jurnal hubungan antara persepsi terhadap

Upload: khalifah-hijau

Post on 07-Jul-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    1/18

    1

    HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP PENYAKIT DENGANTINGKAT STRES PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II

    DI RSD DR. HARYOTO LUMAJANG

    Christina Dhiyah Wulandari([email protected])Sumi LestariIka Herani

    ro!ram Studi sikolo!i"akultas Ilmu Sosial dan Ilmu olitik

    #ni$ersitas %rawi&aya'alan!

    Abstract

    his study aims to determine the correlation etween illness *erce*tion with stress le$elin *eo*le with ty*e II dia etes mellitus in +SD Dr. Haryoto Luma&an!. he num er o, thesam*le is 1-- *atients with ty*e II dia etes mellitus who are ,ollowed an out*atient in +SDDr. Haryoto Luma&an! and not *re!nant the sam*lin! techni/ue is incidental sam*lin!. Datacollection instrument consists o, illness *erce*tion scale (0 - 231) and stress scale (0 - 242). he results show that the test assum*tions are met the data o, illness *erce*tion$aria le ( p - 5--) and le$el stress $aria le ( p - 5--) ha$e a normal distri ution and linear correlation ( p - ---). Data analysis uses the earson correlation *roduct moment withcorrelation $alue ( r ) - 644 and si!ni,icance ( p) -.--- which means there is a *ositi$e linear correlation etween illness *erce*tion with stress le$el in *eo*le with ty*e II dia etesmellitus in +SD Dr. Haryoto Luma&an!. Illness *erce*tion contri utes 71 589 on the stressle$el while the rest is 56 779 in,luenced y other ,actors.

    Keywor s! "abetes #e$$"t%s& "$$'ess (erce(t"o'& stress $e)e$

    Abstra*

    enelitian ini ertu&uan untuk men!etahui hu un!an antara *erse*si terhada* *enyakitden!an tin!kat stres *ada *enderita dia etes mellitus ti*e II di +SD Dr. Haryoto Luma&an!.Sam*el er&umlah 1-- *enderita dia etes mellitus ti*e II yan! men!ikuti rawat &alan di +SDDr. Haryoto Luma&an! dan tidak sedan! men!andun! den!an teknik *en!am ilan sam*elyaitu insidental sam*lin!. :lat *en!um*ulan data terdiri dari skala *erse*si terhada* *enyakit(0 - 231) dan skala stres (0 - 242). Hasil *enelitian menun&ukkan ahwa u&i asumsiter*enuhi data $aria el *erse*si terhada* *enyakit (* - 5--) dan $aria el tin!kat stres ( p - 5--) memiliki se aran normal dan memiliki hu un!an linier ( p - ---). :nalisis datamen!!unakan korelasi product moment earson den!an nilai korelasi ( r ) - 644 dan tara, si!ni,ikansi ( p) - --- yan! erarti terda*at hu un!an linier *ositi, antara *erse*si terhada*

    *enyakit den!an tin!kat stres *ada *enderita dia etes mellitus ti*e II di +SD Dr. HaryotoLuma&an!. erse*si terhada* *enyakit mem erikan kontri usi se esar 71 589 *ada tin!katstres sedan!kan sisanya se esar 56 779 di*en!aruhi ,aktor lain.

    Kata *%'c"! "abetes #e$$"t%s& (erse(s" ter+a a( (e'ya*"t& t"',*at stres

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    2/18

    5

    Latar Be$a*a',

    Dia etes mellitus meru*akan salah satu &enis *enyakit kronis den!an &umlah *enderita

    yan! terus menin!kat dan men&adi masalah kesehatan a!i semua ne!ara di dunia. 'enurut

    World Health Organization (5--;) *ada tahun 5--- &umlah *enderita dia etes mellitus di

    seluruh dunia menca*ai 171 &uta &iwa dan di*erkirakan akan men!alami *enin!katan men&adi

    8;; &uta &iwa *ada tahun 5-8-.

    ada tahun 1223 Indonesia menem*ati *erin!kat ke

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    3/18

    8

    =erusakan sekresi hormon insulin atau*un kerusakan ker&a hormon insulin *ada *enderita

    dia etes mellitus menye a kan *enderita harus men&a!a kadar !ula dalam darah den!an

    men!u ah *ola hidu*nya terutama men!u ah *ola makan. 'eru ah *ola makan dilakukan

    den!an cara men!konsumsi menu seim an! dan sesuai den!an ke utuhan kalori a!ar da*at

    menca*ai dan mem*ertahankan erat adan yan! ideal karena kadar !ula darah akan sulit

    dikendalikan &ika *enderita dia etes mellitus memiliki erat adan yan! erle ih (Dewanti

    5-1-). >leh karena *enderita dia etes mellitus ti*e II *ada umumnya men!alami o esitas

    maka *enderita dia etes mellitus ti*e II memiliki tuntutan yan! le ih esar &ika di andin!kan

    den!an *enderita dia etes mellitus lain dalam menca*ai erat adan ideal a!ar !ula darah

    teta* seim an!.

    =emam*uan *enderita dia etes mellitus untuk men!u ah *ola hidu* sesuai den!an a*a

    yan! seharusnya di&alani ter!antun! dari *erse*si *enderita terse ut terhada* *enyakit yan!

    diderita. 'enurut Wal!ito (Cahyadi 5--7) *erse*si meru*akan suatu *roses yan! didahului

    oleh *roses *en!inderaan terhada* stimulus yan! kemudian dior!anisasikan dan

    diinter*retasikan dalam u*aya mem erikan suatu makna *ada stimulus terse ut.

    Le$enthal (I rahim Desa ? Chiew< on! 5-11) men&elaskan ketika seseoran!

    dihada*kan *ada suatu *enyakit akan men!!am arkan *enyakit terse ut sesuai den!an

    *emikirannya sendiri dalam ran!ka untuk memahami dan menan!!a*i masalah yan!

    dihada*i. erse*si ne!ati, seseoran! terhada* *enyakit yan! diderita da*at menim ulkan

    ketidak aha!iaan sehin!!a akan menye a kan seseoran! terse ut en!!an untuk men&alani

    *erawatan dan *en!o atan. %e!itu *ula se aliknya *erse*si *ositi, seseoran! terhada*

    *enyakit yan! diderita akan mem uat seseoran! men&alani *erawatan dan *en!o atan secara

    teratur.

    ernyataan dari Le$enthal didukun! oleh *enelitian yan! dilakukan oleh immers

    hon! Dekker %oeschoten Hei&mans +i&ken Weinman ? =a*tein (5--6) *ada *asien

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    4/18

    4

    dialisis. enelitian terse ut menun&ukkan ahwa *erse*si *enyakit erkontri usi terhada*

    kualitas hidu* *asien. :*a ila *erse*si *asien terhada* *enyakit yan! diderita ne!ati, maka

    kualitas hidu* *asien akan rendah sedan!kan a*a ila *erse*si *asien terhada* *enyakit yan!

    diderita *ositi, maka kualitas hidu* *asien akan tin!!i.

    =eharusan *enderita dia etes mellitus dalam men!u ah *ola hidu*nya a!ar !ula darah

    dalam tu uh teta* seim an! da*at men!aki atkan mereka rentan terhada* stres karena stres

    akan ter&adi a*a ila seseoran! merasakan adanya ketidaksesuaian antara sum er daya yan!

    dimiliki den!an tuntutan situasi yan! harus di&alankan. =etika tuntutan situasi dirasakan

    er eda den!an situasi se elumnya dan terlalu erat maka stres akan ter&adi ('iddle rooks

    ? :uda!e 5--6).

    'enurut 'itra (5--6) tin!kat stres yan! tin!!i da*at memicu kadar !ula darah seseoran!

    semakin menin!kat sehin!!a semakin tin!!i tin!kat stres yan! dialami oleh *enderita

    dia etes maka *enyakit dia etes mellitus yan! diderita akan semakin ertam ah uruk.

    %erdasarkan uraian

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    5/18

    3

    La' asa' Teor"

    A. T"',*at Stres

    Stres meru*akan kondisi kete!an!an dalam diri yan! dise a kan oleh interaksi antara

    indi$idu den!an lin!kun!an yan! ersum er *ada sistem iolo!is *sikolo!is dan sosial dari

    seseoran! (Sara,ino dan Smith 5-11).

    atel (#tomo 5--6) men&elaskan em*at tin!kat stres yan! umumnya dialami oleh

    manusia yaituA

    a. Too little stress, seseoran! elum men!alami tantan!an yan! erat dalam memenuhi

    ke utuhan *ri adinya. . Optimum stress, seseoran! men!alami kehidu*an yan! seim an! aki at *roses mana&emen

    yan! aik oleh dirinya.c. Too much stress, seseoran! men!alami kelelahan ,isik mau*un emosional.d. Breakdown stress, seseoran! men!alami kecenderun!an neurotis yan! kronis atau munculnya

    rasa sakit *sikosomatis.

    :s*ek

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    6/18

    ;

    B. Perse(s" ter+a a( Pe'ya*"t

    erse*si meru*akan suatu *roses yan! meli atkan ko!nisi dalam *en!inter*retasian

    terhada* in,ormasi sensorik yan! di*eroleh dari *en!indraan (Solso 'aclin ? 'aclin

    5--6). Chilcot (5-1-) men!emukakan ahwa *erse*si terhada* *enyakit adalah inter*retasi

    yan! dilakukan seseoran! erkaitan den!an *enyakit yan! dideritanya.

    :s*ek

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    7/18

    7

    H"(otes"s Pe'e$"t"a'

    H -

    H1

    A

    A

    idak terda*at hu un!an linier *ositi, antara *erse*si terhada* *enyakit den!an

    tin!kat stres *ada *enderita dia etes mellitus ti*e II di +SD Dr. Haryoto Luma&an!.

    erda*at hu un!an linier *ositi, antara *erse*si terhada* *enyakit den!an tin!kat

    stres *ada *enderita dia etes mellitus ti*e II di +SD Dr. Haryoto Luma&an!.

    Meto e Pe'e$"t"a'

    enelitian ini men!!unakan metode *enelitian kuantitati, den!an &enis *enelitian

    korelasional. :nalisis data yan! di!unakan adalah korelasi product moment earson yan!

    *elaksanaannya dilakukan den!an antuan *ro!ram S SS ( tatistical !roduct and er"ice

    olution# "ersion $% &or windows . Sam*el dalam *enelitian ini er&umlah 1-- *enderita

    dia etes mellitus ti*e II aik er&enis kelamin laki

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    8/18

    6

    B. Stres

    aria el tin!kat stres diukur den!an men!!unakan skala stres yan! disusun erdasarkan

    as*ek stres dari Sara,ino dan Smith (5-11). Skala ini erisi 8; *ernyataan yan! terdiri dari 56

    aitem &a"orable dan 6 aitem un&a"orable den!an 4 *oin skala Likert yaitu (1) san!at tidak

    setu&u (5) tidak setu&u (8) setu&u (4) san!at setu&u untuk aitem &a"orable dan se aliknya

    untuk aitem un&a"orable . Semakin tin!!i skor yan! dihasilkan semakin tin!!i tin!kat stres

    yan! dialami.

    Pe',%-"a' /a$" "tas a' Re$"ab"$"tas

    enelitian ini men!!unakan $aliditas isi yaituA $aliditas muka yan! didasarkan *ada

    *enilaian terhada* ,ormat *enam*ilan alat ukur dan $aliditas lo!ik den!an menyusun blue

    print dan meminta *enda*at *ara ahli yan! dilakukan melalui konsultasi den!an dosen

    *em im in!. =edua skala ini dilakukan u&i co a terhada* ;- *enderita dia etes mellitus ti*e

    II kemudian dilakukan analisis aitem den!an cara men!ukur korelasi antara aitem den!an

    skor total. :nalisis aitem ini er,un!si untuk menyeleksi aitem *ada skala. %atasan yan!

    di!unakan untuk menyeleksi aitem adalah r iE = - 8- (Su!iono 5-1-).

    #&i relia ilitas dari kedua skala dihitung menggunakan teknik uji reliabilitas Alpha

    Cronbrach’s den!an antuan *ro!ram S SS ( tatistical !roduct and er"ice olution#

    "ersion $% &or windows . +elia ilitas dinyatakan oleh koe,isien relia ilitas ( r EEF) yan!

    an!kanya erada dalam rentan! nilai - sam*ai den!an 1 --. Semakin tin!!i koe,isien

    relia ilitas atau semakin mendekati an!ka 1 -- maka semakin tin!!i relia ilitas (:Gwar

    5-1-).

    Tabel 1Rangkuman Hasil Validitas dan Reliabilitas

    No. Skala Jumlah Aitem Alpha Cronbach1. Persepsi terhadap Penyakit 43 0,9512. Stres 36 0,949

    Prose %r Pe'e$"t"a'

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    9/18

    2

    rosedur *enelitian diawali den!an *em uatan *ro*osal *enelitian yan! dilan&utkan

    den!an *enyusunan alat ukur. enyusunan alat ukur diawali den!an *em uatan blue print

    kemudian dio*erasionalisasikan dalam entuk aitem

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    10/18

    1-

    Luma&an! rata

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    11/18

    11

    =eteran!anA =

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    12/18

    15

    e',a' /ar"abe$ T"',*at StresD"#e's" Kore$as"

    3r 4Koe6"s"e'

    Deter#"'as"3r 24

    S",'"6"*a'3 p4

    Ketera',a'

    Identitas in!kat Stres - 745 - 33-3 - --- Si!ni,ikanWaktu in!kat Stres - 443 - 126- - --- Si!ni,ikanSiklus in!kat Stres - ;65 - 4;31 - --- Si!ni,ikan=onsekuensi in!kat Stres - 772 - ;-;6 - --- Si!ni,ikan=ontrol ri adi in!kat Stres - 753 - 353; - --- Si!ni,ikan=ontrol en!o atan in!kat Stres - 366 - 8437 - --- Si!ni,ikan=oherensi enyakit in!kat Stres - 42; - 54;- - --- Si!ni,ikan+es*on Bmosional in!kat Stres - 468 - 5888 - --- Si!ni,ikan

    tara, si!ni,ikan J - -1 (one

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    13/18

    18

    Hasil analisa secara statistik terse ut menun&ukkan ahwa hi*otesis yan! dia&ukan

    *eneliti yan! menyatakan terda*at hu un!an linier *ositi, antara *erse*si terhada* *enyakit

    den!an tin!kat stres *ada *enderita dia etes mellitus ti*e II di +SD Dr. Haryoto Luma&an!

    da*at diterima.

    %erdasarkan *enelitian yan! dilakukan oleh immers dkk. (5--6) terhada* *enyakit

    dialisis diketahui ahwa *erse*si terhada* *enyakit yan! ne!ati, akan mem uat kualitas

    hidu* *asien dialisis rendah dan *erse*si terhada* *enyakit yan! *ositi, akan mem uat

    kualitas hidu* *asien dialisis tin!!i. Dan *enelitian yan! dilakukan oleh Clark dkk. (5-11)

    terhada* *ara karyawan menun&ukkan ahwa karyawan den!an tin!kat stres tin!!i memiliki

    kualitas hidu* yan! rendah serin! merasa lelah dan &u!a memiliki !an!!uan kesehatan &ika

    di andin!kan den!an karyawan yan! memiliki tin!kat stres rendah. =ualitas hidu* ini

    erhu un!an den!an *enyesuaian diri terhada* tuntutan situasi a*a ila seseoran! memiliki

    kualitas hidu* tin!!i maka seseoran! terse ut da*at den!an mudah menyesuaikan diri

    den!an tuntutan yan! ada sehin!!a men!aki atkan stres yan! dialami rendah se aliknya

    seseoran! yan! memiliki kualitas hidu* rendah maka seseoran! terse ut akan men!alami

    kesulitan dalam menyesuaikan diri den!an tuntutan yan! ada sehin!!a men!aki atkan stres

    yan! dialami tin!!i.

    Semakin ne!ati, *erse*si tentan! *enyakit yan! diderita maka tuntutan situasi yan!

    dihada*i akan semakin esar sehin!!a seseoran! akan men!alami kesulitan dalam

    menyesuaikan diri den!an tuntutan yan! diaki atkan oleh *enyakit terse ut karena kualitas

    hidu* yan! dimiliki rendah. =etidaksan!!u*an seseoran! menyesuaikan diri den!an tuntutan

    yan! ada akan menim ulkan kete!an!an dalam diri dan men!aki atkan stres. Semakin lama

    seseoran! men!alami kete!an!an dalam diri maka semakin tin!!i *ula tin!kat stres yan!

    dialami oran! terse ut. Den!an kata lain semakin ne!ati, *erse*si seseoran! terhada*

    *enyakit yan! diderita maka semakin tin!!i *ula tin!kat stres yan! dialami.

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    14/18

    14

    %erdasarkan hasil *enelitian di*eroleh ahwa *enderita dia etes mellitus ti*e II di +SD

    Dr. Haryoto Luma&an! se a!ian esar memiliki *erse*si yan! *ositi, terhada* *enyakitnya

    dan men!alami tin!kat stres yan! rendah atau menurut atel (#tomo 5--6) men!alami

    optimum stress yaitu seseoran! men!alami kehidu*an yan! aki at *roses mana&emen yan!

    aik oleh dirinya. erse*si yan! *ositi, terhada* *enyakit yan! diderita dan tin!kat stres yan!

    rendah *ada umumnya dialami oleh su &ek *enelitian yan! menderita *enyakit dia etes

    mellitus ti*e II dalam waktu yan! lama yaitu le ih dari 3 tahun. Hal ini menun&ukkan ahwa

    *enderita dia etes mellitus ti*e II sudah ter iasa atau sudah da*at erada*tasi den!an situasi

    atau tuntutan yan! harus mereka &alani se*erti melakukan kontrol !ula darah setia* ulan di

    rumah sakit minum o at secara rutin men!konsumsi makanan sesuai yan! dian&urkan ahli

    !iGi di rumah sakit dan tuntutan lainnya yan! wa&i dilakukan oleh *enderita dia etes

    mellitus ti*e II sehin!!a *enderita tidak merasa ter e ani den!an tuntutan dari *enyakit yan!

    diderita terse ut. 'enurut 'iddle rooks ? :uda!e (5--6) ketika tuntutan situasi dirasakan

    er eda den!an situasi se elumnya dan dinilai terlalu erat maka stres akan ter&adi. >leh

    karena *enderita dia etes mellitus ti*e II di +SD Dr. Haryoto Luma&an! *ada umumnya

    sudah menderita *enyakit terse ut dalam waktu yan! lama yaitu le ih dari 3 tahun maka

    mereka akan merasakan situasi yan! dihada*i tidak terlalu erat se a mereka da*at

    erada*tasi den!an situasi terse ut sehin!!a tin!kat stres yan! dialami rendah.

    :s*ek konsekuensi mem erikan sum an!an ter esar dalam korelasi terhada* tin!kat stres

    adalah karena ketika seseoran! men!an!!a* *enyakitnya se a!ai suatu hal yan! normal

    maka *enyakit yan! diderita akan dian!!a* tidak mem awa *eru ahan atau dam*ak yan!

    esar a!i kehidu*an sehari

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    15/18

    13

    maka *enyakit akan mem awa dam*ak ne!ati, yan! esar a!i kehidu*an sehari

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    16/18

    1;

    Sara'

    enderita dia etes mellitus ti*e II disarankan untuk da*at men!u ah *erse*si ne!ati,

    terhada* *enyakit yan! diderita den!an *erse*si *ositi, den!an cara mencari in,omasi yan!

    enar tentan! *enyakit dia etes mellitus terutama men!enai cara mence!ah naiknya kadar

    !ula darah. Selain itu *enderita harus erusaha menerima diri a*a adanya serta tidak menutu*

    diri sehin!!a *enderita akan da*at men&alani *erawatan den!an aik untuk men!ontrol kadar

    !ula darah yan! dimiliki tan*a men!alami stres.

    #ntuk *eneliti selan&utnya se aiknya mem*er anyak &umlah su &ek yan! hendak diteliti

    sehin!!a dida*atkan &umlah sam*el yan! re*resentati,. eneliti &u!a dihara*kan da*at le ih

    cermat dalam men!ontrol ,aktor

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    17/18

    17

    Da6tar P%sta*a

    :merican Dia etes :ssociation. (5--2). Dia!nosis and Classi,ication o, Dia etes 'ellitus. Diabetes +are, 85 (1)A S;5nline) (htt*AMMcare.dia etes&ournals.or!McontentM57Msu**l_1Ms3.,ull.*d, diakses atau diunduh 7 "e ruari 5-15).

    :risman. (5-11). Obesitas, Diabetes ellitus Dislipidemia. onsep, Teori, dan !enanganan Aplikati& . akartaA BNC.

    .:Gwar S. (5-1-). !en/usunan kala !sikologi . Oo!yakartaA ustaka ela&ar.

    Cahyadi W. :. (5--7). Hu un!an antara erse*si erhada* =eadilan =om*ensasi Den!an=e*uasan =er&a =aryawan . Bnse$al utera 'e!atradin! k. Ca an! Semaran!.

    kripsi (>nline) (htt*AMMe*rints.undi*.ac.idM1-3-6M1M Skri*si_:nton.*d, diakses ataudiunduh 13 Se*tem er 5-11).

    Chilcot . (5-1-). Studies o, De*ression and Illness +e*resentations in Bndlsen =.D. (5-11). Stress Le$el Health %eha$iors and Puality o, Li,e in Bm*loyees

    oinin! a Wellness Center. 0ournal o& Health !romotion, 5; (1)A 51nline)(htt*AMMwww.c,ah.or!Mh nsMarchi$esM$iewSu**ortDoc.c,m su**ortin!DocID 1-48diakses atau diunduh 5 "e ruari 5-15).

    Dewanti S. (5-1-). Buku !intar esehatan. olesterol, Dabetes ellitus Asam 1rat .=latenA =awan =ita.

    I rahim . Desa :. ? Chiew< on! .=. (5-11). Illnes erce*tion and De*ression inatients with Bnd

  • 8/19/2019 Jurnal Hubungan Antara Persepsi Terhadap

    18/18

    16

    Solso +.L. 'aclin >.H. ? 'aclin. =.'. (5--6). !sikologi ogniti& (6th ed.). er&emahanoleh 'ikael +ahardanto dan =ristianto %artuad&i. akartaA Brlan!!a.

    Su!iyono. (5-1-). etode !enelitian !endidikan. !endekatan uantitati&, ualitati&, dan 4 D . %andun!A :l,a eta.

    immers L. hon! '. Dekker ".W. %oeschoten B.W. Hei&mans '. +i&ken '.Weinman . ? =a*tein :. (5--6). Illness *erce*tions in dialysis *atients and their association with /uality o, li,e. 0urnal !s/cholog/ Health 58 (;)A ;72nline) (htt*AMMn$l--5.ni$el.nlM*ost*rintM **8815.*d, diakses atau diunduh 5;

    anuari 5-15).

    #tomo. (5--6). Hu un!an :ntara 'odel. (5--;). De,inition and Dia!nosis o, Dia etes 'ellitus and IntermediateHy*er!lycemia. 4eport, (>nline) (htt*AMMwww.who.intMdia etesM

    *u licationsMDe,inition95-and95-dia!nosis95-o,95-dia etes_new.*d, diakses ataudiunduh 16 >kto er 5-11).