industri pengolahan perak

15
PROSES INDUSTRI MINERAL (TAMBANG) PERAK DAN PENGOLAHANNYA

Upload: muhammad-gading-permadi

Post on 20-Sep-2015

228 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Industri Pengolahan Perak

TRANSCRIPT

PowerPoint Presentation

PROSES INDUSTRI MINERAL (TAMBANG)PERAK DAN PENGOLAHANNYAAnggota KelompokPerak (Ag)Perak adalah logam mulia yang ditemukan dalam keadaan bebas yang biasanya tercampur dengan emas dan tembaga.Bijih perak yaitu Argenit (Ag2S)Perak sebagai penghantar listrik yang baikSifat-sifat PerakPerak murni berwarna putih dan sangat mengilap.Penghantar listrik yang sangat baik (Daya hantar listrik perak jauh lebih baik dibandingkan tembaga karena hambatan jenis perak jauh lebih kecil dibandingkan tembaga. Akan tetapi, tembaga lebih banyak digunakan sebab perak lebih mahal daripada tembaga).Tahan korosi, dan mudah ditempa.Logam yang tidak reaktif dan tidak teroksidasi oleh oksigen di udara.Kegunaan PerakMata uang, medali, perhiasan dan barang kerajinan.Fotografi

2 AgX + Cahaya 2 Ag + X2 (X = Br atau I)Endapan perak menghitamkan film sehingga menghasilkan film negatif.Proses Pengolahan PerakPada umumnya untuk memperolah perak, dilakukan bersama-sama dengan emas.Produksi perak pada umumnya diperoleh sebagai hasil sampingan pada pengolahan logamlain.Proses Pengolahan Perak CupellationProses ini didasarkan pada prinsip bahwa logam mulia tidak teroksidasi atau bereaksi secara kimia, tidak seperti logam dasar, sehingga ketika mereka dipanaskan pada suhu tinggi, logam mulia tetap terpisah dan yang lain bereaksi membentuk terak atau senyawa lainnya .PattinsonPeralatan untuk proses ini terdiri dari deretan sekitar 8 atau 9 pot besi. Pot Ini bisa dipanaskan, dari bawah, untuk mencairkan bahan. bahan yang ingin dimurnikan. Bahan yang ingin dimurnikan ditaruh ke dalam panci pusat mencair. HidrometallurgiPemisahan suatu logam dari campurannya dengan melarutkannya dalam air sebagai senyawa kompleks kemudian mengendapkannya sebagai unsur bebas dengan suatu reduktor.Pengolahan perak dari bijihnya sering dilakukan dengan proses yang disebuthidrometallurgi,

Dengan adanya udara, perak dan semua senyawa perak dapat larut dalam sianida logam alkali sebagai ion Ag(CN)2- : disianoargetat (I)4 Ag(s)+ 8CN-(aq)+ O2 (g)+ 2H2O(l) 4Ag(CN)2-(aq)+ 4OH-(aq)4 Ag(s)+ 8CN-(aq)+ O2 (g)+ 2H2O(l) 4Ag(CN)2-(aq)+ 2 S(s)+ 4OH-(aq)AgCl(s)+ 2CN-(aq) Ag(CN)2-(aq)+ Cl-(aq)Perak kemudian dibebaskan dengan menambahkan seng atau aluminium sebagai reduktor.2Ag(CN)2-(aq)+ Zn(s) 2 Ag(s)+ Zn(CN)4-(aq)Pengolahan Biji Perak menjadi Perak NitratAdapun reaksi pelarutannya adalah :

Perak nitrat merupakan senyawa anorganik tidak berwarna, tidak berbau, kristal transparan dengan rumus kimia AgNO3 dan mudah larut dalam alkohol, aseton dan air. 4Ag + 6HNO3 4AgNO3 + 3H2O + NO2 + NODibuat dengan melarutkan perak mentah dengan asam yang mempunyai sifat oksidator yang kuat (HNO3)

Neraca Massa