discover fun experiences of golden age - shimajiro.id challenge feature ... shimajiro akan menjadi...

32
Discover fun experiences of golden age Product & Services in 2018

Upload: lyhanh

Post on 15-Apr-2018

258 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

1Discover fun experiences of golden age

Product & Servicesin 2018

2

3

44

5

6

7

8

9

10

Di periode ini, perkembangan anak merupakan suatu hal yang sangat krusial. Pasalnya, tahap awal kehidupan ini berperan penting dalam membentuk fondasi untuk masa depan mereka.

Peneliti telah membuktikan bahwa setengah dari potensi kecerdasan manusia berkembang di masa emas alias “golden age”. Hal-hal yang dipelajari oleh anak-anak pada masa ini akan

sangat berpengaruh terhadap perkembangan mental, sosial, dan perkembangan mereka secara keseluruhan di masa depan.

What is golden age?

The Importance of Golden Age

10

11

Pentingnya “golden age” bagi anak

Lima tahun pertama adalah “Golden Age” bagi perkembangan anak. Lingkungan positif dan stimulasi menjadi sangat penting karena pengalaman ini akan punya pengaruh yang besar. menurut penelitian, 90% perkembangan otak berlangsung pada 5 tahun pertama, dan 50% nya terjadi di 3 tahun pertama. Oleh karena itu pengalaman bermakna dan kaya pengetahuan sangat penting pada usia 5 tahun pertama.

Agstried Elisabeth M.Psi., PsikologPsikolog Pendidikan, Co-Founder Rumah Dandelion

Gosok gigibiar bersih, ya

12

Important Things for Kids in This Period

Hal terpenting yang perlu diberikan kepada anak-anak di usia ini adalah, program pendidikan dengan pendekatan yang komprehensif.

Di usia ini, penting untuk memperkenalkan anak pada hal-hal baru agar dunia dan pengetahuan mereka berkembang. Dengan menyediakan beragam materi yang lengkap dan sesuai usia,

perkembangan diri anak akan terbantu, khususnya dalam hal pengetahuan, kepercayaan diri, serta cara mereka menghadapi tantangan di masa depan.

12

13

Apa yang penting diberikan kepada anak pada periode ini?

Di periode ini sangatlah penting untuk menstimulasi rasa ingin tahu anak, memperkenalkan anak pada banyak hal, dan juga memberi asupan nutrisi yang baik dan lengkap. Namun, perlu juga diingat bahwa walaupun belajar itu penting, tapi pengalaman yang menyenangkan menjadi prioritas terpenting bagi anak di masa ini. Untuk itu, sebisa mungkin ajak anak bermain sambil belajar.

Dr. Sofia Hartati, Magister SainsKetua Asosiasi Pendidikan Guru PAUD

Aku memasak sayur

14

Dipercaya oleh lebih dari 2 juta keluarga di Asia.

Kodomo Challenge pertama kali didirikan pada tahun 1988 di Jepang. Kodomo Challenge memulai perjalanannya di dunia pendidikan sebagai paket bulanan yang dikirimkan ke rumah dengan tujuan untuk menyediakan materi pembelajaran berkualitas, yang sesuai dengan usia dan perkembangan anak. Setelah 30 tahun melewati berbagai perkembangan dan inovasi, Kodomo Challenge akhirnya hadir untuk masyarakat Indonesia, dengan menyediakan serangkaian produk dan kurikulum untuk menunjang perkembangan anak Indonesia.

FinallyCome to Indonesia

14

Jumlah PelangganSekarang

740.000

Jumlah PelangganSekarang

150.000

Jumlah PelangganSekarang

1.080.000

Jumlah PelangganSekarang

130.000

1988

JEPANG TAIWAN TIONGKOK KOREA SELATAN

1989 2006 2006

1515

2018

Akan ditambahkan program edukasi untuk usia berikutnya

di setiap tahun

Untuk usia1-2 tahun

Untuk usia2-3 tahun

INDONESIA

16

Monthly subscription based programDengan materi yang selalu berbeda dan bervariasi, juga mengikuti perkembangan budaya, agar anak tertarik dan tidak bosan dengan Kodomo Challenge.

17

Kodomo Challenge FeatureFitur Kodomo Challenge terus dikembangkan sejak tahun 1988 sampai sekarang. Kami tidak pernah berhenti berinovasi dan terus memperbaiki diri agar bisa menyajikan materi pembelajaran yang lebih baik.

Dengan didukung oleh riset ahli dan 30 tahun pengalaman, kami menciptakan Kodomo Challenge dengan passion agar bisa memberikan pengalaman yang menyenangkan untuk anak dan orang tua.

Multi-platform learning methodMetode pendekatan “multi-platform”, yang membuat pengertian anak lebih mendalam dimulai dari media favoritnya, baik itu DVD, buku, maupun mainan.

Memulai pembelajaran lewat media yang disukai, akan memicu ketertarikan anak terhadap program dan kurikulum Kodomo Challenge, serta menghasilkan pengalaman belajar yang menyenangkan.

Age appropriate curriculumSeperti yang dialami oleh banyak orang tua, terkadang mainan yang dibeli di pasaran tidak diminati oleh anak sehingga menjadi sia-sia.

Kodomo Challenge dilengkapi dengan kurikulum dan materi ajar yang sesuai dengan usia dan perkembangan anak, baik fisik maupun pikiran, agar anak bisa menikmatinya dan mengerti dengan lebih baik.

Learning BuddyShimajiro adalah karakter edukatif yang bertujuan untuk menjadi teman dan kompetitor anak dalam belajar.

Dengan memiliki “Learning Buddy”, rasa ingin tahu dan berkompetisinya akan meningkat. Contohnya, jika anak susah untuk makan, Shimajiro akan menjadi contoh dan memberikan pengertian kepada anak. Dengan begitu, rasa ingin tahu dan mencoba anak akan meningkat.

BukuBergambar

Mainan

DVD

KosakataKemampuanSosial

Seni

KebiasaanHidup

KemampuanKognitif

AB C

18

LET’S START KODOMO CHALLENGE TODDLERDiscover fun expe riences of golden age

SPECIAL LAUNCH PROMO SET

Jadilah yang pertama bermain bersama learning buddy Shimajiro!

Semakin cepat berlangganan, semakin banyak keuntungan yang didapatkan

Tas Shimajiro* Terbatas untuk 15.000 pelanggan pertama* Tersedia hingga Juni 2019 * Terbatas untuk 5.000 pelanggan pertama

Boneka Shimajiro Cermin Sikat Gigi

Dikirimkan ± 10 hari setelah pemesanan

3 KEUNTUNGAN SPESIAL BERLANGGANAN DI LAUNCHING BULAN JULI

2 Bebas biaya tambahan kartu kredit dan virtual account1 Gratis Special Launch Promo Set 3 Bebas biaya antar

HINGGA 7 JULI 2018

Tempat DVD Shimajiro untuk menyimpan koleksi DVD Kodomo Challenge dari paket-paket berikutnya.

DVD yang mengajak anak untuk bergerak aktif dan menambah wawasan.

Buku bergambar seru yang bisa digunakan bersama mainan dan DVD, dilengkapi dengan cerita yang membuat anak Anda senang dan mengenal kosakata baru

Buku panduan orang tua yang memberikan tips-tips terkini tentang perkembangan anak, berikut cara memainkan produk Kodomo Challenge.

Kotak Penyimpanan DVD

DVD Buku Bergambar Parent’s Guide

* Terbatas untuk 5.000 pelanggan pertama

TERSEDIAHINGGA

1 JUNI 2018

Tas ransel yang dilengkapi dengan kantong khusus Shimajiro membuat aktivitas di luar rumah menjadi semakin menyenangkan. Anak-anak pun bisa merasakan berpetualang bersama Shimajiro.

Boneka tangan Shimajiro menjadi teman pertama anak. Shimajiro dapat membantu orang tua mendongeng, mengajak anak belajar, serta menemani aktivitasnya sehari-hari.

Cermin sikat gigi dilengkapi dengan tombol pemutar musik yang membuat kegiatan menyikat gigi anak jadi lebih menyenangkan.

GRATIS

Sikat gigi

biar bersih, ya

Mama,ayojalan-jalan

Halo,namaku

Shimajiro

LIMITED STOCK! Only until 7th July 2018 LIMITED STOCK! Only until 20th April 2018

LIMITED STOCK! Only until 20th April 2018 AVAILABLE until 1st June 2018 AVAILABLE until 1st June 2018 AVAILABLE until 1st June 2018

19

LET’S START KODOMO CHALLENGE TODDLERDiscover fun expe riences of golden age

Untuk pemesanan/informasi lebih lanjut,silahkan hubungi:

Bebas pulsa/toll free

0800-1-050505Untuk pemesanan/informasi lebih lanjut,

silahkan kunjungi website kami di:

Dapat diakses 24 jam

www.shimajiro.id

JULY LAUNCH SET

Tingkatkan kemampuan berpikir dan kosakata anak dengan menggali minat dan rasa ingin tahunya melalui permainan bersama hewan yang akrab bagi anak

Parent’s Guide

Buku bergambar seru yang bisa digunakan bersama mainan dan DVD, dilengkapi dengan cerita yang membuat anak Anda senang dan mengenal kosakata baru.

Buku Bergambar

DVD yang mengajak anak untuk bergerak aktif dan menambah wawasan.

DVD

Tintin Berbicara

Dikirimkan pada ± 10 Juli 2018

Jika melakukan pemesanansebelum 1 Juni 2018

HINGGA 7 JULI 2018

TERSEDIAHINGGA

7 JULI 2018

Menambah kosakata dan melatih kemampuan kognitif anak.

Buku panduan orang tua yang memberikan tips-tips terkini tentang perkembangan anak, berikut cara memainkan produk Kodomo Challenge.

Ayo, naik Bus Tintin

CILUKBA

LINE UP TAHUNAN

Lihat bukletatau kunjungishimajiro.id

20

Tintin Berbicara Donut sharing

Food puzzle Buku teleponBuku binatang Saying sorry book

Toddler1-2tahun

1 2Kosakata Kemampuan Sosial

Menambah kosakata baru yang akan menjadi pedoman

agar anak bisa berkomunikasi dengan lebih baik.

Tema sosial membiasakan anak berinteraksi dengan

sesamanya, dimulai dari norma sosial di tempat umum.

Dengan mengulang, anak akan memahami kosakata baru dengan

mudah, terutama ketika mempelajari nama-

nama benda yang ada di sekitarnya.

Dengan bermain peran, anak akan

belajar bagaimana cara berinteraksi dan belajar

mengerti perasaan orang lain.

20

Wah, pintar

Buat mamaGajah!

Gajah

selamat siang

Tema Kodomo Challenge Toddler dipilih berdasarkan hasil riset dan disesuaikan

dengan perkembangan anak. Pada tahap ini, anak berkembang dengan sangat pesat.

Maka dari itu, Kodomo Challenge menawarkan beragam tema mulai dari kemampuan berpikir, kemampuan motorik, kebiasaan hidup, kosakata, dan seni.

Tintin Berbicara

Puzzle MakananBernyanyi

Buku:Seri Binatang

Mainan Buku Telepon

Buku:Seri Minta Maaf

Set Ayo Berbagi

Untuk anak kelahiran 1 Juli 2016 sampai 30 Juni 2017

21

Maracas

Toilet toy Color shape block

Brushing book Wooden food toyEating vegetables book

Para Warna

dancing with fun DVD

3 4 5Kebiasaan Hidup Kemampuan Kognitif Seni

Kebiasaan hidup dasar seperti menyikat gigi, toilet training, etika di tempat umum, dan

lain-lain.

Memahami pengertian dasar dari konsep logika seperti

bentuk, warna, dan ukuran.

Mengajarkan anak untuk mengekspresikan dirinya lebih

baik lewat seni.

Mengajarkan anak dasar dari kebiasaan hidup

yang baik bisa menjadi sebuah tantangan bagi orang tua. Karena itu,

Kodomo Challenge telah menyiapkan tema yang

menyenangkan untuk anak.

Bermain dengan bentuk, warna, dan lainnya dapat

meningkatkan pengertian anak terhadap konsep

dasar logika.

Belajar untuk mengekspresikan emosi

dan perasaan lewat bermain dan seni, seperti

musik dan irama.

21

Ayo, ke toilet

Bikin bentuk

apa, ya?

Mainan Sikat Gigi Buku:Seri Mau Beli Apa

Balok Kayu Potong MatryoshkaPara Warna

Stik Marakas

DVD:Seri Menari

Si Toilet Bicara Balok Bentuk & Warna

Ayo,bernyanyi

LINE UP TAHUNAN

Lihat bukletatau kunjungishimajiro.id

Informasi detail

22

LearningBuddyShimajiro membuat belajar jadi menyenangkan, dan tantangan dihadapi dengan lebih berani.Shimajiro bukan sekadar karakter biasa, tapi dia berperan sebagai “learning buddy” yang jugamenjadi panutan bagi anak-anak.

Pentingnya memiliki “Learning Buddy”

Anak (baik perempuan maupun laki-laki) mendapatkan manfaat yang besar ketika ia bermain dengan boneka. Dengan media boneka, anak belajar mengembangkan imajinasinya, keterampilan sosial, serta memperkaya kosakata dan kemampuan berbahasanya.

Binky Paramitha I., M.Psi., PsikologPsikolog Pendidikan, Co-Founder Rumah Dandelion

Shimajiro tumbuh dewasa mengikuti pertumbuhan

anak.

Shimajiro membantu orang tua untuk

berkomunikasi dengan anak. Shimajiro tumbuh dewasa mengikuti pertumbuhan anak.

Umur 0 Umur 1 Umur 2 Umur 3 Umur 4 Umur 5 Umur 6

Boneka Shimajiro

* Tersedia hingga Juni 2019

Halo, namakuShimajiro

Ayo, ke toilet

23

KosakataKosakata baru akan membantu anak berkomunikasi lebih baik di masa depan. Kosakata baru bisa diajarkan lewat aktivitas bermain sambil belajar. Dengan melatihnya secara berulang, anak dapat lebih mudah memahami kata-kata baru.

Belajar menaruh mainan binatang di atas Tintin

Berbicara secara berulang.

Puzzle Makanan Bernyanyi yang membantu menambah

kosakata juga bisa dimainkan menggunakan

Tintin Berbicara.

Belajar melalui DVD, buku, maupun mainan, agar anak

bisa menikmati lebih dan belajar banyak.

Bermain peran menggunakan Tintin

Berbicara.

+Ayo, naik Bus Tintin

Tintin Berbicara • Mainan edisi Juli

Gajah!

Wah,

pintar ya

BukuBergambar

Mainan

DVD

Gajah!

Gajah

selamat siang

24

Kebiasaan hidup yang baik akan membantu anak menumbuhkan motivasi di masa depan. Mengajarkan anak kebiasaan hidup yang baik bisa menjadi sebuah tantangan bagi kebanyakan orang tua, tapi lewat permainan dan pengalaman yang menyenangkan, anak akan bisa mengadopsi dan menanamkan kebiasaan baik dengan sendirinya.

Kebiasaan Hidup

Mengerti pentingnya kebiasaan hidup yang baik

lewat buku bergambar.

Memberikan contoh terlebih dahulu sebelum

anak mencobanya.

Penjelasan menyenangkan lewat buku bergambar.

Si Toilet Bicara • Mainan edisi November

Ayo,ke toiletCuci tangan

biar bersih, ya

Sikat gigi yang bersih, ya

25

Kemampuan Sosial

Mengenai tema secara keseluruhan

Tema ajar bisa membuat orang tua kewalahan yang dikarenakan oleh keterbatasan informasi. Memilih tema yang tepat bagi anak sangatlah penting, terutama karena di masa golden age ini, anak ingin tahu dan mencoba banyak hal baru. Dengan menyiapkan tema ajar yang tepat dengan pertumbuhan anak, orang tua bisa semakin yakin dengan perkembangan anak.

Dr. Sofia Hartati, Magister SainsKetua Asosiasi Pendidikan Guru PAUD

Belajar bersosialisasi lewat permainan yang

menyenangkan.

Belajar berbagi dengan orang lain.

Belajar meminta maaf setelah berbuat salah.

Kemampuan sosial menjadi sangat penting untuk diajarkan kepada anak sejak usia dini, karena akan menjadi bekal mereka di masa depan. Belajar bersosialisasi lewat aktivitas sehari-hari, cerita, danpengulangan akan membantu mereka membentuk pengertian yang baik.

Set Ayo Berbagi • Mainan edisi Juni

Halo, mamaIya

, halo Buat mama

Aku minta maaf, ya

26

Menurut saya salah satu perbedaan terbesar Kodomo Challenge dengan

produk lain adalah buku bergambar, mainan, dan DVD-nya yang menggunakan pendekatan dari berbagai arah.

Anak bisa mengetahui benda-benda di buku bergambar yang dibacakan oleh orang tua, bisa menyentuh mainannya, serta bisa belajar dengan gembira sesuai irama dalam tayangan DVD. Anak juga bisa mempelajarinya berulang kali dari berbagai macam arah. Kodomo Challenge dirancang sedemikian rupa agar bisa diterima dan disukai semua anak.

Ibu dari anak laki-laki1 tahun 3 bulan

Setiap saya mau membeli mainan di toko, saya selalu membeli mainan yang

disukai anak, dan tidak pernah mencoba hal-hal baru karena takut anak tidak suka dan mainan yang dibeli menjadi sia-sia.

Tapi dengan Kodomo Challenge, saya tidak perlu pusing lagi memilih mainan. Respons anak saya pun di luar dugaan, karena ternyata ia sangat menyukainya. Saya merasa hal ini dikarenakan materi ajar Kodomo Challenge yang sesuai usia dan perkembangan anak, sehingga anak pasti bisa menerima materi ajar yang dikirimkan.

Ibu dari anak perempuan2 tahun 5 bulan

SUCCESS STORY OF

AGE APPRORIATEMULTI PLATFORM

26

27

Menurut saya sangatlah bagus Shimajiro terus menerus menjadi tokoh utama

“Kodomo Challenge” sejak bayi sampai masuk sekolah dasar. Shimajiro yang sudah anak saya kenal sejak kecil mengajarkannya banyak hal. “Kalau Shimajiro bisa melakukannya, aku juga bisa!” Perasaan tertantangnya pun akan muncul. Menurut saya rasa aman seperti “mengerti” dan “kebiasaan” sangatlah penting bagi anak-anak.

Ibu dari anak perempuan1 tahun 7 bulan

Sejujurnya dulu saya berpikir bahwa tidak masalah membeli mainan apapun yang

dijual di pasaran untuk anak. Akan tetapi, ketika mulai mencoba Kodomo Challenge, saya takjub dengan pemilihan waktu program, kualitas, serta harga dari materi belajarnya. Sebagai seorang ibu yang baru memiliki anak, menurut saya akan sulit untuk mengerti mainan dan materi pembelajaran seperti apa yang sebaiknya diberikan. Saya sangat berterima kasih karena bisa menerima program Kodomo Challenge ini dengan sangat akurat, sehingga saya juga jadi tak perlu repot untuk pergi membeli mainan.

Ibu dari anak laki laki2 tahun 1 bulan

MONTHLY SUBSCRIPTION AND HOME DELIVERY STORY

LEARNING BUDDY

27

28

FAQFREQUENTLY ASKED QUESTIONS

28

Kenapa saya harus berlanggananKodomo Challenge?

Bagaimana cara berlangganan Kodomo Challenge?

Bisakah saya berhenti berlangganan di tengah program?

Untuk berlangganan program Kodomo Challenge caranya:

*Untuk informasi selengkapnya, silakan lihat halaman 30-31.

Anda dapat berhenti berlangganan dan uang akan dikembalikan sesuai dengan jumlah sisa kontrak yang telah dibayarkan.

Isi perjanjian

1Pastikan biaya materi belajar

2Pilih cara

pembayaran

3Daftar melalui

website/ telepon

4

Setiap orang tua tentu ingin memberikan yang terbaik untuk anak, serta tidak mau melewatkan masa “golden age” mereka. Dengan berlangganan Kodomo Challenge, Anda dapat memastikan pertumbuhan anak yang maksimal.

Dibandingkan produk lainnya, Kodomo Challenge mempunyai banyak keunggulan, antara lain materi yang sesuai usia anak, media yang menggunakan indra penglihatan, pendengaran, dan sentuhan, teman belajar yang memotivasi anak, serta harga paket bulanan yang sangat terjangkau, di mana dengan Rp264,000/bulan Anda sudah bisa mendapatkan buku bergambar, mainan, DVD, dan buku panduan orang tua.

29

Apa bedanya Kodomo Challenge dengan mainan anak yang sudah ada di pasaran?

Apakah saya bisa jika mau pilih mainan yang saya mau saja?

Anak saya masih 1 tahun, saya merasa anak saya masih terlalu kecil untuk bisa belajar

Kodomo Challenge memiliki bahan ajar yang dapat menanamkan rasa ingin tahu dan pengertian anak yang mendalam, dengan menggunakan metode “multi-platform” serta riset ahli untuk mendukung perkembangan anak.

29

Menurut para ahli, pada usia 0-6 tahun anak mengalami perkembangan yang sangat pesat, baik pada otak maupun otot. Maka dari itu, sangatlah penting untuk mulai mengedukasi dan memperkenalkan banyak hal pada mereka sejak usia dini.

Kodomo Challenge sudah membuat program kurikulum yang sesuai dengan tahap perkembangan anak dan bersifat netral demi kebaikan tumbuh kembang si kecil.

30

Pastikan isi perjanjian

Mengenai berhenti berlangganan• Anda dapat berhenti berlangganan setelah menerima paket bulan kedua.• Kami dapat menghentikan pengiriman paket edisi bulan berjalan, jika Anda menghubungi kami sebelum tanggal closing

setiap bulannya (tanggal 1 bulan sebelumnya). Lewat dari tanggal tersebut, penghentian akan dilakukan di bulan berikutnya.• Jika Anda berhenti berlangganan sebelum 6 bulan, kami akan mengalkulasikan jumlah bulan yang sudah Anda ikuti dengan

menggunakan harga pembayaran bulanan (Rp396.000), dan mengembalikan dana yang tersisa dari total yang sudah Anda bayarkan.

• Jika Anda berhenti berlangganan setelah 6 bulan, kami akan mengalkulasikan jumlah bulan yang sudah Anda ikuti dengan menggunakan harga bulanan untuk langganan 6 bulan (Rp363.000), dan mengembalikan dana yang tersisa dari total yang sudah Anda bayarkan.

1

Mengenai pengiriman materi belajar• Materi belajar yang pertama akan dikirimkan 10 hari setelah pembayaran selesai dilakukan. (Tidak termasuk hari Sabtu, hari Minggu, hari libur nasional, dan cuti bersama).• Bagi pelanggan yang mendaftar pada bulan Juni, materi belajar akan dikirimkan sekitar tanggal 10 Juli. Jika lewat dari itu,

materi belajar akan dikirimkan sekitar 10 hari setelah pembayaran selesai. (Perhatikan alamat saat pendaftaran, karena jika alamat tidak jelas ada kemungkinan produk tidak sampai atau terlambat).

• Materi belajar berikutnya akan dikirimkan pada hari ke-10 setiap bulannya. (Contoh: untuk edisi bulan September akan dikirimkan sekitar tanggal 10 September). • Kami tidak menerima pengembalian barang ataupun pembatalan pembelian yang disebabkan oleh konsumen kecuali jika

adanya cacat produk maupun kerusakan.

1

2

Mengenai pembayaran• Anda tidak perlu membayar iuran keanggotaan. • Jika Anda memilih metode pembayaran dengan kartu kredit, maka penarikan tagihan akan dilakukan pada tanggal yang

telah ditentukan oleh bank penerbit kartu kredit.• Jika Anda memilih metode pembayaran virtual account transfer, silakan lakukan pembayaran dengan cara yang telah

ditentukan dalam 2 hari setelah menyelesaikan prosedur pemesanan.• Jika Anda memilih metode pembayaran cash on delivery, mohon untuk membayar biaya berlangganan menggunakan uang

tunai pada saat materi belajar dikirimkan ke rumah Anda.• Sebelum berakhirnya periode pembayaran, silakan menghubungi kami untuk memastikan materi belajar selanjutnya dan

cara pembayarannya.

3

BERLANGGANANLANGKAH MUDAH

* Kami tidak menyediakan kontrak per bulan • Harga sudah termasuk PPn

OK!

Pilih yangmana, ya?

SPECIAL LAUNCH PROMOHANYA BERLAKU HINGGA

Tentukan jangka waktu berlangganan2

3 KEUNTUNGAN SPESIAL BERLANGGANAN DI LAUNCHING BULAN JULI

31

Cara pendaftaran

Cara pendaftaran dapat melalui website atau telepon, Kodomo Challenge Shop terdekat, atau pada saat event.

4

Untuk pemesanan/informasi lebih lanjut,silakan hubungi:

Bebas pulsa/toll free0800-1-050505

Untuk pemesanan/informasi lebih lanjut,silakan kunjungi website kami di:

Dapat diakses 24 jamwww.shimajiro.id

Sudah daftar!

SPECIAL LAUNCH PROMOHANYA BERLAKU HINGGA

See more infoshimajiro.id

7 JULI 2018

3 KEUNTUNGAN SPESIAL BERLANGGANAN DI LAUNCHING BULAN JULI

2 Bebas biaya tambahan kartu kredit dan virtual account1 Gratis Special Launch Promo Set 3 Bebas biaya antar

HINGGA 7 JULI 2018

Pilih cara pembayaran

• Anda dapat menggunakan kartu kredit berlogo Visa dan Mastercard. (Untuk pembayaran lump sum).• Silakan gunakan metode virtual account transfer melalui BCA, Bank Permata, BNI, atau Bank Mandiri. (Untuk bank lainnya, transfer dapat ditujukan ke Bank Permata dan BNI).• Lokasi cash on delivery terbatas. Untuk detailnya, silakan kunjungi shimajiro.id• Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi shimajiro.id

3

COD?Bank transfer?

32

© Benesse Corporation 2018

Distributor PT. Multifortuna Sinardelta

Informasi dalam buklet ini dapat berubah sewaktu-waktu.

www.shimajiro.id

Untuk pemesanan/informasi lebih lanjut,silakan hubungi:

Bebas pulsa/toll free

0800-1-050505

Untuk pemesanan/informasi lebih lanjut,silakan kunjungi website kami di:

Dapat diakses 24 jam

www.shimajiro.id