area ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan...

17
AREA I MANAJEMEN PERUBAHAN MONITORING DAN EVALUASI PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS - LAPORAN MONEV - UNDANGAN, DAFTAR HADIR, NOTULEN, FOTO - LAPORAN TINDAK LANJUT 2020

Upload: others

Post on 19-Mar-2021

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

AREA I

MANAJEMEN PERUBAHAN

MONITORING DAN EVALUASI PEMBANGUNAN

ZONA INTEGRITAS

- LAPORAN MONEV

- UNDANGAN, DAFTAR HADIR, NOTULEN, FOTO

- LAPORAN TINDAK LANJUT

2020

Page 2: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

LAPORAN MONITORING DAN EVALUASI

PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI)

BULAN MEI 2020

PENGADILAN NEGERI ROTE NDAO

KELAS II

PN ROTE NDAO

(Prima…Prima…Prima… Malole….)

Page 3: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa atas

disusunnya Laporan Kegiatan Pelaksanaan Pembentukan Tim Kerja Zona

Integritas Menuju WBK/ WBBM Pengadilan Negeri Rote Ndao. Dalam rangka

menilai pelaksanaan Zona Integritas di Pengadilan Negeri Rote Ndao dan

memastikan pelaksanaannya berjalan sesuai dengan yang diharapkan.

Pengadilan Negeri Rote Ndao senantiasa melakukan tindak lanjut saran

saran perbaikan yang diberikan baik dari pihak internal maupun eksternal

Pengadilan Negeri Rote Ndao. Perbaikan secara terus-menerus (continuous

improvement) dalam melaksanakan program Zona Integritas telah menjadi

komitmen Pengadilan Negeri Rote Ndao untuk mendukung terciptanya Pengadilan

Negeri Rote Ndao yang lebih baik.

Melalui pembentukan tim kerja yang profesional dan handal dengan

keterlibatan semua pihak sehingga tujuan WBK/ WBBM dapat tercapai sesua

harapan.

Akhir kata semoga Laporan Kegiatan ini Pengadilan Negeri Rote Ndao ini

dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi

bahan perbaikan untuk pelaksanaan ke depannya.

Rote Ndao, 18 Mei 2020

Ketua Pengadilan Negeri Rote Ndao

BEAUTY D. E. SIMATAUW, SH, MH

Page 4: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dalam rangka tercapainya tab kelola pemerintahan yang baik, Pengadilan

Negeri Rote Ndao & melaksanakan Zona Integritas secara menyeluruh yang

mengacu pada Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design

Zona Integritas 2010-2025. Dalam Rencana Pernbangunan Jangka Menengah

Nasional (RPJMN) 2018-2019 telah disusun strategi pembangunan melalui tiga

dimensi pembangunan, yaitu:

1. Dimensi Pembangunan Manusia, yang meliputi pendidikan, kesehatan,

perumahan, dan mental/karakter.

2. Dimensi Pembangunan Sektor Unggulan, yang meliputi kedaulatan pangan,

kedaulatan energi dan ketenagalistrikan, kemaritiman dan kelautan, serta

pariwisata dan industri.

3. Dimensi Perneraban dan Kewilayahan, yang meliputi antar kelompok

pendapatan, antar wilayah desa, pinggiran, luar Jawa, dan Kawasan Timur.

Untuk menjamin terlaksananya tiga dimensi tersebut tentunya juga

didukung dengan kepastian dan penegakan hukum, keamanan, dan ketertiban,

politik dan demokrasi serta tata kelola Zona Integritas yang seharusnya berjalan

dengan baik. Oleh karena itu pelaksanaan Zona Integritas di Pengadilan Negeri

Rote Ndao memiliki peran yang penting untuk mendukung pelaksanaan

pembangunan yang dilakukan Oleh Pengadilan Negeri Rote Ndao dalam rangka

pengawasan Apatratur. Pada tujuan akhir lima tahun ke depan diharapkan

Pengadilan Negeri Rote Ndao sudah beranjak pada tahapan selanjutnya dengan

berbasis kinerja yang akan mencapai Zona Integritas secara nasional pada tahun

2025 "Tenwujudnya Pengadilan Negeri Rote Ndao Yang Agung", yaitu

pemerintahan yang profesional dan berintegritas tinggi yang mampu membenkan

Page 5: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

pelayanan prima kepada masyarakat dan manajemen pemerintahan yang

demokratis.

Untuk mewujudkan tujuan tersebut, telah dirumuskan sasaran ZI

Pengadilan Negeri Rote Ndao yaitu:

1. Birokrasi yang bersih dan akuntabel.

2. Birokrasi yang efektif dan efisien.

3. Birokrasi yang memiiliki pelayanan publik berkualitas.

Selanjutnya untuk mencapai sasaran tersebut, Pengadilan Negeri Rote

Ndao telah memiliki Rencana Pembangunan Zona Integritas yang dimaksudkan

sebagai pedoman dan arahan bagi para pengambil kebijakan/keputusan di

lingkungan Pengadilan Negeri Rote Ndao dalam melaksanakan Zona Integritas

Pengadilan Negeri Rote Ndao dan agar diperoleh kesamaan pola pikir dan pola

tindak lanjut dari seluruh jajaran Pengadilan Negeri Rote Ndao mulai dari tingkat

pimpinan tertinggi hingga dalam pelaksanaan Zona Integritas secara terpadu dan

utuh.Dalam perjalanan membangun Zona Integritas di Pengadilan Negeri Rote

Ndao maka diperlukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan Zona Integritas di

Pengadilan Negeri Rote Ndao agar rencana aksi dituangkan dalam Rencana Kerja

Zona Integritas dapat berjalan sesuai jadwal, target, dan tahapan sebagaimana

telah ditetapkan.

B. Tujuan Monitoring dan evaluasi pelaksanaan Zona Integritas

Tujuan Monitoring dan evaluasi pelaksanaan Zona Integritas di Pengadilan

Negeri Rote Ndao bertujuan untuk:

1. Memastikan rancana aksi berjalan sesuai target yang telah ditetapkan.

2. Mengkoordinir percepatan implementasi pelaksanaan Zona Integritas.

3. Memastikan hasil evaluasi telah ditindaklanjuti oleh masing-masing tim

pelaksana.

C. Ruang Lingkup Kegiatan monitoring dan evaluasi meliputi dua sub

kegiatan dengan ruang lingkup sebagai berikut:

Page 6: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

1. Monitoring Ruang lingkup kegiatan pemantauan kemajuan pelaksanaan

Zona Integritas atas pelaksanaan program Zona Integritas yang telah

ditetapkan dalam Rencana Kerja Zona Integritas Pengadilan Negeri Rote

Ndao

2. Evaluasi Ruang Lingkup kegiatan evaluasi kemajuan pelaksanaan Zona

Integritas di lingkungan Pengadilan Negeri Rote Ndao atas Pelaksanaan

program Zona Integritas pada 6 (enam) area perubahan, yaitu :

1. Manajemen Perubahan,

2. Penataan Tata Laksana,

3. Penataan Sistim Manajemen SDM,

4. Penguatan Akuntabilitas,

5. Penguatan Pengawasan,

6. Peningkatan Kualitas Pelayanan.

Page 7: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

BAB II

MONITORING DAN EVALUASI

ZONA INTEGRITAS

A. Monitoring dan Evaluasi Zona Integritas Pengadilan Negeri Rote Ndao Tahun

2020 Untuk mewujudkan ketiga sasaran Zona Integritas sebagaimana

disebutkan di atas, ditetapkan area-area perubahan birokrasi. Perubahan-

perubahan pada area tertentu dalam lingkup birokrasi diharapkan menciptakan

kondisi yang kondusif untuk mendukung pencapaian tiga sasaran Zona

Integritas, yaitu sebagai berikut:

a. Birokrasi yang bersih dan akuntabel Arah kebijakan dari sasaran ini meliputi:

- Telah terbentuknya Tim Kerja dan Rencana Kerja

- Telah dilakukan sosialisasi ZI dan publik campaig melalui banner,

spanduk, stiker, brosur dan melalui media massa dan media sosial

- Tim telah melakukan monev

- Role Model dan Agen Perubahan telah terpilih dan melaksanakan

tugasnya

- Budaya kerja ditingkatkan dengan meninkatkan layanan dan 5R

b. Birokrasi yang efektif dan efisien Arah kebijakan dari sasaran ini meliputi :

- Tersedianya e-office yang dapat diakses oleh pengguna seperti SIPP,

Direktori Putusan, eraterang dan e-ocurt

- Tersedia aplikasi yang mendukung tupoksi dan monitoring kinerja seperti

PTSP, Komdanas, MIS, dll

- Tersedianya SDM yang kompeten dan terlatih

- Adanya keterlibatan pimpinan dan seluruh aparatur dalam

- memujudkan akuntablitas dan kinerja layanan

- Adanya pengawasan yang terkoordinir dengan baik

- Adanya kegiatan anti gratifikasi

- Adanya whitle blowing system dan SPIP

Page 8: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

c. Birokrasi yang memiliki pelayanan publik berkualitas Arah kebijakan dari

sasaran ini meliputi:

- Tersedianya sarana pelayanan yang prima bagi pengguna

- Terukurnya indeks kepusaan dan persepsi korupsi pengguna

B. Tindak Lanjut atas Hasil Evaluasi Intemal ZI oleh Ketua Pengadilan Negeri Rote

Ndao Ketua Pengadilan Negeri Rote Ndao telah melakukan evaluasi internal

dan memberikan rekomendasi atas hal hal yang masih perlu disempumakan

dalam pelaksanaan ZI di Pengadilan Negeri Rote Ndao.

Langkah perbaikan yang telah dilaksanakan Pengadilan Negeri Rote Ndao

pada tahun 2020 ini sebagai bentuk tindak lanjut persiapan Zona Integritas.

Dengan mengacu pada kegiatan yang terdapat pada rencana kerja, yang

meliputi :

1. Membuat kegiatan simpatik publik campaing ZI

2. Melaksanakan manajemen media dengan memanfaatkan medsos dan

instansi pers daerah

3. Membuat area steril di area kerja

4. Melaksanakan dan membuat SPPT TI/ICJS

5. Membuat Klinik Layanan Kesehatan

6. Meningkatkan kinerja SIPP agar bintang 5

7. Meningkatkan sarana layanan

8. Meningkatkan akses pengguna terhadap inovasi aplikasi SiMaTau

Page 9: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

BAB III

KESIMPULAN, HAMBATAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN

Bahwa pelaksanaan pembangunan zona integritas di Pengadilan Negeri

Rote Ndao telah dilaksanakan sesuai rencana kerja yang telah disusun oleh Tim.

Pencapaian rencana kerja dapat diselesaiak hampir keseluruhan agenda kegiatan

dan perlu dilakukan monev setiap bulannya. Setiap Area 1 sampai dengan 6 telah

bekerja secara optimal, namun masih perlu ditingkatkan lagi komitmen dan

konsistensinya dalam membangun ZI

B. HAMBATAN

Adanya perangkapan kerja oleh personil disebabkan terbatasnya SDM,

namun ini perlu diatur atau dikelola dengan baik agar terdapat priorotas kerja,

sehingga seluruh proses dapat berjalan dengan baik. Hambatan ekstenal adalah

adanyan kegiatan dari instansi dari luar yang melibatkan Pengadilan Negeri Rote

Ndao dalam waktu bersamaan sehingga pencapaian rencana kerja mengalami

pengaturan ulang jadwal atau direschedule.

C. SARAN

Menjaga konsistensi dan komitmen personil agar tetap menjaga integritas

dengan meningkatkan kesadaran diri, sehingga perlu terus dilakukan pembinaan

dan pertemuan – pertemuan yang berkualitas agar mental, mindet dan culture set

personil dapat sejalan dalam mencapain tujuan WBBM.

Rote Ndao,18 Mei 2020

Pembina ZI

Ketua PN. Rote Ndao Kelas II

Beauty D. E. Simatauw, SH, MH.

Ketua ZI PN. Rote Ndao Kelas II

Rosihan Luthfi, SH.

Page 10: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

Pengadilan Negeri Rote Ndao Kelas II Kompleks Perkantoran Bumi Sasando Permai

TELP./ FAX : (0380) 8571047

R O T E N D A O – N T T Website : pn-rote ndao.go.id e-mail : [email protected]

FORM MONITORING DAN EVALUASI SERTA TINDAK LANJUT

MONITORING

NO KONDISI/TEMUAN PENYEBAB SOLUSI/

TINDAK

LANJUT

EVIDENCE

1. I. AREA I - Melengkapi data-data

untuk area 1 khusunya evidence kegiatan rencana aksi yang masih berjalan.

- Belum adanya kegiatan

coffee morning.

- Masih dalam

penilaian pimpinan untuk menemukan Pegawai yang memiliki kompetensi dan Disiplin kerja.

- Belum ada yang Pegawai yang diberikan hukuman Disiplin

- masih dalam tahap pengumpulan dan pemilihan data.

- Sudah ada

rencana untuk melakukan kegiatan coffe Morning tetapi belum dapat dilaksanakan karena adanya covid 19 .

- Menunggu

hasil penilaian pimpinan

- Akan segera

ditindak lanjuti secapat mungkin.

- Akan dilaksanakan kegiatan tersebut setelah masa Pandemi berakhir.

2.

3.

AREA II - Akan ditingkatkan

dengan membuat aplikasi yang dapat membantu informasi mengenai pelayanan yang disediakan oleh Pengadilan Negeri Rote Ndao

AREA III - Akan meningkatkan

pelayanan Front Liner pada Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP)

- Karena masyarakat perlu kemudahan dalam mengakses informasi pelayanan peradilan.

- Karena SDM

belum mendapat pelatihan khusus mengenai pelayanan yang baik dan sesui standar pelayanan publik.

- Telah ciptakan aplikasi Informasi dengan nama SIMATAU (SAPA MAU TAU) yang masih dalam proses penyempurnaan.

- Akan diadakan workshop Front Liner PTSP Pengadilan Negeri Rote Ndao.

- Aplikasi SIMATAU

- Foto kegiatan - Absensi - Notulen

Page 11: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

4. 5. 6.

- Mengusulkan pegawai

dalam Diklat perencanaan atau sejenisnya.

AREA 4 - Mengusulkan pegawai

dalam Diklat perencanaan atau sejenisnya.

AREA 5 - Akan dilakukan sosialasi

Pengguna pada Pengadilan Negeri Rote Ndao dengan pembuatan konten Gratifikasi melalui Audio .

AREA 6 - Akan memberikan

souvenir kepada Pengguna.

- Agar

meningkatkan kompetensi Pegawai yang diusulkan sehingga dapat menerapkan dalam pola kerja di Pengadilan Negeri Rote Ndao.

- Agar

meningkatkan kompetensi Pegawai yang diusulkan sehingga dapat menerapkan dalam pola kerja di Pengadilan Negeri Rote Ndao.

- untuk

menghindari pemberian Gratifikasi.

- Masih ada

beberapa kendala dalam pelayananan yang tidak dapat dihindari sehingga dengan adanya souvenir sebagai bentuk kompensasi terhadap kendala tersebut.

- Segera

mengusulkan Pegawai yang dianggap mampu untuk mengikuti pelatihan.

- Segera

mengusulkan Pegawai yang dianggap mampu untuk mengikuti pelatihan.

- Adanya Audio Gratifikasi yang sudah di perdengarkan setiap 2 jam.

- Segera

dibuatkan souvenir dimana souvenir tersebut juga sebagai alat sosialiasi yang memuat pesan-pesan mengenai Zona Integritas.

- Foto pegawai

yang mengikuti pelatihan atau Diklat.

- Foto pegawai

yang mengikuti pelatihan atau Diklat.

- Audio Gratifikasi. - Souvenir.

Page 12: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

Jln. Kompleks Perkantoran Bumi Sasando Permai

TELP./ FAX :(0380) 8571147 Email : [email protected] Website : pn-rotendao.go.id

R O T E N D A O – N T T

Ba’a, 8 Mei 2020

Nomor : -

Lampiran : -

Perihal : Monev pelaksanaan ZI

Kepada

Yth. Hakim, Pejabat Struktural, Pejabat Fungsional,Staf dan PPNPN.

Dengan Hormat,

Bapak/Ibu diharapkan untuk menghadiri Monev Pelaksanaan ZI yang akan

diselenggarakan pada :

Hari/Tanggal : Senin, 11 Mei 2020

Jam : 10.00 Wita s/d selesai

Tempat : Ruang Sidang Utama

Mengingat sangat pentingnya acara tersebut, kami mengharapkan

kehadiran Bapak/Ibu tepat pada waktunya. Demikian atas perhatiannya kami

ucapkan terima kasih.

Ketua Pembangunan ZI

ROSIHAN LUTHFI, S.H.

NIP. 197701132002121003

Page 13: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan
Page 14: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan
Page 15: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

PENGADILAN NEGERI ROTE NDAO KELAS II

Jl. Kompleks Perkantoran Bumi Sasando Permai Telp./Fax. : (0380)

8571147

Email: [email protected]

website : http://pn-rotendao.go.id

NOTULEN RAPAT

Hari/ Tanggal/ Jam

Senin 11 Mei 2020/ Waktu :Pukul : 10.00 Wita sampai dengan selesai

Tempat

Ruang Sidang Utama

Pimpinan Rapat

BEAUTY D. E. SIMATAUW, S.H.,M.H.

Peserta Rapat

Hakim, Pejabat Struktural, Pejabat Fungsional,Staf dan PPNP

AGENDA RAPAT

1. Membahas rencana aksi yang akan dilaksanakan.

AREA I

- Belum adanya kegiatan coffee morning.

AREA II

- Membuat aplikasi yang dapat membantu informasi mengenai pelayanan yang

disediakan oleh Pengadilan Negeri Rote Ndao dengan nama Aplikasi SIMATAU.

AREA III

- Akan meningkatkan pelayanan Front Liner pada Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(PTSP).

- Mengusulkan pegawai dalam Diklat perencanaan atau sejenisnya.

AREA IV

- Mengusulkan pegawai dalam Diklat untuk meningkatkan komptensi.

AREA V

- Akan dilakukan sosialasi Pengguna pada Pengadilan Negeri Rote Ndao dengan

pembuatan konten Gratifikasi melalui Audio

AREA VI

- Akan memberikan souvenir kepada Pengguna.

Page 16: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

DOKUMENTASI MONEV ZI Hari Senin tanggal 11 Mei 2020

Area I

Area II

Area III

Page 17: AREA Ipn-rotendao.go.id/uploads/dokumen/zona-integritas/2... · 2020. 8. 3. · dapat memberikan manfaat bagi pihak pihak yang berkepentingan dan menjadi bahan perbaikan untuk pelaksanaan

Area IV

Area V

Area VI