vietnam

Post on 19-Jul-2015

1.784 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

VIETNAM

LETAK

BENTANG ALAM

KEPENDUDUKAN

IKLIM

PETA

PERTANIAN

PERTAMBANGAN

INDUSTRI

PERDAGANGAN

SEJARAH

LETAK NEGARA VIETNAM

Sebelah utara : Republik Rakyat Cina Sebelah barat : Laos, Kamboja Sebelah timur : laut China selatan

SECARA GEOGRAFIS

SECARA ASTRONOMIS

9 LU – 23 LU dan 102 BT- 110 BT

BENTANG ALAM VIETNAM Wilayah bagian utara didominasi oleh pegunungan. Tanah Tinggi Tonkin Timur mencapai ketinggian lebih dari 1.000 meter. Puncak tertingginya adalah Gunung Phan Xi Pang (3.143 m)

Di wilayah utara tersebut juga terhampar Delta Sungai Merah (Song Hong), yang dulunya berupa teluk kecil bagian kawasan Teluk Tonkin.

Di Wilayah bagian selatan Vietnam terbujur Pegunungan Annam. Puncak-puncaknya adalah Gunung Ngoc Linc ( 2.598 m) dan Gunung Chu Yang Sin ( 2.408 m). Hamparan Delta Sungai Mekong seluas 40.000 km2 Sungai-sungai penting di Vietnam, selain Sungai Mekong dan Sungai Merah, adalah Sungai Songcay, Songgam, dan Sungai Songcau.

Gunung Phan Xi Pang

Song Hong

Sungai Mekong

KEPENDUDUKAN VIETNAM

Vietnam berpenduduk 75 juta jiwa dengan pendapatan perkapita sangat rendah.

pertumbuhan GDP Vietnam dari 1997 ke 1998 mengalami penurunan sebesar 0,5 %

Dalam bidang kesehatan, tingkat kematian bayi pada 2000 menunjukkan 38 per 1000 kelahiran hidup. Sedangkan tingkat kelahiran terjadi kenaikan dari 22,6 (1999) menjadi 25,8 (2000) per 1000 kelahiran hidup.

IKLIM VIETNAM

“ Vietnam beriklim tropis…”

Dingin dan kering dari November ke April dan musim yang panas dan basah dari Mei hingga Oktober.

Temperatur rata-rata per tahunnya ialah dari 22ºC hingga 27ºC. Namum cuaca biasanya berbeda antara Utara dan Selatan, antara daratan dan pegunungan.

top related