masculina

Post on 06-Jul-2015

126 Views

Category:

Data & Analytics

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

SEMESTER 2 kd 2 anatomy

TRANSCRIPT

ORGAN REPRODUKSI MASCULINA

SISTEM REPRODUKSI MASCULINA

• External– Penis– Scrotum

• Internal– Testes– Epidydimis– Ductus deferens– Vesicula seminalis– Prostat

SCROTUM• Kulit dan fascia bag superfisial di sekitar

testis• Letak scrotum akan memberikan suhu

3°C lebih dingin dibanding suhu tubuh– M. Dartos: lapisan otot polos– M. Cremaster: sekumpulan otot skeletal di

sekitar testis• Mengangkat testis

SCROTUM

TESTIS• Tertutup dalam kantung serous yaitu

tunica vaginalis– Lamina parietalis– Lamina visceralis

• Tunica albuginea – capsula fibrosa testis– Membagi setiap testis ke 250 - 300 lobulus – Setiap lobulus tdd 1-4 tubulus seminiferus

• Epididymis– Bentuk seprti tanda koma

TUBULUS SEMINIFERUS DAN SPERMATOGENESIS

• Panjang: 80 cm• Fungsi: memproduksi sperma• Di dalam testis tdp ½ mile gulungan tubulus

seminifrus

• Spermatogenesis:– Proses pembentukan sperma– Dimulai pada lapisan sel terluar pada tubulus

seminiferus

• Produksi hormon testosteron

TESTIS

TUBULUS SEMINIFERUS

DAN SPERMATO

GENESIS

EPIDIDIMIS• Panjang ductus epididymis adalam 6 m• Didominasi oleh pseudostratified

columnar epithelium– Terbentuk dari juntaian stereocilia –

immotile, microvilli yg panjang

• Perjalanan 20-hari bagi sperma untuk bergerak melalui– Kemampuan untuk bergerak dan

fertilisasi tgt dari reaksi acrosomal

EPIDIDYMIS

DUCTUS DEFFERENS

• Panjang 40-45 cm• Dimulai dari cauda epididymis• Menyimpan (berbulan2) dan

mentransport sperma• Histologi dari ductus deferens

– Epithelium – pseudostratified columnar– Muskulus yg tebal– Adventitia

Ductus Deferens

SPERMATIC CORD

• Terdiri dari– Ductus deferens– Pembuluh darah testis– Nerves

• Bagian superior ductus deferens– Berjalan melalui canalis inguinalis

Spermatic Cords

Spermatic Cord pada Inguinalis

URETRHA

• Membawa sperma dari ductus ejaculatorius keluar

• 3 bagian dari urethra pria:– Bagian prostat– Bagian membranous– Bagian spons

Urethra

KELENJAR ASESORI

• The seminal vesicles– Terdapat pd permukaan posterior kandung

kemih– Mensekresi 60% total cairan semen– Komponen cairan:

• Fructosa – nutrisi sperma• Zat untuk meningkatkan motilitas sperma• Pg• Zat yang menekan respon imun terhadap semen• Enzim yg menggumpalkan dan mencairkan semen

KELENJAR ASESORI• Glandula Prostata

– Organ berotot dg diameter ± 4 cm– Mengelilingi urethra prostat – Terdiri dari 30 - 50 senyawa tubuloalveolar – Dibungkus otot polos– Mengeluarkan sekitar 25 - 30% dari semen– Berisi zat yang:

• Meningkatkan motilitas sperma • Enzim yang menggumpal dan kemudian

mengencerkan semen

Accessory Glands

KELENJAR ASESORI

• The bulbourethral glands– Glandula inferior dari kelenjar prostata yg

berukuran seperti pea– Menghasilkan mucus:

• Mucus memasuki urethra spongiosa sebelum ejakulasi

– Menetralisis keasaman urine– Melumasi urethra

PENIS

• Anatomi eksterna:– Batang – tubuh– Glands penis – ujung distal– Prepucium – kulup

• Dihilangkan ketika sirkumsisi

– Terbagi mjd 3 regio:• Radix penis• Corpus penis• Glands penis

PENIS

• Anatomi interna:– 3 bagian erectil:

•1 bagian corpus cavernosum– Mengelilingi urethra spongiosa

•2 bagian corpora cavernosa– Terdapat sinus, membangun sebagian besar

penis

Vascularisasi Penis

• A. Bulbourethralis• A. Profunda penis• A. Dorsalis penis

Inervasi Penis

• N. Dorsalis penis• R. Profunda N. Perinealis• R. Anterior N. Inguinalis

Penis

PERINEUM

• Berisi: skrotum, akar penis, dan anus• Area berbentuk diamond, antara:

– Pubic symphysis anteriorly– Coccyx posteriorly– Ischial tuberosities laterally

Male Perineum

Perjalanan Sperma

• Tubulus seminiferus tub. Recti rete testis ductus eferens epididymis ductus deferens ductus ejaculatorius uretra

The End....

top related