ipa kelas vii - ekosistem

Post on 14-Jan-2017

138 Views

Category:

Education

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

EKOSISTEMOleh:

Agus Susanto

Pengertian Ekosistem

Kesatuan interaksi antara organisme dan lingkungannya

Satuan-Satuan Ekosistem

1)Individu 2)Populasi

3)Komunitas

4)Ekosistem

5)Biosfer

Individu adalah satu organisme. Contohnya

seekor singa.

Populasi adalah sejumlah individu

sejenis yang menetap di suatu daerah pada

waktu tertentu.

Komunitas merupakan seluruh populasi yang hidup bersama dalam

suatu daerah.

Ekosistem adalah kesatuan interaksi antara organisme

dan lingkungannya

Biosfer adalah kumpulan ekosistem yang terdapat

di Bumi.

Komponen-Komponen EkosistemA. Komponen Biotik1) Produsen, yaitu organisme yang mampu

menghasilkan zat makanan. Contoh: Tumbuhan.

2) Konsumen, yaitu organisme yang tidak mampu mengubah zat anorganik menjadi zat organik sehingga mendapat makanan dari memakan organisme lain. Contoh: Herbivora, Karnivora, Omnivora.

3) Dekomposer (Pengurai), yaitu organisme yang mampu menguraikan sampah organik menjadi bahan anorganik. Contoh: Bakteri dan Jamur.

B. Komponen Abiotik

1) Air

2) Tanah

3) Udara

4) Cahaya Matahari

top related