dr arne sptht-kl laringitis

Post on 15-Apr-2016

74 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

THT

TRANSCRIPT

LARINGITIS DAN KEGAWATANNYA

dr. Arne Laksmiasanti, SpTHT-KL,M.Kes

( ICD X : J 04 , Level 4A )

Daftar Riwayat HidupNama : dr. Arne Laksmiasanti,SpTHT-KL,M.KesAlamat : Jl. Srigunting II no. 25 Manahan SoloTempat dan tanggal lahir : Solo, 2 Februari 1972Jenis kelamin : PerempuanStatus : MenikahPENGALAMAN KERJA2014 – 2015 : Dokter THT RSUD Kab. Karanganyar2013 – : Dokter THT RS PKU Muhammadiyah Ska 2015 – : Dokter THT RS Hermina Ska

DEFINISI Laringitis peradangan pada laring yang dapat disebabkan

oleh :● virus, bakteri atau jamur.● penggunaan suara yang berlebihan● pajanan terhadap polutan eksogen● infeksi pada pita suara● GERD● bronkhitis● pneumoni

ANAMNESIS

Keluhan :● suara parau atau serak● sesak nafas dan stridor● nyeri tenggorok● gejala radang umum seperti demam, malaise● batuk kering--> dahak yang kental● gejala common cold: bersin, nyeri tenggorok, sumbatan

hidung, nyeri kepala, batuk dan demam● obstruksi jalan nafas bila ada udem laring● laringitis kronis ditandai afoni yang persisten.

FAKTOR RISIKO● penggunaan suara berlebihan● terpapar zat iritatif: asap rokok, minuman alkohol● adanya refluks gastroesofageal, bronkhitis, dan

pneumonia● rhinitis alergi● perubahan suhu yang tiba-tiba● malnutrisi● menurunnya sistem imun dan daya tahan tubuh

Pemeriksaan Fisik

Pemeriksaan dg LI (pasien dewasa) :● mukosa laring hiperemis, membengkak terutama di

bagian atas dan bawah pita suara.● didapatkan tanda radang akut di hidung/ SPN.● Obstruksi jalan nafas bila ada udem laring yang

diikuti udem subglotis.● Pada laringitis kronis ditemukan-> nodul, ulkus dan

penebalan mukosa pita suara.

Pemeriksaan Penunjang

● Foto rontgen soft tissue leher AP lateral--> pembengkakan jaringan subglotis (Steeple sign). Tanda ini ditemukan pada 50% kasus.

● Foto thorax AP

● Pemeriksaan laboratorium darah lengkap.

Diagnosis Banding

● Benda asing pada laring● faringitis● bronkiolitis● bronkhitis● peumonia● tumor pada laring

PENATALAKSANAAN● Istirahat cukup termasuk istirahat suara● Hindari iritan yang memicu nyeri tenggorok atau

batuk (merokok dan konsumsi alkohol).● Menghindari udara kering● Bila diperlukan rehabilitasi suara (voice therapy).● Pengobatan simptomatik dapat diberikan.● Pemberian antibiotik (penicillin) dilakukan bila

peradangan dari paru dan bila dari kultur ditemukan streptokokus grup A.

Pemeriksaan Penunjang lanjutan :

● Kultur eksudat pada kasus laringitis yang berat.

● Biopsi pada daerah yang dicurigai tumor

Kriteria Rujukan :● Usia dibawah 3 tahun● Terdapat tanda

sumbatan jalan nafas.● Tampak sianosis,

dehidrasi● Curiga adanya tumor

laring● Perawatan di rumah

kurang memadai.

Sarana Prasarana:● Lampu kepala● Kaca laring● Obat-obatan:

antipiretik, dekongestan nasal, antibiotik

Prognosis:● Biasanya dubia ad

bonam

TERIMA KASIH

top related