asam basa buffer

Post on 29-Jul-2015

127 Views

Category:

Education

4 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Anggota Kelompok

• Ana Rohmawati• Arinta Ika P• Asti Awidasworo• Ayu Fajar Hartatik• Ayuna Pradita• Azizzah Himawati• Cos ma’arif

ASAM dan BASA

Apa yang Anda ketahui mengenai asam dan basa??

Pengertian Asam dan Basa

• Berdasarkan teori arrhenius• Berdasarkan teori brownsted lowry• Berdasarkan teori lewis

Teori Arrhenius :

Asam adalah senyawa yang melepaskan H+ dalam air.Contoh :

HCl ----- H+ + Cl-

HNO3 ----- H+ + NO3-

Basa adalah senyawa yang melepaskan OH- dalam airContoh :NaOH ----- Na+ + OH-

NH4OH ----- NH4+ + OH-

Kelemahan : hanya berlaku untuk larutan dalam air saja.

Reaksi tanpa Pelarut AirHCl(g) + NH3(g) NH4

+ + Cl- NH4Cl(s)

Asam Basa

Reaksi dengan Pelarut AirHCl(g) + H2O(aq) H3O+

(aq) + Cl-(aq)

Asam Basa

NH4OH(g) + H2O(aq) NH4OH2+

(aq) + OH-(aq)

Basa Asam

Teori Bronsted – Lowry

Asam : senyawa yg dapat memberikanproton ( H+ ) / donor proton.Basa: senyawa yg dapat menerimaproton (H+) / akseptor proton.

CO

NTO

H :

Pasangan Asam Basa Konjugasi

HCl + H2O H3O+ +

Cl-

Asam 1 Basa 1 Asam 2

Basa 2

Konjugasi Konjugasi

Pasangan asam basa konjugasi :pasangan asam 1 – basa 2 dan basa 1 – asam 2 HCl – Cl- dan H2O – H3O+

Asam konjugasi : Asam yg terbentuk dari basa yang menerima Proton H3O+ Basa konjugasi : Basa yg terbentuk dari asam yang melepaskan Proton Cl-

Asam : Senyawa yang dapat menerima pasangan elektron BF3

Basa : Senyawa yang dapat memberikan pasangan elektron NH3

Teori Lewis

Ada beberapa reaksi yang tidak dapat dijelaskan dengan kedua teori sebelumnya, misalnya reaksi :NH3 + BF3 ------- H3N – BF3

H F H F

H - N : + B - F H – N : B - F

H F H F

Bagaimana munculnya rasa manis??

Air termasuk asam ataukah basa??

Menurut Anda mana yang termasuk asam dan basa??1

23

4

5

7

6

8

10

9

Sifat Asam Basa

Asam

•Mempunyai rasa asam•merubah warna lakmus biru menjadi merah•korosif terhadap logam•pH < 7•Konduktor listrik•Jika dilarutkan ke dalam air menghasilkan ion hydrogen (H+)

Basa

• Mempunyai rasa pahit

• Merubah warna lakmus merah menjadi biru

• Bersifat kaustik

• pH > 7• Kondu

ktor listrik

• Jika dilarutkan ke dalam air menghasilkan ion hidroksida (OH-)

Taukah Anda bagaimana mengidentifikasi asam basa yang

benar?

Indikator Asam Basa• Indikator Alami• Indikator Buatan–Kertas Lakmus–Fenolftalein (pp)–Metil merah –Metil jingga. dll– Indikator Universal– Indikator kertas– Larutan indikator

Kekuatan Asam Basa

Asam

Asam Kuat

Asam Lemah

Kekuatan Asam

Ditentukan dari kemampuannya melepaskan ion H+ ketika dilarutkan dalam air. Semakin banyak ion H+ yang dilepaskan, semakin kuat sifat asamnya.

• Asam Kuatyaitu senyawa asam yang dalam larutannya terion seluruhnya menjadi ion-ionnyaRumus menghitung Konsentrasi [H+] [H+] = x . Mx = valensi asamM= konsentrasi asam

• Asam Lemah Asam lemah yaitu senyawa asam yang dalam

larutannya hanya sedikit terionisasi menjadi ion-ionnya.

Rumus menghitung konsentrasi [H+]

Ka = tetapan ionisasi asam [HA] = konsentrasi asam

Kekuatan Asam

Kekuatan Basa

• Basa Kuat yaitu senyawa basa yang dalam larutannya terion seluruhnya menjadi ion-ionnya.

Rumus menghitung [OH-]

M=konsentrasi basa

• Basa LemahYaitu senyawa basa yang dalam larutannya hanya sedikit terionisasi menjadi ion-ionnya

Rumus menghitung [OH-]

M(OH) =konsentrasi basaKb = tetapan ionisasi basa

Kekuatan Basa

Apa itu pH??

pH (potenz of Hydrogen )

pH adalah satuan derajat ke-asaman (acidity) atau ke-basaan (alkalinity) suatu larutan. pH juga digunakan untuk mengukur keseimbangan asam basa dalam tubuh.

pH Meter• Keuntungan :–Pemakaiannya

bisa berulang-ulang –Nilai pH terukur

relatif cukup akurat

Pengukur pH

Reaksi Asam Basa

Reaksi Penetralan• Asam + Basa ---> Garam + Air• HnA + B(OH)m ---> BnAm + H2OReaksi Oksida Asam dan Oksida Basa• CO2 + 2 NaOH ---> Na2CO3 + H2O

• Na2O + H2SO4 ---> Na2SO4 + H2O

Reaksi yang menghasilkan Endapan• BaCl2(aq) + Na2SO4(aq) ---> BaSO4(s) + 2NaCl (aq)

lanjutannya...

• Reaksi yang menghasilkan Gas

– Reaksi yang menghasilkan gas CO2 – CaCO3(s) + 2HCl(aq) ---> CaCl2(s) + H2O(l) + CO2(g)

– Reaksi yang menghasilkan gas NH3– NH4Cl(s) + KOH(aq) ---> KCl(aq) + H2O(l) + NH3(g)

– Reaksi yang menghasilkan gas H2S– FeS(s) + H2SO4 ---> FeSO4 + H2S

• Reaksi Logam dengan Asam Kuat

Larutan Penyangga/Buffer

Sifatnya

Komposisi

Prinsip kerjapH-nya

Manfaat

1. Sifat Larutan Penyangga

Dapat mempertahankan pH walaupun:• ditambah sedikit asam kuat.• ditambah sedikit basa kuat.• diencerkan.

2. Komposisi Larutan Penyangga

jenis larutan penyangga yaitu:

1. Larutan penyangga asam yang terdiri dari campuran asam lemah dan basa konjugasinya.

2. Larutan penyangga basa yang terdiri dari campuran basa lemah dan asam konjugasinya.

3. Prinsip kerja Larutan Penyangga

Asam• Setiap penambahan H+ akan dinetralisasi oleh basa

konjugasi.• Setiap penambahan OH- akan dinetralisasi oleh asam

lemah.• Setiap pengenceran dengan H2O berarti

memperbesar jumlah ion H+ dan basa konjugasi dari ionisasi asam lemah namun penambahan konsentrasi H+ menjadi tidak berarti karena volume larutan juga bertambah.

Basa• Setiap penambahan H+akan dinetralisasi oleh

basa lemah.• Setiap penambahan OH- akan dinetralisasi oleh

asam konjugasi.• Setiap pengenceran dengan H2O berarti memperbesar jumlah ion OH- dan asam konjugasi dari ionisasi basa lemah, namun penambahan konsentrasi OH- menjadi tidak berarti karena volume larutan juga bertambah.

5.Manfaat Buffer

a. Darah sebagai Larutan Penyangga- penyangga karbonat- penyangga hemoglobin- penyangga fosfat.

b. Air Ludah sebagai Larutan Penyanggac. Menjaga keseimbangan pH tanaman.d. Larutan Penyangga pada Obat-Obatan

top related