air 2 qullah dalam tinjauan sains

32
AIR 2 QULLAH DALAM TINJAUAN SAINS Oleh : Fathur Rosi, S.Pd

Upload: fathur-rosi

Post on 28-Jul-2015

417 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

AIR 2 QULLAH DALAM TINJAUAN SAINS

Oleh : Fathur Rosi, S.Pd

Pendahuluan

من النظافة Artinya :” Kebersihan merupakanاالءيمانsebagian dari iman”.

Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka mengabdi kepada-Ku

(Q S: Adz -dzariyat 56)

FIQH sebagai ilmu yang mempelajari tata cara ibadah

Bersuci dalam bab awal Fiqh

Salah satu ukurannya adalah 2 Qulah

Air sebagai alat untuk bersuci

Tinjauan Fiqh dan Ilmu Kimia Terhadap kesehatan

Tinjauan Fiqh tentang air

1. Air suci mensucikan (mutlak)

4. Air yang makruh (musyammas)

3. Air najis (mutannajis)

Pembagian Air

2. Air suci tidak mensucikan (musta’mal)

Yang termasuk dalam bagian air ini adalah:1. Air yang telah berubah salah satu sifatnya

karena bercampur dengan benda yang suci, contohnya teh, kopi dan sebagainya.

2. Air sedikit yang kurang dari 2 qulah yang sudah dipakai untuk menghilangkan hadast sedangkan air itu tidak berubah sifatnya.

3. Air yang keluar dari pepohonan seperti air kelapa, air pada pohon kayu, dan sebagainya.

Air Suci tidak mensucikan

Yang termasuk dalam bagian air ini adalah:1. Air yang sudah berubah salah satu sifatnya

oleh najis. baik airnya sedikit ataupun banyak.

2. Air yang bernajis tetapi tidak berubah salah satu sifatnya. jika sedikit (kurang dari 2 qulah)tidak boleh dipakai lagi, kalau air itu banyak lebih dari 2 qulah, maka hukumnya tetap suci mensucikan

Air Najis

Yang termasuk dalam bagian air ini adalah:1.Ketika di panaskan menggunakan terik matahari.2.Ketika di gunakan dalam keadaan panas.3.Ketiaka di gunakan pada benda hidup.4.Ketika di panaskan di tempat yang terbuat dari logam,

seperti besi, tembaga dan timah, kecuali emas dan perak.

5.Ketika di gunakan pada cuaca panas.6.Ketika di gunakan pada badan buan pakaian.7.Ketika digunakan di daerah panas seperti Hijaz dan

Hadromaut (Yaman). 8.Ketika di temukan air yang lain.9.Ketika tidak takut sakit, maka ketika takut

sakit,menggunakan air ini hukumnya menjadi haram.

Air yang Makruh

Air dua Qulah•Rasulullah menyatakan bahwa :

“Apabila air telah sampai dua qulah maka ia tidak akan bernajis”(H.R Abu Dawud).

“Air tidak akan bernajis dengan sesuatu kecuali bila berubah baunya dan rasanya dan warnanya”

(H.R Ibnu Majah)

Ukuran yang disebutkan dalam kitab fiqih adalah 500 Rithal Baghdady. Dalam ukuran lain adalah 1,25 zira`. Maka bila berdasarkan pendapat bahwa 1 zira` adalah 48 cm maka ukuran 2 kulah adalah:

1,25 zira` = 48 + (¼.48) =60 cmMaka 2 qulah : = 60cm x 60cm x 60cm = 216.000 cm3 = 216 liter.

Sudahkah anda memperhatikan bak mandi anda….?

1. Kandungan molekul air• Dalam air ada kumpulan trilyunan

molekul H2O• Dalam 18 gram atau kurang lebih 18

mililiter air terkandung 6,022 x 1023 molekul H2O. Jadi, jika satu milyar adalah 109 maka bilangan tadi bermakna 602,2 ribu milyar milyar dan bilangan tersebut dikenal sebagai konstanta Avogadro

Keistimewaan Struktur kimia air

• Kurang lebih dibebaskan energi berupa panas sebesar 242 kilo Joule untuk membuat air sebanyak 18 gram dari 22,4 liter atau 2 gram gas hidrogen dan 11,2 liter atau 16 gram gas oksigen pada suhu 0 derajat Celcius dan tekanan satu atmosfer.

2. Air memiliki sifat fisika dan kimia yang fantastis

• Ikatan yang terjadi antara dua atom hidrogen dan satu atom oksigen menjadi satu molekul air disebut ikatan kovalen.

• ikatan ini terjadi karena setiap atom menyumbangkan elektron yang dimiliki untuk saling berpasangan dan digunakan bersama membentuk satu ikatan.

• Karena oksigen memiliki kelebihan pasangan elektron, maka elektron yang tidak membentuk ikatan tersebut dikatakan sebagai “pasangan elektron bebas“. Adanya elektron bebas yang bersifat sangat negatif menjauhkan kedudukannya dari dua atom hidrogen sehingga ikatan H2O membengkok sebesar 104.5 derajat

• Adanya perbedaan muatan menjadikan ikatan antar molekul air sendiri cukup kuat sehingga pada suhu ruangan dia berbentuk cair. Aksi tarik menarik antara atom hidrogen di satu molekul air dengan pasangan elektron bebas pada molekul air yang lain disebut ikatan hidrogen

3. Dari muatannya air bersifat polar

• Molekul air bersifat polar, artinya molekul air memiliki perbedaan muatan yakni negatif pada sisi pasangan elektron bebas dan positif pada sisi atom hidrogen.

• sifat polar menjadikan air dapat :1. menghantarkan arus listrik. 2. Mudah melarutkan berbagai

macam zat lain, misalnya darah, protein, vitamin, garam dan lain-lain.

4. Air merupakan pelarut universal yang paling ramah terhadap lingkungan

• Air terpisah dari minyak dan lemak karena adanya perbedaan kepolaran.

• Sifat air sebagai pelarut universal juga merugikan air itu sendiri karena akan mudah sekali tercemari oleh beraneka ragam materi kimia maupun biologi sehingga sulit untuk dibersihkan lagi.

5. Air memiliki nilai kalor spesifik tinggi

• Diperlukan energi yang cukup besar untuk menjadikannya mendidih sebaliknya air dapat melepaskan panas perlahan-lahan ke lingkungan.

• Berkat sifat tersebut iklim di bumi tetap stabil demikian juga tubuh kita memiliki suhu yang konstan karena kurang lebih 70% permukaan bumi dan 60% tubuh mahluk hidup terdiri dari air.

6. The True Power of Water• Dr. Masaru Emoto di dalam bukunya “The True

Power of Water” membuktikan bahwa air dapat mendengar kata-kata, membaca tulisan dan mengerti pesan yang dikirim kepadanya. Semakin kuat dan banyak pesan yang dikirim, maka semakin besar pula pengaruh pesan tersebut terhadap air.

• Dr. Masaru Emoto juga menunjukkan bagaimana molekul-molekul air dapat berubah menurut pesan yang disampaikan kepadanya. Dengan pesan positif, molekul-molekul air berubah menjadi seperti bentuk kristal heksagonal yang sangat indah. Dan dengan pesan negatif, molekul-molekul air berubah menjadi bentuk yang tidak karuan.

• Molekul air yang mendapat pesan-pesan positif

• Molekul air yang mendapat pesan-pesan negatif

Molekul air zam-zam

Pemanfaatan air

• Pemanfaatn air demikian luas mencakup berbagai aspek seperti kimia, fisika, biologi hingga agama, budaya, seni, kesehatan bahkan ekonomi dan politik.

Faktor yang mempengaruhi kualitas air

1. Faktor fisika

KEKERUHAN TEMPERATUR

Solid (zat padat)

WARNA

Bau dan rasa

Faktor yang mempengaruhi kualitas air

2. Faktor kimia

Kesadahan

DO (dissolved oxygent) pH

BOD (biological oxygent demand)

COD (chemical oxygent demand)

Senyawa-senyawa kimia yang beracun

Faktor yang mempengaruhi kualitas air

3. Faktor biologi

Organisme Colliform

Bakteri

Organisme Mikro Lainnnya

Hubungan kualitas air dengan air 2 qulah

• Berwudhu dengan air 2 qulah atau lebih, tingkat kekeruhannya lebih rendah dibandingkan dengan yang kurang dari 2 qulah.

Hal – hal yang mempengaruhi:Perubahan sifat fisiknya• Kekeruhannya. air yang kurang dua qulah tingkat

kekeruhannya akan lebih tinggi jika digunakan bersuci dari pada yang lebih dari dua qulah.

• Perubahan warna, bau dan rasanya. Air yang kurang dari dua qulah jika terkontaminasi dengan zat lain akan mudah bereaksi dari pada yang lebih dua qulah, sehingga dapat merubah warna, bau dan rasanya.

• Kenaikan suhu. Air yang kurang dari dua qulah mudah mengalami perubahan suhu, kenaikan suhu dapat menurunkan kadar oksigen dalam air.

Faktor kimiawi• Mudah bereaksi. Air yang kurang dari dua

qulah mudah bereaksi karena di dalam air terdapat mikro organisme atau zat kimia lain yang apabila air kurang dari dua qulah dapat mudah bereaksi.

• Sifat polar air yang menyebabkan air sebagai pelarut universal sehingga dapat melarutkan berbagai macam zat, kecuali lemak atau minyak.

KESIMPULAN • Agama islam mengajarkan umatnya untuk senantiasa

menjaga kebersihan baik jasmani maupun rohani.• Tata cara membersihkan diri diatur sedemikian hingga

dalam Islam, seperti menggunakan air yang juga memperhatikan segi keilmuan dan kesehatan.

• Air merupakan kumpulan molekul- molekul H2O yang bentuk dan sifatnya sangat istimewa.

• Pemanfaatan air demikian luas mencakup berbagai aspek seperti kimia, fisika, biologi hingga agama, budaya, seni, bahkan ekonomi dan politik.

• Air yang kurang dari 2 kulah kualitasnya tidak baik dan sangat mempengaruhi kesehatan.

• Kualitas air yang baik dapat dilihat dari faktor fisik, faktor kimia dan faktor biologi.

SARAN • Menjaga kesehatan sangat dianjurkan dalam

Islam, terutama dalam hal kebersihan, yaitu dengan menjaga kualitas air.

• Dari keistimewaan molekul air kita bisa belajar saling berbagi antar atom, dan memberi manfaat yang begitu besar.

• Kita harus lebih menghargai air sebagai ciptaan Tuhan yang tak terhingga dengan mensyukuri, menjaga dan memanfaatkan sebaik-baiknya

“Maha suci Allah yang telah menciptakan air untuk bersuci”

TERIMAKASIH