uts ipa kelas 8 smtr ii-2012

Upload: fauzi

Post on 05-Apr-2018

239 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/31/2019 Uts Ipa Kelas 8 Smtr II-2012

    1/3

    YAYASAN PONDOK PESANTRENMADRASAH TSANAWIYAH SA AL-HIKMAH

    CIRUAS SERANG - BANTEN

    Kp. Cimiung Melati RT 08/03 Pulo Kec. Ciruas No. Telp. 081 8744402 Kode Pos 42182

    Mata Pelajaran : PKN VIII (DELAPAN) Hari/Tgl :Nama : Nilai :

    A. Pilihlah satu jawaban yang paing benar!1. Berikut ini yang merupakan contoh gaya otot adalah ...

    a. Batu jatuh ke tanah c. Anak panah terlepas dari busurb. Orang mengangkat batu d. Magnet menarik paku

    2. Perhatikan tabel berikutNo. Jenis Gaya Contoh Peristiwa

    1. Gaya Otot a. Buah kelapa jatuh dari pohonnya2. Gaya Listrik b. Batu terlempar dari ketapel3. Gaya Gravikasi c. Anak menendang bola4. Gaya Pegas d. Penggaris plastik digosokkan ke rambut kering

    sehingga dapat menarik kertasPasangan jenis gaya dan contoh peristiwa yang benar adalah ...a. 1 c dan 3 d b. 2 3 & 3 - a c. 3 d dan 4 b d. 4 b & 2 - c

    3. Dua buah gaya masing-masing F = 20 N ke kanan dan F = 10 N ke kiri. Resultan kedua g aya adalah ...a. 10 N ke kanan b. 10 N ke kiri c. 30 N ke kanan d. 30 N ke kiri

    4. Sebuah benda ditarik 3 gaya seperti F Gambar di samping ! F F

    Apabila nilai ....a. F = F + F b. F= c. F = F - F d. F = F + F 5. Sebuah balok ditarik 3 gaya seperti gambar dibawah ini!

    10 N 20 N

    5 N

    Resultan ketiga gaya di atas adalah ...

    a. 5 N ke kanan b. 5 N ke kiri c. 35 N ke kanan d. 35 N ke kiri6. Ban mobil dibuat bergerigi. Hal itu bertujuan ...

    a. Mengurangi gaya gesekan c. Menurangi berat banb. Memperbesar gaya gesekan d. Menambah berat ban

    7. Sebuah benda massanya 10 kg. Apabila benda itu ditimbang di tempat yang percepatan gravitasinya 9,8m/s, berat benda adalah ...a. 0,98 N b. c. 19,8 N d. 98 N

    8. Seorang astrnaut membawa batuan dari bulan. Setelah sampai di bumi, batan itu ditimbang. Beratbatuan menjadi ...a. Lebih kecil sebab gaya gravitasi bumi lebih kecil dari pada gravitasi bulanb. Tetap sebab berat batuan tidak bergantung pada besarnya gaya gravitasic. Lebih besar sebab gaya garvitasi bumi lebih besar dari pada gravitasi buland. Lebih besar sebab gaya gravitasi bumi lebih kecil dari pada gravitasi bulan

    9. Perubahan energi yang terjadi pada kompor listrik dan solder listrik adalah ...

  • 7/31/2019 Uts Ipa Kelas 8 Smtr II-2012

    2/3

    a. Energi kimia menjadi energi kalor c. Energi kalor menjadi energi listrikb. Energi listrik menjadi energi kimia d. Energi listrik menjadi energi kalor

    10. Contoh peristiwa yang terjadi pada perubahan energi kimia menjadi energi listrik terdapat pada ...a. Pengisian akumulator c. Solder listrikb. Pemakaian akumulator d. Kompor listrk

    Untuk soal nomor 11 13, perhatikan beberapa sumber energi berikut!

    1) Minyak tanah 4) matahari 7) minyak biji jarak (biosolar)2) Batu bara 5) angin 8) minyak biji jarak (biosolar)3) Bensin 6) air waduk

    11. Yang termasuk sumber energi yang dapat diperbarui adalah ...a. 1, 2, 3, dan 4 b. 4, 5, 6, dan 7 c. 1, 2, 3, dan 7 d. 1, 2, 3, dan 8

    12. Sumber energi pengganti minyak bumi yang berasal dari tumbuhan adalah ...a. 1 dab 3 b. 1 dan 7 c. 2 dan 8 d 1, 2, 3, dan 8

    13. Sumber energi yang dapat habis cadangannya adalah ...

    a. 1, 2 dan 3 b. 4, 5 dan 6 c. 6, 7, dan 8 d. 1, 3, dan 714. Pegas yang kita tekan dn tali busur panah yang kita rentangkan memiliki energi...

    a. Mekanik b. Potensial c. Kinetik d. Gerak15. Ketika mengangkat batu di dalam air, terasa bahwa berat benda di dalam air lebih ringan daripada di

    udara. Hal itu di sebabkan...a. Di dalam air massa benda berkurang c. Didalam air volume benda berkurangb. Adanya gaya ke atas dari air d. Gravitasi didalam air lebih kecil dari diudara

    16. Sepotong kayu terapung dalam zat cair. Dalam hal itu berlaku...a. Massa jenis kayu lebih besar dari pada massa jenis zat cairb. Gaya berat benda sama dengan gaya ke atas zat caur pada kayuc. Gaya berat kayu lebih kecil daripada gaya ke atas zat cair pada kayud. Gaya berat kayu lebih besar daripada gaya ke atas zat cair pada kayu

    17. Kapal yang terbuat dari besi dapat terapung di air laut. Hal itu di sebabkan...a. Adanya gaya ke atas air laut pada kapalb. Masa jenis besi lebih kecil dari dari pada massa air jenis lautc. Tidak adanya gaya gravitasi di lautd. Berat jenis besi lebih besar dari pada berat jenis air laut

    18. Jarak yang di tempuh oleh sebuah gelombang dalam waktu satu sekon disebut...a. Periode gelombang c. Panjang gelombangb. Frekuensi gelombang d. Cepat rambat gelombang

    19. Bila frekuensi gelombang 400 Hz dan panjnag gelombangnya 25 cm, cepat rambatnya adalah...

    a.

    1.600 m/s b. 400 m/s c.1.000 m/s d. 100 m/s20. Gelombang tranversal adalah gelombang yang merambat dalam arah...a. Tegak lurus dengan arah getaran c. Sejajar dengan arah getaranb. Berimpit dengan arah getaran d. Searah dengan arah getaran

    A. Jawablah pertanyaan berikut dengan singkat dan jelas!1. Sebutkan contoh-contoh konsep :

    a. Gaya sentuh b. Gaya tak sentuh 2. Sebuah benda massanya 50 kg dan volume 7 m . Apabola percepatan gaya gravitasi bumi g =

    9,8 m/s, hitunglah : a. Berat benda b. Berat jenis benda

    3. Sebuah balok beratnya 80 N terletak di atas meja. Luas permukaan yang bersentuhan dengan

    meja 0,2 m. Berapakah tekanan gaya berat balok terhadap meja? 4. Jelaskan pengertian yang berhubungan dengan getaran berikut :

  • 7/31/2019 Uts Ipa Kelas 8 Smtr II-2012

    3/3

    a. Getaran sempurna c. Frekuensi b. Amplitudo d. Periode

    5. Lengkapi tabel di bawah ini! No Jumlah getaran Waktu (s) Frekuensi (Hz) Periode (s)1 90 30 .... .....

    2 ..... 6 10 .....3 600 ..... 15 .....4 .... 60 ..... 0,2