ujian semester web view · 2013-04-29dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat...

27
SILABUS Mata Kuliah : Metode Penulisan Ilmiah Kode MK/SK : FSP 201 Jurusan /Semester : Pedalangan/ III Dosen : Prof. DR. I Nyoman Sedana, MA. Deskripsi Perkuliahan : Bimbingan Penulisan Ilmiah adalah kuliah teori yang terfokus pada hakekat pemulisan ilmiah. Ini meliputi: teknik, format, dan sistem penulisan menurut kaidah-kaidah akademik yang diperlukan untuk mewujudkan karya-karya tulis ilmiah sesuai dengan format dan editorial dlm Buku Pedoman Tugas Akhir Fak Seni Pertunjukan ISI Dps. Kegiatan Kuliah : Mempelajari dan menerapkan kaidah- kaidah penulisan ilmiah menurut kaidah-kaidah akademik sebagaimana yang tersurat dalam buku Pedoman Tugas Akhir sehingga menghasilkan karya- karya tulis ilmiah untuk ujian semester maupun tugas akhir. TIU/Standar Kompetensi: 1. Memahami kaidah-kaidah penulisan ilmiah. 2. Menerapkan kaidah-kaidah penulisan ilmiah untuk menghasilkan paper, makalah, artikel, skripsi maupun skrip karya. Syarat bagi mahasiswa: 1. Mahasiswa menghadiri minimal 75% tatap muka 2. Menyusun dan menyerahkan sebuah paper 3. Menjawab soal-soal ujian. No Pokok Bahasan TIK Sub Pokok Bahasan Estim it waktu (meni t) Daftar Pustaka 1

Upload: vukien

Post on 06-Mar-2018

230 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

SILABUS

Mata Kuliah : Metode Penulisan Ilmiah Kode MK/SK : FSP 201Jurusan /Semester : Pedalangan/ III Dosen : Prof. DR. I Nyoman Sedana, MA.Deskripsi Perkuliahan : Bimbingan Penulisan Ilmiah adalah kuliah teori yang terfokus

pada hakekat pemulisan ilmiah. Ini meliputi: teknik, format, dan sistem penulisan menurut kaidah-kaidah akademik yang diperlukan untuk mewujudkan karya-karya tulis ilmiah sesuai dengan format dan editorial dlm Buku Pedoman Tugas Akhir Fak Seni Pertunjukan ISI Dps.

Kegiatan Kuliah : Mempelajari dan menerapkan kaidah-kaidah penulisan ilmiah menurut kaidah-kaidah akademik sebagaimana yang tersurat dalam buku Pedoman Tugas Akhir sehingga menghasilkan karya-karya tulis ilmiah untuk ujian semester maupun tugas akhir.

TIU/Standar Kompetensi:1. Memahami kaidah-kaidah penulisan ilmiah.2. Menerapkan kaidah-kaidah penulisan ilmiah untuk

menghasilkan paper, makalah, artikel, skripsi maupun skrip karya.

Syarat bagi mahasiswa:1. Mahasiswa menghadiri minimal 75% tatap muka2. Menyusun dan menyerahkan sebuah paper 3. Menjawab soal-soal ujian.

No Pokok Bahasan TIK Sub Pokok BahasanEstimit waktu (menit)

Daftar Pustaka

1 Pendahuluan/ Orientasi perkuliahan

Pemahaman Perkenalan, Penjelasan mengenai absensi, sistem evaluasi, kegiatan mandiri

30 SAP

Memahami jenis, fungsi, metode, dan kaidah penulisan paper, makalah, artikel, skripsi maupun skrip karya. Mengenal Tesis dan disertasi

30 Pedoman TA

Persamaan dan perbedaan 40 Pedoman

1

Page 2: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

di antara jenis-jenis karya tulis ilmiah. TA

2 Kaidah dan tekhik penulisan ilmiah

Pemahaman Sosialisasi Buku Pedoman Tugas Akhir Fak Seni Pertunjukan ISI Dps 2008

60 Pedoman TA

Membahas contoh-contoh paper dan makalah yang dikoleksi mahasiswa

40

3 Aparatus, Format, dan Struktur penulisan ilmiah

Pemahaman Memahami panduan editing: Format dan Struktur penyusunan karya tulis ilmiah

40 Pedoman TA

Teknik penulisan: kertas A4, margin, organism tulisan, jarak ketikan, penomeran, kutipan.

100 Kawi dalang

4 Memahami kejahatan akademik

Pemahaman Solusi masalah-kesalahan dan flagiatisme yang harus dihindari

100 Pedoman TA

5 Menghindari academi crime spt flagiatisme

Pemahaman dan penerapan

Memahami dan menerapkan legalisasi kutipan: Chapter Reference, End-note, Footnote (Ibid, Cf. loc cit, op cit, passim), dan ragam Bibliografi.

100 Pedoman TA

6 Teknik legalisasi kutipan

Pemahaman Memahami tujuan dan metode penulisan Chapter Reference (nama akhir, tahun dan nomor halaman)

50 Pedoman TA

Pemahaman Memahami tujuan dan metode penulisan End-note dan Footnote (Ibid, Cf. loc cit, op cit, passim)

50 Pedoman TA

7 Teknik legalisasi kutipan

Pengayaan dan Penerapan

Memahami tujuan, ragam, dan metode penulisan Bibliografi/Kepustakaan.

100 Metodologi penciptaan

8 Teknik legalisasi kutipan

Pengembangan/ Pengayaan dan

Memahami dan menerapkan jenis dan aturan kutip kengutip: panjang-pendek,

60 Metodologi penciptaanDanKawi

2

Page 3: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

Penerapan langsung-tak langsung: para phrase, elipsis, sisipan, dua jadi satu koma.

dalang

9 Teknik legalisasi kutipan

Pemahaman dan penerapan

Ujian tengah semester

40

Metodologi penciptaandan Skrip Karya

Teknik legalisasi kutipan

Memahami tujuan dan aturan serta menerapkan metode kutipan panjang dan kutipan pendek.

60 Skrip Karya

10 Teknik legalisasi kutipan

Penerapan Memahami tujuan dan aturan serta menerapkan metode kutipan langsung-dan tidak langsung: para phrase, elipsis, sisipan, dua jadi satu koma.

100 Skrip Karya

11 Teknik legalisasi kutipan

Penerapan Menerapkan perbedaan di antara metode kutipan: para phrase, elipsis, sisipan, dua jadi satu koma.

100 Pedoman TA

12 Penerapan kaidah-kaidah penulisan ilmiah

Penerapan Penulisan draft paper

100

Metodologi penciptaan danKawi Dalang

13 Penerapan kaidah-kaidah penulisan ilmiah

Pemahaman dan penerapan

Bimbingan dan Revisi paper 100 Skrip

Karya

14 Penerapan kaidah-kaidah penulisan ilmiah

Pemahaman dan penerapan

Bimbingan dan Revisi paper 100 Skrip

Karya

15 Penerapan kaidah-kaidah penulisan ilmiah

Pemahaman dan penerapan

Bimbingan dan Revisi paper 100 Pedoman

TA

16 Penerapan kaidah-kaidah penulisan ilmiah

penerapan Menyerahkan paper Ujian akhir semester 100

Daftar Pustaka: 1. Buku Pedoman Tugas Akhir Fak Seni Pertunjukan ISI Dps 20082. Sampel-sampel karya tulis ilmiah: paper, makalah, artikel, Skrip, Skripsi Pedalangan.Khusus LITERATUR PUBLIKASI oleh I Nyoman Sedana:

3

Page 4: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

Berbahasa Inggris dan Indonesia

1. Sedana, I Nyoman. “Ekspektasi Film Wayang Boneka Animasi Berbasis Budaya Lokal” Wayang Jurnal Ilmial Seni Pewayangan. 3. 1 (2004): 80-87.

2. Sedana, I Nyoman. “Dewa Ruci dalam Teater Tedung Agung [Dewa Ruci in the Theatre of ‘Great Umbrella’.]” Wayang Jurnal Ilmial Seni Pewayangan. 2. 1 (2003): 1-7.

3. Sedana, I Nyoman. “Teater Tedung Agung Manifestasi Unsur Tradisi ke dalam Fiksi Modern” Wreta Cita No 11 th X Juli 2003.

4. Sedana, I Nyoman. “Tradisi Kreatif dalam Wayang Kulit Bali [Creative Tradition in the performance of Balinese Shadow Theatre.]” Mudra Jurnal Seni Budaya. 11. 1 (2003): 8-31.

5. Sedana, I Nyoman. “Memberdayakan Seni Pertunjukan Rakyat Lewat Pemanfaatan Teknologi Elektronik” Buletin Informasi No I, Maret 2003: 16-17. Denpasar: Badan Telematika dan Informasi Daerah.

6. Sedana, I Nyoman. “Kawi Dalang: Creativity in Wayang Theatre.” Disertasi untuk meraih gelar Doktor dalam bidang Seni Drama dan Teater, University of Georgia, USA, 2002.

7. Sedana, I Nyoman. “Cupak ke Sorga: Sebuah Model Penggarapan Lakon Wayang Kulit [Cupak Goes to Heaven: A Model of Constructing a Play.]” Mudra Jurnal Seni Budaya. 3. III (1995): 103-119.

8. Sedana, I Nyoman. “Beberapa Lakon Kawi Dalang dalam Wayang Ramayana Gianyar [Some Dalang-constructed Plays for Ramayana Puppet of Gianyar.]” Denpasar: STSI, 1995.

9. Sedana, I Nyoman. “Inovasi Wayang Kulit Bali” Makalah disajikan dalam Pekan Ilmiah Masyarakat Seni Pertunjukan Indonesia 2004 di STSI Pandang Panjang, Sumantra.

10. Sedana, I Nyoman. “Mitologi Yunani dan Wayang Kulit Bali [Greek Mythology and the Balinese Shadow Theatre.]” Mudra Jurnal Seni Budaya. 2. II (1994): 107-118.

11. Sedana, I Nyoman. “Kumbakarna Lina: Sebuah Model Pengolahan Lakon.” Denpasar: P3M STSI Denpasar, 1994.

12. Sedana, I Nyoman. “50 Sinopsis Lakon Wayang Kulit Bali Teraktif Masa Kini.” Bagian I dan II. Denpasar: Sekolah Tinggi Seni Indonesia, Denpasar, 1997.

13. Sedana, I Nyoman. “Beberapa Lakon Kawi Dalang dalam Wayang Ramayana Gianyar.” Denpasar: OPF STSI, 1995.

14. Sedana, I Nyoman. “Wayang Arja: Luh Martalangu.” Skrip Pedalangan [Performance Script of Wayang Arja Opera Shadow Theatre] Denpasar: Sekolah Tinggi Seni Indonesia, 1988.

Rencana Evaluasi Peroses Belajar Mengajar

Tujuan Evaluasi: Untuk mengetahui kompetensi mahasiswa mengenai tingkat pemahamannya dalam Literatur Pedalangan.

4

Page 5: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

Hal-hal yang dievaluasi: Pengetahuan dan pemahaman Literatur Pedalangan.Kedisiplinan mahasiswa.Akurasi dan revisi metode perkuliahan menuju kuliah inovasi yang paling efektif.Prestasi akademik dan kecakapan serta kepribadian Bermasyarakat: Kemauan sharing data /informasi dan kemunikasi di kelas.

Evaluator: Dosen Waktu: UTS:

Pemahaman jenis-jenis literatur sesuai dengan sifat dan unsur-unsur yang membangunya.

UAS: Pemahaman isi karya tulis Pewayangan/Pedalangan.Kemampuan berkarya tulis bidang ilmu dan seni Pedalangan.

Responden: Semua mahasiswaInstrumen: UTS: Presentasi salah satu jenis literatur

UAS: Ujian essayMata Kuliah: Literatur Pedalangan IDosen: Prof. DR. I Nyoman Sedana, SSP., MA.

Ujian Tengah Semester

Jawablah 5 soal atau pertanyaan dari 6 soal-soal berikut !

1. Jelaskan perbedaan antara skrip dan skripsi seni pedalangan?

2. Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang

memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem legalisasi

kutipan agar tidak terjerumuh kedalam kejahatan akademis yang disebut academic

(crime). Jelaskan semua cara yang anda ketahui untuk melegalisir kutipan?

3. Jelaskan dan berikan contoh perbedaan antara menulis bibliography dengan foot

notes?

4. Dalam menulis foot notes dikenal banyak istilah seperti, Ibid, CF, Loc cit, Of cit

dan passim, tugas anda adalah menjelaskan perbedaan makna antara penggunaan

istilah CF dengan Fassim !

5

Page 6: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

5. Karya tulis dari hasil penelitian acapkali ditutup dengan rangkuman simpulan dan

pesan / saran. Coba jelaskan perbedaan antara rangkuman dengan simpulan?

6. Dalam kegiatan kutip mengutip boleh membuat kutipan langsung atau tidak

langsung. Coba sebutkan jenis-jenis kutipan tidak langsung yang anda ketahui!

6

Page 7: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

Ujian Akhir Semester

Mata Kuliah : Metode Penulisan Ilmiah Jurusan /Semester : Pedalangan/ III Waktu : 90 menitDosen : Prof. DR. I Nyoman Sedana, MA.

Jawablah semua soal-soal berikut!

1. Apa perbedaan di antara kegunaan paper, makalah, orasi, artikel, dan laporan

ilmiah?

2. Jelaskan dengan singkat perbedaan di antara kegunaan skrip, skripsi, tesis, dan

disertasi!

3. Kutipan langsung ada yang panjang dan ada yang pendek. Apa yang dimaksud

dengan kedua kutipan itu dan bagaimana perbedaan teknis penulisannya?

4. Uraikan jenis dan teknis menulis foot note!

5. Uraikan jenis dan teknis menulis kutipan tidak langsung!

6. Bagaimana perbedaan teknis menulis Chapter Reference dan teknis menulis

Daftar Pustaka.

7. Apa yang dimaksud dengan plagiat dan apa pula academic crime serta bagaimana

ketentuan hukumnya?

8. Sebutkan lima kesalahan yang acapkali dilakukan oleh para penulis ilmiah

pemula.

9. Apakah karya tulis jenis lakon, prosa, puisi, pakem, gaguritan, itihasa, tutur,

kakawin dalam lontar, dan playwright ataupun play script tergolong ke dalam

karya tulis ilmiah? Jelaskan alasanmu!

10. Mengapa surat-surat, prasasti, dokumen-dokumen, Ilikita, peraturan, dan karya-

karya sastra umumnya tidak terikat pada kaidah-kaidah penulisan ilmiah?

Selamat bekerja, semoga tambah sukses!

7

Page 8: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

8

Page 9: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

PROPOSAL PENELITIAN PENYUSUNAN TESIS

PENEGAKAN ADAT DAN RITUAL KEAGAMAAN DALAM TOPENG PAJEGAN DI PURA KAHYANGAN TIGA

OLEH

I NYOMAN KAMAJAYANIM: 30.01.1962

JURUSAN PEDALANGANFAKULATS SENI PERTUNJUKAN

INSTITUT SENI INDONESIADENPASAR

30 Januari 2080

9

Page 10: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

DAFTAR ISI

HALAMAN

HALAMAN SAMPUL DAN JUDUL.…………………………………..

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING ...........................................

DAPTAR ISI .…………………………………………………………....

i

ii

iii

BAB I PENDAHULUAN ………………………………………….

1.1 Latar Belakang .……………………………………….

1.2 Rumusan Masalah …………………………………….

1.3 Tujuan Penelitian………………………………………

1.4 Kegunaan Penelitian...…………………………………

1.5 Lingkup Penelitian………………………….………….

1

1

10

11

11

12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, KONSEP, TEORI, DAN

KERANGKA PEMIKIRAN................................................

2.1 Tinjauan Pustaka..……………………………………….

2.2 Konsep …………………………………………….....

2.2.1 Topeng Pajegan

2.2.2 ...

2.2.3 .......

2.3 Landasan Teori.………………...................................

2.3.1 Teori Relegi....…………………................................

2.3.2 Teori Estetika..………………………………………

2.3.3 Teori Interaksi Ritual-Teater………………………...

2.3.4 Teori Simbol………………………………………..

2.4 Kerangka Pemikiran……………….

BAB III METODE PENELITIAN ......……………………………

3.1 Rancangan Penelitian …………………………………

3.1.1 Tahapan Penelitian ..................................................

3.1.2 Tahap Persiapan ......................................................

3.1.3 Lokasi Penelitian .…………………………………

3.1.4 Teknik Pengumpulan Data........................................

10

Page 11: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

3.1.4.1 Observasi .............................................................

3.1.4.2 Wawancara...........................................................

3.1.4.3 Studi Kepustakaan ..............................................

3.1.4.4 Dokumentasi …………………………………..

3.2 Analisis Data ...................................................

3.3 Penyususnan Laporan Hasil Penelitian……………….

BAB IV RANCANGAN DAFTAR ISI TESIS

DAFTAR PUSTAKA ..............................................................................

LAMPIRAN – LAMPIRAN……………………………………………

Lampiran 1

Lampiran 2

: Riwayat Hidup Peneliti.................................................

: Jadwal Penelitian Lapangan...........................................

11

Page 12: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

RANCANGAN DAFTAR ISI TESIS

HALAMAN

HALAMAN SAMPUL.…………………………………………………..

LEMBAR LOGO.…………………………………………………..........

HALAMAN JUDUL .…………………………………………………....

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING ...........................................

LEMBAR PERSETUJUAN PENGUJI ....................................................

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING .......................................

KATA PENGANTAR ..............................................................................

ABSTRAK ……………………………………………………………....

ABSTRACT …………………………………………………………....

DAPTAR ISI .…………………………………………………………....

DAFTAR FOTO / GAMBAR...................................................................

DAFTAR LAMPIRAN ………………………………… ……………....

i

ii

iii

iv

v

vi

vii

BAB I PENDAHULUAN ………….………………………………

1.4 Latar Belakang Penelitian …..…………………………

1.5 Rumusan Masalah Penelitian ………………………….

1.6 Tujuan Penelitian…………………..…………………..

1.4 Kegunaan Penelitian...……………..…………………..

1.5 Lingkup Penelitian…………………….…….…………

1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, KONSEP, TEORI, DAN

KERANGKA PEMIKIRAN.................................................

2.1 Tinjauan Pustaka..………………………………………

2.2 Konsep ……………………………………………........

2.2.1 Penegakan Adat ……..................................................

2.2.2 Penegakan Ritual Keagamaan ....................................

2.2.3 Topeng Pajegan..........................................................

2.2.4 Pura Ulun Carik Subak Pejajah Seh Singapadu.........

2.3 Landasan Teori.………………....................................

2.3.1 Teori Relegi....…………………...............................

2.3.4 Teori Estetika..………………………………………

12

Page 13: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

2.3.5 Teori Interaksi Ritual-Teater………………………

2.3.4 Teori Simbol………………………………………

2.4 Kerangka Berpikir/Model Penelitian……………….

BAB III METODE PENELITIAN ......……………………………

3.1 Rancangan Penelitian …………………………………

3.1.1 Tahapan Penelitian ..................................................

3.1.2 Tahap Persiapan ......................................................

3.1.3 Lokasi Penelitian .…………………………………

3.1.4 Teknik Pengumpulan Data........................................

3.1.4.1 Observasi .............................................................

3.1.4.2 Wawancara...........................................................

3.1.4.3 Studi Kepustakaan ..............................................

3.1.4.4 Dokumentasi …………………………………..

3.2 Analisis Data ...............................................................

3.3 Penyususnan Laporan Hasil Penelitian……………….

BAB IV BENTUK TOPENG PAJEGAN ………………………………

4.1 Play Scrip Topeng Pajegan……………………………..

4.2 Setting Dramatik/ Lokasi Pentas ……………………….

4.3 Penokohan ………………………………………………

4.3.1 Penasar…………………………………………………

4.3.2 Pedanda……………………………………………….

4.3.3 Dukuh…………………………………………………

4.3.4 Bondres………………………………………………..

4.3.5 Sidakarya……………………………………………

4.4 Kontek Sosio Ritual/Masyarakat Pendukung/Penonton/

4.5 Bentuk Bahasa

4.5.1 Sesenggak

4.5.2 Bladbadan,

4.5.3 Sinonggan dan Gaya Bahasa Lainnya

4.6 Infotainmen (information and entertainment)

4.7 Edutainmen (education and entertainment)

13

Page 14: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

4.8 Iringan Gamelan Sekha Gong Banjar Sengguan

BAB V FUNGSI TOPENG PAJEGAN

5.1 Fungsi Pengukuhan............................................................

5.1.1 Pengukuhan Adat/Budaya ..............................................

5.1.2 Pengukuhan Ritual keagamaan.......................................

5.2 Fungsi Kesusilaan..............................................................

5.3 Fungsi Kritik/Komentar Sosial..........................................

5.3.1 Sasaran Pebisnis.............................................................

5.3.1 Sasaran Pemuda/i dan Masyarakat.................................

5.3.1 Sasaran Pengurus/Pejabat..............................................

BAB VI MAKNA TOPENG PAJEGAN .............................................

6.1 Makna Persaudaraan/Persatuan........................................

6.2 Makna Ekonomi................................................................

6.3 Makna Spiritual................................................................

6.4 Makna Pariwisata.............................................................

6.5 Makna Ajeg Bali..............................................................

BAB VII PENUTUP...............................................................................

7.1 Simpulan............................................................................

7.1.1 Topeng Pajegan dalam Penegakan Adat ....................

7.1.2 Topeng Pajegan dalam Penegakan Ritual Keagamaan

7.2 Saran...............................................................................

DAFTAR PUSTAKA ..............................................................................

LAMPIRAN – LAMPIRAN……………………………………………

Lampiran 1

Lampiran 2

Lampiran 3

: Riwayat Hidup Peneliti.................................................

: Jadwal Penelitian Lapangan...........................................

: Gambar/ Foto-Foto...........................................................

14

Page 15: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

PENGGALIAN NILAI-NILAI HUMANIS DAN MULTIKULTUR DALAM WAYANG RAMAYANA

PHK B-Arts ISI Denpasar2007

Ketua Peneliti:

PROF. DR. I NYOMAN SEDANA, SSP., M.A.Guru Besar bidang Ilmu TeaterTraditional

Dibiayai oleh PHK Unggulan Bidang Seni (B-Seni) Glombang II Jurusan Seni Pedalangan dan Seni Rupa Murni

Institut Seni Indonesia, sesuai dengan Surat Persetujuan Penanggungjawab LPIU PHK B-Seni ISI DenpasarNo: 1045.a/PHK:B-Seni/VII/2007, tgl 21 Juli 2007

15

Page 16: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

DAFTAR ISISAMPUL DEPAN i

JUDUL PROYEK DAN KETUA PENELITIAN ii

RINGKASAN PROJEK iii

ABSTRAK iv

UCAPAN TERIMAKASIH v

BAB

1 PENDAHULUAN 1

1.1 Latar Belakang dan Relevansi Penelitian

1.2 Masalah dan Fokus Penelitian

1.3 Tujuan

1.4 Tujuan Utama

1.5 Paten yang diharapkan

1.6. Rasional

2 KERANGKA KONSEP / TEORI

2.1 Diakronik

2.2 Sinkronik

2.3 Kreativitas

2.4 Etnologi dan Teori Estetika

3 METODE PENELITIAN

3.1 Agen dan Lokasi Penelitian

3.2 Institusi yang terlibat

3.3 Petugas yang menanda-tangani kontrak penelitian

3.4 Budget pertama yang dibutuhkan tahun 2007

4RINGKASAN HUMANISME DAN

MULTIKULTURALIME BARAT

4.1 Siapa pemilik HAKI Humanisme?

4.2 Humanisme

4.3 Multikulturalisme

5 TRANSFORMASI EPOS MASI RAMAYANA KE DALAM

16

Page 17: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

WAYANG

5.1 Wayang Kulit dan Wayang Tolpavakoothu

5.2 Motivasi Metafisik dan Psikologi-Ritual

5.3 Signifikansi Sosio-kultural dan Seting sejarah

5.4 Sumber Narasi

5.5 Wayang – wayang

5.6 Metode dan Aparatus Pagelaran

5.7 Struktur Pagelaran

5.8 Kalimat dan Bobot Dramatis

5.9 Musik Pengiring

5.10 Seniman penyaji

5.11 Pendidikan dan Latihan Wayang

6 NILAI-NILAI HUMANIS DAN MULTIKULTUR DALAM WAYANG RAMAYANA

6.1 Ramayana sebagai Sumber Narasi

6.2 Tokoh-tokoh dominan Ramayana

6.3 Nilai-nilai Multicultural

7 RUMUSAN IDE DAND KONSEP HUMANIS DALAM

PAGELARAN WAYANG RAMAYANA

7.1 Penemuan Paham Humanis Wayang

7.2 Konsep Humanisme Wayang

7.3 De-Humanisme

7.4 Elemen-elemen Multicultur

7.5 Barong Landung sbg Wayang Raksasa Bali:

Keterkaitan Sejarah dan Budaya Bali - China

7.6 Sinkretisme China-India-Bali dalam Wayang Raksasa

Barong Landung

7.7 Akulturasi Lanjutan dalam Seni Pertunjukan Bali

7.8 Proyek-Proyek Harapan Asia Tenggara – China

8 RINGKASAN, SIMPULAN DAN REFLEKSI

8.1 Ringkasan

17

Page 18: UJIAN SEMESTER Web view · 2013-04-29Dalam karya tulis boleh mereprensi ide atau pendapat orang lain asalkan yang memilih ide itu diberikan kredit sebagai mana mestinya melalui sistem

8.2 Simpulan

8.3 Refleksi

BIBLIOGRAFI

Lampiran 1: Nilai-nilai humanis dalam 21 repertoar lakon wayang India

Lampiran 2: Nilai-nilai humanis dalam 23 repertoar lakon wayang Bali

Lampiran 3: Nilai-nilai humanis dalam 56 repertoar lakon wayang Jawa

Lampiran 4: Humanisme dan Multiculturalisme Wikipedia

Lampiran 5: Riwayat Hidup

18