scada adalah suatu sistem terpusat yang memonitor untuk melakukan pengendalian dan pengamatan jarak...

1
SCADA adalah suatu sistem terpusat yang memonitor untuk melakukan pengendalian dan pengamatan jarak jauh dalam jangka waktu tertentu pada sistem yang luas secara menyeluruh dan terpadu dengan sistem pengendalian yang bersifat otomatis. Fungsi Tele-komando : untuk melakukan perintah remote control ( open / closed atau on / off ) dari pusat control Fungsi Tele-signal : untuk mengumpulkan data status dari posisi open / closed atau on / off Fungsi Tele-metering : untuk mengetahui besaran yang diinginkan seperti tegangan, arus, temperatur, tekanan, flow, kekentalan, atau level dari pengukuran di lapangan. Secara khusus fungsi SCADA adalah Akuisisi Data / Informasi : yaitu proses penerimaan / pengumpulan data dari berbagai peralatan dilapangan, data / informasi dapat berupa status indikasi seperti Circuit Breaker ( CB ) atau Disconnecting Swtich ( DS ) dan besar pengukuran seperti tegangan, arus, temperatur, tekanan, flow, kekentalan, atau level dari pengukuran di lapangan. Pemrosesan Data & Informasi : yaitu proses perhitungan , analisa data / informasi yang didapat dari hasil pengumpulan data. Supervisory Control : yaitu fungsi pengendalian jarak suatu peralatan sistem instalasi listrik, misalnya mengoperasikan Circuit Breaker ataun push button. Untuk manipulasi beban, atau pekerjaan pemeliharaan, monitoring produksi di suatu pabrik, apartement dan lain-lain. Fungsi Tagging : yaitu fungsi peletakan informasi (penandaan) pada peralatan tertentu, misalnya circuit breaker, contactor, circuit breaker, push button yang tidak boleh dioperasikan karena adanya pekerjaan pemeliharaan. Pemrosesan Alarm / Event : yaitu pemberian informasi pada operator, jika ada kejadian atau perubahan pada sistem instalasi.

Upload: abdulmugni-mugni

Post on 28-Nov-2015

32 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

SCADA adalah suatu sistem terpusat yang memonitor untuk melakukan pengendalian dan pengamatan jarak jauh dalam jangka waktu tertentu pada sistem yang luas secara menyeluruh dan terpadu dengan sistem pengendalian yang bersifat otomatis.

Fungsi Tele-komando : untuk melakukan perintah remote control ( open / closed atau on / off ) dari pusat control

Fungsi Tele-signal : untuk mengumpulkan data status dari posisi open / closed atau on / off

Fungsi Tele-metering : untuk mengetahui besaran yang diinginkan seperti tegangan, arus, temperatur, tekanan, flow, kekentalan, atau level dari pengukuran di lapangan.

Secara khusus fungsi SCADA adalah

Akuisisi Data / Informasi : yaitu proses penerimaan / pengumpulan data dari berbagai peralatan dilapangan, data / informasi dapat berupa status indikasi seperti Circuit Breaker ( CB ) atau Disconnecting Swtich ( DS ) dan besar pengukuran seperti tegangan, arus, temperatur, tekanan, flow, kekentalan, atau level dari pengukuran di lapangan.

Pemrosesan Data & Informasi : yaitu proses perhitungan , analisa data / informasi yang didapat dari hasil pengumpulan data.

Supervisory Control : yaitu fungsi pengendalian jarak suatu peralatan sistem instalasi listrik, misalnya mengoperasikan Circuit Breaker ataun push button. Untuk manipulasi beban, atau pekerjaan pemeliharaan, monitoring produksi di suatu pabrik, apartement dan lain-lain.

Fungsi Tagging : yaitu fungsi peletakan informasi (penandaan) pada peralatan tertentu, misalnya circuit breaker, contactor, circuit breaker, push button yang tidak boleh dioperasikan karena adanya pekerjaan pemeliharaan.

Pemrosesan Alarm / Event : yaitu pemberian informasi pada operator, jika ada kejadian atau perubahan pada sistem instalasi.