pengaruh pemahaman hadis “kebersihan adalah...

22
PENGARUH PEMAHAMAN HADIS “KEBERSIHAN ADALAH SEBAGIAN DARI IMAN” TERHADAP PERILAKU KEBERSIHAN LINGKUNGAN PADA SANTRI DI PONDOK PESANTREN FUTUHIYYAH MRANGGEN DEMAK SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Dalam Ilmu Ushuluddin Jurusan Tafsir Hadis Oleh: HASAN HAKIM NIM: 084211004 FAKULTAS USHULUDDIN INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2014

Upload: nguyendang

Post on 11-Mar-2019

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PENGARUH PEMAHAMAN HADIS

“KEBERSIHAN ADALAH SEBAGIAN DARI IMAN”

TERHADAP PERILAKU KEBERSIHAN LINGKUNGAN PADA

SANTRI DI PONDOK PESANTREN FUTUHIYYAH

MRANGGEN DEMAK

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Guna Memperoleh Gelar Sarjana

Dalam Ilmu Ushuluddin

Jurusan Tafsir Hadis

Oleh:

HASAN HAKIM

NIM: 084211004

FAKULTAS USHULUDDIN

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO

SEMARANG

2014

PENGESAHAN

Skripsi saudara : Hasan Hakim, Nomor Induk

Mahasiswa : 084211004 dengan judul :

Pengaruh Pemahaman Hadis “Kebersihan

adalah Sebagian dari Iman” Terhadap

Perilaku Kebersihan Lingkungan Pada Santri

di Pondok Pesantren Futuhiyyah Mranggen

Demak telah dimunaqosahkan oleh Dewan

Penguji Fakultas Ushuluddin Institut Agama

Islam Negeri (IAIN) Walisongo Semarang,

pada tanggal :

23 Juli 2014

Dan telah diterima serta disahkan sebagai salah

satu syarat guna memperoleh Gelar Sarjana

Strata Satu (S.1) dalam Ilmu Ushuluddin

Jurusan Tafsir Hadis (TH).

Ketua Sidang

Dr. Machrus, M.Ag

NIP: 19630105 199001 1 002

Pembimbing I Penguji I

Dr. Muhyar Fanani, M.Ag Mundhir, M.Ag

NIP: 19730314 200112 1 001 NIP: 19710307 199503 1 001

Pembimbing II Penguji II

Sri Rejeki, S.Sos.I, M. Si Hj. Sri Purwaningsih, M.Ag

NIP: 19790304 200604 2 001 NIP: 19700524 199803 2 002

Sekretaris Sidang

Rahmah Ulfa, M.Ag

NIP: 19700513 199803 1 001

ii

PENGARUH PEMAHAMAN HADIS

“KEBERSIHAN ADALAH SEBAGIAN DARI IMAN”

TERHADAP PERILAKU KEBERSIHAN LINGKUNGAN PADA

SANTRI DI PONDOK PESANTREN FUTUHIYYAH

MRANGGEN DEMAK

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Guna Memperoleh Gelar Sarjana

Dalam Ilmu Ushuluddin

Jurusan Tafsir Hadis

Oleh:

HASAN HAKIM

NIM: 084211004

Semarang, 17 Juni 2014

Disetujui oleh:

Pembimbing I Pembimbing II

Dr. Muhyar Fanani, M.Ag Sri Rejeki, S.Sos,I, M.Si

NIP. 19730314 200112 1 001 NIP. 19790304 200604 2 001

iii

NOTA PEMBIMBING

Lamp : 3 (tiga) eks. Kepada Yth.

Hal : Naskah Skripsi Dekan Fakultas Ushuluddin

Sdr. Hasan Hakim IAIN

Walisongo Semarang

Assalamu‟alaikum Wr. Wb.

Setelah saya meneliti dan mengadakan perbaikan

seperlunya, bersama ini saya kirim naskah saudara:

Nama : Hasan Hakim

Nomor Induk : 084211004

Judul : Pengaruh Pemahaman Hadis

“Kebersihan adalah Sebagian

dari Iman”

Terhadap Perilaku Kebersihan

Lingkungan

Pada Santri di Pondok

Pesantren Futuhiyyah

Mranggen Demak

Dengan ini saya mohon kiranya skripsi saudara tersebut

dapat segera dimunaqosahkan.

Demikian harap menjadi maklum.

Wassalamu‟alaikum Wr. Wb.

Semarang,

17 Juni 2014

Disetujui oleh:

Pembimbing I Pembimbing

II

Dr. Muhyar Fanani, M.Ag Sri Rejeki, S.Sos,I,

M.Si

NIP. 19730314 200112 1 001 NIP. 19790304

200604 2 001

iv

MOTTO

Katakanlah wahai Muhammad:

Apakah sama orang yang tahu dengan orang yang tidak tahu.

( Q.S Az-Zumar: 9 )

“Kebersihan adalah Sebagian dari Iman”

( HR. Muslim, Ahmad bin Hanbal, Ibu Majah )

&

Firman Allah:

Sesungguhnya Allah mencintai orang-orang yang bersih.

v

PERSEMBAHAN

Dengan menyebut nama Allah Swt.

Alhamdulillahi rabb al-„alamin skripsi ini telah selesai ditulis.

Sehingga dengan keberhasilan menulis karya ilmiah ini, penulis

dengan rasa penuh bahagia dan terharu akan mempersembahkan karya

ini kepada:

o Ayahanda H. Jakropi dan Ibunda Hj. Siti Muslikhah tecinta yang

tak henti-hentinya mendo‟akan dan memberikan energi

“semangat” kepada penulis mulai awal masuk kuliah sampai

skripsi ini selesai ditulis. Dan semoga Allah selalu mencurahkan

kasih dan sayang, taufiq, hidayah dan inayah-Nya kepada mereka

berdua. Amin.

o Orang-orang yang telah memberikan bekal ilmu yang nafi‟ kepada

penulis;

KH. Sofwan (alm), beliaulah guru ngaji al-Qur‟an pertama

bagi penulis, alhamdulillah penulis bisa menghatamkan al-

Qur‟an Bin Nadzar dengan beliau dalam waktu dua tahun;

mulai kelas 6 MI sampai kelas 2 MTsN. Beliau juga yang

pertama kali mengajarkan ilmu Tajwid, Nahwu; al-

Jurumiyyah, Shorof; al-Amtsilah al-Tashrifiyyah, Fiqh;

Safinah al-Najah, Sulam al-Taufiq, Safinah al-Shalah, dan

ilmu Pendidikan; Ta‟lim al-Muta‟allim, semua kitab di atas

beliau ajarkan dengan sistem hafalan dan shorogan.

KH. Muhammad Hanif Muslih, Lc. serta KH. Muhibbin

Muhsin, AH. Beliau berdualah yang telah memberikan

inspirasi kepada penulis untuk mengambil kuliah jurusan

Tafsir dan Hadis. Dulu sebenarnya, setelah lulus dari MA

Futuhiyyah-1 Mranggen penulis ingin melanjutkan kuliah di

Al-Azhar Kairo Mesir. Namun, melihat kondisi keluarga,

penulis tidak kuat untuk mengungkapkan keinginan itu. Dan

akhirnya penulis tetap kuliah di Perguruan Tinggi di Indonesia

yang ada jurusan Tafsir dan Hadis. Nah, kebetulan yang ada

jurusan tersebut adalah di IAIN Walisongo Semarang sehingga

penulis masuk di Universitas tersebut pada tahun 2008.

KH. Musthofa Bisri (Gus Mus); beliau jugalah yang membuat

penulis lebih mantep untuk mengambil kuliah jurusan Tafsir

dan Hadis, kemantapan ini penulis dapatkan saat

mendengarkan ceramah beliau pada acara Khatmil Qur‟an di

vi

pondok pesantren al-Badriyyah Mranggen Demak. Pada saat

itu pengasuhnya adalah KH. Muhibbin Muhsin, AH.

KH. Asnal Matholib, KH. Zainus Shalihin, KH. Ishaq Ahmad,

beliau bertigalah yang senantiasa menjadikan penulis sadar dan

ingat terus akan kesalahan dan kekhilafan penulis di dalam

proses thalab al-ilmi, sehingga penulis terlambat dalam meraih

gelar sarjana.

dan KH. Maksum Ngemplak; yang telah berkenan memberi

ijazah kepada penulis untuk menjalankan puasa Dalail al-

Qur‟an selam 1 tahun dan Dalail al-Khairat selama 3 tahun

dengan membaca setiap harinya khatam Sak Glondong.

o Teman-teman pengurus Pondok Pesantren Futuhiyyah; mbah

Dlizauddin, mbah Ried, Mbah Nal, Mbah Khan, bank Ali

Huzen, bank Khul, kang Mahbub, kang Haromen, kang Sahal,

kang Lukman, kang Somad, kang Sholihin, kang Abdul

Hakim, kang Khosyi‟i, kang Siswanto, kang Agus Salim,

kang Anam, kang Kamal, kang Syuhada‟, kang Imam Nur

Huda, kang Lutfil Hakim, kang Fahrur Rozi dan kang Ali

Mahrus, serta seluruh santri pondok pesantren Futuhiyyah

Mranggen yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu.

o Saudara-saudara penulis; Mbak Umi Latifah dan Suaminya

Mas Heru, adikku Rohman Hakim, S.Pd.I, Muhammad

Taslim, S.Pd.I, Rohmatul Umah, S.Pd.I, Nurul Afdillah,

S.Pd.I, Siti Hani Ammaria Al-Hafidzah, S.Pd.I, Muhammad

Nurul Huda; baru kelas 6 MI dan Muhammad Ibnu Hasan;

baru kelas 3 MI yang saya banggakan dan saya sayangi.

o Teman-teman Tafsir Hadis angkatan 2008 yang penulis

kenang selalu akan kebersamaan kita dalam masa belajar di

bangku kuliah; Mas Khoirul Anam, Acep Husbanul Kamil,

Khoirul Fitriyani (Lulus Semester VIII, 17 Juli 2012), mbak

Lutfiyyah, Yuniarti, Lasminah, Muhammad Ahfas, Hasisul

Ulum, Hamdan Habib Haidar (Lulus Semester IX, Kamis, 31

Januari 2013), Dede Ridwanullah, Wilda Wahyuni, Siswoyo,

Misbahul Munir (Lulus Semester X) Ibu Ira Raihanawati,

Niswatun Muallamah (Mieky), Siti Nurhaini (Wasis) Al-

Marhumah (Lulus Semester XI), Ibu Sisa Rahayu, Azizah,

Muslih Qashidul Haq, Hambali Fitriyanto, Agus Rifto, Abdul

Asep, dan Rahmat Waluyo (waallahu a‟lam lulusnya kapan).

vii

o Teman-teman KKN Posko 36 Desa Anggaswangi; Pak

Kordes (Eko Mulyono, S.Pd.I., Alm, Pak Fahmi, S.Pd.I. Pak

Wafa, S.E, Pak Arim, S.Pd.I., Pak Rohim, S.Pd.I., Mbak Roil,

S.Pd.I., Mbak Lia, S.H.I., Mbak Umi, S.Pd.I., Mbak Muna,

S.Pd.I, Mbak Ika, Mbak Dani, S.Pd.I, dan Mbak Astri Siami,

S.E. Mereka semua telah menorehkan kenangan yang indah

yang tak kan terlupakan dan sangat mengesankan dihatiku.

Juga adik-adik Anggaswangi yang membuat hati ini terhibur

riang selalu; Bintang, Adhel, Hana, Karina, Mala dan lain

sebagainya.

o Semua pihak yang telah ikut serta dalam membantu

penyusunan skripsi ini. Semoga apa yang telah dilakukan

mendapatkan Jazaan Katsiran min Allah Swt serta diterima

sebagai amal yang shalih di sisi-Nya.

o Para Dosen dan Mahasiswa Ushuluddin IAIN Walisongo

Semarang.

o Para pembaca yang budiman serta seluruh orang yang suka

membaca dan menulis dalam kehidupan sehari-harinya.

viii

DEKLARASI

Dengan penuh kejujuran dan tanggung jawab, penulis

menyatakan bahwa skripsi ini tidak berisi materi yang telah ditulis

orang lain atau diterbitkan. Demikian juga skripsi ini tidak berisi satu

pun pikiran-pikiran orang lain, kecuali informasi yang terdapat dalam

referensi yang dijadikan bahan rujukan.

Semarang, 17 Juni 2014

Deklarator,

HASAN HAKIM

NIM: 08421 1 004

ix

ABSTRAKSI

Penelitian ini berawal dari suatu kelumrahan yang sudah

fenomenal di dunia pondok pesantren. Kekumuhan dan

ketidakbersihan di pondok pesantren sudah menjadi hal yang lumrah

dan bukan sebagai hal yang cacat. Sehingga masyarakat pun

memandang pondok pesantren sampai sekarang sebagai tempat yang

kumuh dan kotor. Jika melihat apa yang selama ini diajarkan di

pondok pesantren, seharusnya perilaku kebersihan lingkungan itu juga

mendapat perhatian yang lebih. Akan tetapi mengapa sampai sekarang

masih banyak pondok pesantren di Indonesia ini yang “malas” dalam

menciptakan kebersihan lingkungan. Apa mereka telah lupa dan tidak

malu dengan semboyan yang selama ini didengungkan ke ranah

publik? Bahwa “kebersihan adalah sebagian dari iman”. Berawal dari

kelumrahan yang tidak wajar inilah penulis ingin menjawab

ketimpangan fenomena yang terjadi di pondok pesantren Futuhiyyah

Mranggen Demak yang masih kumuh dan kotor dengan mengaitkan

pemahaman santri terhadap hadis “kebersihan adalah sebagian dari

iman”.

Untuk menjawab permasalahan di atas, peneliti menggunakan

metode jenis kuantitatif yang model pengumpulan datanya

menggunakan skala. Skala yang peneliti sebarkan sebanyak 50

eksemplar, hal ini berdasarkan jumlah sampel dalam penelitian ini

adalah 50 santri laki-laki. Setelah data terkumpul, kemudian peneliti

menganalisa data tersebut dengan analisis Uji-T Independent Non

Parametrik Mann Whitney yang cara penghitungannya menggunakan

bantuan program SPSS (Statistical Product and Service Solution) for

Windows Release versi 16.0.

Hasil dari penelitian yang dilakukan pada 50 santri di pondok

pesantren Futuhiyyah ini menunjukkan tidak ada pengaruh yang

signifikan antara santri yang pemahaman hadis “kebersihan adalah

sebagian dari iman” tinggi dan yang rendah terhadap perilaku

kebersihan lingkungan. Hal ini dibuktikan dengan hasil analisis

variabel pemahaman hadis “kebersihan adalah sebagian dari iman”

diperoleh nilai t hitung Mann-Withney sebesar 257,500 dengan

tingkat signifikansi 0,323. Karena nilai signifikansi 0,323 > 0,05 maka

Ho diterima dan Ha ditolak. Dengan demikian maka hipotesis ini

tidak diterima atau dengan kata lain Pemahaman hadis “kebersihan

x

adalah sebagian dari iman” tidak memiliki pengaruh yang signifikan

terhadap perilaku kebersihan lingkungan pada santri pondok pesantren

Futuhiyyah Mranggen Demak.

xi

KATA PENGANTAR

Bismillaahirrahmaanirrahiim

Segala puji bagi Allah yang Maha Pengasih lagi Penyayang,

berkat limpahan rahmat, taufiq dan hidayah-Nya, penulis

mengucapkan syukur Alhamdulillah, karena dengan berbagai

kesulitan dan kemalasan yang penulis rasakan akhirnya karya ilmiah

yang berupa skripsi ini dapat selesai dan telah dimunaqosahkan

dengan hasil “Suma Cumelood”.

Skripsi berjudul “Pengaruh Pemahaman Hadis “Kebersihan

adalah Sebagian dari Iman” Terhadap Perilaku Kebersihan

Lingkungan Pada Santri Pondok Pesantren Futuhiyyah Mranggen

Demak” ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat guna

memperoleh gelar Sarjana Strata Satu (S.1) Fakultas Ushuluddin

Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Walisongo Semarang.

Dalam proses penelitian penyusunan naskah skripsi ini,

penulis banyak mendapatkan bimbingan, saran-saran dan arahan dari

berbagai pihak, sehingga penelitian penyusunan naskah skripsi ini

dapat terselesaikan. Untuk itu, ucapan terima kasih penulis sampaikan

kepada :

1. Yang terhormat Rektor IAIN Walisongo Semarang Prof. Dr. H.

Muhibbin, M.Ag selaku penanggug jawab penuh terhadap

berlangsungnya proses belajar mengajar di lingkungan IAIN

Walisongo Semarang.

2. Yang terhormat Dekan Fakultas Ushuluddin IAIN Walisongo

Semarang, Dr. Nasihun Amin, M.Ag, yang telah menyetujui

pembahasan penelitian skripsi ini.

3. Bapak Ahmad Musyafiq, M.Ag dan Bapak Dr. M.

In‟ammuzahhidin, M.Ag selaku Kajur dan Sekjur Tafsir Hadis

IAIN Walisongo Semarang.

4. Bapak Dr. Muhyar Fanani M.Ag dan Ibu Sri Rejeki, M.Si yang

telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan pikiran, di tengah-

tengah kesibukannya, untuk memberikan, masukan, saran,

bimbingan dan pengarahan, sehingga penelitian penyusunan

naskah skripsi ini dapat terselesaikan.

5. Dosen pengajar dilingkungan Fakultas Ushuluddin IAIN

Walisongo Semarang, yang telah membekali berbagai

xii

pengetahuan, sehingga penulis mampu menyelesaikan penelitian

penyusunan naskah skripsi ini.

6. Pimpinan serta seluruh staf perpustakan Fakultas Ushuluddin dan

perpustakaan IAIN Walisongo Semarang, yang telah memberi

ijin dan pelayanan perpustakaan yang diperlukan dalam

penelitian penyusunan naskah skripsi ini.

7. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan, terima

kasih telah membantu dalam proses penelitian penyusunan

naskah skripsi ini.

Selanjutnya, atas semua kebaikan dan jasa mereka penulis

hanya dapat memanjatkan do‟a, semoga Allah SWT berkenan melipat

gandakan pahala yang setimpal dan menjadikan amal saleh disisi-Nya.

Akhirnya, penulis sadar bahwa karya ilmiah ini belumlah

mencapai kesempurnaan sebagaimana mestinya, masih banyak

ditemukan kekurangan dan kesalahan baik dari segi metodologi

penulisan maupun pemikiran. Walupun demikian, penulis hanya bisa

berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi penulis

sendiri khususnya dan bagi mereka yang konsen mengakaji Ilmu

Hadis atau Hadis Nabi Saw pada umumnya.

Semarang, 17 Juni 2014

Penulis,

Hasan Hakim

NIM: 08421 1 004

xiii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL...... ........................................................ i

PENGESAHAN. .................................................................... ii

PERSETUJUAN PEMBIMBING. ......................................... iii

NOTA PEMBIMBING.... ...................................................... iv

MOTTO ................................................................................ v

PERSEMBAHAN..... ............................................................. vi

DEKLARASI..... .................................................................... ix

ABSTRAKSI.......................................................................... x

KATA PENGANTAR.... ........................................................ xii

DAFTAR ISI..... ..................................................................... xiv

TRANSLITERASI.... ............................................................. xvii

DAFTAR TABEL..... ............................................................. xxi

DAFTAR LAMPIRAN.... ...................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ............................................... 1

B. Rumusan Masalah.. ......................................... 9

C. Tujuan dan Manfaat..... .................................... 10

D. Tinjauan Pustaka.... ......................................... 11

E. Sistematika Penulisan... ................................... 13

BAB II LANDASAN TEORI

A. Pemahaman Hadis “kebersihan adalah sebagian dari

iman”

1. Pengertian Hadis. ..................................... 15

2. Hadis “Kebersihan adalah Sebagian dari

Iman” ........................................................ 18

3. Pemahaman hadis “kebersihan adalah

sebagian dari iman” ................................... 24

4. Aspek Pemahaman hadis “Kebersihan

adalah Sebagian dari Iman”....................... 36

B. Perilaku Kebersihan Lingkungan

1. Pengertian Perilaku ................................. 42

2. Pengertian Kebersihan Lingkungan... ..... 43

3. Aspek Kebersihan Lingkungan... ............ 45

xiv

C. Pengaruh Pemahaman hadis “Kebersihan

adalah Sebagian dari Iman” Terhadap

Perilaku Kebersihan Lingkungan.... .............. 31

D. Hipotesis.. ....................................................... 33

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Jenis Penelitian...... ......................................... 51

B. Waktu dan Tempat Penelitian.... ...................... 52

C. Identifikasi Variabel Penelitian.. .................... 52

D. Definisi Operasional..... ................................... 53

E. Populasi dan Sampel........................................ 55

F. Teknik Pengumpulan Data.. ............................ 57

1. Skala Pemahaman hadis “Kebersihan

adalah Sebagian dari Iman”....................... 57

2. Skala Kebersihan Lingkungan.... ................ 58

G. Teknik Analisis Data ... ................................... 64

H. Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen.. ........ 65

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN

A. Orientasi Kancah Penelitian

1. Gambaran Umum Pondok Pesantren

Futuhiyyah... ............................................. 78

2. Visi dan Misi Pondok Pesantren

Futuhiyyah... ............................................. 80

3. Struktur Organisasi Pondok Pesantren

Futuhiyyah ............................................... 80

4. Kegiatan Pondok Pesantren Futuhiyyah... .. 83

B. Uji Persyaratan Analisis

1. Uji Normalitas Sebaran ............................. 86

2. Uji Homogenitas.... .................................... 88

C. Deskripsi Data Hasil Penelitian ....................... 89

1. Skala Pemahaman hadis “kebersihan

adalah sebagian dari iman”. ..................... 91

2. Skala perilaku kebersihan lingkungan ..... . 92

D. Uji Hipotesisi ................................................. 95

E. Pembahasan penelitian .................................... 97

1. Tingkat Pemahaman Hadis “Kebersihan

adalah Sebagian dari Iman” pada Santri

xv

Pondok Pesantren Futuhiyyah Mranggen

Demak .... .................................................. 97

2. Tingkat Perilaku Kebersihan Lingkungan

pada Santri Pondok Pesantren Futuhiyyah

Mranggen Demak . .................................... 100

3. Pengaruh Pemahaman Hadis “Kebersihan

adalah Sebagian dari Iman” Terhadap

Perilaku Kebersihan Lingkungan pada

Santri di Pondok Pesantren Futuhiyyah

Mranggen Demak . ................................... 102

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan ..................................................... 106

B. Saran-saran .... ................................................. 107

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

xvi

TRANSLITERASI ARAB-LATIN

Transliterasi kata-kata bahasa Arab yang dipakai dalam

penulisan skripsi ini berpedoman pada “Pedoman Transliterasi Arab-

Latin” yang dikeluarkan berdasarkan Keputusan Bersama Menteri

Agama Dan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan RI tahun 1987.

Pedoman tersebut adalah sebagai berikut:

a. Kata Konsonan

Huruf

Arab Nama Huruf Latin Nama

Alif tidak

dilambangkan

tidak

dilambangkan

Ba B Be

Ta T Te

Sa ṡ es (dengan titik di

atas)

Jim J Je

Ha ḥ ha (dengan titik di

bawah)

Kha Kh ka dan ha

Dal D De

Zal Ż zet (dengan titik di

atas)

Ra R Er

Zai Z Zet

Sin S Es

Syin Sy es dan ye

Sad ṣ es (dengan titik di

bawah)

Dad ḍ de (dengan titik di

bawah)

Ta ṭ te (dengan titik di

bawah)

Za ẓ zet (dengan titik di

xvii

bawah)

„ain …„ koma terbalik di

atas

Gain G Ge

Fa F Ef

Qaf Q Ki

Kaf K Ka

Lam L El

Mim M Em

Nun N En

Wau W We

Ha H Ha

hamzah …‟ Apostrof

Ya Y Ye

b. Vokal

Vokal bahasa Arab, seperti vokal bahasa Indonesia terdiri

dari vokal tunggal dan vokal rangkap.

1. Vokal Tunggal

Vokal tunggal bahasa Arab lambangnya berupa

tanda atau harakat, transliterasinya sebagai berikut:

Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama

Fathah A a

Kasrah I i

Dhammah U u

xviii

2. Vokal Rangkap

Vokal rangkap bahasa Arab yang lambangnya

berupa gabungan antara hharakat dan huruf, transliterasinya

berupa gabungan huruf, yaitu:

Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama

….. Fathah dan ya Ai a dan i

Fathah dan

wau Au a dan u

c. Maddah

Maddah atau vokal panjang yang lambangnya berupa

harakat dan huruf, transliterasinya berupa huruf dan tanda, yaitu:

Huruf Arab Nama Huruf

Latin Nama

fathah dan alif

atau ya Ā

a dan garis di

atas

kasrah dan ya Ī i dan garis di

atas

dhammah dan

wau Ū

u dan garis di

atas

Contoh: : qāla

: qīla

: yaqūlu

d. Ta Marbutah

Transliterasinya menggunakan:

1. Ta Marbutah hidup, transliterasinya adaah /t/

xix

Contohnya: : rauḍatu

2. Ta Marbutah mati, transliterasinya adalah /h/

Contohnya: : rauḍah

3. Ta marbutah yang diikuti kata sandang al

Contohnya: : rauḍah al-aṭfāl

e. Syaddah (tasydid)

Syaddah atau tasydid dalam transliterasi dilambangkan

dengan huruf yang sama dengan huruf yang diberi tanda syaddah.

Contohnya: rabbanā

f. Kata Sandang

Transliterasi kata sandang dibagi menjadi dua, yaitu:

1. Kata sandang syamsiyah, yaitu kata sandang yang

ditransliterasikan sesuai dengan huruf bunyinya

Contohnya: : asy-syifā‟

2. Kata sandang qamariyah, yaitu kata sandang yang

ditransliterasikan sesuai dengan bunyinya huruf /l/.

Contohnya: : al-qalamu

g. Penulisan kata

Pada dasarnya setiap kata, baik itu fi‟il, isim maupun

hurf, ditulis terpisah, hanya kata-kata tertentu yang penulisannya

dengan huruf Arab sudah lazimnya dirangkaikan dengan kata lain

karena ada huruf atau harakat yang dihilangkan maka dalam

transliterasi ini penulisan kata tersebut dirangkaikan juga dengan

kata lain yang mengikutinya.

Contohnya:

: wa innallāha lahuwa khair

ar-rāziqīn

xx

DAFTAR TABEL

Tabel 1: Skor Skala Likert Variabel Perilaku Kebersihan

Lingkungan.. ........................................................ 59

Tabel 2: Blue Print Skala Pemahaman hadis “Kebersihan

adalah sebagian dari iman” Sebelum Uji Coba .. 60

Tabel 3: Blue Print Skala Perilaku Kebersihan Lingkungan

Sebelum Uji Coba ..... .......................................... 62

Tabel 4: Hasil Uji Validitas Skala Pemahaman hadis

“kebersihan adalah sebagian dari iman”.... ........... 67

Tabel 5: Hasil Uji Validitas Skala Perilaku Kebersihan

Lingkungan .......................................................... 70

Tabel 6: Koefisien Reliabilitas Skala Pemahaman hadis

“Kebersihan adalah sebagian dari iman” dan Skala

Perilaku Kebersihan Lingkungan .. ....................... 74

Tabel 7: Blue Print Skala Pemahaman hadis “kebersihan

adalah sebagian dari iman” Setelah Uji Coba ... ... 75

Tabel 8: Blue Print Skala Perilaku Kebersihan Lingkungan

Setelah Uji Coba ... ............................................... 76

Tabel 9: Uji Normalitas Sebaran..... ................................... 87

Tabel 10: Hasil Uji Homogenitas.... .................................... 88

Tabel 11: Skor Total Pemahaman hadis “kebersihan adalah

sebagian dari iman” dan Perilaku kebersihan

lingkungan.... ........................................................ 89

Tabel 12: Klasifikasi Hasil Analisis Deskriptif Data Perilaku

Kebersihan Lingkungan ....................................... 94

Tabel 10: Hasil Analisis Uji Mann-Whitney. ........................ 96

xxi

DAFTAR LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran A : Skala Penelitian Sebelum Uji Coba

Lampiran B : Data Uji Coba Skala Penelitian

Lampiran C : Uji Validitas & Reliabilitas Aitem Skala Penelitian

Lampiran D : Skala Penelitian Setelah Uji Coba

Lampiran E : Tabulasi Data Penelitian Skala I & II

Lampiran F : Hasil Data Penelitian Skala I & II

Lampiran G : Surat-surat

xxii