pemuliaan tanaman menyerbuk silang

11
PEMULIAAN TANAMAN MENYERBUK SILANG HENI MELS ANDI NIM: 1150 40213 111029 KELAS/PS: H/AG ROEKOTEKN OLO GI 2011 Pemuliaan Tanaman Pepaya (Carica papaya L.) untuk Toleransi Dingin Melalui Hibridisasi

Upload: candice-marsh

Post on 02-Jan-2016

131 views

Category:

Documents


10 download

DESCRIPTION

Pemuliaan tanaman menyerbuk silang. Heni melsandi nim: 115040213111029 Kelas/ps: H/agroekoteknologi 2011. Pemuliaan Tanaman Pepaya ( Carica papaya L.) untuk Toleransi Dingin Melalui Hibridisasi. 1. Latar Belakang. 2. Tujuan. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

PowerPoint Presentation

NoKarakterCO 2 (tetua )Carica candamarcensis (tetua)Tanaman hermaprodit F11Tinggi tanaman saat pertamakali berbunga (cm)172,15305,00167,122Tinggi antalan pertama (cm)127,50280,00146,833Ketebalan batang tanaman saat pertamakali berbunga (cm)20,5024,0021,454Panjang tangkai daun saat pertamakali berbunga (cm)62,4254,0054,725Luas daun saat pertamakali berbunga (cm2)2306,01152,002128,196Jumlah daun saat pertamakali berbunga27,6035,0016,717Panjang buah (cm)24,1012,0021,468Lingkar buah (cm)47,5017,5037,549Berat buah (ml)2812,3160,001672,6910Volume rongga (ml)508,3513,00289,8011Indeks rongga (%)18,078,1317,4512Ketebalan isi (cm)3,001,002,4413TSS (brix)12,206,0011,3814Berat rata-rata buah (kg)1,950,121,2915Jumlah buah per pohon80,6051,0065,6216Hasil buah per pohon172,264,4485, 981. Latar Belakang

2. Tujuan Untuk mengembangkan pepaya gynodioecious yang toleran terhadap dingin.

33. Keragaman Genetik

pepaya CO 2 (Carica papaya)Tetua betina

pepaya gunung (Carica candamarcensis)Tetua jantan

4. Metode Seleksi

Pada pemuliaan ini menggunakan metode hibridisasi.Bagan

5. Hasil dan Pembahasan

Karakter fisiologis dan biokimia F1 diamati pada bulan ke-3, 9 dan 12 bulan setelah tanam.

Di antara 62 genotipe yang diamati di F2, G22 menunjukkan aktivitas peroksidase tertingginya diikuti dengan G35, G27 dan G15.

Dari 62, 41 genotip yang berbunga di antaranya 26 adalah hermafrodit dan 15 adalah tanaman pistilate.

Buah dipanen mencapai kedewasaan setelah bulan ke-14 penanaman, hanya pada tiga genotip yaitu G15, G22 dan G27.

Buah dipanen dan parameter kualitas dicatat dan disajikan pada Tabel 2. Genotipe G15, G22 dan G27 dapat diteruskan pada generasi F3 untuk evaluasi lebih lanjut dan pengembangan baris pepaya yang toleran terhadap dingin.Tabel 1Tabel 2Table 2. Kinerja progeni F2 untuk parameter hasil

No.GenotipTinggi tebal buah (cm)Jumlah buah per pohon (kg)Berat rata-rata buah (kg)Hasil buah (kg)Ketebalan isi (cm)TSS (brix)1.G15138,00110,2903,1902,6011,02.G22165,0070,6454,5152,909,203.G27172,00120,91010,923,001,0

6. Kesimpulan Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja rata-rata keturunan F1 untuk tinggi tanaman saat pertamakali berbunga, panjang tangkai daun saat pertamakali , luas daun tanaman saat pertamakali berbunga, jumlah daun tanaman saat pertamakali berbunga, berat buah rata, jumlah buah, panjang buah, lingkar buah , volume buah, volume rongga, ketebalan kulit, TSS dan hasil buah per pohon ditemukan lebih rendah dari tetua CO 2 yang lebih bagus. Namun lebih tahan terhadap dingin.

Genotipe G15, G22 dan G27 dapat diteruskan pada generasi F3 untuk evaluasi lebih lanjut dan pengembangan baris pepaya yang toleran terhadap dingin.