panduan referensi - download.brother.com · gambaran umum panel kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal...

17
Panduan Referensi Penjelasan singkat untuk operasi rutin HL-T4000DW Brother merekomendasikan untuk menyimpan panduan ini di samping mesin Brother untuk referensi cepat. Panduan Pengguna Online Untuk instruksi, informasi lanjutan, dan spesifikasi produk, lihat Panduan Pengguna Online support.brother.com/manuals

Upload: others

Post on 08-Sep-2019

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Panduan ReferensiPenjelasan singkat untuk operasi rutin

HL-T4000DW

Brother merekomendasikan untuk menyimpan panduan ini di samping mesin Brother untuk referensi cepat.

Panduan Pengguna OnlineUntuk instruksi, informasi lanjutan, dan spesifikasiproduk, lihat Panduan Pengguna Onlinesupport.brother.com/manuals

Page 2: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Panduan Pengguna dan Letak Panduan PenggunaPanduan yang Mana? Apa isinya? Di mana?

Panduan KeselamatanProduk

Baca dahulu panduan ini. Silakan bacaPetunjuk Keamanan sebelum mengaturmesin. Lihat panduan ini untuk merek dagangdan batasan hukum.

Tercetak / Dalamkotak

Panduan Cepat Ikuti petunjuk untuk mengatur mesin, sertamenginstal Full Driver & Software Package(Driver Penuh & Paket Perangkat Lunak)untuk sistem operasi dan jenis koneksi yangAnda gunakan.

Tercetak / Dalamkotak

Panduan Referensi Pelajari pengoperasian dasar PencetakanPC, Cetak Langsung, serta perawatan dasarmesin. Lihat tips solusi.

Dicetak atau di DiskInstalasi Brother/DiKotak

Panduan PenggunaOnline

Panduan ini mencakup konten tambahan dariPanduan Referensi.Sebagai tambahan informasi tentangPencetakan PC, Cetak Langsung, Internet,dan Fungsi Mobile, informasi berguna sudahmencakup tentang penggunaan mesin didalam jaringan.

Pusat Solusi Brother1

1 Kunjungi support.brother.com/manuals.

Untuk Pembaruan Driver TerbaruKunjungi Halaman Downloads (Unduhan) sesuai model mesin anda pada Pusat Solusi Brotherdi support.brother.com untuk mengunduh Driver. Agar kinerja mesin anda tetap optimal, periksaHalaman Web ini untuk mengetahui firmware terbaru.

©2018 Brother Industries, Ltd. Semua hak dilindungi undang-undang.

1

Page 3: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Pertanyaan atau Masalah? Lihat FAQ, Solusi, danVideo Online kami.Kunjungi halaman FAQs & Troubleshooting (Tanya Jawab & Pemecahan Masalah) tentangmodel perangkat Anda di Pusat Solusi Brother di support.brother.com.• Tersedia beberapa cara pencarian• Menampilkan pertanyaan terkait untuk informasi selengkapnya• Menerima pembaruan yang teratur berdasarkan feedback dari pelanggan

2

Page 4: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Gambaran Umum Panel Kontrol2

4

31

1. liquid crystal display (LCD) LayarSentuhAkses menu dan opsi denganmenekannya pada Layar Sentuh.

2. Tombol menu

(Kembali)

Tekan untuk kembali ke menusebelumnya.

(Awal)

Tekan untuk kembali ke layar Awal.

(Batalkan)

Tekan untuk membatalkanpengoperasian.

3. Indikator Daya LEDLampu LED menyala tergantung padastatus daya printer.Ketika printer dalam Mode Tidur, LEDberkedip.

4. Daya Aktif/Nonaktif

Tekan untuk menghidupkan printer.

Tekan dan tahan untuk mematikanmesin. Layar sentuh menampilkan[Mematikan] dan tetap menyala selamabeberapa detik sebelum mati.Jika Andamenonaktifkan printermenggunakan , printer masih akanmembersihkan print head secara berkalauntuk menjaga kualitas cetakan. Untukmemperpanjang masa pakai print head,hemat tinta, dan jaga kualitas cetakan,jaga printer agar selalu terhubung kesumber daya.

1 Informasi Umum1

Informasi U

mum

3

Page 5: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Gambaran Umum LCDLayar SentuhDari layar Beranda, akses pengaturan WiFi,Fungsi, Pengaturan, dan layar Pemeliharaan.Layar Beranda

4 5

1

2 3

Layar ini menunjukkan status mesin saat idle.Ketika ditampilkan, layar ini menunjukkanbahwa mesin Anda siap menerima perintahberikutnya.

1. Status Nirkabel

Setiap ikon di bagan berikut menunjukkanstatus jaringan nirkabel:

Mesin Anda tidak terhubung kejalur akses nirkabel/router.Tekan tombol ini untukmengonfigurasikan pengaturannirkabel. Informasi lebih detail uuPanduan Cepat

Jaringan nirkabel terhubung.Indikator tiga level di setiap layarAwal menampilkan kekuatan sinyalnirkabel.

Jalur akses nirkabel/router tidakdapat dideteksi.

Pengaturan nirkabel dinonaktifkan.

Anda dapat mengonfigurasi pengaturannirkabel dengan menekan tombol StatusNirkabel.

2. [Fungsi]

Tekan untuk mengakses menu [Fungsi].

[Web] / [USB] / [Unduh Prkt Lunak]

3. [Pengaturan]

Tekan untuk mengakses menu[Pengaturan].

4. [Peme- liharaan]

Tekan untuk mengakses menu [Peme-liharaan].

5. Mode Senyap

Ikon ini muncul saat pengaturan [ModeSenyap] diatur ke [Aktif].

Pengaturan Mode Senyap dapatmengurangi kebisingan pencetakan. JikaMode Senyap diaktifkan, kecepatanpencetakan menjadi lebih lambat.Informasi lebih detail uu PanduanPengguna Online

6. Ikon informasi

6

Informasi baru dari Brother ditampilkandalam bar informasi saat pengaturannotifikasi seperti [Pesan dariBrother] dan [Periksa FirmwareOtomatis] diatur ke [Aktif](Koneksi internet diperlukan, dan tarif datadapat berlaku.)

Tekan untuk melihat perinciannya.

4

Page 6: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

7. Ikon peringatan

7

Ikon peringatan muncul ketika adapesan kesalahan atau pesan perawatan,tekan untuk melihat perincian, lalu

tekan untuk kembali ke layarBeranda.

Menavigasikan LayarSentuhGunakan jari Anda untuk menekan LCD agardapat mengoperasikannya. Untukmenampilkan dan mengakses semua opsi-opsi, tekan d c atau a b pada LCD untukmenggulirnya.

PENTINGJANGAN menekan LCD dengan benda tajamseperti pensil atau stylus. Ini bisa merusakmesin.

• Produk ini mengadopsi font ARPHICTECHNOLOGY CO., LTD.

• JANGAN langsung menyentuh LCDsetelah mencolokkan kabel daya ataumenyalakan mesin. Jika dilakukan, bisaterjadi kerusakan.

CATATAN

1Inform

asi Um

um

5

Page 7: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Memuat Kertas

1 Muat kertas di baki kertas seperti berikut.

Kipas-kipaskan tumpukan kertas dengan baik.

Ukuran kertas menentukan orientasi ketika memuat kertas.

Baki #1 Cara Memuat Kertas

A4LetterExecutiveB5 (JIS) ♦

Sesuaikan pemandukertas.

Orientasi lanskap

A5A6FotoFoto LFoto 2LB6 (JIS) ♦Kartu IndeksAmplop

Sesuaikan pemandukertas.

Orientasi potret

A3LedgerB4 (JIS) ♦LegalFolioMexico LegalIndia Legal

Perpanjang bakimenggunakanpenggeser hijau, lalusesuaikan pemandukertas.

Orientasi potret

2 Penanganan Kertas

6

Page 8: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Baki MP Cara Memuat Kertas

A4LetterExecutiveB5 (JIS) ♦ Sesuaikan pemandu

kertas baki MP.

Orientasi lanskap

A3LedgerB4 (JIS) ♦LegalFolioMexico LegalIndia LegalA5A6FotoFoto LFoto 2LB6 (JIS) ♦Kartu IndeksAmplop

1

2

Sesuaikan pemandukertas baki MP.

Orientasi potret

Informasi lebih detail uu Panduan Pengguna Online:Memuat Kertas

♦ Hanya didukung di beberapa negara.

2 Buka kelepak penopang kertas.

2

1

3 Ubah pengaturan ukuran kertas di menu printer, jika diperlukan.

2Penanganan K

ertas

7

Page 9: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Mencetak dariKomputerSebelum melakukan pencetakan, pastikanhal-hal berikut ini:• Pastikan Anda telah menginstal

perangkat lunak dan driver Brother.• Pastikan kabel USB atau jaringan telah

terhubung dengan benar, atau periksajika Anda telah terhubung ke jaringanmenggunakan jalur akses/routernirkabel.

Mencetak Dokumen(Windows®)

1 Pilih perintah cetak di aplikasi Anda.

2 Pilih Brother HL-XXXX Printer (dimana XXXX adalah nama model Anda).

3 Klik Cetak.

4 Selesaikan operasi pencetakan Anda.

Mencetak Dokumen (Mac)

1 Dari suatu aplikasi, seperti AppleTextEdit, klik menu File, lalu pilih Print(Cetak).

2 Pilih Brother HL-XXXX Printer (dimana XXXX adalah nama model Anda).

3 Klik Print (Cetak).

4 Selesaikan operasi pencetakan Anda.

Ragam PencetakanUntuk menggunakan ragam fitur pencetakan,klik properti pencetakan atau tombolpreferensi untuk mengubah pengaturanprinter.

Mencetak di Kedua Sisi Kertas SecaraOtomatis

Mencetak Lebih Dari Satu Halaman diSelembar Kertas (N in 1)

Untuk Windows®:

Informasi lebih detail uu Panduan PenggunaOnline: Mencetak dari Komputer (Windows®)

Untuk Mac:

Informasi lebih detail uu Panduan PenggunaOnline: Mencetak dari Komputer (Mac)

3 Pencetakan

8

Page 10: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Mencetak Foto SecaraLangsung dari DriveMemori Flash USB

Pratinjau dan Mencetak Fotodari Drive Flash USB

Pratinjau foto Anda pada LCD sebelummencetaknya. Mencetak gambar yangdisimpan di drive memori Flash USB.

1 Tempatkan drive flash USB di slot USB.

2 Tekan [Cetak JPEG] > [PilihFile].

3 Tekan d atau c untuk menampilkan dankemudian menekan foto yang inginAnda cetak.

Untuk mencetak semua foto, tekan[CtkSm], lalu tekan[Ya] untukmengonfirmasi.

4 Tekan untuk menampilkan papantombol pada Layar Sentuh, lalumasukkan jumlah salinan menggunakanpapan tombol Layar Sentuh. Tekan[OK].

Anda juga dapat menekan[-] atau[+]pada Layar Sentuh.

5 Tekan[OK].

6 Ulangi tiga langkah terakhir hinggaAnda memilih semua foto yang ingindicetak.

7 Tekan[OK].

8 Baca dan konfirmasi daftar opsi yangditampilkan.

9 Untuk mengubah pengaturan cetak,tekan [Pgtrn Cetak].

Setelah selesai, tekan [OK].

10 Tekan[Mulai].

Ikhtisar Pengaturan CetakPengaturan cetak yang Anda ubah bersifatsementara untuk hasil cetakan saat ini. Printerkembali ke pengaturan defaultnya setelahpencetakan selesai.

Anda dapat menyimpan pengaturan cetakyang paling sering Anda gunakan denganmengaturnya sebagai default.

Informasi lebih detail uu PanduanPengguna Online

3Pencetakan

9

Page 11: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Memeriksa KualitasCetakanJikawarna pudar atau bergaris, dan teksmuncul atau jika teks tidak tercetak, noselprint head mungkin tersumbat. Cetak LembarPemeriksaan Kualitas Cetakan danperhatikan pola pemeriksaan nosel.

1 Tekan [Pengaturan] >[Pemeliharaan] > [TingkatkanKualitas Cetak] > [PeriksaKualitas Cetak].

2 Tekan [Mulai].

Printer akan mencetak LembarPemeriksaan Kualitas Cetak.

3 Periksa kualitas keempat blokwarnapada lembaran.

4 Layar sentuh menampilkan pertanyaankualitas cetak. Lakukan salah satutindakan berikut ini:• Jika semua garis jelas dan dapat

dilihat, tekan [Tidak], lalu tekan untuk menyelesaikan

pemeriksaan Kualitas Cetak.• Jika garis-garis hilang (lihat Buruk,

sebagai berikut), tekan [Ya].

OK

Buruk

5 Layar sentuh menampilkan permintaanpemeriksaan kualitas cetak untuksetiapwarna. Tekan nomor pola (1–4)yang paling sesuai dengan hasilpencetakan.

6 Lakukan salah satu tindakan berikut ini:• Jika print head harus dibersihkan,

tekan [Mulai] untuk memulaiprosedur pembersihan.

• Jika pembersihan print head tidakdiperlukan, layar Pemeliharaanmuncul kembali pada Layar Sentuh.Tekan .

7 Setelah prosedur pembersihandiselesaikan, Layar Sentuhmenampilkan pesan apakah Anda inginmencetak Lembar Pemeriksaan KualitasCetak lagi. Tekan [Ya], lalu tekan[Mulai].

Printer akan mencetak LembarPemeriksaan Kualitas Cetak lagi.Periksa kualitas keempat blokwarnapada lembaran lagi.

Jika Anda sudah membersihkan print headsetidaknya lima kali namun cetakan tidakmembaik, coba bersihkan print head kembalihingga tiga kali. Jika hasil cetakan tidak jugamembaik, hubungi layanan pelanggan Brotheratau dealer Brother lokal Anda.

A Perawatan Rutin

10

Page 12: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

PENTINGJANGAN sentuh print head. Menyentuh printhead dapat menyebabkan kerusakanpermanen dan dapat membatalkan garansiprint head.

Bila nozzle print head tersumbat, sampelyang dicetak dapat terlihat seperti ini.

Setelah nozzle print head dibersihkan,garis-garis akan hilang.

MemeriksaPenyelarasan Cetakandari Mesin BrotherAndaJika teks yang tercetak menjadi kabur ataugambarnya pudar setelah mesin diangkut,sesuaikan penyelarasan cetakan.

Sebelum menyesuaikan kesejajaran cetak,periksa dulu kualitas cetak denganmenekan [Pengaturan] >[Pemeliharaan] > [TingkatkanKualitas Cetak] > [PeriksaKualitas Cetak].

1 Tekan [Pengaturan] >[Pemeliharaan] > [TingkatkanKualitas Cetak] > [Penjajaran].

2 Tekan [Berikut].

3 Tekan [Ya] setelah pesan konfirmasibahwa pemeriksaan kualitas cetak telahselesai muncul pada LCD.

4 Pilih ukuran kertas untuk mencetaklembar pemeriksaan kesejajaran.

5 Tekan [Penyejajaran dasar] atau[Penyejajaran lanjutan].

6 Masukkan kertas dengan ukuran yangditetapkan dalam baki, lalu tekan[Mulai].

Mesin akan mencetak LembarPemeriksaan Penyelarasan.

(A)

7 Untuk pola (A), tekan a atau b untukmenampilkan nomor cetakan tesdengan garis vertikal tampak palingsedikit (1-9), dan tekan pilihan Anda(pada contoh di atas, nomor baris 6adalah pilihan terbaik). Tekan [OK].

Ulangi langkah tersebut untuk polalainnya.

APeraw

atan Rutin

11

Page 13: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Bila penyelarasan cetakan tidakdisesuaikan dengan benar, teks akantampak buram atau patah, seperti ini.

Bila penyelarasan cetakan tidakdisesuaikan dengan benar, teks akantampak seperti ini.

8 Tekan .

12

Page 14: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Gunakan bagian ini untuk menyelesaikan masalah yang mungkin Anda temukan saatmenggunakan mesin Brother Anda.

Mengidentifikasi MasalahMeskipun tampaknya mesin Anda bermasalah, Anda dapat mengatasi sendiri sebagian besarmasalahnya.Pertama-tama, periksalah hal-hal berikut:• Kabel daya mesin telah terhubung dengan benar dan mesin sudah dinyalakan.• Semua komponen pelindung mesin telah dilepas.• Penutup Atas dan Penutup Penghilang Kemacetan tertutup sepenuhnya.• Kertas dimasukkan dengan benar ke baki kertas.• Kabel antarmuka tersambung dengan kencang ke mesin dan komputer, atau sambungan

nirkabel diatur di mesin dan komputer Anda.• (Untuk model jaringan) Jalur akses (untuk nirkabel), router, atau hub diaktifkan dan tombol link

berkedip.Untuk menemukan kesalahan dan solusi, periksa status LCD atau mesin di Status Monitor dikomputer Anda.

Menggunakan LCD Menggunakan Status Monitor

1. Ikuti pesan pada LCD.2. Jika Anda tidak dapat mengatasi kesalahan,

lihat Panduan Pengguna Online: PesanKesalahan dan Perawatan

• Klik dua kali ikon pada baki tugas.

• Setiapwarna ikon menunjukkan statusprinter.

• Klik tombol Pemecahan masalah untukmengakses situs web solusi Brother.

Pesan Kesalahan dan PerawatanUntuk informasi kesalahan yang sering terjadi dan pesan perawatan, lihat Penduan PenggunaOnline.

B SolusiB

Solusi

13

Page 15: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Untuk melihat Panduan Pengguna Online dan panduan lain yang tersedia, kunjungisupport.brother.com/manuals.

14

Page 16: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Spesifikasi Suplai

Tinta Mesin menggunakan botol tinta Hitam, Kuning, Cyan, dan Magenta yang terpisahdari rakitan print head.

MasaPakaiBotolTinta

Pertama kali Anda mengisi tangki tinta, mesin akan menggunakan sejumlah tintauntuk mengisi tabung pengiriman tinta agar hasil cetak berkualitas tinggi. Proses inihanya terjadi sekali. Setelah proses ini selesai, botol tinta yang disertakan bersamamesin Anda akan memiliki kapasitas cetak yang lebih rendah daripada botol tintastandar (sekitar 90% untuk Hitam dan 85% untuk warna). Dengan semua botol tintaberikut Anda dapat mencetak sejumlah halaman tertentu.

Suplai Pengganti

Botol Tinta Hitam BTD60BK

Botol Tinta Kuning BT5000Y

Botol Tinta Cyan BT5000C

Botol Tinta Magenta BT5000M

Hitam - Sekitar 6500 halaman 1

Kuning, Cyan, dan Magenta - Sekitar 5000 halaman 1

Jika menggunakan Windows®, klik dua kali ikon Brother Creative Center di desktopuntuk mengakses situs web GRATIS kami yang didesain sebagai sumber daya untukmembantu membuat dan mencetak materi yang disesuaikan untuk penggunaan bisnis danpribadi dengan foto, teks, dan sentuhan kreativitas.Pengguna Mac dapat mengakses Brother CreativeCenter di alamat web ini:www.brother.com/creativecenter

C Lampiran

1 Perkiraan hasil yang ditulis diekstrapolasi berdasarkan metodologi asli Brother menggunakan Pola Uji ISO/IEC 24712.Perkiraan hasil yang ditulis tidak berdasarkan ISO/IEC 24711.

CLam

piran

15

Page 17: Panduan Referensi - download.brother.com · Gambaran Umum Panel Kontrol 2 4 1 3 1. liquid crystal display (LCD) Layar Sentuh Akses menu dan opsi dengan menekannya pada Layar Sentuh

Kunjungi kami di World Wide Webwww.brother.com

Mesin ini hanya boleh digunakan di negara tempat pembelian saja. Perusahaan -perusahaan lokal Brother atau dealer-dealernya hanya akan memberikan dukunganlayanan untuk mesin-mesin yang dibeli di negaranya masing-masing.

IDNVersi 0