laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

60
KONFIGURASI LAB XII TKJ 1 TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN (TKJ) DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SMK NEGERI 1 PURWOSARI Jalan Raya Purwosari-Pasuruan 67162 Telp. (0343) 613747 E-mail:[email protected] KONFIGURASI 2 ROUTER DAN 2 CLIENT ( PERINTAH PING, PATHPING DAN TRACERT ) Nama : Ferani Dwi Anggraini Kelas : XII TKJ 1 Absen : 14

Upload: ferani-anggraini

Post on 13-Apr-2017

127 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

KONFIGURASI LAB

XII TKJ 1

Konfigurasi 2 Router dan 2 Client ( Perintah PING, PATHPING dan TRACERT )

Nama : Ferani Dwi AnggrainiKelas : XII TKJ 1Absen : 14

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN (TKJ)

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMK NEGERI 1 PURWOSARIJalan Raya Purwosari-Pasuruan 67162 Telp. (0343) 613747

E-mail:[email protected]

Website: www.smkn1purwosari.sch.id

Page 2: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

TOPOLOGI JARINGAN

Konfigurasi :

1. Remove konfigurasi yang telah ada

2. Setelah itu login kembali dan langkah pertama yaitu setting IP Address

1

Page 3: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

3. Klik tanda +

2

Page 4: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

4. Tambahkan IP Address ether 3 sesuai keterangan pada gambar topologi yaitu 192.168.37.2, setelah itu klik Apply dengan otomatis akan muncul Network, kemudian klik OK.

5. Klik tanda + lagi

6. Tambahkan IP Address ether 2 sesuai keterangan pada gambar topologi yaitu 192.168.14.1, setelah itu klik Apply dengan otomatis akan muncul Network, kemudian klik OK.

3

Page 5: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

7. Inilah tampilan hasil setting IP Address untuk ether 3 dan ether 2

8. Langkah selanjutnya yaitu setting IP Gateway

4

Page 6: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

9. Isikan gateway router (Ferani) adalah IP ether 3 pada router (Lintang)

10. Atur IP pada Client, buka local area connection

11. Atur IP sesuai pada gambar topolgi seperti berikut ini

5

Page 7: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

12. Jika sudah, buka terminal pada winbox kemudian ping IP Address ether 2 pada router

13. Ping IP Address pada laptop client yaitu 192.168.14.2

6

Page 8: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

14. Ping IP Gateway (ether 3) router (Lintang)

15. Ping IP Address ether 2 pada router

7

Page 9: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

16. Ping IP Address ether 2 pada router (Lintang)

17. Ping IP Address Laptop Client (Lintang)

8

Page 10: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

18. Dari laptop Client ping IP Gateway (IP ether 2) pada router

19. Ping IP Address Laptop

9

Page 11: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

20. Ping IP Address ether 2 router (Lintang)

21. Ping IP Address Laptop Client (Lintang)

10

Page 12: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

22. Ping IP ether 3 pada router

23. Ping IP ether 3 pada router (Lintang)

11

Page 13: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

24. Perintah Pathping ke-1 pada ether 2 router (Lintang)

Pada perintah pathping ke IP Address ether 2 router (Lintang), paket permintaan data pertama melalui IP Address pada Laptop yaitu 192.168.14.2 , kemudian disampaikan ke gateway Laptop (IP ether 2) pada router yaitu 192.168.14.1 kemudian sampai/diterima di ether 2 router (Lintang)Dari data di atas tidak terjadi kehilangan paket data.

25. Perintah Pathping ke-2 pada ether 2 router (Lintang)

12

Page 14: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Pada perintah pathping ke IP Address ether 2 router (Lintang), paket permintaan data pertama melalui IP Address pada Laptop yaitu 192.168.14.2 , kemudian disampaikan ke gateway Laptop (IP ether 2) pada router yaitu 192.168.14.1 kemudian sampai/diterima di ether 2 router (Lintang)Dari data di atas tidak terjadi kehilangan paket data.

26. Perintah Tracert ke IP Address ether 2 router (Lintang)

27. Perintah Pathping ke-1 pada IP Address ether 3 router (Lintang)

13

Page 15: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Pada perintah pathping ke-1 pada IP Address ether 3 router (Lintang), paket permintaan data pertama melalui IP Address pada Laptop yaitu 192.168.14.2 , kemudian disampaikan ke gateway Laptop (IP ether 2) pada router yaitu 192.168.14.1 kemudian sampai/diterima di ether 3 router (Lintang)Dari data di atas tidak terjadi kehilangan paket data.

28. Perintah Pathping ke-2 pada IP Address ether 3 router (Lintang)

Pada perintah pathping ke-2 pada IP Address ether 3 router (Lintang), paket permintaan data pertama melalui IP Address pada Laptop yaitu 192.168.14.2 , kemudian disampaikan ke gateway Laptop (IP ether 2) pada router yaitu 192.168.14.1 kemudian sampai/diterima di ether 3 router (Lintang)Dari data di atas terjadi kehilangan paket data sebesar 49%, kehilangan paket data terjadi pada IP Address ether 3 router (Lintang) kehilangan paket data bisa terjadi karena permintaan

14

Page 16: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

(request) yang terlalu banyak sehingga menyebabkan pengiriman paket data tidak terjadi dengan baik.

29. Perintah Tracert ke IP Address ether 3 router (Lintang)

Tersambung Ke internet (Menggunakan Cisco Packet Tracer)

Topologi

Konfigurasi Router LAB XII TKJ

15

Page 17: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

1. Pertama tambahkan Ethernet interface untuk router ini dengan cara klik Physical kemudian klik WIC-1ENET artinya menambahkan 1 ethernet interface setelah itu matikan tombol power. Klik dan drag gambar port Ethernet ke kotak hitam kosong. Setelah itu power on.

2. Masuk ke bagian Config klik FastEthernet0/0 aturlah seperti gambar berikut ini. Di bagian ini menghubungkan dari router agar bisa internet

3. Untuk FastEthernet0/1, aturlah seperti pada gambar berikut ini. Pada bagian ini yang nanti akan berfungsi sebagai gateway server.

16

Page 18: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

4. Untuk Ethernet0/0/0, ini merupakan IP untuk menghubungkan ke cable modem

5. Klik static, di sini adalah pengaturan agar tiap-tiap client bisa terhubung ke Router LAB XII TKJ ini

17

Page 19: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Konfigurasi Router A (Ferani)

1. Tambahkan Ethernet port agar bisa tersambung ke 3 port makan tambahkan 3 port ke bagian kotak hitam

2. Konfigurasi Ethernet0/0 konfigurasi ini digunakan agar PC bisa tersambung ke Router LAB XII TKJ

18

Page 20: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

3. Konfigurasi ethernet1/0 merupakan IP Address Router yang nantinya sebagai Gateway PC Client.

4. Konfigurasi ethernet3/0 agar Router B bisa tersambung dengan Router A

19

Page 21: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

5. Untuk static isikan seperti gambar berikut ini

Konfigurasi PC A

20

Page 22: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

1. Isikan gateway PC yaitu IP Router A. Dan DNS Server untuk server XII TKJ 1 yaitu 202.0.0.2

2. Konfigurasi IP Address

3. Untuk memastikan cek kembali masuk ke Desktop kemudian pilih IP Configuration

21

Page 23: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Konfigurasi Router B (Lintang)

1. Tambahkan Ethernet port agar bisa tersambung ke 3 port makan tambahkan 3 port ke bagian kotak hitam

2. Konfigurasi Ethernet0/0 konfigurasi ini digunakan agar IP Router B bisa tersambung ke IP Router A

22

Page 24: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

3. Konfigurasi Ethernet1/0 ini merupakan IP Router B yang nantinya akan menjadi Gateway PC B

4. Konfigurasi Static isikan seperti berikut ini

23

Page 25: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Konfigurasi PC B

1. Isikan gateway dan DNS terlebih dahulu seperti berikut ini pada Config

2. Pada bagian FastEthernet isikan IP Address untuk PC B

24

Page 26: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

3. Setelah itu cek kembali konfigurasinya sudah benar atau tidak di desktop pada bagian IP Configuration

Konfigurasi Server XII TKJ 1

25

Page 27: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

1. Klik bagian Config kemudian isikan Gateway Server XII TKJ 1 yaitu IP F.eth1 Router XII TKJ

2. Klik FastEthernet setelah itu setting IP yang satu kelas dengan IP F.eth1 Router XII TKJ. Kita buat IP nya 202.0.0.2

3. Masuk ke Desktop cek konfigurasi IP pada IP Configuration

26

Page 28: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

4. Klik HTTP buatlah WEB sederhana agar bisa diakses untuk Client, seperti berikut ini

Untuk menambahkan halaman maka klik tanda +ini adalah contoh tampilan untuk halaman ke-2

27

Page 29: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

5. Klik bagian DNS, pada bagian ini menambahkan domain agar bisa diakses client, kita membuat domain dengan type CNAME agar dapat di resolve oleh client

6. Ini adalah tampilan WEB ketika kita mengakses 12tkj1.edu

28

Page 30: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Konfigurasi Server XII TKJ 1

1. Isikan Gateway untuk server XII TKJ 2

2. Kemudian setting IP Address seperti berikut ini

29

Page 31: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

3. Klik desktop, kemudian pilih IP Configuration. Cek apakah pengaturan IP sudah benar

4. Konfigurasi DNS, pada bagian ini menambahkan domain agar bisa diakses client, kita membuat domain dengan type CNAME agar dapat di resolve oleh client

30

Page 32: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

5. Klik HTTP, buatlah web sederhana untuk server XII TKJ 2 misalnya seperti contoh berikut ini

6. Inilah tampilan WEB saat kita mengakses

31

Page 33: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

PING Dari PC A (Ferani)

4. Ping ke IP Address PC A

Ping ke IP Gateway (IP Address Router A)

32

Page 34: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Ping ke IP ether 2 router A

Ping ke eth0 router A

Ping ke F.eth0 Router XII TKJ (Gateway Router A)

33

Page 35: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Ping ke PC B (Lintang)

Ping ke ether1 Router B

Ping ke eth0 router B

34

Page 36: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Ping ke IP Address server XII TKJ 1

Ping ke IP Address Server XII TKJ 2

Ping ke Gateway Server XII TKJ

35

Page 37: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Tracert ke Server XII TKJ 1

Tracert ke Server XII TKJ 2

36

Page 38: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Tracert ke Router XII TKJ 1

PING Dari PC B (Lintang)

Ping ke Gateway PC B atau IP Router B

Ping ke eth0 Router B

37

Page 39: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Ping ke eth2 Router A

Ping ke eth1 Router A

38

Page 40: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Ping ke PC A

Ping ke eth0 Router A

Ping ke F.eth0 Router LAB XII TKJ

39

Page 41: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Ping ke F.eth1 Router XII TKJ

Ping ke Server XII TKJ 1

Ping ke Server XII TKJ 2

40

Page 42: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Tracert ke Server XII TKJ 1

Tracert ke Server XII TKJ 2

Tracert ke Router LAB XII TKJ

41

Page 43: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Konfigurasi Router A dan B dengan Salah Satu Router Tersambung ke Internet

Topologi

42

Page 44: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

Konfigurasi

1. Setting IP Address dengan cara

2. Tambahkan IP untuk ether 1 Router B

3. Tambahkan IP Address untuk ether2 Router A

43

Page 45: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

4. Inilah tampilan setelah dikonfigurasi

5. Tambahkan Gateway dengan cara

6. Isikan gatewaynya seperti berikut ini

44

Page 46: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

7. Tambahkan DNS dengan cara

8. Isikan DNS seperti berikut ini, jangan lupa centang allow remote request

9. Tambahkan Firewall dengan cara IPFirewallNAT

10. Lalu NAT Networknya seperti berikut

45

Page 47: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

11. Setelah itu klik action, pilih action : masquerade

12. NAT IP Address PC A

13. Jangan lupa action : masquerade

46

Page 48: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

14. Setting Address PC A

15. Pilih Internet Protokol IPv4

16. Setting seperti berikut ini sesuai topologi

47

Page 49: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

17. Selanjutnya masuk ke terminal mikrotik dan coba ping ke IP Address Router A

18. Ping ke IP Address PC A

19. Ping ke ether 3 Router A

20. Ping ke IP ether 3 Router B

48

Page 50: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

21. Ping ke IP ether 2 Router B

22. Ping ke PC B

23. Ping ke www.google.com

24. Buka command prompt pada windows pada PC A

25. Ping ke IP ether 2 router A ( gateway PC A )

49

Page 51: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

26. Ping ke IP Address PC A

27. Ping ke IP ether 2 Router A

28. Ping ke IP ether 3 Router B

29. Ping ke IP ether 2 Router B

50

Page 52: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

30. Ping ke PC B

31. Ping ke www.google.com

32. Tracert ke IP ether 1 Router B

33. Tracert ke Gateway IP ether 1 router B

34. Tracert ke IP ether 3 router B

51

Page 53: Laporan konfigurasi lab ferani (14) tkj 1

Konfigurasi LAB

35. Tracert ke www.google.com

36. Tracert ke IP ether2 router B

37. Tracert ke PC B

52