laporan analisa daya elektrik hubung singkat

Upload: muhammad-iqbal-fathurahman

Post on 06-Jul-2018

240 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    1/21

    LAPORAN ANALISA DAYA ELEKTRIK 

    MODUL STUDI HUBUNG SINGKAT

    1. TUJUAN PRAKTIKM

    a. Mengetahui keluaran grafik yang keluar pada matlab dari syintak 

     b. Untuk menentukan arus maksimum dan minimum hubung singkat.

    c. Untuk menentukan arus gangguan tak simetris bagi gangguan satu dan dua line

    ke tanah, gangguan line ke line, dan rangkaian terbuka

    d. Penyelidikan operasi rele-rele proteksi

    e. Untuk menentukan kapasitas pemutus dari circuit breaker 

    f. Untuk menentukan distribusi arus gangguan dan tingkat tegangan busbar 

    selama gangguan.

    2. ALAT ALAT YANG DIGUNAKAN

    a. Perangkat Komputer atau Laptop

     b. Matlab (software

    3. TEORI DASAR 

    !ubung singkat merupakan suatu hubungan abnormal (termasuk busur api pada

    impedansi yang relatif rendah ter"adi secara kebetulan atau disenga"a antara dua titik 

    yang mempunyai potensial yang berbeda. #stilah gangguan atau gangguan hubung

    singkat digunakan untuk men"elaskan suatu hubungan singkat. Untuk mengatasi

    gangguan tersebut, perlu dilakukan analisis hubung singkat sehingga sistem Proteksi

    yang tepat pada $istem %enaga Listrik dapat ditentukan. &nalisis hubung singkat

    adalah analisis yang mempela"ari kontribusi arus gangguan hubung singkat yang

    mungkin mengalir pada setiap cabang didalam sistem (di "aringan distribusi,

    transmisi, trafo tenaga atau dari pembangkit sewaktu gangguan hubung singkat yang

    mungkin ter"adi di dalam sistem tenaga listrik.

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    2/21

    !ubung singkat ter"adi akibat dari faktor internal dan faktor eksternal. 'aktor 

    internal dari gangguan adalah rusaknya peralatan listrik. 'aktor eksternal adalah

    antara lain cuaca buruk, seperti badai, hu"an, dingin bencana, seperti gempa bumi,

    angin ribut, kecelakaan kendaraan runtuhnya pohon petir akti)itas konstruksi, ulah

    manusia, dan lain-lain. $ebagian besar gangguan ter"adi karena cuaca buruk, yaitu

    hu"an atau badai, dan pohon.

    *angguan hubung singkat menyebabkan ter"adinya interupsi kontinuitas

     pelayanan daya kepada para konsumen apabi+a gangguan itu sampai menyebabkan

    terputusnya suatu rangkaian (sircuit atau menyebabkan keluarnya satu unit

     pembangkit, penurunan tegangan yang cukup besar menyebabkan rendahnya kualitas

    tenaga listrik dan merintangi ker"a normal pada peralatan konsumen, pengurangan

    stabilitas sistem dan menyebabkan "atuhnya generator, dan merusak peralatan pada

    daerah ter"adinya gangguan tersebut.

    *angguan dapat terdiri dari gangguan temporer atau permanent. Kebanyakan

    gangguan temporer di amankan dengan circuit breaker ( atau pengaman lainnya.

    *angguan permanent adalah gangguan yang menyebabkan kerusakan permanent

     pada sistem. $eperti kegagalan isolator, kerusakan penghantar, kerusakan pada

     peralatan seperti transformator atau kapasitor. Pada saluran bawah tanah hampir 

    semua gangguan adalah gangguan permanen. Kebanyakan gangguan peralatan akan

    menyebabkan hubung singkat. *angguan permanen hampir semuanya menyebabkan

     pemutusangangguan pada konsumen. Untuk melindungi "aringan dari gangguan

    digunakan fuse, recloser atau .

     /amun, berdasarkan kesimetrisannya, gangguan terdiri dari gangguan simetris

    dan asimetris. *angguan simetris adalah gangguan yang ter"adi pada semua fasanya

    sehingga arus dan tegangan pada masing-masing fasa bernilai sama, yaitu di

    antaranya !ubung $ingkat 0 fasa dan !ubung singkat 0 fasa ke tanah. $edangkan

    gangguan simetris adalah gangguan yang mengakibatkan arus yang mengalir pada

    setiap fasa tidak seimbang, yaitu di antaranya hubung singkat + fasa ke tanah, hubung

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    3/21

    singkat fasa ke fasa, dan hubung singkat 1 fasa ke tanah. &nalisis !ubung $ingkat

    secara umum menggunakan persamaan hubung singkat sebagai berikut.

    ANALISIS GANGGUAN HUBUNG SINGKAT

    &nalaisis *angguan !ubung $ingkat dilakukan dengan berdasarkan kesimetrisan

    gangguan yang ter"adi. &nalisis gangguan !ubung $ingkat dapat dilakukan pada

    keadaan simetris. Pada gangguan asimetris perlu dilakukan metode komponen

    simetris untuk melakukan analisis hubung singkat.

    1. Komponen Simeti! " Seim#$n%

    Komponen simetris digunakan untuk menganalisis terutama sistem yang tidak 

    seimbang, misalnya saat ter"adi hubung singkat tiga phasa, dua phasa dan satu phasa

    ke tanah. 2imana sebuah sistem tak seimbang diubah men"adi tiga rangkaian

     persamaan yaitu rangkaian urutan positif, urutan negatif, dan urutan nol. Menurut

    teorema 'ortescue, tiga fasor tak seimbang dari sistem tiga phasa dapat diuraikan

    men"adi tiga sistem fasor yang seimbang. !impunan seimbang komponen itu adalah

    ($te)enson, +3415 1675

    +. Komponen urutan positif, yang terdiri dari tiga fasor yang sama besarnya,

    terpisah satu dengan yang lainnya dalam phasa sebesar +17 o, dan mempunyai urutan

     phasa yang sama seperti fasor aslinya.

    1. Komponen urutan negatif, yang terdiri dari tiga fasor yang sama besarnya,

    terpisah satu dengan yang lainnya dalam phasa sebesar +17 o, dan mempunyai urutan

     phasa yang berlawanan dengan fasor aslinya.

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    4/21

    0. Komponen urutan nol, yang terdiri dari tiga fasor yang sama besarnya dan

    dengan pergeseran phasa nol antara fasor yang satu dengan yang lain.

    %u"uan lain adalah untuk memperlihatkan bahwa setiap phasa dari sistem tiga phasa tak seimbang dapat di pecah men"adi tiga set komponen.

    *ambar 8ektor 2iagram untuk Komponen $imetris

    Komponen simetris berpengaruh terhadap besarnya impedansi saluran. #mpedansi

    saluran suatu sistem tenaga listrik tergantung dari "enis konduktornya yaitu dari bahan

    apa konduktor itu dibuat yang "uga tentunya pula dari besar kecilnya penampang

    konduktor dan pan"ang saluran yang digunakan "enis konduktor ini. Komponen

    $imetris menyebabkan tegangan "atuh sesuai dengan urutan arusnya dan tidak 

    mempengaruhi urutan arus lainnya, berarti tiap urutan yang seimbang akan terdiri

    dari suatu "aringan. Ketidakseimbangan arus atau tegangan ini akan menimbulkan

     pula impedansi urutan positif, urutan negatif, dan urutan nol. #mpedansi urutan dapat

    didefinisikan sebagai suatu impedansi yang dirasakan arus urutan bila tegangan

    urutannya dipasang pada peralatan atau pada sistem tersebut. $eperti "uga tegangan

    dan arus didalam metode komponen simetris dikenal tiga macam impedansi urutan

    yaitu sebagai berikut.

    +. #mpedansi urutan positif (9+, adalah impedansi tiga phasa simetris yang

    terukur bila dialiri oleh arus urutan positif.

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    5/21

    1. #mpedansi urutan negatif (91, adalah impedansi tiga phasa simetris yang

    terukur bila dialiri oleh arus urutan negatif.

    0. #mpedansi urutan nol (97, adalah impedansi tiga phasa simetris yang terukur  bila dialiri arus urutan nol.

    #& : #+& ; #1& ; #7.

    # : a1 #+& ; a #1& ; #7.

    # : a #+& ; a1 #1& ; #7.

    2ari persamaan tersebut, diperoleh persamaan berikut.

    #+& : +0(#& ; a# ; a1#

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    6/21

    #1& : +0(#& ; a1# ; a#

    #7 : +0(#& ; # ; #

    Persamaan di atas, terdapat operator a yang merupakan unit )ektor yang

    membentuk sudut +17 dera"at berlawanan "arum "am.

    Jeni! %$n%%&$n H&n% !in%'$t

    +. *angguan !ubung $ingkat + 'asa ke %anah

    Pada gangguan satu fasa ke tanah misal fasa & mengalami gangguan akan

    menyebabkan kenaikan arus pada fasa & dan drop tegangan di phasa & (men"adi nol

    sedangkan arus pada phasa yang lain men"adi nol yang diikuti dengan kenaikan

    tegangan fasa yang lain (phasa dan Phasa tidak sama dengan nol sedangkan arus

     phasa sama besarnya dengan phasa yaitu nol ampere (%"ah"ono, 1777

    *angguan tidak simetris menyebabkan arus tidak seimbang dalam sistem,sehingga

    dibutuhkan komponen simetris untuk perhitungannya sebagaimana uraian di atas.

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    7/21

    *ambar

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    8/21

    Pada gangguan satu fasa ke tanah, rangkaian urutan positif,

    negatif dan urutan nol terhubung seri, seperti ditunjukkan pada

    rangkaian di bawah ini.

    Gambar Rangkaian Urutan pada Gangguan 1 Fasa ke Tanah

     1. *angguan !ubung $ingkat 'asa-'asa ke %anah

    Pada gangguan antar fasa fasa dan fasa mengalami gangguan akan

    menyebabkan kenaikan arus pada fasa dan , sedangkan tegangan untuk fasa

    tersebut men"adi drop (men"adi nol. 2iagram rangkaian untuk gangguan antar fasa

    ditun"ukkan dalam gambar di bawah ini ($te)enson, +34=.

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    9/21

    *ambar 2iagram

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    10/21

    *ambar *angguan 0 'asa

    Misalnya gangguan ter"adi pada fasa a dan fasa b seperti berikut ini 5

     #a;#b;#c : 7

    #a : 7

     > : >b : >c

    Karena sistemnya seimbang maka urutan negatif dan urutan nol tidak ada, sehingga

    diperoleh persamaan di atas.

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    11/21

    (. PROSEDUR PER)OBAAN

    i. Persiapkan Perangkat computer atau laptop yang sudah terinstal program

    Matlab

    ii. $iap kan "uga Listing

    Llshort

    Lgshort

    symshort

    iii. uka aplikasi matlab masuk pada editor lalu klik /ew-M file

    Lalu ketik simulasi seperti pada modul. $ebelum melakuka percobaan

    simpan listing llshort , lgshort dan symshort dalam satu folder 

    a Metoda !ubung singkat seimbang , ketik semua nya mengikuti yg ada

     pada modul, setelah selesai klik

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    12/21

    *. DATA PER)OBAAN

    &. !ubung $ingkat 'asa $eimbang

    Listing

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    13/21

    !asil gelompang pada hubung singkat fasa seimbang

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    14/21

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    15/21

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    16/21

    . !ubung singkat 'asa-fasa

    listing

    !asil gelompang pada hubung singkat fasa fasa

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    17/21

    . !ubung $ingkat 'asa ? *round

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    18/21

     

    !asil gelompang pada hubung singkat fasa ground

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    19/21

    +. ANALISA

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    20/21

    +. !ubungan singkat seimbang2ari gambar grafik hubung singkat fasa seimbang dapat dilihat pada

    arus ia terlihat perubahan yang konstan atau relati)e kecil. !al ini ter"adi

    karena kecepatan generator sinkron diberikan eksitasi yang konstan.$edangkan pada gambar grafik ib dengan ic merupakan grafik yang

     berkebalikan karena adanya beda potensial. Untuk grafik if sendiri merupakan

    gambar grafik arus untuk menu"u keadaan steady-state.Kenapa pada arus

    #a,#b,#c dan #f beda karena pada linsting sudut nya berbeda beda.

    1.!ubungan singkat fasa fasa

    2ari grafik hubung singkat fasa-fasa ib terlihat bahwa adanya penurunan

    nilai arus dengan waktu yang konstan. !al ini disebabkan gangguan dari line

    yang lainnya "uga "adi menyebabkan semakin kecilnya nilai arus yg ada.

    $edangkan pada gambar grafik if menun"ukan pada saat keadaaan steady-

    state.kenapa yang keluar hanya 1 grafik karena di listingnya hanya di

    dimasukan 1 data dan ditampilkan 1 grafik.

    0.!ubungan singkat fasa ground

    2ari grafik fasa ground ia terlihat bahwa perubahan relati)e kecil, hal

    ini bias sa"a disebabkan dari pengaruh ground tersebut. $ehingga perubahan

    nilai arus per detiknya hanya bergerak sedikit. $edangkan untuk grafik fasa

    ground if terlihat bahwa arus startingnya langsung melon"ak kemudian baru

    mencapai saat steady-state.kenapa yang keluar hanya 1 grafik karena di

    listingnya hanya di dimasukan 1 data dan ditampilkan 1 grafik.

    ,. KESIMPULAN

    +.%u"uan dari percobaan ini adalah untuk mengetahui seberapa besar nilai arus

    gangguan yang ada pada generator sinkron. $ehingga kita dapat menentukan

     peralatan-peralatan proteksi untuk mencegah seminimal mungkin kerusakan

    yang ter"adi.

  • 8/17/2019 Laporan Analisa Daya Elektrik Hubung Singkat

    21/21

    1.*angguan tiga fasa akan menghasilkan arus gangguan terbesar. &kan tetapi pada

    kondisi tertentu, gangguan satu fasa ke tanah dan gangguan dua fasa ke tanah

    dapat menimbulkan arus gangguan yang lebih besar dari arus gangguan tiga

    fasa0.*angguan fasa ke tanah yaitu terhubungnya fasa bertegangan ke tanah, ada yang

    disebut single fasa ke tanah, dua fasa ke tanah dan tiga fasa ketanah. Karena

    gangguan tiga fasa dimulainya dari satu fasa ke tanah maka perlu diperhatikan

    ganguan single phase to ground. erapa besarnya arus gangguan tanah@ #ni

    tergantung pada sistem pentanahan yang digunakan. Misalnya pentanahan

    langsung (titik neutral dari trafo atau generator langsung dihubungkan

    ketanah (earthinggrounding tanpa mengunakan tahanan. Kalau antara tanah

    dan ttk neutral trafogenerator disisipkan tahanan maka akan kita kenal dengan

    low resistance grounding kalau tahanan yang dipasang kecil, maka arus

    gangguan tanah akan besar, ingat # : 8< ("ika < kecil maka arus besar,

    tegangan tetap. 2an "ika tahanan yang dipasang besar maka arus gangguan

    kecil.

    =.Pada dasarnya analisis gangguan hubung singkat dapat diselesaikan dengan

    membentuk matriks impedansi bus. Pembentukan matriks impedansi bus

    dilakukan dengan mengin)ers matriks admitansi bus

    DA-TAR PUSTAKA

    https5ikkholis1A.wordpress.com17+0+++1analisis-gangguan-hubung-singkat

    http5www.academia.edu340B11+MakalahC&nalisisC$hortC$ircuit

    https://ikkholis27.wordpress.com/2013/11/12/analisis-gangguan-hubung-singkat/http://www.academia.edu/9835221/Makalah_Analisis_Short_Sircuithttp://www.academia.edu/9835221/Makalah_Analisis_Short_Sircuithttps://ikkholis27.wordpress.com/2013/11/12/analisis-gangguan-hubung-singkat/