Download - Takstum Paper Danik

Transcript

Nama : Danik Dian BudiartiNIM : B1J012129

Cempaka Putih (Michelia X alba)

Klasifikasi Ilmiah.Kerajaan : PlantaeDivisi : MagnoliophytaKelas : MagnoliopsidaOrdo : MagnolialesFamili : MagnoliaceaeGenus : MicheliaSpesies :Michelia alba.Nama latin :Michelia alba.Sinonim :Michelia longifolia(Blume).Nama Indonesia :Kantil, Cempaka Putih.Manfaat dan Kegunaan.Bunga Kantil banyak di gunakan pada upacara perkawinan terutama sebagai hiasan sanggul dan keris. Selain itu bunga kantil juga digunakan pada upacara kematian dan tabur bunga (nyekar). Secara medis, bunga, batang, daun kantil (Michelia alba) mengandungalkaloid mikelarbina dan liriodeninayang mempunyai khasiat sebagaiekspektorandandiuretik. Karena kandungan yang dipunyainya, kantil dipercaya dapat menjadiobatalternatif bagi berbagai penyakit seperti bronkhitis, batuk, demam, keputihan, radang, prostata, infeksi saluran kemih, dan sulit kencing.

Bunga Merak (Caesalpinia pulcherrima)

KlasifikasiKingdom : Plantae (Tumbuhan)Divisi : Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga)Kelas : Magnoliopsida (berkeping dua / dikotil)Sub Kelas : RosidaeOrdo : FabalesFamili : CaesalpiniaceaeGenus : CaesalpiniaSpesies : Caesalpinia pulcherrima

Manfaat dan Kegunaan

Manfaat Bunga dari tumbuhan kembang merak dapat digunakan untuk mengobati menstruasi yang tidak lancar, mata merah, luka terpukul, memar, panas, kejang pada anak-anak dan lainnya. Sedangkan kulit kayunya digunakan untuk mengobati diare, kejang pada anak, dan lain-lain. Akarnya digunakan untuk mengobati demam, panas dan kejang pada anak-anak, dan daunnya bermanfaat untuk mengatasi perut kembung, sariawan, demam, penyakit kulit. Buahnya digunakan untuk mengobati diare, disentri dan lain-lain.

Bunga kertas (Zinnia elegans)

KlasifikasiKingdom: Plantae (Tumbuhan) Divisi : Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga) Kelas : Magnoliopsida (berkeping dua / dikotil) Ordo : Asterales Famili :AsteraceaeGenus :ZinniaSpesies :Zinnia elegansJacq. -Manfaat :Daunnya dapat digunakan untuk mengobati bisul dan sakit pada puting payudara; sedangkan herbanya berguna untuk mengobati batuk rejan (pertusis), disentri karena panas dalam, gangguan buang air kecil, payudara bengkak, panas dalam, kencing nanah (gonore), sakit pada puting payudara, bisul (furunkel), dan memperlancar saluran air kencing.

Pulutan (Urena lobata)

Klasifikasi Kingdom: Plantae (Tumbuhan) Divisi : SpermatophytaKelas : Dicotyledonae Ordo : MalvalesFamili :MalvaceaeGenus :UrenaSpesies :Urena lobataManfaat : Tanaman Pulutan dapat mengobati panas influenza, radang tonsil (Tonsilitis), malaria, Reumatik; Keputihan, Bengkak, Muntah darah, Sukar melahirkan, Bisul; Luka berdarah, tulang patah, payudara bengkak, gigitan ular.


Top Related