tata cara pelaksanaan stabilisasi tanah …pip2bdiy.com/nspm/sni 03-3439-1994.pdf · tata cara...

Post on 17-Apr-2018

264 Views

Category:

Documents

28 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

TATA CARA PELAKSANAAN STABILISASI TANAH DENGAN

KAPUR UNTUK JALAN RAYA SNI 03-3439-1994

RUANG LINGKUP : Tata cara ini meliputi tentang bahan, persiapan pelaksanaan, percobaan lapangan, pencampuran, pemadatan dan pengendalian mutu pada pekerjaan stabi l isasi tanah dengan kapur untuk teknik jalan. RINGKASAN: Tata cara ini dimaksudkan sebagai acuan dalam pelaksanaan stabil isasi tanah deng- an kapur dengan tujuan untuk mendapatkan stab i l isasi tanah dengan kapur d i la-pangan sesuai dengan perencanaan. Stabilisasi tanah dengan kapur adalah mencampur tanah dengan kapur dan air pada lokasi pekerjaan di lapangan untuk merubah sifat-sifat tanah tersebut menjadi material yang lebih baik yang memenuhi ketentuan sebagai bahan konstruksi. Peralatan yang digunakan harus memenuhi ketentuan sebagai berikut: 1) alat pencampur untuk pencampuran tanah

dan kapur serta air di lapangan dapat digunakan salah satu dari alat- alat berikut ini a) alat-alat pertanian, yaitu : alat pen-

campur: pupuk, alat pemecah tanah dan slat pembajak tanah;

b) alat pembentuk mekanik;

c) pencampur berjalan yaitu : alat pencampur menerus dan tempat pencampur berjalan;

d) pengaduk rotor; e) cangkul mekanik atau sekop mekanik; f) manual dengan cangkul dan sejenisnya,

untuk pekerjaan dengan volume kecil. 2) alat pembentuk permukaan tanah; 3) alat penghampar, yaitu: truk jangkit; alat

penyebar mekanik; alat manual. 4) tangki air yang dilengkapi distributor untuk

menyiram pekerjaan selama pencampuran dan pemadatan;

5) alat pemadat, yaitu: pemadat roda karet 10 - 12 ton; pemadat roda tandem 8 - 10 ton.

6) alat bantu, yaitu: penggaruk; sekop; roda dorong dan alat bantu lainnya yang di perlukan.

top related