manajemen janaiz

Post on 14-Jun-2015

1.425 Views

Category:

Spiritual

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Sebaiknya Presentasi ini disertai dengan Pelatihan Pengurusan Jenazah, karena membutuhkan praktek. Hubungi Ahlinya bila diperlukan insya Allah ana bantu. Semoga manfaat.

TRANSCRIPT

MANAJEMEN JANAIZ

Doddy Al Jambary 0816 884 844 7D497422jambary67@gmail.com

Slideshare.net/Aljambary cordova.co.id

4 Rukun Pengurusan Jenazah

Memandikan jenazah Mengkafani jenazah Menshalatkan jenazah Menguburkan jenazah

Persiapan Awal (Di Ruangan Utama)

Sebagai tali pengikat, dari salah satu sisi kain 12m, gunting selebar 2 jari sepanjang 12 meter, dibagi 8 masing – masing +/- 2m

Potong Kain jadi 3 lbr sesuai panjang jenazah, lebihkan untuk ikatan di kaki dan kepala (+/- panjang jenazah + 2 jengkal)

Sisanya gunakan untuk penutup dada, buat lubang kepala di 2/3 bagian kain itu

Buka kapas menjadi lembaran dialas koran bekas, letakkan berlapis – lapis, koran & kapas

Persiapan Kafan Letakkan tali pengikat di 2 tempat Gelar alas tikar (bila ada) Letakkan tali pengikat di 3 tempat Letakkan kafan pertama serong kanan Tumpuk dengan kafan kedua serong kiri Tumpuk dengan kafan ketiga membujur Rapikan & sisihkan Bawa jenazah ke tempat mandi

Persiapan Awal

Di tempat MemandikanHalangi pandangan orang banyak

kepada jenazah (ruang tertutup)Sabun, Shampoo. Tumbuk Kapur Barus

masukkan ke ember air untuk siraman akhir

Tong / Drum isi penuh dengan air, Selang / Gayung untuk menyirami jenazah

2 atau 3 helai kain panjang untuk menutup tubuh jenazah.

1 atau 2 Helai handuk kering

Memandikan jenazah

Bawa jenazah kepala terlebih dahulu Buka kain penutup kecuali aurat Istinja (Bersihkan qubul & duburnya) Wudhukan anggota tubuh jenazah Basahi dari arah kepala Shampoo & Sabun kanan dulu, bilas

(2-3 kali) Akhiri dengan air kapur barus Handuki hingga kering

Mengkafani jenazah

Lipat dari kafan yang paling atas, rapatkan

Lipat sisi lainnya, rapatkan Ikat di 3 tempat Letakkan di tempat

persemayaman, atau Lipat dengan alas tikar Ikat di 2 tempat (masuk keranda)

Khusus Wanita

Buat Gamis hingga mata kaki Buat Kerudung untuk

kepalanya Bila berrambut panjang jalin

kepang 3 Saat memandikan harus

tertutup semua

Menshalatkan jenazah

Disunnahkan 3 Shaf Posisi Imam di kepala Jenazah Pria Posisi Imam di perut Jenazah Wanita Disunnahkan 4 Takbir 1 salam

Takbir 1 Al FatihahTakbir 2 ShalawatTakbir 3 Doa ampunanTakbir 4 Doakan JenazahSalam

Shalat Jenazah Takbir Pertama – Al Fatihah (Tanpa

Iftitah) Takbir Kedua – Sholawat Takbir Ketiga – Allahummagfirlahu war

hamhu, wa afihi wa’fuanhu, wa akrim nujulahu, wa wasi’madkholahu, wa abdilhu daron khairan min daarihi, wa ahlan khairan min ahlihi

Takbir Keempat – Allahummagfil lihayatina wa mayitina wa syahidina wa ghaibina wa dzakiriina

Menguburkan jenazah

Pria, Suami / Kerabat dekatnya Malam sebelumnya, tidak

berhubungan dengan istrinya Saat menurunkan Jenazah

membaca: BismiLlahi wa ‘ala sunnati RasuliLlah (HR Abu Dawud)

Menghadapkan wajah jenazah ke qiblat

Khotimah

ك* ر, ت*غ0ف. س0أ* *ن0ت* أ إ.ال7 إ.له* ال* أ*ن0 د, ه* أ*ش0 م0د.ك* ب.ح* و* م7 الل7ه, ان*ك* ب0ح* س,

.ل*ي0ك* إ *ت,و0ب, أ و*

Do your best, Be the best, Allah will take care of the rest

Doddy Al Jambary 0818 884 8447D497422 jambary67

@gmail.comslideshare.net/Aljambary

www.cordova.co.id

top related