10656783_576074579189469_863524084_n.pptx

7
TANAMAN MANGGA DALAM POT OLEH QURATUL AINI (1305106010040)

Upload: muhammadafzal6696

Post on 16-Nov-2015

215 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PENGARUH IKLIM DAN CUACA PADA TANAMAN MANGGA DALAM POT

TANAMAN MANGGA DALAM POTOLEHQURATUL AINI(1305106010040)

Mangga termasuk tanaman yang mudah untuk ditanam didalam pot. Hampir semua jenis mangga dapat ditanam secara tabulampot. Mangga juga merupakan tanaman yang tidak sulit berbuah jika ditanam didalam pot, tetapi tidak jarang buah yang dihasilkan sangat sedikit karena sudah rontok sebelum waktunya. Oleh karena itu diperlukan pengetahuan dan perlakuan khusus agar mangga berbuah dalam jumlah banyak dan dapat tetap bertahan sampai masa panennya tiba.

Cara menanam mangga dalam pot sama halnya dengan menanam mangga di lahan terbuka. Hanya saja perbedaannya itu terletak pada media tanamnya yaitu pot. Pemilihan pot juga akan berpengaruh terhadap pertumbuhan mangga. Pot sebagai wadah media tanam dapat berupa pot plastik, pot kayu, pot drum, dan sebagainya asalkan tidak mudah pecah dan ringan.

Syarat tumbuh tanaman mangga dalam potMemilih lokasi tanam, seperti:Ketinggian tempatKetinggian tempat yang ideal untuk lokasi budidaya mangga tabulampot adalah 0-400 meter dplSuhuSuhu harian yang dibutuhkan mangga dalam pot untuk tumbuh optimal berkisar 28-30 C

Curah hujanUntuk mangga tabulampot lokasi yang paling cocok adalah di daerah yang beriklim kering dengan curah hujan 1000-1500 mm/tahun.Kedalaman air tanahKedalaman air tanah untuk pertumbuhan mangga minimum 2 meter dengan lapisan solum yang tebal dan kandungan bahan organik tinggi.

Keasaman tanah (pH)Untuk tanaman mangga dalam pot pH tanah berkisar 5,5-7.Sifat fisik tanahSifat biologis tanah

TERIMA KASIH