walrus - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-review-the... · anatomi o...

8
WALRUS By : Wahyu Widianto / 1417021125 Widia Paramita / 1417021126 Jurusan Biologi. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Lampung ®2017

Upload: tranbao

Post on 07-Feb-2018

231 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: WALRUS - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-Review-The... · Anatomi o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk ... mangsa invertebrata hingga kedalaman

WALRUS

By : Wahyu Widianto / 1417021125

Widia Paramita / 1417021126

Jurusan Biologi. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Universitas Lampung ®2017

Page 2: WALRUS - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-Review-The... · Anatomi o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk ... mangsa invertebrata hingga kedalaman

Klasifikasi Walrus

Kingdom : Animalia

Phyllum : Chordata

Class : Mammalia

Infraclass : Eutheria

Ordo : Carnivora

Upordo : Caniformia

Superfamily ; Pinnipedia

Family : Odobenidae

Genus : Odobenus

Species : O. rosmarus

Sumber: linnaeus, 1758

Gambar 1. Warus jantan dewasa

yang ditemukan di perairan laut .

Photo oleh Steve Rice, fish and

wildlife service

Page 3: WALRUS - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-Review-The... · Anatomi o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk ... mangsa invertebrata hingga kedalaman

Karakteristik Walrus

a. Karakteristik eksternal

o Ukuran tubuh walrus jantan lebih besar dari walrus betina

o Umumnya walrus memiliki panjang tubuh 320 cm, dan

berat tubuh 1200-1500 kg

o Ukuran mata relatih lebih kecil dibandingkan dengan

spesies lainnya.

o Warna tubuh bervariasi ada abu-abu sampai kuning

kecoklatan dengan ketebalan 2-4 cm

Page 4: WALRUS - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-Review-The... · Anatomi o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk ... mangsa invertebrata hingga kedalaman

b. Anatomi

o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk

mendukung hidupnya di perairan dingin

o Memiliki otot-otot yang lentur untuk memudahkan

pergerakan

Gambar 2. Penampakan

skeleton tulang bagian ventral

Walrus. Foto by. Ron Kastelin

Gambar 3. bagian dorsal

skeleton dari walrus. Foto by.

Ron Kastelin

Page 5: WALRUS - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-Review-The... · Anatomi o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk ... mangsa invertebrata hingga kedalaman

Sistem Tubuh

A.Sistem pernafasan

o Trakea didukung oleh cincin

kartilago yang panjang

o Memiliki faring yang sangat

elastis

o Memiliki kantung udara yang

berguna saat pernafasan dibawah

air

B. Sistem Pencernaan

o Memiliki mulut yang longgar

dan elastis

C. Sistem Kardiovaskuler

o Memiliki pembuluh arteri yang

besar pada bagian belakang

tubuh

Susunan gigi

pada Walrus

Page 6: WALRUS - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-Review-The... · Anatomi o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk ... mangsa invertebrata hingga kedalaman

Habitat dan Persebaran

o Walrus ditemukan di perairan

Arctic dan persebaarannya

terbatas

o Walrus dapat memakan

mangsa invertebrata hingga

kedalaman 80 m

o Walrus dapat menembus es

dengan ketebalan 20 cm

o Kecepatan migrasi 10 km/jam

o Perhitungan populasi saat ini

sekitar 200.000 individu

Gambar 4. Distribusi tiga subspesies

Walrus

Page 7: WALRUS - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-Review-The... · Anatomi o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk ... mangsa invertebrata hingga kedalaman

Perilaku Reproduksi

o Fertilisasi pada Malrus terjadi di perairan pada musim kawin

secara internal (Sex agregat)

o Untuk menarik perhatian betinanya Walrus jantan dapat

mengeluarkan sinyal akustik didalam perairan

o Umumnya walrus betina melakukan ovulasi setelah berusia 7

tahun, namun beberapa ada yang berusia 5 tahun

o Walrus memiliki masa hidup 30-40 tahun

o Masa Gestasi (kehamilan ) adalah 15 bulan

o Anakan yang dilahirkan memiliki bobot hingga 60 kg dengan

panjang 1,2 m biasanya terjadi pada periode bulan April-Juni

Page 8: WALRUS - staff.unila.ac.idstaff.unila.ac.id/priyambodo/files/2017/04/28.-Review-The... · Anatomi o Memiliki tulang yang tebal dan kuat untuk ... mangsa invertebrata hingga kedalaman

Karakteristik yang membedakan Walrus dengan

spesies lainnya

o Tidak memiliki daun telinga

o Memiliki sepasang taring yang panjang (ciri khas)

o Memiliki moncong yang pendek dan datar di bagian

depan

o Sirip depannya panjang, tidak berbulu, dan berkuku

o Sirip belakang bisa menekuk ke depan

o Tubuhnya diselubungi rambut tipis dan pendek

o Ketika didaratan dapan berjalan dengan keempat

siripnya

o Saat didalam air dapat bergerak dengan cara

menggerakan sirip depan dan belakang