sistem kinerja pegawai · web viewjika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan...

54
Sistem Kinerja Pegawai Buku

Upload: others

Post on 23-Jul-2020

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Sistem Kinerja Pegawai

Buku Panduan

Page 2: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

BUKU PANDUANSISTEM INFORMASI KINERJA PEGAWAI SOLO

Penjelasan Umum

SKP(Sistem Informasi Kinerja Pegawai Solo)

1. LOGIN

1.1 Bagaimana Cara login Buka aplikasi browser yang ada pada komputer anda Contohnya : Firefox, Internet Explorer,

Opera, Google Chrome, Safari, dll. Ketikkan alamat url http://203.190.116.234/skp/ pada address box.

Gambar URL yang diketikkan pada address box aplikasi browser

Tekan tombol Enter, maka form login akan tampil. Setelah tampil form login, masukan username dan password.

Enter / klik tombol “masuk”.

Gambar tampilan form login untuk mengakses halaman utama

Jika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut tampilan dan sedikit penjelasan dari setiap bagian tampilannya

Page 3: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Gambar tampilan dari halaman Utama dan bagian-bagiannya

Menu Berisikan menu-menu dari data yang akan dikelola, Diantaranya :

o Berandao Perencanaan Keg. Tahunano Perencanaan Keg. Bulanano Perencanaan Keg. Hariano Realisasi Keg. Hariano Input Tupoksio Keg. Tambahano Keg. Non Kedinasano Approval Keg. Tahunano Approval Keg. Bulanano Approval Keg. Hariano Approval Realisasi Keg. Hariano Penilaian Perilakuo Laporan Kegiatan Tahunano Laporan Kegiatan Bulanano Laporan Kegiatan Hariano Laporan SKPo Library

Menu Pintasan Nama/ Nip Jabatan

Page 4: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Keluar

Page 5: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

2. Menu Dalam bahasan ini, akan dipaparkan langkah demi langkah dalam mengelola data (menambah,

mengubah atau mengahapus data) dari setiap menu yang ada

1. Beranda

Gambar tampilan dari halaman Beranda

Halaman beranda berisikan menu seperti pada gambar diatas , di gunakan pada saat akan keluar dari sub menu tanpa melakukan logout ataupun login ulang.

Saat berada pada halaman sub menu manapun jika akan menuju halaman utama dapat mengaksesnya dengan mengklik menu beranda.

Page 6: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

2. Perencanaan Keg. Tahunan

Gambar tampilan dari halaman Perencanaan Kegiatan Tahunan

No Nama Keterangan1 Menu Berisikian menu yang terdapat pada sistem 2 Tabel Kegiatan Tahunan

AtasanBerisikan info kegiatan tahunan yang akan di kerjakan oleh atasan

3 Form Kegiatan Tahunam Form isian kegiatan yang akan di laksanakan oleh pegawai4 Tabel kegiatan tahunan Informasi kegiatan yang telah di rencanakan oleh pegawai

berdasarkan kegiatan atasan

Page 7: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah untuk mengisi Form Kegiatan Tahunan :

1. Masuk ke menu Perencanaan Keg. Tahunan.2. Pilih Kegiatan tahunan atasan .(Jika tidak ada Kegiatan tahunan Atasan langsung ke langkah 3).

3. Tekan F2 pada kolom isian kode kegiatan tahunan

4. Tekan OK jika akan membuat kode kegiatan tahunan baru, dan cancel untuk membatalkan.

5. Isikan nama kegiatan pada kolom isian nama kegiatan.6. Kolom tahun akan otomatis terisi.7. Isikan target kuantitas dan pilih satuan yang sesuai

Page 8: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

8. Isikan target penyelesaian (lama waktu) kegiatan , dalam satuan bulan9. Isikan total biaya yang dibutuhkan untuk pelaksanaan kegiatan, 10. Isi kolom isian keterangan jika ada catatan khusus tentang kegiatan tersebut11. Klik tombol simpan untuk menyimpan kegiatan yang sedang di buat12. Tombol batal untuk menghapus isian13. Kegiatan yang telah disimpan akan muncul pada daftar kegiatan tahunan.

Page 9: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah Untuk meng-edit daftar kegiatan tahunan :

(catatan: data kegiatan dapat di edit jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan di edit pada daftar kegiatan tahunan.2. Data akan muncul pada Form kegiatan tahunan.3. Edit kolom isian yang akan diperbaharui/ diedit.

4. Pilih tombol simpan untuk mengedit data kegiatan tahunan yang di pilih.5. Hasil edit akan muncul pada daftar kegiatan tahunan.

Langkah – langkah Untuk menghapus daftar kegiatan tahunan :

(catatan: data kegiatan dapat dihapus jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan dihapus pada daftar kegiatan tahunan.2. Data akan muncul pada Form kegiatan tahunan.3. Pilih tombol hapus untuk menghapus data kegiatan tahunan yang di pilih.4. Data yang dihapus akan hilang dari daftar kegiatan tahunan.

Page 10: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

3. Perencanaan Keg. Bulanan

Gambar tampilan dari halaman Perencanaan Kegiatan Bulanan

No Nama Keterangan1 Menu Berisikian menu yang terdapat pada sistem 2 Tabel Kegiatan Bulanan

AtasanBerisikan info kegiatan bulanan yang akan di kerjakan oleh atasan

3 Form Kegiatan Bulanan Form isian kegiatan yang akan di laksanakan oleh pegawai4 Tabel Kegiatan Bulanan Informasi kegiatan yang telah di rencanakan oleh pegawai

berdasarkan kegiatan atasan

Page 11: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah untuk mengisi Form Kegiatan Bulanan :

1. Masuk ke menu Perencanaan Keg. Bulanan.2. Pilih kegiatan tahunan .

3. Tekan F2 pada kolom isian kode kegiatan bulanan

4. Tekan OK jika akan membuat kode kegiatan baru, dan cancel untuk membatalkan.

5. Isikan nama kegiatan pada kolom isian nama kegiatan.6. Isikan bulan rencana pelaksanaan kegiatan.7. Isikan target kuantitas dan pilih satuan yang sesuai

8. Isikan total biaya yang dibutuhkan untuk pelaksanaan kegiatan, 9. Isi kolom isian keterangan jika ada catatan khusus tentang kegiatan tersebut10. Klik tombol simpan untuk menyimpan kegiatan yang sedang di buat11. Tombol batal untuk menghapus isian12. Kegiatan yang telah disimpan akan muncul pada daftar kegiatan bulanan.

Page 12: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah Untuk meng-edit daftar kegiatan bulanan :

(catatan: data kegiatan dapat di edit jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan di edit pada daftar kegiatan.2. Data akan muncul pada Form kegiatan.3. Edit kolom isian yang akan diperbaharui/ diedit.

4. Pilih tombol simpan untuk mengedit data kegiatan yang di pilih.5. Hasil edit akan muncul pada daftar kegiatan bulanan.

Langkah – langkah Untuk menghapus daftar kegiatan bulanan :

(catatan: data kegiatan dapat dihapus jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan dihapus pada daftar kegiatan.2. Data akan muncul pada Form kegiatan tahunan.3. Pilih tombol hapus untuk menghapus data kegiatan yang di pilih.4. Data yang dihapus akan hilang dari daftar kegiatan bulanan.

Page 13: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

4. Perencanaan Keg. HarianGambar tampilan dari halaman Perencanaan Kegiatan Harian

No Nama Keterangan1 Menu Berisikian menu yang terdapat pada sistem 2 Tabel Kegiatan bulanan Berisikan info kegiatan bulanan yang akan dikerjakan pada

bulan sesuai perencanaan3 Form Kegiatan Harian Form isian kegiatan yang akan di laksanakan oleh pegawai4 Tabel Kegiatan Harian Informasi kegiatan yang telah di rencanakan oleh pegawai

berdasarkan kegiatan bulanan

Page 14: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah untuk mengisi Form Kegiatan Harian :

1. Masuk ke menu Perencanaan Keg. Harian.2. Pilih kegiatan bulanan .

3. Tekan F2 pada kolom isian kode kegiatan

4. Tekan OK jika akan membuat kode kegiatan baru, dan cancel untuk membatalkan.

5. Isikan nama kegiatan pada kolom isian nama kegiatan.6. Isikan target kuantitas dan pilih satuan yang sesuai

7. Isikan tanggal pelaksanaan8. Isikan rencana jam mulai kegiatan pada kolom jam mulai.9. Isikan rencana jam selesei kegiatan pada kolom jam selesei.10. Isikan total biaya yang dibutuhkan untuk pelaksanaan kegiatan, 11. Isi kolom isian keterangan jika ada catatan khusus tentang kegiatan tersebut12. Klik tombol simpan untuk menyimpan kegiatan yang sedang di buat13. Tombol batal untuk menghapus isian14. Kegiatan yang telah disimpan akan muncul pada daftar kegiatan harian.

Page 15: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah Untuk meng-edit daftar kegiatan harian :

(catatan: data kegiatan dapat di edit jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan di edit pada daftar kegiatan.2. Data akan muncul pada Form kegiatan.3. Edit kolom isian yang akan diperbaharui/ diedit.

4. Pilih tombol simpan untuk mengedit data kegiatan yang di pilih.5. Hasil edit akan muncul pada daftar kegiatan tahunan.

Langkah – langkah Untuk menghapus daftar kegiatan bulanan :

(catatan: data kegiatan dapat dihapus jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan dihapus pada daftar kegiatan.2. Data akan muncul pada Form kegiatan harian.3. Pilih tombol hapus untuk menghapus data kegiatan yang di pilih.4. Data yang dihapus akan hilang dari daftar kegiatan harian.

Page 16: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

5. Realisasi Keg. Harian

Gambar tampilan dari halaman Realisasi Kegiatan Harian

No Nama Keterangan1 Menu Berisikian menu yang terdapat pada sistem 2 Tabel Kegiatan Hari Ini Berisikan info kegiatan yang dikerjakan hari ini3 Form Realisasi Kegiatan

HarianForm isian kegiatan yang telah dilaksanakan oleh pegawai

4 Tabel Realisasi Kegiatan Harian

Informasi kegiatan yang telah di realisasikan oleh pegawai berdasarkan kegiatan bulanan

Page 17: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah untuk mengisi Form Realisasi Kegiatan Harian :

1. Masuk ke menu Realisasi Keg. Harian.2. Pilih kegiatan hari ini .

3. Isikan kuantisas realisasi pekerjaan harian pada kolom isian kuantitas.

4. Masukan nilai kualitas realisasi kegiatan harian pada kolom isian kualitas, dengan kisaran skala 1-100.

5. Isikan tanggal pelaksanaan6. Isikan realisasi jam mulai kegiatan pada kolom jam mulai.7. Isikan realisasi jam selesei kegiatan pada kolom jam selesei.8. Isikan total biaya yang digunakan untuk pelaksanaan kegiatan, 9. Isi kolom isian keterangan progres kegiatan.10. Isi kolom isian keterangan status tentang kegiatan.11. Upload file pendukung , dapat berupa file gambar atau dokumen.12. Isi kolom isian keterangan jika ada catatan khusus tentang kegiatan.13. Klik tombol simpan untuk menyimpan kegiatan yang sedang di buat14. Tombol batal untuk menghapus / mengulangi isian15. Realisasi kegiatan yang telah disimpan akan muncul pada daftar realisasi kegiatan harian.

Page 18: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah Untuk meng-edit realisasi kegiatan harian :

(catatan: datarealisasi kegiatan dapat diedit jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih realisai kegiatan yang akan diedit pada daftar realisasi kegiatan.

2. Data akan muncul pada Form kegiatan.3. Edit kolom isian yang akan diperbaharui/

diedit. (kolom kode kegiatan, nama kegiatan, nama kegiatan bulanan, tidak bisa diedit).

4. Pilih tombol simpan untuk mengedit data realisasi kegiatan yang di pilih.

5. Hasil edit akan muncul pada daftar kegiatan tahunan.

Langkah – langkah Untuk menghapus daftar kegiatan bulanan :

(catatan: data kegiatan dapat dihapus jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih realisasi kegiatan yang akan dihapus pada daftar realisasi kegiatan.2. Data akan muncul pada Form realisasi kegiatan harian.3. Pilih tombol hapus untuk menghapus data realisasi kegiatan yang dipilih.4. Data yang dihapus akan hilang dari daftar realisasi kegiatan harian.

Page 19: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

6. Kegiatan Tambahan

Gambar tampilan dari halaman Kegiatan Tambahan

No Nama Keterangan1 Form Kegiatan Tambahan Form isian Kegiatan Tambahan Pegawai2 Daftar Kegiatan

TambahanDaftar Kegiatan tambahan yang diinputkan oleh pegawai

Langkah – langkah untuk mengisi Form Kegiatan Tambahan :

1. Masuk ke menu Keg. Tambahan.2. Tekan F2 pada kolom isian kode kegiatan

3. Tekan OK jika akan membuat kode kegiatan baru, dan cancel untuk membatalkan.4. Isikan nama kegiatan pada kolom isian nama kegiatan.5. Isikan tanggal pelaksanaan6. Isikan rencana jam mulai kegiatan pada kolom jam mulai.7. Isikan rencana jam selesei kegiatan pada kolom jam selesei.8. Isi kolom isian keterangan jika ada catatan khusus tentang kegiatan tersebut9. Klik tombol simpan untuk menyimpan kegiatan yang sedang di buat10. Tombol batal untuk menghapus isian11. Kegiatan yang telah disimpan akan muncul pada daftar kegiatan tambahan.

Page 20: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah Untuk meng-edit daftar kegiatan tambahan :

(catatan: data kegiatan dapat di edit jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan di edit pada daftar kegiatan.2. Data akan muncul pada Form kegiatan.

3. Edit kolom isian yang akan diperbaharui/ diedit.4. Pilih tombol simpan untuk mengedit data kegiatan yang di pilih.5. Hasil edit akan muncul pada daftar kegiatan tahunan.

Langkah – langkah Untuk menghapus daftar kegiatan bulanan :

(catatan: data kegiatan dapat dihapus jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan dihapus pada daftar kegiatan.

2. Data akan muncul pada Form kegiatan harian.3. Pilih tombol hapus untuk menghapus data kegiatan yang di pilih.4. Data yang dihapus akan hilang dari daftar kegiatan tambahan.

Page 21: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

7. Keg. Non Kedinasan

Gambar tampilan dari halaman Kegiatan Non Kedinasan

No Nama Keterangan1 Form Kegiatan Non

KedinasanForm isian Kegiatan Non Kedinasan Pegawai

2 Daftar Kegiatan Non Kedinasan

Daftar Kegiatan Non Kedinasan yang diinputkan oleh pegawai

Langkah – langkah untuk mengisi Form Kegiatan Non Kedinasan :

1. Masuk ke menu Keg. Non Kedinasan.2. Tekan F2 pada kolom isian kode kegiatan

3. Tekan OK jika akan membuat kode kegiatan baru, dan cancel untuk membatalkan.4. Isikan nama kegiatan pada kolom isian nama kegiatan.5. Isikan tanggal pelaksanaan6. Isikan rencana jam mulai kegiatan pada kolom jam mulai.7. Isikan rencana jam selesei kegiatan pada kolom jam selesei.8. Isi kolom isian keterangan jika ada catatan khusus tentang kegiatan tersebut9. Klik tombol simpan untuk menyimpan kegiatan yang sedang di buat10. Tombol batal untuk menghapus isian11. Kegiatan yang telah disimpan akan muncul pada daftar kegiatan tambahan.

Page 22: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah Untuk meng-edit daftar kegiatan Non Kedinasan :

(catatan: data kegiatan dapat di edit jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

1. Pilih kegiatan yang akan di edit pada daftar kegiatan.2. Data akan muncul pada Form kegiatan.

3. Edit kolom isian yang akan diperbaharui/ diedit.4. Pilih tombol simpan untuk mengedit data kegiatan yang di pilih.5. Hasil edit akan muncul pada daftar kegiatan tahunan.

Langkah – langkah Untuk menghapus daftar kegiatan bulanan :

(catatan: data kegiatan dapat dihapus jika belum diverifikasi / belum disetujui oleh atasan)

5. Pilih kegiatan yang akan dihapus pada daftar kegiatan.

6. Data akan muncul pada Form kegiatan harian.7. Pilih tombol hapus untuk menghapus data kegiatan yang di pilih.8. Data yang dihapus akan hilang dari daftar kegiatan harian

Page 23: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

8. Approval Keg. Tahunan

Gambar tampilan dari halaman Approval Keg. Tahunan

No Nama Keterangan1 Daftar Bawahan Daftar bawahas yang kegiatanya akan di approve2 Form Detail Kegiatan

TahunanForm untuk menentukan persetujuan kegiatan yang di rencanakan bawahan

3 Daftar Kegiatan Tahunan Bawahan

Daftar Kegiatan Tahunan yang diusulkan karyawan

Page 24: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah untuk menggunakan halaman Approval Kegiatan Tahunan :

1. Masuk ke menu Approval Keg. Tahunan.2. Pilih bawahan yang kegiatan tahunanya akan di Approve

3. Setelah muncul daftar rencana kegiatan tahunan bawahan yang tadi telah dipilih.

4. Pilih kegiatan yang akan disapprove.5. Dalam Form detail kegiatan tahunan akan memunculkan detail kegiatan yang di pilih

sebelumnya.

Page 25: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

6. Pada Kolom status terdapat pilihan antara setuju kegiatan dan tolak kegiatan.

7. Pilih setujui kegiatan untuk menyetujui (approve) dan sebaliknya untuk menolak kegiatan.8. Klik tombol simpan untuk menyimpan 9. Tombol batal untuk menghapus isian10. Kegiatan yang telah diaprove akan terlihat pada daftar kegiatan tahunan bawahan , dan status

akan berubah dari “B” (belum diapprove), menjadi “T”(jika tidak di setujui) dan menjadi “S” (Jika kegiatan bawahan telah disetujui).

11. Status dapat dirubah rubah dengan mengikuti langkah 3-8.

Page 26: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

9. Approval Keg. Bulanan

Gambar tampilan dari halaman Approval Keg. Bulanan

No Nama Keterangan1 Daftar Bawahan Daftar bawahas yang kegiatanya akan di approve2 Form Detail Kegiatan

Bulanan BawahanForm untuk menentukan persetujuan kegiatan yang di rencanakan bawahan

3 Daftar Kegiatan Bulanan Bawahan

Daftar Kegiatan Bulanan yang diusulkan bawahan

Page 27: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah untuk menggunakan halaman Approval Kegiatan Bulanan :

1. Masuk ke menu Approval Keg. Bulanan.2. Pilih bawahan yang kegiatan Bulanannya akan di Approve

3. Setelah muncul daftar rencana kegiatan bulanan bawahan yang tadi telah dipilih.

4. Pilih kegiatan yang akan disapprove.5. Dalam Form detail kegiatan bulanan akan memunculkan detail kegiatan yang di pilih

sebelumnya.

Page 28: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

6. Pada Kolom status terdapat pilihan antara setuju kegiatan dan tolak kegiatan.

7. Pilih setujui kegiatan untuk menyetujui (approve) dan sebaliknya untuk menolak kegiatan.8. Klik tombol simpan untuk menyimpan 9. Tombol batal untuk menghapus isian10. Kegiatan yang telah diaprove akan terlihat pada daftar kegiatan tahunan bawahan , dan status

akan berubah dari “B” (belum diapprove), menjadi “T”(jika tidak di setujui) dan menjadi “S” (Jika kegiatan bawahan telah disetujui).

11. Status dapat dirubah rubah dengan mengikuti langkah 3-8.

Page 29: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

10.Approval Keg. HarianGambar tampilan dari halaman Approval Keg. Harian

No Nama Keterangan1 Daftar Bawahan Daftar bawahas yang kegiatanya akan di approve2 Form Detail Kegiatan

Harian BawahanForm untuk menentukan persetujuan kegiatan yang di rencanakan bawahan

3 Daftar Kegiatan Harian Bawahan

Daftar Kegiatan Harian yang diusulkan bawahan

Page 30: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah untuk menggunakan halaman Approval Kegiatan Harian :

1. Masuk ke menu Approval Keg. Harian.2. Pilih bawahan yang kegiatan Hariannya akan di Approve

3. Setelah muncul daftar rencana kegiatan bulanan bawahan yang tadi telah dipilih.

4. Pilih kegiatan yang akan diapprove.5. Dalam Form detail kegiatan harian akan memunculkan detail kegiatan yang di pilih sebelumnya.6. Pada Kolom status terdapat pilihan antara setuju kegiatan dan tolak kegiatan.

7. Pilih setujui kegiatan untuk menyetujui (approve) dan sebaliknya untuk menolak kegiatan.8. Klik tombol simpan untuk menyimpan 9. Tombol batal untuk menghapus isian10. Kegiatan yang telah diaprove akan terlihat pada daftar kegiatan tahunan bawahan , dan status

akan berubah dari “B” (belum diapprove), menjadi “T”(jika tidak di setujui) dan menjadi “S” (Jika kegiatan bawahan telah disetujui).

Page 31: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

11. Status dapat dirubah rubah dengan mengikuti langkah 3-8.

Page 32: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

11.Approval Realisasi Keg. Harian

Gambar tampilan dari halaman Approval Realisasi Keg. Harian

No Nama Keterangan1 Daftar Bawahan Daftar bawahan yang realisasi kegiatanya akan di approve2 Form Detail Kegiatan

Harian BawahanForm untuk menentukan persetujuan kegiatan yang di realisasikan bawahan

3 Daftar Kegiatan Harian Bawahan

Daftar Realisasi Kegiatan Harian yang diusulkan bawahan

Page 33: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

Langkah – langkah untuk menggunakan halaman Approval Realisasi Kegiatan Harian :

1. Masuk ke menu Approval Realisasi Keg. Harian.2. Pilih bawahan yang realisasi kegiatan Hariannya akan di Approve

3. Setelah muncul daftar realisasi kegiatan harian bawahan yang tadi telah dipilih.4. Pilih realisasi kegiatan yang akan diapprove.5. Dalam Form detail realisasi kegiatan harian akan memunculkan detail realisasi kegiatan yang di

pilih sebelumnya.6. Pada Kolom status terdapat pilihan antara setuju kegiatan dan tolak kegiatan.

7. Pilih setujui kegiatan untuk menyetujui (approve) dan sebaliknya untuk menolak kegiatan.8. Klik tombol simpan untuk menyimpan 9. Tombol batal untuk menghapus isian10. Kegiatan yang telah diaprove akan terlihat pada daftar kegiatan tahunan bawahan , dan status

akan berubah dari “B” (belum diapprove), menjadi “T”(jika tidak di setujui) dan menjadi “S” (Jika kegiatan bawahan telah disetujui).

11. Status dapat dirubah rubah dengan mengikuti langkah 3-8.

Page 34: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut
Page 35: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

12.Laporan Kegiatan Tahunan

Gambar tampilan dari halaman Laporan Kegiatan Tahunan

Langkah – langkah untuk menggunakan Halaman Laporan Kegiatan Tahunan:

1. Buka halaman Laporan kegiatan tahunan dengan cara memilih menu Laporan Kegiatan Tahunan.2. Pilih nama pegawai pada kolom dropdown nama.3. Pilih tahun pada kolom tahun.4. Tekan tombol filter untuk menampilkan hasil5. Berikut contoh tampilan dari hasil filter.

Page 36: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

13.Laporan Kegiatan Bulanan

Gambar tampilan dari halaman Laporan Kegiatan Bulanan

Langkah – langkah untuk menggunakan Halaman Laporan Kegiatan Bulanan:

1. Buka halaman Laporan kegiatan Bulanan dengan cara memilih menu Laporan Kegiatan Bulanan.2. Pilih nama pegawai pada kolom dropdown nama.3. Pilih bulan pada kolom bulan.4. Pilih tahun pada kolom tahun.5. Tekan tombol filter untuk menampilkan hasil.6. Berikut contoh tampilan dari hasil filter

Page 37: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

14.Laporan Kegiatan Harian

Gambar tampilan dari halaman Laporan Kegiatan Bulanan

Langkah – langkah untuk menggunakan Halaman Laporan Kegiatan Harian:

1. Buka halaman Laporan kegiatan Harian dengan cara memilih menu Laporan Kegiatan harian2. Pilih nama pegawai pada kolom dropdown nama.3. Pilih tanggal pada kolom tanggal.4. Pilih bulan pada kolom bulan.5. Pilih tahun pada kolom tahun.6. Tekan tombol filter untuk menampilkan hasil.7. Berikut contoh tampilan dari hasil filter

8. Setelah tampil laporan seperti gambar diatas klik “Export Excel” untuk mengubah ke bentuk Excel.

Page 38: Sistem Kinerja Pegawai · Web viewJika tidak ada kesalahan pada username/password yang anda isikan pada form login, maka secara otomatis anda akan diarahkan ke halaman utama. Berikut

15.Laporan SKP

Gambar tampilan dari halaman Laporan SKP

Langkah – langkah untuk menggunakan Halaman Laporan SKP:

1. Buka halaman Laporan SKP dengan cara memilih menu Laporan SKP.2. Pilih nama pegawai pada kolom dropdown nama.3. Pilih tahun pada kolom tahun.4. Tekan tombol filter untuk menampilkan hasil.5. Berikut contoh tampilan dari hasil filter.

6. Setelah tampil laporan seperti gambar diatas klik “Export Excel” untuk mengubah ke bentuk Excel