pembuatan menu website sekolah berbasis joomla (1.5) · pdf fileapabila anda meng-install...

3
Pembuatan Menu Website Sekolah Berbasis Joomla (1.5) •Written by Administrator• ••Saturday•, 30 •July• 2011 18:05• - •Last Updated• ••Wednesday•, 19 •December• 2012 05:52• Tutorial ini merupakan kelanjutan dari tutorial Joomla yang lalu, yakni: Tutorial pembuatan Isi dan Menu Website Sekolah berbasis Joomla (1.5) Kalau pada tutorial terdahulu fokusnya pada pembuatan struktur isi (content) website, maka tulisan kali ini akan dikhususkan pada cara pembuatan menu website sekolah dengan CMS Joomla (1.5). Dalam tutorial terdahulu juga diilustrasikan pembuatan seksi Profil dan Informasi beserta kategori-kategori dan artikel-artikel (halaman) di dalamnya. Oleh karena itu tutorial pembuatan menu website Joomla ini akan menunjukkan pembuatan menu untuk kategori Profil Sekolah (kategori dalam seksi Profil) dan menu untuk Seksi Informasi. Dalam Joomla, sebuah menu bisa dihubungkan dengan halaman seksi, atau halaman kategori atau halaman artikel. Apabila Anda meng-install Joomla tanpa sample data, secara default akan terbentuk sebuah modul menu. Modul menu tersebut adalah Main Menu dengan satu item menu: Home . Apabila diinginkan penambahan item menu baru pada Main Menu, cukup dengan masuk halaman administrator (back end), Klik menu: Menus ==> Main Menu ==> New , setelah itu lakukan setting maka jadilah sebuah item menu baru dari Main Menu (akan dilustrasikan di bawah). Akan tetapi apabila Anda menginginkan sebuah Modul Menu baru, misalnya Top Menu yang akan ditempatkan pada posisi modul berbeda (misalnya pada posisi top), berarti Anda terlebih dahulu harus membuat modul menu baru sebelum membuat item menu seperti item menu dari Main Menu di atas. Pada prototipe website sekolah WSI yang menggunakan template JS Education 1.5, modul main menu akan terlihat pada posisi kiri (left). Pada tutorial ini akan ditunjukkan penambahan modul menu baru (menu drop down) yang akan ditempatkan pada posisi top. Top menu ini akan bisa diakses dari semua halaman. Beberapa modul menu baru juga akan di-setting pada posisi kiri (left) dan menu ini akan terlihat pada halaman-halaman tertentu. Misalnya, ketika pengunjung mengklik menu atas (top menu): Informasi, maka akan terbuka halaman yang dirujuk menu tersebut; Di sebelah kiri halaman informasi akan terlihat modul menu informasi beserta sub-sub menunya. 1. Membuat Menu Baru a. Login ke halaman administrator (back end) Joomla b. Klik menu: Menus ==> Menu Manager c. Setelah halaman menu manager terbuka, kilk New ( sebelah kanan atas) untuk membuat menu baru. d. Isi form pembuatan menu baru (Top Menu) sebagai berikut: 1 / 3

Upload: vuongkhuong

Post on 07-Feb-2018

219 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pembuatan Menu Website Sekolah Berbasis Joomla (1.5) · PDF fileApabila Anda meng-install Joomla tanpa sample data, ... 3. Mengaktifkan Modul Menu Baru ... the menus can be linked

Pembuatan Menu Website Sekolah Berbasis Joomla (1.5)

•Written by Administrator•••Saturday•, 30 •July• 2011 18:05• - •Last Updated•••Wednesday•, 19 •December• 2012 05:52•

Tutorial ini merupakan kelanjutan dari tutorial Joomla yang lalu, yakni: Tutorial pembuatan Isidan Menu Website Sekolah berbasis Joomla (1.5).  Kalau pada tutorial terdahulu fokusnya pada pembuatan struktur isi (content) website, makatulisan kali ini akan dikhususkan pada cara pembuatan menu website sekolah dengan CMSJoomla (1.5). Dalam tutorial terdahulu juga diilustrasikan pembuatan seksi Profil dan Informasibeserta kategori-kategori dan artikel-artikel (halaman) di dalamnya.  Oleh karena itu tutorialpembuatan menu website Joomla ini akan menunjukkan pembuatan menu untuk kategori ProfilSekolah (kategori dalam seksi Profil) dan menu untuk Seksi Informasi.  Dalam Joomla, sebuahmenu bisa dihubungkan dengan halaman seksi, atau halaman kategori atau halaman artikel.

Apabila Anda meng-install Joomla tanpa sample data, secara default akan terbentuk sebuahmodul menu.  Modul menu tersebut adalah Main Menu dengan satu item menu: Home. Apabiladiinginkan penambahan item menu baru pada Main Menu, cukup dengan masuk halamanadministrator (back end), Klik menu: Menus==> Main Menu ==> New, setelah itu lakukan setting maka jadilah sebuah item menu baru dari Main Menu (akandilustrasikan di bawah).  Akan tetapi apabila Anda menginginkan sebuah Modul Menu baru,misalnya Top Menuyang akan ditempatkan pada posisi modul berbeda (misalnya pada posisi top), berarti Andaterlebih dahulu harus membuat modul menu baru sebelum membuat item menu seperti itemmenu dari Main Menu di atas.

Pada prototipe website sekolah WSI yang menggunakan template JS Education 1.5, modulmain menu akan terlihat pada posisi kiri (left).  Pada tutorial ini akan ditunjukkan penambahanmodul menu baru (menu drop down) yang akan ditempatkan pada posisi top. Top menu iniakan bisa diakses dari semua halaman.  Beberapa modul menu baru juga akan di-setting padaposisi kiri (left) dan menu ini akan terlihat pada halaman-halaman tertentu.  Misalnya, ketikapengunjung mengklik menu atas (top menu): Informasi, maka akan terbuka halaman yangdirujuk menu tersebut;  Di sebelah kiri halaman informasi akan terlihat modul menu informasibeserta sub-sub menunya.

1. Membuat Menu Barua.  Login ke halaman administrator (back end) Joomlab. Klik menu: Menus ==> Menu Managerc.  Setelah halaman menu manager terbuka, kilk New (sebelah kanan atas) untuk membuatmenu baru.d. Isi form pembuatan menu baru (Top Menu) sebagai berikut:

1 / 3

Page 2: Pembuatan Menu Website Sekolah Berbasis Joomla (1.5) · PDF fileApabila Anda meng-install Joomla tanpa sample data, ... 3. Mengaktifkan Modul Menu Baru ... the menus can be linked

Pembuatan Menu Website Sekolah Berbasis Joomla (1.5)

•Written by Administrator•••Saturday•, 30 •July• 2011 18:05• - •Last Updated•••Wednesday•, 19 •December• 2012 05:52• Unique name : topmenu (tanpa spasi), Title: Top Menu, Description:menu atas, Module Title:

Top Menu(otomatis akan terbentuk modul Top Menu**)e. Klik Save untuk menyimpan.

2. Membuat Item dari Menu baruSetelah menu baru dibuat, langkah selanjutnya adalah membuat item-item dari menu tersebut,bahkan sub item kalau diperlukan. Dalam ilustrasi ini akan dibuat struktur sebagai berikut:Menu: Top MenuItem Menu: 1) Home2) Profil Sekolah: Sub item: Visi dan Misi, Sejarah Singkat, dst.3) Informasi : Sub item: Agenda Sekolah,Info Sekolah, Berita Pendidikan, dst.4) dst.Untuk mewujudkan struktur di atas, ikuti langkah-langkah berikut:a. Klik menu: Menus ==> Top Menub. Setelah itu akan terbuka halaman Menu Item Manager (topmenu). 1) Home, item menu ini akan dihubungkan dengan halaman depan (frontpage). Untukmembuatnya, klik New==>Articles==> Frontpage Blog Layout.  Pada halaman pengaturanFrontpage, lakukan pengaturan seperlunya.  Untuk sementara cukup isi kolom Title: Home(sesuaikan dengan keinginan Anda, misalnya: Beranda). Klik Save.

3.  Mengaktifkan Modul Menu BaruUntuk mengaktifkan sebuah modul menu baru, dalam hal ini top menu, langkah-langkahnyasbb:a.  Masih di halaman administrator (back end) Joomlab.  Klik Menu Extensions ==> Module Managerc.  Setelah halaman Module Manager terbuka, cari modul Top Menu**d.  Klik Top Menu untuk melakukan pengaturan terhadap modul tersebut.e.  Setelah itu akan muncul halaman pengaturan modul menu baru tersebut.  Lakukanpengaturan seperlunya,sebagai berikut:DETAILS: Title*: Top Menu ; Show Title: No ; Enable: Yes ; Position: TopPARAMETERS: Menu name: topmenu, menu Style: List, Always show sub-menu items: Yes. Paramater lainnya tidak perlu diubah untuk tampilan sebagaimana ditunjukan dalam Demo(lihat menu Demo)

google.friendconnect.container.setParentUrl('/' /* location of rpc_relay.html andcanvas.html */); google.friendconnect.container.renderAdsGadget( { id:'div-4813125349086969287', height: 60, site: '12793347647230808762',

2 / 3

Page 3: Pembuatan Menu Website Sekolah Berbasis Joomla (1.5) · PDF fileApabila Anda meng-install Joomla tanpa sample data, ... 3. Mengaktifkan Modul Menu Baru ... the menus can be linked

Pembuatan Menu Website Sekolah Berbasis Joomla (1.5)

•Written by Administrator•••Saturday•, 30 •July• 2011 18:05• - •Last Updated•••Wednesday•, 19 •December• 2012 05:52•'prefs':{"google_ad_client":"ca-pub-8515339002400095","google_ad_host":"pub-6518359383560662","google_ad_slot":"2203588251","google_ad_format":"468x60"} }); {jcomments on}

 

3 / 3