panduan penggunaan - kawn pos

45
Panduan Penggunaan

Upload: others

Post on 16-Mar-2022

17 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

1

PanduanPenggunaan

202

Panduan menggunakan KAWN dengan mudah!

Langkah Awal Mendaftarkan Akun KAWN Anda

Setting Awal Web Dashboard Anda Mendaftarkan Akun KAWN Anda Mendaftarkan Outlet Anda Membuat Menu Anda Mendaftarkan Karyawan Anda Mendaftarkan Denah Meja

Pengaturan Pengaturan: Mengubah Informasi Akun Anda Pengaturan: Mengubah Password Akun Anda Pengaturan: Melihat Daftar Tagihan Pengaturan: Menambah Outlet yang Terhubung dengan Akun Anda Pengaturan: Mengubah Resi Pembayaran untuk Outlet Anda Pengaturan: Mengubah Pilihan Metode Pembayaran untuk Bisnis Anda

Setting Awal Tablet App Anda Menambahkan Printer Tranksaksi Memulai Pesanan Baru Melakukan Pembayaran Terpisah dengan fiturSplitBill Menerapkan Diskon Membatalkan Tranksaksi

3

3

3

3

1919

2021

22

2324

24

25

32

29

32

35

3941

69

1416

03

Langkah AwalSebelumsiapmemulaitranksaksi,mulaidenganmendaftarkanakun,outlet,karyawandanmenuAndadiWeb Dashboard. Ikuti panduan berikut!

Mendaftarkan Akun KAWN Anda 1) Masuk ke kawn.co.id 2) Klik tombol Daftar Gratis

// Langkah awal

3) Masukkan Nama Akun, Alamat Email dan Kata Sandi, lalu klik tombol Lanjutkan.

4) Masukkan Nama Outlet, Nomor Telepon, Alamat Outlet, Provinsi dan Kota, Lalu klik tombol Lanjutkan.

5) Pilih paket berlangganan Anda: 1 Bulan, 3 Bulan, 6 Bulan atau 12 Bulan,lalukliktombolBuat Akun Anda.

Langkah //awal

04

// langkah awal

05

6) Cek email Anda untuk email berisi link Verifikasi Pendaftaran dari KAWN

7) Klik link Verifikasi Pendaftaran dari KAWN

8) Akun KAWN Anda berhasil terdaftar dan siap digunakan!

06

Setting awalWeb Dashboard

Setting Awal Web Dashboard Anda

Mendaftarkan Outlet Anda

1) Akses Dashboard Anda melalui office.kawn.co.id/dashboard

// Setting awalweb dashboard

07

2)KliknamaakunAndadibagiankananatas,lalupilihAkun

3) Klik Outlet,kliktombolTambah Outlet

0808

setting awal //web dashboard

4) Masukkan Nama Outlet, Nomor Telepon, Alamat Outlet, Provinsi, Kota, Kode Pos. Unggah juga foto/ logo Outlet jika ada. Masukkan persentase PPN (Pajak Pertambahan Nilai) dan ServiceChargeyangakanmunculdiresipembayaran. Masukkan juga Kode Awalan Tranksaksi sebagai identitas pembeda outlet.

5) Outlet Anda berhasil ditambahkan!

// setting awalweb dashboard

0909

Membuat Menu Anda

1) Akses Dashboard Anda melalui kawn.co.id/dashboard

2)Padadaftarmenudisebelahkiri,pilihmenuProduk, kemudian pilih Kategori

3) Klik tombol Tambah Kategori 4) Masukkan Nama Kategori menu Anda beserta Deskripsinya, lalu klik tombol Buat

01010

setting awal //web dashboard

5)KategorimenuAndaberhasildibuat,kinisaatnyamenambahkan item-item produk untuk kategori berikut.

6)Kembalikedaftarmenudisebelahkiri,pilihmenuProduk, kemudian pilih Daftar Produk lalu klik tombol Tambah Produk.

// Setting AwalWeb dashboard

01111

7) Masukkan Nama, SKU, (Stock Keeping Unit), Kategori, Harga, Biaya Modal(opsional),danFoto Menu (opsional)

8) Tambahkan Varian (jika ada) dengan memasukkan Nama Varian, SKU, Harga dan Biaya Modal(opsional).Jikalebihdarisatu, gunakan tombol Tambah Varian.

01212

Setting awal //web dashboard

9) Tambahkan Modifier seperti“TanpaGula”atau“TanpaSayuran”jikaada,denganmemasukkanNama Modifier (misal: Tanpa atau sedikit atau Tambah) dan Value(misal:Gula,Bawang,atauSayuran).

10)Jikasudahselesai,tekantombolBuat

// setting awalweb dashboard

01313

11) Menu berhasil ditambahkan!

01414

setting awal //web dashboard

Mendaftarkan Karyawan Anda

4) Pada form Tambah Manajer , masukkan Username, Nama, Email, Kode PIN, dan unggah Foto Manajer (opsional),laluklik tombol Buat.

5) Manajer berhasil ditambahkan!.

1) Akses Dashboard Anda melalui kawn.co.id/dashboard

2) Padadaftarmenudisebelahkiri,pilihmenuKaryawan .

3)UntukmenambahkanManajeratauPengelola,pilihmenu Staf Manager Outlet, lalu klik tombol Add New Manager untuk menuju form Tambah Manajer.

// SETTING AWALWEB DASHBOARD

01515

6)UntukmenambahStaff,pilihmenuStaf Outlet , lalu klik tombol Add New Staff untuk menuju form Tambah Staff.

7) Pada form Tambah Staff , masukkan Nama, Username, Email, PIN,danpilihtipeotorisasi, Staff atau Kasir.

8) Jika Staff tersebut ditempatkan di Semua Lokasi, centang Semua Lokasi .Jikahanyadisebagianoutlet, centang outlet yang dimaksud.

9)UnggahFotoStaff(opsional),lalukliktombolBuat untuk menyelesaikan penambahan Staff.

10) Staff berhasil ditambahkan!

01616

SETTING AWAL // WEB DASHBOARD

Mendaftarkan Denah Meja

1) Akses Dashboard Anda melalui kawn.co.id/dashboard

2)Padadaftarmenudisebelahkiri,pilihmenu Table Management.

3) Pada laman Denah Meja , klik tombol Create Table Area .

4) Pada form Detail ,masukkannamaareamejapada Table Group Name , pilih Outlet,pilihstatusmeja ( Activeuntukmejayangbisadigunakan,Disable untuk meja yang sedang tidak bisa digunakan)

// Setting awalweb dashboard

01717

5) Pada pilihan Table atau Layout ,pilihTable untuk menambahkan meja. Lalu klik tombol + Add a table. Masukkan Nama Meja , pilih jumlah kapasitas maksimum meja pada kolom Pax , bentuk meja pada kolom Shape . Klik Saveuntukmenyimpandatameja, dan klik + Add a table untuk menambahkan meja baru hingga seluruh meja yang tersedia di outlet tersebut sudah terdaftar dalam Denah Meja.

6) Pada pilihan Table atau Layout,pilihLayout untuk mengunggahdenahmeja.Setelahberhasilmengunggah,kliktombolSave untuk menambahkan.

01818

Setting awal //web dashboard

7) Pada halaman Ubah Pengaturan Manajemen Meja , terdapat pilihan Enable Table

// pengaturan

01919

PengaturanUntukmengubahinformasiAkun,Outlet,hinggaResiPembayaranAnda,ikutipanduanPengaturanberikut!

Pengaturan: Mengubah Informasi Akun Anda 1) Akses Dashboard Anda melalui kawn.co.id/dashboard2)Padadaftarmenudisebelahkiribawah,pilihmenu Pengaturan.3)UntukmengubahinformasiAkunAnda,klik Akun . 4) Pada form Informasi Bisnis ,Andadapatmengubah Nama Akun, Alamat Akun dan Nomor Telepon Akun.5)SetelahselesaimelengkapiinformasiAkunAnda, klik tombol Ubah Informasi Akun .

Pengaturan: Menambah dan Menghapus Alamat Email yang Terhubung dengan Akun Anda 1) Untuk melihat daftar alamat email yang diperbolehkan mengaksesAkunAnda,klikEmail untuk diarahkan ke halaman Alamat Email . 2) Untuk menambahkan alamat email yang diperbolehkan menggunakanAkunAnda,kliktombol Tambah Email .3)Untukalamatemailyangsudahditambahkan,Andaakanmenerimaemailkonfirmasi.JikadalammasatungguyangwajarAndabelummenerimaemailkonfirmasi,kliktombol Kirim Ulang Verifikasi . 4) Anda bisa memilih satu alamat email untuk menjadi alamat email utama Akun Anda dengan memilih email yang dimaksud dan meng-klik tombol Buat Menjadi Utama.5)Untukmenghapusalamatemail,kliktombolHapus.

02020

pengaturan //

6) Anda telah berhasil mengatur Alamat email Akun Anda!

Pengaturan: Mengubah Password Akun Anda

1) Untuk mengubah password Akun Anda , klik Ubah Kata Sandi untukdiarahkankehalamanUbahKataSandi.2) Pada halaman Ubah Kata Sandi , masukkan Kata Sandi Saat ini, Kata Sandi Baru, dan Kata Sandi Baru (Ulangi) lalu klik tombol Ubah Kata Sandi .

// pengaturan

02121

1)UntukmelihatdaftartagihanyangditagihkankeAkunAnda, klik Tagihan .

Pengaturan: Melihat Daftar Tagihan

22

Pengaturan //

Pengaturan: Menambah Outlet yang Terhubung denganAkun Anda

1) Klik Outlet untuk masuk ke halaman Tambah Outlet d i mana Anda bisa melihat daftar outlet yang terhubung dengan Akun Anda. 2) Untuk menambah jumlah Outlet yang terhubung dengan AkunAnda,gunakantombolTambah Outlet . 3) Pilih paket berlangganan untuk Outlet yang baru Anda tambahkan(1Bulan,3Bulan,6Bulanatau12Bulan). 4) Klik Lanjut

5) Masukkan Nama Outlet, Nomor Telepon, Alamat Outlet, Provinsi, Kota, Kode Pos. Unggah juga foto/logo Outlet jika ada. Masukkan persentase PPN (Pajak Pertambahan Nilai) danServiceChargeyangakanmunculdiresipembayaran. Masukkan juga Kode Awalan Transaksi sebagai identitas pembeda outlet.

// pengaturan

23

1) Klik Resi Pembayaran untuk melanjutkan ke halaman Resi Pembayaran . 2) Pilih outlet yang akan diubah informasi resinya dengan melakukan klik pada drop-down dan memilih Outlet . 3) Unggah logo yang ingin ditampilkan pada resi. 4) Nama Outlet, Alamat, Provinsi, Kota, Kode Pos dan Nomor Telefon terisi secara otomatis sesuai informasi outlet yang sudah terdaftar. Akan ada kolom Twitter, Instagram dan Facebook yang bisa Anda isi dengan link atau username akun media sosial bisnis Anda. Kolom Catatan dapat Anda isi dengan pesan apapun yang ingin Anda tampilkan pada resi pembayaran.

Pengaturan: Mengubah Resi Pembayaran untuk Outlet Anda

24

pengaturan //

Pengaturan: Mengubah Pilihan Metode Pembayaran untuk Bisnis Anda

Pengaturan: Log Out dari Web Dashboard

1) Klik Metode Pembayaran untuk diarahkan ke halaman Ubah Metode Pembayaran. 2) Ketik atau pilih metode pembayaran yang tersedia pada daftar. .3)Jikasudahselesai,klikUbah.

1) Klik nama akun yang Anda yang terletak di bagian kanan atas. 2)Padamenudrop-downyangmuncul,kliktombolKeluardan layar pop-up akan muncul. . 3) Klik tombol Keluar pada layar pop-up untuk Log Out .

// setting awal tablet app

25

Setting Awal Tablet

Setelahberhasilmendaftarkan Akun, Outlet, Karyawan, Menu dan Denah MejabisnisF&BAnda,bukaAplikasi KAWN melalui tablet Android untuk mulai menggunakan KAWN dalam transaksi bisnis Anda.

1. Masuk sebagai Akun Anda (masukkan username dan kata sandi)

Instal aplikasi KAWN di perangkat Tablet Android Anda dengan mencariaplikasiKAWNdiPlayStore.

26

setting awal //tablet app

2. Pilih Outlet dari daftar Outlet yang sudah terdaftar melalui Web Dashboard

3. Pilih user Role dari daftar Karyawan yang sudah terdaftar melalui Web Dashboard sebelumnya

// setting awalTablet app

27

4. Masukkan kode PIN sesuai user Role y ang sudah diatur sebelumnya dalam Web Dashboard

5. Aplikasi KAWN akan melakukan sinkronisasi data untuk memastikan seluruh data konsisten dan terbaru.

6. Anda siap memproses transaksi!

28

setting awal //tablet app

28

1. Klik menu sidebar yang terletak dibagian kiri atas t ablet dashboard, lalu pilih Printer

2. Pilih Daftar Perangkat dan klik tombol Tambah Perangkat untuk menyambungkan KAWN dengan printer yang tersedia.

Menambahkan Printer

29

// setting awalTablet app

29

30

setting awal //tablet app

30

3.Padapop-upmenuberjudulTambahPrinterBaru,pilihBluetoothdari drop-down menu Tipe Printer jika printer Anda mendukung konektivitasbluetooth.Pilih StarMicronics dari menu drop-down Nama Provider dan klik ikon kaca pembesar untuk menemukan printer bluetooth. Pilih 58 dari menu drop down Paper Width (mm).

4. Pilih LAN dari menu drop down Tipe Printer jika tidak menggu-nakan printer bluetooth. Masukkan nama printer sesuai peruntukan pada kolom Nama Printer . Pilih Other dari menu drop down Nama Provider . Masukkan alamat IP printer dalam kolom Alamat IP Printer . Pilih 80 dalam menu drop down Paper Width (mm) untuk printer LAN.Catatan:AlamatIPPrinterLANditentukanolehperusahaanpembuat printer dan dapat ditemukan dalam Manual Book Printer.

31

// setting awalTablet app

31

5. Jika Anda menggunakan lebih dari satu printer (misalnya: kitchen printer),kliktombolKategori pada tab Grup Printer dan Dapur 1 printer.Padapop-upmenuberjudulPilihKategori,centangkotak pada kategori produk yang Anda ingin mengirim struk order ke dapur terpilih.

32

Transaksi //

TransaksiProses transaksi Anda dengan langkah-langkah berikut!

1. Akses App Dashboard melalui aplikasi KAWN di tablet kasir Anda. 2. Pilih Nama Meja untuk memulai pesanan.

3. Pilih Menu sesuai pesanan melalui tampilan Kategori , Foto Menu, atau menggunakan Search Bar untuk mencari pesanan yangdimaksud.Setiappesananakandirekappadabagiankanan layar

Mencetak Order Checker, Floor Checker, dan Kitchen Receipt untuk pesanan yang masih berlangsung

1.Setelahberhasilmembuatorderbaru,pastikanpesanan sudah masuk dengan benar. 2.PilihtombolCetakuntukmelanjutkankelayarpilihancetak.

// Transaksi

33

Memproses Pembayaran untuk Pesanan yang Sudah Selesai

1. Pastikan semua pesanan berhasil diproses dan sesuai dengan Order Checker .

3. Pilih Kitchen untuk mencetak Order Checker, Floor Checker dan Kitchen Receipt tanpa mencetak Payment Receipt untuk pesanan yang masih berlangsung..

34

2. Gunakan tombol Bayar untuk melanjutkan ke halaman Payment .

3. Di halaman Payment , pilih metode pembayaran yang digunakan: Cash, Credit, atau Debit.

4.Masukkanjumlahyangdibayarkan,laluproses pembayaran dan cetak resi.

transaksi //

35

Melakukan Pembayaran Terpisah dengan fitur Split Bill

1.Setelahpesananselesaidiprosesdantamumengajukanpermintaanuntukpembayaranterpisah,gunakantombol Split Bill untuk memproses pembayaran terpisah.

2. Pilih pesanan mana saja yang dibayarkan duluan dari kolom berjudul Order Lama untuk memindahkannya keOrderBaru.LalukliktombolSplitdanpesananyang dipilih akan dipindahkan ke Bill terpisah.

// transaksi

36

3. Gunakan tombol Bayar untuk melanjutkan ke halaman Payment .

4. Pilih metode pembayaran yang digunakan: Cash, Credit, atau Debit .

transaksi //

37

5.Masukkanjumlahyangdibayarkan,laluproses pembayaran dan cetak resi.

//transaksi

3838

6. Pesanan yang tidak dipilih akan tetap tercatat sebagai Ongoing Order .

transaksi //

3939

1. Pilih Menu sesuai pesanan melalui tampilan Kategori, Foto Menu, atau menggunakan Search Bar untukmencaripesananyangdimaksud.Setiappesananakan direkap pada bagian kanan layar.2. Pilih tombol Diskon untuk melanjutkan ke layar Tambah Diskon.

3.Adaduapilihandiskon,Percentage untuk diskon dengan perhitungan persentase dan Cash untuk diskon dengan perhitungan nominal.4. Pilih diskon yang ingin diterapkan: - Diskon Percentage mengurangi jumlah yang ditagihkan sejumlah persentase tertentu.

Menerapkan Diskon

// transaksi

4040

-DiskonCashmengurangijumlahyangditagihkan sejumlah nominal tertentu.

5. Pengurangan tagihan melalui Diskon serta harga total yang sudah dikurangi diskon juga akan ditampilkan pada Summary.

transaksi //

4141

Membatalkan Transaksi

1. Klik menu sidebar yang terletak di bagian kiri atas tablet dashboard,lalupilihTransaksi

// transaksi

4242

2. Daftar transaksi yang sudah berhasil dilakukan akan muncul pada halaman ini.3. Pilih transaksi yang ingin dibatalkan.Catatan:Hanya Admin atau Manager y ang diperbolehkan untuk membatalkan transaksi yang sudah berhasil.

transaksi //

4343

4.Sebelummembatalkantransaksi,Andaakandiminta memasukkan kode PIN sesuai Role .

5.SetelahPINdimasukkan,transaksiyangsudahdipilihakan dibatalkan.

// transaksi

4444

transaksi //

4545

// transaksi

Untukbantuanlainnya,hubungi: [email protected]