kalengkian pws

2

Click here to load reader

Upload: nurdin-al-azies

Post on 17-Feb-2017

251 views

Category:

Technology


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kalengkian pws

Tips dan Trik IlmuKomputer.Com Copyright © 2003 IlmuKomputer.Com

1

IInnssttaallaassii PPHHPP ppaaddaa WWiinnddoowwss ((PPWWSS//IIIISS)) Stieven R. Kalengkian [email protected] http://www.php.wox.org

Untuk menjalankan PHP sudah tentu harus memiliki web server misalnya PWS, IIS atau Apache. Jika kita menggunakan PHPTriad, configurasi PHP sudah di jadikan satu paket (PHPTriad). Berikut adalah langkah-langkah menginstal PHP dalam System Operating Windows dengan PWS atau IIS sebagai Web Server. Langkah 1 : Extract File php-4.x.x-win32.zip ke direktori %WINDOWS% untuk windows 95/98 dan XP C:¥windows untuk windows2000/NT C:¥winnt Langkah 2 : Copy file php.ini-dist ke C:¥windows dan rename menjadi php.ini Edit file php.ini lewat notepad Gantikan 'extension_dir' setting dengan direktori dimana lokasi php.exe berada. Yaitu dimana saat kita mengextract file zip tadi (c:¥Windows) Dalam PWS dan IIS, set browscap.ini c:¥windows¥system¥inetsrv¥browscap.ini � ' Windows 9x/Me dan c:¥winnt¥system32¥inetsrv¥browscap.ini � NT/2000/XP Server. Langkah 3 : Jalankan regedit. Klik Start menu > klik run > pada kita dialog ketik regedit Langkah 4 : • Masuklah ke dalam

HKEY_LOCAL_MACHINE/System/CurrentControlSet/Services/W3Svc/Parameters/ScriptMap • Pada Menu Edit klik : New > String Value • Masukkan extensi yang anda inginkan, misalkan .php. kemudian arahkan mouse pada .php • Pada menu edit klik modify • Masukkan lokasi php.exe (C:¥windows¥php.exe) pada value data • PHP mengenal ekstensi .php .php3 .phtml jika ingin menambahkan, ulangi cara yang sama. Langkah 5 : • Masuklah ke dalam HKEY_CLASSES_ROOT • Pada menu edit klik : New > Key • Berilah nama sesuai dengan extensi yang anda inginkan, contohnya .php

Lisensi Dokumen: Copyright © 2003 IlmuKomputer.Com Seluruh dokumen di IlmuKomputer.Com dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari IlmuKomputer.Com.

Page 2: Kalengkian pws

Tips dan Trik IlmuKomputer.Com Copyright © 2003 IlmuKomputer.Com

2

• Kemudia Klik ganda pada default. Isilah value data dengan phpfile. Ulangi cara yang sama untuk ekstensi yang lain. Langkah 6 : • Masuklah ke dalam HKEY_CLASSES_ROOT • Pada menu edit klik : New > Key • Berilah nama seusai dengan value data yang telah anda isi pada langkah ke-4 • Contoh berilah nama dengan phpfile. Klik ganda pada default, dan isikan pada value data PHP Script.

Kemudian arahkan kembali mouse pada phpfile. • Pada menu edit klik : New > Key • Berilah nama dengan shell • Pada Menu edik klik : New > Key • Berilah naman dengan open. • Pada Menu edik klik : New > Key • Berilah nama dengan command. Kemudian klik ganda pada default. Isilah value data dengan lokasi php.exe berada, misalnya C:¥windows¥php.exe. Langkah 7 : Restart Kompter Untuk menguji apakah PHP sudah terinstal ketik kan script berikut, simpan dalam nama file phptes.php ke dalam web dokumen (C:¥wwwroot) <? phpinfo(); ?> Buka browser dan ketik pada address bar http://localhost/phptes.php Jika keluar pesan-pesan dari PHP maka anda berhasil menginstall PHP jika ada kesulitan bisa hubungi di http://www.php.wox.org atau email: [email protected] Selamat mencoba! No Limit to be Creative by Kawanua Networks 2003