hubungan gaya mengajar guru proaktif terhadap …eprints.stainkudus.ac.id/1501/1/1. cover.pdf ·...

7
HUBUNGAN GAYA MENGAJAR GURU PROAKTIF TERHADAP SIKAP TERBUKA SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI DI SMA 1 BAE KUDUS TAHUN AJARAN 2015/2016 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana S1 Dalam Ilmu Tarbiyah Oleh: NAILA HULALA 111333 SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS JURUSAN TARBIYAH/ PAI TAHUN 2016

Upload: nguyendiep

Post on 16-Jul-2019

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

HUBUNGAN GAYA MENGAJAR GURU PROAKTIF

TERHADAP SIKAP TERBUKA SISWA PADA MATA

PELAJARAN PAI DI SMA 1 BAE KUDUS

TAHUN AJARAN 2015/2016

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Guna Memperoleh Gelar Sarjana S1

Dalam Ilmu Tarbiyah

Oleh:

NAILA HULALA

111333

SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS

JURUSAN TARBIYAH/ PAI

TAHUN 2016

ii

NOTA PERSETUJUAN PEMBIMBING

Kepada

Yang Terhormat,

Ketua STAIN Kudus

Cq. Ketua Jurusan Tarbiyah

di –

K u d u s

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Diberitahukan dengan hormat, bahwa skripsi saudari Naila Hulala NIM

111333 dengan judul: “Hubungan Gaya Mengajar Guru Proaktif

Terhadap Sikap Terbuka Siswa pada Mata Pelajaran PAI di SMA 1

Bae Kudus Tahun Ajaran 2015/2016” pada jurusan Tarbiyah Program

Studi PAI, setelah dikoreksi dan diteliti sesuai aturan proses pembimbingan,

maka skripsi dimaksud dapat disetujui untuk dimunaqosahkan.

Oleh karena itu, mohon dengan hormat agar naskah skripsi tersebut diterima

dan diajukan dalam program munaqosah sesuai jadwal yang direncanakan.

Demikian, kami sampaikan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Kudus, 16 Desember 2015

Dosen Pembimbing

Ida Vera Sophya, M.Pd

NIP. 197903212009012001

KEMENTERIAN AGAMA

SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI

(STAIN) KUDUS

iii

KEMENTERIAN AGAMA

SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI

KUDUS

PENGESAHAN SKRIPSI

Nama : Naila Hulala

NIM : 111 333

Jurusan/Prodi : Tarbiyah/PAI

JudulSkripsi : “Hubungan Gaya Mengajar Guru Proaktif

Terhadap Sikap Terbuka Siswa pada Mata

Pelajaran PAI di SMA 1 Bae Kudus Tahun

Ajaran 2015/2016”.

Telah dimunaqosahkan oleh Tim Penguji Skripsi Sekolah Tinggi Agama Islam

Negeri Kudus pada tanggal :

8 Januari 2016

Selanjutnya dapat diterima dan disahkan sebagai salah satu syarat untuk

memperoleh gelar Sarjana Strata Satu (S.1) dalam Ilmu Tarbiyah.

Kudus, 14 Januari 2016

Ketua Sidang / Penguji I Penguji II

Dr. Mukhamad Saekan, S.Ag., M.Pd. H. Ahmad Zaini, Lc, M.S.I.

NIP. 196906241999031002 NIP. 197811102009121003

Dosen Pembimbing Sekretaris Sidang

Ida Vera Sophya, M.Pd. Dr. Sulthon, S.Pd., M.Ag.

NIP. 197903212009012001 NIP. 197011032005011004

iv

PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Naila Hulala

Nim : 111333

Jurusan/Prodi : Tarbiyah/ PAI

Judul Skripsi : “Hubungan Gaya Mengajar Guru Proaktif Terhadap

Sikap Terbuka Siswa pada Mata Pelajaran PAI di SMA 1

Bae Kudus Tahun Ajaran 2015/2016”.

Menyatakan bahwa apa yang tertulis di dalam skripsi ini benar-benar hasil

karya sendiri, bukan jiplakan dari karya tulis orang lain, baik sebagian maupun

seluruhnya. Pendapat atau temuan orang lain yang terdapat dalam skripsi ini

dikutip dan dirujuk berdasarkan kode etik ilmiah.

Kudus, 14 Desember 2015

Yang membuat pernyataan

Naila Hulala

NIM. 111333

v

MOTTO

Artinya:

maka apabila kamu telah selesai (dari sesuatu urusan) kerjakanlah

dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain (Al-Insyiroh: 7)

vi

PERSEMBAHAN

AlhamdulillahirabbilAlamin....

Segala puji bagiMu ya Allah dzat yang maha sempurna, atas berkah,

Rahmat, serta kemudahan yang engkau limpahkan hingga tugas akhir masa kuliah

sarjana pendidikan agama islam dapat hamba selesaikan. semoga menjadi amal

kebajikan dan keridhaan Nya.

karya sederhana ini kupersembahkan kepada:

Almarhumah Ibu Tercinta (Sulasah) Semoga Allah SWT Memberikan

Tempat Terindah di Alam Keabadian. Kepada Bapakku Tercinta (Hadliri) “tanpa

pengorbanan, kesabaran, jerih payah serta limpahan doa kalian aku tidak akan

bisa sampai ditahap ini. Hanya terimakasih yang dapat kuucapkan atas jasa yang

tak terhitung mulyanya.

Buat kakak- kakakku (Kak Fudhel, Kak Kafa, Kak Kelil, Mbak Ula

dan Mbak Izul) terimakasih atas doanya serta keempat ponakanku (Uud, Alak,

Ahsan dan Auza’i) yang senantiasanya menghiburku dikala rasa lemahku datang

dan tak lupa kepada seseorang yang sangat berarti dalam hidupku

Guru- guru beserta Staf-stafnya SMA 1 Bae yang senantiasa memberikan banyak

bantuan dari mulai ruang tempat waktu dan materi yang bersedia memberikan

kebebasan untuk melaksanakan penelitian.

Pengasuh Ponpes Tahfidz “Al-Ghurobaa’” K.H Mustamir Abdul Mu’in

AH. Beserta Ahli Baitnya yang telah Membimbing Kami Semua dan segenap

dewan Asatidzah, serta Santri Putri Ponpes Tahfidz “Al-Ghurobaa’”

Semua rekan-rekan Ponpes Tahfidz “Al-Ghurobaa’terutama (Mbak Ruroh,

Mbak Fia, Mbk Halim, Dhek Rias, Dhek Eris dan Ninda yang selalu memberi

motivasi, dan suport serta doanya. dia selalu ada waktu buat Qdemi kelancaran

skripsi saya sampai akhir . Terima kasih Kawan

Sahabat-sahabatku kelas i Tarbiyah/PAI angkatan 2011 yang senasib

seperjuangan,sahabat –sahabatku yang sudah membantu dalam proses penyusunan

skripsi ini dan Sahabat-sahabatku KKN angkatan XXXV kelompok 29.

Tentunya kepada Ibu Ida Vera Sophya M.Pd yang telah membimbingku dalam

menyusun skripsi ini dan semua pihak yang membantu dalam penyusunan skripsi

vii

ini yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu. Semoga bantuan, motivasi, dan

pengorbanan yang diberikan akan mendapat balasan oleh sang Maha Pemberi

nikmat, Allah Subhanahu wa Ta’ala, amiin.