harian andalas

16
HARIAN andalas L U G A S D A N C E R D A S Syamsul Arifin Ditahan Petani Gantungkan Harapan pada Petrus-Kornelius Kalangan petani, terutama dari kawasan Singalor Lau yang meliputi Kecamatan Tiga Binanga, Juhar, Lau Baleng dan Mardinding yang merupakan pusat pertanian jagung menaruh harapan besar kepada Dr Ir Petrus Sitepu untuk bisa memimpin Kabupaten Karo. Sabtu, 23 Oktober 2010 | No: 1722/Tahun VI | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500 Bersambung ke Hal. 15 SBY LANTIK TIMUR JADI KAPOLRI Bersambung ke Hal. 15 Ekspresi Gubsu Syamsul Arifin saat ditahan KPK, Jumat (22/10). Jakarta-andalas Setelah melalui proses pemerik- saan yang panjang dan melelahkan, akhirnya Gubernur Sumut Syamsul Arifin dijebloskan ke sel Rumah Tahanan (rutan) Salemba, Jakarta Pusat. Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terpaksa menahan mantan Bupati Langkat selama 20 hari ke depan, untuk mem- perlancar jalannya proses pemeriksaan. Mengingat, sebelumnya Syamsul Arifin sempat mangkir saat mendapat panggilan pada Senin (11/10) lalu, meski Syam- sul Arifin mengaku ada si- dang DPRD Sumut yang tak dapat ditinggalkan. Alasan itu menjadi catatan 'hitam' tersendiri bagi KPK, Pejabat Sumut Ramai ke Jakarta SEOLAH tahu atasannya akan ditahan, pantauan andalas di Kantor Gubsu, Jumat (22/10) pejabat eselon II dan III tampak tak ada berada di tempat. Ternyata, mereka ramai-ramai ke Jakarta, seolah ikut mengantar Syamsul menjalani pemeriksaan KPK. “Bukan Gubsu saja berada di Jakarta, tapi Pak Sekda dan para pejabat eselon II lainnya, tengah berada di Jakarta dan sebagai Pelaksana (Pl) Sekdaprovsu adalah Rahmatsyah, yang juga staf ahli Gubsu,” ujar kalangan PNS Pemprovsu. Seperti diberitakan sebelumnya, KPK memeriksa Syamsul Arifin (Gubsu-red) dalam kasus korupsi APBD Langkat 2002-2007 sebagai tersangka karena keterlibatannya sebagai Bupati Langkat saat itu. Hari ini adalah kali pertama Diwarnai Aksi Penolakan INFORMASI diperoleh dari Jakarta, penetapan penahanan terhadap Syam- sul Arifin itu sempat diwarnai adanya aksi penolakan oleh Gubernur Sumut itu, yang enggan menandatangani berkas penahanannya. Apalagi, saat itu Syam- sul tanpa didampingi pengacara. Namun, guna menjalankan komit- men, KPK pun mendesak Syamsul untuk segera menandatangani BAP nya dan akhirnya Syamsul Arifin resmi ditahan dan dibawa ke Rutan Salemba pada pukul 20.20 WIB. Secara terpisah, menanggapi pena- hanan Syamsul Arifin yang dilakukan KPK itu, Direktur LBH Medan, Nuriono SH menyatakan memberi apresiasi kepada KPK yang telah berhasil memu- lihkan kepercayaan masyarakat. Bersambung ke Hal. 15 Bersambung ke Hal. 15 H ARAPAN besar itu akan mereka wujudkan dengan mendesak dan mendukung Petrus Sitepu maju dalam Pilkada Kabupaten Karo. “Saya tak kuasa menolak keinginan mereka agar saya maju pada Pilkada Karo. Semoga apa yang diinginkan masyarakat Karo dan elemen masyarakat lainnya bisa terwujud dengan kemauan dan kerja keras,” ujar Petrus Sitepu di Medan, kemarin. Petrus, sebagai calon yang memilih jalur independen dan mendapatkan nomor urut 7 dalam Pilkada Karo, dan berpasangan dengan Kornelius Tarigan ST SH itu, mengaku dengan dukungan penuh dari perjuma juma (petani), mereka akan melakukan perjuangan dan Jelang Pemilukada Karo andalas/istimewa BERSAMA KAPOLDASU-Petrus Sitepu diabadikan bersama Kapoldasu Irjen Pol Oegroseno. Bersambung ke Hal. 15 JENDERAL Pol Bambang Hen- darso Danuri (BHD) setelah pen- siun dari Mabes Polri dan resmi lengser dari jabatan Kapolri. BHD pun bersiap mempunyai kegiatan baru dengan mengasuh cucunya. "Jadi MC dan ngemong cucu," kata BHD saat ditanya kegiatannya saat pensiun. BHD mengatakan itu usai pe- lantikan Jenderal Pol Timur Pra- dopo sebagai Kapolri menggantikan dirinya di Istana Negara, Jalan Vete- ran, Jakarta Pusat, Jumat (22/10). Jika umumnya mantan Kapolri dipromosikan menjadi Duta Besar Malaysia, namun BHD mengaku hingga kini belum ditawari posisi itu. "Nggak, nggak," katanya singkat. Pria kelahiran 10 Oktober 1952 itu terlihat ramah kepada wartawan. Dia memper- bolehkan wartawan ber- foto bersamanya. Istri BHD, Nanny Pensiun, Ngemong Cucu Jakarta-andalas Komisaris Jenderal Timur Pradopo kini telah resmi menjadi pucuk pimpinan Kepolisian. Sore ini, Presiden Susilo Bam- bang Yudhoyono melantiknya di Istana Negara. Dipandu Yudho- yono, Timur mengucapkan sumpah jabatannya, yang menggariskan ia haram mene- rima gratifikasi dan harus setia pada negara. "Saya tidak akan menerima suatu hadiah atau pemberian berupa apa saja dari siapapun juga, yang saya tahu atau patut atau dapat mengira memiliki hubungan dengan jabatan saya," ujar Timur di Istana Negara, Jumat (22/10). Setelah pelantikan ini, Timur masih harus menunggu serah terima jabatan dengan Kapolri sebelumnya, Jenderal Bambang Hendarso Danuri. Saat serah terima itulah Timur menambah satu bintang di pundaknya dan menjadi Jenderal pula. Seusai dilantik, Timur tak banyak bicara. "Kita melanjutkan apa yang telah menjadi rencana strategis 2010 - 2014. Kita membangun kemitraan dan te- Salam komando antara Kapolri baru Timur Pradopo dengan mantan Kapolri, Bambang Hendarso Danuri. Bersambung ke Hal. 15 Medan-andalas Kepolisian Daerah Suma- tera Utara (Poldasu) hari ini, Sabtu (23/10) akan menye- rahkan delapan jenazah terduga teroris kepada pi- hak keluarga masing-ma- sing untuk segera dima- kamkan. Penyerahan dela- pan jenazah tersebut baru dilakukan setelah pihak fo- rensik di Jakarta telah sele- sai melakukan tes DNA. “Besok (hari ini) jenazah para terduga teroris akan kita serahkan kepada pihak keluarga, karena petugas forensik telah selesai mela- kukan pemeriksaan,” jelas Wadir Reskrim Polda Sumut, AKBP Mashudi didampingi Kasat I Tipidum, AKBP Rudi Rifani kepada wartawan, Jumat. Untuk itu, sambung man- tan Kapolres Deli Serdang itu, diminta kepada pihak keluarga untuk dapat segera melengkapi administrasi sebagai syarat penerimaan jenazah tersebut dari pe- tugas RS Bhayangkara Me- dan Polda Sumut. Hingga kemarin petang, pihak Reskrim Polda Sumut dan Laboratorium Forensik cabang Medan masih mela- kukan rapat dalam rangka Hari Ini, Poldasu Serahkan 8 Jenazah Teroris Medan-andalas Serangan asap Sumatera menyerbu wilayah Singapu- ra dan Malaysia, beberapa hari terakhir ini. Hal ini telah memperburuk keadaan uda- ra di dua negeri itu. Di Singa- pura, polusi asap kali ini terburuk sejak 2006. Demi- kian pernyataan yang dilan- sir oleh Badan Lingkungan Hidup Nasional Singapura (NEA). Badan Meteorologi Kli- matologi dan Geofisika Wila- yah I Medan, Sumatera Uta- ra, mendeteksi titik api di Kabupaten Mandailing Na- tal. Meski kurang dari se- puluh titik api, warga diminta waspada. “Kami belum tahu apakah itu sudah terbakar atau be- lum, karena pantauan dari kemarin hingga hari ini me- lalui satelit,” jelas Kepala Bidang Data dan Informasi Badan Meteorologi, Klima- tologi, dan Geofisika Wilayah I Medan, Hendra Suwarta, Jumat (22/10). Menurut Hendra, titik api di Kabupaten Mandailing Natal belum berbahaya. “Ha- rus diwaspadai, dan masya- rakat diminta tidak mem- bakar hutan,” kata Hendra. Hendra menegaskan, sampai Jumat sore, titik api yang sangat banyak masih Asap Sumatera Serbu Singapura Bersambung ke Hal. 15 Bersambung ke Hal. 15

Upload: harian-andalas

Post on 09-Mar-2016

303 views

Category:

Documents


30 download

DESCRIPTION

Harian Andalas

TRANSCRIPT

HARIAN

andalasL U G A S D A N C E R D A S

Syamsul Arifin Ditahan

Petani GantungkanHarapan padaPetrus-KorneliusKalangan petani, terutama dari kawasanSingalor Lau yang meliputi KecamatanTiga Binanga, Juhar, Lau Baleng danMardinding yang merupakan pusatpertanian jagung menaruh harapan besarkepada Dr Ir Petrus Sitepu untuk bisamemimpin Kabupaten Karo.

Sabtu, 23 Oktober 2010 | No: 1722/Tahun VI | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500

Bersambung ke Hal. 15

SBY LANTIK TIMURJADI KAPOLRI

Bersambung ke Hal. 15

Ekspresi Gubsu Syamsul Arifin saat ditahan KPK, Jumat (22/10).

Jakarta-andalas Setelah melalui proses pemerik-

saan yang panjang dan melelahkan,akhirnya Gubernur Sumut SyamsulArifin dijebloskan ke sel RumahTahanan (rutan) Salemba, Jakarta

Pusat. Tim penyidik KomisiPemberantasan Korupsi (KPK)terpaksa menahan mantan

Bupati Langkat selama 20hari ke depan, untuk mem-

perlancar jalannya prosespemeriksaan.

Mengingat, sebelumnyaSyamsul Arifin sempat mangkirsaat mendapat panggilan padaSenin (11/10) lalu, meski Syam-sul Arifin mengaku ada si-dang DPRD Sumut yang takdapat ditinggalkan. Alasanitu menjadi catatan 'hitam'tersendiri bagi KPK,

Pejabat SumutRamai ke JakartaSEOLAH tahu atasannya akan ditahan,pantauan andalas di Kantor Gubsu,Jumat (22/10) pejabat eselon II dan IIItampak tak ada berada di tempat.Ternyata, mereka ramai-ramai keJakarta, seolah ikut mengantar Syamsulmenjalani pemeriksaan KPK.

“Bukan Gubsu saja berada di Jakarta,tapi Pak Sekda dan para pejabat eselonII lainnya, tengah berada di Jakarta dansebagai Pelaksana (Pl) Sekdaprovsuadalah Rahmatsyah, yang juga staf ahliGubsu,” ujar kalangan PNS Pemprovsu.

Seperti diberitakan sebelumnya, KPKmemeriksa Syamsul Arifin (Gubsu-red)dalam kasus korupsi APBD Langkat2002-2007 sebagai tersangka karenaketerlibatannya sebagai Bupati Langkatsaat itu. Hari ini adalah kali pertama

Diwarnai AksiPenolakanINFORMASI diperoleh dari Jakarta,penetapan penahanan terhadap Syam-sul Arifin itu sempat diwarnai adanyaaksi penolakan oleh Gubernur Sumut itu,yang enggan menandatangani berkaspenahanannya. Apalagi, saat itu Syam-sul tanpa didampingi pengacara.

Namun, guna menjalankan komit-men, KPK pun mendesak Syamsuluntuk segera menandatangani BAP nyadan akhirnya Syamsul Arifin resmiditahan dan dibawa ke Rutan Salembapada pukul 20.20 WIB.

Secara terpisah, menanggapi pena-hanan Syamsul Arifin yang dilakukanKPK itu, Direktur LBH Medan, NurionoSH menyatakan memberi apresiasikepada KPK yang telah berhasil memu-lihkan kepercayaan masyarakat.

Bersambung ke Hal. 15Bersambung ke Hal. 15

HARAPAN besar itu akan merekawujudkan dengan mendesak danmendukung Petrus Sitepu maju dalam

Pilkada Kabupaten Karo. “Saya tak kuasamenolak keinginan mereka agar saya maju padaPilkada Karo. Semoga apa yang diinginkanmasyarakat Karo dan elemen masyarakat lainnyabisa terwujud dengan kemauan dan kerja keras,”ujar Petrus Sitepu di Medan, kemarin.

Petrus, sebagai calon yang memilih jalurindependen dan mendapatkan nomor urut 7dalam Pilkada Karo, dan berpasangan denganKornelius Tarigan ST SH itu, mengaku dengandukungan penuh dari perjuma juma (petani),mereka akan melakukan perjuangan dan

Jelang Pemilukada Karo

andalas/istimewa

BERSAMA KAPOLDASU-Petrus Sitepu diabadikan bersamaKapoldasu Irjen Pol Oegroseno.

Bersambung ke Hal. 15

JENDERAL Pol Bambang Hen-darso Danuri (BHD) setelah pen-siun dari Mabes Polri dan resmilengser dari jabatan Kapolri. BHDpun bersiap mempunyai kegiatanbaru dengan mengasuh cucunya.

"Jadi MC dan ngemong cucu,"kata BHD saat ditanya kegiatannyasaat pensiun.

BHD mengatakan itu usai pe-lantikan Jenderal Pol Timur Pra-dopo sebagai Kapolri menggantikandirinya di Istana Negara, Jalan Vete-ran, Jakarta Pusat, Jumat (22/10).

Jika umumnya mantan Kapolridipromosikan menjadi Duta BesarMalaysia, namun BHD mengakuhingga kini belum ditawari posisi itu."Nggak, nggak," katanya singkat.

Pria kelahiran 10 Oktober1952 itu terlihat ramah kepadawartawan. Dia memper-bolehkan wartawan ber-foto bersamanya.

Istri BHD, Nanny

Pensiun, Ngemong Cucu

Jakarta-andalasKomisaris Jenderal Timur

Pradopo kini telah resmi menjadipucuk pimpinan Kepolisian.Sore ini, Presiden Susilo Bam-bang Yudhoyono melantiknya diIstana Negara. Dipandu Yudho-yono, Timur mengucapkansumpah jabatannya, yangmenggariskan ia haram mene-rima gratifikasi dan harus setiapada negara.

"Saya tidak akan menerimasuatu hadiah atau pemberianberupa apa saja dari siapapunjuga, yang saya tahu atau patutatau dapat mengira memilikihubungan dengan jabatan saya,"ujar Timur di Istana Negara,Jumat (22/10).

Setelah pelantikan ini, Timurmasih harus menunggu serahterima jabatan dengan Kapolrisebelumnya, Jenderal BambangHendarso Danuri. Saat serah

terima itulah Timur menambahsatu bintang di pundaknya danmenjadi Jenderal pula.

Seusai dilantik, Timur takbanyak bicara. "Kita melanjutkan

apa yang telah menjadi rencanastrategis 2010 - 2014. Kitamembangun kemitraan dan te-

Salam komando antara Kapolri baru Timur Pradopo dengan mantan Kapolri,Bambang Hendarso Danuri.

Bersambungke Hal. 15

Medan-andalasKepolisian Daerah Suma-

tera Utara (Poldasu) hari ini,Sabtu (23/10) akan menye-rahkan delapan jenazahterduga teroris kepada pi-hak keluarga masing-ma-sing untuk segera dima-kamkan. Penyerahan dela-pan jenazah tersebut barudilakukan setelah pihak fo-rensik di Jakarta telah sele-sai melakukan tes DNA.

“Besok (hari ini) jenazahpara terduga teroris akankita serahkan kepada pihakkeluarga, karena petugasforensik telah selesai mela-kukan pemeriksaan,” jelasWadir Reskrim Polda Sumut,

AKBP Mashudi didampingiKasat I Tipidum, AKBP RudiRifani kepada wartawan,Jumat.

Untuk itu, sambung man-tan Kapolres Deli Serdangitu, diminta kepada pihakkeluarga untuk dapat segeramelengkapi administrasisebagai syarat penerimaanjenazah tersebut dari pe-tugas RS Bhayangkara Me-dan Polda Sumut.

Hingga kemarin petang,pihak Reskrim Polda Sumutdan Laboratorium Forensikcabang Medan masih mela-kukan rapat dalam rangka

Hari Ini, Poldasu Serahkan8 Jenazah Teroris

Medan-andalasSerangan asap Sumatera

menyerbu wilayah Singapu-ra dan Malaysia, beberapahari terakhir ini. Hal ini telahmemperburuk keadaan uda-ra di dua negeri itu. Di Singa-pura, polusi asap kali initerburuk sejak 2006. Demi-kian pernyataan yang dilan-sir oleh Badan LingkunganHidup Nasional Singapura(NEA).

Badan Meteorologi Kli-matologi dan Geofisika Wila-yah I Medan, Sumatera Uta-ra, mendeteksi titik api diKabupaten Mandailing Na-tal. Meski kurang dari se-puluh titik api, warga dimintawaspada.

“Kami belum tahu apakahitu sudah terbakar atau be-lum, karena pantauan darikemarin hingga hari ini me-lalui satelit,” jelas KepalaBidang Data dan InformasiBadan Meteorologi, Klima-tologi, dan Geofisika WilayahI Medan, Hendra Suwarta,Jumat (22/10).

Menurut Hendra, titik apidi Kabupaten MandailingNatal belum berbahaya. “Ha-rus diwaspadai, dan masya-rakat diminta tidak mem-bakar hutan,” kata Hendra.

Hendra menegaskan,sampai Jumat sore, titik apiyang sangat banyak masih

Asap SumateraSerbu Singapura

Bersambung ke Hal. 15

Bersambung ke Hal. 15

MEDAN KITA harian andalas | Hal. 2Sabtu23 Oktober 2010

andalasL u g a s & C e r d a s

PENERBITPT. Star Media Internusa d/h. PT. Inti Media Nusantara

PEMIMPIN UMUM/PEMIMPIN REDAKSIIskandar ST

WKL PEMIMPIN UMUM/WKL PEMIMPIN REDAKSI/PENJABH Baharuddin

PEMIMPIN PERUSAHAANAmiruddin

REDAKTUR PELAKSANAAgus Salim Ujung

KOORDINATOR LIPUTANGusliadi Ritonga

SEKRETARIS REDAKSICut YuliantiREDAKTUR

Hamdani Nasution, Asril Tanjung, Hermawan,Yonan Febrian

STAF REDAKSIAsiong, Robenson Sidabariba, Yunan Siregar,

Raja P SimbolonBinsar Simatupang,Irwan Ginting,Ika Ramadhani,

Felik SidabutarFOTOGRAPHER

Rony MuharrmanMANAGER SIRKULASI

Eddy H. TambunanIKLAN

SyarifahPENASEHAT HUKUM

Syahril SH SpN; Nur Alamsyah SH MH; Abu Bokar Tambak SH MHum;A Herwan Bispo SH.

ALAMAT REDAKSI/ TATA USAHAJalan T Amir Hamzah

Ruko Kompleks Griya Riatur Indah No. 182-184-186 Medan

NOMOR REKENINGBCA KCP Tomang Elok a/n Hasan Insja

No. Rekening 7865044917BRI KCP Kapten Muslim a/n Hasan Insya

No. Rekening 0635-01-012885-50-4Iklan Warna (FullColour) Rp. 15.000/mm kolom

Iklan Hitam Putih Rp 10.000/mm kolomIklan Keluarga/Ucapan Selamat Rp 3.500/mm kolom

TELEPON(061) 8449800

FAKSIMILE(061) 8462800

[email protected]

PENCETAKCV. Grafika Sumatera.

Isi di Luar Tanggungjawab Pencetak

E D I T O R I A L

Selamat BertugasJenderal Timur

KOMISARIS Jenderal Polisi Timur Pradopo, yang

baru saja dilantik menjadi Kepala Polri berjanji akan

meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada insti-

tusi yang dia pimpin.

"Kita membangun kemitraan dan terus memantap-

kan kepercayaan masyarakat," kata Timur setelah pel-

antikannya di Istana Negara, Jakarta, Jumat (22/10).

Timur menjelaskan, Polri akan fokus pada rencana

strategis Polri untuk periode 2010-2014. Rencana

strategis itu mencakup berbagai program, baik pen-

indakan maupun pencegahan di bidang hukum.

Perlu diingat, bahwa pengembalian citra kepolisian

bukanlah pekerjaan mudah. Siapapun pimpinan Pol-

ri,termasuk Timur Pradopo dipastikan mesti bekerja

keras mengembalikan kepercayaan publik tersebut.

Pasalnya, pamor institusi kepolisian akhir-akhir ini

sangat merosot di mata masyarakat.

Hal ini berhubungan dengan pengalaman mas-

yarakat berinteraksi dengan kepolisian selama ini,

mulai dari kasus tilang di jalan raya hingga berbagai

kasus besar. Kita berharap, Kapolri yang baru dilantik

serius dan harus berani melaksanakan reformasi di

tubuh Polri, secara konsisten dan berkelanjutan dan

konsisten.

Selain itu, Kapolri Timur Pradopo juga harus bera-

ni melakukan gebrakan penting di mata rakyat, mis-

alnya mengusut kasus rekening gendut petinggi Polri,

membongkar mafia pajak serta menuntaskan kasus

Bank Century.

Kalau Kapolri baru tidak mampu melakukan hal

tersebut, maka Polri akan gagal mendapatkan keper-

cayaan dari rakyat.

Selain itu, Kapolri baru nanti hendaknya jangan

sampai berlawanan dengan kehendak rakyat, terma-

suk perjuangan kaum tani.

Selama ini, Kepolisian seringkali berdiri sejajar

dengan kepentingan pengusaha dan berlawanan se-

penuhnya dengan petani. Akibatnya, ada banyak ka-

sus menunjukkan bahwa Kepolisian merupakan insti-

tusi yang paling sering merepresi perjuangan para

petani.

Dalam hal ini, pihak kepolisian sering sekali men-

jadi 'alat pengamanan' paling efektif untuk melind-

ungi kepentingan modal besar di sektor pertanian dan

kehutanan, dan telah menafikan tugas pokoknya se-

bagai pengayom dan pelindung rakyat, termasuk para

petani.

Komjen Timur Pradopo telah dilantik menggantikan

Bambang Hendarso Danuri. Kita berharap, dalam

mengemban amanah yang amat berat itu, Timur Pra-

dopo senantiasa mendahulukan kepentingan nasion-

al, bersikap pro-demokrasi, dan selalu memihak pada

kepentingan rakyat.

Di sisi lain, selama ini Jakarta selalu dianggap se-

bagai simbol kekuasaan di pusat yang selalu mengir-

imkan kekerasan ke daerah. Kita mengharapkan,

Kapolri Timur Pradopo mampu mengubah cara pende-

katan untuk menangani gejolak sosial di daerah, dan

tidak lagi mengutamakan 'penggunaan kekerasan ber-

senjata' untuk merespon terjadinya berbagai per-

masalahan di daerah.

Prinsip penegakan hukum di luar peradilan resmi

masih layak diterapkan di daerah. Musyawarah dan

mufakat sebagai roh penyelesaian masalah memili-

ki arti penting dibanding penyelesaian dengan cara

tembak di tempat. Selamat bertugas Jenderal Ti-

mur. . . . ! ( ** )

Gubsu Diminta Tinjau Ulang

Dua Anggota BP PDAM TirtanadiPengurus ParpolMedan-andalas

Gubsu diminta meninjauulang SK pengangkatan duaanggota Badan Pengawas (BP)PDAM Tirtanadi Medan, yaituRajamin Sirait dan GhazaliSyam, karena keduanya me-rupakan pengurus aktif partaipolitik (Parpol).

rundang-undangan dengan meninjauulang Badan Pengawas PDAM Tirtanadiyang masih pengurus parpol,” tandasAmran.

Dia membeberkan, Rajamin Siraitadalah pengurus DPD Partai GolkarSumut, dan Ghazali Syam yang mantanWakil Ketua DPRD Langkat masihpengurus DPW PPP Sumut.

“Jangan sampai badan usaha milikdaerah ini diisi oleh oranng yang tidakmemiliki kompetensi dan dikuasai sertadiobok-obok oleh kepentingan parpoltertentu,” ujar Amran Pulungan serayamenyatakan, jika perusahaan milikPemprovsu ini diisi oleh orang-orangparpol dengan menabrak rambu-rambuperundang-undangan, maka yang palingrugi nantinya adalah rakyat SumateraUtara.

Karenanya, AMPP mendesak DPRDSumut untuk menolak pengangkatanDewan Pengawas PDAM Tirtanadi dari

kalangan parpol.Menurut Amran Pulungan, peng-

angkatan Rajamin Sirait dan GhazaliSyam sangat kental dengan nuansapolitik dan bukan mengedepankankepentingan rakyat Sumatera Utara.Dan itu dapat terlihat dari kemampuankedua figur tersebut yang tidak memilikikemampuan tentang persoalan pe-rusahaan daerah air minum.

Dengan demikian ke depannya,keduanya dikhawatirkan akan me-ngobok-obok PDAM Tirtanadi gunakepentingan praktis oknum-oknumparpol. “Mereka akan lebih menge-depankan kepentingan parpolnya,ketimbang merespon persoalan-per-soalan masyarakat untuk kepentingandan kemaslahatan rakyat SumateraUtara,” ungkap Pulungan.

Seperti diketahui, Gubsu H SyamsulArifin SE, melantik Dewan PengawasPDAM Tirtanadi Sumut Priode 2010-

2013, Kamis (21/10) di Aula PDAMTirtanadi Sumut.

Adapun dewan pengawas yang dilan-tik adalah Dr RE Naninggola MM (Ketuamerangkap anggota), Drs H Abu H-Anifah Siregar (anggota), Rajamin SiraitSE (anggota) dan Drs Gazali Syam(anggota).

Gubsu dalam amanatnya menye-butkan bahwa tugas yang paling utamaDewan Pengawas adalah melakukanseleksi terhadap calon direksi yang baru,sebab saat ini direksi masih dihunjukseorang pejabat.

“Kita berikan waktu kepada dewanpengawas untuk menunjukkan ki-nerjanya dalam menyeleksi calon direksiyang baru .Kan masih ada waktu be-berapa bulan lagi. Saya berharap se-belum habis masa jabatan pejabat Dirutini sudah selesai penyeleksian calondireksi yang baru,” pinta Syamsul penuhharap. (HAM)

Permintaan itu dikemukakan KetuaAliansi Masyarakat Peduli Pembaharuan(AMPP), Amran Pulungan SE, di Me-dan, Jumat (22/10).

“Sudah jelas di dalam aturan, bagimereka yang terlibat parpol tidak bolehmenjadi badan pengawas badan usahamilik negara/daerah (BUMN/D) ter-masuk PDAM Tirtanadi. Oleh karena itu,Gubsu harus mematuhi peraturan pe-

Bappenas Targetkan MDGs Tuntas 2015

Medan-andalasBerdasarkan catatan tim kesehatan haji Indo-

nesia di Madina, banyak pasien risiko tinggi (Risti)yang wafat di jalan. Atas kejadian tersebut, BalaiPengobatan Haji Indonesia (BPHI) meminta kepadadokter kloter dan petugas sektor untuk lebih ketatmengawasi jamaah risti.

“Hal tersebut tertuang dalam surat yangdikeluarkan Kantor Misi Haji Indonesia di Jeddah,yang diterima Media Center Haji (MCH) dari BalaiPengobatan Haji Indonesia Madina,” kata HumasPanitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Em-barkasi Medan, HM Sazli Nasution, di Asrama HajiMedan, Jumat (22/10).

Sazli mengatakan, surat yang diteken Waka IIIPelayanana Kesehatan PPIH Arab Saudi dr ChairulRadjab Nasution itu, meminta kepada seluruhpetugas di kloter dan sektor untuk memberikanpemahaman kepada jamaah risti, untuk mengurangikegiatan-kegiatan yang akan memengaruhi kondisikesehatannya.

Selain itu, diharapkan kepada dokter sektor dankloter untuk melakukan pemeriksaan secaraperiodik setiap harinya, untuk memantau kondisikesehatan jamaah Risti sehingga bisa dipastikankondisi kesehatannya.

Lebih lanjut Sazli mengatakan, sudah 9 jamaahhaji asal Indonesia yang wafat di Madina. Sebagianbesar dari jamaah tersebut masuk dalam kategoriRisti, dan wafat ketika usai atau sedang melak-sanakan ibadah di Masjid Nabawi. (STARBERITA)

Banyak Calhaj RistiWafat di Jalan

Medan-andalasBadan Perencanaan Pemba-

ngunan Nasional (Bappenas) me-nargetkan perbaikan kesejah-teraan dengan memperbaiki sektormendasar yang ditetapkan dalamMDGs (millennium developmentgoals) mencakup pemberantasankemiskinan dan kelaparan; men-capai pendidikan dasar untuk se-mua; mendorong kesetaraan genderdan pemberdayaan perempuan;menurunkan kematian anak; mening-katkan kesehatan ibu; mengen-dalikan HIV dan AIDS, malaria danpenyakit menular lainnya; dan men-jamin kelestarian lingkungan hidup.

MDGs yang ditargetkan bisatercapai maksimal tahun 2015 jugabisa mendorong pertumbuhanekonomi nasional tahun per tahun.Hal itu diungkapkan Menteri PPN(Perencanaan Pembangunan Nasio-nal) dan Kepala Bappenas ProfArmida S Alisjahbana MA di Ban-dara Polonia, Jumat (22/10) saattransit menuju Banda Aceh.

Didampingi Publik Relation &Administrasi Kementrian Bappe-nas Maruhum Batubara PhD, men-teri lebih lanjut memaparkan,secara umum, perkembangan yangtelah dicapai sampai saat ini menun-jukkan kemajuan yang menggem-birakan. Beberapa indikator MDGssecara nasional telah tercapai dansebagian besar target MDGs secaranasional diperkirakan akan tercapai(on track). Pemerintah Indonesia jugamendapatkan apresiasi dari PBB atascapaian sampai saat ini dan komit-mennya untuk mencapai sasaranMDGs pada akhir tahun 2015.

Meski demikian menurut ProfArmida yang juga didampingi Dr IrDedi M Masykur Riyadi Staf Khu-sus Menteri PPN dan Hasni Ang-graini Lubis Sekretaris BappedaSumut, pencapaian sasaran MDGsdi tingkat nasional perlu didukungcapaian di tingkat daerah, danseluruh pemangku kepentinganyang terdiri dari Pemerintah, duniausaha, masyarakat luas termasukmasyarakat madani, serta paratokoh agama.

Sementara itu, kesenjanganantar daerah dalam pencapaiansasaran MDGs perlu terus di-perkecil, antara lain dengan mem-berikan perhatian yang lebih besarbagi daerah-daerah yang kinerjapencapaian MDGs-nya masih dibawah rata-rata nasional. Seluruhupaya untuk mencapai sasaranMDGs tersebut perlu didukungdengan penguatan sinergi antar-kementerian/lembaga dan antarapusat dan daerah. Pada kesem-

patan itu Prof Armida menjelaskan,tahun 2015 angka kematian ibumelahirkan diturunkan menjadi 108(dari 100 ribu kelahiran per tahun).“Sebagai gambaran, angka kema-tian ibu melahirkan tahun 2007masih 228 per 100 ribu kelahiranper tahun. “Hingga tahun 2015 kitatargetkan sudah tinggal 108,” kataArmida. Kemudian, indikatorkemajuan untuk tutupan lahan atauperbaikan hutan, lanjutnya tahun2015 tutupan lahan (forest cover)yang sebelumnya 59 persen bisadicapai menjadi 60 persen tahun2015 mendatang.

Sementara untuk pendapatanperkapita yang sebelumnya 20persen jumlah penduduk berada dibawah 1 dollar AS per orang ditu-runkan menjadi 10 persen tahun2015 mendatang. “Tahun 90-an kan20 persen penduduk Indonesiamasih di bawah 1 dollar per hari.“Kita harapkan tahun 2015 tinggal10 persen,” katanya. (RIL)

andalas/ika ramadhaniandalas/ika ramadhaniandalas/ika ramadhaniandalas/ika ramadhaniandalas/ika ramadhani

RUSAK PARAH-Jalan Kayu Putih Kelurahan Mabar, Kecamatan Medan Deli, sudah lama rusak parah, tapi belum mendapat perhatianPemko Medan. Jalan rusak ini pun sudah sering memakan korban. Tidak jarang truk terjebak dalam lubang yang mengakibatkan kemacetan.Ditambah lagi jika musim penghujan turun badan jalan akan digenangi air, dan jika musim kemarau akan menebar debu.

Menteri PPN danKepala BappenasProf Armida SAlisjahbana MAdidampingiSekretaris BappedaSumut HasniAnggraini Lubisketika transitdi Vip RoomBandara Polonia,Jumat (22/10).

andalas/asril tanjungandalas/asril tanjungandalas/asril tanjungandalas/asril tanjungandalas/asril tanjung

Ibu Berperan BesarBentuk Karakter BangsaMedan-andalas

Guru Besar Fakultas Ilmu Budaya UniversitasGadjah Mada Prof Dr Suhartono berpendapat, sosokibu memiliki peranan yang cukup besar dalampembentukan karakter bangsa.

“Pembentukan karakter bangsa itu bermula darikeluarga dan peranan ibu sangat penting,” katanyasaat dihubungi dari Medan, Jumat. Untuk itu,jelasnya, orang tua perlu mentransfer nilai-nilaipositif dan menanamkan watak yang kuat kepadaanak, sehingga dapat membentuk karakter bangsayang baik. Terlebih di Indonesia terkenal denganbudaya paternalistik, sehingga nasihat sertatuntunan yang diberikan dari seseorang yang lebihdipandang, termasuk orang tua, maka akan diikutianggota keluarga lainnya.

Menurut dia, sistem kekeluargaan yang kini jugamelibatkan kaum ibu untuk ikut terjun mencarinafkah keluarga, turut menjadi salah satu faktorpudarnya karakter bangsa. “Sebab mereka (ibu) tidakpunya waktu lagi bersosialisasi dengan anaknyasetelah seharian bekerja,” katanya.

Pengamat Sosial dari Komunitas Taman, Zulkar-naen Nasution mengatakan, masyarakat Indonesiadewasa ini tidak lagi memiliki karakter yang jelas,jika dibandingkan tatanan masyarakat beberapakurun waktu sebelumnya. Untuk itu, katanya, sosokpemimpin negara harus menjadi contoh yang idealdan berkarakter kuat, agar masyarakat dapat menirunilai positif tersebut, sehingga pembangunankarakter bangsa itu dapat terwujud. (ANT)

MEDAN KITASabtu

harian andalas | Hal. 323 Oktober 2010

Dirut PD Pasar Berang

Polresta Medan Gelar SimulasiPenanganan Demo AnarkiMedan-andalas

Kepolisian Resort Kota(Polresta) Medan menggelarsimulasi penanganan aksidemo anarki dan bentrokanantara dua kelompok pemudamenggunakan senjata tajamdi Markas Polresta Medan,Jumat (22/10).

Simulasi yang menerjunkanseluruh satuan fungsi mulaidari Sat Samapta, Satreskrim,Lantas dan Intelkam dan per-sonel Polsek Medan Timurtersebut dipimpin langsungoleh Kabag Ops Polresta Me-dan, Kompol Dadi Purba dandisaksikan sejumlah perwira.

Dalam simulasi ditampil-kan adanya sekelompok ma-hasiswa yang menggelar aksiunjuk rasa di tengah jalantanpa memiliki surat izin.Kemudian petugas Sat Lan-tas Polresta bergabung de-

ngan personil Polsekta Me-dan Timur berusaha mem-bubarkannya.

Namun akhirnya terjadikericuhan antara pendemodan pihak kepolisian. Parapengunjuk rasa itu yangtidak mau dibubarkan mela-wan petugas sehingga terjadipertikaian.

Karena pendemo sudahanarki, melempari petugasdengan batu, maka pihakkepolisian melepaskan tem-bakan peringatan ke udara.

Tetapi para pendemo tidakmengindahkannya malah te-rus menerus melempari pe-tugas dan akhirnya Polisiterpaksa menembak ke arahpendemo sehingga dua pen-demo terkena tembakan di-bagian kakinya.

Setelah para pendemo bu-bar, petugaspun langsung

membawa dua mahasiswatadi ke Rumah Sakit (RS)Brimobdasu untuk menda-patkan perawatan atas lukatembak yang dialaminya.

Tidak berselang lama, ter-nyata pendemo tadi denganmenurunkan massa lebihbanyak lagi menyerang Ma-polsek Medan Timur denganmelemparinya pakai batu.Karena tindakan anarki pe-ngunjuk rasa tersebut, ak-hirnya petugas menembakdua pelaku penyeranganMapolsek Medan Timur ter-sebut dan berhasil mem-bubarkan massa.

Selain simulasi penanga-nan unjuk rasa anarkis tadi,petugas juga melakukan si-mulasi penanganan bentro-kan dua kelompok pemudayang menggunakan senjatatajam. (HER)

SIMULASI-PersonilPolresta

Medanmenggelar

simulasipenanganandemo anarki

danbentrokan

antarduakelompok

pemuda yangmenggunakan

senjata tajamdi halaman

upacaraMapolresta

Medan.andalas/hermawanandalas/hermawanandalas/hermawanandalas/hermawanandalas/hermawan

Medan-andalasPeristiwa kebakaran

Pasar Sukaramai JalanSutrisno Medan yangmenghanguskan ratusankios para pedagang,dijadikan segelintir oranguntuk mengeruk keun-tungan. Akibatnya, Direk-tur Utama PerusahaanDaerah (PD) Pasar KotaMedan, Mustafa SutanNasution, pun berang.

tegang. Lantaran PD Pasar tidakmenerima tindakan itu.

Tindakan yang diambil Adi Polo,oknum yang disebut-sebut anggotaSPSI dan petugas penjaga malam,dinilai mengangkangi PD Pasar.Sehingga diminta posko pen-daftaran para pedagang segeradibubarkan.

Namun di antara Dirut PD Pasardan Adi Polo saling ‘perang mulut’dan mengundang perhatian orang.Tidak satupun pihak kepolisianyang siaga, mengamankan lokasiitu. Meski suasana mulai reda.

“Saya tidak mau lihat aktivitasitu lagi. Sebaiknya ditutup dandibubarkan saja. Kenapa tindakanini tidak dilakukan koordinasi.Saya inikan pimpinan PD Pasar.Kenapa saya dikangkangi,” tandasMustafa, Jumat kemarin.

Mustafa mengakui, apa yangdilakukan oknum SPSI itu, tin-dakan yang tepat dan turut mem-bantu kinerja PD Pasar. Tapi tidakdilakukan koordinasi. Itu sebab-nya PD Pasar tidak mau ke-colongan.

“Nanti apa dikatakan wartawan.

Kenapa PD Pasar kecolongan.Kenapa pihak ketiga yang me-ngelola. Itu yang harus kita jaga.Sehingga tanggungjawab PD Pa-sar itu ada. Kita tidak mau di-katakan yang bukan-bukan,” pu-ngkasnya.

Mustafa berharap, agar pe-dagang tidak mendaftar ke poskobukan milik PD Pasar. Pedagangdiarahkan untuk membawa datakepemilikan kios dan dilampirkanKTP, serta surat kepentinganlainnya ke PD Pasar.

Sementara Adi Polo tetap ber-isikeras, supaya PD Pasar mem-beri kesempatan ini, agar para pe-dagang dikoordinir oleh merekadan meminta PD Pasar mengu-tuskan pegawainya untuk me-mantau selama aktifitas ini ber-jalan.

“PD Pasar seharusnya tidakarogan, memukul meja hinggaretak. Kan ada solusinya, ba-gaimana masalah ini bisa dise-lesaikan. Padahal tujuan kita baik,dan ingin membantu PD Pasar,agar tidak sulit mendata parapedagang,” bebernya. (WOL)

Pasalnya, bangunan milik pe-merintah kota (Pemko) Medan inidijadikan posko pendaftaran.Tujuannya untuk membantu PDPasar mendata kembali para pe-dagang. Namun inisiatif itu di-tantang PD Pasar, karena dianggaptidak koordinasi.

Akibatnya, di lokasi terjadiricuh. Temperamen Dirut PDPasar mulai memuncak. Meja dihadapannya langsung ia dipukulhingga retak. Suasana menjadi

Pengunjung Padati Stan Disbudpar Sumut di PDT 2010Stan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata

(Disbudpar) Sumatera Utara di seputaranOpen Stage Parapat, Kabupaten Sima-lungun, tempat perhelatan berbagai per-tunjukan Festival Budaya memeriahkanPesta Danau Toba (PDT) 2010, terusdipadati pengunjung sejak festival itudibuka beberapa hari lalu.

Sudarno, menyajikanberbagai informasitentang kepariwisataanSumut baik secaralangsung maupunmelalui brosur dancompact disk (CD)kepada setiap pe-ngunjung yang datang.

Selain itu, pe-ngunjung stan juga bisalangsung menyaksikanberbagai keindahanobjek-objek wisata diSumut melalui tv displayyang disediakanDisbudpar Sumut.

Antusiasnya masya-

rakat, wisatawan, danpelajar mengunjungistan Disbudpar Sumutjuga dapat dilihat daribesarnya keinginanmereka untuk men-dapatkan brosur-brosurberisikan informasitentang kepariwisataanSumut. “Ya, kami ke sini(stan Disbudpar Sumut-red) untuk mencariinformasi tentangkepariwisataan Sumut.Instasi ini kan yangpaling tahu mana sajaobjek-objek wisata diSumut,” ujar pe-

ngunjung stan, Par-damean bersama duaanaknya saat melihatdan mengunjungi stanDisbudpar Sumut,kemarin.

Menurut Pardamen,pagelaran PDT 2010menyajikan anekaragam budaya ka-bupaten/kota yangberada di kawasanDanau Toba benar-benarbermanfaat bagi mas-yarakat dan wisatawan.

“Melalui kegiataninilah masyarakat luasjadi tahu apa-apa sajakebudayaan dandestinasi pariwisata diSumut. Karena mungkinselama ini mereka tidakmengetahui secara jelas

dan rinci,” ujar wargaPematang Siantar itu.

Lokasi Open StageParapat yang strategissehingga mudahdijangkau juga menjadisalah satu daya tarikyang membuat ramainyapengunjung datanguntuk menyaksikanFestival Budaya PDT2010.

Setelah menelusuriberbagai stan yangdisediakan panitia,pengunjung dapatmenyaksikan berbagaianeka perlombaanfestival kebudayaanyang diselenggarakanmulai pagi hingga malamhari selama PDT 2010berlangsung. (GUS)

Pengunjung yangdatang ke stanDisbudpar

Sumut, umumnya inginmengetahui informasidetail tentang objek-objek dan destinasi

wisata Sumut. Ada duastan yang disediakanDisbudpar Sumut disana.

Disbudpar Sumut dibawah kepemimpinanKepala Dinas Drs

Sambut Hari Sumpah Pemuda

Pemuda EtnisTionghoa PatutBersyukurMedan-andalas

Menyambut 82 tahun Hari Sumpah Pemuda,

hendaknya kita mencoba kembali merenungkan

perjalanan bangsa dalam mewujudkan persatuan dan

kesatuan bangsa. Berpikir dan mengingat kembali ke

belakang, sudah selayaknya pemuda etnis Tionghoa

patut bersyukur melihat catatan sejarah kelahiran

Bangsa Indonesia, karena ternyata dalam setiap momen-

momen penting yang dilalui bangsa Indonesia terdapat

partisipasi aktif etnis Tionghoa. Hal ini dikatakan tokoh

pemuda Medan, Jasmin Chandra, kepada andalas,

Kamis (21/10) di rumahnya,Jalan Pasundan Medan.

“Dimulai dari zaman VOC tercatat nama besar

Kapitan Nie Hoe Kong sampai peristiwa reformasi yang

mencatat nama Jap Yun Hap, kita melihat bahwa selalu

terdapat peranan aktif etnis Tionghoa dalam rentetan

sejarah republik ini,” ungkap Jasmin Chandra yang juga

Ketua Sahabat Center Medan ini.

Menyoroti secara khusus peristiwa Sumpah Pemuda

1928, kata dia, sejarah juga mencatat partisipasi aktif

etnis Tionghoa dalam momen bersejarah tersebut.

Rumah di Jalan Kramat Raya yang dipergunakan sebagai

tempat berlangsungnya Kongres Pemuda ke-2 yang

menghasilkan pernyataan Sumpah Pemuda adalah milik

seorang Tionghoa yang bernama Sie Kong Liong.

Terdapat pula nama Djohan Mohammad Tjaja,

seorang pemuda etnis Tionghoa utusan dari Jong

Islamieten Bond sebagai Pembantu 1 Panitia Kongres

Pemuda ke-2 tersebut. Kongres dihadiri sekitar 700

orang, namun yang berani menandatangani absensi

hanya 81 orang. Dari 81 orang tersebut tercatat 4 nama

pemuda Tionghoa, Kwee Thiam Hong, Oey Kay Siang,

Tjio Djien Kwie, John Lauw Tjoan Hok bersanding dengan

nama-nama besar lainnya seperti WR Supratman, Moh

Roem dan lainnya.

“Perlu digarisbawahi bahwa pada zaman itu, etnis

Tionghoa berani berpartisipasi apalagi sampai membu-

buhkan tanda tangan sangat beresiko besar ditangkap

oleh Polisi Belanda. Hal ini membuktikan bahwa peran

pemuda etnis Tionghoa sungguh tidak main-main

mengupayakan terwujudnya Indonesia bersatu,” paparnya.

Untuk kedepannya,Jasmin berharap agar pemuda

Tionghoa masa kini tidak melupakan sejarah penting

ini dan meneladani para pendahulu untuk ikut serta

bersama-sama dengan komponen pemuda yang lain

membangun Indonesia di segala bidang, bukan hanya

dalam hal ekonomi saja.

Pemuda Tionghoa diharapkan agar dapat memper-

siapkan diri, membina diri, belajar, bekerja keras,

berjuang, bersaing secara positif menjadi yang terbaik,

lalu memberikan sumbangsih yang nyata dalam

pembangunan bangsa di segala bidang bersama-sama

dengan segenap komponen bangsa yang lain demi

terwujudnya secara penuh janji-janji kemerdekaan yang

tertuang di dalam Pembukaan UUD 1945.

“Sebagai bangsa yang besar, pemuda etnis Tionghoa

harus sanggup menjawab tantangan zaman, sanggup

meneruskan capaian generasi sebelumnya bahkan

kalau bisa melebihinya,” katanya.

Ia mengatakan, pemuda etnis Tionghoa hendaknya

mampu memberikan konstribusi yang baik kepada

pemerintah untuk mewujudkan pembangunan bangsa

dan daerahnya sehingga tujuan pemerintah untuk

mewujudkan kesejahteraan masyarakat dapat tercapai.

“Saya mengajak kepada seluruh pemuda, untuk

mengembangkan potensi dan kretivitas yang di-

milikinya, kembangkan daya saing dengan peradaban

yang unggul dan berkarakter,” ujarnya. (SIONG)

Kabut Asap Selimuti Deli Serdang

Puskesmas 24 JamBelum Berjalan Medan-andalas

Pemerintah Kota (Pemko) Medan diminta me-ngevaluasi puskesmas 24 jam, karena belum berjalanmaksimal. Bahkan, banyak puskemas di Medan hanyabuka sampai pukul 14.00 WIB.

”Banyak puskemas di Medan hanya ‘hidup’ sampaipukul 14.00 WIB. Ini menciderai program wali kotayang berniat memamksimalkan pelayanan kesehatan.Ini saya lihat penyakit lama yang susah dihentikan,”ujar Anggota Komisi B DPRD Medan dari PKS, SalmanAlfarisi, Jumat (22/10) kepada pers, di gedung dewan.

Hal senada diungkapkan anggota Komisi B lainnya,Khairuddin Salim. Politisi Demokrat ini menilai,puskesmas 24 jam yang sudah di-launching wali kota,masih sebatas wacana. ”Puskesmas 24 jam bolehdikatakan masih sebatas wacana. Karena faktanya,masih pukul 12 malam, pagarnya tutup. Memanglampunya hidup, namun siapa yang tahu, jika puskes-mas tersebut masih buka kalau pagarnya ditutup,”katanya. Dia menambahkan, program puskesmas 24jam ini belum tersosialisasi dengan baik. Mestinya,pihak dinas kesehatan melakukan sosialisasi agarmasyarakat mengetehui puskesmas yang buka 24jam.”Kita yakin masyarakat belum tahu adanyapuskesmas rawat inap,” tambah Khairuddin.

Beberapa waktu lalu, Wali Mota Medan RahudmanHarahap dalam program pelayanan kesehatan padamasyarakat telah membuka pelayanan 24 jam di 13Puskesmas di Kota Medan. (YN)

andalas/istandalas/istandalas/istandalas/istandalas/ist

CARI INFORMASI-Pelajar memadati stan Dinas Kebudayaan danPariwisata Sumut di Festival Budaya Pesta Danau Toba 2010 yangberlangsung di seputaran Open Stage Parapat untuk mencariinformasi dan mengetahui objek dan destinasi wisata di Sumut.

PS Tuan-andalasSebagian wilayah di Kabupaten Deli

Serdang, Sumatera Utara, Jumat (22/10), diselimuti kabut asap tebal yangdiperkirakan ekses dari kebakaranhutan di sekitar Provinsi Riau. Kabutasap tebal tampak menyelimuti seba-gian wilayah Deli Serdang sejak sekitarpukul 07.30 WIB hingga menjelangpukul 10.00 WIB.

Beberapa warga setempat dan pe-

ngendara kendaraan bermotor mem-benarkan musibah kabut asap tersebutcukup menganggu jarak pandang danmenganggu pernafasan. “Kabut asap yangterjadi hari ini (Jumat, red) memang cukupmengganggu jarak pandang dibandingkemarin,” ucap Taufik, warga KecamatanPercut Sei Tuan, Deli Serdang.

Dia memperkirakan jarak pandangpada posisi pagi hari di wilayah itumaksimum hanya sekitar 100 meter

sehingga banyak pengguna kendaraanbermotor mengurangi laju kecepatankendaraan mereka.

Menjelang sekitar pukul 11.00 WIB,ketebalan kabut asap mulai berkurangdi kabupaten yang berbatasan langsungdengan Kota Medan itu.

Sehari sebelumnya, menurut dia,kabut asap sudah mulai menyelimutisebagian wilayah itu tetapi tingkatketebalannya belum terlalu meng-

ganggu jarak pandang. Beberapa keca-matan di Deli Serdang yang sempattergolong relatif dominan dilanda kabutasap kiriman itu dilaporkan antara lainKecamatan Percut Sei Tuan, PantaiLabu, Beringin, Tanjung Morawa danLubuk Pakam.

Kabut asap yang merebak ke seba-gian wilayah Deli Serdang terjadi ditengah minimnya curah hujan selamakurun waktu sepekan terakhir ini. (ANT)

HUKUM & KRIMINALSabtu23 Oktober 2010 harian andalas | Hal. 4

KILAS Terkait Dugaan Pemalsuan BAP

Wakapolres Tanah Karo danDua Penyidik Segera Dipanggil

Medan-andalasMantan Kasatreskrim Polresta Medan

yang kini menjabat Wakapolres TanahKaro, Kompol JS SiK akan segera di-panggil Bidang Profesi dan Pengamanan(Bid Propam) Polda Sumut untuk di-dengar keterangannya terkait laporandugaan pemalsuan Berita Acara Pe-meriksaan (BAP) soal sengketa tanah diJalan Mongonsidi Polonia Medan.

Pemanggilan tersebut sebagai tindaklanjut ataspengaduan sesuai Surat Tanda Penerimaan Laporan(STPL) No. STPL/184/X/2010/Propam Poldasutertanggal, 14 Oktober 2010 yang ditandatangi olehKasubbid Yanduan Propam Poldasu, Kompol AHutabarat SH.

Laporan itu disebutkan, RM sebagi pelapormenduga ada pemalsuan pada pemeriksaan terhadapdirinya atas kasus sengketa tanah dengan PT ADPmilik keluarga Adelin Lis.

Kabid Propam Poldasu, Kombes Pol Drs Edi HNapitupulu, kepada wartawan mengaku telahmenerima laporan RM dan pihaknya masih mem-pelajari, kemudian akan segera memanggil Wa-kapolres Tanah Karo untuk didengar ketera-ngannya.

Dilaporkannya Kompol JS ini karena RM merasaada yang aneh dalam pemeriksaan dirinya. Terlebihlagi, saat gelar perkara kasus ini di Polda Sumut.

Dalam gelar perkara itu,Direktorat Reskrimmenyatakan bahwa pihak PT ADP, Arsyad Lis(Abang Adelin Lis-DPO 10 Tahun penjara dalamkasus pembalakan hutan di Madina), melaporkanRM ke Polresta Medan karena keberatan di-pasang plank ditanah yang mereka sengketakanberdua.

Namun, tuduhan terhadap RM bukan itu, melain-kan Kompol JS menyangkakan kepadanya, memal-sukan suatu akta auntentik atau pemalsuan surat ataumembuat akta palsu dan atau penggelapan hak atasbarang tidak bergerak dimaksudkan dalam Pasal 266(1) Yo 263 (1) dan (2) Yo 264 Subs pasal 385 dariKUHPidana.

Selain Wakapolres Tanah Karo, turut dipanggilKanit Reskrim, AKP H W dan Penyidik PembantuPolresta Medan, AIPDA LJ SH, yang memeriksa RMpada Mei 2010.

RM menjalani pemeriksaan sebagai saksi selama16 jam sejak pukul 10.00 WIB, hingga pukul 02.00WIB dini hari. Dalam Pemeriksaan, RM tidakdiberikan kesempatan untuk makan.

Bahkan, keesokan harinya RM ditetapkan sebagaitersangka atas tuduhan yang tidak diperbuatnya dantidak sesuai dengan yang dilaporkan oleh ArsyadLis, soal pendirian plank ditanah yang merekasengketakan. (HER)

Jatuh dari Tambak

Security PT Sarana Sekar Sakti Tewas

Baru Dua Minggu Beroperasi, omzet ratusan juta rupiah

Kapoldasu dan Pangdam Diminta Tutup Judi Samkwan Milik Apheng

Polisi Amankan Truk Bermuatan Kayu Gelondongan

Labuhan-andalasSeorang security PT Sarana

Sekar Sakti, Purnomo (42) wargaLingkungan V Jalan TingkwanPayo Bakong, Kecamatan Medanlabuhan, dilaporkan tewas se-telah terjatuh dari tambaknyasendiri, Jumat (22/10) sekirapukul 15.15 WIB.

Keterangan diperoleh, korbansebelumnya sempat dibawa kerumah sakit Ameta SejahteraJalan Simpang kantor MedanLabuhan. Namun sesampainya diRS tersebut, nyawa korban tak

tertolong.Kabar kematian Purnomo ten-

tunya sangat mengejutkan ke-luarganya. Bagaimana tidak, se-belumnya, korban selain bekerjasebagai security di PT SaranaSekar Sakti di Jalan KampungBesar Kecamatan Medan la-buhan, juga bekerja sambilandengan membuka tambak disekitar rumahnya.

Saat itu korban sedang lepasjaga di kantornya. Untuk mengisikekosongan, seperti biasa korbandatang ke tambaknya sekitar

pukul 15.00 WIB.Namun pada saat korban me-

ngerjakan tambak mil iknya,t iba-t iba korban ter jatuh kedalam tambak yang tingginyamencapai 2 meter dan korbantenggelam.

Tetangga korban yang menge-tahui korban terjatuh langsungmelakukan pertolongan.

Korban diangkat dan langsungdiboyong ke rumah sakit AmetaSejahtera Jalan Simpang KantorLabuhan namun jiwanya tak dapatditolong. (BIN)

Warga kawasan Pasar VSunggal, meminta KapoldasuIrjen Pol Drs Oegroseno danPangdam I/BB, Mayjen TNI LeoSiegers, memerintahkan ang-gotanya untuk menutup per-judian samkwan/dadu di PasarV, belakang Swalayan Makro.

pagi sampai sore, disaat jam belajar,”kata sejumlah warga dan pihak sekolahkepada wartawan.

Selain itu, kata mereka, arenaperjudian itu juga berada persis disamping Klenteng, rumah ibadah UmatBudha.

Warga mengatakan, perlunya turuntangan Kapoldasu dan Pangdam I/BBkarena bisnis judi yang dikendalikanpria turunan China , Apheng aliasAtiong Botak, dibeking/jaga oknum-oknum petugas.

Bahkan, arena perjudian yang bukasetiap hari mulai Pukul 10.00 wib sampaimalam, selalu dijaga oknum petugasberbadan tegap. “Tidak mungkin pihakPolsekta Sunggal dan Polresta Medanberani menggerebek lokasi judi itu bilatidak melibatkan pihak Polisi Militer,”kata mereka.

Dilokasi itu, sambung warga lagi,

sudah lama dijadikan arena perjudianjenis samkwan atau dadu guncang.Sebelumnya, bisnis judi itu dikendalikanoknum petugas.

Kemudian, dua minggu belakanganini, lokasi tersebut disewa pria tionghoayang tidak asing lagi bagi para maniakjudi samkwan, yaitu Apheng yangberperan sebagai Bandar.

Namun, selain menyewa lokasi itu,Apheng mengikat perjanjian denganoknum petugas yang akan dipe-kerjakan sebagai bodyguard (Pe-ngamanan). Setiap hari, mulai ber-operasi, sejumlah oknum petugassudah berjaga di lokasi.

Bahkan, dengan pandangan tajam,selalu mengawasi warga yang datang kelokasi. “Kalau agak asing, oknum itutetap memperhatikan gerak-gerikwarga pendatang,” katanya.

Makanya, tambah sumber, para

pemain dijemput menggunakan mobil,oleh suruhan Apheng. Para pemaindijemput dari beberapa lokasi. Tapi adajuga yang datang sendiri. Hal itudilakukan selain memberikan servicepara pemain juga untuk menghilangkankecurigaan, terutama aparat kepolisian.

Pihak Polsekta Sunggal dan ViceControl Polresta Medan dan Dit Res-krim Poldasu pasti mengetahui arenaperjudian samkwan/dadu tersebutnamun mereka tidak akan berani karenatakut bentrok.

Karena itu, bila pihak Polisi Militerdilibatkan dalam penutup bisnis per-judian itu, tidak akan terjadi bentrok,cetus sumber.

“Coba aja datang di lokasi, sejumlahpakaian dinas sengaja digantungmengelilingi arena, maksudnya didugaagar Polisi tidak berani mengganggu,”kata sumber.

Perjudian yang dikelola Aphengsudah berjalan hampir dua minggunamun sudah mencapai omzet ratusanjuta rupiah karena umumnya, pemainwarga turunan China.

Modus permainannya, besar kecil.Bila modal pemain hanya Rp.1 juta,dengan hitungan menit akan lenyap.Makanya, para pemain harus membawauang puluhan juta rupiah, bila inginbermain lama.

“Karena itu tidak heran bila omzetperjudian itu mencapai ratusan jutarupiah setiap malam apalagi buka mulaipagi sampai malam,” tambahnya.

“Kami mengharapkan, apabila judimenjadi prioritas utama Polri untukdiberantas, sudah saatnya menutup judisamkwan di Pasar V, samping Klentengdan Yayasan Perguruan Supriadi,Sunggal tersebut,” kata warga tersebut.(HER)

Sebab, arena perjudian itu sudahmengganggu ketenanganwarga apalagi berada di sam-

ping rumah ibadah (Klenteng-Wihara)dan Yayasan Perguruan Supriadi.

“Kami sangat mengharapkan Ka-poldasu dan Pangdam I/BB menutuparena perjudian tersebut karena beradapersis di belakang sekolah yang dapatmengganggu ketenangan para siswabelajar, apalagi perjudian itu buka mulai

Kisaran-andalasKepolisian Sektor (Polsek) Bandar

Pasir Mandoge, Kabupaten Asahanmengamankan truk cold diesel BK8604 LN bermuatan kayu gelondongandiduga hasil penebangan liar, baru-baruini.

Truk bermuatan kayu gelondongantersebut sebelumnya ditinggalkan sopirdan Pemiliknya di pinggir Jalan lintasBandar Pasir Mandoge Dusun VI, DesaSuka Makmur dalam keadaan tidakbertuan.

Keberadaan truk tak bertuan ter-sebut mengundang kecurigaan mas-yarakat setempat, sehingga aktivis LSMPeduli Bahrum dan Hamdan yangbermarkas di Desa Bandar Pasir Man-doge melaporkan hal tersebut kepadaPolsek setempat.

Dari hasil informasi ini, KapolsekBandar Pasir Mandoge beserta ang-gotanya turun ke lapangan sesuaidengan informasi yang didapat.

Hasilnya, Kanit Reskrim, Aiptu EdiSiswoyo berhasil mengamankan truksarat muatan kayu gelondongan yangparkir di pinggir Jalan di Dusun VI DesaSuka Makmur.

Bersama tiga personil, Edi langsungmembawa truk tersebut ke Mapolsek.Setelah diinventarisir Polsek setempat,ada perbedaan antara dokumen yangditemukan bersamaan dengan pe-

ngamanan cold diesel dengan fisik kayuyang diangkut.

Sesuai Surat Keterangan Asal Usul(SKAU) yang ditemukan petugas, asalkayu dari Dusun Gombur Desa AekNagali Kecamatan Bandar Pulau Ka-bupaten Asahan, seharusnya yangdiangkut truck tersebut kayu durian,tetapi yang ada pada truk adalah kayuKeras (Hutan).

Sementara Izin Pemanfaatan Hasildan Pengangkutan Kayu Rakyat (IP-HKR) tidak ada diterbitkan DishutbunAsahan untuk Kecamatan BandarPulau.

Penegasan tersebut sesuai ke-terangan Kepala Dinas KehutananPemkab Asahan P Sihombing melaluiKabid Kehutanan Kisaran kepada war-tawan belum lama ini. Dan menurutnyakuat dugaan kayu tersebut adalah hasildari Ilegal logging.

Dari keterangan yang dihimpunandalas dari berbagai sumber me-nyebutkan bahwa sopir dari cold dieselyang diamankan tersebut bernama Senowarga Tanjung Alam.

Sedangkan Pemilik Kayu gelon-dongan itu adalah Supriadi wargaKisaran. Namun hingga berita ini dibuatkedua orang tersebut belum diketahuikeberadaannya.

Sementara Bangun Sitorus wargaDesa Aek Nagali yang diduga me-

rupakan mafia illegal loging di daerahtersebut terlihat kasak-kusuk me-lakukan lobi-lobi terhadap para petugasPolsek setempat agar truck besertamuatannya dapat dibebaskan.

Tetapi pihak Polsek KecamatanBandar Pasir Mandoge tidak bergemingatas bujukan maut sang mafia dan

akhirnya truk bermuatan kayu hutantersebut dikirim ke Polres Asahan gunadilakukan penyidikan dan proses hu-kum. Hal tersebut dilakukan Polsek Ban-dar Pasir Mandoge dikarenakan pihakPolsek setempat tidak berkompetenmemproses kayu illegal loging, ungkapEdi Siswoyo. (FAS)

Besi BekasBangunan KantorDPRD DS DicuriLubuk Pakam-andalas

Besi bekas bangunan gedung DPRD Deli Serdang

dicuri dan dijual rekanan kepada penadah tanpa

dokumen lelang. Hal itu diketahui Jumat(22/10) sekira

pukul 17.00 sore, ratusan kilogram besi bekas diangkut

menggunakan mobil Pick Up.

Penadah yang datang ke lokasi juga membawa

Timbangan besar. Besi bekas tersebut dijual dengan

harga seribu rupiah per kilo.

Informasi didapat, sore itu ,mobil Pick Up tersebut

sudah berulang kali keluar masuk pekarangan DPRD .

Namun tidak mendapat hambatan dari penjaga

(Satpam).

Diduga banyak sudah barang-barang berharga aset

daerah yang sudah raib dari kantor rakyat tersebut.

Salah seorang pengawas bangunan mengaku

bernama P Simamora penduduk Medan, penjualan

besi bekas yang dibongkar dari bangunan gedung

DPRD tersebut merupakan perintah bermarga

Simanjuntak.

Kabarnya seluruh barang bekas dari bangunan lama

sudah dibayar kepada pejabat di sekretariat dewan. “kami

disuruh Simanjuntak untuk menjual besi ini, sudah izin

pejabat sekretariat DPRD,” ujar Simamora.

Ditanya, surat keterangan atau jaminan besi bekas

yang merupakan aset daerah itu untuk dijual ,Simamora

berkilah perintah tersebut hanya dengan lisan “Tidak

ada surat keterangan,” akunya.

Ditempat yang sama ,beberapa perkerja yang ditanyai

mengapa menjual aset daerah yang belum ada serah

terima dari pejabat berwenang, mengaku bahwa seluruh

hasil penjualan besi bekas atau benda-benda lainnya

yang laku dijual sebagai upah kerja mereka.”kata pak

Juntak uang penjualan besi itu untuk upah kerja kami.”

Tutur Purba.

Sekretaris dewan (Sekwan) Deli Serdang Drs

Rahmad,MAP beserta Kabag Umum sekretariat Isrin

Usman ,keduanya tidak berhasil dikonfirmasi .Walau

berulang kali dihubungi melalui selular milik mereka

tidak aktif. (TH)

”Menyerah, BilaIngin DiperlakukanManusiawi”

Tebing Tinggi-an-

dalas

Kapolda Sumatera

Utara, Irjen Pol Oe-

groseno menegaskan

kepada sisa-sisa ke-

lompok bersenjata ya-

ng terlibat dengan

aksi perampokan Bank

CIMB Niaga Medan

dan pelaku penyera-

ngan Kantor Polsek

Hamparan Perak un-

tuk segera menyerah-

kan diri bila ingin

mendapat perlakuan

manusiawi dari pe-

tugas kepolisian.

Penegasan itu di-

sampaikan Kapolda saat melakukan kunjungan

mendadak di Polsek Tebing Tinggi Jalan KL Yos

Sudarso Kota Tebing Tinggi, Jum’at (22/10).

Kapoldasu berharap peristiwa ini merupakan

peristiwa terakhir di Sumatera Utara dan meminta agar

para tersangka yang diperkirakan bersisa empat sampai

lima orang untuk menyerahkan diri bersama senjata

yang dimiliki dan akan diperlakukan secara baik baik.

“Hingga saat ini, sisa pelaku perampokan bersenjata

yang diperkirakan tinggal empat atau lima orang lagi

masih diburu oleh aparat kepolisian, untuk itu kita

meminta supaya para pelaku menyerahkan diri bersama

senjata yang dimiliki agar diperlakukan secara baik-baik

dan manusiawi”, tegas Kapoldasu.

Ketika disinggung kemungkinan adanya jaringan lain

dari para pelaku perampok bersenjata itu, Kapoldasu

mengatakan dirinya tidak terlalu yakin, namun ia

meminta agar petugas kepolisian tetap waspada

terhadap gerakan para perampok bersenjata api

tersebut.

Dari catatan kepolisian, hingga saat ini para perampok

Bank CIMB Niaga Medan sudah 11 (sebelas) orang yang

tertangkap di kawasan Dolok Masihul Kabupaten

Serdang Bedagai, dari sebelas pelaku yang tertangkap

itu, delapan diataranya mati tertembak ketika baku

tembak dengan petugas di lokasi perkebunan sawit

Dolok Masihul sementara tiga tersangka lainnya dalam

keadaan hidup.

Dan saat ini diperkirakan lima tersangka masih

berkeliaran di wilayah Sumatera Utara, sisa para pelaku

ini diperkirakan selalu berpindah-pindah tempat agar

keberadaannya tidak tercium aparat kepolisian. (MET)

andalas/fasandalas/fasandalas/fasandalas/fasandalas/fas

Truck Illegal Loging yang diamankan Polsek Bandar Pasir Mandoge Asahan. Saat ini truck tersebutberada di Mapolres Asahan.

andalas/binsarandalas/binsarandalas/binsarandalas/binsarandalas/binsar

Purnomo saat dievakuasi ke rumah sakit .

Irjen Pol Oegroseno

harian andalas | Hal. 5

Dolok Sanggul-andalasHarga sayur mayur di pasar tradisional Dolok

Sanggul, Kabupaten Humbang Hasundutanmerosot tajam. Bahkan tomat, mencapai titikterendah hanya dihargai Rp400/kilogramnya.Kondisi ini membuat para petani di daerah itumenangis.

Harga Sayuran Anjlok,Petani Menangis

EKONOMI-BISNISSabtu23 Oktober 2010

Sumut Dapat JatahBeras Impor 45 Ribu TonMedan-andalas

Sebanyak 45 ribu dari 300 ribu ton kuota beras yangdiizinkan untuk diimpor oleh Perum Bulong dari Vietnam,akan dialokasikan ke wilayah Sumatera Utara (Sumut).Beras impor tersebut akan dimasukkan secara bertahapdan tahap pertama direncanakan awal bulan November2010.

Demikian dikatakan Kepala Seksi Humas PerumBulog Divisi Regional (Divre) Sumut Rusli Siregar SE yangdihubung andalas, Jumat (22/10).

Rusli menjelaskan, kebijakan impor beras dari Vietnamtersebut ditempuh karena stok beras di Bulog hinggaakhir tahun tidak sesuai target akibat adanya perubahaniklim.

“Tahap pertama akan mulai masuk awal bulanNovember mendatang, jumlahnya (beras impor-red) sayakurang tahu pasti. Namun yang jelas wilayah Sumutdapat jatah sebanyak 45 ribu ton,” kata Rusli.

Menurutnya, beras impor dari Vietnam tersebutdipastikan tidak akan memengaruhi harga hasil panenpara petani khususnya di Sumut. Pasalnya, beras importersebut sifatnya untuk mengantisipasi kebutuhandalam negeri pada saat-saat tertentu.

“Petani tidak usah khawatir, karena Itu (beras impor-red) bukan untuk kebutuhan pasar, tetapi hanya sebagaicadangan pemerintah untuk mengantisipasi jika adagejolak harga beras di pasar dan persediaan beras untukrakyat miskin (raskin),” jelasnya.

Selain itu, kata Rusli, persediaan beras yang ada digudang Bulog Divre Sumut pada posisi 21 Oktobermencapai 19.474 ton ditambah akan masuk dari JawaBarat melalui Sibolga 5000 ton, cukup untuk dua bulanalokasi rutin atau hingga akhir tahun.

Rusli menambahkan, kebutuhan beras di Sumutsetiap bulannya mencapai sekitar 12.754 ton. Olehkarenanya, stok beras untuk alokasi kebutuhan minimaldua bulan harus selalu tersedia di gudang Bulog.

“Sehingga jika sewaktu-waktu ada terjadi gejolakharga, stok tersebut bisa dipergunakan untuk stabilisasiharga beras di pasar,” ujarnya. (BEN)

Pantauan andalas, Jumat(22/10), di Pasar Dolok Sang-gul di Dolok Sanggul, hargacabai juga jatuh hinggaRp4.000/kg-nya.

Banyak petani yang kembalike rumahnya setelah menjualsayur mayur hasil panennyadengan kecewa karena hasiljerih payah mereka selama 3bulan lebih tidak cukup untukmemenuhi kebutuhan hidup

sehari-hari keluarganya.Salah satunya seperti di-

alami D Sihite (38) petani tomatdari Desa Sileang. Ia haruspulang dengan wajah penuhkekecewaan karena tomat hasilpanen yang dibawa dari desa-nya ke Pasar Dolok Sanggulseberat 500 Kg hanya dihargaiRp200 ribu saja.

"Saat memanen tomat inikemarin saya sangat bersema-

ngat, namun mendengar tawa-ran para toke perasaan sayamenjadi sangat pedih meng-ingat modal yang saya keluar-kan untuk menanam tomat inilumayan besar," kata D Sihitedengan terbata-bata.

"Saya menanam tomat se-banyak 3.000 batang denganharapan hasilnya akan sayasimpan untuk persiapan mem-beli pupuk untuk padi sawahmusim ini dan juga persiapanuntuk biaya natal dan tahunbaru nanti. Namun apa hendakdikata semua harapan sudahsirna karena harga tomat hanyaRp400 sekilo," tutur Sihitedengan nada sedih.

Menurut Sihite, petani to-mat seperti dirinya dipastikanmerugi saat ini, bahkan

setengah dari modal yang di-pergunakan untuk menanamdan merawat tanaman tomattidak kembali.

Kesedihan yang sama jugadilontarkan para petani cabaimerah. Petani kecewa karenacabai merah hasil penen me-reka hanya dihargai Rp4.000/kg di Pasar Dolok Sanggul.

Makmur Simanullang (38)petani cabai dari Desa Sibor-boron, Kecamatan Sijama Po-lang terlihat kuyu dan letihkarena harus berangkat pukul4 pagi agar tidak ketinggalandari petani cabai lainnya yangakan menjual cabai di PasarDolok Sanggul.

“Petani mana yang bergai-rah bila harga hasil panennyajauh dari standar. Kalau hasil

panen kita bisa kembali modalmasih lumayan, tapi ini sudahrugi, modal dan tenaga yangkita keluarkan sia-sia," ujarMakmur.

Salah seorang pedagangsayur mayur antarkabupatenyang membawa hasil pertanianHumbahas ke Sibolga, S BrPurba (56) mengatakan tigaminggu terakhir harga pen-jualan sayur mayurnya turundrastis di Sibolga.

“Banyak sekali sayur mayuryang datang dari daerahTapsel sehingga harganyajatuh sekali. Sebenarnya bukankami yang menentukan hargasayur mayur ini, namun kamijuga harus mengikuti hargapasar di Sibolga agar kami tidakmerugi,” ujar Br Purba. (MPL)

DPRD Sumut Puji Pengelola“Gundaling Farm” BerastagiKabanjahe-andalas

Komisi B DPRD Sumut melakukan kunjungan kerjake Peternakan Terpadu Modern Gundaling Farm di JalanLingkar Sibayak II Berastagi, Tanah Karo, Jumat (22/10)pagi. Kunjungan dewan yang dipimpin Layari SinukabanMBA itu untuk bertatap muka dengan para kepala desadan tokoh masyarakat, petani, dan pemuda Tanah Karo.

Layari Sinukaban dalam sambutannya memuji pihakpengelola Gundaling Farm yang seorang putra daerahKaro membuka satu peternakan terpadu secara moderndan profesional.

Hadirnya peternakan ini menurutnya sangat banyakmanfaatnya bagi masyarakat Karo khususnya dalammengemban roda perekonomian masyarakat melaluikerja sama bidang pakan ternak berupa tanaman jagungmuda, penyerapan tenaga kerja, penyuplai daging dansusu sapi murni serta penyediaan pupuk kandang yangberkualitas bagi masyarakat Karo. "Tadinya, hal ini telahdiagendakan dalam kegiatan kedinasan Ketua DPRDKaro M Saleh Bangun, namun beliau tak dapat ikut danberjanji akan datang kemudian hari," ujar Layari.

Layari Kaban yang juga putra daerah Karo tersebutmengatakan, pihaknya telah mengagendakan untukmendukung program pemerintah pusat membangunperekonomian pertanian berbasis kerakyatan danpedesaan. Hal inilah yang mendasari Komisi B Sumutturun ke lokasi peternakan terpadu Gundaling FarmBerastagi yang dianggap telah berhasil memberikankarya nyata bagi mendukung perekonomian masyarakatpetani dan peternak berbasis pedesaan di Tanah Karo.

Hal ini menurutnya perlu dikembangkan dengandukungan finansial dan kebijakan dari PemerintahProvinsi Sumut dan Pemkab Karo ke depan.

Seiring dengan program pemerintah tersebut, pihaknyadengan serius akan menjembatani para petani danpeternakan yang membutuhkan dana pengembanganusahanya melalui kredit di perbankan maupun dana CSRperusahaan-perusahaan negara dan swasta.

Angin segar yang diberikan pihak wakil rakyat inimendapat sambutan hangat dan semangat para petani,peternak, kelompok tani, dan warga masyarakat Karoyang hadir untuk menggeluti kembali usaha pertaniandan peternakannya.

Para kades dan petani yang hadir di antaranya RasminSitepu, Datmalem Ginting, dan Budi Sitepu, pengusahawanita Corry br Sebayang, Roy Fahcraby Ginting sertaImmanuel Surbakti dalam kesempatan itu juga berharapdukungan aparat keamanan untuk menjaminpengamanan peternakan warga dari aksi pencurianterutama pada malam hari. (LAMS)

BSDMI P2ED RI Mitra Pemda TingkatkanPerekonomian DaerahMedan-andalas

Gubernur Sumatera Utara H Syam-sul Arifin SE menyambut positifkeberadaan Badan Sumber DayaManusia Indonesia Pemerhati Pe-ngembangan Ekonomi Daerah Repub-lik Indonesia (BSDMI P2ED RI) diSumatera Utara .

Apalagi kehadiran BSDMI P2EDRI adalah sebagai mitra pemerintahdaerah untuk bekerja sama mewujud-kan percepatan pertumbuhan eko-nomi Sumut dan meningkatkan ke-sejahteraan masyarakat.

Hal itu dikemukakan Gubsu saatmenerima audiensi Pengurus BSDMIP2ED RI Kantor Wilayah I SumateraUtara di kantor gubernur Jalan Dipo-negoro, Medan, Kamis (21/10).

"Mewujudkan percepatan pertum-buhan ekonomi dan peningkatankesejahteraan masyarakat daerahmemang menjadi harapan seluruhmasyarakat di Sumatera Utara," kataGubsu seperti ditirukan KepalaKanwil I BSDMI P2ED RI SumutAnjuando F Naibaho MBA usaiaudiensi.

Anjuando menyebutkan, dalamaudiensi ke Gubsu itu dia didampingiSekretaris Wilayah I BSDMI P2ED RISumut Parlaungan Pulungan beserta7 komisi terkait. Sementara Gubsu saatitu didampingi sejumlah stafnya.

Dijelaskan Anjuando, maksudmereka beraudiensi adalah untukmemperkenalkan BSDMI P2ED RI

Kanwil I Sumut kepada Gubsu danseluruh lapisan masyarakat Sumutagar lembaga ini dapat menjadi mitrayang andal di bidang peningkatanperekonomian daerah.

Selain itu kehadiran BSDMI P2EDRI di Sumut juga untuk dapat me-nyerap seluruh aspirasi masyarakatagar seluruh masyarakat Sumutmerasakan pembangunan yang ber-basiskan kualitas sumber daya ma-nusia yang nasionalis dan berinte-lektual tinggi.

BSDMI P2ED RI Kanwil I Sumut

siap membantu percepatan pertum-buhan ekonomi di segala bidang sertapembangunan yang merata di segalasektor, agar Sumut dapat menjadikebanggaan bagi masyarakatnya.

Lembaganya, kata Anjuando, jugasiap menjadi motor penggerak dibidang perekonomian dan pemba-ngunan serta memberikan solusiterhadap kendala–kendala yangmenghambat pembangunan di Sumut.

Diterangkan Anjuando, BSDMIP2ED RI lahir dari sebuah warnaprestasi anak bangsa yang peduli

terhadap pertumbuhan perekono-mian daerah yang berbasiskan sum-ber daya manusia berjiwa nasionalisserta memiliki intelektual yang tinggi,jujur, adil, serta bebas dari nepotisme.

"BSDMI P2ED RI sudah terbentukdi beberapa provinsi, salah satunyadi Sumatera Utara yang sebut denganBSDMI P2ED RI Kanwil I Sumut.Sekretariat kami saat ini beralamat diJalan Gunung Krakatau/GrahaNaibaho Healthy Live Center Nomor104 A/B Medan Lantai 2," pungkasAnjuando. (GUS)

AUDIENSI - AUDIENSI - AUDIENSI - AUDIENSI - AUDIENSI - Gubsu HSyamsul Arifin fotobersama denganPengurus BSDMI P2EDRI Kanwil I Sumut yangdipimpin KepalaKanwil, Anjuando FNaibaho MBA saatberaudiensi ke kantorgubernur di JalanDiponegoro, Medan,Kamis (21/10).

Andalas/Ist

Sumut Masuk 10 Besar Pangsa Pasar TupperwareMedan-andalas

Sumatera Utara masuk 10besar daerah yang menjadipangsa pasar terbesar produkTupperware. Untuk semakinmemperkenalkan Tupperwaresekaligus mengedukasi dan

mengajak masyarakat di dae-rah ini, PT Tupperware Indo-nesia akan mengadakan road-show di Medan pada 22 No-vember mendatang.

"Acara roadshow bertajuk'She Can" di Medan nantinyaakan menghadirkan artis Sha-naz Haque dan kami berharapmasyarakat terutama perem-puan di Medan tertarik untukdatang nantinya," kata Public

Relation Supervisor PT Tup-perware Indonesia, Mita Agus-tina, di Medan, Jumat (22/10).

Kehadiran Shanaz Haquemenjadi pembicara utama dikegiatan Tupperware di Medandiharapkan dapat menjadi in-spirasi bagi kalangan perem-puan terutama ibu rumah tanggadi daerah ini untuk mendapat-kan uang dengan ikut menjualproduk Tupperware.

"Para ibu rumah tangga akandiberikan motivasi bagaimanamenjadi seseorang yang tidakhanya bisa berperan sebagai iburumah tangga tetapi juga bisamenopang ekonomi keluarga,"katanya.Meningkat 50 Persen

Menurut Mita yang saat itudidampingi Nova Willem dariProdigy, penjualan Tupperwaretahun ini naik 50 persen karena

manajemen perusa-haan itu bisa mem-pertahankan danmeningkatkan mutusekaligus semakinmenguatkan jaringanpemasaran produktersebut.

" P e n i n g k a t a npenjualan itu terjadidi setiap jenis pro-duk dengan totalnaik 50 persen dariangka tahun lalu.Tetapi maaf sayatidak bisa menye-butkan angkanya se-cara ril," katanya.

Mita mengatakan, petugaspenjualan produk itu sudahmencapai 300 ribu orangdengan 74 distributor danitulah yang memberikan andilbesar dalam peningkatanpenjualan Tupperware.

Dia menyebutkan, pasarterbesar produk tempat pa-nganan dan minuman termasukalat dapur itu dewasa ini adalahdi Bandung. "Sumut masukjuga sebagai 10 daerah yangmenjadi pangsa pasar terbesarTupperware," katanya.

Menurut dia, selain me-ningkatkan terus mutu, ke-lebihan perusahaan itu adalahkarena mengeluarkan produkproduk baru secara rutin setiaptahun.

Dia memberi contoh, Tup-perware sudah "melahirkan"produ tidak hanya terbuat dariplastik seperti selama ini, tetapibahan stainless steel seperti'Culinary Collection' danproduk itu mendapat sambutanhangat dari pasar di daerahtermasuk di Medan. (GUS)

EKONOMI-BISNIS harian andalas | Hal. 6Sabtu23 Oktober 2010

ACKARYA TEKNIK

Jl. Sempurna (Setia Budi)No. 15 Medan

Hub. 0813 7040 9999

S E R V I C E

G A R A N S I

SIAP DITEMPAT

M. CUCI, KULKAS,

DIBELI DENGAN HARGA TINGGI

Hub. CV. GRIYA ELEKTRONIK/BABEJl. Gaperta B6 Tel. 8450085, FL. 76660300

TV - PS - DVD - Sound System- Laptop - AC - Kulkas, Dll

FAMILY RENTAL MOBIL (PT)APV Kj. Kapsul pkt hmt 10jam, Altis, L-300, Innova, L.Cruiser, N-Eyes, Bus, Hrn,Mgn, Bln, Utk dlm dan di luarkota. Hotline: 7734 2359 /

0819 3328 4540

Sabtu23 Oktober 2010 harian andalas | Hal. 7IKLAN

RUMAH DIJUAL

Manuel AdebayorLesatkan Citizens

London-andalasWladimir Klitschko membalas

komentar Dereck Chisora yangmerendahkan kemampuannya.Pemegang tiga sabuk juaradunia kelas berat tersebutbertekad membuat sang lawanmenyesal dengan caramengalahkannya di atas ring.

Rumah Rooney Dikepung Fans

OLAH RAGASabtu23 Oktober 2010 harian andalas | Hal. 8

KLITSCHKO-CHISORABelum Duel, Saling ‘Serang’

Federer ke

Perempat FinalSTOCKHOLM-andalas

Harapan Roger Federer menaklukkan

Stockholm Open berada di jalur yang benar.

Petenis Swiss sukses merebut tiket ke

perempat final usai menaklukkan Taylor Dent

6-1, 6-2, Jumat (22/10) dini hari WIB.

Federer hanya butuh 51 menit untuk

mencatatkan kemenangan ke-727

sepanjang karirnya. Bahkan, pemilik gelar 16

Grand Slam mengakhiri perlawanan Dent di

set pertama dalam waktu 17 menit saja.

Di set kedua, Dent sebenarnya tampil

cukup apik dan berupaya memberi lebih

banyak perlawanan. Dia sempat mendapat

dua break point pada game keempat.

Sayang, Federer masih terlalu superior.

Sebuah backhand pass memastikan keme-

nangan pertama Federer di Stockholm dalam

satu dekade terakhir. Bukan itu saja, ini juga

merupakan laga ke-900 petenis 29 tahun

dalam tur ATP.

Setelah sempat mengalami penurunan

performa, Federer kini kembali melemparkan

bendera tantangan kepada lawan-lawannya.

Dia bahkan berhasil mengembalikan ranking

dua miliknya dari Novak Djokovic, usai

merengkuh final Shanghai Masters, pekan

lalu.

Kendati harus mengakui keunggulan

Andy Murray, raihan itu sudah cukup mem-

buatnya kembali mendekati sang rival abadi

Rafael Nadal, yang masih menduduki posisi

pertama ranking ATP.(OKZ)

Hodgson Ogah

Angkat KakiNAPLES-andalas

Terus mendebar kritik tak membuat pelatih

Liverpool Roy Hodgson gerah. Dia bahkan

bersikeras mempertahankan posisinya

sebagai pelatih The Reds.

Kegagalan Liverpool membawa pulang tiga

angka dalam lawatannya ke Sao Paolo,

markas Napoli, dalam lanjutan penyisihan

grup Europa League dini hari tadi membuat

posisi Hodgson di ujung tanduk.

Tapi, dia tak menyerah. Komitmen

mengangkat posisi The Reds akan terus

dijalankan.

“Anda membawa berita aneh ini, bahwa

saya akan mengundurkan diri. Hal ini tak

pernah sekalipun ada dalam kepada saya, tak

akan pernah,” cetusnya, Jumat (22/10).

“Saya bangga melihat diri sendiri sebagai

petarung, saya bangga karena bisa berdiri

dalam kondisi sulit,” lanjut pelatih yang

membawa Fulham ke final Europa League

musim lalu.

“Belakangan ini saya menjalani masa

indah, merebut pelatih terbaik (tahun lalu),

itu adalah penghargaan bagus. Tapi, saya

sadar dalam sepakbola Anda tak selamanya

mendapat penghargaan, kadang Anda berada

pada situasi sulit,” papar Hodgson.

“Sangat menyedihkan membaca berita di

situs-situs, setiap hari orang selalu bicara soal

rumor yang mungkin akan terjadi sebentar

lagi. Saya tak akan menjawab rumor itu karena

itu (hengkang-red) tak pernah terlintas dalam

pikiran, tak akan pernah,” imbuhnya.

“Saya di sini untuk bertahan, melakukan

pekerjaan dengan baik, saya datang dengan

kepercayaan bisa membantu Liverpool

bangkit kembali. Dan para pemain berada di

belakang atas apa pun yang kami lakukan,”

pungkasnya.(OKZ)

Vujacic Tunangan

dengan SharapovaSAN DIEGO-andalas

Satu lagi pasangan atlet dunia yang

menjalin asmara, guard Los Angeles Lakers

Sasha Vujacic menyatakan telah bertunangan

dengan bintang tenis asal Rusia Maria

Sharapova.

“Kami sudah bertunangan dan kami

sangat bahagia sekarang. Ini sangat bagus

dan kami akan fokus pada langkah selanjut-

nya,” jelas Vujacic sebelum membela Lakers

di pertandingan eksebisi melawan Golden

State, Jumat (22/10).

Sementara Sharapova yang diwakili

manajernya, mengkonfirmasi hal yang

senada. Pemilik tiga kali juara Grand Slam

itu menjelaskan bahwa dirinya sudah satu

tahun berhubungan dengan Vujacic. Tapi,

keduanya belum mengumumkan kepastian

tanggal pernikahan mereka.

Guard asal Slovenia itu menjadi pemain

yang cukup diandalkan Lakers. Musim lalu,

Vujacic mencatat rata-rata 2,8 poin dan 1,2

rebound di 67 pertandingan. Ini adalah musim

keenamnya bersama Lakers.

Sementara Sharapova mendapat gelar

Wimbledon pertamanya pada 2004, atau

ketika dia berusia 17 tahun. Sharapova juga

meraih gelar U.S Open 2006 dan Australian

Open 2008, sekaligus ranking pertama WTA

2008.

Setelah mengalami cedera bahu dan mata

kaku, Sharapova absen panjang selama dua

musim. Saat ini Sharapova ada di peringkat

18 dunia, dia dijadwalkan akan ambil bagian pada

Commonwelth Bank Tournament of Cham-

pionship di Bali, November mendatang. (OKZ)

KILAS

ISU kepindahan penyerangManchester United WayneRooney membuat fans Red Devilsmarah dan mengepung rumahsang pemain untuk melakukanprotes.

Sekelompok fans berjumlahhampir 30 orang mendatangimansion Rooney di Prestburypada hari Kamis malam waktusetempat. Kehadiran fans inimemaksa sang pemilik rumahmemanggil polisi untukmenghalaunya.

Para fans tersebut akhirnyameninggalkan kediaman Rooneydengan damai setelah kedata-ngan petugas keamanan. Kejadi-an ini terjadi sesaat setelah perte-muan darurat petinggi MU gagalmenyelesaikan masa depan Rooney.

Fans MU marah dengan beritayang menyatakan eks pemainEverton itu kemungkinan bisabergabung bersama ManchesterCity, yang merupakan rival sekotaRed Devils.

Petugas kepolisian setempat

menyatakan mereka menerimapanggilan dari pemilik rumah diPrestbury mengenai kehadiran20 sampai 30 orang di luar rumahmereka.

"Polisi datang ke TKP dankelompok tersebut melakukanaksi dengan damai. Tidak adakekerasan yang dilakukan," ujarsang juru bicara kepolisiankepada AFP.

Rooney memang pada pekanini telah menyatakan inginhengkang dari klub yang sudah

dibelanya selamaenam tahun kare-na merasa MU su-dah tidak lagi dapatmemenuhi ambisinya.Hubungan yangmerenggang denganpelatih Sir Alex Fergusonjuga mempengaruhi keinginanRooney pindah. Sejak saat itusejumlah klub mengutarakanketertarikannya untuk menampungRooney seperti City, Chelsea, Totten-ham Hotspur dan Real Madrid.(BBL)

Hawk BerikanHeat KekalahanKeempatATLANTA-andalas

Miami Heat harus menelankekalahan keempatnya di pra musim,setelah keok dari tuan rumah AtlantaHawks 98-89. Kekalahan ini cukupmenyesakan Heat, pasalnya bintangandalan LeBron James tampil ge-milang.

James menyumbangkan 38 poinpada pertandingan yang digelar diPhillip Arena tersebut. Di kubu lawan,Joe Johnson menjadi penyumbangangka terbanyak dengan torehan 27poin. Pemain Hawk lainnya yang ikutberperan besar adalah Mike Bibby 13poin dan Al Horford 12 poin.

Gemuruh 15.197 penonton yangmemadati hall basket, memberikansuntikan semangat tersendiri buatHawk. “Energi besar diberikan ge-dung ini layaknya pertandingan regulerdan itu sangat membantu kami. ” jelasbintang Hawk Jamal Crawford, Jumat(22/10).

Di kubu Miami Heat, hanya adadua pemain sela in James yangtampil menonjol. Keduanya adalahChris Bosh mencatat 14 poin dan14 rebound, serta Udonis Haslemmencatat 10 poin.

Ini adalah kekalahan keempatberuntun yang dialamiHeat di pra-musim.Sebelumnya Heatdikalahkan San An-tonio Spurs 90-73,New OrleansHornets 90-76 ser-ta Charlotte Bobcats102-96.(OKZ)

Giliran WebberTercepatYEONGNAM-andalas

Pimpinan klasemen Formula OneMark Webber, menjadi yang tercepatpada sesi latihan bebas kedua GPKorea, di Korea International Circuit.Red Bull, Ferrari, McLaren danRenault menguasai empat besar freepractice II, Jumat (22/10).

Dengan kondis i trek yangsemakin baik dan cepat , p luspembalap yang mulai akrab dengansirkuit, membuat sesi ini menjadilebih ketat. Para pembalap mencatatwaktu yang baik.

Pembalap Ferrari Fernando Alonso,sempat melesat di awal. Alonso inginmemperbaiki catatan waktunya yangtercecer di latihan pertama. SementaraMichael Schumacher juga sempatmencuat bersama Mercedes, namundilibas duo McLaren Lewis Hamiltondan Jenson Button.

Pada putaran pertama, wakil RedBull Sebastian Vettel memilih meng-gunakan kompon ban lunak. Vettelditempel oleh pembalap Lotus JarnoTrulli, namun Vettel masih bisa mende-kati catatan waktu Jenson Button.

Webber dengan ketenangannyajustru mampu melibas 12 lap denganbaik dan mencuri waktu tercepat.Hamilton hampir melewati Webber,namun pembalap Australia itu bisamemperbaiki waktu di t iga lapterakhir.(OZ)

HASIL FREE PRACTICE II1. Webber Red Bull-Renault 1:37.942 23 lap

2. Alonso Ferrari 1:38.132 + 0.190 30 lap

3. Hamilton McLaren-Mercedes 1:38.279 + 0.337 29 lap

4. Kubica Renault 1:38.718 + 0.776 29 lap

5. Button McLaren-Mercedes 1:38.726 + 0.784 19 lap

6. Massa Ferrari 1:38.820 + 0.878 32 lap

7. Vettel Red Bull-Renault 1:39.204 + 1.262 22 lap

8. Petrov Renault 1:39.267 + 1.325 28 lap

9. Rosberg Mercedes 1:39.268 + 1.326 29 lap

10. Kobayashi Sauber-Ferrari 1:39.564 + 1.622 26 lap

11. Heidfeld Sauber-Ferrari 1:39.588 + 1.646 25 lap

12. Schumacher Mercedes 1:39.598 + 1.656 26 lap

13. Barrichello Williams-Cosworth 1:39.812 + 1.870 35 lap

14. Liuzzi Force India-Mercedes 1:39.881 + 1.939 27 lap

15. Sutil Force India-Mercedes 1:39.971 + 2.029 22 lap

16. Hulkenberg Williams-Cosworth 1:40.478 + 2.536 30 lap

17. Alguersuari Toro Rosso-Ferrari 1:40.578 + 2.636 29

18. Buemi Toro Rosso-Ferrari 1:40.896 + 2.954 32 lap

19. Kovalainen Lotus-Cosworth 1:42.773 + 4.831 29 lap

20. Trulli Lotus-Cosworth 1:42.801 + 4.859 19 lap

21. Glock Virgin-Cosworth 1:43.115 + 5.173 26 lap

22. di Grassi Virgin-Cosworth 1:44.039 + 6.097 29

23. Yamamoto HRT-Cosworth 1:45.166 + 7.224 19

24. Senna HRT-Cosworth 1:46.649 + 8.707 3 lap

Klitschko mempertaruhkan sabukjuara versi IBF, IBO dan WBO dalampertarungannya melawan Chisora yangsedianya dilangsungkan di Mannheim,Jerman, 11 Desember 2010 mendatang.Namun jauh-jauh hari sebelum laga

digelar, perang urat syaraf antar keduapetinju sudah panas.

Bersama sang kakak Vitali, Klitschkomenjadi penguasa tinju kelas beratdalam satu dekade terakhir. Ia sendiritercatat tidak terkalahkan sejak enamtahun silam.

Sedangkan Chisora cuma juara tinjukelas berat Negara Persemakmuran(Commonwealth). Melihat rekor ini,wajar saja jika Klitschko lebih di-unggulkan dari Chisorayang baruberusia 26 tahun walau ia jauh lebih tuadari lawannya itu.

Meski begitu Chisora duelnya me-rasa sangat percaya diri. Dalam sebuahkonferensi pers yang dihadiri kedua-nya, Chisora bikin kuping Klitschko

panas dengan komentar yang bernadamerendahkan kemampuan bertinjuyang dimilikinya. Bahkan ia sesumbarakan mengeluarkan Klitschko dari zonanyamannya itu.

Klitschko pun membalas komentaritu dengan nada tidak kalah pedas."Anda (Chisora) mengatakan bahwasaya tidak punya skill bertinju, Andamengatakan duel ini akan kasar danberat. Mungkin Anda memikirkanbahwa saya tidak ada apa-apanya,"ujarpetinju Ukraina itu yang dikutip Yahoo-sports.

"Well, semoga berhasil. Saya akanmembuat Anda menelan kata-kata Andasendiri. Saya sangat ingin melukisnyadi wajah Anda," balas Klitschko.(DTC)

MANCHESTER-andalasEmmanuel Adebayor menjawab

keraguan publik terhadapnya denganmemastikan posisi Manchester Citysebagai pemuncak klasemen Grup AEuropa League. Itu setelah hattrick

bomber asal Togo berhasil mem-benamkan tim tamu Lech Poz-nan 3-1, Jumat (22/10) dini hariWIB.

Setelah sempat dikejut-kan dengan serangan cepatSlawomir Peszko kala lagabaru berjalan tiga menit,

Adebayor ganti mengaget-kan tim tamu dengan lesa-

kannya yang takmampu dibendungkiper Jasmin Buric.Mantan bintang Ar-

senal memaksimalkanpeluang Adam Johnsondan Patrick Vieira sebe-lum membawa tuan ru-mah memimpin 1-0.

Baru berselang 10menit (23'), Adebayorkembali memaksa Buricmemungut bola, kali inimelalui tandukan sete-lah menerima umpansilang David Silva. Ke-unggulan tuan rumahtidak berubah hinggajeda turun minum.

Poznan segera bangkit di babakkedua. Memasuki menit 50, strikerasal Rep. Kongo Joel Tshibamba men-cuatkan harapan tim tamu setelahtendangan volinya menggetarkan jalagawang Joe Hart.

Tshibamba kembali berpeluangmenyamakan kedudukan Poznan dimenit 68, melalui tendangan kencangdari jarak 12 yard. Sayang, bola masihmelambung di atas mistar gawang.

Harapan Poznan mencuri nilaidari City of Manchester akhirnya

pupus ketika Adebayor mele-sakkan gol ketiganya dimenit 71. Silva kembali

menjadi kreator handal ketika bolasodorannya dengan mudah dikonver-sikan menjadi gol oleh Adebayor.

Hasil ini menempatkan anak-anakasuh Roberto Mancini di puncak klase-men Grup A dengan koleksi nilai 7.Sementara, Poznan harus puas me-nguntit di posisi runner-up setelahhanya mengumpulkan empat poin.

ImbangKeputusan Roy Hodgson mengisti-

rahatkan sejumlah pemain bintangnyamembuahkan hasil. Bertandang keStadio San Paolo, Naples, Kamis (21/10) malam waktu setempat atau Jumat(22/10) dinihari WIB, The Reds ber-

hasil menahan imbang tuanrumah Napoli. Laga berke-sudahan 0-0.

Sejatinya, perjudian Ho-dgson nyaris berakhir blun-der ketika di pengujungbabak pertama gawang Li-verpool nyaris jebol olehsontekan bintang Napoliasal Slovakia, Marek Ham-sik. Tendangan Hamsikyang mendapat umpan dariEdinson Cavani meluncur kearah gawang tanpa dapatdiantisipasi kiper Pepe Reina.

Beruntung bek kiri PaulKonchesky menyapu bolapersis di garis gawang. Di

lain pihak, Liverpool punya peluangemas di menit ke-70 ketika dalam posisiyang cukup bebas tendangan RyanBabel jatuh tepat dalam pelukan kiperMorgan de Sanctis.

Dengan hasil ini, Liverpool kianmemantapkan posisinya di puncakklasemen dengan jumlah 5 poin atauunggul dua angka dari Napoli yangmenduduki peringkat kedua. Posisi ketigaditempati FC Utrecht yang pada saatbersamaan ditahan imbang Steaua Bucu-resti 1-1 (0-0). Utrecht unggul lebih dululewat gol Edouard Duplan di menit ke-60.Namun, tim tamu menyamakan kedu-dukan 15 menit jelang bubaran menyu-sul gol bunuh diri Alje Schut.(LBC)

HASIL LIGA EROPASevilla Steaua Bucuresti Liverpool Rapid Wien Porto PAOK Club Brugge BATE Dynamo Kyiv CSKA Moskva Lausanne Sports Lech Poznan Juventus Rosenborg Bayer Leverkusen Gent Levski Sofia

KarpatyUtrechtNapoli

CSKA SofiaBesiktas

Villarreal Dinamo Zagreb

Sheriff AZ

Palermo Sparta Praha

Manchester CitySalzburg

Atlético MadridAris

Sporting Lisbon Lille

0-11-10-00-21-31-00-00-11-20-33-33-11-13-00-05-11-0

OLAHRAGASabtu23 Oktober 2010 harian andalas | Hal. 9

KILAS

"Beberapa pengurus PSDS(Persatuan Sepak Bola DeliSerdang-red) saya dengar kinisedang menjajaki untuk mengi-kuti Liga Primer Indonesia,"kata Sekretaris Umum PSDS,Erwin Nurdin Pelos kepadawartawan di Lubuk Pakam,Jumat (22/10).

Namun, lanjut dia, PSDShingga kini belum ada menerimaundangan maupun mengirim-kan surat resmi kepada pihakpanitia penyelenggara Liga

Primer Indonesia (LPI).Erwin mengaku belum me-

ngetahui lebih jauh soal wacanakeikutsertaan PSDS dalamkompetisi sepak bola yang tidakdiakui oleh Persatuan Sepak BolaSeluruh Indonesia (PSSI) itu.

"Sepengetahuan saya belumada kepastian apakah PSDSsecara resmi menyatakan akanikut atau tidak dalam Liga Pri-mer Indonesia. Kapan kompe-tisinya digelar pun PSDS belummemperoleh pemberitahuan

tertulis dari pihak penyeleng-gara," ujarnya.

Untuk mengikuti kegiatanseperti LPI itu, menurut dia,PSDS diperkirakan membutuh-kan dana minimal sekitar Rp3miliar.

Sementara, kata Ketua KomiteOlah Raga Nasional Indonesia(KONI) Kabupaten Deli Serdangitu, manajemen PSDS kini sedangmenghadapi kondisi keuanganyang cukup sulit sehinggadiperkirakan tipis kemungkinanbisa mengikuti LPI.

Dia membenarkan krisis ke-uangan merupakan faktor uta-ma yang menyebabkan PSDSgagal ikut kompetisi DivisiUtama Liga Indonesia yangdijadwalkan mulai digelar akhirOktober 2010.

Padahal, kata Erwin, pihak-nya sekitar pertengahan Juli

sudah mengirimkan surat resmike Badan Liga Indonesia (BLI)tentang kesediaan klub berjuluk"traktor kuning" itu untuk ikutkompetisi Divisi Utama.

Dia memprediksi, kegagalanPSDS tampil dalam musim kom-petisi Divisi Utama Liga Indo-nesia tahun 2010 akan mem-buat klub kebanggaan wargaDeli Serdang itu bakal terkenasanksi degradasi ke Divisi I.

39 KlubKetua BLI merangkap Pre-

siden Direktur PT Liga Indo-nesia, Andi Darussalam Tabu-salla di Jakarta belum lama inimeminta 39 klub Divisi Utamauntuk tetap mengikuti kompe-tisi di bawah naungan PSSI.

Dia menegaskan, PSSI mau-pun BLI tidak melarang klubyang ingin mengikuti LPI tetapiklub yang ikut LPI harus siap

menanggung sanksi dari ke-ikutsertaannya yakni pem-bekuan klub serta pelaranganbagi pengurus dan pemainberkiprah di kompetisi nasional.

Sanksi itu, kata Andi, sesuaidengan regulasi bahwa hanyaada satu kompetisi yang diakuiPSSI yang bernaung di bawahKonfederasi Sepak Bola Asia(AFC) dan Asosiasi Sepak BolaInternasional (FIFA).

"Keputusan final tegas ter-hadap klub yang ikut kompetisidi luar PSSI diputuskan dalamtechnical meeting. Silakan ikut(LPI), tapi peraturan, klub yangikut harus rela dicoret untukdiganti dengan klub lain. Soalpembekuan atau pencoretandiputuskan oleh Komite Ekse-kutif PSSI," kata Andi, yang jugaKetua Dewan Pembina YayasanArema Malang. (ANT)

Batal Ikuti Divisi Utama, PSDS Jajaki LPIDeli Serdang-andalas

Persatuan Sepak Bola Deli Serdang akanmenjajaki kemungkinan untuk mengikutikompetisi Liga Primer Indonesia, setelahdipastikan batal meramaikan Kompetisi DivisiUtama Liga Indonesia 2010 yang bakal digelardalam waktu dekat ini.

Tebing Tinggi-andalasKomite Olahraga Nasional Indonesia

(KONI) Kota Tebing Tinggi mengirimsebanyak 63 atlet dari 8 cabang olahragauntuk tampil pada Pekan Olah RagaProvinsi (Porprovsu) 2010 yang digelarmulai 7-13 Nopember mendatang diMedan.

Hal itu disampaikan, Ketua KONITebing Tinggi, HM Daniel Sultan, SEkepada wartawan, Jum'at (22/10) diruang kerjanya. " Jika tidak ada kendaladalam penyediaan anggaran, ke-8cabang olah raga tersebut akan dibe-rangkatkan mengikuti Proprov selamasatu pekan di Medan," tegasnya.

Kedelapan cabang olah raga yangmengikuti Porprov tersebut yakni, sepak

bola, pencak silat, angkat besi / berat, bolavoli, karate, tennis meja, tinju dan atletikdengan jumlah atlet 63 orang. Cabangolah raga yang mengkuti Proprovtersebut merupakan hasil dari Porwilsu.

" Mereka bukan sekadar lolos namunbeberapa cabang berhasil mengukirprestasi yang memuaskan denganmeraih medali emas waktu Porwilsukemarin," ujar Daniel.

" Walaupun saat ini kondisi keuanganKONI Tebing Tinggi ketar-ketir, namunKONI Tebing Tinggi akan tetap berjuanguntuk mengusung seluruh cabang yangmeraih tiket ke Porprov," sebut DanielSultan yang juga Ketua Kadin TebingTinggi. Disebutkannya, KONI TebingTinggi sudah mengundang seluruh

cabang olahraga yang akan mengikutiPorprov untuk bersilaturahmi sertamenginstruksikan agar mereka dapatmempersiapkan diri sejak dini. " Dalamwaktu dekat ini semua atlet akan masukTC untuk melakukan pelatihan secarateratur," tegasnya.

Diharapkannya, walaupun denganpersiapan yang sangat minim, semuaatlet dari masing-masing cabang olahraga dapat memberikan hasil yangmaksimal dengan membawa medaliemas. Bagi para atlet yang mendapatmedali akan dipikirkan bagaimananantinya mereka mendapat bonus. " Jikaanggaran mencukupi, atlet yangberprestasi akan mendapat bonus," janjiDaniel Sultan. (MET)

KONI T Tinggi Kirim 63 Atlet ke Por-provSurabaya-andalas

Tim kebanggaan warga Surabaya,Persebaya, resmi terpecah menjadidua, setelah diluncurkannya tim baruuntuk kompetisi Divisi Utama LigaIndonesia musim 2010/2011.

Peluncuran tim Persebaya DivisiUtama dilakukan di Gedung BalaiPemuda Surabaya, Jumat, dengandihadiri sejumlah perwakilan klubinternal, anggota DPRD Surabaya danperwakilan suporter. Mantan pelatihPersebaya Freddy Muli yang diper-caya sebagai penasehat tim tersebut,ikut hadir dalam acara peluncurantersebut dan berbaur dengan pengu-rus tim.

Acara peluncuran tim PersebayaDivisi Utama ini, mendahului timPersebaya versi Liga Primer Indone-sia (LPI) pimpinan Saleh IsmailMukadar yang hingga kini belumdiperkenalkan kepada publik. Tim"Bajul Ijo" baru yang dimanajerisendiri oleh Ketua Umum PersebayaWisnu Wardhana itu, tidak banyakmenggunakan pemain binaan klubinternal, seperti yang dijanjikansebelumnya.

Sekitar 90 persen pemain yangmemperkuat Persebaya Divisi Utamamerupakan pemain yang tergabungdi tim Persikubar Kutai Barat, terma-suk pelatihnya Suwandi HS yangdipercaya menangani tim tersebut.

Wisnu Wardhana dalam sambutanpeluncuran timnya, mengakui se-ngaja mencomot pemain dari tim yangsudah terbentuk, karena tidak memi-liki banyak waktu untuk melakukanpersiapan.

"Persiapan kami sangat singkat,sehingga tidak memungkinkan mela-kukan seleksi pemain untuk pemben-tukan tim. Padahal, kami juga beren-cana merekrut Freddy Muli sebagaipelatih," katanya. Kendati demikian,Wisnu Wardhana dengan sangatberani menjanjikan tim Persebaya ben-tukannya akan mampu berprestasi dikompetisi Divisi Utama musim ini.

"Target utama kami adalah Perse-baya tidak boleh lenyap dari perse-pakbolaan nasional dan harus ikut DivisiUtama. Kalau tidak ikut Divisi Utama,Persebaya tidak akan diakui lagi olehPSSI dan itu berarti Persebaya sudahtidak ada," ujarnya. Selain itu, Wisnu jugamenargetkan Persebaya bisa kembalipromosi ke Liga Super Indonesia musimdepan. Terkait pendanaan, Ketua DPRDSurabaya itu memastikan Persebaya tetapakan menggunakan dana APBD untukmengikuti kompetisi.

"Tiga bulan ke depan, kami masihmengandalkan dana dari simpatisandan donatur. Tapi, untuk tahun 2011sudah dianggarkan dana sekitar Rp15miliar melalui APBD Kota Surabaya,"tambah Wisnu. (ANT)

Persebaya ResmiPecah

Medan-andalasDuel merek sepeda

motor Honda dan Suzukikembali lagi, dua merekternama itu akan menam-pilkan pembalap yangandal pada KejuaraanDaerah (Kejurda) LA Lig-ht Road Race seri III yangakan dilangsungkan diSirkuit Aspal Jalan Mer-deka Seputar HalamanBolak "Kota Salak" PadangSidimpuan besok, Ming-gu (24/10).

Ketua Panitia Pelak-sana Kejurda H Khoir-uddin, SE, yang juga Ke-tua OP Ladon '89 PadangSidimpuan kepada war-tawan, Jumat (22/10) me-nyebutkan, dalam kejurdaLA Light seri III yangmemperlombakan 13 ke-las diikuti pembalap ter-nama di Sumatera Utaradari dua merek motorternama di Indonesia yak-ni Honda dan Suzuki,direncanakan akan dibuka

secara resmi oleh Dandim0212 Tapsel Letkol. InfEdi Hartono dan direnca-nakan pula akan dihadirilangsung oleh Wali KotaPadang Sidimpuan DrsZulkarnain Nasution, MM.

Khoiruddin kembalimenyebutkan, kejurda initentunya sekaligus untukmemeriahkan dan menye-marakkan HUT ke-65TNI. Dengan ini dalamkejurda ini juga akan mem-perebutkan piala Dandim0212 Tapsel, Danyonif123/Rajawali dan DanSubdenpom I/2-3.

"Sudah dapat dipasti-kan jalannya lomba akanberjalan menarik. Karenapembalap yang akan tu-run di kejurda ini tentu-nya sudah memiliki tekaduntuk dapat menaiki po-dium juara. Dan masya-rakat Kota Padang Sidim-puan tentunya sangat me-nunggu-nunggu aksi yangakan diperagakan oleh se-

luruh pembalap," katanya.Sementara itu, Dandim

0212 Tapsel Letkol InfEdi Hartono kepada war-tawan melalui H Khoi-ruddin, SE selaku KetuaPanpel menyebutkan, pi-haknya akan mendukungsepenuhnya Kejurda LALight Seri III yang dilak-sanakan di Kota PadangSidimpuan.

Dandim menambah-kan, dengan adanya evenini sekaligus untuk me-nyalurkan hobi anak mu-da di cabang olahraga oto-motif, dan untuk mengu-rangi kenakalan remajayang seringkali meng-gunakan jalan raya seba-gai ajang balapan.

"Dengan adanya evenini langkah yang sangatpositif sekali untuk me-nyalurkan hobi anak mu-da pecinta olahraga oto-motif khusus balapan se-peda motor," ungkap Dan-dim. (YON)

Kejurda LA LightRoad Race Seri III

andalas/ist

Aksi pembalap yang tampil pada Kejurda LA Light seri II di Binjai awal bulan Oktober kemarin. Kini seluruh pembalap Sumut akan ikut ambil bagian pada seri III di PadangSidimpuan.

Piala Dandim 0212 Tapsel Diperebutkan

Biliar Harus Masukke SekolahMedan-andalas

Untuk mengubah pendapat miring masyarakat

yang menyatakan biliar bukan merupakan cabang olah

raga prestasi, maka pengurus POBSI Kota Medan

harus bisa menyosialisasikan ke sekolah-sekolah.

"Biliar harus masuk ke sekolah-sekolah karena olah

raga bola sodok ini mampu berbicara di tingkat

internasional," ungkap Ketua Umum KONI Medan,

Zulhifzi Lubis di Medan, Jumat (22/10).

Selama ini, menurutnya pendapat masyarakat

terhadap biliar dinilai negatif, selalu dikaitkan dengan

judi, wanita, bahkan Narkoba. Sesungguhnya, biliar

itu termasuk cabang olah raga prestasi yang

dipertandingkan sampai tingkat olimpiade.

Untuk itulah, kata Zulhifzi, olah raga biliar harus

lebih dimasyarakatkan. Apalagi KONI Medan telah

melakukan kerja sama dengan Dinas Pendidikan Kota

Medan dan biliar harus masuk ke sekolah-sekolah.

Sementara Ketua Umum Pengprov POBSI Sumut

Salomo TR Pardede, Kamis malam melantik

kepengurusan cabang POBSI Kota Medan periode

2010-2014, yang diketuai John Ester Laste.

Salomo TR Pardede mengharapkan Pengcab POBSI

Kota Medan yang baru dilantik segera melakukan

"action". "Jangan habis dilantik langsung

menghilang," ujarnya.

Saat ini, kata Salomo, banyak event penting yang

akan dilaksanakan dan diikuti, di antaranya Pekan

Olahraga Kota (Porkot) yang akan dilaksanakan KONI

Medan, Desember 2010.

Porkot Medan itu sangat penting dan minta

Pengcab POBSI Kota Medan mendukung penuh

program KONI Medan untuk menjadikan kota ini

sebagai kota atlet.

Kepengurusan cabang POBSI Kota Medan periode

2010-2014, Ketua Umum : John Ester Lase, Ketua

Harian : Budi Limiawan, Ketua I : M Zulfan, Ketua II :

Sunardi Ali, Ketua III : Halomoan Situmorang.

Sekretaris Umum : Fery Martin Simanjuntak, Wakil

Sekretaris I : Ashadi Tjahyadi, Wakil Sekretaris II :

Chairul Aldin. Bendahara : Hardi T Sibarani dan

dilengkapi bidang-bidang. (YON)

ADALAH Johnny van Beukering,Kim Jeffrey Kurniawan, RafaelGuilermo Maitimo, dan Cristian

Gonazalez, yang diharapkan bisamemperkuat Timnas Indonesia diajang Piala AFF, Desember 2010mendatang. Namun, proses pemutihanpaspor mereka masih terhambat, di

mana menpora sudah mengajukanberkas mereka ke menkumham.

Idealnya, mereka sudahmenggenggam status warga NegaraIndonesia (WNI) paling lambat akhirbulan ini, dimana 1 November adalahdeadline timnas menyerahkan daftarskuad yang harus diserahkan padaAFF. Menpora urung menjaminkepastian, namun tetap berusahamenuntaskan masalah ini denganmenemui menkumham secepatnya.

"Kami belum bisa pastikan prosesnaturalisasi itu akan selesai kapan.Tapi, yang jelas akan diusahakansecepatnya. Semua dikembalikan lagipada kebijakan menkumham. Kamihanya sebatas mengusulkan sajasesuai aspirasi masyarakat," ujar Andi,Kamis (21/10) kemarin.

"Surat sudah masuk kedepkumham. Secepatnya saya akanmenemui menkumham untukmembahas masalah ini. Mungkinkeempat pemain bisa. Sekarang yangterpenting, mereka bersediamelepaskan kewarganegaraan yanglama. Sebab, Indonesia hanyamengakui kewarganegaraan tunggal,"paparnya.

Sementara itu, Ketua Badan TimNasional (BTN) Iman Arifmenegaskan, timnas setia menantikeputusan final proses naturalisasisebelum deadline registrasi pemain keAFF. "Kami tetap melakukankomunikasi dengan semua elemen.Berkas pergantian paspor tetap akandikejar sebelum 1 November,"imbuhnya. (OKZ)

Soal Naturalisasi

Menpora Serahkan pada MenkumhamKejelasan nasib sejumlahpemain asing dan keturunan,yang tengah menjalani prosesnaturalisasi, belum menemuititik cerah. Menpora AndiMallarangeng menyerahkankeputusan final sepenuhnyapada Menkumham PatrialisAkbar.

Dolok Sanggul-andalasWakil Bupati Humbang Hasundutan

(Humbahas), Drs Marganti Manullangmembuka Pekan Olah Raga Kabupaten(Porkab) Humbang Hasundutan ke-IVyang berlangsung, Jumat 22/10 diLapangan Merdeka Dolok Sanggul.

Porkab ke IV ini sekaligus mem-peringati Sumpah Pemuda ke-82 tahun2010 yang direncanakan akan dilak-sanakan selama 8 hari sejak tanggal 22hingga 28 Oktober 2010 dengan thema"Melalui sportivitas dalam berolahraga,kita jalin persatuan dan kesatuan dalammeningkatkan integritas moral yangtangguh".

Tercatat peserta Porkab ke IV Hum-bahas kali ini diikuti sebanyak 125 atletyang terdiri dari 72 atlet putra, 35 atletputri dengan 18 pelatih.

Pada Porkab Humbahas yang ke-VI

kali ini mempertandingkan enam cabangolahraga yakni, sepakbola, bola voli, catur,tenis meja, bulu tangkis, atletik. Khususuntuk cabang atletik mempertandingkanbeberapa nomor masing-masing lombalari dan tolak peluru dan olahragatradisional seperti, tarik tambang,marjalengkat dan lari goni.

Wakil Bupati Humbahas dalam sam-butannya menyatakan, Porkab Hum-bahas ke-4 ini merupakan rangkaianmenyemarakkan peringatan, Hari Sum-pah Pemuda ke-82.

" Perlu saya sampaikan bahwa pelak-sanaan Porkab ini adalah salah satu wujudamanat undang-undang sistem ke-olahragaan nasional, sekaligus upayameningkatkan prestasi olahraga yangdapat mengangkat citra daerah kita danjuga bertujuan untuk mensosialisasikanolahraga dalam rangka meningkatkan

kesehatan dan kebugaran masyarakat,"ungkap Marganti.

Sementara itu, Kepala Kantor Pe-muda dan Olahraga, Drs Augus PanuturiMarbun, MSi kepada andalas menga-takan, bahwa kegiatan ini berlangsungsetiap tahunnya. Untuk tahun ini se-kaligus menyemarakkan peringatanHari Sumpah Pemuda.

Porkab Humbahas ke IV ini mem-perebutkan hadiah total untuk cabangsepakbola sebesar Rp 12 juta, bola voliRp 5,6 juta, atletik dabang lomba laridan tolak peluru Rp 18 juta dan untuktennis meja, bulu tangkis dan caturmasing-masing hadiahnya sebesar Rp2 juta. Untuk olahraga tradisionalberhadiah sebesar Rp 5,2 juta, sehinggatotal hadiah yang diperebutkan dalamPorkab ke IV Humbahas sebesar Rp 47juta. (MPL)

Wakil Bupati Humbahas Buka Porkab ke IV

Pangdam I/BB BukaPertandingan SepakBola Kartika CupMedan-andalas

Pangdam I/BB Mayjen TNI Leo Siegers S.IP yang

diwakili Kasdam I/BB Brigjen TNI Murdjito membuka

secara resmi Kejuaraan Sepakbola Kartika Cup tahun

2010 antar Korem jajaran Kodam I/BB yang

dilangsungkan di Lapangan Sepakbola Makodam I/

BB Jalan Binjai km 7.5 Medan Jumat, (22/10)

Pangdam I/BB Mayjen TNI Leo Siegers S.IP dalam

amanatnya yang disampaikan Kasdan I/BB Brigjen

TNI Mardjito menyatakan, pihaknya sangat men-

dukung dan menyambut baik atas penyelenggaraan

pertandingan sepakbola antar Korem jajaran Kodam

I/BB dalam rangka perebutan Piala Kartika Cup tahun

2010.

" Even ini diharapkan akan dapat memperoleh hasil

yang maksimal secara signifikan, dan harus

memberikan kontribusi untuk turut mendukung

prestasi sepak bola baik tingkat Kotama, TNI maupun

even lainnya melalui penciptaan dan pembinaan

pemain, karena para pemain yang tergabung dalam

pertandingan ini merupakan pemain terbaik yang

dipilih dari tiap-tiap Korem melalui seleksi," sebutnya.

Ditambahkannya, maka dari itu diharapkan

hendaknya dalam pertandingan ini, agar menjunjung

tinggi semangat Fair Play, sportivitas, jujur, patuh dan

bermatabat serta terhormat. " Mengingat

pertandingan ini adalah untuk menghidupkan

kembali dunia persepakbolaan di jajaran Kodam I/

BB, maka hendaknya pelaksanaan pertandingan ini

berjalan dalam kebersamaan dan sportivitas, dengan

komitmen untuk selalu meningkatkan prestasi sepak

bola di jajaran Kodam I/BB," harapnya.

Selanjutnya acara pembukaan pertandingan sepak

bola antar Korem jajaran Kodam I/BB ini ditandai

dengan Kasdam I/BB menyerahkan bola kepada wasit

bertanda pertandingan dimulai.

Pertandingan perdana yang hari Jumat (22/10)

antara PS Korem 022/PT Siantar, melawan PS dari

Korem 032/WBR Padang, pertandingan berjalan

cukup meriah dan dihadiri oleh Pejabat teras PS dan

penonton serta para suporter masing-masing Klub,

pertandingan dipimpin oleh wasit Serda Junaidi serta

dibantu hakim garis Rihendra Purba dan Retno S,

pertandingan berakhir dengan skor imbang 1 - 1.

Hadir dalam acara tersebut Irdam I/BB Kolonel Inf

M Syahril Arsyad, Para Asisten Kasdam I/BB, Para

Danrem jajaran Kodam I/BB, Para Kabalakdam I/BB,

Dandim 0201/BS Para Danyon BS se-Wilayah Medan

serta tamu undangan lainnya. (REL)

KOMUNITAS TIONGHOA harian andalas | Hal. 10Sabtu23 Oktober 2010

ATICAKUDATIREB3780637,8231637,3055437.PLETNADEM4-2.ONAJAW.LJARUPASGNANAMAYAMESREPIALAB

kolB amaN )nhT(rumU tamalA )maJ/lgT(laggnineM )maJ/lgT(takgnareB tapmeT/nagnareteK

A-PIV GNOHTMIKGNO 66 nadeMA21.oNAkolBayaRhadnIubilaMnamaT BIW55.1001-01-22 BIW00.3101-01-52 nakubarepiD

B-PIV UJTGNALWAL 58 ehajnabaK6.oNgnicnuRubmaB.lJ BIW03.3201-01-81 BIW00.1101-01-32 nakimubekiD

C-PIV GNOISUASNEJT 37 nadeM8/4.oNgnasiP.lJ BIW02.1101-01-02 BIW00.4101-01-32 nakimubekiD

1 EINAEIL 08 nadeMC04.oNgnocneR.lJ BIW53.1101-01-12 BIW00.1101-01-42 nakubarepiD

3 IASKETIAT 89 nadeMainoloPE62/32.oNIgnokeP.lJ BIW50.2101-01-02 BIW00.1101-01-32 nakubarepiD

5 KOIHMIKAOJT 47 nadeMB061.oNtihapojoM.lJ BIW01.3101-01-91 BIW00.1101-01-32 nakimubekiD

6 GNAIHAUAJT 48 nadeM811/B031.oNidnaG.lJ BIW55.6001-01-22 BIW00.1101-01-62 nakimubekiD

7 GNOIKIUKUHK 07 nadeMirsAarameC.pmoK6.oNsagneR.lJ BIW05.3101-01-12 BIW00.4101-01-32 nakubarepiD

8 JSAMOHT/GNISNISUIL 86 nadeM51.oNudniH.lJ BIW01.6101-01-02 BIW00.2101-01-32 nakubarepiD

9 GNOITNAUGHET 67 nadeMB92/501.oNnareteV.lJ BIW00.1101-01-12 BIW00.1101-01-52 nakimubekiD

“AGAMA merupakan bimbingan Tuhanpada manusia agar hidup menempuh Jalan Suci/Dao, yaitu hidup selaras dengan Watak Sejatiyang di FirmankanNya.”. Sementara maksuddari Jalan Suci itu adalah hal-hal yang sifatnyamanusiawi bersumber dari Watak Sejati danberlandaskan Kebajikan (Cinta Kasih, Kebe-naran, Susila, Bijaksana dan Dapat dipercaya),seperti yang tersurat dalam sebuah ayat yangberbunyi : “Jalan Suci/Dao itu hakekatnya tidakjauh dari manusia, bila orang memaksudkanJalan Suci itu menjauhi manusia, itu bukanlahJalan Suci.”(Kitab Tengah Sempurna BabUtama & XII,1).

Ayat-ayat diatas menjelaskan bahwa ajaranagama seyogyanya juga menyentuh kehidupanmanusia kesehariannya; memberi arahan danpelita pada umatnya yang kurang pengetahuanatau yang bimbang atau tersesat agar senan-tiasa menempuh ke Jalan yang diridhoiNya.

Dalam kehidupan sehari-hari, kita selalumenjalani interaksi antar sesama manusia, baikyang bersifat horizontal maupun vertikal. Dalamhal ini Nabi Khongcu/K’ongzi memberi nasehatagar kita senantiasa bersikap “Tengah Sem-purna/ Cung Yung”.

Maknanya adalah “Jangan berlebihan danjuga jangan kekurangan” seperti yang dapatkita simak dari ayat berikut ini : “Gembira,marah, sedih, senang, sebelum timbul dinamaiTengah; setelah timbul tetapi masih tetapdidalam batas Tengah, dinamai Harmonis.Tengah itulah pokok besar daripada dunia dankeharmonisan itulah cara menempuh Jalan Sucidunia. Bila dapat terselenggara Tengah danHarmonis, maka kesejahteraan akan meliputilangit dan bumi, segenap mahluk akanterpelihara.” (Kitab Tengah Sempurna, babutama)

“Jalan Suci itu seumpama pergi ke tempatjauh, harus dimulai dari yang dekat; seumpamamendaki gunung tinggi, harus dimulai daridasar.” Maka berbuat kebajikan juga hake-katnya dimulai kepada orang terdekat.

“Cinta Kasih adalah Kemanusiaan, danmengasihi orangtua itulah yang terbesar,Kebenaran adalah kewajiban hidup,….Kese-larasan hidup bersama anak isteri adalahlaksana alat musik yang ditabuh harmonis.Kerukunan diantara kakak dan adik itumembangun damai bahagia. Demikianlahhendaknya engkau berbuat didalam rumahtanggamu; bahagiakanlah istri dan anak-anakmu, maka ayah bunda akan tenteramhatinya” (Kitab Tengah Sempurna XIV)

Berkat rumah tangga yang rukun harmonis,seorang kepala keluarga dengan sendirinyadapat tenang menjalankan usahanya diluarrumah. Sangatlah benar pepatah yang me-ngatakan “Dibalik seorang yang suksesterdapat rumah tangga yang harmonis”.

Kemudian perihal cara menjalankan suatuperusahaan secara berperi-keadilan, menurutagama Khonghucu, Nabi memberi saran :”Jalankan 5 yang indah, dan buanglah 4 yangburuk:(Sabda Suci /Lun Yi XX;2) Menjalankan5 yang indah itu ialah :

1.Murah hati tetapi tidak boros2.Menyuruh orang berjerih payah tetapi

tidak menyebabkan sesal (menyuruh hanyauntuk hal-hal yang tepat dan saat yang tepatdengan imbalan yang pantas)

3.Mempunyai keinginan tetapi tidak tamak4.Berwibawa tetapi tidak sombong5.Keras tetapi tidak buas.Sementara membuang 4 yang buruk itu ialah :1.Dengan tanpa memberi pendidikan

terlebih dulu, lalu menjatuhkan hukuman yangberat dinamai kejam

2.Dengan tidak memberi kesempatan/fasilitas yang layak tetapi menghendakipekerjaan sempurna, dinamai sewenang-wenang.

3.Dengan tidak memberi perintah yangtegas, kemudian meminta pekerjaan cepatselesai dinamai pencuri.

4.Memberi sesuatu tetapi ragu-ragumenyerahkannya, dinamai pelit.

Camkan 4 pantangan agar kesucian hatitetap terpelihara : “ Yang tidak susila jangandilihat, jangan didengar, jangan diucapkan,jangan dilakukan.” (Sabda Suci XII,1)

“Pegang teguh Tengah-Tepat,… hanyaoleh Kebajikan saja Tuhan berkenan, …Kesombongan mengundang rugi, Kerendahanhati menerima berkah, … Bukan Tuhanmemihak, tetapi Ia hanya melindungi yang EsaKebajikan” (Kitab Sejarah Suci)

Ditulis oleh Ws.Ir.Djohan Adjuan, RohaniwanKhonghucu dan Anggota FKUB Sumut

Mimbar Agama KhonghucuDiasuh oleh MATAKIN Komda Sumut

Menjalankan5 yang Indah, danMembuang 4 yang Buruk

Minum arak hanyasebatas membuatsuasana pesta

lebih hangat, suasana lebihramai dan lebih akrab,” tuturPhan Soei Him, pemerhatibudaya Tionghoa, Jum’at (22/10) di rumahnya, Jalan PinangBaris Medan.

Dikatakannya, kebiasaaanminum arak pada zaman dinastiini merupakan wujud peng-hargaan tuan rumah terhadaptamu undangan yang datang.Tuan rumah menyediakan arakbukan berarti tuan rumah me-ngajak para tamu undanganuntuk mabuk-mabukan, tetapilebih untuk menghormati danmenghargai tamu.

“Tradisi minum arak biasa-nya dilakukan saat pesta ulang

tahun dan pesta pernikahansaja dan tidak dilakukan padasembarang tempat, tetapi padamomen dan acara khususserta tidak semua warga ma-sih mengikuti tradisi ini,”ujarnya.

Dia menjelaskan, tradisiminum arak biasanya meng-gunakan sloki kecil karenaarak putih mengandung alko-hol di atas 50 persen berbedadengan minuman keras lainyang kadar alkoholnya dibawah 50 persen.

“Arak kadar alkoholnya

lebih tinggi. Kalau tamu minumdua sloki kecil saja sudahmabuk. Dan tujuannya hanyauntuk menghangatkan danmemeriahkan suasana, bukanuntuk mabuk-mabukan,” uraipria yang akrab disapa Ahim ini.

Ahim menuturkan, minumarak menggunakan sloki keciljuga berkaitan dengan sopansantun. “Minumnya pelanpelan, tidak tergesa gesa dansesuai aturan tata kramaminum,” katanya.

Tradisi minum arak padazaman dulu, biasanya perem

puan tidak diperbolehkan untukikut karena untuk menjagagengsi. Namun sekarang, pe-rempuan diperbolehkan untukambil serta memeriahkan.

“Sekarang zaman eman-sipasi wanita. Dulu biasanyaperempuan tidak diajak minumkarena wanita harus menjagaimage. Kalau sekarang kadangikut,” ungkapnya.

Lebih jauh Ahim menje-laskan, tujuan tradisi minumarak saat pesta atau perayaanulang tahun dibuat untuk meng-hargai orang yang berulang

tahun. “Kalau ada teman yangberulang tahun, minum arakbersama menandakan kitamenghargai dan menghormatiteman, serta ingin menjaditeman selamanya,” sebutnya.

Sedangkan pada pesta per-nikahan, tradisi minum arakdimana kedua mempelai akanmendatangi meja-meja tamuundangan untuk bersulangdengan minum arak denganmaksud menghargai tamuyang datang dan memeriah-kan pesta pernikahan me-reka,” pungkas. (SIONG)

Mengintip TMengintip TMengintip TMengintip TMengintip TradisiradisiradisiradisiradisiMinum Arak Etnis TionghoaMinum Arak Etnis TionghoaMinum Arak Etnis TionghoaMinum Arak Etnis TionghoaMinum Arak Etnis Tionghoa

TRADISI minumarak bagi etnisTionghoa berbedadengan budaya minumminuman keras yangmemabukkan.Kebiasaan ini hanyamerupakan tradisikuno dan kebiasaanorang Tionghoa zamandulu untukmemeriahkan danmenciptakan suasanahangat pada suatupesta atau perayaan.

Andalas/Ist

MINUM ARAK- MINUM ARAK- MINUM ARAK- MINUM ARAK- MINUM ARAK- Tradisiminum arak bagi etnisTionghoa berbedadengan budaya minumminuman keras yangmemabukkan. Kebiasaanini hanya merupakantradisi kuno dankebiasaan orangTionghoa zaman duluuntuk menciptakansuasana hangat padasuatu pesta atauperayaan.

Bagi kalangan etnis Tionghoamereka punya tata cara khusus

guna melaksanakan prosesi perni-kahan. Dimulai dari proses melamarhingga pesta menjadi sebuah prosesiyang harus dijalankan.

Selain itu, pertunangan juga meru-pakan salah satu hal penting dalam adatistiadat pernikahan etnis Tionghoa.Setelah tunangan, kedua belah pihakkeluarga akan melanjutkan rituallamaran dan juga sangjit.

Sangjit atau yang biasa disebutsebagai seserahan juga merupakanbagian dari prosesi awal pernikahanetnis Tionghoa. Adapun waktu meng-gelar sangjit ditetapkan pada saatmenggelar lamaran.

Namun begitu, sangjit saat iniseringkali ditiadakan atau digabungdengan proses lamaran. Padahalsebenarnya makna yang terkandungdi dalamnya sangatlah baik. Prosesi

yang biasanya dihadiri rombongan priayang terdiri atas keluarga inti dankeluarga besar (saudara dari orangtua,sepupu) atau teman-teman dekatmerupakan ajang perkenalan dua buahkeluarga berbeda

“Sangjit biasanya diadakan antara

sebulan sampai seminggu sebelumacara resepsi pernikahan dan ber-langsung siang hari antara pukul 11.00-13.00 WIB dilanjutkan dengan makansiang bersama,” sebut Master Cer-emony (MC) pernikahan, Asun,wargaJalan Negara ini, Jumat (22/10) .

Dikatakannya, etnis Tionghoa selalumenggelar upacara pernikahan di viharaataupun kelenteng tergantung dariagama yang dianut sepasang pengantin.“Saat ini ada beberapa kelenteng yangbisa dijadikan sebagai tempat menggelarpernikahan,” ujarnya.

Selanjutnya, mempelai akan ber-sembahyang sebagai ucapan syukuratas kebahagiaan mereka, memohonrezeki, dan keselamatan.

“Baru kemudian menggelar pestapernikahan yang biasanya digelar mulaisore hingga malam hari. Bagi yangberkecukupan, mereka akan meng-gelar pesta di gedung atau hotel daripagi hingga sore hari tergantung keduabelah pihak keluarga,” sebutnya. Danyang merupakan acara puncak adalahjamuan makan.

Salah satu juru masak Tionghoa,Ayen mengatakan, dirinya menyajikanbeberapa jenis makanan wajib yangharus ada setiap kali warga Tionghoamenggelar pernikahan.

“Namun itu semua akan dikem-balikan pada keluarga pengantin. Takhanya itu, masing-masing warga yangmemiliki suku tertentu juga mem-punyai menu khusus yang akan me-reka hidangkan. Biasanya ada 8 jenismasakan,” ungkap warga pasar VKampung Lalang ini. (SIONG)

Sangjit, Proses Awal Pernikahan Etnis TionghoaPERNIKAHAN memiliki

arti tersendiri bagi kalanganetnis Tionghoa sebagai salahsatu ritual yang bermaknapenting bagi setiap pasanganpengantin yang akanmelaksanakannya.

Barang-barang Sangjit yang biasanya dibawa dalam adat istiadat pernikahan etnis Tionghoa.

Andalas/Siong

1. Tak Takut BermimpiTidak perlu gengsi untuk meniti

karir dari posisi paling bawah, karenamereka berani bermimpi meraih posisiyang lebih tinggi.

Contohnya, seorang loper Koranbermimpi mempunyai penerbitannantinya. Dengan bermimpi, disadariatau tidak mereka akan berusaha ataumencari strategi untuk mewujudkannya.2. Bekerja dan Bekerja

Orang Tionghoa berpendapatapabila ia tidak melakukan hal yangberguna untuk dirinya atau orang lainmaka hidupnya akan sia-sia.Waktu dankesempatan adalah suatu kemewahan

7 Etos Kerja Etnis Tionghoayang pantang disia-siakan.3. Berpikir untuk 3 Keturunan

Ini adalah falsafah Konghucu, con-tohnya apabila seseorang mempunyaiuang Rp. 50.000,- maka ia hanyamenggunakan Rp. 15.000,- untukkeperluan pribadinya. Sisanya akandisimpan untuk keperluan anak dancucu. Dengan bersikap hemat diyakinibisa mengantisipasi berbagai masalahdi kemudian hari.4. Tak Pernah Menyerah

Orang Tionghoa percaya bahwasetiap rintangan dalam hidup akanmembawa dirinya pada keadaan yanglebih baik. Cobaan yang berhasil di

lewati akan mendapat ganjaran yanglebih besar.5. Menguasai Bisnis dari Hulu keHilir

Seorang pengusaha Tionghoa akanmenghemat biaya produksi denganmenangani seluruh proses produksi.Memang ilmu ini rawan praktekmonopoli, tapi bisa diambil positifnyayaitu kita harus bisa mengenal danmenguasai seluruh pekerjaan yangdigeluti.6. Memberi Pelayanan Terbaik

Pepatah Tionghoa berbunyi “Jikatak pandai tersenyum janganlahmembuka toko”. Kira-kira maksudnya

adalah dalam berkarir atau berbisnis,kemampuan kerja bukanlah yangutama, tetapi kemampuan dalammembawa diri dalam berbagai situasilah yang akan mengambil perananpenting.7. Memelihara Relasi

Menurut pepatah Tionghoa “Walauberisik dan buang kotoran dimana-mana, jangan pernah menyembelihangsa bertelur emas”

Artinya kira-kira adalah serepotapapun, hubungan baik dengan relasiadalah sesuatu yang harus dan wajibdijaga. karena mereka bagai angsabertelur emas. (NET)

POLITIK harian andalas | Hal. 11Sabtu23 Oktober 2010

KILAS

Jakarta-andalas

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR),

Hajriyanto Thohari mengaku optimistis pluralisme akan

tetap bertahan di Indonesia terkait banyaknya kasus

kekerasan agama. "Dengan adanya empat pilar utama di

Indonesia, yaitu UUD 1945, Pancasila, Negara Kesatuan

Republik Indonesia (NKRI), dan Bhinneka Tunggal Ika

maka pluralisme akan terus bertahan di Indonesia," papar-

nya pada acara diskusi bertema "Masih Adakah Pluralisme

Di Indonesia?" di Megawati Institute, Jakarta, Kamis.

Menurut Hajriyanto, cacat yang terjadi terhadap

praktik pluralisme di Indonesia lebih banyak terjadi

karena faktor di luar agama, yaitu doktrinisasi.

Mengutip dari kata-kata Mohammad Hatta, ia

mengatakan, demokrasi di Indonesia tidak akan pernah

mati, kalaupun menghilang hanya sementara karena

terdapat tiga fondasi yaitu demokrasi tradisional, ajaran

kebebasan yang dibawa kaum terpelajar dan ajaran

persamaan Islam. "Demokrasi itu mengharuskan

toleransi dan pluralisme," tegasnya.

Untuk mempertahankan pluralisme, paparnya,

masyarakat perlu meningkatkan pemahamannya

tentang pluralisme dan meningkatkan level

pluralismenya, bukan hanya sekadar tahu saja.

Selain itu, lanjutnya, perlu adanya penegakan

hukum secara baik dan tegas dari pemerintah. "Negara

juga harus selalu hadir di tengah masyarakat sehingga

tidak terjadi kesan pembiaran terhadap beberapa kasus

yang terjadi akhir-akhir ini," tambahnya.

Hajriyanto menilai, pluralisme masih kuat di

Indonesia dan masalah yang banyak terjadi hendaknya

diselesaikan secara hukum serta adanya tindakan

tegas dari pemerintah. (ANT)

Pluralisme Harus TerusDipertahankan

Jakarta-andalas

Kinerja Boe-

diono dibandingkan

dengan kinerja Ju-

suf Kalla saat sa-

ma-sama menjabat

sebagai Wakil Presi-

den RI. Lembaga

Survei Indonesia

(LSI) menyebutkan

bahwa kinerja Boe-

diono tidak me-

muaskan.

Wakil Ketua

DPR Priyo Budi

Santoso menilai hal ini tergantung gaya kepe-

mimpinan seseorang. "Dulu, Pak JK (Jusuf Kalla) yang

gas, Pak SBY (Susilo Bambang Yudhoyono) yang rem,"

kata Priyo di Gedung DPR/MPR, kemarin. Sekarang,

SBY-Boediono? "Sama-sama dalam posisi rem. Tapi

itu style, saya tak mau mengkritik," kata dia.

Priyo hanya mengingatkan bahwa hasil survei yang

menyebutkan popularitas SBY-Boediono cenderung

menurun ini perlu segera disikapi dengan perbaikan.

"Trennya menurun di hampir semua lembaga survei.

Karena itu, saya serukan untuk dinaikkan lagi," kata dia.

Dia berpesan pada SBY-Boediono agar menge-

luarkan kebijakan dan keputusan yang cepat

memulihkan ekonomi, gesekan sosial, amuk massa,

lunturnya gotong royong, dan masalah lainnya. "Saya

pesan betul-betul ini, negara dan pemimpin harus

hadir (di tengah masyarakat)," kata dia.

Jika tidak dilakukan demikian, rakyat akan

kehilangan para pemimpin. "Posisi kami di DPR terus

dihantam badai. Lalu di sana (Pemerintah) juga sama.

Ya sudah, nanti jadi nggak ada harapan."

Anggapan Boediono hanya penghias kabinet? "Lebih

baik saya tak komentari itu. Saya nggak enak untuk

iya, padahal saya tidak mungkin bicara tidak." (VN)

Kinerja Boedionotak Memuaskan

Jakarta-andalasPresiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)

seharusnya memberikan contoh dan semangat.Bukan malah menangis di depan rakyat, yangsedang mengalami kesusahan.

Berikan Contoh, SBY Jangan Cengeng

Demikian pernyataan Direk-tur Eksekutif Soegeng SarjadiSindicate, Sukardi Rinakit,menanggapi tangisan SBY saatpemberian sertifikat tanahkepada 10 orang petani.

"Mestinya menunjukkankarakter kuatnya ketika ber-hadapan dengan hal yangmemprihatinkan," kata Sukardi.saat dihubungi, Jumat (22/10).

Ketika rakyat sudah ber-kecukupan, sejahtera dan ter-

senyum, seorang pemimpinboleh menangis karena bahagia."Ini terlalu sensitif dan belumtentu baik untuk rakyat,"imbuhnya.

"Walaupun itu memang tu-lus, tapi melihat kondisi rakyatbegini, efek citra harus dibunuh.Sebaiknya mari bersama- samamembangun pertanian kita.Sedih harus melihat pada tem-patnya," katanya.

Sebagaimana diberitakan,

usai membagi-bagikan sertifikattanah kepada 10 orang petani,Presiden Susilo BambangYudhoyono tak kuasa menahankeharuan dan tetes air matanya.

Peristiwa itu terjadi saatPresiden akan memberikansambutan dan arahan dalamperingatan 50 tahun AgrariaNasional di Istana Bogor,kemarin.

Saat baru memulai pidato,tutur kata Presiden terhenti."Saya sangat terharu saat tadimenyaksikan tayangan landreform," kata Presiden sambilmenyeka air mata.

Sementara silang pendapatagaknya terjadi antara Pre-siden Susilo Bambang Yudho-

yono dengan Wakil PresidenBoediono soal reshuffle kabi-net. SBY bilang pergantianmenteri bisa saja terjadi, Boe-diono sebaliknya.

Boediono menolak reshufflekarena dampak yang bisa ditim-bulkan dari gonta-ganti men-teri. Pembangunan yang selamaini dirancang dan berjalan bisaterganggu. Lain soal jika Indo-nesia sudah tergolong negaramaju seperti Jepang.

Pernyataan mantan Guber-nur Bank Indonesia ini dilon-tarkan dalam ramah tamahdengan warga negara Indone-sia di Kedutaan Besar RI diBeijing, China, kemarin.

Penolakan Boediono ter-

hadap reshuffle terlihat tidakseperti gaya yang dipakainyaselama ini yang kalem dantenang. Kali ini mantan Guber-nur Bank Indonesia ini tidakmanut, dan mulai berani 'mela-wan' Presiden SBY.

Presiden sudah menegas-kan ada reshuffle kabinet itu.Menteri yang memiliki rapormerah harus digeser.

"Manakala ada menteri yangmenurut saya di bawah standar,tapi bisa diperbaiki, saya akanminta diperbaiki karena menu-rut saya belum baik. Kecuali,bila ada kinerja menteri yangjauh di bawah standar, itu tentusulit untuk mengemban tugas,"ujar SBY. (BBS)

Jakarta-andalas Mantan Ketua MPR RI Hidayat

Nur Wahid mengatakan, peme-rintah jangan sembarangan dalammemberikan gelar pahlawan nasio-nal kepada siapa pun.

"Gelar pahlawan, bukan halsederhana, gelar pahlawannasional adalah gelar yangprestisius dan sangat penting.Harusnya pemerintah bijak dankritis menyikapi usulan mas-yarakat untuk memberikan atautidak gelar pahlawan nasionalkepada siapa pun juga," katanyadi Gedung DPR, Jumat (22/10).

Menurut Ketua Badan KerjaSama Antarparlemen (BKSAP)DPR RI itu, bila pemerintah salahdalam memberikan gelar pahlawannasional, maka akan sulit untukdicabut kembali.

"Sebab sekali diberikan, sulitsekali untuk dicabut, apalagi orang-nya sudah meninggal. Kita tidakingin gelar pahlawan itu jadi bahanolok-olokan di tingkat masyarakat,"kata mantan Presiden Partai Kea-dilan Sejahtera (PKS) itu.

Pahlawan itu adalah sosok yangamat diperlukan oleh setiap bangsa.Mereka yang diberi gelar pahlawanitu adalah orang yang menjadi

panutan di masyarakat."Meskipun bukan malaikat.

Siapakah dia, bola ada di tanganpemerintah. Rakyat sudah me-ngusulkan dan pemerintah mem-punyai kewenangan untuk mem-beri atau tidak," kata Hidayat.

Ia juga mengatakan, dirinyatidak tahu persis seperti apa sosokmantan presiden RI itu.

Karena, sewaktu kecil, dirinyalebih banyak waktu dihabiskan dipondok pesantren. Setelah itu,Hidayat Nur Wahid melanjutkankuliah hingga S3 di Madinah, ArabSaudi.

"Saya ketika zaman Suhartoberada di luar negeri. Saya waktukecil sudah di pondok pesantren.Dewasa, saya di Madinah. Setelahbalik dari Madinah, kondisinyabeliau (Suharto) tidak dalam posisiyang dulu diposisikan terkaitdengan masalah HAM. Ketika sayapulang, yang dikritik itu sudah tidakterjadi. Tentu sangat sulit untukmemberikan penilaian apakah layakdiberi gelar pahlawan nasional atautidak," kata dia.

Saat sudah dibentuk tim untukmemverifikasi nama-nama tokohyang akan diberi gelar pahlawannasional. Tim itu diketuai Brigjen

TNI Rusli Zein (Kepala PusatDesentralisasi TNI), anggotanyaWoro Titi Haryanti (Kepala PusatInformasi Jasa Pustaka dan Infor-masi Perpustakaan Nasional), May-jen TNI (Purn) Sukotjo Atmodjo(Wakil Ketua III DPP Veteran),Mona Wahanda (dari Arsip Nasio-nal), Muh. Iskandar (Dosen SejerahUI), Anhar Gonggong (sejarawan),Amrin Imran (sejarawan), BambangW Soeharto (pemerhati sejarah,tokoh masyarakat), MardaliahAlfian (Sekjen Masyarakat Sejara-wan Indonesia), Saleh Azhar Djam-hari (sejarawan), M Syukur (sejara-wan), Sabri A (Direktur Sejarah danPurbakala Kemenbudpar), danBrigjen TNI Bambang Soetaryo(Kepala Biro Tanda Jasa danKehormatan).

Ke-10 usulan calon pahlawan ituadalah mantan Presiden RI 1999-2001 Abdurrahman Wahid aliasGus Dur (mewakili Jatim), PresidenRI 1968-1998 Soeharto (Jateng),mantan Gubernur DKI Ali Sadikin(Jabar), Pakubuwono X (Jateng),Sayid Al Jufrie (Sulteng), AndiDepu (Sulbar), Johanes Leimena(Maluku), Abraham Dimara (Papua),Andi Makassau (Sulsel), dan KHAhmad Sanusi (Jabar). (ANT)

Jangan SembaranganBeri Gelar Pahlawan Nasional

Jakarta-andalasWacana koalisi Partai Demokrat dan PDI

Perjuangan tampaknya bakal menimbulkanresistensi di internal Sekretariat Gabungan(Setgab) Koalisi. Pasalnya, Partai Golkar me-ngisyaratkan menolak PDIP.

Pernyataan sikap politik Partai Golkar pascaRapat Pimpinan Nasinal (Rapimnas) I beberapawaktu lalu, menyiratkan keengganan ber-gabungnya PDIP dalam barisan koalisi.

Seperti pernyataan Ketua Umum DPP PartaiGolkar Aburizal Bakrie yang menyebutkan lebih baikpartai yang menamakan diri sebagai oposisi agarmembentuk Sekretariat Gabungan (Setgab) oposisi."Alangkah baiknya jika partai yang menamakan diriyang oposisi juga membentuk Setgab," tandasnya.

Dengan pola demikian, sambung Ical, maka akanmuncul keputusan yang baik. "Dalam pembuatankeputusan akan lebih mudah diambil. Saya kira ituakan baik," katanya. Meski demikian, Ical mene-gaskan, format koalisi seperti saat ini tentu bisa sajaberubah bila ada satu partai yang menginginkanmasuk di dalam koalisi. "Formatnya itu disesuaikanberapa banyak yang melakukan koalisi," katanya.

Pernyataan Ical memang bermakna ganda. Bisasaja diperuntukkan ke PDIP yang memposisikansebagai partai oposisi. Pernyataan tersebut bisasaja memiliki makna penolakan terhadap rencanaPDIP gabung dalam barisan koalisi.

Namun menurut Ketua DPP Partai Golkar PriyoBudi Santoso tidak ada masalah jika PDIP bergabungdalam barisan koalisi. Ia membantah, jika pernyataanIcal dalan Rapimnas I merupakan sikap penolakanterhadap rencana bergabungnya PDIP ke koalisi."Andaikata PDIP ubah haluan dan bergabungdengan Setgab, welcome our brother," ucap Priyo diGedung DPR, Jakarta, Kamis (21/10).

Meski demikian, Priyo mewanti-wanti, jika PDIPbergabung dalam barisan koalisi akan terjadikeheningan demokrasi. "Kalau jadi gabung,dipastikan tidak ada check and balances yang sehat.Nanti ada keheningan demokrasi," cetusnya.

Menurut dia, bergabungnya kelompok oposisitidak menjadi soal bagi penganut paham pengkul-tusan. "Namun bagi yang penganut paham demokrasijelas ini akan menjadikan malapetaka," tambahnya.

Priyo mempersilahkan PDIP bergabung dalamkoalisi namun tidak mengurangi jatah kursimenteri dari Partai Golkar. "Kami tidak patutteriak-teriak jika ada koalisi antara PD dan PDIP.Kita hanya angguk kepala dan bilang ya, ya, yajika benar-benar terjadi koalisi," imbuh Priyo.

Sementara terpisah Sekjen DPP PDIPerjuangan Tjahjo Kumolo mempersilahkan partai-partai menggalang dalam satu visi perjuangandalam Setgab. "Silakan itu hak politik masing-masingparpol. Sesama parpol kita saling menghargai. BagiPDI Perjuangan saya kira tidak perlu membuatsemacam Setgab parpol tandingan," ujarnya.

Tjahjo menegaskan pihaknya menghargai langkahstrategi perjuangan politik parpol-parpol yang adauntuk melakukan proses kebijakan atau keputusanpolitik konstitusionalnya. "Kalau PDI Perjuangan inginmandiri saja, kalupun harus ada sikap politik yangsama sah-sah saja kita berbagi perjuangan bersamatanpa harus diikat yang akhirnya jadi terikat. PDIPerjuangan sebaiknya membentuk setgab bersamarakyat Indonesia saja untuk menyerap dan mem-perjuangkan aspirasi rakyat," ujarnya. (ANT)

Ditolak, RencanaKoalisi Demokrat-PDIP

DEMO IAPI- DEMO IAPI- DEMO IAPI- DEMO IAPI- DEMO IAPI- Sejumlahanggota Institut Akuntan

Publik Indonesia (IAPI)melakukan aksi unjuk rasa

di depan gedung DPR/MPR,Jakarta, Jumat (22/10).

andalas/Ist

Medan-andalasBadan Legislasi (Baleg) Dewan

Perwakilan Daerah (DPRD) Su-matera Utara (Sumut) telah me-nyusun program legislasi daerah2010. Lima rancangan peraturandaerah (ranperda) menjadi prioritaspembahasan tahun ini.

Kelima ranperda itu adalahrevisi Perda tentang Rencana TataRuang Wilayah Sumut, revisi Perdatentang Pengendalian PencemaranUdara dan Uji Emisi Gas Buangdan revisi Perda tentang Pajak danRetribusi Daerah. Dua ranperdabaru yang akan dibahas yakniRanperda tentang Tata Cara Pe-nyusunan Perda di Sumut danRanperda tentang RevitalisasiAset Daerah.

Ranperda tentang AnggaranPendapatan dan Belanja Daerah(APBD) Sumut 2011 dan Ranperdatentang APBD Perubahan Sumut2011 serta Ranperda tentangLaporan Keterangan dan Pertang-

gungjawaban gubernur tidak di-masukkan ke program legislasikarena sudah rutin setiap tahun.

“Ketiganya sudah secara oto-matis dibahas setiap tahun, jadi tidakdianggap sebagai program prio-ritas,” ujar Ketua Baleg DPRD Su-mut Hasbullah Hadi, Jumat (22/10).

Pengesahan program legislasidaerah ini dilakukan melalui sidangparipurna DRPD Sumut, Kamissore.

Sebelum penyampaian pen-dapat fraksi yang disusul pengam-bilan keputusan, Hasbullah Hadidalam laporannya sempat memintaagar penetapan program legislasidaerah ini ditunda.

Hal ini disebabkan masih belumadanya kesepahaman antara pim-pinan DPRD Sumut dengan BalegDPRD Sumut mengenai tugas danfungsi alat kelengkapan dewan ini.Hasbullah mencontohkan ketidak-sepahaman mengenai usulan pro-gram legislasi 2010.

Pada awalnya, Baleg mengusul-kan pembahasan 10 ranperda,namun pimpinan Dewan menye-tujui hanya dua ranperda. “Padahal,Baleg hanya menyusun programlegislasi daerah, bukan menyusunranperda,” ujar Hasbullah.

Setelah melalu perdebatan pan-jang antar anggota Dewan, programlegislasi ini akhirnya disetujui.Sejumlah anggota Dewan berang-gapan, kurangnya pemahamanakan tugas dan fungsi Baleg karenaalat kelengkapan Dewan ini barupada periode 2009-2014 dibentukdi DPRD provinsi. Berbeda dengandi DPR, Baleg sudah menjadi alatkelengkapan dewan sejak lama.

Ketua Fraksi Partai DemokrasiIndonesia Perjuangan BudimanNadapdap meminta agar pem-bahasan Ranperda tentang Pajakdan Retribusi Daerah didahulukan.Sebab, perda ini berpengaruhterhadap APBD Sumut yang sudahdisetujui. (UJ)

Baleg DPRDSU Programkan Lima Ranperda

Hidayat Nur Wahid

Jakarta-andalas

Pemberian gelar pahlawan nasional kepada

mantan Presiden RI, Soeharto, nampaknya harus

dipertimbangkan ulang. Sebab berdasarkan hasil

survey yang dilakukan oleh Lembaga Survey Indonesia

(LSI), sosok Soeharto masih dipandang sebagai

pimpinan yang buruk.

"Soeharto tetap dinilai buruk, dinilai paling

bertanggungjawab atas krisis 1998," sebut peneliti

LSI, Dodi Ambardi membacakan hasil surveynya di

kantor LSI, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (22/10).

Hasil survey menunjukkan sebesar 20 persen

masyarakat menyebut orde baru atau pemerintahan

Soeharto selama 32 tahun lah yang dianggap paling

bertanggungjawab terhadap krisis ekonomi atau

keuangan tahun 1998.

Kemudian sebanyak 18 persen masyarakat

menyalahkan pribadi Bapak Pembangunan itu sebagai

pemimpin orde baru. Dan Hanya 2 persen yang

menyalahkan partai Golongan Karya (Golkar), partai

yang dinaungi almarhum Soeharto.

Latar belakang dilakukannya survey, menurut Dodi,

adalah belakangan seperti munculnya kekuatan yang

ingin melupakan kejatan orde baru yang terekam

selama lebih dari 30 tahun dengan mengusulkannya

sebagai pahlawan nasional. Selain itu, katanya, ada

yang mulai melupakan pengorbanan rakyat untuk

reformasi 1998 dengan memberikan penilaian lebih

positif pada rezim orde baru dan Soeharto.

"Untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan itu

digunakan data-data survey nasional yang pernah

dilakukan 10 tahun terakhir lebih yaitu 1999-2010.

Survey terakhir yang relevan dengan masalah ini

adalah 7-20 Oktober," katanya. (NET)

LSI : SoehartoPemimpin yang Buruk

Boediono

NISAN- NISAN- NISAN- NISAN- NISAN- Titik Soeharto, memasang untaian melati di atas nisan ayahnya,mantan penguasa Orde Baru, HM Soeharto.

andalas/Ist

SUMATERA UTARASabtu23 Oktober 2010 harian andalas | Hal. 12

KILAS

WARTAWAN DAERAHLANGKAT:

Hasrizal, Budi Zulkifli, Syaiful Amri, Subur SyahputraBINJAI:

M Kamil IsmailDAIRI:

Sondang SilalahiHUMBANG HASUNDUTAN:Marganda Lumbangaol

DELISERDANG:Suprapto, Firdaus Tanjung, TH Sihombing, Bobby Lusaka Purba

SERGAI:Rasum, Supriyadi

TEBINGTINGGI:Riady Kasidi

SIANTAR/SIMALUNGUN:Agus Salim HT Haean,Larhamsimare-mare, Edi Pangaribuan

KISARAN:Hamdan Rangkuti

BATUBARA:Zulkifli NasutionLABUHAN BATU:

Iwan KesumaSAMOSIR:

Marihot Simbolon, Fransiskus SitanggangTAPUT/TOBASA:

Caisar HPSIBOLGA/TAPTENG:

Parlin GultomNIAS SELATAN:

Edy Gunawan ZebuaBIEREUN:

H Suherman Amin,M Husin Spd, Juanda IskandarMEULABOH:

Iskandar Muda.KUTACANE:

Jamuddin Selian, Alwahidi, Arifin Desky.LANGSA:

DD HarisonLHOKSUKON:

Usman Cut Raja.

andalasL u g a s & C e r d a s

Pemkab Samosir

Dukung 3 Duta TaoToba Star 2010Samosir -andalas

Pemerintah Kabupaten Samosir, mendukung 3

duta Samosir pada Grand Final Tao Toba Star 2010,

di tingkat Propinsi Sumatera Utara, untuk ikut

memeriahkan Pesta Danau Toba yang dilaksanakan

di Open Stage Parapat, Simalungun 20-24 Oktober

2010.

Pemkab Samosir melalui Sekda Tigor Simbolon,

kemarin di ruang kerjanya menerima panitia lokal

PDT 2010 bersama 3 duta Samosir, untuk dibawa

ke Parapat pada ajang Grand Final yang akan

dilaksanakan hari ini, Sabtu (23/10).

Fernando Sitanggang, pimpinan Radio Samosir

Green selaku Ketua Umum Panitia lokal Tao Toba

Star 2010, menjelaskan kepada Sekda Tigor

Simbolon, bahwa ketiga duta akan diutus sudah

sesuai dengan mekanisme. Yaitu melalui tahapan

pra audisi, yang di laksanakan pada tanggal 15

Oktober, dan audisi tanggal 16 Oktober di Pekan

Inpres Onan Baru Pangururan.

Sekretaris Daerah Kabupaten Samosir Tigor

Simbolon, menyambut baik kedatangan panitia

bersama para duta Samosir yang akan diutus ke

Parapat Simalungun, dalam ajang grand final dan

pemerintah Samosir, akan mendukung secara moral

dan moril. Dia juga mengharapkan kepada para audisi

Tao Toba Star 2010 yang mewakili Samosir di tingkat

Propinsi supaya tidak menyia-nyiakan kesempatan

tersebut. (FS)

andalas/frans sitanggang

DIABADIKAN BERSAMA-Sekretaris Daerah Kabupaten Samosir,Tigor Simbolon (tiga dari kanan) diabadikan bersama TantaRiwina Sitanggang.

Pasalnya, seorang war-ga Desa Ndokum SirogaKecamatan Simpang Em-pat Karo, adalah JapetSembiring (45), saatmembuat laporan penga-duan (LP) Kamis (21/10)kemarin sekira pukul13.00 Wib, karena dirinyaserta keluarganya merasaresah dan ketakutan atasperlakuan dua orang wa-nita yang melakukan pe-ngancaman dan keribu-tan di rumahnya. PihakPolsek Simpang Empattidak menanggapi penga-duan itu dengan alasanbelum bisa ditahan, kare-

na masih sebatas mela-kukan keributan saja.

Akibat tidak adanyatanggapan dari Polsek,kedua wanita yang mem-buat keributan itu, Datma-lem br Sinulingga (40) dankakaknya Sipon br Sinu-lingga (45) keduanyapenduduk Padang BulanMedan, semakin men-jadi-jadi. Sehingga sekirapukul 17.00 Wib di lokasipengutipan galian C Ndo-kum Siroga, mengancamkembali Koda Sembiring(70) selaku ayah kandungJapet Sembiring denganmengajaknya berkelahi

satu lawan satu sambilmemukul-mukulkan ga-gang cangkol.

Kemungkinan karenatidak ada yang beranimelarang kenekatannya,kedua wanita itu kembalimenusuk hingga kempisdua buah ban mobil bela-kang Kijang Innova warnahitam BK 306 IA milikMinola Sembiring (40)adik kandung Japet Sem-biring.

Hal ini terungkap ke-tika Minola Sembiringhendak membuat laporanpengaduan ke PolsekSimpang Empat didam-pingi ayah kandungnyaKoda Sembiring danabang kandungnya JapetSembiring, Kamis (21/10)sekira pukul 19.30.wib.

Kepada andalas, Mi-nola menerangkan kro-nologis terjadinya peru-sakan mobil miliknya yang

dilakukan mantan iste-rinya, Sipon br Sinulinggabeserta adik isterinya,Datmalem br Sinulingga,bahwa Minola telah pisahranjang dengan

Sipon selama 2,4 Ta-hun. Karena itulah Siponmenuntut harga diri danganti rugi biaya pesta.

"Padahal sudah sayabilang sama anak berunya(keluarganya-red) biardiselesaikan surat per-ceraian. Namun Siponbersikeras meminta gantirugi harga diri dan biayapesta," urai Minola.

Ketika hal ini dikon-firmasi kepada KapolsekSimpang Empat AKP Ed-duwart Simamora melaluitelepon genggamnya, Ju-mat (22/10) sekira pukul10.47 WIB, mengatakanpengaduan Minola masihditerima dan pemerik-saan saksi-saksi. (LAMS)

Polsek Simpang EmpatAbaikan Pengaduan WargaTanah Karo-andalas

Amanat Kapolri kepada seluruhjajarannya untuk malayani danmengayomi serta melindungi masyarakat,sepertinya di Kepolisian Sektor (Polsek)simpang empat tidak berlaku.

BERI KETERANGAN-Minola Sembiring memberikan keterangan kepada wartawan, Kamis (21/10) di Kantor Polsek Simpang Empat, Karo.

andalas/Lamhot Situmorang

Purba SE (anggota).Dalam rangkaian acara ini,

selain membuka selubungauditorium USI, selubunggedung fakultas ekonomiyang baru serta gedung pascasarjana dan penandatanganprasasti ketiganya,dilaksanakan pulapenyematan ulos hiou kepadabupati yang dilaksanakanRektor USI Drs Ulung NapituMsi, kepada JonsonSimanjuntak mewakili WaliKota, para donatur yaituperwakilan BRI dan BCA.

Turut hadir dalam acara itu,para pembina yayasan USI DrPolentino Girsang, HasiholanPurba SH, Minten Saragih,mewakili ketua DPRDSimalungun Johalim Purba,mewakili Walikota KadisPendidikan Kota PematangSiantar Jonson Simanjuntak,muspida kota PematangSiantar, Kabag HumasPimpinan, Simesono Hia SHMSi, Pdt Pandapotan V HalohoSTh, para Dekan sepertidekan hukum JanuarisonSaragih SH Mhum, DekanEkonomi, para dosen USIserta perwakilan darimahasiswa.(EP)

BUPATI dalamkesempatan itumengatakan, USI

sebagai wadah dan lembagapendidikan tinggi, diharapkanmampu melahirkan paraalumni-alumni yangberkualitas, yang mampubersaing dalam dunialapangan kerja sertamemegang peranan pentingdalam pembangunan di KotaPematang Siantar-KabupatenSimalungun.

Untuk itu Bupatimengharapkan, USI harusterus meningkatkan kualitas

pendidikan para tenagapengajarnya (Dosen)sehingga bukan hanyaberhenti pada tingkatpendidikan strata 1 (S-1) saja,tetapi terus menggali ilmu dansecara legalitas harus

berusaha meraih gelar S-2 danS-3.

Pengurus yayasan USIyang baru periode 2010-2015yang dilantik adalah MasdinSaragih SH MH sebagaiKetua, Agustina Herawaty

Girsang Sekretaris danLerman Saragih SH sebagaiBendahara. SedangkanPengawas yakni Drs MaknurSinaga (Ketua merangkapanggota), Drs Karmidin CSinaga (anggota, dan Ediaman

Bupati Simalungun Resmikan Gedung Auditorium

andalas/edi pangaribuan

DIABADIKAN BERSAMA-Bupati Simalungun Drs T Zulkarnain Damanik MM diabadikan perwakilan BRI dan BCA, usaimeresmikan gedung Auditorium Rajamin Poerba SH.

Bupati Simalungun DrsT Zulkarnain DamanikMM, Rabu (20/10)meresmikan gedungAuditorium RajaminPoerba SH, GedungFakultas Ekonomi danGedung Pasca SarjanaUniversitas Simalungun(USI) serta pelantikanpengurus dan pengawasyayasan USI periode2010-2015.

Pemko Siantar-Pangdam I/BBSilaturahmiPematang Siantar-andalas

Jajaran Pemerintah Kota Pematang Siantarmelakukan silaturahmi dengan Pangdam I BukitBarisan Mayjend TNI Leo Siegers. AcaraBerlangsung di Convention Hall Siantar Hotel,Rabu (20/10).

Dalam Sambutannya, Wali Kota PematangSiantar diwakili Wakil Walikota Drs Koni IsmaelSiregar mengatakan Pemko Siantar sangatberbangga hati dengan kehadiran Pangdam I/BBdi Kota Pematang Siantar.

Dikatakannya, Kota Pematang Siantar yangberpenduduk heterogen dengan berbagai sukudalam keadaan aman dan kondusif. PematangSiantar merupakan Kota ke 2 terbesar di SumateraUtara adalah Kota Sejuk dengan tingkat keramahtamahan penduduknya.

Sementara itu, Pandam I Bukit BarisanMayjend TNI Leo Siegers mengharapkan, semuapihak untuk tetap menjaga susana ke kondusifan.

Kedatangan Pangdam di Pematang Siantar jugabertepatan dengan akan dilaksanakannya serahterima jabatan Danrem 022/PT dari Letkol KavWahardono kepada Letkol Inf Karsianto. Selain itujuga Pangdam berharap semua pihak untuk salingbekerjasama, saling menghormati, salingmenghargai, dan saling mempercayai. (EP)

Lubuk Pakam-andalasBupati Deli Serdang

Drs H Amri Tambunanmelalui Wakil Bupati HZainuddin Mars menyam-paikan Rancangan Pera-turan Daerah (Ranperda)Perubahan Anggaran Be-lanja dan PendapatanDaerah (P-APBD) Tahun2010, pada rapat paripur-na DPRD, Senin (18/10).

Sidang paripurna yangdipimpin Ketua DPRDDeli Serdang Hj FatmawaiTakrim didampingi WakilKetua Dwi Andi Syaputra

Lubis LC berlangsungsingkat dan minim ke-hadiran kepala SatuanKerja Perangkat Dinas(SKPD).

Informasi, menyebut-kan minimnya kehadiranpara SKPD itu karenadalam draf P-APBD dari30 SKPD yang diajukanhanya sebahagian kecilsaja yang mengalami pe-rubahan belanja, sele-bihnya hanya menggu-nakan APBD induk.

Dalam paparannya, bu-pati menjelaskan prioritas

pembangunan daerah pa-da P-APBD TA 2010 tidakmengalami perubahandengan prioritas pem-bangunan daerah dalam RAPBD TA 2010. Masihtetap memprioritaskanpeningkatan aksesibilitasdan kualitas pendidikandan kesehatan, perce-patan pemantapan pem-bangunan infrastruktur,peningkatan pelayananperizinan, kesempatankerja dan investasi. Juga,revitalisasi pertanian,perikanan, kehutanan,

pembangunan pedesaandan pariwisata.

Dijelaskan, bahwa P-APBD adalah penyesua-ian terhadap capaiantarget kinerja dan praki-raan rencana keuangandaerah. Perubahan dila-kukan dengan beberapapertimbangan, dian-taranya perubahan kebi-jakan pendapatan daerah.Hal ini terjadi disebabkanmeningkatnya target pe-nerimaan dari penda-patan asli daerah (PAD).(TH)

Bupati DS Sampaikan Ranperda P-APBD TA 2010

Jamaah Calon HajiDS 321 OrangLubuk Pakam-andalas

Sebanyak 321 jamaah calon haji asal Kabupaten

Deli Serdang diberangkatkan Bupati Deli Serdang H

Amri Tambunan dari Mesjid Al Ikhlas, Kompleks

Perkantoran Bupati di Lubuk Pakam, akhir pekan lalu.

Turut hadir, Wakil Bupati H Zainuddin Mars,

Sekdakab H Azwar Msi, Kepala Kemenag H M Adlin

Damanik, Kapolres AKBP Pranyoto Sik, Ketua TP PKK

Ny Anita Amri Tambunan, Ketua GOW Ny Sri

Rahmawati Barus dan Kadis Dikpora Sofian

Marpaung.

Dalam sambutannya, Bupati berharap agar para

calon haji asal Kabupaten Deli Serdang bisa menjaga

kesehatannya selama di tanah suci Mekkah al

Mukaromah, hingga setibanya nanti di tanah air. (TH)

Kementerian Kesehatan

Lakukan Penilaiandi Kabupaten DairiSidikalang-andalas

Dalam rangka pemberian penghargaan KaryaBakti Husada dan Manggala Bakti Husada dariKementerian Kesehatan RI kepada Bupati DairiKRA Johnny Sitohang Adinegora, Selasa (19/10)Tim verifikasi, Penilaian Kementerian KesehatanRI melakukan kunjungan ke Kabupaten Dairiyang diterima Bupati Dairi KRA Johnny Sitohangdi ruang rapat Wakil Bupati.

Tim Verifikasi Penilaian dipimpin Purwata SHMH dari Ditjen Bina Kesmas KementerianKesehatan RI didampingi, Nurhayati Simanjuntakdari Biro Perencanaan, dr Doni Setiawan, RoslinaSimanjuntak dari Ditjen Yan Medik KementerianKesehatan serta Mansyur dari Dinas KesehatanProvinsi Sumatera Utara.

Bupati Dairi KRA Johnny Sitohang dalampaparannya menyampaikan, visi misi PemerintahKabupaten Dairi yakni mewujudkan masyarakatDairi yang sejahtera melalui pengembanganagribisnis yang berdaya saing denganmenetapkan tiga pilar pembangunan. (SS)

Pelatihan KelompokTani di SelotongSecanggang-andalas

Tim Konserpasi Sumber Daya Alam (KSDA)Provinsi Sumut mengadakan pelatihan terhadapkelompok tani di Desa Selotong, KecamatanSecanggang, Rabu (20/10).

Pelatihan itu diadakan di SMP Satu Atap DesaSelotong dalam rangka restorasi kawasanKonservasi Suaka Marga Satwa Karang Gading/Langkat Timur Laut TA 2010.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut KepalaKSDA Sumut Ir Jati Wicaksono bersamabeberapa orang stafnya, Kepala Resort KSDASecanggang Ahmadin serta warga masyarakatdari kelompok tani. dari 4 Desa se-KecamatanSecanggang, dan 1 Desa dari Kecamatan DeliSerdang.

Sebagai Tuan Rumah Dalam pelatihantersebut adalah Kepala Desa Selotong,Sumariono SH, Saipul Anuwar Sag Kepala DesaSecanggang, Ustad Kusdian Toro SHi, KepalaDesa Karang Gading, Tukiman Kepala DesaPantai Gading Sedangkan Rudi Damrio KepalaDesa Palau Kurao Kecamatan Deli Serdang.

Kepala Resort KSDA Kecamatan SecanggangAhmadin Mengatakan, pelatihan itudilaksanakan selama dua hari dan diharapkanbisa membantu masyarakat dalam meningkatkantaraf pembelajaran dan perekonomian. (SBR)

Nahdatul Ulama (NU) diTanah Bertuah NegeriBeradat tersebut dapatmenjalin kerjasama denganPemerintah Kabupaten(Pemkab) serta dapatmenjadi aset mendorongdan memacu Sergai lebihbaik dan maju daripadasebelumnya.

Sabtu23 Oktober 2010 harian andalas | Hal. 13SUMATERA UTARA

KILAS

Pembangunandi Batu Bara LemahBatu Bara-andalas

Pembangunan di wilayah Kabupaten Batu Baradinilai lemah pengawasan. Kelemahan inimengakibatkan kualitas pengerjaan yang dilaksanakanrekanan asal jadi.

Salah seorang tokoh masyarakat Tanjung TiramAminuddin Siregar menyebutkan, pemerintahKabupaten Batu Bara perlu mengambil tindakanterhadap petugas pengawas pembangunan. Karenasudah menjadi tugas mereka untuk melaksanakantugas pengawasan sebagaimana tugas kedinasan daridinas PU.

"Selama ini petugas Dinas PU Batu Bara seakantidak berfungsi, karena sejumlah proyek yangdilaksanakan jarang ditemukan petugas PU yangseyogianya harus mengawasi pekerjaan rekanan,"sebut Aminuddin Siregar kemarin. (ZN)

Kisaran-andalasMenjelang datangnya Hari

Raya Idul Adha (Hari RayaQurban), Dinas PeternakanKabupaten Asahan melaku-kan pengawasan kesehatanterhadap hewan ternak yangakan diperjual belikan atau-pun yang akan dipotong dirumah potong hewan yangada di Kota Kisaran. Selain ituhewan Sapi dan Domba yangbelakangan ini mulai marakdiperjualbelikan untuk hewanqurban tak luput dari pantauanDinas Peternakan.

Kepala Dinas PeternakanPemkab Asahan Ir OktoniEryanto MMA melalui DrhYusnani saat dikonfirmasiwartawan kemarin mengata-kan, bahwa pihaknya saat initerus melakukan pemantauanterhadap sejumlah hewanternak masyarakat yang akandiperjual belikan di pasaran.Selain itu pihaknya juga saatini belum menemukan penya-kit hewan yang berbahayaseperti penyakit mulut dan

kuku (PMK). Namun demi-kian pihaknya tetap meman-tau hewan ternak masyarakatyang akan dijadikan hewanqurban.

Disebutkan, Dinas Peter-nakan Asahan juga meng-himbau kepada masyarakatuntuk memeriksakan hewan

ternak yang akan dikurbankanapakah hewan tersebut sehatatau tidak. Jika sehat daginghewan tersebut aman untukdikonsumsi, namun jika terdapatpenyakit pada hewan tersebutakan terjadi sebaliknya.

Pantauan andalas menje-lang datangnya Idul Adha,

harga daging dipusat pasarseperti Pasar Inpres Jalan HMisbah harga daging perkilo-nya relative stabil Rp 60.000-Rp 65.000 per kilogramnya.Namun biasanya menjelanghari H nya harga dagingmelonjak tajam seperti tahun-tahun sebelumnya. (FAS)

Jelang Idul Adha

Distanak Pantau Kesehatan Hewan Qurban

Andalas/FAS

HEWAN QURBAN-Menjelang datangnya Hari Raya Idul Adha, sejumlah peternak Sapi dan Domba mulai ramaimendapatkan pesanan hewan Qurban.

Kebutuhan akan air untukkeperluan rumah tangga saatini bagi warga pinggiran sudahmenjadi kebutuhan yangmendesak, ditambah lagi saatini PDAM TSP Kisaran belummampu mendistribusikan airbersih ke rumah warga.

Namun bagi sejumlah ele-men masyarakat maupunLSM Pemantau Lingkungandi Kisaran sangat menyayang-

kan bahwa sungai silau yangmenjadi alternative bagi war-ga setempat dalam memenuhiakan kebutuhan air untukMCK telah tercemar olehulah segelintir perusahaanyang dengan sembrononyamembuang limbah pekatnyake Sungai Silau Asahan. Du-gaan tersebut bukan menga-da-ada. Dari pantauan an-dalas serta keterangan war-

ga setempat diketahui PTFairco Bumi Lestari yang beradadi Dusun X Desa Mekar SariKecamatan Buntu Pane Ka-bupaten Asahan sejak ber-dirinya perusahaan karettersebut diduga telah berulangkali membuang limbah pekatnyake Sungai Silau Asahan.

Tetapi yang mengheran-kan terhadap instansi terkait,Pemkab Asahan yang berhu-bungan dengan lingkunganyakni, Kantor LingkunganHidup Pemkab Asahan tidakpernah ambil peduli. Padahalanggaran tentang lingkunganhidup di APBD Asahan TA2009 dan telah direalisasikanmelalui LKPJ Tahun 2009yakni anggaran untuk Pe-mantauan Kualitas Lingku-ngan sebesar Rp 40.209.855,

serta Penyusunan KebijakanPengendalian Pencemarandan Perusakan LingkunganHidup Rp 773.401.000 de-ngan dana yang begitu besar,namun hingga saat ini SungaiSilau Asahan masih tercemar.

Linda Sitorus (41) ibu ru-mah tangga yang berdomisilidi Kelurahan Sendang Sarikecamatan Kisaran Barat saatditemui andalas di kedi-amannya Jum'at (22/10) me-ngatakan dirinya bersamasuaminya setiap harinya per-gi mencuci, mandi dan me-ngambil air ke sungai silau ini.Memang sehabis mandi di-sungai ini keadaan badansering gatal-gatal, namunkarena sudah terbiasa kea-daan tersebut tidak dihirau-kan lagi. (FAS)

Sungai Silau Asahan Tercemar

Truk MelebihiTonase LolosTimbanganSidikalang-andalas

Unit Pelaksana Penimbangan Kendaraan Bermotor(UPPKB) Simpang Runding (Simpang Salak) SidikalangKabupaten Dairi, setiap harinya hingga malam hari,melakukan penertiban terhadap truk yang melakukanpelanggaran kelebihan muatan. Terutama truk yangmelakukan pelanggaran kelebihan muatan di atas 25persen dari jumlah berat yang diizinkan (JBI).

Pantauan wartawan di UPPKB Simpang RundingSidikalang, puluhan truk bertonase di atas 30 ton yangterlanjur melewati pintu jembatan timbang, terutamatruk pengangkut batu kerikil yang berasal dariTangkahan Dolok Raut Kecamatan Siempatnempu(melintasi jalan Kabupaten kelas IIIC), kemudiandiketahui tujuan Medan. Sehingga, dipaksa masuk kedalam timbangan oleh petugas Timbangan.

Namun sangat disayangkan, dari sejumlah truk yangdiketahui sudah melewati tonase atau JBI, tidaksatupun yang dilakukan penindakan penahanan ataupembongkaran kelebihan muatan di timbangandimaksud.

Komandan Regu UPPKB Sidikalang RA Sinagamengatakan, para pengemudi truk yang melakukanpelanggaran kelebihan muatan lebih dari 25 persendari JBI yang telah ditentukan, diharuskan membuatsurat pernyataan.(SS)

HAL itu diharapkan BupatiSerdang Bedagai HT ErryNuradi pada acara

pelantikan Pengurus Cabang (PC)NU Serdang Bedagai (Sergai),Rabu (20/10) di lapangansepakbola Kota Perbaungan.

Dalam sambutannya, BupatiSergai berharap NU sebagaiormas Islam terbesar di tanah airyang memfokuskanperjuangannya di bidangpendidikan dan dakwah memilikikomitmen tinggi pada persatuandan kesatuan bangsa, denganmodel pendidikan pesantren yangegaliter.

Sementara itu, Ketua PengurusBesar Nahdatul Ulama (PBNU)Prof Dr KH Said Agil Siradj MAmenegaskan, warga NU tidakboleh galak dan radikal. NUmemiliki semangat toleransi yangtinggi harus menghormati dan

melindungi orang lain meskibukan dari agama Islam.

Bagi NU, semua manusia dariagama, suku, partai apapunbersaudara dan memiliki hak sama.Sehingga tidak boleh adapermusuhan kecuali pada orang-orang yang berbuat kezaliman sesuaidengan apa yang diajarkan danditerapkan Nabi Muhammad SAW.

Sebelumnya, Ketua PengurusWilayah (PW) NU Sumatera UtaraH Ashari Tambunan melantik PCNU Sergai masa khidmat 2010-2015 di bawah kepemimpinan H

Agus Tripriyono SE AK MSi dansekretarisnya Syahriansyah, RoisSyuriah Jalaluddin S Ag S PdIserta Katib Syuriah SUlhan S Ag.

Usai dilantik PW NU Sumut,Ketua PC NU Sergai H AgusTripriyono SE AK MSi langsungmelantik Majelis Wakil Cabang(MWC) se- Kabupaten Sergaiyang turut dihadiri Rois SyuriahNU Sumut Prof Dr KH PagarHasibuan MA, Wakil Ketua PWNU Drs Afifuddin Lubis, WakilBupati Sergai H Soekirman, danratusan undangan. (RYAD)

NU Aset Memacu Sergai Lebih Maju

andalas/ryad

MELANTIK-Ketua NU Sergai H Agus Tripriyono ketika melantik Majelis Wakil Cabang (MWC)se- Kabupaten Sergai.

Kisaran-andalasSungai menjadi salah satu alternative bagi

warga yang bermukim di sepanjang aliranSungai Silau yang berada di KecamatanKisaran Barat maupun di sepanjangKecamatan Kisaran Timur dalam memenuhikebutuhan air, untuk kebutuhan rumah tanggaseperti untuk mandi, cuci dan kakus (MCK).

andalas/fas

TERCEMAR-Sejumlah warga memanfaatkan air Sungai Silau Asahan yang tercemar, untuk mandi dan mencuci.

Sibolga-andalasPengaspalan jalan di kompleks

Pelabuhan Sambas Sibolgadikerjakan amburadul danterkesan asal jadi. Sepanjang 250meter kondisi jalan yang sudah diaspal hotmix yang baru selesaidikerjakan sudah berlobang-lobang. Sehingga dikhawatirkanakan mencelakai para penggunajalan.

Demikian dikatakan KetuaLSM Barisan Penegak KeadilanSumatera Utara (LSM BPKSU)Samsuir Tanjung, Jumat ( 22/10 )di Pelabuhan Sambas Sibolga.

Samsuir mengatakan, peng-aspalan jalan tersebut sudahmelewati batas waktu kontrakkerja. Dikatakannya, bahwapengaspalan seharusnya sudahmulai dikerjakan pada tanggal 28Agustus 2010 lalu dan selesaipada tanggal 05 Okbober 2010.Namun hingga sekarang pe-laksanaan pengaspalan masihdikerjakan. Ini sudah melanggarkesepakatan kerja yang dibuatoleh PT Pelindo dengankontraktor atau pihak PT Pelindosudah bekerjasama dengankontraktor guna menutup-nutupiberbagai kesalahan dalampelaksanaan proyek.

Menurut Tanjung, jika pe-ngerjaan pengaspalan tersebuttelah diaddendum (PerpanjanganKontrak), seharusnya PT Pelindocermat menerima alasan kon-traktor. Jangan jadi berkolaborasiantara PT Pelindo dan kontraktormempermainkan uang Negara,yang akhirnya menjadi bahanpembicaraan publik.

Masih menurut LSM BPKSU,perusahaan yang mengerjakanproyek pengaspalan CV MetroKonsindo yang beralamat diKomplek Setia Budi Indah Medandengan Direktur Ridwan Siregar,namun pada pelaksanaan kerja,ternyata dikerjakan oleh mantananggota DPRD Sibolga ErwinSimatupang dan tidak memilikipapan proyek. Sehingga terkesanditutup-tutupi. Bahkan proyektersebut tidak ditenderkan.

Disebutkan, dengan nilai Rp300 juta lebih, pihaknyamengancam dalam waktu dekatakan melaporkan kasus ini keKejaksaan Negeri Sibolga.

Ridwan Siregar selakuDirektur CV Metro Kosindoketika dimintai tanggapannyamelalui ponsel, Jumat (22/10)membenarkan bahwa peru-sahaannya dipinjam oleh ErwinSimatupang.

Ridwan juga menyatakan agarsegala temuan tentang pelak-sanaan pengaspalan supaya di-tanyakan kepada Erwin Simatu-pang.

Erwin Simatupang, selakupelaksana proyek ketika dihu-bungi melalui ponselnya tidakbanyak memberi komentar. Ter-pisah, General Superinterden(GS) PT WIS, Mardi ST mem-bantah adanya kerjasama denganRidwan Siregar. "Saya sudahtanyakan langsung bahwa Peru-sahaan itu tidak ada dipinjampakaikan kepada Erwin Sima-tupang. (LIN)

PengaspalanJalan PTPelindoAmburadul

PembentukanDPC F SPTI-KSPSI SergaiPerbaungan-andalas

Setelah tidak aktif karena meninggal dunianyaKetua, Sekretaris, Wakil Sekretaris dan Bendahara DPCF SPTI-K SPSI Kabupaten Serdang Bedagai beberapabulan lalu, kepengurusan DPC F SPTI-K SPSI Sergaimelakukan koordinasi dengan DPD F SPTI-K SPSISumatera Utara.

Hal itu dikatakan, H Syaiful Amri Wakil Ketua DPC FSPTI-K SPSI Sergai didampingi Wakil Ketua DarmaWijaya (Wiwik) pada acara rapat koordinasi membentukkepengurusan baru bersama unsure DPD F SPTI-KSPSI Sumut dan PUK se-Sergai, kemarin di aula CaféSonya Perbaungan.

Hadir dalam acara itu, mewakili Ketua DPD F SPTI-K SPSI Sumut CP Nainggolan, Wakil Ketua Martin B,Darwis Surya, Bismar Harahap serta Sekretaris RamlanPurba SH serta unsure pengurus lama DPC F SPTI-KSPSI Sergai, Darwis SH dan PUK Perbaungan, SyahrudinLubis serta PUK Kecamatan lainnya.

Pemilihan pengurus DPC F SPTI-K SPSI yang baruKabupaten Sergai secara formatur dipandu DarmaWijaya, H Syaiful Amri serta Pengurus DPD F SPTI-KSPSI Sumut sebagai pengawas. Terpilih sebagaipengurus DPC F SPTI-K SPSI Sergai 2010- 2014 yakni,Ketua Abdul Hakim Rangkuti dan Wakil Ketua Syahrul,Anwar Bet Nasution, Barkat dan Andy Ebiet, Sekretaris,Darwis SH dan Wakil Sekretarisnya Fahlevi, Arifin SE(A Fin), Misno Sendri SE, Sakarani (Roni), Bendahara,Syahrudin Lubis, Wakil Bendahara Idris dan AbdulHakim. (RYAD)

ACEH MEMBANGUNSabtu23 Oktober 2010 harian andalas | Hal. 14

KILAS

Pemilik Toko BangunanLanggar PerdaBireuen-andalas

Sejumlah bangunan rumah toko (Ruko) di seputaran

Kota Bireuen diduga menyalahi aturan izin usaha (HO)

dan Peraturan Daerah (Perda) tentang penempatan

barang dan alat bangunan seperti semen di luar pertokoan.

Menurut sejumlah warga kepada andalas Jumat

(22/10) mengatakan, sebagian besar pemilik toko

bangunan baik di dalam kota maupun seputar kota

Bireuen tak mengindahkan peraturan daerah. "Hampir

setiap hari semen dan alat-alat yang membahayakan

masyarakat bebas diletakkan diluar toko, sebenarnya

itu sangat membahayakan bagi pernafasan masyarakat

yang melintas", sebut Yani, seorang warga Bireuen.

Hal senada yang sama juga diakui oleh Muhammad,

warga Bireuen lainnya, kata dia selama ini banyak pemilik

toko bangunan yang melanggar ketentuan Perda,

sementara pemerintah sendiri tak pernah mengambil

tindakan. "Seharusnya pemerintah menegur pemilik toko

yang melanggar kekentuan, karena mereka wajib memiliki

gudang khusus, tapi selama ini, semen serta barang

yang membahayakan bagi masyarakat itu bebas diluar

toko", katanya. Bahkan selama ini, tambahnya, sebagian

besar toko seputar Kota Bireuen sudah berubah fungsi

dan dijadikan gudang penyimpan alat bangunan tanpa

memperoleh izin lingkungan, katanya. (HERA)

SAYA sangat berterimakasih atasterlaksananya kegiatan

peringatan HAI ke-45 diSabang. Saya meminta maafkepada ribuan warga dariseluruh Aceh yang meliputi23 Kabupaten/Kota maupundari berbagai daerah lainnyadi luar Aceh yang hadir keSabang atas ketidaksopanan masyarakat Sabangdalam menjamu para tamuyang hadir," seruBaharuddin.

Sementara itu KetuaPanitia Pelaksana HAI ke-45 PNFI Provinsi Aceh ,Kabid Pendidikan Luar

Biasa Luar Sekolah (PLBlS),Drs Arifin M.Pd sangatberterima kasih atassuksesnya kegiatantersebut.

"Yang terpenting danbermakna setelahmemperoleh kesuksesanadalah mendalami danmemaknai serta berupayaekstra keras semua pihakdalam memberantas buta

aksara yang saat ini di Acehmencapai lebih kurang 219ribu orang," pungkasnya.

Keberhasilan pelaksaankegiatan yangmemamerkan hasil karyapara pelajar putus sekolahformal yang menimba ilmumelalui pendidikannonformal dan informal(PNFI) serta masyarakatdari berbagai keterampilan

melalui kewirausahaan.Selain itu bidang

Keaksaraan Fungsionaldasar dan lanjutan jugatelah dilakukan olehberbagai PKBM dan UPTDSKB yang ada di Acehuntuk masyarakat butaaksara dari usia 15-45tahun nantinya harusmelakukan penjaringandata yang akurat dan

mohon bantuan para kepaladesa dari berbagai desayang ada di Aceh sangatdiharapkan.

Seusai pelaksanaan acarapenutupan memperingatiHAI ke-45 para jurimengumumkan para juarapameran dari seluruh standdari 23 kabupaten/kotayang ada di Aceh.

Untuk pertama diperoleh

Kabupaten Aceh Besar.Juara kedua, KabupatenAceh Utara dan juara ketigaPidie. Sementaramasyarakat memfavoritkanKabupaten Bireuen sebagaijuara Favorit.

Para juri jugamenyatakan bahwa pialabergilir HAI Aceh yangsudah direbut KabupatenAceh Utara selama dua

kali berturut-turut akibattidak mampu meraihnyauntuk ketiga kali danuntuk HAI 2010 di Sabangpiala bergilir berpindahtangan ke KabupatenAceh Besar.

Kabupaten Aceh Utarayang sudah berhasilmenggondol piala tetapselama dua kali berturut-turutyakni ketika pelaksanaan HAIke 43 di Langsa dan HAI ke44 di Kabupaten Aceh Singkilnamun mereka harus puasdengan menggondol juara 2dan menyerahkan pialabergilir ke Kabupaten AcehBesar.

Hasful salah seoranganggota Satpol PPdidampingi temannyaMisbah PNS di PengadilanNegeri (PN) Sabang kepadaandalas menyebutkan,masyarakat Sabang antusiasmenghadiri arena pameranmulai sore hari dan malamsementara pagi hinggasiang mereka ada kegiatanmasing-masing sementarasiang harinya istirahatbarulah sore hingga malammereka punya waktu untukmenghadiri arena pameran.(HERA/HUS)

Aceh Besar Juara Umun, Bireuen Favorit

Kegiatan Pameran Hari Aksara Internasional ke 45 DitutupKepala DinasPendidikan KotaSabang-Aceh,Baharuddin MPdsecara resmi menutupkegiatan pameran danperlombaan kreasi senitradisional Hari AksaraInternasional (HAI)ke-45 di LapanganKota Sabang Rabu,(20/10).

Para kontingen yang meraih juara 1, 2 dan 3 seusai menerima piala diabadikan.Ketua Kontingen Kabupaten Aceh Besar menerima piala tetap yang diserahkan Kepala DinasPendidikan Aceh diwakili Kabid PLB-LS, Drs Arifin yang juga Ketua Panitia HAI Ke-45 Provinsi Aceh.

andalas/suherman am

in

"Bahan baku bermacam-macamtambang yang dieksploitasi se-jumlah perusahaan belum mencu-kupi untuk mendukung produksi,sehingga belum bisa didirikanpabrik pengolahannya di Aceh,"katanya di Banda Aceh, Jumat.

Wakil ketua komisi membidangi

perekonomian, sumber daya alamdan lingkungan hidup tersebutmengatakan hasil kajian dibutuhkansedikitnya 42 juta metrik ton bahanbaku agar pabrik tersebut bisaberproduksi.

Menurut dia, jika bahan bakutersebut mencukupi, tentu legislatifmendorong eksekutif pemerintahAceh agar mendirikan pabrik pe-ngolahan hasil tambang tersebut.

Ia mengatakan, dengan adanyapabrik-pabrik pengolahan hasiltambang tersebut akan membukalapangan pekerjaan, sehinggamampu meningkatkan kesejahtera-an rakyat.

Selain itu. kendala lainnya jugabermasalah dengan ketersediaanlistrik mendukung operasionalpabrik pengolahan tambang. Keter-sediaan listrik yang ada belum

mencukupi untuk mengoperasikanpabrik-pabrik tersebut.

"Mudah-mudahan dengan sele-sainya pembangunan sejumlahpembangkit tenaga listrik di Aceh,masalah ini bisa teratasi dan kitabisa memikirkan bagaimana me-ningkatkan eksploitasi bahan bakutambang yang ada," katanya.

Menurut dia, masalah tersebutsedang dibenahi bersama pimpinanDPRA, eksekutif pemerintah Aceh,dan pihak terkait lainnya. Jika iniselesai, maka dalam beberapa tahunmendatang akan berdiri pabrik-pabrik pengolahan hasil tambang.

"Mungkin dalam dua atau empattahun mendatang masalah ini ter-atasi. Adanya pabrik, tentu akanmenampung tenaga kerja, sehing-ga masalah pengangguran bisateratasi," kata Darmuda. (ANT)

Pabrik Tambang BelumBisa Didirikan di AcehBanda Aceh-andalas

Wakil Ketua Komisi-BDPRA Darmudamengatakan pabrikpengolahan hasil tambangbelum bisa didirikan diAceh karena tidakdidukung dengan kapasitaseksploitasi yang belummencukupi.

Forda UKM BireuenGelar Pelatihan AdvokasiBireuen-andalas

Forum Daerah Usaha Kecil dan Menengah (Forda

UKM) Bireuen kerjasama dengan The Asian

Foundation menggelar pelatihan advokasi ligitasi dan

non ligitasi bagi anggotanya, Kamis dan Jumat (21-

22/10) di Aula Pendopo Bupati Bireuen.

Pelatihan itu dilaksanakan guna membahas

persoalan advokasi terkait berbagai isu UKM

khususnya di Bireuen terutama untuk menyikapi

serta mengadvokasi isu yang meresahkan para

pelaku usaha kecil di kabupaten setempat.

Panitia pelaksana, Desi Safnita kepada andalas

Jumat (22/10) mengatakan, kegiatan advokasi ini

dilakukan untuk membela kepentingan publik atau UKM,

dari itu Forda UKM harus jeli melihat dan mengemas isu

manarik sehingga menjadi perhatian publik.

"Contoh kecilnya yang terjadi baru-baru ini antara

lain masalah perizinan, retribusi, penggusuran

pedagang kaki lima (PKL), pungutan liar, retribusi

yang memberatkan serta masalah hukum dan

minimnya perhatian pemerintah serta terhambatnya

distribusi", katanya. Selain menghadirkan pemateri

dari advokat Bireuen, M Ali Ahmad SH, materi

pelatihan tentang teknik pengemas isu advokasi juga

menghadirkan mantan ketua Aliansi Jurnalis

Independen (AJI) Banda Aceh, Hamzah, dan Aldin

wartawan senior dari Banda Aceh.

Advokat Bireuen, M Ali Ahmad SH disela-sela

pelatihan itu mengatakan, sesuai dengan

perkembangan zaman saat ini, advokasi itu sangat

penting dalam membela berbagai persoalan

terutama bagi pelaku UKM. "Dengan adanya hal ini,

maka pihak UKM tidak dikalahkan dengan berbagai

praktek kejahatan yang terorganisasikan, maka

advokasi harus diorganisasikan, sehingga mereka

memiliki wadah perlindungan" rincinya. (HERA)

Warga Diresahkan Kawanan Monyet Liar

Banda Aceh-andalasKetua DPRA Hasbi Abdullah berjanji

lembaga dewan akan menurunkan tim untukmembantu penyelesaian masalah diUniversitas Jabal Ghafur (Unigha di Sigli, Kabu-paten Pidie). Pernyataan itu disampaikannyadalam pertemuan dengan kalangan mahasiswaUnigha yang berlangsung di ruang rapat KetuaDPRA di Banda Aceh, Jumat.

Dalam pertemuan itu, Hasbi Abdullahdidampingi sejumlah Ketua Komisi-E DPRAErmiadi Abdul Rahman dan sejumlah anggotakomisi membidangi masalah pendidikan, sainsdan teknologi tersebut.

"DPRA akan menurunkan tim menelusuripermasalahan tersebut. Namun, kami belumtentu menyelesaikan masalah ini dalam waktucepat, karena penyelesaian masalah ini butuhwaktu lama," katanya.

Menurut dia, lembaga dewan sudahmengundang pengurus Yayasan Jabal Ghafuryang mengelola Unigha membicarakanmasalah yang terjadi di perguruan swastatersebut.

Namun, undangan itu belum mendapatrespon pihak yayasan. Kendati begitu, DPRAakan kembali mengundang mereka, sehinggapermasalahan tersebut bisa diselesaikan.

Tim tersebut akan ditunjuk dari kalangananggota DPRA asal daerah pemilihanKabupaten Pidie. Hasil kerja tim tersebut akandisampaikan kepada pimpinan dewan,sehingga bisa ditentukan langkah selanjutnya.

"Mengingat jadwal kerja DPRA cukuppadat, kemungkinan kami akan fokusmenyelesaikan masalah ini mulai Maret 2011.Namun begitu, tim tersebut akan berkoordinasidengan pihak yayasan dan pemerintah daerahsetempat," kata Hasbi Abdullah.

Faisal Rizal, seorang delegasi mahasiswaUnigha, mengatakan, pemerintah Aceh, baikeksekutif maupun legislatif harus segeramenyikapi permasalahan ini.

Masalah tersebut, kata dia, sepertiakreditasi Unigha tidak jelas, sehingga ijazahlulusan tidak diakui, kampus semakinamburadul, hingga dosen jarang mengajar.

"Banyak masalah di kampus kami. Tolongselesaikan masalah kami. Kalau tidak, ini akanberimbas langsung kepada kami, sebagaimahasiswa. Padahal, kami membayar uangkuliah," katanya.

Sementara, Ketua Komisi-E DPRA ErmiadiAbdul Rahman mengatakan, pihaknyamenanggapi keluhan mahasiswa tersebut."Masalah ini harus diselesaikan agar masadepan mahasiswa tidak terganggu. Karena itu,kami perlu duduk dengan pihak yayasan danberkoordinasi dengan Pemkab Pidie," kata dia.(ANT)

Banda Aceh-andalasSejumlah warga Lamprit, Keca-

matan Kuta Alam, Banda Acehmengaku resah dengan aksi se-kawanan monyet liar yang seringberkeliaran di kawasan itu yangdikhawatirkan menyebar rabies.

Seorang warga Lamprit, AdeHaryandi di Banda Aceh, Jumatmengatakan, kawanan monyet se-ring mengejar warga yang melintas,khususnya saat melintas di JalanPari.

"Monyet-monyet itu sering ber-keliaran pagi dan sore hari, waktusiang ada juga tetapi tidak se-banyak seperti pagi dan sore,"katanya.

Ade bersama rekannya me-ngaku pernah dikejar monyet liaritu saat hendak lari pagi, di manasaat itu ketika sedang melintasdi jalan Pari, tiba-tibasekawanan binatangpengerat itu mengejarkeduanya.

"Kami sangat takutkarena yang kami tahukalau digigit binatang itubisa rabies," ujarnya.

Menurutnya hal itu jugasering dialami wargalainnya, di mana sekarangbanyak warga yang ter-paksa harus memegang

kayu kalau melintas di depan paramonyet, untuk antisipasi serangan.

Kawanan monyet liar itu jugasering masuk ke rumah warga danmengembat sejumlah makanan danbuah-buahan yang ada di dalamrumah.

Kata Ade, dua hari lalu seorangtetangganya yang lupa menguncipintu rumah saat keluar menjemputanaknya ke sekolah, mendapatirumahnya sudah dimasuki seka-wanan monyet dan mengambilbuah-buahan di atas meja.

Monyet liar itu dilaporkan

juga sering berkeliaran di atap-ataprumah warga dan kamar mandi yangtidak tertutup, sehingga dikhawa-tirkan berpotensi menyerangmanusia.

Dikatakan pada awal 2010, se-orang remaja peserta sebuah bim-bingan belajar di kawasan itu,pernah menjadi korban gigitanmonyet liar itu dan terpaksa harusdirawat di rumah sakit.

Sejak itu warga mengambil ini-siatif memasang perangkap untukmenjerat binatang tersebut, namunhanya satu yang berhasil ditangkap.Monyet lainnya diduga sudah hafaldengan perangkap yang dipasangwarga, sehingga mereka meng-

hindarinya.Populasi monyet liar di

Lamprit berkembang setelahtsunami 2004, diperkirakan

mereka berasal dari ka-wasan Deah Raya, Ke-

camatan Syiah Kualayang saat bencana tsu-nami melanda, hutanbakau di sana sudahlenyap.

Warga mengha-rapkan PemerintahKota Banda Aceh tu-run tangan untuk me-nghindari jatuh korbanjiwa. (ANT)

DPRA JanjiTurunkan Timke Unigha

PLAZA-2

12.00-14.10-16.20THAMRIN-2

19.30-21.40

PLAZA-3

13.10-15.30-17.50-20.10THAMRIN-1

12.00-14.20-16.40-19.00-21.20BINJAI ST-2

12.45-14.05-18.00-17.45-19.35-21.25

SUN-4 00.20PALLADIUM-4 23.20THAMRIN-2 23.50

PRESIDENT

13.00-15.15-17.30-19.45PALLADIUM-1 SUN-1

12.00-14.10-16.20-18.30-20.40THAMRIN-4

13.00-15.10-17.20-19.30-21.40-23.50

THAMRIN-3 23.00PALLADIUM-2 00.00BINJAI ST-2 23.15

SUN-3

12.00-14.10-16.20-18.30-20.40

PRESIDENT 22.00SUN2 23.50

PALLADIUM-3 22.50SUN-3 22.50

SUN-4

13.00-15.45-18.30-21.15

PALLADIUM-3

12.00-14.10-16.20-18.30-20.40SUN-2

13.00-15.10-17.20-19.30-21.40

PLAZA-4

12.30-14.30-16.30-18.30-20.30PALLADIUM-2

11.30-13.30-15.30-17.30-19.30-21.30

PLAZA-1

11.30-13.50-16.10-18.30-20.20THAMRIN-2

12.40-15.00-17.20BINJAI ST-3

16.20-18.10-20.00-21.50

BINJAI ST-4

13.00-15.10-17.20-19.30-21.40-23.50

BINJAI ST-3

12.00-14.10

BINJAI ST-1

12.30-11.40-16.50-19.00-21.10-23.20

BINJAI ST-3

23.40

PLAZA-2 16.30-20.30PALLADIUM-4

12.00-13.50-15.40-17.30-19.30-21.30THAMRIN-3

12.00-13.50-15.40-17.30-19.20-21.10

SAMBUNGAN harian andalas | Hal. 15Sabtu23 Oktober 2010

Petani Gantungkan Harapan pada Petrus-Kornelius...(Dari Halaman 1)

Hari Ini, Poldasu Serahkan 8Jenazah Teroris...(Dari Halaman 1)

Asap Sumatera Serbu Singapura...(Dari Halaman 1)

Diwarnai Aksi Penolakan...(Dari Halaman 1)

Pensiun, Ngemong Cucu...(Dari Halaman 1)

SHALAT JUMAT–Ratusan ribu umat Islam memadati pelataran Masjidil Haram, usai berlangsungnya Shalat Jumat di masjid itu, Mekkah Arab Saudi, Jumat (22/10). Jutaan umat Islam dari penjuuru dunia terus berdatangan ke Mekkah guna menunaikan ibadah haji.

SBY Lantik TimurJadi Kapolri...(Dari Halaman 1)

Pejabat Sumut Ramai ke Jakarta...(Dari Halaman 1)

program utama pemba-haruan di bidang pertanian.

Salah satunya, kata priayang juga menggeluti usahapeternakan dan beristrikanDra Herlenis br TariganGirsang (Sospol UGM) itu,adalah di pertanian jagung.Karena daerah ini (SingalorLau) hampir 100 persenmasyarakatnya meng-gantungkan hidup daritanaman itu.

“Jangan sedikitpun adakeraguan, perubahan polatanam dan pemasaranjagung akan kita kedepan-kan,” ujar Petrus Sitepuyang mengetahui persisseluk beluk pemasaranjagung karena pernahdipercaya salah satulembaga bisnis AmerikaSerikat selaku tenaga ahlidi bidang pemasaranjagung.

Pada pertemuansilaturrahmi antara PetrusSitepu dengan ratusanwarga Desa Tiga Binanga diLos Buah Tiga Binanga,masyarakat menilai, Petrustelah membuktikan ke-mampuannya dan bukanhanya janji-janji ataupun

slogan dalam mengelolapeternakan yang dipadukandengan pertanian di arealyang dipimpinnya PT PrimaIndo Lestari.

Membawa Perubahan“Kami siap membawa

perubahan sirkulasi polatanam dan pemasaranjagung di sentra penghasiljagung kawasan SingalorLau, Tanah Karo. Sayasudah membuktikan,membangun pertanian,dengan memadukannyadengan pembangunanpeternakan tidak sulit, dankita pasti bisa mewujudkan-nya kalau sama-samaberjuang dan berkomitmenuntuk itu,” ujar PetrusSitepu, yang telah dikarunia3 orang anak, masing-masing Claudia JulianaSitepu SE (Staf di KompasGroup Jakarta), ChristianRonaldo Sitepu (Mhs STIEPerbanas Jakarta, pemainbasket profesional klubSatria Muda) dan Maria VAnastasya Sitepu (Maha-siswi Unpad Bandung).

Dalam pertemuan temuramah yang diprakarsaiPerkumpulan Sebayang Ras

Anak Beruna yang diketuaiIr Malemta Sebayang ini, DrIr Petrus Sitepu menga-takan, sejak awal dirinya danpasangan Kornelius Tariganyang maju sebagai calonBupati dan Wakil BupatiKaro periode 2010-2015,maju untuk melakukanperubahan, khususnya dibidang pertanian danpeternakan sebagai sumbermata pencaharian mas-yarakat Karo.

Petrus Sitepu menga-takan, dirinya telah me-nyiapkan konsep perubahandalam pemasaran tanamanjagung dengan konsep dasarakan memperbaiki saranapasca panen dengan akanmengembangkan mesinpengering jagung (drier).Hal ini akan berguna untukmenghindari fluktuasi (naikturun) harga yang kerapmerugikan petani.

Tokoh PembaharuanSementara tokoh wanita

Karo yang juga pengusahakecantikan dan kesehatanSumut Cory Sebayang yangmendampingi Petrus Sitepu,mengatakan mengenalPetrus Sitepu seperti

melihat tokoh pembaharuanera baru di Karo. “Sayamohonkan kepada seluruhmasyarakat, lihatlah padakebenaran, orang yangbenar-benar mampu menge-lola pertanian yang dipa-dukan dengan usahapeternakan sebagai sumbermata pencaharian utamawarga Karo hanyalah PetrusSitepu,” ujar Cory BrSebayang yang lima tahunlalu tampil sebagai calonWakil Bupati Karo ini.

Oleh karena itu, kataCory Br Sebayang, hen-daknya para pemilihnyayang 18.000 orang padaPilkada 5 tahun lalu agardalam Pilkada 27 Oktober2010 mendatang menja-tuhkan pilihan kepada Dr IrPetrus Sitep.

“Saya amat yakin dia akanmembawa perubahan amatbesar buat kemajuan dankesejahteraan rakyat Karo,”ujar Cory.

Di bagian lain, PetrusSitepu juga menyatakan rasabangganya ketika majumendapat dukungan penuhdari teman teman sepertiKetua FMKI Sumut Parlin-

dungan Purba SH besertajajaran pengurus lainnya,mantan Pelaksana BupatiKaro Drs SIS Sihotang,Gregorius Marbun, TimorPanjaitan SH, serta PestanaSembiring Sag, TokohMasyarakat Karo yang jugaWakil Ketua Partai Kebang-kitan Bangsa (PKB) SumutDrs Ngasup Karo-karoSitepu serta elemen masya-rakat Karo lainnya.

Berikut riwayat hidup danpengalaman Petrus Sitepu :Usia 58 thn, Berasal dariKabupaten Karo-Sumut,Menyelesaikan pendidikanSMA (Kabanjahe), S1 (Fak.Peternakan UGM), S2, S3(Ph.D) (University ofQueensland- Brisbane,Australia); Post. Doc.Fellowship (Univ.of Wiscon-sin-USA) Selama 35 tahun,sejak lulus SMA bekerja diJawa, Irian Jaya, Kalimantan,lampung, Sumbar, tetapisejak 4 tahun terakhirtepatnya sejak Oktober2005, memutuskan untukkembali kekampung hala-man (my Hometown), danmenjadi petani (a realfarmer).(RIL)

terjadi di Provinsi Riau danSumatera Selatan. Kabut asapdari kebakaran di dua provinsiitu, kata Hendra, belum ber-pengaruh ke wilayah Suma-tera Utara. “Pantauan hari ini,belum ada pengaruh. Di KotaMedan saat ini itu masih awan,belum ada asap,” katanya.

Gara-gara serbuan asapyang ditiup angin dari hutan-hutan Sumatera, NEA men-catat indeks polusi di wilayahitu pada Jumat mencapai ang-ka 108. Padahal, sehari sebe-lumnya hanya 80. Angka ituadalah yang terburuk sejak2006. Akibatnya, NEA me-nyarankan penduduk Singa-pura untuk memakai maskerdan menghindari kegiatan diluar ruang, terutama bagiorang yang mengalami gang-

guan pernapasan. Angka 101sampai 200 adalah angka taksehat, begitu kata NEA.

Jumat, langit Singapuratampak gelap dan suram. Dikawasan dekat Esplanade,misalnya, turis-turis tak bisamelihat kejauhan secara jelas.

Asap telah mengganggubanyak aktivitas warga Singa-pura. Siswa-siswa SMP NgeeAnn, contohnya, terpaksamembatalkan rencana wisatadi pantai Changi. Merekaakhirnya memindahkan acarake Bedok dan museum diPaya Lebar. Di kedua tempatitu mereka melakukan akti-vitas di dalam ruangan.

"Keselamatan siswa adalahhal terpenting bagi kagi," kataAdrian Lim, kepala SMPNgee Ann, kepada Straits

Times. "Karena kondisi asapyang memburuk, kami meng-ubah rencana."

Sekolah River Valley Highjuga terpaksa belajar dalamruangan. Menurut Koh YongChiah, kepala sekolah terse-but, pihaknya terpaksa meng-hentikan semua kegiatan diluar ruangan. Siswa dimintamasuk ke kelas dan belajardengan ruangan tertutup.

Asap yang menyelimutiSingapura juga telah mem-batalkan pertandingan sepak-bola penting di S-League. Se-mestinya, Kamis lalu digelarpertandingan antara EtoileFC melawan Young Lions distadion Quennstown dan Ba-lestier Khalsa melawan Gey-lang United di Toa Payoh.Semua itu batal karena ser-

buan asap.Koran The New Paper juga

melaporkan bahwa tempat-tempat popular untuk meman-cing juga ditinggalkan peng-gemarnya. Tempat mancingseperti MacRitchie Reser-voir, Bishan Park dan WestCoast Park tampak melom-pong.

Para pelari yang akan ikutambil bagian dari lomba lari 10km digelar Minggu, 24 Okto-ber, kini juga mulai pikir-pikir.Panita lomba mengatakanlomba lari akan dibatalkan bilaindeks polusi mencapai 200.Robin Low, 30 tahun, desainergrafis, mengusulkan seharus-nya panitia lomba sudah mem-batalkan lomba tanpa harusmenunggu indeks polusimencapai 200. Angka indeks

polusi 150 itu sudah berba-haya. "Saya mungkin tak ikutlari setelah melihat indekspolusi di atas 100."

Kabut asap ini sepertitahun-tahun sebelumnya jugaberasal dari hutan-hutan diSumatera. Pantauan satelitmenunjukkan asap dibawadari wilayah Sumatera kedaerah Singapura dan Malay-sia seperti Port Dickson (Ne-geri Sembilan), Malacca, KotaTinggi (Johor), dan Muar (Jo-hor). NEA punya patokan soalkeamanan asap. Bila indekspolusi mencapai 1-50 itubagus. Indeks polusi 51-100itu moderat. Indeks polusi 101sampai 200 itu tak sehat. Diatas 201 hingga 300 itu amattak sehat. dan Di atas 300 ituamat berbahaya.(TI)

persiapan menyerahkan je-nazah tersangka teroris kepa-da pihak keluarganya. “Kamimasih mau rapat lagi denganpihak labfor untuk penye-rahan jenazah tersangka,”tandas Mashudi.

Berdasarkan data, tersang-ka teroris yang tewas dalambaku tembak dengan aparatgabungan di Dolok Masihul,Kabupaten Sergai pada Sabtu(2/10) adalah Taufik Hidayat,Zulkarnain, Ozzi alias Arundan Alex alias Gunawan.

Kemudian pada Minggu (3/10), teroris tewas ditembakatas nama Deboy alias Dedi,Pujo alias Rahmat dan padaRabu (6/10) adalah M Yusufdan Darman.

Sebelumnya, jenazah paratersangka disimpan di lemaripendingin ruang mayat RSBhayangkara Medan, belumboleh diambil pihak keluargakarena masih adanya peme-

riksaan yang harus dilakukanpetugas forensik.

Sementara Kabid HumasPolda Sumut Kombes Pol DrsBaharudin Djafar menyebut-kan, pihak keluarga harus me-menuhi persyaratan admi-nistrasi dan menjalani serang-kaian pemeriksaan untukdapat mengambil jenazah ter-sangka teroris.

Sebelumnya , Kamis (7/10),Tim Pengacara Muslim(TPM) Medan mendampingikeluarga tersangka terorisTaufik Hidayat ke MapoldaSumut untuk mengambil jena-zahnya.

Koordinator TPM Medan,M Irsyad Lubis menuturkan,maksud kedatangan pihakkeluarga ke Mapolda Sumutuntuk meminta surat peng-ambilan jenazah Taufik Hidayatyang tewas dalam baku tembakdi Dolok Masihul, Sergai padaMinggu (3/10) lalu.(HER)

Hartiningsih, yang saat itutampak anggun dengan balut-an kebayanya setia menung-gu suaminya yang sedangberfoto ria dengan para pe-kerja media.

BHD lulus dari AkademiKepolisian tahun 1974. Diakemudian meraih gelar sar-jana dari Perguruan TinggiIlmu Kepolisian (PTIK) danSekolah Tinggi Ilmu EkonomiJakarta. Istrinya, Nanny Har-

tiningsih, merupakan adik darimantan Pangdam I/Bukit Ba-risan Mayjen TNI (Purn)Tritamtomo.

Kursi nomor satu di Polrididudukinya pada 1 Oktober2008, menggantikan JenderalPol (Purn) Sutanto. Sebe-lumnya, dia pernah menjadiKapolda Kalimantan Selatan,Kapolda Sumatera Utara danKepala Badan Reserse Kri-minal Polri.(NET)

rus memantapkan keperca-yaan masyarakat," katanyaketika ditanya mengenai pro-gram kerjanya nanti.

Timur Pradopo menjan-jikan akan meningkatkan ke-percayaan masyarakat kepa-da institusi yang dia pimpin.

"Kita membangun kemi-traan dan terus memantapkankepercayaan masyarakat,"katanya.

Timur menjelaskan, Polriakan fokus pada rencanastrategis Polri untuk periode2010-2014. Rencana strate-gis itu mencakup berbagaiprogram, baik penindakanmaupun pencegahan di bi-dang hukum.

Dia tidak menjelaskan se-cara rinci ketika ditanya me-ngenai ada tidaknya instruksikhusus Presiden Yudhoyonotentang rencana kerja Polri.

"Kita mempunyai programyang tentunya selalu ber-kembang dan itu berlangsungselalu dengan berjalannya di-namika masyarakat," katanya.

Setelah menjawab empat

pertanyaan lain dari juruwarta, ia bergegas pergi."Terima kasih ya," ucapnya.

Saat ditanya lagi tentangpenyelesaian kasus rekeninggendut, ia merespon dengankalimat serupa, "Terima kasih,terima kasih dik ya," ujarnya

Timur Pradopo yang sebe-lumnya menjabat sebagai Ke-pala Badan Pemeliharaan Ke-amanan Mabes Polri dica-lonkan oleh pemerintah seba-gai Kapolri.

DPR menyambut baik usu-lan pemerintah dan menye-tujui Timur sebagai Kapolri,menggantikan Jenderal PolBambang Hendarso Danuriyang memasuki usia pensiun.

Meski setuju, sejumlahanggota DPR memberikancatatan, antara lain Timur harusberkomitmen menyelesaikansejumlah kasus hukum, ter-masuk kasus Bank Century.

Setelah pelantikan, Timurtidak menjawab pertanyaanwartawan tentang syaratyang dilontarkan oleh bebe-rapa anggota DPR itu.(BBS)

“Penahan ini sebagai pela-jaran, sehingga pejabat lain-nya yang ada di Sumut tidakmelakukan praktik korupsi.Kita pantas member apresiasiatas sikap sensitif KPK ter-hadap masyarakat Sumut yangselama ini menginginkan kasusitu dituntaskan,” ujarnya.

Berkenaan dengan proseske depan terdapat permintaanpenangguhan penahanan,Direktur LBH ini menegas-kan agar KPK jangan mudahdiintervensi kelompok ter-

tentu. “Kalau sampai ada pem-bantaran maupun penangguhan,KPK harus tegas menya-takan penolakan,” pintanya.

Golkar Sumut BersedihSegenap kader, anggota

dan simpatisan Partai GolkarSumatera Utara larut dalamkesedihan mendengar beritaKetuanya, H Syamsul Arifinsecara resmi ditahan olehKomisi Pemberantasan Ko-rupsi (KPK) di Rutan SalembaJakarta, Jumat malam.

Wakil Bendahara DPD Par-

tai Golkar Sumut RichardEddy M Lingga SE menge-mukakan hal itu kepada an-dalas, kemarin. "Ini merupa-kan cobaan yang cukup beratbagi Partai Golkar SumateraUtara," katanya, sembari me-nyebutkan pihaknya meng-hormati penegakan hukumyang dilakukan KPK.

Lingga mendoakan semo-ga Pak Syamsul Arifin besertakeluarga tabah dalam me-nerima cobaan tersebut. Ka-der dan keluarga besar Partai

Golkar berharap hendaknyapenahanan yang dilakukanKPK, tidak bersifat tebangpilih dan bernuansa politis.

Disinggung perihal kepe-mimpinan Partai Golkar Su-mut, pasca penahanan Syam-sul sebagai Ketua DPD PartaiGolkar, Richard Lingga eng-gan berkomentar terlalu jauhmengenai masalah itu. "Kitasedang berduka, tak eloklahbicara soal itu," katanya.

Namun Wakil SekretarisFraksi Partai Golkar DPRD

Sumut ini menyebutkan, di tu-buh partai berlambang be-ringin dengan motto "SuaraRakyat, Suara Golkar" itu, polakepemimpinan Golkar selamaini bersifat kolektif.

"Kalau soal kepemimpinanPartai Golkar bagaimana se-lanjutnya, kita tunggu sajaarahan dari DPP," ujar RichardLingga, dengan raut wajahmemendam kesedihan nanmendalam mendengar beritapenahanan Ketuanya, Syam-sul Arifin.(FEL/UJ)

Syamsul diperiksa di GedungKPK sejak ditetapkan seba-gai tersangka.

Pada panggilan 11 Oktoberlalu, Syamsul mangkir daripanggilan pemeriksaan seba-gai tersangka. Syamul didugamelakukan penyalahgunaandana APBD Langkat sebesarRp 51 miliar.

Sebelumnya, KPK menyita

sejumlah barang milik Syam-sul yang diduga berkaitandengan tindak pidana korupsi.Antara lain, di antara tiga unitmobil Izusu Panther milik man-tan anggota DPRD KabupatenLangkat periode 1999-2004.

Satu sedan Jaguar milikanak Syamsul juga ikut disita.Kemudian sebuah rumah diperumahan Raffles Hills Blok

N9 No 34 Kelurahan Sukatani,Cimanggis, Depok, Jawa Baratjuga disita. Banyak saksisudah diperiksa oleh KPKdalam kasus ini.

Sementara itu, terkait pe-meriksaan Syamsul Arifin,sejumlah kalangan PNS ber-pendapat kalau mantan Bu-pati Langkat tersebut akanditahan KPK demi menim-

bulkan efek jera bagi pelakukorupsi. Namun, sebagaian PNSberpendapat kalau Syamsul tidakakan ditahan KPK dengan alasanselama ini mantan bupati Langkattersebut cukup kooperatif dansebagian uang tersebut sudahdikembalikan.

“Meski sudah dicekal keluar negeri, saya berani taruh-an kalau Pak Syamsul tidak

akan ditahan KPK sebab sela-ma ini dia cukup kooperatifdan menghormati lembagaKPK tersebut. Selain itu, PakPresiden SBY masih mem-butuhkan sosok Syamsul Ari-fin yang dikenal sebagai saha-bat semua suku untuk me-mimpin Sumatera Utara ini,”jelas PNS tadi yang mengakuboru Silalahi.(WAN)

sehingga dikhawatirkan kedepan sikap tidak kooperatifitu dipakai alasan untuk tidakbisa datang memenuhi pang-gilan penyidik KPK.

"Jadi kami menahan Syam-sul Arifin selama 20 hari untukkepentingan penyidikan agarlancar," ungkap PelaksanaHarian Juru Bicara KPK,Priharsa Nugraha, kepadawartawan, di Gedung KPK,Jakarta, Jumat (22/10).

Suami Fatimah Habibi ini,diperiksa dalam kapasitassebagai tersangka penyele-wengan APBD Langkat tahun1999-2004 sebesar Rp102,7miliar, saat masih menjadi Bu-pati Langkat, datang ke ge-dung KPK pada pukul 10.45WIB. Dan langsung menujuruang penyidik Ruang Riksa,lantai 8, gedung KPK, Jakarta.

Tak ada pengawalan yangketat, sehingga wartawan de-ngan gampang mengajukanpertanyaan. "Saya datang kesini (KPK) sebagai tersangka,dan baru saat ini saya bisadatang," ungkap Syamsulyang mengawali karier se-bagai anggota DPRD Kabu-paten Langkat komisi D ta-hun 1977 hingga 1982.

Pemeriksaan terkait de-ngan dugaan korupsi APBDLangkat? "Kata siapa sayamakan (uang) APBD, sayatidak melakukan itu, tuduhanitu nggak benar, itu kankamu yang bilang," bantahSyamsul dengan nada tinggi.

Gubernur Sumut juga me-ngaku heran kenapa mobilmewah, Jaguar milik anaknyajuga ikut disita KPK. "Terusterang saya nggak tahu ke-napa sampai disita. Jaguar itupunya anak saya, dia mencicil

36 kali, kok disita," tanyanyadengan heran.

Sekitar pukul 20.05 WIB,Syamsul yang juga KetuaDPD Partai Golkar SumateraUtara keluar dari gedung KPKdalam kondisi murung, cem-berut dan nampak kurangsemangat setelah mendengardirinya langsung ditahan.

Saat ditanya wartawan yangmenunggu sejak pagi, bapak tigaanak kelahiran Medan, 25 Sep-tember 1952 ini enggan mem-berikan keterangan.

Mulutnya terkunci rapatdan tak menghiraukan perta-nyaan bertubi-tubi yang dia-jukan wartawan. Dengan me-ngenakan kemeja putih celanapanjang gelap, Syamsul terusmelangkah ke mobil tahananKPK, No Pol B 2040 BQ, yangmenunggu sejak petang hari.

Namun setelah masuk kedalam mobil, dan saat akanmenutup pintu Lulusan Fakul-tas Ekonomi Universitas AmirHamzah Medan, tahun 1996 iniketika diminta komentarnyahanya mengatakan singkat: "Inirisiko pemimpin".

Ditanya apakah keluargasudah tahu kalau langsungditahan? Apakah ada rencanamengajukan penangguhanpenahanan? Kenapa organi-sasi politik tak ikut memban-tu? Bagaimaan dengan ban-tahan tidak melakukan pe-nyelewengan APBD Kabu-paten Langkat? serta sederetpertanyaan lainnya. NamunSyamsul tak menanggapi ma-lah pintu mobil ditutup danmobil tahanan bergerak keRutan Salemba, Jakarta.

Syamsul Arifin didugamelakukan penyelewengandana APBD Langkat dari

tahun 2000 hingga 2007 sebe-sar Rp102,7 miliar, saat men-jabat sebagai Bupati Langkat.Syamsul sudah mengembali-kan ke Kas Kabupaten Lang-kat sebesar Rp 62 miliar. Da-lam kasus ini, KPK sudahmemeriksa 268 orang saksi diantaranya penyanyi dangdutFitria Elvi Sukaesi, artis serbabisa Dorce Gamalama, sertasejumlah politisi. Kedua artisini diperiksa penyidik KPK ka-rena pernah diminta manggungmenghibur warga Langkat.

KPK juga menyita satuunit mobil sedan Jaguar 2500CC V6 SE 2003 milik putriSyamsul. Sebuah rumah diperumahan Raffles Hills BlokN9 No 34Kelurahan Sukatani,Cimanggis, Depok, Jawa Baratjuga disita.

Pemiliknya Syamsul yangdiatasnamakan IK, temanSyamsul yang membeli ru-mah tersebut dengan hargaRp 318 juta. Tiga unit mobil IsuzuPanther milik anggota DPRDKabupaten Langkat periode1999-2004 telah disita.

Atas dugaan korupsi itu,Syamsul dijerat Pasal 2 ayat(1), Pasal 3, Pasal 8 dan pasal13 Undang-Undang Nomor 31/1999 sebagaimana diubah 20/2001 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsi jo pasal55 ayat 1 (1) KUHP.(ENDY)

Syamsul Arifin Ditahan...(Dari Halaman 1)

HARIAN

andalasL U G A S D A N C E R D A S

Sabtu, 23 Oktober 2010 | No: 1722/Tahun VI | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500

Bersama Anang, Syahrini KegemukanBerat badan Syahrini

mencapai 50 kilogram,dan ini merupakanangka tertinggi dalamhidupnya. Namundemikian dirinya tidakpernah terganggu dalampenampilan, termasuksaat harus menari diatas panggung bersama

pasangan duetnya,Anang Hermansyah.

"Enggak dong(kesulitan, red), badankukegemukan 50 kilobadanku naik lima kilo,terakhir aku nari 2008,aku nari sudah lama.Tapi sekarang badankaku saja, lagi kege-

mukan gini nggak enakgeraknya. Kaku banget,"ungkap Syahrini,kemarin. "Nostalgiapengen nari lagi sih.Mungkin ada salah satulagu yang nari, jadi narisambil nyanyi nanti,"sambungnya.

Penyebab berattubuhnya terus bertam-bah, menurut Syahrinikarena terbawa suasanasenang. Selain itu, setiaptour selalu mendapatkanberbagai macam menumakanan yang terka-dang sulit ditahan dandihindari.

"Satu lagi senang,kedua karena tur jadipasti disuguhin makanankhas. Aku penggiladuren, aku suka bangetduren. Sama kepitingsaus Padang, mungkin

karena itu badankumenggemuk sekali,"ungkapnya dengansuaranya yang manja.

"Nyesel sih gemuk,turunnya setengah mati,nggak pernah makannasi, makan nasi duasendok, untuk keper-luan kamera, takutnyajelek kalau di depankamera," sambungnyadengan tertawa.

Menurut Syahrinimenyanyi dan menari,sama-sama nyaman danharapannya banyakkesempatan untuktampil di panggungdengan lebih banyaktarian. "Dua-duanyanyaman, basicnya akupenyanyi, senang sihnggak ada masalah narisambil nyanyi,"pungkasnya.(NET)