definisi dan prinsip kerja khromatografi · pdf filekromatografi kertas (paper...

5
19/06/2011 1 Dr Krishna P Candra Dr .Krishna P Candra Jurusan Teknologi Hasil Pertanian FAPERTA UNMUL Definisi dan prinsip kerja khromatografi Khromatografi : cara pemisahan molekul berdasarkan perbedaan struktur dan atau komposisinya Prinsip kerja khromatografi: y contoh bahan yang akan dipisahkan (fase bergerak) dilewatkan pada media tetap (fase stasioner). y Molekul-molekul berbeda yang terkandung dalam contoh bahan akan mempunyai interaksi yang berbeda dengan media tetap. y Molekul yang mempunyai interaksi kuat dengan fase y Molekul yang mempunyai interaksi kuat dengan fase stasioner akan lewat lebih lambat dibandingkan dengan molekul yang mempunyai interaksi lebih lemah y Dengan cara ini, jenis molekul yang berbeda dapat dipisahkan selagi molekul tersebut bergerak/melewati fase stasioner

Upload: doannhu

Post on 26-Feb-2018

251 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

19/06/2011

1

Dr Krishna P CandraDr.Krishna P CandraJurusan Teknologi Hasil Pertanian

FAPERTA UNMUL

Definisi dan prinsip kerja khromatografi

Khromatografi : cara pemisahan molekul berdasarkan perbedaan struktur dan atau komposisinyap yPrinsip kerja khromatografi:

contoh bahan yang akan dipisahkan (fase bergerak) dilewatkan pada media tetap (fase stasioner).Molekul-molekul berbeda yang terkandung dalam contoh bahan akan mempunyai interaksi yang berbeda dengan media tetap.Molekul yang mempunyai interaksi kuat dengan faseMolekul yang mempunyai interaksi kuat dengan fase stasioner akan lewat lebih lambat dibandingkan dengan molekul yang mempunyai interaksi lebih lemahDengan cara ini, jenis molekul yang berbeda dapat dipisahkan selagi molekul tersebut bergerak/melewati fase stasioner

19/06/2011

2

Bahan dan peralatan yang digunakanBahan dan peralatan yang digunakan membedakan jenis khromatografi, yaitu 1. Kromatografi kertas (paper chromatography),

menggunakan kertas sebagai fase stasioner dan liquidmenggunakan kertas sebagai fase stasioner dan liquidsebagai fase begerak

2. Kromatografi lapis tipis (TLC, thin layer chromatography), menggunakan lapisan tipis kalsium karbonat sebagai fase tetap dan liquid sebagai fase bergerak

3 K t fi i (li id h t h )3. Kromatografi cair (liquid chromatography), menggunakan bahan padat /gel dalam bentuk butiran sebagai fase tetap dan liquid sebagai fase bergerak

4. Kromatografi gas (gas chromatography), menggunakan bahan padat sebagai fase stasioner dan gas inert (N2

,

Ar) sebagai fase bergerak (carrier)

Contoh aplikasi khromatografi kertas dan TLC

Salah satu jenis molekul yangmolekul yang terpisah

Fase stasioner diletakkan dalam tabung tertutup yang diisi dengan sedikit

Tempat asal contoh bahan yang dipisahkan

diisi dengan sedikit liquid yang dapat merendam bagian spot contoh pada fase stasioner

19/06/2011

3

Contoh aplikasi khromatografi cair/kolom

Liquid, fase bergerakContoh bahan yang dipisahkan

Kolom, berisi bahan fase stasioner

Contoh jenis molekul yang terpisahy g p

Silika, salah satu contoh bahan fase stasioner

Contoh aplikasi khromatografi gas

DetektorPerekam / Chromatograph

Oven

Injector/tempat masuk sampel

Gas

Kolom

19/06/2011

4

Kegunaan khromatografi

Memisahkan campuran solut dalam larutan Contoh pelarut yang biasalarutan. Contoh pelarut yang biasa digunakan adalah air, tetapi sering larutan buffer, campuran pelarut organik, atau bahkan gas.Pemisahan molekul dapat digunakan untuk mengidentifikasi komponen dalam campuran atau untuk mengisolasi suatu molekul/bahan.

Persiapan sampel

Untuk khromatografi kertas dan TLC, sampel diaplikasikan beberapa kali padasampel diaplikasikan beberapa kali pada spot yang sama, dengan membiarkan solven menguap diantara aplikasinya (biasanya dibantu dengan menggunakan hair dryer). Gunanya agar diperoleh sampel dengan konsentrasi tinggi.p g ggUntuk khromatografi kolom dan gas, sampel dikonsentrasikan terlebih dahulu sebelum diaplikasikan.

19/06/2011

5

Beberapa teknik/metode khromatografi cair (khromatografi kolom)

1. Kromatografi tukar ion (Ion-Exchange Chromatography)Chromatography)a) Anion-Exchange Chromatographyb) Cation-Exchange Chromatography

2. Kromatografi interaksi hidrofobik (Hydrophobic Interaction Chromatography, HIC)

3. Khromatografi gel filtrasi4. Khromatografi afinitas

Prinsip interaksi solut dan fase tetap pada khromatografi kolom