presentasi hemoglobin dr.gaby

Post on 15-Jan-2016

12 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

presentasi hemoglobin

TRANSCRIPT

HEMOGLOBIN

Presented by :Dr. Inez Marsha Gabriella S

Hemoglobin?

• Hemoglobin Heme (besi) + Globin (protein)

• Di dalam sel darah merah (eritrosit)

• Fungsi utama: mengikat Oksigen transportasi ke seluruh tubuh

Hemoglobin Normal berdasar Usia

• BBL : 17-22 gm• Anak : 11-13 gm• Pria dewasa : 14-18 gm• Wanita dewasa : 12-16 gm• Pria lansia : 12,4-14,9 gm• Wanita lansia : 11,7-13,8 gm

Hb Rendah Anemia

Hb rendah Oksigen rendah (darah) sesak nafas ↑kerja jantung jantung berdebar & nyeri dada / memperburuk masalah jantung yang telah ada

Gejala Anemia Berat (Anemia Gravior)

Hb<8mg/dl• Kulit pucat

• Rambut rontok

• Kaki&lengan bengkak

• Sering mulas

• Tinja berdarah

• ↓Konsentrasi

• >> detak jantung

• >> keringat

Penyebab Hb Rendah1. Kurang Gizi vitamin (B12), zat besi, as folat,vit C

Penyebab Hb Rendah

2. Perdarahan >> wasir berdarah, melahirkan, mestruasi >>, kecelakaan

Penyebab Hb Rendah

3. Ketidakseimbangan hormon

4. Gangguan Limpa

Penyebab Hb Rendah

5. Penyakit kronis gagal ginjal, kanker, SLE

Penyebab Hb Rendah

6. Obat-obatan obat kemoterapi

Transfusi

Cara Mencegahnya?

https://www.youtube.com/watch?feature=player_detailpage&v=cP72MVAcpC4

top related