laporan praktikum entomologi

Upload: isti-qomah

Post on 06-Jul-2018

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 LAPORAN PRAKTIKUM ENTOMOLOGI

    1/7

    TUGAS PRAKTIKUM ENTOMOLOGI

    “ Tipe Larva Dan Tipe Pupa “

    Disusun Oleh :

     Nama : Nurul Istiqomah

     NIM : 135040201111163

    Kelompok : D1 / enin! 0"#00$0%#45

    &sisten : Munika D'i N#(#

    MINAT HAMA PENYAKIT TUMBUHAN

    PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI

    FAKULTAS PERTANIAN

    UNIVERISTAS BRAWIAYA

    MALANG

    !"#$

  • 8/17/2019 LAPORAN PRAKTIKUM ENTOMOLOGI

    2/7

    )a*el +en,amatan

     No

    #Or-o

    )ipe .ara )ipe +upa&lat Mulut

    Kaki

    )oraks

    )un,kai

    &*-omen.iteratur .apan, .iteratur .apan,

    1# oleo

     ptera

    ompoi-eiorm Men,,i,it$

    men,una

    h

    3 pasan,

    kaki

    % pasan,

    kaki

    2# .epi-

    opter 

    a

    ara-eiorm Meraut 3 pasan,

    kaki

    $

    3# oleo

     ptera

    ara-eiorm Meraut$

    men,una

    h

    3 pasan,

    kaki

    % pasan,

    kaki

  • 8/17/2019 LAPORAN PRAKTIKUM ENTOMOLOGI

    3/7

    4# .epi-

    opter 

    a

    ruiorm Men,,i,it$

    men,una

    h

    3 pasan,

    kaki

    $

    5# (me

    nopte

    ra

    ermiorm 7orata Men,,i,it$

    men,una

    h

    3 pasan,

    kaki

    $

    6# oleo

     ptera

    lateriorm oarata Men,,i,it$

    men,una

    h

    3 pasan,

    kaki

    $

    "# oleo

     ptera

    ara-eiorm O*teta Men,,i,it$

    men,una

    h

    3 pasan,

    kaki

    % pasan,

    kaki

  • 8/17/2019 LAPORAN PRAKTIKUM ENTOMOLOGI

    4/7

    %# oleo

     ptera

    Men,i,it$

    men,una

    h

    3 pasan,

    kaki

    % pasan,

    kaki

  • 8/17/2019 LAPORAN PRAKTIKUM ENTOMOLOGI

    5/7

    Pertumbuhan dan perkembangbiakan serangga sangat bervariasi dan

    melalui tahapan-tahapan tertentu. Pertumbuhan dan perkembangbiakan

    serangga ini sangat erat kaitannya dengan reproduksi. Kemampuan reproduksi

    serangga sangat tinggi hal ini menguntungkan serangga dalam proses

    pelestarian hidup generasinya. Didalam perkembangbiakan serangga terdapat

    beberapa fase yaitu fase embrionik, dan fase pasca embrionik.

    Perkembangbiakan embrionik adalah perkembangbiakan serangga mulai dari

    proses embrio hingga keluar menjadi sebuah individu baru. Perkembangan

    embrionik pada serangga secara umum dikelompokkan ke dalam tiga tipe yaitu

    ovipar, vivipar, dan ovovivipar. Ovipar adalah serangga yang berkembangbiak

    dengan cara bertelur. Vivipar adalah serangga yang berkembangbiak dengan

    cara melahirkan. Ovovivipar adalah serangga yang berkembangbiak dengan cara

    bertelurberanak.

    !ecara umum serangga prade"asa adalah telur, larva, dan pupa.

    !erangga yang telah menetas dari telur disebut larva. #arva dipisahkan lagi

    menjadi beberapa nama sesuai dengan metamorfosis dan tempat hidupnya.

    !emua serangga yang bermetamorfosis sempurna $holometabola% larvanya

    disebut larva. !edangkan serangga yang metamorfosisnya bertahap

    $paurometabola% larvanya disebut nimfa, dan serangga yang metamorfosisnya

    tidak lengkap $hemimetabola% disebut naiad.&da beberapa tipe larva pada serangga yang didasarkan pada jumlah kaki

    dan bentuk tubuhnya. 'edasarkan jumlah kaki, serangga dibedakan atas tiga

    tipe yaitu polipoda, oligopoda, dan apoda. !edangkan berdasarkan bentuk

    tubuhnya larva serangga dibedakan atas beberapa tipe yaitu eruciform,

    scarabaeiform, campodeiform, elateriform, vermiform, dan (atyform.

    Polipoda adalah larva yang berkaki lebih dari ) pasang yaitu selain

    mempunyai kaki thorakial $kaki sesungguhnya% juga mempunyai kaki tambahan

    yang berupa kaki abdominal. #arva polipoda ini juga disebut bertipe eruciform

    dan platyform. #arva bertipe eruciform ciri-cirinya adalah sebagai berikut*

    caputnya bertipe hypognathous, sangat jelas ruas-ruas tubuhnya, kakinya

    pendek, antena sangat kecil, dan tubuhnya berupa silinder dan memanjang.

    +ontohnya adalah larva  Acherontia lachesis $#epidoptera* !phingidae%. ciri larva

    yang bertipe (atyform adalah caputnya bertipe hypognathous, kakinya sangat

    pendek, tubuhnya gepeng, umumnya pemakan tumbuhan dan beberapa spesies

    mempunyai spines yang beracun. +ontohnya adalah larva Parasa lepida

    $#epidoptera* #imacodidae%.

  • 8/17/2019 LAPORAN PRAKTIKUM ENTOMOLOGI

    6/7

    Oligopoda adalah larva yang berkaki ) pasang yaitu kaki thorakial saja.

    #arva oligopoda ini juga disebut bertipe scarabaeiform, campodeiform, dan

    elateriform. +iri-ciri larva yang bertipe scarabaeiform adalah caputnya bertipe

    hypognathous, tubuhnya silender dan berbentuk seperti huruf + dan kakinya

    pendek. +ontohnya adalah larva Oryctes rhinoceros $+oleoptera* !carabaeidae%.

    +iri larva yang bertipe campodeiform adalah caputnya bertipe prognathous,

    kakinya panjang, umumnya sangat aktif dan berperan sebagai predator.

    +ontohnya adalah larva Coccinela septempunctata $+oleoptera* +occinelidae%. %.

    !edangkan ciri larva yang bertipe elateriform adalah caputnya bertipe

    prognathous, kakinya pendek, tubuhnya silinder memanjang $sangat panjang%,

    dan umumnya pemakan tumbuhan. +ontohnya adalah larva Tenebrio molitor 

    $+oleoptera* enebrionidae%

    &poda adalah larva yang tidak berkaki disebut juga bertipe vermiform.

    #arva serangga jenis ini biasanya bergerak dengan menggunakan peristaltik

    hidroskleleton tubuhnya, tidak mempunyai caput, dan tidak bermata. +ontoh

    serangga jenis ini adalah larva Bactrocera umbrosus $Diptera* ephritidae%.

    &da tiga tipe pupa berdasarkan bentuknya yaitu eksarata, obtekta, dan

    coarctata. ksarata adalah pupa serangga yang morfologinya atau bentuknya

    sudah menyerupai imago yaitu bakal caput, torak, abdomen, kaki, dan

    antenanya sudah terlihat jelas dan tidak lagi menyatu dalam satu bentuk$seperti bentuk patung%. +ontoh serangganya adalah pupa Oecophylla

    smaragdina $ymenoptera* /ormicidae%.

    Obtekta adalah pupa serangga yang bentuknya hampir menyerupai

    bentuk imago yaitu bakal caput, torak, abdomen, kaki, dan antenanya terlihat

    berupa relief. +ontoh serangganya adalah pupa Helicoverpa armigera

    $#epidoptera* 0octuidae%.

    +oarctata adalah pupa serangga yang bentuknya seperti tong tidak

    terlihat bakal caput, torak, abdomen, kaki, dan antenanya. +ontoh serangganya

    adalah Dacus petioliforma $Diptera* ephritidae%.

  • 8/17/2019 LAPORAN PRAKTIKUM ENTOMOLOGI

    7/7

    D&8)&9 +)&K&

    uputa! -kk# 2013#  Pertumbuhan dan Perkembangan Serangga Buku 2. ;urusan (ama

    +enakit )um*uhan#8akultas +ertanian# niersitas o,akarta

    hen! iien# 1?46#  Evolution Of Insect Larvae# National Institute o @oolo,# &a-emia

    inia# hina# http://'''#uk#e-u/lasses/N)/660/hen#htm Diakses 11 Mei 2016#

    http://www.uky.edu/Classes/ENT/660/chen.htmhttp://www.uky.edu/Classes/ENT/660/chen.htm