ketika perempuan menempuh pendidikan doktoral: …€¦ · (bireda, 2015) • tidak seluruh...

24
Webinar Memperingati Hari Kartini KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: Strategi Mengelola Peran dan Tanggungjawab Keluarga, Kerja, serta Tugas Belajar

Upload: others

Post on 18-Oct-2020

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Webinar Memperingati Hari Kartini

KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL:

Strategi Mengelola Peran dan TanggungjawabKeluarga, Kerja, serta Tugas Belajar

Page 2: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak
Page 3: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Pengantar:PERANKOMPREHENSIFKARTINI

Oleh:Dr.Nurul Hartini,M.Kes.,PsikologDEKANFakultas Psikologi UNAIR

Page 4: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Peran Komprehensif Kartini

Page 5: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Sadari bahwa…

KomitmenManajemenWaktu

Fleksibilitas

Dukungan Pasangan &Keluarga

AktualisasiDiri

Page 6: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Kesejahteraan Diri

Saat studi,kehidupan kita sedang berada pada situasiabnormalà Adabanyak perubahan sebagai konsekuensi.

Waktu untuk keluarga,saudara,dan aktivitas sosiallainnya menjadi terbatas atau berkurang;sehingga bukankuantitas waktu yangmenjadi tolak ukur kita sebagaipribadi (anak,ibu,istri,saudara,teman,sahabat ataulainnya)yangbertanggung jawab;namun lebih padakesadaran,konsentrasi dan pengabdian kita.

??? sampai berapa lamakita berada padaketidaknyamanan

Page 7: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Materi Singkat Tentang Resiliensi Akademik:Dr.Wiwin Hendriani,S.Psi.,M.Si.

Koordinator ProgramStudi Doktor Psikologi UNAIR

Page 8: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Catatan Beberapa Riset

• Proses pendidikandoktoralmemilikiberbagai tantangan yangtidakmudah dilalui oleh mahasiswa(Bireda,2015)

• Tidakseluruhmahasiswamampumenyelesaikanjenjangpendidikaninidenganbaik(Percy,2014)

• Banyakyangpadaakhirnyamenghabiskanwaktulama,energidanmateriyangjugaterkuras,sehinggatidaksedikityangkemudianmengalamitekananpsikologis hinggabahkantidakmampumenyelesaikanstudi(Pyhalto,dkk.,2012).

Page 9: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Catatan Riset

• Tantangan dalammenempuhpendidikan doktor bervariasi menurut jeniskelaminmahasiswa (Leonard,2001;Raddon,2002).

• Tingkat stres yang lebih tinggi cenderungditunjukkanolehmahasiswaperempuan (Oswalt &Riddock,2007;Toews,dkk.,1997),karenamerekajugamemiliki tanggung jawab dalamkeluarga,sebagai ibu,istri yangumumnya juga bekerja,dan beberapa diantaranya jugamenjalankan peransosial lainseperti merawat orangtua (Moyer,dkk,1999;Hyun,dkk,2006;Stratton dkk,2006).

• Tanggung jawab yang beragamdan saling tumpang tindih akanmemunculkan konflik antara peranpribadidan peran akademik (Johnson,dkk,2008;Offstein,dkk,2004;Raddon,2002),mempengaruhikesejahteraan psikologis,sehingga pada akhirnyaberkonsekuensi padakelancaran dan lamanyawaktu dalampenyelesaian studi (Hyun etal.,2006;Johnson,dkk,2008).Bahkan beberapa diantaranyaberakhir dengankegagalan studi (Pyhalto,dkk.,2012; Vekkaila,dkk.,2013)

Page 10: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Resiliensi Akademik

• Adalah kapasitas seseoranguntukbangkit,pulih,dan berhasilberadaptasi dalamkesulitan,danmengembangkan kompetensisosial,akademikdan keterampilan untuk lepas dari stres yangdihadapinya(HendersondanMilstein,2003).

• Adalah kemampuan untukmenghadapi kejatuhan (setback),stres atau tekanan secara efektif pada setting akademik (Martindan Marsh,2003).

• Resiliensi akademik terjadi ketika individumenggunakankekuatan internalmaupun eksternalnyauntukmengatasiberbagai pengalamannegatif,menekan dan menghambatselamaprosesbelajar,sehingga ia mampuberadaptasi danmelaksanakan setiap tuntutan akademikdengan baik (Morales,2010; Howell,2011).

Page 11: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

4Dimensi dalamMengupayakanResiliensi Akademik

Kekuatan internal(kesadaran diri,berbagai ketrampilan kognitif,dll)&Kekuatan eksternal (dukungan keluarga,kerjasama dengan kolega,dll)

Page 12: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Sharing 1:Kolonel Laut (KH/W)Dr.Wiwin Dwi Handayani,M.Si.,Psikolog

Lulusan Ke-42ProdiDoktor Psikologi UNAIR

Page 13: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak
Page 14: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Bergembira

Berdoa

Kenali CuMeMu

Tarik-ulur

Perbanyak Suporter

Eksekusi Musuh

Page 15: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Sharing 2:Dr.Haerani Nur,S.Psi.,M.Si.

Lulusan Ke-26ProdiDoktor Psikologi UNAIR

Page 16: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Perjalanan Studi Doktoral:Puncak pengalaman akademik dan spiritual

• Sayamengisi Formulir RegistrasiMahasiswa Baru ProgramDoktor diFakultas Psikologi Universitas Airlangga padaTahun Akademik 2014/2015,tepatnya padatanggal 2April2014,dengan kode voucher90314000022,dengan sumber biaya BPPS.

• Saat mengajukan permohonan lanjutstudi ini,setelahmengabdi selama 6tahun diFakultas Psikologi UNM.

• Padawaktu itu,saya adalah ibu dengan 2anak.Anakpertama sayaberusia berusia 6tahun (Qadarullah,Allahmenganugerahkananakspesial),dan anak kedua saya berusia 3tahun 2bulan.

• Subhanallah,Alhamdulillah,Laahawlawalaakuwwata illabillah,saya ujianterbuka ditanggal 9Juli 2018(diakhir semester8)

Page 17: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Melalui rintangan dengan:Persiapkan,Optimalkan,Serahkan (Bertawakkal)“rintangan mulai datang sejak mengajukan permohonan studi lanjut,dan semakin berat ketika

mengerjakan disertasi”

• Persiapan- Luruskan niat.Mengapa saya harus menempuh studi doktoral?àMotivasi- Persiapkan riset sejak punyaniat- Memilih tempat kuliah yangtepat (kurikulum,sistem perkuliahan,rekomendasi,jarak)- Restu:dari kampus dan keluarga

• Optimalkan usaha dan doa- Punyatargetdisetiap semester(menyesuaikan dengan kurikulum)- Syukuri setiap progres,evaluasi pencapaiannya,perbarui targetyangbelum tercapai,belajar dari

pengalaman yanglalu dan dari oranglain- Perbanyak doa dan minta didoakan- Jika lelah menghampiri keluh tak terelakkan,kembali ke NIATdan berusaha berprasangka baik

• Tawakkal:kepada-Nyalah tempat kembali segala sesuatu- Pertolongan Allahdekat (Promotordan Ko-Promotoryangmemfasilitasi,dukungankeluarga,teman

seperjuangan)- Reski datang dari arah yangtidak disangka-sangka• Berhasil menyelesaikan studi doktoral:ternyata perjuangan belum selesai (setelahnya,ujiannya semakin

berat)

Page 18: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Sharing 3:Dr.Evi Kurniasari Purwaningrum,M.Psi.,Psikolog

Lulusan Ke-41ProdiDoktor Psikologi UNAIR

Page 19: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

AntaraKeluarga,Pekerjaan,danTugasBelajar

• Melakukan banyak peran bukan pekerjaanyang mudah

• Sempat mengalami konflik peran dankehilangan kepercayaan diri: tidakmaksimal dalam menjalankan pekerjaan dikantor, anak memasuki masa pubersehingga membutuhkan perhatian,menjelang ujian pra kualifikasi tema belummantap tertinggal dibandingkan teman2kuliah satu angkatan

• Disatu sisi banyaknya Peran yang dilakukanmembuat Aktualisasi diri terpenuhi

Page 20: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

StrategiMengelolaPeranKenalikelebihandansadarikekurangan

MenetapkanTargetdanTujuan

ManajemenDiri(waktu,stress,emosi)

Dukungankeluarga

Menjalinhubunganyangbaikdenganberbagaipihak

Page 21: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Sharing 4:“MENAPAKIGARISWAKTUMENYELESAIKANS3”Dr.Nur Ainy Fardana Nawangsari,M.Si.,Psikolog

Lulusan Ke-2,WakilDekan 1Fakultas Psikologi UNAIR

Page 22: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

KrisisMultiPeran

2 3 41 5

Sebagai Istri & Ibu dari Anak Usia Remaja

Sebagai Anak dari kedua orangtua yang harus dirawat kesehatannya

Sebagai Dosen yang harus wajib melakukan

Tridarma

Sebagai profesional yang berkiprah di organisasi dan masyarakat

Sebagai Mahasiswa S3 yang memiliki

target dan masa studi

Kebingungan dalam membagi konsentrasi, waktu dan energi ketika semuanya harus dilakukan dalam waktu bersamaan

Page 23: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

STRATEGIMENYELESAIKANS3

Tentukan Prioritas. Sisihkan dulu hal-hal yang tidak terkait erat

dengan studi

Komunikasikan hal-hal dibutuhkan untuk menyelesaikan studi pada orang-orang

yang bisa membantu

Buat komitmen yang kuat terhadap upaya penyelesaian studi dan bangun self

engagement

Hadapi rasa bosan, frustasi dan kesulitan

dengan mengharapkan sesuatu yang lebih bernilai saat lulus

PRIORITY COMMUNICATIONCOMMITMENT PERSISTENT

P C C P

Page 24: KETIKA PEREMPUAN MENEMPUH PENDIDIKAN DOKTORAL: …€¦ · (Bireda, 2015) • Tidak seluruh mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dengan baik (Percy, 2014) • Banyak

Unduh materi di…

• https://doktor.psikologi.unair.ac.id/en_US/

ThankYou