malaria.docx

Post on 26-Dec-2015

9 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

ok

TRANSCRIPT

MALARIA

PALCIFARUM / TROPICA

VIVAX / TERTIANA

MALARIAE / QUARTANA

OVALE

APUSAN DARAH

- parasit muda -cincin (ring form).

- skizon- gametositnya

berbentuk pisang & terdapat bintik Maurer pada RBC

- star in the sky terdapat balon merah di sisi luar gametosit.

- Tropozoit tua - cincin amuboid

- Mikrogametosit berinti besar

- Makrogametosit berinti padat berwarna merah

- bintik merah - titik Schuffner

- pita (band form)- Skizon - bunga ros

(rosette form),- tropozoit kecil

bulat pigmen menumpuk

- Titik Maurer dan titik Ziemen

- RBC membesar, bentuknya lonjong dan bergerigi pada satu ujungnya/komet

KEKAMBUHAN - persisten selama 1–2 tahun

- tdk kambuh

- dapat kambuh berkali-kali sampai jangka waktu 3–4 tahun

- ++

- persisten sampai 21 tahun

- +++

- sampai bertahun-tahun, bila pengobatan tidak adekuat

- ++LAMA INFEKSI - 1-2 tahun - 1.5-3 tahun - 3-50 tahun - 1.5-3 tahunKARAKTER - Demam hari

ketiga

- Inkubasi 9-14 hari

- Demam hari ketiga

- Inkubasi 12 - 17 hari smp 12 bulan

- Distribusi geografis terluas, mulai dari wilayahberiklim dingin, subtropik hingga daerah tropik.

- Demam hari keempat (quarter)

- Inkubasi 18-40 hari atau lbh lama

- Distribusi gunung, dataran rendah pada daerah tropik,

- Demam hari ketiga

- Inkubasi 16-18 hari atau lebih lama

top related