wikipedia untuk pendidikan

33
Wikipedia Ensiklopedia Bebas http://id.wikipedia.org Disusun oleh: Ir. M. Adriyanto, MSM http://adriyanto.or.id Progam Pasca Sarjana Kependidikan Universitas Mulawarman

Upload: mohamad-adriyanto

Post on 20-Jun-2015

4.833 views

Category:

Technology


1 download

DESCRIPTION

Sekelumit Wikipedia dan kemungkinan pemanfaatan untuk pendidikan.

TRANSCRIPT

Page 1: Wikipedia untuk Pendidikan

WikipediaEnsiklopedia Bebas

http://id.wikipedia.org

Disusun oleh: Ir. M. Adriyanto, MSM

http://adriyanto.or.id Progam Pasca Sarjana Kependidikan

Universitas Mulawarman

Page 2: Wikipedia untuk Pendidikan

WikipediaDari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia. Wikipedia adalah ensiklopedia multibahasa yang disusun agar dapat dibaca dan disunting oleh siapapun juga. Isinya ditulis secara bersama-sama oleh para penggunanya. Wikipedia diawasi dan didukung oleh Yayasan Wikimedia, sebuah lembaga nirlaba. Keistimewaan Wikipedia adalah selain menyajikan informasi yang biasa ditemui di dalam sebuah ensiklopedia, ia juga memuat artikel-artikel yang biasanya ditemukan di dalam almanak, majalah spesialis dan juga topik-topik berita yang masih hangat.

Orang yang pertama memulai proyek Wikipedia ini adalah Jimmy Wales.

Page 3: Wikipedia untuk Pendidikan

Apa itu Ensiklopedia?

Kata 'ensiklopedia' diambil dari bahasa Yunani; egkuklios paideia yang berarti sebuah lingkaran atau pengajaran yang lengkap. Maksudnya ensiklopedia itu sebuah pendidikan paripurna yang mencakup semua lingkaran ilmu pengetahuan. Seringkali ensiklopedia dicampurbaurkan dengan kamus dan ensiklopedia-ensiklopedia awal memang berkembang dari kamus.

Page 4: Wikipedia untuk Pendidikan

Apa itu Ensiklopedia?

Perbedaan utama antara kamus dan ensiklopedia ialah bahwa sebuah kamus hanya memberikan definisi setiap entri atau lemma dilihat dari sudut pandang linguistik atau hanya memberikan kata-kata sinonim saja, sedangkan sebuah ensiklopedia memberikan penjelasan secara lebih mendalam dari yang kita cari. Sebuah ensiklopedia mencoba menjelaskan setiap artikel sebagai sebuah fenomena. Atau lebih singkat: kamus adalah daftar kata-kata yang dijelaskan dengan kata-kata lainnya sedangkan sebuah ensiklopedia adalah sebuah daftar hal-hal.

Page 5: Wikipedia untuk Pendidikan

Statistik Wikipedia Indonesia

Wikipedia saat ini mempunyai 22.420 artikel. (lihat sejarahnya) –per April 15, 2006– Jumlah tersebut tidak termasuk halaman-halaman peralihan, halaman-halaman pembicaraan, halaman-halaman keterangan gambar, halaman-halaman profil pengguna, templat-templat, halaman-halaman bantuan, artikel-artikel tanpa pranala/taut (link) menuju artikel lain, dan halaman-halaman mengenai Wikipedia. Jika termasuk halaman-halaman ini, saat ini terdapat 48.751 halaman.Para pengguna telah melakukan 224.889 penyuntingan sejak wiki ini dimulai; yang berarti rata-rata 4,61 suntingan per halaman.

Page 6: Wikipedia untuk Pendidikan

Siapa yang Menulis Isi Wikipedia?

• Kita semua! Semua orang dapat menjadi kontributor Wikipedia. Daftar dan kemudian ikuti petunjuknya, siapapun siap menulis untuk memperkaya ensiklopedia bebas ini.

• Siapa yang menjamin “kebenaran” atau “relevansi” isi? Para relawan yang menjadi editor dan pengontrol serta kita semua. Apabila anda menemukan artikel-artikel yang “tidak benar” atau melanggar aturan Wikipedia, berikan “flag” (diberi tanda/dilaporkan), maka artikel akan dievaluasi oleh tim relawan dan dihapus bila perlu.

Page 7: Wikipedia untuk Pendidikan

Wikipedia Bahasa Lain

• Wikipedia tersedia dalam berbagai macam bahasa. Bahasa Indonesia justru merupakan versi dengan materi sedikit serta jumlah update yang juga belum banyak.

• Versi Bahasa Inggris http://wikipedia.org jauh lebih banyak isinya, serta sangat banyak kontributor yang turut berpartisipasi.

• Imbasnya: versi Bahasa Inggris lebih lengkap, lebih up-to-date serta lebih “terpercaya” karena disumbang lebih banyak pihak serta dikontrol/diperiksa oleh lebih banyak pihak juga.

Page 8: Wikipedia untuk Pendidikan

Manfaat Bagi Pendidikan

• Hingga hari ini, penggunaan Wikipedia di sekolah-sekolah Indonesia sudah mulai ramai. Semakin banyak guru dan siswa yang menggunakannya sebagai sumber belajar.

• Tantangannya: perbanyakan materi sangat lambat serta kredibilitas materi belum bisa dijamin.

• Namun, dengan semakin banyak yang menggunakan, diharapkan semakin banyak pula yang akan ikut berkontribusi sebagai penyumbang materi.

Page 9: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 10: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 11: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 12: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 13: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 14: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 15: Wikipedia untuk Pendidikan

Memulai halaman baru & menyunting sebuah halaman

di Wikipedia Indonesia

Ingat!Siapapun bisa melakukannya. Jika anda serius, lakukanlah secara bijak serta informasi yang ditambahkan harus dipertanggungjawabkan serta tidak menyesatkan.

Page 16: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 17: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 18: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 19: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 20: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 21: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 22: Wikipedia untuk Pendidikan

Contoh halaman ensiklopedia

Page 23: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 24: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 25: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 26: Wikipedia untuk Pendidikan

Mencoba langsung penyuntingan sebuah halaman

Ingat!Siapapun bisa melakukannya. Jika anda serius, lakukanlah secara bijak serta informasi yang ditambahkan harus dipertanggungjawabkan serta tidak menyesatkan.

Page 27: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 28: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 29: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 30: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 31: Wikipedia untuk Pendidikan
Page 32: Wikipedia untuk Pendidikan

Pemuatan gambar kedalam sebuah halaman

Page 33: Wikipedia untuk Pendidikan