waspada, senin 16 februari 2015

28
Serampang Serampang - Gedung Nasional sekarang bauk ikan asin - He...he...he... SENIN, Legi, 16 Februari 2015/26 Rabiul Akhir 1436 H No: 24849 Tahun Ke-68 Terbit 24 Halaman WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017 Harga Eceran Rp3.000,- Selamatkan Gedung Nasional Lanjut ke hal A2 kol. 2 Ada-ada Saja waspadamedan.com @Harian_Waspada Waspada Daily Batu Hitam BATU yang paling sakral dalam Islam adalah Hajarul Aswad yang terletak di sudut Timur bangunan Ka’bah. Menurut hadis batu ini berasal dari surga yang diturunkan Jibril As. Dulu warnanya putih dan bersinar, namun setelah dipegang oleh manusia yang banyak berdosa akhirnya menjadi hitam dan cahaya padam. (Kitab Akbar Mekkah, Jilid I, Halaman 322). Abdullah bin Abbas, keponakan Rasulullah SAW meriwayatkan; Di bumi ini hanya ada dua batu yang diturunkan dari surga, yakni Hajar Aswad dan batu Maqam Ibrahim. Sahabat Rasulullah Abu Sa’id Alkhudri meriwayatkan; Hajar Aswad adalah tangan Allah di bumi, maka barang siapa yang dapat menyentuhnya dan menciumnya, maka Allah akan mengampuni dosa- dosanya.(Hadis Ali bin Abi Thalib). Waktu Rasulullah menunaikan ibadah haji, beliu menyentuh dan mencium Hajar Aswad, maka kaum Musliminpun melakukan hal yang sama. Para Sahabat Lanjut ke hal A2 kol. 2 Al Bayan Oleh H Ameer Hamzah Lanjut ke hal A2 kol. 4 Lanjut ke hal A2 kol. 1 Waspada/Dedi Sahputra SEORANG pekerja berada di antara tumpukan mushaf Alquran di Kompleks Percetakan King Fahd, Madinah Al Munawwarah. Setiap jamaah umrah yang datang mengunjungi percetakan tersebut akan mendapat oleh-oleh mushaf Alquran gratis. Percetakan ini merupakan tempat mencetak Alquran yang khusus untuk dibaca para jamaah di Masjid Nabawi dan Masjidil Haram. Waspada/Surya Efendi KONDISI Gedung Nasional Medan di Jl. Sutomo sangat memprihatinkan. Pemko Medan harus merenovasi gedung bersejarah ini agar tidak kumuh dan angker. Foto diambil Minggu (15/2) malam. BARISAN jamaah umrah itu mengular panjang di pinggir jalan, yang berjarak lumayan jauh dari Masjid Nabawi, Madinah Al Munawwarah. Semua yang mengantre adalah kaum pria, karena memang perempuan tidak diperkenankan. Pemandangan seperti ini hampir setiap hari terjadi di Kompleks Per- cetakan Alquran Raja Fahd itu. Kompleks ini bukan sekedar terbuka untuk umum, tetapi juga membagi-bagikan mushaf Alquran gratis, satu per Mengunjungi Percetakan Mushaf Alquran Di Madinah orang kepada setiap jamaah pria. Untuk yang perempuan? Masih ada peluang mendapatkan mushaf Alquran asli dari percetakan ini. Caranya dengan membeli di satu bangunan yang memang disediakan bagi yang berminat membeli. Harganya dari mulai 13 riyal sampai 75 riyal. Laporan Wartawan Waspada Dedi Sahputra Gubsu Mandikan Gajah MEDAN (Waspada): Gubsu H Gatot Pujo Nugroho, yang mengunjungi Kawasan Ekowisata Tangkahan, Minggu (15/2), menyempatkan memandikan seekor gajah bernama Theo di Sungai Batang Serangan Kec. Batang Serangan, Kab. Langkat. Gajah jantan berusia 28 tahun ini tampak menikmati ketika orang nomor satu Sumatera Utara memandikan dan menyikat tubuhnya. Waspada/Ist GUBSU H Gatot Pujo Nugroho memandikan seekor gajah bernama Theo di sungai Batang Serangan, Minggu (15/2). Kerangka Pasangan 5.800 Tahun Berpelukan Anastassia Papathanas- siou, seorang arkeolog Yunani menemukan pasangan yang meninggal 5.800 tahun. Ke- rangka pasangan itu ditemu- kan dalam keadaan berpelu- kan erat di sebuah gua di Diros, Yunani Selatan. Dia tidak mau berspeku- lasi terkait penyebab kematian pasangan yang ditemukannya Wagubsu Imbau Elemen Masyarakat Perangi Narkoba SIBOLANGIT (Waspada): Wagubsu HT Erry Nuradi mengimbau seluruh elemen masyarakat untuk ikut serta memerangi dan membatasi peredaran narkoba. ‘’Narkoba tidak hanya merusak berbagai sendi masyarakat, tetapi juga melemahkan generasi muda,’’kata Wagubsu dalam acara HUT ke- 15 Gerakan Anti Narkoba (GAN) Indonesia Sumut, sekaligus HUT Waspada/Surya Efendi WAGUBSU HT Erry Nuradi diabadikan bersama penerima piagam peng- hargaan bagi pihak yang dinilai eksis dalam upaya memerangi narkoba di Sumut di Pusat Rehabilitasi Sibolangit Center, Minggu (15/2). MEDAN (Waspada): Rencana perubahan perun- tukan lahan Gedung Nasional di Jl. Sutomo simpang Jl. Veteran Medan, direspon Gubsu H. Gatot Pujo Nugroho. Dia menyebutkan, gedung bersejarah itu harus dijadikan cagar budaya. Saat ditanya wartawan, Minggu (15/2), Gatot terlihat terkejut saat mendengar lahan Gedung Nasional mau diparipurnakan perubahan peruntukannya oleh Pemko Medan dan DPRD Medan. “Itu kan gedung bersejarah. Kenapa mau diubah? Kita harus selamatkan tempat itu,” kata Gatot,yang kemudian mengambil teleponnya dan menghubungi seseorang. Dia terlihat bicara serius dan terdengar mempertanyakan soal gedung itu. “Saya harap rencana perubahan peruntukan itu dikaji ulang. Kita perlu duduk bersama,” ujar Gatot pada lawan bicaranya di ujung telepon. Lanjut ke hal A2 kol. 1 BERINGIN (Waspada) : Khafilah Kontingen Kec. Percut Sei Tuan berhasil memboyong Piala Bupati Deliserdang H As- hari Tambunan setelah terpilih sebagai juara umum Musa- baqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke 48 Kab. Deliserdang Tahun 2015. Sedangkan di posisi beri- kutnya terpilih khafilah konti- ngen Kec. Patumbak, Tanjung- morawa, Hamparanperak dan kontingen Kec. Be-ringin. Sementara pada Festival Seni Nasyid (FSN) ke 37 Kab. Deliserdang Tahun 2015, terpi- lih sebagai juara I golongan Putra Group Nasyid Kec. Pa- tumbak dan Putri Group Na- syid Kec. Galang. Pengumuman hasil MTQ ke 48 dan FSN ke 37 Tingkat Kab. Deliserdang Tahun 2015 disampaikan Ketua Panra H Syafrullah S.Sos, MAP, didam- pingi Ketua Dewan Hakim Drs H Yusuf Ady MA pada penutu- pan pelaksanaan MTQ ke 48 dan FSN ke 37 Tingkat Kab. Deli- serdang di Lapangan Said Amir Hamzah Desa Sidodadi Kec. Beringin, Sabtu (14/2) malam. Penutupan MTQ-FSN res- mi dilakukan Bupati H As-hari Tambunan bersama Wakil Bu- pati H Zainuddin Mars. ditan- dai pemukulan beduk dan penurunan bendera MTQ dan FSN serta penyerahan hadiah dan trophy kepada pemenang, Waspada/Khairul K Siregar BUPATI H Ashari Tambunan bersama Wabup H Zainuddin Mars foto bersama dengan para juara MTQ Ke 48 dan FSN Ke 37 tingkat Kab.Deliserdang Tahun 2015 usai menerima piala, pada penutupan MTQ-FSN di Lapangan Said Amir Hamzah, Sabtu (14/2) malam. Percut Seituan Juara Umum MTQ, Patumbak Dan Galang Juara FSN Lanjut ke hal A2 kol. 4 Aktivis Anti Korupsi Ditembak OTK Di Medan BELAWAN (Waspada): Seorang aktivis anti korupsi Muchtar Effendi, 41, warga Jl. Yong Panah Hijau, Lingk. VIII, ditembak orang tak dikenal (OTK) saat berada di rumah Saharuddin, ketua Gerakan Rakyat Berantas Korupsi Sumatera Utara (Gebrak- su) di Gang Iman, Kompleks Perumahan Permata Hijau, Kel. Besar, Kec. Medan Labu-han, Minggu (15/2) dini hari. Saat ini, korban dirawat di RSU Martu- bung, akibat luka tembak pada tangan dan paha kaki kirinya. Menurut korban, kejadian ini bermula saat dia berkunjung ke rumah Saharudin, 39, di Jl. Pancing V, Gg Iman, Kompleks Perumahan Permata Hijau Martubung. Rencananya, dinihari itu korban hendak berangkat ke Sibolangit. “Kami mau berangkat ke Sibolangit, menghadiri acara GAN (Gerakan Anti Narkoba) di sana,” katanya di ruang perawatan. Sesaat turun dari mobil Terios yang di- kendarai korban, empat pemuda mendekat dan seorang di antara pelaku berpura-pura bertanya. “Pas dia mendekati saya, teman- nya yang lain menembaki saya.Saya lari menuju ke dalam rumah,” kata korban. Namun pelaku kembali menembaki korban bertubi-tubi hingga korban rubuh berimbah darah. “Saya terjatuh dan tidak dikejar lagi oleh pelaku,” terangnya. Ketua Gebraksu, Saharuddin yang sela- mat dalam peristiwa itu mengatakan kor- ban adalah seorang aktivis anti-korupsi di Sumut.Peristiwa penembakan itu diduga merupakan upaya balas dendam dari seseorang yang terkena imbas aksi Waspada/ Rustam Effendi KASAT Reskrim Polres Pelabuhan Belawan AKP David Bakkara (kanan) membesuk korban Muchtar Effendi di RS Delima Martubung, Minggu (15/2). Lanjut ke hal A2 kol. 7 Polisi Kapenhagen Tembak Mati Penyerang Sinagog KOPENHAGEN, Denmark (AP): Polisi Denmark menem- bak mati seorang pria (foto) yang membunuh dua orang dalam penyerangan pada satu sinagog Kopenhagen, termasuk seorang komuniti Yahudi Den- mark. Lima polisi cedera dalam tembak menembak tersebut. Polisi Denmark mengata- kan Minggu(15/2) pihaknya telah menembak mati seorang pria yang diyakini sebagai pe- nanggungjawab dua serangan mematikan di ibukota Den- mark, Kopenhagen. Polisi Kopenhagen mengatakan mereka menembak mati pria itu di distrik Norrebro setelah dia melepaskan tembakan terlebih dulu. Penembakan pria ini terjadi setelah serangan bersenjata di sebuah kafe yang menyebabkan seorang pria berusia 55 tahun 75 Kg Sabu, M-16 Dan 3 Pistol Disita PEUREULAK (Waspada): Polres Aceh Timur bekerjasama dengan Badan Nar- kotika Nasional (BNN) dibantu Brimob Kompi IV/B Aramiah, yang melakukan penggerebekan di satu rumah di Desa Alue Bu Jalan Kec. Peureulak Barat, Kab. Aceh Timur, Minggu (15/2), menemukan sejum- lah senjata api dan sabu seberat 75 kg. Senjata api yang ditemukan,yakni senpi laras panjang jenis M-16 beserta 120 amu- nisi aktif dan 3 pucuk senpi laras pendek jenis FN beserta amunisi aktif. Namun, dalam penggerebekan itu, semua penghuni rumah kabur sesaat sebelum petugas melakukan pengerebekan. Informasi diperoleh Waspada, pengerebekan berawal ketika BNN Pusat mendapat informasi dari masyarakat berkaitan peredaran sabu yang kian merajalela di Aceh Timur. Lalu, Tim BNN Pusat dibantu personel Satuan Reskrim dan Satuan Narkoba Polres Aceh Timur serta dibantu Tim Khusus dari Brimob Aramiyah melakukan pengintaian sejak tiga hari lalu terhadap gerak gerik sebuah mobil Avanza warna hitam BL 889 DB. Mobil yang ditumpangi beberapa pria itu, Minggu (15/2) sekira pukul 10:00 melaju dari arah jalan negara Banda Aceh – Medan dan masuk ke lorong di Desa Alue Bu Jalan Kec. Peureulak Barat dan berhenti di depan rumah milik seorang warga berinisial US. Tak lama, beberapa pria masuk ke da- lam rumah, lalu petugas yang sudah meng- intai melakukan penggerebekan, namun beberapa pria diperkirakan berhasil kabur sesaat sebelum petugas masuk ke dalam rumah.Awalnya, petugas menemukan senpi jenis M16 bersama 120 butir amunisi dan uang tunai Rp49 juta di dalam kulkas. Waspada/M. Ishak PETUGAS memperlihatkan barang bukti 75 bungkus sabu seberat 75 kg dan beberapa pucuk senjata api beserta 120 amunisi aktif yang diamankan, Minggu (15/2). Lanjut ke hal A2 kol. 4 JAKARTA (Waspada) : Jaja- ran Kepolisian menengah ke bawah sangat solid, tetapi Pati (perwira tinggi) Polri pendu- kung pengganti Komjen Pol Budi Gunawan sebagai Kapolri menjelang diputuskannya prapradilan oleh majelis ha- kim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, hari ini Senin (16/2), menunjukkan sikap gelisah dan bermanuver. “Sikap gelisah dan penuh manuver justru terlihat dari sejumlah perwira pendukung maupun para pati yang mera- sa pantas menjadi Kapolri menggantikan BG,” kata Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IWP) Neta S Pane, di Jakarta, Minggu (15/2). IPW kata Neta, melihat manuver yang dilakukan Kompolnas dengan memun- culkan enam nama calon Hari Ini Putusan Praperadilan BG Lanjut ke hal A2 kol. 7 Ulama Aceh Haramkan Asuransi JULOK (Waspada): Muza- karah Ulama se-Aceh yang dipusatkan di Pondok Pesan- tren Bustanul Huda, Kec. Julok, Kab. Aceh Timur memutuskan berbagai jenis asuransi hu- kumnya haram. Para alim ula- ma meninjau dasarnya samar- samar. Lanjut ke hal A2 kol. 6 Lanjut ke hal A2 kol. 1 Lanjut ke hal A2 kol. 6

Upload: harian-waspada

Post on 07-Apr-2016

1.023 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

SerampangSerampang

- Gedung Nasionalsekarang baukikan asin

- He...he...he...

SENIN, Legi, 16 Februari 2015/26 Rabiul Akhir 1436 H No: 24849 Tahun Ke-68 Terbit 24 Halaman

WWASPADADemi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)ISSN: 0215-3017

Harga Eceran Rp3.000,-

Selamatkan Gedung Nasional

Lanjut ke hal A2 kol. 2

Ada-ada Saja

waspadamedan.com

@Harian_WaspadaWaspada Daily

Batu Hitam

BATU yang paling sakral dalam Islam adalah HajarulAswad yang terletak di sudut Timur bangunan Ka’bah.Menurut hadis batu ini berasal dari surga yang diturunkanJibril As. Dulu warnanya putih dan bersinar, namun setelahdipegang oleh manusia yang banyak berdosa akhirnyamenjadi hitam dan cahaya padam. (Kitab Akbar Mekkah,Jilid I, Halaman 322).

Abdullah bin Abbas, keponakan Rasulullah SAWmeriwayatkan; Di bumi ini hanya ada dua batu yangditurunkan dari surga, yakni Hajar Aswad dan batuMaqam Ibrahim. Sahabat Rasulullah Abu Sa’id Alkhudrimeriwayatkan; Hajar Aswad adalah tangan Allah di bumi,maka barang siapa yang dapat menyentuhnya danmenciumnya, maka Allah akan mengampuni dosa-dosanya.(Hadis Ali bin Abi Thalib).

Waktu Rasulullah menunaikan ibadah haji, beliumenyentuh dan mencium Hajar Aswad, maka kaumMusliminpun melakukan hal yang sama. Para Sahabat

Lanjut ke hal A2 kol. 2

Al Bayan

Oleh H Ameer Hamzah

Lanjut ke hal A2 kol. 4Lanjut ke hal A2 kol. 1

Waspada/Dedi Sahputra

SEORANG pekerja berada di antara tumpukan mushaf Alquran di Kompleks Percetakan King Fahd, Madinah Al Munawwarah. Setiap jamaah umrahyang datang mengunjungi percetakan tersebut akan mendapat oleh-oleh mushaf Alquran gratis. Percetakan ini merupakan tempat mencetak Alquranyang khusus untuk dibaca para jamaah di Masjid Nabawi dan Masjidil Haram.

Waspada/Surya Efendi

KONDISI Gedung Nasional Medan di Jl. Sutomo sangat memprihatinkan. Pemko Medan harusmerenovasi gedung bersejarah ini agar tidak kumuh dan angker. Foto diambil Minggu(15/2) malam.

BARISAN jamaah umrah itu mengularpanjang di pinggir jalan, yang berjaraklumayan jauh dari Masjid Nabawi,Madinah Al Munawwarah. Semua yang mengantre adalah kaum pria,karena memang perempuan tidak diperkenankan.

Pemandangan seperti ini hampir setiap hari terjadi di Kompleks Per-cetakan Alquran Raja Fahd itu. Kompleks ini bukan sekedar terbuka untukumum, tetapi juga membagi-bagikan mushaf Alquran gratis, satu per

Mengunjungi Percetakan Mushaf Alquran Di Madinahorang kepada setiap jamaah pria. Untukyang perempuan? Masih ada peluangmendapatkan mushaf Alquran asli dari

percetakan ini. Caranya dengan membeli di satu bangunan yang memangdisediakan bagi yang berminat membeli. Harganya dari mulai 13 riyalsampai 75 riyal.

Laporan Wartawan Waspada Dedi Sahputra

Gubsu Mandikan GajahMEDAN (Waspada): Gubsu H Gatot Pujo Nugroho, yang mengunjungi

Kawasan Ekowisata Tangkahan, Minggu (15/2), menyempatkanmemandikan seekor gajah bernama Theo di Sungai Batang SeranganKec. Batang Serangan, Kab. Langkat.

Gajah jantan berusia 28 tahun ini tampak menikmati ketika orangnomor satu Sumatera Utara memandikan dan menyikat tubuhnya.

Waspada/Ist

GUBSU H Gatot Pujo Nugroho memandikan seekor gajah bernama Theodi sungai Batang Serangan, Minggu (15/2).

Kerangka Pasangan5.800 Tahun Berpelukan

Anastassia Papathanas-siou, seorang arkeolog Yunanimenemukan pasangan yangmeninggal 5.800 tahun. Ke-rangka pasangan itu ditemu-kan dalam keadaan berpelu-kan erat di sebuah gua di Diros,Yunani Selatan.

Dia tidak mau berspeku-lasi terkait penyebab kematianpasangan yang ditemukannya

Wagubsu Imbau ElemenMasyarakat Perangi Narkoba

SIBOLANGIT (Waspada): Wagubsu HT Erry Nuradi mengimbauseluruh elemen masyarakat untuk ikut serta memerangi dan membatasiperedaran narkoba.

‘’Narkoba tidak hanya merusak berbagai sendi masyarakat, tetapijuga melemahkan generasi muda,’’kata Wagubsu dalam acara HUT ke-15 Gerakan Anti Narkoba (GAN) Indonesia Sumut, sekaligus HUT

Waspada/Surya Efendi

WAGUBSU HT Erry Nuradi diabadikan bersama penerima piagam peng-hargaan bagi pihak yang dinilai eksis dalam upaya memerangi narkobadi Sumut di Pusat Rehabilitasi Sibolangit Center, Minggu (15/2).

MEDAN (Waspada): Rencana perubahan perun-tukan lahan Gedung Nasional di Jl. Sutomo simpangJl. Veteran Medan, direspon Gubsu H. Gatot PujoNugroho. Dia menyebutkan, gedung bersejarah ituharus dijadikan cagar budaya.

Saat ditanya wartawan, Minggu (15/2), Gatot terlihat terkejutsaat mendengar lahan Gedung Nasional mau diparipurnakanperubahan peruntukannya oleh Pemko Medan dan DPRD Medan.

“Itu kan gedung bersejarah. Kenapa mau diubah? Kita harusselamatkan tempat itu,” kata Gatot,yang kemudian mengambilteleponnya dan menghubungi seseorang.

Dia terlihat bicara serius dan terdengar mempertanyakansoal gedung itu. “Saya harap rencana perubahan peruntukan itudikaji ulang. Kita perlu duduk bersama,” ujar Gatot pada lawanbicaranya di ujung telepon.

Lanjut ke hal A2 kol. 1

BERINGIN (Waspada) :Khafilah Kontingen Kec. PercutSei Tuan berhasil memboyongPiala Bupati Deliserdang H As-hari Tambunan setelah terpilihsebagai juara umum Musa-baqah Tilawatil Qur’an (MTQ)ke 48 Kab. Deliserdang Tahun2015. Sedangkan di posisi beri-kutnya terpilih khafilah konti-ngen Kec. Patumbak, Tanjung-morawa, Hamparanperak dankontingen Kec. Be-ringin.

Sementara pada Festival

Seni Nasyid (FSN) ke 37 Kab.Deliserdang Tahun 2015, terpi-lih sebagai juara I golonganPutra Group Nasyid Kec. Pa-tumbak dan Putri Group Na-syid Kec. Galang.

Pengumuman hasil MTQke 48 dan FSN ke 37 TingkatKab. Deliserdang Tahun 2015disampaikan Ketua Panra HSyafrullah S.Sos, MAP, didam-pingi Ketua Dewan Hakim DrsH Yusuf Ady MA pada penutu-pan pelaksanaan MTQ ke 48

dan FSN ke 37 Tingkat Kab. Deli-serdang di Lapangan Said AmirHamzah Desa Sidodadi Kec.Beringin, Sabtu (14/2) malam.

Penutupan MTQ-FSN res-mi dilakukan Bupati H As-hariTambunan bersama Wakil Bu-pati H Zainuddin Mars. ditan-dai pemukulan beduk danpenurunan bendera MTQ danFSN serta penyerahan hadiahdan trophy kepada pemenang,

Waspada/Khairul K Siregar

BUPATI H Ashari Tambunan bersama Wabup H Zainuddin Mars foto bersama dengan parajuara MTQ Ke 48 dan FSN Ke 37 tingkat Kab.Deliserdang Tahun 2015 usai menerima piala,pada penutupan MTQ-FSN di Lapangan Said Amir Hamzah, Sabtu (14/2) malam.

Percut Seituan Juara Umum MTQ,Patumbak Dan Galang Juara FSN

Lanjut ke hal A2 kol. 4

Aktivis AntiKorupsi DitembakOTK Di Medan

BELAWAN (Waspada): Seorang aktivisanti korupsi Muchtar Effendi, 41, warga Jl.Yong Panah Hijau, Lingk. VIII, ditembakorang tak dikenal (OTK) saat berada dirumah Saharuddin, ketua Gerakan RakyatBerantas Korupsi Sumatera Utara (Gebrak-su) di Gang Iman, Kompleks PerumahanPermata Hijau, Kel. Besar, Kec. MedanLabu-han, Minggu (15/2) dini hari.

Saat ini, korban dirawat di RSU Martu-bung, akibat luka tembak pada tangan danpaha kaki kirinya.

Menurut korban, kejadian ini bermulasaat dia berkunjung ke rumah Saharudin,39, di Jl. Pancing V, Gg Iman, KompleksPerumahan Permata Hijau Martubung.Rencananya, dinihari itu korban hendakberangkat ke Sibolangit. “Kami mauberangkat ke Sibolangit, menghadiri acaraGAN (Gerakan Anti Narkoba) di sana,”katanya di ruang perawatan.

Sesaat turun dari mobil Terios yang di-kendarai korban, empat pemuda mendekatdan seorang di antara pelaku berpura-purabertanya. “Pas dia mendekati saya, teman-nya yang lain menembaki saya.Saya larimenuju ke dalam rumah,” kata korban.

Namun pelaku kembali menembakikorban bertubi-tubi hingga korban rubuhberimbah darah. “Saya terjatuh dan tidakdikejar lagi oleh pelaku,” terangnya.

Ketua Gebraksu, Saharuddin yang sela-mat dalam peristiwa itu mengatakan kor-ban adalah seorang aktivis anti-korupsi diSumut.Peristiwa penembakan itu didugamerupakan upaya balas dendam dariseseorang yang terkena imbas aksi

Waspada/ Rustam Effendi

KASAT Reskrim Polres Pelabuhan BelawanAKP David Bakkara (kanan) membesukkorban Muchtar Effendi di RS DelimaMartubung, Minggu (15/2).

Lanjut ke hal A2 kol. 7

Polisi Kapenhagen TembakMati Penyerang Sinagog

KOPENHAGEN, Denmark(AP): Polisi Denmark menem-bak mati seorang pria (foto)yang membunuh dua orangdalam penyerangan pada satusinagog Kopenhagen, termasukseorang komuniti Yahudi Den-mark. Lima polisi cedera dalamtembak menembak tersebut.

Polisi Denmark mengata-kan Minggu(15/2) pihaknyatelah menembak mati seorangpria yang diyakini sebagai pe-nanggungjawab dua seranganmematikan di ibukota Den-mark, Kopenhagen. Polisi Kopenhagen mengatakan merekamenembak mati pria itu di distrik Norrebro setelah diamelepaskan tembakan terlebih dulu.

Penembakan pria ini terjadi setelah serangan bersenjatadi sebuah kafe yang menyebabkan seorang pria berusia 55 tahun

75 Kg Sabu, M-16Dan 3 Pistol Disita

PEUREULAK (Waspada): Polres AcehTimur bekerjasama dengan Badan Nar-kotika Nasional (BNN) dibantu BrimobKompi IV/B Aramiah, yang melakukanpenggerebekan di satu rumah di Desa AlueBu Jalan Kec. Peureulak Barat, Kab. AcehTimur, Minggu (15/2), menemukan sejum-lah senjata api dan sabu seberat 75 kg.

Senjata api yang ditemukan,yakni senpilaras panjang jenis M-16 beserta 120 amu-nisi aktif dan 3 pucuk senpi laras pendekjenis FN beserta amunisi aktif. Namun,dalam penggerebekan itu, semua penghunirumah kabur sesaat sebelum petugasmelakukan pengerebekan.

Informasi diperoleh Waspada,pengerebekan berawal ketika BNN Pusatmendapat informasi dari masyarakatberkaitan peredaran sabu yang kianmerajalela di Aceh Timur. Lalu, Tim BNNPusat dibantu personel Satuan Reskrim danSatuan Narkoba Polres Aceh Timur sertadibantu Tim Khusus dari Brimob Aramiyahmelakukan pengintaian sejak tiga hari laluterhadap gerak gerik sebuah mobil Avanzawarna hitam BL 889 DB.

Mobil yang ditumpangi beberapa priaitu, Minggu (15/2) sekira pukul 10:00 melajudari arah jalan negara Banda Aceh – Medandan masuk ke lorong di Desa Alue Bu JalanKec. Peureulak Barat dan berhenti di depanrumah milik seorang warga berinisial US.

Tak lama, beberapa pria masuk ke da-lam rumah, lalu petugas yang sudah meng-intai melakukan penggerebekan, namunbeberapa pria diperkirakan berhasil kabursesaat sebelum petugas masuk ke dalamrumah.Awalnya, petugas menemukansenpi jenis M16 bersama 120 butir amunisidan uang tunai Rp49 juta di dalam kulkas.

Waspada/M. Ishak

PETUGAS memperlihatkan barang bukti75 bungkus sabu seberat 75 kg dan beberapapucuk senjata api beserta 120 amunisi aktifyang diamankan, Minggu (15/2).

Lanjut ke hal A2 kol. 4

JAKARTA (Waspada) : Jaja-ran Kepolisian menengah kebawah sangat solid, tetapi Pati(perwira tinggi) Polri pendu-kung pengganti Komjen PolBudi Gunawan sebagai Kapolrimenjelang diputuskannyaprapradilan oleh majelis ha-kim Pengadilan Negeri JakartaSelatan, hari ini Senin (16/2),menunjukkan sikap gelisahdan bermanuver.

“Sikap gelisah dan penuh

manuver justru terlihat darisejumlah perwira pendukungmaupun para pati yang mera-sa pantas menjadi Kapolrimenggantikan BG,” kata KetuaPresidium Indonesia PoliceWatch (IWP) Neta S Pane, diJakarta, Minggu (15/2).

IPW kata Neta, melihatmanuver yang dilakukanKompolnas dengan memun-culkan enam nama calon

Hari Ini PutusanPraperadilan BG

Lanjut ke hal A2 kol. 7

Ulama AcehHaramkanAsuransi

JULOK (Waspada): Muza-karah Ulama se-Aceh yangdipusatkan di Pondok Pesan-tren Bustanul Huda, Kec. Julok,Kab. Aceh Timur memutuskanberbagai jenis asuransi hu-kumnya haram. Para alim ula-ma meninjau dasarnya samar-samar.

Lanjut ke hal A2 kol. 6 Lanjut ke hal A2 kol. 1

Lanjut ke hal A2 kol. 6

WWASPADADemi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)ISSN: 0215-3017

Ulama Aceh Haramkan Asuransi

Harga Eceran Rp 3.000

SENIN, Legi, 16 Februari 2015/26 Rabiul Akhir 1436 H No: 24849 Tahun Ke-69 Terbit 24 Halaman

SerampangSerampang- Gedung Nasional

sekarang bauk

ikan asin

- He... he...he...

Lanjut ke hal A2 kol.1

Ada-ada Saja

BATU yang paling sakral dalam Islam adalah HajarulAswad yang terletak di sudut Timur bangunan Ka’bah.Menurut hadis batu ini berasal dari surga yang diturunkanJibril As. Dulu warnanya putih dan bersinar, namun setelahdipegang oleh manusia yang banyak berdosa akhirnyamenjadi hitam dan cahaya padam. (Kitab Akbar Mekkah,Jilid I, Halaman 322).

Abdullah bin Abbas, keponakan Rasulullah SAWmeriwayatkan; Di bumi ini hanya ada dua batu yangditurunkan dari surga, yakni Hajar Aswad dan batuMaqam Ibrahim. Sahabat Rasulullah Abu Sa’id Alkhudrimeriwayatkan; Hajar Aswad adalah tangan Allah di bumi,maka barang siapa yang dapat menyentuhnya danmenciumnya, maka Allah akan mengampuni dosa-dosanya.(Hadis Ali bin Abi Thalib).

Lanjut ke hal A2 kol.2

Al Bayan

Batu Hitam

waspadamedan.com

@Harian_WaspadaWaspada Daily

Oleh H. Ameer Hamzah

Kerangka Berusia5.800 Th Ditemukan

ANASTASSIA Papathanas-siou, seorang arkeolog Yunanimenemukan pasangan yangmeninggal 5.800 tahun. Ke-rangka pasangan itu ditemu-kan dalam keadaan berpelu-kan erat di sebuah gua di Diros,Yunani Selatan.

Lanjut ke hal A2 kol.1

Lanjut ke hal A2 kol.1

Lanjut ke hal A2 kol.3

Lanjut ke hal A2 kol.3 Lanjut ke hal A2 kol. 6

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Waspada/Dedi Sahputra

SEORANG pekerja berada di antara tumpukan mushaf Alquran di Kompleks Percetakan King Fahd, Madinah Al Munawwarah. Setiap jamaah umrahyang datang mengunjungi percetakan tersebut akan mendapat oleh-oleh mushaf Alquran gratis. Percetakan ini merupakan tempat mencetak Alquran yangkhusus untuk dibaca para jamaah di Masjid Nabawi dan Masjidilharam.

JULOK (Waspada): Muzakarah Ulama se-Acehyang dipusatkan di Pondok Pesantren Bustanul Huda,Kec. Julok, Kab. Aceh Timur memutuskan berbagaijenis asuransi hukumnya haram. Para alim ulamameninjau dasarnya samar-samar.

Waspada/M Ishak

Muhammad Amin atau Tumin Blang Blahdeh (2 kanan) didampingi Muhammad Daodatau Abu Daod Lueng Angen (kanan) dan Abu Blang Jrueng (kiri) menyampaikan pendapatterkait haram menjadi peserta asuransi dalam Muzakarah Ulama se Aceh di Pondok PesantrenBustanul Huda, Kec. Julok, Aceh Timur, Minggu (15/2).

“Asuransi jiwa dan hartaitu sama sekali tidak diketahuisiapa yang mengambil keun-tungan, apakah penyetor ataupemilik asuransi. Sebab, dasarperjanjiannya tidak jelas,” kataMuhammad Amin atau yangakrap disapa Tumin BlangBlahdeh ketika mengisi Muza-karah Ulama se Aceh di Julok,Minggu (15/2).

Dia menjelaskan, tiap bu-lannya peserta asuransi rumahatau mobil—misalnya—harusmenyetor dengan angka yangtelah ditentukan sebagaimanaperjanjian. “Jika mobil milik

penyetor tadi mengalami ke-celakaan atau rumah milik pe-serta asuransi dibakar, makapihak asuransi akan menganti-kannya atau memperbaikinya.Maka dalam hal ini jelas peser-ta asuransi yang mengambilkeuntungan,” kata Tumin.

Ulama kharismatik itu me-nambahkan, jika tidak terjadikecelakaan ataupun rumah ti-dak terbakar hingga batas wak-tu yang telah ditentukan, makapeserta asuransi tidak menda-patkan apapun dan pihak

Mengunjungi PercetakanMushaf Alquran Di Madinah

BARISAN jamaah umrah itu mengular panjang dipinggir jalan, yang berjarak lumayan jauh dari MasjidNabawi, Madinah Al Munawwarah. Semua yang mengan-tre adalah kaum pria, karena memang perempuan tidakdiperkenankan.

Pemandangan seperti ini hampir setiap hari terjadidi Kompleks Percetakan Alquran Raja Fahd itu. Kompleksini bukan sekedar terbuka untuk umum, tetapi jugamembagi-bagikan mushaf Alquran gratis, satu per orangkepada setiap jamaah pria. Untuk yang perempuan?Masih ada peluang mendapatkan mushaf Alquran aslidari percetakan ini. Caranya dengan mem-beli di satu bangunan yang memang dise-diakan bagi yang berminat membeli. Har-ganya dari mulai 13 riyal sampai 75 riyal.

Bagi-bagi mushaf Alquran gratis me-mang penyebab antrean panjang tadi. Me-nurut pembimbing jamaah umrah kami,oleh-oleh untuk jamaah yang mengunju-ngi kompleks ini sudah berlangsung sejak10 tahun lalu.

PEUREULAK (Waspada):Polres Aceh Timur bekerjasa-ma dengan Badan NarkotikaNasional (BNN) dibantu Bri-mob Kompi IV/B Aramiah,yang melakukan penggerebe-kan di satu rumah di Desa AlueBu Jalan Kec. Peureulak Barat,Kab. Aceh Timur, Minggu (15/2), menemukan sejumlah sen-jata api dan sabu seberat 75 Kg.

Senjata api yang ditemu-

Pemilihan PutriIndonesia 2015,Pemprov AcehSesalkan Panitia

BANDA ACEH (Waspada): PemerintahProvinsi Aceh menyayangkan sikap panitiapenyelenggara pemilihan Puteri Indonesia2015, yang tidak melibatkan dan berkoor-dinasi terkait keikutsertaan kontestan yangmembawa nama Aceh.

“Karena membawa nama dan budayaAceh, sudah seharusnya panitia pemilihanPuteri Indonesia mendapatkan persetu-juan dari pihak pemerintah daerah, dalamhal ini Dinas Kebudayaan dan PariwisataAceh atau dinas dan instansi terkait,” ung-kap Karo Humas Pemerintah Aceh Mah-yuzar, kepada wartawan, Minggu (15/2).

Menurut Mahyuzar, pihaknya tidakmenginginkan nama Aceh dimanfaatkanoleh sebagian pihak, yang justru tidakmenggambarkan identitas Aceh yangsebenarnya.

Karo Humas Pemerintah ACeh ini jugamenambahkan, sebagai daerah SyariatIslam, kontestan yang mewakili ataumembawa nama Aceh untuk ajang Pemili-han Puteri Indonesia itu seharusnya dapat

Waspada/M. Ishak

BARANG BUKTI: Petugas memperlihatkan barang bukti 75 bungkus sabu yang diperkirakanseberat 75 kilogram dan beberapa pucuk senjata api laras panjang dan laras pendek beserta120 amunisi aktif yang diamankan dala pengerebekan khusus oleh Tim BNN dibantu TimPolres Aceh Timur di Desa Alue Bu Jalan, Kecamatan Peureulak Barat, Kabupaten Aceh Timur,Minggu (15/2).

Gerebek Lokasi Sabu, Polisi- BNNTemukan Senpi M-16 Dan 3 Pistol● 75 Kg Sabu Disita

kan,yakni senpi laras panjangjenis M-16 beserta 120 aminisiaktif dan 3 pucuk senpi laraspendek jenis FN beserta amu-nisi aktif. Namun, dalam peng-gerebekan itu, semua penghu-ni rumah kabur sesaat sebe-lum petugas melakukan peng-gerebekan.

Informasi diperoleh Was-pada, pengerebekan berawalketika BNN Pusat mendapat

informasi dari masyarakat ber-kaitan peredaran sabu yangkian merajalela di Aceh Timur.Lalu, Tim BNN Pusat dibantupersonel Satuan Reskrim danSatuan Narkoba Polres AcehTimur serta dibantu Tim Khu-sus dari Brimob Aramiyahmelakukan pengintaian sejaktiga hari lalu terhadap gerak

Gubsu: SelamatkanGedung Nasional

MEDAN (Waspada): Rencana perubahan peruntukanlahan Gedung Nasional di Jl. Sutomo simpang Jl. VeteranMedan, direspon Gubsu H. Gatot Pujo Nugroho. Dia me-nyebutkan, gedung bersejarah itu harus dijadikan cagarbudaya.

Saat ditanya wartawan, Minggu (15/2), Gatot terlihatterkejut saat mendengar lahan Gedung Nasional maudiparipurnakan perubahan peruntukannya oleh Pemko

Lanjut ke hal A2 kol.2

JAKARTA (Waspada): Jaja-ran Kepolisian menengah kebawah sangat solid, tetapi Pati(perwira tinggi) Polri pendu-kung pengganti Komjen PolBudi Gunawan sebagai Kapolrimenjelang diputuskannyaprapradilan oleh majelis ha-kim Pengadilan Negeri JakartaSelatan, hari ini Senin (16/2),menunjukkan sikap gelisahdan bermanuver.

“Sikap gelisah dan penuhmanuver justru terlihat dari se-jumlah perwira pendukungmaupun para pati yang mera-sa pantas menjadi Kapolrimenggantikan BG,” kata KetuaPresidium Indonesia Police

Watch (IWP) Neta S Pane, diJakarta, Minggu (15/2).

IPW kata Neta, melihat ma-nuver yang dilakukan Kom-polnas dengan memunculkanenam nama calon Kapolribaru menggantikan BG justruberpotensi memecah belahPolri.

“Sebab dengan muncul-nya pernyataan Kompolnas ituterjadi berbagai manuver dariberbagai pihak, baik untukmembangun pencitraan mau-pun mencari peluang untukmenggolkan jagonya,” terangNeta.

SIBOLANGIT (Waspa-da): Wagubsu HT Erry Nu-radi mengimbau seluruhelemen masyarakat untukikut serta memerangi danmembatasi peredarannarkoba.

‘’Narkoba tidak hanyamerusak berbagai sendimasyarakat, tetapi juga me-lemahkan generasi muda,’’kata Wagubsu dalam acaraHUT ke-15 Gerakan AntiNarkoba (GAN) IndonesiaSumut, sekaligus HUT ke-14 Sibolangit Center danHUT Pusat Informasi Ma-syarakat Anti Narkoba diPusat Rehabilitasi Sibo-langit Center di Sibolangit,

Wagubsu Imbau ElemenMasyarakat Perangi Narkoba

Waspada/Surya Efendi

WAGUBSU HT Erry Nuradi diabadikan bersamapenerima piagam penghargaan bagi pihak yang dinilai eksisdalam upaya memerangi narkoba di Sumut di PusatRehabilitasi Sibolangit Center, Deliserdang, Minggu (15/2).

Lanjut ke hal A2 kol.1

Hari Ini PutusanPraperadilan BG

Medan dan DPRD Medan.“Itu kan gedung bersejarah. Kenapa

mau diubah? Kita harus selamatkantempat itu,” kata Gatot,yang kemudianmengambil teleponnya dan menghu-bungi seseorang.

Dia terlihat bicara serius dan terde-ngar mempertanyakan soal gedung itu.“Saya harap rencana perubahan perun-tukan itu dikaji ulang. Kita perlu dudukbersama,” ujar Gatot pada lawan bica-ranya di ujung telepon.

JAKARTA (Antara): GuruBesar Hukum InternasionalUniversitas Indonesia (UI)Hikmahanto Juwana, meng-kritik Sekjen PBB Ban Ki Moonatas permintaannya kepadapemerintah Indonesia agarmembatalkan pelaksanaanhukuman mati terhadap se-jumlah terpidana narkoba.

“Permintaan Ban Ki Moon

Minta Batalkan Hukuman Mati Terpidana Narkoba

Sekjen PBB IntervensiKedaulatan Indonesia

Wiranto KembaliPimpin Hanura

SOLO (Waspada): Wiranto terpilihsecara aklamasi dalam musyawarah na-sional (Munas) II Partai Hanura di Solo,13-15 Februari 2015. Setelah kembaliterpilih, mantan ajudan Presiden Soe-harto itu berjanji bakal melakukan rege-nerasi kepemimpinan di dalam periodekepengurusan 2015-2020.

“Saya akan menyiapkan proses rege-nerasi dalam masa kepimpinan limatahun mendatang,” kata Wiranto usaidisahkan menjadi Ketua Umum PartaiHanura periode 2015-2020 di HotelLorin Solo, Sabtu (14/2).

Ia pun berjanji regenerasi kepemim-pinan di Partai Hanura akan dilakukansebelum periode masa kepemimpinan-nya habis pada 2020 mendatang.

“Pada tahun 2019 nanti diharapkansudah muncul para pemimpin mudauntuk melanjutkan tongkat estafet kepe-mimpinan di Partai Hanura,” kata dia.

Wiranto menjadi ketua umumkembali setelah terpilih secara aklamasioleh semua peserta munas. Prosespemilihan tersebut telah berlangsungpada sidang pleno mendengarkan lapo-ran pertanggungjawaban kepenguru-san sebelumnya. (vn)

sungguh disayangkan, karenakecenderungan melakukan in-tervensi dan membela negara-negara maju di PBB,” tegasHikmahanto melalui ketera-ngan tertulis yang diterima diJakarta, Minggu (15/2).

Sebelumnya, Sekjen PBBBan Ki Moon meminta Indo-nesia untuk membatalkanpelaksanaan hukuman mati

atas sejumlah terpidana matiyang terlibat narkoba, terma-suk dua warga Australia yangmasuk kelompok “Bali Nine”.

Hikmahanto memperta-nyakan suara Ban Ki Moonyang seolah memihak negaramaju. Ia menagih di mana sua-ra Ban Ki Moon ketika warga

Pesan Terakhir Andrew ChanUntuk Generasi Muda

DENPASAR (Waspada): Terpidana mati Andrew Chandiam-diam di dalam penjara telah membuat film pendektentang pesan dan harapannya kepada generasi muda didunia agar menjauhi narkoba.Film pendek berdurasi 20menit itu mengambil lokasi di Lapas Kelas II A KerobokanBali, yang dibuat sendiri olehnya. Film yang diberi judulDears Me hari ini diputar di sebuah tempat sinema di Ubud,Kabupaten Gianyar, Bali.

Film yang berisi tentang kehidupan Andrew itu dibuatdua bulan lalu dan pengerjaanya selama satu pekan lebih.Film itu pertama kali diperlihatkan ke publik oleh koleganyayang tak lain para mantan napi dan aktivis kemanusiaanserta beberapa komunitas Australia di Bali. “Dalam filmini Andrew bertutur pada dirinya sendiri ketika memasukibangku sekolah,” ujar Arif M Midjaja, salah satu kolegaAndrew di Denpasar, Minggu (15/2).

Andrew mengakui dirinya salah dalam pergaulansehingga terjerumus ke dalam penyalahgunaan narkoba.Karenanya, dia wanti-wanti kepada pelajar agar menjagadiri jangan sampai tergiur godaan narkoba karena itu akanmenghancurkan masa depan.

“Kalau kamu berpandangan dengan narkoba hidupmubisa lebih keren, itu salah besar,” sambung Arif mengutippesan terpidana mati asal Australia itu. (okz)

A2WASPADA

Senin

16 Februari 2015Berita Utama

Ulama...asuransi yang mengambil keuntungan. “Ini jelas tidak memilikidasar hukumnya dan akad perjanjiannya kita nilai samar,” kataTumin.

Hal yang sama dikatakan Muhammad Djafar atau akrapdisapa Abi Djafar Lueng Angen. Bahkan dia menilai transaksidan akad asuransi sama dengan perjudian dan yang namanyajudi itu tetap haram.

“Asuransi itu kita nilai judi, karena jika musibah dialamipeserta asuransi maka pihak asuransi tertipu, sebab harusdibayar ke peserta asuransi. Jika tidak terjadi kecelakaan, pesertaasuransi tertipu. Makanya ini kita katakan judi dan hukumnyaharam,” tegas Abi Djafar Lueng Angen. (b24)

Ada-ada Saja...Dia tidak mau berspekulasi terkait penyebab kematian pasa-

ngan yang ditemukannya itu. Namun dia menjelaskan, jikapemakaman ganda yang ditemukannya itu adalah hal yangtidak lazim.

Penemuan ini diumumkan Jumat lalu setelah tes DNAdilakukan untuk menentukan jenis kelamin pasangan tersebut.Menteri Kebudayaan Yunani dalam sebuah pernyataan menga-takan, jika Gua Alepotrypa adalah tempat hidup kelompok-kelompok manusia ribuan tahun lalu.

Kementerian Kebudayaan Yunani menyatakan, “Kita bisaberasumsi bahwa daerah ini digunakan sebagai tempat tinggaloleh kelompok-kelompok ini, namun kini berubah menjaditempat kematian mereka selama ribuan tahun.”

Seperti dilansir buzzfeed, Minggu (15/2). Gua Alepotrypayang digunakan sebagai tempat tinggal antara 6.000 dan 3.200Masehi ini ditemukan pada tahun 1958. Selama lima tahunpenggalian, para arkeolog menemukan puluhan kerangkamanusia, termasuk bayi dan janin. (okz)

Al Bayan...Waktu Rasulullah menu-

naikan ibadah haji, beliumenyentuh dan menciumHajar Aswad, maka kaumMusliminpun melakukan halyang sama. Para Sahabat uta-ma, Abubakar, Umar, Utsman,Ali bin Abi Thalib dan sahabat-sahabat yang lain juga sangatingin mencium batu yangdicium oleh Rasulullah SAW.Hukum mencium Hajar As-

wad adalah sunat, bukan wajib.Meski Hajarul Aswad itu

sangat disucikan, namunUmar bin Khattab telahmenjaga batas aqidah kaumMuslimin agar jangan sampaisyirik. Umar berkata; DemiAllah saya tahu bahwa engkaubatu biasa, yang tidak dapatmemberikan bahaya danmanfaat, andaikata aku tidakmelihat Rasulullah SAWmenciummu, maka aku tidakmenciummu, l lau Umar

Mengunjungi...Kompleks ini dibuka dari

pagi sampai sekira pukul 11:30siang. Setiap jamaah yang da-tang harus mengantre di ger-bang luar sebelum diperbo-lehkan memasuki areal kom-pleks. Selagi rombongan kamimengantre, puluhan orangkeluar satu per satu denganmenenteng mushaf Alquran.

Itu jenis mushaf Alquran yangbiasa dibaca di dalam kompleksMasjid Nabawi maupun Majidil-haram di Makkah. Ya, cuma adajenis ini yang ada di kedua masjidsuci umat Islam tersebut. Kalau-pun ada jamaah yang mewa-kafkan mushaf yang banyak dijualdi pintu masuk masjid, umurnyatidak akan lama. Karena petugasdalam masjid setiap hari menyor-tir, dan yang tidak “asli” disisihkanuntuk disumbangkan ke tempatlain. Cuma mushaf Alquran wakafdari Raja Fahd, icon penjaga “ru-mah suci” umat Islam tersebutyang boleh berada di keduamasjid.

Peran penting KerajaanArab Saudi Arabia adalah me-layani Islam dan umat Mus-lim, tulis percetakan ini dalamkonsiderannya. Dikatakanpula, di Kompleks PercetakanAlquran Raja Fahd melakukanusaha keras menjaga kesela-matan produksi cetakan dari

kesalahan. Mereka memilikiperangkat monitor dan kon-trol tertinggi menurut standarpercetakan internasional.

Di kompleks ini memilikirata-rata annual produksi 10ribu copy setiap ta-hun—deng-an jumlah distribusi yang samabanyaknya. Di sini puladiproduksi lebih dari 90 edisidan 165 ribu copy, dan telahdidistribusikan ke lebih dari 142ribu copy untuk umat Muslimdi berbagai belahan dunia.

Dengan tenaga pekerjaprofesional, 70 persen orangSaudi. Kompleks ini telahmenerbitkan 55 terjemahanAlquran dari 39 bahasa yangberbeda. Produk lain dari kom-pleks ini termasuk rekaman,buku-buku sunnah dan biografiRasulullah SAW dan lainnya.

Saya beruntung beradapada antrean yang tidak terlalupanjang, sehingga tidak harusmenunggu terlalu lama—seki-ra 15 menit. Kalau kurang ber-untung, antrean bisa sampai30 menit, bahkan lebih. Me-masuki wilayah kompleks se-luas sekira 250 ribu meter per-segi, di dalamnya termasukarea rumah dinas, masjid, danbangunan administrasi, alatpercetakan, gudang, marke-ting, perpustakaan, restorandan lainnya. Desain arsitekturIslam di kompleks ini telah

mendapatkan penghargaanAl-Madinah Al-Munawwarahpada Desember 1995.

Rombongan kami sekiralebih 70 orang, dari tempat an-tre di pinggir jalan, memasukiteras bangunan. Di sana kamiharus antre lagi sambil me-nunggu pengunjung yang te-lah lebih dahulu masuk untukkeluar satu persatu. Senyummengembang dari wajah me-reka sambil menenteng se-buah mushaf Alquran, dengantak lupa saling menyapa.

Sekira 15 menit pula kamingantre lagi sebelum diperbo-lehkan masuk ke lantai dua ba-ngunan. Di lantai di bawahnyamesin yang merupakan alat-alat cetak sedang bekerja. Ri-buan mushaf Alquran yang se-dang dalam proses percetakantampak disusun rapih berjejerdi beberapa bagian. Beberapapekerja tampak sedang sibukmelakukan tugasnya.

Tak berapa lama, pengun-jung berbalik arah, antre lagi,berjejer satu untuk menda-patkan mushaf Alquran. Sayajuga dapat. Pengunjung lang-sung keluar lagi dari pintu yangsama. Di perjalanan sudah adapuluhan orang lainnya meng-antre di teras kami mengantretadi pun di pinggir jalann—ma-lah lebih panjang dari antreankami tadi. Mereka pasti melihatsenyum dan wajah cerah kami,dengan mushaf Alquran dijemari. (m07)

Gerebek...gerik sebuah mobil Avanzawarna hitam BL 889 DB.

Mobil yang ditumpangibeberapa pria itu, Minggu (15/2) sekira pukul 10:00 melaju dariarah jalan negara Banda Aceh– Medan dan masuk ke lorongdi Desa Alue Bu Jalan Kec.Peureulak Barat dan berhentidi depan rumah milik seorangwarga berinisial US.

Tak lama, beberapa priamasuk ke dalam rumah, lalupetugas yang sudah mengintaimelakukan pengerebakan, na-mun beberapa pria diperkira-kan berhasil kabur sesaatsebelum petugas masuk kedalam rumah.Awalnya, petugasmenemukan senpi jenis M16

Wagubsu...Deliserdang, Minggu (15/2).

Hadir pada acara tersebutDirektur Rehabilitasi Sosial Ke-mensos RI Waskito Budi Kusu-mo, Bupati Deliserdang H.Asha-ri Tambunan, Bupati SerdangBedagai Soekirman, Wakil BNNProvsu AKBP Drs Safwan KhayatMHum, Letjen (Purn) AY Nasu-tion, anggota DPD RI Parlindu-ngan Purba dan undangan.

Dalam kesempatan itu,Erry memberikan apresiasi ke-pada GAN Indonesia, SibolangitCenter dan Pimansu , karena ek-sis dalam memerangi narkoba.

“Peredaran narkoba sema-kin memprihatinkan. Ini an-caman serius bagi masyarakatkhususnya generasi mudabangsa. Kondisi ini perlu pena-nganan serius,” ujar Erry danmengungkapkan,data BadanNarkotika Nasional (BNN) Su-mut, masyarakat yang terindi-kasi pernah menggunakannarkoba di daerah ini mencapai5 persen atau dari 20 orang, 1di antaranya terindikasi meng-gunakan narkoba.

Pemilihan...mencerminkan semangat Syariat Islam dan memahami budayaAceh.

“Memang Pemerintah Aceh sebenarnya tidak memilikikepentingan terhadap acara kontes kecantikan tingkat nasionaldan sejenisnya. Tapi karena ada kontestan yang membawaAceh, perlu disikapi dengan serius supaya tidak muncul polemikdi kalangan masyarakat,” tutur Mahyuzar.

Sebagaimana yang diberitakan sejumlah media, pesertapmilihan Puteri Indonesia asal Aceh diwakili oleh Jeysika AyundaSembiring yang saat ini berdomisili di Pekanbaru, Riau. Bahkan,Jeysika mengaku tidak begitu menguasai budaya dan bahasadaerah yang ada di Aceh. (b04)

Hari Ini...Untungnya lanjut Neta, Pre-

siden Jokowi tidak menang-gapi manuver dan usulan Ko-misi Kepolisian Nasional(Kompolnas) itu. Begitu jugapartai-partai dan kalanganlegislatif tidak menganggapusulan Kompolnas itu sebagaisesuatu yang penting.

“Apalagi semua pihak ber-sikap menunggu hasil prapra-dilan BG terhadap KPK yangmenjadikan calon Kapolri itusebagai tersangka kasus gra-tifikasi,” tuturnya.

Di sisi lain kata Neta, kala-ngan menengah bawah Polri

sangat solid.Mereka menilaiapa yang dilakukan KomisiPemberantaan Korupsi (KPK)terhadap BG, tidak sekadarpenzaliman terhadap calonKapolrinya, tapi juga sebagaisebuah penzaliman terhadapinstitusinya.

“Apalagi fakta-fakta di pra-pradilan terkuak bahwa duaalat bukti yang disebut-sebutKPK untuk menjadikan BGsebagai tersangka bukanlahalat bukti, melainkan hanyalaporan masyarakat dan LHAPPATK,” katanya.

Sementara, dalam Pasal 14angka 5 Peraturan KepalaPusat Pelaporan dan Analisis

Transaksi Keuangan NomorPER-08/1.02/PPATK/05/2013tentang Permintaan Informasike Pusat Pelaporan dan Anali-sis Transaksi Keuangan diun-dangkan pada 10 Juni 2013,disebutkan, informasi yangdisampaikan oleh PPATK tidakdapat dijadikan sebagai alatbukti dalam pemeriksaan disidang pengadilan.

“Perkembangan di prapra-dilan inilah yang membuat ja-jaran menengah bawah Polrimakin solid, meski sebagian keciljajaran atas masih bermanuveruntuk mencari peluang agar bisamenggantikan posisi BG sebagaicalon Kapolri,” katanya. (j02)

Gubsu:...Setelah menutup telepon-

nya, Gatot mengatakan, dariinformasi yang diperolehnya,perubahan peruntukan itu akandiparipurnakan dalam waktudekat di DPRD Kota Medan. Pe-rubahan peruntukan itu atas la-han yang ada di belakang Ge-dung Nasional dan pengemba-ngnya berkomitmen tidak akanmengubah bentuk gedung.

“Saya dapat informasi daritelepon tadi gedung tidak di-ganggu dan bahkan akan dire-novasi. Tapi saya harap peruba-han itu dikaji dulu. Setahu sayaitu gedung bersejarah, satukesatuan dengan Tugu Apolloyang ada di depannya. Saya per-nah dengar nilai sejarah gedungini saat pelantikan DewanHarian Daerah (DHD) 1945 be-berapa waktu lalu dari presen-tasi Prof Ichwan Azhari (PussisUnimed),” ujarnya.

Kata Gatot, pihaknya akanberkoordinasi dengan PemkoMedan untuk memperjelasmasalah ini. Menurut dia, BiroAset dan Perlengkapan Provsudiperintahkan untuk berkomu-nikasi dengan Pemko Medandan pihak yang mengajukanperubahan peruntukan.

“Saya dapat informasi yangmengajukan perubahan perun-tukan itu pihak yayasan. Tapisaya juga belum tahu siapa pe-ngurus yayasan yang dimaksud.Kita harus selamatkan sejarahtempat itu. Kita akan kaji untukmenjadikannya cagar budayasesuai UU,” tuturnya.

Sementara Kepala Biro Asetdan Perlengkapan Provsu Syaf-ruddin mengatakan, GedungNasional memang tidak masukdalam aset Pemprovsu. Sesuaidata verifikasi otonomi daerahpada 2001, gedung tersebut ti-dak ada. “Memang banyak yangbilang itu aset Pemprovsu. Tapikami sudah cek dan dari dataotentik, tidak ada data tertulissoal Gedung Nasional adalahaset Pemprovsu,” ujarnya.

Dia mengaku sudah men-dapat perintah dari Gubsuuntuk mempelajari status lahanGedung Nasional itu. Menurutdia, selama ini gedung tersebutdikelola sebuah Yayasan DanaGedung Nasional. “Pengurus-nya ada. Nanti saya coba komu-nikasi dengan mereka. Sesuaiarahan Pak Gubsu, nilai sejarahgedung itu harus dilestarikan,”ujarnya.

Sekjen...negara Indonesia Ruwiyati harus menjalani hukuman mati diArab Saudi. “Apakah karena Ruwiyati berkewarganegaraanIndonesia dan Indonesia bukan negara maju sehingga suara BanKi Moon absen,” ujar Hikmahanto.

Ia juga mempertanyakan apakah Ban Ki Moon tidak menya-dari bahwa banyak orang mati karena ketergantungan narkoba. BanKi Moon dinilai hanya berempati pelaku tetapi tidak pada korban.

“Apakah Indonesia dianggap sebagai negara barbar karenamelaksanakan hukuman mati, lantaran menurut Ban Ki Moon,PBB menentang hukuman mati. Lalu bagaimana dengan AS yangdi sejumlah negara bagiannya masih mengenal hukuman mati,

Selamatkan GedungNasional

Terpisah,sejumlah tokohminta Gedung Nasional harusdipertahankan.Apapun alasan-nya, keberadaan GN erat hubu-ngannya dengan sejarah perjua-ngan bangsa Indonesia mela-wan penjajah yang banyak me-makan korban jiwa. Sehinggabangunan tersebut tidak bolehdialihkan atau dijual kepadasiapapun.

Sedangkan dari sisi hukum,pihak Yayasan Gedung Nasionalsama sekali tidak mempunyaikewenangan untuk menga-lihkan atau menjual kepadapihak lain.

Demikian tanggapan se-jumlah tokoh .Antara lain Advo-kat senior H. Kamaluddin Lubis,SH, Ketua DPD Forum KeluargaBesar Kesatuan Aksi PemudaPelajar Indonesia (FKB KAPPI)Sumatera Utara, Azwir A. Hu-sein, S.Sos, serta praktisi hukumH. Hamdani Harahap, SH, MH,Minggu (15/2).Pandangan terse-but disampaikan terkait keinginanpihak tertentu mengalihkanGedung Nasional tersebut.

‘’Gedung Nasional itu se-baiknya tidak dijual. Sebalik-nya,Pemko Medan wajib meng-ambilalih dan mengelolanyasebagai situs bersejarah,’’kataH. Kamaluddin Lubis, SH.

Seingat saya, lanjut Kama-luddin, muktamar NU, se Indo-nesia pernah berlangsung diGedung Nasional tersebut, na-mun muktamar ke berapa, kitatidak ingat. Selain itu, pertemu-an-pertemuan lain pada masaitu juga berlangsung di GedungNasional.

Dia mengakui, bangunanGedung Nasional tersebut seba-gai salah satu ciri Kota Medan,meski berdiri beberapa tahunkemudian setelah ProklamasiKemerdekaan Indonesia.

‘’Makanya di Medan ini ja-nganlah asyik menjual saja.Dan, seharusnya gedung terse-but dikelola dan dilestarikansebagai tempat berlangsungnyapameran-pameran dan seba-gainya yang bersifat kerakya-tan,’’kata Kamaluddin danminta jangan jadikan situasi dankondisi kawasan Jl. Sutomoyang tidak dapat diatasi PemkoMedan, sebagai alasan untukmelego Gedung Nasional.Dengan kata lain, jangan situasikawasan tersebut menjadikambing hitam sehinggabangunan Gedung Nasional

harus berpindah tangan.Secara terpisah Ketua DPD

FKB KAPPI Sumut Azwir A.Husein, S.SoS, yang juga ang-gota Dewan Penasehat PartaiGerindra Sumut, secara tegasmengatakan, Gedung Nasionalitu sama sekali tidak bolehdialihkan kepada siapapun, se-bab bangunan tersebut adalahmilik rakyat Medan atau Sumut.

‘’Setahu saya Gedung Na-sional tersebut dibangun atassumbangan masyarakat di ta-hun 50 an. Bahkan, sumbangandan bantuan dari para pelajarmasa itu dalam bentuk matauang Sen, Benggol dan Ketip.Buktinya mata-mata uangtersebut masih sempat sisanyasaya lihat di Gedung Nasio-nal,’’papar Azwir.

Menurut Azwir yang jugaWakil Ketua Dewan PenasehatKB-PP Polri Sumut ini, gedungtersebut harus dipertahankanbentuk aslinya karena mengan-dung nilai sejarah di masa lalu.

Kalaupun pemerintah hen-dak mengelolanya, lanjutnya,selain tidak boleh mengalih-kannya kepada pihak lain jugatidak boleh merubah bentukaslinya.

‘’Tegasnya jangan ada yangcoba-coba untuk melegonyakepada pihak manapun karenaakan berhadapan dengan ma-syarakat Sumatera Utara. Se-dangkan kepada para anggotaDPRD Medan, khususnya FraksiGerindra diminta untuk me-nolak keinginan-keinginan yangtidak sesuai dengan keinginanrakyat,’’ujarnya.

Lebih tegas lagi mantananggota DPRD Sumut 2004 –2009, ini menyatakan, pihakyayasan tidak berhak mengalih-kan kepada pihak manapun, ka-rena Gedung Nasional itu jelasmilik rakyat.

Terkait dengan hukum dankewenangan yayasan, praktisihukum, H. Hamdani Harahap,SH, MH menjelaskan, yang na-manya yayasan tidak mempu-nyai kewenangan mengalihkanatau menjualnya kepada pihaklain.’’Jika ada pihak yang mela-kukan penjualan atau pengali-han, itu adalah kejahatan pida-na,’’katanya.

Kejahatan pidana itu,tambahnya, adalah berkaitandengan penggelapan hartapublik, harta umat. Dengandemikian kalau sudah sempatterjadi pengalihan hak, dapatdibatalkan.(m28/m34)

bersama 120 butir amunisi danuang tunai Rp49 juta di dalamkulkas.

Petugas juga menemukan75 bungkus sabu diperkirakanseberat 75 kilogram di dalammobil. Bahkan, setelah diperiksasecara menyeluruh, petugasmenemukan 3 pucuk senjataapi laras pendek jenis FN besertaempat butir amunis aktif.Hingga berita diturunkan,petugas masih terus melakukanpengejaran terhadap pemilik75 kilogram sabu dan pemiliksenjata api.

“Iya, ada penggerebekansebuah rumah di wilayahhukum kita dan berhasil mene-mukan barang bukti 75 bungkussabu, 1 pucuk M-16 bersama120 amunisi aktif dan 3 pucuk

FN bersama amunisi. Untuktersangka masih dalam penge-jaran dan penyelidikan,” kataKapolres Aceh Timur AKBPHendri Budiman,SH,S.Ikdidampingi Kasat reskrim AKPBudi Nasuha Waruhu,SH men-jawab Waspada tadi malam.

Dia tidak terlalu panjangmerincikan, karena operasigabungan tersebut melibatkanTim BNN Pusat yang dibac-upjuga Tim Khusus Polda AcehBrimob Aramiah. “Tersangkayang ditangkap masih dalampemeriksaan petugas berkaitandengan keterlibatannya dalamkasus ini, namun pihaknya akanterus melakukan pengejaranterhadap pemilik sabu dansenjata api,” tandas AKBPHendri. (b24)

Bahkan,kata Erry, penggunanarkoba tidak hanya remaja bah-kan telah menyebar ke seluruhaspek kehidupan masyarakat,baik itu PNS, seniman, pejabatpemerintah bahkan oknum Polri.

Untuk itu, Erry mengajakseluruh elemen masyarakat un-tuk berperan aktif dalam meme-rangi narkoba. Juga lembagapendidikan, harus tegas dalammelakukan pengawasan kepa-da siswa agar tidak terjurumusdalam jerat narkoba.

Sementara Direktur Reha-bilitasi Sosial Kemenkes RI, Was-kito Budi Kusuma mengatakan,pemerintah telah melakukantindakan tegas terhadap pelakuperedaran narkoba dengan mem-berlakukan hukuman mati. “Tu-juannya tidak hanya menimbul-kan efek jera, tetapi PemerintahIndonesia tidak menolerir merekayang menjerumuskan generasimuda dengan mengedarkannarkoba,” sebut Waskito.

Pemerintah pusat, jelasWaskito, melakukan rehabilitasiterhadap 100 ribu masyarakatpengguna narkoba pada 2015.“Untuk mendukung program

rehabilitasi itu, kita mengerah-kan SDM mencapai 1200 SDMorang yang bertugas membinasekaligus memberikan terapipenyembuhan, baik pisik mau-pun psikis,” ujarnya.

Sedangkan, Presiden GANRI, H Kamaluddin Lubis berte-kat terus melakukan upaya dalampemberantasan narkoba danlangkah rehabilitasi untuk me-nyadarkan para pecandu sertamelakukan pembinaan hinggapengguna bisa bersosialisasi kem-bali dengan masyarakat.

Menurut Kamaluddin, sejakberdiri 15 tahun lalu, tidak sedikitpecandu narkoba yang telah pulihdan kembali ke tengah masyara-kat. Bahkan, sejumlah penghuniSibalongit Centre ada yang hafizAlquran. Selain rehabilitasi, peng-huni Sibolangit Centre juga men-dapat bimbingan agama.

Salah seorang penghuni Si-bolangit Center, Hasnul Arif Si-nambela mengaku, menyesaltelah terjerumus menggunakansabu. Selama menggunakan ba-rang haram itu, Hasnul tidakmendapatkan manfaat apa-apakecuali kesenangan sesaat. (m46)

MEDAN (Waspada) : Limatahun ke depan, pemerintahmenyediakan Rp5.000 triliunanggaran pembangunan in-frastruktur jalan bebas ham-batan (tol), 3.000 mega wattjaringan arus listrik, jalur lintaskereta api di Sumatera, Jawadan Kalimantan.

‘’Pembangunan infra-struktur tersebut cukup bera-lasan mengingat masih terba-tasnya sarana dan prasaranadi tanah air, sehingga meng-hambat peningkatan ekonomi

rakyat,’’kata Menko Perokonomian

Sofyan Djalil, dalam dialogterbuka dengan 100 pelakukomunitas bisnis Aceh/AcehBusiness Community (ABI-COMM) di Grand KanayaHotel Jl. Darussalam Medan,Sabtu (14/2) malam.

Acara diawali tepung tawar(peusijuk) Sofyan Djalil,dihadiri para ulama dan tokohmasyarakat Aceh di Medan,antara lain Prof Dr HM. Has-ballah Taib, MA, Ketua umum

ABICOMM Suriadin Noer-nikmat, ST, MM, Ketua umumDPP Aceh Sepakat Sumut HM.Husni Mustafa, Ketua dewankehormatan ABICOMM Ir H.Joefly J. Bahroeny, MM, Ketuadewan pakar Riza Mutyara,Ketua Ikwasu Prof dr Hj. RatnaAkbari Ganie dan lainnya.

Bahkan Menko Perkono-mian menegaskan, salah satuupaya pemerintah ke depandi samping menyiapkan in-frastruktur jalan, juga kese-diaan arus listrik di tanah air.

Selama ini kalangan in-dustri termasuk perikananmengeluh. Masalahnya, aruslistrik kurang, menyebabkanekspor ikan terganggu karenatidak dapat membanguntempat pendinginan ikan (coldstorage).

Presiden Jokowi, kata Sof-yan Djalil, menaruh perhatianbesar terhadap penangkapan

ikan di laut yang selama inilebih banyak dicuri nelayanasing. Bahkan data 2012, Indo-nesia kehilangan devisa negaradari sektor kelautan mencapaiRp300 triliun.

Untuk itulah, pemerintahmelalui Menteri Kelautan danPerikanan Susi Pudjiastutisepakat membakar kapalmotor penangkap ikan ilegal.Dari 200 unit rencana dibakar,baru 6 unit yang telah dibakar.

Acara diawali sambutanKetua umum DPP Aceh Se-pakat Sumut HM. Husni Mus-tafa, SE.’’Warga Aceh di Sumutsejak awal kemerdekaanmemegang peranan pentingdi sektor ekonomi dan perda-gangan’’.

‘’Saat ini makin berkem-bang di politik dan keaga-maan,dan banyak tokoh-tokoh Aceh yang menjadianggota DPRD di Sumut,

kalangan pendidik di perguruantinggi bahkan kalangan ulama,’’katanya.

Sementara i tu Ketuaumum ABICOMM SuriadinNoernikmat, ST, MM dalamkata sambutan menyatakan,komunitas bisnis Aceh yanglahir 8 Januari 2014 di Medandalam upaya mendorong pe-manfaatan sebesar-besarnyainvestasi lokal maupun asinguntuk kemakmuran bersamaserta menggerakkan peranandaerah yang lebih besar dalampenguatan dan pemerataanekonomi regional, nasionaldan internasional.

Namun kata Suriadin,lebih penting ke depan ABI-COMM dapat menciptakanperekonomian kawasan han-dal dan berkeadilan meng-gerakkan peranan daerah yanglebih besar dalam penguatanekonomi. (m32)

Lima Tahun Ke Depan, PemerintahSiapkan Rp5.000 T Dana Infrastruktur

Waspada/Abdullah Dadeh

MENKO Perekonomian Sofyan Djalil (dua dari kiri) serius bersama Ketua Umum DPP AcehSepakat Sumut HM. Husni Mustafa, disaksikan Suriadin Noernikmat dan Joefly J. Bahroeny(kanan), di Grand Kanaya.

menciumnya.(HR: Bukhari-Muslim).

Dalam sejarah HajarulAswad juga pernah dicuri olehKaum Syiah Ghullat (SyiahEkstrim) yang menuhankanAli bin Abi Thalib, merekamembawa Hajarul Aswad ituke Bahrain, kemudian keLebanun selama 20 tahun.Kemudian mereka dikalahkanoleh orang-orang beriman,dan Hajarul Aswad dikem-balikan ke Mekkah.

juga Malaysia, Singapura danArab Saudi,” tegas dia.

Bagi Hikmahanto, patutdipertanyakan apakah pernya-taan Ban Ki Moon tidak tenden-sius dan merendahkan martabatdan kedaulatan Indonesia. Ataupernyataan itu dimunculkankarena ada desakan dari peme-rintah Australia.

“Tidakkah Ban Ki Moon sadartindakannya dimanfaatkan olehsatu negara untuk menekannegara lain,” ujar Hikmahanto danmendesak pemerintah Indonesiamelalui Menlu segera memprotespernyataan Ban Ki Moon dan me-mastikan PBB tidak melakukanintervensi terhadap kedaulatanIndonesia, “sebab PBB bukanlahpemerintahan dunia,” kata dia.

Jawaban Sudoku:

Jawaban TTS:

TTS Umum

Jawaban Problem Catur,

TTS Dan Sudoku

Dari Halaman Sport.

Jawaban Problem Catur:

1. ......, Ma5 (target

Ma2+mat).

2. KxKc3, Ma3+.

3. Rb1, b4xKc3.

4. Bxd4 atau

lainnya, Mb2+mat.

WASPADASenin

16 Februari 2015Berita UtamaA2

Al Bayan ...utama, Abubakar, Umar, Utsman, Ali bin AbiThalib dan sahabat-sahabat yang lain jugasangat ingin mencium batu yang dicium olehRasulullah SAW. Hukum mencium Hajar Aswadadalah sunat, bukan wajib.

Meski Hajarul Aswad itu sangat disucikan,namun Umar bin Khattab telah menjaga batasaqidah kaum Muslimin agar jangan sampaisyirik. Umar berkata; Demi Allah saya tahu bah-wa engkau batu biasa, yang tidak dapat membe-

rikan bahaya dan manfaat, andaikata aku tidakmelihat Rasulullah SAW menciummu, makaaku tidak menciummu, llau Umar mencium-nya.(HR: Bukhari-Muslim).

Dalam sejarah Hajarul Aswad juga per-nah dicuri oleh Kaum Syiah Ghullat (SyiahEkstrim) yang menuhankan Ali bin Abi Thalib,mereka membawa Hajarul Aswad itu ke Bah-rain, kemudian ke Lebanun selama 20 tahun.Kemudian mereka dikalahkan oleh orang-or-ang beriman, dan Hajarul Aswad dikembali-kan ke Mekkah.

Jawaban Sudoku:

Jawaban TTS:

TTS Umum

Jawaban Problem Catur,

TTS Dan Sudoku

Dari Halaman Sport.

Jawaban Problem Catur:

1. ......, Ma5 (target

Ma2+mat).

2. KxKc3, Ma3+.

3. Rb1, b4xKc3.

4. Bxd4 atau

lainnya, Mb2+mat.

Pengambilalihan Lahan PuskopadDi Desa Ramunia Sudah Benar

adalah milik Kodam I/BB yangdikelola oleh Puskupad TNI/AD.Namun,katanya, sejak reformasi,lahan itu digarap oleh warga bah-kan ada yang diperjualbelikan.

Sophian menduga oknum-oknum dari luar yang membelilahan tersebut yang sengaja men-ciptakan situasi tidak kondunsif.

Terpisah,Kepala Desa Ramu-nia Prasojo yang dikonfirmasiWaspada terkait lahan tersebut,mengatakan, tidak ada masalah.’’Hasil musyawarah 85 persenwarga setuju dan 15 persen war-ga luar yang membeli lahan ter-sebut menolak. Sampai saat ini,warga yang menerima uang ke-rohiman sudah lebih 40 persen.Bahkan situasi di dalam aman-aman saja,’’katanya. (m11)

DELISERDANG (Waspa-da): Mantan Ketua DPD KNPIDeliserdang Sophian mengata-kan, pengambilalihan kembalilahan seluas 200-an hektar mi-lik Kodam I/BB di Desa Ramu-nia, sudah benar, karena telah di-lakukan musyawarah denganwarga penggarap.

Hal itu dikatakan Sophian ke-pada Waspada di Kantor Desa Ra-munia, Kec.Beringin, kemarin,terkait lahan seluas 200-an hekta-re milik Kodam I/BB, yang selamaini dikuasai warga masyarakat.

Menurut Sophian, sikapKodam I/BB dalam hal ini Pus-kopad dinilai sudah benar. Se-bab,katanya, HGU lahan ituadalah milik mereka yang di-garap oleh warga, beberapa di

antaranya adalah pengungsiAceh semasa DOM (DaerahOperasi Militer).

Dan,ketika lahan diambil-alih, kepada warga penggarapdiberikan uang kerohiman se-besar Rp10 ribu per meter, jugadiberikan uang ganti rugi bangu-nan serta diberikan lahan relo-kasi seluas 400 meter2 per KK.

Oleh sebab itu, Sophianminta pihak-pihak yang tidakmemahami agar tidak ikut me-manasi-manasi situasi .Apalagiantara warga dan Kodam I/BBsudah membuat kesekapatan.

Sophian didampingi tokohpemuda Kec. Beringini PonirinSPd mengatakan, selaku wargaDesa Ramunia, ia mengeta-hui betul bahwa tanah tersebut

Waspada/Abdullah Dadeh

MENKO Perekonomian Sofyan Djalil (dua dari kiri) seriusbersama Ketua Umum DPP Aceh Sepakat Sumut HM. HusniMustafa, disaksikan Suriadin Noernikmat dan Joefly J. Bah-roeny (kanan), di Grand Kanaya.

Lima Tahun Ke Depan, PemerintahSiapkan Rp 5000 T Dana Infrastruktur

MEDAN (Waspada) : Limatahun ke depan, pemerintahmenyediakan Rp 5000 trili-un anggaran pembangunaninfrastruktur jalan bebas ham-batan (tol), 3000 mega wattjaringan arus listrik, jalur lin-tas kereta api di Sumatera, Ja-wa dan Kalimantan.

‘’Pembangunan infrastruk-tur tersebut cukup beralasanmengingat masih terbatasnyasarana dan prasarana di tanahair, sehingga menghambat pe-ningkatan ekonomi rakyat,’’kata

Menko Perokonomian So-fyan Djalil, dalam dialog terbukadengan 100 pelaku komunitasbisnis Aceh/Aceh Business Com-munity (ABICOMM) di GrandKanaya Hotel Jl. DarussalamMedan, Sabtu (14/2) malam.

Acara diawali tepung tawar(peusijuk) Sofyan Djalil, dihadiripara ulama dan tokoh masya-rakat Aceh di Medan, antara lainProf Dr HM. Hasballah Taib, MA,Ketua umum ABICOMM Suria-

din Noernikmat, ST, MM, Ketuaumum DPP Aceh Sepakat SumutHM. Husni Mustafa, Ketua de-wan kehormatan ABICOMM IrH. Joefly J. Bahroeny, MM, Ketuadewan pakar Riza Mutyara, Ke-tua Ikwasu Prof dr Hj. Ratna Ak-bari Ganie dan lainnya.

Bahkan Menko Perkonomi-an menegaskan, salah satu upayapemerintah ke depan di sampingmenyiapkan infrastruktur ja-lan, juga kesediaan arus listrik ditanah air. Selama ini kalanganindustri termasuk perikanan me-ngeluh. Masalahnya, arus listrikkurang, menyebabkan eksporikan terganggu karena tidak da-pat membangun tempat pen-dinginan ikan (cold storage).

Presiden Jokowi, kata So-fyan Djalil, menaruh perhatianbesar terhadap penangkapanikan di laut yang selama ini lebihbanyak dicuri nelayan asing.

Bahkan data 2012, Indonesiakehilangan devisa negara darisektor kelautan mencapai Rp300 triliun.

Untuk itulah, pemerintahmelalui Menteri Kelautan danPerikanan Susi Pudjiastuti se-pakat membakar kapal motorpenangkap ikan ilegal. Dari 200unit rencana dibakar, baru 6unit yang telah dibakar.

Acara diawali sambutan Ke-tua umum DPP Aceh SepakatSumut HM. Husni Mustafa, SE.’’Warga Aceh di Sumut sejakawal kemerdekaan memegangperanan penting di sektor eko-nomi dan perdagangan’’.

‘’Saat ini makin berkem-bang di politik dan keagama-an,dan banyak tokoh-tokoh Acehyang menjadi anggota DPRD diSumut, kalangan pendidik diperguruan tinggi bahkan kala-ngan ulama,’’ katanya. (m32)

Mengunjungi Percetakan ...Bagi-bagi mushaf Alquran gratis memang

penyebab antrean panjang tadi. Menurut pem-bimbing jamaah umrah kami, oleh-oleh untukjamaah yang mengunjungi kompleks ini sudahberlangsung sejak 10 tahun lalu.

Kompleks ini dibuka dari pagi sampai sekirapukul 11:30 siang. Setiap jamaah yang datang harusmengantre di gerbang luar sebelum diperboleh-kan memasuki areal kompleks. Selagi rombongankami mengantre, puluhan orang keluar satu persatu dengan menenteng mushaf Alquran.

Itu jenis mushaf Alquran yang biasa dibacadi dalam kompleks Masjid Nabawi maupunMajidilharam di Makkah. Ya, cuma ada jenis iniyang ada di kedua masjid suci umat Islam terse-but. Kalaupun ada jamaah yang mewakafkanmushaf yang banyak dijual di pintu masukmasjid, umurnya tidak akan lama. Karena petu-gas dalam masjid setiap hari menyortir, dan yangtidak “asli” disisihkan untuk disumbangkan ketempat lain. Cuma mushaf Alquran wakaf dariRaja Fahd, ikon penjaga “rumah suci” umat Islamtersebut yang boleh berada di kedua masjid.

Peran penting Kerajaan Arab Saudi Arabiaadalah melayani Islam dan umat Muslim, tulispercetakan ini dalam konsiderannya. Dikatakanpula, di Kompleks Percetakan Alquran Raja Fahdmelakukan usaha keras menjaga keselamatanproduksi cetakan dari kesalahan. Mereka me-miliki perangkat monitor dan kontrol tertinggimenurut standar percetakan internasional.

Di kompleks ini memiliki rata-rata annualproduksi 10 ribu copy setiap tahun—dengan jum-lah distribusi yang sama banyaknya. Di sini puladiproduksi lebih dari 90 edisi dan 165 ribu copy,dan telah didistribusikan ke lebih dari 142 ribu co-py untuk umat Muslim di berbagai belahan dunia.

Dengan tenaga pekerja profesional, 70 per-sen orang Saudi. Kompleks ini telah mener-

bitkan 55 terjemahan Alquran dari 39 bahasayang berbeda. Produk lain dari kompleks ini ter-masuk rekaman, buku-buku sunnah dan biografiRasulullah SAW dan lainnya.

Saya beruntung berada pada antrean yangtidak terlalu panjang, sehingga tidak harus me-nunggu terlalu lama—sekira 15 menit. Kalau ku-rang beruntung, antrean bisa sampai 30 menit,bahkan lebih. Memasuki wilayah kompleks seluassekira 250 ribu meter persegi, di dalamnya terma-suk area rumah dinas, masjid, dan bangunan ad-ministrasi, alat percetakan, gudang, marketing,perpustakaan, restoran dan lainnya. Desain arsi-tektur Islam di kompleks ini telah mendapatkanpenghargaan Al-Madinah Al-Munawwarah padaDesember 1995.

Rombongan kami sekira lebih 70 orang, daritempat antre di pinggir jalan, memasuki terasbangunan. Di sana kami harus antre lagi sam-bil menunggu pengunjung yang telah lebih da-hulu masuk untuk keluar satu persatu. Senyummengembang dari wajah mereka sambil me-nenteng sebuah mushaf Alquran, dengan taklupa saling menyapa.

Sekira 15 menit pula kami ngantre lagi sebe-lum diperbolehkan masuk ke lantai dua bangu-nan. Di lantai di bawahnya mesin yang meru-pakan alat-alat cetak sedang bekerja. Ribuanmushaf Alquran yang sedang dalam proses per-cetakan tampak disusun rapih berjejer di bebe-rapa bagian. Beberapa pekerja tampak sedangsibuk melakukan tugasnya.

Tak berapa lama, pengunjung berbalik arah,antre lagi, berjejer satu untuk mendapatkan mushafAlquran. Saya juga dapat. Pengunjung langsungkeluar lagi dari pintu yang sama. Di perjalanansudah ada puluhan orang lainnya mengantre diteras kami mengantre tadi pun di pinggir jalann—malah lebih panjang dari antrean kami tadi. Mere-ka pasti melihat senyum dan wajah cerah ka-mi, dengan mushaf Alquran di jemari. (m07)

vinsi Sumatera Utara dan Wa-kil Bupati Langkat Sulistiantobeserta jajarannya sekaligusmeninjau kondisi jalan menu-ju kawasan Tangkahan sepan-jang 12 km yang kondisinya be-lum beraspal.

Sementara itu, Ketua Lem-baga Pariwisata Tangkahan (LPT)Sentosa Sembiring mengata-kan, dulunya daerah Tangka-han adalah pintu bagi illegal log-ging yang banyak dilakukan olehmasyarakat setempat pada hu-tan kawasan TNGL.

Melalui pendekatan ber-bagai pihak, akhirnya masyara-kat menyadari dan secara swa-daya membangun kawasan eko-wisata dengan membentukLembaga Pariwisata Tangkahandan menandatangani MoU de-ngan TNGL untuk pemanfaatankawasan secara lestari. (m28)

Gubsu Mandikan Gajah ...Theo adalah salah seekor gajah yang menetap di Conserva-

tion Response Unit (CRU) Tangkahan. Selain rutin melakukanpatroli kawasan Taman Nasional Gunung Leuser, gajah-gajahSumatera di Tangkahan merupakan salah satu atraksi menarikpariwisata di Kawasan Ekowisata Tangkahan di tepi Taman Na-sional Gunung Leuser.

Gubsu yang mengunjungi obyek wisata ini dengan me-ngendarai motor trail mengapresiasi atas upaya yang dilakukanmasyarakat di Kawasan Ekowisata Tangkahan. “Saya berterima-kasih karena masyarakat sudah menunjukkan karya dan kawa-san ini menjadi salah satu andalan Sumut,” ujar Gatot.

Berdasarkan laporan, kata Gubsu, wisatawan mancanegarayang datang kemari berasal dari 47 negara, pada tahun lalu menc-apai 675 wisman. Mereka umumnya datang pada Juni, Juli, Agus-tus dan September dengan rata-rata menghabiskan uang Rp1juta-Rp1,5 juta per hari. Secara umum, sekitar 6.000 an wisatawannusantara dan wisman datang ke kawasan ini.

Gatot mengunjungi Tangkahan bersama jajaran SKPD Pro-

Wagubsu Imbau ...ke-14 Sibolangit Center dan HUT Pusat Informasi MasyarakatAnti Narkoba di Pusat Rehabilitasi Sibolangit Center di Sibolangit,Deliserdang, Minggu (15/2).

Hadir pada acara tersebut Direktur Rehabilitasi Sosial Ke-mensosRI Waskito Budi Kusumo, Bupati Deliserdang H.Ashari Tambunan,Bupati Serdang Bedagai Soekirman, Wakil BNN Provsu AKBP DrsSafwan Khayat MHum, Letjen (Purn) AY Nasution, anggota DPD RIParlindungan Purba dan undangan. Dalam kesempatan itu, Errymemberikan apresiasi kepada GAN Indonesia, Sibolangit Centerdan Pimansu , karena eksis dalam memerangi narkoba.

“Peredaran narkoba semakin memprihatinkan. Ini ancamanserius bagi masyarakat khususnya generasi muda bangsa. Kondisiini perlu penanganan serius,” ujar Erry dan mengungkapkan,dataBadan Narkotika Nasional (BNN) Sumut, masyarakat yang terin-dikasi pernah menggunakan narkoba di daerah ini mencapai 5persen atau dari 20 orang, 1 di antaranya terindikasi menggu-nakan narkoba.

Bahkan,kata Erry, pengguna narkoba tidak hanya remajabahkan telah menyebar ke seluruh aspek kehidupan masyarakat,baik itu PNS, seniman, pejabat pemerintah bahkan oknum Polri.

Untuk itu, Erry mengajak seluruh elemen masyarakat untukberperan aktif dalam memerangi narkoba. Juga lembaga pendidi-kan, harus tegas dalam melakukan pengawasan kepada siswaagar tidak terjurumus dalam jerat narkoba.

Sementara Direktur Rehabilitasi Sosial Kemenkes RI, WaskitoBudi Kusuma mengatakan, pemerintah telah melakukan tindakantegas terhadap pelaku peredaran narkoba dengan memberlaku-kan hukuman mati. “Tujuannya tidak hanya menimbulkan efekjera, tetapi Pemerintah Indonesia tidak menolerir mereka yangmenjerumuskan generasi muda dengan mengedarkan narko-ba,” sebut Waskito.

Pemerintah pusat, jelas Waskito, melakukan rehabilitasi terha-dap 100 ribu masyarakat pengguna narkoba pada 2015. “Untukmendukung program rehabilitasi itu, kita mengerahkan SDMmencapai 1200 SDM orang yang bertugas membina sekaligusmemberikan terapi penyembuhan, baik pisik maupun psikis,” ujarnya.

Sedangkan, Presiden GAN RI, H Kamaluddin Lubis bertekatterus melakukan upaya dalam pemberantasan narkoba danlangkah rehabilitasi untuk menyadarkan para pecandu sertamelakukan pembinaan hingga pengguna bisa bersosialisasikembali dengan masyarakat.

Menurut Kamaluddin, sejak berdiri 15 tahun lalu, tidak sedikitpecandu narkoba yang telah pulih dan kembali ke tengah masya-rakat.Bahkan, sejumlah penghuni Sibalongit Centre ada yanghafiz Alquran. “Selain rehabilitasi, penghuni Sibolangit Centrejuga mendapat bimbingan agama,” terang Kamaluddin. (m46)

Ada-ada Saja ...itu adalah hal yang tidak lazim.

Penemuan ini diumumkanJumat lalu setelah tes DNA dila-kukan untuk menentukan je-nis kelamin pasangan tersebut.Menteri Kebudayaan Yunanidalam sebuah pernyataan me-ngatakan, jika Gua Alepotrypaadalah tempat hidup kelom-pok-kelompok manusia ribu-an tahun lalu.

Kementerian KebudayaanYunani menyatakan, “Kita bisaberasumsi bahwa daerah inidigunakan sebagai tempat ting-gal oleh kelompok-kelompokini, namun kini berubah men-jadi tempat kematian merekaselama ribuan tahun.”

Seperti dilansir buzzfeed,Minggu (15/2). Gua Alepotrypayang digunakan sebagai tempattinggal antara 6.000 dan 3.200 Ma-sehi ini ditemukan pada tahun1958. Selama lima tahun pengga-lian, para arkeolog menemukanpuluhan kerangka manusia, ter-masuk bayi dan janin. (okz)

Percut Seituan Juara Umum ...dihadiri Ketua TP PKK Ny Hj Yunita Ashari Tambunan, KetuaGOPTKI Ny Hj Asdiana Zainuddin,para Asisten,Staf Ahli, pim-pinan SKPD,Dewan Hakim, pimpinan FKUB, tokoh masyarakat/agama dan pemuda dan Camat se-Kab.Deliserdang.

Di hadapan puluhan ribu pengunjung dan peserta, Bupatimenyampaikan terimakasih kepada unsur panitia khususnyawarga masyarakat Kec. Beringin dan semua pihak yang telahberperan aktif mendukung suksesnya pelaksanaan MTQ danFSN di daerah ini. Bupati mengapresiasi semangat lomba yangditunjukkan para qori qoriah serta kontingen FSN. Demikianjuga dengan pelaksanaan pawai ta’aruf dan pelaksanaan pameranproduk unggulan serta berbagai kerajinan yang ditampilkansemua stand kecamatan yang mendapat sambutan positif.

‘’Seluruh kegiatan ini telah mampu membangun nilai-nilaisilaturrahmi dan kebersamaan untuk menumbuhkan semangatukhuah Islamiyah dan wathoniyah seperti yang sudah terlaksanaselama ini,’’kata Bupati.

Adapun hasil penilaian dewan hakim/juri MTQ-FSN untukMTQ Cabang Tilawah Golongan Anak-anak Putra : Nazri AdityaIsnani (Percut Sei Tuan), Putri Siti Az-zahra Pasaribu (Percut SeiTuan). Remaja putra :M Rizki Dermawan (Patumbak), Putri ZakiyaKhairani (Patumbak).Dewasa putra M Rifa’i S.Kom (Percut Sei Tuan),Dewasa Putri Rika (Hamparanperak). Cabang Qira’at Sab’ah Put-ra Zainuddin (Hamparanperak), Putri Dewi Wahyuni (Percut SeiTuan). Cabang Tartil Qur’an Putra M Taufiq Ar-Ridwani (GunungMeriah),Putri Nurfadillah Hasibuan (Percut Sei Tuan)

Golongan Tuna Netra Putra Zainuddin (Tanjungmorawa),Putri Sugianti (Tanjungmorawa).Cabang Hafiz Qur’an 1 Juz Tila-wah Putra Hasrat Dihati (Percut Sei Tuan), Putri Nurul Ain (PercutSei Tuan). Hafiz 5 juz Tilawah Putra M Nasrullah Jamil (Lubukpakam),Putri Siti Rahayu Hasibuan (Percut Sei Tuan). Hafiz 10 Juz PutraMuhammad Hasan (Beringin), Putri Lailan Usniyah Saragih (STMHilir). Hafiz 20 juz Putra Ahmad Ummu Abdi Lbs (Bangun Pur-ba),Putri Siti Juliani Putri (Lubukpakam). Hafiz 30 juz Putra AhmadSholihin (Delitua) dn Putri Mujahidah Ulfa dari Kec. Delitua.

Cabang Fahmil Qur’an diraih Kec Namorambe, Syarhil Qur’anKec Biru-biru, Khot golongan Naskah Putra M Faturrahman (Tan-jungmorawa),Putri Leni (Patumbak) Khot golongan Hiasan MushafPutra Rohman (Namorambe),Irmayani (Patumbak). Khot golo-ngan Dekorasi Putra Alamsyah (Beringin),Putri Fatma HayatiLubis (Percut Sei Tuan). Khot Kontemporer Putra Khairul AmriNst (Sunggal), Putri Sri Wahyuni (Tanjungmorawa).

Tafsir Qur’an Golongan Bahasa Arab Putra Ahmad Saleh Rambe(Pagarmerbau), Tafsir Qur’an Bahasa Indonesia Putra MuhammadAmin (Hamparanperak),Putri Masrifah (Percut Sei Tuan). Tafsir Qur’-an Bahasa Inggris Putra A Ridona Pane (Pagarmerbau), Putri WidaniZahara Ray (Patumbak). Golongan Makalah Ilmiah Al-Quar’an PutraAgus Pratama (Namorambe), Putri Uswatun Hasanah (Patumbak).

Juara Solois terbaik Putra (Patumbak),Putri (Galang). Busanaterbaik Putra (Percut Sei Tuan), Putri (Batangkuis). Barisan PawaiTa’aruf Terbaik Kec.Beringin, Delitua dan Lubukpakam.Stand pa-meran terbaik terpilih Kec Beringin, Lubukpakam dan Sunggal. Padakesempatan itu Bupati H Ashari Tambunan didampingi Wabup HZainuddin Mars menyerahkan piala juara umum MTQ kepada kha-filah Kec. Percut Sei Tuan serta piala FSN Putra-Putri masing-ma-sing kepada group Nasyid Kec.Patumbak dan Galang. (crul/a06)

Gedung Nasional. “Pengurusnyaada. Nanti saya coba komunikasidengan mereka. Sesuai arahanPak Gubsu, nilai sejarah gedungitu harus dilestarikan,” ujarnya.

Selamatkan GedungNasional

Terpisah,sejumlah tokohminta Gedung Nasional harus di-pertahankan.Apapun alasan-nya, keberadaan GN erat hubu-ngannya dengan sejarah perju-angan bangsa Indonesia mela-wan penjajah yang banyak me-makan korban jiwa. Sehing-ga bangunan tersebut tidak bo-leh dialihkan atau dijual kepa-da siapapun.

Sedangkan dari sisi hu-kum, pihak Yayasan GedungNasional sama sekali tidakmempunyai kewenangan un-tuk mengalihkan atau menju-al kepada pihak lain.

Demikian tanggapan sejum-lah tokoh .Antara lain Advokatsenior H. Kamaluddin Lubis, SH,Ketua DPD Forum Keluarga Be-sar Kesatuan Aksi Pemuda Pe-lajar Indonesia (FKB KAPPI) Su-matera Utara, Azwir A. Husein,S.Sos, serta praktisi hukum H.Hamdani Harahap, SH, MH,Minggu (15/2).Pandangan terse-but disampaikan terkait ke-inginan pihak tertentu mengalih-kan Gedung Nasional tersebut.

‘’Gedung Nasional itu seba-iknya tidak dijual. Sebaliknya,Pemko Medan wajib meng-ambilalih dan mengelolanyasebagai situs bersejarah,’’kataH. Kamaluddin Lubis, SH.

Seingat saya, lanjut Kama-luddin, muktamar NU, se In-donesia pernah berlangsung diGedung Nasional tersebut, na-mun muktamar ke berapa,kita tidak ingat. Selain itu, per-temuan-pertemuan lain padamasa itu juga berlangsung diGedung Nasional.

Dia mengakui, bangunanGedung Nasional tersebut se-bagai salah satu ciri Kota Me-dan, meski berdiri beberapa ta-hun kemudian setelah Prokla-masi Kemerdekaan Indonesia.

‘’Makanya di Medan ini ja-nganlah asyik menjual saja.Dan, seharusnya gedung terse-but dikelola dan dilestarikansebagai tempat berlangsung-nya pameran-pameran dansebagainya yang bersifat kerak-yatan,’’kata Kamaluddin danminta jangan jadikan situasidan kondisi kawasan Jl. Suto-mo yang tidak dapat diatasiPemko Medan, sebagai alasanuntuk melego Gedung Nasio-nal. Dengan kata lain, jangansituasi kawasan tersebut men-jadi kambing hitam sehinggabangunan Gedung Nasionalharus berpindah tangan.

Secara terpisah Ketua DPDFKB KAPPI Sumut Azwir A.Husein, S.SoS, yang juga ang-gota Dewan Penasehat PartaiGerindra Sumut, secara tegasmengatakan, Gedung Nasionalitu sama sekali tidak boleh di-alihkan kepada siapapun, sebabbangunan tersebut adalah milikrakyat Medan atau Sumut.

‘’Setahu saya Gedung Nasio-nal tersebut dibangun atas sum-bangan masyarakat di tahun 50an. Bahkan, sumbangan danbantuan dari para pelajar masaitu dalam bentuk mata uang Sen,Benggol dan Ketip. Buktinya ma-ta-mata uang tersebut masihsempat sisanya saya lihat di Ge-dung Nasional,’’ papar Azwir.

Menurut Azwir yang jugaWakil Ketua Dewan PenasehatKB-PP Polri Sumut ini, gedungtersebut harus dipertahankanbentuk aslinya karena mengan-dung nilai sejarah di masa lalu.Kalaupun pemerintah hendakmengelolanya, lanjutnya, selaintidak boleh mengalihkannyakepada pihak lain juga tidak bo-leh merubah bentuk aslinya.

‘’Tegasnya jangan ada yangcoba-coba untuk melegonyakepada pihak manapun karenaakan berhadapan dengan ma-syarakat Sumatera Utara. Se-dangkan kepada para anggotaDPRD Medan, khususnya FraksiGerindra diminta untuk meno-lak keinginan-keinginan yangtidak sesuai dengan keinginanrakyat,’’ujarnya. (m28/m34)

Selamatkan Gedung ...Setelah menutup telepon-

nya, Gatot mengatakan, dariinformasi yang diperolehnya,perubahan peruntukan itu akandiparipurnakan dalam waktudekat di DPRD Kota Medan. Pe-rubahan peruntukan itu ataslahan yang ada di belakang Ge-dung Nasional dan pengem-bangnya berkomitmen tidakakan mengubah bentuk gedung.

“Saya dapat informasi daritelepon tadi gedung tidak diga-nggu dan bahkan akan direnova-si. Tapi saya harap perubahan itudikaji dulu. Setahu saya itu ge-dung bersejarah, satu kesatuandengan Tugu Apollo yang ada di

depannya. Saya pernah dengarnilai sejarah gedung ini saat pe-lantikan Dewan Harian Daerah(DHD) 1945 beberapa waktu laludari presentasi Prof Ichwan Az-hari (Pussis Unimed),” ujarnya.

Kata Gatot, pihaknya akanberkoordinasi dengan PemkoMedan untuk memperjelasmasalah ini. Menurut dia, BiroAset dan Perlengkapan Provsudiperintahkan untuk berko-munikasi dengan Pemko Me-dan dan pihak yang mengaju-kan perubahan peruntukan.

“Saya dapat informasi yangmengajukan perubahan pe-runtukan itu pihak yayasan. Ta-pi saya juga belum tahu siapapengurus yayasan yang dimak-sud. Kita harus selamatkan se-jarah tempat itu. Kita akan kajiuntuk menjadikannya cagarbudaya sesuai UU,” tuturnya.

Sementara Kepala Biro Asetdan Perlengkapan Provsu Syaf-ruddin mengatakan, Ge-dungNasional memang tidak masukdalam aset Pemprovsu. Sesuaidata verifikasi otonomi daerahpada 2001, gedung tersebut ti-dak ada. “Memang banyakyang bilang itu aset Pemprovsu.Tapi kami sudah cek dan daridata otentik, tidak ada data ter-tulis soal Gedung Nasional ada-lah aset Pemprovsu,” ujarnya.

Dia mengaku sudah men-dapat perintah dari Gubsu un-tuk mempelajari status lahanGedung Nasional itu. Menurutdia, selama ini gedung tersebutdikelola sebuah Yayasan Dana

Aktivis Anti Korupsi ...pemberantasan korupsi yang sedang ditangani Gebraksu, yaknidugaan korupsi di Dinas Bina Marga Pemprovsu, perjalanandinas DPRD Langkat dan penjualan Gedung Nasional Medan.

“Saya kira ini berkaitan dengan aksi kawan-kawan di lapanganyang gencar memerangi korupsi. Selasa rencananya kita maumengadakan demo dugaan korupsi Bina Marga, itu yang mencu-rigakan kita,” katanya dan menambahkan, pihaknya sedang mem-persiapkan seminar bersama Pemko Medan terkait penolakan pen-jualan Gedung Nasional di Jl. Sutomo. “Kita telah bentuk tim denganBang Sohibul Ansor, menyiapkan seminar memberi masukan ke Pem-ko Medan, untuk melihat aspek hukum dan memberi solusi. Saya di-tugasi memobilisasi massa dan menyiapkan panggung mim-bar rakyat kalau Pemko Medan tidak merespon seminar itu,” ujarnya.

Kasat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan AKP David Bakkarayang dikonfirmasi saat membesuk korban di rumah sakit menga-takan, pihaknya masih melakukan penyelidikan atas peristiwatersebut. Kesimpulan sementara,katanya, aksi penembakan itumerupakan upaya pembunuhan terhadadap aktivis anti korupsidi Kota Medan.Namun,polisi belum ada mencurigai siapapundalam peristiwa itu.

Hal senada dikatakan Kapolsek Medan Labuhan Kompol RSitompul. ‘’Aksi penembakan itu bukan perampokan atau kejahatanbiasa. Namun sudah menjurus kepada aksi balas dendam dari or-ang- orang yang terkena imbas aktivitas korban,’’kata Sitompul, danmengaku pihaknya telah menyita delapan butir proyektil peluruyang digunakan pelaku dari lokasi kejadian. Untuk memburu pela-ku, polisi telah membentuk tim khusus beranggotakan petugasReserse Polsek Medan Labuhan dan Polres Belawan. (h03)

75 Kg Sabu, ...Petugas juga menemukan 75

bungkus sabu diperkirakan se-berat 75 kilogram di dalam mobil.Bahkan, setelah diperiksa secaramenyeluruh, petugas menemu-kan 3 pucuk senjata api laraspendek jenis FN beserta empatbutir amunisi aktif.

“Iya, ada penggerebekansebuah rumah di wilayah hu-kum kita dan berhasil mene-mukan barang bukti 75 bung-kus sabu, 1 pucuk M-16 bersa-ma 120 amunisi aktif dan 3pucuk FN bersama amunisi.Untuk tersangka masih dalampengejaran dan penyelidikan,”kata Kapolres Aceh Timur AK-BP Hendri Budiman,SH,S.Ikdidampingi Kasat reskrim AKPBudi Nasuha Waruhu,SH. (b24)

Hari Ini Putusan ...Kapolri baru menggantikan BG justru berpotensi memecahbelah Polri. “Sebab dengan munculnya pernyataan Kompolnasitu terjadi berbagai manuver dari berbagai pihak, baik untukmembangun pencitraan maupun mencari peluang untuk meng-golkan jagonya,” terang Neta.

Untungnya lanjut Neta, Presiden Jokowi tidak menanggapimanuver dan usulan Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas)itu. Begitu juga partai-partai dan kalangan legislatif tidak meng-anggap usulan Kompolnas itu sebagai sesuatu yang penting.

“Apalagi semua pihak bersikap menunggu hasil prapradilanBG terhadap KPK yang menjadikan calon Kapolri itu sebagaitersangka kasus gratifikasi,” tuturnya.

Di sisi lain kata Neta, kalangan menengah bawah Polri sangatsolid.Mereka menilai apa yang dilakukan Komisi PemberantaanKorupsi (KPK) terhadap BG, tidak sekadar penzaliman terhadapcalon Kapolrinya, tapi juga sebagai sebuah penzaliman terhadapinstitusinya. (j02)

Ulama Aceh Haramkan ...“Asuransi jiwa dan harta itu

sama sekali tidak diketahuisiapa yang mengambil keuntu-ngan, apakah penyetor ataupemilik asuransi. Sebab, dasarperjanjiannya tidak jelas,” kataMuhammad Amin atau yangakrap disapa Tumin BlangBlahdeh ketika mengisi Muza-karah Ulama se Aceh di Julok,Minggu (15/2).

Dia menjelaskan, tiap bu-lannya peserta asuransi rumahatau mobil—misalnya—harusmenyetor dengan angka yangtelah ditentukan sebagaimanaperjanjian. “Jika mobil milikpenyetor tadi mengalami ke-celakaan atau rumah milik pe-serta asuransi dibakar, makapihak asuransi akan menganti-kannya atau memperbaikinya.Maka dalam hal ini jelas pesertaasuransi yang mengambil ke-untungan,” kata Tumin.

Ulama kharismatik itu me-nambahkan, jika tidak terjadikecelakaan ataupun rumah ti-dak terbakar hingga batas wak-tu yang telah ditentukan, makapeserta asuransi tidak menda-patkan apapun dan pihak asu-ransi yang mengambil keuntu-ngan. “Ini jelas tidak memili-ki dasar hukumnya dan akadperjanjiannya kita nilai samar,”kata Tumin.

Hal yang sama dikatakanMuhammad Djafar atau akrapdisapa Abi Djafar Lueng Angen.Bahkan dia menilai transaksi danakad asuransi sama denganperjudian dan yang namanyajudi itu tetap haram. (b24)

Polisi Kapenhagen ...tewas dan tiga polisi terluka.Saat serangan dilakukan, didalam kafe tengah berlangsungacara debat tentang kebebasanberbicara yang dihadiri kar-tunis Swedia, Lars Vilks, yangpernah membuat karikaturkontroversial tentang NabiMuhammad SAW.

Dalam serangan kedua didekat sebuah sinagog, seorangpria Yahudi tewas dan dua polisiterluka. Polisi mengatakan,berdasarkan rekaman videodari kamera pengawas, pelakudua serangan itu dilakukanoleh orang yang sama. Merekameyakini tidak ada orang lainyang terlibat. (m10)

600 Pendatang DiselamatkanPengawas Pantai Italia

ROMA, Italia (Antara/Reuters): Dua kapal dagang dan satukapal penjaga pantai Italia menyelamatkan sekitar 600 orangpendatang, yang meminta bantuan darutat dari perahu karet,yang mereka tumpangi berdesak-desakan di pesisir Libya.

Penyelamatan itu merupakan yang kedua dalam dua haribelakangan, dengan rentang waktu dekat dengan kematian sekitar300 pendatang, yang berusaha menyeberang ke Eropa pada pekanlalu Sabtu (14/2). Pengawas pantai Italia di Roma mengatakanpetugas penyelamat menemukan enam perahu yang terapung-apung di sekitar 50 mil laut dari lepas pantai Libya setelah mendapatpermohonan bantuan penyelamatan melalui telepon satelit.

Kapal penyelamat Peluso memulai operasi penyeloamatan,kata juru bicara pengawal pantai, sehari setelah 700 orang pendatangterenggut dari kapal yang sarat penumpang.Cuaca yang membaiksejak pekan lalu memicu gelombang pendatang yang melakukanperjalanan nekat dari Afrika Utara menuju Eropa yang menurutcatatan Badan urusan Pengungsi PBB tahun lalu menyebabkan3.500 orang meninggal.

Kematian para pendatang pada pekan lalu meningkatkankecamatan terhadap keputusan pemerintah Italia yang memutuskanpenghentian misi penyelamatan penuh tahun lalu. Operasi “MareNostrum” diganti oleh operasi pengawasan perbatasn Uni Eropadengan jumlah kapal yang lebih sedikit dan cakupan wilayah operaisyang lebih sempit.

Militer Myanmar TewaskanPuluhan Gerilyawan Etnis

YANGON, Myanmar (Antara/AFP): Puluhan anggota kelompokgerilyawan etnis separatis tewas sementara delapan lainnya tertangkapdalam pertempuran melawan tentara Myanmar di daerah yangberbatasan dengan China, demikian kantor berita setempatmelaporkan Minggu (15/2). Pihak militer Myanmar dalam beberapahari terakhir melancarkan serangan udara dan darat dengan targetpangkalan gerilyawan untuk membalas serangan kelompok separatiske kantor militer di kota Laukkai, daerah Kokang yang menewaskanpuluhan tentara. Sabtu pagi pihak militer terlibat dalam insidensaling tembak dengan “kelompok pengkhianat” Kokang yang telah“menginfiltrasi” kota Laukkai, demikian kantor berita milik pemerintahMyanmar Global New Light melaporkan. Setelah pertempuranberakhir pada sore hari, pihak militer berhasil menyita 100 “senjatakecil...dan 13 mayat anggota kelompok bersenjata,” tulis beritadari Global New Light. Pemerintah menyatakan bahwa kerusuhankembali melanda daerah Kokang, negara bagian Shan, mulai pada9 Februari lalu setelah sempat tenang sempat tenang selama enamtahun. Kerusuhan tersebut merupakan pukulan atas upaya rezimMyanmar untuk meredakan konflik etnis minoritas.

Jepang Berikan AS$15 JutaUntuk Bantu Perangi Teroris

TOKYO, Jepang (Antara/AFP): Jepang yang masih berduka ataspembunuhan terhadap dua warga mereka oleh kelompok militanNegara Islam Irak dan Syria (ISIS) akan memberikan tambahan bantuansebesar AS$15 juta untuk memerangi teroris di Timur Tengah danAfrika, demikian menurut harian lokal, Minggu (15/2).

Menurut Sankei Shimbun, Jepang tertekad untuk menunjukkanbahwa mereka tidak akan menyerah kepada terorisme denganmemberikan bantuan segar yang akan diumumkan pada kom-perensi anti-teroris Rabu (18/2) mendatang di Washington.

Dana segar tersebut akan dibagi-bagi kepada organisasi interna-sional di negara yang terkena dampak, termasuk negara berbatasandengan Syria dan Irak.Sebagian besar kawasan di negara tersebutdikuasai oleh kelompok militan Negara Islam Irak dan Syria.

PM Jepang Shinzo Abe sebelumnya mendapat kritik soal waktuyang kurang tepat saat berjanji akan memberikan bantuan sebesarAS$200 juta untuk membantu pengungsi yang melarikan dari daridaerah yang dikuasai ISIS. Abe juga dikecam atas komentar yangpernah disampaikannya.

Abe pada 17 Januari lalu mengumumkan bantuan AS$200 jutadi Mesir dengan menyatakan bahwa Jepang akan membantumenghadapi ancaman ISIS dan memberikan bantuan kepada negara-negara yang memerangi kelompok militan tersebut.

Pengumuman tersebut diikuti dengan drama penyanderaandan pihak militan pun meminta bayaran dengan jumlah samayang sama, yaitu AS$200 juta bagi dua warga mereka, seorangkonraktor dan wartawan.Pihak militan kemudian mengubah tuntutanmereka agar rekan mereka yang diancam mendapat hukumanmati di penjara Jordania dibebaskan.

Luar NegeriWASPADASenin

16 Februari 2015 A3

Syiah Dan Sunni BentrokDi Yaman, 22 Orang Tewas

Ini adalah hari kedua ber-langsungnya demonstrasi seluruhpenjuru negeri melawan Houthis

SANA’A, Yaman (Antara News): Puluhanribu

orang Yaman berdemonstrasi di beberapa kota,

menentang penguasa gerakan Muslim Houthi

Syiah, begitu terjadi bentrok antara warga Sunni

dan Syiah di wilayah pegunungan negeri ini yang

membuat 26 orang tewas.

yang didukung Iran dalam kurunkurang dari sepekan setelahmereka membubarkan parlemen

yang membuat kedutaan besar-kedutaan besar Barat dan Arabbergegas pergi dari negara ini.

Orang-orang bersenjata darigerakan Houthi menembakidemonstran di kota Ibb sehinggamelukai empat orang, kata pa-ramedis.Para aktivis mengatakanmereka marah oleh kematianSaleh al-Bashiri yang sebelumnyaditahan orang-orang bersenjataketika pecah demonstrasi anti-

Houthi di Sanaa dua pekan laludan kemudian diserahkan ke ru-mah sakit dengan tanda penyik-saan pada tubuhnya, Kamis.

Kekacauan di Yaman mem-buat dunia prihatin karena perba-tasannya berbatasan langsungdengan Arab Saudi yang menjadipengekspor minyak terbesar didunia. Yaman juga menjadi medanpaling berdarah dalam kampanyeAS melawan Alqaeda denganmenggunakan drone.

Bentrokan besar antara parapejuang Houthi melawan suku-suku Sunni yang selama ini ber-juang bersisian dengan Alqaeda,terjadi di provinsi al-Bayda yangmenewaskan 16 Houthi dan 10Sunni. Dua pekan setelah Houthismenguasai ibu kota negara danterus menekan ke selatan telahmembuat Yaman tak lagi ber-fungsi sebagai negara.

Sementara itu, AS, Uni Eropa,Arab Saudi, Uni Emirat Arab danTurki telah menutup misi diplo-

matiknya di negara ini. Negara-negara Teluk kaya minyak menu-duh Houthi didukung Syiah Iranyang adalah pesaing utama ArabSaudi di Timur Tengah.

Para menteri luar negeri Te-luk telah mendesak Dewan Ke-amanan PBB untuk meloloskanresolusi Bab 7 yang mensahkankekuatan ekonomi atau militeruntuk mendongkel Houthis. Na-mun Houthis berkilah merekahanya berusaha mengeluarkanpara pejabat korup dan memper-baiki kondisi ekonomi. Merekatelah membubarkan parlemendan bulan ini mendirikan sendirimajelis parlemen mereka.

Gerak maju Houthis dari uta-ra untuk melawan suku-suku se-belah timur dan selatan yang ber-senjata lengkap telah membuatpara pemimpin lokal bersekutudengan Alqaeda di Jazirah Arabyang merupakan unit bersenjatapaling maut dari al Qaida, demi-kian Reuters.

KIEV, Ukraina (AP): Duawarga tewas akibat dua tembakanroket kelompok pemberontak,Minggu (15/2), setelah gencatansenjata di Ukraina Timur dimulai,kata pejabat pemerintah Kiev.

Seorang pria tua dan seorangwanita tewas setelah peluru ken-dali Grad menghantam kota Po-pasna di provinsi Lugansk, sekitar20 menit setelah gencatan senjatadimulai pada pukul 22:00 GMT(05:00 WIB), kata Gubernur Gen-nadiy Moskal. Pemimpin Prancis,Jerman, dan Rusia bertemu bahaspeluang damai di Ukraina.

Sementara itu, tentara Ukrai-na mengatakan tembak-menem-bak berhenti di sebagian besardaerah perang dan hanya mela-porkan beberapa kejadian tidakterkait hal itu.

Presiden Ukraina Petro Po-roshenko mengeluarkan perintahpenghentian gembakan di wilayahkonflik di Donbass, bagian teng-gara negeri itu, mulai Minggu di-nihari (05:00 WIB) sejalan dengankesepakatan perdamaian Minsk.

Presiden Ukraina tersebutmengeluarkan pernyataan itu ketikaberbicara dengan Kepala StafUmum Angkatan Bersenjata Uk-raina, kata Xinhua Minggu pagi.

Sementara itu, pasukan milisi

Dua Warga Tewas Pasca-Gencatan Senjata Ukraina

republik yang diproklamasikansecara sepihak, Republik RakyatDonetsk dan Lugansk (DPR danLPR) telah menghentikan per-tempuran, kata beberapa petinggikedua republik tersebut padaMinggu.

“Pasukan milisi DPR, yangmelaksanakan perintah KepalaDPR, menghentikan tembakansegala jenis senjata pada pukul00:00 waktu Kiev (05:00 WIB) ...dan akan mematuhi keputusanpenghentian di seluruh zona tang-gung jawab satuan milisi DPR,” katakantor berita Tass, yang mengutipketerangan Eduard Basurin, ko-mandan senior gerilyawan.

Gennady Tsyplakov, wakilsenior LPR, mengatakan milisirepublik itu telah menghentikansemua operasi tempur mulaipukul 00.00 waktu Kiev, sejalandengan kesepakatan perdamaianMinsk pada Kamis (12/2).

Jumat (13/2), pertempuranberkecamuk di Ukraina, ketikagencatan senjata direncanakandiberlakukan sementara AmerikaSerikat menyatakan Rusia masihmemasok senjata berat dan Kievmemperingatkan gempuranterhadap warga sipil meningkatsejak perjanjian gencatan ditanda-tangani.

Presiden Petro Poroshenkomengatakan gempuran yang terusberlangsung terhadap warga sipildi bagian timur Ukraina oleh geril-yawan pro-Rusia sudah mempe-ngaruhi rencana perdamaian yangdicapai di Minsk Kamis.(m10)

WASPADASenin

16 Februari 2015Nusantara

Waspada/Adjik

PELUNCURAN New Sirion ini dilakukan Tsuneo Itagaki didampingi Amelia Tjandra danToto Suryana Wijaya. PHOTO contest model dengan New Sirion. SLALOM competition menggunakan Daihatsu Sirion. Waspada/AdjikWaspada/Adjik

New Sirion Tampil Dengan Tiga Keunggulan UtamaJAKARTA (Waspada): PT

Astra Daihatsu Motor (ADM)selaku Agen Pemegang Merk(APM) Daihatsu di Indonesiameluncurkan citycar NewSirion dengan penampilanyang lebih fresh, stylish, dansporty, disertai dengan fiturkeamanan dan kenyamananyang lebih lengkap.

“Daihatsu meluncurkanNew Sirion dengan tampilanyang sangat sporty dan fiturkeamanan yang lebih baik,sehingga sangat cocok untuksahabat muda Indonesia.New Sirion lincah berma-

nuver di jalanan perkotaan diIndonesia, sehingga dapatdiandalkan untuk memberikankenyamanan dalam berken-dara,” ujar Amelia Tjandra,Direktur Marketing ADM padapeluncuran New Sirion di ParkirSelatan Gelora Bung Karno,Senayan, Jakarta, Sabtu (14/2).

Sirion yang hadir perdanapada delapan tahun yang lalu(April 2007) sudah mengalamifull model change pada Juli2011. Pada Februari 2015 ini,Sirion mengalami perubahanyang cukup signifikan di bagianeksterior dan interiornya, se-

hingga menjadikan Sirion tampillebih Stylish & Fun to Drive.

Executive Officer R&D ADM,Pradipto Sugondo menam-bahkan New Sirion tersediadalam dua varian automatic danmanual dengan 4 pilihan warnayaitu biru, oranye, silver, danputih. Kelebihan lainnya, NewSirion tampil dengan tiga ke-unggulan utama, yaitu dari fiturtampilan luar, fitur kenya-manan, dan fitur keamanan.

Pradipto merincikan fiturtampilan luarnya antara lainbumper dan front grille-nyabaru dengan tambahan LED

position Lamp, menjadikanSirion lebih sporty dan modern.Velg dan accent body kit padasisi sampingnya membuatSirion lebih stylish. Sedangkanrear spoiler dan muffler cutter-nyasemakin menegaskanSirion berkesan sporty.

Fitur kenyamanannyaantara lain New Design 2 DinAudio, yakni audio fitur yanglengkap (Radio / CD / MP3 /AUX / USB / Bluetooth) yangmembuat semakin menambahkenyamanan selama berken-dara. Lalu Audio Steering Switch,yang memberikan kemudahandalam pengaturan volume,gelombang radio, dan trackmusik selama dalam perjalanantanpa harus melepaskan tangan

dari kemudi. Satu lagi Retrac-table Outer Mirror, fitur untukmemudahkan pengendaramelipat spion ketika melewatijalan yang sempit maupun padasaat parkir.

Fitur keamanannya terdiriatas Dual SRS Airbag, yangmemberikan keamanan yanglebih baik bagi pengemudi danpenumpang depan ketika ter-jadi benturan dan Pretensionerdan Force Limiter Seat Belt, yangmelindungi pengemudi danpenumpang baris pertama saatterjadi tabrakan dengan me-minimalisir gerakan ke depan.

Peluncuran New Sirion yangbertepatan perayaan Valentineini dilakukan oleh Senior Exe-cutive Director ADM, Tsuneo

Itagaki didampingi AmeliaT j a n d r a b e r s a m a C h i e fOperation Officer (COO) PTAstra International Tbk –Daihatsu Sales Operation (AI-DSO), Toto Suryana Wijaya.

Acara peluncuran mobilkota ini dimeriahkan sejumlahacara seperti photo contest mo-del dengan New Sirion, test diveNew Sirion, dan pameran NewSirion serta dimeriahkan denganaksi slalom competition menggunakan Daihatsu Sirion.

Mobil made ini Malaysiayang rencananya akan diimportutuh ke Indonesia ini, seku-

rangnya membawa sejumlahperubahan dibanding versisebelumnya, antara lain cornersensor/ parking sensor yangdiletakkan di samping bumberdepan, Headlamp projector, LedPosition Light/ lampu senja,retractable mirror, Head Unit( HU ) sudah touchscreen, dandua buah airbag untuk penge-mudi dan penumpang.

New Sirion memang belumdilengkapi rem abs. MenurutPradipto Sugondo berdasarkanhasil survey ADM, konsumensirion lebih menginginkan fiturairbag daripada abs. “Kede-

pannya tidak menutuplemung-kinan sirion abs.Maka dari itu daihatsu sirion2015 tidak pakai abs, jelasnya.Kendati begitu pihakDaihatsu mengklaim mobilini aman dengan dual srsairbag dan pretensioner & force limiter seat belt-nya.

Mengenai harga, ADMmembanderol New SirionManual Rp 155.825.000 danuntuk varian model otomatismencapai Rp 166.825. Se-muanya dijual denganstatus on the road Jakarta.

(adji k.)

MEDAN (Waspada): Ke-giatan pentas seni (pensi) me-ngajarkan kreativitas, penga-laman, imajinasi, dan kecer-dasan anak. Selain itu, pensijuga bisa menjadi ajang pe-ngenalan sekaligus pengem-bangan bakat anak.

Demikian disampaikanKepala TK Harapan 1 Medan,Ermita Mourni A Ma Pd, kepada

Waspada/Austin Antariksa

ANAK-anak TK Harapan I Medan menampilkan tari kreasi tanam jagungpada Pensi TK Se Kecamatan Medan Polonia/Maimun di Taman Hairos,Sabtu (14/2).

Waspada/Austin Antariksa

KEPALA TK Harapan I Medan Ermita Mourni (tengah belakang) diabadikan bersamaguru dan anak-anak didiknya jelang tampil di Pensi TK Se Kecamatan Medan Polonia/Maimun di Taman Hairos, Sabtu (14/2).

Pensi Ajarkan Kreativitas Anakmenampilkan Senam Simpai(putra) dan Tari Kreasi TanamJagung (putri).

Selain TK Harapan I, turuttampil mengisi acara di anta-ranya TK Teratai, Methodist 4,Purnama, Al Hidayah, Al Anshor,Angkasa, Yapena 45, Bina Guna,Immanuel, Global PrimaSchool, Bhayangkari, danAmal Saleh.

MEDAN (Waspada): Ang-gota DPR RI HM.Ali Umri SH,K.Kn dari Komisi III yang bermi-tra dengan Polri, Kemen-terianHukum/HAM, Kejagung danKPK serta BNN menyatakan sa-lut dengan tugas Poldasu yangdipimpin Irjen. Pol.Drs. EkoHadi Sutedjo, karena berhasilmengungkap pelaku sindikat,pengedar, pemakai narkoba.

Selanjutnya kepada parapelajar Ali Umri meminta agarjauhi narkoba serta janganterpengaruh dengan bujuk rayuorang-orang yang memberikankesenangan sesaat itu.

Hal itu disampaikan anggo-ta DPR RI itu pada dua acaraberbeda, yakni usai menyaksi-kan pemusnahan narkoba diGedung Johor, Kota Medan Ka-mis (12/2), dan pada acara tatapmuka dengan ratusan siswa Ali-yah dan Tsanawiyah di GedungYayasan Al Washliyah Binjai.

Keberhasilan Poldasu itumenurut Ali Umri, telah dibuk-tikan dengan menangkap sindi-

Waspada/Ist

ANGGOTA DPR RI HM. Ali Umri saat memberikan sosialisasi 4 pilar kebangsaan dan pengarahantentang bahaya narkoba kepada sekitar 400 siswa Aliyah dan Tsanawiyah di Yayasan Al WasliyahBinjai minggu lalu.

Anggota DPR RI Ali Umri:

Salut Atas Tugas Poldasu DanMinta Pelajar Jauhi Narkoba

kat pengedar, pemakai, narkobajenis sabu, ganja, ekstasi.

“Kita patut memberikanapresiasi terhadap Kapolda ini,”ungkap Ali Umri dengan me-nambahkan sangat merasa legadengan kegiatan rutin Poldasuyang memprioritaskan peng-ungkapan kejahatan narkoba,sehingga bisa menyelamatkanribuan nyawa anak bangsa.

Setelah melakukan kun-jungan kerja ke Kota Medanrombongan anggota DPR RIsebanyak 14 orang dari komisiIII yang dipimpin HM. Ali Umrisecara khusus melanjutkan ke-giatannya ke Kota Binjai dalamacara sosialisasi 4 pilar kebang-saan dengan pembicara Prof.Syamsul Arifin SH,MH di ge-dung Al Washliyah Jl. AhmadYani Binjai Kota.

Dalam kunjungan itu AliUmri yang juga Ketua PartaiNasDem Sumut turut didam-pingi anggota DPRD Binjaidr.Edy Putra Sitepu, Drs.Matsyah dan Deni Surianto dari

fraksi NasDem serta HumasRefwandi Sanan.

“Saya baru saja melakukankunjungan kerja di Medan danbersama Kejatisu, Kapoldasudan unsur Muspida Sumut me-lakukan pemusnahan barangbukti narkoba, dan kita prihatindengan maraknya peredarannarkoba jenis ganja, sabu, pilektasi, sehingga merusaksejumlah kalangan masyarakatberusia muda,” katanya.

Menurut Ali Umri, para pe-lajar mulai usia anak anak harustahu apa itu 4 pilar kebangsaandengan memahaminya. Karenadalam itu ada Pancasila, UUD1945, Bhineka Tunggal Ika, danNKRI. Jadi negara NKRI tidak bisadipengaruhi bangsa manapununtuk memecah masyarakat.

“Untuk itu semua rakyatIndonesia agar menjaga kesa-tuan dan kedaulatan NKRI de-ngan minta aparat TNI, Polrimenjaga keamanan ,” kata AliUmri di hadapan ratusan siswaYP Al Washliyah Binjai. (m22)

A4

JAKARTA (Waspada): Untuklebih mengikat tali persau-daraan sekaligus memupukbakat seni bernyanyi, IkatanKeluarga Alumni Pelajar Pa-dangsidimpuan (Ikapada)menggelar kegiatan lombamenyanyi yang diberi namaIkapada Idol 2015. Dalam ajangyang digelar belum lama ini,Annisa Chay Harahap, alumniSMAN 1 PSP keluar sebagaipemenang pertama.

Pemenang kedua dan ketigamasing-masing diraih RismaFlorida Sirait (alumni SMAN 2PSP) dan Nadirsyah Sihotang(alumni SMAN 2 PSP). Juaraharapan 1 Nina Lubis, Juaraharapan 2 Dewi Harahap, Juaraharapan 3 Nellyana Sitanggang.

Acara yang digelar di KafeCoffe Sipirok, Tanjung Barat,Jakarta Selatan sejak ini diikuti40 peserta dari Jakarta dansekitarnya.

Ketua Panitia Ikapada Idol,Jamal Nasution mengatakan,tujuan diadakannya Ikapada Idolini lebih kepada ajang silatura-him antara sesama warga Su-matera Utara, khususnya yangtergabung di Ikapada. “Tapitidak menutup kemungkinanjuga, dari Ikapada Idol ini nanti

akan lahir bintang-bintang barudalam dunia tarik suara yangikut meramaikan blantika senimusik Indonesia,” ujar Jamaldi Jakarta, Minggu (15/2).

Pada babak penyisihan yangberlangsung akhir Januari,ditetapkan 10 finalis yangberlomba menyanyikan laguwajib Boru Panggoaran.

Ketua Ikapada, Rusdi Nasu-tion mengatakan, kegiatan yang

berlangsung kali pertama inidiharapkan akan terus dilan-jutkan di tahun-tahun berikut-nya. Dengan demikian, akanterus terjalin kebersamaan da-lam nuansa kegembiraan danseni.

“Kita juga akan terus meng-upayakan kegiatan positif lain-nya yang ujungnya adalah me-lestarikan budaya tanah kelahi-ran kita,” kata Rusdi. (dianw)

Ikapada Idol 2015 MenggaliPotensi Bernyanyi

JAKARTA (Waspada): Tarikulur masih terjadi dalam pe-nentuan hasil Ujian Nasional(UN) sebagai syarat masukPerguruan Tinggi Negeri(PTN). Setelah sempat menya-takan hasil UN tidak dipakaisebagai syarat masuk PTN,Seleksi Nasional Masuk PTN(SNMPTN) mengaku akanmelakukan negosiasi ulangdengan pihak KementerianPendidikan dan Kebudayaan(Kemdikbud) pekan depan.

Waspada/dianw

JUARA Ikapada Idol 2015, Annisa Chay Harahap diapit SarintanSiregar ( Sipirock Coffee) dan Istiani Marina Damanik (SolusiTools Shop).

Waspada di sela-sela kegiatanPensi TK Se-Kec. Medan Polonia/Maimun di Taman Wisata Ke-luarga Hairos, Jl Jamin GintingKM 14 Medan, Sabtu (14/2).

Pada kesempatan itu, TKHarapan I menjadi salah satupengisi kegiatan pensi bersamasejumlah TK lain di dua keca-matan tersebut. Ermita menye-butkan anak-anak didiknya

Adapun pemilihan lokasikegiatan digelar di Taman Hairosagar memudahkan para orangtua beserta anaknya bisa lanjutberekreasi. Pantauan Waspada,tidak sedikit keluarga berlanjutmenghabiskan waktu denganberenang di Water Park, naikodong-odong, komedi putaratau sepeda air, memancingmaupun jalan-jalan ke Hairos

Mini Zoo.“Kami senang bisa me-

nyaksikan anak kami tampil dipensi kali ini. Setelah itu, kamibisa sekaligus jalan-jalan seje-nak dan menikmati berbagaifasilitas di taman wisata ini,” ujarPutri Bakri, salah satu orang tuayang menyaksikan anaknyatampil mewakili TK HarapanI Medan. (m33)

“Panitia SNMPTN danKemdikbud akan kembalimelakukan negosiasi mengenaiUjian Nasional. Rabu (18/2)pekan depan menjadi penen-tuan apakah UN bisa diinte-grasikan ke SNMPTN,” kataKoordinator Kelompok Kerja(Pokja) Panitia SNMPTN 2015,Bambang Hermanto usai se-minar tentang kiat-kiat masukPTN dan Pertemuan Orang TuaSiswa Bimbingan Tes Alumni(BTA) Group di Jakarta, Ming-

gu (15/2).Bambang menuturkan,

permasalahan integrasi nilai UNke SNMPTN ialah problemawaktu. Panitia sudah memu-tuskan pengumuman SNMPTNpada 9 Mei sementara UNdiumumkan Kemdikbud pada18 Mei. Jika pemindaian bisadipercepat melalui jumlah PTNyang diperbanyak maka datanyabisa segera diinformasikan kepimpinan PTN sebagai syaratseleksi masuk.

Dalam kaitan itu, negosiasiulang nanti membahas me-ngenai percepatan proses pe-mindaian lembar jawabankomputer (LJK) UN.

“Jika saja Kemendikbud bisamemperbanyak jumlah PTNyang bertugas untuk memindaimaka hasil UN bisa dikirimsebelum tenggat pengolahandata SNMPTN,” kata dia.

Sebelumnya, Kepala PusatPenilaian Pendidikan (Kapus-pendik), Nizam Zaman menga-takan pemindaian hasil UNdilakukan oleh PTN. Namunmasalahnya jumlah PTN yangmemindai sedikit sekali bahkanuntuk satu provinsi hanya satuPTN. Seperti di DKI Jakarta pe-mindaian dilakukan di Univer-sitas Negeri Jakarta (UNJ) dandi Jawa Barat dipindai oleh Uni-versitas Pendidikan Indonesia

(UPI). Kondisi tersebut dinilaisebagai penyebab lambannyahasil UN diumumkan.

Meski demikian, DosenUnpad ini mengakui kalau hasilUN tidak lagi krusial dalamsistem penerimaan mahasiswabaru di PTN. Sebab, jika dilihatdari Permenristekdikti No 2/2015 tentang Penerimaan Ma-hasiswa Baru sesungguhnyatidak ada satu ayat pun yangmenyebutkan pimpinan PTNmempertimbangkan hasil UN.Di peraturan itu jelas disebut-kan bahwa SNMPTN hanyamenjaring siswa siswi dari hasilprestasi akademik yang didapatdari semester 1-5. (dianw)

Panitia SNMPTN-Kemdikbud Tarik Ulur Soal Hasil UN

JAKARTA (Waspada): Ang-gota Komisi III DPR RI MartinHutabarat meminta Pemerin-tah untuk tidak terlalu berle-bihan merespon pernyataanPersatuan Bangsa Bangsa (PBB)terkait eksekusi hukuman matiyang akan dilakukan bagiterpidana narkoba.

Menurutnya, Pemerintahcukup hanya menjawab protesPBB itu dengan menegaskanbahwa eksekusi mati itu bagiandari sistem penegakan hukumyang berlaku di negara kita.“Saya pikir kita arus tegaskanbahwa hukuman mati itu bagiandari sistem penegakan hukum,jadi tidak perlu berlebihan me-responnya, “ ujar Martin Hu-tabarat kepada Waspada,Minggu (15/2), di Jakarta.

Mart in menegaskan,hukuman mati yang dilakukanterhadap gembong-gembongnarkoba itu adalah putusanpengadilan yang sah, dan negara

JAKARTA (Waspada): KetuaUmum PDS (Partai DamaiSejehtera) terpilih Prof Dr DrsSundring Pantja Djati S.Si, MAoptimis mengembalikankejayaan PDS untuk kembalimendapat satu fraksi di DPR RIpada Pemilu mendatang.

”Walau saya seorang aka-demisi, tapi saya yakin bisakembali membawa kejayaanPDS,” katanya kepada wartawanMinggu (15/2), usai terpilihmelalui Musyawarah Nasional(Munas), di Jakarta.

Guru Besar UniversitasPetra Surabaya ini menegaskan,PDS di bawah kepemimpinnyatidak akan menjadi partaiekslusif. Tapi membuka pe-luang kepada semua komponenanak bangsa untuk berjuangmembangun bangsa.

“Saya akan merangkul se-mua kalangan baik yang seniormaupun muda untuk bersatumembesarkan PDS, tambahnya.

Sekjen PDS, Apri Sukandarmendorong DPW mengkondisi-kan kembali kader yang ada dansudah keluar dari partai. “Kita

kita wajib mematuhinya. Apa-lagi, tambahnya, mereka yangdieksekusi itu adalah orang-orang yang betul-betul terbuktisebagai gembong atau bandarnarkoba, dimana akibat per-buatan mereka dan sindikatnya,jutaan anak-anak muda kitamenjadi korban, meninggalatau kehilangan masa depan.

Kalau ada dari daftar orangyang sudah diputus hukumanmati itu ternyata bukan gem-bong atau bandar narkoba, atauorang yang hanya ikut-ikutansaja, tapi diputus hukuman mati,jelas Martin, barulah kitapertimbangkan untuk meng-anulirnya melalui hak amnestiyang dimiliki Presiden sebagaiKepala Negara.

“Kalau tidak, ya kita tidakperlu mempertimbangkanpeninjauannya. Sebab huku-man mati berguna untuk mem-berikan keadilan, sekaligus efekjera.Kita harus tegas menjawab

ke PBB bahwa hukuman matiitu bagian dari sistem hukumkita, “tukas Martin.

Memang, aku Martin, meskipun kita tahu bahwa mayoritasnegara di dunia sudah meng-hapus hukuman mati itu dariaturan hukumnya karena di-anggap bertentangan denganHAM dan keyakinan bahwayang berhak mencabut nyawaseseorang adalah pencipta-Nya,namun selama negara kitamasih melegalkan hukumanmati itu, kita tidak boleh raguuntuk melaksanakannya.

Sebagaiman diberitakansebelumnya, Sekretaris JenderalPBB Ban Ki-moon mengimbauIndonesia untuk menghentikaneksekusi hukuman mati baginarapidana kejahatan narkoba.Seruan ini diungkapkan ditengah rencana Indonesiamengekesekusi dua narapidanaasal Australia dalam waktudekat. (aya)

Martin: Pemerintah Diminta TidakBerlebihan Respon Pernyataan PBB

akan melakukan rekonsiliasikembali kepada kader didaerah,” katanya. Selain itu,program masyarakat sekitartetap menjadi prioritasnya.

Munas II PDS yang berlang-sung 13-14 Februari 2015, diJakarta, menetapkan Prof DrDrs Sundring Pantja Djati S.Si,MA sebagai ketua Umum danSekjen, Ir Apri Sukandar untukperiode 2015-2020. TerpilihnyaGuru besar Universitas PetraSurabaya itu, setelah mendapatdukungan penuh dari 33 DPWPDS Se-Indonesia.

Sementara terkait revisi UUPemilihan Kepala Daerah (Pil-kada), Ketua Dewan PembinanPDS Denny Tewu mengharap-kan kesempurnaan revisi UUPilkada, sehingga nantinyajangan ada pasal demi pasal yangtumpang tindih.

Soal wakil, Denny berharapada keputusan yang konpre-hensif seperti, sistim satu ‘gugur’maka ‘gugur’ semua.

“Konflik atara kepala daerahdan wakil akan terus terjadi,”pungkasnya. (aya)

Ketua Umum PDS Yang BaruOptimis Kembalikan Kejayaan

WASPADASenin

16 Februari 2015 A5Sport

B E R L I N(Waspada): FCSchalke gagalmelanjutkan trenpositif 2015, saatdipecundangi0-1 oleh tuan ru-

mah Eintracht Frankfurt padaspieltag 21 Bundesliga Jerman,Minggu (15/2) dinihari WIB.

Hasil ini dikhawatirkan me-rusak kembali mental Schalkedalam persiapannya menyam-but kedatangan juara bertahanReal Madrid untuk laga leg 1 ba-

MADRID (Waspada): Real Madridkembali ke jalur kemenangan, namun

gagal tampil meyakinkan hingga sempatdisiuli penggemarnya saat mengatasi Deportivo La

Coruna 2-0 pada jornada 23 La Liga.Entrenador Carlo Ancelotti (foto), mendedikasikan

sukses itu buat Madridistas,julukan fans Real, setelah pekanlalu Los Blancos dicemooh aki-bat tampil buruk ketika digasakAtletico Madrid 0-4 di Vicente

Calderon.Ancelotti berharap Ma-

dridistas kembali mendukungdan memberikan tepuk tangan,ketika Iker Casillas cs menyam-bangi markas FC Schalke 04untuk laga leg 1 babak 16 besarLiga Champions, Rabu (18/2)mendatang.

“Kami mesti mengucapkanselamat kepada fans. Sulit untukmendukung tim saat terjadi se-suatu yang salah. Tim mensyu-kuri kemenangan ini,” ucap pe-latih asal Italia itu.

“Siulan diarahkan kepadaCasillas? Seperti biasa, fansawalnya memberikan siulan, na-mun menghilang dan duel ber-akhir dengan tepuk tangan,”tambah Ancelotti lewat Foot-ball Espana, Minggu (15/2).

Mentas di Santiago Berna-beu, tuan rumah Madrid tampildominan, kendati mengalamikrisis di lini belakang. SeranganGareth Bale menghantam mis-tar gawang Deportivo, sebelumIsco melepaskan tembakanmelengkung untuk membukakeunggulan Los Blancos menit23.

“Saya senang dengan pe-nampilan saya, walau tak dapat

mencetak gol. Saya selalu menik-mati momen saat mencetakgol, tetapi yang terpenting timmampu bangkit dari keterpuru-kan di laga terakhir,” beber Bale.

“Kami telah menunjukkanreaksi positif setelah kekalahanpekan lalu. Tiga poin yang kamiperoleh sangat penting untukmenjaga posisi kami di puncak,”lanjur winger Wales tersebut.

Cristiano Ronaldo, yang pe-kan ini dikritik karena menggelarpesta ulang tahunnya yang ke-30 beberapa jam setelah keka-lahan di markas Atletico, gagalmenambah koleksi golnya.

“Ronaldo tak mencetak gol,namun dia sering memberikanancaman kepada lawan. Diamemberi assist, ada juga tem-bakan yang membentur mistargawang dan tak pernah salahumpan. Dia bagus,” bela Ance-lotti.

Penggemar Real akhirnyabergembira setelah striker Ka-rim Benzema melepaskan tem-bakan melewati kiper Fabricioyang bergerak maju. Bola ber-sarang di gawang tim tamu me-nit 73 untuk memantapkan ke-unggulan Madrid.

“Ini merupakan pekan yangberat dan sangat penting untuk

mendapatkan kemenangan,”kata bek tengah Nacho, yangbersama Raphael Varane me-ngisi posisi Sergio Ramos danKepler Pepe di jantung perta-hanan Los Blancos.

“Kami bermain buruk diCalderon dan perlu menganalisaapa yang salah. Tim sangat ber-satu dan hari ini kami memper-lihatkannya,” pungkas Nacho.

(m15/rtr/fe)

Klub ISL SikapiRekomendasi Tim 9

JAKARTA (Waspada): Rekomendasi Tim Sembilan yang me-minta kompetisi Indonesian Super League (ISL) 2015 ditundatampaknya menjadi masalah serius bagi klub-klub ISL sendiri.Karena itu, 18 klub bersama PT Liga Indonesia (LI) bakal menggelarrapat darurat untuk menyikapi masalah tersebut, Senin (16/2) ini.

Hal tersebut diakui CEO PT LI, Joko Driyono. Pria yang hinggasaat ini merangkap jabatan sebagai Sekjen PSSI mengatakan jadwalkick off ISL tidak berubah sesuai keputusan manager meetingdi Jakarta. Sesuai jadwal, laga perdana mempertemukan juarabertahan Persib Bandung lawan Persipura Jayapura digelar 20Februari mendatang. Namun pihaknya perlu rapat membereskanpersyaratan yang diminta Tim Sembilan.

“Soal Tim Sembilan yang merekomendasikan ISL ditundamenjadi masalah serius bagi teman-teman klub. Karena itu, perluemergency meeting (rapat darurat),” kata Joko, Minggu (15/2).

Pihaknya juga mengaku sangat menyesalkan perlakuan TimSembilan yang meminta syarat-syarat dan harus dipenuhi dalamwaktu kurang dari satu bulan. Padahal, menurut Joko, PT LI sajatidak dadakan mengeluarkan regulasi.

“Kalau ubah regulasi, kami jauh-jauh hari sudah sampaikan.Setidaknya butuh enam bulan hingga satu tahun, sehingga tidakada tambahan hal-hal lain. Jadi waktu yang diminta mereka tidakideal,” beber Joko.

Seperti diketahui, Tim Sembilan mengeluarkan rekomendasiISL ditunda hingga klub-klub bisa memenuhi berbagai persyaratan,antara lain bukti pelunasan gaji pemain, klausul kontrak pemain,MoU klub dengan pengelola stadion home base, kepemilikanNPWP, melakukan program CSR, dan bank garansi. Poin yangdisebut terakhir bisa dipenuhi maksimal pertengahan musimkompetisi. (yuslan)

PSMS Datangkan Trio PapuaMEDAN (Waspada): PSMS Medan kembali menambah amunisi

dengan mendatangkan tiga pemain asal Papua yang bermaindi Persis Sorong jelang bergulirnya kompetisi Divisi Utama LigaIndonesia 2015.

Manajer PSMS, Ahmad Rivai, mengatakan skuad AyamKinantan terus melakukan pembenahan tim dengan menambahamunisi pemain berkualitas. Salah satunya dengan kedatanganBenisius Wakom, Oktovianus H Same, dan Yohanes Same untukmengisi kekurangan sekaligus mempertajam lini depan skuad.

“Kedatangan mereka termotivasi dengan sosok OktavianusManiani yang sempat bergabung dengan PSMS pada musim2008-2009. Ilmu dan pengalaman yang didapatnya saat bermaindi tim ini, membuatnya semakin berkiprah di sepakbola Indonesia,hingga sempat memperkuat timnas,” terang Ahmad, Minggu(15/2).

Dikatakan, kompetisi yang kembali diundur hingga Aprilmendatang menjadi kesempatan emas untuk menambah pemainsesuai dengan kebutuhan tim. Ahmad menyebutkan ketiga pemainjuga bersedia untuk bergabung dengan tim, karena inginmenambah pengalaman.

CEO PSMS, Sunardi A, menjelaskan sosok pemain asal Papuaterkenal dengan perjuangan yang pantang menyerah.Perkembangan sepakbola di belahan timur Indonesia semakinmenunjukkan perkembangan pesat.

“Ini dibuktikan dengan tim Persipura Jayapura yang tampilsebagai juara ISL. Dahulunya hanya ada tim Persipura, tapi saatini muncul Persidafon Dafonsoro, Persiwa Wamena, PersiramRaja Ampat, dan Persis yang kini berlaga di Liga Nusantara,”katanya. (cat)

Waspada/ Riswan Rika

KETUA KONI Binjai H Juli Sawitma, Ketua Panitia M MahfullahDaulaay dan mantan pemain PSMS Parlin Siagian melakukantendangan kehormatan pada pembukaan prakualifikasi PialaWali Kota Binjai, Minggu (15/2).

32 SSB U-13 PrakualifikasiSepakbola Piala Wali Kota Binjai

BINJAI (Waspada): Sekira 32 SSB mengikuti prakualifikasiturnamen sepakbola Piala Wali Kota Binjai U-13 di lapangansepakbola Tandem, Minggu (15/2). Turnamen dibuka oleh KetuaKONI Binjai, H Juli Sawitma Nasution SH.

Ketua Panitia M Mahfullah P Daulay melaporkan prakualifikasidiikuti 32 tim yang nantinya meloloskan empat tim terbaik untukmengikuti Piala Wali Kota Binjai tingkat nasional di Stadion Binjai,20 Maret mendatang.

H Juli Sawitma berharap seluruh tim bertanding sportif danmembawa nama baik persepakbolaan Sumatera Utara, khususnyaBinjai. Parlin Siagian, mantan pemain PSMS Medan yang pernahmelatih PSKB Binjai, menyatakan keprihatinannya denganpersepakbolaan di Kota Binjai. Disebutkan, persepakbolaan Binjaimasa lalu sangat maju dan pernah lolos empat besar nasional.

Wakil Ketua Panitia, Yudi Irawan, menjelaskan 23 tim resmimendaftar ke panitia. Dari Aceh, ada Nagan Raya, SSB PatrionPanton Labu, Begura, dan PT Arun Lhokseumawe. Lalu ada KepriTunas Bahari, Karimun, Dumai FC, Panca Jaya, dan Persuman.

Dari Riau terdaftar Batubo Kampar dan Siak, sedangkanSumatera Barat diwakili PSKS Sawah Lunto, Garda Muda(Pasaman), PSP Padang, Generasi Muda, Rahat United Padang,Brandon, dan Batu Sangkar. Selanjutnya Persikas Sumsel, BinaTeruna Jakarta, Putra Cibubur Jakarta, SSB Astem Banten sertaSSB Nias Bandung. (a04)

AP

PENYERANG Frankfurt Haris Seferovic (kiri), ngotot bertarungdengan bek Schalke Joel Matip, Sabtu (Minggu WIB).

Schalke Rusak Sambut Realbak 16 besar Liga Champions,Rabu (18/2) malam.

Kekalahan di Frankfurt jugamembuat anak asuh RobertoDi Matteo kehilangan poin kru-sial dalam perburuan tiket LigaChampions musim depan. Ro-yal Blues tertahan di posisi empatbersama Augsburg dan hanyaunggul dua angka di atas BayerLeverkusen.

Padahal, sejak dibesut DiMatteo, Schalke sempat tampilimpresif sepanjang 2015 dengankemenangan atas Hannover 96

dan Borussia Monchenglad-bach, serta sukses menahan im-bang Bayern Munich.

Namun peningkatan grafikJoel Matip cs menjadi rusak diCommerzbank-Arena, Frank-furt.

Pemain pinjaman dari Chel-sea, Lucas Piazon, yang menjadibintang kemenangan tuanrumah dengan gol cantiknyamenit 64. Gol Piazon sekaligusmengakhiri rentetan enam lagaFrankfurt tanpa satu pun ke-menangan. (m15/espn)

Klasemen La Liga

Real Madrid23 19 0 4 72-22 57Barcelona 22 17 2 3 62-13 53Atl Madrid 22 16 2 4 47-20 50Valencia 23 14 5 4 41-20 47Sevilla 23 14 3 6 39-26 45Villarreal 22 12 5 5 37-20 41Malaga 23 10 5 8 25-27 35Espanyol 23 8 5 10 30-34 29Eibar 22 7 6 9 25-31 27Celta Vigo 22 6 7 9 21-24 25Sociedad 23 5 9 9 24-31 24Ath Bilbao 23 6 6 11 20-31 24Deportivo 23 6 6 11 20-36 24Getafe 23 6 5 12 18-31 23Almeria 23 6 5 12 22-36 23Vallecano 22 7 2 13 22-40 23Elche 22 5 5 12 20-42 20Levante 22 4 7 11 17-38 19Granada 23 3 10 10 14-35 19Cordoba 23 3 9 11 17-36 18

Senin, 16 Februari (GMT)

Eibar v Elche 1945

Minggu, 15 Februari

Valencia v Getafe 1-0

Sabtu, 14 Februari

Sevilla v Cordoba 3-0Real Madrid v Deportivo 2-0Granada v Ath Bilbao 0-0Espanyol v Malaga 0-2

Jumat, 13 Februari

Almeria v Sociedad 2-2

Tepuk Tangan Madrid Menuju Eropa

AP

Klasemen Bundesliga

B Munich 21 16 4 1 53- 9 52Wolfsburg 21 13 5 3 46-23 44M’gladbach 21 10 6 5 28-17 36Schalke 21 10 4 7 31-23 34Augsburg 21 11 1 9 30-27 34Leverkusen 21 8 8 5 34-27 32Hoffenheim 21 8 5 8 33-34 29W Bremen 21 8 5 8 35-43 29E Frankfurt 21 7 7 7 39-41 28Hanover 20 7 4 9 23-30 25FC Koeln 21 6 6 9 19-24 24Hamburg 21 6 5 10 14-30 23Mainz 21 4 10 7 27-30 22Dortmund 21 6 4 11 25-29 22Hertha 20 6 3 11 26-38 21Paderborn 20 4 8 8 21-34 20Freiburg 20 3 9 8 21-30 18Stuttgart 21 4 6 11 21-37 18

WASPADASenin

16 Februari 2015Sport

TTS TOPIKTTS TOPIKTTS TOPIKTTS TOPIKTTS TOPIKProblem Catur

Jawaban di halaman A2.

UMUMUMUMUMUMUMUMUMUM

A B C D E F G H

1

2

3

4

5

6

7

8

Hitam melangkah, mematikan lawannya empat langkah.

MENDATAR1. Kota di Jawa Tengah, nama lain

Surakarta.3. Kota pelabuhan di Teluk Tapian

Nauli, Sumut.7. Huruf ke-17 Yunani.9. Club (Indonesia).11. Penatar tingkat tinggi.12. Ibukota Kab. Toba Samosir,

Sumut.13. Bahan pakaian.16. Ibukota Kab. Dairi, Sumut.18. Nada ke-1.19. Singkatan Pekerjaan Umum.20. Ibukota Kab. Madina, Sumut.21. Upper Respiratory Tract.23. Sei _____, ibukota

Kab. Serdang Bedagai, Sumut.25. Sebelum.27. Berbagai jenis hasil tanaman

yang beraroma.29. Harap.30. Ibukota Kab. Tapanuli Tengah.31. Kota besar di Simalungun

(Pematang disingkat “P”).34. Associated Press.35. Dewa; Raja.36. _____Belanda; Sirsak.37. Tonggak panjang.

MENURUN1. Gembung (pipi orang gemuk).2. Alat dalam tubuh.3. Jumpa.4. Pangkalan____, kota di Langkat

dan pangkalan minyak tertuadi Indonesia.

5. Ibukota Kab. Deliserdang.6. Singkatan Alpha Kappa Lambda.7. Permadani (Inggris).8. Pemutar sekrup.10. Ibukota Kab. Batubara, Sumut.14. Hadir.15. Partikel berlistrik.16. Ibukota Kab. Padang Lawas,

Sumut.17. Cahaya.20. Wanita.22. Kota di provinsi Banten masuk

Jabodetabek.24. Ujung____, kota Makassar.25. Rantau _____, ibukota

Kab. Labuhanbatu, Sumut.26. Tangga nada ke-2.28. Selebaran untuk umum yang

ditempel di tembok.32. Spesialis Anak.33. Ikan berdaging tebal.35. Huruf ke-2 Arab.

A6

L O N D O N(Waspada): Liver-pool mencatat-kan kemenanganpertama di Sel-hurst Park sejaktahun 1997, Sabtu

(Minggu WIB), ketika denganbangkit dari ketertinggalannyauntuk mengatasi Crystal Palace2-1.

Tendangan voli Daniel Stur-ridge menit 49 berhasil menya-makan gol Palace yang dicetakFraizer Campbell menit 15. SiMerah berbalik unggul berkatsepakan Adam Lallana menit58 pada laga babak 16 besarPiala FA tersebut.

PARIS (Waspada): Juara bertahanParis Saint Germain mengalami

petaka cedera dan menyia-nyiakankeunggulan 2-0 hingga ditahan SM

Caen 2-2 pada journee 25 Ligue 1 Prancis.

Itu menjadi persiapan terbu-ruk PSG, yang akan menjamuChelsea di Parc des Princes pa-da laga leg 1 babak 16 besar LigaChampions, Selasa (17/2) ma-lam.

Gelandang Yohan Cabayeharus ditandu keluar lapanganmenit 16. Pelatih Laurent Blanc(foto), melihat kengerian lainketika bek Marquinhos danSerge Aurier, serta playmakerLucas Moura, ikut cedera danjuga harus meninggalkan lapa-ngan.

“Saya bukan dokter, tapi ter-kait Cabaye dan Lucas, itu me-rupakan cedera otot. UntukMarquinhos, itu otot paha bela-kang. Untuk Aurier, quadricep,”jelas Blanc, seperti dikutip dariAFP, Minggu (15/2).

“Mereka semua mengalamicedera otot. Saya perlu melihatkeseriusannya, namun akan sa-ngat, sangat sulit untuk me-

mainkan mereka kembali un-tuk pertandingan Selasa,” tam-bahnya.

Cedera yang melanda Aurierdan Lucas, membuat Les Pari-siens terpaksa menyelesaikanduel dengan sembilan pemain,karena Blanc telah mengguna-kan tiga jatah pergantian pe-main.

Gelandang Blaise Matuidijuga keluar lapangan menit 60akibat cedera pada bagian bela-kang lututnya, sehingga diragu-kan kesiapannya untuk menja-mu Si Biru.

“Sepertinya itu terkilir, makaitu tidak mencemaskan. Sayamengganti Blaise untuk keama-nan,” klaim Blanc.

Skenario mengerikan PSGdi depan para penggemarnyadi Parc des Princes berubah da-ri buruk menjadi lebih buruk,ketika Caen dapat mengaman-kan satu poin dengan dua gol

larutnya.Zlatan Ibrahimovic lebih

dulu membawa tuan rumahmemimpin dengan gol cepat-nya menit kedua. Ezequiel La-vezzi membawa Les Parisiensterlihat bakal pesta gol denganmenyarangkan gol kedua menit40.

Caen mendapat nafas kehi-dupan menit 89, ketika EmilianoSala mencetak gol dari dalamkotak penalti. Menyusul pelang-garan yang dilakukan Ibrahi-movic, Herve Blazile melesak-kan gol tendangan bebas de-ngan kaki kiri ke sudut atasgawang kiper Salvatore Sirigumenit 90+2.

“Berita terburuknya adalah

kehilangan dua angka yang telahkami genggam. Saya tidak per-nah menyaksikan skenario se-perti itu. Ini abnormal, bahkanuntuk mereka yang memilikibanyak pengalaman,” ratapBlanc.

“Saya tak pernah mengalamikejadian seperti ini. Kami kehi-langan dua poin, kami sangattidak beruntung. Kami gagal me-nang, sungguh sebuah petaka,”timpal Ibrahimovic.

Ketika PSG berduka, JoseMourinho dan Chelsea menik-mati liburan akhir pekan karenatidak bermain lagi di Piala FA.Pasukan Biru mencermati apayang menimpa nasib DavidLuiz cs dalam duel yang diwar-nai hujan di Paris.

Kedua tim pun telah berte-mu musim lalu. Les Parisiensmenang 3-1 di Parc des Princespada leg 1, namun akhirnya ter-singkir karena The Blues mem-

Petaka PSG Jamu Biru

AP

Leg 1 Babak 16 Besar Liga ChampionsLeg 1 Babak 16 Besar Liga ChampionsLeg 1 Babak 16 Besar Liga ChampionsLeg 1 Babak 16 Besar Liga ChampionsLeg 1 Babak 16 Besar Liga Champions

Selasa, 17 FebruariParis St-Germain (Prancis) v Chelsea (Inggris)Shakhtar (Ukraina) v Bayern Munich (Jerman)

Rabu, 18 FebruariFC Basel (Swiss) v FC Porto (Portugal)FC Schalke (Jerman) v Real Madrid (Spanyol)

AP

STRIKER Liverpool Daniel Sturridge (kiri), berjoged merayakan golnya ke gawang Palace denganrekannya Alberto Moreno di Selhurst Park, London, Sabtu (Minggu WIB).

Kinerja Sturridge Kembali

balasnya dengan skor 2-0 padaleg 2 di Stamford Bridge.

(m15/afp/sw)

Sturridge tidak berlaga sela-ma lima bulan akibat cedera be-tis dan paha. Namun manajerBrendan Rodgers yakin, penye-rang andalannya itu akan kem-bali menjadi kunci kemenanganThe Reds.

“Kinerjanya telah kembali,ini hanya soal memberikanwaktu bermain yang banyak ke-padanya. Kalian bisa lihat kuali-tasnya, kecepatan, sentuhandan dia tidak perlu banyak pe-luang untuk mencetak gol,” pujiRodgers, seperti dilansir Reuters,Minggu (15/2).

Bomber Inggris berumur25 tahun itu bermain lebih me-ngancam pada babak kedua,

ketika diduetkan dengan MarioBalotelli yang masuk sebagaipemain pengganti bagi LazarMarkovic. Pemain Palace punterkadang melakukan pelang-garan berbahaya terhadap Stur-ridge.

“Dia mestinya diberi hadiahpenalti, itu jelas penalti, dia ter-lihat sangat bersinar. Tim ini be-kerja pada level tinggi dan diamemberi kami motivasi besardi sisa musim ini,” klaim Rod-gers.

Tanpa kapten Steven Ger-rard dan Raheem Sterling yangcedera, sedangkan winger Jor-don Ibe tidak dapat dimainkandi ajang piala, Rodgers memain-

kan Lallana dan Joe Allen ke da-lam tim inti.

Hasilnya cukup efektif un-tuk menggagalkan upaya pelatihbaru Palace Alan Pardew me-ngulangi kisah suksesnya men-cetak gol kemenangan melawanLiverpool pada semifinal PialaFA 1990. (m15/rtr/afp)

Palace Liverpool

137%

930413010

263%186028130

*Sumber ESPN

Skor AkhirPenguasaan BolaTembakan TotalTembakan TepatTembakan PojokPenyelamatanPelanggaran

OffsidesKartu KuningKartu Merah

MEDAN (Waspada): Timputri tuan rumah SMA Dharma-wangsa Medan meraih keme-nangan relatif mudah atas SMKIstiqlal Delitua 3-0 (25-14, 25-14, 25-9) dalam lanjutan turna-men bola voli pelajar bertajukDharmawangsa Cup XXI, Ming-gu (15/2).

Bertanding di Lapangan Ta-man Helvetia Medan, putriDharmawangsa asuhan pelatihSofyan ‘Icer’ tampil percaya diri.Penempatan bola yang tepatmembuat Mirna Khairunisa,Dinda, Dwi Puspita, Tiwi, Miacs unggul dalam perolehanangka.

Sebaliknya, anak-anak Isti-qlal kerap memberi keuntunganbagi tim lawan akibat kesalahan

sendiri. Kerjasama tim yang ma-sih lemah juga menjadikan timini sulit mengimbangi permai-nan tuan rumah. Sebaliknya,Dharmawangsa diperkuat salahsatu alumni tim Popwil Sumut,Mirna Khairunnisa.

Ini menjadi sukses kedua pu-tri Dharmawangsa, setelah se-belumnya meraih kemenanganatas SMA Methodist 2 Medan3-0. Kemenangan itu praktismembuat putri Dharmawangsamembuka peluang lolos penyi-sihan Pool E sekaligus meng-genggam tiket semifinal.

“Dari laga ini, kami melihatmental bertanding anak-anakterus meningkat. Masih ada dualaga penyisihan lagi, saya ber-harap mereka kembali tampil

Rektor UMSU Beri Tali AsihKarateka Berprestasi

MEDAN (Waspada): RektorUniversitas MuhammadiyahSumut (UMSU), Dr AgussaniMAP (foto), memberikan taliasih kepada karateka yang suk-ses mengukir prestasi di ajangDonny Dharmawan Open Kara-te Championship 2015, Januarilalu.

“Pemberian tali asih ini se-bagai bentuk apresiasi dan mo-tivasi bagi mahasiswa UMSUyang sukses meraih prestasi dibidang olahraga, dalam hal ini

karate,” kata Agussani Minggu (15/2).Menurutnya, apresiasi dan penghargaan kepada mahasiswa

UMSU yang meraih prestasi berlaku sama. Artinya, UMSU tidakmembedakan prestasi yang diraih mahasiswa, baik di bidangakademik, seni maupun olahraga.

“Siapapun yang sukses meraih prestasi dan membawa namaharum universitas akan mendapatkan apresiasi dan penghargaan,”kata Agussani didampingi Wakil Rektor III Dr H MuhammadArifin Gultom SH MHum dan Kepala Biro Kemahasiswaan Radi-man SE MSi.

Dia mengaku bersyukur karena mahasiswa UMSU mampumeraih prestasi di berbagai bidang. Menurutnya, prestasi tersebuttidak diraih dengan mudah, tapi merupakan komitmen pembinaankampus.

Di antara nama mahasiswa UMSU yang sukses meraih prestasiada Jintar Simanjuntak (emas karate SEA Games 2013), JuwitaNiza Wazni (emas wushu Asian Games 2014), dan Indah Nevertari(Rising Star Indonesia). Selain itu, UMSU juga menjadi tempatmenimba ilmu para mantan pemain PSMS seperti Mahyadi Pang-gabean, Markus Horison, dan Fadly Hariri.

Wakil Rektor III UMSU, Dr H Muhammad Arifin GultomSH MHum, mengingatkan para mahasiswa yang menjadi atletagar tidak melupakan tujuan pokok akademik, yakni meraih gelarsarjana.

Dalam Donny Dharmawan Open Karate Championship 2015,karateka UMSU sukses merebut tiga medali emas, satu perak,dan satu perunggu. Medali emas diraih Yulis Putri, Nova Sinaga,dan Helza Akbar. (m18)

maksimal sehingga target awaluntuk meraih tiket semifinal bisatercapai,” ujar Icer, sang pelatih.

Di laga putri lainnya, SMAMarthadinata Medan meraihkemenangan atas MAS Al-Mu-klisin Kabupaten Batubara3-0 (25-9, 25-12, 25-9). Bagi Al-Muklisin, itu menjadi kekalahankedua mereka setelah seharisebelumnya ditaklukkan SMAN3 Medan 3-0.

Di kelompok putra, SMK Is-tiqlal Delitua yang pernah men-

jadi juara di tahun 2013, me-ngungguli SMK YPK Medan3-1. Unggul 25-21 di set perta-ma, YPK menelan kekalahanpada tiga set berikutnya 20-25,24-26, 13-25.

Hasil lainnya, MAN Lubuk-pakam mengalahkan SMA Mar-thadinata Medan 3-0 (25-5, 25-4, 25-6) dan SMAN 3 Medanmenaklukkan YP N Amaliyah3-0. Turnamen akan dilanjutkanpada Sabtu (21/2) mendatang.

(m42)

300 Vespa Mania Keliling Binjai BINJAI (Waspada): Ketua DPP Ikatan Vespa Indonesia (IVI),

Drs Supriatno SSi, melepas 300 anggota vespa mania dari Sumutdan Aceh berkeliling Kota Binjai di Jalan Gunung Jaya Wijaya,Minggu (15/2).

Pada kesempatan itu, Supriatno mengingatkan para penggemarvespa harus mematuhi ketentuan lalu lintas. Selain itu, Supriatnomengimbau peserta tidak menggelar road race di jalan raya,melainkan di lokasi yang sudah ada di Kota Medan.

Ketua Binjai Italian Scooter(BIS), M Yusuf Zaitun, menge-mukakan bahwa pertemuan vespamania tersebut awalnya hanyamenggalang dan memperkuat talipersaudaraan sesama anggota danpenggemar vespa. (a04)

Putri Dharmawangsa Masih SempurnaDharmawangsa Cup XXI

Waspada/ist

PEMAIN putri SMADharmawangsa, MirnaKhairunisa (kanan), melakukansmes yang gagal diblok pemainSMK Istiqlal Delitua.-Waspada/Dedi Riono-

WASPADASenin

16 Februari 2015Sport

JEREZ, Spanyol (Was-pada): Valentino Rossi me-nanggapi penampilan apikyang ditunjukkan dua pe-balap Ducati, Andrea Ian-none dan Andrea Dovizio-so pada tes pramusimMotoGP pertama di sirkuitSepang pekan lalu. The Doc-tor mengaku masih pena-saran dengan motor barumiliki pabrikan Italia ter-sebut.

Pada sesi pembuka diSepang, Dovizioso men-catat waktu keempat ter-cepat. Lalu pada sesi berikutnya dia memper-baiki penampilan dan menjadi tercepat kedua.Kemudian di hari ketiga giliran Iannone unjukgigi, dengan menduduki peringkat ketiga.

Performa yang ditunjukkan duo Ducati itusedikit banyak membuat para rider lain cemas.Contohnya Jorge Lorenzo, pebalap Yamahaitu menyadari kalau keduanya bakalan menjadiancaman serius.

ROTTERDAM, Belanda (Waspada): JuaraAustralian Open 2014 lalu, Stanislas Wawrinka(foto), mengobati kekecewaan dalam memper-tahankan gelar tersebut tahun ini dengan carayang tepat. Ia melaju ke final ABN Amro WorldTennis Tournament, setelah mengalahkan MilosRaonic.

Petenis unggulan keempat di turnamen ini,menang dua set langsung dengan skor 7-6(3),7-6(7) dan melaju ke final ATP Tour untuk ke-18 kalinya. Di final, Wawrinka sudah ditunggusang juara bertahan, Tomas Berdych.

“Secara umum, saya bermain sangat baik(melawan Raonic). Saya benar-benar agresifdan berjalan dengan baik selama bermain. Servissaya baik ketika bermain di break point. Pem-bedanya hanya satu-dua poin dan saya memain-kan tie-break dengan baik,”ucap Wawrinka dilaman resmi Atpworldtour, Minggu (15/2).

Berdych pun dianggap sebagai ancamanoleh petenis asal Swiss itu. Pasalnya petenisrangking tujuh dunia itu merupakan juarabertahan, dan mengawali tenis tahun ini dengan

MANACOR, Spanyol (Waspada): Gagalmerengkuh gelar ke-15 nya di ajang Grand SlamAustralian Open 2015, rupanya tak membuatRafael Nadal (foto), pesimis akan peluangnyameraih juara di musim kompetisi kali ini.

Bahkan, petenis peringkat tiga dunia inimencanangkan ingin menjadi petenis tersuksesdalam sejarah dunia tenis profesional. Tentunya,tidak sembarangan jika ia ingin meraih predikattersukses.

Gelar juara adalah salah satu tolok ukur

NEW YORK, AS (Waspada):Manny Pacquiao dan FloydMayweather Jr dikabarkan su-dah mencapai kata sepakat un-tuk bertarung. Nilai duel terse-but yang mencapai angka Rp3,1 triliun menjadi yang terma-hal di dunia.

Telegraph mengklaim kalauorang dekat Pacquiao sudahmembocorkan pada merekaterkait rencana pertarungantersebut. Secara resmi keduapetinju diyakini akan membuatpengumuman soal laga yangpaling ditunggu-tunggu tersebutdalam waktu dekat.

Mayweather terlihat beradadi New York di sepanjang akhirpekan ini dan diyakini beradadi sana untuk menyaksikanNBA All Star. Di hajatan terse-butlah Mayweather disebutakan buka mulut soal perta-rungannya dengan Pacman.

Sementara di Filipina, Pac-

Rossi Belum Cemaskan Ducati“Ducati akan semakin

mendekat, tapi tidak untukmenjadi juara. (Paling ti-dak), mereka akan meraihpodium lebih banyak di-bandingkan tahun lalu,”kata Lorenzo.

Sedikit berbeda de-ngan Lorenzo, rekan se-timnya, Rossi tak mauburu-buru memberi peni-laian apalagi mengambilkesimpulan. Menurutnyaperforma Ducati baru bisadilihat ketika mereka su-dah resmi meluncurkan

motor anyarnya, Desmosedici GP15. Diketahuipada tes kemarin, mereka masih memakaiGP14.3 yang merupakan motor pengembangan.

“Saya pikir mereka cukup bagus dan pe-nampilan Ducati nanti pastinya masih bergantungpada motor baru. Jika mereka membuat ke-majuan, maka mereka bisa berkompetisidengan kami,” kata Rossi yang pernah membelaDucati pada musim 2011 dan 2012. (mcn/m47)

AP

Wawrinka Tantang Berdych Di Final

baik.“Saya telah berkembang, tapi dia (Berdych)

bermain sangat baik sejak awal tahun. Ia menangdi sini tahun lalu, jadi dia akan sangat berbahaya.Saya harus memainkan permainan terbaik sayajika ingin punya kesempatan menang,” imbuhWawrinka. (atc/m47)

AP

kesuksesan seorang petenis kala dinilai apakahlayak disebut sebagai atlet tersukses di cabangolahraganya. Saat ini, pria berusia 28 tahun itutotal meraih 14 gelar Grand Slam sepanjangkarier profesionalnya.

Nadal masih terpaut tiga gelar dari mantanpetenis peringkat satu dunia asal Swiss, RogerFederer, yang mampu meraih 17 trofi GrandSlam. Selain itu, ia juga dibayang-bayangi petenisperingkat satu dunia, Novak Djokovic yang telahmeraih delapan gelar Grand Slam.

“Jika Anda menanyakan apakah saya inginmenjadi yang petenis tersukses di dunia, jawabansaya adalah ya. Saya akan merealisasikan haltersebut dan akan berjuang keras di setiap latihanmaupun pertandingan resmi,” jelasnya sepertimengutip Tennis World, Minggu (15/2).

“Namun, saya tidak tahu akan bermainhingga kapan. Itu semua bergantung padakemampuan fisik saya. Di akhir karier nanti,saya akan melihat di posisi mana saya akanbertengger di sejarah olahraga tenis ini,” urainya.

Perjuangan Nadal meraih gelar Grand Slambisa dimulai di ajang France Open yang akandigelar 24 Mei. Selama kariernya, penggemardari klub Real Madrid itu telah memenangkansembilan gelar. (wtc/m47)

Misi Nadal Kejar Trofi Federer

AP

AP

STEPHEN Curry (kiri atas) menjadi juara three point, Patrick Beverley (kiri bawah) memenangi adu skill, Chris Bosh dan Dominique Wilkins (kanan atas)mendominasi shooting stars, dan Zach LaVine jagonya slam dunk NBA 2015.

Curry Raja Three Point,Lavine Jagoan Dunk

NEW YORK, AS (Waspada): Pekan NBA AllStar 2015 dipenuhi aksi memukau dari peserta

kontes slam dunk, three point, skill challenge,dan shooting stars, Minggu (15/2). Aksi para

bintang memuaskan penonton dengangerakan-gerakan atraktifnya.

Sebagai pembuka, DegreeShooting Stars menjadi ajangadu kemampuan menembakyang dilakukan tiga orang ma-

sing-masing pemain NBA, le-genda, dan pebasket WNBA.Juara tahun ini adalah Tim Bosh,dengan komposisi Chris Bosh

(Miami Heat), Dominique Wil-kins (Legenda), dan Swin Cash(New York Liberty).

Bagi Tim Bosh, ini menjadigelar ketiga beruntun di pestabintang NBA. Mereka menga-lahkan Tim Curry yang diperkuatStephen Curry (GS Warriors),Dell Curry (Legenda), dan SueBird (Seattle Storm). Sebelum-nya, Tim Millsap yang diwakiliPaul Millsap (Atlanta Hawks),Scottie Pippen (Legenda), danElena Delle Donne (Chicago Sky)

tersingkir.Di final, Tim Bosh meng-

ungguli Tim Westbrook. Me-ngandalkan Russell Westbrook(OKC Thunder), Penny Harda-way (Legenda), dan Tamika Cat-chings (Indiana Fever), TimWestbrook mencatat waktu 1menit 30 detik, kalah dari TimBosh yang mengukir 57,6 detik.

“Kami hanya ingin mengu-langi apa yang sudah kami la-kukan tahun lalu. Kami melaku-kannya lagi,” ucap DominiqueWilkins didampingi Bosh.

Selanjutnya, kontes TacoBell Skills Challenge dijuarai olehPatrick Beverley. Di final, guardHouston Rockets ini tampil le-bih baik dari Brandon Knight(Milwaukee Bucks). Kontes ke-tiga tak kalah menarik, yakniFoot Locker Three Point. Tahunini, Stephen Curry yang jugajagoan Golden State Warriorstak terkalahkan.

Akurasi Curry terbukti lebihjitu ketimbang Kyrie Irving

(Cleveland Cavaliers), dan tan-demnya di Warriors, KlayThompson. Curry menang de-ngan torehan 27 poin, sedang-kan Irving memasukkan 15angka dan Thompson hanya 18poin.

Peserta yang tersingkir lebihawal adalah Marco Belinelli (SanAntonio Spurs), James Harden(Houston Rockets), Kyle Korver(Atlanta Hawks), Wesley Mat-thews (Portland T’blazers), danJJ Redick (LA Clippers).

“Saya sangat suka menem-bak bola itu. Jadi sangat luar biasabisa jadi bagian dari acara ini.Saya sangat senang,” ucap Curry.

Sebagai penutup, ZachLaVine memukau para juri danpublik Barclays Center untukmemboyong gelar jawaraSprite Slam Dunk. Pebasket Min-nesota Timberwolves suksesdunk dua kesempatan, sedang-kan Victor Oladipo (OrlandoMagic) sekali gagal.

(m47/ap/nba)

quiao mengaku sudah mulaimelakukan latihan pada Jumat(13/2) lalu. Disebutkan kalaudia mulai menjalani serangkaianmenu latihan sebagai persiapanuntuk pertandingan selanjutnya.

“Manny sudah 100% me-nandatangani kesepakatan dipihaknya. Sekarang tinggal May-weather untuk menuntaskan-nya dan megumumkan perta-rungan,” ungkap orang dekatPacquiao itu.

Belum ada tanggal pastiyang dipilih untuk pertarunganitu. Namun sebelumnya Pac-quiao sudah merencanakan un-tuk menghadapi petinju asalAmerika Serikat itu pada 2 Meimendatang.

Sementara lokasi yang di-pilih adalah MGM Grand Gar-den Arena di Las Vegas, yangkompak disepakati oleh May-weather dan Pacquiao. SertaMGM Grand Garden Arena

yang jadi tempat yang tak asinguntuk Mayweather karena 10pertandingan terakhirnya dige-lar di tempat itu, sementara Pac-quiao sudah lima kali berlagadi sana.

Jika benar terlaksana makaini akan menjadi duel yang sangatdinantikan. Upaya memperte-mukan Pacquiao dan May-weather sudah dilakukan ejak2008, sedangkan sedari Novem-ber lalu promotor Bob Arummalah sudah melakukan pem-bicaraan dengan jaringan televisiCBS terkait rencana penayanganduel tersebut.

Mayweather saat ini me-megang rekor 47 naik ring selalumenang, termasuk 26 di anta-ranya yang dia raih dengan KO.Sementara Pacman sudah 64kali naik ring dengan statistik57 kemenangan (38 KO), limakali kalah (5 KO) serta dua kaliimbang. (tgr/m47)

Pacquiao Vs MayweatherDekati Kata Sepakat

KISARAN (Waspada): Per-kumpulan Sepak Takraw “AnakNegara” Kecamatan KisaranBarat menjuarai Setasami (Se-pak Takraw Sabtu Minggu)Pengkab PSTI Asahan Serie I diLapangan Suka Makmur PT BSPKisaran Timur, Minggu (15/2).

“Cabang sepak takraw diAsahan patut jadi teladan dalammelaksanakan kompetisi secarakonsisten. Hal ini dimungkinkankarena murah dan merupakanolahraga tradisional sekaligusolahraga kearifan lokal Kabu-

Waspada/Nurkarim Nehe

WAKETUM Bidang Organisasi KONI Asahan Anda Suhendra Rambe, Bendahara PSTI AsahanKhairuddin, dan Ketua I PSTI Sumut Sukamto bersama Perkumpulan Sepak Takraw AnakNegara Kisaran Barat di Lapangan Suka Makmur PT BSP Kisaran, Minggu (15/2).

Sepak Takraw Patut Diteladanipaten Asahan,” tandas WaketumBidang Organisasi KONI AsahanAnda Suhendra Rambe saatmenutup kegiatan didampingiKetua I PSTI Sumut Sukamto.

Setasami Serie I Februari2015 PSTI Asahan kali ini dime-riahkan dengan kehadiran timdari Simalungun dan Kabupa-ten Batubara. Posisi runner-updirebut Srikandi Kisaran Timurdiikuti Bondang sebagai juaraketiga dan Anak Topan B Kabu-paten Batubara (juara IV).

Rambe meminta Pengkab

PSTI Asahan merintis penyeba-ran perkumpulan sepak takrawdi seluruh kecamatan di Asahan,sehingga diharapkan cabangsepak takraw dimainkan padaPekan Olahraga Kabupaten(Porkab) Asahan IV nanti.

“KONI Asahan mengapre-siasi keikutsertaan empat atlitsepak takraw Asahan pada se-leksi Pra PON XIX di Jabar. Mu-dah-mudahan mereka lolosmemperkuat tim SumateraUtara,” ujar Rambe.

(a10)

WASPADASenin

16 Februari 2015Sport

KISARAN (Waspada): Per-kumpulan Sepak Takraw “AnakNegara” Kecamatan KisaranBarat menjuarai Setasami (Se-pak Takraw Sabtu Minggu)Pengkab PSTI Asahan Serie Idi Lapangan Suka Makmur PTBSP, Minggu (15/2).

“Cabang sepak takraw diAsahan patut jadi teladan da-lam melaksanakan kompetisisecara konsisten. Hal ini di-mungkinkan karena murahdan merupakan olahraga tra-disional sekaligus olahraga ke-

Waspada/Nurkarim Nehe

WAKETUM Bidang Organisasi KONI Asahan Anda Suhendra Rambe, Bendahara PSTI AsahanKhairuddin, dan Ketua I PSTI Sumut Sukamto bersama Perkumpulan Sepak Takraw AnakNegara Kisaran Barat di Lapangan Suka Makmur PT BSP Kisaran, Minggu (15/2).

Sepak Takraw Patut Diteladaniarifan lokal Kabupaten Asa-han,” tandas Waketum BidangOrganisasi KONI Asahan AndaSuhendra Rambe saat menutupkegiatan didampingi Ketua IPSTI Sumut Sukamto.

Setasami Serie I Februari2015 PSTI Asahan kali ini dime-riahkan dengan kehadiran timdari Simalungun dan Kabupa-ten Batubara. Posisi runner-updirebut Srikandi Kisaran Timurdiikuti Bondang sebagai juaraketiga dan Anak Topan B Kabu-paten Batubara (juara IV).

Rambe meminta PengkabPSTI Asahan merintis penyeba-ran perkumpulan sepak takrawdi seluruh kecamatan di Asahan,sehingga diharapkan cabangsepak takraw dimainkan padaPekan Olahraga Kabupaten(Porkab) Asahan IV nanti.

“KONI Asahan mengapre-siasi keikutsertaan empat atlitsepak takraw Asahan pada se-leksi Pra PON XIX di Jabar. Mu-dah-mudahan mereka lolosmemperkuat tim SumateraUtara,” ujar Rambe. (a10)

MEDAN (Waspada): Peca-tur non master, Firanda Girsang,membuat kejutan dengan men-juarai turamen catur cepat 30menit Stindo Cup untuk kala-ngan senior yang digelar di JlPerbaungan No 2 Medan, Ming-gu (15/2). Firanda meraih juaradengan nilai 6,5 Match Point(MP).

Posisi kedua ditempati MNBinsar Siahaan (5,5 MP/21,75Progressive Score). MP RoyCharles Marpaung, menempatiposisi ketiga, juga memperoleh5,5 MP, namun pecatur klubSTMIK Mikroskil ini kalah dalamprogressive score, yakni 21,25.

Turnamen yang digelar mu-lai Sabtu (14/2) dipimpin wasitWN Erhan Tarmizi dan diikuti38 pecatur, di antaranya enamMaster. Hanya MP Marihot Si-manjuntak yang gagal masuk10 Besar. Selain Binsar dan Roy

MEDAN (Waspada): Mu-syawarah Provinsi (Musprov)Institut Karate-do Indonesia(Inkai) Sumut tidak menghasil-kan ketua umum. Bahkan pe-serta musyawarah di GarudaPlaza Hotel Medan, Minggu(15/2), memilih formatur un-tuk mencari ketua umum pe-riode 2015-2019.

Dalam musprov itu, 15pengcab se-Sumatera Utaramenyerahkan kepercayaan ke-pada tim formatur untuk men-cari sosok tepat memimpinInkai Sumut empat tahun kedepan. Tim formatur diketuaiZulkarnaen Purba, didampingianggota Sanggam HutagalungSE MM (Taput), H Tagor Si-tompul (Sabuk Hitam), Delfi-nus Rumahorbo, dan Ma Fau-zie Rao SH (Belawan).

Zulkarnaen mengaku siapmenjalankan amanah yang di-berikan peserta itu dan ber-sama tim formatur akan men-cari waktu ketua umum selamaseminggu. Dikatakan, Inkaisangat berperan terhadap per-kembangam karate di Sumut.

“Pada PON 2012 lalu, duamedali emas Sumut disum-bangkan karateka Inkai. Begitujuga dalam beberapa eventinternasional, karateka Inkai

se-lalu mengharumkan namaIn-donesia. Ini merupakan salahsatu kebanggaan Inkai,” ungkap-nya menambahkan Inkai Sumutmerupakan satu-satunya di In-donesia yang memiliki gedunglatihan sendiri di Jalan HM JoniMedan.

Musprov ini dibuka KetuaPB Inkai, Mayjen TNI Agus Kris-wanto. Pangdam Iskandar Mu-da itu meminta peserta mus-prov tetap mengdepankan ke-bersamaan dan kekeluargaan.

“Perbedaan pendapat itubiasa, karena kita tidak mungkinsama semua. Namun saya ber-harap agar perbedaan itu mam-pu melahirkan solusi terbaik bagisemua pihak,” sebutnya.

Ketua Harian KONI Sumut,John Ismadi Lubis, menyebut-kan karate merupakan cabangolahraga prioritas Sumut. Ter-bukti, karate sudah puluhan kalimengharumkan nama Sumutdi tingkat nasional maupun in-ternasional.

Sebelumnya, DR H RahmatShah selaku Ketua UmumPengprov Forki Sumut menilaimusprov merupakan buktiroda organisasi Inkai di Sumutberjalan dengan baik. RahmatShah juga berharap agar mus-prov ini semakin memperkuatkebersamaan di Inkai Sumut.

“Kita paling tidak terima adadua organisasi. Selama ini ForkiSumut mampu meraih prestasi

di tingkat nasional seperti PONdan lainnya karena pengurusbersatu melahirkan atlet ber-prestasi. Saya juga yakin InkaiSumut bisa maju karena ke-kompakan. Karena itu, saya me-minta pengurus Inkai tetap ber-satu membina atlet,” pungkas-nya.

Ketua Panitia Musprov InkaiSumut, Kamaruzzaman SH,melaporkan musprov diikutioleh 15 pengcab se-Sumut, yak-ni Medan, Binjai, Langkat, Deli-serdang, Labuhanbatu, P Si-dimpuan, Tapsel, Taput, Tapteng,Sibolga, Nias Selatan, Asahan,Simalungun, Belawan (isti-mewa), dan Pertamina P. Bran-dan. (cat)

Komunikasi Pemain Belum MaksimalPSMS Kalahkan PS Klumpang Putra 2-0

Waspada/Arianda Tanjung

STRIKER PSMS Fajar Adinata mendapat kawalan ketat pemain PS Klumpang Putra dalamlaga ujicoba di Lapangan Klumpang Kebun, Kec. Hamparanperak, Deliserdang, Minggu (15/2).

Karateka Kala Hitam AntusiasGashuku Dan UKT Di Pantai Cermin

MEDAN (Waspada): KetuaUmum Pengurus Besar Pergu-ruan Kala Hitam, HA Ronny Si-mon, membuka resmi Gashukudan Ujian Kenaikan Tingkat(UKT) Karate Kala Hitam diikutiratusan peserta dari berbagaidojo di Lapangan Terbuka Pan-tai Cermin, Minggu (15/2).

Gashuku yang masih ber-

kaitan dengan HUT PerguruanKala Hitam ke-43 dipimpin Ke-tua Ikatan Sabuk Hitam, Her-man Susilo, sedangkan UKT di-ketuai Godlif. Sebelum Gashu-ku, para karateka melakukangerak jalan santai menuju pinggirPantai Pondok Indah Permaiyang dijadikan lokasi kegiatan.

Menurut Ronny Simon(foto), Gashuku dan UKT Ka-rate Kala Hitam yang berlang-sung di panas terik matahari inisangat mendapat antusiasmepara peserta.

“Terutama Dojo TanahKaro dipimpin Jenda Sembiringmaupun Dojo SMP Al Washliyah

Martubung dikoordinir Her-wanto, termasuk Dojo Sukamtodan Ruslan,” jelas Ronny Simon.

Dari hasil ujian yang dilaku-kan tim diketuai Godlif (Otis)dibantu pelatih senior MurrahNasution, Thamrin, Ruslan,Reza dan Abdi Lase, sebanyakenam karateka dinyatakan lulusSabuk Hitam (DAN-I). Lima ka-rateka di antaranya dari TanahKaro dan 12 orang lulus SabukCoklat, selebihnya naik SabukHijau, Kuning dan Sabuk Biru.

“Keseluruhan karateka di-nyatakan lulus sangat memuas-kan dengan ujian latihan ber-sama, lalu dilanjutkan ujian Ku-

mite (pertarungan bebas),”ucap Godlif.

“Para karateka umumnyamerasa puas atas UKT yangdilaksanakan PB PerguruanKarate Kala Hitam, apalagi ber-langsung di Pantai Cermin, Ka-bupaten Serdang Bedagai. Se-telah mengikuti ujian, pesertabebas menikmati objek wisataPantai Cermin,” tambahnya.

Ketua Ikatan Sabuk Hitam,Herman Susilo, menyampai-kan selamat kepada karatekayang telah lulus UKT, namunjangan cepat bangga serta me-rasa hebat dengan kenaikantingkat tersebut. (m42)

Waspada/Ist

Charles, tiga Master yang masuk10 Besar adalah MP MaruhumManalu (5 MP/18,50 PS), MNZulfikar Panjaitan (4,5 MP/16,25

PS), MP Sarmadoli Siringo-ringo (4,5 MP/14,25 PS).

Pecatur non master lainnyayang menembus top ten ada-

lah Khairon 5,5 MP (urutan 4),Zul Irfan 5 MP/20,5 PS di uru-tan lima), Julifian 5 MP/16,00PS, dan Akun Nasution 4,5 MP/14,75 PS.

Ketua Panpel, Dra LilyMBA MH, menyebutkan ke-giatan dalam rangkaian HariRaya Imlek ini akan berlanjutdengan turnamen pelajar pada28 Februari sampai 1 Maret2015. Pendaftaran dibuka pa-da 20-27 Februari mendatangdengan biaya pendaftaranRp10 ribu per peserta.

Pada penutupan turna-men, Lily didampingi Sekreta-ris Percasi Medan Ir H Syaha-ruddin Noor MN WNP dan Se-kretaris Panpel Jones HutagaolSPd WN PNP FA bersama pe-serta turut memberikan doakepada almarhum wasit nasio-nal Suhadi.

(m18)

Waspada/Setia Budi Siregar

KETUA Panpel Dra Lily MBA MH memberikan kata sambutanpada penutupan turnamen catur Stindo di Jl Perbaungan No2 Medan, Minggu (15/2).

Non Master Juara Catur Stindo

HAMPARANPERAK (Waspada): PSMS Medanmelanjutkan tren positif dengan mengalahkan PS

Klumpang Putra 2-0 dalam laga ujicoba diLapangan Klumpang Kebun, Kec. Hamparanperak,

Kab. Deliserdang, Minggu (15/2).

Mengandalkan duet FajarAdinata dan Tambun Naibahodi lini depan, PSMS justru mi-nim ancaman di awal babakpertama. Sebaliknya, PS Klum-pang Putra yang bermain dihadapan pendukungnya sen-diri kerap merepotkan pemainbelakang Ayam Kinantan.

Peluang terbaik skuad AyamKinantan didapat Fajar Adinatalewat sundulannya yang me-ngenai tiang gawang di menit33. Begitu juga PS Klumpangyang mengancam gawang Yasircs lewat sepakan keras Yofi dimenit 40.

Memasuki babak kedua, se-

mangat pemain PSMS bangkit.Terbukti, barisan pertahananPS Klumpang kewalahan hinggasalah satu pemainnya hands-ball di kotak terlarang padamenit 63. Tambun Naibahomenjadi ekskutor dan mem-bawa PSMS unggul.

Tim tamu kembali menam-bah pundi kemenangan melaluiSamsul Kamal. Tepat menit 79,sepakan keras pemain penggan-ti tersebut di tiang jauh tidakmampu dijangkau penjaga ga-wang Klumpang Putra.

Kendati meraih kemena-

ngan lagi, pelatih Edi Syahputramengaku masih kecewa denganpenampilan anak asuhnya. Me-nurut Edi, pemain banyak me-lakukan kesalahan yang tidakperlu sepanjang babak pertama.

“Di segala lini, kami masihsering salah dan harus dievaluasilagi, terutama di babak pertamapermainan anak-anak kurangmemuaskan. Banyak kesalahanyang dilakukan akibat kurang-nya komunikasi di lapangan,”tegasnya.

Untungnya, kata Edi, pe-main bangkit dan skema per-

mainan yang diberikan saat la-tihan mulai nampak di babakkedua. Namun, lini depan masihmenjadi perhatian Edi karenakedua striker dinilai masih be-lum padu.

“Sejak awal kami memangmasih butuh penyerang hausgol. Striker yang ada saat ini bu-kan berarti tidak bagus, hanyasaja belum maksimal. Itu nan-tinya tugas tim pelatih untuklebih kerja keras lagi,” ujarnya.

Pelatih PS Klumpang Putra,Ananta, mengaku puas denganpenampilan para pemainnya.Secara keseluruhan, Ananta me-lihat Yofi cs menunjukkan per-mainan maksimal. Hanya saja,mereka kalah dari segi fisik,khususnya di 45 menit kedua.

“Saya senang mereka tidakgentar melawan PSMS. Terbukti,kami bisa memberikan perla-wanan,” pungkasnya.

(cat)

Waspada/Arianda Tanjung

KETUA PB Inkai Mayjen TNI Agus Kriswanto, Ketua Umum Pengprov Forki Sumut DR H RahmatShah, Ketua Harian KONI Sumut John Ismadi Lubis, dan unsur kepengurusan Forki lainnyapada Musprov Inkai Sumut di Garuda Plaza Hotel Medan, Minggu (15/2).

Formatur Masih Cari Pemimpin TepatMusprovInkai Sumut

HDCI Sumut Padat KegiatanMEDAN (Waspada): Kegia-

tan yang digelar Pengda HarleyDavidson Club Indonesia(HDCI) Sumut sepanjang 2015ini bakal lebih padat, baik be-rupa baksos dan juga touring.Hal itu terungkap saat Rakerda2015 di Royal Sumatera Golf& Country Club, Medan, Sabtu(14/2).

Uche, mewakili bidang ke-giatan touring dan baksos, me-ngatakan ada banyak kegiatanyang akan bergulir tahun inisetiap bulannya. Kegiatan di-awali baksos menyambut Im-lek bersamaan Rakerda. Selainitu, juga diagendakan gather-ing guna menjalin silaturahimyang lebih akrab.

Kemudian, di antara eventbesar yang diagendakan ada-

lah Wings Day di Pangandaran,Jabar, April nanti, Rakernas diMadiun (Mei), Yogya Bike Weekdilanjutkan Indonesia Bike Weekdalam rangka HUT HDCI ke-25 di Candi Borobudur, Agustusmendatang.

Sekretaris HDCI Sumut, Fai-sal Nasution, mewakili KetuaHDCI Sumut Ijeck, melaporkanRakerda diikuti 147 anggotaHDCI sebagai amanat AD/ARTklub yang digelar setiap tahun.Rakerda mengambil tema “De-ngan Kebersamaan Kita JadikanHDCI Sumut Sebagai PeloporKeselamatan Berlalu-Lintas”.

“Rakerda untuk mengeva-luasi kegiatan yang telah ber-langsung di 2014 sekaligus me-nyampaikan program 2015,”ucap Faisal.

Rakerda turut dihadiri Dir-lantas Poldasu Kombes Pol Ref-dy Andri, Kasat PJR AKBP I Ma-de Ary, John Ismadi Lubis me-wakili Pengurus Pusat HDCI,Kombes Pol Andi Ryan dari Ja-bar serta AKBP Endang danAKBP Joko Susilo. Selain mem-bahas program, Rakerda jugadiisi ceramah tentang etika ber-lalu-lintas oleh Dirlantas Poldasu.

“Mudah-mudahan apayang dirumuskan Rakerda bisamemberi kontribusi untuk Su-mut, Medan, dan Deliserdang,”sebut Refdy Andri.

John Lubis menyampaikanpesan Sekjen PP HDCI PieterWatimena yang berhalangan ha-dir bahwa pihaknya berharapHDCI Sumut menjadi baro-meter HDCI di Indonesia.

“HDCI Sumut termasuk salahsatu Pengda terbaik, di manaprogram-programnya terlak-sana dengan berkesinambu-ngan,” ucapnya.

Pengurus Pusat HDCI ta-hun ini juga menggelar banyakprogram, termasuk Ra-kernasdi Madiun pada 29-30 Meimendatang, Yogya Bike Week(14-16 Agustus) dengan Indo-nesia Bike Week sebagai puncakdi Candi Borobudur pada 17Agustus. (m47)

Waspada/Armansyah Th

PARA rider HDCI Sumut 2015 diabadikan bersama usai Rakerda 2015, Sabtu (14/2).

WASPADASenin

16 Februari 2015SportA8

PENGUMUMANNomor : 42/Peng-12.74/II/2015

----- Kepala Kantor Pertanahan Kota Tanjungbalai, dengan ini memberitahukan kepada khalayak ramai bahwa dari namanya tersebut di bawah

ini :-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Nama : Ir. SUPRIADI, dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta.

Tempat / Tanggal lahir : Medan / 15 November 1959.

Pekerjaan : Karyawan Swasta.

Kewarganegaraan : Indonesia.

Alamat : Jalan Jermal-VII Gang Murni-XIII, Kelurahan Denai, Kecamatan Medan Denai, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara.

Mengajukan surat permohonan tanggal 16 Januari 2015, untuk memperoleh Hak Guna Bangunan

atas sebidang tanah, sebagaimana diuraikan dibawah ini :

Letaknya di :

Gang : KL. Yos Sudarso.

Kelurahan : Kapias Pulau Buaya.

Kecamatan : Teluk Nibung.

K o t a : Tanjungbalai.

Provinsi : Sumatera utara.

Luasnya : 14.813 m2 (empat belas ribu delapan ratus tiga belas meter persegi).

Statusnya : Tanah yang dikuasai langsung oleh Negara.

Peruntukannya : Telah dipergunakan untuk tapak bangunan rumah dinas karyawan.

Sebagaimana dilukiskan dalam Peta Bidang Tanah Nomor 1/2015

tanggal 28 Januari 2015 dengan Nomor Identifikasi Bidang (NIB) 02.08.04.44.00416;

----- Menurut surat-surat / akta-akta yang dikemukakan kepada kami yang bertalian dengan tanah tersebut, bahwa tanah dimaksud beralih

kepada pemohon sebagaimana diuraikan di bawah ini : ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

a. Bahwa bidang tanah yang dimohonkan haknya tersebut statusnya adalah tanah yang dikuasai langsung oleh Negara bekas Hak Milik

Nomor 50, terletak di Jalan KL. Yos Sudarso, Kelurahan Kapias Pulau Buaya d/h. Desa Kapias Batu-VIII, Kecamatan Teluk Nibung d/h. Kecamatan

Tanjungbalai, Kota Tanjungbalai d/h. Kabupaten Asahan, Provinsi Sumatera Utara, seluas ± 15.223 m2;

b. Bahwa Ir. SUPRIADI menerima kuasa dari BUKIT SANJAYA, bertindak untuk dan atas nama PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta,

untuk pengurusan dokumen-dokumen yang berkaitan dengan bukti kepemilikan atas bidang tanah tersebut, untuk menghadap pejabat yang

berwenang, mengajukan dan menanda tangani surat-surat, permohonan, surat dokumen lainnya, melakukan pembayaran dan menerima

bukti tanda terima pembayaran, memberikan keterangan-keterangan, menerima asli sertipikat tanah serta melakukan perbuatan hukum

yang dianggap baik, perlu dan berguna, satu dan lain semata-mata agar maksud dan tujuan pemberi kuasa dapat dilaksanakan, berdasarkan

Surat Kuasa Nomor : 02/SK/LEG-HSJ/XII/14 tanggal 10 Desember 2014 yang dibuat dibawah tangan bermaterai cukup;

c . Bahwa Haji EDDY KOWARA (Presiden Direktur PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta), Haji ABDULLAH BUSTAMAM (Direktur

PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta), RATNA SUMIRAH KOWARA (Presiden Komisaris PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan

di Jakarta), memperoleh/menguasai bidang tanah tersebut dari Haji HARRY DOLLAH, serta Haji HARRY DOLLAH melepaskan haknya

kepada Negara Republik Indonesia untuk dan guna kepentingan PT. HARI SAWIT JAYA atas Hak Milik Nomor 50/Desa Kapias Batu-VIII

yang terdaftar atas nama Insinyur HARRY DOELLAH berdasarkan Surat Penglepasan Hak Atas Tanah Nomor 29 tanggal 8 Agustus 1988

yang diperbuat dihadapan CHUFRAN HAMAL, Sarjana Hukum, Notaris di Jakarta

d. Bahwa Ir. SUPRIADI bertindak untuk dan atas nama PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta, menyatakan dengan sebenarnya

menguasai bidang tanah tersebut beserta yang ada diatasnya yang sampai saat ini telah dibangun tempat tinggal karyawan, berdasarkan

Surat Pernyataan bermaterai cukup Nomor : 03/SP/LEG-HSJ/XII/14 tanggal 10 Desember 2014 yang dibuat dibawah tangan;

e. Bahwa berdasarkan Surat Akte Notaris CHUFRAN HAMAL, Sarjana Hukum, Notaris di Jakarta Nomor 29 tanggal 8 Agustus 1988 telah

dilepaskan haknya menjadi tanah Negara untuk dan kepentingan PT. HARI SAWIT JAYA, sebagaimana telah diuraikan dalam Surat Keterangan

Pendaftaran Tanah Nomor : 594-55/10/88 tanggal 15 Oktober 1988 yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Agraria Kotamadya Tanjungbalai;

f. Bahwa PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta yang didirikan berdasarkan Perseroan Terbatas “P.T. HARI SAWIT JAYA”

Nomor 5 tanggal 3 September 1980 yang diperbuat oleh dan dihadapan ANASRUL JAMBI, Sarjana Hukum, Notaris di Jakarta, yang telah

mendapat pengesahan dari Menteri Kehakiman Republik Indonesia tanggal 17 September 1981 Nomor : Y.A.5/503/9;

g. Bahwa berhubung Sertipikat Hak Milik Nomor 50/Kapias Batu-VIII terdaftar atas nama Ir. HARRY DOELLAH tidak dapat dibuktikan pemohon

karena hilang, sesuai Surat Keterangan Nomor : LKB/872/XII/2014/DS tanggal 9 Desember 2014 diperbuat oleh MARWAN SIDAURUK, SH,

a.n. Kepala Kepolisian Resor Deli Serdang, KANIT SPKT ”C” maka untuk mengetahui apakah masih ada pihak lain yang merasa keberatan

maka permohonan tersebut diumumkan kepada khalayak ramai;

h. Bahwa tanah yang dimohonkan tersebut setelah diukur secara kadasteral luasnya adalah 14.813 m2 (empat belas ribu delapan ratus tiga

belas meter persegi) sebagaimana diuraikan dalam Peta Bidang Tanah Nomor 1/2015 tanggal 28 Januari 2015 dengan Nomor Identifikasi

Bidang Tanah (NIB) 02.08.04.44.00416;

----- Sehubungan dengan hal tersebut di atas, kami harapkan kepada khalayak ramai yang merasa keberatan atas permohonan dimaksud

supaya mengajukan keberatannya kepada kami secara tertulis dengan melampirkan surat-surat bukti pemilikan yang syah atas tanah tersebut

dan kepada Bank Indonesia Cabang Tanjungbalai serta Bank-Bank lain yang berada di bawah naungannya dan kepada Perum Pegadaian Cabang

Tanjungbalai, kami harapkan informasi apakah surat-surat tanah yang dimohonkan tersebut merupakan jaminan pada Bank tanpa melalui

Kantor Pertanahan Kota Tanjungbalai; ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

----- Keberatan / sanggahan maupun informasi tersebut disampaikan kepada kami dengan alamat Kantor Pertanahan Kota Tanjungbalai, Jalan

Jenderal Sudirman Nomor 12-A Tanjungbalai, dalam tenggang waktu 30 (tiga puluh) hari terhitung sejak tanggal pengumuman ini; -----------

----- Apabila dalam tenggang waktu tersebut tidak ada kami terima keberatan / sanggahan dari siapapun maka akan kami terbitkan sertipikat

haknya; ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Tanjungbalai, 11 Februari 2014

KEPALA KANTOR PERTANAHANKOTA TANJUNGBALAI

NUR KHADIJAH LUBIS, SH, MHNIP. 19650712 198603 2 002

BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIAKANTOR PERTANAHAN KOTA TANJUNGBALAI

PROVINSI SUMATERA UTARAJALAN JENDERAL SUDIRMAN NOMOR 12 TANJUNGBALAI TELP/FAX (0623) 92023

Email : [email protected]

Waspada/Zafrullah

WAKIL Ketua II PB WI, Chairul Azmi Hutasuhut didampingi Musa Bintang (kanan) danHasrulsyah (kiri) menyampaikan amanat terkait dilaksanakannya Musprovlub WI Aceh diruang rapat KONI Aceh, Minggu (15/2).

kepengurusan berdasarkan per-sonel yang ada.

“Saya berharap, dengan ke-pengurusan baru ini WI Acehbisa berbicara lebih banyak dipentas nasional,” kata Chairuljuga mengingatkan ada PraPON cabor wushu di Bandungpada September mendatang.

Usai pembukaan, para pe-serta musyawarah menyepakatiuntuk langsung memilih ketuaumum baru. Dalam pemilihantersebut, hanya satu nama yangmuncul, yakni Hasrulsyah, yangsebelumnya menjabat sebagaiWakil Ketua I Pengprov WI Aceh.

Karena telah disepakati olehseluruh peserta, maka Musa Bin-tang sekaligus merangkap se-bagai pimpinan sidang mene-tapkan Hasrulsyah sebagai Ke-tua Umum Pengprov WI Acehmasa bakti 2015-2019. Setelahterpilih, Hasrulsyah menyata-kan terima kasih atas keperca-yaan yang diberikan kepadanya.

“Bersama pengurus lainnya,saya bertekad untuk lebih mema-jukan lagi olahraga wushu Acehdi masa mendatang,” ujarnya.

Menurut dia, kerjasama diantara para pengurus itu sangatpenting. Karena untuk kegiatanapapun, jika tidak ada kerjasa-ma, maka tidak akan berhasil.“Karena itu, sekali lagi saya inginpara pengurus lainnya dapat ber-sama-sama memajukan wushudi Aceh,” ajak pria yang akrab di-sapa Buyung ini.

Sekretaris Pengprov WI Aceh,T Andriansyah, mengatakan hasilmusprovlub akan secepatnyadisampaikan ke KONI Aceh danselanjutnya dikirim ke PB WI un-tuk segera diberi SK. Andri berha-rap ketua umum baru sudah me-nyiapkan susunan pengurus-nya dalam seminggu ini. (b04)

Musprovlub WI AcehPilih Hasrulsyah

BANDA ACEH (Waspada): PengurusProvinsi Wushu Indonesia (Pengprov WI)

Aceh menggelar Musyawarah Provinsi LuarBiasa (Musprovlub) untuk mencari pengganti

ketua umum, menyusul mundurnya MusaBintang jabatan rangkap di KONI Aceh.

secara resmi oleh Wakil KetuaII PB WI, Chairul Azmi Hutasu-hut, di ruang rapat KONI Aceh,Minggu (15/2).

Dalam sambutannya, Chai-rul menyatakan pelaksanaanmusprovlub ini merupakan tin-dakan yang baik dan benar, se-bagai salah satu bagian dari tatacara penggantian ketua umum.

“Karena Musa Bintang mun-dur, maka menjadi kewajiban

untuk mencari ketua umum yangbaru,” imbuhnya.

Karena sifatnya luar biasa,sebut Chairul, maka dalam ke-giatan ini tidak perlu ada laporanpertanggungjawaban pengurusserta tim formatur untuk me-nyusun kepengurusan baru. Di-katakan, peserta cukup memilihfigur yang tepat untuk menjadiketua umum baru. Selanjutnya,ketua umum terpilih menyusun

Musprovlub yang diikutipengurus Pengprov WI Aceh

serta utusan dari pengcab kabu-paten/kota se-Aceh itu dibuka

Waspada/Munawardi Ismail

GEDUNG Hall Anggar disudut Kompleks Stadion Hara-pan Bangsa begitu riuh. Suarainstruksi pelatih dan teriakanatlet menjadi irama pembangkitsemangat. Teriakan itu terde-ngar saat atlet membuat tusu-kan yang salah.

Hari itu, Elvanda CantikaPutri (foto) berlatih keras. Se-mangat kembali mengharum-kan nama Aceh di Pekan Olah-raga Nasional (PON) 2016 diJawa Barat menjadi pelecut.Apalagi dirinya punya “modal”sekeping perak di PON Remaja2014 lalu di Jawa Timur.

Modal itulah yang mele-cutkan motivasinya untuk terusberlatih. Diakui remaja kelahiranMedan, 5 Desember 2000 ini,dia berlatih keras demi meraihprestasi terbaik di masa menda-tang. Remaja yang akrab disapaElla ini berhasil menggondolmedali perak anggar di Sura-baya. beberapa waktu lalu.

“Insya Allah, saya ingin me-raih nomor satu ke depan,” ujar-nya menjawab Waspada, Sab-tu (14/2) lalu.

Ella adalah putri sulung daritiga bersaudara yang lahir daripasangan Ivan Syahputra dan

Syarifah Elli. Saat ini, Ella terca-tat sebagai pelajar kelas VIIISMPN 7 Banda Aceh. Awalnyaia tertarik mendalami anggarkarena dorongan orang tuanya.

Orang tua Ella juga atlet, se-hingga benar kata pepatah “bu-ah itu jatuh tak jauh dari pohon-nya”. Begitu pula Ella, yang sejakkelas 4 SD sudah diajak ayahnyaberlatih anggar. Bagi remaja se-usia Ella, rutinitas latihan ter-kadang membuatnya jenuh.

Apalagi kegiatan rutin yangselalu dilakukan mulai pukul16:00 hingga 18:00 WIB. Padahal,jam tersebut rekan sebaya daraberbintang Sagitarius ini sudahberselemak bedak. Tapi, tidakbagi Ella, sore hari adalah cucu-ran keringat dan kini dirinyamerasa bangga bisa menepissegala rasa demi tantangan beratmenjalani sesi latihan.

“Pertama kali latihan berat,sehingga jatah bermain samakawan-kawan sudah nggaksempat,” ungkapnya.

Lamban laun, Ella malahmakin menikmati olahraga ini.Apalagi kerja kerasnya mulaimenunjukkan hasil. Remaja put-ri yang kelak bercita-cita men-jadi Polwan ini mengaku, kegi-

Ella, Calon Polwan Dari Anggar

gihannya untuk terus berlatihtidak lepas dari peran keduaorang tuanya juga.

“Dukungan orang tuasangat luar biasa, sehingga Ellajuga makin termotivasi, apalagiayah juga terus mendukung pe-nuh sebab apa yang Ella butuh-kan selalu dipenuhi,” ujarnya.

Mengingat usianya yang ma-sih potensial mengukir prestasi,Ella juga ingin terus membang-gakan orang tuanya. Sebagai atletjunior, Ella juga sudah mengukirprestasi, di antaranya juara II Ke-

jurda Banda Aceh 2013 dan jua-ra II Pora Langsa 2014.

Selanjutnya, meraih tigamedali pada Kejurnas PusatPendidikan dan Latihan Pelajar(PPLP) 2014 di Palembang ma-sing-masing yaitu perak (tingkatSLTP), emas (tingkat SLTA), peru-nggu (beregu), kemudian perakPra PON Remaja 2014, perung-gu The Hillborough FencingChampionship 2014 di Manila,dan terakhir PON Remaja I 2014di Surabaya meraih perak.

*Munawardi Ismail

saat Rakerda 2015 di Royal Su-matera Golf & Country Club,Medan, Sabtu (14/2).

Uche, mewakili bidang kegia-tan touring dan baksos, menga-takan ada banyak kegiatan yangakan bergulir tahun ini setiapbulannya. Kegiatan diawali baksosmenyambut Imlek bersamaanRakerda. Selain itu, juga diagen-dakan gathering guna menjalinsilaturahim yang lebih akrab.

Kemudian, di antara eventbesar yang diagendakan adalahWings Day di Pangandaran, Jabar,April nanti, Rakernas di Madiun(Mei), Yogya Bike Week dilanjutkanIndonesia Bike Week dalam rangkaHUT HDCI ke-25 di Candi Boro-budur, Agustus mendatang.

Sekretaris HDCI Sumut, Fai-sal Nasution, mewakili KetuaHDCI Sumut Ijeck, melaporkanRakerda diikuti 147 anggota HD-CI sebagai amanat AD/ART klubyang digelar setiap tahun. Ra-kerda mengambil tema “DenganKebersamaan Kita Jadikan HDCISumut Sebagai Pelopor Kesela-matan Berlalu-Lintas”. “Rakerdauntuk mengevaluasi kegiatanyang telah berlangsung di 2014sekaligus menyampaikan pro-gram 2015,” ucap Faisal.

Rakerda turut dihadiri Dir-lantas Poldasu Kombes Pol Ref-dy Andri, Kasat PJR AKBP I MadeAry, John Ismadi Lubis mewakiliPengurus Pusat HDCI, KombesPol Andi Ryan dari Jabar serta AKBPEndang dan AKBP Joko Susilo. Selainmembahas program, Rakerda ju-ga diisi ceramah tentang etika ber-lalu-lintas oleh Dirlantas Poldasu.

John Lubis menyampaikanpesan Sekjen PP HDCI PieterWatimena yang berhalangan hadirbahwa pihaknya berharap HDCISumut menjadi barometer HDCIdi Indonesia. “HDCI Sumut ter-masuk salah satu Pengda terbaik,di mana program-programnyaterlaksana dengan berkesinam-bungan,” ucapnya.

Disebutkan, Pengurus PusatHDCI tahun ini juga menggelarbanyak program, termasuk Ra-kernas di Madiun pada 29-30 Meimendatang, Yogya Bike Week (14-16 Agustus) dengan IndonesiaBike Week sebagai puncak diCandi Borobudur 17 Agustus ber-tepatan HUT RI ke-70. (m47)

Waspada/Armansyah Th

PARA rider HDCI Sumut 2015 diabadikan bersama usaiRakerda 2015, Sabtu (14/2).

HDCI Sumut Padat KegiatanRakerda 2015MEDAN (Waspada): Kegiatan yang digelar Pengda Harley

Davidson Club Indonesia (HDCI) Sumut sepanjang 2015 ini bakallebih padat, baik berupa baksos dan juga touring. Hal itu terungkap

A8WASPADA

Senin

16 Februari 2015Sport

NEW YORK, AS (Waspada):Pekan NBA All Star 2015 dipe-nuhi aksi memukau dari pe-serta kontes slam dunk, threepoint, skill challenge, dan shoo-ting stars, Minggu (15/2). Aksipara bintang memuaskan pe-nonton dengan gerakan-gera-kan atraktifnya.

Sebagai pembuka, DegreeShooting Stars menjadi ajangadu kemampuan menembakyang dilakukan tiga orang ma-sing-masing pemain NBA, le-genda, dan pebasket WNBA.Juara tahun ini adalah Tim Bosh,dengan komposisi Chris Bosh(Miami Heat), Dominique Wil-kins (Legenda), dan Swin Cash(New York Liberty).

Bagi Tim Bosh, ini menjadigelar ketiga beruntun di pestabintang NBA. Mereka menga-lahkan Tim Curry yang diperkuatStephen Curry (GS Warriors),Dell Curry (Legenda), dan SueBird (Seattle Storm). Sebelum-nya, Tim Millsap yang diwakiliPaul Millsap (Atlanta Hawks),Scottie Pippen (Legenda), danElena Delle Donne (Chicago Sky)tersingkir.

Di final, Tim Bosh meng-

ungguli Tim Westbrook. Me-ngandalkan Russell Westbrook(OKC Thunder), Penny Harda-way (Legenda), dan Tamika Cat-chings (Indiana Fever), TimWestbrook mencatat waktu 1menit 30 detik, kalah dari TimBosh yang mengukir 57,6 detik.

“Kami hanya ingin mengu-langi apa yang sudah kami la-kukan tahun lalu. Kami melaku-kannya lagi,” ucap DominiqueWilkins didampingi Bosh.

Selanjutnya, kontes TacoBell Skills Challenge dijuarai olehPatrick Beverley. Di final, guardHouston Rockets ini tampil le-bih baik dari Brandon Knight(Milwaukee Bucks). Kontesketiga tak kalah menarik, yakniFoot Locker Three Point. Tahunini, Stephen Curry yang juga ja-goan Golden State Warriors takterkalahkan.

Akurasi Curry terbukti lebihjitu ketimbang Kyrie Irving(Cleveland Cavaliers), dan tan-demnya di Warriors, KlayThompson. Curry menang de-ngan torehan 27 poin, sedang-kan Irving memasukkan 15 ang-ka dan Thompson 18 poin.

Peserta yang tersingkir lebihawal adalah Marco Belinelli (SanAntonio Spurs), James Harden(Houston Rockets), Kyle Korver(Atlanta Hawks), Wesley Mat-thews (Portland T’blazers), danJJ Redick (LA Clippers).

“Saya sangat suka menem-bak bola itu. Jadi sangat luar biasabisa jadi bagian dari acara ini.Saya sangat senang,” ucap Curry.

Sebagai penutup, ZachLaVine memukau para juri danpublik Barclays Center untukmemboyong gelar jawaraSprite Slam Dunk. Pebasket Min-nesota Timberwolves suksesdunk dua kesempatan, sedang-kan Victor Oladipo (OrlandoMagic) sekali gagal.

(m33/ap/nba)

AP

STEPHEN Curry (kiri atas) menjadi juara three point, Patrick Beverley (kiri bawah) memenangiadu skill, Chris Bosh dan Dominique Wilkins (kanan atas) mendominasi shooting stars, danZach LaVine jagonya slam dunk NBA 2015.

All Star Weekend Hiburan Kelas Dunia

Curry PeduliKorbanPenembakan

NEW YORK, AS (Waspada):Bintang Golden State Warriors,Stephen Curry (foto), berhasilmenjuarai kontes Three PointNBA All-Star 2015, Minggu (15/2). Pebasket berusia 26 tahunitu mendedikasikan kemena-ngannya untuk korban penem-bakan di Chapel Hill, North Ca-rolina, Amerika Serikat, DeahBarakat.

Seperti diketahui, seorangpria bersenjata menembak tigawarga muslim di Chapel Hill pa-da pada Rabu (11/2) lalu. Kor-ban adalah Deah Barakat (23),istrinya Yusor Mohammad Abu-Salha (21), dan adik iparnya,Razan Mohammad Abu-Salha(19).

Belakangan diketahui bah-wa Deah yang juga mahasiswaFakultas Kedokteran Gigi Uni-versitas Carolina Utara merupa-kan penggemar Curry. Di timbasketnya, dia juga menggu-nakan nomor punggung 30, sa-ma seperti Curry.

Sebelum tampil di kontesthree point, Curry tak berhentimengungkapkan rasa simpati-nya. Sebagai penghormatan-nya, Curry menggunakan sepa-tu yang telah diberi tulisan#RIPDeah. Usai juara, Currykembali mengungkapkan du-kungannya untuk keluargaDeah.

“Memberi penghormatanuntuk dia dan keluarga tampak-nya menjadi hal tepat. Danmudah-mudahan mereka tahukalau orang-orang berpikir ten-tang mereka,” kata Curry.

“Mereka tak sendiri. Mu-dah-mudahan, mereka (keluar-ga korban) selalu diberi ketena-ngan dan merasa nyaman se-telah tahu kalau dia (Barakat)adalah sosok spesial. Apa yangsaya lakukan hanya hal kecilyang bisa diberikan untuknya,”lanjut guard andalan Warriorsitu. (m33/ap)

AP

PENGUMUMANNomor : 42/Peng-12.74/II/2015

----- Kepala Kantor Pertanahan Kota Tanjungbalai, dengan ini memberitahukan kepada khalayak ramai bahwa dari namanya tersebut di bawah

ini : ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Nama : Ir. SUPRIADI, dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta.

Tempat / Tanggal lahir : Medan / 15 November 1959.

Pekerjaan : Karyawan Swasta.

Kewarganegaraan : Indonesia.

Alamat : Jalan Jermal-VII Gang Murni-XIII, Kelurahan Denai, Kecamatan Medan Denai, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara.

Mengajukan surat permohonan tanggal 16 Januari 2015, untuk memperoleh Hak Guna Bangunan

atas sebidang tanah, sebagaimana diuraikan dibawah ini :

Letaknya di :

Gang : KL. Yos Sudarso.

Kelurahan : Kapias Pulau Buaya.

Kecamatan : Teluk Nibung.

K o t a : Tanjungbalai.

Provinsi : Sumatera utara.

Luasnya : 14.813 m2 (empat belas ribu delapan ratus tiga belas meter persegi).

Statusnya : Tanah yang dikuasai langsung oleh Negara.

Peruntukannya : Telah dipergunakan untuk tapak bangunan rumah dinas karyawan.

Sebagaimana dilukiskan dalam Peta Bidang Tanah Nomor 1/2015

tanggal 28 Januari 2015 dengan Nomor Identifikasi Bidang (NIB) 02.08.04.44.00416;

----- Menurut surat-surat / akta-akta yang dikemukakan kepada kami yang bertalian dengan tanah tersebut, bahwa tanah dimaksud beralih

kepada pemohon sebagaimana diuraikan di bawah ini : ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

a. Bahwa bidang tanah yang dimohonkan haknya tersebut statusnya adalah tanah yang dikuasai langsung oleh Negara bekas Hak Milik

Nomor 50, terletak di Jalan KL. Yos Sudarso, Kelurahan Kapias Pulau Buaya d/h. Desa Kapias Batu-VIII, Kecamatan Teluk Nibung d/h. Kecamatan

Tanjungbalai, Kota Tanjungbalai d/h. Kabupaten Asahan, Provinsi Sumatera Utara, seluas ± 15.223 m2;

b. Bahwa Ir. SUPRIADI menerima kuasa dari BUKIT SANJAYA, bertindak untuk dan atas nama PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta,

untuk pengurusan dokumen-dokumen yang berkaitan dengan bukti kepemilikan atas bidang tanah tersebut, untuk menghadap pejabat yang

berwenang, mengajukan dan menanda tangani surat-surat, permohonan, surat dokumen lainnya, melakukan pembayaran dan menerima

bukti tanda terima pembayaran, memberikan keterangan-keterangan, menerima asli sertipikat tanah serta melakukan perbuatan hukum

yang dianggap baik, perlu dan berguna, satu dan lain semata-mata agar maksud dan tujuan pemberi kuasa dapat dilaksanakan, berdasarkan

Surat Kuasa Nomor : 02/SK/LEG-HSJ/XII/14 tanggal 10 Desember 2014 yang dibuat dibawah tangan bermaterai cukup;

c . Bahwa Haji EDDY KOWARA (Presiden Direktur PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta), Haji ABDULLAH BUSTAMAM (Direktur

PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta), RATNA SUMIRAH KOWARA (Presiden Komisaris PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan

di Jakarta), memperoleh/menguasai bidang tanah tersebut dari Haji HARRY DOLLAH, serta Haji HARRY DOLLAH melepaskan haknya

kepada Negara Republik Indonesia untuk dan guna kepentingan PT. HARI SAWIT JAYA atas Hak Milik Nomor 50/Desa Kapias Batu-VIII

yang terdaftar atas nama Insinyur HARRY DOELLAH berdasarkan Surat Penglepasan Hak Atas Tanah Nomor 29 tanggal 8 Agustus 1988

yang diperbuat dihadapan CHUFRAN HAMAL, Sarjana Hukum, Notaris di Jakarta

d. Bahwa Ir. SUPRIADI bertindak untuk dan atas nama PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta, menyatakan dengan sebenarnya

menguasai bidang tanah tersebut beserta yang ada diatasnya yang sampai saat ini telah dibangun tempat tinggal karyawan, berdasarkan

Surat Pernyataan bermaterai cukup Nomor : 03/SP/LEG-HSJ/XII/14 tanggal 10 Desember 2014 yang dibuat dibawah tangan;

e. Bahwa berdasarkan Surat Akte Notaris CHUFRAN HAMAL, Sarjana Hukum, Notaris di Jakarta Nomor 29 tanggal 8 Agustus 1988 telah

dilepaskan haknya menjadi tanah Negara untuk dan kepentingan PT. HARI SAWIT JAYA, sebagaimana telah diuraikan dalam Surat Keterangan

Pendaftaran Tanah Nomor : 594-55/10/88 tanggal 15 Oktober 1988 yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Agraria Kotamadya Tanjungbalai;

f. Bahwa PT. HARI SAWIT JAYA, berkedudukan di Jakarta yang didirikan berdasarkan Perseroan Terbatas “P.T. HARI SAWIT JAYA”

Nomor 5 tanggal 3 September 1980 yang diperbuat oleh dan dihadapan ANASRUL JAMBI, Sarjana Hukum, Notaris di Jakarta, yang telah

mendapat pengesahan dari Menteri Kehakiman Republik Indonesia tanggal 17 September 1981 Nomor : Y.A.5/503/9;

g. Bahwa berhubung Sertipikat Hak Milik Nomor 50/Kapias Batu-VIII terdaftar atas nama Ir. HARRY DOELLAH tidak dapat dibuktikan pemohon

karena hilang, sesuai Surat Keterangan Nomor : LKB/872/XII/2014/DS tanggal 9 Desember 2014 diperbuat oleh MARWAN SIDAURUK, SH,

a.n. Kepala Kepolisian Resor Deli Serdang, KANIT SPKT ”C” maka untuk mengetahui apakah masih ada pihak lain yang merasa keberatan

maka permohonan tersebut diumumkan kepada khalayak ramai;

h. Bahwa tanah yang dimohonkan tersebut setelah diukur secara kadasteral luasnya adalah 14.813 m2 (empat belas ribu delapan ratus tiga

belas meter persegi) sebagaimana diuraikan dalam Peta Bidang Tanah Nomor 1/2015 tanggal 28 Januari 2015 dengan Nomor Identifikasi

Bidang Tanah (NIB) 02.08.04.44.00416;

----- Sehubungan dengan hal tersebut di atas, kami harapkan kepada khalayak ramai yang merasa keberatan atas permohonan dimaksud

supaya mengajukan keberatannya kepada kami secara tertulis dengan melampirkan surat-surat bukti pemilikan yang syah atas tanah tersebut

dan kepada Bank Indonesia Cabang Tanjungbalai serta Bank-Bank lain yang berada di bawah naungannya dan kepada Perum Pegadaian Cabang

Tanjungbalai, kami harapkan informasi apakah surat-surat tanah yang dimohonkan tersebut merupakan jaminan pada Bank tanpa melalui

Kantor Pertanahan Kota Tanjungbalai; ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

----- Keberatan / sanggahan maupun informasi tersebut disampaikan kepada kami dengan alamat Kantor Pertanahan Kota Tanjungbalai, Jalan

Jenderal Sudirman Nomor 12-A Tanjungbalai, dalam tenggang waktu 30 (tiga puluh) hari terhitung sejak tanggal pengumuman ini; -----------

----- Apabila dalam tenggang waktu tersebut tidak ada kami terima keberatan / sanggahan dari siapapun maka akan kami terbitkan sertipikat

haknya; ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Tanjungbalai, 11 Februari 2014

KEPALA KANTOR PERTANAHANKOTA TANJUNGBALAI

NUR KHADIJAH LUBIS, SH, MHNIP. 19650712 198603 2 002

BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIAKANTOR PERTANAHAN KOTA TANJUNGBALAI

PROVINSI SUMATERA UTARAJALAN JENDERAL SUDIRMAN NOMOR 12 TANJUNGBALAI TELP/FAX (0623) 92023

Email : [email protected]

Klasemen Liga Seri A

Juventus 22 16 5 1 47-10 53AS Roma 23 13 8 2 36-17 47Napoli 23 12 6 5 42-30 42Fiorentina 23 10 8 5 35-23 38Lazio 23 11 4 8 38-26 37Genoa 23 9 8 6 35-28 35Sampdoria 22 8 11 3 28-24 35Palermo 23 8 9 6 37-37 33Inter Milan 23 8 8 7 37-30 32Torino 23 8 8 7 26-24 32AC Milan 23 7 9 7 33-30 30Sassuolo 23 6 11 6 29-33 29Udinese 23 7 7 9 26-31 28Empoli 23 4 12 7 22-27 24Hellas 23 6 6 11 26-42 24Atalanta 23 5 8 10 20-33 23Chievo 22 5 6 11 16-26 21Cagliari 23 4 8 11 30-43 20Cesena 22 3 6 13 21-43 15Parma 23 3 2 18 20-47 10*Parma dikurangi satu poin

Hasil Minggu, 15 Februari

AC Milan v Empoli 1-1AS Roma v Parma 0-0Atalanta v Inter Milan 1-4Genoa v Hellas Verona 5-2Torino v Cagliari 1-1Udinese v Lazio 0-1

Hasil Sabtu, 14 Februari

Sassuolo v Fiorentina 1-3Palermo v Napoli 3-1

AP

TRIO Inter Milan Xherdan Shaqiri (kiri), Gary Medel, dan Freddy Guarin selebrasi kemenanganatas Atalanta di Stadio Atleti Azzurri d’Italia, Bergamo, Minggu (15/2).

Senyum Inter Derita RomaROMA (Waspada): Minim lima pilar, Inter Milan

tetap tampil dominan kala bertandang ke markasAtalanta di Stadio Atleti Azzurri d’Italia, Bergamo,

Minggu (15/2). Dipimpin Freddy Guarin danXherdan Shaqiri, Inter menang 4-1.

Sebelum pertandingan,pelatih Roberto Mancini sempatdipusingkan absennya limapemain andalan. Mereka adalahYuto Nagatomo, Marco An-dreolli, Danilo D’Ambrosio sertaJonathan akibat cedera plus pe-nyerang muda Federico Bonaz-zoli. Khusus Bonazzoli, sang stri-ker sedang mengikuti turnamenViareggio bersama tim mudaInter.

Saat pertandingan barumemasuki menit kedua, Intersudah membuka skor dari ekse-kusi penalti Xherdan Shaqiri.Atalanta tak tinggal diam danlangsung membalas di menit27 lewat aksi Maximiliano Mo-ralez.

Selang 10 menit, Guarinmembuat pendukung tim tamubungkam karena bola hasil ten-dangan kerasnya mampu kem-bali menjadikan Inter unggul.Kemenangan pasukan RobertoMancini mulai tampak di awalkedua kala Atalanta harus ber-main dengan 10 orang. YohanBenalouane mendapat kartukuning karena melanggar Ro-drigo Palacio.

Tak terima, bek Atalanta asalTunisia tersebut pun protes ke-pada wasit. Alhasil, kartu kuningkedua keluar dari saku wasit danBenalouane harus rela mening-galkan rekan-rekannya di la-pangan. Unggul jumlah pemain,Inter pun semakin nyaman

menggempur pertahanan tuanrumah.

Terbukti, tim tamu mem-perbesar keunggulannya padamenit 63. Untuk kedua kali,Guarin mencatat namanya dipapan skor seusai meneruskanumpan matang Shaqiri. Sebe-lum diganti Hernanes, RodrigoPalacio mencetak gol keempatbagi Inter.

“Kepercayaan diri pemainmulai meningkat. Sikap merekapositif dan saya puas terhadapsituasi ini,” tutur Mancini ter-senyum.

Raihan poin penuh ini mem-buat posisi Inter naik ke pering-kat sembilan klasemen semen-tara dengan 32 dari 23 pertan-dingan sekaligus menggeser rivalsekotanya, AC Milan. Sementaraitu, Atalanta turun ke peringkat16 dengan nilai 23.

Hasil lebih mengenaskan di-alami AS Roma. Menjamu Par-ma yang notabene juru kunci

klasemen, Serigala Roma takberdaya dan bermain imbangtanpa gol. Alhasil, Roma gagalmemperkecil defisit denganJuventus di puncak.

Sebelumnya, AC Milan yangberusaha keras meraih kemena-ngan demi menjaga peluangtampil di pentas Eropa musimdepan harus puas berbagi angkadengan Empoli. Bermain de-ngan 10 pemain, Milan diim-bangi Empoli 1-1.

Sempat memimpin lewat

gol Mattia Destro pada babakpertama, tim asuhan FilippoInzaghi kebobolan gol MassimoMaccarone. (m33/espn/ls)

Medan Metropolitan B1WASPADASenin

16 Februari 2015

kebijakan-kebijakan baruyang mendorong percepatanpertumbuhan pembangunan.

Keuntungan lain darisumber energi terbarukanadalah pada umumnya sum-ber energi ini jauh lebih ramahlingkungan dibandingkandengan sumber energi fossilseperti minyak bumi, batu-bara dan gas bumi. Pemakaianenergi terbarukan, terbuktimenghasilkan polusi yangjauh lebih rendah diban-dingkan dengan energi fossil.Saat ini di Indonesia telah ber-operasi sekitar 8 pembangkitlistrik tenaga panas bumi yangtersebar di Pulau Sumatera,Pulau Jawa dan Pulau Sulawesidimana di setiap proyek terse-but dapat diamati bahwalahan hijau pepohononan dankebun masyarakat tetap dapattumbuh di sekitar lokasi pro-yek. Selain untuk pembangkitlistrik (pemanfaatan tidak lang-sung), panas bumi juga bisadimanfaatkan untuk keper-luan berbagai proses industri,pertanian, perkebunan, peter-nakan, dan juga untuk wisata.

Indonesia adalah salahsatu negara yang harus ber-syukur dengan anugerah keka-yaan alam yang melimpahdan sumber energi yang bera-neka ragam, tidak hanya kayaakan sumber energi fossil tapijuga sangat kaya akan sumberenergi terbarukan seperti sinarmatahari, air, angin, gelombanglaut dan juga panas bumi. ***

Sebaran Potensi & Manfaat Energi Panas Bumi Di Indonesia

Energi panas bumi telah dimanfaatkan untuk pembangkit listrik sejak tahun 1913dan di New Zealand sejak tahun 1958. Pemanfaatan energi panas bumi untuk sektornon listrik (direct use) telah berlangsung di Iceland sekitar 70 tahun. Selain itu, energigeothermal atau panas bumi ini tidak akan menyebabkan efek rumah kaca dan dalamhal konsumsi energi, pembangkit listrik tenaga panas bumi adalah pembangkit energimandiri. Untuk kegiatan eksplorasi atau pengeboran panas bumi di Indonesia, bukanhanya sekarang, tetapi sudah dilakukan secara luas sejak tahun 1972.

J. Simanjuntak

Anggota Ikatan Ahli Panas Bumi Indonesia

proses ini akan dikembalikan ke-bawah tanah melalui sumur lain(sumur injeksi) sehingga air terse-but dapat mengalami proses pe-manasan kembali dibawah tanah.Siklus perputaran air ini dapatberlangsung terus menerus kare-na sumber panas yang ada didalam bumi akan selalu ada dantidak akan pernah habis. Setiapair yang diinjeksikan ke bawahtanah di sekitar sumber panastersebut akan terpanaskan sehing-ga siap untuk kembali membawauap/air panas dari bawah tanahtersebut ke permukaan untuk di-ubah menjadi tenaga listrik. Inilahalasan mengapa panas bumidikategorikan sebagai sumberenergi terbarukan dan berkesi-nambungan dan terus menerussampai kepada anak cucu kitananti.

Adanya proyek Panas Bumiternyata tidak hanya mendatang-kan manfaat dalam bentuk tenagalistrik saja tapi juga dapat mening-katkan kesejahteraan pendudukdi sekitar proyek pengembanganpanas bumi.

Dari beberapa energi alterna-tif tersebut maka energi panasbumi lebih memungkinkan untukdikembangkan dalam skala besar,selain sifat ramah lingkungan danterbarukan. Sehingga panas bumimempunyai peluang besar untukmenjadi energi masa depan. Da-lam rangka mempercepat per-tumbuhan pembangunan baiknasional maupun di daerah, diper-lukan strategi perencanaan yangefisien, terutama dalam hal

harus membantu membuat bia-ya modal untuk proyek panas bu-mi menjadi turun sehingga listriktenaga geothermal terjangkaudi berbagai area di seluruh dunia.

Energi panas bumi padaumumnya ditemukan di daerah-daerah yang berada di sekitar gu-nung berapi dimana terdapatsumber panas bawah tanah. Pe-manfaatan energi panas bumidilakukan dengan cara mem-bangun suatu sumur produksisebagai jalan untuk uap/air panasyang berada sekitar 1-2 km diba-wah tanah, dan dapat keluar kepermukaan untuk memutar tur-bin sehingga dihasilkan tenagalistrik. Air panas yang tersisa dari

(seratus juta rupiah).Dan kemudian dalam Pasal

74 menyebutkan bahwa setiaporang yang dengan sengaja,menghalangi atau merintangipengusahaan Panas Bumi untukPemanfaatan Tidak Langsungterhadap pemegang Izin PanasBumi sebagaimana dimaksuddalam Pasal 46 akan dipidanadengan pidana penjara paling lama7 (tujuh) tahun atau pidana dendapaling banyak Rp 70.000.000.000,00(tujuh puluh miliar rupiah).

Di Indonesia usaha pencariansumber energi panasbumi perta-ma kali dilakukan di daerah Ka-wah Kamojang, Jawa Barat padatahun 1918. Pada tahun 1926 hing-ga tahun 1929 lima sumur eksplo-rasi dibor dimana sampai saatini salah satu sumur tersebut, ya-itu sumur KMJ-3 masih mempro-duk-si uap panas kering atau drysteam.

Berdasarkan data dari PLNpada tahun 2004 maka Indonesiakita akan kekurangan pasokanlistrik. Situasi ini memaksa peme-rintah untuk menambah kebutu-han energi. Masalah ini menjadisemakin berat dengan semakinmenipisnya cadangan minyaknegara (± 10 tahun mendatang)dan juga batubara.

Energi geothermal tidakmemiliki masalah intermitten(tidak kontinyu) seperti energisurya dan angina dan setelah di-bangun, pembangkit listrik panasbumi atau geothermal hanyamembutuhkan biaya pemeliha-raan yang relatif rendah, dan jugatidak memerlukan banyak sum-ber daya air.

Energi geotehermal memilikilebih dari cukup potensi untukmemainkan peran penting dipasar energi global masa depan.Kemajuan teknologi dan iptek

(UU No. 21 Tahun 2014) meru-pakan perubahan dari Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2003Tentang Panas Bumi (UU No. 27Tahun 2003), merupakan salahsatu langkah positif dan juga stra-tegis dalam mengembangkan Pa-nas Bumi sebagai salah satu tum-puan energi nasional. Hal inimengingat Indonesia memilikipotensi sumber daya Panas Bumiyang sangat besar – mencapai27.357,5 MW, tersebar di seluruhIndonesia, dan belum dimanfaat-kan secara optimal.

Terdapat beberapa poin pen-ting yang menjadi fokus peruba-han dari revisi dalam undang-undang yang baru tersebut, yaitu:

1. Pengusahaan panas bumitak lagi dikategorikan sebagai ke-giatan pertambangan, sehinggapengusahaan panas bumi dapatdilakukan di atas lahan konser-vasi,

2. Kewenangan pemberianizin Panas Bumi diselenggarakanoleh Pemerintah Pusat,

3. Pengiriman, penyerahan,dan/atau pemindahtanganan da-ta dan informasi kegiatan penye-lenggaraan Panas Bumi harus di-lakukan dengan Izin Pemerintah,

4. Dijelaskan juga dalam Un-dang-Undang Panas Bumi No-mor 21 Tahun 2014 dalam pasal46 menyatakan bahwa setiaporang dilarang menghalangi ataumerintangi pengusahaan panasbumi, dikuatkan lagi pada pasal73 juga menyebutkan bahwaSetiap orang yang dengan sengajamenghalangi atau merintangipengusahaan panas bumi seba-gaimana dimaksud dalam pasal46 (a) akan dipidana dengan pida-na penjara paling lama 1 (satu)tahun atau pidana denda palingbanyak Rp lOO.OOO.OOO,OO

prospek baru sehingga jumlah-nya meningkat menjadi 275 pros-pek, yaitu 84 prospek di Sumatera,76 prospek di Jawa, 51 prospekdi Sulawesi, 21 prospek di NusaTenggara, 3 prospek di Irian, 15prospek di Maluku dan 5 prospekdi Kalimantan.

Undang-Undang Nomor 21Tahun 2014 Tentang Panas Bumi

bangkit listrik sejak tahun 1913dan di New Zealand sejak tahun1958. Pemanfaatan energi panasbumi untuk sector non listrik (di-rect use) telah berlangsung diIceland sekitar 70 tahun.

Selain itu, energi geothermalatau panas bumi ini tidak akanmenyebabkan efek rumah kacadan dalam hal konsumsi energi,pembangkit listrik tenaga panasbumi adalah pembangkit energimandiri.

Kegiatan eksplorasi atau pe-ngeboran panas bumi di Indone-sia sudah dilakukan secara luaspada tahun 1972. Direktorat Vul-kanologi dan Pertamina, denganbantuan Pemerintah Perancisdan New Zealand melakukan sur-vey pendahuluan diseluruh wila-yah Indonesia.

Dari hasil survey dilaporkanbahwa di Indonesia terdapat 217prospek panas bumi, sepanjangJalur Gunung api tersebut mem-bentang dari Aceh hingga Lam-pung di pulau sumatra, sepanjangJawa, Bali, Nusa Tenggara hinggaMaluku dan Sulawesi Tenggara-Sulawesi Utara menerus Filipinakurang lebih 7.000 km.

Kondisi saat ini telah berhasilmenemukan beberapa daerah

tuk mengurangi dan meng-gantikan peran bahan bakarfosil nasional (Solar/Diesel)dan juga batubara dan meru-pakan sumber energi yangideal untuk pengembangandaerah setempat. Selain itu,energi panas bumi adalahenergi terbarukan yang tidaktergantung pada iklim dan cua-ca, sehingga keandalan terha-dap sumber energinya tinggi.

Sampai saat ini sebagianbesar kebutuhan energi listrikdi Indonesia dibangkitkan de-ngan energi batubara, minyakdan gas, tetapi hal tersebut ten-tunya tidak akan bertahan sela-manya. Masalah ini akan men-jadi semakin berat dengan se-makin menipisnya cadanganminyak negara (+- 10 tahunmendatang). Saat ini masihsedikit sekali peran energialternatif lain seperti : energimatahari, biomasa, panasbumi dan juga energi angin.

Energi panas bumi telahdimanfaatkan untuk pem-

SEBARAN Panas Bumi di Dunia

Indikasi Potensi Panas BumiINDIKASI Potensi Panas Bumi

SEBARAN Panas Bumi Di Indonesia

Energi panas bumimerupakan sum-ber energi yang ti-dak dapat di ekspordan sangat ideal un-

MEDAN (Waspada): Untuk meningkatkan tali silaturahmi danhidup sehat, Pemerintah Kota (Pemko) Medan menggelar car freeday setiap minggu. Car free day salah satu even area bebas daribahan bakar bermotor dan sarana berolahraga.

“Car free day ini akan kita gelar setiap minggu demi mewujudkanpola hidup sehat. Untuk itu diharapkan kepada seluruh masyarakatsupaya dapat hadir mengikuti car free day. Disini kita dapat berolahragabersama-sama dan saling meningkatkan tali silaturahmi,” kata WaliKota Medan Dzulmi Eldin saat mengikuti car free day di Jln. SudirmanMedan, tepatnya depan rumah dinas wali kota, Minggu (15/2).

Turut hadir pada car free day Wali Kota Medan Dzulmi Eldin, KapoldasuIrjen Pol Eko Hadi Sutardjo, Dandim 0201/BS Letkol Kav SetiawanAris Munandar, Kapolresta Medan Kombes Pol Nico Afinta, mewakiliDanyon Marinir, dan Ketua TP PKK Kota Medan Hj Rita MaharaniEldin serta pimpinan SKPD jajaran Pemko Medan bersama masyarakat.

Kata Eldin, kegiatan car free day salah satu pengendalian polusiperkotaan yang dirangkai dengan berbagai kegiatan seperti senamkesegaran jasmani, bersepeda santai, kegiatan UMKM, donor darah,lomba mewarnai dan lomba melukis tingkat TK dan SD, antraksi

Pemko Gelar Car Free Day Setiap Minggu

Waspada/ME Ginting

WALI Kota Medan Dzulmi Eldin, Kapoldasu Irjen Pol Eko Hadi Sutardjo, Dandim 0201/BS Letkol Kav Setiawan Aris Munandar,Kapolresta Medan Kombes Pol Nico Afinta, dan Ketua TP PKK Kota Medan Hj Rita Maharani Eldin, serta pimpinan SKPD jajaranPemko Medan bersepeda santai pada saat car free day, Minggu (15/2).

engrang, serta dimeriahkan oleh komonitas sepeda ontel.“Pemerintah Kota Medan akan memprogramkan kegiatan car

free day setiap minggunya sebagai sarana berkumpul berolahragabersama dengan masyarakat kota Medan. Dengan harapan agarmasyarakat kota Medan gemar berolahraga tentunya ini dapatmeningkatkan derajat kesehatan kita, selain itu juga pengendalianpolusi perkotaan dapat ditingkatkan,” ujarnya.

Eldin tidak lupa mengingatkan kepada seluruh masyarakat untukmengubah cara pandang yang selama ini tidak sehat menjadi polahidup sehat. Selain itu, mendukung program Pemko Medan yangsedang digalakkan yakni Medan Berhias dan menjaga keamanandan ketertiban lingkungan serta kebersihan lingkungan.

Rute yang dilalui sepeda santai ini adalah Jln. Diponogoro, Jln.Kapten Maulana Lubis, Jln. Balai Kota, Jln. Guru Patimpus, Jln. GatotSubroto, Jln. Iskandar Muda, Jln. Patimura, Jln. Mongonsidi, Jln.Juanda, dan finis masuk Jln. Wali Kota.

Kegiatan car free day ini diwarnai dengan pemberian hadiahkepada para pemenang lomba mewarnai dan melukis serta luckydraw kepada peserta senam jasmani dan peserta sepeda santai.(m50)

Ngaku Polisi, Perampok Rampas SepedamotorKorban dibawa keliling-

keliling, namun saat melintas diJln. Ampera, Kel. Glugur DaratII, Kec. Medan Timur, korban lom-pat dari boncengan sepedamotordan berteriak minta pertolongan.Takut ditangkap massa, keduapelaku melarikan diri membawasepedamotor korban.

Warga kemudian membawaAri yang tangannya masih dalamkondisi diborgol ke Polsek MedanTimur untuk membuat laporanpengaduan. Namun, karena loka-si perampokan di wilayah hukumPolsek Medan Barat, maka kor-ban diarahkan membuat penga-duan ke polsek tersebut.

Menurut Ari, dirinya tidakbisa berbuat apa-apa karenakejadiannya begitu cepat dandisaksikan temannya Juni. “Tiba-tiba sepedamotor kami dicegat,kedua pelaku menuduh aku telahmembawa sepedamotor hasilcurian. Seorang pelaku turun darisepedamotornya dan langsungmemborgol tangan aku,”sebutnya.

Sementara itu, KapolsekMedan Barat saat dikonfirmasimelalui Kanit Reskrim AKPSimeon Sembiring mengatakan,pihaknya sudah menerimalaporan korban. “Sudah kita teri-ma laporannya, dan anggota jugasedang mengecek di lokasi ke-jadian,” tuturnya.(czal/h04)

anggota kepolisian yang mengen-darai sepedamotor.

Seorang pelaku menuduhkorban membawa sepedamotorcurian dan langsung memborgoltangan Ari, sedang temannya Juniyang ketakutan langsung melari-kan diri. Selanjutnya, pelakumengambilalih sepedamotor kor-ban dan memaksa Ari naik dibon-cengan dalam kondisi tangandiborgol.

Pelita IV, Kec. Medan Perjuangan,membuat laporan pengaduanke Polsek Medan Barat.

Perampokan itu berawal saatkorban bersama temannya Juni,16, berboncengan sepedamotorHonda Beat BK 4958 ADC warnamerah baru saja pulang dari seko-lah hendak menuju ke rumahnya.Saat melintas di Jln. KL Yos Sudarsotepatnya depan kantor PLN, kor-ban distop dua pelaku mengaku

MEDAN (Waspada): Duaperampok yang mengaku

anggota kepolisianmerampas sepedamotoryang dikendarai pelajar

kelas XI SMA swasta, di Jln.KL Yos Sudarso Medan, Kec.

Medan Barat, Sabtu (14/2)sekira pukul 13:00.

Dalam kondisi tangan terluka,korban Ari Gidoan, 17, warga Jln.

TNI AL Diharapkan Jadi Pelopor Tertib Lalulintasdilaksanakan kegiatan-kegiatanlain yang bermanfaat untukmasyarakat,” katanya.

Sosialisasi ditutup denganpemberian helm secara simboliskepada perwakilan anggota POMAL, PNS dan istri para anggotaAL.

Pantauan Waspada, usaisosialisasi, anggota POM AL yangakan membuat Surat Izin Menge-mudi (SIM) diwajibkan mengikutiujian teori dilanjutkan ujian praktikmembawa sepedamotor . (m39)

to school serta pelatihan polisicilik,” jelas Budi.

Dengan meningkatnya kegia-tan sosialisasi, diharapkan makinbanyak masyarakat yang sadarakan pentingnya tertib berlalulin-tas guna menciptakan keamanan,keselamatan, ketertiban dankelancaran lalulintas.

Sedangkan Dan POM ALMayor Laut Julkiply menyambutbaik kerjasama dengan Sat LantasPolresta Medan. “Diharapkan de-ngan adanya kerjasama ini, dapat

pembuatan SIM komunitas olehanggota POM AL dan keluargaserta razia gabungan penertibanlalulintas.

Sebelumnya, Sat LantasPolresta Medan sudah beberapakali melaksanakan kegiatan yangsama. Diantaranya denganPaskhas TNI AU, Yon Marinir, YonKaveleri dan Lapas Tanjunggusta.

“Kerjasama dengan instansiterkait ini merupakan kegiatanrutin yang dilaksanakan tiapminggu selain kegiatan police go

MEDAN (Waspada): KasatLantas Polresta Medan KompolM. Budi Hendrawan berharapkeluarga besar TNI AL menjadipelopor ketertiban berlalulintas.

“Menjaga ketertiban lalulintassangat penting karena korbankecelakaan lalulintas tidak menge-nal profesi,” kata Kompol M. BudiHendrawan saat melakukansosialisasi tertib lalulintas dalamrangka HUT ke-59 POM AL diLantamal 1, Sabtu (14/2).

Menurut Budi, semua profesiberpotensi mengalami kecelaka-an di jalan raya bila tidak mema-tuhi aturan lalulintas. “Dengantertib berlalulintas, maka kita akanmengurangi risiko terjadinyakecelakaan di jalan raya,” ujarnya.

Karenanya, diharapkankepada semua pengendara baikpengemudi sepedamotor, betor,mobil terutama keluarga besarTNI- AL agar menjadi peloportertib berlalulintas.

Selain sosialisasi tertib berla-lulintas, lanjut Budi, pihaknyabersama POM AL melaksanakankegiatan pekan disiplin lalulintas.Kegiatan itu meliputi sosialisasitentang tertib lalulintas,

Waspada/Rudi Arman

KASAT Lantas Polresta Medan Kompol M. Budi Hendrawan bersama Dan POM AL Mayor Laut Julkiply menyaksikan anggota POM AL yang mengikuti ujian praktik mengendarai sepedamotor,Sabtu (14/2).

Polisi Buru Pemilik 8 Kg Ganjabarang-barang penumpang, Ryang membawa 3 Kg ganja da-lam ransel tertangkap.

Sedangkan F lolos daripemeriksaan dan ikut bus menujutujuan Medan. Sedangkan ganja8 Kg yang disimpan dalam koperdi bagasi bus juga luput daripemeriksaan petugas.

Ketika sampai di pool BusKurnia, barang-barang bawaanpenumpang termasuk koperyang berada di dalam bagasiditurunkan. Seluruh penumpangmengambil barang-barangnyadan hanya tinggal satu koper yangtidak diambil pemiliknya.

“Diduga F takut ditangkapseperti temannya R, sehingga me-ninggalkan koper berisikan ganjaitu,” ujar Bonic. (czal)

nya R. Keduanya menumpang BusKurnia dikemudikan MuhammadAli dan kernet Fauza dari GurogokAceh Biruen menuju Medan.

Namun, dalam perjalanandi Kabupaten Langkat, bus yangditumpangi kedua pelaku terkenarazia yang digelar Polsek TanjungPura. Saat dilakukan pemeriksaan

MEDAN (Waspada): Terkaitdiamankannya koper tak bertuanberisikan 8 Kg ganja diduga milikpenumpang Bus Kurnia BL 7442PB jurusan Aceh-Medan, di poolBus Kurnia Jln. Gatot Subroto Me-dan, Kamis (12/2), Polsek MedanHelvetia telah mengetahui iden-titas pemilik koper berinisial F.

“Saat ini kita masih melaku-kan pengejaran terhadap pemilikkoper berisikan ganja berinisialF,” kata Kapolsek Medan HelvetiaKompol Ronni Bonic kepadaWaspada, di ruang kerjanya,Jumat (13/2) sore.

Menurut Bonic, sebenarnyapelaku yang membawa narkobayang disimpan dalam koper danransel ada dua orang yakni F (bu-ron) warga Medan, dan teman-

Medan Metropolitan WASPADASenin

16 Februari 2015B2

Waspada/Andi Nasution

KERETA api bandara yakni Airport Railink Services (ARS) melintas dari Stasiun Besar Medan menuju Kualanamu International Airport (KNIA). Di sisi kiri lintasan kereta api yang mengarah ke KNIA itu, tampak material pembangunan jalur ganda menumpuk.Lokasi tersebut berseberangan dengan pemukiman penduduk di Jln. Timah yang telah digusur PT. KAI. Foto diambil di Stasiun Aras Kabu, Beringin, Sabtu (14/2).

tersendiri yang akan dituangkandalam perjanjian sewa.

Selanjutnya, PT. KAI Divre ISumut akan membuat surat pe-ringatan pengosongan/pem-bongkaran terakhir pada 11 No-vember 2014 dengan batas waktu18 November 2014. Rencana pe-nertiban ditetapkan pada 15 No-vember 2014 dan PD. Pasar akanmelakukan koordinasi kepadaMuspida pada 13 November2014.

Mengenai fakta-fakta terse-but, Waspada berusaha meng-konfirmasi Humas PT. KAI DivreI Sumut, Rapino, namun tidakberhasil. Beberapa kali Waspadamenghubungi telepon selularmilik Rapino, namun tidak adajawaban meski terdengar nadasambung.(c02)

ra penggusuran terhadap rumahwarga dilakukan untuk revitalisasiPasar Timah, dan bukan untukpembangunan jalur ganda keretaapi (double track).

Selain itu, disebutkan bahwapihak PD. Pasar memberikandana Rp90 juta kepada PT. KAIyang selanjutnya digunakansebagai biaya kompensasi kepada60 kepala keluarga. Dengan perin-cian setiap rumah menerimaRp1,5 juta. Kemudian pihak PD.Pasar memberikan dana sebesarRp110 juta kepada PT. KAI sebagaibiaya penertiban/sosialisasi.

Biaya yang dikeluarkan PD.Pasar Kota Medan ini tidakdihitung sebagai kompensasi sewalahan pasca penggusuran di Jln.Timah. Tarif sewa lahan ditetap-kan berdasarkan kesepakatan

yang berlokasi di pinggiran relkereta api. Bahkan, gedung Uni-land Plaza yang berlokasi sejajardengan Stasiun ARS dan yangterdekat dengan Stasiun BesarMedan, ternyata tidak digusur.

Terungkapnya dugaan pem-bohongan publik yang dilakukanPT. KAI Divre I, setelah korbanpenggusuran di Jln. Timah me-nerima fotokopi dokumen risalahrapat yang ditandatangani DirutPD. Pasar Benny Sihotang danDeputy Vice President PT. KAIDivre I Sumut, Edy Setiawan.Rapat yang membahas tentangpenggusuran rumah pendudukdi Jln. Timah itu, digelar di ruanganDolok Martimbang, Kantor PT.KAI Divre I pada Senin, 10November 2014.

Dalam risalah rapat itu, terte-

rapat antara PT. KAI Divre I de-ngan PD. Pasar bocor ke publik,kini lokasi penggusuran rumahwarga di Jln. Timah itu diperki-rakan tidak terkena dampakpembangunan jalur ganda.

Hal ini makin menguatkanindikasi adanya konspirasi antaraPT. KAI Divre I Sumut denganPD Pasar Medan untuk menye-wakan lahan di Jln. Timah kepadapihak pengembang Pasar Timahdengan mengorbankan pemu-kiman warga.

Dugaan adanya gratifikasi danpenyalahgunaan wewenangsudah terlihat ketika pihak PT. KAIDivre I tidak melanjutkan penggu-suran ke gedung Yanglim Plaza,Thamrin Plaza, Balai Sosial Perse-mayaman Jenazah di Jln. Baka-ranbatu dan bangunan lainnya

lintasan kereta api khusus bandaradengan lintasan kereta api regular.

Sebaliknya, jika pemukimanwarga di Jln. Timah tersebutdijadikan lokasi pembangunan jalurganda, dipastikan akan terjadiperpotongan antara lintasan keretaapi bandara dengan kereta apiregular.

“Setidaknya, perpotonganlintasan ini terjadi di areal StasiunBesar Medan dan di stasiun ArasKabu atau menjelang BandaraInternasional Kualanamu. Ini jelastidak efektif. Jika ini dilakukan,berarti tidak ada gunanya pem-bangunan jalur ganda tersebut,”ujar sumber.

Dengan demikian, kejangga-lan atas penggusuran rumah war-ga di Jln. Timah itu semakin ter-ungkap. Setelah dokumen risalah

mor aset sebagaimana yang di-klaim pihak PT. KAI.

Informasi yang diperolehWaspada di lapangan, lokasi pem-bangunan jalur ganda kereta apitersebut memang berseberangandengan lokasi penggusuranrumah warga di Jln. Timah.

Sumber Waspada mengata-kan, jika ditarik garis dari stasiunAirport Railink Services (ARS) diJln. Jawa hingga KNIA mengikutijalur kereta api yang ada saat ini,maka pembangunan jalur gandatersebut tidak akan ‘memotong’pemukiman penduduk di Jln. Timah.

Sebab, lokasi stasiun ARS danKNIA berada di sisi yang samapada jalur kereta api saat ini.Dengan demikian, jika dilakukanpembangunan jalur ganda, makatidak terjadi perpotongan antara

Sebaliknya, jalur ganda terse-but akan ‘memotong’ bangunanUniland, ruko Jln. Palangkaraya,gedung FK-UISU, PDAM Tirta-nadi, Stasiun KA Jln. Thamrin, BalaiSosial Persemayaman JenazahJln. Bakaranbatu hingga ke Ban-dara Internasional Kualanamu.

Bahkan di Stasiun Aras Kabu,Beringin, terlihat material untukpembangunan jalur ganda sepertipasir, batu dan bantalan rel telahmenumpuk pada sisi rel keretaapi yang berseberangan denganlokasi penggusuran rumah wargaJln. Timah.

Selain itu, di sekitar lokasipembangunan jalur ganda terlihatplang yang bertuliskan bahwalahan itu merupakan aset milikPT. KAI Divre I Sumut. Namunpada plang itu tidak tertera no-

MEDAN (Waspada):Lokasi penggusuran 60

rumah warga di Jln. Timah,Kecamatan Medan Area

ternyata tidak terkenadampak pembangunan

double track (jalur ganda)kereta api yang

menghubungkan StasiunBesar Medan hingga ke

Kualanamu InternationalAirport (KNIA).

Pantauan Waspada di lapa-ngan, Sabtu (14/2), bila dilihat lo-kasi stasiun Airport Railink Servi-ces (ARS) di Jln. Jawa, KecamatanMedan Timur dan Bandara Inter-nasional Kualanamu, maka jalurganda yang akan dibangun terse-but, tidak akan melewati pemu-kiman penduduk Jln. Timah.

Kejanggalan Penggusuran Makin TerungkapPembangunan Jalur Ganda Tidak Melewati Lokasi Penggusuran Jln. Timah

MEDAN (Waspada): Gubsu H Gatot PujoNugroho ST, MSi, berharap warga perantau asalSumatera Utara yang tinggal di Kepulauan Riau,dapat ikut mempromosikan Sumut kepadawisatawan yang datang.

“Hal itu mengingat Kepri termasuk tiga besardestinasi wisatawan mancanegara di Indonesia,dengan jumlah kunjungan hampir 2 juta pada tahunlalu,” kata Gubsu saat menerima kunjunganpengurus Ikatan Keluarga Besar Sumatera Utara(IKABSU) Kepulauan Riau (Kepri), di Kantor Gubsu,Jumat (12/2). Gubernur berharap para perantauasal Sumatera Utara ini dapat menjadi duta atauagen yang mempromosikan daerah.

Hadir dalam kesempatan itu jajaran pengurusterpilih IKABSU di antaranya Ketua H NutherinSihaloho, Wakil Ketua Kalfer S, Wakil Ketua TumburSihaloho, Sekretaris Fisman F Gea, Ketua PanitiaPelantikan Budiharto Manalu, Sekretaris PanitiaBirgal Sinaga, Bendahara Jonson F.

Kunjungan tersebut dalam rangka mengundangGubsu H Gatot Pujo Nugroho menghadiripelantikan pengurus IKABSU periode 2015-2020pada 14 Maret mendatang di Batam. Acarapelantikan tersebut akan dimeriahkan dengan

Waspada/Amir Syarifuddin

GUBSU Gatot Pujo Nugroho menerima kunjungan pengurus Ikatan Keluarga Besar Sumatera Utara(IKABSU) Kepulauan Riau (Kepri) di Kantor Gubsu.

pagelaran adat budaya Sumatera Utara danmenampilkan artis asal Sumut Judika.

Selain menjadi duta wisata, Gubernur jugamengharapkan agar warga perantau jugapromosikan Sumut sebagai daerah tujuan investasi,mengingat Batam juga merupakan pusatbisnis. ”Mohon dipromosikan juga Sei Mangkeisebagai Kawasan Ekonomi Khusus yang menjadibenchmark kawasan serupa di tanah air,” ujar Gatot.

Sementara itu, Ketua IKABSU H NutherinSihaloho mengungkapkan, warga Sumatera Utaradi Kepulauan Riau jumlahnya signifikan yangmencapai seperempat populasi penduduk. “Hampirsebagian besar warga di Kepulauan Riau adalahpendatang dan menurut catatan kami ada 250 ribuwarga perantau Sumatera Utara yang ada di siniyang menempati berbagai profesi dan posisi-posisistrategis,” sebutnya.

Mendukung usul Gubsu, IKABSU akanmerancang sebuah expo atau pameran promosidaerah Sumatera Utara, yang bisa diikuti seluruhkabupaten/kota dan stakeholder terkait. MengingatBatam menjadi pusat bisnis sekaligus wisata sehinggamelakukan promosi di sana peluang bagi SumateraUtara menarik wisatawan.(m28)

Gubsu Harapkan Perantau Promosikan Wisata

Pengidap HIV Curi Tabung GasRio ke Polsek Medan Baru.

Tersangka Rio yang ditemuidi Polsek Medan Baru mengaku,dirinya mengidap penyakit HIVyang diketahui oleh Kepala Puskes-mas Padang Bulan. “Saya memangterkena penyakit HIV,” katanya.

Kanit Reskrim Polsek MedanBaru Iptu Oscar Setjo saat dikon-firmasi, Minggu (15/2) menga-takan, tersangka Rio masih dalampemeriksaan, sedangkan korbansudah membuat laporan penga-duan. (czal)

dalam sakunya. Ketika diperiksaternyata surat dari Dinas Keseha-tan Kota Medan dan PuskesmasPadang Bulan yang menyatakantersangka pengidap penyakit HIV.

“Saya mana perduli. Bisa sajaitu alasan pelaku untuk meng-hindari amukan massa,” sebutHendrik mengaku dirinya sudahtiga kali kemalingan.

Mobil ambulan RS Bhayang-kara yang kebetulan melintas dilokasi distop warga dan memintatolong agar membawa tersangka

dari samping warung saya, ke-betulan disitu tempat menum-pukkan tabung gas,” sebutnya.

Usai mengambil tabung gasitu, tersangka Rio melarikan diridan menyetop becak. Namun,aksinya dilihat Hendrik. Sambilmengejar, korban berteriakmaling. Akhirnya korban dibantuwarga menangkap dan menghajartersangka hingga babak belur.

Saat dipukuli, Rio mengakumenderita penyakit HIV sembarimengeluarkan secarik kertas dari

Korban Hendri mengatakan,dirinya baru tiba di warungnyayang tidak jauh dari kediamannya.Selama ini, tidak ada yang tinggaldi warungnya. “Aku baru sampaidi warung antara rumah dan wa-rung tidak terlalu jauh,” katanya.

Ketika korban membukawarungnya, tersangka Rio me-nyusup dari sampingn langsungmenuju tumpukan tabung gasyang baru diisi korban beberapahari lalu dan mengambil dua ta-bung gas 3 Kg. “Dia (Rio) masuk

MEDAN (Waspada): Seorangpengidap HIV berinisial A aliasRio, 30, warga Tanjung Anom,Kec. Medan Selayang, babak belurdihajar massa karena dipergokimencuri dua tabung gas ukuran3 Kg di warung milik Hendrik,42, Jln. Mawar, Kel. Karang Sari2, Kec. Medan Polonia, Sabtu (14/2) siang.

Selanjutnya, tersangka Rioyang memiliki tatto naga itudiboyong ke Polsek Medan Baruuntuk menjalani pemeriksaan.

kara (TKP). Setelah api padam,petugas memasang police linedi depan restoran yang terletakdi pinggir jalan besar tersebut.

Sementara itu, pihak peng-usaha yang diwakili Fadillah,warga Jln. Karet Raya, PerumansSimalingkar, ketika berada diPolsek Delitua mengaku, kerugianakibat kebakaran itu mencapaiRp100 juta lebih.

Kapolsek Delitua KompolAnggoro Wicaksono SIK yangdikonfirmasi melalui KanitReskrim AKP Martualesi Sitepumembenarkan terjadinya keba-karan tersebut. “Petugas sedangmelakukan proses penyelidikanuntuk mengungkap penyebabkebakaran,” tuturnya.(m40)

angin melalap restoran itu hingganyaris menyambar bangunanlainnya yang berada di dekatnya.Terlihat para pekerja restorandibantu warga berusaha mema-damkan api.

Tidak berselang lama, enamunit mobil pemadam kebakaranmilik Pemko Medan tiba di lokasidan berhasil memadamkan apihingga tidak merembet kebangunan lainnya.

Menurut informasi di lapa-ngan, kebakaran itu diakibatkanselang tabung gas ada yang bocor.Lalu tabungnya jatuh dan ter-sambar api dari kompor yang lain.

Petugas Polsek Delitua yangdatang ke lokasi langsung mela-kukan olah tempat kejadian per-

MEDAN (Waspada): Resto-ran Ayam Penyet di Jln. AH Nasu-tion, Medan Johor, terbakar,Sabtu (14/2) pagi. Dugaan semen-tara asal api dari selang tabunggas yang bocor.

Dalam peristiwa itu tidak adakorban jiwa, namun pihakpengusaha menderita kerugianmencapai Rp100 juta lebih karenasebagian besar barang dagangandan peralatan hangus terbakar.

Pantauan wartawan di la-pangan, akibat kebakaran resto-ran Ayam Penyet yang lokasinyatak jauh dari Stasiun PengisianBahan Bakar Umum (SPBU)membuat arus lalulintas macattotal di Jln. AH Nasution.

Api semakin marak tertiup

Waspada/Sahrizal

RATUSAN warga memberikan pertolongan memadamkan apidan membantu kelancaran arus lalulintas saat terjadi kebakarandi restoran Ayam Penyet Jln. AH Nasution Medan.

Restoran Ayam Penyet Terbakar

WASPADASenin

16 Februari 2015 Medan Metropolitan B3

Waspada/Amir Syarifuddin

GUBERNUR Sumatera Utara H Gatot Pujo Nugroho menerima Kakanwil BPJS KetenagakerjaanSumbagut Edy Syahrial dan rombongan, di Rumah Dinas Gubsu Jln. Sudirman Medan, Kamis(12/2) malam.

BPJS Dan Pemprovsu Segera Bangun Rusunawa Untuk Pekerja

mengatakan, Pemprovsu siapmenyediakan lahan untuk pem-bangunan rumah susun sewa.“Kita mempersiapkan lahan diKawasan Mabar,” ujarnya.

Gubsu mendukung sepe-nuhnya upaya optimalisasi per-lindungan dasar tenaga kerja bagiPNS/TNI/Polri tersebut. “AmanahUndang-Undang wajib kita lak-sanakan. Pada tanggal 1 Juli 2015nanti seluruh PNS/TNI/Polri diIndonesia wajib menjadi pesertaBPJS Ketenagakerjaan, termasukPNS di lingkungan PemerintahProvinsi Sumut,” tuturnya.

Untuk itu, kata Gubsu, he-daknya BPJS Ketenagakerjaan ha-rus terus mensosialisasikan kepa-da calon peserta agar lebih pa-ham. Apalagi, banyak manfaatyang diperoleh khususnya padaprogram JKK dan JKM. Keikut-sertaan PNS dalam BPJS Ketena-gakerjaan diharapkan membawadampak positif dalam pening-katan kinerja dan disiplin kerjadi lingkungan Pemerintah Pro-vinsi Sumut.(m28)

bisa mendapatkan Rusunawa,menurut dia, adalah mereka pe-kerja penerima upah dan telahmenjadi peserta BPJS Ketenaga-kerjaan paling tidak satu tahunlamanya.

Selain melaporkan pem-bangunan Rusunawa, Edy me-nyampaikan, BPJS Ketenagaker-jaan Sumbagut mengharapkanada dukungan dari PemerintahProvinsi Sumut, Pemko dan Pem-kab agar para abdi negara ataupegawai negeri sipil (PNS) segeradimasukkan ke program BPJSketenagakerjaan.

Hal ini sesuai peraturan Presi-den RI No 103 tahun 2013 tentangpenahapan kepesertaan jaminansosial, semua penyelenggaranegara baik TNI/Polri, PNS hinggapemberi upah harus wajib masukBPJS Ketenagakerjaan palinglambat 1 Juli 2015. “Bulan Juli selu-ruh PNS baik TNI/Polri menda-patkan jaminan sosial ditanggungnegara,” sebutnya.

Menanggapi laporan itu, Gub-su H Gatot Pujo Nugroho ST, MSi

MEDAN (Waspada): BadanPenyelenggara Jaminan Sosial(BPJS) Ketenagakerjaan berker-jasama dengan Pemerintah Pro-vinsi Sumatera Utara (Pemprov-su) akan membangun rumah su-sun sewa (rusunawa) di KawasanMabar.

Kakanwil BPJS Ketenagaker-jaan Sumbagut Edy Syahrial me-ngatakan hal itu saat melakukanaudiensi dengan Gubernur Su-matera Utara H Gatot Pujo Nu-groho, di Rumah Dinas GubsuJln. Sudirman Medan, Kamis (12/2) malam.

Edy mengatakan, tahun inidiharapkan pembangunan Rusu-nawa tersebut sudah bisa dilaku-kan sehingga sudah bisa ditempatipara pekerja. PembangunanRusunawa itu, untuk meningkat-kan kesejahteraan pekerja di Su-mut. Untuk tahap awal akan di-bangun satu twin block denganjumlah 100 kamar yang dapat me-nampung 400 pekerja.

Selain Gubsu, audiensi BPJSdihadiri Plh Sekdaprovsu Ir HjR Sabrina MSi, Asisten III Pem-provsu Zulkarnain SH, MSi, KadisTenaga Kerja dan TransmigrasiSumut Drs Bukit TambunanMAP. Sementara dari rombong-an BPJS Ketenagakerjaan men-dampingi Kepala Badan Penye-lenggara Jaminan Sosial Ketena-gakerjaan (BPJS) Kantor WilayahSumatera Bagian Utara (Sumba-gut) Edy Syahrial yakni KepalaDivisi Kemitraan Ahmad Hafiz,Kepala Divisi TI Romi Enriko, Ke-pala Bagian Pelayanan Yosef Rizal,Kepala Kantor Cabang SiantarSofyan Siregar, Kepala Bagian Ke-uangan Ferry Yuniawan, danKepala Divisi Pengadaan Marsaid.

“Dari Kesepakatan MoUproses pembanguan kita kejarakhir tahun. Karena, kemungki-nan besar pendanaan serentakdengan provinsi lain di akhir Ma-ret,” sebut Edy. Dia berharap pem-bangunan Rusunawa untuk tahapawal tidak menghadapi masalah.Kemudian, kalaupun terealisasiselanjutnya cari pola yang bagusuntuk tahap kedua.

Untuk kriteria buruh yang

MEDAN (Waspada): Puluhan anak-anaknelayan sedang belajar dan membaca ketika BundaPaud Hj Sutias Handayani Gatot Pujo Nugrohomengunjungi Rumah Baca Bakau di Desa BaganPercut, Kec. Percut Seituan, Deliserdang, Jumat(13/2).

Sambil memegang buku dan alat tulis anak-anak nelayan ini, awalnya tidak menghiraukankedatangan rombongan istri Gubernur SumateraUtara yang tidak canggung langsung duduk berbaurdengan mereka.

Sampai akhirnya, salah satu dari rombonganmengenalkan Sutias yang menyempatkan hadirke Rumah Baca Bakau untuk melihat langsungaktifitas belajar anak-anak. Setelah mengenal sosokyang juga Ketua Tim Penggerak PKK Sumut inianak-anak yang lagi asyik belajar langsung malu-malu namun sedikit-demi sedikit melirik danberkeinginan mendekat.

“Ayo ibu temani belajarnya, dari pada nontonTV banyak-banyak lebih baik di sini belajar banyak-banyak, ya,” kata Sutias yang langsung berbaurdengan anak-anak.

Sutias juga memberi motivasi kepada anak-anak agar rajin belajar dan rajin berdoa agar setelahbesar bisa jadi orang sukses. “Siapa yang mau jadiGubernur? Siapa yang mau jadi bupati, kalau begiturajin sholat, rajin belajar, rajin bantu orang tua ya,”kata Sutias memberi motivasi.

Kedatangan istri orang nomor satu di Pemprovsuini bukan hanya sekadar memberikan motivasikepada anak-anak didik. Pada kesempatan itu, Sutiasjuga memberikan oleh-oleh berupa bantuan buku-buku kepada Taman Baca Bakau agar bisa

Sutias Memotivasi Anak-anak Nelayan membantu kegiatan belajar mengajar.

“Ini kita bawa oleh-oleh yang besar manfaatnyaagar lebih giat lagi belajarnya,” ujarnya sambilmenyerahkan bantuan buku kepada pengurusTaman Baca Bakau.

Tak hanya mengunjungi Taman Baca Bakau,Sutias dan rombongan juga mengunjungi PAUDIhsanul Ulum Jln. Beko, Bagan Percut, Kec. PercutSeituan, yang letaknya tak jauh dari tempat itu.

Di tempat ini, selain memberikan motivasipada anak-anak usia dini agar rajin belajar, Sutiasjuga memberikan bantuan buku.

Menurut salah satu pengajar, anak-anak yangtergabung sudah pandai membaca danmenulis. Mereka merupakan generasi penerusbangsa yang perlu mendapatkan sentuhanpenanganan berkesungguhan agar karakternyaterbentuk secara utuh.

Bunda PAUD Sumut Hj Sutias Handayani GatotPujo Nugroho menyampaikan pentingnyapenyiapan anak usia dini menjadi generasi penerusbangsa yang sehat, cerdas dan berakhlak mulia.

Apalagi, kegiatan yang diselenggarakan melaluiformat bermain sambil belajar, merupakan satukesatuan yang tidak terpisahkan dari upayapembentukan karakter anak. Hasil dari upaya nyatamelalui lembaga PAUD di antaranya anak-anakusia dini sudah bisa membaca dan menulis, sehinggameringankan tugas para guru di tingkat SD.

Hadir juga mendapingi Bunda PAUD Sumut,Kepala Badan Perpustakan Arsib dan DokumentasiSumut Hasangapan Tambunan, Sekretaris KorpriSumut Nurlela dan beberapa pengurus PAUD Sumutdan Pengurus Tim Penggerak PKK Sumut.(m28)

Waspada/Amir Syarifuddin

BUNDA PAUD Hj Sutias Handayani Gatot Pujo Nugroho dan sejumlah pengurus Tim PKK Sumut bersama puluhan anak-anak nelayan sedang belajar dan membacaketika mengunjungi Rumah Baca Bakau di Desa Bagan Percut, Kec. Percut Seituan.

Nasib Jembatan Adam Malik Terkatung-katungmasih terkendala proses gantirugi,” tuturnya.

Dijelaskannya, kalau punjembatan Adam Malik itu ter-kendala dan batal untuk dilebar-kan, maka untuk Pemko tentutidak ada kerugiannya, namunbagi masyarakat umum tentumenjadi kerugian karena tidakbisa memanfaatkan infrastrukturyang baik.

“Kalau pembangunan itutidak dilanjutkan, bagi negara tidakada ruginya, tapi bagi masyarakattentu hal ini menjadi kerugian ka-rena tidak bisa menikmati infras-truktur jembatan yang baik,” kataSyahnan. (m50)

itu, karena yang menjadi masalahada pada hak ahli waris pemiliklahan itu yang hingga saat ini ma-sih belum jelas,” ujarnya.

Oleh karena itu, kata dia, pi-haknya masih menunggu kepu-tusan dari pengadilan terkait siapayang berhak untuk menerimasebagai ahli waris dari lahan ter-sebut.

“Makanya, sekarang kamimasih menunggu putusan peng-adilan. Kalau sudah ada putusan-nya kepada siapa ganti rugi dise-rahkan, kita sudah bisa langsungmelanjutkan pembangunan,kalau belum bagaimana kita maumelelang pembangunan karena

hanya seorang tapi ada beberapaorang yang memiliki hak dan yangmenjadi bermasalah selama ini,”sebutnya.

Terpisah, Kepala Dinas PUBina Marga Khairul Syahnanmengaku, pihaknya belum dapatmelanjutkan pembangunan jem-batan Adam Malik, hal itu karenamasih ada lahan yang belum da-pat diganti rugi.

“Permasalahannya sebenar-nya bukan lagi ada sama kita dankita sudah menyurati Dinas TRTBMedan untuk mengukur lahanitu, tim apresial juga sudah ada.Masalahnya, kita tidak tahu samasiapa akan kita serahkan ganti rugi

bisa menargetkan kapan pem-bangunan jembatan Adam Malikitu bisa dilanjutkan dan selesai.“Memang kita belum bisa menar-getkan, karena kita masih akanberupaya dulu membujuk yangpunya tanah di situ, karena bukan

la kan karena persoalan denganahli waris yang memiliki hak disitu,kalau itu sudah selesai tentupembangunannya sudah selesai,”katanya.

Menurut Eldin, untuk saat iniPemko Medan memang belum

yang tidak jelas, sehingga Peme-rintah Kota (Pemko) Medan ma-sih menunggu putusan dari peng-adilan siapa ahli waris yang berhakuntuk menerima ganti rugi ataslahan yang digunakan tersebut.

“Pembangunan itu terkenda-

itu selesai.Wali Kota Medan Dzulmi

Eldin ketika dikonfirmasi, Jumat(13/2) mengatakan, pembangu-nan tertunda akibat satu persillagi lahan yang belum diganti rugiberada pada persoalan ahli waris

MEDAN (Waspada): Nasibjembatan Glugur di Jln. AdamMalik, Kel. Silalas, Kec. MedanBarat, sampai saat ini masih ter-katung-katung. Pasalnya, PemkoMedan sendiri belum bisa me-mastikan kapan pembangunan

kan, terkait administrasi pasiendi RSUP H. Adam Malik Medan,semua wewenang BPJS Keseha-tan. “Kita hanya melayani pasienyang datang ke rumah sakit ini.BPJS yang menentukan apakahdia peserta atau bukan, karenaadministrasi sekarang dilakukanoleh BPJS Kesehatan. Kalau BPJSmengatakan kartu itu tidak sesuaidengan data pengguna, makaterdaftar sebagai pasien umum,”katanya.

Terkait keluhan yang dikata-kan keluarga pasien, menurut dia,tim dokter sudah menanganidengan maksimal, namun kondisipasien memang sudah tidak bagussaat masuk ke RSUP HAM. (h02)

mengaku, ada perbedaan tanggallahir di kartu Jamkesmas pasiendengan database. Namun, namadan alamat rumahnya sama. “Ter-dapat perbedaan tangga lahirnya,tetapi kita tetap jaminkan biayaperawatan ke rumah sakit dankita minta surat keterangan darilurah,” tuturnya.

Sedangkan Kepala Departe-men Hubungan Eksternal SDMdan Umum BPJS Kesehatan DivreI Sumut-Aceh Fauzirman menga-takan, pasien pemegang kartu Jam-kesmas harus membawa KK atauKTP saat berobat untuk menghin-dari penggunaan kartu orang lain.

Kasubbag Humas RSUPHAM Sairi M Saragih menutur-

dideritanya. “Satu bulan yang lalusudah sakit, Cuma dirawat di ru-mah sakit mulai hari Senin ke-marin setelah dirujuk dari Pus-kesmas, kami tidak punya uanguntuk membawanya berobat,”sebutnya.

Dia menduga kakaknyatertular HIV dari mantan suami-nya. Namun, sampai saat ini tidakdiketahui keberadaan suaminyaitu. “Nggak tahu di mana sekarangmantan suaminya itu, merekaudah cerai. Anak kakak saya inijuga sudah meninggal karenasakit,” ujarnya mengeluhkan pela-yanan di rumah sakit tersebut.

Sementara itu, Kepala BPJSKesehatan Medan dr Maryamah

Keluarganya. Namun, pihak BPJSKesehatan tetap menjamin biaya-nya ke RSUP HAM dengan me-minta surat keterangan dari lurah,bahwa yang bersangkutan tinggaldi daerah itu.

Adik korban Jul mengatakan,kakaknya masuk ke RSUP H.Adam Malik Medan denganmenggunakan kartu Jamkesmas.Namun, saat hendak pulang ter-daftar sebagai pasien umum dirumah sakit. “Namun urusannyasudah selesai dan ini mau bawamayat pulang ke rumah,” katanya.

Menurut dia, kakaknya sudahsakit sejak 1 bulan yang lalu danmengidap HIV. Badannya kurusakibat menahankan sakit yang

MEDAN (Waspada): Seorangpasien warga Kabupaten Langkatyang diduga pengidap HIV/AIDSmeninggal dunia di RSUP H AdamMalik (HAM) Medan, Kamis (12/2). Perempuan berusia 28 tahunitu sempat menjalani rawat inapempat hari di Ruang Paru, karenamengalami infeksi oportunistiklantaran sistem kekebalan tubuh-nya lemah akibat virus HIV.

Saat pasien hendak dibawapulang ke rumah duka, keluargasempat mengalami masalahdengan pihak BPJS KesehatanCenter di RSUP HAM. Sebab,tanggal lahir di kartu Jamkesmasyang digunakannya berbedadengan database maupun Kartu

Warga Langkat Diduga HIV/AIDS Meninggal Di RSUP HAM

KNPI Sumut Milik BersamaMEDAN (Waspada): Wakil Ketua DPD KNPI Sumut Parulian

Siregar SAg, MA mengatakan, KNPI milik kita bersama, khususnyapemuda di Sumut. Bukan milik seseorang dan kelompoknya. Jaditidak ada istilah warisan.

“Indikasi adanya upaya ‘pengkondisian’ sudah terlihat jauh haridalam pelaksanaan Musda DPD II kabupaten/kota yang berakhirdengan aklamasi ketua terpilih,” kata Parulian yang juga menjabatSekretaris PW GP Ansor Sumut ini dalam konfrensi pers, di HotelGaruda Plaza Medan, Minggu (15/2).

Karena itu, Parulian mengajak kawan-kawan pengurus danOKP di kabupaten/kota untuk berani mengungkapkan permainandalam Musda di daerahnya masing-masing. “Saya siap memfasilitasipengaduan tersebut untuk kita bawa ke DPP,” sebutnya.

Parulian menegaskan, gerakan yang digagasnya tersebut semata-mata bertujuan untuk menyelamatkan KNPI Sumut, supaya benar-benar menjadi wadah organisasi kepemudaan milik semua OrganisasiKemasyarakatan Pemuda, bukan seperti saat ini yang terkesan hanyamilik sekelompok pihak, bahkan lebih mirip sebuah perusahaan.

Menurut dia, sinyalemen adanya ‘pengkondisian’ untukmemuluskan salah satu calon mulai mencuat ke publik. Upayaperlawanan untuk menghempang adanya calon ‘putra mahkota’yang dipersiapkan untuk mewarisi kursi ketua KNPI Sumut, mulaidigagas sejumlah pengurus dan organisasi kepemudaan. (m39)

Waspada/Ist

KADIV PR PDAM Tirtanadi Ir Amrun memberikan sertifikat kepadaAnggota Dewan Pengawas Ahmad Taufan Damanik MA, usai acaradialog “Mengawal Seleksi Calon Direksi PDAM Tirtanadi Sumut”di Hotel Garuda Plaza Medan.

Informasi Publik Sumatera UtaraRobinson Simbolon berharapagar dibuka debat bagi delapanbesar calon direksi PDAM Tirta-nadi. Harapan yang sama jugadisampaikan Anggota Komisi CDPRD Sumut Muhri Fauzi Hafiz,agar Gubsu berkomitmen untukPDAM Tirtanadi yang bebasintervensi, bebas kepentinganpolitik. Dimana para direksi yangterpilih kelak bisa memajukanperusahaan air minum yangdibangun pada zaman penjajahanBelanda tersebut.

Dari 16 nama calon yang saatini masih diseleksi yakni AbdiSucipto ST, Ir Arif Haryadian MSi,Ir H Delviyandri MPSi, Ir Heri Ba-tanghari, Ir Hotmatua MM, DrsIndar Muda Dongoran, IrsanEffendi SSos, MM, Ir Jhon Paria-man Saragih, Drs ParlindunganSiregar PIA, MSi, Rosmaida TettySihombing SE, MM, SutediRaharjo, Ir HT Fahmi Johan, MSi,Ir H Tamsil Lubis MT, Ir H Yus-mansyah MT, Ir H Zainal Abidin,dan Ir Zulkifli Lubis. (cwan)

nik disela-sela dialog tersebutseraya menyatakan, setelah mem-pelajari berkas masing-masing,para calon akan mengikuti ujiandan interview mendalam.

Menurut dia, pada akhir Feb-ruari, nama-nama delapan ter-baik dari para calon akan diserah-kan kepada Gubsu untuk dipilihmenduduki jabatan direksi.“Kesimpulan nama-nama yangterbaik ini diikuti dengan bebera-pa catatan rekomendasi bagi gu-bernur. Namun demikian untukpenetapannya tetap menjadi hakgubernur,” sebutnya.

Sementara itu, DirekturLAPK Farid Wajedi mengatakan,agar tim independen bersifatnetral. “Sekaligus mengumumkanproses seleksi calon direksi PDAMTirtanadi dan mempublikasikansesuai dengan kondisi yang ada.Baik dari segi mekanisme peng-hitungan nilai dan hasil penilaian,”ujarnya. Pada pertemuan itu jugadirekomendasikan nama-namatim independen dari USU.

Sedangkan Anggota Komisi

MEDAN (Waspada): Seluruhnama-nama seleksi calon direksiPDAM Tirtanadi selesai dilakukanoleh tim independen pada akhirFebruari 2015, sekaligus meng-umumkan proses seleksi untukdipublikasikan sesuai kondisi yangada.

Selain mempublikasikan timindependen USU, seleksi delapancalon direksi PDAM Tirtanadi per-lu dilakukan debat kandidat. Gub-su diminta berkomitmen agarpenentuan direksi bebas inter-vensi, kepentingan politik, dansesuai peraturan perundang-un-dangan, serta meminta agar PerdaNo 10 Tahun 2009 direvisi.

Hal itu hasil rekomendasidialog “Mengawal Seleksi CalonDireksi PDAM Tirtanadi Sumut”yang digelar Pokja Wartawan UnitPDAM Tirtanadi Sumut” di HotelGaruda Plaza Medan, Jumat (13/2). Hasil rekomendasi dialog iniakan segera diserahkan ke GubsuH Gatot Pujo Nugroho.

Dialog tersebut menampilkanpembicara Anggota DewanPengawas PDAM Tirtanadi Ah-mad Taufan Damanik MA, Direk-tur LAPK Dr Farid Wajedi SH,MHum, Anggota Komisi C DPRDSumut Muchri Fauzi Hafiz SE,MA, dan anggota Komisi Infor-masi Publik Provsu Drs RobinsonSimbolon.

Hadir mewakili Plt DirutPDAM Tirtanadi Kadiv PR IrAmrun, Ketua Pokja WartawanUnit PDAM Tirtanadi Zulmaidi,LSM, pemerhati masyarakat,jurnalis, dan anggota wartawanPokja PDAM Tirtanadi Sumut,Laskar Hang Tuah dan lainnya.

“Mulai hari ini, tim mulai selek-si berkas 16 calon itu, termasukvisi misi mereka,” kata AnggotaDewan Pengawas Taufan Dama-

Calon Direksi Tirtanadi Selesai Diseleksi

Pemprovsu Segera Bayar Kewajiban1.338.501.901.858. Per Desember2014 terdapat selisih lebih realisasi2014 sebesar Rp354.307.736.964yang nantinya akan dialokasikanuntuk pemba-yaran atas danabagi hasil pajak tahun berjalan2014 yang diba-yarkan padatahun 2015.

Dengan demikian, Pemprov-su yakin seluruh kurang bayarDBH Pajak akan diselesaikanpada tahun 2016.(m28)

Sedangkan untuk kurang ba-yar Dana Bagi Hasil pajak Peme-rintah Provinsi kepada Pemkab/Pemko, akan diselesaikan secarabertahap dan pihaknya optimisseluruhnya selesai pada tahunanggaran 2016.

Pada 31 Desember 2013 posisikurang bayar DBH Rp2.185.460.178.314, dan realisasi pembayaranDana Bagi Hasil sampai dengan31 Desember 2014 senilai Rp

Sebagaimana disebutkandalam surat Kemendagri, pihak-nya akan menyampaikan pembe-ritahuan kepada DPRD Sumutmengenai Pergub perubahan atasPergub Sumut no 38 tahun 2015tentang Penjabaran APBD Provin-si Sumatera Utara tahun 2015 un-tuk selanjutnya ditampung dalamperaturan daerah tentang Peru-bahan APBD tahun Anggaran2015.

jaan yang telah selesai pada tahunanggaran sebelumnya, makaharus dianggaran kembali padaakun belanja dalam APBD tahunAnggaran 2015.

Selanjutnya, ujar dia, tatacara penganggaran terlebih da-hulu melakukan perubahan atasperaturan kepala daerah tentangpenjabaran APBD tahun 2015,kemudian diberitahukan kepadapimpinan DPRD untuk selanjut-nya ditampung dalam peraturandaerah tentang perubahan APBDtahun 2015. “Pekan ini kita akansampaikan Pergub dimaksud kepimpinan DPRD,” ujaranya.

Menurut Sabrina, kewajibanPemprovsu tersebut terdiri ataskurang bayar pada sebagianpengerjaan program kegiatanoleh pihak ketiga yang ada disejumlah Satuan Kerja PerangkatDaerah (SKPD) Pemprovsu dankurang salur Bantuan KeuanganProvinsi (BKP) dengan total kewa-jiban yang akan dibayarkan dalamPergub tersebut adalahRp265.286.425.225.

Dia menegaskan, Pemprovsudapat membayar dan memban-tah kalau anggaran atau kas Pem-provsu kosong. “Kas kita ada,namun untuk membayar kewaji-ban harus sesuai ketentuan yaitudidukung Pergub tentang peruba-han atas Pergub Sumut no 38tahun 2015 tentang PenjabaranAPBD Provinsi Sumatera Utaratahun 2015,” tegasnya.

MEDAN (Waspada): Peme-rintah Provinsi Sumatera Utara(Pemprovsu) memastikan sece-patnya akan membayar kewajibankepada pihak ketiga yang peker-jaannya telah selesai pada tahunanggaran 2014.

Hal itu ditegaskan Plh Sekre-taris Daerah Pemprovsu Sabrinadidampingi Asisten AdministrasiUmum Provsu H Mhd Fitriyusdan Kepala Biro Keuangan AhmadFuad di Medan, Minggu (15/2).

Dijelaskannya, Pemprov Su-mut saat ini tengah mempersiap-kan proses pembayaran kewaji-ban yang terdiri atas alokasi untukBantuan Keuangan Pemerintah(BKP) ke kabupaten/kota mau-pun program kegiatan di SKPDsesuai ketentuan yang berlaku.

Sabrina mengatakan, Pem-provsu sebelumnya sudah mengi-rimkan surat ke KementerianDalam Negeri (Kemendagri) un-tuk meminta pendapat atas ke-wajiban Pemprovsu kepada pi-hak ketiga pada 9 Januari 2015.Kemudian Kemendagri membe-rikan jawaban atas surat itu pertanggal 27 Januari 2015.

Atas dasar dari surat Kemen-dagri, kata dia, berdasar peraturanPermendagri Nomor 37 tahun2014 tentang Pedoman Penyusu-naan Anggaran Pendapatan danBelanja Daerah tahun 2015 dite-gaskan, dalam hal pemerintahmempunyai kewajiban kepadapihak ketiga terkait dengan peker-

WASPADASenin

16 Februari 2015OpiniTAJUK RENCANA

Saat ini Kompolnas sudah mengajukan sejumlah nama calon Kapolri dengan memberitanda nomor urut satu, dua dan seterusnya. Namun pemberian tanda nomor itu tidakberarti nilainya lebih tinggi karena proses panjang akan dilalui, terutama menghadapi‘fit and proper test’. Sama halnya dengan pengalaman jenderal bintang tiga yang diajukanke Presiden Jokowi tidak semuanya pernah bertugas memimpin daerah sebagai Kapoldakelas-A.

Kita harapkan Presiden Jokowi tidaksalah jalan lagi dalam pengajuan namatunggal, seperti kasus Komjen BudiGunawan. Harus dua nama sebagaipilihannya, dan akan jauh lebih paten kalausemua nama calon Kapolri yang diajukanKompolnas sudah melalui tahapan seleksidi KPK dan PPATK sehingga mereka bersihdari peringatan warna kuning apalagi warnamerah. Warna kuning masih berupaperingatan saja, namun kalau sudah diberiwarna merah oleh KPK maka sudahdipastikan bakal menjadi tersangka, sepertidialami Komjen Budi Gunawan.

Wa l a u p u n m e n g a n g k a t d a nmemberhentikan Kapolri merupakan hak prerogatif Presiden Jokowi namun beliautidak boleh semena-mena, seperti kasus calon Kapolri saat ini. Mentang-mentangorangnya Megawati (PDIP) lantas seenaknya Presiden Jokowi hanya mengajukan satunama dan tidak lagi menggunakan ‘’jasa’’ KPK dan PPATK. Kelihatan sekali Jokowi dalamtekanan parpol pengusung.

Hemat kita, sinyal Presiden Jokowi membatalkan pelantikan Komjen Budi Gunawanmerupakan pilihan tepat. Jauh lebih banyak manfaat dan positifnya ketimbang dampaknegatifnya. Walaupun bakal ada pihak yang merasa dirugikan, termasuk dari sejumlahfraksi DPR dan pihak Komjen Budi Gunawan sendiri. Tapi, putusan itu sudah pas. Berartitinggal dihadapi saja, termasuk kalau pihak yang dirugikan akan mengajukan praperadilanke Pengadilan Negeri Tata Usaha Negara (PT TUN). Presiden harus siap ketimbangterus mengulur-ulur waktu, membuat suhu politik semakin panas, dan pada akhirnyabisa merusak kinerja pemerintahan Jokowi-JK ke depannya.

Kasus calon Kapolri yang dibatalkan ini hendaknya menjadi pembelajaran pahitbuat pemerintahan Jokowi-JK. Jangan sampai terulang karena risikonya bisa membahayakanhancurnya kredibilitas dan rusaknya citra pemerintahan Jokowi. Masih untung Jokowitidak dimakzulkan. Di sinilah Jokowi harus tegas dalam memimpin bangsa Indone-sia dengan 250 juta penduduk. Jangan mau direcoki terus oleh para pembisik yangpunya ‘‘vested interest’’ atau ‘’brutus’’ dan ‘’sengkuni’’ walaupun dari kalangan KIH.Jika Jokowi tegas kasus-kasus yang membelitnya saat ini tidak akan muncul ke permukaan.

Selama 100 hari pemerintahan Presiden Jokowi banyak masalah muncul karenasang presiden banyak mendengar pendapat dari kiri-kanan, melanggar janjinya sendiritidak bagi-bagi kekuasaan dan jabatan sehingga menimbulkan masalah dalam bidangperekonomian dengan melemahnya rupiah mendekati Rp13.000 per dolar, munculnyaketidakpastian hukum, kegaduhan politik, termasuk sejumlah kebijakan yang pro asing.Mau tak mau sosok Jokowi disebut sudah dalam bayang-bayang intervensi asing sehinggaJokowi yang dipilih rakyat dicap hanya presiden boneka. Hal negatif seperti itu tidakboleh terulang agar pemerintahan Jokowi-JK dapat menata kembali semua masalahyang menyangkut kehidupan berbangsa dan bernegara, khususnya dalam upayamenyelamatkan Indonesia dari keterpurukan yang semakin parah di masa mendatang.

Konflik Polri – KPK memperlihatkan titik lemah kepemimpinan Presiden Jokowi,namun kita yakin elemen masyarakat masih maklum karena usia pemerintahannyamasih seumur jagung. Kalau dalam pertandingan olahraga si atlet masih dalam tahappemanasan sehingga tidak boleh kita cepat memvonis si atlet bakalan gagal memenangkanpertandingan.

Berpijak dari munculnya sejumlah masalah di 100 hari pemerintahan Jokowi-JKbisa saja Presiden melakukan pergantian menteri. Hak prerogatif membolehkan PresidenJokowi melakukan reshuffle kabinet karena banyak di antara menterinya tidak siapmenjalankan program Jokowi-JK. Namanya saja kabinet kerja namun yang kelihatankerja hanya sejumlah menteri saja, seperti Menteri Perhubungan dan Menteri Kelautan.

Justru itu, kita masih optimis Presiden Jokowi mampu mengendalikan pemerintahannyawalaupun upaya menarik-narik dan memengaruhinya tidak akan pernah surut. Disinilah Presiden Jokowi wajib mengedepankan kepentingan rakyat kalau mau selamatsampai lima tahun. Jokowi tidak perlu sampai menggertak berbaik-baikan dan bertemuPrabowo seakan ingin menyeberang ke KMP. Artinya, tolak kepentingan pribadi dankelompok partai pengusung sehingga pasca 100 hari pemanasan pemerintahan Jokowi-JK wajib ‘’on fire’’ dan ‘’on the track’’menjawab tantangan bangsa apapun masalahnya.+

P

Masih Pemanasan JanganCepat Vonis Jokowi Gagal

elantikan Komjen Pol Budi Gunawan sudah hampir pasti batal sehinggaPresiden Joko Widodo (Jokowi) wajib memulai pengusulan calon Kapolribaru dari awal sebelum nantinya memasuki babak ‘fit and proper test’ diDPR lagi.

* Presiden belum juga putuskan soal Kapolri- Pemimpin harus berani hadapi resiko

* 9 Fraksi tolak usulan calon Kapolri baru- Makin susah tentukan sikap, he...he...he

* Din Syamsuddin: Kita masih butuh KPK- Makanya ‘Save KPK’

SUDUT BATUAH

Wak D

oe l

Wak D

oe l

Wak D

oe l

Wak D

oe l

Wak D

oe l

Yang Buat Bangga & Beri Asa

pedulikan hal lain yang bisa membuat kitabangga dan masih bisa memberi asa. Mungkinini akan lebih bermanfaat daripada ikut teng-gelam pusaran yang entah kapan jumpa titiktemunya.

Asa yang yang masih ada dan mungkinmembuat kita bangga adalah anak mudayang membuat prestasi luar biasa, walaupunmereka hidup dengan seadanya. Mungkinluput dari perhatian, bagaimana seorang gadisbelia, Siti Afidah lulus sarjana dengan predikatcum laude dan berhasil menjadi wisudawanterbaik dengan indeks prestasi luar biasa.Yang lebih membuat bangga, dia adalah anakburuh tani yang hidupnya hanya pas-pasansaja. Sudah pasti gelar diperoleh akibat tekadluar biasa, kesungguhan serta kerja kerasdi atas rata-rata. Pasti pendidikan ditempuhdengan hidup prihatin dengan fasilitas seada-nya, serta jumlah jam belajar yang lebih tinggidaripada mahasiswa pada umumnya.

Memang program beasiswa Bidik Misijuga sangat membantu kelancaran perkulia-hannya, walau jumlahnya tidak bisa menutupiseluruh pembiayaan yang diperlukannya.Kekurangan uang ditutupinya dengan bekerjamengangkat sayur dan mengajar anak-anak.Persoalan ilmu agama tak asing baginya, kare-na dia tercatat sebagai santri yang akan menye-lesaikaan program tahfidzul Quran di sebuahpesantren di kotanya, saat ini sudah 12 juzAlquran yang sudah dihafalnya.

Sebelum cerita Afidah, tahun lalu kitajuga memiliki cerita tidak jauh berbeda, yaitutentang Raeni, putri seorang tukang beca.Dia juga tampil sebagai wisudawan terbaikdi kampusnya. Ketika wisudawan lain mayo-ritas datang dengan mobil milik keluarga ataumobil sewa, Raeni datang diantar beca olehayahandanya. Tidak ada rasa malu dan malahpercaya diri luar biasa, seakan mengatakankepada dunia bahwa sebagai putri seorangtukang beca.

Prestasi Raeni tergolong luar biasa, denganIPK 3.96, berarti nilai yang diperolehnya hampirsempurna, atau hampir semua mata kuliahmendapatkan nilai sempurna. Menurut ceritaibu kosnya, anak ini juga punya kepribadianyang membuat bangga, setiap azan berku-mandang, dia langsung bergegas menunaikanshalat menghadap kepada Penciptanya. Sehari-hari juga kata kawannya, dia orang yang luwespergaulannya serta tidak menunjukkan rasarendah diri walaupun dia anak seorang tukangbeca.

Cita-citanya tidak sederhana, ingin melan-jutkan ke program S-2 ke mancanegara, yangkalau tidak salah oleh SBY, presiden saat itu,telah menyanggupinya. Keberhasilan Raeni

menyelesaikan kuliahnya, sama denganAfidah, yaitu tidak terlepas dari program BidikMisi yang memberikan bantuan beasiswauang kuliah dan biaya sehari-hari.

Ada lagi sosok putri perkasa, Intan BonitaLumbangaol, putri seorang tukang tambaldari ujung Sumatera. Dia berhasil menjadiwisudawan terbaik saat diwisuda di GedungSerbaguna Unila, hanya berselang beberapahari dengan saat Afidah diwisuda. Sama denganRaeni dan Afidah, Intan juga berhasil denganpredikat cumlaude. Indeks Prestasi Kumulatif(IPK) sebesar 3.74, suatu perolehan yang lang-ka dan membuat kita terpana. Apalagi Intanmemperolehnya dari fakultas teknik, yangmenurut rektornya adalah jarang mahasiswadari fakultas teknik mendapatkan IPK yangsampai sedemikan tingginya.

Memang ketiga gadis belia ini berasal daritiga perguruan tinggi berbeda dan denganjurusan yang berbeda pula. Intan adalahalumni Universitas Lampung Fakultas Teknik,Afidah lulus dari Universitas Islam WalisongoSemarang dengan Jurusan Hukum EkonomiIslam, sedang Raeni lulus dari UniversitasNegeri Semarang dengan Jurusan PendidikanAkuntansi. Namun satu hal yang ditunjukkankepada kita, bahwa tidak ada yang tidak mung-kin dicapai apabila kita gigih dan bertekadkuat meraihnya. Kemiskinan dan kekuranganbukanlah halangan menunjukkan prestasiluar biasa, jurusan apapun dan dalam bidangapapun yang kita geluti, tidak akan menjadikendala, sepanjang ada tekad membaja.

Mungkin banyak juga yang tidak sempatmengetahuinya, bahwa beberapa tahun sebe-lumnya, seorang anak tukang sol sepatu daridari Daerah Istimewa Yogyakarta, namanyaGusnadi Wiyoga, telah malang melintang men-jadi juara berbagai lomba matematika—ketikamasih SD sampai SMA baik tingkat nasionalmaupun tingkat dunia. Berkat prestasinya,dia bisa mendapat beasiswa dan diterimadi SMA Taruna Nusantara. Kalau melihatprestasinya, mungkin sekarang sang pemudasedang dalam tahap akhir menyelesaikanpendidikan tingginya, yang jika tetap dijaga,anak ini kelak akan menjadi salah satu penerusbangsa.

Nama Gayatri Wailissa tak boleh terlupa,dia adalah remaja jenius yang terlahir darikeluarga sederhana, putri pengrajin kaligrafibernama Deddy Darwis Wailissa. Gayatrimemiliki kemampuan tergolong sangat luarbiasa. Di usia sangat belia, dia sudah mampumendunia dengan berbagai prestasi, bahkanmenguasai 14 bahasa yang dipelajari secaraotodidak. Ini antara lain mengantarnya men-jadi Duta ASEAN bidang anak untuk Indo-nesia. Menurutnya, caranya mempelajarisejumlah bahasa dilakukan dengan sangatsederhana, yaitu dengan mendengar lagudan menonton film dengan berbagai bahasa

yang berbeda,hanya kamus yang digunakansebagai tambahan rujukannya. Jika tak pahamartinya, mencari sendiri dari buku mengenaitata bahasanya.

Gadis ini menguasai banyak seni sepertibaca puisi, teater, dan drama, serta lihai pulamenulis dan memainkan biola. Berkat mul-titalentanya, konon kabarnya Asutralia pernahmenawarinya pindah warga negara. Sayang-nya umurnya terlalu pendek untuk bisamewujudkan cita-citanya, sejumlah prestasiberbagai bidang terhenti untuk selamanya.Oktober tahun lalu, Allah SWT telah memang-gilnya dalam usia sangat belia. Pendarahandi otak menjadi membawa sang jenius ketempat peristiriahatannya. Namun apa yangtelah ditunjukkannya, mestinya dapat meng-inspirasi ribuan bahkan jutaan remaja kita,bahwa kita bisa menunjukkan prestasi yangmembuat bangga, walau dengan segala keter-batasan yang kita punya.

Ada lagi Iwan Setyawan namanya, yangjuga dengan kemauan, kerja keras, dan kete-kunan—walaupun dari keluarga yang jauhdari kecukupan. Ibu yang hanya berpendi-dikan rendahan dan ayah yang hanya seorangsupir angkutan kota dengan panggilan pas-pasan, dia berhasil menduduki jabatandirektur sebuah perusahaan global nun jauhdi Amerika Serikat sana, di New York persisnya.Anak Malang itu berhasil menunjukkan kehe-batannya. Karirnya dimulai selepas menye-lesaikan studi di IPB pada Jurusan Statistika,dia diterima menjadi karyawan di sebuahperusahaan riset pemasaran global ternama.Akhirnya di perusahaan inilah dia mampumenduduki puncaknya. Suatu pencapaianluar biasa, bagi seseorang yang di masa muda-nya, belajar hanya diterangi lampu petromaksaja.

Segala kisah yang diutarakan di muka,mengingatkan saya gagasan kami dulu mem-bangun SMA Plus di Madina, dengan maksudmemberi akses kepada anak daerah yangpunya talenta dan semangat menyala. Namunterkendala kemampuan orang tua. Dari SMAPlus tersebut, tanpa melalui seleksi tertulis,mereka diterima di perguruan tinggi ternama.Sekarang ini beberapa di antara mereka sudahmenamatkan kuliahnya dan mulai menitikarir merenda masa depan mereka. Ada yangmenjadi peneliti, ada yang masuk dunia swas-ta, ada pula yang memilih menjadi guru seba-gai ladang pengabdiannya. Sesuatu penca-paian yang kecil peluang mereka menda-patkannya, tanpa akses yang tinggi untukmemasuki instusi pendidikan dengan pela-yanan prima.

Tentunya apa yang diungkap hanya seke-dar contoh saja, masih sangat banyak lagicerita prestasi anak muda lainnya yang pastijuga membuat kita bangga, yaitu para anakmuda yang berusaha sekuat tenaga menun-jukkan mereka juga bisa berjaya. Tidak sedikitanak-anak yang lahir dari kehidupan miskindan papa, tetapi bisa tampil dengan prestasiyang membuat bangga, dengan tampil seba-gai juara, mampu menjadi yang utama, men-dulang medali dan meraih piala, menerimapenghargaan sebagai bukti telah menunjukkanhasil istimewa.

P

Oleh Zulkarnain Lubis

PengumumanRedaksi menerima kiriman karya

tulis berupa artikel/opini, suratpembaca. Kirim ke alamat redaksidengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’dengan disertai CD atau email:[email protected]. Panjangartikel 5.000-10.000 karakter dengandilengkapi biodata dan kartu pengenal(KTP) penulis. Naskah yang dikirimadalah karya orisinil, belum/tidakditerbitkan di media manapun. Isi tulisanmenjadi tanggung jawab penulis.

ngisi dari lembaga tersebut, seperti petugaspelaksana wewenang dari suatu lembaga.Maknanya, bila dianalogikan kepada kajiankesusasteraan bentuk (genre) dari sebuahkarya tidak penting, melainkan isinyalah yangbermanfaat. Karl Marx (2002) menyatakanpesan isi tekslah yang dapat menjadi alatmemperopaganda rakyat dan masyarakat.

Bila dicermati karakter ini sesungguhnya,kebijakan Marxis memang berbeda dari ka-rakter tindakan lainnya. Gerakan dan kebija-kannya bukanlah sejenis “akademisi”, melain-kan praksis, yakni perjuangan umat manusia,laki-laki atau perempuan, untuk membe-baskan dirinya dari segala bentuk penindasandan penghisapan. Sebagaimana yang telahberlaku dan dirasa atau sedang dirasakan.

Artinya, bila sejatinya bermotif meng-hancurkan sesuatu, seperti bermotif inginmeluluhlantak KPK, tidak dengan cara-caramemberedeli institusinya. Melainkan mele-mahkan isi atau pekerja-pekerjanya, sepertipenyelidik, individu pemimpin, dan pegawai-nya. Kontsruksi ini, umpamanya denganmenggunakan kewenangan Kejagung untukmenarik penyelidik yang berasal dari jajaran-nya dari KPK. Demikian juga yang dari Polri,bila sang Kapolori merupakan sang wiraPuan. Ia akan menarik juga penyelidik KPKyang berasal dari Polri. Dengan demikian,kekuatan penyelidikan setiap kasus di KPKlumpuh, setidaknya, lamban dalam mena-ngani kasus korupsi yang ada. Manakala bilatindakan motif pelemahan KPK dengan me-ngutakatik keberadaan institusi/lembaga KPK,bisa berhadapan dengan rakyat. Setidaknya,terlebih dahulu berdebat panjang dengananggota DPR yang belum tentu dapat dikuasaisepenuhnya. Walahasil, dengan karakter danmakna simbolisme rasa yang lahir darikeberadaan seorang Puan dapat menjadikanKPK kopong dan lumpuh. Apakah mungkinhal ini sedang terjadi ?. Allahhuallambisawab.

Penulis adalah Guru Besar FIB USU

& Sekum PB MABMI)

Tidak ada yang tidak mungkin dicapai apabila kita gigihdan bertekad kuat meraihnya. Kemiskinan dan kekuranganbukanlah halangan menunjukkan prestasi luar biasa

Namun banyak juga di antara merekayang walaupun memiliki potensi luar biasa,tetapi tenggelam ditelan masa, terperangkapdalam kemiskinan yang mendera, terisolasiketiadaan dana dan terhalang akses yang tidakpernah terbuka. Mereka ibarat bibit bermutuyang ditanam di tanah tandus, tidak dipelihara,tidak dipupuk, dan dibiarkan merana.Beruntunglah mereka yang kita sebutkandi muka, mereka ditanam di tanah subur,diberi pupuk, dilindungi dari hama, sehinggatumbuh menjadi tanama yang rindang, lebat,dan nantinya akan memberi hasil yangberguna untuk anak bangsa.

Tanah subur tersebut adalah adanya tem-pat yang bagus bagi mereka mendapatkanpendidikan, beasiswa yang meringankanbeban, serta terbukanya peluang mewujudkanprestasi. Pendidikan bermutu dan bantuanbiaya pendidikan adalah dua hal yang menja-dikan para anak muda dan keluarga miskinkeluar dari kemiskinan. Jadi akses masuk kelembaga pendidikan bermutu dan dana bea-siswa semacam Bidik Misi untuk anak miskindan kurang mampu harus terus dikembang-kan, terutama bagi mereka yang memilikitekad, ketekunan, potensi, keinginan, dankemampuan. Sekolah unggulan yang dituju-kan untuk anak yang memiliki keunggulanterutama bagi mereka yang berasal dari kala-ngan yang serba kekurangan, juga rasanyaperlu dipertahankan.

Penulis adalah Dosen PTS Di Medan, Visiting

Professor Di Universiti Malaysia Perlis.

‘Presiden Jokowi wajib me-ngedepankan kepentinganrakyat. Artinya, tolak kepen-tingan pribadi dan kelom-pok partai-partai pengusung’

Intisari:

APA KOMENTAR ANDA

SMS Faks Facebook08116141934 061 4510025 Smswaspada

+6282363267414Philosofi panjat pinang jangan dipakai sbg budaya utk mendapatkan jabatan dan

kekuasaan.

+6282272064962Waktu pensiun pegawai negeri di perpanjang, sementara kami pencari kerja tama

tan perguruan tinggi nganggur dong, mau wira usaha terbentur modal.

+6285260088842Ada kesamaan karakter antara SETAN dengan KORUPTOR. Setan dapat menjelma

mirip malaikat dan suatu ketika wajah dan ucapannya tampak lebih alim.

+6285207065513Maha Suci Allah Segala Puji Bagi Allah Dialah (Allah) Yang Patut Disembah Tiada

Tuhan Selain Allah Dialah (Allah) yg Maha Besar . Allah Subhana Wata’ala

+6283194817681tampaknya serba Kalimantan , ya !? Kecuali pengadu bung Zoul , habitatnya di

Jowo Timur , t etapi ada kaitannya dengan yang di Kalimantan !! Coba kakanda-adindaingat ; dimanakah habitat asli , corruptor AM ?? “yaa , di Kalimantan !!” dend am keluarga/handai taulan AM , terhadap KPK !!!# peneroka

+6282304570942Ass wr wb hanya informasi banyak masyarakat gelisah mendengar adanya banyak

murid di sodomi di SD Negri 2 Aek Nabara kalau ada wartawan waspada di .L .Batutolong diselidiki karena mereka menutupi

+628126501779Believe it or not: (bukan mslh politik!).Segitiga Bermuda Indonesia: Perairan MASALEMBO!Ajaib: Serpihan & korban AirAsia bisa ‘berlayar’ di L.Jawa

+62813613416941. Tersandra oleh Partai Koalisi maupun Partainya sendiri.2. Menaikkan dan menurunkan Migas tanpa terstruktur.3. Tidak menguasai bidang hukum & HAM.4. BLT & Kartu Sakti yg abal2 tdk sampai ketujuan.5. Boneka Ibu Suri Megawati, Pak Paloh dan Pak JK.6. Program blusukan cuma mau cari Pacet saja.

+6282360345180Berharaplah untuk yang kau inginkan, dan bekerjalah untuk sesuatU yg kau butuhkan..~zikri~

+6285297814315Kalau dulu sultan deli mengayunkan anak . Yun ku ayun sampai ke atap semoga

belum tumbuh gigi bisa baca kitab lain jaman sekarang yun ku ayun sampai ke atapsampai gigi ompong tdk tau baca kitab

+6281264842120Agar jadi renungan para pemimpin bangsa ini kedepan.jangan sampai anak2 bangsA

INDONESIA ini jd kuli dan tak dapat berbuat apa2 ditanah tumpah darahnya, yg telahdiperjuangkan dgn darah dan nyawa oleh orang2 tua kami berikanlah bantuan,kesempatan,dan jalan mereka semua PASTI bisa. jangan biarkan INDONESIA Ini makmurhanya untuk segelintir orang yg tak terjamin

+6285297814315Manusia siang malam sibuk terus kadan sampai lupa ibadah pada Allah ada yg

STM Sibuk tdk menentu tapi kalau sudah balik papan baru tdk sibuk lagi hanya amalkita yg bisa menyelamatkan kita.

kemasan dan dipublikasi yang menghubung-kaitkan kebijakan Presiden Ir. Joko Widodo(Jokowi) dengan kepentingan partai pengu-sung dan koalisinya serta peranan Puteri Presi-den RI Pertama, yaitu Ibu Megawati SoekarnoPoetri, baik sebagai Ketua Umum Partai De-mokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) mau-pun seorang politikus perempuan/Puan yangtangguh dan berkarakter. Oleh karena itu,wajar ada pandangan bahwa kebijakan demikebijakan presiden Jokowi sebagai wiranyaadalah Megawati Soekarno Poetri. Keadaanini lebih ketara, seperti saat pembentukankabinet kerja-kerja, penetapan Kepala Kejak-saan Agung (Kejagung) hingga kebijakan Joko-wi terhadap Calon Kepala kepolisian RepublikIndonesia (KapolriI). Walaupun masih adabantahan yang menyatakan tidak demikian.

Kebijakan Presiden Jokowi yang sedangberlangsung dan membangun opini yangmenghebohkan ialah atas pencalonan Kapolri.Oleh karena, membungkas peristiwa persete-ruan antara Polisi Republik Indonesia (POLRI)versus Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).Peristiwa ini dapat ditafsirkan kebijakan yangketara sebagai pesanan dan dikaitkan denganIbu Megawati, tercetus dari Tim 9 yang diben-tuk oleh presiden dan diketuai Prof. Dr. SyafiiMaarif. Maka, menambah versus Polri danKPK mendapat perhatian yang lebih di kala-ngan media dan masyarakat.

Dalam konteks pendekatan Interaksio-nisme Simbolik, dialektika ketiga kebijakantersebut dapat dikatakan alat menjaga danmengekalkan hubungan kebijakan-kebijkanpresiden Jokowi dengan misi yang telahdibungkus dalam makna simbolik yang terterarapi dalam lembaran kertas, disebut mandatKetua Umum PDIP kepada Jokowi. Sekaligus,hamparan yang menunjukkan kekuatan suatuideologi yang berkaitan dengan karakter dankultur seorang perempuan/Puan MegawatiSoekarno Putri tangguh, berbudi, danberadab dikala menggapai tujuan tertentudalam berpolitik.

Interaksionis simbolik merupakan kajianstudi perilaku individu atau kelompok kecilmasyarakat pada fakta dalam menilai manusiasebagai maklhuk yang memiliki karakter dankeunikan sendiri. Penilaian ini didasarkanpada kemampuan manusia untuk berfikirdan berkomunikasi secara simbolik dengandiri sendiri maupun orang lain juga kelom-

poknya. Oleh karena itu, ia memiliki kontruksiberlandaskan pada penampilan, gerak-geriknya, dan bahasa simbolik serta mengem-bangkannya melalui proses tertentu yangmengikat. Manakala simbol-simbol, sepertikata-kata, gerak tubuh, dan pakaian dimun-culkan beserta aktifitas kecendikiaan dansituasi sosial serta budaya seseorang.

Puan dan SimbolismeDalam tradisi Melayu, perempuan/Puan

yang tangguh, beradab, dan berbudi dalamberpolitik kerap disajikan dalam risalah yangberbetuk roman, seperti Sejarah Melayu.Risalah ini mengungkapkan perihal Puan TunFatimah. Watak Puan ini mampu meluluh-lantak segala orang yang berseberangankepada dirinya melalui kebijakan-demi kebi-jakan dari seorang raja yang sedang berkuasa.Kontruksi ketangguhan Puan Tun Fatimahdisimbolkan meminta mahar yang mustahiluntuk diwujudkan saat ia dipinang oleh se-orang raja yang agung lagi perkasa. Selagisyarat tidak terpenuhi oleh sang raja, makasentiasa ia memberdayakan kekuasaan raja.

Dalam buku Melayu Juwita SebingkaiPerisai (2006) juga menguraikan simbolismemakna puan pada sosiobudaya masyarakat,khasnya dalam konteks budaya Melayu de-ngan rasa ; bahwa ketika rindu hendak ber-penampilan lembut memukau, orang menje-ling perempuan. Ketika rindu merengkuhhati saat senja kala yang mengharu, orangteringat pula Puan di rumah. Kemudian,ketika gelegar petir dan sambar kilat mem-belah langit, orang seakan memperoleh keha-ngatan bila di atas riba ibu (perempuan-puan).Demikian juga ketika menjadi perkasa dengansegenggam kekuasaan, orang rindu pendam-ping yang meneduh, sekaligus memberi serirona kepada kekuasaan dengan paras seorangperempuan/puan.

Artinya, dalam segala hal, perempuanyang Puan membawa rasa, sifat, dan tabiatteduh dan menyejukkan. Namun, bukan pulaseseorang Puan tidak dilekati dengan ketegaandan hidup keras. Menurut Yusuf (2006), rasaPuan di atas juga menunjukkan bahwa jikaPuan dibela secara pas serta bertamadhun,maka ketika alam lelaki memaksanya untukkeras dan menggunung dendam, para puansiap pula menjadi objek penyepah jalanan,sepanjang tebing. Bahkan, bisa menebukmalam hingga jadi makhluk liar hinggadinihari. Maknanya, Sifat asali perempuanadalah penggemban dan penyusun dari segalaapa yang berserak dan terserak. Ia makhlukyang senantiasa berakrab dengan segala apa

Oleh Prof. Wan Syaifuddin, M.A., Ph.D.

yang aneh dan bersaing, ia biasa berada diluar dirinya, di luar habitat, di luar kebudayaan,dan tamadhun, bahkan di luar jangkauanpolitik serta bisa di luar nadi kehendak bersama,bila berseberangan dengan dirinya.

Memahami opini sosial dan rasa sebagaimakna simbolisme kepada Puan, bila dikaitkandengan memberi makna, ketika wujudnyaPolri versus KPK, tidak mustahil kebijakanPresiden Jokowi dan mungkin dengan kabi-netnya, karena berkerak dengan masalah,maka Puan akan menghimpun dan merang-kum serta menakung keterserakan dan me-nyemaikan keterserakan itu di segenap parakoalisi dan merujuk kesepahaman yang telahdisepakati sehingga sang wira/Puan me-ngambil sikaf dan keputusan yang tidak hanyaberbeda dengan opini dalam masyarakat,tetapi mungkin berseberangan juga denganpresiden Jokowi.

Namun, hal itu dilakukan Puan setelahsegala usulan serta pertimbangan dari berba-gai padangan sikapnya serta dari elemenyang terlebih dahulu disampaikan kepadapresiden. Dalam situasi yang demikian, wala-hasil, dalam konteks rasa dan karakter Puanini, bisa saja terbentuk bahwa Presiden Jokowimenjadi makhluk yang tak perduli denganmakhluk yang ada di sekitarnya. Sebab Iaada/presiden karena mahkluk perempuan/puan yang tangguh dan pernah serta sedangberkomitmen dengannya.

Karakter Puan Mengikut Karl Marx dan Fredreck En-

gels tokoh kritik sastra Marxisme yang lebihdikenal karena tulisan-tulisan politik dan eko-nomi, menyatakan karakter dan rasa yanglahir dari simbolisme interaksionis, sepertisimbolik perempuan/Puan, setidaknya mem-punyai relasional dengan ideologi yang me-ngutamakan isi daripada bentuk. Artinya,pengikut ideologi ini dalam memandang se-suatu pada situasi tertentu,seperti padanganterhadap suatu institusi. Sesungguhnya yanglebih penting dari institusi/lembaga bukanbentuk atau lembaganya, melainkan jauhlebih penting isi atau unsur-unsur yang me-

P U A N

Tidak sedikit pandangan, ulasan,dan analisis dari para profesor,cendikia, dan praktisi politik yangmengutarakan dalam berbagai

Dalam tradisi Melayu, perempuan/Puan yang tangguh,beradab, dan berbudi dalam berpolitik kerap disajikandalam risalah yang berbetuk roman, seperti Sejarah Melayu

erpolitikan kita memang kembalidicoba. Sebagai pihak yang tidakterlibat langsung hingar bingar per-politikan, ada baiknya kita mem-

B4

OpiniWASPADASenin16 Februari 2015

Ujian Nasional Berbasis Online

tahun ini ada sebagian sekolah melak-sanakan UN secara online. Secaraumum, sistem online masih kecil skala-nya yang menggunakan teknologi onlinedalam pembelajarannya, kecuali seko-lah-sekolah yang elit. Inilah barangkaliMendikbud menginstruksikan UN seca-ra online masih beberapa sekolah di-tentukan, karena kondisi dan kebutuhansekolahnya.

Dalam hal ini, tentu UN 2015 ini akanterjadi dua sistem, yaitu UN secara onlinedan UN secara manual. PenyelenggaraUN yang notabene Kemendikbud su-dah mengkriminalisasi kemampuansiswa dalam belajar. Kalau begini, pastiterjadi perbedaan (gap) antara sekolahunggulan dengan sekolah biasa. Lebihbaik, kalau UN dilakukan berdasarkankondisi dan karakteristik sekolah, pastidapat dievaluasi sesuai perkembangankualitas sekolah tersebut. Dus,apakahpemerintah selaku pemangku pendidi-kan mau merelakan UN dilaksanakansesuai karakteristik sekolah? Kalaupunpemerintah mau, bagaimana teknik pe-nilaiannya?

Ada baiknya dijabarkan beberapaistilah atau terminologi yang digunakandalam konteks pembelajaran. Banyakahli/pakar yang mengemukakan istilahdalam penilaian hasil belajar siswa, mi-salnya penilaian (assessment), evaluasi(evaluation), ujian (testing), dan pengu-kuran (measurement). Apapun istilah-nya, sesungguhnya tujuan penilaiansama adalah untuk mengukur tingkatkemampuan siswa dalam menguasaimateri pembelajaran yang ajarkan gurudalam siklus pembelajaran. Tetapi da-lam tulisan ini UN diartikan sebagai caraatau metode mendapatkan informasiyang menuntut subjek melaksanakantugas atau menjawab pertanyaan. Se-hingga menghasilkan suatu skor yangkemudian diubah menjadi nilai.

Informasi yang dimaksudkan di siniadalah kemampuan siswa dalam me-nyelesaikan tugas-tugas tertentu ataulebih kongkritnya mendemonstrasikanpenguasaan terhadap suatu keteram-pilan atau pengetahuan pada mata pe-lajaran sebagai hasil referesentasi hasilbelajarnya. Perolehan hasil kinerja siswasangat ditentukan seberapa besar gurudapat memformulasikan materi ajarkepada siswa, bukan sekedar transferpengetahuan, tetapi mampu mem-belajarkan siswa secara efektif dan efe-sien.

Sebagaimana penilaian menurutProfesor Atmazaki dalam bukunya Pe-nilaian Alternatif Dalam PembelajaranBahasa Indonesia, mengemukakan tigaistilah penting dalam penilaian belajar.Yaitu penilaian untuk belajar (assess-ment for learning), penilaian sebagaiaktivitas belajar (assessment as learn-ing), penilaian hasil belajar (assessmentof learning). Penilaian untuk belajar (as-sessment for learning) merupakan proses

pengumpulan informasi yang akan digu-nakan sebagai dasar untuk membantusiswa belajar lebih baik. Penilaian inidirancang agar penguasaan siswa terli-hat dengan jelas, sehingga guru dapatmenemukan metode yang tepat untukmembantu siswa yang masih lambatbelajarnya agar dapat lebih cepat.

Sedangkan penilaian sebagai akti-vitas belajar (assessment as learning)merupakan proses pengumpulan infor-masi yang digunakan sebagai prosesmetakognisi atau pengetahuan tentangproses berpikr itu sendiri. Belajar bukanhanya maslah mentransfer ide dariseseorang yang berpengetahuan untukseseorang yang tidak berpengetahuan,tetapi proses restrukturisasi kognitif da-lam berinteraksi dengan ide-ide baru.Penilaian hasil belajar (assessment oflearning) adalah proses pengumpulaninformasi untuk mengonfirmasi apayang telah diketahui atau dicapai siswadalam belajar sesuai dengan tujuankurikulum.

Kalau UN dilaksanakan berdasarkansekolah, tentu ada kelebihan dan adajuga kekurangannya, paling tidak lebihdapat diketahui tingkat kemampuansiswa karena langsung guru mengujinya.Kalimat bijak yang belum using the goalis (also) in the process, hasil/tujuan adapada proses. Artinya, lebih dipentingkanproses mencapai hasil tersebut seringkita sebut sejarah mencatat dibanding-kan hasilnya 100 persen, tetapi tidakkemampuannya.

Sama saja apapun bentuk kuriku-lumnya (2006 atau 2013), kalau gurunyatidak memiliki keterampilan dalammembelajarkan siswa, sama saja sepertiparang yang “tumpul”. Keunggulan bila-mana UN dilaksanakan berbasis seko-lah dapat dilihat dari kualitas guru dalammencetak siswa sesuai dengan keingi-nan guru yang bersangkutan. Tidak lagihanya mengejar standar kelulusan sis-wa, melainkan karakter siswa dapat di-bentuk sesuai dengan program PresidenJokowi yang dimplementasikan dalam“revolusi mental”.

Berlakunya Dua KurikulumKetika Saudara Abdul Hakim Siregar

menulis artikel di koran ini yang berju-dul Satu Negara Dua Kurikulum, meru-pakan hal yang “baru” di era pemerin-tahan sekarang ini. Paparan dalam arti-kel tersebut sangat lugas dan kredibel,bilamana ditinjau dari perspektif kaca-mata seorang guru. Maksudnya, se-orang guru yang menggunakan kuri-kulum 2006 dan 2013 menjadi patokanuntuk menyusun silabus, RPP, skenariopembelajaran, dan sebagainya dipakaisekaligus dalam kegiatan belajar me-ngajar di kelas memang sangatlah ba-gus. Tetapi apakah guru mampu meng-ekspos materi pembelajaran?

Mungkin guru yang sering ikut pela-tihan, atau guru yang mengajar di per-kotaan, juga guru yang sudah berkua-lifikasi lebih dari strata satu. Dus, guruyang di perkotaan dengan wilayah ter-luar, terpencil sangatlah jauh mampu

menerapkan kedua kurikulum tersebut.Saya tidak mengatakan bahwa kuriku-lum 2006 itu tidak lengkap, atau se-baliknya, kurikulum 2013 itu terkesandipaksakan kelahirannya. Padahal, per-nyataan yang disampaikan mantanmenteri mendikbud era pemerintahanSBY, Prof Dr Muhammad Nuh bahwakurikulum 2013 merupakan penyem-purnaan kurikulum sebelumnya (2006).

Saya yakin dan percaya kalau dita-nya sekarang eksistensi kurikulum 2013kepada pemikir yang berkutat waktuitu, pasti ada nada “kecewa” terhadapkebijakan Mendikbudasmen. Kalau di-tinjau dari aspek filosofis dan substansikurikulum 2013 sangatlah baik, walau-pun masih banyak kejangkalan dalammanajemen isi dan implementasinya.

Kejanggalan yang dimaksud adalahketika kurikulum 2013 diimplemen-tasikan di kelas VII sekolah menengahpertama sebagai bahan ujicoba. Nya-tanya tidak jarang sekolah yang belummenerima buku untuk siswa dan bukuuntuk guru. Inilah menimbulkan pole-mik berkepanjangan di kalangan gurusampai sekarang, lain lagi beban gurusemakin berat memikirkan konsep-konsep pembelajaran yang mencakuptujuan kedua kurikulum. Di sampingprofesinalitas guru harus di junjung ting-gi, pertarungan idealisme dalam ujiannasional di depan mata.

Masihkah guru mampu menanamsaham “kemuliaan” terhadap anak di-diknya atau hasil tawar menawar? Ken-datipun itu sebagai pertarungan idea-

Fenomena Ujian Nasional(UN) di tahun 2015 ini agak-nya berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, dimana

Keunggulan bilamana UN dilaksanakan berbasis sekolahdapat dilihat dari kualitas guru dalam mencetak siswasesuai dengan keinginan guru yang bersangkutan

Oleh Jusrin Efendi Pohan

lisme, aspek yang paling penting yangdiujikan bukan berpatokan pada nilaiangka-angka yang berlabel standar yangditentukan, melainkan bagaimana gurumengetahui ada banyak aspek yang bu-tuhkan untuk membentuk pribadi se-orang anak. Jangan heran, pembelajaranyang baik adalah pembelajaran yangmampu mengubah kepribadian siswadalam mengetahui jati dirinya sebagaitotalitas penghambaan. Mungkinkahsiswa yang nilainya semua di atas stan-dar yang ditetapkan menjadi pribadiyang baik.

PenutupUN hendaknya dihiasi norma-nor-

ma kejujuran, agar dapat diketahui kua-litas pembelajaran. Harapannya UNdilaksanakan berdasarkan sekolah, agarterwujud kemampuan guru dalam men-didik siswa sesuai tujuan atau konsepgurunya. Sebab itu, eksisitensi guru di-pertaruhkan, karena selama ini guruhanya sebagai pengawas saja ketika UN.Soal-soal dirancang tim ahli, kemudiandikirim, ini artinya sama saja peran guruhanya “penonton” pewayangan, pe-main wayangnya berada di perkotaan,tetapi penontonnya di daerah. Mudah-mudahan UN di tahun 2015 berubahkonsep dan pemikirannya, dan lebihbaik.

Penulis adalah Dosen Universitas

Al’Waliyah Labuhanbatu.

Keberatan Dengan TingkatSeorang Hakim Di PN Medan

Dengan hormat, salam sejahtera kami sampaikan semoga Bapak diberikekuatan dan kemudahan oleh Tuhan YME dalam melaksanakan tugas danpengabdian kepada masyarakat, bangsa dan negara, amin.

Hakim adalah profesi yang mulia dan terhormat, serta memiliki peransentra dalam menciptakan ketertiban sosial, sehingga tidak salah adagiummengatakan “Hakim merupakan wakil Tuhan di dunia untuk menegakkankeadilan”.

Dalam kaitan itu, maka paling tidak seorang hakim haruslah figur yangmemiliki intelektualitas keilmuan, moral serta wibawa yang tinggi di atasrata-rata profesi sosial lainnya. Kualitas keilmuan yang baik, diperlukanterkait tugas-tugas pemecahan permasalahan hukum yang pelik danberkeadilan. Sedangkan moral dan kewibawaan diperlukan agar keputusanyang dibuat oleh hakim dapat dipatuhi dan dilaksanakan secara baik.

Kedua aspek kemampuan tersebut di atas, harus terintegrasi secaraterpadu pada diri seorang hakim, atau dengan kata lain, seorang hakim yangmemiliki profesionalitas keilmuan, maka pada saat yang bersamaan harusmemiliki integritas moral dam kewibawaan sehingga tidak hanya handal didalam persidangan, namun juga mampu menjadi contoh dan suritauladan didalam dan di luar lingkungan pengadilan.

Oleh karenanya, tidak boleh seorang yang berprofesi sebagai hakim lemahsecara keilmuan, apalagi berpenampilan yang tidak mencerminkan seorangbermoral dan berwibawa, seperti yang ditunjukkan oleh saudara PS, SHhakim tetap yang bertugas di lingkungan Pengadilan Negeri Medan, ProvinsiSumut.

Dalam kesehariannya, oknum hakim tersebut sering mengelurkanpernyataan-pernyataan yang tidak jelas argumentasinya secara hukum,sehingga sering membingungkan. Lebih dari itu, oknum hakim tersebut jugasuke mempermalukan para advokat akibat sikapnya yang reaktifdan agresifketika menerima suatu kritikan dengan cara melontarkan kata-kata yangbernada marah dan kasar di persidangan dan di depan umum.

Secara personal, hakim ini juga sering menjadi sorotan dan pembicaraan(buah bibir) negatif di lingkungan pengadilan negeri Medan, akibatpenampilannya yang lebih mirip waria dari pada seorang hakim yangberwibawa. Memakai bedak dan celak, alias diukir tebal, bergaya di depancermin, berjalan gemulai dengan rambut model anak baru gede (funky), itulahyang menjadi ciri penampilannya sehari-hari.

Hal ini tentu sangat memalukan, sehingga menimbulkan pertanyaantentang bagaimana sebenarnya seleksi atau rekrutment bagi para calonhakim yang berlangsung selama ini. Mengapa tipelogi atau model oknumseperti PS, SH bisa lolos menjadi seorang hakim dan bertugas di PengadilanNegeri Medan, serta berbagai pertanyaan lainnya yang menyakitkan telinga.

Permasalahan tersebut di atas, bukan persoalan yang sederhana,melainkan persoalan serius yang seharusnya segera ditertibkan, apalagioknum hakim tersebut sering menunjukkan itikad tidak baik dalam setiapmenangani perkara dengan maksud agar mendapatkan uang sogoka. Diantara modus yang dipakai, sengaja menunda-nunda putusan suatu perkarayang sedang berjalan, untuk membuka kesempatan tawar menawar(bergaining) dengan para pencari keadialan sebelum suatu perkaradiputuskan.

Oleh karenanya, persoalan ini tidak hanya menyangkut martabat dankewibawaan profesi hakim yang mulia dan terhormat, akan tetapi lebihdaripada itu menyangkut wibawa dan kehormatan pengadilan sebagailembaga penegak hukum dan tempat para pencari keadialan yangbelakangan ini mulai diragukan akibat berbagai tindakan penyimpang dankorup seperti yang dilakukan oleh hakim yang bernama PS, SH di atas.

Kami mengharapkan kiranya Bapak dapat menindaklanjuti pengaduanini dengan baik dan bijaksana, sehingga citra lembaga peradilan tidaksemakin terpuruk akibat persoalan ini.

Demikian kami sampaikan, atas perhatian yang Bapak berikan Kamiucapkan terima kasih

Hormat kamiAN. Aliansi Masyarakat Peduli Hakim

Said Al Fansuri dan Sutandio Hadi BrotoTembusan ke berbagai pihak

tersangka kasus dugaan gratifikasi da-lam penetapan Anggaran Pendapatandan Belanja Negara Perubahan (APBN-P) 2013 untuk Kementerian Energi danSumber Daya Mineral (KementerianESDM) di Komisi VII DPR RI. Sutandijerat Pasal 12 Huruf a atau b atau Pasal11 dan Pasal 12 B Undang-Undang Pem-berantasan Tindak Pidana Korupsi jun-cto Pasal 55 Ayat (1) kesatu KUHP denganancaman hukuman maksimal penjaraseumur hidup (Kompas, 3/2/2015).

Langkah KPK layak kita apresiasiuntuk membongkar tuntas suap SatuanKerja Khusus Pelaksana Kegiatan UsahaHulu Minyak dan Gas (SKK Migas). Ka-sus suap SKK Migas masih menyimpanmisteri karena uang suap tersebut jum-lahnya sangat fantastis. KPK meyakiniuang suap dari pejabat KementerianESDM ke anggota DPR tak hanya bera-sal dari kementerian tersebut. Sumberdana suap juga berasal dari beberapainstitusi, seperti SKK Migas dan Perta-mina. Dibalik itu semua, tentu masihada pihak-pihak lain yang menerimaaliran dana suap migas.

Dalam amar putusan mantan KepalaSKK Migas, Rudi Rubiandini, pada 29April 2014, majelis hakim menyebutkan

Rudi pernah menyerahkan 200.000 dol-lar AS kepada Sutan. Uang itu merupakanbagian dari suap yang diberikan olehKomisaris Kernel Oil, Pte, Ltd, SimonGunawan Tanjaya kepada Rudi. Suapdiberikan Simon melalui Deviardi.

Dalam persidangan juga munculketerangan terkait penerimaan uangoleh Rudi, antara lain karena dia didesakmembantu Sekretaris Jenderal Kemen-terian Energi dan Sumber Daya Min-eral, Waryono Karno, dalam memulus-kan pembahasan anggaran ESDM padaKomisi VII DPR. Bahkan, pihak Istanadan nama Edhie Baskoro Yudhoyono(Ibas) juga disebut dalam persidangan.

Melihat pengalaman yang terjadiselama ini, sepertinya sudah menjadikebiasaan dari kalangan anggota DPRuntuk “memeras” rekan kerjanya. Berba-gai momen selalu dipergunakan olehoknum-oknum anggota DPR terhormatuntuk mendapatkan pemasukan tam-bahan. Sudah menjadi rahasia umumdari dulu (walau sulit dicari bukti hitam-putihnya) DPR sering berkomunikasidengan mitra-mitra kerjanya di kemen-terian tentang kemungkinan jatah THRuntuk DPR. Bukan hanya THR, DPR jugakerap meminta “upeti” dari BUMN.

Di masa Orde Baru, praktek sepertiini sangat jamak, diketahui dan gam-blang, tetapi tak ada yang berani mela-wan. Di era reformasi sekarang, praktek

Oleh Joko Riyanto seperti in juga terus terjadi. Ada yangterang-terangan, ada yang malu-malu.Tapi tujuannya tetap satu: minta jatah!

Penahanan Sutan juga bisa menjadi“pintu masuk” dan membuka babakbaru kasus dugaan suap dalam pem-bahasan APBN-P 2013 untuk Kemente-rian ESDM. Bisa dipastikan praktikkongkalingkong, upeti, suap dan uangTHR menandai perjalanan korupsi de-ngan pola baru di tanah air. Bukan ko-rupsi biasa, melainkan dengan skenariotingkat tinggi, menggerogoti rincian danalokasi dana Anggaran Pendapatan danBelanja Negara (APBN). Benni K Har-man dalam bukunya, Negeri Mafia, Re-publik Para Koruptor: Menggugat PeranDPR Reformasi (2012), menyatakan ko-rupsi di kubu DPR sudah dalam tahapgawat darurat.

Uang haram SKK Migas juga dise-but-sebut untuk mendanai Konvensicapres Partai Demokrat. Hal ini menegas-kan betapa rentan partai politik (parpol)dalam pusaran korupsi. Dari sudut pan-dang korupsi politik, ini lahir dari perse-kongkolan politik dengan kelompokbisnis atau korupsi yang dilakukan demikepentingan dana politik. Sudah lamapublik berasumsi bahwa parpol men-jadikan DPR dan kementerian yang me-reka pimpin sebagai sapi perah untukmenggelembungkan pundi-pundipartai.

Dengan demikian, parpol sebagaipihak yang paling bertanggung jawabdalam menumbuhsuburkan korupsidi negeri ini. Parpol yang menjadi sara-na terpenting mencapai kekuasaan po-litik menjadi episentrum korupsi. Dalamparpol terkesan koruptor dididik dankemudian membangun jaringan untukmelakukan korupsi politik secara bera-mai-ramai. Korupsi politik di negeri iniseperti lingkaran setan, dan parpol be-rada di titik episentumnya.

Suap SKK Migas Menyimpan Misteri

Komisi Pemberantasan Ko-rupsi (KPK) menahan man-tan Ketua Komisi VII DPR RI,Sutan Bhatoegana sebagai

Di masa Orde Baru, praktek seperti ini sangat jamak, diketahuidan gamblang, tetapi tak ada yang berani melawan. Diera reformasi sekarang, praktek seperti ini juga terus terjadi.Ada yang terang-terangan, ada yang malu-malu. Tapitujuannya tetap satu, yaitu minta jatah!

Sebelum ditahan, Sutan telah mem-berikan informasi penting kepada pe-nyidik KPK tentang rekan-rekannya diKomisi VII DPR periode 2009-2014 yangdiduga juga menerima suap dalam kasusini. Dengan demikian, seperti ungkapankhas Sutan selama ini, “biar masuk itubarang!”. Kasus suap dengan jumlahyang sangat besar pada SKK Migas ber-korelasi dengan kemungkinan adanyakartel pada sektor migas, dana harampartai, dan pihak-pihak lain yang terlibat.

KPK harus mengurai jejak-jejaktersangka lain yang bukan tidak mu-ngkin akan menyeret pejabat tertinggidi Kementerian ESDM, instansi terkait,atau bahkan petinggi-petinggi partaipolitik yang berada di lingkaran kekua-saan. Apa yang sudah diungkapkan didalam sidang dan BAP terkait kasus suapSKK Migas, maka itu menjadi fakta hu-kum yang wajib ditindaklanjuti olehKPK.

Bongkar tuntas suap SKK Migas!Publik sangat ingin tahu soal skandalsuap SKK migas secara jelas siapa sajawakil rakyat yang meminta jatah uangTHR. Kemana saja aliran dana suap SKKMigas, apakah masuk ke kantong pri-badi atau ke partai politik? Siapa dansumber dana suap juga harus diusuttuntas. Saatnya, KPK membersihkangedung Senayan dari preman-premanberdasi yang menjadi “pemeras”dengan berkedok wakil rakyat. Sebagaiwujud persamaan hukum dan tidak adakecurigaan terjadi diskriminasi hukumatau tebang pilih, KPK harus berani me-meriksa Ibas karena namanya seringdisebut dalam sidang kasus SKK Migas.

Penulis Alumnus Fakultas Hukum

Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta

Tingal di Sogaten, Solo, Jateng

Salah satu kemampuan dasar manusiayang luar biasa adalah menyesuaikannyadiri dengan lingkungannya. Seasing apapunsebuah lingkungan baru, dan seekstremapapun suatu pengalaman, akan jadi terbia-sa jika berulang kali dilakukan. Alamilah,dan pengalaman itu akan menghidupimu.

Baiklah, saya mengaku saja. Tahun lalusaat pertama berangkat umrah, hati sayabergetar-getar karena takut. Itu ketika perta-ma kali saya mengenakan baju ihram. Imajisaya bermain-main sendiri. Saya mem-bayangkan bahwa kain putih seperti inilahyang saya mungkin kenakan kalau jiwasudah berpisah jadi raga.

Saya takut, karena saya ini orang yangbanyak salah. Mengumpul hasil ujian sekolahyang banyak salah saja saya sudah takuttak lulus, apalagi kesalahan di hadapan Tuhan.Maka begitulah, saya melangkah denganhati yang bergetar kencang.

Kali ini, kain ihram yang saya kenakanmemang masih memunculkan getaran,tapi dengan kadar ketakutan yang tak sehe-bat dulu. Bukan karena kesalahan saya su-dah habis, bukan, tapi karena saya sudahpunya pengalaman mengenakan ihram.Syaraf rasional maupun logika bawah sadarsaya langsung mengenali bahwa ini penga-laman yang sudah pernah ada.

Mekanisme internal dalam diri sayapun bekerja. Dia meliputi dimensi masalalu, saat ini, dan masa datang. Kalau dimensimasa lalu bertugas mengenali, dimensi ma-sa kini mencoba merasionalkannya, dandi dimensi masa depan ada harapan, danketakutan-kekhawatiran.

Oleh karenanya semakin mengenallingkungannya, orang akan semakin nya-man, dan semakin tak mengenal, semakinkhawatir-lah ia. Maka kamatian adalahketakutan terbesar manusia sepanjang masa.Belum ada toh, orang yang punya penga-laman sampai ke sana. Jika ada yang bilangtak takut mati, pasti cuma ada dua alasannya,kalau tidak sedang bohong, pasti dia sedangberhalusinasi.

***Usai makan malam, para jamaah

umrah rombongan kami menceritakanpengalamannya mencium Hajarul Aswaddan shalat di Hijir Ismail. Ada ibu yangmemasuki usia tua menceritakan keberha-silannya mencium batu hitam itu.

“Dada saya terhimpit, sesak sekalirasanya. Tapi saya kuatkan saja, saya kerah-

kan seluruh tenaga, dan Alhamdulillahdengan pertolongan Allah, saya bisa men-cium Hajarul Aswad,” katanya. Dia bahkansempat tawaf sekali lagi.

Belum lagi pria yang masih muda itu.Selain berhasil mencium Hajarul Aswad,dia juga bisa shalat di Hijir Ismail. “Sayapuas sekali. Sebelumnya masih ada yangmengganjal, tapi sekarang plong rasanya,”ucapnya berbinar.

Tapi tak melulu cerita sukses, karenaada juga yang gagal. Pembimbing kami yangberbadan kekar itu pun harus keluar daribarisan. “Dada saya terhimpit, tak bisa ber-nafas. Hati saya mengatakan keluar daribarisan, maka saya pun keluar dari barisan,”katanya.

Ini yang lebih tragis. Umurnya belumtua, tubuhnya tinggi, bahkan lebih tinggidari rata-rata perempuan Arab. Tapi diamalah tenggelam di kerumunan manusiayang menyesal itu—nyaris terinjak-injak.Beruntung teman yang lain menariknya.Sang teman menjerit ke arah polisi yangmengawasi di atas. Tapi petugas itu hanyamengangkat tangannya sambil mengge-lengkan kepala. “Mungkin polisi itu bilang,inilah risikonya kalau mau mencium HajarulAswad,” anak muda ini menafsirkan sikapsang polisi.

***Soal mencium batu hitam Ka’bah dan

shalat di Hijir Ismail, saya termasuk orangyang tak sesemangat kawan-kawan itu.Mungkin karena dasarnya saya ini penakut,hingga tak kuat terhimpit menanggung risikoberat, ataupun harus menghimpit orang.Mungkin ya.

Tapi saya orang yang percaya hukum,bahwa kesulitan memang akan selalu ada—bahkan harus ada—tapi dengan kemudahansenantiasa mengiringinya. Oleh karenanyamenghindari kesulitan adalah persoalanpercuma, karena ia akan selalu dituntutoleh kemudahan.

Alquran bahkan pengabaran bahwaorang yang mati karena membela para Nabiitu disambut hangat oleh para Malaikatdengan ucapan indah: salaam. Oh, duhai...

Saya masih takjub dengan semangatkawan-kawan itu yang berniat umrah lagi.Udara panas myengat tak mengendurkansedikitpun niat itu. Saya masih di sini,menghitung-hitung jenis jenis kesulitanyang mengundang ridha-Nya, dan murka-Nya.(Vol.543, 16/2/2015)

FoliopiniDedi

[email protected]

Kisah Umrah

Kolom foliopini dapat juga diakses melaluihttp://epaper.waspadamedan.com

B5

WASPADAWASPADA1 CM Rp. 22.000 8 CM Rp. 137.5004 CM Rp. 55.0002 CM Rp. 33.000 HARGA SUDAH TERMASUK

PPN 10%6 CM x 1,5 kolom Rp. 165.0006 CM Rp. 121.000

Info Pemesanan Iklan Hub. PIN BB 280 280 A1

0877 17844035 - 0811 6046 90

Telp.4576602

3 CM Rp. 44.000

FAX. 4531010

AUTOMOTIVE

AC : Air Condition PS : Power StearingBR : Ban Radial PW : Power WindowCL : Central Lock RT : Radio TapeND : Nippon Denso VR : Velg RacingDB : Double Blower EW :Electric Window

Informasi Pembaca

Bursa Automotive

Senin, 16 Februari 2015

GUDANG BINJAIJl. Jamin Ginting No. 164Binjai Selatan Pinggir JalanBesarLT ± 13.314 M2.LB ± 10.000 M2 SHM, DijualHarga Nego.1.Cocok untuk gudang transit Medan - Aceh2.Peluang besar usaha antar kota-antar provinsi3.Akses langsung jalan lintas provinsi dan tol Binjai - Belawan4. Lokasi gudang aman dan sudah dipagar kelilingHub. 0813 7642 4533

JUAL RUMAH DIKomplek Tasbih 1 Blok VV 1arah ke BHR.Ls. Tanah: 1000 M2Ls Bangunan 600 M2Hub. 0812 85 600 741 0813 70 345426

DIJUALTanah ukuran 11 x 20.Di Jl. Pancing II. KomplekArrahman. Surat lengkap.Hub. 0812 606 5517

Datang & NikmatiMakanan Khas Turki

Yang Pertama Di MedanAla Turca juga menyediakan makanankhas Turki, Sarma Beyti dan Pizza Ala Turcadengan cita rasa yang beda dan hargaterjangkau. Datang dan nikmati sensasi rasa

di Ala Turca buka setiap hari.

Jl. Multatuli No 30 D MedanTelp. 061 4526705

Discount 10% s/d 20% UMROH - MANASIK HAJIKBIH MULTAZAM & TRAV

* UMROH REGULER 11HR TGL. 11 HR TGL. 1, 15 DAN 22 MARET 2015* UMROH PLUS ISTANBUL TURKI 12 HR TGL.23 MARET 2015* UMROH PLUS DUBAI 12 HR TGL. 5 APRIL 2015* UMROH PLUS JORDANIA - AQSHA 13 HR* UMROH PLUS INDIA 12 HR* HAJI PLUS / KHUSUS 2015* BIMBINGAN MANASIK HAJI 2015,HARI SABTU PKL.14.00 S/D 16.00 WIBHARI MINGGU PUKUL 09.00 S/D 11.00 WIBTEMPAT MESJID AGUNG MEDANDAFTARKAN SEGERA SEAT TERBATAS, DAN DAPATKANHARGA KHUSUS !!!!

INFORMASI DAN PENDAFTARAN:JL. TITI PAPAN / PERTAHANAN NO. 10

SEI SIKAMBING D MEDANHP. 0812.6495.8456, 0813.6137.2321,

0823.6252.6008, 0852 9773 0737 (Ticketing)TELP. 061-4576116, FAX. 061-4512319

www.multazamumroh.com

MELAYANI PENJUALANANTICKETING DOMESTIK

& INTERNATIONAL

MELAYANI BERBAGAI MACAM KELUHAN ANTARA LAIN :

* Khusus Pria, Tambah Ukuran- Panjang 13-16-19-22 cm diameter : 3,5, 4-4,5, 5-5,5,5-6 cm- Kuat dan Tahan Lama- Ejakulasi dini, Sphilis/rajasinga mani encer- Lemah Syahwat, diabetes, impoten, dll

* Ingin cepat dapat jodoh, pengasihan & disegani atasan, menyatukandan memisahkan PIL/WIL, puter giling, juga melayani pasang susuk.Tersedia pegangan untuk dagang, lulus tes, keselamatan, bukatambang, membuka lahan baru, pekerja hiburan, untuk jual beli tanah,rumah, mobil dengan cepat. Pengisian kosmetik, rokok, membuat andatampil karismatik, cantik dan menarik, tampan, dll. Bergaransi, alami tanpa efek samping,langsung reaksi ditempat. Hasil permanen untuk seumur hidup

Alamat Praktek : Jl. SM Raja No. 134/10 Medan (Depan Taman Makam Pahlawan)Samping Gedung Dakwah Muhammadiyah

HP. 0813 8042 6253, 0821 6656 4513Buku setiap hari jam 08.00 - 22.00 WIB 1 NB : Mobil Bisa Masuk, Rahasia Terjamin.

Izin :B-70/DSP.5/II/2007

PUSAT TERAPI KEJANTANAN ALAT VITALPRIA & WANITA PALING SPEKTAKULER DARI PELABUHAN RATU PANTAI SELATAN

Bpk. Umar & Ust. A. Aziz

* Khusus Wanita- Memperbesar Payudara- Terapi Perawan/Virgin- Kista, Lemah Kandungan- Kanker Payudara- Ingin mempunyai keturunan, d l l

PUSAT TERAPI MAK EROTPAKAR TRAPI KEJANTANANALAT VITAL PRIA/WANITA

Ditangani Langsung H. SAEPULLOHBersama USTD. ALI JABAR

Khusus Pria:- Menambah ukuran besar, panjang- Keras/tahan lama, lemah syahwat- Ejakulasi dini, mani encer- Susah Keturunan, Impotensi/Mati Total- Sepilis/Raja Singa, Hernia- Mengobati Bekas Suntik SilikonKhusus Wanita:- Mengembalikan Keperawanan- Memperbesar dan mengencangkan payudara- KeputihanHasil langsung ditempat permanen & bergaransi.Klinik Menetap: Jl. SM. Raja Masuk Jl. PintuAir No. 2 A Medan HP. 0821 6564 1456

RUKO 2 TINGKAT @ JL. TURI - MEDANSISA 1 PINTU SAJA

Bangunan 19 pintu, Daerah SM. RajaBangunan baru, Hrg. 490Jt. NegoSiap huni + 80Jt. Bisa KPR BankFas: SHM, PDAM, PLN, Pintu Press &Penerang jalan- jalan lintas tanpahambatan, bebas banjir, akses alternatiftol amplas, menteng, & AR. Hakim2 menit dr Taman Teladan,4 menit dr Katamso 3 Menit dr Halat, & 6 Menit ke Amplas

Info lanjut hub: 0821-6687-19900813-9711-1123, 0811-651-1230811-608-124 Pin: 267EC1E6

TANAH

DIJUAL TANAH KAVLINGANKHUSUS MUSLIM

(CASH & CREDIT - CICILAN MULAIDARI Rp. 24.300/Hari) 8x12m = Rp. 16.800.000,- 8x15m = Rp. 18.000.000,- 9x 15m= Rp. 23.650.000,-10x15m = Rp. 26.300.000.-

Lokasi: Dusun VI Salang Paku B, DesaNamo Rube Julu, Kab. Deli Serdang(Masuk dari Jalan Medan - BinjaiKm. 19, Sebelum Markas BrimobBinjai)

Status Tanah:* Tidak Tanah Garapan (PTP-N2)* Surat Dasar SK-Camat* Jalan Akses Masuk Lebar 8 Meter dan Mulus (Pengkerasan)* 10 Menit ke Kota Binjai dan 45 Menitke Kota Medan

Hubungi: Dedi A. Nasution (0822 7344 9509)

TANAH DIJUALUkuran tanah 25,9 x 18,5. Luas450m2.Lokas i : Desa HaguSelatan Kecamatan BandaSakti Kabupaten Aceh Utara,Kotip Lhokseumawe DaerahI s t i m e w a A c e h . K e a d a a ntanah:pekarangan.Hub. 0853 6043 0377 (Amir)

SUZUKI MOBIL BARUPROMO CUCI GUDANG

Ertiga, APV Arena, Carry, Pick Up,APV Mega Carry

Hub. DARWIN SIAGIAN.HP. 0852 9717 5955 Unit Terbatas !!!

MESIN

BUTUH DANA

INCUBATOR MESINPENETAS TELUR UNGGASDengan pengatur suhu otomatis untukmenetaskan telur unggas: Ayam,puyuh, bebek dan unggas lainnya.Hub. Segera AYAM MAS INCUBATORJl. Selamat No. 74 S Simp. Limun Medan0853 7222 6773, 0813 7562 6150,0896 9542 1021, 061 7777 1067BB. 512 FB 45 A.email: [email protected]

BUTUH DANA TUNAI TALANGANBunga 1-3 %, 5 jam Cair, Tanpa usahaJaminan: SHM, SK Camat, HGB, BPKBMobil, Spd. Mtr. Mobil Kredit. TakeOver , Over Leas ing.Hub. FAMILY FINANCEABI: 0821 6757 1653 - 0813 7044 6668

DAIHATSU Luxio Type D.Tahun 2010 warna silver. BKMedan No. HP. 0852 6135 4779

TOYOTA Kijang Pick UpThn. 2003. Warna hitam, bensin,No. HP. 0852 6135 4779

SUZUKI MOBIL BARUPROGRAM VALENTINE DAY’SERTIGA : DP 30 Jt-an (Berhadiah Kaca Film)CARRY PICK UP : DP 11 Jt-an (Berhadiah Tape,Talang Air )APV PICK UP : DP 17 Jt-an (Berhadiah tape,Talang Air)New Varian : MOKO (MOBIL TOKO)”Solusi Bagi Anda Yang Ingin Memulai dan Mengembangkan Usaha”

HP : 081361437654 BB : 2B7D9170 TSA SM RAJA

HUB:RIDUAN SIREGAR

TOYOTABARU

Avanza DP 33 Jt-an ; Angs. 2,7Jt-anInnova DP 54 Jt-an ; Angs. 4,1Jt-anRush DP 45Jt-an ; Angs.3,6 Jt-anHub.SONY 0811 6191 805

Dpt Diperoleh di Sumatera - Aceh

Hub: (061) 7364920 - 7323590

WASIRI(Untuk Ambeien)

Wasiri berani menjamin kesembuhan tuntas

ambeien/wasir anda. Sangat berkhasiat dan cepat

menghilangkan ambeien. Wasir yang menonjol

maupun yang tumbuh di dalam. Redakan rasa

sakit, perih dan menghentikan pendarahan waktu

buang air besar, mencegah infeksi dan panas

dalam serta melancarkan buang air besar.

JUAL TANAH + 3 GUDANGLuas Tanah 1,6 HA (SHM) TPLuas Bangunan:40 x 70M2 dan20 x 60M2 dan 20 x 15 M2.Hub. 0812 85 600 741 0813 7034 5426

KESEHATAN

TUMPAT/ SAL. AIR

845.8996845.8996845.8996845.8996845.89960 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 10 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 10 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 10 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 10 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 1Bergaransi/ Jl.Kpt. MuslimWC

SUZUKI MOBIL BARUDEALER RESMI DAN TERBESAR

DI MEDAN- Carry Pick Up 1,5 - APV Minibus- APV Pick Up - Karimun Wagon R- Ertiga - Dll.

Hub: RICCI TAN 0852 6146 7440

DP MURAHANGSURAN RINGAN

Data DijemputDalam & Luar Kota

DAIHATSU Rocky Thn. 87hitam BK sht. mulus Rp. 65 Jt.Nego. Hub. 0821 6525 8225

TERCECERBPKB Honda Civic Genio Thn. 1993. Warnabiru tua metalik BK 1060 CN. a/n. SARTIKAYENNY B. No. BPKB 0868 265 - L

PECI MURNITEMPAHAN ISTIMEWAH. ADAM AKIL HSB.

Jl. Setia Budi No. 49 A MedanTelp. 822 - 3975

Buka: 08.00 - 18.30 WIB

TERCECERTELAH HILANG/TERCECERSurat Penyerahan Hak atasTanah dengan cara ganti rugiTanggal 04-11-2010. a/n. SUJAKIOdi sekitar Jalan Delitua menuju Biru-biru. Tgl. 20-10-2014

BUTUH DANA1 Hari Cair, khusus SuratTanah, Tanpa Ijin Usaha,Aman. Bergaransi.Hub. MAYA 0812 6061 6507

Jl. Sisingamangaraja No. 82Medan

Telp. (061) 734.2106

KENANGAKENANGAKENANGAKENANGAKENANGA CITI HOTELMy Residence in Medan

Since1952

HOTEL

SOLUSI LEGAL MASALAHLelang Eksekutif Hak Tanggungan Oleh BankSengketa Yayasan, Asuransi, Medis, WarisanPerkebunan, Perdata & Pidana Hub. 0812 6567 572(Bagi yang membawa perkara dapat10%)

PECI MAHKOTAMENJUAL PECI TEMPAHAN

Berbagai Model dan WarnaJl. Prof. H.M. Yamin SH. No. 344/Jl. Serdang

Depan Gg. Sado MedanDibuka sampai malam Jam 21.30 WIB

ASSESORIS

KONSTRUKSI

MATERIAL

PROPERTYInformasi Pembaca

Bursa PropertyG R : Garasi LB : Luas BangunanKM : Kamar Mandi LT : Luas TanahKP : Kamar Pembantu RM : Ruang MakanKT : Kamar Tidur RT : Ruang TamuSHM: Sertifikat Hak Milik

LOWONGAN

I n g i nI n g i nI n g i nI n g i nI n g i nP r o m o s i k a nP r o m o s i k a nP r o m o s i k a nP r o m o s i k a nP r o m o s i k a n

P r o d u kP r o d u kP r o d u kP r o d u kP r o d u kA n d aA n d aA n d aA n d aA n d a

Harian

WASPADA

M e d i aM e d i aM e d i aM e d i aM e d i ay a n g T e p a ty a n g T e p a ty a n g T e p a ty a n g T e p a ty a n g T e p a t

u n t u ku n t u ku n t u ku n t u ku n t u kI k l a n A n d aI k l a n A n d aI k l a n A n d aI k l a n A n d aI k l a n A n d a

MINI & EFEKTIFIKLANKAN

PRODUK ANDA

TANAH

Ya Tentu...Pasang Iklan di...

Barang Kerajinan Tanganatau Barang Dagangan Lain?

Surat Kabar Tercinta:Harian

WASPADAUntuk informasi lebih

lengkap hub

TEL. (061) 4576602FAX. (061) 4561347

Mau Menjual Rumah,Tanah, Kendaraan,

PELUANG USAHA

DIBUTUHKAN SEGERASebuah Perusahaan ElectronicFinancing membutuhkan tenagakerja yang sudah berpengalamandan profesional sbb:

A. KOLEKTORPria, umur max. 40 tahun, minimaltamatan SLTA, rajin, jujur, berwibawa,sanggup beker ja mandi r i danmengatasi masalah di lapangan,s u d a h b e r p e n g a l a m a ndibidangnya min. 1 thn sertaharus memi l ik i kendaraansendir i/BPKB dan SIM C.

Surat lamaran dikirim langsung keHarian Waspada lengkap denganDaftar Riwayat Hidup, pas photo2 lembar, fotocopy KTP/KK/IjazahS LTA & t a m a t a n t e r a k h i r d a ncantumkan No. Telp. Rumah/HP,selambat-lambatnya tgl. 20-02-2015,dengan kode: WB-23 .

MENCARI PENJAGAMESJID

Dicari Penjaga Mesjiddengan syarat sbb:1. Laki-laki min. 40 max. 60 tahun.2. Mampu menjadi Imam/ Khatib3. Faham Al-Quran/Sunnah (Muhammadiyah)4. Rajin dan Pembersih5. Diutamakan yang sudah berkeluarga

Hubungi HP:0821 6767 3741

DIJUAL CEPAT10 atau 5 HA Sawit

Surat CamatLokasi Jumorlang Desa HutaPadang/Tomuan HolbungKec. Mandoge. KabupatenAsahan, ± 1,5 Km dari Jl. LintasKisaran - Siantar. DipinggirKampung, Jalan Umum.Peminat Hub: 0812 6292 217

DIJUALTANAH UKURAN 15 x 35M2 diJl. Binjai km. 12,1 Dusun XDesa Sei Semayang Kec.Sunggal. Harga 75 Jt.- Rumah Type 45 tanah 150 mdi Komplek Cendana AsriBlock C no. 13 Namorambe.Harga 95 Jt.Hub. 0813 7020 8363

DIKONTRAKKANUntuk Ke luarga Mus l im, Rumah 21/2 lantai , di Jalan Sei BengawanMedan. KT . 3 , KM. 2 . Garas i , PLN,PDAM dan Gas Negara, K i tchen Set .L e m a r i T a n a m , A C .Hubungi : 0821 6555 7118

KOTA K I S A R A N : D i j u a lR u m a h p e r m a n e n J a l a nJurung No. 20 Sidomukti KotaKisaran, Surat Camat, Hrg. Rp.365Jt. Nego. Luas tanah 440m2.Hubungi HP. 0812 600 67695

DIJUAL RUMAHMatahari 7 No. 61 Helvetia Medan Luas129 M2, keramik, 3 KT, 2 KM, PLN, PAM,Gas Bumi, Harga 225 Hub. 0878 690 26071

TERCECERSTUK BK 9490 CM No. Uji. Mdn 14031C.a/n. PT. SARANA BAJA PERKASA.Alamat Medan Merk. Mitsubishi.

PROTON EXORA M/T Tahun 2012. ACCentral, CD, Plus TV 3 bh. Kamera atrek putih,BK, Rp. 110Jt. Hub. 0812 659 42789

ISUZU Panther Touring M/T Tahun 2005.Merah Met, Plat B, Pajak, STNK mati 11 Bln.Rp. 135Jt. Hub. 0853 7089 9893

DAIHATSU Sir ion New M/T,thn. 11/12. Ungu Met. BK Rp.95 Jt. Hub. 0852 7538 3218

TOYOTA 100% BARUAgya DP 20 Jt-an, Angs. 2 Jt-anAvanza DP 30Jt-an, Angs. 3 Jt-anTerima TT. Info Hub. 0811 651 993

B6

WASPADASenin16 Februari 2015

Agenda

08:00 Tom And Jerry09:00 SuperheroSquad09:30 UltimateSpiderman10:00 Obsesi11:00 Hot Spot11:30 Seleb On Cam12:00 America’sFunniest Home Videos12:30 Oplosan13:00 BuletinIndonesia Siang14:00 Fokus Selebriti14:30 Ada Ada Aja15:30 SpongebobSquarepants16:30 Naruto I17:30 Sammy’sAdventure19:30 Big Movies20:30 Big Movies23:00 Big Movies

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuanCATATAN

07:00 Animasi Spesial08:30 Filmtv210:30 Pose11:00 Tuntas11:30 Lintas Siang12:00 Animasi Spesial 113:30 Animasi Spesial 314:30 Lintas Petang15:00 Layar Keluarga16:00 Adit & Sopo Jarwo16:10 Tv Champion17:15 Animasi Spesial-118:00 Di Sini Ada Tuyul19:00 Manusia Harimau20:30 Cakep-cakep Sakti21:30 Te23baik23:30 Cerita Pilihan00:30 Midnite Great Sale

07:30 Woody Woodpecker08:30 Ramayana09:00 Mahabarata10:00 Mahadewa10:30 Seputar Obrolan Selebriti11:00 Little Krishna12:00 Bima Sakti12:30 Mr. Bean13:00 Curious George13:30 Masha & The Bear15:45 Legenda 12 Bintang16:15 Pesbukers18:00 Super Deal20:00 The Adventure Of Hatim20:30 Jodha Akbar21:00 Mahabharata21:30 Ramayana22:00 Mahadewa22:30 Panah Asmara Arjuna23:30 Siapa Takut Boleh Ikut

07:30 Keluarga Somat08:30 Sinema Pagi10:30 KISS Pagi11:30 Patroli12:00 Sinema PintuTaubat14:00 Hot Kiss15:00 Fokus Sore15:30 Sinema Sore17:00 New Famili 10019:00 D’T3rong Show23:00 Hot Issue23:30 Just For Laugh

08:00 8 Eleven Show12:00 Metro Siang13:00 Wideshot17:00 Metro Hari Ini18:00 Prime TimeNews19:30 Suara Anda20:05 Mata Najwa21:30 Otoblitz22:00 Top 9 News2 2 : 3 0 St a n d UpComedy Show23:05 Realitas23:30 Metro Sports

07:00 DR OZ08:00 Mission X09:00 BioskopIndonesia Pagi11:00 BioskopIndonesia Premiere12:45 Insert14:00 Sketsa14:45 Funny Olympics15:45 Show Imah16:45 Reportase Sore17:15 Berita IslamiMasa Kini18:00 BioskopTRANSTV Spesial20:30 Bioskop TransTV23:00 Late Night Show00:00 Harta TahtaWanita00:30 ReportaseMalam

09:00 Tempo Hari Ini09:30 Live News :Kabar Pasar10:00 Coffee Break11:30 Live News :Kabar Siang13:30 Live : Ruang Kita15:00 Live News :Kabar Pasar Sore15:30 Live News :Indonesia Terkini16:30 Sorotan Kasus17:00 Live News :Kabar Petang19:00 Gestur20:00 Live News : ApaKabar IndonesiaMalam21:00 Live News :Kabar Malam22:00 MenyingkapTabir22:30 Kabar Arena

06:30 SL Inbox09:00 Halo Selebriti10:00 SCTV FTV Pagi12:00 SL Liputan 6 Siang12:30 SCTV FTV Siang14:30 SCTV FTV Sore16:30 SL Liputan 6 Petang17:00 Para Pencari Tuhan18:15 Diam-Diam Suka19.30 Ganteng GantengSrigala21:00 Emak Ijah Pengen KeMekah22:15 SCTV FTV

07:30 Selebrita Pagi08:15 Cermin Kehidupan09:15 OBRAS (ObrolanSantai)10:15 Syafa’at10:45 CCTV11:30 Selebrita Siang12:15 Redaksi Siang12:45 Laptop si Unyil13:15 Bocah Petualang13:45 Dunia Binatang14:15 Tau Gak Sih14:45 Redaksiana15:15 Jejak Petualang15:45 Orang Pinggiran16:15 Redaksi Sore17:00 Aladdin18:00 Lenong Rempong19:30 Hitam Putih20:30 On The Spot21:45 Indonesia Lawak Klub23:15 Bukan Empat Mata00:15 Dua Dunia

**m31/G

07:00 Si Doel AnakSekolahan08:00 Dahsyat10.00 Sinetron11:00 SILET12.00 SEPUTARINDONESIA SIANG12:30 X-Cool13:45 Boy Before Flower16.30 SEPUTARINDONESIA17:00 Sinetron17.45 Jilbab In Love18.45 Jakarta Love Story19:45 TUKANG BUBURNAIK HAJI THE SERIES21:00 7 Manusia Harimau23:00 Box Office Movie

Poitras: Pemantauan ASDi Luar Kendali Hadapi Snowden

Bagi sebagian besar nomi-nator Oscar, minggu-minggu se-belum puncak acara pada 22 Fe-bruari 2015 merupakan saat-sa-at menegangkan. Namun, Lau-ra Poitras memproduksi filmmengenai Edward Snowdenmenilai ibarat jalan sehat di te-ngah pemantauan Amerika Se-rikat (AS) di luar kendali.

Laura Poitras termasuk sa-lah seorang filmya, Citizenfour,masuk unggulan meraih Oscaruntuk kategori film dokumen-ter. Ia mendokumentasikan so-sok mantan konsultan BadanKeamanan Nasional AS (NSA)

Edward Snowden, mengung-kap masifnya operasi pemanta-uan intelijen Amerika Serikat.

Ia pun menilai, menemu-kan bahwa hidupnya telah be-rubah seperti novel mata-mata.Saat paling berisiko adalah keti-ka ia akan bertemu dengan Sno-wden di Hongkong bersamawartawan Glenn Greenwald,orang kedua dihubungi Snow-den. “Saya mengambil bebera-pa langkah jaga-jaga yang eks-trim,” katanya.

Laura juga mempunyai ko-mputer terpisah hanya diguna-kannya di tempat umum. “Saya

tidak membawa telepon selulerselama setahun setelah sayamemulai peliputan ini, karenasaya tidak ingin menyebarkanlokasi saya,” katanya kepada AF-P dalam sebuah wawancara diLos Angeles, AS.

Poitras sudah memenangisejumlah penghargaan atas filmCitizenfour, termasuk penghar-gaan film di Inggris (Bafta) untukkategori film dokumenter terba-ik. Piala Oscar akan memberi-kan lebih banyak perhatian ter-kait isu ini, pemantauan, kata-nya.

Ia meyakini bahwa pengu-ngkapan Snowden, mengantar-kan dua wartawan Guardiandan Washington Post yang me-liputnya memenangi hadiahPulitzer, juga bakal membantumendorong “kepedulian atasapa yang dilakukan pemerintahuntuk mengumpulkan infor-masi... dan risiko yang merekahadapi.”

“Orang menggunakan lebihbanyak sandi. Google menggu-nakan lebih banyak sandi servermereka. Orang mungkin akanlebih berhati-hati dengan infor-masi mengenai mereka,” kata-nya.

Di atas semua itu, ia menilai,pengungkapan tersebut meng-garisbawahi bahwa “badan-badan intelijen menjadi di luarkendali dan gerak mereka lebihcepat dari undang-undang yangmengatur mereka.”

Citizenfour, bagian ketigadari trilogi mengenai perang pe-merintah AS melawan teroris-me, diproduksi bersama StevenSoderbergh dan disunting Mat-hilde Bonnefoy dari Prancis.

Film itu memperlihatkan

Snowden menjelaskan kepadaPoitras, Greenwald, dan warta-wan Guardian Ewen MacAskill,sistem mata-mata yang dikenalsebagai Prism US, memantaudata dan komunikasi NSA.

Karya sinematografi terse-butjuga menunjukkan bagai-manaSnowden berusia 31 ta-hun begituparanoid terhadap kamera dantelepon. Tirai-tirai hotelditutupnya, dan Snowden selalustres saat ada suara keri-butan.

“Kita juga melihat dia men-jelaskan motivasinya, kekhawa-tirannya mengenai pacarnya di-lecehkan, rasa bersalah telah laridari AS tanpa memberitahunya,dan kemudian bersatu kembalidengannya di Rusia,” ujar LauraPoitras.

Snowden hingga kini masihtetap menjadi buron AS dan ti-nggal di Moskow. “Motivasi filmini adalah untuk menceritakanapa yang terjadi, apa motivasidan kenapa ia mengambil risi-ko,” kata Poitras.

Ia mengatakan, pengakuanatas filmnya “mungkin membe-ri sedikit perlindungan bagi sayajika sewaktu-waktu pemerintahakan mengejar saya dengan ber-bagai bentuk upaya hukum.”

“Ibarat pedang bermatadua. Orang bisa menghubungisaya dengan proyek-proyek ya-ng tidak akan menyentuh sayasebelumnya, jadi ini profil ting-gi,” katanya.

Ia menambahkan, “Namun,sebagian besar dari apa yangsaya telah lakukan hari ini, sayabisa lakukannya karena saya ter-masuk orang yang merendah.Jadi, mungkin beberapa orangsekarang berpikir bahwa sayapun sekarang sudah di atas ra-dar.” (ant)

Edward Snowden dalam film Citizenfour garapan LauraPoitras/rottentomatoes.com

2PM Berencana Rilis Album Baru2PM

Taecyeon member 2PM ba-ru-baru ini menjelaskan me-ngenai rencana groupnya ta-hun 2015 ini fokus pada kegia-tan promosi sedang mempersi-apkan peluncuran album barudan mengusung tur. Menurutanggota 2PM ini memang sega-la sesuatunya belum diputus-kan, namun mereka sudahmulai bekerja. Singel album Je-pang 2 PM berjudul Gulty Lovemenempati rangking pertamatangga lagu Oricon.

Singel dirilis di Jepang ter-jual 98.000 keping selama semi-nggu, begitu menurut Oricon

Style. Guilty Love juga mendu-duki posisi terhormat lagu-laguhit Tower Records. Guilty Lovemerupakan rilisan Jepang per-tama sejak peluncuran debutWinter Games tahun 2013.

Baru-baru ini 2PM bertemupenggemar bertajuk 2PM Hot-test Japan New Year Party 2015-Old Boy vs Young Boy di kota Je-pang Saitama. Sementara ang-gota 2PM Wooyoung akan me-mbuat debut solo di Jepang bu-lan ini.

Mengikuti langkah member2PM yang lain yaitu Junho danJun.K meraih sukses solo di

Jepang.2PM merilis versi penuh

tembang mereka 365 pada ca-nel YouTube resmi Jepang. 365direkam di Jepang terinspirasidari jumlah hari dalam setahun.

Editor pers entertaimentpopuler Jepang Rangking Boxtelah menerbitkan 10 konserterbaik termasuk pagelaranJun.K personel 2PM bertajukLove & Hate.

Menurut editor RankingBox, konser penyanyi itu adalahpagelaran musik paling impresiftahun ini. “Jun.K adalah aktrishebat yang memiliki bakat da-

lam menulis lirik lagu, lantunansuaranya yang aduhai dan tera-mpil dalam tehnik musik. Kon-ser solo langsung cowok ini ti-dak hanya kaya dalam lirik danmusik, tapi juga dalam ekpresi,”tulis sang editor.

Album solo pertama Jun. K,Love & Hate di Jepang menyapusemua peringkat teratas petalagu-lagu hit 2014. Setelah peri-lisan debut Mei lalu, Love & Ha-te mencomot posisi pertamaOricon Chart. Jun.K kemudianmenggelar tur solo di 10 kotabesar Jepang. Soompi/Nur

Toba Caldera Gelar Pre Event Java Jazz 2015 Di MedanPenggerak Toba Caldera dan

Komunitas di Facebook AnakMedan Kompak SeDunia (AM-K) menggelar PreEvent Java JazzMinggu, (22/2) di The View –Grand Swissbel Hotel Medanmengusung band dari Jakarta“Jazzmania” juga akan tampil diJava Jazz Festival 2015 nanti-nyabertemakan Toba Caldera Jazz.

Seperti diketahui, bahwa ta-hun ini Danau Toba yang meru-pakan salah satu kebanggaan

bangsa Indonesia akan diverifi-kasi badan internasional UNE-SCO untuk mendapat pengaku-an sebagai salah satu keajaibandunia.

Untuk mendapat dukungandari seluruh rakyat Indonesia,maka salah satu upaya menso-sialisasikan program tersebutadalah melalui pendekatan bu-daya, yaitu dengan musical.

Karena budaya dan musiksekitar Danau Toba adalah salah

Duo Rajawali Pedangdut Medan Bercita Rasa NasionalRepublic Music Communi-

ty (RMC) sukses menggelar Gra-nd Final Band, singing, dancer& modelling competition sertalaunching single perdana DuoRajawali di Grand Antares HotelMedan Sabtu (14/2) malam.

Acara grand final berbagaikegiatan ini tambah seru deng-an hadirnya John Paul Ivan ma-ntan gitaris grup Boomerang be-rsama Pia mantan penyanyigrup Utopia, bassit Franky Sadi-kin, Zian vokalis band Zigas, AxelAndaviar dan Reisa Sihotang da-ncer yang sekarang bermukimdi negeri Belanda serta pimpi-nan Nagaswara Record RahayuKertawiguna.

Republic Music Communi-ty seperti penuturan Papi Chrisselaku pimpinan dalam kiprah-nya nanti bakal mengorbitkanartis maupun grup band Me-dan. “Kami ingin membawaanak Medan mengorbit di ibu-kota, karenanya kedatangan pi-mpinan Nagaswara Rahayu Ker-tawiguna menjadi tonggak awalkebangkitan artis-artis kota Me-dan”, tuturnya saat berbincangdengan wartawan.

Duo Rajawai sendiri dipersi-apkan Republic Music Commu-nity sebagai langkah awal me-nuju keinginan mereka mene-mbus industri musik tanah air.Memang diakuinya Medan ada-lah barometernya musik Rock,tapi melalui RMC ia ingin me-ngangkat musik dangdut Me-dan memiliki cita rasa nasional.

Duo Rajawali dipersiapkanikut mewarnai industri musiknasional dengan lagu jagoannyaAlim Tapi Dzolim merupakanciptaan Papi Chris sendiri ko-non diangkat merupakan ceritapengalaman pribadi maupunsketsa yang terjadi di tengah ma-syarakat.

“Kami ingin menunjukkan,Medan juga punya talenta di bi-dang musik dangdut melaluiDuo Rajawali,” katanya serayamenambahkan, Duo Rajawaliterbentuk 20 November 2014

dapat sambutan positif.RMC juga secara bertahap

akan menggelar event-event hi-buran guna menjaring talentapemusik di Medan.

Sebab, RMC memiliki tang-gung jawab moral menjauhkangenerasi bangsa dari sisi negatif,seperti penyalahgunaan narko-ba maupun kenakalan remajalainnya.

Dia juga mengapresiasi ke-datangan Rahayu Kertawigunaditengah kesibukannya masihmenyempatkan diri menyak-sikan launching single anak asu-hnya.

Apalagi pimpinan Naga-swara tersebut memberi ‘lampuhijau’ bakal menggandeng Duo

berawal seringnya mengikutikompetisi dangdut bergengsidi seputaran kota Medan.

Ella dan Linda tergabungdalam Duo Rajawali memangnama itu diambil dari nama bu-rung diharapkan mampu terba-ng tinggi serta kuat menghada-pi badai yang menghadang. Me-reka berdua pun dalam kiprah-nya sering menyabet juara di be-rbagai kompetisi mereka ikuti.

Syair lagu Alim Tapi Dzolimbercerita tentang seseorang ya-ng alim dan setia pada pasanga-nnya, tapi kelakuannya di luarternyata dzolim.

Lagu Ciptaan Papi Chris inisekarang sudah bergema di se-jumlah radio bahkan telah men-

Duo Rajawali diapit Rahayu Kertawiguna dan paling kanan Papi Chris usai memberikanpiagam tanda launching single perdana mereka Alim Tapi Dzolim di Grand Antares Hotel

Medan Sabtu (14/2) malam

Rajawali. “Next time, Duo Raja-wali akan kita gandeng,” aku Ra-hayu.

Rahayu Kertawiguna mem-beri sinyal keter-tarikan padaElla dan Linda. Dari segi teknikvokal maupun performanceDuo Rajawali terbilang baik.

“Tinggal mencari lagu yangtepat untuk mereka, maka diya-kini akan jadi. Sebab potensinyaterbilang bagus,” sebutnya.

Linda dan Ella menegaskan,akan berjuang dan berupayamenampilkan yang terbaik agarbisa eksis di jagad hiburan.

“Kami berupaya memberiyang terbaik, termasuk ciri khasGojali (goyang duo rajawali),”kata keduanya.(m19)

satu unsur diunggulkan untukmendapatkan pengakuan dariUNESCO.

Musik jazz adalah aliranmusik yang universal dan dina-mis. Oleh karenanya, sangatmenarik menggabungkan mu-sik daerah sekitar Danau Tobadengan musik jazz sehinggamusik asli sekitar Danau Tobadapat di ekspose ke dunia inter-nasional dalam bentuk yang be-

rbeda.Konser ini digagas RE Nai-

nggolan, Januari Siregar, DedyF.Moningka, Syahlan Gonjes Si-regar, Netty Panggabean danAnthony Hutapea menampil-kan Nita Aartsen, salah satu mu-sisi jazz senior Indonesia akanbertindak sebagai Music Dire-ctor.

Nita Aartsen memiliki segu-dang pengalaman dalam danluar negeri, diantaranya pernahsebagai Nominator AnugerahMusik Indonesia (AMI Award)untuk kategori The Best FemaleJazz dan pernah menjadi enter-tainer saat jamuan makan ma-lam kedatangan Presiden Ame-rika Serikat Bill Clinton dan Pa-ngeran Bernhard ke Jakarta – In-donesia beberapa tahun yanglalu.

Dengan bekal pengalaman-nya bermain dengan banyakmusisi asing, tahun ini Nita Aart-sen dan Yeppy Romero menga-jak salah satu pencabik bass ter-baik dari Italy, yaitu Danielle Ca-pucci ikut meramaikan pre-eve-nt Java Jazz di Medan.

Tahun ini juga, setelah JavaJazz Festival, Nita Aartsen akanmendampingi Richard Bona,salah satu artis dijagokan bakaltampil di Bali International JazzFestival 2015 juga di bulan Maretmendatang.

Jazzmania akan menghadir-kan salah seorang vokalis asliTanah Karo, selama ini bermu-kim di Pulau Bali, Murni Surbak-ti. Disaat penampilannya nanti,Murni akan membawakan be-berapa nomer lagu asli Karo, di-kemas dalam format Swing, Jazzand Bossas.

Java Jazz International Festi-val 2015 akan digelar 6-8 Maret2015 di JI Expo Kemayoran Ja-karta. Event bergengsi ini akanmemasuki tahun kesebelas te-tap dibawah payung PT Java Fe-stival Productions.

Tahun ini Java Jazz Festivalakan menggelar pre-eventnyadi enam kota besar Indonesia,yaitu Medan, Bandung, Se-ma-rang, Yogyakarta, Batu dan Balik-papan. (m19)

B7

WASPADASenin

16 Februari 2015B8 Ragam

IAPA sangka seorang guru biasa akhirnyamenjadi seorang pengusaha dengan kekayaanbernilai 30.000 dolar.

SEKITAR delapan juta ton sampah plastik beredar di lautandunia setiap tahun, menurut riset yang dikemukakan padapertemuan tahunan American Association for the Advance-ment of Science (AAAS).

Dr Jenna Jembeck, kepala tim ilmuwan dari Universitas Georgia,

AS, berupaya mengetahui seberapa banyak sampah plastik yangberedar di lautan dunia dengan mengumpulkan data internasionalmengenai populasi, sampah yang dihasilkan, tata kelola sampah,dan kesalahan dalam mengelola sampah.

Dari data-data tersebut, Jembeck dan rekan-rekannyamenciptakan beberapa modelskenario untuk mengestimasikemungkinan jumlah plastikyang masuk ke laut.

Untuk tahun 2010, misalnya,jumlah sampah diperkirakanmencapai 4,8 hingga 12,7 jutaton. Batas bawah yang ditetap-kan sebesar 4,8 juta ton itu ku-rang lebih sama dengan jumlahikan tuna yang ditangkap diseluruh dunia

“Kita seperti mengambil ikantuna dan menggantikannya de-ngan plastik,” komentar salahsatu peserta studi Kara Laven-der Law dari Sea Education As-socation di Woods Hole.

Dari kisaran 4,8 juta tonhingga 12,7 juta ton, para il-muwan menetapkan 8 juta ton

sebagai perkiraan rata-rata. Jumlah itu hanyalah sekian persendari total sampah plastik yang dihasilkan penduduk dunia setiaptahun.

“Kuantitas sampah plastik yang ditemukan di laut sama dengansekitar lima kantong belanja berisi plastik untuk setiap metergaris pantai di dunia,” kata Jembeck kepada BBC.

Produksi sampahDalam kajian yang juga diterbitkan Science Magazine tersebut,

para peneliti telah membuat daftar negara-negara yang punyaandil atas sampah plastik di lautan. Sebanyak 20 negara teratasdalam daftar bertanggung jawab atas 83% dari semua sampahyang berujung di lautan.

China, yang menghasilkan lebih dari satu juta ton sampahdi laut, bertengger pada posisi puncak daftar tersebut.

Posisi China itu, menurut para peneliti, merupakan konsekuensidari jumlah penduduk China yang banyak dan sebagian besartinggal di sepanjang garis pantai.

Demikian juga Amerika Serikat yang masuk 20 besar dalamdaftar itu. Kendati AS memiliki pengelolaan sampah yang lebihbaik, volume sampah yang dihasilkan oleh masing-masing individudi sana luar biasa banyak.

SolusiSebagai solusi, Dr Jembeck dan rekan-rekannya mengimbau

kepada negara-negara kaya agar mengurangi konsumsi barang-

barang plastik sekali pakai, seperti tas belanja.Adapun negara-negara berkembang harus meningkatkan

praktik pengelolaan limbah mereka.Hal ini terbukti dari daftar yang termasuk beberapa negara-

negara yang sedang berkembang pesat dan memiliki pendapatanmenegah yang sedang mengalami kesulitan akut.

“Saat ini pertumbuhan ekonomi memang positif, namunyang sering Anda lihat di negara-negara berkembang adalahinfrastruktur pengelolaan sampah dikesampingkan. Dan memangdemikian karena mereka lebih peduli pada mendapatkan airminum bersih dan meningkatkan sanitasi.

“Namun dari perspektif limbah, saya tidak ingin merekamelupakan masalah pengelolaan ini karena bila dilupakan hanyaakan bertambah buruk,” kata Dr Jembeck.

Studi ini menunjukkan bahwa bila sampah plastik dibiarkan,17,5 juta ton plastik per tahun dapat memasuki lautan pada 2025.Bila jumlah sampah plastik diakumulasikan dari tahun ini sampai2025 , sedikitnya 155 juta ton plastik akan beredar di lautan.

Salah satu peneliti lain, Roland Geyer dari University of Cali-fornia di Santa Barbara, mengatakan membersihkan lautan darisampah plastik sangatlah tidak mungkin.

“Menghentikan membuang sampah ke laut dari awalmerupakan satu-satunya solusi. Bagaimana mungkin Andamembersihkan plastik di dasar laut yang rata-rata kedalamannyamencapai 4.200 meter?”

*Syafri/BBC

CephasNshimyumuremyi adalahseorang guru kimia yangmemutuskan memanfaatkanilmu sains yang dimilikinyauntuk mengubah tanamanmenjadi obat herbal. Diamenyadari banyak tanamanobat di Rwanda yang bisadigunakan untuk merawatkulit dan memutuskan untukmelakukan penelitiantanaman mana saja yang bisaefektif digunakan menjadiproduk kulit komersial.

Ide tersebut bermula darikondisinya sebagai seorangguru. Gaji seorang guru tidakcukup untuk memenuhiangan-angannya. Perlu uanguntuk mencapai keinginankita. Selain itu, karena darisejak sekolah dasar Cephasmemang ingin menjadiseorang pengusaha.

Bermula dengan modal10 dolar, Cephas memulaibisnisnya dua tahun lalu.Mungkin kedengarannyatidak mungkin, namunCephas telah membuktikan.Sekarang, perusahaannyaUburanga Product, yangmembuat obat jeli dan sabunherbal dari tanaman obatlokal, sekarang sudahmemiliki kekayaan 30.000dolar dan 12 karyawan.

“Uang 10 dolar itu sayagunakan untuk membelibotol kosong sebagai wadahproduk saya untuk dilempar

ke pasar,” kata Cephas yangjuga memenangkan Educat –penghargaan untuk seorangpengusaha yang diberikanoleh GT Bank, sebuahpenghargaan bisnis lokal.

Dari mencobamengajarkan kepadapelajarnya bagaimana sainsyang mereka pelajari bisaditerapkan dalam kehidupansehari-hari “Sayamengajarkan kimia jadi sayamenunjukkan kepada pelajarbagaimana caranya mengujisebuah tanaman, danmengetahui kapasitastanaman itu membunuhbakteri,” kata pengusahamuda itu, yang meluncurkanperusahaannya dengantujuan menutupi kekuranganpendapatan yangdiperolehnya dari mengajar.

Cephas juga inginmemanfaatkan tanaman obatlokal, yang digunakan tukangobat tradisional, lewat carailmiah. Dia mengatakantujuan masa depannyaadalah memberikan solusiuntuk “beberapa jenis sakitkulit yang diderita orangAfrika.”

Gunakan PengetahuanHerbal yang digunakan

dalam produk obat Cephasmerupakan tanaman botani,yang kemudian dikeringkandan dicampur untukmenghasilkan sabun dan jeli

herbal. “Produk yang dibuatUburanga membantu kulitmenjadi lebih lembut danmelindunginya dari bakeriyang bisa menyebabkan sakitkulit,” kata guru yang beralihjadi pengusaha itu.

Seperti halnya banyakpebisnis baru, tantanganterbesar Cephas adalahmengupayakan agarproduknya dikenal khalayakluas, sementara dirinya tidakpunya uang untuk buat iklan.Tantangan lain adalahtingginya harga wadahtempat produknya, yangharus diimpor. “Di negarakami tidak ada industri yangmemproduksi botol dankarton seperti itu, jadi kamimembelinya dari Kampala(Uganda),” jelas Cephas.

Uburanga Herbal Jellyadalah produk pertama yangsaya luncurkan. Itulah awalsaya memulai bisnis dan sayahanya memproduksi 60 unit.Sekarang saya telahmemproduksi 9.000 unit danmemiliki 12 karyawan.

Pesannya kepada merekayang berminat menjadiseorang pengusaha adalah“memulai sebuah bisnis itusangat menantang.” “Janganberpikir untuk memulaibisnis itu Anda perlu modalbesar. Mulailah dengan yangkecil, gunakan pengetahuandan sumber daya alam yangada di sekitar Anda.”

Selain itu, dia jugamenasehati para pebisnisbaru untuk tidak merasaterintimidasi oleh apa yangdilakukan orang lainkhususnya jangan takut

SETELAH 20 tahunmelakukan penelitian,sejumlah petani di Bedford-shire, Inggris, mengatakanakhirnya mereka berhasilkanmenaklukkan bawang merah.

Varietas baru bawang ituyang diberinama Sweet Redmenjanjikan kepada yangmembelinya bahwa tidakakan ada air mata ketikamengirisnya dan tidak akanada bau tak sedap setelahmemakannya.

Bawang ini tidak begituberbau karena bawang inidikembangbiakkansedemikian rupa sehinggamengandung lebih sedikitsulfur (belerang), yangmerupakan sumberpenyebab keluarnya air mata

JUMLAH kupu-kupu Mon-arch menurun tajam, harapanbesar muncul untuk menyela-matkan serangga ini dan tana-man habitatnya agar merekabisa dilestarikan.

Pemerintah federal ASminggu ini berjanji menyediakandana sekitar Rp 40 Miliar untukmembantu menyelamatkanserangga langka ini, yang ber-warna oranye dan hitam yangbisa bermigrasi ribuan milantara AS dan Meksiko tiaptahun. Tahun-tahun terakhir,species ini mengalami penuru-nan populasi sebanyak 90 per-sen, di mana jumlahnya yangpaling rendah tercatat terjaditahun 2013-2014.

25,8 Miliar di antaranyaakan digunakan untuk me-ngembalikan lebih 200.000 akrehabitat kupu-kupu ini dari Ca-lifornia sampai ke kawasan CornBelt, termasuk lebih 750 hala-man sekolah dan taman pe-nyerbuk. Sisanya akan digunakanuntuk memulai dana konservasi(pelestarian) – yang pertama kalikhusus diperuntukkan bagi ku-pu-kupu Monarch – yang akanmemberikan bantuan kepadapetani dan tuan tanah untuk

TERCATAT 3.415individu melepaskewarganegaraan ASmereka di tahun 2014,demikian laporanDepartemen Keuangan ASbaru-baru ini.

Jumlah di tahun 2014 ituberarti terjadi kenaikan 14persen dari data 2.999individu di tahun 2013, yangjuga merupakan record.

“Banyak warga Amerikayang tinggal di luar negerimerasa mempertahankankewarganegaraan AS tidaksebanding dengan biaya dankerumitan yang harusmereka hadapi denganhukum pajak yang berlakudi AS,” kata Andrew Mitchel,seorang pengacara diCenterbrook, Connecticut,yang mendata nama-namayang diumumkan setiapkwartal oleh DepartemenKeuangan.

Dia mengkaitkanmeningkatnya jumlahpelepasan kewargaan ASdan kampanye penerapanpenduduk tetap lima tahunterhadap pembayar pajakAS yang tidak melaporkanrekening di luar negeri.

Kampanye itudiberlakukan setelah bankraksasa Swiss UBS mengakudi tahun 2009 pihaknyasecara sistematismendorong para pembayarpajak AS untukmenyembunyikan assetmereka dalam rekeningrahasia Swiss.

Sejak itu, lebih 45.000pembayar pajak AS

mengaku menyembunyikanuang mereka di luar negeridan membayar lebih 6,5miliar dolar dalam bentukpajak, bunga dan penalty.

Namun kampanye itujuga makin memperrumitkeuangan sekitar 7,6 jutawarga Amerika yang tinggaldi luar negeri, sehingga halitu mendorong semakinbanyak orang yangmelepaskan ikatan denganAS.

Tidak seperti banyaknegara, AS menerapkanpajak terhadap warga non-penduduk atas pendapatanyang mereka peroleh dinegara lain, dan pajaktersebut juga berlakuterhadap anak wargaAmerika yang lahir di luar

negeri.Pengawasan terhadap

warga Amerika di luarnegeri diperketat karenaForeign Account TaxCompliance Act, atau Fatca,yang disahkan Kongres ditahun 2010. Peraturanutama hukum itu, yangdiberlakukan secara ekfektifJuli lalu, menuntut lembagakeuangan asing melaporkanpendapatan nasabahAmerika mereka kepadaInternal Revenue Service.Lebih 140.000 bank danperusahaan lainmenandatangani perjanjianuntuk mematuhi Fatca.

Berdasarkan surveyterbaru terhadap 1.546warga dan bekas warga ASyang tinggal di luar negeri,

31 persen secara aktifmempertimbangkanpelepasan kewargaanmereka dan 3 persen sudahdalam prosesmelakukannya. Surveitersebut dilakukan antara 5Desember sampai 20Januari oleh AmandaKlekowski von Koppenfels,seorang peneliti di Universi-tas Kent di Inggris.

Departemen KeuanganAS ditetapkan oleh hukumuntuk mengumumkannama-nama orang yangmelepas kewargaan ataukependudukan setiapkwartal. Daftar itu tidakmenyebutkan kapan merekamelepaskankewarganegaraan itu atauapa alasannya. *Syafri/Yc

dan rasa agak manis padabawang.

Jaringan supermarket diInggris, Asda, yang membeli40 ton bawang varietas baruini untuk tokonya, memberinilai positif untuk hasilpenelitian para petani

tersebut.“Bawang jenis baru ini,

lebih renyah dan berair,” katapejabat di Asda. Sweet Redmulai dijual di Asda akhirpekan lalu.

“Bawang ini tidak adarasa pahitnya yang terkadang

dihubungkan dengan bautajam bawang merah,” katapihak Asda.

Pencipta Sweet Red,seorang petani asal Bedford-shire bernama AlastairFindlay. Dia mengatakan, diatelah menghabiskan waktuselama dua dekade untukmengembangbiakkanbawang ini dengan caramenikmati rasanya danmenyesuaikan panennyasetiap musim sampai rasanyatepat dengan seleranya.

Dia mengaku telahmelakukan upaya pemurnianbagi bawangnya itu untuk kedepannya. “Ada begitubanyak aroma yang menarikyang perlu ditemukan.”

*Syafri/Yc

melestarikan habitat kupu-kupuMonarch.

Gerakan yang dilakukan olehFish and Wildlife Service AS inidilakukan setelah penelitian dipertengahan tahun lalu untukmemastikan apakah akan meng-golongkan kupu-kupu Monarchsebagai spesies yang terancamberdasarkan Endangered SpeciesAct, yang memberikan perlin-dungan lebih bagi jenis kupu-kupu ini. Desember lalu, lembagaitu mengatakan ada cukup buktiuntuk memulai penelitian itu.

Kupu-kupu Monarch mele-takkan telurnya khusus di tana-man milkweed- sejenis rumputyang getahnya seperti susu. Pe-ngalihan padang rumput menjadilahan pertanian dan mening-

katnya penggunaan tanamanyang menangkal rumput menye-babkan tanaman tersebut ber-kurang drastis, kata para pejabat.

“Upaya pengendalian tana-man rumput menyebabkan tana-man milkweed berkurang tajam,”kata Ashe.

Proyek pelestarian ini akandifokuskan pada koridor l-35 dariTexas sampai Minnesota, kawasanyang menjadi habitat penting dimusim semi dan musim panasyang berada pada jalur migrasikupu-kupu tersebut.

Species ini juga menghadapitantangan di Meksiko, di manakawasannya terancam peruba-han iklim. Ashe mengatakan lem-baga itu berharap akan tercapaiperjanjian antara Kanada, AS dan

Meksiko untuk menanggulangiupaya pelestarian kupu-kupuMonarch.

Kelompok pecinta ling-kungan yang mendorong bagiupaya perlindungan kupu-kupuini mengatakan, pengumumandari pemerintah AS merupakanlangkah positif, namun menga-takan spesies ini juga mem-butuhkan perlindungan hukum.

Kupu-kupu merupakanpenyerbuk dan indikator tentangmasalah lingkungan yang luas.Beberapa populasinya ber-migrasi ribuan mil, melintasiberbagai generasi setiap tahunmulai dari pengembangbiakandan tanah musim dingin.

*Syafri/Yc

Riset: 8 Juta Ton Sampah Plastik Ke Laut Tiap Tahun

SAMPAH mencemariperairan kita.

-bbc-

Dari Modal 10 Dolar Sekarang Miliki 30.000 DolarDari Modal 10 Dolar Sekarang Miliki 30.000 DolarS

berkompetisi karenakompetisi itu baik danbiasanya kompetisi itumuncul ketika Anda sudahberada di jalan menujusukses. CNN

LIDAH buaya merupakansalah satu jenis tanamanherbal yang digunakanCephas Nshimyumuremyiuntuk produknya. -cnn-

Warga AS Yang LepasKewarganegaraan Makin Meningkat

yahoo.com

JUMLAH warga AS yang melepaskan kewarganegaraannya semakin bertambah setiap tahun.

Penelitian 20 Tahun HasilkanBawang Merah Tanpa Air Mata

yahoo.com

INILAH si Sweet Red, bawang merah tanpa bau yang menyebabkankita meneteskan air mata.

40 Miliar Untuk Lestarikan Kupu-KupuMonarch

INILAH kupu-kupu Monarch

yang perludilestarikan.

-yahoo.com-

WASPADASenin

16 Februari 2015 Sumatera Utara C1

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Medan 12:41 16:01 18:42 19:52 05:12 05:22 06:38B. Aceh 12:54 16:15 18:53 20:03 05:27 05:37 06:53Binjai 12:42 16:02 18:43 19:52 05:13 05:23 06:39Bireuen 12:49 16:09 18:48 19:58 05:21 05:31 06:47B. Pidie 12:48 16:09 18:48 19:58 05:21 05:31 06:46G. Sitoli 12:45 16:04 18:48 19:58 05:14 05:24 06:40K. Jahe 12:42 16:02 18:43 19:53 05:13 05:23 06:38Kisaran 12:37 15:57 18:39 19:49 05:08 05:18 06:34Kutacane 12:44 16:04 18:45 19:55 05:15 05:25 06:41Langsa 12:44 16:04 18:44 19:54 05:16 05:26 06:42

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

L.Seumawe 12:47 16:08 18:47 19:56 05:20 05:30 06:46L. Pakam 12:40 16:00 18:41 19:51 05:11 05:21 06:37Sei Rampah 12:39 16:00 18:40 19:50 05:11 05:21 06:37Meulaboh 12:51 16:11 18:52 20:01 05:23 05:33 06:49P.Sidimpuan 12:39 15:58 18:42 19:51 05:08 05:18 06:34P. Siantar 12:40 15:59 18:41 19:51 05:10 05:20 06:36Balige 12:40 15:59 18:42 19:51 05:10 05:20 06:35R. Prapat 12:36 15:56 18:39 19:48 05:06 05:16 06:32Sabang 12:54 16:15 18:53 20:03 05:27 05:37 06:53Pandan 12:41 16:00 18:43 19:53 05:10 05:20 06:36

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Sibolga 12:41 16:00 18:43 19:53 05:10 05:20 06:36Sidikalang 12:42 16:02 18:44 19:53 05:13 05:23 06:38Sigli 12:52 16:12 18:51 20:01 05:25 05:35 06:50Singkil 12:45 16:04 18:47 19:56 05:15 05:25 06:41Stabat 12:42 16:02 18:42 19:52 05:13 05:23 06:39Takengon 12:48 16:09 18:48 19:58 05:20 05:30 06:46T.Balai 12:37 15:57 18:38 19:48 05:07 05:17 06:33Tapaktuan 12:47 16:07 18:48 19:58 05:18 05:28 06:44Tarutung 12:40 15:59 18:42 19:52 05:10 05:20 06:36T.Tinggi 12:39 15:59 18:40 19:50 05:10 05:20 06:36

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Panyabungan 12:37 15:56 18:41 19:51 05:06 05:16 06:32Teluk Dalam 12:44 16:03 18:48 19:58 05:13 05:23 06:39Salak 12:42 16:02 18:44 19:54 05:13 05:23 06:39Limapuluh 12:38 15:58 18:39 19:49 05:09 05:19 06:35Parapat 12:40 16:00 18:42 19:51 05:10 05:20 06:36Gunung Tua 12:37 15:56 18:40 19:50 05:07 05:17 06:32Sibuhuan 12:37 15:56 18:40 19:50 05:05 05:16 06:32Lhoksukon 12:47 16:07 18:46 19:56 05:19 05:29 06:45D.Sanggul 12:41 16:00 18:43 19:53 05:11 05:21 06:37Kotapinang 12:35 15:55 18:38 19:47 05:05 05:15 06:31Aek Kanopan 12:37 15:57 18:39 19:49 05:07 05:17 06:33

GEBANG (Waspada): Polsek Gebang bersamaPolsek Tanjungpura, Kamis (12/2) sekira pukul05:30, menangkap seorang penumpang bus Kurniakarena kedapan membawa 3 kg ganja.

Menurut keterangan, dinihari itu puluhanpersonil kepolisian menggelar sweeping di JalanMerdeka, Tanjungpura. Menjelang pagi, petugasmenghentikan bus Kurnia dan memeriksa barangbawaan penumpang.

Dari salah seorang penumpang bus berinisialMu, 27, warga Cot Seurani, Kec. Muara Batu, AcehUtara, petugas menemukan satu tas berisi 3 balganja yang telah dipres diperkirakan seberat 3 kg.

Sementara pada hari yang sama sekira pukul01:00, di lokasi terpisah Polsek Gebang meringkusdua pria diduga sedang mengkomsumsi narkobajenis sabu di Lk III Air Tawar, Kel. Pekan Gebang,Kec. Gebang.

Kedua tersangka, Ma, 30, warga Lingk VSimpangkolam Dalam, Kel. Pekan Gebang, Su

SPORC Amankan Dua PelakuBisnis Kayu Olahan Ilegal

LANGKAT (Waspada): Satuan Polisi Reaksi Cepat (SPORC) danPolisi Kehutanan (Polhut) TNG menangkap truk L-300 bermuatan1000 batang gagang cangkul terbuat dari kayu meranti batu hasil ille-gal logging di jalan lintas Sawitseberang, Langkat, Jumat (13/2).

Dalam penangkapan itu petugas mengamankan dua tersangkaberinisial Ru, 54, dan Fi, 32, eks pengungsi korban konflik Aceh yangtinggal di kawasan hutan Taman Nasional Gunug Leuser (TNGL)persisnya di Barak Ketongan Resort Sekoci.

Menurut keterangan, petugas SPORC dan Polhut mendapatinformasi ada satu unit mobil L-300 mengakut kayu olahan darihasil penebangan liar di kawasan TNGL. Petugas turun ke lapangandan berhasil menghentikan mobil tersebut.

Kabid Pengelolaan Taman Nasional Wilayah III Stabat, SaptoAji Prabowo, dikonfirmasi Waspada mengatakan, berdasarkan kete-rangan yang diperoleh dari kedua tersangka, barang bukti gagangcangkul dalam jumlah besar ini rencananya akan dipasarkan kepadapenampung di Medan Amplas.

“Untuk penyelidikan lebih lanjut, kedua tersangka bersama barangbukit digiring ke kanto Balai Besar TNGL di Medan,” kata Prabowo.

Beberapa hari lalu, pihak TNGL juga menangkap dua tersangkayang mengakut material bangunan berbentuk kusen, daun pintu,dan daun jendela yang menggunakan bahan baku kayu jenis damardan meranti hasil penebangan liar di kawasan TNGL Resort SeiLepan.(a02)

Tiga Tersangka NarkobaDibekuk Polsek Gebang

alias Gartok, 26, warga Lk III Air Tawar Dalam,kelurahan yang sama diamankan di Mapolsekguna kepentingan penyelidikan lebih lanjut.

Dari lokasi tempat kejadian perkara (TKP)polisi menyita barang bukti di antaranya bongdari botol air mineral berikut seperangkat alathisap, dua paket kecil sabu dan satu paket kecilsabu bekas pakai.

Kapolsek Gebang, AKP Abdul Rahman,dikonfirmasi Waspada mengatakan, sweepingyang digelar untuk mengantisipasi laju peredarannarkotika dari Aceh ke Sumatera Utara. “Tidakhanya menggelar razia di Jalinsum, tapi kita jugamemburu para pengedar lokal,” ujarnya.

Dia menambahkan, Mu pengedar narkobaantar provinsi ini sedang diperiksa intensif.Sementara dua warga Gebang yang tertangkap,sesuai hasil pemeriksaan, ternyata tidak hanyasebagai pemakai, tapi juga pengedar. “Kasus iniakan terus kita kembangkan,” terangnya.(a02)

BINJAI (Waspada): MantanMenteri Agama RI Prof. Dr KHSaid Agil Husein Al Munawarahmenegaskan Islam itu agama yangpenuh damai, segala masalahmau pun persoalan di Indonesiabisa diselesaikan secara dialog.

Ditanyakan, tentang adanyapenyerangan terhadap kelompokpengajian di Jakarta. Said Agilmenolak dan tak mensetujui cara-cara kekerasan. “Tidak diperlukankekerasan,” ujarnya, Minggu (15/2), di rumah dinas Wali Kota BinjaiHM Idaham.

Menurutnya, jika umat ber-agama itu menyadari bahwa Is-lam agama yang penuh kedamai-an, hal itu tak perlu terjadi. “Segalahal bisa diselesaikan melalui dialog,sebab tidak ada masalah yang takbisa diselesaikan,” tegasnya.

KH Said Agil berharap semuapemimpin mengedepankandialog. Perkembangan Islam diIndonesia cukup baik. Sebab itupemimpin organisasi Islam danberbagai aliran di Indonesia, lebihmengedepankan dialog, apalagiIslam adalah agama penuhkedamaian.

Penumpang Bus Aceh KembaliTertangkap Bawa 16 Kg Ganja

Waspada/Abdul Hakim

PERSONEL Polres Langkat menurunkan dua tersangka pembawaganja dari mobil menuju ruang pemeriksaan di Mapolres.

KOTAPINANG (Waspada): Wakil GubernurSumatera Utara (Wagubsu) Ir H. Tengku ErryNuradi, M.Si mendorong Sekolah MenengahKejuruan (SMK) Swasta PGRI 17 LabuhanbatuSelatan (Labusel) untuk mengembangkanproduksi olahan aneka makanan dan aneka jus.

Imbauan tersebut dikemukakan WagubsuHT Erry Nuradi bersama isteri Hj. Evi Diana Errysaat mengunjungi SMK Swasta PGRI 17 Lohsaridi Desa Parlabian, Kec. Kampung Rakyat, Labusel,Sabtu (14/2).

Turut dalam kunjungan itu Asisten I Pemerin-tahan dan Kesejahteraan Pemkab Labusel H. Zuhri,SE, M.Si dan Ketua Badan Musyawarah PerguruanSwasta (BMPS) Sumut Drs Suparno, M.Pd.

Erry menyatakan apresiasinya kepada SMKSwasta PGRI 17 Lohsari yang melakukan terobosandalam olahan aneka buah lokal menjadi jus danmakanan bergizi, seperti jus jahe, jus kencur, juspinang, jus sirsak, jus kelapa, jus kunyit, dodol labudan minyak Virgin Coconut Oil (VCO). Selain itu,siswa SMK Swasta PGRI 17 Lohsari juga mempumemproduksi sabun dan kerajinan tangan tas.

Buah labu yang selama ini hanya menjadisayur dan kolak, ternyata juga dapat diolah menjadimakanan bernilai ekonomis tinggi seperti dodollabu. Selain citarasanya yang khas, dodol labuhasil olahan siswa SMK PGRI 17 Lohsari jugamampu bertahan 1 tahun. “Selanjutnya, pihakpembimbing perlu memberi masukan kepada parasiswa untuk mencari teknologi mengemas minumandan makanan olahan agar bertahan lebih lama.Juga perlu didiskusikan tampilan kemasan agarmenarik calon pembeli,” saran Erry.

Erry menekankan, strategi promosi meru-pakan ujung tombak keberhasilan pemasaranproduk. Untuk itu, siswa dan pihak sekolah diim-bau untuk menjalin kerjasama dengan berbagaipihak, termasuk membuat media promosi websiteyang dapat diakses seluruh dunia.

“Ini jaman informasi teknologi. Mari man-faatkan teknologi dalam mempromosi karyapara siswa. Bisa dengan membuat website ataumemanfaatkan media sosial yang menjamursaat ini,” papar Erry.

Erry optimis, siswa SMK Swasta PGRI 17

STABAT (Waspada): Aparat gabungan PolresLangkat kembali menemukan 16 kg ganja kering siapedar yang dibawa dua penumpang bus angkutanumum jurusan Aceh-Medan di Jalinsum Sei KarangStabat, Sabtu (14/2) subuh.

Kedua tersangka AT, 22, danRI, 21, warga Desa Blang BanyakKec. Sawang, Aceh Utara, pe-numpang bus BL 7394 AKmasing-masing membawa 7 dan9 kg ganja di dalam tas.

Mereka mengaku disuruh I,pemuda di desanya dengantujuan salah satu terminal busdi Medan dan diberi upah ma-sing-masing Rp2 juta. Di terminaldimaksud akan ada orang men-

jemput barang tersebut. Keduatersangka memanfatkan waktusubuh untuk menghindari raziakendaraan bermotor aparatkepolisian.

Sementara Kapolres LangkatAKBP Dwi Asmoro melalui KasatNarkoba AKP Ridwan, menge-mukakan razia yang dilakukanpetugas gabungan untuk memu-tus mata rantai peredaran narko-tika dari Aceh menuju daerah

lainnya di Sumut.Catatan Waspada dalam tiga

bulan terakhir jajaran Polsek diKepolisian Resort Langkat ber-ulangkali meringkus penumpangbus angkutan umum yang mem-bawa narkotika jenis ganja maupun sabu dari Aceh dalam jumlahbesar.

Tercatat sudah 81 kg ganjadan 9,2 kg sabu disita dengan nilaimencapai Rp13 miliar.(a03)

Waspada/Surya Efendi

WAGUBSU HT Erry Nuradi memegang jeruk raksasa yang diberi nama jeruk Paten saatmengunjungi sekolah berprestasi SMK Swasta PGRI 17 Lohsari, Labusel.

Wagubsu Dorong SMK PGRI LabuselKembangkan Produksi Olahan

Lohsari akan menjadi pelaku usaha (intrepreneur)jika mampu mengembangkan aneka minumandan makanan olahan.

Tidak lupa Erry mengimbau Dinas Pendidikan(Disdik) Kabupaten/Kota di Sumut untuk gencarmelakukan pengawasan terhadap ancamannarkoba yang kini menggerogoti pelajar.Berdasarkan data Badan Narkotika Nasional (BNN)Daerah Sumut, masyarakat Sumut yang terindikasimenggunakan narkoba mencapai 5 persen.

“Dari 20 orang, 1 di antaranya terindikasipernah menggunakan narkoba. Ini mempriha-tinkan. Dinas Pendidikan harus bekerja kerasmelakukan pencegahan agar pelajar tidak terkon-taminasi menggunakan narkoba,” harap Erry.

Jika tidak, lanjut Erry, dana Bantuan Operasio-nal Sekolah (BOS) yang dikucurkan oleh pemerin-tah untuk membantu biaya pendidikan mencapai20 persen, akan percuma dan sia-sia.

Dalam kesempatan itu, Erry juga dimintamemberi nama jeruk raksasa yang dikembangkanSMK Swasta PGRI 17 Lohsari. Selain jeruk tersebutsuper besar, buahnya juga manis melebihi jerukbali. “Ini jeruk raksasa. Masih usia 3 bulan besarnyasudah seperti bola kaki. Karena itu, saya beri namajeruk Paten,” ucap Erry.

Instruktur dan pembimbing SMK Swasra PGRI17 Lohsari, Sudarno mengatakan, jeruk paten mulaidikembangkan sekitar 3 tahun lalu hasil perkawinanjeruk Bali lokal dengan jeruk Sunkist yang banyakditemui di pekarangan rumah warga.

Asisten I Pemerintahan dan KesejahteranPemkab Labusel, H. Zuhri, SE, M.Si mengatakan,pihaknya terus melakukan berbagai upaya dalammeningkatkan mutu dan kualitas pendidikan dideaerahnya. Salah satunya mengucurkan APBDmencapai 32 persen untuk alokasi dana pendidikan.

Ketua Badan Musyawarah Perguruan Swasta(BMPS) Sumut, Drs Suparno, M.Pd menyebutkan,pihaknya telah melakukan pendataan terhadapseluruh sekolah swasta di Sumut.

Sedikitnya 10 sekolah masuk katagoriberprestasi di antaranya SMK Multi Karya Medan,SMK Laksana Medan, SMK Pangeran Antasari,Sri langkat Tanjungpura dan SMK BKS PematangSiantar.(m46)

Prof. Dr. KH Said Agil Husein Al Munawarah Di Binjai

Selesaikan MasalahAgama Melalui Dialog

Waspada/Riswan Rika

MANTAN Menag RI Prof. KH Said Agil dan H. Yusnar Yusuf membicarakan pendirian STQ denganWali Kota HM Idaham dan Ketua MUI Binjai DR HM Jamil, MA.

KH Said Agil Husein Al Mu-nawarah yang juga Ketua UmumDPP Ipqah, ketika memberibimbingan kepada ulama danmasyarakat, di rumah dinas walikota Binjai, menegaskan seorangpemimpin akan sukses jikaberpedoman kepada Alquran.Bagaimana caranya, kepaladaerah yang membina qari danqariah, hafiz di Indonesia, banyakyang sukses.

“Sebab itu kepala daerahyang membina Alquran, PAD-nya pasti naik,” ujarnya sembarimemberikan berbagai contohdi berbagai daerah di Indonesia.“Sebab orang yang cinta Alquranpasti diridhoi Allah,” ujarnya.

Berbicara masalah qari danqariah di Indonesia, diperlukanpembinaan lebih maksimal.Bagaimana Iran yang setiap saatmembuat aflah Alquran. Begitujuga negara di Afrika. “Janganterkejut, kalau hafis atau pun qaridan qariah kita akan menjadipenonton nantinya,” ujarnya.

Sebab menurut Said Agil,menghafal Alquran atau menjadiqari mau pun qariah tidak bisa

instan, harus melalui proses.Sebab itu lakukan dan laksanakanhaflah.

KH Said Agil sangat meng-apresiasi kemauan Wali KotaBinjai membina qari dan qariahserta hafiz. Keperhatian Wali Kotaharus didukung semua elemen.Ketika membicarakan kelahiransekolah tinggi Alquran bersamaH. Yusnar Yusuf. Wali Kota Binjaimenyatakan kesiapannya, jika KHSaid Agil dan Ustad Yusnar Yusufmembantu. “Mari kita usahakan,kelahiran Sekolah Tinggi Alquran(STQ) di Binjai,” sebutnya dan HMIdaham menyatakan untuk lokasidan bangunan lokal akandipersiapkan.

Sementara Ketua MUI KotaBinjai Dr. HM Jamil, MA jugamendukung program kelahiranSTQ di Kota Binjai. KH. Said Agildan Ustad Yusnar Yusuf meng-hadiri peringatan milad ke 4 Ipqahkota Binjai yang diselenggarakan,Minggu (15/2) malam di MasjidAl Muslihin, Jalan Satria, Binjai.KH Said Agil dan Yusnar Yusufmembacakan ayat-ayat suciAlquran. (a04)

TEBINGTINGGI (Waspada):Wali Kota Tebingtinggi Ir H. UmarZunaidi Hasibuan, MM mintaumat muslim khususnya di JalanPandan Lk III Kel. TambanganKec. Padang Hilir dan umumyaumat Islam kota itu, terus me-makmurkan masjid.

“Jangan hanya membangunmasjid megah, tapi kita malasmemakmurkannya,”pinta UmarZunaidi Hasibuan ketika mela-kukan peletakan batu pertamadi Masjid Al Makseom- Ainun-noer, kemarin.

Menurut Wali Kota, hambayang membantu pembangunanmasjid, merupakan orang yangsangat peduli dengan Islam. Kitamengharapkan donatur lainnyabisa mencontoh almarhum DrsH Makseom Matondang yangrela memberikan tanah dan uanguntuk pembangunan masjid.

“Beliau mantan Sekdako

Waspada/Ist

PIMPINAN Ormas Islam Sumut yang mengunjungi Wali Kota H. Umar Z. Hasibuan didampingiKapolres usai melakukan pembicaraan di rumah dinas.

Jangan Hanya Membangun MasjidTapi Harus Memakmurkannya

Tebingtinggi yang dikenal sangatpeduli Islam. Kita berharap, apayang dilakukan orang tua kitamenjadi tauladan bagi umat Islamlainnya,” harap Wali Kota.

Sebelumnya, masjid yangdirenovasi itu bernama masjidAl Islamiyah. Namun atas per-mintaan donatur berganti namadengan Masjid Al Makseom-Ainunnoer. Namun pergantiannama masjid itu tidak menjadipermasalahan di kalangan warga.“Kita berharap dengan nama baruini akan ada semangat baru memak-murkan masjid,” harap Umar.

Hadir Kapolres TebingtinggiAKBP Enggar Pareanom, KetuaFKUB Abu Hasyim Siregar, KetuaMUI Ahmad Dalil Harahap, KetuaMA, Koramil 13 Tebingtinggi KaptenSalehan dan masyarakat.

Tinjau MushalaSebelumnya, sejumlah orga-

nisasi kemasyarakatan Sumut,

yakni Forum Ukhuwah Islamiyah(FUI), Front Pembela Islam (FPI),dan Lembaga Manajemen Infaq(LMI), meninjau mushala yangdirubuhkan di komplek VillaOrchid. Rombongan itu, kemu-dian bertemu developer peru-mahan itu.

Hasil pertemuan, Ormas IslamSumut minta developer segeramembangun kembali mushalayang dirubuhkan dalam jangkawaktu tiga bulan. Pihak developermenyetujui permintaan itu.

Pimpinan Ormas Islam LeoImasr Adenan (FUI), Nursarianto(FPI) dan Afriansyah (LMI) berte-mu Wali Kota Ir.H. Umar Z. Hasi-buan, MM di rumah dinas.

Turut mendampingi Kapol-res AKBP Enggar Pareamon, S.Ik.Dalam pertemuan itu disepakatiagar Pemko Tebingtinggi menga-wasi janji developer Villa Orchidsoal pendirian mushala.(a09)

TEBINGTINGGI (Waspada): Pelaku pen-curian sepedamotor (curanmor) tertangkapwarga ketika beraksi mengambil sepedamotorSatria F1 Bk 2657 NAI yang parkir di depanrumah korbannya, Jumat (13/2) malam dikompleks karyawan PKS Rambutan, Desa PayaBagas, Kec. Tebingtinggi, Kab. Serdang Bedagai.

Akibatnya, tersangka pelaku Sy, 27, wargaJalan Stasiun Kereta Api, Desa Kampung Pon,Kec. Sei Bamban, Kab. Serdang Bedagai babakbelur diamuk massa.

Sementara istrinya Ri, 25, kabur menggu-nakan sepedamotor Supra 125 X hingga kinitidak diketahui keberadaannya.

Berdasarkan informasi di MapolsekTebingtinggi, saat kejadian itu korban Purnomobersama istrinya sedang sholat, namun korbanlupa mengunci sepedamotor dan kuncinyamasih melekat di sepedamotor korban.

Pelaku Curanmor BabakBelur Dihajar Massa

Pengakuan tersangka Sy, dia bersamaistrinya jalan-jalan ke Kota Tebingtinggi. Ketikahendak pulang memotong jalan lewat PayaLombang melintasi kompleks PKS Rambutan.Tiba di TKP suasana sepi, Sy melihat sepeda-motor F1 parkir di depan rumah korban dengankunci kontak tergantung.

Lalu tersangka turun dari sepedamotorny,meski Ri, istrinya melarang tapi Sy tetapberupaya membawa kabur sepedamotortersebut.

Saat itulah pemilik berteriak maling, hinggawarga berhasil menangkap dan menghajarnyahingga babak belur.

Kapolsek Tebingtinggi melalui Kanit ReskrimIptu Suhartono mennyebut saat diintrogasipelaku berbelit-belit, hingga petugas harus kerumah pelaku guna mengambil KTP miliknyayang ditinggal. (a11)

Program Wisata Sampah Di PSTPERCUT SEITUAN (Waspada): Tingginya volume sampah di

wilayah Kec. Percut Seituan hingga tidak mampu tertampungmembuat pemerintah harus bekerja ekstra dengan mengambilinisiatif mencari lokasi sebagai Tempat Pembuangan Sampahpermanen.

Camat Percut Seituan H. Hadisyam Hamzah,SH menjelaskansampah yang menumpuk memang dapat mengundang penyakit,tapi bila dikelola dengan baik akan berdampak positif dengan caramenyediakan bank sampah yang pada akhirnya menambah penghasilankeluarga.

Dikatakannya, pihaknya bekerjasama dengan masyarakat berhasilmemperoleh lahan yang nantinya akan dijadikan tempat pembuangansampah secara permanen di desa Bandar Klippa yang merupakandaerah perkebunan dan sampah yang selama ini dibuang di kawasanKelurahan Kenangan akan dipindah ke lokasi baru tersebut.

Di lahan itu, lanjut Hadisyam, akan dijadikan sebagai kawasan wisatasampah di mana di sekitar lokasi juga akan dibangun sebuah usahaekonomi kreatif dan usaha lainnya yang memiliki nilai ekonomis tinggidalam menunjang perbaikan ekonomi masyarakat daerah itu.

Dikatakan, di areal ini sampah yang dikumpulkan dan dipilah-pilah untuk dikeringkan dan dicacah menjadi kompos. Untuk sampahplastik dan lainnya akan diolah dengan mesin yang sudah ada bantuandari PT Persero Jasa Marga kemudian dijual dan bernilai ekonomistinggi. (crul)

Masyarakat Demo Kantor CamatPertanyakan Tower Di Atas Masjid

PERCUT SEITUAN (Waspada): Masyarakat Percut Seituankhususnya warga Jalan Pancasila Rambungan II Dusun IX DesaBandar Klippa, mendatangi Kantor Camat setempat, Jumat (13/2), mempertanyakan izin terkait berdirinya tower di atas masjid.

Pantauan Waspada, puluhan warga didominasi kaum ibumembawa anak, juga membawa poster berisi tuntutan agar bangunanitu segera di bongkar.

Seperti disampaikan salah seorang warga, Agustina, kedatanganmereka minta penjelasan pemerintah terkait atas berdirinya towerdi atas Masjid Istiqamah. “Kami menolak bangunan tower ini,” sebutAgustina didampingi Suriati.

Kedatangan mereka diterima Camat diwakili M. Saleh Daulay,S.Sos. Dalam kesempatan itu, Saleh mengatakan tak mampu memberijawaban dan akan melaporkan hasil pertemuan kepada Camat.

Sementara Ketua Badan Kemakmuran Masjid Istiqamah DrsHM Adlin Damanik, MAP didampingi panitia pembangunan M.Fadli membantah yang disampaikan masyarakat.

Menurut Adlin, sebelumnya pihaknya bersama perwakilanmasyarakat sekitar masjid yang berjumlah 72 orang mengadakanmusyawarah membicarakan pembangunan menara, karena menaralama tidak layak pakai mengingat jumlah jamaah yang melaksanakanibadah di masjid itu kian bertambah.

“Ini bukan pembangunan tower seperti disampaikan masyarakat,tapi merupakan kerangka yang akan dibangun menara masjid olehpihak Telkomsel,” sebut Adlin. Hal ini dibenarkan oleh Syaiful Bahridan Nouval perwakilan pihak Telkomsel.

Terkait mengenai izin, mereka mengaku sudah mengurusnyamulai tingkat desa hingga Pemkab Deliserdang dan sudah keluar.(crul)

WASPADASenin

16 Februari 2015Sumatera Utara

Hubungi kami

Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada

Komisaris Utama : Tribuana SaidDirektur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM

SIUPP : 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988

Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002

KANTOR PUSA T

Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025,Faks Tata Usaha: (061) 4531010.E-mail Redaksi: [email protected]

KANTOR PERW AKILAN D AN BIRO

Perwakilan dan Biro Jak arta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874.

Perwakilan dan Biro Banda Aceh:

Jalan Ratu Syaiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385.

Perwakilan dan Biro Lhokseuma we: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109.

Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412.

Harga ik lan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 13.000,-, berwarna Rp. 36.000,- Halaman depan: hitam-putih Rp. 39.000,-, berwarna Rp. 108.000,-Ukuran kolom: 40,5 mm.E-mail Iklan: [email protected]

Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

WASPADAPemimpin Umum

Dr. Hj. Rayati Syafrin

Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab

H. Prabudi Said

Wakil Pemimpin Umum/Wapemred

H. Teruna Jasa Said

Wakil Penanggung Jawab

H. Sofyan Harahap

Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta).

Redaktur Pelaksana Opini, Artikel & Agama: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Muhammad Thariq. Redaktur Berita: H. Halim Hasan, Hendra DS. Redaktur Medan: David Swayana. Redaktur Sumatera Utara: H.T. Dony Paridi. Redaktur Aceh: H.Akmal AZ Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: H. Halim Hasan. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Zulkili Harahap.

Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan E�endi (Kabag), Aidi Yursal. Promosi: Edward Thahir (Koordinator). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: Zultamser.

Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Medan); Irham Hagabean Nasution (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Sumatera Utara, Otomotif); Diurna Wantana (Aceh); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Erwin Siregar (Opini); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); David Swayana (Infotainmen); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan); Dedi Riono (Budaya); Denny Adil (Pelangi), Hang Tuah Jasa Said (Potret).

Wartawan Kota Medan:Umum: H. Amir Syarifuddin, Amrizal, Rudi Arman, Zulkili Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Hj. Ayu Kesumaningtyas, Feirizal Purba, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam E�endi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa.Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya E�endi, , Rizky Rayanda. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Arianda Tanjung, Dio Utama.

Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra, Agustian Akhmad.

Wartawan Sumatera Utara:Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, Rizaldi Anwar, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebingtinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematangsiantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin Harahap, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Tarutung: Parlindun-gan Hutasoit. Sibolga/Tapanuli Tengah: Alam Satriwal Tanjung, Poltak Tarihoran Padang Sidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha, Mohot Lubis. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang.

Wartawan Aceh:Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan), Munawardi Ismail, (Koordinator Liputan) Muhammad Zairin, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, , Gito Rollies, H. Rusli Ismail, Arman Konadi. Aceh Besar: Iskandarsyah. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun, Arafat Nur. Kuala Simpang: Muhammad Hanaiah. Langsa: H. Ibnu Sa’dan, H. Samsuar, Dedek Juliadi. Lhoksukon: Mustafa Kamal. Idi: Muhammad H. Ishak. Musyawir. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin, Abdul Mukti Hasan. Takengen: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Kutacane: Mahadi Pinem, Ali Amran. Blangkejeren: Jasvira Sautisa. Bener Meriah: Khairul Akhyar. Singkil: Tarmizi Ripan.

�Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �

KOTAPINANG (Waspada): Ketua DPD KNPIKab. Labusel, Erwin Alaina Tanjung mendesakPolres Labuhanbatu untuk memberangus judidengan modus permainan slot (jackpot) yangsaat ini marak di sejumlah wilayah di Kab. Labuselkhususnya Kec. Torgamba.

Kepada wartawan, Jumat (13/2), Erwin menga-takan, judi tersebut tidak hanya menimbulkankeresahan terhadap masyarakat akibat seringnyaterjadi keributan, lokasi itu juga kerap menjaditempat pelajar bolos sekolah. “Dalam hal ini,Polres Labuhanbatu harus turun tangan dansegera mengambil tindakan tegas,” katanya.

Dikatakan, maraknya lokasi bermain jackpotyang sebahagian besar dihuni pelajar itu akanmenimbulkan dampak besar terhadap generasipenerus. Karena, kata dia, sebagian pelajar lebihbanyak menghabiskan waktu di lokasi jackpotketimbang belajar di rumah.

KNPI Labusel MintaJackpot Diberangus

“Kami juga sudah mendengar banyak orangtuaresah akibat maraknya permainan jackpot. Bahkanberdasarkan pengakuan sejumlah orangtua,anaknya kini nekat mencuri uang di rumah hanyauntuk bermain mesin tebak-tebakan denganmenggunakan koin itu,” katanya.

Kapolres Labuhanbatu, AKBP TeguhYuswardhie yang dikonfirmasi wartawanmengatakan, akan segera melakukan penindakan.Namun, kata dia, pihaknya terlebih dahulu akanmelakukan penyelidikan. “Pasti akan kami tindak,”katanya.

Dijelaskan, sebelumnya pihaknya telahmelakukan penggrebekan sejumlah lokasipermainan judi jackpot di sejumlah wilayah danmengamankan mesin slot tersebut. Namun, katadia, mesin-mesin jackpot itu masih saja beredardiakibatkan adanya masyarakat yang mendukungkeberadaan jackpot tersebut. (c18)

SEIRAMPAH (Waspada): Terbukti memilikidua paket narkotika jenis sabu tiga wanita masing-masing DAS, 23, warga Dusun I, Desa Firdaus,Kec. Sei Rampah, bersama rekannya DRA, 32,dan VA, 37, keduanya Warga Dusun IX, Desa yangsama diamankan Satuan Narkoba Polres Sergai.

Sebelumnya ketiga wanita berhasil diringkusPersonel Polsek Firdaus, kedua tersangka DASdan DRA diringkus saat membawa sabu diJalinsum Medan Tebingtinggi KM 57-58, DusunI, Desa Firdaus, Kec. Sei Rampah, Jumat (13/2) sore berikut mengamankan barang bukti sabuseberat 0,4 gram sabu. Sebelum diamankan keduatersangka sempat membuang barang bukti sabu,namun berhasil ditemukan.

Setelah kasus tersebut dikembangkan Polisilangsung memburu pengedar VH dan berhasilmenyergap dirumahnya hasil pengeledahan daridalam tas VH ditemukan satu paket sabu seberat0,3 gram serta uang tunai sebesar Rp13,3 juta,ketiganya tersangka berikut barang bukti yang

Pemukiman PendudukTerancam Abrasi

Waspada/Iwan Has

TITIK batu pemecah ombak di pantai Bogak Sebrang, Desa Bandar Rahmad, Kec. Tanjungtiram,Batubara, sebagai upaya menekan abrasi di antaranya kini masih dalam pekerjaan.

“Tingkat abrasi, kini semakinparah dan sudah mengenai jalandisisi pantai mengancam bangu-nan sekitar,” tukas sejumlah wargadan nelayan kepada Waspada.Minggu (15/2), terkait semakinparahnya tingkat abrasi yang me-landa kawasan pantai tersebut.

Menurut warga, sebelumnyabibir pantai dengan badan jalanmasih mempunyai jarak. Namunbelakangan tingkat abrasi semakinmeluas mengenai badan jalan danmengancam pemukiman sepertiperumahan nelayan (Perumnel)dan bangunan sekolah yang adadisisi pantai jika tidak segeramendapat perhatian.

Sedangkan pekerjaan pem-

buatan turap atau pemecah om-bak yang sekarang berlangsungdinilai warga sekedar memindah-kan dan menyusun tumpukanbatu cadas yang ada, sebagai upa-ya menangkal derasnya ombakyang datang jika terjadi pasang,sehingga pantai dapat terselamat-kan dari keganasan abrasi. “Inisalah satu kegunaan batu peme-cah ombak sehingga gelombangyang datang bersamaan pasangdapat tertahan dan tidak langsungmenghantam daratan/ pantai,”ujar Sabri dan Hasan wargasetempat.

Menurut warga, kondisisebagian batu pemecah ombakselama ini nyaris tenggelam

lumpur pantai sehingga dilakukanpembenahan kembali. Namunmasih kurang dan sebaiknyadibuat sepanjang pantai agarterlindungi dari terjangan abrasi.

“Lihat itu hanya terdapatbeberapa titik tumpukan batupemecah ombak yang telah di-susun sedemikian rupa men-jadikan turap guna mengham-pang daratan pantai dari anca-man abrasi,” ujarnya, sembarimenunjukan tangan ke arah lautmemperlihatkan titik turappemecah ombak atau beronjongdi antaranya kini masih dalampekerjaan pembenahan warga.

Begitu juga kondisi bentengpemecah ombak yang adadibangun oleh pengusahasetempat di sisi jalan, rata-ratakondisinya rusak akibat di terjangabrasi pasang yang datang,sehingga merusak jalan daratdan mengancam bangunansekitar. (a13)

TG. TIRAM (Waspada): Pengikisan pantai atauabrasi yang melanda pantai Bogak Sebrang, DesaBandar Rahmad, Kec. Tanjungtiram, Kab Batubarasemakin parah dan meluas mencapai jalan darat, yangmengancam bangunan sekitar.

Waspada/Ist

WARGA menyaksikan eskavator sedang menggali badan JalanDusun Kampung Tebing, Desa Tanjung Medan, Kec. Kampungrakyat,Kab. Labusel. Sebelumnya, ruas Jalan Dusun Pardomuan di desayang sama juga dipasang portal, sehingga menghambat akseswarga.

Polisi Dan Pemkab Dituding LambanSoal Perusakan Dan Portal Jalan

TORGAMBA (Waspada):Kuasa Hukum PT. Herfinta F&P,Mayjen (Purn) DR Syamsu DjalalSH MH menilai, pihak Kepolisiandan Pemkab Labusel lamban me-nangani permasalahan pemu-tusan Jalan Dusun KampungTebing, Desa Tanjung Medan,Kec. Kampungrakyat yangdilakukan Suharman alias Arman,warga desa setempat, dengancara merusak badan jalan.

Mantan Danpuspom TNI ADitu kepada wartawan, Minggu (15/2) mengatakan, jika aksi blokirjalan umum itu terus dibiarkandikhawatirkan akan memicukonflik horizontal di tengahmasyarakat. Apalagi, kata dia,perbuatan tersebut jelas-jelasmelanggar hukum sesuai yangdiatur dalam UU No. 22 tahun2009 pasal 28 ayat 1 dan 2.

“Kasus pemortalan JalanDusun Pardomuan, Desa TanjungMedan yang dilakukan SyamsulBahar alis Kotek saja sampai saatini belum teratasi. Kini giliran JalanDusun Kampung Tebing di desayang sama diblokir dengan caramerusak badan jalan oleh Arman,warga desa setempat,” katanya.

Pria yang pernah menjabatsebagai Jamintel di KejaksaanAgung itu menjelaskan, pemutu-san jalan yang dilakukan Armanitu terjadi pada, Kamis 5 Februari2015 lalu. Saat itu sekira pukul16.00 pelaku bersama sejumlahrekannya menggali badan jalanmenggunakan eskavator denganalasan tanah yang sejak lama ber-status jalan umum itu miliknya.

“Namun pelaku tidak memi-liki bukti kepemilikan lahan itu.Sementara Juwito, warga pemiliklahan di kiri dan kanan badan jalanyang dirusak pelaku, telah me-nunjukkan sertifikat tanahnya dandalam gambar 276/185 pada suratitu tertulis bahwa itu jalan umum.Yang dilakukan Arman itu jelas-jelasmelawan hukum,” katanya.

Mayjen (Purn) DR SyamsuDjalal, SH, MH menambahkan,atas bukti-bukti itu masyarakattelah membuat pengaduan ke

Polsek Kampungrakyat denganpengaduan No: STPLP/13/II/2015/SU/RES LBH/Sek. Kam-pungrakyat tertanggal 11 Februari2015. Anehnya kata Djalal, sampaikini belum ada tindakan tegas dariKepolisian setempat, bahkanArman nekat mengulangi lagiperbuatannya itu yakni memala-ng jalan pada 12 Februari lalu,sehingga warga dan truk peng-angkut TBS milik PT. Herfinta F&Ptidak dapat melintas.

“Sudah dilakukan mediasiantara Arman dengan pihak peru-sahaan, namun pelaku memintadana pengganti selama 18 tahunsebesar Rp21,6 miliar, selain itu jugameminta semua kontrak kerja disemua unit kebun perusahaan.Permintaan ini tidak masuk akaldan mengada-ada,” katanya.

Hal yang sama kata Djalal,juga terjadi pada kasus pemorta-lan Jalan Dusun Pardomuan yangdilakukan Syamsul Bahar alisKotek. Menurutnya, dalam bebe-rapa kali mediasi yang dilakukan,pelaku kemudian meminta uangkepada PT. Herfinta F&P denganjumlah total yang dihitung Rp900juta baru kemudian portal dibuka.“Pemkab Labusel sudah mener-

bitkan surat No. 054/158/PEMB/2015 tertanggal 16 Januari 2015yang isinya meminta pelakumembongkar portal, karena itujalan umum. Namun sampai kiniportal belum dibuka,” katanya.

Karenanya Djalal berharapagar Pemkab dan Kepolisiansegera menuntaskan masalah inidan menindak para pelaku yangtelah melakukan tindak pidanapercobaan pemerasan dan pre-manisme. Dikatakan, pihaknyajuga akan menyurati Polres Labu-hanbatu, Polda Sumut, dan instansiterkait lainnya atas masalah ini.

Di tempat berbeda, AndiSyahputra Nasution warga yangselama ini getol melakukan aksipenolakan terhadap pemortalanJalan Dusun Pardomuan menga-takan, pihaknya dalam waktudekat akan unjuk rasa kembalidi Mapolres Labuhanbatu danKantor Bupati Labusel mendesakkedua instansi itu membongkarpaksa portal. “Jika tidak jugadisahuti, warga akan mengambilinisiatif sendiri. Karena suratperingatan dari Pemkab kepadasaudara Kotek juga tidak disahutidan portal masih terpasang hinggakini,” katanya. (c18)

Miliki Sabu, Tiga WanitaDiamankan Polisi

Waspada/Edi Saputra

TIGA tersangka sabu, DAS, DRA dan VH warga Desa Firduas, Kec.Sei Rampah saat diamankanberikut barang bukti di Sat Narkoba Polres Sergai, Sabtu (14/2).

diamankan pihak Polsek Firdaus, selanjutnyadilimpahkan ke Satnarkoba Polres Sergai gunapengembangan perkaranya.

Usai menjalani pemeriksaan di ruang SatNarkoba Polres Sergai, Sabtu (14/2). DAS yangkesehariannya sebagai pelayan kafe di Dusun I Firdausmengaku membeli sabu dari VH seharga Rp150ribu per paket, bahkan janda dua anak itu mengakusudah 6 bulan mengkonsumsi sabu untuk menjagastamina saat melayani tamu ketika sedang bekerja.

Sedangkan VH, ibu rumah tangga (IRT) tigaanak mengaku jika sabu itu milik suaminya NS,sebelum keluar rumah suaminya meminta dirinyauntuk memberikan sabu kepada DAS jika datang,tetapi uang Rp13,3 juta yang ikut diamankan adalahmiliknya untuk membayar hutang.

Kasat Narkoba Polres Sergai AKP. Syahril SHkepada Waspada membenarkan penangkapanterhadap ketiga wanita berikut barang bukti sabudan uang tunai telah diamankan guna pengem-bangan kasus tersebut. (c03)

Jalan Bogak Seperti TerlupakanTG. TIRAM (Waspada): Jalan Bogak di desa Pahlawan Tanjungtiram

Batubara seperti ‘terlupakan’ oleh pembangunan. Ironisnya, menurutpenduduk, Minggu (15/2) jalan sepanjang 120 meter itu masih jalantanah, sejak doeloe (tiga zaman) sampai sekarang.

Tidak jelas sebabnya jalan Bogak kurang bertuah, seakan terlupakansaat geliat pembangunan jalan dilaksanakan Pemkab/Dinas PU& Pertambangan Batubara. Bahkan puluhan jalan yang dulunyaberlumpur (lanyau) di Bagandalam, Sukamaju sudah berubah jadijalan cor beton.

Menurut Kades Pahlawan, Syamsul, saat ini dia berusaha agarjalan Bogak tahun ini (2015) mendapat bantuan untuk perbaikanjalan tanah menjadi cor beton. (a12)

PERBAUNGAN (Waspada):Dengan segala potensi yangdimiliki, Desa Bengkel, salah satuDesa di Kec. Perbaungan, Kab.Serdang Bedagai (Sergai) , layakmenjadi ibu kota kecamatan baru.

Demikian dikatakan putraDesa Bengkel, Syafruddin, 42,(foto) Ketua Posko PercepatanPemekaran Kecamatan yangjuga Ketua Yayasan KaryaPembangunan Manan Bengkelkepada Waspada, Sabtu (14/2)di yayasan tersebut

Menurut Syafruddin, denganterwujudnya pemekarankecamatan maka akan semakinmeningkatnya pelayanan kepadamasyarakat, meningkatnyapertumbuhan perekonomian diantaranya dengan berdirinyasentra perekonomian, sentraperumahan. Serta semakin tum-

BILAH HULU (Waspada): Mayat bayi (orok)yang masih memiliki tali pusat ditemukan di dalamtas warna merah sekitar 20 meter dari titi kembarJalan Lintas Sumatera (Jalinsum) Buluh Cina,Kec. Bilah Hulu, Kab. Labuhanbatu.

Pengakuan Wawan Syahputra, 35, warga BalaiDesa, Sumber Beji, Kec. Rantau Utara, kabupatensetempat, selaku penemu pertama menjelaskan,kala itu, Sabtu (14/2) sekitar pukul 15:45, dia sedangmencari barang bekas untuk dijual kembali.

Namun, saat melihat tumpukan plastik dibahukanan jalan menuju Pekanbaru, Riau, gancu yang

Kadus Belum DitetapkanTALAWI, Batubara (Waspada): Kepala Dusun (Kadus) II Desa

Pahang, Kec Talawi, Kab. Batubara, belum juga ditetapkan meskitelah dilakukan pemilihan langsung, sehingga mengundang tandatanya.

‘’Ini membingungkan kita, karena Kades belum menetapkansiapa yang memenangkan pemilihan Kadus tersebut,’’ tukas Syahruldan Hendri tokoh masyarakat/pemuda setempat kepada Waspada,Sabtu (14/2).

Menurutnya, pemilihan Kepala Dusun II yang diselenggarakandesa tersebut sebagai langkah merespon permintaan warga. Sehingga,dilakukan pemilihan dengan menampilkan dua calon, di mana dalampemilihan tersebut Fahrul Rozi unggul meraih 48 suara selisih satusuara dan mengalahkan rivalnya Surianto alias Tatok yang memperoleh47 suara, Rabu (11/2).

Bahkan proses pemilihan tidak ada masalah dan berlangsunglancar.Termasuk berita acara hasil pemilihan diketahui telah ditandatanganikedua calon Kadus yang bersaing beserta panitia yakni Ketua BPD danLPM Habib HS, dan Syahril maupun Kadus I, Khaidir. ‘

Camat Talawi Basrah, SPd dihubungi melalui telepon mengatakan,belum ditetapkan Kadus II, karena adanya gugatan dari salah calonyang tidak menerima hasil pemilihan sebagaimana disampaikanKades Pahang. Namun bagaimana perkembangannya sekarangbelum diketahui, karena belum dilaporkan ke camat. (a13)

Pemulung Temukan Orok Bayidipegangnya diayunkan kebeberapa plastik. Tetapidia terkejut saat membuka tas anak sekolahtersebut, karena dirinya melihat rambut manusia.

“Tapi tidak begitu kuat kugancu, hanya sekedaringin lihat isinya mana tahu ada yang bisa kujual.Saat terbuka, ku tengok ada rambut, lalu kubupakai gancu ternyata mayat anak bayi,” ujarnya.

Setelah itu, pria berprofesi pemulung itupunmemberitahukan kepada warga sekitar hinggaakhirnya sejumlah aparat kepolisian dari PolsekBilah Hulu dan Polres Labuhanbatu turun kelokasi. (a17)

Desa Bengkel Layak JadiIbu Kota Kecamatan Baru

buhnya peluang-peluang usahabaru yang berimbas kepadapeningkatan lapangan pekerjaanyang pada akhirnya akan mene-kan angka pengangguran.

“Dan yang lebih pioritasdalam konteks dunia pendidikanpemekaran kecamatan akanlebih mengarah pada peningka-tan mutu pendidikan mengingatsarana dan prasarana pendidikanakan ikut bertambah”, paparSyafruddin.

Dengan peningkatan saranadan prasarana pendidikan, imbuhSyafruddin, tentunya akan lebihmeningkatkan kualitas pendidi-kan, dengan semakin meningkat-nya kualitas pendidikan tentunyaakan berdampak semakin me-ningkatnya sumber dayamanusia (SDM), sehingga akantercipta generasi muda yangberkualitas untuk membangunKab. Sergai secara khusus.

Sebagai langkah awal, kataSyafruddin, pihaknya telah men-dirikan Posko Percepatan Peme-karan Kecamatan, sebagai wadahmenjaring aspirasi ke masyarakatyang sementara ini rencana per-cepatan pemekaran kecamatancukup mendapat respon positifbahkan sebagian tokoh masyara-kat menyambut antusias rencanatersebut. (c03)

DOLOKMASIHUL (Waspada): Aksi pencuriandi Kec.Dolok Masihul tengah marak salah satukorbannya rumah milik Chairuddin, 63, wartawanHarian Analisa Medan, di Sergai yang juga PengurusPWI Sergai, warga Lingk.VI Sidorejo, Kel.PekanDolok Masihul, Kec.Dolok Masihul, Kab. SerdangBedagai (Sergai) disatroni pencuri, Sabtu (14/2) dinihari.

Akibat peristiwa itu satu unit sepedamotorjenis Jupiter MX BK 4197 OC, raib berikut satulaptop merk Samsung, dua telepon seluler merkSamsung, uang tunai Rp5,3 juta, cincin emas 15gram, tabung gas LPG, tas sandang berisikanuang tunai satu juta rupiah, kartu ATM dan BPJSdengan total kerugian puluhan juta rupiah.

Korban, Chairuddin kepada Waspada, Minggu(15/2) kepada Waspada menuturkan, saat ituSabtu dinihari sekira pukul 03:00 dirinya bersamaistri dan anak serta menantunya terbangunberhubung cucunya tiba-tiba menangis. “Setelahitu kami kembali tidur, namun begitu menantusaya akan berangkat bekerja sepedamotor sudahtidak ada. Setelah diperiksa ternyata pintu belakang

Rumah Wartawan Disatroni Malingtelah terbuka dan pencuri masuk dari jendelakamar belakang,” ucap Chairuddin.

Selain sepedamotor, lanjut Chairuddin, pelakujuga sempat memasukim kamar dan mengacak-acak lemari hingga akhirnya berhasil menggondollaptop, hp serta uang tunai serta tas berisikanuang serta dokumen berharga lainnya.

Diakui Chairuddin, aksi pencurian dirumahnyatelah dilaporkan ke Polsek Dolok Masihul via teleponseluler, namun hingga hari ini (Minggu-red), petugasbelum ada yang datang kerumahnya untukmelakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).

Menurut warga sekitar, sebelumnya aksipencurian sepedamotor juga dialami KeplingVII, Kampung Padang, Kel. Pekan Dolok Masihul,Khairul, di mana sepedamotor jenis Yamaha VixionBK 5990 NAF miliknya raib dari dalam rumah.Kemudian, sepedamotor Yamaha Vixion milikmantan anggota DPRD Sergai, M.Fuadi Pasaribuhilang dari teras rumahnya. Kapolsek DolokMasihul, AKP D Ketaren ketika dihubungiWaspada, Minggu (15/2) sore, nomor teleponselulernya tidak aktif. (c03)

RANTAUPRAPAT (Waspa-da): Konsultan Proyek Dana Alo-kasi Khusus (DAK) Dinas Pendi-dikan Labuhanbatu tidak dapatmenjelaskan tentang pembangu-nan Ruang Kelas Baru (RKB) disejumlah Sekolah Dasar Negeri(SDN) yang menerima DAK.

Seperti SDN 117830 DusunKampung Jawa Desa KampungDalam, Kec. Bilah Hulu, yangmenerima kucuran anggaranDAK sebesar Rp277.051.000. Un-tuk pembangunan dua lokal RKBdan SDN 112169 Danau Balai B

Pembangunan RKB SDN 117830Kampung Dalam Disoal

Kelurahan Danau Balai, Kec.Rantau Selatan Rp138.525.000.

Namun, dalam pelaksanaanpembangunan tersebut ponda-sinya dan dinding menempelmenjadi satu dengan bangunanyang ada. Hal itu dinilai telah me-langgar petunjuk teknis (Juknis)DAK serta melanggar Perpres 54/2010 dan Perpres 70/2012 tentangpengadaan barang dan jasa.

Konsultan Proyek DAK Tong-ku Dalimunthe ketika dikonfir-masi Waspada, Rabu (11/2), ten-tang pembangunan RKB yang

menempel dengan bangunanyang ada di sejumlah SDN yangmendapat kucuran anggaran DAK,mengatakan tidak bisa memberi-kan konfirmasi. “Tolong langsungaja ke yang berwenang, dan untukitu terima kasih,” ujarnya.

Kepala Sekolah SDN 117830Dusun Kampung Jawa DesaKampung Dalam Kec. Bilah Hulu,Br Hombing ketika dikonfirmasiMinggu (15/2), melalui pesansingkat belum memberikan jawa-ban, terkait pembangunan RKBmelalui anggaran DA. (c07)

C2

WASPADASenin

16 Februari 2015 Sumatera Utara

DOLOKSANGGUL (Waspada): “Grandmarket“ yang berada di Sekolah MenengahKejuruan (SMK) Negeri I Doloksanggul diharapkansebagai ikon koperasi percontohan khususnyadi lingkungan sekolah di Kab. HumbangHasundutan (Humbahas), dimana selain bisameraup keuntungan juga dapat dipakai siswa/i untuk tempat praktik lapangan. Hal itu karenapihak sekolah mempergunakan tenaga siswa/i secara bergantian untuk menjaga.

Demikian disampaikan Nelson SimanjuntakSPd, MM, Kepala SMK Negeri I Doloksangguldi sela-sela menerima kedatangan Drs BantuManik, salahseorang pemerhati pembangunanHumbahas yang intens mengembangkanperkoperasian di kabupaten yang baru sekira12 tahun dimekarkan dari Kab. Tapanuli Utara(Taput).

Sebagai keseriusan pihaknya mengelola grandmarket tersebut sebagai tempat pembelajarankewirausahaan, dibentuk tim khusus untukmenanganinya terdiri dari: Tingkos PanjaitanS.Pd sebagai Ketua yang merangkap KepalaProgram Penjualan, Masnur Jepita Munte S.Komsebagai Sekretaris, Agustina Purba SPd sebagaiBendahara, Drs Marison Lumbangaol sebagaiPengadaan Barang, Sitti Simamora SPd sebagaiPemasaran, Robasana Sitinjak SPd sebagaiPergudangan. Sebagai penjaga, secara bergantiansiswa/i akan bergantian menurut jadwal rosteryang telah ditetapkan.

Nelson menyambut baik kedatangan BantuManik selain dikenal intens mendukung kiema-juan di Humbahas juga merupakan salahseorangdeklarator pemekaran Kabupaten Humbahasdan duduk sebagai bendahara. Kedatangannyauntuk membina dan membimbing organisasikoperasi di Humbahas agar dapat membawa

Grand Market SMK IDoloksanggul Jadi Percontohan

manfaat bagi masyarakat.“Diharapkan, dengan berdirinya koperasi ini

membawa dampak positip bagi masyarakatdengan meningkatnya taraf hidupnya karenamembuat usaha dari hasil bumi mereka,” ujarBantu Manik.

Drs Bantu Manik yang merupakan puteraHumbahas dari Kec. Pakkat memiliki obsesi agarberdiri berbagai bidang industri yang bahanbakunya diambil dari hasil pertanian, sehinggakaum tani bisa menjual hasil pertaniannya yangsudah diolah seperti ubi kayu menjadi keripikubi dll, maupun kerajinan anyaman rotan danbambu yang banyak tumbuh di bumi Humbahas.

Sekolah yang dipimpin Nelson itu sendiri saatini mendidik murid di bidang akutansi, administrasiperkantoran dan administrasi pemasaran dimanauntuk kelas X 340 siswa/i, kelas XI 346 siswa/i,kelas XII 331 yang seluruhnya dibagi dalam 20rombongan belajar (lokal). Saat ini guru yangmengabdi di SMK N I Doloksanggul terdiri dari54 guru PNS, 15 guru honor, pegawai PNS 4 orangdan pegawai honor 5 orang.

Nelson Simanjuntak SPd,MM juga memilikiobsesi agar nantinya sekolah dipimpinnya inimemiliki kelas yang mengajarkan khusus tatabusana, dimana hal itu dirasakan sangat perluuntuk bekal para siswa/siswi bila telah menamatkansekolah menengahnya.

“Bagi orang yang memiliki pengetahuantentang Tata Busana sangat berpotensi memilikipekerjaan usai tamat sekolah menengah karenadapat dipakai untuk bekal hidupnya sebagai pen-jahit pakaian, karena orang sangat membutuhklanpakaian dan model yang terbaru. Proposal yangkami sampaikan kepada Bapak Kepala DinasPendidikan Humbang Hasundutan mendapatrespon positif,” ujar Nelson lagi. (a21)

BERASTAGI (Waspada): Jalan lintas Sumatera(Jalinsum) jurusan Kab. Karo-Kab. Langkat persisdi kawasan jembatan Lau Diden dan kawasanDesa Pertumbuken atau Desa Sukanalu, Kec.Namanteran, Kab. Karo sudah menyempit sejaksetahun lalu akibat beram jalan longsor, sehinggamembahayakan pengguna jalan.

Meskipun longsor ini sudah terjadi lebihsetahun, tetapi perbaikan jalan provinsi ini belumdiperbaiki UPTD Kab. Dinas Binamarga ProvinsiSumatera Utara karena munculnya bencanagunungapi Sinabung, padahal di tahun 2014 sudahdianggarkan untuk perbaikan infrastruktur itu.

Hal ini disebutkan Kepala UPTD KabanjaheDinas Binamarga Provinsi Sumatera Utaramelalui Kepala Seksi Pemeliharaan Rutin,Sartono Sitepu, ST, kepada Waspada diKabanjahe, Rabu (11/2).

GUNUNGSITOLI (Waspa-da): Kota Gunungsitoli akandijadikan daerah penagkaranbenih padi unggul bersertifikatdi kawasan Kepulauan Nias,sedangkan empat kabupatenlainnya di menjadi daerah pe-ngembangan pertanian persawa-han. Untuk tahap pertama ini,penangkaran benih padi ungguldiplot seluas 28 hektar.

Kepala Dinas PertanianProvinsi Sumatera Utara, Ir. M.Roem, M.Si menyampaikan halitu pada acara pelatihan penang-karan benih padi unggul berser-tifikat di Kota Gunungsitoli yangberlangsung dari 12-14 Februari2015.

Pelatihan dibuka Wali KotaGunungsitoli, Drs. Martinus Lasedi Aula Kantor Camat Gunung-sitoli Idanoi, Kota Gunungsitoli,Kamis (12/2). Peserta pelatihansejumlah kelompok tani,Penyuluh Pertanian Lapangan(PPL), personil Babinsa Kodim0213 Nias dan staf Dinas PertanianKota Gunungsitoli. Hadir padaacara itu Kadis Pertanian ProvinsiSumut, Ir. M. Roem, M.Si, KepalaBalai Pengkajian Teknologi Per-tanian Provsu, Akmal, Dandim0213 Nias, mewakili PimpinanDPRD Kota Gunungsitoli, Kadis

PEMATANGSIANTAR (Was-pada): Gara-gara tidak maumenjawab panggilan telepon,seorang istri, Emelia Aruan, 24,pedagang, warga Jalan Damar,Kel. Kahean, Kec. Siantar Utara,Kota Pematangsiantar dipukulisuaminya hingga babak belur saatberbelanja barang.

Informasi dihimpun, korbandipukuli suaminya THM, 27, sopir,di depan kedai marga Pasaribudi bekas terminal Sukadamai,Jalan TB. Simatupang, Kel. Suka-damai dan di dalam rumah me-reka di Jalan Damar, Kel. Kaheanpada Rabu (11/2) pukul 21:00.

Pemukulan terhadap korbanterjadi ketika korban hendak

Bupati Taput: Petani BayarPupuk Bersubsidi Pasca Panen

TARUTUNG (Waspada): Petani di Kab. Tapanuli Utara (Taput)dapat membayar pupuk bersubsidi pasca panen, sehingga diyakinitidak kesulitan lagi dalam mengolah lahan kosong menjadi arealpertanian produktif.

“Saya sangat mengharapkan sinergitas berbagai elemen maupunstakeholder dalam pencapaian visi Taput sebagai lumbung pangan.Untuk itu dinas pertanian, Perusahaan Daerah (Perusda) proaktifmenyikapinya. Petani sangat membutuhkan pupuk bersubsidi,”ujar Bupati Taput Drs Nikson Nababan menyahuti keluhan parapetani diberbagai desa dalam kunjungannya, baru-baru ini.

Dijelaskan, untuk mendukung program Taput sebagai lumbungpangan yang utama dibenahi adalah infrastruktur jalan yangmenghubungkan desa ke desa, desa ke kota, sehingga produksipertanian dapat dipasarkan.

Bupati menyebut, pupuk bersubsidi bayar pasca panen belumbisa terealisasi karena Ranperda (Rancangan Peraturan Daerah)tentang pendirian Prusda Pertanian no. 13 tahun 1996 masih diprosesdi kantor Gubernur dan Ranperda tentang penyertaan modal kepadaPrusda Pertanian sudah disampaikan drafnya ke DPRD Taput untukdibahas awal 2015 ini. “Kita sangat mengharapkan ini segera terealisasisehingga apa yang sudah kita anggarkan untuk pupuk bersubsidibayar pasca panen, dimana kedua Ranperda tersebut dapat segeradibahas,” ujarnya.

Sementara Direktur Utama (Dirut) Perusda Pertanian TaputIr SusantoHutasoit didampingi Ir Lambas Hutasoit kepada Waspada,Rabu (11/2) menyebutkan, visi digariskan Nikson Nababan menjadikanKab. Taput menjadi lumbung pangan berbasis pertanian dapatdiwujudkan melalui terobosan-terobosan. Seperti pengadaan pupukbersubsidi bayar pasca panen. Pembuatan lahan percontohan tiapkecamatan 1 ha dengan tanaman padi sawah dan padi gogo. (a21)

TARUTUNG (Waspada): Pihak Dinas CiptaKarya Kabupaten Tapanuli Utara, langsungmenyerahkan pelaksanaan Proyek InfrastrukturPedesaan (PIP), senilai Rp600 juta dari bantuanDirektorat Jenderal Cipta Karya untuk dikerjakansendiri oleh masyarakat.

Demikian diungkapkan Kepala Dinas Cipta KaryaTapanuli Utara, Baginda Hutabarat SE MM, Rabu(11/2) di Tarutung. “Tiga desa ada di KecamatanPagaran, yakni Desa Sibaragas, Parhorboan danDoloksaribu. Tiga lagi di Kecamatan Muara, yakniDesa Simatupang, Desa Batubinuran dan Desa UnteMungkur. Masing-masing desa akan mendapatRp100 juta dan digunakan untuk pembangunanjalan rabat beton,” ujar Baginda.

Dia menyebut, bantuan dana tersebut,akan terlaksana dalam dua tahap. “Untuk tahappertama Rp100 juta per desa ini pencairannyake kita tahun lalu dan dikerjakan tahun ini.

Warga Kutambelin ProtesPemasangan Pipa PDAM

KABANJAHE (Waspada): Puluhan warga Desa Kutambelin KecTigapanah, Rabu (11/2) mendatangi kantor DPRD Karo Jalan VeteranKabanjahe guna menuntut segera dilakukan pembongkaran pipaair yang dipasang perusahaan air minum (PDAM) milik Pemkabtanpa persetujuan warga.

‘’Alasan warga agar segera dilakukan pembongkaran di tigamata air Lau sikite-kite, Lau dadap, Lau tungkin merupakan sumberpenghidupan persawahan masyarakat Kutambelin sekira 40 hektar.Kami mengadukan persoalan ini ke DPRD,’’ ujar Wakil Ginting, KetuaBPD Desa Kutambelin saat menyampaikan aspirasinya mewakiliwarga di dalam ruangan gedung DPRD Karo disaksikan Ketua DPRDKaro Nora Else br Surbakti SE.

Menanggapi masalah ini Efendi Sinukaban SE mewakili DPRDKaro mengatakan, masalah mata air Desa Kutambelin akan segeradirapatkan dengan Pemkab dan warga diharap sabar menanti jawabandari penuntasan permasalahan ini. (c10)

Waspada/Bothaniman Jaya Telaumbanua

KADIS Pertanian Provinsi Sumatera Utara, Ir. M. Roem, M.Simenyerahkan secara simbolis seperangkat alat Sprodi pertaniankepada Wali Kota Gunungsitoli pada acara pelatihan penangkaranbenih padi unggul bersertifikat di Aula Kantor Camat GunungsitoliIdanoi, Kamis (12/2).

G. Sitoli Pusat PenangkaranBenih Padi Unggul

Pertanian Kota Gunungsitoli,Elyunus Waruwu, SP.

Kadis Pertanian ProvinsiSumatera Utara Ir. M.Roem S,M.Si pada kesempatan itu men-jelaskan pihaknya akan terusmembantu Pemerintah Kota Gu-nungsitoli dalam pengembangandan pembangunan sector per-tanian dan memnfasilitasitersedianya benih padi unggulbersertifikat yang menjadi salahsatu kendala petani selama ini

dalam pengembangan produksipadi.

Wali Kota Gunungsitoli, Drs.Martinus Lase, M.SP saat mem-buka pelatihan menyampaikanterimakasih kepada DinasPertanian Provinsi SumateraUtara yang mau bekerjasamasekaligus menfasilitasi kerjasamaMercy USA dengan PemerintahKota Gunungsitoli untuk mela-kukan pelatihan penangkaranbibit bersertifikat. (a25)

Pembinaan MentalWarga Korem 022/PT

PEMATANGSIANTAR (Waspada): Prajurit harus memiliki akhlakterpuji, taat dan tekun beribadah serta percaya pada kemampuansendiri, tidak mengenal menyerah dan ikhlas dalam menunaikankewajiban.

“Kesemuanya itu harus dimulai dengan membenahi diri sendiri,baru kita bisa menjadi pemimpin dalam keluarga maupun dalammasyarakat dan sukses dalam melaksanakan tugas,” tegas KepalaPembinaan Mental Kodam I/Bukit Barisan (Kabintaldam I/BB)Kolonel Kav Halilintar, SH saat penyuluhan Bintal umum dan rohaniTA 2015 di hadapan 220 orang warga Korem 022/PT di aula Makorem022/PT, Jln. Asahan, Km 3,5, Pematangsiantar, Rabu (11/2).

Sebelumnya, Kasiops Korem 022/PT Letkol Inf Lambok Sihotangmewakili Danrem 022/PT Kolonel Arm Broto Guncahyo, S.Sos menjelaskankegiatan penyuluhan Bintal umum dan rohani merupakan fungsi komandoyang sudah diprogramkan pimpinan TNI dan diselenggarakan secaraberlanjut serta berkesinambungan. Mayor Inf Jalaludin Dalimunthesebagai penceramah mengingatkan tugas prajurit, mulia, amanah dankehormatan yang harus selalu dijaga. (a30)

Waspada/Edoard Sinaga

PRAJURIT, PNS dan Persit KCK Koorcab Rem 022 PD I/BBmengikuti penyuluhan Bintal umum dan rohani di aula Makorem022/PT, Jln. Asahan, Km 3,5, Pematangsiantar, Rabu (11/2).

Tak Jawab Telepon, Istri Dipukulimembeli barang dagangan yangmau dijualnya di pasar sayur-mayur di bekas terminal Sukada-mai sambil menerima telepondari langganan jualannya melaluitelepon genggam. Tiba-tibasuaminya THM datang danlangsung marah-marah kepadakorban, sambil tinjunya melayangke pipi kanan korban sertamemerintahkannya pulang.

Ketika sampai di rumahmereka, THM kembali memukulikorban. Akibat penganiayaanyang dilakukan THM, korbanmengalami lembam pada pipikanan dan rasa sakit di sekujurtubuh dan kepalanya. Korbankemudian mengadukan THM ke

Polres Pematangsiantar, Kamis(12/2).

Kapolres PematangsiantarAKBP Slamet Loesiono, SIK saatdikonfirmasi melalui KasatReskrim AKP Jarosman Sinagadan Kasubbag Humas AKP M.Nuriaman Rangkuty, Jumat (13/2) menyebutkan pengaduankorban tentang tindak pidanakekerasan dalam rumah tangga(KDRT) dan melanggar Pasal 40UU RI nomor 23 tahun 2004 ten-tang penghapusan KDRT sudahditindaklanjuti dengan melaku-kan penyelidikan dan selanjutnyaakan dilakukan pemanggilanterhadap THM. (a30)

Waspada/Dickson Pelawi

SATU unit sepedamotor dan mobil sedang melintas dengan ekstra hati-hati di jalan bertikungandan menyempit di kawasan jembatan Lau Diden akibat longsor setahun lalu.

Jalinsum Karo-Langkat MenyempitMenurutnya, perbaikan ini memang sudah

mendesak mengingat jalan ini termasuk jalurevakuasi, tahun 2015 direncanakan perbaikannyasudah terealisasi. Pada Maret nanti dilakukan tenderdan kemungkinan pada Juni 2015 dilaksanakanpenandatanganan kontrak dan nilai pagudianggarkan terhadap dua lokasi ini sekira Rp5miliar.

Untuk itu kepada masyarakat pengguna jalandiharapkan supaya bersabar menunggu perbaikan,meskipun sudah ada dipasang tanda-tanda agarberhati-hati tetapi rasa kewaspadaan tetapdilakukan mengingat jalan yang menyempitbertikungan, kata Sitepu.

Pantauan Waspada, di kedua titik jalan inisudah sangat perlu perbaikan, sebab selain jalurevakuasi korban bencana Sinabung, kondisinyasangat memperihatinkan. (a36)

Proyek PIP Di TaputDikelola Masyarakat

Kemudian, untuk tahap kedua, nanti akan cairRp150 juta lagi tahun ini,” sebutnya.

Terkait lokasi proyek yang akan dikerjakan,sambungnya, bahwa pihaknya memberikewenangan kepada masyarakat. “Masyarakatyang menentukan lokasi proyeknya. Ituberdasarkan musyawarah dan mufakat di desamasing-masing. Kita hanya sebagai fasilitator danpengawasan,” katanya.

Terkait hal itu, sejumlah pengamatpembangunan di daerah itu menilai, bahwapemberdayaan secara langsung masyarakat dalampelaksanaan pembangunan fisik hendaknyamendapat pengawasan khusus.”Sebaiknya pihakDinas Cipta Karya melakukan pengawasan khususuntuk proyek itu. Sebab, masyarakat jangansampai terjebak dalam kesalahan penggunaananggarannya,” ujar R Hutasoit SE, Rabu (11/2)di Siborongborong. (a21/chs)

Dana Sertifikasi 2.666 Guru Cair

Sekaitan itu, 2.666 guru pe-nerima menyampaikan apresiasikepada Bupati Simalungun, JRSaragih, karena berhasil mem-perjuangkan pembayaran danasertifikasi dimaksud.

Kepala Dinas PendidikanPemkab Simalungun, ParsaulianSinaga, kepada wartawan, kema-rin, mengatakan, sebelumnyadana sertifikasi untuk Desember2012, sempat tertunda pemba-

yarannya karena masalah admi-nistrasi. Namun berkat perjua-ngan Bupati Simalungun keKementerian Keuangan, anggaranbisa dicairkan tahun 2015. “Ri-buan guru yang akan menerimapembayaran dana sertifikasiTahun 2012 mengapresiasiperjuangan Bupati SimalungunJR Saragih, karena para guru sudahcukup lama menantikannya,” kataParsaulian, kemarin.

Dia merinci guru yang akanmenerima pembayaran dana serti-fikasi yang akan diserahkan langsungoleh Bupati JR Saragih tanggal 24Februari mendatang, terdiri dariguru TK (5 orang), SD dan SMP (2017orang), SMA/SMK (590 orang),dengan total anggaran yang akandibayarkan sekitar Rp9,1 miliar.

Dikatakan, sebelumnya Bu-pati Simalungun, JR Saragih,mengingatkan agar pembayarandana sertifikasi guru kekurangan1 bulan tahun 2012, tidak bolehdipotong harus diterima guru se-cara penuh. Bagi mereka yangberani memotong akan menda-pat tindakan tegas.

Sementara, Ketua DPRD Si-malungun, Johalim Purba, yangdimintai tanggapannya juga me-nyampaikan apresiasi kepada JRSaragih yang telah berjuang men-cairkan anggaran sertifikasi paraguru yang diharapkan menjadimotivasi para guru untuk mening-katkan pengabdiannya. (a29)

SIMALUNGUN (Waspada): Setelah hampir tigatahun ditunggu-tunggu, akhirnya dana s ertifikasiribuan guru mulai tingkat TK, SD, SMP, SMA/SMKtahun 2012 di Simalungun cair.

Suami Bunuh IstriNIAS (Waspada): Polsek Tuhemberua mengamankan suami

yang melakukan pembunuhan terhadap istrinya, Sabtu (14/2) setelahdiburon satu malam. Tersangka AZ alias Amar Liber, 57, kinimendekam di dalam sel tahanan.

Informasi diperoleh di Polres Nias, Minggu (15/2), pembunuhanterjadi Jumat (13/2) malam di kediaman mereka Dusun I Desa,Maziaya, Kecamatan Lotu, Kabupaten Nias Utara.

Ketika itu, tersangka AZ yang seharinya bekerja sebagai buruhtani hendak beristirahat, ditemani istrinya YG alias Ina Liber, 57.Di kamar keduanya berbincang-bincang soal kehidupan rumahtangga khususnya masalah ekonomi. Namun tiba-tiba terjadipertengkaran.

Tersangka emosi kemudian menampar istrinya. Mendapatperlakuan itu, korban melakukan perlawanan, sehingga pelaku semakinemosi dan mengambil linggis di dapur dan memukul rahang kiriistrinya hingga terkapar.

Kapolsek Tuhemberua AKP GB Gea bersama sejumlah personeldatang ke lokasi melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).“Berdasarkan pemeriksaan di lokasi dan keterangan saksi dipastikanpelaku pembunuhan adalah AZ alias Ama Liber,” ujar AKP GB Gea.

Kapolres Nias AKBP Yofie Girianto Putro, S.iK menyayangkankejadian tersebut. Apalagi keduanya sudah puluhan tahun berumahtangga dan dikaruniai tiga anak dan lima cucu. “Peristiwa ini terjadikarena persoalan rumah tangga. Pelaku akan dijerat pasal 44 atau3 UU nomor 23 tahun 2004 tentang KDRT junto pasal 338 subs 351ayat 3 KUHPidana, dengan ancaman hukuman 15 tahun penjara,”ujar Yofie. (m27/a25)

SIMALUNGUN (Waspada):Bupati Simalungun, JR Saragih,didampingi Sekda Drs GidionPurba MSi dan pejabat SKPDlainnya, melakukan inspeksimendadak (sidak) ke Rumah SakitUmum Daerah (RSUD) Ron-dahaim Saragih Pamatang Raya,Kamis (12/2).

Dalam sidak tersebut, Bupatiyang juga didampingi KadisTarukim Drs Wilson Manihuruk,Kadis Pendapatan PengelolaanKeuangan dan Aset Ir John Sabi-den Purba MUM, Kepala Bap-

BERASTAGI (Waspada): Kecamatan Berastagiberkolaborasi dengan Dinas Kebersihan/Pertamanan dan Dinas PU Daerah kabupatenKaro melakukan aksi Jumat bersih di sejumlahtitik se-Kec. Berastagi, Jumat (13/2) melibatkanratusan masyarakat setempat dibantu PNSmasing-masing SKPD.

Kegiatan ‘Jumat Bersih” dilakukan secaraserentak di sejumlah titik yang dimulai pukul09:00 berakhir pada pukul 12:00, merupakansalah satu program Bupati Karo, TerkelinBerahmana dalam rangkat membangkitkansemangat masyarakat untuk membersihkanlingkungannya terlebih lagi Berastagi meru-pakan daerah wisata.

Hal ini dikemukakan Camat Berastagi, MirtonKetaren SH kepada Waspada di kawasan desaRaya. Menurut Camat, langkah ini akan tetapdilakukan setiap Jumat agar memperoleh hasilyang maksimal, dia juga mengarapkan partisipasimasyarakat yang ada di dalam gang-gang sekitarKota Berastagi dapat kiranya ikut ambil bagianguna membersihkan lingkungan agar programpemerintah daerah terlaksana, apalagi programini telah didukung Dinas Kebersihan dan DinasPU Kabupaten Karo, katanya.

Kepala Dinas Kebersihan, Chandra Tariganyang juga mantan Kepala Dinas PUD Karomengungkapkan, dalam aksi kebersihan di jalan

SIDIKALANG (Waspada):Lebih kurang 670 rumah tanggawarga Desa Pandiangan, Kec.Laeparira, Kab. Dairi, mengha-rapkan perhatian serius dariPemkab untuk memperbaikisebuah jembatan yang merupa-kan akses satu-satunya jalankeluar masuk desa itu.

Jasmin Sianturi, 57, wargadesa Pandiangan, Sabtu (14/2)mengatakan, saat daerah itudiguyur hujan berkepanjanganpertengahan 2014, sebuah goronggorong amblas diterjang banjir,membuat desa itu sempat ter-isolir. Sehingga warga bekerjasama dengan kepala desa me-ngadakan gotongroyong memba-ngun jembatan di atas goronggorong yang amblas tersebut.

Jembatan yang dibangun,menurut Sianturi, terbuat dari

Bupati Simalungun MintaParamedis Bekerja Tulus

peda Mixnon A Simamora SIPMSi, Direktur RSUD RondahaimSaragih Dr Lydia Rayawati Saragihmelakukan pertemuan denganpara pegawai dan perawat rumahsakit.

Dalam pertemuan itu, Bupati.(JAAR) Saragih, mengingatkankepada para pegawai yang me-miliki jabatan tidak hanya maujabatan saja tapi harus mau ber-tanggungjawab dalam melaksa-nakan tugas. Karena majunya ru-mah sakit ini tergantung bagaimanapelayanan yang diberikan para

tenaga medis terhadap pasien.“Berikanlah pelayanan yang

terbaik kepada masyarakat yangmembutuhkan pertolongan,sehingga masyarakat itu merayanyaman. Jangan hanya maujabatan saja tapi melaksanakantugas tidak mau, itu sama saja tidakbertanggungjawab,” tegas bupati.

Bupati berharap para petugasmedis untuk meningkatkankinerja dalam melayani pasiendengan baik. “Bekerja dengantulus dan bertanggung jawab,”ujarnya lagi. (a29)

Waspada/Ist

BUPATI Simalungun JR Saragih memberi arahan kepada paramedis RSUD Rondahaim Saragih.

Warga PandianganHarapkan Perbaikan Jembatan

kayu balok dengan lantai papanyang hanya mampu dilalui kenda-raan roda empat. Usai jembatandibangun, daerah itu terus digu-yur hujan lebat dan berkepanja-ngan, sehingga tanah pondasijembatan terkikis air hujan yangkini nyaris rubuh, tak ubahnyaperangkap menanti mangsa.

Dikatakan, jembatan itu satusatunya jalan keluar masuk desa.Tidak ada jalan alternatif lain. ‘’Ka-mi sangat cemas apabila jemba-tan darurat itu rubuh, warga harusmemikul sendiri hasil bumi untukdipasarkan ke pekan dengan jalankaki sekira 5 km, seperti halnyawarga Dusun Laegulangan danDusun Laerimo,’’ katanya.

Kondisi jembatan, menurutSianturi, sudah dilaporkan kepadacamat dengan harapan untukditeruskan kepada Pemkab.

Namun perhatian dari pemerin-tah belum terlihat. Terbukti tanda-tanda akan perbaikan belum ter-lihat di lapangan, sebutnya.

Pantauan Waspada di lapa-ngan, jembatan tersebut saatdilalui sangat menggegerkan.Sebab ukurannnya lebar jemba-tan pas pasan untuk kendaraanroda empat. Begitu juga di pangkaljembatan saat hendak melalui,kita disambut sebuah lubang yangmenganga dengan kedalamanmencapai tiga meter. Lubangterjadi setelah tanah pondasijembatan terkikis air hujan.

Kepala desa Pandiangan, M.Pardosi hendak dikonfirmasimelalui telepon genggamnyatidak tersambung. Sama halnyadengan camat Laeparira, saatdihubungi melalui telepon, tidaktersambung. (a20)

Alat Berat Diturunkan BersihkanLingkungan Di Berastagi

negara kawasan Desa Raya Km 65 pada bagianbahu jalan terpaksa digunakan alat berat sepertigrader dan bachoe loader serta armada dumptruk. Padahal diketahui secara umum bahwa jalurlintas ini merupakan aset Kementerian PekerjaanUmum Direktorat Jendral Bina Marga Balai BesarPelaksana Jalan Nasional (Kementerian PU DirjenBinamarga BPP-JN).

Kepala Dinas PU Daerah kabupaten Karo,Ir. Paten Poerba didampingi KaUPT Work Shop,Lasarus Sembiring kepada Waspada menyebut-kan, untuk mendukung program Jumat bersihini, diturunkan alat berat berupa grader dan bachoeloader serta armada dump truk sebagaipengangkut endapan sedimen sampah.

Sementara Satuan kerja Pejabat PembuatKomitmen Balai Besar Pelaksana Jalan Nasional(BNPJN) yang berkantor jalan Sakti Lubis nomor1 Medan Julius Sinaga melalui staf lapangan JoseSinaga didampingi Rudi Tambunan yangdikonfirmasi Waspada, Jumat (13/2) di Berastagimengakui belum memperbaiki drainase di KM65, terlebih alat-alat dan tenaga kerja masih fokusdi jurusan Kabanjahe-Tigabinanga, karena kondisijalan di sana rusak berat dan rawan kecelakaanlalulintas. Namun dalam waktu dekat setelahselesai pekerjaan di Link Kabanjahe-Kutabuluh,maka pekerjaan diutamakan dan difokuskan padaKM 65, sebutnya. (a36)

C3

WASPADASenin

16 Februari 2015Sumatera Utara

GUNUNGTUA (Waspada): Lampu pengaturlalulintas (traffic light) di sejumlah persimpangandan perempatan Pasar Gunungtua, Kab.Padanglawas Utara banyak tidak berfungsi.Kondisitersebut membuat masyarakat pengguna jalankesal dan menilai kinerja Pemkab Paluta terkesantidak peduli dan lamban.

“Dulu lampu merah (traffic light) di setiappersimpangan masih bagus, tapi sekarang inisudah lama tidak berfungsi karena tidak adaperhatian sehingga sering menimbulkankemacetan,” ujar salah seorang warga, Aris Daulaydi simpang Portibi, Kamis (12/2).

Dikatakan, kecelakaan yang hingga merenggutkorban jiwa memang jarang terjadi, namunkecelakaan kecil kerap terjadi di persimpangantersebut. Dia mengingatkan, pemerintah melaluiinstansi terkait harus tanggap memelihara traffic

Waspada/Mohot Lubis

KEPALA Perwakilan Harian Waspada Wilayah TapanuliH.Syarifuddin Nasution (tengah ), Dekan FDIK IAIN P.SidimpuanFauziahNasution M.Ag (tiga dari Kanan) dan sejumlah DosenFDIK IAIN P.Sidimpuan foto bersama dengan enam mahasiswayang PPL di Kantor Waspada, P.Sidimpuan.

P.SIDIMPUAN (Waspada):Untuk yang ketiga kalinya, enammahasiswa Fakultas Dakwah danIlmu Komunikasi IAIN (InstitutAgama Islam Negeri) P.SidimpuanPPL (Peraktik Pengenalan Lapa-ngan) di Kantor Harian WaspadaPerwakilan Wilayah Tapanuli, JalanIman Bonjol, P.Sidimpuan selamasatu bulan.

Mahasiswa yang PPL diKantor Waspada tersebut, Ade-lisna, Ahmad Taufik Hutasuhut,Alamsyah, Anita Pujianti Nasu-tion Ismail Marzuki dan Nurja-miah.Mereka diantar Dekan FDIKIAIN P.Sidimpuan Fauziah Nasu-tion M.Ag bersama Wakil DekanBidang Akademik Dr.Juniwati SriRizki MA, Wakil Dekan BidangKemahasiswaan dan Kerjasama

Fauzi Rizal MA, Kepala Labora-torium Barkah Hadamean Hara-hap dan Ahmad Toyib Daulay,SE(Staf Bagian Umum FDIK), Rabu(11/2).

Kehadiran mahasiswa yangakan mendalami aktualisasi ilmukomukasi dan ilmu jurnalistikditerima Kepala Perwakilan Ha-rian Waspada Wilayah Tapanuli,H.Syarifuddin Nasution bersamadua wartawan Waspada MohotLubis S.Sos dan Sukri Falah Hara-hap. Mahasiswa ini terlebihdahulu diberikan bimbingan teknissebelum dihadapkan denganpengenalan lapangan.

Dekan FDIK IAIN P.Sidimpu-an FauziahNasution M.Ag menga-takan, mahasiswa semester VIIIyang mengikuti PPL tahun 2015

berjumlah 47 orang dan 6 orangdi antaranya di Kantor HarianWaspada Perwakilan WilayahTapanuli.

Dipilihnya kantor HarianWaspada sebagai tempat PPLMahasiswa IAIN P.Sidimpuan,kata Fauziah, selain sebagai tindaklanjut dari kerjasama yang sudahterbangun selama ini, juga dinilaisangat tepat sebab ilmu jurnalistiksangat erat kakitannya denganilmu dakwah dan ilmu komukasi.

Wakil Dekan Bidang Kema-hasiswaan Dr.Juniwati Sri RizkiMA menilai Harian Waspadasebagai salah satu media terbesardi Sumatera Utara sangat intensmembela kepentingan umatIslam.”Selama saya melakukanpenelitian di Waspada, memangHarian Waspada media nasionalyang religius,” ungkap Sri Rizki.

H. Syarifuddin Nasution, Ke-pala Perwakilan Harian WaspadaWilayah Tapanuli menyambutbaik kehadiran mahasiswa yangakan melakukan PPL di kantortersebut selama satu bulan.”Kamisangat berharap ada mahasiswaIAIN P.Sidimpuan yang mau men-dalami ilmu jurnalistik karenamedia memiliki peranan pentingmewujudkan masa depan umat,”katanya.

Dalam mewujudkan lahirnyakader-kader jurnalisme Islam,kata Syarifuddin harus tetap dijagadan terus dibangun sinergitasantara perguruan tinggi Islamdengan media bertaraf nasional.”Sinergitas ini harus terus dikem-bangkan sehingga mahasiswatermotivasi untuk lebih giat belajartentang ilmu komunikasi danilmu jurnalistik,” terang Syarifud-din. (cml/a27)

Mahasiswa IAIN PPLDi Kantor Waspada P. Sidimpuan

Waspada/Sori Parlah Harahap

TRAFFIC LIGHT di persimpangan tiga simpang Portibi Gunungtua tidak berfungsi. Kerusakannyasudah hampir dua tahun, namun hingga sekarang belum juga diperbaiki.

Traffic Light Di Paluta Tak Berfungsilight tersebut sehingga tetap berfungsi.

Firdaus Harahap salah seorang pengendaramengatakan, pemerintah setempat diminta agarmengaktifkan traffic light di sejumlahpersimpangan di jalan lintas Paluta, khususnyapersimpangan dalam kota, seperti simpang empatPasar Gunungtua, simpang tiga Portibi, simpangGunungtua Tonga dan persimpangan lainnya.

Kapolantas Paluta, Aiptu Abdus Salammengatakan, pihaknya selalu menurunkan petugasdi lokasi rawan macat seputaran kota Gunungtuapada pagi hari, khususnya hari pekan.

“Tidak berfungsinya traffic light di perem-patan itu membuat petugas kami harus bekerjaekstra keras, setiap pagi di lokasi rawan macatuntuk menertibkan lalu lintas agar lancar,khususnya pada hari pekan Rabu dan Sabtu,”terang Kapolantas. (a35)

TAPANULI SELATAN (Was-pada): Pesantren Modern TerpaduDarul Mursyid SidapdapSimanosor, Kec. Saipar DolokHole, Kab. Tapanuli Selatan ber-hasil meloloskan dua siswanyamengikuti Olimpiade Matema-tika Institut Sepuluh NovemberSurabaya (OMITS) 14 Februari

Siswa yang lulus tersebut padaseleksi 1 Februari di SMA 1 Medanmasing-masing M Ribhi MarbunMTs kelas IX dan Priananda AlIman Aliyah kelas XI. Dengankelulusan kedua siswa tersebut,Darul Mursyid meraih peringkatdua regional untuk lolos tingkatnasional, sehingga masuk perwa-kilan regional.

Menurut Kadiv PendidikanFormal Ahmad Suhaili Pulungandalam even ini, pihaknya ber-usaha meraih prestasi setingginyasebagaimana harapan pengurusYaspenhir yang mengelola DarulMursyid dan para siswa yangbegitu ulet untuk mengharumkan

Waspada/Mohot Lubis

SUASANA aksi sweeping dilakukan sekelompok pemuda terhadap truk pengangkut CPO didugamilik PT ANJ.

Jalan Makin Hancur Di Angkola Selatan

Warga Sweeping Truk CPO PT ANJ

Informasi diperoleh Was-pada, Minggu (15/2), kalanganpemuda Kec. Angkola Selatankeberatan dengan banyaknya trukmelebihi tonase yang melintasiruas jalan Simarpinggan yangmenghubungkan P.Sidimpuandengan Simaronop, Tapsel. Sedi-kitnya puluhan truk tiap hari me-lintasi jalan kabupaten tersebut.

Namun, pihak terkait seolahtidak mau tahu dengan keluhanwarga atas hancurnya jalan di dae-rah ini, sehingga kalangan pemudamengambil sikap untuk melaku-kan sweeping terhadap sejumlahkenderaan terutama truck peng-angkut CPO dan truck pengang-kut TBS pada, Kamis (12/2).

Sekelompok pemuda itu

berhasil menyetop belasan trukpengangkut CPO milik pabrikkelapa sawit PT.ANJ. Selain trukpengangkut CPO, dalam aksisweeping itu masyarakat jugamenahan sejumlah truk peng-angkut buah kelapa sawit yangakan dibawa ke berbagai pabrikkelapa sawit baik di Tapsel mau-pun di luar Tapsel. Penyanderaandilakukan mereka berlangsunghampir satu hari.

Akbat aksi dari sekelompokpemuda yang kesal dengan ke-hancuran ruas jalan tersebutmembuat jadwal pengirimanCPO (Crude Palm Oil) PT.ANJ kepenampungan di Simirik, Kec.Angkola Timur, Kab. TapanuliSelatan terlambat beberapa jam.

Begitu juga dengan TBS yang akandijual masyarakat ke berbagai PKSdiTapsel maupun di luar Tapsel.

Ketua Karang Taruna Keca-matan Angkola Selatan, DarwinSiregar mengatakan keberadaanperusahaan telah banyak merugi-kan masyarakat di sepanjang jalandilintasinya. Apalagi tonasenyatidak sesuai dengan kapasitas jalanyang hanya kategori kelas IV.”Setahu kami jalan kabupaten hanyaboleh dilewati kendaraan, termasuktruk maksimal 6 ton,” katanya.

Pemerintah Kabupaten Tapa-nuli Selatan, katanya, telah ber-ulang kali memperbaiki jalan ter-sebut dengan aspal hotmix, na-mun tidak mampu bertahanlama karena setiap hari puluhan

truk diduga melebihi tonase me-lintasi ruas jalan ini.”Kalau kamitidak bertindak, saya yakin peru-sahaan tidak mau tahu dengankondisi jalan yang rusak akibatdilintasi truknya sendiri,” jelasDarwin.

Muhammad Ridwan menam-bahkan, PT.ANJ sebagai salahsatuperusahaan terbesar di Tapseldan banyak beraktifitas di wilayahAngkola Selatan terkesan tertutupterhadap masyarakat. Bahkan,CSR dari perusahaan ini dinilaisangat minim atau tidak seimbangdengan keuntungan yang diper-olehnya.”Kami ingin tahu sebera-pa banyak CSR yang dikeluarkanPT ANJ terhadap warga AngkolaSelatan,” ujar Muhammad. (cml)

P. SIDIMPUAN (Waspada) : Truk tangki pengangkutCPO milik pabrik kelapa sawi PT Austindo NusantaraJaya (ANJ) Tbk dan truk pengangkut TBS (Tandan BuahSegar) disweeping sekelompok masyarakat di DesaGaronggang, Kec. Angkola Selatan, Kab. TapanuliSelatan karena dinilai salahsatu penyebab hancurnyajalan kelas IV P.Sidimpuan-Simaronop.

Waspada/Ist

SISWA Darul Mursyid saat jelang keberangkatan menuju even nasional OMITS di Surabaya.

MTs Darul Mursyid Lolos OlimpiadeMatematika Tingkat Nasional

nama besar pesantren serta Ta-panuli Selatan di bidang pen-didikan.

Pulungan menyebut, sebe-narnya Darul Mursyid sejak awalsudah menyiapkan diri untuksemua even terkemuka di Sumutmaupun nasional, sehingga kitaoptimis anak didik akan meng-gondol mendali.

Ketua Yayasan PendidikanHaji Ihutan Ritonga Jafar Syah-buddin Ritonga sebagai pengelolaDarul Mursyid mengatakan, anakdidiknya sudah siap berlaga dimana saja dan pada even mana-pun, karena telah membuat sis-tem permanen dan teratur untukmemperdalam olimpiade sains.Untuk menopang keberhasilan,pihak yayasan juga mendatangkantenaga edukatif yang profesionaldalam pengajaran tim olimpeadedi Darul Mursyid.

Jafar Sahbuddin Ritonga yangdalam waktu dekat akan meraihS3 di Universitas Kebangsaan

Malaysia, percaya, Darul Mursyidakan meraih prestasi yang lebihgemilang di tahun ini, sesuai kerjakeras yang sudah dilaksanakan.

Bupati Tapanuli Selatan MSyahrul Pasaribu menyampaikanapresiasi setinggi-tingginya atasupaya Ketua Yaspenhir JafarSyahbuddin Ritonga yang terusm e n i n g k a t k a n k u a l i t a spendidikan di Darul Mursyid.‘’Dalam berbagai prestasi yangdirebut selama ini ingatan kitakembali ke almarhum pendiriDarul Mursyid H. Ihutan Ritongayang begitu tulus membangunpesantren modern untukmemajukan pendidikan anakbangsa,’’ ujar bupati.

Niat tulus yang ditanam-kannya, lanjut bupati, dilanjutkangenerasi penerus sehingga kiniDarul Mursyid sudah menjadisekolah pra universitas, karenasudah dilengkapi sarana pra-sarana, serta tenaga pengajarberkualitas. (a26)

P.SIDIMPUAN (Waspada): Untuk menghadapiPilkada serentak direncanakan awal 2016 danberbagai hal terkait dengan pengembangan sayappartai, Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat(DPP) Partai Nasional Demokrat (NasDem) SuryaPaloh menetapkan Martin Manurung sebagaiKoordinator Wilayah Sumatera Utara (Korwil Sumut).

Demikian Korwil NasDem Sumut, MartinManurung kepada Waspada via selular, Jumat(13/2). Martin mengaku baru saja menerimaSK tentang pengangkatan dirinya.”Sebagai kaderpartai harus siap ditugaskan.Ini merupakanamanah partai dan merupakan hasil keputusanrapat di DPP,” katanya.

Dijelaskan, SK tentang pengangkatan dirinyasebagai Korwil Partai NasDem Sumut ditandata-ngani Ketua DPP Partai NasDem, Surya Palohdan Sekjen H.Patrice Rio Capella dengan No.1289-SK/DPP-NasDem/I/2015 tanggal 21 Januari2015.” Ini tindak lanjut dari Rapat Harian DPPPartai NasDem 20 Januari 2015,” ujar Ketua UmumDPP Garda Pemuda NasDem tersebut.

Ketua Partai NasDem Kabupaten TapanuliSelatan H.Naswardi Sihaloho, SH mengatakansangat menyambut baik pengangkatan MartinManurung sebagai Korwil Sumut.”Beliau orangkapabel untuk wilayah Sumut dan sangat strategisuntuk mendorong kesuksesan Pemilukada diwilayah Sumut,” kata Naswardi. (cml)

Lomba OSN TingkatSMA Di Madina

PANYABUNGAN (Waspada): Pemkab Madina melalui DinasPendidikan menggelar lomba Olimpiade Sains Nasional (OSN) tingkatSekolah Menengah Atas (SMA) se- Kabupaten Mandailing Nataldipusatkan di gedung SMA Negeri 1 Panyabungan, baru-baru ini.

Ada sembilan matapelajaran yang dilombakan pada kegiatanbergengsi tersebut, yakni matapelajaran Fisika, Kima, Biologi,Matematika, Geografi, Kebumian, Astronomi, Ekonomi, dan Komputer.

Kadis Pendidikan Madina M. Sahnan Pasaribu menyebutkan,lomba OSN dilaksanakan setiap tahun oleh Disdik merupakansalahsatu agenda rutin yang tujuannya menjaring siswa-siswiberprestasi di bidang akademik, untuk selanjutnya mewakili Kab.Mandailing Natal pada lomba yang sama di tingkat provinsi.

Kasi SLTA/SLTP Zulham didampingi panitia Erwin Ahmad, S.Pdmelaporkan, jumlah peserta kegiatan OSN tahun 2015 ini jauhmeningkatkan dari tahun sebelumnya, karena dapat diikuti 376peserta dari 21 SMA negeri dan swasta di Madina. (a28)

Sosialisasi Pemberantasan NarkobaGUNUNGTUA (Waspada): Pemerintah Kabupaten Padanglawas

Utara (Paluta) melalui Badan Kesbangpol Linmas Paluta yangbekerjasama dengan Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD)Paluta menggelar sosialisasi UU Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotikadan Pemberantasan Peredaran Gelap Narkoba, di Aula Kantor BupatiPaluta, Jumat (13/2).

Acara dibuka oleh Bupati Paluta Bachrum Harahap dan dihadiriWakil Ketua DPRD Paluta Basri Harahap. Terlihat hadir pula saatitu, Kajari Gunungtua Arie Sudihar SH Mhum, Kepala Badan NarkotikaNasional (BNN) Sumatera Utara Kombespol Rudy Trenggono SStMK yang sekaligus bertindak sebagai narasumber. Tak hanya itu,pimpinan SKPD se-Paluta juga terlihat hadir, camat dan tokohmasyarakat serta diikuti oleh kepala desa se Paluta.

Bupati Paluta Bachrum Harahap dalam sambutannya menga-takan, kegiatan sosialisasi ini harus dilakukan sebagai bentukpencegahan serta penanggulangan bahaya dan peredaran gelapnarkoba di kalangan masyarakat, khususnya Paluta.

Kombespol Rudy Trenggono yang bertindak sebagai narasumberdalam pemaparannya menyampaikan narkotika sudah begitu banyakragamnya.Dikatakan, saat ini narkoba merupakan salahsatu bahayalaten yang harus dihindari, sama halnya dengan teroris. (a35)

Komisi D DPRD SumutKunjungi Madina

PANYABUNGAN (Waspada): Komisi D DPRD Sumut dipimpinMusthofawiyah Sitompul melakukan kunjungan kerja di Kab.Mandailing Natal, Jumat (13/2). Rombongan diterima Wakil BupatiMadina Imron Lubis di aula kantor bupati setempat.

Turut hadir dalam pertemuan itu Asisten Tapem Pemkab MadinaZulkarnaen SIregar, Asisten Ekokesra M. Syafei Lubis, KadisPertambangan Ir.Arpan Harapan Harahap, Direktur RSUDPanyabungan drg.Bidasari, Sekretaris BLHKP Rahmadsyah Lubis,mewakili Dishutbun serta perwakilan direktur seluruh perusahaandan rumah sakit umum lainnya yang berada di kabupaten itu.

“Agenda kunjungan kerja kami ke Madina dalam rangkapembahasan penggunaan limbah di seluruh perusahaan serta rumahsakit umum di daerah ini,” ucap Musthofawiyah Sitompul.

Menurut dia, masih banyak perusahaan baik rumah sakim umumyang masih terkendala dalam pembuangan limbah.Namun, dalampertemuan itu ternyata masih banyak direktur yang diundang tidakhadir, sehingga membuat pembahasan penggunaan limbah terkendala.

“Untuk sementara waktu, agenda pokok pembahasan belumbisa dikatakan selesai. Nanti, komisi D DPRD Sumut akan secepatnyamelayangkan surat kembali kepada seluruh direktur perusahaandan RSU agar dapat hadir di kantor DPRD Sumut di Medan ,”terangnya. (a28)

PANYABUNGAN (Waspada):Dua pejabat struktural eselon IVdilingkungan Pemkab MandailingNatal, mengikuti prosesi pelan-tikan dilakukan Bupati Madinadiwakili Asisten AdministrasiSyahdan Lubis di kantor BadanKepengawaian Daerah ( BKD)di perbukitan Payaloting Panya-bungan, Jumat (13/2).

Pelantikan pengambilansumpah kedua pejabat itu sesuai

2 Pejabat Eselon IV Madina Dilantikdengan Keputusan Bupati Man-dailing Natal Nomor: 821.2/121/K/2015 tentang pengangkatan,pemindahan dan pemberhentiandalam dari jabatan strukturaldilingkungan Pemkab Madina.

Kedua pejabat yang dilantikadalah M. Rully Andriadu ST se-bagai Kasubbid Penataan Ruang,Keciptakaryaan dan Pengairanpada Kantor Bappeda dan AmrulST sebagai Pj Kasi Rehabilitasi dan

Pemeliharaan pada kantor DinasPendidikan (Disdik) Madina.

Dalam sambutan bupati di-bacakan Syahdan Lubis disebut-kan, pejabat eselon IV merupa-kan ujung tombak terdepan da-lam pemerintahan yang berhu-bungan langsung dengan masya-rakat, sehingga harus terus me-ningkatkan kinerja melalui pro-gram dan kegiatan yang ada padaunit kerja masing-masing. (a28)

Sekolah Di Sigarang-garangDibersihkan Dari Vulkanik

BERASTAGI (Waspada): Ratusan kepala sekolah (Kepsek) tingkatSD dan SMP se-Kab. Karo dibantu personil Koramil Simpang Empat,Rabu (11/2), melakukan gotongroyong membersihkan rumah sekolahdasar (SD) negeri dan sekolah menengah pertama (SMP) negeridi Desa Sigarang-garang, Kec. Namanteran dari endapan lumpurvulkanik Gunungapi Sinabung

Kegiatan yang diprakarsai Kepala Dinas Pendidikan Nasional,Saroha Ginting, SPd. MPD bersama Danramil Simpang Empat,Kpt Inf. J.E Sembiring dihadiri Bupati Karo diwakili Sekda, dr. SaberinaMARS, Dalam kegiatan ini Sekda Karo, menyampaikan apresiasinyakepada seluruh guru dan TNI yang terpanggil melaksanakan kegiatangotongroyong di SMP Negeri 1 dan SD No.043950.

Kegiatan ini, kata dia, merupakan contoh yang baik untukditeladani. Sekda juga mengimbau, bila ada mobiler di sekolah laindi luar lokasi bencana yang tersisa, kiranya dapat dikondisikan kesekolah ini, agar anak-anak Desa Sigarang garang dapat kembalibelajar seperti biasa.

Kepala Dinas Pendidikan Nasional Tanah Karo , Saroha Ginting,SPd. MPd didampingi Kepala SMPN 1 Sigarang-garang Justin TariganSPd menyebutkan, aksi sepontan bergotongroyong ini, merupakan“embrio” dari rapat MKKS SMP yang digelar Selasa (10/2), tentangpemulangan masyarakat Desa Sigarang-garang yang akan dilaksanakanBPBD Kab. Karo. Untuk itu. Pihaknya siap memfasilitasi di bidangpendidikan. (a36)

Waspada/Dickson Pelawi

SEKRETARIS Daerah Kabupaten Karo, dr. Saberina MARSdidampingi Kepala Dinas Pendidikan Nasional, Saroha Ginting,SPd. MPD melihat secara langsung kegiatan gotongroyongmembersihkan sekolah, sedangkan Danramil Simpang Empat,Kpt Inf. J.E Sembiring turut mencangkol endapan lumpur Sinabung.

P.SIDIMPUAN (Waspada): Setelah 15 tahunmenanti, harapan masyarakat Desa LubukKapundung, Kec. Muara Batang Gadis, Kab.Mandailing Natal untuk memiliki Kantor KepalaDesa terwujud setelah turunnya bantuanPemerintah Provinsi Sumatera Utara Rp50 juta/desa TA 2014.

“Rencana pembangunan kantor kepala desaini sudah berulangkali kami usulkan ke PemkabMadina, Namun baru terwujud setelah adanyabantuan dijanjikan Gubsu saat berkunjung ke MuaraBatang Gadis,” kata Jupri Pulungan, Kepala DesaLubuk Kapundung, Kec.Muara Batang Gadis

Waspada/Ist

Korwil Partai NasDem Sumut, MartinManurung (kanan) foto bersama dengan KetuaPartai NasDem Tapsel H.Naswardi Sihaloho,SH usai rapat di DPP Partai NasDem.

Martin ManurungKorwil NasDem Sumut

Kantor Kades LubukKapundung Dibangun

Waspada/Mohot Lubis

DUA orang pekerja sedang merampungkan pembangunanKantor Kepala Desa Lubuk Kapundung.

tingginya biaya transportasi.Untuk sampai didaerah ini harus melalui laut dari Natal danSibolga.”Kami lebih dekat ke P.Sidimpuan daripadake Panyabungan, itupun sebagian ditempuhmelalui jalur laut,” terang Kades.

Warga Lubuk Kapundung sangat berharapterhadap Pemerintah Kabupaten Mandailing Natalmemfokuskan perhatiannya terhadap wilayahyang masih terisolir. ”Kita berharap ada keseim-bangan pembangunan yang dijalankanpemerintah, apalagi sumber daya alam MuaraBatang Gadis sebagai penopang PAD Madinacukup baik,” ungkap Kades. (cml)

Kab.Madina kepada Waspadadi P.Sidimpuan, Minggu (15/2).

Dijelaskan, kantor yangbaru selesai dibangun padatahun lalu tersebut berukuran4x6 meter dengan konstruksikayu dan lantai beton. Untukmelengkapi kebutuhan kantoritu, kata Kades, pihaknya terpak-sa mencari tambahan dana se-bab lebih dari Rp37 juta sudahhabis untuk bangunan kantor,sedangkan peralatan kantorseperti mobier, alat tulis kantor(ATK) dan kebutuhan lalinnyadi atas Rp.20 juta. ”Mobiler, ATKdan biaya operasioanl kami tak-sasi Rp12.500.000, belum penge-luaran lainnya,” ungkap Kades.

Menurut Kades, tingginyaharga bahan bangunan di Lu-buk Kapundung dan sejumlahdesa didaerah itu akibat

C4

WASPADA

Senin,

16 Februari 2015 Ekonomi & Bisnis

C1

C5

DI Komisi XI DPR-RI saatini sudah mengemukawacana untuk mengubah UUPerbankan No. 10 tahun 1998.Sebenarnya di periode sebe-lumnya sudah diwacanakanrevisi UU Perbankan ini.

Kenapa kami sekarangharus melakukan revisi danmerencanakan rampung ditahun ini? Pada prinsipnyaadalah banyak sekali hal-halyang bertentangan dalam UUPerbankan dengan konteks‘Indonesia’.

Perbankan kita, saya pribadi melihatnyasangat liberal. Dan kebetulan dalam revisi UUPerbankan tersebut saya menjadi ketua panitiakerja. Jadi sudah sewarjanya akan banyak ma-sukan dan rencana perubahan yang dilakukan.

Kenapa kemudian saya menyebut per-bankan kita terlalu liberal ?. Bayangkan, hinggasaat ini tidak ada yang membatasi asing untukmemiliki bank di Indonesia. Dan kesempatanmerevisi ini untuk mengatur penguranganbobot kepemilikan asing di bank dalam negeridan tentu saja ini sudah masuk dalam prioritaslegislasi nasional.

Harus saya gambarkan kepemilikan pihakasing di perbankan kita harus di bawah 50persen. Memang belum ada pembahasansubstansial belum dibahas pada angka berapa.Tapi kita tidak lagi membiarkan asing menguasaibank di Indonesia.

Sebenarnya revisi UU Perbankan ini diperiode DPR sebelumnya di pasal 30 misalnyadisebutkan kepemilikan asing dikurangimenjadi maksimal 40 persen. Panja DPR RIuntuk revisi UU Perbankan belum menyebutdi angka berapa. Apakah tetap 40 persen atautidak namun yang pasti di bawah 50 persen.

Perlu ada aturan tentang ini untuk mengaturkeberadaan asing di perbankan. Gerak-gerikasing di dalam negeri perlu diperhatikan. Karenamemang kebebasan mereka masuk ke sistemperbankan kita tidak diimbangi dengankemudahan yang sama bagi bank lokal untukekspansi ke luar negeri.

Perbankan perlu mengurangi kepemilikanasing. Karena posisi industri perbankannasional berbanding terbalik dengan keadaandi negara tetangga. Industri perbankan Indo-nesia cukup terbuka bila dibanding negara-negara Asia lainnya.

Catatan Gus Irawan

Perbankan Kita

Terlalu Liberal

Selain membuka cabang,asing juga bisa dengan bebasmembeli saham bank-bankdi dalam negeri. Ironisnya, adabebe-rapa aturan yang harusdipa-tuhi bank nasional jikaingin membuka cabang di luarne-geri. Salah satunya, sistemmultiple licenses atau tidaklangsung menjadi lisensi pe-nuh dan larangan membukacabang selain di ibukotanegara.

Di Indonesia, begitumereka masuk langsung bisa buka di Jakarta,Medan, Surabaya, dan dimana saja. Tapi dinegara mereka, bank asal Indonesia kesulitanuntuk membuka cabangnya.

Memang dibutuhkan kebijakan jangkapanjang mengenai pembatasan kepemilikanasing di bank lokal agar tidak menimbulkanketidakpastian bagi para investor asing yangingin menanamkan modalnya di bank nasional.

Kepemilikan mayoritas investor asing diperbankan domestik diatur dalam UU No 10Tahun 1998 tentang Perbankan yang meng-izinkan kepemilikan asing pada bank lokalhingga 99 persen. Hal ini diperjelas dalam Pasal3 PP No 29 Tahun 2009 tentang Pembelian Sa-ham Bank Umum. Kebijakan ini lahir saat Indo-nesia terjebak krisis akibat kesepakatan letterof intent (LoI) dengan Lembaga MoneterInternasional (IMF).

Jadi jelas sebenarnya gambaran yangmuncul bahwa liberalnya perbankan di Indo-nesia karena kedatangan IMF tahun 1997 saatIndonesia krisis ekonomi. Lembaga inilah yangbanyak berperan memaksa agar sistemperbankan lebih terbuka.

Pada prinsipnya saya sering berargumentasibahwa saat ini kita sudah bebas dan tidak punyakewajiban lagi pada IMF . Jadi aturan-aturanyang mereka paksakan dulu banyak yang harusdirevisi termasuk tentang Perbankan.

Panja Perbankan yang dibentuk concernmenciptakan perbankan kita lebih berdaulatdan operasionalnya lebih efisien untuk dapatsecara optimal menggerakkan ekonomi. Olehkarenanya kita akan mengevaluasi berbagaikebijakan BI dan LPS dan mengevaluasi kembalikeberadaan OJK. Terlebih lagi berbagai keten-tuan yang tumpang tindih dan grey area yangmemicu disharmoni antara BI dan OJK, yangsangat membahayakan sistem perbankan kita.

Hingga saat iniBank asing bebassebebas-bebasnyaberoperasi di Indo-nesia dan bahkan

kepemilikan asing diperbankan kita pun

tanpa batas.

MEDAN (Waspada): BankBRI Kantor Wilayah Medan me-ngundi hadiah Dobel UntungBritAma periode pertama wila-yah Sumatera Utara dengan ha-diah utama mobil Honda NewCRV ivTec Otomatis, di PalladiumMall Medan, Minggu (15/2).

Pengundian Dobel UntungBritAma periode 2 Oktober sam-pai 30 Desember 2014 tersebut,juga terdapat hadiah kedua satuunit mobil Honda Brio, hadiahketiga 12 unit motor Honda BeatSTD dan hadiah keempat 12 unitHP Blackberry Z3, serta berbagaihadiah hiburan lainnya melaluiluckydraw.

Kepala BRI Kanwil Medan Ebenezer Girsangmenyebutkan, program Dobel Untung BritAmatersebut, nasabah mendapatkan dobel keuntu-ngan, pertama nasabah mendapatkan hadiahmenarik apabila membuka tabungan BRIBritAma serta melakukan penambahan saldo,dan kedua nasabah mendapatkan poin bilabertransaksi dengan e-Banking BRI dan mela-kukan penambahan saldo. Poin tersebut diundisetiap periode tiga bulan sekali.

Dia menyebutkan, total hadiah DobelUntung BritAma setiap periodenya Rp2 miliarlebih. Hal tersebut berkat dukungan danpartisipasi nasabah menempatkan dananya diTabungan BritAma.

“Hingga Desember 2014, total danaTabungan BritAma di BRI Kanwil Medan

Pedagang BerjualanDi Halaman Kantor

MEUREUDU (Waspada) : Pedagang berbagai jenis berjualan

di kompleks perkantoran pemerintah di Kec. Meureudu, Kab.Pidie Jaya. Itu dilakukan karena tidak tersedia lokasi pasar untukpedagang.

Kondisi ini membuat suasana di jalan lintas provinsi itu menjadisemraut. Lebih parahnya lagi, truk pengangkut komoditasmembongkar barang di jalan tersebut.

Muhammad, tokoh masyarakat setempat kepada Waspadamengatakan, kondisi kesemrautan itu sangat mengganggu pelintasjalan. Pemerintah seharusnya melakukan penertiban terhadappara pedagang tersebut, agar keindahan Ibukota Kab. Pidie Jayatetap terjaga dan indah.

Tadinya, para pedagang hanya berjualan pada hari pekan saja,yakni Rabu. Tapi sekarang mereka sudah berjualan setiap hari.

Sementara itu, sejumlah pedagang mengaku, terpaksaberjualan di sana. Pemerintah mengabaikan kepentinganpedagangm dengan tidak menyediakan lapak jualan khusus bagimereka.

“Kami tidak ada pilihan lain selain berjualan di lokasi ini. Kalauuntuk pedagang ikan dan pedagang sayur malah dibuat bangunanyang bagus, tapi pedagang seperti kami ini tidak diindahkan, “kata seorang pedagang.

Belum ada lokasiKasat Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Kasatpol

PP dan WH) Asiah Hasan, yang dikonfirmasi melalui stafnyamengatakan, pihaknya menyikapi keluhan pedagang ini sehinggamengizinkan mereka berjualan di lokasi tersebut sebelum adalokasi yang lain untuk mereka.

Diakuinya, lokasi tersebut memang sedikit mengganggukeindahan sejulah kantor pemerintahan, dan arus lalu lintasmenjadi macat di saat jam sibuk. ‘’Kami mengizinkan merekaberjualan sementara sebelum ada lokasi khusus, “tuturnya.(b09)

Walikota Medan DukungPengembagan Wisata Kuliner

MEDAN ( Waspada): Walikota Medan, Dzulmi Eldinmendukung pengusaha dalam upaya pengembangan bisnis wisatakuliner khas Kota Medan.

“Saya dukung, wisata kuliner durian ini, maka Medan akanlebih dikenal lagi dikalangan masyarakat khususnya luar KotaMedan,” kata Dzulmi Eldin usai meresmikan wisata kuliner IstanaDurian di Jalan Halat, Medan, Jumat (13/2) malam.

Eldin menambahkan, dengan dibukanya Istana Duriantersebut, maka bertambah pula pilihan wisatawan domestik untukmenikmati durian di Kota Medan.

“Paling tidak sudah ada lah saingan wisata kuliner durian yanglain. Ini baik, karena semakin banyak pengusaha durian di Medan,maka semakin banyak pilihan masyarakat dan wisatawan domestikuntuk menikmati durian sembari berwisata di kota ini,” ungkapnya.

Untuk menarik minat pelanggan, Walikota mengimbau kepadapengusaha durian untuk menjaga kualitas buah duriannya, dengandemikian durian khas Kota Medan akan lebih terkenal lagi.

“Selama ini, durian Medan terkenal dengan kualitasnya, karenaitulah setiap wisatawan domestik ke Medan selalu mencari durian.Untuk itu pengusaha harus benar-benar memberikan durianterbaik kepada pelanggannya,” paparnya.

Pemilik Istana Durian, Zulkifli mengungkapkan tujuannyamembuka kuliner durian itu untuk lebih memperkenalkan wisatakuliner khas Kota Medan yang sudah menjadi ikon. (c02)

Nilai Aset Rp700 Miliar Dipailitkan Rp30 JutaDirektur Batamas Jala Tempuh Jalur Hukum

MEDAN (Waspada) : Direktur PT BatamasJala Nusantara melakukan peninjauan kembali(PK) atas putusan kepailitan Pengadilan NiagaMedan terhadap perusahaannya yang dinilaidilakukan secara sewenang-wenang.

Hal itu diungkapkannya Direktur PT BatamasJala Nusantara Tato Suwarto kepada wartawanbaru-baru ini di Medan, seraya menyatakan,beberapa faktor kesewenang-wenangan tersebutdiantaranya nilai aset yang hampir Rp800 miliarhanya dilelang Rp30 juta.

“Aset PT Batamas Jala Nusantara terdiri darilahan tanah reklamasi seluas sekitar 45 hektarseluas 128.0066 M2 telah sertifikat Gak GunaBangunan (HGB) berikut bangunan dan segalayang ada di atasnya berupa peralatan produksidan sarana-prasarana fasilitas pelabuhan khususindustri galangan kapal dan pabrikasi baja yangterletak di Jl. Brigjen Katamso, Tanjung Uncang,Sekupang, Batam dengan nilai Rp778.841.740miliar. Namun dilelang hanya Rp30 juta,” ujarnya.

Kemudian proses hukum, lanjutnya, seharus-nya ketentuan tentang penjualan harta pailitatau pemberesan diatur dalam Pasal 178 ayat(1) UU No. 37 Tahun 2004 yang menyatakan, jikadalam rapat pencocokan piutang tidak ditawar-kan rencana perdamaian, rencana perdamaianyang ditawarkan tidak diterima, atau pengesahanperdamaian ditolak berdasarkan putusan yangtelah memperoleh kekuatan hukum tetap, demihukum harta pailit berada dalam keadaaninsolvensi.

“Akan tetapi perdamaian telah diterimasehingga, sejak kepailitan terjadi 28 Mei 2003hingga 10 Februari 2015 belum pernah adapenetapan Pengadilan Niaga Medan yangmenyatakan harta palit berada dalam keadaaninsolvensi. Artinya tidak serta merta kuratormelakukan lelang terhadap perusahaan baik asetmaupun harta benda lainnya,” tegasnya.

Namun kurator secara sepihak melawan

hukum menyetujui penjualan dimuka umum(lelang) terhadap saham milik pelapor sebesarRp30 juta dari modal dasar Rp150 juta yangtercantum dalam akta No. 92 Tahun 1986 jo AktaNo. 30 Tahun 1988 di Kantor Pelayanan Piutangdan Lelang Negara (KP2LN) Batam sehinggakepemilikan saham Tato Suwarto dan SriRetnowati telah beralih kepada Ferry FransiskusXaverius Zatya Yudha Prabakti secara tidak sahatau setidak-tidaknya cacat hukum dan uanghasil lelang Rp30 juta dikuasai pejabat lelangdan tidak diserahkan kepada pemilik sahamtereksekusi.

“Untuk itu demi penegakan hukum saya tidakakan segan-segan untuk menempuh segala upayahukum baik perdata maupun pidana terhadappihak-pihak yang tidak mematuhi peringatanini. Dengan tujuan agar penggunaan lembagakepailitan yang sesungguhnya bertujuan untukmenyelesaikan masalah utang-piutang secarajujur, adil, cepat, terbuka dan efektif melaluiPengadilan Niaga yang merupakan pengadilankhusus menangani, memeriksa dan memutus-kan berbagai sengketa di bidang perniagaan dapatdiselenggarakan dengan baik dan benar,”terangnya.

Kami Tato Wusarto, lanjutnya juga, juga perlumenegaskan kembali Surat Kuasa Khusus dariKurator Nasrullah yang diberi tanggal 3 Mei 2012masih dalam proses pengesahan (homologasi)sebagaimana dimaksud dalam Surat KuratorNasrullah Nawawi, SH, MH No. 071/Kurator/BTM/NNI/XI/2012 tanggal 23 November 2012,perihal Undangan Sidang Majelis UntukPersiapan Homologasi PT Batamas Jala Nusantara(dalam pailit). “Untuk itu kita berharap dalamproses peninjauan kembali (PK) terhadapputusan Pengadilan Niaga Medan tersebut dapatdisikapi arif dan bijaksana baik oleh pejabatpemerintah daerah maupun masyarakat,” lanjutTato Suwarto kembali. (m38)

BRI Kanwil Medan Undi Dobel Untung

Waspada/Ist

Kepala BRI Kanwil Medan Ebenezer Girsang (dua kiri) didampingijajaran kepala kantor cabang BRI foto bersama para perwakilannasabah pemenang hadiah Dobel Untung BritAma BRI WilayahMedan usai pengundian, Minggu (15/2).

mencapai Rp3,5 triliun atau tumbuh 12 persendibandingkan 2013. Atas pencapaian itu, BRIterus berkomitmen melakukan perbaikan-perbaikan di masa mendatang,” ujarnya.

Dalam pengundian tersebut, dua nasabahBRI Kantor Cabang Iskandar Muda Medanmenjadi nasabah yang beruntung mendapatkansatu unit mobil Honda New CRV ivTec Otomatisdan satu unit mobil Honda Brio.

“Bagi nasabah belum beruntung mendapat-kan hadiah pengundian tahap pertama ini janganberkecil hati, karena sedang berlangsung programDobel Untung BritAma periode kedua berlang-sung mulai 31 Desember 2014 hingga 30 Maret2015. Bagi nasabah yang telah mendapatkanhadiah tahap pertama, tetap berpeluangmendapatkan hadiah pengundian tahap kedua,”ujarnya. (m41)

SURAKARTA (Waspada): Menteri Perindus-trian (Menperin) Saleh Husin, berharap janganada kebijakan ekspor kayu log. Karena itu akanmematikan industri berbasis kayu, terutamamebel, di dalam negeri.

“Industri perkayuan bakal kesulitan bahanbaku,” ujarnya di sela-sela kunjungan kerja kesejumlah industri di Surakarta, Jawa Tengah,Minggu (15/2).

Dia mengatakan, Kementerian Perindus-trian tengah mendukung penuh pengembang-an industri mebel nasional (mebnas), terutamayang dikelola industri kecil dan menengah (IKM)agar memiliki daya saing yang tinggi di eraperdagangan bebas dunia saat ini. “Karenanyajangan sampai ada aturan yang bisa mematikanindustri di dalam negeri,” ujarnya.

Sebelumnya, Kementerian LingkunganHidup dan Kehutanan (LHK) sedang memper-timbangkan untuk membuka kembali keranekspor kayu log untuk jenis dan ukuran tertentu.Karena harga di dalam negeri tidak bersaing.

Menanggapi ini,Menperin Saleh Husin, yakin Menteri LH

dan Kehutanan Siti Nurbaya, tidak akanmengeluarkan kebijakan ekspor kayu log.Karena membayakan industri mebel di dalam

Antara

PERTANIAN ORGANIK KIAN DIMINATI : Petani menyemprotkan pestisida organik pada tanaman cabainya di Ungaran, Kabupaten Semarang, JawaTengah, Minggu (15/2). Pertanian dengan sistem organik saat ini semakin diminati semakin tingginya kesadaran masyarakat sebagai konsumen untuk hidup lebihsehat dengan produk-produk pertanian tanpa pupuk dan pestisida kimia.

BTN Incar KucuranKredit Baru Rp1 Triliun

JAKARTA (Waspada): Bank TabunganNegara (BTN) Tbk mengincar kucuran kreditbaru pada awal tahun ini sebesar Rp 1 triliun.Target kredit baru ini diharapkan terlaksanadalam event Indonesia Property Expo 2015 yangkini sedang berlangsung di Jakarta Conven-tion Center (JCC), dengan berbagai kemudahankepemilikan rumah.

“Banyak paket promosinya yang bisa me-nguntungkan masyarakat, dan ini berpeluangbagi penambahan kredit baru bagi Bank BTNdi awal tahun ini,” ujar Direktur BTN MansyurS. Nasution, di Jakarta, akhir pekan lalu.

Sebagai bank dengan fokus bisnis pembia-yaan perumahan, lanjutnya, BTN akan terusmelakukan terobosan untuk meningkatkanpenyaluran kreditnya. Dalam pameran yangberlangsung 14 - 22 Februari 2015, masyarakatdapat juga membeli rumah subsidi melaluifasilitas likuiditas pembiayaan perumahan(FLPP).

Mansyur menambahkan, dalam pamerankali ini BTN memberikan promosi suku bungakredit 9,25 persen untuk satu tahun pertama,uang muka hanya 5 persen, diskon biayaasuransi, diskon biaya provisi 50 persen dan

bebas biaya administrasi, lalu approvalpermohonan kredit langsung ditempat.

Pihaknya optimistis kegiatan yang diikuti200 pengembang ini akan menarik perhatianmasyarakat untuk membeli rumah denganfasilitas KPR. Kegiatan serupa telah dilakukanselama empat tahun berturut-turut dan mem-beri hasil yang positif. Produk yang dipamerkanmeliputi rumah bersubdisi, non subsidi,apartemen premium, ruko, rumah danapartemen menengah.

Dari data yang dimiliki, sambung Mansyur,sebanyak 7,2 juta rumah tangga masih menum-pang dan 6,4 juta rumah tangga masih sewarumah. Karena itu BTN akan prioritaskanpenyelesaian backlog perumahan bagi masya-rakat yang masih menumpang dan menyewatersebut.

“Program sejuta rumah bisa memberikandampak besar bagi kinerja bisnis perusahaan.Tapi program ini tetap akan menemui sejumlahkendala. Beberapa permasalahan yang dihadapiseperti penyediaan lahan yang terbatas,peningkatan penduduk yang sangat cepat,masalah perizinan, infrastruktur danpembiayaan bank,” tuturnya. (j03)

April, Produksi Karet MerosotMEDAN (Waspada): Produksi karet di

Sumatera Utara diperkirakan mengalamipenurunan mencapai 30 persen di April,disebabkan tanaman karet memasuki musimgugur daun.

“Saat ini produksi karet di Sumut semakinketat. karena daun gugur mulai terjadi,” kataSekretaris Gabungan Perusahaan Karet Indo-nesia (Gapkindo) Sumut, Edy Irwansyah diMedan, Jumat (13/2).

Tidak hanya produksi, katanya, ekspor karetdiperkirakan mengalami penurunan 30 persen.“Ekspor juga akan turun 30 persen diban-dingkan 2014 dimana jumlah ekspor dikisaran451 ribu ton. Sedangkan untuk penurunanharga belum dapat diperkirakan,” katanya.

Menurutnya, meski harga karet akan tunan,namun tetap mengacu harga karet dunia yangsaat ini berkisar 1,43 USD per kg. “Dengan per-ekonomian dunia saat ini, sulit memprediksipenurunan harga karet. Tapi kecenderunganbila produksi berkurang harga akan naik,

sehingga kita berharap saat produksi menurunharga naik. Tetapi hal itu sepertinya sulit,”katanya.

Bahkan, lanjut Edy, untuk klon-klontanaman tertentu telah gugur lebih 20 persen.“Misalnya klon RRIM 921, hampir merata mulaidari Serdang Bedagai, Deliserdang sampai keLabuhan Batu,” ujarnya.

Normalnya, menurut Edy, kebun karetmengalami gugur daun selama 1,5 bulan. “DiSumut secara umum, terjadi puncaknyaproduksi berkurang April dan normal kembaliJuni,” sebutnya.

Menurut Edy, faktor lain yang menyebabkanproduksi karet di Sumut turun tajam, diantara-nya jatuhnya harga karet dibawah level renume-rative. “Harga jual dari petani saat ini sudah tidakmenguntungkan. Akhirnya petani sebagiantidak lagi menyadap karet sehingga produksimenurun. Perusahaan perkebunan karet jugamerasakan dampaknya sehingga sebagian besarmerugi,” katanya. (c02)

Jangan Ada KebijakanEkspor Kayu Log

negeri yang tengah berkembang.Kata Saleh, industri mebel dan industri

lainnya berbasis kayu merupakan salah satuindustri prioritas yang akan dikembangkanKemenperin. Karena, selain menyerap tenagakerja banyak, bahan bakunya pun melimpahdi dalam negeri. Selain itu kelompok industribarang kayu dan hasil hutan juga memberi kon-tribusi pertumbuhan industri nasional keduaterbesar setelah kelompok industri makanan,minuman, dan tembakau (8,8 persen).

Berdasarkan data BPS yang diolah Kemen-perin, pada 2014, pertumbuhan industri barangkayu dan hasil hutan lainnya mencapai 7,27persen, jumlah itu naik dibandingkan tahunsebelumnya sebesar 6,18 persen.

Pertumbuhan industri barang kayu dan hasilhutan tersebut terus mengalami pertumbuhandalam lima tahun terakhir, yang sempat mi-nus 1,38 pada 2009.

Selain ingin menjamin pasokan bahan bakuuntuk industri mebel dan industri berbasis kayulainnya, pemerintah melalui Kemenperin,menurut Dirjen Industri Kecil dan Menengah(IKM) Euis Saedah, juga memberi fasilitas danpembinaan agar industri tersebut berkembangdan berdaya saing tinggi. (ant)

Pedagang Pakaian Bekas MintaCabut Larangan Impor

TANJUNGBALAI

(Waspada): Pedagang

pakaian bekas di Kota

Tanjungbalai, meminta

Menteri Perindustrian dan

Perdagangan (Menperindag)

Rahmat Gobel, mencabut

larangan impor pakaian

bekas yang katanya

mengandung bakteri dan

jamur.

“Keberadaan pakaian bekassangat membantu ekonomimasyarakat. Pedagang danpembeli sama-sama diuntung-kan. Jika Menperindag tidakmencabut surat edaran lara-ngan menggunakan pakaianbekas, kami terancam kehila-ngan pekerjaan” ujar pedagangpakaian bekas di pasar TPOTanjungbalai Mulia Simatu-pang, akhir pekan lalu.

Menurut dia, jika pakaianbekas mengandung virus,bakteri atau jamur, dipastikanbanyak pedagang yang terkenapanyakit. Karena sebelumsampai ke tangan konsumenatau pembeli, yang lebih dulumenyentuh pakaian bekasadalah pedagang.

Sejak tahun 1990-an lalu,

tidak sedikit masyarakatTanjungbalai memakai pakaianbekas. Namun, hingga saat inibelum pernah terdengar adapedagang atau pembeli yangtertular suatu penyakit gara-garamemakai pakaian bekas.

“Kondisi ini menunjukkanbahwa pakaian bekas yang kamijual, tidak mengandung virus,bakteri dan jamur. Jadi, laranganMenperindag tersebut terkesanmengada ada,” kata Mulia.

Disebutkannya, pakaianbekas sangat membantu ma-syarakat. Misalnya, pedagangdan buruh bongkar muat men-dapat penghasilan dari ber-jualan dan aktifitas lainnya.Sementara itu, masyarakatekonomi menengah ke bawahsangat terbantu dengan adanyapenjualan pakaian bekas.Artinya, dengan keuangan yangterbatas warga bisa belanjapakaian bekas yang kualitasnyamasih layak pakai.

Pria paruh baya itu berha-rap, alasan yang ia kemukakanhendaknya menjadi pertim-bangan Memperindag untukmemberi kelonggaran importpakaian bekas dari luar negeri.

Jika memang larangan ter-sebut sudah tidak bisa diubah,katanya, atas nama ratusanpedagang di Pasar TPO daerahsetempat, ia meminta pemerin-

tah memberikan solusi terha-dap masalah tersebut. “Tanpasolusi, Menperindag hendaknyatidak mengeluarkan laranganyang dampaknya bisa ‘membu-nuh’, kami para pedagang,”katanya.

Pedagang lainnya, Iskandar,mengemukakan pascamuncul-nya kebijakan Menperindagmelarang penjualan pakaianbekas berdampak terhadap

pasokan barang dari luar negeridan mempengaruhi tingkatpendapatan masyarakat. Itukarena selama ini banyak ma-syarakat Kota Tanjungbalai yangmenggantungkan hidup dariaktitifitas bongkar muat dan jualbeli pakaian bekas di Pasar TPO.

Menurut dia, mengeluarkanlarangan boleh - boleh saja,namun hendaknya pemerintahlebih dulu menyiapkan solusi

bagi pedagang yang akan kehila-ngan matapencaharian atausumber penghasilan apabilalarangan tersebut diberlakukan.

“Selaku rakyat dan warganegara kita harus patuh terha-dap keinginan pemerintah,sebaliknya sebagai pemanggkukebijakan pemerintah harusmampu mensejahterakan rak-yat dengan menciptakan lapa-ngan pekerjaan,” katanya. (ant)

AcehWASPADA

Senin

16 Februari 2015

LANGSA (Waspada): Pedagang di Kota Langsamengalami kesulitan mendapatkan uang pecahankertas maupun koin (logam) dengan nilai Rp1.000sebagai alat tukar dalam tiga bulan terakhir ini,Jumat (13/2).

Seorang pedagang dan pemilik swalayan diKota Langsa, Ismail, kepada wartawan mengakusangat mencari uang pecahan Rp1.000 dalamtiga bulan terakhir ini.

“Seharusnya pihak Bank Indonesia (BI) Lhok-seumawe harus tanggap dengan keluhan daripara pedagang yang ada di Kota Langsa, sejauhini dari pihak BI yang turun ke Langsa jadwalnyaselalu tidak menentu,” tandasnya.

Hal yang sama juga diutarakan pengusahamini market, Furqan, sedangkan untuk semuajasa perbankan yang ada di Kota Langsa, bilapara pedagang membawa uang untuk ditukardengan uang pecahan seribu rupiah selalu me-ngatakan tidak ada. Inikan bisa berdampak tidakbaik. “Mana mungkin semua barang selalu kitanaikan seribu rupiah atau selalu kita genapkan,kan sayang para pembeli maupun pelanggankita,” kata.

Sambungnya, selama ini untuk mengatasinyaterpaksa harus pergi bawa uang ditukarkan keBI Lhokseumawe maupun BI Medan, semuaini butuh biaya tambahan dan kalaupun kita tukardi BI Lhokseumawe selalu dibatasi nilai tukarnya.Hanya setiap satu orang mendapatkan Rp200.000untuk uang pecahan seribu rupiah.

Pedagang Kesulitan UangPecahan Rp1.000

Penghargaan Untuk 19 PerusahaanBANDA ACEH (Waspada): Pemerintah Aceh menyerahkan

penghargaan kepada 19 perusahaan di Provinsi Aceh yang dinilaimemiliki prestasi dan berkinerja baik dalam aplikasi konsepkeselamatan dan kesehatan kerja (K-3).

Penghargaan tersebut diserahkan Asisten Administrasi UmumSetda Aceh, Muzakar A Gani, usai apel peringatan Hari Keselamatandan Kesehatan Kerja Nasional (K3) 2015 di halaman kantor PLNAceh, Lampriet Banda Aceh, kemarin.

Ke-19 perusahaan penerima penghargaan tersebut adalah,PT PLN (Persero) Wilayah Aceh, PT Surveyor Indonesia (Persero)Cabang B. Aceh, PT Bank Aceh, PT Lafarge Semen Indonesia,PT Angkasa Pura II (Persero) Bandara SIM, PT TelekomunikasiIndonesia Tbk Wilayah Aceh, BPJS Ketenagakerjaan Cabang BandaAceh, PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Area Banda Aceh.

Kemudian, PT Jasa Raharja (Persero) Aceh, PT Trakindo Utama,PT Dunia Barusa, PT PLN (Persero) Sektor Pembangkitan NaganRaya–Pusat Listrik Lueng Bata Banda Aceh, PT Innopassion Interna-tional Engineering Indonesia, PT Suriatama Mahkota Kencana(Suzuya Mall), PT Aceh Media Grafika, PT Pos Indonesia (Persero),CV Mata Ie, PT Pertamina (Persero) dan BPJS Kesehatan WilayahAceh. (b04)

Kasus Istri Cerai Suami MenonjolBLANG BLADEH (Waspada): Kasus cerai gugat (istri mence-

raikan suami) di Mahkamah Syar’iyah Bireuen tahun 2014 mencapai252 perkara, masih menonjol dibandingkan kasus cerai talak (suamimenceraikan istri) hanya 127 perkara.

Ketua Mahkamah Syar’iyah Bireuen melalui Wakil PeniteraDhiauddin Zakaria menjelaskan, Jumat (13/2), faktor penyebabmasih tingginya angka gugat cerai karena tidak adanya tanggungjawab suami menelantarkan istri dan anak-anaknya tanpamemberikan nafkah hidup.

Sedangkan kasus cerai talak suami menceraikan istri akibattidak adanya keharmonisan, gangguan pihak ketiga, cemburu,kawin di bawah umur, suami-istri tidak mampu memberikannafkah batin, dan kekerasan dalam rumah tangga. (b12)

Pemusnahan Barang InventarisBLANGKEJEREN (Waspada): Sekretariat Daerah Kabupaten

Gayo Lues memusnahkan barang inventaris jenis mobiler daritahun 2003 hingga 2014. Pemusnahan dengan cara membakaritu berlangsung di halaman kantor Setdakab setempat pada Jumat(13/2) pagi.

Antara lain jenis barang yang dimusnahkan, meja, kursi, lemariserta sebagian komputer yang sudah rusak parah dan tidak bernilaiekonomis lagi. Namun untuk barang yang tidak bisa dipakai, tetapimemiliki nilai ekonomis, akan dilakukan lelang sederhana denganmengundang para pengusaha barang – barang bekas. (cjs)

Hasil Musrembang KecamatanMinim Tertampung Di APBK

ACEH TAMIANG (Waspada): Sejumlah kalangan masyarakatmenilai hasil Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrem-bang) tingkat kecamatan di Kabupaten Aceh Tamiang belum dapattertampung secara maksimal realisasi dalam Anggaran PendapatanBelanja Kabupaten (APBK).

“Jangan Musrembang hanya sebatas menjadi program rutinitastahunan yang dilakukan pemerintah daerah, begitu juga realisasinyasebagaimana telah digodok dari tingkat desa hingga kecamatantidak tercamtum ketika pelaksanaan pembahasan APBK,” ungkapMuhammad Yunansyah, pemerhati pemerintah yang juga SekretarisDPD Partai Nasdem Aceh Tamiang, Kamis (12/2).

Menurutnya, belajar dari pengalaman tahun – tahun sebelum-nya, bahkan hasil Musrembang tingkat kecamatan terkadangsama sekali tidak terakomodir, padahal jelas apa yang diajukandi tingkat kecamatan sebelumnya sudah digodok di tingkat desa,dan usulan dimaksud merupakan kebutuhan masyarakat darimasing-masing desa. (cri)

PT Gabah Dunak Hentikan PenderesanBLANGKEJEREN (Waspada): Warga hampir bentrok, PT Gabah

Dunak menghentikan aktivitas penderesan sementara di KecamatanBlang Jerango.

Dilaporkan, saat ini aparat kepolisian dari Polsek setempatsudah turun ke lokasi basecamp guna memperketat pengawasantermasuk mengawasi penderesan getah Pinus yang batangnyamasih kecil, jelas Kapolres AKBP Bhakti Ery Nurmansyah, Kamis(12/2) di ruang kerjanya.

Selain itu Kapolres juga mengatakan, Kepala UPTD KPH VNaharuddin, sudah menghadap langsung ke Kapolres dan mengakuakan menghentikan operasional perusahaan tersebut sebelumpermasalahan izin operasional selesai.

Seperti diberitakan, PT Gabah Dunak melakukan penderesangetah pinus tanpa melakukan sosialisasi kepada pemerintah daerah,bahkan bupati sendiri tidak mengetahui adanya perusahaan yangmelakukan operasional di Gayo Lues. (cjs)

Pramuka Ikuti Napak Tilas Teuku UmarMEULABOH (Waspada): Ribuan peserta Pramuka se Kabupa-

ten mengikuti Napak Tilas di Meulaboh Aceh Barat, Napak Tilasdijejaki Pramuka tersebut dari di mulai Bate Puteh ke MugoKecamatan Pante Ceremen Kabupaten Aceh Barat dengan jarakyang ditempuh 56 km melalui hutan yang pernah dilalui olehTeuku Umar pada jajahan Belanda lalu, Rabu (11/2)

Peserta Pramuka dan umum melibatkan kegiatan tersebutmulai dari Aceh Utara, Lhokseumawe, Nagan Raya, Banda Acehdan Aceh Barat. Estafet tersebut berjalan sukses dan aman.

Official Tim Pramuka Helmi Hamdan didampingi MuhammadIqbal Waspada mengatakan, estafef ini melibatkan seluruh SKPKdi Kabupaten bukan dari Pramuka saja, sebelumnya kita menginapsemalam di Bate Puteh sebelum bergerak ke Mugo tempat Pema-kaman Teuku Umar, rute di jajaki tersebut dari bate Puteh berakhirke Mugo dimana para pejuang Teuku Umar pada saat itu beradadi hutan dan pengunungan, maka kita lalui rute-rute tersebut.Dalam perjalanan tersedia petunjuk dan pos supaya peserta tidaktersesat di hutan,” katanya

Setiap peserta tambah Helmi dilengkapi Tandu saat membawaTeuku Umar, karena beliau pada saat itu dari Bate Puteh dibawaoleh pasukannya dan Wafat di Tengah Hutan, inilah yang dilakukansaat ini supaya pengorbanan beliau ( Teuku Umar ) selaludiingat.(cb07)

Dandim Simeulue Pindah Ke LilawangsaSIMEULUE (Waspada): Dandim Simeulue Letkol Inf Handoko

Prasetyo dipromosikan menjadi Kepala Staf Resort Militer (Kasrem)KOREM 011/Lilawangsa, Lhokseumawe.

Dandim Handoko yang dikonfirmasi menuturkan sprintmutasinya sudah terbit. “Rabu (18/2) sertijabnya,” jawab Handoko.

Di sisi lain, Handoko mengimbau putra putri Simeulue yangsudah mendaftar calon tamtama, prajurit TNI yang dibuka dansedang berlangsung khusus untuk tahun ini. Langsung di PulauSimeulue seleksinya agar bersungguh sungguh. (crm)

ACEH UTARA (Waspada): Umat muslim tidakakan memperingati valentine’s day pada tanggal14 Februari setiap tahunnya, dikarenakan val-entine’s day tidak termasuk dalam hari raya Islam.Karena itu, setiap muslim harus meninggalkandan menjauhi perbuatan tersebut sebagai sikaptaat kepada Allah dan Rasul-Nya.

“Umat muslim juga diharamkan untuk mem-bantu mempersiapkan hari tersebut dan padasetiap hari besar bukan milik umat Islam, baikmenyiapkan makanan dan minuman dan segalajenis bantuan lainnya, karena itu termasuk dalamtolong menolong dalam perbuatan dosa danmaksiat terhadap Allah dan Rasul-Nya,” sebutBupati Aceh Utara Muhammad Thaib, Jumat(13/2).

Disebutkan, kalangan yang paling rentanmelaksanakan peringatan valentine’s day tersebutadalah kalangan remaja dan pemuda. Mereka

Waspada/Abdul Mukthi Hasan

SEJUMLAH sepedamotor dari arah selatan dan utara melintasi jalan Almuslim, Pasar Peusangan,Bireuen, Jumat (13/2), sehingga terlihat sangat kacau balau jalan tersebut setiap hari.

ACEH TAMIANG (Waspada): Tiga Polres wila-yah timur Aceh yang meliputi Polres Aceh Ta-miang, Polres Langsa dan Polres Aceh Timurmenggelar konsolidasi terhadap pencegahanaksi gangguan ketertiban masyarakat (Guantib-mas) maupun peredaran narkoba yang kini sema-kin meresahkan.

Dalam konsolidasi yang digelar pada Kamis(12/2) di aula Mapolres Aceh Tamiang tersebutketiga Kapolres memberikan paparannya tentangakondisi wilayah masing –masing. Setelah me-nyampaikan paparannya, kemudian dilanjutkandengan sesi tanya jawab bagi para perwira yanghadir terdiri dari para Kasat, Kabag, dan Kapolsekserta sejumlah perwira lainnya.

Dimana Kapolres Aceh Tamiang, AKBP DickySondani dalam paparannya mengatakan, tujuanrapat kordinasi jajaran Polres wilayah timur Acehtersebut sebagai salah satu upaya menekangangguan keamanan dan ketertiban masyarakatdi wilayah masing-masing, bahkan akan melaku-

TAPAKTUAN(Waspada): Akademi kepera-watan (Akper) Pemkab Aceh Selatan, mengi-nginkan pola penerapan pengelolaan keua-ngannya dapat beralih menjadi Badan LayananUmum Daerah (BLUD).

Hal ini sesuai amanat PP No. 23/2005 tentangPengelolaan Keuangan BLUD dan PeraturanMendagri No.61/2007 tentang Pedoman TeknisPengelolaan Keuangan BLUD.

Demikian harapan Direktur Akper PemkabAceh Selatan T. Cut Lizam yang disampaikan kepadaWakil Bupati Aceh Selatan Kamarsyah dalam acaraPeringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAWdi gedung Akper setempat Kamis (12/2).

Menurut dia, jika penataan kelembagaansetingkat SKPD dan pengelolaan keuangan polaBLUD dapat diterapkan, maka Akper PemkabAceh Selatan akan dapat menambah prodi baru,menjadi Akademi Kesehatan (AKES) dan selan-jutnya menjadi POLTEKKESDA. Kemudian akanberambah prodi lagi sesuai prospek kebutuhan

ACEH TIMUR secara geografis memiliki bebe-rapa kecamatan di pedalaman, bahkan tergolongterisolir, seperti Kecamatan Simpang Jernih,Serbajadi—Lokop, Peunarun, Indra Makmur danBlang Seunong, Kecamatan Pante Bidari. Untukmencapai titik tersebut harus menggunakan rodaempat jenis doble cabin, roda dua jenis trail sampaidengan harus menggunakan sampan.

Uniknya, daerah yang didominasi berbagaisuku itu berbatasan dengan beberapa kabupatentetangga seperti Lokop berbatasan dengan Kabu-paten Gayo Lues, Simpang Jernih berbatasan denganKab. Aceh Tamiang dan Blang Seunong berbatasandengan Kabupaten Bener Meriah. Daerah tersebutdidominasi suku Gayo, Jawa, Batak, Aceh dan Ma-dura. Rata-rata pekerjaan mereka (penduduk) seba-gai petani dan pekebun.

Terkadang, penempatan seorang PegawaiNegeri Sipil (PNS) katakanlah pejabat Kepala Sekolah(Kepsek) ataupun ditempat tugaskan seorang gurudisana sering disebut ‘dibuang’. Padahal, atasannyatak pernah mengira daerah-daerah terpencil itulokasi pembuangan seorang pejabat negara sepertikepsek.

Perjalanan ke Desa Sijuek, Sarah Gala dan RantoPenyang Rubek membutuhkan waktu 4-5 jammenggunakan roda dua. Tak sedikit, pengendarakhususnya rombongan Kepsek yang ikut bersamaKabid Dikdas mengantar sejumlah Kepala SD kepedalaman Pante Bidari, Kamis (12/2) terjatuhakibat terpeset saat naik dan turun bukit. “Jika hujan,maka daerah ini tidak bisa dilintasi, karena perbukitansangat tinggi,” kata M. Jamiel, Kepala UPTD SimpangUlim.

BLANGPIDIE (Waspada): Pengadaan traktorbesar di Dinas Pertanian dan Peternakan (Distan-nak) Aceh Barat Daya tahun 2014 lalu didugabermasalah, pengadaan yang dikerjakan pihakketiga tersebut dilaporkan tidak melalui meka-nisme yang ditentukan dalam aturan main.

Sumber di Distannak, Kamis (12/2) menye-butkan, pada tahun 2014 lalu Pemkab Abdyamengalokasikan dana melalui Otsus KabupatenAbdya sebesar Rp1,5 miliar untuk pengadaan4 unit traktor besar, paket proyek dimaksuddikerjakan oleh CV AP yang beralamat di jalanTeuku Umar, Gp Geuceu Kayee Jato Banda Aceh.

Mendekati masa kontrak habis lanjut sumberyang meminta identitasnya disembunyikan itu,pihak rekanan memasok 4 unit traktor besarke Distannak Abdya, pihak Distannak Abdyalangsung menerima penyerahan traktor besartersebut dari rekanan tanpa adanya keterlibatan

Gajah Sumatera Diambang KepunahanIDI (Waspada): Kasus demi

kasus kematian gajah

sumatera di Aceh mayoritas

akibat pembunuhan. Kurun

waktu tiga tahun terakhir

pembunuhan gajah semakin

meningkat, lebih-lebih

kematian gajah di wilayah di

Aceh Timur. Kondisi tersebut

menyimpulkan gajah di Aceh

di ambang kepunahan.

“Dalam beberapa tahun ter-akhir kematian gajah semakianmeningkat. Hasil penyelidikandan penyidikan Satuan ReskrimPolres Aceh Timur telah mem-buktikan bahwa bangkai-bangkaigajah yang ditemukan murni akibatpembunuhan, bahkan ka-sus yangsama kita nilai beru-langkaliterjadi,” kata Ketua DPR Kabupa-ten Aceh Timur, Marzuki Ajad alias

Panglima Misee (foto) menjawabWaspada Jumat (13/2).

Dia mengaku salut dengan

kinerja Satuan Reskrim PolresAceh Timur yang dinilai telahmampu mengungkap kasuspembunuhan gajah yang terjadiNovember 2014 silam hingga telahmenyeret lima karyawan PT DwiKencana Semesta termasuk mi-nijer dan asisten pembibitan.“Bahkan, pemberitaan di HarianWaspada, kasus itu sudah P21 dansudah diserahkan ke Kejari Idi,”kata Marzuki Ajad seraya me-minta, berbagai kasus pembu-nuhan satwa dilindungi lainnyadiharapkan terus dilidik dan men-jadi perioritas penyelidikan.

Ketika disinggung beberapakasus pembunuhan gajah yangbelum terungkap? Marzuki Ajad

meminta aparat penegak hukumuntuk bertindak objektif dala pe-nyeledikan kasus konservasi sum-ber daya alam hayati seperti kasuskematian gajah di KecamatanIndra Makmur November 2013dan kasus kematian gajah di Bi-rem Bayeun (wilayah hukum Pol-res Langsa). “Untuk kasus kema-tian gajah di Birem Bayeun saatitu sampel dari organ gajah sudahdibawa ke Labfor di Medan, tapisampai sekarang penyelidikanbelum tuntas di Polres Langsa.Harapan kita, berbagai kasuspembunuhan satwa di Aceh tidakdihentikan, karena pembunuhangajah telah merajalela,” demikianMarzuki Ajad. (b24)

Tiga Ekor Gajah BerkeliaranDi Pemukiman Pante Peusangan

JULI (Waspada): Warga Gam-pong Pante Peusangan Kec. Juli,Kab. Bireuen, kembali diresahkandengan tiga ekor gajah yang dise-but-sebut sejak dua malam ter-akhir masuk dan berkeliaran dipemukiman warga, bahkan jugadikabarkan binatang berbadanbesar tersebut merusak tanamanwarga yang tinggal dibawah jurangkawasan desa tersebut.

Informasi yang diperoleh,warga pedalaman yang beradadiantara perbatasan Bireuen de-ngan Bener Meriah kembali dire-sahkan dengan masuknya tigaekor poe meurah (nama lain yang

disebut orang Aceh kepada gajah)liar masuk dan berkeliaran dipemukiman warga dan juga telahmerusak tanaman milik mereka,padahal belum lama ini, petugasdari Dinas Kehutanan dan Perke-bunan Bireuen bekerjasama de-ngan tim teknis BKSDA telah me-nggiring binatang yang memilikibelalai itu telah digiring ke tempatlain.

Namun, gajah liar tersebutkembali masuk ke kawasan desatersebut dan berkeliaran di pe-mukiman warga serta merusaktanaman milik warga di kawasandesa pedalaman tersebut.

Plt Keuchik Pante PeusanganSyamsudin, kepada wartawandua hari, mengatakan masalahgangguan gajah sepertinya tidakpernah sepi, oleh sebab itu, dirinyaserta masyarakat dan petani dikawasan tersebut kembali berha-rap kepada pihak terkait untuksegera merealisasikan pembangu-nan CRU Gajah di kawasan terse-but supaya ancaman gajah liardapat diminimalisir. “Untuk me-ngatasi dari ancaman gajah liarCRU harus segera di bangun dikawasan desa kami,” harapnya.(cb02)

Jalan Pasar Peusangan AmburadulPEUSANGAN (Waspada):

Kondisi jalan masuk dan jalankeluar pasar Peusangan, Bireuen,sampai sekarang ini, amburadul.Sehingga, kesannya suasana pasarKota Sate tersebut kacau balauatau simpang siur.

Pantauan Waspada, Jumat(13/2), jalan masuk pasar KeudeMatang sebelah timur atau sebe-lah selatan Simpang IV yang bisaditembus ke kampus Umuslimhingga ke Peusangan Seulatansituasinya amburadul. Pasalnya,kendaraan yang datang dari arahselatan melintasi kawasan itu danjuga kendaraan dari arah utarajuga berjalan di jalan tersebut.

Kecuali itu, di jalan tersebutjuga terlihat beberapa kendaraandi parkir di depan toko, sejumlahpedagang juga menggelar da-gangnnya di pinggir jalan yangdulu dikenal jalan jalan masukpasar. “Jalan ini sebenarnya jalanmasuk, sedangkan jalan keluarsebelah barat, namun sekarangjalan masuk juga dilintasi kenda-raan yang keluar dari arah selatan,”kata Asniah seorang warga Peu-sangan, kepada Waspada.

Menurut sejumlah warga danpedagang, kacaunya jalan masukdan jalan keluar pasar KeudeMatang Geulumpangdua, telahterjadi sejak beberapa waktu lalu,bahkan kesannya sengaja diabiar-kan dan juga seolah-olah tidakada yang mau peduli, sehinggajadinya seperti sekarang ini kacaubalau.

“Jalan sebelah timur ini setiaphari kacau, apalagi siang hari, ken-daraan banyak keluar masuk,ditambah lagi anak sekolah jugapulang, mahasiswa juga ada yangdatang dan ada yang mau keluar,belum lagi ada sejumlah mobildan sepeda motor yang diparkirdi pinggir jalan dan juga pedagangyang menggelar dagangnya dipinggir jalan, benar-benar macatjadinya,” kata seorang pedagang.

Lebih parahnya lagi, sam-bung dia, bila pada hari pekan(Kamis), ada acara di kampusUmuslim ditambah lagi ada pestadi rumah warga di kawasan sebe-lah selatan pasar Keude sungguhbenar-benar amburadul keda-raannya. “Jalan sebelah timuryang bisa ditembus ke Umuslim,

namanya saja nama Almuslimdan sejak lama menjadi jalanmasuk utama Keude Matang,namun sejak beberapa waktu lalujalan itu tidak jelas lagi sebegaijalan masuk, namun juga sudahdilintasi kendaraan yang datangdari arah selatan pasar,” katanya.

Sedangkan jalan keluar pa-sarnya juga yang sudah kenal lama,yaitu, jalan sebelah barat ataujalan pasar ikan lama. “Makanyakalau tidak ditertibkan lagi seba-gaimana biasanya, jalan pasarKeude Matang ini terus kacau balau,simpang siuar atau amburadulseperti yang terlihat sekarang ini,”tambah seorang pedagang.

Seorang mahasiswa Umus-lim, menambahkan, para maha-siswa sering kewalahan melintasijalan masuk pasar Peusangan,karena sering tidak jelas kenda-raan masuk dan keluar melintasikawasan itu. “Kita harap kepadapihak terkait untuk menertibkanjalan pasar Keude Matang ini, su-paya menjadi jelas masuk danjalan keluar pasar Keude Matanggeulumpang Dua ini,” harapnya.(cb02)

‘Tugas Di Pedalaman Bukan Berarti Dibuang...’“Kami menugaskan bapak/ibu ke daerah

terpen-cil bukan karena ini lokasi buangan, tapikami mengira bapak/ibu yang mampu membawaperubahan disini,” kata Kabid Pendidikan Dasar(Dikdas) Dinas Pendidika Aceh Timur, Agussalim,SH, MH dalam sambutan Serah Terima JabatanKepala SDN Sijuek dari Amiruddin ke A. Manafdi Gedung SDN Sijuek, Kecamatan Pante Bidari,Kamis (12/2).

Mutasi dan rotasi yang dilakukan pihak DinasPendidikan, kata Agussalim, bukan keinginan pihak-nya atas nama pribadi, namun kepentingan kedina-san dan hal tersebut dinilai lazim di jajaran peme-rintahan. “Tugas di daerah terpencil merupakanujian dan tantangan bagi seorang pejabat, jika mam-pu membawa perubahan dan mampu mening-katkan mutu pendidikan maka pihaknya akan menu-gaskan dan akan menempatkan ditempat tugasyang baru. Tapi jika tidak mampu merubah pendi-dikan, terkadang lebih buruk dari sebelumnya,maka pihaknya juga tak segan-segan mencopotnyakembali dari jabatannya,” kata Agussalim.

Tak hanya Kepala SDN Sijuek, namunsebelumnya Kabid Dikdas juga mengantar danmenyaksikan Serah – Terima Jabatan Kepala SDNSarah Gala dari A.Manan ke Munawir, Kepala SDNRanto Panyang Rubek dari A.Bakar Siddiq ke Saridindan Kepala SDN Pante Labu dari Syariguddin keMuhammad Nur. Kabid Dikdas, kala itu ditemaniKepala UPTD Simpang Ulim M.Jamiel dan kepalaPengawas Sekolah (PS) serta puluhan Kepala SDdalam wilayah Simpang Ulim serta Kepala SMPN4 Pante Bidari, A.Aziz.

M. Ishak

Berlaku Di Dunia Barat,Tak Berlaku Bagi Muslim

menganggap hari tersebut sebagai hari untukberkasih sayang. Pada hari itu, para kekasih danyang sedang jatuh cinta menyatakan cintanyakepada masing-masing pasangan. Hal ini berlakudi dunia barat dan tidak berlaku bagi umat muslim.“Sekali lagi saya ingatkan, tidak boleh ada peringa-tan valentine’s day di Aceh Utara,” katanya. Sejum-lah elemen masyarakat di Aceh Utara dan Lhok-seumawe menolak perayaan valentine’s day (harikasih sayang) di Aceh. Valentine’s day setiap 14Februari itu selain menyesatkan juga identik denganperzinaan bagi kaum remaja.

Sedangkan Ketua Korps HMI-Wati (Kohati)Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang AcehUtara dan Lhokseumawe, Anita, Jumat (13/2)mengatakan, pihaknya selaku mahasiswa peduliSyariat Islam, menolak upaya membesarkan bu-daya Barat (valentine’s day) apalagi sampai dirayakanoleh generasi muda Aceh. (b18/cmk)

Konsolidasi Tiga Polres WilayahTimur Aceh Cegah Guantibmas

kan kerjasama terkait kasus narkoba, curanmorserta kasus perampokan.

Menurutnya, dalam waktu dekat ini juga ketigaPolres sepakat akan melakukan razia besar-besa-ran, terutama dilintasan jalan Negara Medan-Banda Aceh.

Sementara itu, Kapolres Langsa, AKBP SunaryaSIK dalam kesempatan itu menegaskan, bagianggota polisi yang terlibat narkoba langung akandilakukan sidang kode etik. “karena itu diharapkanjangan sampai ada oknum anggota Polres Langsa,Aceh Tamiang dan Aceh Timur yang jadi beking,kalau ada saya tangkap,” katanya sembari menye-butkan, karena saat ini Polisi sudah menuju strategipelayan prima.

Pada kesempatan yang sama, Kapolres AcehTimur AKBP Hendri Budiman SH SIK MH yangdiwakili Waka Polres Kompol Aji Purwanto SIK,mengatakan, pihaknya siap mendukung programkerja yang di dukung Polres Aceh Tamiang danPolres Langsa.(cri)

Akper Pemkab Aceh SelatanBerharap Bisa Beralih Jadi BLUD

seperti D III farmasi, gizi dan Teknologi Elek-tromedik.

Menanggapi hal tersebut, Wakil Bupati Kamar-syah mengatakan sebagai persiapan menjadiBLUD, Pemkab telah membentuk tim penilai,apakah Akper Pemkab ini bisa mandiri. Mengingatdi daerah yang dipimpinya saat ini ada tiga institusipendidikan yang harus disubsidi. Yakni SMA Unggul,Politeknik Aceh Selatan dan Akper Pemkab.

“Secara pribadi Kami sangat mendukungperalihan menjadi BLUD, tetapi semuanya itutergantung hasil penilaian tim nantinya,” ucapKamarsyah.

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAWitu, turut dihadiri Ketua DPRK Aceh Selatan T.Zulhelmi, Kadis Kesehatan Mardaleta, KadisPendidikan H.Yusafran dan Direktur BLUD RSUYAAkmal Jawardi.

Bertindak sebagai penceramah Ustad RizaNazlianto, anggota MPU Kabupaten Aceh Selatan.(b30)

Pengadaan Traktor Di AbdyaDiduga Bermasalah

panitia pemeriksa barang kabupaten yang telahlama dibentuk.

Tidak diperiksanya 4 unit traktor oleh panitiapemeriksa barang kabupaten, diduga karena yangmengerjakan paket dimaksud merupakan orangdekat lingkaran Bupati Abdya.

Kepala Bidang Usaha Tani dan Perluasan Lahan(UPTL) Distannak Abdya Bangsawan Siregarmembenarkan paket pengadaan 4 unit tractorbesar tahun 2014 lalu dikerjakan CV Angga Pratama.

Bangsawan Siregar mengatakan, terkait tidakterlibatnya panitia pemeriksa barang saat penye-rahan traktor dari pihak rekanan kepada Distannak,pihaknya mengaku belum bisa memberi komentardengan alasan dirinya belum satu bulan dudukdi jabatannya saat ini.

Kadistannak Abdya Maswadi dihubungimelalui ponselnya menolak memberi keterangan.(cza)

“Kalau kita butuh uang pecah seribu rupiahsekitar Rp2 juta, jadi harus bawa 10 orang. Lalu,bisa dibayangkan bila uang pecahan seribu rupiahdalam bentuk koin (logam) dan bila kita pakaijasa orang lain, maka kita juga terpaksa harusmemberikan upah bagi tiap orang untuk penu-karan uang pecah tersebut,” terangnya.

Kemudian, di BI Lhokseumawe jadwalpenukaran uang pecah selain dibatasi jumlah nilaitukarnya juga dari pukul 09:00 hingga 12:00 dariSenin hingga Kamis. Bayangkan saja bila kita dariLangsa dengan jadwal seperti ini tak terkejar waktu,jalan satu-satu terpaksa kita menginap atau pakaijasa orang lain untuk penukaran uang.

“Kalau memang bank yang ada di Kota Langsatidak ada menyediakan uang tukar seribu rupiah,mestinya pihak BI selalu menugaskan pegawainyasetiap seminggu atau dua minggu setiap bulanuntuk membuka pelayanan penukaran uang peca-han bagi pelaku usaha terutama bagi pemilik swala-yan atau warga lainya,” harapnya.

Secara terpisah, Kepala Seksi OperasionalKas Perwakilan Bank Indonesia (BI) Lhokseu-mawe, Azhari yang dikomfirmasi wartawan mela-lui telefon selularnya mengatakan, di bulan Januarikita sudah melakukan kas keliling meliputi wilayahAceh Tamiang dan Kota Langsa.

Selain itu, kita selalu distribusikan uang pecahanseribu rupiah dalam bentuk kertas ataupun koin(logam) dan juga kita sediakan bagi warga yangingin menukarkan uang rusak dan lusuh. (m43)

C6

AcehWASPADASenin

16 Februari 2015

Waspada/M. Ishak

RIBUAN Jamaah kaum ibu serius menyimak pelaksanaan Muzakarah Ulama se Aceh di PondokPesantren Bustanul Huda Julok, Kabupaten Aceh Timur, Minggu (15/2).

KOTA JUANG (Waspada): Sejak lamaKecamatan Jeumpa Aceh Utara memiliki sebuahmasjid tertua di Kota Bireuen, Masjid Geudongnamanya.

Pihak ahli waris menyampaikan kepadaGeuchiek Pulo Ara Heudong Teungoh MukhtarYusuf lokasi tanah diwakafkan khusus untuklokasi pembangunan masjid.

Menurut Mukhtar Yusuf, luas masjid Al Mu-qarramah Kota Juang 30 x 20 meter (600 meter

Waspada/AR Djuli

PEMBANGUNAN Masjid Al Muqarramah Kota Juang sebagai pengganti masjid tertua

LHOKSUKON (Waspada): Sabu-sabu yangditangkap aparat gabungan Polres Aceh Utaradan unit intel Kodim 0103 Aceh Utara di DesaCempeudak, Kec. Tanah Jambo Aye—Panton-labu, Aceh Utara, Sabtu (14/2) pagi, rupanyadiangkut dengan boat dari Malaysia bersamaandengan bawang merah.

“Tapi saya tak tahu kemana bawang itudibawa. Begitu sampai di Kuala Jambo Aye sayadan sabu langsung diturunkan di situ. Sedangkanboat dan bawang berangkat lagi,” aku Mzk, 20,satu dari empat tersangka yang diciduk di Cem-peudak.

Pemuda asal Desa Calok Geulima Idi Rayeuk,Aceh Timur, ini juga ‘bernyanyi’, dia berlayardari Malaysia selama hampir 30 jam. Marekaberlima dalam boat. Sementara nahkoda atautekong boat disebut-sebut berinisial MJA, priaasal Seuneubok Pidie yang kini menetap di Langsa.

“Nama aslinya saya nggak tahu. Tapi orang-orang sering memanggilnya Bang Min. Betulini saya bilang pak. Saya jujur, tidak bohong,”imbuh Mzk meyakinkan polisi saat diinterogasidi ruang Kasat Narkoba Polres Aceh Utara, Sabtu(14/2) siang.

Waspada/Musyawir

PARA tersangka anggota sindikat mafia sabu internasional diabadikan di Mapolres Aceh Utara,di Lhoksukon, Sabtu (14/2) petang.

BIREUEN (Waspada): Batang tanaman padimerah yang banyak dikeluhkan para petani dibeberapa kecamatan di Bireuen, sekarang ini,diduga kuat akibat kadar asam tanahnya yangtinggi. Bahkan, hasil pemeriksaan tim dinas Per-tanian dan Peternakan Bireuen, belum lamaini di beberapa tempat, keasaman tanah tinggidiakibatkan lama terendam banjir. Sehingga,keasaman (PH) tanah tinggi lebih dari batas nor-malnya.

Koordinator Pengamat Hama,Dinas Perta-nian dan Peternakan Bireuen, Azhari, kepadawartawan dua hari lalu, menjelaskan, dari hasilsupervisi atau pantauan mereka beberapa haribelakangan ini kelapangan bersama kepala labo-ratorium penyakit tanaman dan hama KeumalaKabupaten Pidie, Adi Bahani,SP, di kawasanJeumpa, Kota Juang, Kuala dan Peusangan,dipastkan Norfatogen atau keasaman tanah tinggidi dampak diduga kuat akibat lama terendambanjir, sehingga setelah ditanami padi batangnya

SIMEULUE (Waspada): Berita hangat seputardiperiksanya sejumlah pejabat Simeulue oleh aparatpenegak hukum. Salah seorang diantara itu KadisPendidikan berinisial Rd, santer. “Ya, betul,” jawabSekda Simeulue Drs. Naskah Bin Kamar.

Sekda kepada Waspada kemarin menjelaskanKepala Dinas Pendidikan Simeulue diperiksaoleh kejaksaan pada Jum’at (13/2). “Mestinyadua hari sebelum itu,” urai Sekda.

Namun karena sibuk maka kata Sekda keha-diran Raduin ke kejaksaan setempat tertundabeberapa hari. “Tapi hal tersebut tidak masalah,sebelum itu saya sudah suruh dia melaporkanalasannya ke kejaksaan,” jawab Sekda lagi.

Lebih lanjut lanjut katanya pemanggilanKadis Pendidikan Simeulue sesuai surat kejaksaan

Waspada/Rusli Ismail

BEGINILAH kondisi jalan dalam Kota Banda Aceh di saat curah hujan tinggi mengguyur kawasanIbukota Provinsi Aceh itu. Foto ini direkam di sepanjang Jalan Ahmad Yani, kawasan Peunayong,Banda Aceh yang digenangi banjir genangan saat hujan beberapa waktu lalu.

Seorang Sopir TrukBatubara Dibacok

ACEH BARAT (Waspada): Zulkifli, 37, seorang warga SuakRibee kecamatan Johan Pahlawan terpaksa dilarikan ke rumahsakit umum Cut Nyak Din (CND) Meulaboh, setelah terkena baco-kan di punggung bagian kiri oleh rekan kerjanya.

Seorang dokter perawatan korban, dr Fahmi mengatakan,korban sempat mengalami pendarahan karena terkena bacokanbenda tajam dibagian punggung sebelah kiri dengan panjangbacokan sekitar 20 cm dengan kedalaman 5 cm.

‘’Sekarang korban sudah tertangani dengan baik dalam pera-watan intensif dari pihak sakit,’’ katanya, Jumat (13/2).

Kejadian naas yang menimpa sopir truk batubara itu, terjadisekira pukul 16.30 WIB di pelabuhan Jetty Meulaboh. Korbandiduga dibacok rekan seprofesinya, Odeng, saat berebut antritruk pada pelabuhan Jetty Meulaboh.

Pantauan Waspada, Jumat (13/2) sekira pukul 17.10 darahkorban berceceran di lantai rumah sakit umum CND Meulaboh,saat itu, keluarganya, anak dan isterinya menangis histeris menyak-sikan ceceran darah korban. Sementara celana dan baju korbanbasah berdarah tanpa tersisa.(caj)

Pemko Banda AcehLakukan Terobosan

BANDA ACEH (Waspada) : Pemerintah Kota Banda Acehtelah lama menerapkan program e-kinerja PNS di jajarannya.Penerapan program tersebut dipertegas dengan lahirnya berbagaiPeraturan Walikota Banda Aceh tentang Program e-kinerjaPemerintah Kota Banda Aceh.

Kepala UPTB Penilaian Kinerja PNS Muhammad Syarif, Jumat(13/2), menyebutkan bahwa berbagai regulasi pendukung lainnyaterus dibenahi guna memperkuat program e-kinerja PNS, sebutsaja Surat Edaran Walikota Nomor 065 Tahun 2012, PeraturanWalikota No. 12 Tahun 2013 serta Peraturan Walikota Nomor 25Tahun 2013.

Sejalan dengan lahirnya Unit Pelaksana Teknis Badan yangfokus melakukan penilaian e-kinerja PNS di lingkungan PemerintahKota Banda Aceh, kata dia, berbagai terobosan dilakukan gunamenjadikan lembaga tersebut profesional dalam bekerja. (b02)

Jabar Pelajari Smart CityKe Banda Aceh

BANDA ACEH (Waspada): Komisi I Dewan Perwakilan RakyatDaerah (DPRD) Jawa Barat melakukan kunjungan kerja ke BandaAceh untuk mempelajari konsep smart city yang diterapkan olehPemerintah Kota Banda Aceh.

Rombongan yang berjumlah 11 orang dan dipimpin olehKetua Komisi I DPRD Jabar Syahrir disambut Sekdako BandaAceh Bahagia, beserta sejumlah Kepala SKPD di Ruang RapatWali Kota, Banda Aceh, Jumat (13/2). Hadir juga Wakil Ketua DPRKBanda Aceh Heri Julius dan sejumlah anggota DPRK Banda Acehlainnya.

Pada kesempatan itu, Sekda Bahagia yang mewakili Wali KotaBanda Aceh memaparkan secara sekilas tentang kondisi KotaBanda Aceh pasca tsunami 2004 lalu hingga sekarang. Konsepsmart city yang diberi label Banda Aceh Islamic Cyber City, kataSekda sudah mulai diterapkan sejak 2008.

Sejak 2008 pula, dibangun dan digunakan sebuah aplikasibernama public complaint yang berbasis website dan SMS.

Anggota Komisi I DPRD Jabar H Hidayat Royani menyatakansangat tertarik dengan konsep smart city yang diterapkan di BandaAceh terutama pada aplikasi e-Kinerja. (b02)

Korban PenculikanDitebus Rp75 Juta

LHOKSUKON (Waspada): Fahmi, 28, warga Desa Ampeh,Kec. Tanah Luas Aceh Utara, yang dilaporkan diculik OTK bersamarekannya Faisal, 26, asal Desa Alue, Kec. Tanah Luas, sejak 4 Februari2015, dibebaskan pelaku Kamis (12/2) sore. Sumber Waspadamenyebut, kawanan pelaku melepas Fahmi setelah ditebus Rp75juta. Namun tidak ada pernyataan resmi dari polisi terkait uangtebusan tersebut.

Sementara Fahmi sendiri kini sudah dibawa pihak keluargake tempat yang dirahasiakan agar lebih nyaman. “Meski tidakdipukuli, abang kelihatan trauma berat. Badannya kurus. Kakinyajuga lecet-lecet, seperti kelamaan jalan kaki. Sekarang, sudah dibawake suatu tempat untuk berobat supaya lebih aman,” kataMuhammad, adik Fahmi, Jumat (13/2).

Kapolres Aceh Utara Achmadi, terpisah membenarkan Fahmisudah dibebaskan kawanan penculik. Namun pihak keluargamasih tertutup, sehingga belum bisa dimintai keterangan. “Pelakuakan terus kita buru sampai dapat. Sementara untuk mencegahkasus serupa, kita sudah rapat dengan muspida minta pos siskamlingdiaktifkan kembali,” kata kapolres.

Seperti diberitakan sebelumnya, Fahmi dan Faisal dilaporkandiculik OTK dengan menggunakan mobil, di wilayah Kec. TanahLuas, Rabu (4/2) dinihari. Namun, Faisal lebih dulu dibebaskanpada Sabtu (7/2) malam, dengan tebusan Rp70 juta.(b19)

Keputusan Muzakarah Ulama Se Aceh

Merenovasi Masjid YangMasih Baik Hukumnya HaramJULOK (Waspada): Jika

kondisi masjid masih baik

dan masih memungkinkan

untuk dilaksanakan berbagai

ibadah, maka hukum

merenovasi masjid adalah

haram. Kecuali, jika kondisi

masjid dalam kondisi darurat

dan dikhawatirkan terjadi

ancaman terhadap jamaah.

“Haram merenovasi masjidselama masjid itu belum membu-tuhan untuk direnovasi, sebabdapat menghilangkan ‘ainnya(harta) orang yang mewakafkan,”terang Tgk. H. Nuruzzahri atauWaled Nu dalam Muzakarah

Ulama se Aceh di Pondok Pesan-tren Baustanul Huda Julok, Ka-bupaten Aceh Timur, Minggu(15/2).

Namun demikian, Waled Numengatakan diperbolehkan me-lakukan renovasi masjid ketikaumat Islam tidak lagi muat dalammasjid untuk melaksanakan ber-bagai ibadah, seperti ibadah shalat

jumat, shalat wajib dan lainnya.“Lebih-lebih jika masjid itu di-khawatirkan rubuh karena ben-cana alam, maka hukum mere-novasi masjid itu wajib,” kata diaseraya meminta para panitiapembangunan masjid khususnyadi Aceh tidak merenovasi masjiddi Aceh di saat masjid itu belummembutuhkan renovasi.

Seperti merenovasi MasjidilHaram di Mekah dan Masjid Na-bawi di Madinah, terang WaledNu, itu diperbolehkan. “Sebabuntuk memperluas masjid, makaharus direnovasi secara menye-luruh. Bahkan renovasi yang dila-kukan bukan semata-mata untukmemperindah bagian luar danbagian dalam, tapi kepentinganumat,” terang Waled Nu serayamenambahkan, jika hanya seke-dar untuk memperindah namuntidak darurat maka hukumnyatetap haram.

Pendapat haram merenovasimasjid juga dikatakan ulamakharismatik Aceh lain yakni TgkH Muhammad Amin yang akrabdisapa Tumin Blang Blahdeh. Diajustru meminta agar panitia pem-bangunan masjid tidak semba-rangan merenovasi atas kepu-tusan beberapa tokoh masyara-kat, namun harus mendapat

persetujuan beberapa ulama diAceh, “sebab merenovasi masjidsecara menyeluruh akan meng-hilangkan ‘ainnya wakaf sese-orang,” katanya.

Hadir dalam MuzakarahUlama se Aceh antara lain WakilGubernur Aceh H.Muzakir Ma-naf, Walikota Lhokseumawe Suai-di Yahya, Sekda Aceh Timur M.Ikhsan Ahyat,S.STP,M.AP, AsistenII Setdakab Aceh Timur Mohd.Mukhtar,M.AP, anggota DPRAceh, Tgk Usman Abdullah danpara kepala SKPK di jajaran Pem-kab Aceh Timur.

Sementara kalangan yang ha-dir dalam Muzakarah Ulama an-tara lain Tgk H Mustafa (Abu Pa-loh Gadeng), Tgk. H Nuruzzahri(Waled Nu), Tgk H Abdul Wahab(Abu Matang Peureulak), Tgk HAbdullah (Abu Kruet Lintang),Tgk H Muhammad Amin (TuminBlang Blahdeh), Abu BlangJrueng, Tgk H Djafar (Abi JafarLueng Angen), Tgk H Muham-mad Daod (Abi Daod), Tgk H MAli (Abu Paya Pasi), Abu Keuta-pang, Abon Kuta Fajar, Ayah CotTrueng dan Tgk H Bukhari Hasan(Ayah Leuge) dan sejumlah ulamakharismatik lainnya serta ribuanumat Islam dari berbagai kabu-paten/kota di Aceh. (b24)

Ruko Jadi Gereja, Warga Langsa Desak Tutup LANGSA (Waspada): Untuk

tidak terjadinya anarkis dan gese-kan antar umat bergama, masya-rakat dan Ormas Islam KotaLangsa mendesak Pemko Langsadan instansi terkait untuk segeramenghentikan dan menutup ke-giatan ilegal Gereja Bethel Indo-nesia (GBI) di kawasan toko bela-kang Jalan Iskandar Muda No 73Peukan Langsa, Minggu (15/2 ).

Pasalnya, kegiatan pembak-tian ibadah agama kristen di tokobelakang itu selain tidak memilikiizin (ilegal-red) juga telah mere-sahkan masyarakat sekitar. Ru-mah toko (Ruko) yang seharusnyaberfungsi sebagai tempat usahatelah dijadikan sebagai gereja tan-pa memiliki izin.

Menurut Keuchik PeukanLangsa, Syarifuddin Z, Minggu(15/2), kegiatan kebaktian ibadahumat kristiani Gereja BethelIndonesia (GBI) di toko belakangjalan Iskandar Muda yang diada-kan setiap hari Minggu sudah sa-ngat meresahkan masyarakatyang ada di sekitar itu. Ruko yangseharusnya berfungsi sebagaitempat usaha atau tempat tinggaltelah dijadikan gereja BethelIndonesia (GBI) tanpa memilikiizin. “Kegiatan kebaktian tersebutilegal dan sudah sangat meresah-kan masyarakat sekitar,” ujar Sya-rifuddin.

Dikatakan Syarifuddin, setiaphari Minggu jamaat umat kristianiitu berdatangan dari berbagaidaerah, ada yang datang dari KualaSimpang, Binjai, Medan dan dariLangsa sendiri berkumpul di rukonomor 73.

Mereka mengadakan sejenispembaktian juga didatangkanpendeta khusus dari Medan.

Tamu-tamu yang datang itu danmenginap di situ tidak pernahdilaporkan kepada kita selakukeuchik di sini. Mereka tidak me-nghargai kita sama sekali, katanya.

“Kegiatan pembaktian iba-dah agama kristen di tempat itusudah berlangsung sejak tahun2006 lalu. Kebaktian kadang-ka-dang dilakukan secara terselu-bung dan ada juga dilakukan se-cara terbuka. Masyarakat dan Or-mas Islam meminta Pemko La-ngsa untuk bertindak tegas segeramenutup atau menyegel ruko ter-sebut. Agar tidak terjadi gesekanantar umat beragama atau sebe-lum terjadi anarkis kita harapkanPemko Langsa dapat segera me-nyegel atau menutup ruko terse-but. Kepala Dinas Syariat IslamKota Langsa, Drs H Ibrahim Latif,MM yang dikonfirmasi secaraterpisah mengatakan, pihaknyajuga mendapat laporan yang samadari masyarakat tentang kebera-daan gereja ilegal di Jalan IskandarMuda kawasan toko belakang itu.

“Menurut laporan masyara-kat, pemilik toko itu milik Yusmai-nar Yanto alias Mimi, WNI keturu-nan, dialah pengelola kegiatangereja ilegal itu. Masyarakat danOrmas Islam telah banyak mela-porkan hal ikhwal tersebut kepadakami. Selanjutnya, persoalan itutelah kita teruskan kepada Fo-rum Komunikasi Umat Beraga-ma (FKUB) Kota Langsa untukditindak lanjuti,” sebutnya.

Dikatakan Ibrahim, kita sangatmenghargai kerukunan umatbergama dan tidak menginginkanada gesekan antar umat beraga-ma. Silakan mereka kegiatan pem-baktian ibadah di gereja resmiyang ada di Kota Langsa, yaitu

di gampung Jawa KecamatanLangsa Kota.

“Jangan mengembangkanagama di tempat yang sudah adaagama. Kita harapkan instansiterkait dapat segera menghen-tikan, menyegal atau menutupgereja ilegal itu yang sudah sangatmeresahkan umat beragama. Ke-pada masyarakat kita harapkantidak main hakim sendiri, serah-kan persoalan itu kepada peme-rintah,” tandasnya.

Pemilik toko, Yusmainar Yantoalias Mimi, WNI keturunan yangdikonfirmasi wartawan terkaitizin operasional gereja tersebutmengaku tidak bersedia membe-rikan komentar. “Tanyakan sajake Forum Komunikasi Umat Be-ragama (FKUB) Kota Langsa atauKesbang. Saya hanya pemilik ge-dung saja,” sambil berlalu danber-kata saya sedang sibuk adatamu dari luar kota.

Sementara Ketua FKUB La-ngsa, Dr H Zulkarnain, MA saatdihubungi wartawan menya-takan, menurut Peraturan Bersa-ma Dua Menteri No 8 & 9 MenteriAgama & Menteri Dalam NegeriRumah dan atau Rumah Tokotidak boleh digunakan sebagaitempat ibadah.

“Sehingga aktivitas kebaktianyang dilakukan oleh pihak GerejaBethel Indonesia di toko Jalan Is-kandar Muda Langsa menyalahidan melanggar peraturan duamenteri tersebut dan konsekuensihukumnya kebaktian yang dila-kukan Gereja Bethel Indonesiadi rumah toko harus ditutup ataudihentikan. Ya kebaktian di rumahtoko tersebut ilegal dan menyala-hi peraturan,” tandasnya. (m43)

Kuras Anggaran Rp1 T, DrainaseBelum Mampu Atasi Banjir

BANDA ACEH (Waspada):Meskipun telah menguras dana(anggaran) yang cukup besaryakni hampir mencapai Rp1 tri-liun yang diperuntukkan untukpembangunan goat (drainase)di Kota banda Aceh, namun hing-ga kini belum mampu mengatasibanjir genangan di ibu kota Pro-vinsi Aceh tersebut.

Pembangunan dan perbaikandrainase yang terus dilakukan Pe-merintah Kota (Pemko) BandaAceh hingga tahun anggaran 2014lalu belum membawa hasil mak-simal, buktinya setiap hujan lebatmengguyur ibu kota ProvinsiAceh itu tetap saja mengalami

banjir genangan dan tetap menja-di persoalan utama.

Kondisi demikian mendapatsorotan dari berbagai elemen ma-syarakat dan Lembaga Sisial Ma-syarakat (LSM). “Pembangunandrainase di Banda Aceh dilakukandari itu ke itu,” kata Syukri, seorangpengamat lingkungan, Minggu(15/2).

Penilaian yang sama juga di-sampaikan Ketua Fraksi PartaiKeadilan Sejahtera (PKS) DewanPerwakilan Rakyat Kota (DPRK)Banda Aceh, Irwansyah yang me-nyebutkan proyek pembangunandrainase di Kota Banda Aceh yangdilakukan sejak tahun anggaran

2007/2008 hingga sekarang, yangtelah menelan anggaran hampirRp1 triliun ternyata masih belummampu mengatasi masalahbanjir.

Menurut Irwansyah, pem-bangunan drainase sebagai upayauntuk mengatasi Kota Banda Acehbebas dari banjir tidak terlaksanadengan maksimal, karena sepanjangtahun 2014 lalu sudah beberapakali terjadi banjir. Bahkan anehnyaruas jalan yang sebelumnya tidakpernah digenangi banjir seperti JalanAhmad Yani, malah yang terparahdigenangi air mencapai selututorang dewasa saat hujan beberapawaktu lalu. (b09)

Pembangunan MasjidAl Muqarramah Dipacu

bujur sangkar) dibangun berlantai dua akanmenelan dana Rp 7 miliar lebih. Sumber dana pem-bangunannya dari swadaya masayarakt Bireuendan sumbangan para dermawan luar Bireuen.

Saat ini pembangunanya akan memasuki pe-masangan atap genteng, satu kubah ukuran besardan tiga kubah ukuran sedang. Untuk percepatanpembangunan sangat diharapkan uluran tanganpara dermawan, pengusaha dalam kota Bireuenmaupun luar kota Bireuen. (b12)

Padi Merah Batang DisebabkanKadar Asam Tanah Tinggi

memerah.“Setelah diteliti ke lapangan di beberapa lokasi

, padi yang merah batangnya itu akibat PH tanahtinggi melebihi 7. PH tanah tinggi itu bukannyatidak bagus. Namun, lebih cocok untuk tanamanpalawija. Sedangkan untuk menanam padi PH-nya sangat bagus 6 atau paling tinggi 6,5 PH dankami sudah mengambil sapel untuk diuji di labo-ratorium,” jelas Azhari.

Untuk mengatasinya, lanjutnya, petani dapatmenaburkan abu pabrik yang telah dicampurdengan sedikit pupuk NPK. “ Efek dari banjir untuktahun ini, usia tanaman jadi bervariasi, di wilayahJeumpa padinya sekarang ini usia padi 0 sampai30 hari. Dikawasan lainnya, seperti di wilayah Kualausia padi, 0 sampai 50 hari,” ujarnya.

Sebagaimana diketahui padi milik petani dienam desa, diwilayah Kecamatan Jeumpa Bireuen,didera penyakit batang merah, sehingga petaniresah, karena padi mereka terancam tidak bisadipanen. (cb02)

Sekda Benarkan KadisdikSimeulue Diperiksa Jaksa

Simeulue. Dalam kapasitas sebagai saksi.“Bukan sebagai tersangka, tapi sebatas klarifikasi

saja,” terang Sekda menepis isu yang menyebutkanKadisdik berinisial Rd diperiksa sebagai tersangkakorupsi dana Pendidikan Simeulue yang disinyalirbanyak dikorupsi oleh oknum pejabat setempat.

Sekda tapi tidak menampik pemeriksaan RDterkait dugaan korupsi, karena RD informasi diperik-sa di ruang Pidsus (Pidana Khusus) kejaksaan setem-pat. “Iya, terkait soal lama bantuan dari pusat,”

Salah seorang staf Kadis Pendidikan keperca-yaan RD, Man yang membawa/menyetir mobilKadis Pendidikan ke kejaksaan saat ditanya Waspadasebelum itu enggan berkomentar. Namun dia menu-turkan alasan atasannya datang karena ada suratresmi yang dia terima. (crm)

Sabu 15 Milyar DiangkutDengan Boat Bawang

Sesuai faktur yang disita polisi bawang merahilegal yang diangkut dengan boat pembawa Sabutersebut sebanyak 500 bag dengan berat per bag10 kilogram. Barang diorder tanggal 11 Februari2015 melalui Jinwei Trading dan diangkut dengankapal motor atau boat Riski Mulia. Sedangkanyang menandatangani tanda terima barang difaktur tersebut, Mzk.

Aparat gabungan dari Kepolisian Resort AcehUtara dan Unit Intel Kodim Aceh Utara menangkaptiga pria dan seorang wanita yang diduga kuat anggo-ta mafia narkoba internasional, di Desa Cempeudak,Kec. Tanah Jambo Aye—Pantonlabu, Aceh Utara,Sabtu (14/2) pagi.

Bersama mereka disita 19 paket sabu-sabuasal Malaysia dengan berat total 14,4 kilogram atauseharga Rp15 Milyar, lima paspor dan satu mobilXenia BL 968 F. Tersangka dan barang bukti kinidiamankan di Mapolres Aceh Utara, di Lhoksukon.

Tersangka masing-masing berinisial, Mzk BinAbd, 20 dan Rml Bin Arb, 49, keduanya warga DesaCalok Geulima, Kec. Idi Rayeuk, Aceh Timur, HrmBin Hsn, 48 asal Desa Sungai Paoh Kec. LangsaBarat, Kota Langsa dan Nn Binti Zn, 39, wargaGampong Jawa Tengoh, Kec. Langsa Kota.(b19).

C7

WASPADASenin

16 Februari 2015Aceh

Tiba (light, asal, waktu) Berangkat (light, tujuan, waktu)

Garuda IndonesiaGA 0278 Medan 07:05 GA 0279 Medan 07:45

GA 0142 Jakarta/Medan 10:45 GA 0143 Medan/Jakarta 11:3 0

GA 0146 Jakarta/Medan 14:50 GA 0147 Medan/Jakarta 15:45

Lion AirJT 304 Jakarta 11:35 JT 397 Medan/Jakarta 06:00

JT 306 Jakarta/Medan 15:55 JT 307 Jakarta 12:15

JT 396 Jakarta/Medan 21:30 JT 305 Medan/Jakarta 16:35

Sriwijaya AirSJ 010 Jakarta/Medan 12:50 SJ 011 Medan/Jakarta 13:35

Air AsiaQZ 8023 Medan 12:00 QZ 8022 Medan 12:25

AK 1305 Kuala Lumpur * 11:20 AK 1306 Kuala Lumpur* 11:45

Fire FlyFY 3401 Penang* 14:00 FY 3400 Penang* 14:20* Setiap Senin, Rabu, Jumat dan Minggu.

C8

KUTACANE (Waspada): Ratusan wargaKecamatan Badar yang bermukim di NatamBaru mengeluh. Pasalnya jalan sentra pertaniandan perkebunan di desa tersebut, rusak beratakibat tak diperhatikan pihak berkompeten.

Padahal, jalan menuju Natam Baru itu sangatvital bagi warga desa yang sebagian besarmengandalkan hidup dari bidang pertanian danperkebunan, namun sayangnya hingga mema-suki awal 2015 ini, belum ada tanda-tanda jalanrusak tersebut bakal diperbaiki.

Perkebunan dan pertanian, kata Hasan,warga Uning Lesok Natam Baru merupakansatu-satunya sumber mata pencarian, sebabitu sarana jalan yang kondisinya baik merupakankebutuhan yang sangat vital bagi warga di sini.

Waspada/Ali Amran

PENGENDARA melewati jalan Natam Baru Kecamatan Badar yang telah lama mengalamikerusakan. Warga berharap Dinas BMCK segera memperbaiki jalan sentra pertanian dan perkebunanrusak berat sejak satu tahun terakhir

Edukasi Perangkat TelekomunikasiBANDA ACEH (Waspada): Telkomsel memberikan edukasi

mengenai layanan Telekomunikasi kepada para mahasiswa danpelajar di gedung Telkomsel Telecommunication Center (TTC)Banda Aceh, Jumat (13/2).

Para mahasiswa yang hadir pada kegiatan edukasi tersebutberasal dari Fakultas Teknik Jurusan Teknik Elektro UniversitasSyiah Kuala (Unsyiah) Banda Aceh dan pelajar dari SMK Negeri5 Telkom Banda Aceh.

General Manager ICT Operation Region Sumbagut Telkomsel,Awal R. Khalik, dalam sambutannya menyatakan mendukungpenuh setiap kegiatan yang berhubungan dengan dunia pendidikan.“Kegiatan edukasi ini diharapkan dapat memberikan transferknowledge dari praktisi di dunia telekomunikasi kepada paramahasiswa dan siswa yang bergelut di pendidikan jurusan teknik,”katanya. (b04)

Keuchik Keluhkan Pupuk SubsidiACEH UTARA (Waspada): Para keuchik dari 22 gampong

(desa) di Kecamatan Muara Batu, Aceh Utara, menilai perlu adanyapenambahan kios pendistribusian pupuk di desa untuk mencapaitarget produksi padi. Saat ini ketersediaan pupuk bersubsidi masihkacau saat musim tanam.

“Ketersediaan pupuk bagi petani masih terbatas dan seringtidak terpenuhi. Hal ini, menyebabkan petani sering tidak bisamenaburkan pupuk tepat waktu usai benih padi ditanami di sawah,”ujar sejumlah keuchik di sela-sela penandatanganan pakta integritasdengan Babinsa Koramil Muara Batu, di Balai Penyuluhan Pertanian(BPP) setempat, Senin (9/2).

Di sisi lain, pengawasan pupuk juga perlu senantiasa diperketatsehingga alokasi di daerah ini tidak dibawa ke luar karena dapatmengurangi jatah setempat.

Danramil Muara Batu, Lettu ARM Anas S mengatakan, jikapetani mendapatkan kendala jangan didiamkan, tetapi disampaikansehingga target produksi dapat tercapai.

Kepala Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Muara Batu, AbdulHadi menyebutkan, masalah-masalah yang timbul di lapangannantinya dapat dipecahkan bersama. Adapun target pelaksanatanaman padi seluas 3 ribu ha, kedelai 105 ha, dan jagung 60 ha.Nantinya Babinsa dan penyuluh akan melakukan pembinaanterhadap petani. (cmk)

Dosen Dan Mahasiswa Bersihkan MasjidPEUSANGAN (Waspada): Para dosen dan mahasiswa Univer-

sitas Almuslim (Umuslim) Peusangan, Bireuen, Kamis (12/2),melaksanakan gotong royong massal membersihkan MasjidBesar di Kecamatan Peusangan dan lingkungan kampusnya.

Kabag Humas Umuslim, Zulkifli mengatakan, kegiatan sosialyang dikoordinir Bidang Pengabdian Panitia Hari Jadi Umuslim,Hambali, diikuti ratusan dosen dan mahasiswa masih dalam rangkainhari jadi Umuslim XII.

Menurut Zulkifli, selain serangkaian dalam rangka hari jadiperguruan tinggi swasta yang ada di kota sate tersebut, juga bagiandari implementasi pengabdian kepada masyarakat. Makanyanyadipilih rumah ibadah dan lingkungan kerja kampus sebagai lokasikegiatan. (cb02)

BIREUEN (Waspada): Pedagang Kaki Lima(PKL) di Jalan Sinar Peusangan, kawasan komplekmakam Tuengku Diglee minta ditertibkan agararus transportasi lancar dan menjaga ketertibankota. Hal ini sebagaimana disampaikan mantanKombatan GAM, Maideh kepada Waspada, Jumat(13/2).

Menurutnya, penertiban ini bukan berartipara pelaku ekonomi kecil tersebut harus di-enyahkan. “Ini perlu ditertibkan, bukan dihilang-kan. Apakah penertibannya harus direlokasi,itu sangat tergantung ada pengambil kebijakandipemerintahan setempat,” ucap Maideh.

Dari pengamatannya, sebut Maideh, badanJalan Sinar Peusangan semakin sempit, terutamajika dilintasi dengan kenderaan roda empat. Halini dikarenakan sebagian badan jalan telah dija-

NAGAN RAYA (Waspada): Setelah mengikutiproses belajar keterampilan setahun di PantiSosial Bina Daksa (PSBD) ‘Bahagia’ Medan, Su-matera Utara, 4 siswa disabilitas berprestasi asalNagan Raya kembali melanjutkan studinya keBalai Besar Rehabilitasi Sosial Vokasional Cibinong(BBRSVC), Bogor, Jawa Barat.

Hal itu disampaikan pendamping siswadisabilitas Aceh selaku ketua Yayasan Pember-dayaan Anak Cacat (YPAC), Jonizar di gampongParom, kecamatan Senagan, Nagan Raya, Jumat(13/2).

Jonizar bangga dan tidak menyangka anak-anak disabilitas dampingannya lolos seleksi PSPDMedan untuk mengikuti pendidikan keterampilanlanjutan selama setahun lagi di BBRSVC, Bogor,Jawa Barat.

Dan kepada anak dampingan lainnya yangbelum beruntung tapi sudah memperoleh sertifi-kat keterampilan di PSBD Sumatera Utara, Jonizar

LANGSA (Waspada): Polsek Langsa BaratJumat (13/2) meringkus dua tersangka pencuriankendaraan bermotor (Curanmor) asal Langkat,Sumatera Utara di Gampong Alur Dua, LangsaBaroe.

Kapolres Langsa AKBP Sunarya, SIK melaluiKapolsek Langsa Barat, AKP Suparwanto, SEkepada wartawan, mengatakan, kedua tersangkacuranmor tersebut berhasil di ringkus di Besitang,Sumatera Utara bekerjasama dengan polseksetempat.

“Kedua tersangka masing-masing, GunturIswan, 29, warga Desa Bukit Jengkol dan M. NurHidayatn 23, warga Desa Sei Siur, KecamatanPangkalan Susu, Kabupateng Langkat, Sumut.Barang bukti yang berhasil diamankan, dua unitsepeda motor jenis Yamaha Scorpio BL 6065FG hasil curian dan Yamaha Vixion BK 5962 PAByang digunakan tersangka saat beraksi, serta

LANGSA (Waspada); Para pedagang di BlokB dan C Pasar Puekan Langsa menagih janji Wali-kota Langsa yang akan segera memindahkanpara pedagang di kios penampungan yang adadi tengah-tengah jalan dalam kawasan PeukanLangsa, KAmis (12/2).

Pasalnya pada awal Januari lalu beberapautusan pedagang dari kedua blok tersebut bertemuwalikota di kantor sekretariat Pemko Langsa,dalam pertemuan tersebut Walikota Langsa Us-man Abdullah berjanji akan segera memindahkanpara pedagang di lokasi penampungan ke blokA tempat asal mereka yang saat ini dalam prosespembangunan pada akhir Januari 2015.

“Namun sampai pertengahan Februari initidak ada tanda-tanda para pedagang di penam-pungan tersebut akan dipindahkan, padahaltidak lama lagi akan memasuki bulan Ramadhansehingga akan sulit memindahkan pedagangpada bulan tersebut,’ ujar Aulia, salah seorangpedagang.

Ketua Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat

Waspada/T Zakaria Al Bahri

SALAH satu boat kaca sedang menunggu wisatawan yang akan diantar ke Pulau Rubiah.

Seputar Musibah Di Perairan Pulau Rubiah

Tekong Boat Maut NgakuAda Firasat Tak EnakSABANG (Waspada): Ilyas

Sabi (foto), tekong boat

wisata yang membawa

rombongan pelancong dari

USU Medan sebelum

boatnya karam di perairan

laut Pulau Rubiah Sabang

mengaku sudah ada firasat

tidak enak.

Dalam bincang-bincangdengan Waspada di pantaiTepilaye Iboih, Sabtu (14/2) soreIlyas Sabi mengatakan, pagi itutampak cuaca agak cerah, sekirapukul 09.30. Boat kaca yang

tembus pandang ke bawah lautitupun menghidupkan mesindengn tujuan ke Pulau Rubiah.

Setelah beberapa menit ber-layar dia sempat mengatakankepada pelancong yang menum-pangi boatnya, angin agak ken-cang gelombang besar apakahmelanjutkan atau kembali kepantai.

Almarhumah Retno Widias-tuti, Guru Besar USU yang men-jadi korban tewas dalam musibahtersebut spontan mengatakanjalan terus mengikuti boat di de-pan yang juga anggota rombo-ngannya juga.

Walaupun ada perasaan tidakenak, Tekong Ilyaspun terus jalan

mengikuti keinginan penumpangboat. Sesampai di sekitar perairanPulau Rubiah dan Pulau Selakotiba-tiba ombak besar menghan-tam boat wisata itu sampai terbalikdan semua penumpang tumpahkelaut.

Retno yang tidak mengena-kan pelampung tersebut sebe-lumnya sempat ditolong samatekong Ilyas, karena ombak susu-lan datang lagi menghempas Ret-no dan teman-teman lainnya le-pas lagi.

Karena banyak terminum airlaut, Retno terasa lemas tak ber-daya lagi namun masih diupaya-kan agar berpegangan dengandinding boat.

Tak lama datang boat penye-lamat milik alm. Dodent yang dite-kong oleh Akmal. Semua pelan-cong berebutan naik ke dalamboat itu alhasil boat fiberglas itupuntenggelam ke dasar laut.

Datang lagi bantuan boat lainuntuk mengevakuasi korban.Kondisi Retno Widiastuti sudah

pingsan tak sadarkan diri danlangsung ke bawa ke PuskesmasIboih Kec. Sukakarya Sabang.

Meskipun sudah diupayakanmembantu dengan oksigen bua-tan, tapi nyawa Retno tak bisa ter-tolong lagi. Sore itu juga Kamis(12/2) korban diantar ke pe-labuhan penyeberangan Balohanuntuk dibawa pulang ke daerahasalnya di Medan, Sumut.

Ilyas mengatakan, pada pagiitu sekitar 14 wisatawan menyewaboat kaca wisata, pelancong yangmenumpang boat ditekonginyamemuat 7 wisatawan terdiri RetnoWidiastuti, 53, Saleha Hanum,40, Nur Sahara Pasaribu, 51, EliMasni, 50, Safrudin Ilyas, 49, Ga-matiki, 30, dan Erni Jumilawati,40. (b31)

Densus Gadungan Ditangkap Di PantonlabuPANTONLABU (Waspada):

Ju, 29, pria asal Desa Mesjid TuhaKec. Meureudu, Pidie Jaya, Jumat(13/2) sekitar pukul 16:00, ditang-kap polisi di Pantonlabu, Kec. Ta-nah Jambo Aye, Aceh Utara, kare-na mengaku-ngaku anggota deta-semen khusus (densus) 88 PoldaSumatera Utara.

“Setelah kita periksa ternyatadensus gadungan. Dia sekarangdiamankan di Mapolres AcehUtara di Lhoksukon,” kata Kapol-res Aceh Utara AKBP Achmadimelalui Kasat Reskrim AKP Mah-liadi Sabtu (14/2).

Mahliadi menambahkan, Jusudah meresahkan sebagian war-

ga Pantonlabu. Selain menakut-nakuti orang dengan mengaku-ngaku anggota densus, dia jugasuka meminjam uang pada se-jumlah orang di kawasan itu, tapiketika ditagih enggan membayar.

“Bahkan ketika pangkasrambut pun dia bilang dirinyaDensus supaya bisa pangkas gratis.Terakhir, sebelum ditangkap, diajuga meminjam sepedamotormilik Satpam Pegadaian Panton-labu dan sudah sepuluh hari takkunjung dikembalikan,” imbuhMahliadi.

Kasat Reskrim juga menye-but, anggota densus palsu ini di-bekuk setelah dipancing petugas

via hp. Waktu dihubungi, Ju me-ngaku sedang berada di ruangSat Narkoba Polres Aceh Utara,lalu petugas yang menyamar ter-sebut minta dia segera pulangke Pantonlabu karena ada perlu.

“Setelah tiba di Pantonlabudia langsung kita ringkus. Kita jugamenggeledah kos tempat tinggal-nya di kawasan Lampoh U Pan-tonlabu dan di sana disita sejum-lah barang-bukti, antara lain; 4buku pemilik kendaraan ber-motor (BPKB), 4 buku rekeningdan satu baju kaus berlogo bri-mob,” pungkas AKP Mahliadi.(b19)

Budidaya Tanpa PestisidaHingga Bandeng Tanpa Duri

BIREUEN (Waspada): Ke-lompok Pembudidaya Tambak“Sadar” di Desa Pante Paku, Keca-matan Jangka, Bireuen, sekira se-tahun lebih telah melakukan usa-ha budidaya bandeng dan udangtanpa menggunakan pestisida.

“Kami lebih memilih mena-nam bakau di areal tambak, dariharus menggunakan pestisidayang dapat merusak lingkungan,”ujar Pembina sekaligus PendiriKelompok Budidaya Sadar Zak-wan Husein, Minggu (15/2) diBireuen.

Berawal dari kesadaran

anggota kelompok untuk men-jaga kelestarian lingkungan tam-bak, hingga kini mereka telah me-rambah industri pengolahan ban-deng, yang menghasilkan ban-deng tanpa duri, baik rasa asindan tawar.

Menurut mantan Kadis Peri-kanan dan Kelautan KabupatenBireuen ini, pengolah bandengtanpa duri ini dilaksanakan ataskerja sama dengan pengusahadi Jakarta, CV Aceh Marine Deve-lopment. “Kita sudah mengirim-kan bandeng tanpa duri ini se-banyak 2,5 ton,” terang Zakwan.

Dalam menjalankan usahaini, katanya, dengan jumlah ang-gota 20 orang, mereka harusmembagi tugas dengan caramembuat kelompok. Jadi me-nangani bandeng tanpa duri ada-lah Kelompok Karya Sadar yangdiketuai oleh A Majid Hanafiah,”ucap Zakwan.

Selain itu, kumpulan pem-budidaya tambak di KecamatanJangka ini mulai produksi kerupuklele, sebut Zakwan. Menurutnya,industri tersebut dikelola olehKelompok “Bina Sadar” yang su-dah mulai dipasarkan. (b17)

53 Wanita Berpakaian Ketat Terjaring WHLANGSA (Waspada): 53 Wa-

nita berpakaian ketat terjaringdalam razia penertiban yang dige-lar Tim Antimaksiat, Polisi Wila-yatul Hisbah (WH) dan petugasDinas Syariat Islam (DSI) KotaLangsa diback-up aparat kepo-lisian dari Polres Langsa, Jumat(13/2 ) di kawasan Paya BujokSelemak Langsa Baroe.

Kadis Syariat Islam Kota

Lang-sa Ibrahim Latif yang di-dampingi Danton WH, Tgk Ir-mansyah yang dikonfirmasi war-tawan, Sabtu (14/2) mengatakan,razia penertiban yang dilakukankemarin adalah razia rutin terha-dap wanita yang berkeliaran dijalan dan di tempat umum yangtidak berpakaian Islami. “Seba-nyak 53 wanita yang berpakaianketat kita tangkap, sebagian besar

dari mereka adalah pelajar danmahasiswa,” katanya.

Selanjutnya, mereka yangberpakaian ketat itu kita tahandi tempat dan selanjutnya dinaik-kan ke mobil patroli WH diangkutke kantor Dinas Syariat Islam(DSI) Kota Langsa untuk dilaku-kan pembinaan. Mereka tidakakan kita lepas, sebelum datangkeluarga menjemput. (m43)

Simpang Beutong- Sentra Pisang BaranganPIDIE (Waspada): Pidie

mempunyai tekad yang cukupserius untuk terus memajukandaerahnya. Seperti yang terusdilakukan Bupati Pidie SarjaniAbdullah untuk memajukandaerah yang dipimpinnya, teru-tama menyangkut peningkatanekonomi dan kesejahteraan ma-syarakat.

Bupati Pidie Sarjani Abdullahmenyampaikan motivasi parapetani di kawasan Simpang Beu-tong Laweueng, KecamatanMuara Tiga dan Blang Putek,Kecamatan Padang Tiji, yangmerupakan dua kawasan pe-ngembangan pisang baranganterbesar di Pidie.

Keberhasilan pertanian pi-

sang barangan di daerah itu telahdapat meningkatkan pendapatanpetani sekira hampir Rp500 jutaper bulan dengan jumlah arealtanaman pisang barangan de-ngan luasnya mencapai ribuanhektare.

“Bila Kecamatan Tangsespesifikasinya tanaman sayurandan buah-buahan, maka PadangTiji dan Muara Tiga spesifikasinyatanaman pisang barangan di sam-ping kelapa sawit dan cokelat (ka-kao), “kata Sarjani.

“Pada awalnya warga setem-pat hanya memanfaatkan pisangbarangan atau pisang ayam danjenis pisang lainnya seperti kupokdan pisang wak untuk dijual kepa-da penggalas atau kios-kios, na-mun kini 75 persen petani pemilikkebun di sana menjualnya kepadapedagang pengumpul,” kata Mu-khtar, petani setempat.

Kadis Peranian Tanaman Pa-ngan Aceh Lukman Yusuf, Kamis(12/2) mengatakan, pengem-bangan tanaman pisang baranganitu terus dikembangkan di sam-ping tanaman lainnya. (b09)

Waspada / Rusli Ismail

TANDAN pisang barangan asal Simpang Beutong dan Blang Putek,Kabupaten Pidie, setiap hari dipasarkan di Pasar TradisionalLambaro, Aceh Besar, merupakan pasar induk

Pedagang Blok B-C Tagih JanjiPemko Langsa

Kota (DPRK) Langsa Maimul Mahdi juga memintaPemko Langsa segera memindahkan para peda-gang di penampungan tersebut serta memintapemerintah menegur rekanan yang mengerjakanproyek pembangunan Blok A yang telah bertahun-tahun tidak mampu menyelesaikan pemba-ngunannya.

“Kita meminta pemerintah segera dan seriusmemindahkan para pedagang di kios penampungankarena keberadaan mereka dikeluhkan pedagangdi Blok B dan C, serta keberadaan kios penampu-ngan tersebut telah merusak tata ruang kota,” ujarnya.

Dia menambahkan dalam waktu dekat pihak-nya akan turun ke lapangan untuk melihat pem-bangunan tersebut sekaligus melihat kontrak kerjapembangunan Blok A tersebut, karena sudah hampirempat tahun belum juga selesai.

Dia mengatakan, seharusnya dengan pemin-dahan para pedagang kios penampungan tersebutpenataan ruang kota Langsa dapat berjalan lebihbaik dan perdagangan di Peukan Langsa dapatberjalan lebih lancar. (b22)

Polsek Langsa Barat Ringkus DuaTersangka Curanmor Asal Langkat

satu kunci T,” terang Suparwanto.Dijelaskannya, penangkapan dua bandit curan-

mor ini berawal saat korban Abdullah, 30, wargaGampong Paya Bujok, Langsa Barat Selasa (3/2) malam datang ke tempat pangkas rambut diGampong Alur Dua, Langsa Baroe, menggunakanScorpio BL 6065 FG. Namun saat keluar korbanterkejut melihat sepedamotornya telah raib didepan kios, sehingga saat itu juga korban melaporke Polsek Langsa Barat yang tidak jauh dari lokasiTKP.

“Dari pelacakan informasi akhirnya diketahuikalau pelaku curanmor tersebut lari kearah Medan,Sumatera Utara. Selang satu jam kemudian akhir-nya kedua tersangka bersama barang bukti berhasildiamankan Polsek Besitang. Kini kedua tersangkadan barang bukti telah kita jemput dan kita amankandi Mapolsek Langsa Barat untuk pengembangan,”demikian Suparwanto. (m43)

Siswa Disabilitas BelajarKeterampilan Di Jabar

meminta agar bersabar dan terus membuka usa-hanya di daerahnya masing-masing.

Begitupun dia berharap Pemerintah Aceh dankabupaten kota agar memperhatikan anak-anakdisabilitas untuk memplotkan modal usaha dalamAPBA/APBK setempat.

Seorang petugas pendamping siswa disabilitasPSBD ‘Bahagia’ Sumatera Utara, Winner Goldstarmembenarkan empat siswa disabilitas asal NaganRaya dan masing-masing satu siswa Aceh Utara,Subulussalam dan Aceh Tamiang lolos seleksi untukbelajar keterampilan lanjutan ke BBRSVC Bogor,Jawa Barat.

Kedua belas siswa disabilitas lepasan PSBD‘Bahagia’ Medan yang lulus dan diterima BBRSVCJawa Barat di antaranya, Ismail, MuhammadBaliani, Muhammad Jamalul Ade, Dedi Dicka Anan-da, Mahyudin Bako, Veri Munandar, Banta Usman(Aceh). Kemudian Leonardus, Rudi Sagala (Suma-tera Utara). (caj)

PKL Di MatangglumpangduaHarus Ditertibkan

dikan tempat parkir dan juga dimanfaatkan PKL.“Makanya perlu dicari solusinya. Kita juga tidakmenginginkan masyarakat kehilangan pekerjaan-nya,” tegas Maideh.

Akibat dari kondisi imaksud, jalan searah menu-ju Kampus Universitas Almuslim sering dilanggaroleh pengguna jalan yang datang dari arah kampus,sehingga rawan terjadinya kecelakaan lalulintas.

“Pengendara dari arah Kecamatan PeusanganSelatan juga sepertinya malas melintasi Jalan SinarPeusangan, mereka cenderung melanggar lalulin-tas dengan melawan arah,” sebut Maideh.

Menurutnya, untuk menjaga ketertiban pasardan kelangsungan usaha PKL, maka harus segaradicari solusinya, dengan demikian tidak ada pihak-pihak yang merasa dirugikan. “Pasar tertib, transportasinyaman, PKL tetap eksis,” harap Maideh. (b17)

Warga Badar Keluhkan Jalan RusakKepala Desa Natam Baru, Mariadi, Kamis (12/

2) membenarkan keluhan warga Uning Lesok,Dolog Harapan dan Lawe Menderung akibat rusakberatnya jalan sentra pertanian dan perkebunantersebut.

Bahkan, agar jalan tersebut segera diperbaikipihak Dinas BMCK, warga desa bersama perangkatdesa Natam Baru serta kepala desa Natam Baru,secara resmi telah melayangkan surat permintaankepada Dinas BMC Agara agar tahun ini juga mem-perbaiki jalan rusak berat tersebut.

Kabid Jalan dan Jembatan Dinas Bina MargaCipta Karya Agara Indra Gunawan, Jumat (13/2) membenarkan keluhan warga dan permintapetani Natam Baru untuk perbaikan jalan rusakberat tersebut. (b26)

Waspada/Abdul Mukthi Hasan

SEJUMLAH mahasiswi membersihkan lingkungan Masjid Besardi Kecamatan Peusangan, Bireuen, Kamis (12/2)

Warga Aceh Selatan DimintaSiaga Hadapi Bencana

TAPAKTUAN (Waspada) : Kondisi cuaca ekstrem yang takmenentu melanda Aceh Selatan dalam sepekan terakhir, membuatmasyarakat daerah penghasil pala itu menjadi risau.

Meski dalam kondisi cuaca cerah alias kemarau, tiba-tibacuaca berubah menjadi mendung, diikuti hujan lebat dan anginkencang, hingga akhirnya menimbulkan banjir dan tanah longsor.

Menyikapi hal tersebut, Wakil Bupati Aceh Selatan Kamarsyahmeminta masyarakat daerahnya, senantiasa siaga penuhmenghadapi berbagai kemungkinan terburuk berupa banjir dantanah longsor.

“Kita minta warga siaga penuh menghadapi bencana ini,”katanya di Tapaktuan, Kamis (12/2). Harapan itu dikemukakanwabup mengingat daerahnya merupakan kawasan yang potensibencana alam serta rawan banjir dan longsor. (b30)