tutorial penggunaan nitro pdf

Download Tutorial penggunaan nitro pdf

If you can't read please download the document

Upload: agus-geograf

Post on 11-Apr-2017

7.465 views

Category:

Software


0 download

TRANSCRIPT

  • Penggunaan Serta Pemanfaatan

    Nitro PDF Professional 6.2.1.10 Power Point Yang Terintegrasi dengan Flash / Movie

    Dalam Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Web

    Oleh Drs. SUPRIYANTO

    Disampaikan pada Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muhammadiyah Wonosobo 25-27 Nopember 2011

    Hotel Surya Yudha, Banjarnegara

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 1

    A. MENYISIPKAN FILE FLASH (SWF) DI DALAM POWER POINT Munculkan terlebih dahulu tombol More Control yang ada di Power Point, caranya:

    1. Klik tombol Office Button , kemudian klik tombol PowerPoint Option

    2. Klik Customize 3. Pada Choose commands from, pilih pada All Commands

    4. Cari More Controls, kemudian klik Add>>

    5. Klik OK

    6. Jika benar, maka pada Power Point akan ketambahan satu tombol seperti gambar:

    7. Klik tombol More Controls, kemudian cari Shockwave Flash Object

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 2

    8. Klik OK 9. Buatlah kotak di slide PowerPoint seperti berikut:

    10. Pada kondisi kotak masih Aktif, kemudian klik Kanan pada mouse-nya Klik pada pilihan

    Properties

    11. Pada kotak dialog yang muncul, kemudian klik kotak kosong disebelah tulisan Movie

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 3

    12. Isikan alamat atau lokasi file Flash (SWF) yang akan kita masukan. Dan kemudian nama

    filenya beserta ekstensinya. Untuk mencari lokasi filenya caranya:

    a. Buka windows explorer b. Cari nama file flash (SWF) yang akan kita masukan c. Pada nama file, kemudian klik kanan pilih properties

    d. Pada Location: kemudian kita blok dan copy, misalkan hasil pengcopyannya sebagai

    berikut D:\02_BAHAN AJAR KIMIA SMA\11_BAHAN_AJAR_KIMIA_KREASIKU\X_Kimia_Kelas_X_2011-2012\01_STRUKTUR ATOM

    dan SPU

    e. Tambahkan tanda \ dan nama file (disini nama filenya: Rutherford_Experiment.swf) pada langkah diatas sehingga menjadi D:\02_BAHAN AJAR KIMIA

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 4

    SMA\11_BAHAN_AJAR_KIMIA_KREASIKU\X_Kimia_Kelas_X_2011-2012\01_STRUKTUR ATOM

    dan SPU\ Rutherford_Experiment.swf

    13. Setelah lokasi dan nama file kita masukan ke dalam kotak properties akan dihasilkan gambar seperti berikut:

    14. Tutup kotak dialognya 15. Jalankan file Power Pointnya 16. Jika berhasil, maka pada saat kita menjalankan slide power point akan muncul tampilan

    seperti berikut:

    B. MENYISIPKAN FILE MOVIE DI DALAM POWER POINT 1. Klik tombol More Controls, kemudian cari Windows Media Player

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 5

    2. Klik OK, kemudian buat kotak pada slide yang kosong seperti berikut:

    3. Klik kanan pada kotak tersebut kemudian pilih properties

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 6

    4. Pada bagian URL, isikan lokasi dan nama file Movie-nya

    5. Misalkan: C:\Documents and Settings\Drs.SUPRIYANTO\My Documents\Tintin.mkv

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 7

    Salah satu manfaat dari software Nitro PDF Professional bagi kita adalah kemudahannya

    dalam mengubah file bentuk PDF yang banyak kita jumpai di internet ke bentuk yang lain, misalnya

    ke bentuk word, bentuk Excel, atau bentuk Power Point.

    A. CARA MENGAMBIL HALAMAN TERTENTU (Ekstract) 1. Klik Insert and Edit

    2. Klik Extract, sehingga muncul tampilan berikut:

    Keterangan pilihan:

    Current Page : Jika kita akan mengekstrak hanya halaman PDF yang saat ini sedang

    tampil di layar komputer

    First page : Jika kita akan mengekstrak hanya halaman pertama dari suatu file PDF

    Last page : Jika kita akan mengekstrak hanya halaman terakhir dari suatu file PDF

    Pages : Jika kita akan mengekstrak dari halaman ... sampai halaman ...

    3. Klik tombol Extract 4. Jika yang kita lakukan benar, maka disamping halaman utama (halaman Aslinya), akan

    muncul halaman Untitled1 dari hasil ekstrak tersebut.

    5. Halaman Untitled1, kemudian kita simpan dulu, misalnya menjadi nama hal-21-30 dst. 6. Lakukan langkah 1 s.d. 5 untuk halaman lainnya.

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 8

    B. CARA MENGUBAH FILE PDF KE WORD Untuk mengubah file PDF ke bentuk Word, sebaiknya jangan langsung banyak halaman

    (misalnya : sampai 200 halaman). Jika file PDF-nya memiliki banyak halaman usahakan file pdf

    tersebut kita pecah menjadi beberapa halaman, misalnya: 10, 20 atau 30 halaman.

    1. Klik Create and Convert

    2. Klik To Word sehingga muncul tampilan berikut:

    Keterangan:

    Folder: Folder of original file artinya file hasil convert-nya akan berada pada folder yang

    sama persis dengan file PDF aslinya. Jika kita

    menginginkan yang lain, klik tombol Browse...

    Open files after conversion Jika ini ada tanda centang (), maka setelah pengubahan

    selesai, maka otomatis file bentuk Word akan terbuka.

    3. Klik tombol Convert, tunggu beberapa saat sampai proses convert-nya selesai

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 9

    C. CARA MENGEDIT SUATU TEKS PADA FILE PDF

    1. Klik Create and Convert

    2. Klik tombol Edit, kemudian pilih Edit Text and Images (Ctrl+E) 3. Klik double pada teks yang akan kita edit sehingga muncul tampilan seperti berikut:

    4. Blok teks yang akan kita edit, kemudian gunakan jenis font atau ukuran font lain jika kita

    akan mengganti-nya.

    5. Jika kita akan menggeser posisi teks dari keadaan semula ke keadaan yang baru, maka kita

    cukup klik dan tahan pada teks tersebut menggunakan mouse, kemudian kita geser ke posisi

    yang baru.

    D. CARA MENGAMBIL SUATU GAMBAR ATAU GRAFIK 1. Klik Create and Convert, kemudian klik Snapshot

    2. Setelah kursor berubah menjadi tanda +, kemudian buatlah kotak disekitar gambar

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 10

    3. Klik OK 4. Bukalah program Word 2007 atau Power Point 2007, kemudian klik Paste

    E. CARA MENGHAPUS HALAMAN PADA FILE PDF Misalkan kita akan menghapus halaman sampul dari suatu file PDF

    1. Klik Insert and Edit 2. Klik Delete, sehingga muncul tampilan berikut

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 11

    Keterangan pilihan:

    Current Page : halaman yang tampil di layar yang akan kita hapus

    First page : halaman pertama yang akan kita hapus

    Last page : halaman terakhir yang akan kita hapus

    Pages : halaman ... sampai halaman ... yang akan kita hapus

    F. CARA MENGGABUNG FILE PDF SATU DENGAN FILE PDF LAINNYA 1. Klik Create and Convert, kemudian Klik Combine Files

    2. Klik tombol Add Files...

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 12

    3. Cari file PDF yang akan kita gabung, misalkan disini file-01, file-02, dan file-03 4. Klik Browse... pada Save PDF to: jika hasil penggabungan akan kita simpan di folder yang

    kita inginkan.

    5. Beri tanda centang () pada Open PDF files after creation, jika proses penggabungan setelah selesai, maka file tersebut akan otomatis terbuka

    6. Klik tombol Create, tunggu sampai prosesnya selesai.

  • Bahan Workshop Penguatan Kompetensi Guru

    SMA Muh. Wonosobo, 25-27 Nopember 2011 Page | 13

    G. CARA MEMBUAT BOOKMARK PADA FILE PDF Bookmark merupakan fasilitas yang memudahkan kita dalam mencari suatu judul atau sub judul

    pada file jenis PDF, terutama file PDF yang memiliki ratusan bahkan ribuan halaman. Bookmark

    hampir mirip dengan daftar isi, perbedaa-nya hanya dengan mengklik tulisan pada bookmark,

    maka kita langsung menuju ke halaman yang kita pilih.

    Cara membuatnya sebagai berikut:

    1. Buka file PDF yang belum ada bookmarknya 2. Pada sisi sebelah kiri klik Bookmarks, kemudian pada tempat yang kosong kita klik kanan

    sehingga muncul kotak New.

    3. Ketikan Judul atau Sub judul ----- setelah selesai tekan enter 4. Geser kursor ke halaman berikutnya, kemudian pada tempat yang masih kosong, Klik kanan,

    dan klik New

    5. Tulis nama judul atau sub judulnya dst. Hasil akhirnya akan kita dapatkan seperti berikut

    oooOPrieOooo

    Hakaman SampulMenyisipkan File Flash ke Power PointMenyisipkan File Movie ke Power PointPenggunaan NitroPDFA. Cara Mengambil Halaman TertentuB. Cara Mengubah File PDF Ke WordC. Cara Mengedit Suatu Teks Pada File PDFD. Cara Mengambil Suatu Gambar atau GrafikE. Cara Menghapus Halaman Pada File PDFF. Cara Menggabung File PDF Satu dengan File PDF LainnyaG. Cara Membuat Bookmark pada File PDF