tetapan kesetimbangan dan energi bebas

7
NAMA KELOMPOK PUSPITA EKA ROHMAH (41614010028) ADITYA SETIAWAN (41614010053)

Upload: puspita-eka-rohmah

Post on 29-Jul-2015

91 views

Category:

Engineering


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas

NAMA KELOMPOK

PUSPITA EKA ROHMAH (41614010028)

ADITYA SETIAWAN (41614010053)

Page 2: Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas

TETAPAN KESETIMBANGAN DAN ENERGI

BEBAS

Page 3: Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas

TETAPAN KESETIMBANGAN

Dalam keadaan setimbang, perbandingan konsentrasi

pereaksi dan hasil reaksi tergantung pada suhu dan jenis

reaksi kesetimbangan.

Cato Maximilian Guldberg dan Peter Waage, dua ahli

kimia dari Norwegia, menyatakan bahwa dalam reaksi

kesetimbangan berlaku hukum kesetimbangan.

Page 4: Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas

TETAPAN KESETIMBANGAN Dalam keadaan kesetimbangan pada suhu tetap, hasil

kali konsentrasi setimbang zat-zat produk dibagi dengan

hasil kali konsentrasi zat reaktan yang sisa.

Masing-masing konsentrasi itu dipangkatkan dengan

koefisien reaksinya, mempunyai harga tertentu

Page 5: Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas

PENYELESAIAN

RUMUS

Page 6: Tetapan Kesetimbangan dan Energi Bebas

ENERGI BEBAS

jumlah maksimum energi yang dibebaskan pada

suatu proses yang terjadi pada suhu tetap dan

tekanan bebas.

Energi bebas di lambangkan dengan ∆G.

Pada suhu dan tekanan tetap reaksi kimia akan

berlangsung spontan menuju ke arah dengan

perubahan energy bebas yang lebih rendah sampai

akhirnya mencapai keadaan setimbang.