sosiologi dan antropologi pendidikan

22
SOSIOLOGI DAN ANTROPOLOGI PENDIDIKAN Kelompok 1 : MEITA RIZQI KURNIA S (120401140002) HASANAH NIDDINIYAH (120401140012) SITI SOFIANA (120401140042) SAMSUL NURHUDA (120401140043) Universitas Kanjuruhan Malang 08/06/2022 1

Upload: ijal-mustofa

Post on 11-May-2015

7.263 views

Category:

Education


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

SOSIOLOGI DAN ANTROPOLOGI PENDIDIKAN

Kelompok 1 : MEITA RIZQI KURNIA S (120401140002)

HASANAH NIDDINIYAH (120401140012)

SITI SOFIANA(120401140042)

SAMSUL NURHUDA (120401140043)

Universitas Kanjuruhan Malang12/04/2023

Page 2: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 2

Definisi Sosiologi

Soejono Sukamto

Emile Durkheim

Selo Sumardjan

Allan Jhonson

Roucek & Waren

Kesimpulan

Page 3: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 3

SOEJONO SUKAMTO Sosiologi yaitu ilmu yang memusatkan perhatian pada segi-segi kemasyarakatan yang bersifat umum dan berusaha untuk mendapatkan pola-pola umum kehidupan masyarakat.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 4: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 4

EMILE DURKHEIM Sosiologi adalah suatu ilmu yang

mempelajari fakta-fakta sosial, yakni fakta yang mengandung cara bertindak, berpikir, berperasaan yang berada di luar individu di mana fakta-fakta tersebut memiliki kekuatan untuk mengendalikan individu.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 5: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 5

SELO SUMARDJAN DAN SOELAEMAN SOEMARDI

Sosiologi adalah ilmu kemasyarakatan yang mempelajari struktur sosial dan proses-proses sosial termasuk perubahan sosial.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 6: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 6

ALLAN JHONSONSosiologi adalah ilmu yang

mempelajari kehidupan dan perilaku, terutama dalam kaitannya dengan suatu sistem sosial dan bagaimana sistem tersebut mempengaruhi orang dan bagaimana pula orang yang terlibat didalamnya mempengaruhi sistem tersebut.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 7: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 7

ROUCEK & WARENSosiologi adalah ilmu yang

mempelajari hubungan antara manusia dengan kelompok sosial.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 8: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 8

Dari berbagai definisi diatas, maka dapat disimpulkan bahwa :Kesimpulannya sosiologi adalah ilmu yang mempelajari hubungan antara individu dengan individu, individu dengan masyarakat, dan masyarakat dengan masyarakat.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 9: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 9

Definisi AntropologiRalfh L Beals dan Harry Hoijen

William A. Haviland

David Hunter

Koentjaraningrat

KESIMPULAN

Page 10: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 10

RALFH L BEALS DAN HARRY HOIJEN Antropologi adalah ilmu yang

mempelajarai manusia dan semua apa yang dikerjakannya.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 11: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 11

WILLIAM A. HAVILAND Antropologi adalah studi tentang umat manusia, berusaha menyusun generalisasi yang bermanfaat tentang manusia dan perilakunya serta untuk memperoleh pengertian yang lengkap tentang keanekaragaman manusia.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 12: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 12

DAVID HUNTER Antropologi adalah ilmu yang

lahir dari keingintahuan yang tidak terbatas tentang umat manusia.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 13: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 13

KOENTJARANINGRAT Antropologi adalah ilmu yang

mempelajari umat manusia pada umumnya dengan mempelajari aneka warna, bentuk fisik masyarakat serta kebudayaan yang dihasilkan.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 14: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 14

KESIMPULAN : Antropologi adalah Ilmu yang

mempelajari tentang asal usul manusia

Page 15: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 15

Definisi PendidikanJohn Dewey

W.O.I Smith

Doni Koesoema A

Sir Francis Beacon

Page 16: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 16

JOHN DEWEY

Pendidikan merupakan alat pelanjutan kehidupan sosial

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 17: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 17

W.O.I SMITH Pendidikan adalah suatu proses

menyampaikan segala anasir- anasir kehidupan suatu masyarakat kepada generasi mudanya bagi melanjutkan warisan anasir-anasir itu agar dapat dipertinggikan dan disampaikan pula kepada generasi lain

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 18: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 18

DONI KOESOEMA A

Pendidikan adalah sebuah konsep yang sangat abstrak, yang tidak dapat memiliki tujuan - tujuan pendidikan dalam dirinya sendiri.

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 19: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 19

SIR FRANCIS BEACON Pendidikan bukanlah tujuan akhir untuk

mencetak generasi ilmuan yang mengenal ilmu dengan cara meniru sistem tradisional yang telah ada

Universitas Kanjuruhan Malang

Page 20: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

Definisi Sosial dan AntropologiPendidikan

Page 21: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 21

Adalah pengetahuan yang berhubungan dengan sifat dan perkembangan masyarakat serta asal usul manusia.

Page 22: Sosiologi dan Antropologi Pendidikan

12/04/2023 22