laporan bengkel sm 5 pnup

Upload: ryan-jae-joong

Post on 06-Jul-2018

250 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    1/21

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1. Latar Belakang

    Dalam pelajaran ilmu kelistrikan terdapat hubungan timbal balik 

    antara teori dan praktek. Hubungan timbal balik ini merupakan kaitan yang

    sangat erat, dimana pengetahuan yang kita dapatkan dalam teori haruslah

    kita praktekkan. Karena dengan praktek akan membantu kita untuk 

    mengetahui dan mengerti serta mampu melaksanakan pekerjaan

    dilapangan/industri dengan baik dan benar.

    Umumnya kegiatan praktek ini dilakukan di dalam bengkel dan

    laboratorium. Untuk melaksanakan kegiatan ini dibutuhkan tenaga yang

    efesien, agar menghasilkan pula hasil yang baik.

    Untuk mencapai efesiensi kerja di dalam bengkel perlu

    mempersiapkan terlebih dahulu tenaga dan pengalaman kerja pada waktumelaksanakan praktek.

    Dalam perkembangan teknologi dibidang pengontrolan,

    memungkinkan manusia untuk menciptakan sistem otomasi untuk 

    mengerjakan pekerjaan sehari-hari. alah satu teknologi yang terus

     berkembang dan dipergunakan secara luas dibidang pengontrolan adalah

    !"# $!rogrammable "ogic #ontroller%.

    !rogrammable "ogic #ontrollers $!"#% adalah komputer 

    elektronik yang mudah digunakan $user friendly% yang memiliki

    fungsi kendali untuk berbagai tipe dan tingkat kesulitan yang beraneka

    ragam. !"# ini dirancang untuk menggantikan suatu rangkaian relay

    se&uensial dalam suatu sistem kontrol.

    1.2. Tujuanetelah menyelesaikan praktek bengkel ini, mahasiswa mampu '

    a. (ujuan Umum

    • Dapat menerapkan aturan dan standar kelistrikan dalam pekerjaan

    sesuai dengan !U)" yang berlaku.

    1

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    2/21

    • *eningkatkan, memperluas dan memantapkan keterampilan sebagai

     bekal untuk memasuki lapangan kerja sesuai dengan jurusan dan bidangnya khususnya bidang kelistrikan.

    • *enumbuhkan sikap profesionalisme.

    • *eningkatkan kemampuan dalam memasang instalasi.

     b. (ujuan Khusus

    • *embaca, mengerti dan memahami sekaligus mengaplikasikan teori

    yang didapatkan dalam proses perkuliahan.

    • *eningkatkan kemampuan dan pengetahuan dalam menggunakan alat

    dan bahan sesuai dengan fungsi dan kegunaannya.

    • *ampu mengoperasikan !rogrammable "ogic #ontroller $!"#%.• *eningkatkan kemampuan dan keterampilan mahasiswa dalam

     pemilihan komponen yang tepat untuk suatu rancangan listrik.

    • *ampu memperbaiki/mereparasi rangkaian bilamana terjadi kesalahan

    $trouble% atau kerusakan pada suatu rangkaian atau instalasi.

    • *ahasiswa mampu mengaplikasikan apa yang didapatkan pada saat

     praktek dalam kehidupan bermasyarakat.

    BAB II

    2

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    3/21

    TINJAUAN PUSTAKA

    2.1 Transportas !ateral pa"a In"ustr

    2.1.1 Po#pa

    imulasi pompa merupakan pemindahan air dari bak + ke bak yaitu

    dari bak yang lebih rendah ke bak yang lebih tinggi, dengan menggunakan

     buah pompa yang diputar oleh motor induksi satu fasa dan bekerja secara

    otomatis dan manual dimana diatur oleh kerja rangkaian kontrol. dapun

    sistem kerja kedua pompa ini adalah sebagai berikut '

    pabila air berada pada leel + maka kedua pompa tidak akan

     bekerja.

    pabila air berada pada leel maka hanya pompa satu yang akan

     bekerja, dimana pompa satu dan pompa dua akan bekerja

     bergantian kerjanya jika air pada leel ini terjadi secara berulang-

    ulang.

    pabila air berada pada leel maka kedua pompa akan bekerja

     bersama.

    pabila air berada pada leel 0 maka kedua pompa akan bekerja

     bersama dengan dibantu oleh lampu tanda yang bekerja sebagai

    isyarat bahwa air berada lebih dari pada maksimum.

    (egangan yang digunakan untuk kontrol yaitu tegangan 1 olt.

    Untuk keseluruhan rangkaian kontrol maupun daya yang dilayani 1+. *otor 

     pompa + dan masing-masing dilayani oleh sebuah *#2 dan kontaktor serta

    (34 sebagai pengamannya.

    2.1.2 Tanur

    !roses kerja dari rangkaian tanur ini yaitu bekerja secara otomatis

    dimana proses pemanasan yang pertama dilakukan dengan hubung delta

    $5% dengan tujuan untuk memanaskan material dengan suhu awal sebesar 

    611

      ℃

     . Dan pada proses kedua ini dilakukan dengan hubung bintang karena

    3

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    4/21

    hanya ingin mempertahankan suhu pemanasan hingga 61# di dalam suatu

    tempat tertentu yang biasanya di sebut tungku pemanas $K)"7% dan

    selanjutnya berakhir pada suatu tempat yang disebut konteiner silo.

    2.1.$  Air Blast 

     Air Blast  merupakan suatu unit proses transportasi atau kita kenal

    dengan mesin pemindah bahan-bahan lunak, seperti ' biji-bijian, makanan

    ternak, serbuk semen, dll yang dipindahkan dari suatu silo ke silo yang

    lainnya menggunakan tiupan angin menggunakan fan motor.

    !rinsip kerja dari sistem Air Blast  yaitu pertama Fan *otor $*+%

    akan beroperasi dengan pengasutan 8-5. walnya *+ akan beroperasi

    dengan hubungan 8, pada saat mencapai arus nominal 8 maka secara

    otomatis *+ akan beroperasi dengan hubungan 5 dengan putaran penuih.

    Dalam proses ini udara akan melalui sebuah kontrol aliran yang mana akan

    mengoperasikan *otor penggetar $*%. elama ada aliran maka * akan

    terus beroperasi hingga silo peuh dan memicu sensor isolu9 $+:% danmenghentikan kerja * dan *+ dan sistem Air Blast  berhenti beroperasi.

    2.2 PL% & Programmable Logic Controller '

    !"# merupakan suatu piranti basis control yang dapat deprogram bersifat

    logik yang digunakan untuk menggantikan rangkaian sederetan relay yang

    dijumpai pada sistem kontrol proses konesional. !"# bekerja dengan cara

    mengamati masukan $melalui sensor terkait%, kemudian melakukan proses dan

    melakukan tindakan sesuai yang dibutuhkan, yang berupa menghidupkan ataumematikan keluarannya.

    !"# $!rogrammable "ogic #ontroller% adalah rangkaian elektronik 

     berbasis mikroprosesor yang beroperasi secara digital, menggunakan

     programmable memory untuk menyimpan instruksi yang berorientasi kepada

     pengguna, untuk melakukan fungsi khusus seperti logika, se&uencing, timing,

    arithmetic, melalui input baik analog maupun discrete / digital, untuk berbagai

     proses permesinan.

    4

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    5/21

    (a#)ar 2.2.a Sste# PL%

    2erdasarkan namanya konsep !"# adalah sebagai berikut '

     Programmable, menunjukkan kemampuan dalam hal memori untuk 

    menyimpan program yang telah dibuat yang dengan mudah diubah-ubah

    fungsi atau kegunaannya.

     Logic, menunjukkan kemampuan dalam memproses input secara aritmatik 

    dan logic $"U%, yakni melakukan operasi membandingkan, menjumlahkan,

    mengalikan, membagi, mengurangi, negasi, 7D, 34, dan lain sebagainya.

    Controller , menunjukkan kemampuan dalam mengontrol dan mengatur 

     proses sehingga menghasilkan output yang diinginkan.

    !"# merupakan sistem yang dapat memanipulasi, mengeksekusi, dan atau

    memonitor keadaan proses pada laju yang amat cepat, dengan dasar data yang

     bisa diprogram dalam sistem berbasis mikroprosesor integral. !"# menerimamasukan dan menghasilkan keluaran sinyal-sinyal listrik untuk mengendalikan

    suatu sistem. Dengan demikian besaran-besaran fisika dan kimia yang

    dikendalikan, sebelum diolah oleh !"#, akan diubah menjadi sinyal listrik baik 

    analog maupun digital,yang merupakan data dasarnya.. Karakter proses yang

    dikendalikan oleh !"# sendiri merupakan proses yang sifatnya bertahap, yakni

     proses itu berjalan urut untuk mencapai kondisi akhir yang diharapkan. Dengan

    kata lain proses itu terdiri beberapa subproses, dimana subproses tertentu akan

    5

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    6/21

     berjalan sesudah subproses sebelumnya terjadi. )stilah umum yang digunakan

    untuk proses yang berwatak demikian ialah proses sekuensial $ sequential 

     process%.

    Komponen Utama atau perangkat keras penyusun !"#

    a. #atu Daya/!ower upply

    #atu daya listrik digunakan untuk memberikan pasokan daya

    keseluruh komponen-komponen !"#. Kebanyakan !"# bekerja dengan catu

    daya 0 ;D# atau 1 ;#, beberapa !"# catu dayanya terpisah $sebagai

    modul tersendiri%, yang demikian biasanya merupakan !"# besar, sedangkan

    !"# medium atau kecil catu dayanya sudah menyatu.

     b. #!U $#entral !rocessing Unit%

    #!U atau Unit !engolahan !usat, terdiri dari komponen penyusun

    yaitu !rosesor, *emori dan #atu Daya $ Power Supply%. !rosesor merupakan

    otak dari sebuah !"#, fungsi utama adalah mengatur tugas pada keseluruhan

    sistem !"#, mengerjakan berbagai operasi antara lain mengeksekusi program,

    menyimpan dan mengambil data dari memori, membaca nilai input dan

    mengatur nilai output, memeriksa kerusakan, melakukan operasi-operasi

    matematis, manipulasi data, tugas-tugas diagnostik, serta melakukan

    komunikasi dengan perangkat lain. *emori adalah area dalam #!U !"#

    tempat data serta program disimpan dan dieksekusi oleh prosesor,

     pengetahuan tentang sistem memori pada !"# akan sangat membantu dalam

    memahami cara kerja !"#.

    da dua jenis memori yaitu ' 43* $ Read Only Memory% dan 4*

    $ Random Access Memory%. 43* adalah memori yang hanya dapat diprogram

    sekali. !enyimpanan program dalam 43* bersifat permanen, maka ia

    digunakan untuk menyimpan sistem operasi. da sejenis 43*, yaitu

    $ Erasable Programmable Read Only Memory% yang isinya dapat dihapus

    dengan cara menyinari menggunakan sinar ultraiolet dan kemudian diisi

     program ulang menggunakan !43* riter .

    6

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    7/21

    c. *odul *asukan dan *odul Keluaran.

    *odul masukan dan keluaran adalah perantara antara !"# dengan

     perangkat keras masukan dan perangkat keras keluaran. *odul masukan dan

    keluaran pada !"# mini umumnya sudah  Built in di !"#. (ujuannya adalah

    melindungi #!U !"# dari sinyal yang tidak dikehendaki yang dapat merusak 

    #!U itu sendiri. *odul masukan dan modul keluaran ini berfungsi untuk 

    mengkonersi atau mengubah sinyal-sinyal masukan dari perangkat keras

    masukan ke sinyal-sinyal yang sesuai dengan tegangan kerja #!U !"#.

    d. !erangkat !emrograman $ Programming !e"ice%#

     Programming !e"ice  adalah alat untuk memasukan $membuat atau

    mengedit% program ke dalam !"#. da perangkat program yang biasa

    digunakan Miniprogrammer  atau Programming Console, dan Komputer.

     Miniprogrammer   atau  Programming Console  $biasa disebut Konsol%

    adalah sebuah perangkat seukuran kalkulator saku yang berfungsi untuk 

    memasukkan instruksi-instruksi program ke dalam !"#. Umumnya, instruksi-

    instruksi program !emrograman !"# dengan menggunakan miniprogrammer 

    ini akan sangat melelahkan jika jumlah anak tangga pada diagram ladder  yang

    akan diprogram berukuran relatif besar. Umumnya, penggunaan konsol ini

     biasa digunakan hanya untuk pengeditan program saja. Untuk memasukkan

     program secara keseluruhan pada !"#, dapat digunakan Komputer.

    ;endor-endor !"# umumnya menyertakan perangkat lunak 

    $So$tware% untuk mengimplementasikan pemasukan program diagram tangga,

     pengeditan, dokumentasi dan monitoring ke dalam !"#.

    7

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    8/21

    (a#)ar 2.2.) PL% Tpe %P1E

    2.$ Kontaktor

    Kontaktor merupakan suatu alat elektronik yang berfungsi sebagai

     penyambung dan pemutus rangkaian, pergerakan kotak kontaknya terjadi

    karena adanya gaya elektromagnetik. Kompenen-komponen dari sebuah

    kontaktor antara lain '

    +. Kumparan magnet

    . Kotak kontak bantu 73 $ %ormaly Open%

    . Kotak kontak bantu 7# $ %ormaly Close%

    !ada kontaktor apabila tegangan yang melewatinya terlalu besar 

    maka kumparan akan panas yang akan mengakibatkan berkurangnya umur 

    dari kontaktor tersebut. Demikian pula sebaliknya jika tegangan yang

    melewatinya terlalu rendah maka tegangan pada kotak kontaknya akan

     berkurang sehingga dapat menimbulkan bunga api. (oleransi tegangan pada sebuah kontaktor adalah =6/+111 ;.

    !ada penggunaannya kontaktor sering kita kombinasikan dengan

    saklar tekan $ pus& botton% yang dimaksudkan sebagai saklar 

     pengoperasoan dari kontaktor. !ada kontaktor terdapat jenis kontak yaitu

    '

    +. Kontak Utama, umumnya terdiri dair buah kontak yang kerjanya secara

     %ormaly Open $73%.

    8

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    9/21

    . Kotak Kontak 2antu untuk beban rangkaian kontrol, biasanya terdiri dari

     banyak kontak yang kerjanya secara %ormaly Open $73% dan %ormaly Close 

    $7#%.

    *enurut )ika temperature dimana bimetal itu belum

    9

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    10/21

    turun, maka rangkaian akan tetap terputus atau terbuka, walaupun *#2

    dinaikkan.

    Untuk memasang *#2 pada suatu rangkaian atau peralatan arus lebih,

    yang pertama harus diperhitungkan adalah bahwa apabila ada gangguan maka

    *#2 harus yang lebih dahulu berfungsi.

    (a#)ar 2.$.a Miniature Circuit Breaker 

    (a#)ar 2.$.) S#)ol Miniature Circuit Breaker 

    2., Saklar

    aklar adalah suatu alat yang digunakan untuk menyambung dan

    memutuskan arus listrik. 2erdasarkan kegunaannya saklar sangat banyak macam

    dan jenisnya. dapun jenis saklar yang digunakan dalam praktek ini yaitu  pus&

    button# aklar tekan atau pus& button umumnya digunakan pada rangkaian kontrol

    kontak sebagai pengunci secara elektrik. aklar ini beroperasi ketika ditekan saja,

     jika dilepas maka akan kembali menjadi seperti semula. >adi saklar ini

    10

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    11/21

    memberikan daya yang sifatnya sementara, apabila dikombinasi dengan saklar 

    impuls maka pada saat saklar dilepas hubungannnya dengan beban tetap ada

    karena saklar tersebut terkunci oleh impuls.

    (a#)ar 2.+.a S#)ol saklar (a#)ar 2.+.) Dagra# penga*atan

    2.- Thermal Overlod Relay &T/'

    lat pengaman ini dipasang sebelum peralatan, hal ini dimaksudkan

    apabila terjadi gangguan arus beban lebih, dengan cepat memutuskan hubungan

    rangkaian. (34 bekerja secara otomatis apabila terjadi O"erload .

    !emakaian (34 adalah untuk mengamankan motor dari beban lebih

    antara lain'

    +. (erlalu besarnya beban mekanik dari motor,

    . rus starting yang terlalu besar atau motor berhenti secara mendadak,

    . (erjadi hubung singkat, dan

    0. (erbukanya salah satu fasa dari motor tiga fasa.

    rus yang besar yang timbul pada belitan motor akan menyebabkan

    kerusakan dan terbakarnya belitan motor. Untuk menghindari hal ini dapat

    dipasang pelindung berupa (34. lat ini terdiri dari tiga buah kontak utama dan

    kontak bantu yang terdiri dari 73 dan 7#. !rinsip kerja (34 ini berdasarkan

    adanya panas yang ditimbulkan oleh arus beban lebih yang mempengaruhi logam

     bimetal yang mempunyai kepekaan terhadap suhu atau panas. >ika arus bekerja

    melebihi batas rus yang ditentukan pada alat ini, maka hal ini akan

    mengakibatkan panas pada bimetalnya, sehingga melengkung dan melepaskan

    kontak utamanya, dengan demikian sumber listriknya akan terputus.

    !eralatan ini akan berfungsi kembali atau menghubung pada beban pada

     posisi dimana kontak-kontaknya kembali ke posisi sebelum terjadi gangguan.

    11

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    12/21

    2.0.a Ter#al erloa" /ele3

    95   97

    96   98

    2.0.) S#)ol T/ 

    2.4 Ka)el N5A6

    Kabel 78? merupakan jenis kabel fleksibel dengan penghantar 

    tembaga serabut berisolasi !;#. Digunakan untuk instalasi panel-panel

    yang memerlukan fleksibelitas yang tinggi.

    (a#)ar 2.7 Ka)el N5A6

    2.0 Panel Hu)ung Bag

    12

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    13/21

    !anel hubung bagi adalah panel distribusi sekunder yang berisi

     peralatan-peralatan listrik sekaligus peralatan kontrol lainnya, misalnya

    *#2, fuse, relay, saklar impuls, dan lain-lain. esuai dengan namanya

     panel ini merupakan pusat pengaturan dari sistem dikontrol.

    !anel dengan berbagai ukuran dan untuk memudahkan membuat

     jalur-jalur penempatan kabel sesuai dengan kontruksinya, panel dapat

    diinstalasi pada berbagai tempat.

    !anel mempunyai fungsi sebagai tempat pendistribusian daya

    listrik ke rangkaian instalasi.

    !anel dapat dibedakan atas dua macam, yaitu '

    a. !anel DayaDigunakan pada motor-motor listrik yang menggunakan daya-daya

     besar.

     b. !anel !enerangan

    Digunakan pada lampu penerangan.

    edangkan komponen-komponen yang terdapat dalam panel adalah sebagai

     berikut '

    - !engaman, yaitu *#2 dan ?use,

    - lat kontrol, yaitu kontraktor,

    - (erminal, yaitu tempat penyambungan ke beban.

    (a#)ar 2.18.a Panel Dstr)us

    13

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    14/21

    (a#)ar 2.18.) S#)ol Panel Dstr)us

    BAB III

     ALAT DAN BAHAN

    $.1 Alat

    (abel .+ Daftar lat

    No. Na#a Peralatan Ju#la Satuan

    14

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    15/21

    + (ang Kombinasi + 2uah

    (ang !otong + 2uah

    0 (ang Kupas + 2uah

    = 3beng (erminal + 2uah

    : (estpen + 2uah

    @ 3beng 2unga $A% 2uah

    6 3beng !lat $-% + 2uah

    B !"# #!+< 3mron + 2uah

    +1 Kabel U2 + 2uah

    $.2 Baan

    $.2.1 Baan Pusat Tanur

    (abel ..+ Daftar 2ahan !usat (anur 

     7o

    .

    K3D< D)K4)!) !U*"H (U7

    A B % D E 6

    + ?+

    ?=

    ?:

    *#2 !hasa +1 2uah

    ?@ *#2 + !hasa : + 2uah

    ")7< U!

    (

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    16/21

    (3!

    = ++ (3*23" (U%

    + 2uah

    +1 K2

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    17/21

    H+@

    H+B

    $H)>U%

    B HH=

    H@

    HB

    "*!U (7D -2;.:.61 ;$*

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    18/21

    : #+

    #

    (34 "4+-D1B1@

    +,: E ,=

    2uah

    @ 2++2+:

    K"4 "

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    19/21

    akan menutup. Kemudian door + akan menekan limited switc& + dan

    door akan menutup. elanjutnya door menekan limited   switc& 

    dan proses pemanasan dimulai.

    >ika suhu dalam tanur mencapai 611# maka proses pemanasan

     berhenti dan door + dan door akan terbuka. >ika door menekan

    limited switc&  maka bahan akan ditarik keluar dari tanur oleh

    seperangkat alat. Kemudian benda akan terjatuh ke dalam kontainer 

    dan melewati lig&t barrier . *aka sistem akan beroperasi kembali.

     

    Untuk mematikan system dilakukan dengan meneka saklar stop.

    0. !usat Air Blast 

     

    *erangkai alat dan bahan sesuai dengan gambar rangkaian.

     

    *embuat program Ladder Diagram menggunakan #F-!rogrammer.

     

    !engoperasian secara automatis dilakukan dengan langka E langkah

     berikut '

    - *emutar saklar selector  ke posisi normal.

    - *enekan saklar normal on untuk menjalankan sistem. *aka

    motor + bekerja. >ika saklar  $low switc&  bekerja maka motor 

     penggetar akan beroperasi. 2enda akan diangkut dari silo +

    menuju silo . >ika material dalam silo sudah hampir penuh

    dan melewati saklar lig&t barrier  maka sistem akan berhenti

    dengan sendirinya.

    - *enekan saklar normal o$$  untuk mematikan sistem saat system

     beroperasi.

     

    *engoperasikan sistem secara manual dilakukan dengan langkah E 

    langkah sebagai berikut '

    - *emutar saklar selector ke posisi manual.

    - *enekan saklar fan on untuk menjalankan motor + / fan motor 

    dan menekan saklar fan o$$  untuk mematikan motor +.

    - *enekan saklar ibrator on untuk menjalankan motor / motor 

     penggetar dan menekan saklar ibrator o$$   untuk mematikan

    motor .

     

    *enekan saklar emergency  jika terjadi sesuatu yang tidak diinginkan

    saat system beroperasi.

    0. !usat !ompa

    19

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    20/21

    • *erangkai alat dan bahan sesuai gambar rangkaian.

    • *embuat program Ladder Diagram menggunakan #F-!rogrammer.

    • Untuk operasi secara manual dapat dilakukan menggunakan langkah E 

    langkah berikut '

    - *emutar saklar pilih + pada posisi maka pompa + akan

     beroperasi. >ika beberapa detik kemudian ternyata tidak ada

    aliran menuju pompa + maka pompa + akan berhenti beroperasi.

    edangkan jika ada aliran menuju pompa +maka pompa + akan

    tetap beroperasi.

    - *emutar saklar pilih pada posisi maka pompa akan

     beroperasi. >ika beberapa detik kemudian ternyata tidak ada

    aliran menuju pompa maka pompa akan berhenti beroperasi.

    edangkan jika ada aliran menuju pompa maka pompa akan

    tetap beroperasi.

    • Untuk pengoperasian secara automatis dapat dilakukan dengan cara

     berikut '

    - *emutar saklar pilih + pada posisi + maka pompa + akan

     beroperasi. >ika beberapa detik kemudian ternyata tidak ada

    aliran menuju pompa + maka pompa + akan berhenti beroperasi.

    edangkan jika ada aliran menuju pompa + maka pompa + akan

    tetap beroperasi.

    - *emutar saklar pilih pada posisi + maka pompa akan

     beroperasi. >ika beberapa detik kemudian ternyata tidak ada

    aliran menuju pompa maka pompa akan berhenti beroperasi.

    edangkan jika ada aliran menuju pompa maka pompa akan

    tetap beroperasi.- ystem kerja dari kedua motor ini diatur oleh rangkaian kontrol

     berdasarkan ketinggian air di bak + sebagai berikut '

    2ila air pada bak berada dalam le"el  + maka kedua pompa

    tidak bekerja.

    2ila air berada dalam le"el   maka hanya + pompa yang

     bekerja. Dimana pompa + dan pompa akan bergantian

     bekerja bila le"el   terjadi berulang E ulang.

    20

  • 8/17/2019 Laporan Bengkel SM 5 PNUP

    21/21

    2ila air berada dalam le"el   maka kedua pompa bekerja

     bersamaan. 2ila air berada dalam le"el  0 maka kedua pompa bekerja

     bersamaan dan alarm serta lampu tanda akan bekerja

    sebagai isyarat bahwa air berada lebih dari batas

    maksimum.

    • Dan untuk mematikan system secara keseluruhan jika terjadi

    gangguan dapat dilakukan dengan menekan saklar o$$ .

    BAB 9

    (A!BA/ /AN(KAIAN

    (a#)ar ,.1 Tanur

    (a#)ar ,.2 Ar Blast

    (a#)ar ,.$ Po#pa Ar

    21