proposal kp

16
AKTIVITAS PENAMBANGAN GRANIT DI PT. TRIMEGAH PERKASA UTAMA TANJUNG BALAI KARIMUN KEPULAUAN RIAU LAPORAN KULIAH KERJA LAPANGAN Dibuat untuk memenuhi syarat kelulusan Kuliah Kerja Lapangan Jurusan Teknik Pertambangan Fakultas Teknik Universitas Sriwijaya Oleh Budi Darmawan 03101002001 Faizah Hayati 03101002004 Risnawati 03101002007 UNIVERSITAS SRIWIJAYA FAKULTAS TEKNIK 2013

Upload: u-dydratubangsawan

Post on 27-Dec-2015

128 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Kp

AKTIVITAS PENAMBANGAN GRANIT DI PT. TRIMEGAH PERKASA

UTAMA TANJUNG BALAI KARIMUN KEPULAUAN RIAU

LAPORAN KULIAH KERJA LAPANGAN

Dibuat untuk memenuhi syarat kelulusan Kuliah Kerja Lapangan

Jurusan Teknik Pertambangan Fakultas Teknik

Universitas Sriwijaya

Oleh

Budi Darmawan 03101002001

Faizah Hayati 03101002004

Risnawati 03101002007

UNIVERSITAS SRIWIJAYA

FAKULTAS TEKNIK

2013

Page 2: Proposal Kp

PENGESAHAN USULAN KULIAH KERJA LAPANGAN

DI PT. TRIMEGAH PERKASA UTAMA TANJUNG BALAI KARIMUN

KEPULAUAN RIAU

1. Judul : Aktivitas Penambangan Granit di PT. Trimegah Perkasa Utama

2. Pengusul :

a. Nama : Budi Darmawan (03101002001)

Faizah Hayati (03101002004)

Risnawati (03101002007)

b. Institusi : Teknik Pertambangan Universitas Sriwijaya

c. Tempat : PT. TRIMEGAH PERKASA UTAMA

Indralaya, Oktober 2013

Pengusul,

Budi Darmawan

NIM. 03101002001

Faizah Hayati

NIM. 03101002004

Risnawati

NIM. 03101002007

Mengetahui,

Ketua Jurusan Teknik Pertambangan

Hj. RR. Harminuke Eko Handayani, ST, MT

NIP. 196902091997032001

Menyetujui,

An. Pimpinan Perushaan

Page 3: Proposal Kp
Page 4: Proposal Kp

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL

HALAMAN PENGESAHAN

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang

I.2 Tujuan

I.3 Manfaat

I.4 Waktu dan Tempat

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III PELAPORAN

III.1 Jadwal Pelaksanaan

III.2 Hasil Penelitian

BAB IV PENUTUP

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 5: Proposal Kp

BAB I

PENDAHULUAN

I.1. LATAR BELAKANG

Granit adalah batuan beku plutonik, yang terjadi dari hasil pembekuan

magma berkomposisi asam pada kedalaman tertentu dari permukaan bumi.

Umumnya bersifat masif dan keras, bertekstrur porfiritik, terdiriatas mineral

kuarsa, ortoklas, plagioklas, biotit, dan hornblende. Berwarna abu-abu berbintik

hijau dan hitam, kehijau-hijauan dan kemerah-merahan. Merupakan batuan

beku dalam yang mempunyai kristal-kristal kasar. Granit kebanyakan besar,

keras dan kuat, dan oleh karena itu banyak digunakan sebagai batuan untuk

konstruksi. Kepadatan rata-rata granit adalah 2,75 gr/cm³ dengan jangkauan

antara 1,74 dan 2,80. Dalam bidang industri dan rekayasa, granit banyak

dipakai sebagai bidang acuan dalam berbagai pengukuran dan alat pengukur.

Hal ini dikarenakan granit bersifat kedap air, kaku (rigid), dan memiliki

koefisien ekspansi termal yang sangat rendah.

Untuk mngetahui lebih banyak mengenai granit dan proses

penambangannya secara praktek kami memilih PT. TRIMEGAH PERKASA

UTAMA TANJUNG BALAI KARIMUN, KEPULAUAN RIAU sebagai

tempat melaksanakan kuliah kerja lapangan, Karena perusahaan ini bergerak

dalam penambangan granit di kepulauan Riau sehingga mahasiswa bisa banyak

memperoleh pengetahuan dan pembelajaran mngenai tahapan-tahapan kegiatan

dalam usaha penambangan granit terkait penyelidikan umum, eksplorasi,

perencanaan tambang, persiapan penambangan, eksplorasi mengenai

pembersihan lahan, pengupasan tanah pucuk, proses peledakan, pengolahan,

pemasaran dan reklamasi yang dilakukan.

Page 6: Proposal Kp

I.2. TUJUAN

Tujuan dari kuliah kerja lapangan ini adalah:

1. Mempelajari aktivitas penambangan Granit yang ada di PT. Trimegah

Perkasa Utama Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau dan

mengaplikasikan ilmu-ilmu pertambangan yang diperoleh terhadap masalah

yang ada di lapangan.

2. Menambah informasi dan pengetahuan mengenai prinsip-prinsip yang

diajarkan selama kuliah dan aplikasinya di dunia lingkungan pertambangan.

3. Sebagai media untuk memperoleh pengalaman mengenai kegiatan

penambangan secara nyata dilapangan.

I.3. MANFAAT

Manfaat dari Kuliah Kerja Lapangan ini adalah dapat memahami

mekanisme penambangan dan pengolahan granit, mekanisme kerja alat serta

mengetahui metode penambangan yang tepat untuk digunakan dalam proses

produksi.

I.4. METODOLOGI

1. Pengumpulan data, yang mencakup :

a. Data Primer, mencakup pengamatan langsung kegiatan eksplorasi di front

kerja atau di lapangan.

b. Data sekunder, mencakup studi literatur, laporan/penelitian sebelumnya.

2. Penyusunan laporan, melakukan bimbingan secara berkala dan pembuatan

laporan secara sistematika.

I.5. WAKTU DAN TEMPAT

Kuliah Kerja Lapangan ini akan dilaksanakan di PT. Trimegah Perkasa

Utama Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau pada bulan Januari 2014

sampai bulan Februari 2014.

Page 7: Proposal Kp

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

Kegiatan dalam usaha pertambangan meliputi tugas-tugas yang dilakukan untuk

mencari, mengambil bahan galian dari dalam kulit bumi kemudian mengolah sampai

bias bermanfaat bagi manusia.

Secara garis besar tahap-tahap kegiatan dalam usaha pertambangan adalah

sebagai berikut :

1. PenyelidikanUmum

Prospeksi merupakan kegiatan penyelidikan, pencarian, atau penemuan endapan-

endapan mineral berharga.(1)

2. Eksplorasi

Eksplorasi merupakan kegiatan yang dilakukan setelah prospeksi atau setelah

endapan suatu bahan galian ditemukan yang bertujuan untuk mendapatkan

kepastian tentang endapan bahan galian yang meliputi bentuk, ukuran, letak

kedudukan, kualitas (kadar) endapan bahan galian serta karakteristik fisik dari

endapan bahan galian tersebut.(1)

3. Perencanaan Tambang

Perencanaan tambang dilakukan setelah melakukan evaluasi terhadap layak atau

tidaknya cadangan itu untuk ditambang. Seperti perencanaan alat gali, muat dan

angkut, perencanaan jalan akses, system dan metoda penambangan, serta hal-hal

yang dapat menunjang kegiatan panambangan yang dilakukan.(2)

4. Persiapan Penambangan

Sebelum melakukan penambangan, hal yang harus dilakukan adalah persiapan

untuk melakukan kegiatan penambangan yaitu persiapan peralatan, pembuatan

jalan akses serta hal-hal penunjang lainnya.(2)

Page 8: Proposal Kp

5. Eksploitasi

Kegiatan eksploitasi merupakan kegiatan penambangan cadangan batubara.

Kegiatan ini terdiri dari : (1)

a. Pembersihan Lahan (Land Clearing)

Land clearing bertujuan untuk membersihkan area penambangan dari

tumbuhan, semak belukar dan pohon dengan menggunakan peralatan seperti

bulldozer dan gergaji.

b. Pengupasan Tanah Pucuk

Tanah pucuk (top soil) merupakan tanah yang mempunyai ketebalan lebih

kurang 0,5 m dan merupakan lapisan tanah yang paling atas yang mengandung

bahan-bahan organik seperti unsur hara tanah, akar dan jasad renik tanah.

c. Peledakan

Peledakan (blasting;explosion) merupakan kegiatan pemecahan suatu material

(batuan) dengan menggunakan bahan peledak atau proses terjadinya ledakan.

Beberapa istilah dalam peledakan : (3)

1. Peledakan bias (refraction shooting) merupakan peledakan di dalam lubang

atau sumur dangkal untuk menimbulkan getaran guna penyelidikan geofisika

cara seismik bias.

2. Peledakan bongkah (block holing) merupakan peledakan sekunder untuk

pengecilan ukuran bongkah batuan dengan cara membuat lobang tembak

berdiatemeter kecil dan diisi sedikit bahan peledak.

3. Peledakan di udara (air shooting) merupakan cara menimbulkan energi

seismik di permukaan bumi dengan meledakkan bahan peledak di udara.

4. Peledakan lepas gilir (off-shift blasting) merupakan Peledakan yang

dilakukan di luar jam gilir kerja.

5. Peledakan lubang dalam (deep hole blasting) merupakan cara peledakan

jenjang kuari atau tambang terbuka dengan menggunakan lubang tembak

yang dalam disesuaikan dengan tinggi jenjang.

6. Peledakan parit (ditch blasting) merupakan proses peledakan dalam

pembuatan parit.

Page 9: Proposal Kp

7. Peledakan teredam (cushion blasting) merupakan cara peledakan dengan

membuat rongga udara antara bahan peledak dan sumbat ledak atau

membuat lubang tembak yang lebih besar dari diameter dodol sehingga

menghasilkan getaran yang relatif lembut.

d. Pemuatan dan Pengangkutan

Merupakan kegiatan inti dari tahapan eksploitasi, dimana endapan bijih

dikupas dengan menggunakan alat-gali muat dan diangkut oleh dump truck

ke stockfile untuk selanjutnya dilakukan pengolahan.

6. Pengolahan

Proses pengolahan dilakukan dengan tujuan untuk mereduksi ukuran butir agar

sesuai dengan permintaan pasar. Batuan dari tambang dihancurkan dengan jaw

crusher kemudian dibawa dengan belt conveyor. Setelah itu material dibawa

menuju stockfile dan siap untuk dipasarkan.(2)

7. Pemasaran

Pemasaran dilakukan dengan mengirimkan bahan galian tambang kepada

konsumen baik di dalam negeri maupun luar negeri sesuai dengan permintaan atau

pesanan dari konsumen tersebut.(3)

8. Reklamasi

Reklamasi bertujuan untuk mengembalikan keadaan areal bekas penambangan

kepada keadaan semula.(3)

Page 10: Proposal Kp

BAB III

PELAPORAN

III. 1. JADWAL PELAKSANAAN

Kuliah Kerja Lapangan ini rencananya akan dilaksanakan selama 4

minggu, yaitu pada tanggal 6 Januari 2014 – 06 Februari 2014, dengan jadwal

pelaksanaan sebagai berikut :

No

Kegiatan

Mingguke-

1 2 3 4

1 Orientasi Lapangan

2 Pengamatan dan Observasi Lapangan

3 Pengumpulan Data Lapangan

4 Konsultasi dan Bimbingan

5 Penyusunan Laporan dan Presentasi

III.2. HASIL KEGIATAN

Hasil kegiatan disajikan dalam bentuk laporan dan hasil analisis dengan

data-data yang terkait. Semua hasil laporan akan diberikan dalam susunan

laporan tertulis yang sistematis dan teratur sesuai kode etik tulisan ilmiah,

serta akan dipresentasikan di PT. Trimegah Perkasa Utama Tanjung Balai

Karimun, Kepulauan Riau dan Lingkungan Akademik Jurusan Teknik

Pertambangan, Fakultas Teknik, Universitas Sriwijaya Sumatera Selatan.

Page 11: Proposal Kp

BAB IV

PENUTUP

Pelaksanan Kuliah Kerja Lapangan ini merupakan bentuk kerjasama yang baik

antara lembaga pendidikan dan pihak perusahan khususnya, antara Universitas

Sriwijaya Sumatera Selatan dengan PT. Trimegah Perkasa Utama Tanjung Balai

Karimun, Kepulauan Riau. Ini merupakan suatu kesempatan yang berharga apabila

kami dapat melakukan Kuliah Kerja Lapangan yang didukung oleh PT. Trimegah

Perkasa Utama Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau baik berupa sarana maupun

prasarana yang dapat menambah pengetahuan dan pengembangan diri secara

progresif. Besar harapan kami atas terkabulnya permohonan ini. Atas perhatiannya

kami mengucapkan terimakasih.

Page 12: Proposal Kp

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Yang membuat daftar riwayat hidup ini :

1. Nama Lengkap : Budi Darmawan

2. Tempat / Tanggal Lahir : Betung, 06 Desember 1992

3. Jenis Kelamin : Laki-laki

4. Tinggi / Berat Badan : 165 cm / 50 kg

5. Kawin / Belum Kawin : Belum Kawin

6. Agama : Islam

7. Pekerjaan : Mahasiswa

8. Alamat Rumah : Jln. Tengku Umar, No.124 RT. 02

RW. 01 Kec. Betung Kab. Banyuasin

9. No. HP / Email : 08996914699 / [email protected]

10. Nama Orang Tua : Santoso

11. Pendidikan

a. SD Negeri 7 Betung Banyuasin tahun 1999 - 2004

b. SMP PGRI Betung Banyuasin tahun 2004 - 2007

c. SMA Negeri 2 Banyuasin III tahun 2007 - 2010

d. Universitas Sriwijaya Indralaya tahun 2010 – sekarang

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini saya buat dengan sesungguh-sungguhnya

serta menurut keadaan yang sebenarnya.

Indralaya, Oktober 2013

Hormat Saya,

Budi Darmawan

Page 13: Proposal Kp

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Yang membuat daftar riwayat hidup ini :

1. Nama Lengkap : Faizah Hayati

2. Tempat / Tanggal Lahir : Bungamas, 27 September 1992

3. Jenis Kelamin : Perempuan

4. Tinggi / Berat Badan : 148 cm / 37 kg

5. Kawin / Belum Kawin : Belum Kawin

6. Agama : Islam

7. Pekerjaan : Mahasiswa

8. Alamat Rumah : Jln. HBR. Motik No.02 Bungamas

Kikim Timur Kab. Lahat

9. No. HP / Email : 08994457271 / [email protected]

10. Nama Orang Tua : Subian Ma,i

11. Pendidikan

e. SD Negeri 03 Bungamas Kikim Timur tahun 1999 - 2004

f. MTs Abdurrohman Bungamas tahun 2004 - 2007

g. SMA Al-Kautsar Lahat tahun 2007 - 2010

h. Universitas Sriwijaya Indralaya tahun 2010 - sekarang

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini saya buat dengan sesungguh-sungguhnya

serta menurut keadaan yang sebenarnya.

Indralaya, November 2013

Hormat Saya,

Faizah Hayati

Page 14: Proposal Kp

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Yang membuat daftar riwayat hidup ini :

1. Nama Lengkap : Risnawati

2. Tempat / Tanggal Lahir : Mariana, 28 Februari 1992

3. Jenis Kelamin : Perempuan

4. Tinggi / Berat Badan : 160 cm / 45 kg

5. Kawin / Belum Kawin : Belum Kawin

6. Agama : Islam

7. Pekerjaan : Mahasiswa

8. Alamat Rumah : Jln. Sabar Jaya, No. 921, RT. 14 RW. 03,

Kel. Mariana Ilir, Kec. Banyuasin I.

9. No. HP / Email : 085378983505 / [email protected]

10. Nama Orang Tua : Karsunadi

11. Pendidikan

a. SD Negeri 6 Mariana tahun 1999 – 2004

b. SMP YP Mantra Mariana tahun 2004 – 2007

c. SMA YP Mantra tahun 2007 – 2010

d. Universitas Sriwijaya indralaya tahun 2010 – sekarang

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini saya buat dengan sesungguh-sungguhnya

serta menurut keadaan yang sebenarnya

Indralaya, November 2013

Hormat Saya,

Risnawati

Page 15: Proposal Kp

Surat Pengantar Jurusan Teknik Pertambangan

Page 16: Proposal Kp

DAFTAR PUSTAKA

1. Vihel, (2010), “Tahapan Usaha Kegiatan Penambangan”, dalam

kumpulaninfotambang.blogspot.com (diakases pada tanggal 6 November

2013)

2. Rochmanhadi,(1982), “Alat-Alat Berat Dan Penggunaannya”, Dunia Grafika

Indonesia, Jakarta.

3. Tim PenyusunKamus PPPTM, (1992), “KamusPertambanganUmum”, Edisi ke-2,

PusatPenelitiandanPengembanganTeknologi Mineral, Bandung.