presentasi anti biotika

29

Click here to load reader

Upload: bakojay-brebes

Post on 21-Dec-2015

232 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Presentasi Anti Biotika

ANTI BIOTIKA

Page 2: Presentasi Anti Biotika

“ ZAT YANG DIHASILKAN OLEH SUATU MIKROBA TERUTAMA FUNGI YANG DAPAT MENGHAMBAT/MEMBASMI

MIKROBA JENIS LAIN “ DISEBUT : ANTI MIKROBA

ANTIBIOTIKA DIBUAT : # SINTETIK # SEMI SINTETIK

ANTIBIOTIKA ( AB) UNTUK MANUSIA DIGUNAKAN MEMBASMI PENYEBAB INFEKSI

MEMPUNYAI SIFAT TOKSISITAS SELEKTIF SETINGGI MUNGKIN YI : SANGAT TOKSIK UNTUK MIKROBA TAPI RELATIF TIDAK TOKSIK UNTUK MANUSIA

BERSIFAT BAKTERIOSTATIK DAN ATAU BAKTERISID PENGGUNAAN ANTIBIOTIKA DI KLINIK :  

DINDIKASIKAN BILA INFEKSI BERLANGSUNG BEBERAPA HARI -- CUKUP BERAT

 

Page 3: Presentasi Anti Biotika

PILIHAN ANTI BIOTIKA : MEMPERTIMBANGKAN :

FAKTOR SENSSITIF (KULTUR) KEADAAN TUBUH HOSPES BIAYA

MEKANISME KERJA : DIBAGI DALAM 5 KELOMPOK :

1. MENGGANGGU METABOLISME SEL MIKROBA

2. MENGHAMBAT SINTESIS DINDING SEL MIKROBA

3. MENGGANGGU PERMEABILITAS MEMBRAN SEL MIKROBA 4. MENGHAMBAT SINTESA PROTEIN SEL MIROBA

5. MNGHAMBAT SINTESIS ASAM NUKLEAT SEL MIKROBA

Page 4: Presentasi Anti Biotika

RESISTENSI ANTI BIOTIKA :

ADALAH KEADAAN DIMANA TIDAK TERGANGGUNYA KEHIDUPAN SEL MIKROBA OLEH ANTIMIKROBA

MERUPAKAN MEKANISME ALAMIAH SEL MIKROBA UNTUK BERTAHAN HIDUP

2 KELOMPOK RESISTENSI : 1. RESISTENSI GENETIK MUTASI SPONTAN KARENA GEN MIKROBA YANG BERUBAH TERJADI TANPA PENGARUH ADA TIDAKNYA ANTIMIKROBA

2. RESISTENSI DIPINDAHKAN ADANYA “ FAKTOR RESISTENSI ” YAITU :

- TRANSFORMASI, PENGARUH LINGKUNGAN- TRANSDUKSI, OLEH BAKTERIOFAG DARI RSISTENSI

MENJADI SENSITIF 

- KONYUGASI, PERPINDAHAN BERBAGAI KOMPONEN ANTAR SEL 

Page 5: Presentasi Anti Biotika

RESISTENSI DIPINDAHKAN

MEKANISME RESISTENSI :

1. PERUBAHAN TEMPAT KERJA PADA MIKROBA2. MENURUNNYA PERMEABILITAS , SEHINGGA OBAT SULIT

MASUK KEDALAM SEL3. INAKTIVASI OBAT OLEH MIKROBA4. MEMBENTUK JALAN PINTAS UNTUK MENGHINDARI

TAHAP HAMBATAN OLEHANTIMIKROBA5. MENINGKATKAN PRODUKSI ENZIM YANG DIHAMBAT

OLEH ANTIMIKROBA

Page 6: Presentasi Anti Biotika

FAKTOR-FAKTOR PASIEN YANG MEMPENGARUHI FARMAKODINAMIK & FARMAKOKINETIK

1. UMUR, PADA NEONATUS KARENA FUNGSI ORGAN YANG BELUM SEMPURNA DAN

PADA USILA KARENA PENURUNAN FUNGSI ORGAN ..... EFEK SAMPING/TOKSIK

2. KEHAMILAN, PEMBERIAN OBAT PADA TRIMESTER I BISA MENIMBULKAN EFEK TERATOGENIK

3. GENETIK, PERBEDAAN GENETIK MENYEBABKAN PERBEDAAN REAKSI TERHADAP

OBAT MISAL : HEMOLISIS PADA DEFESIENSI G6PD ATAU ALERGI KARENA SIFAT ATOPIK

4. KEADAAN PATOLOGIK,

5. PADA SIROSIS HATI DAN GANGGUAN FUNGSI GINJAL MENYEBABKAN INTOKSIKASI

Page 7: Presentasi Anti Biotika

EFEK SAMPING 1. REAKSI ALERGI : - KARENA SISTEM IMMUN - PADA HAMPIR SEMUA ANTI BIOTIKA - TIDAK TERGANTUNG DOSIS - GEJALA BERVARIASI

2. REKASI IDIOSINKRASI : - REAKSI ABNORMAL KARENA GENETIK - DEF. ENZIM G6PD MENYEBABKAN ANEMIA HEMOLITIK

3. REAKSI TOKSIK : - BERSIFAT TOKSIK – SELEKTIF 4. PERUBAHAN BIOLOGIK DAN METABOLIK : - GANGGUAN KESEIMBANGAN MIKROFLORA NORMAL - APATOGEN .....> PATOGEN >>>>> KEADAAN SUPER INFEKSI - DAYA TAHAN TUBUH MENURUN - LAMANYA AB DIGUNAKAN   - LUASNYA SPEKTRUM AB

Page 8: Presentasi Anti Biotika

KOMBINASI ABDIINDASIKAN UNTUK :

1. TERAPI INFEKSI CAMPURANMIS : INFEKSI PASCA BEDAH DISEBABKAN OLEH

ANAEROB DAN AEROB GRAM (+)

2. TERAPI AWAL INFEKSI BERAT YANG ETIOLOGINYA BELUM JELAS

MIS : SEPTISEMIA MENINGITIS PURULENTA

3. MENDAPATKAN EFEK SINERGI4. MEPERLAMBAT TIMBUL RESISTENSI

MIS : PADA T/ TBCKEGAGALAN TERAPI DISEBABKAN OLEH :

1. DOSIS KURANG2. MASA TERAPI KURANG3. ADA FAKTOR MEKANIK SEPERTI ABSES , BENDA

ASING,JARINGAN NEKROTIK4. KESALAHAN MENETAPKAN ETIOLOGI5. PILIHAN AB KURANG TEPAT6. FAKTOR PASIEN : GIZI BURUK, GANGGUAN IMUN7. TIDAK SEMUA ORGAN DAPAT DITEMBUS OLEH AB

Page 9: Presentasi Anti Biotika

PENISILIN SUATU AGEN ANTIBAKTERIAL ALAMI YANG DIHASILKAN DARI JAMUR

PENICILLIUM MERUPAKAN AB YANG PERTAMA KALI DIKENAL DIKLINIK PADA TAHUN

1928 OLEH FLEMING DAN FLOREY Cs DIGUNAKAN SECARA LUAS PADA TAHUN 1945 UNTUK INFEKSI BERAT BERSIFAT BAKTERISID MAUPUN BAKTERISTATIK ....> TERGANTUNG

OBAT DAN DOSIS MEKANISME KERJA : MENGHAMBAT SINTESIS DINDING SEL DAN

MEMBRAN SEL BAKTERI

PREPARAT PENISILIN1. PENISILIN ALAMI

PENISILIN G ( BENZYLPENICIILIN )PENISILIN V ( PHENOXYMETHYL )

2. PENISILIN SPKTRUM LUASAMOKSISILINAMPISILIN

3. PENISILIN ANTI PSEUDOMONASKARBENISILINTIKARSILIN

4. PENISILIN ANTISTAFILOKOKUSKLOKSASILINDIKLOSASILIN

Page 10: Presentasi Anti Biotika

FARMAKOKINETIK PENISILIN :

PENISILIN G :

MUDAH RUSAK DALAM SUASANA ASAM, ABSORPSI TERHAMBAT OLEH MAKANAN, SEHINGGA TIDAK DIANJURKAN PERORAL

ABSORPSI CEPAT MELALUI IM , KADAR PUNCAK AKAN TERCAPAI SETELAH 15-30 MENIT

DISTRIBUSI LUAS DIDALAM TUBUH, BERIKATAN DENGAN PROTEIN 65%

EKSKRESI MELALUI GINJAL

 

PENISILIN V :

RELATIF LEBIH TAHAN ASAM BISA DIBERIKAN PER ORAL 30% MENGALAMI PEMECAHAN DI SALURAN CERNA ATAS

SEHINGGA ABSORPSI RENDAH

 

Page 11: Presentasi Anti Biotika

FARMAKOKINETIK PENISILIN : 

AMPISILIN :# ABSORPSI BISA DIHAMBAT OLEH MAKANAN DI SALURAN

CERNA# BISA DIBERIKAN PER ORAL# BERIKATAN DENGAN PLASMA 20% # PENETRASI KE CSS BAIK PADA KEADAAN MENINGITIS

 

AMOKSISILIN, KLOKSASILIN, DIKLOKSASILIN :# ABSORPSI DI SALURAN CERNA LEBIH BAIK# BISA DIBERIKAN PER ORAL# ABSOSRPSINYA TIDAK DIHAMBAT OLEH MAKANAN

 KARBENISILIN, TIKARSILIN :

# TIDAK STABIL DALAM ASAM LAMBUNG# DIBERIKAN PARENTERAL

 

EFEK SAMPING PENISILIN :# REAKSI ALERGI# GANGGUAN FUNGSI HATI# NEFROPATI# REAKSI TOKSIK DAN IRITASI LOKAL # ANEMIA HEMOLITIK

 

Page 12: Presentasi Anti Biotika

PENGGUNAAN DI KLINIK

1. TERAPI INFEKSI KOKUS DAN GRAM POSITIF> GOLONGAN PENISILIN SANGAT SENSITIF UNTUK INFEKSI

STREPTOKOKUS B HEMOLITIKUS DAN PNEUMOKOKUS

> PENISILIN G DOSIS TINGGI DIGUNAKAN UNTUK MENINGITIS PNEUMOKOKUS 2. TERAPI INFEKSI KOKUS GRAM NEGATIF

> PENISILIN G MERUPAKAN OBAT “ TERPILIH “ UNTUK INFEKSI MENINGOKOKUS

> PENISILIN DIGUNAKAN UNTUK PENYAKIT GONORE 3. TERAPI INFEKSI BATANG GRAM POSIITF

PENISILIN G DIGUNAKAN UNTUK PENYAKIT DIFTERIA, KLASTRIDIA DAN

MERUPAKAN OBAT “ PILIHAN “ UNTUK PENYAKIT ANTRAKS 4. TERAPI INFEKSI BATANG GRAM NEGATIF

> AMPISILIN MERUPAKAN OBAT ALTERNATIF SELAIN KEMISETIN UNTUK INFEKSI SALMONELLA DAN SHIGELA 5. TERAPI INFEKSI PSEUDOMONAS

> KARBENISILIN DAN TIKARSILIN EFEKTIF UNTUK INFEKSI PSEUDOMONAS, > BISA DIKOMBINASI DENGAN GENTAMISIN BILA INFEKSINYA BERAT  

Page 13: Presentasi Anti Biotika

PENISILIN V

RELATIF LEBIH TAHAN ASAM BISA DIBERIKAN PER ORAL 30% MENGALAMI PEMECAHAN DI SALURAN CERNA ATAS SEHINGGA ABSORPSI RENDAH

AMPISILIN

ABSORPSI BISA DIHAMBAT OLEH MAKANAN DI SALURAN CERNA BISA DIBERIKAN PER ORAL BERIKATAN DENGAN PLASMA 20% PENETRASI KE CSS BAIK PADA KEADAAN MENINGITIS

Page 14: Presentasi Anti Biotika

AMOKSISILIN, KLOKSASILIN, DIKLOKSASILIN

ABSORPSI DI SALURAN CERNA LEBIH BAIKBISA DIBERIKAN PER ORALABSOSRPSINYA TIDAK DIHAMBAT OLEH MAKANAN

KARBENISILIN, TIKARSILIN

TIDAK STABIL DALAM ASAM LAMBUNGDIBERIKAN PARENTERAL

EFEK SAMPING PENISILIN

# REAKSI ALERGI # GANGGUAN FUNGSI HATI # NEFROPATI # REAKSI TOKSIK DAN IRITASI LOKAL # ANEMIA HEMOLITIK

Page 15: Presentasi Anti Biotika

PENGGUNAAN DI KLINIK

A. TERAPI INFEKSI KOKUS DAN GRAM POSITIF

GOLONGAN PENISILIN SANGAT SENSITIF UNTUK INFEKSI STREPTOKOKUS B

HEMOLITIKUS DAN PNEUMOKOKUS PENISILIN G DOSIS TINGGI DIGUNAKAN UNTUK MENINGITIS

PNEUMOKOKUS

B. TERAPI INFEKSI KOKUS GRAM NEGATIF

PENISILIN G MERUPAKAN OBAT “ TERPILIH “ UNTUK INFEKSI MENINGOKOKUS

PENISILIN DIGUNAKAN UNTUK PENYAKIT GONORE

C. TERAPI INFEKSI BATANG GRAM POSITIF

PENISILIN G DIGUNAKAN UNTUK PENYAKIT DIFTERIA, KLASTRIDIA DAN MERUPAKAN OBAT “ PILIHAN “ UNTUK PENYAKIT ANTRAKS

Page 16: Presentasi Anti Biotika

PENGGUNAAN DI KLINIK

D. TERAPI INFEKSI BATANG GRAM NEGATIF

AMPISILIN MERUPAKAN OBAT ALTERNATIF SELAIN KEMISETIN UNTUK INFEKSI SALMONELLA DAN SHIGELA

E. TERAPI INFEKSI PSEUDOMONAS

DAN TIKARSILIN EFEKTIF UNTUK INFEKSI PSEUDOMONAS, BISA DIKOMBINASI DENGAN GENTAMISIN BILA INFEKSINYA BERAT

Page 17: Presentasi Anti Biotika

SEFALOSPORIN

>>> BERASAL DARI FUNGUS “ CEPHALOSPORIUM ACREMONIUM “ >>> DITEMUKAN OLEH BRATZU PADA TAHUN 1948

MEKANISME KERJA SEFALOSPORIN

MENGHAMBAT SINTESIS DINDING SEL MIKROBA SEFALOSPORIN GENERASI PERTAMA TERUTAMA AKTIF TERHADAP

KUMAN GRAM POSIITF

GENERASI KEDUA AKTIF TERHADAP KUMAN GRAM NEGATIF DAN KURANG AKTIF TERHADAP GRAM POSITIF DIBANDINGKAN GENERASI PERTAMA

GENERASI KETIGA KURANG AKTIF TERHADAP GRAM POSITIF, TAPI LEBIH AKTIF TERHADAP ENTEROBACTERIAL

Page 18: Presentasi Anti Biotika

JENIS SEFALOSPORIN

GENERASI KE I : # SEFALOTIN # SEFAZOLIN # SEFTRADIN

GENERASI KE II : # SEFMANDOL # SEFAKLOR # SEFOKSITIN

GENERASI KE III : # SEFOTAKSIM # MOKSALAKTAM

FARMAKOKINETIK SEFALOSPORIN

SEFTRADIN,SEFAKLOR DAN SEFADROKSIL DAPAT DIBERIKAN PER ORAL, KARENA DIABSORPSI MELALUI SALURAN CERNA

SEFALOSPORIN LAINNYA DIBERIKAN PARENTERAL

SEFALOTIN DAN SEFAPRIN DIBERIKAN IV , KARENA BILA IM DAPAT MENYEBABKAN IRITASI DAN NYERI

Page 19: Presentasi Anti Biotika

EFEK SAMPING SEFALOSPORIN

REAKSI ALERGI

REAKSI AKUT YAITU ANAFILAKSIS DENGAN SPASME BRONKUS DAN URTIKARIA

GRANULOSITOPENIA, TAPI JARANG

INDIKASI SEFALOSPORIN

SEBAIKNYA UNTUK INFEKSI BERAT YANG TIDAK DAPAT DIOBATI DENGAN AB LAIN, KARENA HARGA MAHAL POTENSI NYA TINGGI, SEBAIKNYA DIGUNAKAN UNTUK CADANGAN

MERUPAKAN ALTERNATIF BILA PASIEN TAK TAHAN PENISILIN

Page 20: Presentasi Anti Biotika

TETRASIKLIN

MERUPAKAN AB SPEKTRUM LUAS UNTUK GRAM POSITIF DAN GRAM NEGATIF

MEKANISME KERJA MENGHAMBAT SINTESA PROTEIN KUMAN RESISTENSI TERHADAP : # STREPTO BETA HEMOLITIKUS

# E COLI # PSEUDOMONAS # SHIGELA

JENIS TETRASIKLIN :

KLORTETRASIKLIN OKSITETRASIKLIN TETRASIKLIN MINOSIKLIN DEMOKLISIKLIN DOKSISIKLIN

Page 21: Presentasi Anti Biotika

FARMAKOKINETIK TETRASIKLIN :

DIABSORPSI DI LAMBUNG DAN DUODENUM ( 60%-100%) BILA DIBERIKAN PER ORAL

ABSORPSI DIHAMBAT OLEH CALSIUM, MAGNESIUM, ALUMINIUM DAN Fe JANGAN DIBERIKAN BERSAMAAN DENGAN SUSU

DISTRIBUSI KESELURUH TUBUH DAPAT MENEMBUS SAWAR PLASENTA SEHINGGA ADA DALAM ASI

BERIKATAN DENGAN CALSIUM TULANG YANG SEDANG TUMBUH SEPERTI GIGI

EKSKRESI MELALUI GINJAL DAN SEBAGIAN KECIL MELALUI SALURAN CERNA

INDIKASI KLINIK TETRASIKLIN :

INFEKSI MATA : CONJUNGTIVITIS DAN TRAKOMA , DIBERIKAN DALAM SEDIAAN OBAT TETES DAN SALEP

LIMFOGRANULOMA VENERIUM ( INFEKSI KLAMIDA ) MERUPAKAN OBAT “PILIHAN”

INFEKSI MYCOPLASMA PNEUMONIA CHOLERA GONORHOE•SIPHYLIS•ACNE VULGARIS

Page 22: Presentasi Anti Biotika

EFEK SAMPING TETRASIKLIN :

IRITASI SALURAN CERNA DENGAN KELUHAN NAUSEA, VOMITUS DAN NYERI EPIGASTRIUM

KERUSAKAN GIGI DAN TULANG PADA ANAK-ANAK TIDAK BAIK UNTUK WANITA HAMIL DAN ANAK DIBAWAH 10 TAHUN

HEPATOTOKSIK

NEFROTOKSIK

PADA GAGAL GINJAL MENYEBABKAN UREMIA

TERJADI SUPER INFEKSI KARENA PENEKANAN FLORA BAKTERI

PLEBITIS, BILA DIBERIKAN PARENTERAL IV

Page 23: Presentasi Anti Biotika

EFEK SAMPING TETRASIKLIN :

IRITASI SALURAN CERNA DENGAN KELUHAN NAUSEA, VOMITUS DAN NYERI EPIGASTRIUM

KERUSAKAN GIGI DAN TULANG PADA ANAK-ANAK TIDAK BAIK UNTUK WANITA HAMIL DAN ANAK DIBAWAH 10

TAHUN

HEPATOTOKSIK

NEFROTOKSIK

PADA GAGAL GINJAL MENYEBABKAN UREMIA

TERJADI SUPER INFEKSI KARENA PENEKAN FLORA BAKTERI

PLEBITIS BILA DIBERIKAN PARENTERAL IV

Page 24: Presentasi Anti Biotika

CHLORAMPHENICOL ( CHLOROMYCETIN )

DIKENAL PADA TAHUN 1950 DISEBUT JUGA DENGAN NAMA KEMISETIN

MEKANISME KERJA CHLORAMPHENICOL :

MENGHAMBAT SINTESA PROTEIN KUMAN BERSIFAT BAKTERIOSTATIK, TAPI PADA DOSIS TINGGI BERSIFAT

BAKTERISID MERUPAKAN AB SPEKTRUM LUAS UNTUK GRAM POSITIF DAN

NEGATIF

FARMAKOKINETIK CHLORAMPHENICOL :

ABSORPSI PERORAL CEPAT DAN BAIK DISTRIBUSI KEBERBAGAI JARINGAN EKSKRESI DALAM WAKTU 24 JAM, 80% - 90% DIEKSKRESI

MELALUI GINJAL

Page 25: Presentasi Anti Biotika

EFEK SAMPING CHLORAMPHENICOL :

REAKSI TOKSIK , PADA DOSIS TINGGI AKAN MENDEPRESI SUM-SUM TULANG

ANEMIA APLASTIK, DIPERLUKAN PEMERIKSAAN HITUNG SEL DARAH

SECARA PERIODIK

REAKSI ALERGI BERUPA KEMERAHAN PADA KULIT, URTIKARIA DAN ANAFILAKSIS

MUAL, MUNTAH DAN DIARE

“ SYNDROME GRAY “ PADA BAYI BILA DIBERIKAN DOSIS TINGGI

KEMATIAN, HARUS HATI-HATI MENENTUKAN DOSIS

KERUSAKAN SEL HATI DAN GINJAL PADA ORANG DENGAN GANGGUAN GINJAL DAN HATI

REAKSI NEUROLOGIK SEPERTI BINGUNG, DEPRESI DAN DELIRIUM

Page 26: Presentasi Anti Biotika

INDIKASI KEMICETIN :

DEMAM TIPOID

MERUPAKAN OBAT PILIHAN DENGAN DOSIS 4 x 500 MG PER HARI SELAMA 2-3 MINGGU

MENINGITIS PURULENTA YANG DISEBABKAN OLEH H. INFLUENZAE

INFEKSI KUMAN AN AEROB PADA SALURAN CERNA

PREPARAT DAN CARA PEMBERIAN TETRASIKLIN

ORAL DIBERIKAN PADA WAKTU LAMBUNG KOSONG

SEDIAAN BERUPA INJEKSI, UNTUK IM/IV, SALEP MATA 1% DAN SALEP KULIT 2%

 [h1]

Page 27: Presentasi Anti Biotika

AMINOGLYCOSIDE

DERIFAT AMINOGLYCOSIDE :

STREPTOMYCIN NEOMYCIN KANAMYCIN GENTAMYCIN

MEKANISME KERJA AMINOGLYCOSIDE :

MENGHAMBAT SINTESA PROTEIN BAKTERI

BERSIFAT BAKTERISID

SANGAT POTEN TERHADAP PSEUDOMONAS AUROGINESA DAN GRAM NEGATIF

Page 28: Presentasi Anti Biotika

FARMAKOKINETIK AMINOGLYCOSIDE :

BERSIFAT SANGAT POLAR SEHINGGA SUKAR DIABSORPSI MELALUI SALURAN CERNA UMUMNYA PEMBERIAN PARENTERAL

KECUALI UNTUK NEOMYCIN DIBERIKAN ORAL UNTUK MENDAPATKAN EFEK LOKAL SALURAN CERNA STERILISASI USUS

DISTRIBUSI : # KADAR DALAM JARINGAN DAN SEKRET RENDAH

# KADAR TINGGI PADA KORTEX GINJAL, ENDOLIMFE DAN

PARALIMFE TELINGA

EKSKRESI MELALUI GINJAL , SEBAGIAN KECIL MELALUI EMPEDU

Page 29: Presentasi Anti Biotika

EFEK SAMPING AMINOGLYCOSIDE :

REAKSI ALERGI BERUPA : SKIN RASH DEMAM SYOK ANAFILAKSIS REAKSI TOKSIK BERUPA : IRITASI DAERAH SUNTIKAN NEFROTOKSIK OTOTOKSIK GANGGUAN KESEIMBANGAN DAN

PENDENGARAN

INDIKASI AMINOGLYCOSIDE :

INFEKSI PSEUDOMONAS INFEKSI TBC KHUSUSNYA STREPTOMYCIN