pertemuan ke2 pengantar psikologi belajar

24
PENGANTAR PSIKOLOGI BELAJAR FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS HANG TUAH SURABAYA 2014

Upload: fpsia

Post on 20-Aug-2015

416 views

Category:

Education


8 download

TRANSCRIPT

PENGANTAR PSIKOLOGI BELAJAR

FAKULTAS PSIKOLOGIUNIVERSITAS HANG TUAH SURABAYA

2014

Tujuan Pembelajaran

Mahasiswa mampu mendefisikan pengertian psikologi belajar ditinjau dari sejarah kajian psikolog. Mahasiswa mampu mengetahui teori-teori belajar kaitannya dengan proses belajar. Mahasiswa mampu mendefisikan pengertian belajar, proses belajar dan proses belajar.

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Kebutuhan Psikologi BelajarAdanya tuntutan dari penerapan metode Pendidikan , terutama dalam proses belajar, dan perubahan Perilaku, maka perlu adanya kajian tentang psikologi belajar.

Psikologi belajar adalah disiplin (cabang ilmu psikologi) yang berisi teori-teori yang khusus mengupas cara individu belajar atau mempelajari sesuatu. Teori tersebut mengungkap hakikat belajar dan syarat-syarat umum yang diperlukan agar proses belajar terjadi (Tardiff et all; 1989:193)

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Apa yang ada di benak anda

tentang Belajar???????

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Proses Belajar

Latihan Adanya Penambahan, perubahan Tingkah

Laku yang Baru perubahan terjadi secara sadar bersifat kontinu dan fungsional positif dan aktif bukan bersifat sementara perubahan bertujuan dan terarah mencakup seluruh aspek tingkah laku

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Proses belajar

1. Membawa perubahan

2. Adanya kecakapan

baru

3. Adanya usaha

Hal-hal Pokok berkenaan dengan Proses Belajar

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Ciri-ciri Perubahan Perilaku dalam Belajar

1. Terjadi secara sadar2. Bersifat kontinu dan fungsional3. Bersifat positif dan aktif4. Bukan bersifat sementara5. Bertujuan atau terarah6. Mencakup seluruh aspek perilaku individu

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Prinsip Belajar

1. Belajar = pengalaman aktif2. Belajar = penemuan diri sendiri3. Belajar = konsekuensi dari

pengalaman4. Belajar = kerjasama dan kolaborasi5. Belajar = proses evolusi6. Belajar = (kadang) proses yang

menyakitkan7. Belajar = proses emosional dan

intelektual8. Belajar = individual dan unik

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Perilaku Bukan BelajarMenurut,Hilgard:• Respon bawaan: Gerak refleks,

tropisms, insting• Kematangan: pertumbuhan• KelelahanDitambahkan oleh Wittig:• Motivasi• Kepekaan dan kebiasaan• Adaptasi sensori• Ciri-ciri fisiologis• Kondisi belajar

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Belajar, Mengingat, Memecahkan masalah, Menalar

Memperoleh pengetahuan melalui

pengalaman(To learn)

Persepsi secara langsung mellalui

proses indrawi atau sense

(To know)

Pengalaman adalah pengetahuan adalah

hasil belajar(To learn)

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Faktor-faktor yang mempengaruhi Belajar

Internal (dari dalam siswa) : keadaan

kondisi jasmani dan rohani siswa

Eksternal (faktor dari luar siswa) : kondisi lingkungan

di sekitar siswa

Pendekatan belajar (approach to learning) : jenis upaya belajar

siswa yang meliputi strategi dan metode yang digunakan siswa

untuk melakukan kegiatan mempelajarri materi-=materi

pembelajaran

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

PENDEKATAN METODE BELAJAR DITINJAU DARI PANDANGAN TEORI BELAJAR KONTEMPORER

TEORI BEHAVIORISTIK – stimulus behavior consequences

Menggunakan stimulus dan konsekuensi-konsekuensi menyenangkan . Prinsip reinforcement

Tools : flash card, games, independent practice, interaksi guru-siswa dengan sistem reinforcement

Guru harus mengulang-ulang pengetahuan yang diajarkan, Tujuan perilaku yang dibentuk harus jelas, tahapan-tahapan belajar harus jelas, konsekuensi harus diberikan pada orang yang perilakunya ingin diubah

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

PENDEKATAN METODE BELAJAR DITINJAU DARI PANDANGAN TEORI BELAJAR KONTEMPORER

TEORI KOGNITIVE – Information processing model (brain process)

Proses transfer informasi sensory memory STM LTM

Peran pendidik sebagai organisator, meyakinkan perhatian siswa bahwa materi yang diajarkan benar-benar dapat dipahami (proses penyimpanan informasi dalam ingatan)

Tools : grafik, diagram, gambar, memberi contoh yang kongkrit, siswa praktek, test

Guru harus membuat konsep pembelajaran yang saling berkesinambungan antara pengetahuan saat ini dan sebelumnya. (terorganisir)

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

PENDEKATAN METODE BELAJAR DITINJAU DARI PANDANGAN TEORI BELAJAR KONTEMPORER

TEORI KONSTRUKTIVISME – Metode Belajar Siswa Aktif (SCL)

Proses belajar - praktek long term memory (learning by experience)

Peran pendidik sebagai model, mengarahkan, fasilitator, peran siswa : belajar secara aktif menggunakan pemikirannya , pengalamannya di masa lalu, dan berkolaborasi dengan tim menemukan ide kreatif dalam menyelesaikan masalah

Tools : projek, mahasiswa presentasi menyelesaikan kasus, ide-ide kreatif, secara berkelompok

Guru harus membuat konsep pembelajaran yang saling berkesinambungan antara pengetahuan saat ini dan sebelumnya. (terorganisir) melalui proses diskusi interaktif siswa menemukan ide kreatif

KRITIK ALIRAN PSIKOLOGI KOGNITIF TERHADAP ALIRAN BEHAVIORISTIK

Peristiwa belajar yang dialami manusia bukan semata-mata

masalah S – R terhadap rangsangan yang ada, tetapi

karena adanya self regulation dan self direction, yaitu pengaturan dan pengarahan diri yang dikontrol oleh otak yang hampir pasti berperan

lebih penting .

Fungsi otak sebagai pengendali seluruh aktifitas mental dan behavioral, sangat menentukan proses

belajar manusia (Syah, 1992)

CIRI KHAS TEORI KOGNITIF

Setiap orang terlahir dengan bakat dan kemampuan mentalnya sendiri.

Faktor bawaan ini memungkinkan seseorang untuk menentukan

respons atau tidak terhadap stimulus, sehingga belajar tidak

bersifat otomatis seperti robot

Peran teori Kognitif dalam proses belajar

Belajar adalah proses mental, bukan peristiwa behavioral (jasmaniah) meskipun hal-hal yang

bersifat behavioral tampak lebih nyata.

Kebiasaan belajar berfungsi sebagai pelaksana aktifitas menyalin pelajaran, sdgnkn keputusan berfungsi sbg menetapkan dimulainyaaktifitas menyalin pelajaran

Kebiasaan belajar dapatditiadakan oleh kemauansiswa itu sendiri.

Teori Kognitif

Menelaah bagaimana proses berpikir manusia, mempelajari konsep dan menyelesaikan masalah.

Masalah yang dimaksud adalah berkaitan dengan pengetahuan dan memory.

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Sejumlah Masalah Tipikal yang Berhadapan dengan Teori Belajar

Terdapat beberapa pertanyaan yang timbul selama meneliti tentang belajar:

a. Apa batasan belajar?b. Apa peran latihan dalam belajar?c. Seberapa penting drive dan incentive, hadiah

dan hukuman?d. Apa yang dimaksud dengan pengertian dan

insight?e. Apakah belajar membantu seseorang

mempelajari hal lain?f. Apa yang terjadi bila seseorang mengingat

atau melupakan?

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Metode Penelitian Pengembangan Ilmu Psikologi

Metode Eksperimen Observasi Naturalis Studi Kausal-Komparatif Studi Korelasi Tes Psikologi dan Survai Sejarah Kasus Klinikal

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Subyek Penelitian Selain Manusia

Penelitian dalam Psikologi Belajar seringmenggunakan binatang sebagai subyek.

Alasannya:Hemat

Hewan cepat bereproduksiKesempatan yang lebih leluasa

Waktu relatif tidak terbatasKode etik yang ketat terhadap manusia

PRESENTED BY GARTINIA NURCHOLIS, M.PSI,psi

Etika Penelitian

Peneliti harus melindungi hak-hak subyek dan toidak menempatkan subyek dalam

bahaya psikis maupun fisik.Peneliti harus menjelaskan detail prosedur

penelitian dan meminta persetujuan dari subjek

To be continued......next chapter