pengembangan profesi pp dasar ahli

52
PENGEMBANGAN PROFESI Diklat Dasar Fungsional Penyuluh Pertanian

Upload: wong-slebor

Post on 10-Jan-2017

32 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengembangan profesi pp dasar ahli

PENGEMBANGAN

PROFESIDiklat Dasar Fungsional

Penyuluh Pertanian

Page 2: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 3: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Permenpan Nomor : PER/02/MENPAN/2/2008, pasal

6 ayat 6 tentang pengembangan profesi penyuluh

pertanian meliputi :

PEMBUATAN KARYA TULIS ILMIAH

DIBIDANG PERTANIAN

PENERJEMAHAN/PENYADURAN BUKU

DAN BAHAN-BAHAN LAIN DIBIDANG PERTANIAN,

PEMBERIAN KONSULTASI

DI BIDANG PERTANIAN YANG BERSIFAT KONSEP

KEPADA INSTITUSI DAN ATAU PERORANGAN

Page 4: Pengembangan profesi pp dasar ahli

PENGEMBANGAN DIRI MELALUI IPTEK DAN

KETERAMPILAN

PENINGKATAN MUTU PENYULUHAN

PERTANIAN

PROFESIONALISME PENYULUH PERTANIAN

MENGHASILKAN SESUATU YANG

BERMANFAAT BAGI PEMBANGUNAN

PERTANIAN

PENGEMBANGAN PROFESI

Page 5: Pengembangan profesi pp dasar ahli

FILOSOFI PENGEMBANGAN PROFESI

MEMPERLUAS WAWASAN

MEMPERDALAM SPESIALISASI

MENGEMBANGKAN BAHAN/MATERI PENYULUHAN

MENGEMBANGKAN PROSES PEMBELAJARAN ANDRAGOGI

AKUNTABILITAS PROFESI

Page 6: Pengembangan profesi pp dasar ahli

KARYA TULIS/KARYA ILMIAH DI BIDANG

PENYULUHAN PERTANIAN1

Karya tulis ilmiah

1. hasil penelitian/ pengkajian/ survei/ evaluasi di bidangPenyuluhan Pertanian

2. berupa tinjauan atau ulasanilmiah hasil gagasan sendiri di bidang Penyuluhan Pertanian

Makalah

berupa tinjauan atau ulasanilmiah hasil gagasan sendiri di bidang Penyuluhan Pertanian

Publikasi− buku,

− majalah ilmiah,

− media massa

Tidak dipublikasi

− dokumen

Page 7: Pengembangan profesi pp dasar ahli

TEKNIK PEMBUATAN

KARYA TULIS ILMIAH

• Pembuka,

• Tubuh tulisan,

• Akhir.

1. Bagian – bagian KTI

Page 8: Pengembangan profesi pp dasar ahli

PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL JURNAL(VERSI : STPP BOGOR)

Artikel ditulis menggunakan program Microsoft

Word versi 2007 atau 2010

Tulisan dibuat satu setengah spasi maksimum 20

halaman kertas A4 dengan jenis huruf Times New

Roman berkuran 12 pt.

Gambar/Grafik dibuat pada halaman terpisah

dibagian akhir tulisan setelah daftar pustaka. Jika

dibuat dengan program Excel dikirimkan soft

copy-nya.

Makalah yang pernah dipresentasikan dalam

pertemuan ilmiah harus diberi catatan kaki

(footnote) mengenai pertemuan tersebut.

Page 9: Pengembangan profesi pp dasar ahli

A. STRUKTUR TULISAN

judul, nama & instansi penulis,

abstract,

pendahuluan,

metodologi

a) bahan dan alat

b) metode,

hasil dan pembahasan,

kesimpulan,

ucapan terimakasih (bila perlu),

daftar pustaka.

Page 10: Pengembangan profesi pp dasar ahli

B. FORMAT ISI TULISAN

1. Judul

Judul singkat dan jelas dalam Bahasa

Indonesia dan Bahasa Inggris. Ditulis

menggunakan huruf besar, kecuali

nama spesies.

Terjemahan judul dalam bahasa Inggris

dituliskan dalam tanda kurung.

Nama latin dan istilah yang bukan

Bahasa Indonesia ditulis dengan huruf

miring bukan untuk judul saja.

Page 11: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Instansi penulis pertama, kedua dan

seterusnya, ditulis secara lengkap tidak

perlu status (mahasiswa, pengajar,

penulis, dll).

KAJIAN PENGATURAN JARAK TANAM DAN IRIGASI BERSELANG (Intermittent

irrigation) PADA METODE SRI (System Of Rice Intensification) TERHADAP

PRODUKTIVITAS TANAMAN PADI (Oryza sativa L.) VARIETAS CIHERANG

STUDY ARRANGEMENTS PLANT SPACING AND INTERMITTENT IRRIGATION OF

SRI METHOD (System Of Rice Intensification) FOR CROP PRODUCTIVITY OF RICE

(Oryza sativa L.) VARIETIES CIHERANG

Ahmad Faishol Habibie, Dr. Ir. Agung Nugroho, SU., dan Dr. Ir. Agus Suryanto, MS.

Jurusan Budidaya Pertanian Fakultas Pertanian, Universitas Brawijaya

Page 12: Pengembangan profesi pp dasar ahli

2. Abstract atau Summary

Satu paragraf menggunakan bahasa Inggris

maksimum 300 kata.

Abstract berisi highlight penelitian mewakili

bagian :

− pendahuluan,

− bahan & metode,

− hasil dan pembahasan

− serta kesimpulan.

Menampilkan data kuantitatif hasil penelitian

yang menonjol yang terkait dengan judul.

3. Keywords

Keywords dalam bahasa Inggris maksimal 5

kata.

Page 13: Pengembangan profesi pp dasar ahli

ABSTRAK

Percobaan dilaksanakan di Kebun Praktikum Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya, Desa Kepuharjo, Kecamatan

Karangploso, Kabupaten Malang. Dengan ketinggian ± 540 meter di atas permukaan laut dan suhu 23 – 26oC. Percobaan dilaksanakan

pada bulan Februari 2011 sampai Juni 2011. Pada penelitian ini menggunakan Rancangan Petak Terbagi (RPT) dengan 8 perlakuan, 4

perlakuan sebagai petak utama yaitu periode pengeringan (P) dan 2 perlakuan sebagai anak petak yaitu jarak tanam (J) yang diulang 3

kali. Adapun masing-masing perlakuan dari 8 perlakuan yang ada yaitu: petak utama, yaitu perlakuan pengeringan (P) : P0 : periode

pengeringan 0 hari, P1 : periode pengeringan 3 hari, P2 : periode pengeringan 5 hari, P3 : periode pengeringan 7 hari. Sedangkan anak

petak, yaitu jarak tanam (J) : J1 : 25 x 25 cm, J2 : 35 x 35 cm. Hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa perlakuan

jarak tanam 25x25 cm dengan perlakuan periode pengeringan 5 hari menunjukkan hasil produksi yang tertinggi yaitu 7.85 ton ha-1

dibanding dengan perlakuan yang lain. Selain itu perlakuan jarak tanam 25x25 cm dan 35x35 cm tidak memberikan perbedaan pada

sebagian besar parameter pengamatan.

Kata kunci : padi, kerapatan, kompetisi, air irigasi

ABSTRACT

Experiments conducted at the Garden Practical UB, Village Kepuharjo, Karangploso district, Malang regency. With a height of

± 540 meters above sea level and temperature of 23 - 26 0C. Experiments was conducted in February 2011 to June 2011. This study

used Split Plot Desaign (RPT), which is repeated three times with treatment : main plots, that are the drying treatment (P) : P0: 0-day

drying period, P1: 3-day drying periods, P2: 5-day drying periods, P3: 7-days drying periods. Subplot, that are the plant spacing (J) : J1:

25 x 25 cm, J2: 35 x 35 cm. Result from the research shown that the treatment plant spacing of 25 x 25 cm with a treatment period of 5

days of drying gave a production of 7.85 tons ha-1 compared with other treatments. Besides the treatment plant spacing 25x25 cm and

35x35 cm no differences on most parameter of observations.

Keywords : rice, density, competition, water irrigation

Contoh Abstrak

Page 14: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Summary berisi ringkasan ulasan ilmiah

agar pembaca segera mengetahui isi

ulasan ilmiah tersebut.

Page 15: Pengembangan profesi pp dasar ahli

4. PENDAHULUAN

Pendahuluan berisi latar belakang dan

dukungan kepustakaan yang diakhiri

dengan tujuan penelitian.

5. METODOLOGI

Bahan

Metode

Subjek dan objek penelitian

didiskripsikan secara rinci.

Page 16: Pengembangan profesi pp dasar ahli

6. Hasil dan Pembahasan

Tabel dan Gambar

Pembahasan hasil penelitian disertai

dukungan pustaka yang terkait.

7. Kesimpulan

Kesimpulan ditarik dari hasil dan

pembahasan dengan mengacu pada

tujuan penelitian.

8. Ucapan Terima Kasih (bila perlu)

Dapat dituliskan nama instansi atau

perorangan yang berperan dalam

pelaksanaan penelitian.

Page 17: Pengembangan profesi pp dasar ahli

8. Daftar Pustaka

70% dari sumber primer (jurnal),

30 % dari text books,

tahun terbit minimal 5 tahun

terakhir.

Contoh Penulisan Pustaka Jurnal:

Kumar VMH dan Gupta, YK. 2003. Effect of

Cantella asiatica on cognition and

oxidative stress in an

intracerebroventricular streptozotocin

model of Alzheimers disease in rat. Clin.

Exp. Pharmacol Physiol. 30: 336-342

Page 18: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Contoh Penulisan Pustaka buku:

Mardikanto, Totok. 2003. Redefinisi dan

Revitalisasi Penyuluhan Pembangunan

dalam Membentuk Pola Perilaku Manusia

Pembangunan. Bogor: IPB-Press.

Contoh Penulisan Pustaka dari

Internet:

Mulyani, A. 2003. Informasi dan Motivasi

Petani Penentu Keberhasilan Usahatani.

http://www.litbang.deptan.go.id/artikel/one

/36/pdf/Informasi/%20dan%Motivasi%20P

eta. (1 Maret 2011)

Page 19: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 20: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 21: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 22: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 23: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 24: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 25: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 26: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 27: Pengembangan profesi pp dasar ahli

• Beberapa standar yang sering digunakan

dan dikenal secara luas dalam penulisan

ilmiah di dunia adalah standar IEEE,

Harvard, dan Chicago.

https://bibword.codeplex.com/

LINK MENGUNDUH STYLE

Page 28: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Word 2007

%programfiles%\Microsoft Office\Office12\Bibliography\Style

Word 2010

%programfiles%\Microsoft Office\Office14\Bibliography\Style

Word 2013

%userprofile%\AppData\Roaming\Microsoft\Bibliography\Style.

Word 365

%AppData%\Microsoft\Templates\LiveContent\15\Managed\Word Document

Bibliography

MENEMPATKAN STYLE DI

BEBERAPA VERSI MS. WORD

Page 29: Pengembangan profesi pp dasar ahli

1) SIAPKAN LAPORAN PENELITIAN (MILIK

SENDIRI ATAU UNDUH DARI INTERNET)

SEBAIKNYA RELEVAN DENGAN

RENCANA PENYLUHAN ANDA!

2) DARI LAPORAN PENELITIAN YANG

TELAH DIMILIKI, COBA BUAT SEBUAH

ARTIKEL ILMIAH UNTUK

DIPUBLIKASIKAN DI JURNAL ILMIAH

3) DIKUMPULKAN KEPADA PANITIA

4) TUGAS KELOMPOK (MAKS 3 ORG PER

ARTIKEL/ PETUNJUK FASILITATOR)

5) CATATAN: FORMAT PENULISAN

DISESUAIKAN DENGAN JURNAL YANG

DITUJU!

Page 30: Pengembangan profesi pp dasar ahli

KARYA TULIS ILMIAH

POPULER

Page 31: Pengembangan profesi pp dasar ahli

KARYA TULIS ILMIAH POPULER

1. Amir (2007): “Karangan ilmiah yang berisi pembicaraan

tentang ilmu pengetahuan dengan teknik yang

sederhana mengenai hal- hal tentang kehidupan sehari-

hari”.

2. Prof.Dr. Suhardjono (2001) : “Pengetahuan ilmiah yang

disajikan dengan tampilan format dan bahasa yang

lebih enak dibaca & dipahami, fakta yang disajikan

harus tetap obyektif dan dijiwai dengan kebenaran dan

metode berfikir keilmuan”.

3. Aceng Hasani (2005): Karangan yang berisi tentang

disiplin limu tetapi tidak mengikuti prosedur karya ilmiah

dengan tujuan agar lebih mudah dipahami oleh

berbagai golongan.

Karya tulis ilmiah popular menurut

beberapa ahli

Page 32: Pengembangan profesi pp dasar ahli

NON PENELITIAN

1. Mencari ide tulisan

2. Membuat kerangkatulisan

3. Menentukan sistimatikatulisan

4. Mendesain tulisan(Penampilan danPelaporan)

5. Mengirim ke media massa

HASIL PENELITIAN

1. Membuat kerangkatulisan

2. Menentukansistimatika tulisan

3. Mendesain tulisan(Penampilan danPelaporan)

4. Mengirim ke media massa

KARYA TULIS ILMIAH POPULER

Page 33: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Ciri- ciri karangan ilmiah populer

Sasaranya masyrakat umum atau awam

Kata – katanya sederhana, mudah didentifikasi dandipahami

Tidak memuat hipotesis

Isi dan judul harus informative dan mudah di tangkap maksudnya

Karangan ilmiah populer disusun seperti kerucutterbalik

Page 34: Pengembangan profesi pp dasar ahli

APA

TUJUAN ANDA INGIN

MENULIS KTI POPULER

ARTIKEL & BUKU ?

Tuliskan : 5 menit

Page 35: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Dari koran atau membacabuku

Proses pengamatan terhadapfakta, fenomena sosial

masyarakat

Issue-issue strategis / menarik / hangat bidang Iptek, pengawasan, keselamatan, lingkungan, sosial, dll

SUMBER IDE

Page 36: Pengembangan profesi pp dasar ahli

1. Menemukan IDE

Tips penulisan karya tulis ilmiah non

penelitian

Tugas :

1. Tentukan Issue dan Bahas!

Misal: panen padi

BERTOLAK DARI ISSUE :

1. Menyajikan pandangan

2. Menyajikan gagasan

3. Menyajikan komentar/ulasanterhadap permasalahan

4. Menyajikan urunan pendapat

Page 37: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Ide Umum : Tentang panen padi

Ide khusus : Tentang kehilangan hasil saat

panen

Topik : Penanganan panen padi

Tema : Faktor penyebab kehilangan

hasil padi

Batasan tema : Kehilangan hasil akibat

prosedur dan cara panen dan

penanganan hasil panen yang

tidak tepat.

Dari hasil bahasan diperoleh :

Page 38: Pengembangan profesi pp dasar ahli

1. Ide Tulisan : Panen Padi

2. Mempersempit : Penanganan panen padi

Pembahasan

Benih; sistem budidaya, dan iklim sudah

sesuai, tetapi jumlah gabah yang diperoleh

sedikit (Mengapa bisa hasil rendah).

Ada kesalahan dalam penentuan waktu

panen, solusi?

Ada kesalahan penerapan teknik panen,

(tradisional/konvensional), solusi?

Gabah tercecer dan tumbuh menjadi gulma,

solusi

Topik Ide Dipersempit Ke Dalam Pembahasan

Page 39: Pengembangan profesi pp dasar ahli

2. Mengenal Ide Tulisan

Baca dan cermati artikel/laporan

penelitian yang relevan dengan ide

Saudara!

Tugas :

1. Kumpulkan minimal 10 buah artikel

ilmiah yang relevan dan berasal

dari jurnal-jurnal ilmiah terpercaya.

2. Tugas per orang

Page 40: Pengembangan profesi pp dasar ahli

3. Buat kerangka tulisan ilmiah populer!

1. Merumuskan masalah

Ada kesenjangan antara harapan dan kenyataan

Dirumuskan dengan kalimat tanya

Ada variabel atau fokus yang akan dikaji

Menarik untuk dikaji, diinformasikan kepad masyarakat

2. Bagaimana menentukan latar belakang masalah?

Menuliskan setting yang mendorong munculnya masalahyang didalamnya ada fakta, fenomena, isue-isue masyarakat

Page 41: Pengembangan profesi pp dasar ahli

3. Melakukan pembahasan masalah?

Melihat variabel atau fokus dalampermasalahan

Mengembangkan konsep-konsep yang ada, atas dasar acuan

Membuat preposisi-preposisi dananalisis

Membuat kesimpulan-kesimpulan

Page 42: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Judul

Latar Belakang

Berisi serangkaian fakta, fenomena,peristiwa,

rangkuman,gejala,hasil penelitian dan berhenti sampai

munculnya permasalahan yang akan dikaji.

Isi/Content

Berisi uraian tentang konsep, preposisi dan analisis kritis jawaban

dari suatu permasalahan yang dibahas.

Penutup

Berisi suatu simpulan dari tulisan/kajian

Ketiganya merupakan satu rangkaian tak terpisahkan, runtut,

enak dibaca, menarik dan terkini.

Sistematika Naskah Ilmiah Populer

Page 43: Pengembangan profesi pp dasar ahli

LAYOUT KARYA TULIS POPULER

ELEMEN TEKS

ELEMEN VISUAL

INVISIBLE ELEMENT

Page 44: Pengembangan profesi pp dasar ahli

Admin dan penyuluh di pusat

Materi Penyuluhan

Admin dan penyuluh di daerah

Materi Spesifik Lokalita

admin dan penyuluh di BBP2TP dan BPTP

Diseminasi Teknologi Pertanian

PANDUAN PENULISAN UNTUK

CYBER EKTENSION

Macam penggolongan Materi Penyuluhan di

Cyber Ekstension

Page 45: Pengembangan profesi pp dasar ahli

1. Standar penulisan

1) Aturan umum :

Materi hasil penelitian atau kajian;

Telah dipublikasikan;

Mendapatkan rekomendasi.

2) Aturan khusus :

Bahasa mudah dipahami;

Cantumkan nama penulis pada akhir penulisan;

Cantumkan sumber tulisan; kutipan; gambar dll;

Maks gambar 1 (JPEG/PNGbuah maksimal 200-

300 pixel X 300-400 pixel ukuran .

Page 46: Pengembangan profesi pp dasar ahli

3) Aturan penulisan

Tanpa penomoran Sub Bab

Ukuran kertas A4;

Margin 1 inch atau 2,54 cm

(normal/default);

Font jenis arial ukuran 12 point;

Jarak spasi 1 (single);

Banyak tulisan maksimal 1 ¾

halaman;

Page 47: Pengembangan profesi pp dasar ahli

TUGAS PENULISAN

ARTIKEL

• KUMPULKAN MIN 10

REFERENSI (INGAT RENCANA

PENYULUHAN ANDA!):

– 7 ARTIKEL ILMIAH /JURNAL

(primer)

– 3 BUKU/E-BOOK / ATURAN /

PEDOMAN / JUKNIS (text book)

• BACA DAN

• TUGAS PER-ORANG

Page 48: Pengembangan profesi pp dasar ahli

TERIMA KASIH

Page 49: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 50: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 51: Pengembangan profesi pp dasar ahli
Page 52: Pengembangan profesi pp dasar ahli