pengambilan sampel kelompok 9

Upload: arif-setiawan

Post on 17-Oct-2015

80 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

metlid

TRANSCRIPT

Slide 1

Macam Macam Pengambilan SampelPengambilan Secara AcakPengambilan Sampel Tanpa AcakSampel Acak SederhanaSampel Acak StratifikasiSampel Acak Bertahap Sampel SistematikSampel Kelompok (Cluster)Probability Proportionate To Size (PPS)Cara Dipermudah (Convinience Sampling)Cara Kuota (Qouta Sampling)Purposive Sampling Cara Bola Salju (Snowball Sampling)Apa itu Sampel ???? Sampel adalah bagian tertentu dari unit populasi. Penelitian yang melibatkan sampel sebagai obyek penelitian disebut Sampling Populasi.Populasi adalah Kumpulan/ keseluruhan anggota dari obyek penelitian yang memenuhi kriteria tertentu yang telah ditetapkan dalam penelitian. Penelitian yang melibatkan populasi sebagai obyek penelitian disebut Sensus. Populasi bisa berupa kumpulan manusia atau benda.SampelnPopulasi NMengapa Digunakan Sampel??Lebih MurahLebih MudahLebih CepatLebih AkuratMewakili PopulasiLebih SpesifikPengambilan Sampel Sistematik( Systematic Sampling)Pemilihan sampel dimana yang pertama secara acak dan selanjutnya pemilihan sampel berdasarkan interval tertentu. Besarnya interval ( i ) dapat ditentukan dengan membagi populasi ( N ) dengan jumlah sampel yang diinginkan ( n ) atau i = N/n.

KEUNTUNGAN :SAMPLING FRAME TIDAK MUTLAK DIBUTUHKAN KARENA DAFTAR RESPONDEN DAPAT DILAKUKAN BERSAMAAN DENGAN PENGAMBILAN SAMPEL.RELATIF MUDAH DAN DAPAT DILAKUKAN OLEH PETUGAS LAPANGAN.SANGAT PRAKTIS BILA POPULASI DALAM BENTUK KARTU.VARIASI AKAN LEBIH KECIL BILA DIBANDINGKAN DENGAN CARA LAIN.MEMBUTUHKAN WAKTU DAN BIAYA YANG RELATIF LEBIH RENDAH.KERUGIAN :SETIAP UNIT SAMPEL TIDAK MEMPUNYAI PELUANG YANG SAMA UNTUK DIAMBIL SEBAGAI SAMPEL.BILA TERDAPAT SUATU KECENDERUNGAN TERTENTU MAKA CARA PENGAMBILAN SISTEMATIK KURANG SESUAI.KesimpulanPenelitian selalu dilaksanakan pada sampel, dan hasilnya akan digeneralisasi ke populasi yang diwakili oleh sampel.Keuntungan menggunakan sampel adalah lebih cepat, lebih murah, lebih akurat, dan lebih spesifik, dengan tingkat kesalahan yang ditetapkan.Jika kita ingin melakukan penelitian pada sesuatu populasi yang besar, kita tidak perlu meneliti setiap unit dari populasi akan tetapi cukup hanya mengambil sebagian saja sampel. Untuk mendapatkan suatu sampel yang representatif, perlu diperhatikan cara-cara yang disebut dalam Probability sample.Jika kita hanya ingin mengetahui sekadar gambaran umum dari suatu keadaan, sedang biaya dan waktu sangat sedikit, dapat kita pergunakan Non Probability sample. Untuk menghindari terjadinya non sampling error perlu diadakan perencanaan yang baik, dalam pembuatan kwisioner, manual, penetapan definisi dan konsep serta pengumpulan dan pengolahan data.

Hal-hal penting berkaitan dengan pemilihan sampel yang baik.Representatif (harus dapat mewakili populasi atau semua unsur sampel).Batasan sampel harus jelas.Dapat dilacak di lapangan.Tidak ada keanggotaan sampel yang ganda (didata dua kali/lebih).Harus up to date (terbaru dan sesuai dengan keadaan saat dilakukan penelitian). Metode pemilihan atau pengambilan sampel (sampling) yang baik.Prosedurnya sederhana dan mudah dilakukan.Dapat memilih sampel yang representatif.Efisien dalam penggunaan sumber daya.Dapat memberikan informasi sebanyak - banyaknya mengenai sampel.Berapa jumlah anggota sampel yang baik?

Yang perlu diperhatikan dalam menentukan besarnya sampel.Derajat keseragaman/heterogenitas dari populasi. Semakin komplek derajat keseragaman maka semakin besar pula sampel penelitiannya. Metode analisis yang akan digunakan.Ketersediaan sumber daya.Presisi yang dikehendaki.Cara Kuota (Qouta Sampling)Jika penelitian untuk mengkaji fenomena tertentu maka responden yang akan dipilih adalah yang diperkirakan dapat menjawab semua permasalahan yang terkait dengan penelitian. Kelebihan : Mudah dan cepat digunakan.

Kelemahan : Penentuan sampel cenderung subyektif bagi peneliti.Purposive SamplingPemilihan sampel berdasarkan karakteristik tertentu yang dianggap mempunyai sangkut paut dengan karakteristik populasi yang sudah diketahui sebelumnya. Kelebihan : Lebih akurat.

Kelemahan : Jumlah sampel mungkin tidak representative karena tergantung hanya pada anggota sampel yang ada pada saat itu.Cara Bola Salju (Snowball Sampling)Penentuan sampel yang semula jumlahnya kecil, kemudian sampel ini disuruh memilih responden lain yang dianggap tahu terkait dengan permasalahn yang diteliti untuk dijadikan sampel lagi dan seterusnya. Kelebihan : Mudah digunakan.

Kelemahan : Membutuhkan waktu yang lama.Referensi :Budiarto, Eko. 2003. Metodologi Penelitian Kedokteran. Jakarta: EGC.

Sastroasmoro, Sudigdo, Ismael, Sofyan. 2008. Dasar Dasar Metodologi Penelitian Klinis. Jakarta: Sagung Seto.

http://usepmulyana.files.wordpress.com/2008/11/teknik-pengambilan-sampel.ppt

Terima KasihSEKIANModerator Alfrida TiwowOperator Gladys NirantiPenyaji 1 Desti Kukuh L DewiPenyaji 2 Chindi Malpo PaintuPenyaji 3 Arif SetiawanPenyaji 4 Marnitha Bato SauPenyaji 5 Diyah Ayu Nur SantiPenyaji 6 Tandimin TabuniPenyaji 7 Jewelry Irton MadikaPenyaji 8 Imelda PandoriPenyaji 9 Elisa P. WTHE END21