pendidikan kewarganegaraan (1)

142

Upload: asih-yuliana

Post on 11-Aug-2015

59 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pendidikan kewarganegaraan (1)
Page 2: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Sri Sadiman •Mahfud •

Page 3: Pendidikan kewarganegaraan (1)

ii

Pendidikan KewarganegaraanJilid 4 untuk SD dan MI Kelas IV

Penyusun : Sri SadimanSutrisnoMahfud

Editor : Endang Siti WuryaniPerancang Kulit : Alfianto S.Perancang Tata Letak Isi : Siti ZulaikaLayouter : Siti ZulaikaSumber Cover : Joko SusantoUkuran Buku : 17,6 x 25,0 cc

Diterbitkan oleh Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional Tahun 2009

diperbanyak oleh ...

Hak Cipta Buku ini dibeli oleh Departemen Pendidikan Nasionaldari Penerbit CV. GEMA ILMU

372.8SRI SRI Sadiman p Pendidikan Kewarganegaraan 4 : Untuk SD dan MI kelas IV, penyusun, Sri Sadiman, Sutrisno, Mahfud ; editor, Endang Siti Wuryani ; . — Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2009.

vii, 130 hlm. : ilus. ; 25 cm.

Bibliografi : hlm. 130

Indeks

ISBN : 978-979-068-637-3ISBN : 978-979-068-625-0

1. Pendidikan Moral Pancasila-Studi dan Pengajaran 2. Pendidikan Moral Pancasila-Pendidikan Dasar I. Judul II. Sutrisno III. Mahfud IV. Endang Siti Wuryani

Hak Cipta pada Departemen Pendidikan NasionalDilindungi oleh Undang-undang

Page 4: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, berkatrahmat dan karunia-Nya, Pemerintah, dalam hal ini, DepartemenPendidikan Nasional, pada tahun 2009, telah membeli hak ciptabuku teks pelajaran ini dari penulis/penerbit untuk disebarluaskankepada masyarakat melalui situs internet (website) JaringanPendidikan Nasional.

Buku teks pelajaran ini telah dinilai oleh Badan StandarNasional Pendidikan dan telah ditetapkan sebagai buku tekspelajaran yang memenuhi syarat kelayakan untuk digunakandalam proses pembelajaran melalui Peraturan MenteriPendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2007 tanggal 25 Juni 2007.

Kami menyampaikan penghargaan yang setinggi-tingginyakepada para penulis/penerbit yang telah berkenan mengalihkanhak cipta karyanya kepada Departemen Pendidikan Nasionaluntuk digunakan secara luas oleh para siswa dan guru di seluruhIndonesia.

Buku-buku teks pelajaran yang telah dialihkan hak ciptanyakepada Departemen Pendidikan Nasional ini, dapat diunduh(down load), digandakan, dicetak, dialihmediakan, ataudifotokopi oleh masyarakat. Namun, untuk penggandaan yangbersifat komersial harga penjualannya harus memenuhiketentuan yang ditetapkan oleh Pemerintah. Diharapkan bahwabuku teks pelajaran ini akan lebih mudah diakses sehingga siswadan guru di seluruh Indonesia maupun sekolah Indonesia yangberada di luar negeri dapat memanfaatkan sumber belajar ini.

Kami berharap, semua pihak dapat mendukung kebijakanini. Kepada para siswa kami ucapkan selamat belajar danmanfaatkanlah buku ini sebaik-baiknya. Kami menyadari bahwabuku ini masih perlu ditingkatkan mutunya. Oleh karena itu, sarandan kritik sangat kami harapkan.

Jakarta, Juni 2009Kepala Pusat Perbukuan

iii

Page 5: Pendidikan kewarganegaraan (1)

iv

Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Tuhan Yang MahaEsa yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nyasehingga buku Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD danMI dan ini dapat diterbitkan. Buku ini disusun dengan polapemahaman dan pengembangan yang tidak memberatkansiswa, sehingga mempermudah komunikasi antara guru dansiswa dalam proses pembelajarannya.

Materi pembelajaran dalam buku ini disampaikan secarakomunikatif, disertai ilustrasi dan gambar yang mendukung.Aktivitas Ceria, Ayo Berlatih, Kerja Kelompok, dan Kegiatanakan semakin menambah pemahamanmu tentang materiapabila dikaitkan dengan kehidupan sehari-hari. Dengandemikian, adanya buku ini diharapkan dapat membantu kamumenjadi warga negara Indonesia yang baik dan sadar akanhak dan kewajiban secara demokratis dan dapat bermanfaatdalam kehidupan sehari-hari, baik di masa sekarang maupunyang akan datang.

Dalam hal ini, penulis sangat menyadari bahwa buku inimasih kurang sempurna. Untuk itu, saran dan kritik yangmembangun sangat kami harapkan, terutama dari siswa,Bapak/Ibu Guru SD dan MI, para orang tua, dan para pakarpendidikan dasar demi penyempurnaan buku PendidikanKewarganegaraan untuk SD dan MI ini di masa mendatang.Semoga buku ini bisa bermanfaat bagi dunia pendidikanIndonesia.

Surakarta, Maret 2008

Penulis

Page 6: Pendidikan kewarganegaraan (1)

v

Buku Pendidikan Kewarganegaraan ini disusun dengantujuan gar kamu memiliki kemampuan untuk berikut ini.1. Aktif dan bertanggung jawab dalam kehidupan

bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.2. Berkembang secara positif dan demokratis untuk

membentuk diri berdasarkan karakter masyarakatIndonesia.

3. Berhubungan dengan bangsa-bangsa lain denganmemanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi.Dalam buku Pendidikan Kewarganegaraan ini, kamu akan

menemukan Peta Konsep di awal setiap bab. Tujuannya untukmemberikan gambaran kepadamu mengenai materi yangakan kamu pelajari. Kamu juga akan menemukan uraian materiyang disampaikan dengan bahasa yang sederhana, sehinggakamu mudah mempelajarinya. Selain itu, kamu juga akanmenemukan Aktivitas Ceria, Ayo Berlatih, Kerja Kelompok,Cakrawala, dan kegiatan. Sehingga akan menambahpemahamanmu tentang materi jika dikaitkan dengankehidupan sehari-hari.

Buku ini menuntun kamu untuk belajar mulai dari PetaKonsep, kemudian uraian materi. Untuk mengetahuipemahamanmu tentang materi yang kamu pelajari, kamu harusmengerjakan Kegiatan, Aktivitas Ceria, Kerja Kelompok, danAyo Berlatih. Di akhir bab kamu harus mengerjakan LatihKemampuanmu.

Buku Pendidikan Kewarganegaraan ini membahas suatumateri dengan mengaitkan bidang ilmu yang lain, seperti IlmuPengetahuan Sosial. Hal itu bisa kamu lihat saat membahasmengenai desa, kecamatan, kabupaten atau kota, danprovinsi. Di situ kamu bisa mempelajari mengenai batas-bataswilayah, baik batas alam maupun batas buatan. Selain itu jugajumlah provinsi. Kamu juga akan menemukan gambar petasuatu wilayah.

Page 7: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kata Sambutan ........................................................ iiiKata Pengantar ........................................................ ivPendahuluan ............................................................ vDaftar Isi ................................................................... vi

Semester IBab 1 Desa dan Kecamatan................................ 3

A Pemerintahan Desa dan Kelurahan ........ 5B Pemerintahan Kecamatan ...................... 22Latih Kemampuanmu ............................... 30

Bab 2 Kabupaten, Kota, dan Provinsi ................ 33A Pemerintahan Kabupaten dan Kota........ 35B Pemerintahan Provinsi ........................... 45Latih Kemampuanmu ............................... 54

Latihan Semester 1 ................................................ 57

Semester IIBab 3 Pemerintahan Pusat ................................. 63

A Lembaga-Lembaga Negara KesatuanRepublik Indonesia ................................ 65

B Organisasi Pemerintahan Tingkat Pusat 82Latih Kemampuanmu ............................... 97

vi

Page 8: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Bab 4 Globalisasi di Lingkungan Kita ............... 101A Apakah Globalisasi Itu? ......................... 103B Pengaruh Globalisasi di Lingkungan Kita 105C Budaya Indonesia yang Pernah Tampil

dalam Misi Kebudayaan Internasional .... 113D Menentukan Sikap terhadap Pengaruh

Globalisasi .............................................. 118Latih Kemampuanmu ............................... 121

Latihan Semester 2 ................................................ 125Glosarium ............................................................... 129Daftar Pustaka ......................................................... 130

vii

Page 9: Pendidikan kewarganegaraan (1)
Page 10: Pendidikan kewarganegaraan (1)
Page 11: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV22222

Page 12: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 33333

Desa danDesa danDesa danDesa danDesa danKKKKKecamaecamaecamaecamaecamatantantantantan11111

BabBabBabBabBab

Sebagai warga masyarakat, kamu bertempat tinggaldi suatu wilayah desa atau kelurahan. Nah, pada bab inikamu akan belajar mengenai lembaga-lembaga besertastruktur organisasi dalam sistem pemerintahan desa dankelurahan, serta kecamatan.

Page 13: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV44444

Desa dan Kecamatan

Pemerintahandesa dankelurahan

Lembaga sosial didesa atau kelurahan

Kantor kepala desaatau kelurahanPuskesmasSekolahTempat ibadahPemakaman umum

Susunanpemerintahan

desa dankelurahan

Pemerintahan desaPengertian desaBatas-batas desaWilayah danpenduduk desaSusunanpemerintahan desaBadanPermusyawaratanDesa (BPD)

Pemerintahankelurahan

PengertiankelurahanWilayah kelurahanSusunanpemerintahankelurahan

Pemerintahankecamatan

Pengertiankecamatan

Batas-bataswilayah

kecamatan

Luas danletak wilayahkecamatan

Lembaga di tingkatkecamatan

Dinas pendidikanKantor polisi sektorKantor posKoramilBankPuskesmasKUA

Susunanpemerintahankecamatan

Page 14: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 55555

Teman-teman, di manakah tempat tinggalmu? Apakah tempattinggalmu termasuk wilayah desa, ataukah wilayah kelurahan?Tahukah kamu, apakah yang dimaksud desa? Dan, apa pula yangdimaksud dengan kelurahan? Sebenarnya antara desa dankelurahan itu memiliki kemiripan, yaitu sama-sama sebagaiorganisasi pemerintahan terendah. Hanya saja, kalau desa ituterletak di pedesaan, sedangkan kelurahan terletak di perkotaan.

Lalu, bagaimana sistem pemerintahan desa dan sistempemerintahan kelurahan itu?

Nah, pada uraian berikut ini kamu akan belajar mengenaipemerintahan desa dan pemerintahan kelurahan.

1. Susunan Pemerintahan Desa dan Kelurahan

Suatu pemerintahan desa maupun kelurahan pasti memilikistruktur organisasi. Bagaimanakah susunan pemerintahan ataustruktur organisasi desa maupun kelurahan? Ayo kita pelajaribersama pada uraian berikut ini.a. Pemerintahan Desa

Sebelum kamu belajar mengenai susunan pemerintahandesa, ada baiknya jika kamu terlebih dahulu mengetahui apaitu desa.1) Pengertian Desa

Kamu pasti sudah sering mendengar kata desa. Apa yangada dalam pikiranmu ketika mendengar kata desa? Sepi,udara yang segar, banyak sawah, penduduknya ramah,gotong royong, atau pemandangan alamnya bagus.Adakah di antara kamu yang tinggal di desa? Tahukahkamu, apakah desa itu?Desa adalah kesatuan masyarakat hukum yang memilikibatas wilayah yang berwenang untuk mengatur danmengurus kepentingan masyarakat setempat yang diakui

A Pemerintahan Desa dan Kelurahan

Page 15: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV66666

Kegiatan

dan dihormati dalam sistem pemerintahan NegaraKesatuan Republik Indonesia.Untuk membedakan antara desa yang satu dengan desayang lain, maka suatu desa harus diberi nama. Biasanya namadesa berhubungan dengan sejarah berdirinya desatersebut. Atau adanya peristiwa yang terjadi pada desa itu.

Aku Ingat

Desa adalah kesatuan masyarakat yang memiliki batas wilayah yangberwenang untuk mengatur dan mengurus kepentingan masyarakatsetempat yang diakui dan dihormati dalam sistem pemerintahanNegara Kesatuan Republik Indonesia.

Apakah nama desamu? Tahukah kamu sejarah namadesamu itu? Coba kamu tanyakan pada orang tuamu ataunenek kakekmu. Tuliskan dalam buku tugasmu, kemudiansampaikan di depan kelas.

Gambar 1.2 Penduduk desa bermatapencahariansebagai petani.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 16: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 77777

2) Batas-Batas DesaDesa memiliki batas-batas wilayah yang terdiri atas batasalam dan batas buatan. Batas alam misalnya sungai,gunung, atau jalan desa lainnya. Sementara itu yangtermasuk batas buatan, misalnya gapura dan tugu.

3) Wilayah dan Penduduk DesaWilayah desa terbentuk dari beberapa wilayah dusun.Adapun wilayah dusun terbentuk atas beberapa wilayahRW (rukun warga). Dan wilayah RW merupakan gabungandari beberapa wilayah RT (rukun tetangga).

Cakrawala

Di Indonesia ada perbedaan untuk menyebut wilayah desa, antaradaerah yang satu dengan daerah yang lain. Kamu dapat melihatnyapada kolom berikut ini.

1. Jawa dan Madura Desa2. Nanggroe Aceh Darussalam Gampong3. Sumatra Barat Nagari4. Sulawesi Selatan Lembang5. Bali Banjar6. Nusa Tenggara Barat Tumungkung7. Kalimantan Selatan dan Papua Kampung8. Maluku Negeri

No. Daerah Sebutan untuk Desa

Kegiatan

Kunjungilah kantor balai desa tempat tinggalmu. Mintalahizin kepada kepala desa untuk melihat peta wilayahdesamu. Dengan melihat peta itu, tulislah di buku tugasmubatas-batas wilayah desamu.

Page 17: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV88888

Untuk mengetahui lebih jelas mengenai susunan wilayahdesa, perhatikanlah dengan saksama bagan di bawah ini.

Bagan 1.1 Wilayah desa

Suatu wilayah desa pasti memiliki penduduk. Pendudukdesa merupakan gabungan dari penduduk RW (rukunwarga). Penduduk RW merupakan gabungan daripenduduk RT, dan penduduk RT merupakan gabungandari penduduk rumah atau anggota keluarga. Data tentangjumlah penduduk dicatat dari kartu keluarga (KK) yangdimiliki tiap-tiap kepala keluarga.

Gambar 1.2 Kartu Keluarga

Desa

DusunDusun

RW 01 RW 02 RW 03 RW 04

RT01 RT02 RT03 RT01 RT02 RT03 RT01 RT02 RT03 RT01 RT02 RT03

Page 18: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 99999

4) Susunan Pemerintahan DesaDesa dipimpin oleh seorang kepala desa. Kepala desadipilih langsung oleh penduduk desa dari beberapa calonyang memenuhi syarat. Calon yang memperolehdukungan suara terbanyak, akan ditetapkan oleh BadanPermusyawaratan Desa (BPD) sebagai kepala desa.Selanjutnya, kepala desa terpilih dilantik oleh bupati ataupejabat lain yang ditunjuk. Masa jabatan kepala desa

Aktivitas Ceria

Membuat Kartu Keluarga

Sediakan bahan-bahan berikut ini.Pinjamlah kartu keluarga pada orang tuamuKertas karton warna putihGunting

Cara membuat:Guntinglah kertas karton dengan ukuran 21 x 28 cm.Buatlah kolom-kolom pada kertas karton itu seperti padakartu keluarga milikmu.Tulislah data-data yang ada pada kartu keluargamu ituke dalam kertas karton yang telah dibuat kolom-kolom.Selamat mengerjakan.

Kegiatan

Teman-teman, berkunjunglah ke rumah ketua RT-mumasing-masing. Tanyakan kepada ketua RT-mu, berapajumlah penduduk laki-laki dan berapa jumlah pendudukperempuan yang tinggal di wilayah RT-mu.Tulislah jumlah penduduk di wilayah RT-mu di bukutugasmu.

Page 19: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV1010101010

adalah 6 tahun dan dapat dipilih 1 kali lagi untuk masajabatan berikutnya. Teman-teman, tahukah kamu siapanama kepala desa tempat tinggalmu?Di desa, penyeleng-garaan pemerintahandilaksanakan olehpemerintah desa.Pemerintah desa ter-diri atas kepala desadan perangkat desa.Yang termasuk per-angkat desa adalahsekretaris desa, kepalaurusan, dan kepaladusun. Sekretarisdesa diisi oleh seorangpegawai negeri sipil(PNS) yang memenuhi persyaratan. Selama ini, seorangsekretaris desa bukan PNS. Mulai sekarang, secarabertahap sekretaris desa diangkat menjadi PNS. Kepaladesa beserta perangkatnya berkantor di balai desa.Teman-teman, tahukah kamu tugas dan kewajiban kepaladesa beserta perangkatnya?a) Kepala Desa

Kepala desa memiliki beberapa tugas dan kewajiban,di antaranya adalah sebagai berikut.– Memimpin penyelenggaraan pemerintahan desa.– Membina kehidupan masyarakat desa.– Membina perekonomian desa.– Memelihara ketenteraman dan ketertiban

masyarakat desa.Dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya, kepaladesa bertanggung jawab kepada rakyat melalui BadanPermusyawaratan Desa (BPD).

Gambar 1.3 Balai desa, tempatkepala desa dan perangkatnyamelaksanakan tugasnya melayanimasyarakat.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 20: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 1111111111

b) Sekretaris Desa (Sekdes)Sekretaris desa adalah orang kedua setelah kepaladesa. Sekretaris desa bertugas mengurusi masalahsurat-menyurat, kegiatan kearsipan, dan membuatlaporan.

c) Kepala Urusan (Kaur)Kepala urusan berada di bawah sekretaris desa.Berikut ini beberapa kepala urusan yang terdapatdalam pemerintahan desa.– Kepala urusan pemerintahan.– Kepala urusan pembangunan.– Kepala urusan kesejahteraan masyarakat (kesra).– Kepala urusan keuangan.– Kepala urusan umum.Kepala urusan bertugas sesuai dengan bidangnyamasing-masing. Misalnya, kepala urusan umumbertugas melayani penduduk yang membuat kartukeluarga (KK) dan kartu tanda penduduk (KTP). Selainitu juga bertugas mencatat bayi yang lahir danpenduduk yang meninggal dunia.

d) Kepala Dusun (Kadus)Kepala dusun adalahpelaksana tugaskepala desa di wilayahdusun. Kepala dusunmelaksanakan tugaspemerintahan, pem-bangunan, dan ke-masyarakatan.

Sebagai penyelenggarapemerintahan desa,kepala desa besertaperangkatnya memperoleh gaji. Gajinya tidak berupa uang,melainkan tanah atau sawah garapan yang disebut denganistilah bengkok. Apabila telah pensiun, maka tanahtersebut harus dikembalikan lagi ke desa.

Gambar 1.4 Kepala desa danperangkatnya sebagai penye-lenggara pemerintahan desa.

Page 21: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV1212121212

5) Badan Permusyawaratan Desa (BPD)Di depan telah disinggung mengenai istilah BadanPermusyawaratan Desa (BPD). Tahukah kamu apakahBPD itu? BPD terdapat di setiap pemerintahan desa. BPDberfungsi mengayomi adat istiadat, menetapkan peraturandesa bersama kepala desa, serta menampung danmenyalurkan aspirasi masyarakat.Teman-teman, tahukah kamu siapakah yang berhakmenjadi anggota BPD? Anggota BPD adalah wakil daripenduduk desa bersangkutan yang ditetapkan dengancara musyawarah dan mufakat. Anggota BPD dipilih daridan oleh penduduk desa yang memenuhi persyaratan.Setelah keanggotaan BPD terbentuk, mereka memilihpemimpin. Pimpinan dipilih dari dan oleh anggota BPD.Sama dengan kepala desa, masa jabatan anggota BPDadalah 6 tahun dan dapat dipilih lagi untuk 1 kali masajabatan berikutnya.

Cakrawala

Di depan kamu menjumpai istilah bengkok. Bengkok adalah tanah milikdesa yang dipinjamkan kepada pamong desa untuk digarap dan dipetikhasilnya sebagai pengganti gaji.

Aku Ingat

Pemerintah desa terdiri dari kepala desa besertaperangkatnya, yaitu sekretaris desa, kepala urusan, dankepala dusun.

Page 22: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 1313131313

Kegiatan

Di setiap pemerintahan desa pasti terdapat BadanPermusyawaratan Desa (BPD), begitupun juga di desatempat tinggalmu. Coba tanyakan kepada orang tuamusiapa nama ketua BPD di desamu. Tanyakan pula nama-nama anggota BPD di desamu. Tulislah nama ketua dananggota BPD itu di buku tugasmu.

BadanPermusyawaratan

DesaKepala Desa

Sekretaris Desa

KepalaUrusan

Pemerintahan

KepalaUrusan

Pembangunan

KepalaUrusanKesra

KepalaUrusan

Keuangan

KepalaUrusanUmum

KepalaDusun

KepalaDusun

KepalaDusun

KepalaDusun

KepalaDusun

Bagan 1.2 Struktur organisasi pemerintahan desa

Aku Ingat

Badan Permusyawaratan Desa (BPD) berfungsimengayomi adat istiadat, menetapkan peraturan desabersama kepala desa, serta menampung danmenyalurkan aspirasi masyarakat.

Kamu sudah belajar tentang pemerintahan desa. Dari uraianmateri yang telah kamu pelajari, dapat dibuat strukturpemerintahan desa seperti kamu lihat pada bagan di bawah ini.

Page 23: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV1414141414

b. Pemerintahan KelurahanDi depan kamu sudah belajar mengenai pemerintahan desa.Nah, sekarang kamu akan belajar mengenai pemerintahankelurahan. Sebelumnya kamu harus mengetahui terlebihdahulu apa itu kelurahan.1) Pengertian Kelurahan

Sama halnya dengan desa, kelurahan juga merupakanorganisasi pemerintahan terendah. Kelurahan beradasetingkat dengan desa. Tahukah kamu, apakah yangdimaksud dengan kelurahan?Kelurahan adalah wilayah kerja lurah sebagai perangkatdaerah kabupaten atau kota dalam wilayah kerjakecamatan. Dengan kata lain, kelurahan adalah daerahpemerintahan yang paling bawah yang dipimpin olehseorang lurah.Seperti desa, kelurahan juga memiliki batas-batas wilayah,baik batas alam maupun batas buatan. Masih ingatkahkamu apa saja yang termasuk batas alam dan batasbuatan? Ingatan yang bagus. Ya, yang termasuk batasalam adalah sungai, gunung, atau jalan kelurahan lainnya.Sedangkan batas buatan, misalnya gapura dan tugu.Suatu kelurahan pasti memiliki nama. Seperti halnya dalamdesa, nama itu dimaksudkan untuk membedakan antarakelurahan yang satu dengan kelurahan yang lainnya. Bagikamu yang tinggal di wilayah kelurahan, apa namakelurahan tempat tinggalmu?

Aku Ingat

Kelurahan adalah wilayah kerja lurah sebagai perangkat daerahkabupaten atau kota dalam wilayah kerja kecamatan. Kelurahandipimpin oleh seorang lurah.

Page 24: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 1515151515

2) Wilayah KelurahanKelurahan terdiri atas beberapa rukun warga (RW).Sementara itu, rukun warga terbentuk dari beberapa rukuntetangga (RT). Di wilayah perkotaan, beberapa RWbergabung dalam satu-kesatuan wilayah yang disebutlingkungan. Lingkungan dipimpin oleh ketua lingkungan(kepala lingkungan). Beberapa lingkungan bergabungmenjadi satu wilayah yang disebut kelurahan. Untuk lebihjelasnya, ayo kita perhatikan bagan di bawah ini dengansaksama.

3) Susunan Pemerintahan KelurahanKelurahan dipimpin oleh seorang lurah atau kepalakelurahan. Lurah tidak dipilih oleh rakyat. Lurah adalahseorang pegawai negeri sipil (PNS) yang dipilih olehcamat. Oleh karena itu, seorang lurah mendapat gaji daripemerintah.Dalam menjalankan tugasnya, lurah dibantu olehsekretaris kelurahan (sekel), kepala-kepala urusan (kaur),dan kepala lingkungan.Tiap-tiap perangkat kelurahan mempunyai tugas yangberbeda. Tahukah kamu apa saja tugas masing-masingperangkat kelurahan? Nah, ayo kita pelajari bersamapenjelasan berikut ini.

Kelurahan

RW 01 RW 02 RW 03 RW 04

RT01 RT02 RT03 RT01 RT02 RT03 RT01 RT02 RT03 RT01 RT02 RT03

Lingkungan A Lingkungan B

Bagan 1.3 Wilayah kelurahan

Page 25: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV1616161616

a) Sekretaris Kelurahan (Sekel)Sekretaris kelurahan adalah orang kedua setelah lurah.Tugasnya antara lain melaksanakan administrasikelurahan, seperti melaksanakan kegiatan suratmenyurat, kegiatan kearsipan, dan membuat laporan.

b) Kepala UrusanSeperti halnya desa, kelurahan juga mempunyaibeberapa kepala urusan, yaitu kepala urusanpemerintahan, kepala urusan pembangunan, kepalaurusan kesejahteraan rakyat (kesra), kepala urusankeuangan, dan kepala urusan umum. Tiap-tiap kepalaurusan bertugas membantu sekretaris kelurahansesuai dengan bidangnya masing-masing.

c) Kepala LingkunganKepala lingkungan membawahi rukun warga (RW).Kepala lingkungan melaksanakan tugas lurah diwilayahnya. Kepala lingkungan menyampaikan beritatentang pemerintahan, pembangunan, dan ke-masyarakatan di lingkungannya.

Untuk mempermudah pemahamanmu tentang susunanpemerintahan kelurahan, perhatikanlah bagan berikut ini.

KepalaUrusan

Pemerintahan

KepalaUrusan

Pembangunan

KepalaUrusanKesra

KepalaUrusan

Keuangan

KepalaUrusanUmum

Sekretaris Kelurahan

KepalaLingkungan

KepalaLingkungan

KepalaLingkungan

KepalaLingkungan

KepalaLingkungan

Lurah atau Kepala Kelurahan

Bagan 1.4 Struktur organisasi pemerintahan kelurahan

Page 26: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 1717171717

Di depan kamu sudah belajar mengenai desa dan kelurahan.Pasti kamu sudah paham apa yang dimaksud dengan desa danapa yang dimaksud dengan kelurahan. Nah, dapatkah kamumembedakan di antara keduanya? Berikut ini dapat kamu simakperbedaan antara desa dan kelurahan.

Aku Ingat

Kelurahan dipimpin oleh seorang lurah atau kepala kelurahan. Dalammenjalankan tugasnya, seorang lurah atau kepala kelurahan dibantuoleh sekretaris, beberapa kepala urusan, dan kepala lingkungan.

Dalam menjalankan pemerintahan, lurah atau kepalakelurahan beserta para perangkatnya berkantor di kantorkelurahan.

Gambar 1.5 Kantor kelurahan.Sumber: Dokumen Penerbit

1. Dikepalai kepala desa2. Gaji tanah garapan (bengkok)3. Wilayahnya luas4. Penduduknya jarang5. Lokasi di pedesaan

No. Desa Kelurahan

Dikepalai kepala kelurahan atau lurahGaji berupa uangWilayahnya sempitPenduduknya padatLokasi di perkotaan

Page 27: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV1818181818

2. Lembaga Sosial di Desa atau Kelurahan

Setiap desa atau kelurahan mempunyai banyak kegiatan.Tahukah kamu, kegiatan apa saja yang ada di desa ataukelurahan? Ada banyak kegiatan yang dilaksanakan di desa ataukelurahan, di antaranya Pembinaan Kesejahteraan Keluarga(PKK) yang diikuti oleh ibu-ibu. Kegiatan ini diselenggarakan untukmemberikan pelatihan keterampilan kepada ibu-ibu.

Selain PKK, di desa ataukelurahan juga ada pospelayanan terpadu (posyandu).Posyandu merupakan upayapelayanan kesehatan yang di-selenggarakan oleh masya-rakat. Kegiatan ini meliputi pe-meliharaan kesehatan bayi,balita, ibu hamil, dan ibu me-nyusui. Posyandu berfungsiuntuk melayani peningkatankesehatan masyarakat, antaralain penimbangan balita,pelayanan KB, pemeriksaanibu hamil, penambahan gizibalita, dan imunisasi.

Aktivitas Ceria

Berkunjunglah ke kantor kepala desa atau kelurahan ditempat tinggalmu.Mintalah izin untuk melihat susunan organisasipemerintahan desa atau kelurahan tempat tinggalmu.Tulislah di buku tugasmu, susunan organisasipemerintahan desa atau kelurahan tersebut.Tulislah pula nama-nama pejabatnya.

Gambar 1.6 Penimbangan balita, salahsatu kegiatan posyandu.

Page 28: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 1919191919

Pada pelaksanaannya, kegiatan posyandu diawasi oleh kader-kader kesehatan. Siapakah kader kesehatan itu? Kader kesehatanadalah ibu-ibu yang telah memperoleh pendidikan dan pelatihandari puskesmas tentang pelayanan kesehatan dasar.

Pada setiap desa atau kelurahan terdapat pusat-pusatkegiatan umum seperti berikut ini.a. Kantor Kepala Desa atau Kelurahan

Kantor ini merupakan tempat pelayanan terhadap masyarakatdi bidang pemerintahan.

b. Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas)Puskesmas adalah tempat pelayanan masyarakat di bidangkesehatan. Puskesmas yang ada di desa atau kelurahandisebut dengan puskesmas pembantu.

c. SekolahSekolah merupakan tem-pat pelayanan terhadapmasyarakat di bidangpendidikan. Sekolah yangumumnya terdapat didesa atau kelurahanadalah taman kanak-kanak(TK) dan sekolah dasar(SD). Nah, ada berapakahjumlah sekolah dasar (SD)di desa atau kelurahan-mu?

Aku Ingat

Posyandu adalah upaya pelayanan kesehatan yang diselenggarakanoleh masyarakat.

Gambar 1.7 Sekolah sebagai tempatbagi masyarakat untuk memperolehpendidikan.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 29: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV2020202020

d. Tempat IbadahTempat ibadah merupakan tempat bagi anggota masyarakatuntuk melakukan kegiatan keagamaan.Teman-teman, tahukah kamu apa saja nama tempat ibadahagama-agama di negara kita?Berikut ini dapat kamu ketahui beberapa agama yang diakuidi negara kita beserta tempat ibadahnya.

1. Islam Masjid2. Kristen dan Katolik Gereja3. Hindu Pura4. Buddha Wihara5. Kong Hu Chu Kelenteng

No. Agama Tempat Ibadah

Gambar 1.8 Tempat-tempat ibadah di Indonesia

Masjid GerejaGereja

Pura KelentengWihara

Page 30: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 2121212121

e. Pemakaman UmumSetiap desa atau kelurahan pasti memiliki tempat pemakamanumum. Tempat itu digunakan untuk mengubur wargamasyarakat yang meninggal dunia.

Kegiatan

Di desa atau kelurahan tempat tinggalmu pasti terdapattempat ibadah umat beragama. Nah, tugas kamu sekarangadalah mencatat tempat-tempat ibadah itu beserta namadan alamatnya. Tulislah di buku tugasmu dalam bentukkolom seperti di bawah ini.

No. Tempat Ibadah Nama Alamat

Ayo Berlatih

1. Apakah yang dimaksud dengan desa?2. Sebutkan batas-batas wilayah desa!3. Apakah tugas dan kewajiban kepala desa?4. Apakah fungsi Badan Permusyawaratan Desa?5. Apakah perbedaan antara desa dengan kelurahan?

Page 31: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV2222222222

akan melanjutkan dengan pemerintahan di atasnya, yaitupemerintahan kecamatan.

1. Pengertian Kecamatan

Kecamatan adalah daerah bagian kabupaten atau kota yangmembawahi beberapa kelurahan atau desa, dan dikepalai olehseorang camat. Dengan kata lain, kecamatan merupakangabungan dari wilayah kelurahan atau desa, dan juga merupakanperangkat daerah kabupaten atau kota. Jadi kecamatan terdiridari beberapa desa atau beberapa kelurahan.

Perhatikan bagan susunan wilayah kecamatan berikut ini.

Bagan 1.5 Struktur organisasi pemerintahan kelurahan

Setiap kecamatan tentu memiliki nama sendiri-sendiri.Pemberian nama suatu kecamatan bertujuan untuk membedakanantara kecamatan yang satu dengan kecamatan yang lain.Biasanya nama suatu kecamatan diambil dari salah satu namadesa atau nama kelurahan yang ada di wilayahnya. Nah, apakahnama kecamatan tempat tinggalmu?

Pada subbab sebelumnya, kamu telah belajar tentangpemerintahan desa dan pemerintahan kelurahan. Sekarang, kamu

B Pemerintahan Kecamatan

Aku Ingat

Kecamatan adalah daerah bagian kabupaten atau kota yangmembawahi beberapa kelurahan atau desa, dan dikepalai olehseorang camat.

Kecamatan

Desa Desa DesaDesa Desa

Kecamatan

Kelurahan Kelurahan Kelurahan

atau

Page 32: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 2323232323

2. Batas-Batas Wilayah Kecamatan

Untuk membedakan atau membatasi wilayah kecamatan yangsatu dengan wilayah kecamatan yang lain, maka digunakan batas.Batas wilayah itu ada dua macam, yaitu batas alam dan batasbuatan.

Masih ingatkah kamu tentang batas alam dan batas buatanpada desa dan kelurahan? Tentu kamu masih ingat, karena kamuanak yang cerdas. Nah, batas alam dan batas buatan pada wilayahkecamatan itu sama dengan batas alam dan batas buatan padawilayah desa dan kelurahan.3. Letak dan Luas Wilayah Kecamatan

Bentuk permukaan wilayah kecamatan berupa daratan danperairan. Daratan berupa gunung, pegunungan, bukit, lembah,dan dataran. Sementara itu, wilayah perairan berupa sungai,danau, rawa, telaga, dan waduk.

Setiap kecamatan mempunyai letak yang berbeda-beda. Adakecamatan yang terletak di dataran rendah. Ada wilayah kecamatanyang terletak di dataran tinggi. Dan ada pula kecamatan yangletaknya di pegunungan.

Selain letaknya yang berbeda, luas setiap wilayah kecamatanjuga tidak sama. Keluasan suatu kecamatan bergantung dari luasdan banyaknya desa atau kelurahan. Semakin luas wilayah suatu

Cakrawala

Sebelum tahun 1999 beberapa wilayah kecamatan di perkotaanmembentuk kota administratif (kotif).Kotif adalah perangkat wilayahkabupaten yang dipimpin oleh wali kota administratif. Kotif wilayahnyalebih luas dibanding kecamatan. Ini karena kotif terdiri dari beberapawilayah kecamatan. Namun, setelah keluar Undang-Undang Nomor22 Tahun 1999, status kotif dihapuskan. Kemudian kembali lagi menjadikecamatan.

Page 33: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV2424242424

desa atau kelurahan, semakin luas pula wilayah kecamatannya.Begitupun juga dengan banyak sedikitnya jumlah desa ataukelurahan yang bergabung. Semakin banyak jumlah desa ataukelurahan yang bergabung, semakin luas pula daerahkecamatannya.

4. Susunan Pemerintahan Kecamatan

Dari pengertian kecamatan di depan, dapat diketahui bahwakecamatan dipimpin oleh seorang camat. Siapakah camat itu?Camat adalah seorang pegawai negeri sipil (PNS) yang diangkatoleh bupati atau wali kota. la mendapat gaji dari pemerintah.Tahukah kamu siapa nama camat di daerahmu?

Camat sebagai penyelenggara pemerintahan di tingkat ke-camatan memiliki tugas untuk memimpin pemerintahan, melak-sanakan usaha pembangunan, dan membina masyarakat. Dalammenjalankan tugas-tugasnya itu, camat dibantu oleh sekretariskecamatan (sekcam) dan seksi-seksi. Seksi-seksi yang ada dikecamatan meliputi seksi pemerintahan, ketenteraman dan keter-tiban, pemberdayaanmasyarakat, kesejah-teraan sosial, danpelayanan umum. Camatbeserta sekretariskecamatan dan seksi-seksi berkantor di kantorkecamatan. Camatbertanggung jawab atasjalannya pemerintahan diwilayah kecamatankepada bupati atau walikota.

Gambar 1.9 Kantor kecamatan, tempatcamat dan perangkatnya bekerja.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 34: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 2525252525

Untuk memudahkanmu memahami susunan pemerintahankecamatan, perhatikanlah bagan berikut ini.

Bagan 1.6 Susunan pemerintahan kecamatan

Di wilayah kecamatan terdapat tiga unsur pimpinan yangmempunyai fungsi dan peranan penting. Mereka disebut unsurMuspika (Musyawarah Pimpinan Kecamatan).a. Camat

Camat adalah pimpinan wilayah kecamatan. Camat adalahseorang pegawai negeri sipil (PNS) yang digaji olehpemerintah. Camat tidak dipilih oleh warga masyarakat,melainkan diangkat oleh bupati atau wali kota.

b. Komandan Rayon Militer (Danramil)Danramil adalah pimpinan di komando rayon militer (koramil).Koramil merupakan Lembaga Tentara Nasional Indonesia(TNI) yang bertugas di wilayah kecamatan. Koramil bertugasmenjaga keutuhan wilayah kecamatan dari segala gangguan,baik dari dalam lingkungan kecamatan tersebut maupun dariluar daerah.

c. Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek)Kapolsek adalah pimpinan di kepolisian sektor (polsek).Polsek bertugas menjaga keamanan dan ketertibanmasyarakat sewilayah kecamatan.

Camat

SeksiKetenteramandan Ketertiban

SeksiPemberdayaan

Masyarakat

SeksiKesejahteraan

Sosial

SeksiPelayanan

Umum

SeksiPemerintahan

Kelompok JabatanFungsional

SekretarisKecamatan

Page 35: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV2626262626

5. Lembaga-Lembaga yang Ada di Tingkat Kecamatan

Terdapat beberapa lembaga di kecamatan yang perlu kamuketahui. Lembaga-lembaga tersebut di antaranya adalah sebagaiberikut.a. Dinas Pendidikan

Dinas Pendidikan membawahi jajaran pendidikan, sepertitaman kanak-kanak (TK), sekolah dasar (SD), sekolahmenengah pertama (SMP), sekolah menengah atas (SMA),dan sekolah menengah kejuruan (SMK).

b. Kantor Polisi SektorLembaga ini bertanggung jawab atas keamanan sewilayahkecamatan.

c. Kantor PosApa yang ada di benakmu ketika mendengar kata kantor pos?Pasti tempat untuk mengirim surat, bukan? Sebenarnya kantorpos tidak hanya mengurusi atau melayani pengiriman suratsaja. Ada banyak lagi layanan kantor pos yang bisa kamumanfaatkan. Misalnya pengiriman dokumen, barang, uang, danjasa pelayanan lainnya.Selain memberikan jasa pelayanan pos, kantor pos jugamenyediakan benda-benda pos, seperti perangko, materai,formulir wesel pos, dan kartu pos.Teman-teman, pernahkah kamu mengirim surat kepada temanatau saudaramu melalui kantor pos?

Cakrawala

Aktivitas kiriman pos di tanah air telah dimulai sejak zaman kerajaanMulawarman, Sriwijaya, Tarumanegara, Mataram Kuno, Purnawarman,dan Majapahit oleh para bangsawan dan biarawan. Kantor pos pertamadi Indonesia didirikan oleh Verenigde Oost–Indische Compagnie(VOC) pada masa pemerintahan Gubernur Jenderal Gustaaf W.Baronvan Imhoff pada tanggal 26 Agustus 1746 di Batavia (kini Jakarta).

Page 36: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 2727272727

d. Komando Rayon Militer (Koramil)Lembaga ini berfungsi untuk menjaga serta bertanggungjawab atas pertahanan dan keamanan sewilayah kecamatan.

e. BankSaat ini, di setiap kecamatan kamu dapat menjumpai bank.Jika kamu mendengar kata bank, apa yang kamu pikirkan?Pasti menabung. Ya, menabung adalah salah satu kegiatandi bank. Selain menabung, bank juga memberi ataumenyalurkan kredit. Secara umum, bank dapat diartikansebagai tempat penyimpanan uang atau menabung danpemberi atau penyalur kredit.Bank apa saja yang terdapat di wilayah kecamatanmu?

f. Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas)Di masyarakat, pusat kesehatan masyarakat lebih dikenaldengan sebutan puskesmas. Puskesmas merupakan unitpelayanan kesehatan yang berada di pedesaan maupunperkotaan. Sejak tahun 1979, berdasarkan wilayah kerjanya,puskesmas dibedakan menjadi dua, yaitu puskesmaspembina dan puskesmas pembantu. Apakah yang dimaksuddengan puskesmas pembantu dan puskesmas pembina itu?Puskesmas pembantu adalah puskesmas yang berada didesa atau kelurahan. Puskesmas pembina merupakan

Pernahkah kamu melihat benda-benda pos seperti telahdisebutkan di atas? Nah, sekarang kunjungilah kantor posdi kecamatanmu bersama guru dan teman-temanmu.Mintalah izin kepada petugas kantor pos untuk melihatbenda-benda pos tersebut. Lalu, tanyakan kegunaanbenda-benda tersebut, beserta cara menggunakannya.Catatlah penjelasan petugas kantor pos itu di bukutugasmu.

Aktivitas Ceria

Page 37: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV2828282828

penanggung jawab dankoordinator berbagaikegiatan kesehatanpada suatu kecamatan.Puskesmas ini beradadi wilayah kecamatan.Puskesmas melaku-kan beberapa kegiatandi bidang kesehatan.Kegiatan tersebut diantaranya adalah ke-sehatan lingkungan,peningkatan gizi, pen-cegahan dan pem-berantasan penyakit menular, pengobatan penyakit,penyuluhan kesehatan, dan perawatan kesehatan masyarakat.

g. Kantor Urusan Agama (KUA)Secara umum, KUA berfungsi untuk menerima laporan danmencatat setiap warga masyarakat di wilayah kecamatannyayang akan melangsungkan pernikahan. KUA juga ber-kewajiban untuk menikahkan dan mengeluarkan akta atau suratnikah bagi warga masyarakat. Nah, tahukah di KUA manakahorang tuamu menikah?

Gambar 1.10 Puskesmas sebagailembaga pelayanan kesehatan terhadapmasyarakat.Sumber: Dokumen Penerbit

Aktivitas Ceria

Berkunjunglah ke kantor kecamatanmu masing-masing.Mintalah izin kepada kepala atau pegawai kecamatanuntuk melihat struktur organisasi kecamatan.Tulislahsusunan organisasi pemerintahan kecamatan itu di bukutugasmu. Tulislah pula nama pejabat masing-masing.

Page 38: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 2929292929

Camat . . . .Sekretaris Kecamatan . . . .Kepala Urusan . . . . . . . .Kepala Urusan . . . . . . . .Kepala Urusan . . . . . . . .Seksi . . . . . . . .Seksi . . . . . . . .

Nama Jabatan Nama Pejabat

Ayo Berlatih

1. Apakah yang dimaksud dengan kecamatan?2. Siapakah yang memimpin kecamatan?3. Apa tugas seorang camat?4. Lembaga pendidikan apa saja yang terdapat di

kecamatan?5. Apakah yang dimaksud dengan bank?

Desa adalah kesatuan masyarakat hukum yang memilikibatas wilayah yang berwenang untuk mengatur danmengurus kepentingan masyarakat setempat yangdiakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan NegaraKesatuan Republik Indonesia.Desa dipimpin atau dikepalai oleh seorang kepala desa.Dalam menjalankan tugas dan kewajibannya dibantuoleh sekretaris desa, kepala urusan, dan kepala dusun.

Ringkasan

Page 39: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV3030303030

Latih Kemampuanmu

Desa adalah kesatuan masyarakat hukum yang memilikibatas wilayah yang berwenang untuk mengatur danmengurus kepentingan masyarakat setempat yangdiakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan NegaraKesatuan Republik Indonesia.Desa dipimpin atau dikepalai oleh seorang kepala desa.Dalam menjalankan tugas dan kewajibannya dibantuoleh sekretaris desa, kepala urusan, dan kepala dusun.Kelurahan adalah wilayah kerja lurah sebagai perangkatdaerah kabupaten atau kota dalam wilayah kerjakecamatan.Kelurahan dipimpin oleh seorang lurah. Dalammenjalankan tugasnya, lurah dibantu oleh sekretariskelurahan, kepala urusan, dan kepala lingkungan.Kecamatan adalah daerah bagian kabupaten atau kotayang membawahi beberapa kelurahan atau desa.Kecamatan dikepalai oleh seorang camat.Batas-batas wilayah desa, kelurahan, atau kecamatan:• Batas alam, misalnya sungai, gunung, jalan desa,

atau lainnya.• Batas buatan, misalnya gapura dan tugu.

Teman-teman, jangan lupa kerjakan di buku tugasmu!I. Mari memilih jawaban yang tepat!1. Gabungan dari beberapa RW disebut ....

a. RT c. desab. tetangga d. dukuh atau dusun

Page 40: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Desa dan Kecamatan 3131313131

2. Wilayah desa terbentuk atas beberapa wilayah ....a. lingkungan c. RTb. RW d. dusun

3. Penduduk RW merupakan gabungan dari penduduk ....a. dusun c. lingkunganb. desa d. RT

4. Sebutan desa atau kelurahan untuk daerah KalimantanSelatan adalah ….a. nagari c. banjarb. kampung d. temukung

5. Data penduduk desa atau kelurahan dicatat dalam suatudaftar yang disebut ....a. geografi desa atau kelurahanb. biografi desa atau kelurahanc. monografi desa atau kelurahand. papan pengumuman desa atau kelurahan

6. Pemerintahan desa dipimpin oleh seorang ….a. lurah c. camatb. kepala desa d. bupati

7. Lembaga yang bertanggung jawab atas keamanan di wilayahkecamatan adalah ….a. bank c. kantor posb. polisi sektor d. dinas pendidikan

8. Untuk membantu masyarakat pedesaan dalam bidangkesehatan, setiap kecamatan dibangun ….a. puskesmas c. puskeslingb. posyandu d. poliklinik

9. Pemerintah tingkat kecamatan dipimpin oleh seorang ….a. bupati c. camatb. lurah d. kepala desa

Page 41: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV3232323232

10. BPD kepanjangan dari ….a. Badan Pemasyarakatan Desab. Badan Perwakilan Daerahc. Badan Permusyawaratan Desad. Balai Pengobatan Desa

11. Kepala desa dipilih oleh ….a. camat c. tokoh masyarakatb. rakyat d. ketua adat

12. Berikut ini yang tidak termasuk batas alam adalah ….a. sungai c. bukitb. gunung d. gapura

13. Kelurahan dipimpin oleh seorang ….a. lurah c. camatb. kepala desa d. bupati

14. Nama kecamatan biasanya diambil dari salah satu ….a. nama kabupaten di wilayahnyab. nama camat yang memerintahc. nama kota di wilayahnyad. nama desa atau kelurahan di wilayahnya

15. Tugu dan gapura merupakan ….a. batas alam c. hiasan kecamatanb. batas buatan d. batas bangunan

II. Mari menjawab pertanyaan di bawah ini!1. Sebutkan perbedaan antara desa dan kelurahan!2. Apakah tugas seorang sekretaris desa?3. Sebutkan tiga lembaga sosial yang ada di wilayah

kecamatan!4. Ke manakah kamu mendapatkan pelayanan di bidang

pertahanan dan keamanan?5. Sebutkan perangkat kelurahan beserta tugasnya!

Page 42: Pendidikan kewarganegaraan (1)

K K K K Kaaaaabbbbbupaupaupaupaupaten, Kten, Kten, Kten, Kten, Kota,ota,ota,ota,ota,dan Prdan Prdan Prdan Prdan Prooooovinsivinsivinsivinsivinsi

22222BabBabBabBabBab

Di kota atau kabupaten manakah tempat tinggalmu?Termasuk provinsi manakah kabupaten atau kota tempattinggalmu? Teman-teman, pada bab ini kamu akan belajartentang lembaga-lembaga dan struktur organisasi dalamsistem pemerintahan kabupaten, kota, dan provinsi.

Page 43: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV3434343434

Kabupaten, Kota, danprovinsi

Pemerintahankabupaten dan

kota

Pengertiankabupaten dan

kota

Lembaga-lembaga di

provinsi

Susunan peme-rintahan kabupaten

dan kota

Lembaga dikabupaten dan

kota

Asas penyeleng-garaan peme-

rintahan provinsi

Susunanpemerintahan

provinsi

Pemerintahanprovinsi

Page 44: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 3535353535

Pada bab sebelumnya, kamu sudah belajar tentangpemerintahan desa dan kelurahan. Selain itu, kamu juga sudahbelajar tentang pemerintahan kecamatan. Kamu pasti sudahpaham betul mengenai pemerintahan itu, karena kamu anak yangpandai. Nah, sekarang kamu akan belajar tentang pemerintahanyang ada di atasnya, yaitu pemerintahan kabupaten dan kota.

1. Pengertian Kabupaten dan Kota

Jika kamu bepergian ke luar kota dan ditanya asalmu darimana, pasti kamu akan menjawab nama kabupaten atau kotamu.Misalnya Solo, Bandung, Jogjakarta, Blitar, dan sebagainya. Nah,di kabupaten atau kota manakah kamu tinggal? Tahukah kamu,apa yang dimaksud dengan kabupaten dan kota itu?

Kabupaten adalah daerah yang merupakan bagian langsungdari provinsi yang terdiri atas beberapa kecamatan. Sedangkankota adalah daerah setingkat kabupaten yang dikepalai olehseorang wali kota. Dari pengertian tersebut, dapat kamu pahamibahwa kabupaten dan kota merupakan penggabungan daribeberapa kecamatan dalam suatu wilayah tertentu.

Di wilayah kabupaten dan kota, keadaan wilayahnya lebihkompleks jika dibandingkan dengan keadaan wilayah desa,kelurahan, ataupun kecamatan mengingat wilayahnya lebih luas.Keadaan wilayah kabupaten dan kota dapat berupa laut, sungai,gunung, hutan, dataran rendah, dan lain-lain.

A Pemerintahan Kabupaten dan Kota

Aku Ingat

Kabupaten adalah daerah yang merupakan bagian langsung provinsiyang terdiri atas beberapa kecamatan.Kota adalah daerah setingkat kabupaten yang dikepalai oleh seorangwali kota.

Page 45: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV3636363636

Sekarang, ayo kita perhatikan peta Kota Gorontalo di bawahini.

Gambar di atas adalah contoh peta dari sebuah kota. Namadaerah yang tertulis di dalam peta itu adalah nama-namakecamatan dari wilayah kabupaten tersebut. Sedang batas-batasnya ada sungai, provinsi lain, kabupaten lain, dan jugakecamatan lain.

2. Susunan Pemerintahan Kabupaten dan Kota

Setiap wilayah pemerintahan pasti memiliki seorangpemimpin. Seperti desa dipimpin oleh kepala desa, kelurahandipimpin lurah, dan kecamatan dipimpin oleh camat. Lalu,siapakah yang memimpin sebuah wilayah kabupaten? Teman-teman, wilayah kabupaten dikepalai oleh seorang bupati. Bupatidibantu oleh seorang wakil yang disebut dengan wakil bupati.Kota sesuai dengan pengertian di atas, dikepalai oleh seorangwali kota. Wali kota dibantu oleh seorang wakil yang disebut wakilwali kota. Bupati dan wali kota beserta wakilnya dipilih secaralangsung oleh rakyat di daerah yang bersangkutan melaluipemilihan kepala daerah.

Calon bupati dan wali kota beserta wakilnya ditetapkan olehDewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD). Calon yangmemenuhi syarat dan sesuai dengan hasil pemeriksaan yang

Gambar 2.1 Peta Kota GorontaloSumber: http://gorontalo-Info.20megsfree.com

Page 46: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 3737373737

Cakrawala

Pemilihan bupati dan wali kota beserta wakilnya menggunakan asaslangsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil. Tahukah kamu, apakaharti dari masing-masing asas itu?1. Langsung, artinya rakyat sebagai pemilih memiliki hak untuk

memberikan suaranya secara langsung, tanpa perantara.2. Umum, artinya pemerintah daerah kabupaten dan kota

memberikan kesempatan untuk memilih kepada semua rakyat didaerah yang bersangkutan yang telah memenuhi persyaratan.

3. Bebas, artinya setiap rakyat di daerah yang bersangkutan bebasmenentukan pilihan, tanpa adanya tekanan dan paksaan.

4. Rahasia, artinya dalam memberikan suara, pemilih dijamin bahwapilihannya tidak diketahui oleh siapapun.

5. Jujur, artinya semua pihak yang terkait dalam penyelenggaraanpemilihan kepala daerah harus jujur.

6. Adil, artinya setiap pemilih dan peserta pemilihan kepala daerahmendapat perlakuan yang sama.

dilakukan panitia pemilihandapat diajukan kepadaDPRD untuk ditetapkansebagai calon bupati dan walikota, beserta wakilnya.Setelah itu, barulah diseleng-garakan pemilihan kepaladaerah. Pemilihan bupati danwali kota, beserta wakilnyadilaksanakan secara lang-sung, umum, bebas, rahasia,jujur, dan adil. Pasangancalon yang memperolehsuara terbanyak pada pe-milihan ditetapkan sebagai bupati dan wakil bupati atau wali kotadan wakil wali kota oleh DPRD. Selanjutnya, pasangan calon itudilantik oleh gubernur atas nama presiden.

Gambar 2.2 Pemilihan wali kota danwakil wali kota.

Sumber: www.google.image.com

Page 47: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV3838383838

Bupati dan wali kota beserta wakilnya sebagai penyelenggarapemerintahan di tingkat kabupaten dan kota memiliki beberapatugas. Apa saja tugas-tugasnya? Sekarang, simaklah uraianberikut ini.a. Tugas Bupati dan Wali Kota

Bupati dan wali kota dalam menyelenggarakan pemerintahandi tingkat kabupaten atau kota memiliki tugas dan wewenangberikut ini.1) Memimpin penyelenggaraan pemerintahan daerah

berdasarkan kebijakan yang ditetapkan bersama DPRD.2) Mengajukan rancangan peraturan daerah (perda).3) Menetapkan peraturan daerah (perda) yang telah

mendapat persetujuan bersama DPRD.4) Menyusun dan mengajukan rancangan perda tentang

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD)kepada DPRD untuk dibahas dan ditetapkan bersama.

5) Mengupayakan terlaksananya kewajiban daerah.6) Mewakili daerahnya di dalam dan di luar pengadilan, serta

dapat menunjuk kuasa hukum untuk mewakilinya sesuaidengan peraturan perundang-undangan.

Aktivitas Ceria

Kamu tentu tahu apa nama kabupaten atau kota tempattinggalmu, bukan? Nah, apakah kamu juga tahu, siapanama bupati dan wakilnya, atau nama wali kota danwakilnya yang memimpin wilayah tempat tinggalmu itu?Sekarang, coba kamu tanyakan kepada orang tua ataukakakmu, nama bupati dan wakilnya, atau nama wali kotadan wakilnya yang saat ini memimpin wilayah tempattinggalmu.Tulislah nama itu di buku tugasmu dan ingat-ingatlahjangan sampai lupa.

Page 48: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 3939393939

7) Melaksanakan tugas dan wewenang lain sesuai denganperaturan perundang-undangan.

b. Tugas Wakil Bupati dan Wakil Wali KotaWakil bupati dan wakil wali kota mempunyai tugas sebagaiberikut.1) Membantu bupati dan wali kota dalam menyelenggarakan

pemerintahan daerah.2) Membantu dalam mengoordinasikan kegiatan instansi

vertikal di daerah, menindaklanjuti laporan dan/atau temuanhasil pengawasan aparat pengawasan, melaksanakanpemberdayaan perempuan dan pemuda, sertamengupayakan pengembangan dan pelestarian sosialbudaya dan lingkungan hidup.

3) Memantau dan mengevaluasi penyelenggaraanpemerintahan di wilayah kecamatan, kelurahan, atau desa.

4) Memberikan saran dan pertimbangan kepada daerahdalam penyelenggaraan kegiatan pemerintah daerah.

5) Melaksanakan tugas dan kewajiban pemerintah lainnyayang diberikan oleh bupati atau wali kota.

6) Melaksanakan tugas dan wewenang bupati atau wali kotaapabila kepala daerah berhalangan.

Dalam melaksanakan tugas-tugasnya itu, wakil bupati atauwakil wali kota bertanggung jawab kepada bupati atau walikota. Sementara itu, apabila bupati atau wali kota meninggaldunia, berhenti, diberhentikan, atau tidak dapat melakukankewajibannya selama 6 (enam) bulan secara terus-menerusdalam masa jabatannya, maka wakil bupati atau wakil wali kotamenggantikannya sampai habis masa jabatannya.Selain memiliki tugas-tugas seperti telah kamu pelajari di

depan, seorang bupati dan wali kota beserta wakilnya jugamemiliki kewajiban. Apa saja kewajibannya? Kewajiban bupati danwali kota beserta wakilnya adalah sebagai berikut.

Page 49: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV4040404040

a. Memegang teguh dan mengamalkan Pancasila.b. Melaksanakan Undang-Undang Dasar 1945.c. Mempertahankan dan memelihara keutuhan Negara Kesatuan

Republik Indonesia.d. Meningkatkan kesejahteraan rakyat.e. Memelihara ketenteraman dan ketertiban masyarakat.f. Melaksanakan kehidupan demokrasi.g. Menaati dan menegakkan seluruh peraturan perundang-

undangan.h. Melaksanakan prinsip-prinsip tata pemerintahan yang bersih

dan baik.i. Melaksanakan dan mempertanggungjawabkan pengelolaan

keuangan daerah.Teman-teman, selain

dibantu oleh wakil bupatiatau wakil wali kota dalammelaksanakan tugasnya,seorang bupati atau walikota juga dibantu olehsekretaris daerah (sekda),kepala-kepala bagian(kabag), dan inspektoratwilayah. Bupati dan wakilbupati beserta perangkat-nya berkantor di kantor kabupaten. Sedangkan wali kota dan wakilwali kota beserta perangkatnya berkantor di kantor wali kota.

Selain itu, bupati atau wali kota juga bekerja sama denganpihak-pihak berikut.a. Komandan distrik militer (dandim).b. Kepala kepolisian resor (kapolres).c. Kepala kejaksaan negeri.d. Ketua pengadilan negeri.

Gambar 2.3 Kantor wali kota Surakarta.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 50: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 4141414141

Bupati atau wali kota bersama dengan pimpinan keempat pihakdi atas disebut dengan musyawarah pimpinan daerah (muspida).

Dari uraian materi yang telah kamu pelajari di depan, dapatdibuat bagan seperti di bawah ini untuk memudahkanmu dalammengingat.

3. Lembaga-Lembaga di Kabupaten dan Kota

Untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat, dikabupaten dan kota terdapat beberapa lembaga pemerintahan,antara lain sebagai berikut.a. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)

DPRD merupakan lembaga perwakilan rakyat daerah. DPRDberkedudukan sebagai unsur penyelenggara pemerintahandaerah.DPRD kabupaten atau kota terdiri atas anggota partai politikpeserta pemilihan umum yang dipilih berdasarkan hasilpemilihan umum. Lalu, berapakah jumlah anggota DPRDkabupaten atau kota itu? Sekurang-kurangnya 20 orang dansebanyak-banyaknya 45 orang.DPRD kabupaten atau kota merupakan lembaga perwakilanrakyat daerah yang berkedudukan sebagai lembaga daerah

DPRD

Sekda(Sekretaris Daerah)

Dinas-DinasDaerah

Pemerintah Daerah Bupati/Wali Kota

Sekwan(Sekretaris Dewan)

Lembaga TeknisDaerah

Perda(Peraturan Daerah)

Wakil Bupati/WaliKota

Bappeda

Bagan 2.1 Struktur organisasi pemerintah kabupaten atau kota

Page 51: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV4242424242

kabupaten atau kota. Oleh karena itu, DPRD kabupaten ataukota memiliki tugas dan wewenang di antaranya sebagaiberikut.1) Membentuk peraturan daerah yang dibahas dengan bupati

atau wali kota.2) Menetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah

(APBD) kabupaten atau kota bersama-sama denganbupati atau wali kota.

3) Mengawasi pelaksanaan peraturan derah.b. Pengadilan Negeri

Pengadilan negeri berkedudukan di kabupaten atau kota.Tugasnya mengadili seseorang yang diduga melanggarhukum. Jika seseorang melanggar hukum, maka pengadilanakan menjatuhkan putusan hukum. Jika ternyata tidakbersalah, maka pengadilan akan membebaskannya.

c. Kejaksaan NegeriKejaksaan negeri berkedudukan di kabupaten atau kota.Tugasnya menuntut seseorang yang melanggar hukum.

Gambar 2.3 Pengadilan negeriSumber: Dokumen penerbit

Page 52: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 4343434343

d. Kepolisian Resor (Polres)Polres dipimpin oleh kepala kepolisian resor (kapolres).Polres merupakan lembaga kepolisian yang terdapat dikabupaten atau kota. Tugasnya adalah menjaga keamanandan ketertiban masyarakat di wilayah kabupaten atau kota.

e. Komando Distrik Militer (Kodim)Kodim dipimpin oleh komando distrik militer (kodim). Kodimadalah lembaga TNI yang bertugas di kabupaten atau kota.Tugasnya menjaga keutuhan wilayah kabupaten atau kota darigangguan keamanan yang datang dari dalam maupun dariluar wilayah kabupaten atau kota.Selain itu, di kabupaten dan kota juga terdapat kantor-kantor

dinas yang mengurusi berbagai keperluan masyarakat, misalnyasebagai berikut.a. Dinas Pendidikan Nasional, mengurusi masalah pendidikan.b. Dinas Pendapatan Daerah, mengurusi masalah perpajakan.c. Dinas Kesehatan, mengurusi masalah kesehatan.

Taatilah peraturan daerah (perda) yang telah dibuat oleh DPRDkabupaten atau kota bersama bupati atau wali kota.

Petuah Bijak

Aktivitas Ceria

Tahukah kamu syarat-syarat pemilih dalam pemilihankepala daerah? Nah, sekarang coba kamu tanyakankepada orang tuamu tentang syarat-syarat itu. Tulislahhasilnya di buku tugasmu. Kemudian bahaslah syarat-syarat itu bersama teman dan guru PendidikanKewarganegaraanmu.

Page 53: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV4444444444

Kegiatan

Buatlah kolom seperti di bawah ini di buku tugasmu.Tuliskan beberapa lembaga pemerintahan yang ada diwilayah kabupaten atau kotamu.Sebutkan pula tugas masing-masing lembaga tersebut.Mintalah bimbingan guru Pendidikan Kewarganegaraandalam mengerjakan kegiatan ini.

No. Lembaga Pemerintah Tugasdi Kabupaten atau Kota

1. . . . . . . . .2. . . . . . . . .3. . . . . . . . .4. . . . . . . . .5. . . . . . . . .

Ayo Berlatih

1. Sebutkan tugas dan wewenang bupati dan wali kota!2. Sebutkan tugas dan wewenang wakil bupati dan wakil

wali kota!3. Apakah tugas pengadilan negeri?4. Apakah yang dimaksud dengan komando distrik militer

(kodim)?5. Apakah kewajiban bupati dan wali kota beserta

wakilnya?

Page 54: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 4545454545

B Pemerintahan Provinsi

Teman-teman, sekarang kamu akan belajar tentangpemerintahan provinsi. Tahukah kamu, berapa jumlah provinsi dinegara kita saat ini? Ya, tepat sekali. Saat ini terdapat 33 provinsi.Jumlahnya dapat bertambah di masa yang akan datang.Mengapa? Karena disesuaikan dengan perkembangan zamandan aspirasi masyarakat.

Pernahkah kamu bertanya, mengapa negara kita memilikibanyak provinsi? Jawabnya karena presiden dan wakil presidentidak mungkin mengatur sendiri wilayah Indonesia yang begituluas. Oleh karena itu, dibentuklah provinsi untuk membantu tugaspresiden dan wakil presiden di daerah.

Cakrawala

Sejak tahun 1976, provinsi di negara kita berjumlah 27. Namun, padatahun 1999 Provinsi Timor Timur melalui penentuan pendapatan yangdiadakan pada tanggal 30 Agustus 1999 memilih untuk memisahkandiri dari Negara Kesatuan Republik Indonesia. Dengan demikianjumlah provinsi di negara kita tinggal 26 buah. Pada tahun 2000,provinsi di negara kita menjadi 32 buah, dan pada 2002 jumlah itubertambah menjadi 33 buah. Pada awal tahun 2004, jumlahnyamenjadi 32 buah, karena adanya pemekaran Provinsi Papua yangsemula tiga provinsi menjadi dua provinsi, yaitu Provinsi Papua danProvinsi Irian Barat. Namun, pada bulan Oktober 2004 pemerintahtelah mengesahkan Provinsi Sulawesi Barat, sehingga jumlah provinsidi negara kita kembali menjadi 33 buah.

Page 55: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV4646464646

1. Susunan Pemerintahan ProvinsiSebelum kamu belajar lebih jauh mengenai pemerintahan

provinsi, alangkah baiknya jika kamu mengetahui apa itu provinsi.Adakah di antara kamu yang tahu arti provinsi? Ayo kita pelajaribersama uraian di bawah ini.

Pemerintah daerah di atas kabupaten dan kota disebutdengan provinsi. Nah, di provinsi manakah kamu tinggal?

Sama halnya dengan kabupaten, wilayah provinsi juga memilikibatas-batas. Batas wilayah provinsi sama dengan batas wilayahkabupaten dan kota. Nah, tentu kamu masih ingat batas wilayahkabupaten dan kota, bukan?

Provinsi dikepalai oleh seorang gubernur. Gubernur adalahwakil pemerintah pusat yang berkedudukan di wilayah provinsiyang bersangkutan. Dalam menjalankan tugasnya, gubernurdibantu oleh seorang wakil gubernur. Siapakah nama gubernurdan wakil gubernur di wilayah provinsimu?

Kegiatan

Kamu telah tahu bahwa saat ini negara kita memiliki 33provinsi. Nah, tugas kamu sekarang adalah menyebutkanke-33 provinsi tersebut beserta ibukotanya di bukutugasmu dalam bentuk kolom seperti di bawah ini. Carilahpetunjuk di buku atlas. Mintalah bimbingan gurumu.

No. Provinsi Ibukota

1. . . . . . . . .2. . . . . . . . .3. . . . . . . . .4. . . . . . . . .5. . . . . . . . .. . . . . . . . . . .33. . . . . . . . .

Page 56: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 4747474747

Gubernur dan wakil gubernur dipilih secara langsung olehrakyat melalui pemilihan kepala daerah. Gubernur dan wakilgubernur dicalonkan oleh partai politik atau gabungan partai politik.

Cakrawala

Partai politik adalah setiap organisasi yang dibentuk oleh warga negaraRepublik Indonesia secara sukarela atas dasar persamaan kehendakuntuk memperjuangkan, baik kepentingan anggotanya maupun bangsadan negara melalui pemilihan umum. Partai politik yang ikut serta dalamPemilihan Umum 2004 berjumlah 24.

Aku IngatProvinsi adalah pemerintah daerah di atas kabupaten dan kota.Provinsi dikepalai oleh seorang gubernur.

Aktivitas Ceria

Teman-teman, ayo bersama-sama membuka atlasmasing-masing.Temukan wilayah provinsimu di atlas tersebut.Selanjutnya, amatilah wilayah provinsimu itu baik-baik.Tulislah batas-batas wilayah provinsimu itu di bukutugasmu!

Page 57: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV4848484848

Tahukah kamu, siapayang berhak menjadi gu-bernur dan wakil gubernur?Semua warga masyarakatbisa menjadi gubernur danwakil gubernur. Hanya sajaharus memenuhi syarat-syarat tertentu.

Dalam pemilihan gu-bernur dan wakil gubernurpasangan calon yang mem-peroleh dukungan suaraterbanyak yang berhak men-jadi gubernur dan wakil gubernur. Gubernur dan wakil gubernurterpilih dilantik oleh Menteri Dalam Negeri atas nama presiden.

Selain dibantu oleh seorang wakil gubernur, dalammenjalankan tugasnya gubernur juga dibantu oleh perangkatdaerah. Siapa sajakah yang termasuk perangkat daerah itu?Perangkat daerah meliputi sekretaris daerah, dinas daerah, danlembaga teknis daerah. Nah, sekarang kita akan membahasperangkat daerah itu satu persatu agar lebih jelas.a. Sekretaris Daerah

Sekretaris daerah provinsi diangkat oleh gubernur ataspersetujuan pimpinan DPRD provinsi dari pegawai negeri sipil(PNS).Sekretaris daerah berkewajiban membantu gubernur dalammenyusun kebijakan serta membina hubungan kerja dengandinas, lembaga teknis, dan unit pelaksana lainnya.

b. Dinas DaerahDinas daerah adalah unsur pelaksana pemerintah daerah.Dinas daerah dipimpin oleh kepala dinas dari pegawai negerisipil atas usul sekretaris daerah. Kepala dinas bertanggungjawab kepada gubernur melalui sekretaris daerah.

Gambar 2.4 Pemilihan gubernur danwakil gubernur

Sumber: www.google.image.com

Page 58: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 4949494949

c. Lembaga Teknis DaerahLembaga teknis daerah meliputi badan penelitian danpengembangan, badan perencanaan, lembaga pengawas-an, serta badan pendidikan dan pelatihan.Dari uraian di atas, kita dapat membuat struktur organisasi

pemerintahan provinsi seperti terlihat pada bagan berikut ini.

2. Asas Penyelenggaraan Pemerintahan Provinsi

Dalam menyelenggarakan pemerintahan, pemerintah daerahprovinsi menggunakan asas otonomi dan tugas pembantuan. Ayokita mempelajari kedua asas itu bersama-sama.a. Asas Tugas Pembantuan

Asas tugas pembantuan adalah asas yang menyatakan tugasturut serta dalam pelaksanaan urusan pemerintah pusat yangditugaskan kepada pemerintah daerah dengan kewajibanmempertanggungjawabkannya kepada yang memberi tugas.

DPRD

Dinas-DinasDaerahLembaga

Teknis Daerah

Gubernur

Wakil Gubernur

Sekda(Sekretaris Daerah)

Bapeda

Perda(Peraturan Daerah)

Bagan 2.2 Struktur organisasi pemerintah provinsi

Sekwan(Sekretaris Dewan)

Page 59: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV5050505050

Kegiatan

Kamu sudah mengetahui dua asas dalam penye-lenggaraan pemerintahan daerah provinsi, yaitu asas tugaspembantuan dan asas otonomi. Nah, sekarang coba kamurenungkan perbedaan di antara kedua asas tersebut.Tulislah hasil renunganmu itu di buku tugasmu.

Penerapan tugas pembantuan didasarkan pada kenyataanbahwa wilayah negara kita itu sangat luas, sehingga tidakmemungkinkan pemerintah pusat untuk menyelesaikan sendirisemua urusan pemerintahan yang ada di daerah dan desa.

b. Asas OtonomiAdanya dorongan untuk membentuk suatu pemerintahan yangdemokratis, maka seluruh rakyat turut serta dan bertanggungjawab atas jalannya suatu pemerintahan. Oleh karena itu,diterapkanlah asas otonomi dalam penyelenggaraanpemerintahan.Dengan adanya asas otonomi, maka daerah mempunyai hakuntuk mengatur dan mengurus rumah tangganya sendiri. Hakinilah yang disebut dengan otonomi daerah. Jadi, apakahotonomi daerah itu? Otonomi daerah adalah kewenangandaerah otonom untuk mengatur dan mengurus kepentinganmasyarakat setempat menurut prakarsa sendiri berdasarkanaspirasi masyarakat.Pemerintah daerah menjalankan otonomi seluas-luasnya,kecuali urusan pemerintahan yang menjadi urusanpemerintahan pusat. Lalu, apa saja yang menjadi urusanpemerintah pusat?Beberapa bidang pemerintahan yang menjadi urusanpemerintah pusat adalah politik luar negeri,pertahanan,keamanan,hukum, moneter dan fiskal nasional,serta agama.

Page 60: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 5151515151

3. Lembaga-Lembaga di Provinsi

Beberapa lembaga yang ada di provinsi yang berfungsi untukmemberikan pelayanan kepada amasyarakat, antara lain sebagaiberikut.a. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)

Seperti halnya DPRD kabupaten atau kota, DPRD provinsijuga terdiri atas anggota partai politik peserta pemilu yangdipilih berdasarkan hasil pemilu yang dilaksanakan denganasas langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil. Jumlahkeanggotaan DPRD provinsi ditetapkan minimal 45 orang danmaksimal 100 orang.Sebagai lembaga perwakilan rakyat di daerah, DPRD provinsimempunyai beberapa tugas dan wewenang sebagai berikut.1) Membentuk peraturan daerah (perda) yang dibahas

dengan gubernur.2) Menetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah

(APBD) bersama dengan gubernur.3) Mengawasi pelaksanaan peraturan daerah (perda).Selain itu, setiap anggota DPRD provinsi juga memilikibeberapa kewajiban. Kewajiban anggota DPRD provinsi itudi antaranya adalah sebagai berikut.1) Melaksanakan Pancasila.2) Melaksanakan UUD 1945 dan menaati segala peraturan

perundang-undangan.3) Mempertahankan serta memelihara kerukunan dan

keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia.4) Memerhatikan upaya peningkatan kesejahteraan rakyat.5) Menyerap, menghimpun, menampung, dan menindak-

lanjuti aspirasi masyarakat.b. Komando Daerah Militer (Kodam)

Kodam adalah lembaga TNI yang bertugas di wilayahprovinsi. Tugasnya menjaga keutuhan dan keamanan wilayah

Page 61: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV5252525252

provinsi dari gangguan. Kodam dipimpin oleh seorangpanglima daerah militer (pangdam).

c. Kepolisian Daerah (Polda)Polda memiliki tugas untuk menjaga keamanan dan ketertibanmasyarakat di wilayah provinsi. Polda dipimpin oleh seorangkepala kepolisian daerah (kapolda).

d. Pengadilan TinggiTugas pengadilan tinggi adalah mengadili seseorang yangdiduga melanggar hukum. Pengadilan tinggi dipimpin olehseorang kepala pengadilan tinggi.

e. Kejaksaan TinggiKejaksaan tinggi bertugas untuk menuntut seseorang yangmelanggar hukum. Kejaksaan tinggi dipimpin oleh kepalakejaksaan tinggi.

Kegiatan

Sebutkan nama-nama kantor atau lembaga pemerintahyang terdapat di provinsi tempat tinggalmu!

No. Nama Kantor Tugas

1. . . . . . . . .2. . . . . . . . .3. . . . . . . . .4. . . . . . . . .5. . . . . . . . .

Page 62: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 5353535353

Aktivitas Ceria

Bayangkan kelasmu adalah DPRD. Kamu bersama-sama temanmu akan membuat peraturan kelas. Untukitu lakukan musyawarah bersama dengan teman-temanmu. Tulislah peraturan kelas hasil musyawarahyang telah kamu sepakati bersama dengan teman-temanmu itu di papan tulis. Setelah itu mintalah sekretariskelasmu untuk menyalin pada selembar kertas karton,dengan tulisan yang rapi.

No. Peraturan Kelas

1. . . . .2. . . . .3. . . . .4. . . . .5. . . . .

Ayo Berlatih

1. Sebutkan asas yang digunakan pemerintah daerahprovinsi dalam menyelenggarakan pemerintahan!

2. Sebutkan perangkat daerah yang membantu tugasgubernur!

3. Apakah tugas dan wewenang DPRD provinsi?4. Bidang apa saja yang menjadi urusan pemerintah pusat?5. Apakah yang dimaksud dengan otonomi daerah?

Page 63: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV5454545454

Kabupaten adalah daerah yang merupakan bagianlangsung dari provinsi yang terdiri atas beberapakecamatan.Kota adalah daerah setingkat kabupaten yang dikepalaioleh seorang wali kota.Kabupaten dikepalai oleh seorang bupati.Kota di kepalai seorang wali kota.Dalam menjalankan tugasnya, bupati dibantu olehseorang wakil bupati, dan wali kota dibantu oleh seorangwakil wali kota.

Selain itu, bupati dan wali kota juga dibantu oleh sekretarisdaerah, kepala bagian, dan inspektur wilayah.

Lembaga lembaga di kabupaten atau kota:• Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)• Pengadilan Negeri.• Kejaksanaan Negeri• Kepolisian Resor• Komando Distrik Milliter• Dinas Pendidikan Nasional• Dinas Pendapatan Daerah• Dinas KesehatanProvinsi adalah pemerintahan daerah di atas kabupatendan kota.Provinsi dikepalai oleh seorang gubernur.Dalam menjalankan tugasnya, gubernur seorang wakilgubernur, beserta perangkat daerah (sekretaris daerah,dinas daerah, dan lembaga teknis daerah).Lembaga-lembaga di provinsi:

Ringkasan

Page 64: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 5555555555

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)Komando Daerah Militer (Kodam)Kepolisian Daerah (Polda)Pengadilan TinggiKejaksaan Tinggi

Latih Kemampuanmu

Teman-teman, jangan lupa kerjakan di buku tugasmu! I. Mari memilih jawaban yang tepat!1. Provinsi terdiri atas beberapa ….

a. kabupaten c. desab. kota d. kelurahan

2. Kabupaten dikepalai oleh seorang ….a. menteri c. bupatib. gubernur d. camat

3. Kota merupakan daerah yang berada di ….a. bawah kecamatan c. bawah kabupatenb. bawah provinsi d. atas provinsi

4. Kantor pengadilan di tingkat kabupaten atau kota disebut ....a. pengadilan tinggi c. pengadilan negerib. pengadilan pusat d. pengadilan rakyat

5. Hak untuk mengurus rumah tangganya sendiri disebut ....a. demokrasi c. otonomib. desentralisasi d. swadaya

Page 65: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV5656565656

6. Anggota wakil rakyat yang duduk di DPRD dipilih oleh ….a. presiden c. gubernurb. kepala desa d. rakyat

7. Kantor kepolisian di tingkat kabupaten disebut ….a. polsek c. poldab. polres d. polwil

8. Anggota DPRD dipilih oleh masyarakat melalui ….a. pemilu c. pidatob. musyawarah d. diskusi

9. Tugas dan wewenang DPRD adalah ….a. menaati peraturanb. melaksanakan Pancasilac. membentuk peraturan daerahd. melaksanaan UUD 1945

10. Asas penyelenggaraan pemerintahan provinsi adalah ….a. otonomi dan tugas pembantuanb. desentralisasic. demokrasid. dekonsentrasi

11. Tugas kejaksaan negeri antara lain ….a. menjaga keutuhan wilayah kabupaten atau kotab. menjaga keamanan dan ketertiban dalam masyarakatc. menuntut seseorang yang melanggar hukumd. mengadili seseorang yang melanggar hukum

12. Saat ini, jumlah provinsi di negara kita adalah ….a. 26 c. 33b. 27 d. 34

13. Provinsi dikepalai oleh seorang ….a. bupati c. camatb. gubernur d. wali kota

Page 66: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Kabupaten, Kota, dan Provinsi 5757575757

14. Sekretaris daerah provinsi diangkat oleh ….a. bupati c. gubernurb. wali kota d. wakil gubernur

15. Kota setingkat dengan ….a. kecamatan c. provinsib. kelurahan d. kabupaten

II. Mari menjawab pertanyaan di bawah ini!1. Jelaskan perbedaan bupati dengan wali kota!2. Apakah hak otonom itu?3. Berapakah jumlah keanggotaan DPRD?4. Apakah asas tugas pembantuan itu?5. Apakah tugas Dewan Perwakilan Rakyat Daerah kabupaten?

Page 67: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV5858585858

Latihan Semester 1

Teman-teman, jangan lupa kerjakan di buku tugasmu! I. Mari memilih jawaban yang tepat!1. Pemeritah daerah terendah di wilayah perkotaan adalah ….

a. kelurahan c. kabupatenb. kecamatan d. kota

2. Yang bukan termasuk ciri-ciri keadaan di desa adalah …a. banyak tumbuh pepohonanb. jarak antarrumah jauhc. penduduk padatd. rumah-rumah berhalaman luas

3. Kelurahan dipimpin oleh ….a. lurah c. camatb. kepala desa d. bupati

4. Untuk mempermudah dan memperlancar kegiataanpemerintahan desa, maka dibentuklah … sesuai denganbidang kerjanya masing-masing.a. kepala desa c. kepala urusanb. BPD d. kepala dusun

5. Yang bukan termasuk batas buatan suatu desa ataukelurahan adalah ….a. jalan c. sungaib. tugu d. pagar

6. Kecamatan terdiri atas beberapa ….a. RW c. lingkunganb. desa d. kampung

7. Kecamatan dikepalai oleh seorang ….a. kapolsek c. camatb. kepala desa d. lurah

Page 68: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Latihan Semester I 5959595959

8. Pejabat sekretaris kecamatan yang merupakan pembantucamat adalah….a. sekcam c. sekdab. wedana d. sekretaris desa

9. Kapolsek adalah kepala kepolisian sektor yangberkedudukan di tingkat ….a. kelurahan c. kecamatanb. desa d. kabupaten

10. Kantor yang mengurusi masalah kesehatan di tingkatkecamatan adalah ….a. puskesmas c. polsekb. kantor pos d. koramil

11. Berikut ini yang tidak termasuk muspika adalah……a. camat c. danramilb. kapolsek d. kepala sekolah

12. Kabupaten terdiri atas beberapa ….a. RT c. kelurahanb. desa d. kecamatan

13. Keanggotaan DRRD provinsi diperoleh melalui ....a. pemilihan umumb. pemilihan kepala desac. pemilihan kepala daerahd. pemungutan suara

14. Kabupaten dikepalai oleh seorang ….a. lurah c. camatb. bupati d. wali kota

15. Kabupaten diberi wewenang atau hak untuk mengatur rumahtangganya sendiri yang disebut ….a. otonomi c. demokrasib. otoriter d. otokrasi

Page 69: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV6060606060

16. Kantor pemerintah kabupaten yang melayani masalahpendidikan adalah kantor dinas ….a. kantor urusan agama c. pengadilanb. dinas pendidikan d. kepolisian

17. Masa jabatan seorang bupati adalah … tahun.a. empat c. enamb. lima d. tujuh

18. Orang yang memutuskan suatu perkara di pengadilan adalah ….a. jaksa c. polisib. hakim d. pembela

19. Dalam bertugas, bupati dibantu oleh ….a. Dinas Kesehatan c. Dinas Pendidikanb. Wakil Bupati d. Dinas Pertanian

20. Kapolres adalah kepala kepolisian yang berada di tingkat ….a. kecamatan c. kabupatenb. kota d. provinsi

II. Mari menjawab pertanyaan di bawah ini!1. Apakah persamaan pemerintahan desa dengan

pemerintahan kelurahan?2. Sebutkan lembaga pendidikan yang ada di tingkat

kecamatan!3. Apa yang dimaksud otonomi daerah?4. Jelaskan mengenai asas penyelenggaraan pemerintahan

provinsi!5. Apakah tugas dan wewenang DPRD provinsi!

Page 70: Pendidikan kewarganegaraan (1)
Page 71: Pendidikan kewarganegaraan (1)
Page 72: Pendidikan kewarganegaraan (1)

P P P P PemerintahanemerintahanemerintahanemerintahanemerintahanPusaPusaPusaPusaPusattttt33333

BabBabBabBabBab

Presiden beserta wakil presiden dan para menteriadalah penyelenggara pemerintahan di tingkat pusat.Nah, pada bab ini, kamu akan belajar untuk mengenalberbagai lembaga dan organisasi yang terdapat dalampemerintahan pusat tersebut.

Page 73: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV6464646464

Pemerintahan Pusat

Lembaga NegaraKesatuan Republik

Indonesia

Badan PemeriksaKeuangan (BPK)

Komisi PemilihanUmum (KPU)

Lembaga eksekutifPresiden

Lembaga yudikatifMahkamah AgungKomisi YudisialMahkamah Konstitusi

Lembaga legislatifMPRDPRDPD Tugas pemerintah

Pengertianpemerintah

Organisasipemerintahan tingkat

pusat

Susunan pemerintah pusatPresidenWakil presidenMenteri-menteri

Page 74: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 6565656565

A Lembaga-Lembaga Negara Kesatuan RepublikIndonesia

Kamu sudah belajar mengenai sistem pemerintahan dari yangterendah, yaitu desa dan kelurahan sampai pemerintahan provinsi.Sekarang, kamu akan belajar tentang sistem pemerintahan yangpaling tinggi, yaitu pemerintahan pusat atau negara. Lembagaapa saja yang ada dalam sistem pemerintahan negara kita? Ayokita pelajari bersama-sama.

Keberadaan lembaga-lembaga negara tidak dapat dipisahkandari lembaga negara itu sendiri. Sebab lembaga-lembaga negarainilah yang berperan dalam segala kegiatan penyelenggaraannegara. Agar tidak terjadi tumpang tindih dan bentrokan dalampenyelenggaraan negara, dibuatlah ketentuan yang menetapkantentang kedudukan, fungsi, wewenang, dan hubungan antaralembaga-lembaga negara.Untuk mengetahuinya, perhatikan dengan saksama bagan dibawah ini.

Struktur Ketatanegaraan Republik Indonesia(Setelah perubahan UUD 1945)

Keterangan:1. UUD : Undang-Undang Dasar2. BPK : Badan Pemeriksa Keuangan

UUD 1945

BPK

Presiden

Wakil Presiden

Kekuasaan Kehakiman

MK MA KYKPU

Legislatif Eksekutif Yudikatif

MPR

DPD DPR

Bagan 3.1 Struktur ketatanegaraan Republik Indonesia

Page 75: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV6666666666

3. MPR : Majelis Permusyawaratan Rakyat4. DPD : Dewan Perwakilan Daerah5. DPR : Dewan Perwakilan Rakyat6. MK : Mahkamah Konstitusi7. MA : Mahkamah Agung8. KY : Komisi Yudisial9. KPU : Komisi Pemilihan Umum

Dari bagan di atas, kamu bisa melihat bahwa lembaga-lembaga negara kita adalah sebagai berikut.

1. Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)2. Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)3. Dewan Perwakilan Daerah (DPD)4. Presiden5. Wakil presiden6. Mahkamah Konstitusi7. Komisi Yudisial8. Mahkamah Agung (MA)9. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)

10. Komisi Pemilihan Umum (KPU)Lembaga-lembaga negara itu dikelompokkan menjadi lembagalegislatif, eksekutif, dan yudikatif.

Nah, sekarang mari kita bahas lebih lanjut mengenai lembaga-lembaga tersebut.

1. Lembaga Legislatif

Lembaga legislatif adalah lembaga negara yang berwenanguntuk membuat peraturan perundang-undangan. Lembaga initerdiri atas Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), DewanPerwakilan Rakyat (DPR), dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD).Tahukah kamu apakah MPR, DPR, dan DPD itu? Siapa sajaanggotanya dan bagaimana cara memilihnya, serta apa sajatugasnya dapat kamu ketahui dengan menyimak uraian berikutini.

Page 76: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 6767676767

a. Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)MPR adalah lembaga negara Republik Indonesia yangmerupakan penjelmaan seluruh rakyat Indonesia. MPRmerupakan pemegang kedaulatan rakyat.Keanggotaan MPR terdiri atas anggota DPR dan DPD yangdipilih melalui pemilihan umum. Mengenai DPR dan DPD,akan kita bahas secara lebih mendalam pada bagianselanjutnya.Sebagai pemegang kedaulatanrakyat, MPR berfungsi menetap-kan masalah-masalah pokokdan mendasar dalam kehi-dupan bernegara. Untuk men-jalankan fungsinya itu, MPRmempunyai beberapa tugas.Dalam UUD 1945 dijelaskanbahwa tugas MPR adalahsebagai berikut.1) Mengubah dan menetap-

kan undang-undang dasar.2) Melantik presiden dan wakil

presiden.

Dalam melaksanakan tugas dan wewenangnya, anggota MPRmemiliki beberapa hak. Hak apa sajakah yang dimiliki olehanggota MPR?

Aku Ingat

Lembaga legislatif adalah lembaga negara yang berwenang untukmembuat peraturan perundang-undangan. Lembaga ini terdiri dariMajelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), Dewan Perwakilan Rakyat(DPR), dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD).

Gambar 3.1 Pelantikanpresiden dan wakil presidenoleh MPR.Sumber: www.suaramerdeka.com

Page 77: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV6868686868

Berikut ini dapat kamu simak beberapa hak anggota MPR.1) Mengajukan usul perubahan pasal-pasal dalam undang-

undang dasar.2) Menentukan sikap dan pilihan dalam pengambilan putusan.3) Memilih dan dipilih.4) Membela diri.5) Imunitas.Selain memiliki hak, anggota MPR juga memiliki kewajiban.Kewajiban anggota MPR itu adalah sebagai berikut.1) Mengamalkan Pancasila.2) Melaksanakan UUD 1945 dan peraturan perundang-

undangan.3) Menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia.4) Mendahulukan kepentingan negara di atas kepentingan

pribadi, kelompok, dan golongan.5) Melaksanakan peranan sebagai wakil rakyat dan wakil

daerah.

Cakrawala

Hak imunitas disebut juga hak kekebalan hukum anggota MPR. Hakini merupakan hak untuk tidak dapat dituntut di muka pengadilankarena pernyataan dan pendapat yang disampaikan dalam rapat-rapat MPR.

Aku Ingat

MPR adalah lembaga negara Republik Indonesia yang merupakanpenjelmaan seluruh rakyat Indonesia.

Page 78: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 6969696969

MPR bersidang sedikitnya sekali dalam lima tahun di ibukotanegara. Pengambilan keputusan dalam sidang dilakukandengan suara terbanyak. Pengambilan putusan berdasarkansuara terbanyak dianggap sah apabila memenuhi syarat-syarat berikut ini.1) Diambil dalam rapat yang dihadiri sekurang-kurangnya

dua pertiga jumlah anggota.2) Disetujui oleh lebih dari setengah jumlah anggota yang

hadir.Bentuk putusan MPR dapat berupa ketetapan MPR dankeputusan MPR. Tahukah kamu apakah ketetapan MPR itu?Dan apa pula keputusan MPR itu? Apakah kamu tahuperbedaan keduanya? Nah, perhatikan uraian selanjutnya.Ketetapan MPR adalah putusan majelis yang mempunyaikekuatan hukum mengikat ke luar dan ke dalam majelis.Sedangkan keputusan MPR adalah putusan yang hanyamempunyai kekuatan hukum mengikat ke dalam majelis saja.Misalnya, peraturan tentang tata tertib MPR.Bagaimana? Kamu pasti sudah paham, bukan? Nah, pastikamu juga sudah mengetahui perbedaan di antara keduanya?

Gambar 3.2 Sidang umum MPR RI untukmengubah pasal-pasal dalam undang-undang dasar.Sumber: Ensiklopedi Umum untuk Pelajar, 2005

Page 79: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV7070707070

b. Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)DPR merupakan bagian utama dari MPR. Seluruh anggotaDPR juga anggota MPR. DPR terdiri atas anggota-anggotayang merupakan perwakilan dari partai-partai politikberdasarkan hasil pemilihan umum. Anggota DPR berjumlah550 orang. Adapun masa jabatan anggota DPR adalah limatahun.Agar keanggotaan DPR mencerminkan susunan golongandalam masyarakat, maka anggota DPR dikelompokkan dalamsuatu fraksi. Fraksi adalah kelompok dalam legislatif (DPR)yang terdiri atas beberapa anggota yang sepaham dansependirian. Fraksi apa saja yang ada di dalam DPR?DPR sebagai lembaga negara memiliki beberapa tugas danwewenang. Adakah di antara kamu yang mengetahui tugasdan wewenang DPR? Sekarang, coba kamu perhatikan uraianberikut ini.Berdasarkan Undang-Undang Dasar 1945, tugas danwewenang DPR adalah sebagai berikut.1) Membentuk undang-undang yang dibahas bersama

presiden.2) Menetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

(APBN).3) Melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan

undang-undang.

Kegiatan

Teman-teman, kamu sudah mengetahui apa itu ketetapanMPR. Nah, sekarang coba kamu tanyakan kepada guruPendidikan Kewarganegaraanmu, contoh-contohketetapan MPR.Tulislah penjelasan gurumu di buku tugas.

Page 80: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 7171717171

Di samping sebagai pasangan presiden dalam pembuatanundang-undang, DPR juga berfungsi sebagai pengawasterhadap tindakan-tindakan presiden dalam melaksanakangaris-garis besar haluan negara yang ditetapkan majelis. Sifatpengawasan DPR terbatas dalam arti tidak dapat menjatuhkanpresiden, karena wewenang untuk menjatuhkan presidenberada di tangan MPR sebagai pemegang kedaulatan rakyat.Dalam melaksanakan tugas dan wewenangnya, DPRmempunyai beberapa hak. Teman-teman, apakah kamu tahuhak apa saja yang dimiliki DPR?DPR memiliki hak interpelasi, angket, dan menyatakanpendapat. Ayo kita bahas satu persatu hak tersebut.1) Hak angket, yaitu hak untuk melakukan penyelidikan

terhadap jalannya pemerintahan negara.2) Hak interpelasi, yaitu hak meminta penjelasan kepada

presiden tentang suatu kebijakan pemerintah.3) Hak menyatakan pendapat, yaitu hak untuk menyatakan

pendapat terhadap kebijakan yang dibuat presiden. Atausebagai tindak lanjut dari pelaksanaan hak angket dan hakinterpelasi.

c. Dewan Perwakilan Daerah (DPD)Di negara kita, DPD merupakan lembaga negara baru. DPDmerupakan lembaga perwakilan daerah yang berkedudukansebagai lembaga negara. DPD bersidang sedikitnya sekalidalam setahun.Anggota DPD dipilih dari setiap provinsi melalui pemilu.Anggota DPD wakil dari setiap provinsi ditetapkan sebanyak

Aku Ingat

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dalam melaksanakan tugasnyamemiliki beberapa hak. Hak tersebut adalah hak angket, hakinterpelasi, dan hak menyatakan pendapat.

Page 81: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV7272727272

empat orang. Jumlah seluruh anggota DPD tidak boleh lebihdari sepertiga jumlah anggota DPR. Masa jabatan anggotaDPD adalah lima tahun.Sebagai lembaga perwakilan daerah, DPD mempunyai tugas-tugas dan wewenang yang harus dilaksanakan. Tugas danwewenang DPD antara lain sebagai berikut.1) Mengajukan rancangan undang-undang tentang otonomi

daerah.2) Ikut membahas rancangan undang-undang yang berkaitan

dengan otonomi daerah.3) Mengawasi pelaksanaan undang-undang mengenai

otonomi daerah.

2. Lembaga Eksekutif

Lembaga eksekutif adalah lembaga pelaksana undang-undang. Lembaga ini di duduki oleh presiden. Teman-teman,tahukah kamu siapa nama presiden negara kita periode 2004–2009? Ya, benar sekali. Presiden negara kita periode 2004–2009adalah Susilo Bambang Yudhoyono. Kamu memang anak yangpandai.

Nah, pada bagian ini kita akan bersama-sama belajarmengenai pemegang ke-kuasaan eksekutif, yaitupresiden. Hal-hal yang akankamu pelajari antara lainapa itu presiden, bagai-mana cara memilihnya,serta apa saja tugas danwewenangnya.

Presiden adalah pe-nyelenggara pemerintahannegara yang tertinggi dibawah MPR. Di negara kita,presiden mempunyai dua

Gambar 3.3 Istana Presiden RepublikIndonesia.Sumber: www.google.image:com

Page 82: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 7373737373

macam kedudukan, yaitu selaku kepala negara dan kepalapemerintahan.

Dalam kedudukannya selaku kepala negara, presidenmempunyai tugas dan wewenang sebagai berikut.a. Memegang kekuasaan tertinggi atas Angkatan Darat,

Angkatan Laut, dan Angkatan Udara.b. Dengan persetujuan DPR menyatakan perang, membuat

perdamaian dan perjanjian dengan negara lain, sertamenyatakan negara dalam keadaan bahaya.

c. Memberikan amnesti dan abolisi dengan memerhatikanpertimbangan DPR.

d. Mengangkat duta dan konsul.e. Memberikan grasi dan rehabilitasi dengan memerhatikan

pertimbangan Mahkamah Agung.f. Memberikan gelar, tanda jasa, dan lain-lain tanda kehormatan.

Cakrawala

Teman-teman, tahukah kamu siapa saja presiden yang pernahmemimpin negara kita?Nama-nama presiden yang pernah memimpin di negara kita dari tahun1945–2004 dapat kamu lihat pada kolom di bawah ini.

No. Nama Presiden Tahun

1. Soekarno 1945–19672. Soeharto 1967–19983. B.J. Habibie 1998–19994. Abdurrahman Wahid 1999–20015. Megawati Soekarnoputri 2001–20046. Susilo Bambang Yudhoyono 2004–2009

Page 83: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV7474747474

Selaku kepala eksekutif atau kepala pemerintahan, presidenmempunyai wewenang sebagai berikut.a. Memegang kekuasaan pemerintahan menurut undang-undang

dasar.b. Dalam kegentingan yang memaksa, presiden berhak

menetapkan peraturan pemerintah pengganti undang-undang(perpu).

c. Menetapkan peraturan pemerintah (PP) untuk menjalankanundang-undang sebagaimana mestinya.

d. Mengangkat dan memberhentikan menteri.e. Mengajukan rancangan undang-undang kepada DPR.

Dalam menjalankan tugas dan wewenangnya, presidendibantu oleh seorang wakil presiden. Presiden dan wakil presidendipilih dalam satu pasangan secara langsung oleh rakyat melaluipemilu. Pasangan calon presiden dan wakil presiden diusulkanoleh partai politik atau gabungan partai politik. Pasangan calonpresiden dan wakil presiden yang mendapat suara lebih dari limapuluh persen dari jumlah suara dalam pemilihan ditetapkansebagai presiden dan wakil presiden. Selanjutnya pasangan itudilantik oleh MPR. Presiden dan wakil presiden terpilih ber-tanggung jawab langsung kepada rakyat yang telah memberinyamandat melalui pemilihan umum. Presiden dan wakil presidenmemegang jabatan selama 5 tahun dan sesudahnya dapat dipilih

CakrawalaCakrawala

Amnesti adalah pengampunan atau penghapusanhukuman yang diberikan presiden kepada seseorangyang telah melakukan tindak pidana tertentu.Abolisi adalah pembatalan hukuman.Grasi adalah ampunan yang diberikan kepada orangyang telah dijatuhi hukuman.Rehabilitasi adalah pemulihan kepada kedudukan(keadaan, nama baik) yang dahulu (semula).

Page 84: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 7575757575

Aktivitas Ceria

Teman-teman, kamu pasti sudah mengetahui nama-nama presiden yang pernah menjabat di negara kita. Nah,tugas kamu sekarang adalah mencari foto-foto ataugambar presiden tersebut. Kamu bisa mencarinya disurat kabar atau yang lainnya. Setelah itu, tempelkangambar tersebut secara urut dari presiden pertamasampai keenam pada selembar kertas kosong.Sebelumnya, buatlah kolom seperti di bawah ini padakertas kosong itu.

1 2 3

Nama presiden :....Tahun menjabat :....

Nama presiden :....Tahun menjabat :....

Nama presiden :....Tahun menjabat :....

Nama presiden :....Tahun menjabat :....

Nama presiden :....Tahun menjabat :....

Nama presiden :....Tahun menjabat :....

4 5 6

kembali dalam jabatan yang sama hanya untuk satu kali masajabatan.

Selain dibantu oleh wakil presiden, seorang presiden jugadibantu oleh beberapa orang menteri. Menteri-menteri tersebutmembidangi urusan tertentu dalam pemerintahan.

Aku Ingat

Lembaga eksekutif adalah lembaga pemerintah yang berwenanguntuk menjalankan undang-undang. Kekuasaan eksekutif di Indone-sia berada di tangan presiden.

Page 85: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV7676767676

3. Lembaga Yudikatif

Kamu sudah belajar mengenai lembaga eksekutif danlembaga legislatif. Nah, sekarang kamu akan belajar mengenailembaga yudikatif. Apakah lembaga yudikatif itu?

Lembaga yudikatif adalah lembaga negara yang bertugasuntuk mengadili pelanggar undang-undang. Lalu, siapa saja yangtermasuk dalam lembaga yudikatif? Kamu bisa melihat dari baganstruktur ketatanegaraan Republik Indonesia yang telah kamupelajari pada bagian awal bab ini. Bagaimana? Kamu sudahmengetahuinya? Bagus sekali. Mahkamah Konstitusi, MahkamahAgung, dan Komisi Yudisial merupakan lembaga yudikatif. Ayokita pelajari bersama lembaga-lembaga tersebut.a. Mahkamah Agung

Negara kita adalah negara hukum.Oleh karena itu, hukum harusditegakkan. Setiap ada pelanggar-an hukum harus ditindak sesuaihukum yang berlaku.Tugas untuk menjamin tegaknyahukum diserahkan kepadaMahkamah Agung, dengan badanperadilan hukum lainnya.Apakah kamu tahu apa yangdimaksud dengan MahkamahAgung? Mahkamah Agung adalahpengadilan negara tertinggi darisemua lingkungan peradilan.Dalam melaksanakan tugasnya,Mahkamah Agung terlepas daripengaruh pemerintah dan pe-ngaruh-pengaruh lain.Tahukah kamu siapa nama ketua dan wakil ketua MahkamahAgung di negara kita?

Gambar 3.4 GedungMahkamah Agung (MA) diJakarta.Sumber: Ensiklopedi Umumuntuk Pelajar, 2005

Page 86: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 7777777777

Cakrawala

Pada tanggal 19 Agustus 1999, ketua Mahkamah Agung (MA)menetapkan tanggal 19 Agustus sebagai hari jadi MA.

Taatilah hukum dan peraturan perundangan yang berlaku.

Petuah Bijak

Kegiatan

Dalam UUD 1945, Mahkamah Agung diatur dalam pasal24A.Nah, sekarang coba kamu buka buku UUD 1945 milikmu.Tulislah bunyi pasal 24A itu secara lengkap di bukutugasmu.

b. Komisi YudisialKomisi Yudisial adalahlembaga yudikatif yangbersifat mandiri. Lembagaini berwenang untukmengajukan calon hakimagung kepada DPR. Jikacalon tersebut disetujui,maka selanjutnya calon ituditetapkan sebagai hakimagung oleh presiden.Selain itu juga memiliki

Gambar 3.5 Pelantikan hakimagung.Sumber: www.google.com

Page 87: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV7878787878

wewenang untuk menjaga, serta menegakkan kehormatan,keluhuran, martabat, dan perilaku hakim. Dalam UUD 1945,Komisi Yudisial diatur dalam pasal 24B. Bagaimana bunyinya?Adakah di antara kamu yang hafal dengan pasal tersebut?Jika tidak ada, coba kamu buka buku UUD 1945 milikmu.Pahamilah ayat-ayat dalam pasal tersebut.

c. Mahkamah KonstitusiMahkamah Konstitusi mempunyai peranan penting dalammenegakkan konstitusi dan prinsip negara hukum. MahkamahKonstitusi memiliki sembilan orang anggota hakim konstitusiyang ditetapkan dengan keputusan presiden.

Aku Ingat

Lembaga yudikatif adalah lembaga pemerintah yang berwenanguntuk mengawasi pelaksanaan undang-undang. Lembaga ini terdiridari Mahkamah Agung (MA), Mahkamah Konstitusi (MK), dan KomisiYudisial (KY).

Gambar 3.6 Sidang Mahkamah Konstitusi diJakarta.Sumber: Ensiklopedi Umum untuk Pelajar, 2005

Cakrawala

Konstitusi adalah segala ketentuan dan peraturan tentangketatanegaraan suatu negara. Dalam bahasa Indonesia, konstitusidisebut dengan UUD.

Page 88: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 7979797979

Kegiatan

Kamu sudah belajar tentang lembaga-lembaga negarayang ada di Indonesia. Kamu pasti sudah mengerti danpaham lembaga apa saja yang ada di Indonesia itu. Untukmelatih kemampuan ingatanmu, sekarang coba kamu tulisdi buku tugasmu lembaga-lembaga negara tersebut dalambentuk seperti di bawah ini.

4. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) adalah lembaga tingginegara yang kedudukannya terlepas dari pengaruh dan kekuasaanpemerintah. Namun demikian, BPK tidak berdiri di ataspemerintah. Hal ini perlu untuk menjamin objektivitas BPK dalammenjalankan tugas-tugasnya.

Teman-teman, tahukah kamu apakah tugas-tugas BPK itu?Tugas BPK adalah memeriksa pengelolaan dan tanggung jawabtentang keuangan negara. Hasil pemeriksaan itu kemudiandiserahkan kepada DPR, DPD, dan DPRD sesuai dengankewenangannya.

LembagaNegara

LembagaLegislatif

LembagaEksekutif

LembagaYudikatif

MPR

. . . .

. . . .

. . . .

. . . .

. . . .

. . . .

Page 89: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV8080808080

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) diatur dalam Pasal23E, 23F, dan 23G UUD 1945.Sekarang, coba kamu buka buku UUD 1945 milikmu.Bersama dengan teman sebangkumu, bacalah dalam hatipasal 23F dan 23G. Pahamilah isi dari pasal-pasaltersebut. Setelah itu, tutuplah buku UUD 1945 milikmu.Dengan mengandalkan ingatanmu, tulislah isi pasal-pasalitu di buku tugasmu tanpa melihat buku UUD 1945.

Kerja Kelompok

5. Komisi Pemilihan Umum (KPU)

Komisi Pemilihan Umum (KPU)adalah lembaga yang bersifat nasional,tetap, dan mandiri dalam menyelenggara-kan pemilihan umum (pemilu). KPUbertanggung jawab atas penyelenggara-an pemilu.

KPU memiliki tugas dan wewenangantara lain sebagai berikut.a. Merencanakan penyelenggaraan

pemilu.b. Menetapkan waktu, tanggal, dan tata

cara pelaksanaan kampanye danpemungutan suara.

c. Menetapkan peserta pemilu.d. Menetapkan hasil pemilu.Dalam melaksanakan tugasnya, KPU menyampaikan laporanpenyelenggaraan pemilu kepada presiden dan DPR.

Gambar 3.7 K P Umerupakan lembagapenyelenggara pemilu diIndonesia.Sumber: EnsiklopediUmum untuk Pelajar,2005

Page 90: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 8181818181

Cakrawala

Tahukah kamu, apakah pemilihan umum itu? Pemilihan umum atauyang biasa disebut dengan pemilu merupakan pesta rakyat yangdemokratis. Pemilu dilaksanakan untuk memilih seorang pemimpinguna mewujudkan sistem pemerintahan negara yang berkedaulatanrakyat. Melalui pemilu yang bersifat langsung, umum, bebas, rahasia,jujur, dan adil setiap warga negara dapat menjalankan haknya tanpamembedakan jenis kelamin, ras, agama, maupun kelompok. Dinegara kita pemilu diselenggarakan untuk memilih anggota DPR,DPD, presiden dan wakil presiden, serta DPRD.

Ayo Berlatih

1. Apakah perbedaan ketetapan MPR dengan keputusanMPR?

2. Apakah yang dimaksud dengan lembaga eksekutif?3. Sebutkan tugas dan wewenang DPR!4. Siapakah yang memilih presiden dan wakil presiden?5. Apakah DPD itu? Siapakah yang memilih?

Selain tugas, KPU juga memiliki beberapa kewajiban yangharus dilaksanakan. Apa saja kewajiban KPU itu? Teman-teman,KPU berkewajiban untuk melaksanakan beberapa hal, di antaranyaadalah sebagai berikut.a. Menetapkan segala kebutuhan yang berkaitan dengan

penyelenggaraan pemilu.b. Memelihara arsip dan dokumen pemilu.c. Menyampaikan informasi yang berkaitan dengan pemilu

kepada masyarakat.d. Melaporkan penyelenggaraan pemilu kepada presiden.

Page 91: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV8282828282

B Organisasi Pemerintahan Tingkat Pusat

Kamu pasti sudah paham tentang lembaga-lembaga negarayang diuraikan pada awal bab ini. Lembaga negara itu bertujuansebagai mitra pemerintah dalam menyelenggarakanpemerintahan guna mewujudkan kesejahteraan rakyat. Nah,tahukah kamu apa yang dimaksud dengan pemerintah?

1. Pengertian Pemerintah

Teman-teman, di kelasmu pasti ada ketua kelas, bukan?Siapakah nama ketua kelasmu? Selain ketua kelas, di kelasmupasti juga ada sekretaris dan bendahara. Temanmu yang menjadiketua, sekretaris, dan bendahara itu disebut dengan penguruskelas. Sedangkan teman-temanmu yang lain disebut sebagaianggota. Begitulah dalam tiap-tiap perkumpulan atau organisasi,pasti ada pengurus dan ada anggotanya.

Negara juga merupakan suatu organisasi. Tugasnyamengurus kehidupan suatu negara. Baik dalam mencapai cita-cita maupun dalam mencapai tujuannya.

Sama halnya dengan kelasmu, negara juga mempunyaipengurus dan anggota. Pengurus negara disebut pemerintah.Sedangkan anggota negara dinamakan warga negara atau rakyat.

Jika kamu mendengar kata pemerintah, pasti maksudnyaselalu pemerintah pusat, yaitu pemerintah Negara KesatuanRepublik Indonesia. Tahukah kamu apa yang dimaksud denganpemerintah itu? Pemerintah adalah sekelompok orang yangsecara bersama-sama memikul tanggung jawab untuk mengaturkehidupan sosial, ekonomi, dan politik suatu negara.

Pemerintah sebagai penyelenggara pemerintahan pusatberkedudukan di ibukota negara. Tahukah kamu, di manakahibukota negara kita? Wah, kamu memang pintar. Ya, ibukotanegara kita ada di Jakarta. Dengan demikian, semua kantorpenyelengara negara di tingkat pusat juga ada di Jakarta.

Page 92: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 8383838383

Setelah mengetahui arti pemerintah mungkin kamu akanbertanya, siapakah pemerintah kita? Sesuai dengan UUD 1945,pemerintah Negara Kesatuan Republik Indonesia ialah presidendan para pembantunya. Kamu tentu masih ingat, siapa sajakahpembantu presiden itu. Ya, benar sekali. Pembantu presidenadalah wakil presiden dan para menteri

Pemerintah inilah yang menjalankan pemerintahan untukmencapai tujuan negara. Dalam menjalankan pemerintahan,pemerintah wajib berpedoman kepada UUD 1945 dan undang-undang yang ada. Jadi, tidak boleh bertindak semaunya sendiri.

Cakrawala

Pemerintah dapat diartikan dalam arti luas dan sempit.Pemerintah dalam arti sempitPerbuatan memerintah yang dilakukan oleh lembaga eksekutif danjajarannya dalam rangka mencapai tujuan pemerintahan negara.Pemerintah dalam arti luasPerbuatan memerintah yang dilakukan oleh lembaga legislatif,eksekutif, dan yudikatif dalam rangka mencapai tujuan pemerintahnegara.

Kegiatan

Suatu negara pasti memiliki pemerintahan. Begitupun jugadengan negara kita. Apa yang terjadi jika negara kita tidakmemiliki pemerintahan?

Aku Ingat

Pemerintah adalah sekelompok orang yang secara bersama-samamemikil tanggung jawab untuk mengatur kehidupan sosial, ekonomi,dan politik suatu negara. Pemerintah terdiri atas presiden, wakilpresiden, dan para menteri.

Page 93: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV8484848484

2. Tugas Pemerintah

Di depan kamu sudah mempelajari apa itu pemerintah. Kamutentu masih ingat, bukan? Sebagai penguasa suatu negara,pemerintah mempunyai tugas yang harus dilaksanakan. Apakahtugas pemerintah itu? Secara sepintas, tugas pemerintah sudahdisinggung di muka, yaitu menjalankan pemerintahan. Untuk lebihjelasnya, marilah kita pelajari bersama uraian berikut ini.

Secara garis besar, tugas pemerintah tercantum dalamPembukaan UUD 1945 alinea keempat. Apakah kamu tahubagaimana bunyinya? Nah, bukalah buku UUD 1945 milikmu padabagian pembukaan. Pada alinea keempat kamu akan menemukankata-kata seperti berikut ini.”Kemudian daripada itu untuk membentuk suatu pemerintahnegara Indonesia yang melindungi segenap bangsa Indone-sia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk memajukankesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa danikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkankemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan sosial, makadisusunlah Kemerdekaan Kebangsaan Indonesia itu dalamsuatu Undang-Undang Dasar Negara Indonesia, yangterbentuk dalam susunan Negara Republik Indonesia yangberkedaulatan rakyat dengan berdasar kepada KetuhananYang Maha Esa, Kemanusiaan yang adil dan beradab,Persatuan Indonesia, dan Kerakyatan yang dipimpin olehhikmat kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan,serta dengan mewujudkan suatu Keadilan sosial bagi seluruhrakyat Indonesia.”

Teman-teman, dalam alinea keempat Pembukaan UUD 1945seperti dikutip di atas, kamu bisa menemukan adanya tujuannegara. Tujuan negara itu adalah sebagai berikut.a. Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah

darah Indonesia.b. Memajukan kesejahteraan umum.c. Mencerdaskan kehidupan bangsa.d. Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan

kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan sosial.

Page 94: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 8585858585

Karena pemerintah adalah alat negara, maka pemerintahlahyang bertugas untuk mewujudkan tujuan negara tersebut. Dengankata lain, tugas pemerintah adalah mewujudkan tujuan negara.

Keempat tugas pokok pemerintah di atas dapat dibedakanmenjadi tugas ke dalam dan tugas ke luar.a. Tugas ke Dalam

Tugas ke dalam adalah tugas yang menyangkut urusan dalamnegeri.Tugas ini meliputi usaha mewujudkan kesejahteraan lahir danbatin bagi seluruh rakyat Indonesia.

b. Tugas ke LuarTugas ke luar adalah tugas yang menyangkut urusan dengannegara lain. Misalnya menyelenggarakan perdamaian duniadan menjalin kerja sama atau persahabatan dengan negaralain.

Dalam melaksanakan tugas-tugasnya itu pemerintah harus selaluberpedoman kepada UUD 1945.

3. Susunan Pemerintah Pusat

Kamu sudah belajar tentang pemerintah beserta tugas-tugasnya. Nah, sekarang kamu akan belajar mengenai susunanpemerintah tersebut. Kamu tentu masih ingat bahwa pemerintahitu terdiri atas presiden, wakil presiden, dan para menteri.a. Presiden

Presiden adalah sebutan untuk jabatan tertinggi dalampemerintahan nasional yang menganut bentuk pemerintahanrepublik. Di depan kamu sudah belajar dan mengetahui bahwadi negara kita, presiden berkedudukan sebagai kepala negaradan kepala pemerintahan yang dipilih secara langsung olehrakyat melalui pemilihan umum. Sebagai penyelenggarapemerintahan, presiden Republik Indonesia adalahpemegang kekuasaan pemerintahan negara yang dibantu olehseorang wakil presiden.

Page 95: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV8686868686

Presiden selaku kepalanegara memiliki kewajibanuntuk mewujudkan ke-sejahteraan bagi seluruhrakyat Indonesia. Dalamr a n g k a m e w u j u d k a nkesejahteraan bangsaIndonesia, maka pemerin-tah melaksanakan berbagaikegiatan pembangunan.Pembangunan dilaksana-kan dengan memerhatikankeinginan-keinginan darirakyat. Keinginan rakyat itub e r m a c a m - m a c a mbidangnya. Misalnya bidang pertanian, perindustrian,pertahanan keamanan, pendidikan, generasi muda, agama,urusan wanita, kependudukan, transmigrasi, perhubungan, danlain-lain.Itulah sebabnya, presiden harus bisa menerjemahkan apakeinginan rakyat. Untuk itu, presiden mengangkat menteri-menteri untuk membantu dalam melaksanakan pembangunanguna mewujudkan keinginan dan kesejahteraan rakyat.Menteri-menteri itu dibentuk sesuai dengan kebutuhan ataukeinginan rakyat.

Gambar 3.8 Pembangunan jalansebagai sarana transportasi mem-berikan kemudahan pada manusiadalam mencapai tujuan.Sumber: Dokumen Penerbit

Kemukakan keinginan kepada pemerintah sebagaipedoman pelaksanaan pembangunan untuk me-wujudkan kesejahteraan rakyat.

Petuah Bijak

Page 96: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 8787878787

b. Wakil PresidenTeman-teman, apakah kamu tahu, siapa nama wakil presidennegara kita masa jabatan 2004–2009? Benar sekali. JusufKalla adalah nama wakil presiden negara kita periode 2004–2009. Wakil presiden adalah penyelenggara pemerintahanyang membantu tugas-tugas presiden. Sama halnya denganpresiden, wakil presiden juga dipilih secara langsung olehrakyat melalui pemilihan umum. Presiden dan wakil presidendipilih dalam satu pasangan.

Cakrawala

Tahukah kamu, siapa saja yang pernah menjadi wakil presiden dinegara kita? Pada kolom di bawah ini kamu akan mengetahui nama-nama wakil presiden yang pernah menjabat di negara kita, besertamasa jabatannya.

No. Nama Wakil Presiden Tahun

1. Mohammad Hatta 1945–19562. Sri Sultan Hamengkubuwono IX 1973–19783. Adam Malik 1978–19834. Umar Wirahadikusumah 1983–19885. Sudharmono 1988–19936. Try Sutrisno 1993–19987. B.J. Habibie 19988. Megawati Soekarnoputri 1999–20019. Hamzah Haz 2001–2004

10. Jusuf Kalla 2004–2009

c. Menteri-MenteriSeperti telah dijelaskan di atas, presiden dalam menjalankantugas-tugasnya selain dibantu oleh wakil presiden, juga paramenteri. Menteri-menteri itu membidangi suatu urusanpemerintah tertentu.

Page 97: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV8888888888

Menteri-menteri yangmenjabat dalam suatupemerintahan disebutkabinet. Susunan ka-binet di negara kitamasa bakti tahun 2004–2009 disebut KabinetIndonesia Bersatu.

Cakrawala

Beberapa kabinet yang pernah ada di Indonesia tahun 1945 – 2004.

No. Kabinet Presiden

Soekarno

Soeharto

B.J. Habibie

Abdurrahman WahidMegawati SoekarnoputriSusilo Bambang Yudhoyono

1. – Kabinet Pertama– Kabinet Syahrir I, II, dan III– Amir Syarifudin I dan II– Kabinet Hatta I– Kabinet Darurat, Hatta II

dan III– Kabinet Hatta III, Susanto,

Halim, Natsir, Sukiman,Wilopo, Ali I dan II,Burhanudin Harahap,Djuanda

– Kabinet Kerja I, II, III, danIV, Dwikora, Ampera

2. Kabinet Ampera, Pem-bangunan I, II, III, IV, V, dan VI

3. Kabinet Reformasi Pem-bangunan

4. Kabinet Persatuan Nasional5. Kabinet Gotong Royong6. Kabinet Indonesia Bersatu

Gambar 3.9 Susunan Kabinet IndonesiaBersatu.Sumber: www.waspadaco.id

Page 98: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 8989898989

Di negara kita, menteri-menteri yang tergabung dalam suatukabinet yang bertugas sebagai pembantu presidendikelompokkan ke dalam menteri yang memimpindepartemen, menteri koordinator, menteri negaranondepartemen, dan pejabat setingkat menteri. Selain itu jugaada lembaga pemerintah nondepartemen.1) Menteri yang Memimpin Departemen

Departemen dalam pemerintahan Republik Indonesiaberkedudukan sebagai bagian dari pemerintahan negara.Tugas pokok departemen adalah menyelenggarakansebagian dari tugas umum pemerintahan dan pem-bangunan. Setiap departemen menyelenggarakan fungsi-fungsi sebagai berikut.a) Merumuskan kebijakan pelaksanaan dan teknis,

pemberian bimbingan dan pembinaan, sertapemberian perizinan sesuai dengan kebijaksanaanumum yang ditetapkan oleh presiden dan berdasarkanperaturan perundang-undangan.

b) Fungsi pengelolaan atas milik negara yang menjaditanggung jawabnya.

c) Fungsi pelaksanaan sesuai dengan tugas pokok.d) Fungsi pengawasan atas pelaksanaan tugas pokok.Departeman dipimpin oleh seorang menteri danbertanggung jawab langsung kepada presiden. Menteriyang mengepalai sebuah departemen disebut denganmenteri yang memimpin departemen.Berikut ini dapat kamu simak beberapa menteri yangmemimpin departemen.

1. Menteri Dalam Negeri2. Menteri Luar Negeri3. Menteri Pertahanan

No. Menteri Negara yang Memimpin Departeman

Page 99: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV9090909090

4. Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia5. Menteri Keuangan6. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral7. Menteri Perindustrian8. Menteri Perdagangan9. Menteri Pertanian

10. Menteri Kehutanan11. Menteri Perhubungan12. Menteri Kelautan dan Perikanan13. Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi14. Menteri Pekerjaan Umum15. Menteri Kesehatan16. Menteri Pendidikan Nasional17. Menteri Sosial18. Menteri Agama

No. Menteri Negara yang Memimpin Departeman

Susunan organisasi departemen dapat kamu dilihat padabagan berikut ini.

Bagan 3.2 Skema Susunan Organisasi Departemen

Staf Ahli

DirektoratJenderal

DirektoratJenderal

DirektoratJenderal

DirektoratJenderal

Inspektorat Jenderal Sekretariat Jenderal

Menteri

Badan atau Pusat Badan atau Pusat

Page 100: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 9191919191

Kamu sudah mengetahui menteri-menteri yang memimpinsuatu departemen. Nah, tugas kamu sekarang adalahmencari tahu nama-nama menteri tersebut pada KabinetIndonesia Bersatu.Tulislah nama-nama menteri itu dalam buku tugasmu dalambentuk kolom seperti di bawah ini.

Kegiatan

No. Menteri yang Memimpin NamaDepartemen

1. . . . . . . . .2. . . . . . . . .3. . . . . . . . .4. . . . . . . . .5. . . . . . . . .....

18. . . . . . . . .

No. Menteri Koordinator

1. Menteri Koordinator Perekonomian2. Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan3. Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat4. Menteri Sekretaris Negara

b. Menteri Koordinator (Menko)Menteri koordinator (Menko) adalah menteri negara yangmemiliki tugas pokok mengoordinasikan penyiapan danpenyusunan kebijakan, serta pelaksanaannya di bidangtertentu dalam kegiatan pemerintahan negara.Berikut ini dapat kamu ketahui beberapa menteri koordinator.

Page 101: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV9292929292

Kedudukan menteri koordinator berada langsung di bawahpresiden. Ia mempertanggungjawabkan pelaksanaantugasnya kepada presiden.Teman-teman, tahukah kamu nama-nama dari menterikoordinator tersebut dalam susunan Kabinet IndonesiaBersatu?

c. Menteri Negara NondepartemanMenteri negara nondepartemen merupakan pembantupresiden yang diperbantukan kepada menteri koordinator ataumenteri yang memimpin departemen tertentu.Tugas pokoknya adalah mengikuti dan melakukan koordinasipelaksanaan kebijakan dan program di bidang tertentu dalamkegiatan negara yang dianggap mendesak sifatnya dan harusditangani lebih intensif.Menteri negara nondepartemen dalam melaksanakantugasnya dibantu oleh staf ahli dan seorang sekretaris. Adapunjumlah staf ahli sebanyak-banyaknya empat orang.Berikut ini dapat kamu ketahui beberapa menteri negaranondepartemen.

Aku Ingat

Menteri koordinator adalah menteri negara yang memiliki tugaspokok mengoordinasikan penyiapan dan penyusunan kebijakan,serta pelaksanaannya di bidang tertentu dalam kegiatanpemerintahan negara.

No. Menteri Negara Nondepartemen

1. Menteri Negara Kebudayaan dan Pariwisata2. Menteri Negara Riset dan Teknologi3. Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil Menengah4. Menteri Negara Lingkungan Hidup

Page 102: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 9393939393

No. Menteri Negara Nondepartemen

5. Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan6. Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara7. Menteri Negara Pembangunan Daerah Tertinggal8. Menteri Negara Perencanaan Pembangunan

Nasional/Kepala Bappenas9. Menteri Negara BUMN

10. Menteri Negara Komunikasi dan Informasi11. Menteri Negara Perumahan Rakyat12. Menteri Negara Pemuda dan Olahraga

Aku Ingat

Menteri negara nondepartemen merupakan pembantu presiden yangdiperbantukan kepada menteri koordinator atau menteri yangmemimpin departemen tertentu.

Kegiatan

Tulislah nama-nama menteri negara nondepartemen padaKabinet Indonesia Bersatu di buku tugasmu.

No. Menteri Negara NamaNondepartemen

1. . . . . . . . .2. . . . . . . . .3. . . . . . . . .4. . . . . . . . .5. . . . . . . . .....

12. . . . . . . . .

Page 103: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV9494949494

d. Pejabat Setingkat MenteriDalam susunan kabinet di negara kita, kamu dapat menjumpaiadanya pejabat tinggi negara yang memiliki kedudukansetingkat dengan menteri. Pejabat tersebut adalah jaksaagung dan sekretaris kabinet. Dapatkah kamu menyebutkannama kedua pejabat tinggi negara setingkat menteri itu padaKabinet Indonesia Bersatu?

e. Lembaga Pemerintah NondepartemenLembaga pemerintah nondepartemen berkedudukan dibawah presiden. Oleh karena itu, lembaga ini bertanggungjawab langsung kepada presiden. Mengenai tugas yang harusdilaksanakan, lembaga pemerintah ini mempunyai tugaskhusus. Tahukah kamu, apakah tugas khusus lembaga itu?Tugas khususnya adalah membantu presiden sesuai denganbidangnya masing-masing.Lalu, tahukah kamu lembaga apa saja yang termasuk ke dalamlembaga pemerintah nondepartemen? Berikut ini akan kitapelajari bersama beberapa lembaga pemerintahnondepartemen.Perhatikan dengan saksama uraian di bawah ini.1) Kejaksaan Agung

Kejaksaan Agung dipimpin oleh seorang jaksa agung dandibantu oleh beberapa orang jaksa agung muda. Sebagailembaga pemerintahan, Kejaksaan Agung memilikibeberapa tugas pokok, di antaranya adalah sebagaiberikut.a) Mengadakan penuntutan dalam perkara-perkara di

pengadilan-pengadilan negeri.b) Menjalankan keputusan dan ketetapan hakim tentang

perkara-perkara pidana.c) Mengadakan penyelidikan lanjutan mengenai

kejahatan dan pelanggaran hukum.d) Mengawasi berbagai aliran kepercayaan yang ada di

masyarakat yang mengancam dan membahayakankeamanan masyarakat dan negara.

Page 104: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 9595959595

Dalam menjalankan tugas Kejaksaan Agung, seorangjaksa agung memegang pimpinan dalam pelaksanaantugas tersebut. Selain memiliki tugas, seorang jaksa agungjuga mempunyai wewenang. Apakah wewenang seorangjaksa agung itu? Jaksa agung berwenang sebagaipenuntut umum tertinggi.

2) Badan Perencana Pembangunan Nasional(Bappenas)Bappenas dalam menjalankan tugasnya dipimpin olehseorang ketua dan wakil ketua. Biasanya, jabatan ketuadirangkap oleh Menteri Negara PerencanaanPembangunan Nasional.

3) Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI)LIPI mempunyai tugas sebagai berikut.a) Menyelenggarakan penelitian dan pengembangan

ilmu pengetahuan dan teknologi (litbang iptek).b) Membina perkembangan ilmu pengetahuan dan

teknologi.c) Memberikan jasa ilmu pengetahuan dan teknologi.d) Memberikan saran kepada pemerintah tentang

kebijakan nasional ilmu pengetahuan dan teknologi.4) Lembaga Pemerintah Nondepartemen Lainnya

Di samping lembaga-lembaga yang telah kamu pelajaridi atas, di negara kita ada beberapa lembaga pemerintahnondepartemen lainnya yang perlu kamu ketahui.Lembaga apa sajakah itu?

Cakrawala

Dalam sidang di pengadilan, kamu bisa menemukan istilah hakim.Tahukah kamu apakah hakim itu? Hakim adalah pejabat peradilannegara yang diberi wewenang oleh undang-undang untuk mengadilisuatu perkara. Hakim diangkat dan diberhentikan oleh presiden.

Page 105: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV9696969696

Ayo Berlatih

1. Apakah pengertian pemerintah?2. Siapa sajakah pemerintah kita?3. Siapa sajakah pembantu presiden?4. Apakah tugas menteri koordinator?5. Jelaskan pengertian kabinet!

Beberapa lembaga pemerintah nondepartemen yang lain,di antaranya adalah sebagai berikut.a) Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT).b) Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional

(LAPAN).c) Badan Tenaga Atom Nasional (BATAN).d) Sekretariat Negara (Setneg).e) Biro Pusat Statistik (BPS).Tahukah kamu tugas dari masing-masing lembaga itu?Coba kamu tanyakan kepada bapak atau ibu gurumu.

Dari uraian mengenai susunan pemerintah pusat di atas, dapatdiringkas dalam bentuk bagan seperti berikut ini. Hal inidimaksudkan untuk memudahkanmu belajar.

Bagan 3.3 Susunan Pemerintah Negara Republik Indonesia

Menteri NegaraNondepartemen

Menteri yangMemimpin Departemen

MenteriKoordinator

UUD 1945

Presiden Wakil Presiden

Sekretaris Negara

Lembaga Nondepartemen

Page 106: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 9797979797

Ringkasan

Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) adalah lembaganegara Republik Indonesia yang merupakan penjelmaanseluruh rakyat Indonesia.Keanggotaan MPR terdiri atas anggota Dewan PerwakilanRakyat (DPR) dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD).DPR adalah lembaga negara yang anggota-anggotanyamerupakan perwakilan dari partai politik berdasarkan hasilpemilihan umum.DPD adalah lembaga perwakilan daerah yangberkedudukan sebagai lembaga negara.Anggota DPD dipilih dari setiap provinsi melalui pemilu.Presiden adalah penyelenggaran pemerintahan negarayang tertinggi di bawah MPR.Dalam menjalankan tugasnya, presiden dibantu olehseorang wakil presiden dan para menteri.Mahkamah Agung adalah pengadilan negara tertinggi darisemua lingkungan peradilan.Komisi Yudisial adalah lembaga yudikatif yang bersifatmandiri.Mahkamah Konstitusi adalah lembaga yang berperanpenting dalam menegakkan konstitusi dan prinsip negarahukum.Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) adalah lembaga tingginegara yang kedudukannya terlepas dari pengaruh dankekuasaan pemerintahan.Komisi pemilihan umum (KPU) adalah lembaga yangbersifat nasional, tetap, dan mandiri dalammenyelenggarakan pemilu.

Page 107: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV9898989898

Latih Kemampuanmu

Teman-teman, jangan lupa kerjakan di buku tugasmu! I. Mari memilih jawaban yang tepat!

1. Anggota MPR terdiri atas anggota ….a. DPR dan BPKb. DPR dan presidenc. DPR dan MAd. DPR dan DPD

2. Nama kabinet pada pemerintahan Susilo BambangYudhoyono adalah ….a. Gotong Royongb. Reformasi Pembangunanc. Persatuan Nasionald. Indonesia Bersatu

3. Presiden mengangkat duta dan konsul denganmemerhatikan pertimbangan ….a. DPRb. MAc. MPRd. DPD

4. Ibukota negara kita, Jakarta adalah tempat penyelenggaraanpemerintahan ….a. kotab. kabupatenc. provinsid. pusat

Page 108: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pemerintahan Pusat 9999999999

5. Keputusan MPR mempunyai kekuatan hukum mengikat ….a. ke dalam majelisb. keluar majelisc. ke dalam dan ke luar majelisd. seluruh rakyat Indonesia

6. Lembaga yang berwenang untuk membuat undang-undangadalah ….a. eksekutif c. legislatifb. yudikatif d. eksaminatif

7. Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) dipilih dari setiapprovinsi melalui ….a. gubernur c. musyawarahb. perwakilan d. pemilihan umum

8. Lembaga yang bertugas memeriksa pengelolaan keuangannegara adalah ….a. DPR c. MAb. MPR d. BPK

9. MPR bersidang sedikitnya sekali dalam ….a. satu tahun c. empat tahunb. dua tahun d. lima tahun

10. Masa jabatan anggota DPR adalah ….a. satu tahun c. delapan tahunb. lima tahun d. sepuluh tahun

11. Para menteri adalah pembantu ….a. DPR c. presidenb. BPK d. MPR

12. Tujuan negara kita terdapat dalam ….a. Pembukaan UUD 1945 alinea keempatb. Pancasilac. UUD 1945d. ketetapan MPR

Page 109: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV100100100100100

13. Presiden dan wakil presiden dipilih oleh ….a. rakyatb. MPRc. DPRd. DPD

14. Para menteri diangkat dan diberhentikan oleh ....a. DPR c. MPRb. presiden d. MA

15. Contoh menteri yang memimpin departemen adalah ….a. jaksa agungb. menteri dalam negeric. menteri lingkungan hidupd. menteri kesejahteraan rakyat

III. Mari menjawab pertanyaan di bawah ini!1. Jelaskan hak-hak DPR!2. Apakah yang dimaksud dengan lembaga yudikatif?3. Sebutkan tujuan negara seperti tercantum dalam Pembukaan

UUD 1945 alinea keempat!4. Sebutkan tugas menteri koordinator!5. Sebutkan lembaga-lembaga pemerintah nondepartemen!

Page 110: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi diGlobalisasi diGlobalisasi diGlobalisasi diGlobalisasi diLingkLingkLingkLingkLingkungungungungungan Kitaan Kitaan Kitaan Kitaan Kita44444

BabBabBabBabBab

Sekarang kamu berada di era globalisasi. Banyaksekali pengaruh-pengaruh dari luar negeri yang masukke negara kita, baik positif maupun negatif. Kamu harusbisa menentukan sikap terhadap berbagai pengaruh itu.Teman-teman, ayo mempelajari bab ini untuk menge-tahuinya.

Page 111: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV102102102102102

Pengertianglobalisasi

Budaya Indonesia yangpernah tampil dalam misikebudayaan internasional

Globalisasi

Pengaruhglobalisasi

Menentukan sikapterhadap pengaruh

globalisasi

Dampak globalisasi:PositifNegatif

Terjadinya globalisasidi masyarakat

Page 112: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 103103103103103

A Apakah Globalisasi Itu?

Dalam kehidupan sehari-hari, kamu tentu sering mendengaristilah globalisasi. Mungkin kamu juga sering mengucapkan istilahtersebut saat kamu sedang berbicara atau bercanda denganteman-temanmu. Apakah kamu tahu arti dari globalisasi?

Sejak beberapa waktu yang lalu, istilah globalisasi telahdikenal secara luas dan sering disebut-sebut oleh berbagaikalangan dalam berbagai kesempatan. Semua hal selalu dikait-kaitkan dengan era globalisasi. Misalnya makanan, pakaian,tingkah laku, budaya, dan teknologi.

Teman-teman, saat ini kamu bisa dengan mudah memperolehmakanan atau minuman yang berasal dari luar negeri di tempattinggalmu. Misalnya minuman ringan (soft drink), pizza dari Italia,dan fried chicken dari Amerika. Kamu tidak perlu ke negaraasalnya untuk memperolehnya. Tidak hanya di negara kita,minuman dan makanan tersebut dapat juga dengan mudah kamujumpai di negara lain di dunia. Makanan dan minuman itu telahmendunia. Orang sudah tidak asing lagi dengan makanan danminuman tersebut.

Contoh lainnya adalahmainan milikmu, sepertimobil-mobilan yang dijalan-kan dengan remote control.Mungkin di antara kamu, dirumah juga ada yang senangbermain mobil-mobilan ter-sebut. Saat ini, mainantersebut telah mendunia.Semua orang telah mengenalmainan tersebut.

Gambar 4.1 Bermain mobil-mobilanyang dijalankan dengan remote control.

Page 113: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV104104104104104

Dari contoh yang diuraikan di atas, apakah kamu sudahmengerti arti dari globalisasi? Ya, tepat sekali. Suatu pemahamanyang sangat bagus. Kamu memang anak yang cerdas. Globalisasiadalah proses masuknya ke ruang lingkup dunia. Globalisasi dapatjuga berarti mendunia. Dari dua pengertian tersebut dapat di-jelaskan bahwa globalisasi merupakan proses bersatunya seluruhwarga dunia secara umum dan menyeluruh menjadi sebuahkelompok masyarakat. Hal itu karena adanya kemajuan di bidangilmu pengetahuan dan teknologi, salah satunya adalah kemajuandi bidang teknologi komunikasi dan transportasi.

Aku Ingat

Globalisasi adalah proses bersatunya seluruh warga dunia secaraumum dan menyeluruh menjadi kelompok masyarakat.

Aktivitas Ceria

Teman-teman, ayo mengamati jenis makanan danminuman yang dijual di masyarakatmu. Temukanbeberapa jenis makanan dan minuman yang berasal dariluar negeri. Tulislah hasil temuanmu itu di buku tugasmudalam bentuk kolom seperti di bawah ini.

No. Makanan Minuman

1. Pizza Fanta2. . . . . . . . .3. . . . . . . . .4. . . . . . . . .5. . . . . . . . .

Page 114: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 105105105105105

Ayo Berlatih

1. Apakah arti globalisasi?2. Kemajuan di bidang apa yang turut membantu proses

globalisasi?3. Sebutkan contoh mainan yang lain yang berasal dari

luar negeri!

B Pengaruh Globalisasi di Lingkungan Kita

Kamu sudah mengetahui apa itu globalisasi. Lalu,bagaimanakah terjadinya globalisasi itu? Dan apa pengaruhnyabagi kehidupan manusia? Nah, pada subbab ini, kamu akanmempelajari hal tersebut.

1. Terjadinya Globalisasi dalam Kehidupan Masyarakat

Globalisasi merupakan dampak dari majunya teknologikomunikasi dan transportasi yang terus berkembang. Kemajuanini telah menyebabkan dunia menjadi semakin sempit. Di bidangtransportasi misalnya. Dengan ditemukannya pesawat terbang,kamu bisa menjangkau tempat-tempat yang ingin kamu tuju hanyadalam waktu yang relatif singkat.

Gambar 4.2 Pesawat terbang membantumumenjangkau tempat yang jauh dalam waktuyang singkat.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 115: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV106106106106106

Selain kemajuan di bidang transportasi, kemajuan di bidangteknologi komunikasi dan informasi juga memberikan andil yangcukup besar dalam proses globalisasi. Majunya teknologikomunikasi dan informasi menjadikan segala peristiwa yang terjadidi suatu negara, dapat dengan mudah diketahui oleh negara lain.Peristiwa atau kejadian di ujung dunia sekalipun, seketika itu jugadapat kamu saksikan. Misalnya, pertandingan sepak bola PialaDunia. Kamu dapat melihat pertandingan tersebut secaralangsung saat itu juga melalui siaran di televisi.

Di era globalisasi, kamu jangan khawatir akan ketinggalanberita. Dengan adanya globalisasi, dunia kita yang besar inimenjadi ibarat sebuahdesa. Kamu dapatmengetahui keadaannegara-negara di sekelilingkamu dengan cepat. Inisemua terjadi karenaadanya perkembanganteknologi informasi, sepertipenggunaan internet.Internet adalah sisteminformasi global yangdapat dihubungkan denganbeberapa jaringan kom-puter. Setiap jaringan

Cakrawala

Teman-teman, tahukah kamu siapa penemu pesawat terbang? Wilburdan O. Wright adalah seorang ahli dari Amerika yang mengawalikemajuan di bidang teknologi transportasi udara dengan membuatkapal terbang sederhana. Kemajuan ini diikuti oleh para ahli yang lain,sehingga saat ini kamu dapat memanfaatkan sarana transportasitersebut.

Gambar 4.3 Internet, salah satu wujudglobalisasi yang paling nyata.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 116: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 107107107107107

dapat menghubungkan ratusan, bahkan ribuan komputer sertamemampukan komputer untuk saling berbagi informasi dan data.

Dengan internet, kamu dapat menjelajahi dunia tanpa harusmengunjungi negara dalam bentuk aslinya. Kamu juga dapatmengetahui segala informasi yang kamu butuhkan hanya dalamhitungan detik.

2. Dampak Globalisasi

Di era globalisasi saat ini, ilmu pengetahuan dan teknologimenjadi pendorong hubungan antarbangsa. Oleh karena itu,sudah seharusnyalah bangsa kita untuk membuka diri bergauldengan bangsa lain di dunia. Sebab, bangsa yang tertutup akanketinggalan dari kemajuan bangsa lain.

Cakrawala

Teman-teman, tahukah kamu mulai kapan internet dikenal olehmasyarakat?Internet mulai dikenal sejak tahun 1960–an di Amerika Serikat. Internetbermula dari kebutuhan untuk menghubungkan komputer yang beradadi berbagai tempat terpisah agar dapat saling berbagi data. Internetmenyediakan berbagai fasilitas yang mempermudah manusia untukbisa berkomunikasi, seperti website, e–mail, dan chatting.

Kegiatan

Kemajuan di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi turutmembantu dalam proses globalisasi. Apa yang terjadi jikailmu pengetahuan dan teknologi tidak mengalamiperkembangan atau kemajuan?Tulislah pendapatmu itu di buku tugasmu.

Page 117: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV108108108108108

Globalisasi yang melanda dunia saat ini memberikan dampakatau pengaruh yang besar bagi kehidupan manusia. Baik dampakatau pengaruh yang positif maupun negatif.a. Dampak Positif

Di era globalisasi ini, perkem-bangan ilmu pengetahuan danteknologi (iptek) memberikankemudahan dan kemajuan bagikehidupan manusia. Misalnyakemajuan di bidang teknologikomunikasi. Saat ini, teknologikomunikasi mengalami perkem-bangan yang sangat pesat. Kamupasti mengalami kesulitan untukmenghitung jenisnya. Bahkan,sekarang sudah banyak saranakomunikasi yang menggunakanteknologi modern dan canggih.Dapatkah kamu menyebutkancontoh alat komunikasi modernyang ada di sekitarmu? Benarsekali,misalnya telepon. Sekarangtelepon mengalami perkembangan dengan adanya teleponselular atau yang dikenal dengan istilah handphone.Handphone merupakan salah satu jenis alat komunikasi.Kamu pasti sering melihat orang di sekelilingmu, mungkinayah, ibu, atau saudaramu menggunakan handphone untukberkomunikasi dengan orang lain.Dengan alat komunikasi tersebut, kamu bisa berbicara secaralangsung dengan orang lain tanpa harus bertatap muka. Kamubisa berbicara, mungkin dengan saudaramu yang ada di luarpulau atau bahkan luar negeri.Teman-teman, selain di bidang teknologi komunikasi,globalisasi juga melanda gaya hidup manusia pada umumnya.

Gambar 4.4 D e n g a nhandphone, kamu bisaberkomunikasi jarak jauh.Sumber: Warta Ekonomi, 3Oktober 2005

Page 118: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 109109109109109

Hal ini dapat kamu lihatdalam budaya makan danberpakaian. Di era globalseperti sekarang ini,makanan dari luar negeridapat dengan mudah kamuditemui di negara kita.Apakah kamu bisa menye-butkan contohnya? Wah,kamu memang pintar ya.Pizza, hamburger, danfried chicken merupakanbeberapa contoh makananluar negeri yang mudahkamu temui di negara kita.Dalam berpakaian, baju jas yang merupakan budaya dari Baratsaat ini banyak dijumpai di negara kita. Baju jas sudah menjadibaju internasional. Contoh lain adalah celana jin. Celana jenisjin banyak dijumpai di seluruh dunia. Bahkan di pelosok desa,semua orang mengenal dan mengenakan celana jin.

Gambar 4.6 Baju jas sebagai baju internasional.Sumber: Tempo, 30 April 2007

Gambar 4.5 Pizza dan burger,makanan luar negeri yang mudahkamu jumpai di negara kita.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 119: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV110110110110110

Bentuklah kelompok dalam kelasmu dengan anggota4–5 orang.Setelah itu lakukan pengamatan terhadap lingkungandi sekitarmu mengenai kemajuan-kemajuan di bidangilmu pengetahuan dan teknologi.Tunjukkan beberapa contoh kemajuan tersebut di bukutugasmu masing-masing dalam bentuk kolom sepertidi bawah ini.

Kerja Kelompok

No. Bidang Contoh

1. Komunikasi a. Handphoneb. . . . .c. . . . .

2. . . . . a. . . . .b. . . . .c. . . . .

3. . . . . a. . . . .b. . . . .c. . . . .

4. . . . . a. . . . .b. . . . .c. . . . .

5. . . . . a. . . . .b. . . . .c. . . . .

Page 120: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 111111111111111

b. Dampak NegatifSelain memberikan dampakpositif, globalisasi ternyata jugamenimbulkan dampak yang negatif.Oleh karena itu, kamu harus tetapberhati-hati, jangan sampai terlenaoleh arus globalisasi. Lalu, apakahdampak negatif dari globalisasiitu?Di sini, kita akan mengambil satucontoh yang paling dekat dengankita, yaitu televisi. Televisi merupa-kan sumber informasi atau beritadan hiburan. Acara apa yang pa-ling kamu sukai dari televisi? Pastifilm kartun, bukan? Film kartun berfungsi untuk memberikanhiburan kepadamu. Namun apabila kamu menonton terus-menerus, maka kamu jadi malas belajar. Kamu malasmengerjakan tugas sekolah. Kamu juga malas membantuorang tuamu mengerjakan tugas-tugas rumah.Contoh lainnya adalah masuknya berbagai budaya asing yangtidak sesuai dengan kepribadian bangsa Indonesia.Misalnya kebiasaan berpesta, pakaian yang tidak sesuaidengan budaya Timur, dan lain-lain.Dapatkah kamu menyebutkancontoh pengaruh negatif lainnyayang terjadi di masyarakat?

Pengaruh globalisasi, baikpositif maupun negatif akan meng-ubah perilaku manusia. Oleh karenaitu, kita harus bijaksana menghadapipengaruh globalisasi tersebut. Untukitu, kamu harus tetap menjadikanPancasila sebagai landasan terhadap

Gambar 4.7 M e n o n t o ntelevisi secara terus-menerusmembuatmu menjadi malas.

Gambar 4.8 GarudaPancasilaSumber: Dokumen Penerbit

Page 121: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV112112112112112

Jadikan Pancasila dan takwa kepada Tuhan Yang Maha Esa sebagaitameng dalam menghadapi pengaruh negatif globalisasi.

Petuah Bijak

Aktivitas Ceria

Amatilah kehidupan masyarakat di sekitarmu.Kamu bisa mengamati perilaku anggota masyarakat ataubudaya yang ada. Berilah contoh pengaruh globalisasiterhadap kehidupan masyarakat.Tulislah contoh tersebut di buku tugasmu dalam bentukkolom seperti di bawah ini.

No. Perilaku atau Budaya Contoh Masyarakat

1. Makanan . . . .2. Pakaian . . . .3. Komunikasi . . . .4. Tranportasi . . . .5. Nilai-nilai . . . .

penggunaan teknologi dan budaya luar negeri yang masuk kenegara kita. Sebagai pandangan hidup bangsa, Pancasilamerupakan perisai utama terhadap pengaruh negatif globalisasi.Selain berpegang teguh pada Pancasila, hal yang perlu kamulakukan untuk mencegah semakin meluasnya pengaruh negatifglobalisasi adalah meningkatkan ketakwaan terhadap Tuhan YangMaha Esa.

Page 122: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 113113113113113

Globalisasi membuat dunia seolah-olah tanpa batas. Apa yangterjadi pada suatu negara dapat dengan mudah dan cepatdiketahui oleh negara lain. Begitupun juga halnya dengan budaya.Budaya negara lain dapat dengan mudah masuk ke negara kita.Akibatnya kita mengenal budaya-budaya dari berbagai negara didunia. Dengan begitu, budaya negara kitapun juga mudah dikenaloleh negara lain.

Di kelas III, kamu sudah belajar tentang keanekaragamanbudaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Masih ingatkah kamudengan materi itu? Kamu tentu masih ingat. Untuk menyegarkankembali ingatanmu, sekarang coba kamu buka kembali bukuPendidikan Kewarganegaraan kelas III milikmu.

Sebagai anak Indonesia, kamu harus bangga memilikikebudayaan yang sangat beragam. Kamu harus menghargai danmelestarikan budaya daerah sendiri. Kamu tidak bolehmerendahkan budaya daerah yang satu dari budaya daerah yanglain. Begitu pula sebaliknya, kamu tidak boleh menganggapbudaya daerah dari suku bangsamu sendiri yang lebih baik danlebih hebat.

Selain itu, kamu juga harus menjaga dan melestarikankebudayaan sendiri. Kebudayaan kita jauh lebih baik, karenasesuai dengan kepribadian bangsa Indonesia. Kamu harusmemperkenalkan dan mengembangkan budaya Indonesiakepada bangsa-bangsa lain di dunia.

Ayo Berlatih

1. Bagaimana terjadinya globalisasi?2. Apakah dampak positif globalisasi?3. Apakah dampak negatif globalisasi?

C Budaya Indonesia yang Pernah Tampil dalam MisiKebudayaan Internasional

Page 123: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV114114114114114

Teman-teman, tahukah kamu bahwa kebudayaan kita seringtampil dalam misi kebudayaan internasional? Berikut ini beberapabudaya bangsa kita yang pernah tampil dalam misi kebudayaaninternasional.

1. Tari-Tarian Daerah Bali

Tahukah kamu nama-namajenis tarian daerah yang berasaldari Bali? Wah, kamu sangatcerdas ya. Tari Kecak, Pendet,Gabor, Jangger, dan Legongmerupakan beberapa contohtarian daerah yang berasal dariBali. Tarian tersebut pernahdibawakan oleh Tim KesenianBali ke Chili dan Peru. Pemen-tasan ini atas undangan Kedu-taan Besar Republik Indonesia(KBRI).

2. Wayang Kulit

Pernahkah kamu menon-ton pertunjukan wayang kulit?Pertunjukan wayang kulitmemadukan seni rupa, peran,suara, musik, dan sastra.Biasanya, cerita wayang kulitdiambil dari epos Mahabha-rata dan Ramayana yangberasal dari karya sastra India.

Wayang kulit adalah salahsatu seni pertunjukan Indone-sia yang paling tua. Saat ini, kesenian wayang kulit telah dikenalberbagai negara di dunia. Dalang wayang kulit Ki Anom Surotodari Jawa Tengah, pernah tampil di beberapa negara di dunia.

Gambar 4.9 Tari Gabor untukmenyambut para tamu.Sumber: Indonesian Heritage, 2002

Gambar 4.10 Pertunjukan wayangkulit.Sumber: Indonesia Welcome You

Page 124: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 115115115115115

3. Kebudayaan dan Tarian dari Suku Dayak

Tarian dari suku Dayak diKalimantan Timur merupakankelompok tari yang agak ter-kemuka, di samping tarian Jawadan Bali. Jenis tarian dari sukuDayak antara lain tari Kanjet,Giring-Giring, dan Mandau. Ke-budayaan dan tarian dari sukuDayak pernah dipentaskandalam Festival Asia di Madrid,Spanyol. Pementasan tersebutdibawakan oleh kelompokBougenville dari KalimantanBarat.

4. Kerajinan Pahatan Suku Asmat

Suku Asmat telah terkenaldengan pahatannya. Merekamenjual hasil pahatannya itukepada para wisatawan. Pe-mahat suku Asmat dari Papuapernah berpameran dan me-nunjukkan kebolehannya dalammembuat patung.

Cakrawala

Salah satu cara pelestarian wayang adalah dengan mendirikanmuseum di Jakarta. Museum wayang terdapat di Taman Fatahillahdan Taman Mini Indonesia Indah.

Gambar 4.12 Seorang pengrajinAsmat sedang memahat kayu.Sumber: Indonesian Heritage, 2002

Gambar 4.11 Tari Kanjet, salah satutarian tradisional dari suku Dayak.Sumber: Indonesian Heritage, 2002

Page 125: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV116116116116116

Berikut ini dapat kamu simak berita dari surat kabar tentangbudaya Indonesia yang tampil dalam misi budaya internasional.

Bacalah baik-baik berita di bawah ini.

Dedek Wahyudi Boyong Gamelan di Ajang APPEX

Musisi kontemporer yang piawai dalam mengotak-atikgamelan, Dedek Wahyudi, bakal memboyong musikgamelan di ajang Asia Pasific Performance Exchange(APPEX) yang digelar di Los Angeles, Amerika Serikat.Peristiwa penting yang diprakarsai oleh UCLA sebuah uni-versitas terkemuka di Los Angeles, California inirencananya akan digelar tanggal 5 Juli – 12 Agustus 2006.”Kebetulan saya diundang oleh UCLA untuk tampil di ajangpertukaran budaya negara-negara di Asia dan Pasifik ini.Perwakilan Indonesia yang berangkat ke sana adalah sayadan penari Sriyani Fitri asal Bandung”, ujar Dedek Wahyudisaat bertemu Espos di Wisma Seni, Taman BudayaSurakarta (TBS), Senin (26/6).Komposer yang memulai karyanya sejak tahun 1982 diTeater Gapit ini, rencananya akan berkolaborasi denganpara musisi dari negara-negara Asia lainnya, seperti Ma-laysia, Thailand, Filipina, India, serta dari Pasifik, sepertiAustralia.

Sumber: Solopos, 28 Juni 2006dengan perubahan.

Page 126: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 117117117117117

Bentuklah kelompok di kelasmu dengan anggota 4–5orang.Carilah informasi, bisa dari orang tuamu, kakak, atau suratkabar, tentang jenis budaya Indonesia yang pernahditampilkan dalam misi kebudayaan internasional. Tulislahinformasi yang kelompokmu peroleh di buku tugasmumasing-masing dalam bentuk kolom seperti di bawah ini!

Kerja Kelompok

No. Jenis Kebudayaan Di Negara Keterangan

1. . . . . . . . . . . . .2. . . . . . . . . . . . .3. . . . . . . . . . . . .4. . . . . . . . . . . . .5. . . . . . . . . . . . .

Perkenalkan budaya bangsa kita pada negara-negara lain, agardikenal oleh dunia internasional.

Petuah Bijak

Ayo Berlatih

1. Bagaimana cara kamu menghargai dan melestarikanbudaya daerah?

2. Dalam acara apa kebudayaan dan tarian suku dayakdipentaskan oleh kelompok Bougenville?

3. Diambil dari epos apa cerita wayang kulit itu?

Page 127: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV118118118118118

Arus globalisasi tidak dapat kita bendung atau hentikan.Pengaruhnya telah menyebar ke negara-negara di dunia,termasuk negara kita. Seperti telah kamu pelajari di depan,pengaruh globalisasi itu ada yang positif dan ada yang negatif.Untuk menyikapinya, kamu harus selektif. Kamu harus dapatmenyaring segala pengaruh yang masuk, baik budaya maupuniptek. Kamu harus pandai dalam memilih. Kamu harus dapatmengambil yang positif dan harus membuang jauh-jauh hal-halyang negatif.

Berkaitan dengan budaya luar negeri yang masuk di eraglobalisasi ini, kamu harus benar-benar selektif. Kamu harusmenolak kebiasaan-kebiasaan orang luar negeri yangbertentangan dengan budaya dan kepribadian bangsa kita yangberasaskan Pancasila. Budaya apa sajakah yang dimaksud?Budaya-budaya itu antara lain sebagai berikut.1. Kekerasan2. Individualisme

Individualisme adalah suatu paham yang menganggap dirisendiri lebih penting daripada orang lain.

3. MaterialismeMaterialisme adalah paham yang mencari dasar segalasesuatu itu berupa kebendaan, seperti uang, harta, dansebagainya.

4. Pergaulan bebas5. Minum-minuman keras

Sebaiknya, kamu harus menerima budaya-budaya dari luaryang dapat memajukan bangsa kita. Tahukah kamu, budaya apasaja itu? Benar sekali. Pengamatan yang sangat bagus. Ya,budaya itu di antaranya adalah sebagai berikut.1. Giat bekerja2. Disiplin

D Menentukan Sikap terhadap Pengaruh Globalisasi

Page 128: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 119119119119119

3. Tanggung jawab4. Berorientasi ke masa depan5. Menghargai waktu

Sikap selektif ini dimaksudkan juga agar budaya bangsa kitatidak punah dengan masuknya budaya asing. Kita harus menjagakelestariannya.

Dalam bidang iptek, kamu harus dapat menerapkan teknologiyang memberikan manfaat. Misalnya teknologi yang tidak merusaklingkungan, teknologi yang bisa menghemat waktu seperti traktor,dan teknologi yang bisa menjaga kelestarian sumber daya alam.Dapatkah kamu memberikan contoh yang lain?

Gambar 4.13 Reog Ponorogo, salah satubudaya bangsa yang harus dijaga kelestariannyaagar tidak punah.Sumber: Dokumen Penerbit

Gambar 4.14 Traktor dimanfaatkan untukmengolah lahan pertanian.Sumber: Dokumen Penerbit

Page 129: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV120120120120120

Bersikaplah selektif dalam menghadapi setiap pengaruh budayaasing yang masuk ke negara kita.

Petuah Bijak

Kegiatan

Di era globalisasi ini, budaya nasional Indonesia haruskamu jaga dan lestarikan. Tujuannya agar tidak punahdengan adanya pengaruh budaya asing yang masuk. Dinegara kita, usaha memajukan kebudayaan nasionalditegaskan dalam Pasal 32 UUD 1945. Bagaimana bunyipasal tersebut?Nah, sekarang bukalah buku UUD 1945 milikmu. Salinlahbunyi pasal tersebut secara lengkap di buku tugasmu.Setelah itu, hafalkan dan ingat-ingat terus jangan sampailupa.

Ayo Berlatih

1. Sikap apa yang harus kamu lakukan untuk menghadapipengaruh globalisasi?

2. Budaya luar negeri apa yang tidak sesuai denganbangsa kita?

3. Sebutkan budaya luar negeri yang bisa memajukanbangsa kita!

Page 130: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 121121121121121

Ringkasan

Globalisasi adalah proses masuknya ke ruang lingkupdunia.Dampak positif globalisasi• kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi.• Perubahan gaya hidup manusia.Dampak negatif globalisasi• Masuknya berbagai budaya asing yang tidak sesuai

dengan kepribadian bangsa Indonesia.Pancasila merupakan perisai utama terhadap pengaruhnegatif globalisasi.Pengaruh globalisasi yang masuk ke negara kita harusdisikapi secara selektif.Budaya luar negeri yang tidak sesuai dengan budaya dankepribadian bangsa Indonesia:• Kekerasan• Individualisme• Materialisme• Pergaulan bebas• Menghargai waktuBudaya luar negeri yang dapat memajukan bangsaIndonesia:• Giat bekerja• Disiplin• Tanggung jawab• Berorientasi ke masa depan• Menghargai waktu

Page 131: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV122122122122122

Latih Kemampuanmu

Teman-teman, jangan lupa kerjakan di buku tugasmu! I. Mari memilih jawaban yang tepat!1. Akibat kemajuan di bidang … peristiwa yang terjadi di suatu

negara dapat diketahui dengan cepat di negara lain.a. informasi dan komunikasib. transportasic. periklanand. perindustrian

2. Berikut ini adalah akibat terjadinya globalisasi, kecuali ….a. banyak perusahaan asing di negara Indonesiab. kita mudah mendapatkan produk luar negeric. wilayah industri semakin luasd. berkomunikasi semakin cepat dan mudah

3. Indonesia kaya akan budaya daerah. Sikap yang harus kamulakukan terhadap budaya daerah adalah ….a. tidak perlu mempelajarinyab. bosan melihatnyac. menjaga dan melestarikannyad. malu mengakui

4. Di bawah ini yang merupakan makanan yang berasal dariluar negeri adalah ….a. rendangb. gudegc. empek-empekd. pizza

Page 132: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Globalisasi di Lingkungan Kita 123123123123123

5. Di bawah ini yang merupakan pakaian asli Indonesiaadalah ….a. celana jin c. kebayab. kimono d. jas

6. Time is Money, artinya ….a. waktu adalah uangb. waktu adalah ilmuc. waktu adalah hartad. waktu adalah kekayaan

7. Budaya Barat yang tidak sesuai dengan … harus kita tolak.a. kepribadian bangsa Indonesiab. peraturan pemerintahc. perkembangan zamand. peraturan internasional

8. Pengaruh globalisasi pada budaya makan dapat dilihat daribanyaknya ….a. tempat ibadah c. tokob. restoran d. swalayan

9. Kelompok Bougenville yang pernah membawakankebudayaan dan tarian suku Dayak dalam Festival Asia diMadrid, Spanyol berasal dari ….a. Sumatra Selatan c. Balib. Jawa Tengah d. Kalimantan Barat

10. Baju jas yang berasal dari bangsa Barat sudah menjadi baju ….a. internasional c. daerahb. nasional d. tradisional

11. Budaya luar negeri yang bertentangan dengan kepribadianbangsa Indonesia adalah ….a. disiplin c. tanggung jawabb. individualisme d. giat bekerja

Page 133: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV124124124124124

12. Sikap kamu terhadap budaya asing yang masuk ke negarakita adalah ....a. menerima dengan selektifb. menolakc. semua budaya yang masuk diterimad. menolak budaya yang tidak disukai

13. Kamu bisa berkomunikasi dengan saudaramu yang beradadi luar kota dengan menggunakan ….a. televisi c. teleponb. radio d. komputer

14. Asia Pasific Performance Exchange digelar di ….a. Los Angeles c. Singapurab. Malaysia d. Brunei Darussalam

15. Beberapa hal berikut ini merupakan dampak positifglobalisasi, kecuali ….a. iptek mundurb. kompetisi terbukac. komunikasi tanpa batasd. kemajuan di segala bidang

II. Mari menjawab pertanyaan di bawah ini!1. Apa yang dimaksud dengan globalisasi?2. Bagaimana terjadinya globalisasi?3. Apakah dampak positif globalisasi?4. Sebutkan dua contoh pengaruh globalisasi terhadap gaya

hidup!5. Bagaimana sikapmu terhadap pengaruh globalisasi?

Page 134: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Latihan Semester 2 125125125125125

Latihan Semester 2

Teman-teman, jangan lupa kerjakan di buku tugasmu! I. Mari memilih jawaban yang tepat!1. Menetapkan undang-undang dasar adalah tugas ….

a. presidenb. MPRc. DPRd. menteri

2. Presiden dan wakil presiden dilantik oleh ….a. DPRb. MPRc. MAd. jaksa agung

3. Anggota MPR terdiri atas anggota ….a. DPR dan utusan daerahb. DPR dan menteri-menteric. DPR dan DPDd. DPR dan golongan

4. Anggota DPR dipilih melalui ….a. pemilub. presidenc. menterid. MPR

5. MPR bersidang sedikitnya … dalam lima tahun.a. 1 kalib. 2 kalic. 3 kalid. 4 kali

Page 135: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV126126126126126

6. Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) dipilih melalui ….a. menterib. bupati atau wali kotac. gubernurd. pemilu

7. Pemegang kekuasaan pemerintah adalah ….a. menterib. DPRc. presidend. MPR

8. Keputusan MPR adalah putusan majelis yang ….a. mengikat ke dalam dan ke luar majelisb. mengikat ke dalam majelisc. harus ditaati semua warga negarad. mengikat ke luar majelis

9. Pemegang kekuasaan tertinggi atas Angkatan Darat,Angkatan Laut, dan Angkatan Udara adalah ….a. MPRb. DPRc. presidend. Menhankam

10. Grasi, amnesti, abolisi, dan rehabilitasi diberikan oleh ….a. MPRb. DPRc. DPDd. presiden

11. DPR bersidang sedikitnya sekali dalam ….a. setahunb. dua tahunc. empat tahund. lima tahun

Page 136: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Latihan Semester 2 127127127127127

12. Proses masuknya segala sesuatu ke ruang lingkup duniadisebut ….a. reformasib. modernisasic. globalisasid. emansipasi

13. Di era globalisasi ini, jarak Pulau Jawa dengan PulauSulawesi seakan-akan menjadi dekat. Hal ini merupakandampak perkembangan teknologi di bidang ….a. komunikasi dan ekonomib. ekonomi dan transportasic. ekonomi dan politikd. komunikasi dan transportasi

14. Salah satu media elektronik yang menyajikan berbagaimacam informasi adalah ….a. tape recorderb. handphonec. internetd. telepon

15. Pengaruh globalisasi pada budaya makan dapat dilihat daribanyaknya ….a. restoranb. butikc. studiod. tempat ibadah

16. Berikut ini yang bukan alat komunikasi adalah ….a. radiob. sepeda motorc. telepond. televisi

Page 137: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV128128128128128

17. Untuk menghadapi dampak globalisasi, kamu harusberpegang teguh pada ….a. iman dan takwa c. ilmu teknologib. ilmu pengetahuan d. imtak dan iptek

18. Budaya Barat yang tidak sesuai dengan … harus kita tolak.a. kepribadian bangsa Indonesiab. peraturan internasionalc. Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB)d. peraturan pemerintah

19. Budaya luar negeri yang dapat memajukan bangsa Indone-sia adalah ....a. individualisme c. materialismeb. kekerasan d. disiplin

20. Dalam bidang iptek, kamu harus memanfaatkan teknologiyang tidak ....a. merusak lingkunganb. menjaga kelestarian lingkunganc. ramah lingkungand. canggih

III. Mari menjawab pertanyaan di bawah ini!1. Sebutkan hak-hak DPR!2. Bolehkah MPR bersidang di luar ibukota negara? Mengapa?3. Mengapa budaya asing tidak semuanya diterima di Indone-

sia?4. Budaya Indonesia pernah ditampilkan dalam misi

kebudayaan internasional. Sebutkan budaya apa saja yangpernah dikirim!

5. Mengapa orang-orang asing tertarik untuk mempelajaribudaya kita?

Page 138: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Latihan Semester 2 129129129129129

Glosarium

1. Arsip : dokumen tertulis, lisan, atau bergambardari waktu yang lampau, disimpan dalammedia tertulis, elektronik.

2. Bengkok : tanah milik desa yang dipinjamkankepada pamong desa untuk digarap dandipetik hasilnya sebagai pengganti gaji.

3. Dokumen : surat yang tertulis atau tercetak yangdapat dipakai sebagai bukti keterangan.

4. Epos : cerita kepahlawanan.5. Globalisasi : proses masuknya ke ruang lingkup dunia6. Hak : kekuasaan untuk berbuat sesuatu7. Inspektorat : Badan (lembaga, pemerintah) yang

melakukan pekerjaan pemeriksaan.8. Intensif : secara sungguh-sungguh dan terus-

menerus dalam mengerjakan sesuatuhingga memperoleh hasil yang optimal.

9. Kepribadian : sifat hakiki yang tercermin pada sikapseseorang atau bangsa yangmembedakan dengan orang ataubangsa lain.

10. Konstitusi : segala ketentuan dan peraturan tentangketatanegaraan suatu negara.

11. Mandat : perintah atau arahan yang diberikan olehorang banyak (rakyat) kepadaseseorang (beberapa orang) untukdilaksanakan sesuai dengan kehendakorang banyak itu.

12. Martabat : tingkat harkat kemanusiaan; harga diri.13. otonomi : pemerintahan sendiri14. Remote Control : menjalankan dengan pengemudian dari

jarak jauh.

Page 139: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Pendidikan Kewarganegaraan Kelas IV130130130130130

Atlas Indonesia dan Sekitarnya. 2003. Jakarta: Balai

Pustaka.

Budiyanto. 2003. Tata Negara. Jakarta: Erlangga.

Gayo, Iwan. 2005. Buku Pintar Seri Senior. Jakarta: Pustaka

Warna Negara.

Handoyo, Restu Cipto. 2003. Hukum Tata Negara,

Kewarganegaraan, dan Hak Asasi Manusia.

Jogjakarta: Universitas Atma Jaya.

Indonesian Heritage: Seni Pertunjukan.2002. Jakarta: Buku

AntarBangsa.

Kansil. 2003. Sistem Pemerintahan Indonesia. Jakarta: Bumi

Aksara.

Koentjaraningrat. 2004. Manusia dan Kebudayaan Indone-

sia. Jakarta: Djambatan.

Rangkuman Pengetahuan Umum Lengkap Indonesia dan

Dunia 2004–2009. 2006. Solo: CV Buana Raya.

Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang

Pemerintahan Daerah. Jakarta: Tamita Utama.

Abdul Syukur. 2005. Ensiklopedi Umum untuk Pelajar.

Jakarta: PT Ichtiar Baru van Hoeve.

Page 140: Pendidikan kewarganegaraan (1)
Page 141: Pendidikan kewarganegaraan (1)
Page 142: Pendidikan kewarganegaraan (1)

Harga Eceran Tertinggi ( HET ) Rp8.384,-

ISBN : 978-979-068-625-0 (no jld lengkap)ISBN : 978-979-068-637-3