panduan pentas kelas akhir tahunrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/pentas kelas akhir tahun.pdf ·...

28

Upload: others

Post on 16-Nov-2020

21 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas
Page 2: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas
Page 3: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

ii

PANDUAN

PENTAS KELAS AKHIR TAHUN

Tim Pengembang Model

Pendidikan Keluarga

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Balai Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Kalimantan Selatan

2017

Page 4: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

iii

KATA PENGANTAR

Pentas kelas akhir tahun adalah sarana untuk

memperlihatkan kebolehan, prestasi atau kreativitasnya anak, yang

diselenggarakan oleh “paguyupan orang tua kelas” bekerjasama

dengan pihak sekolah. Juga, sebagai ajang pemberian

penghargaan/apresiasi kepada anak atas prestasi/kreativitas anak

baik prestasi akademik maupun non akademik, dan orang tua yang

aktif terlibat di sekolah.

Diharapkan dengan membaca panduan ini, pihak sekolah,

keluarga dan masyarakat dapat memahami dan melaksanakan

pentas kelas akhir tahun sehingga tujuan yang diharapkan dapat

tercapai.

Banjarbaru, Desember 2017 Kepala,

Rony Gunarso, M.M.Pd NIP. 1963062519990021001

Page 5: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

iv

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ........................................................................... i

KATA PENGANTAR ........................................................................... iv

DAFTAR ISI .........................................................................................v

A. Latar Belakang........................................................................... 1

B. Tujuan ....................................................................................... 2

C. Petunjuk Umum ........................................................................ 2

D. Waktu ........................................................................................ 3

E. Penyelenggara .......................................................................... 3

F. Peran Sekolah .......................................................................... 3

G. Tempat ..................................................................................... 4

H. Prinsip Pelaksanaan Pentas Kelas Akhir Tahun ........................ 4

I. Alur Pelaksanaan Kegiatan Pentas Kelas Akhir Tahun ............. 5

J. Langkah-langkah ...................................................................... 6

K. Susunan Acara Pentas Kelas .................................................. 11

L. Penampilan yang dapat melibatkan orang tua ....................... 12

M. Lampiran-Lampiran ................................................................. 15

Page 6: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

1

A. LATAR BELAKANG

Pentingnya membangun kemampuan percaya diri

pada perkembangan anak sebagai sumber energi

(kekuatan) diri anak untuk dapat mengaktualisasikan

dirinya secara utuh, maka anak membutuhkan

bantuan kita. Peran orang tua sangat vital dalam

menumbuhkan percaya diri anak karena orang tualah

yang paling berpengaruh dan terdekat hubungannya

dengan anak.

Pentas kelas akhir tahun adalah sarana untuk

memperlihatkan kebolehan, prestasi atau

kreativitasnya anak, yang diselenggarakan oleh

“paguyupan orang tua kelas” bekerjasama dengan

pihak sekolah. Juga, sebagai ajang pemberian

penghargaan/apresiasi kepada anak atas

prestasi/kreativitas anak baik prestasi akademik

maupun non akademik, dan orang tua yang aktif

terlibat di sekolah.

Melalui pentas kelas akhir tahun ini, anak dibentuk

untuk lebih percaya diri dan berani untuk

menampilkan kemampuannya baik secara individu

maupun kelompok.

Page 7: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

2

B. TUJUAN

Tujuan dari pentas akhir tahun adalah

1. melatih kepercayaan diri anak untuk tampil di

depan umum;

2. menjadi ajang untuk memberikan apresiasi atas

prestasi non-akademik anak;

3. memberikan penghargaan kepada orang tua/wali

yang berperan aktif sebagai penggerak dalam

kegiatan di Taman Kanak-kanak;

4. memberikan penghargaan atas kiat hebat orang

tua/wali dalam mendukung kemajuan belajar

anaknya di rumah;

5. Orang tua dapat mengetahui prestasi dan

kreativitas anak; dan

6. Menggembirakan anak setelah stu tahun lamanya

belajar.

C. PETUNJUK UMUM

Agar pelaksanaan pentas kelas akhir tahun ini dapat

berjalan dengan baik, berikut beberapa hal yang harus

dilakukan oleh guru/wali kelas adalah:

1. memfasilitasi proses pentas kelas akhir tahun;

2. berperan aktif mempersiapkan pelaksanaan pentas

Page 8: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

3

kelas akhir tahun;

3. menyiapkan pembagian tugas dan pengisi acara;

4. menyiapkan alat dan bahan keperluan pentas kelas;

5. melakukan evaluasi pelaksanaan pentas kelas

akhir tahun.

D. WAKTU

Waktu kegiatan pentas kelas akhir tahun

dilaksanakan minimal 1 (satu) kali dalam 1 (satu)

tahun ajaran. Biasa dilaksanakan di akhir tahun

ajaran ajaran sekaligus pelepasan kakak kelas yang

telah lulus serta dapat juga sebagai unjuk kreasi

hasil yang telah di buat untuk di pamerkan.

E. PENYELENGGARA

Penyelenggara pentas kelas akhir tahun mulai dari

perencaaan hingga pelaksanaan dan pendanaan

adalah orang tua/paguyuban orang tua, bekerja

sama dengan komite sekolah.

F. PERAN SEKOLAH

Memberi dukungan dan penggunaan fasilitas

sekolah serta perijinan.

Page 9: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

4

G. TEMPAT

1. Ruang terbuka (Out-door), lapangan sekolah.

2. Ruang tertutup (in-door), aula sekolah, ruang

kelas, gabungan ruang kelas, disesuaikan

dengan kondisi satuan Pendidikan.

H. PRINSIP PELAKSANAAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUN

1. Orang tua proaktif, semua terlibat aktif sejak

perencanaan, pelaksanaan hingga penggalangan

dana.

2. Semua anak terlibat.

3. Semua anak menampilkan unjuk

karya/kreativitas/prestasi terbaiknya yang

diperolehnya selama satu tahun terakhir, baik

secara individu maupun kelompok, akademik

maupun non akademik, di sekolah maupun di luar

sekolah (klub olah raga, sanggar seni/budaya dan

lain-lain).

4. Penghargaan/apresiasi diberikan kepada anak

yang memiliki hasil karya/kreativitas atau prestasi

terbaiknya.

Page 10: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

5

I. ALUR PELAKSANAAN KEGIATAN PENTAS KELAS AKHIR

TAHUN

Yang Harus Dilakukan

Yang Terlibat

Kepala Sekolah

Guru/Wali Kelas

Komite Sekolah

Paguyuban Kelas/Orang

tua

Peserta didik

Rapat persiapan pelaksanaan pentas kelas akhir tahun

√ √ √

Melaporkan hasil rapat ke guru/wali kelas dan kepala sekolah untuk mendapat persetujuan

Kepala sekolah membuat surat izin pelaksanaan pentas kelas akhir tahun

√ √

Komite sekolah membuat pembagian tugas pelaksanaan pentas kelas dan jadwal gladi bersih.

√ √

Paguyuban kelas/orang tua mempersiapkan penampilan anaknya bersama wali kelas

√ √ √

Orang tua berperan aktif dalam pelaksanaan pentas kelas

√ √ √ √

Paguyuban kelas/orang tua bersama guru,komite sekolah dan kepala sekolah melakukan evaluasi pelaksanaan kegiatan.

√ √ √

Page 11: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

6

J. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN 1. Persiapan

Yang Harus Dilakukan

Paguyuban kelas/orang tua

Komite sekolah Guru Kepala Sekolah

Melaksanakan rapat paguyuban kelas terkait masukan masukan dari orang tua di kelas mengenai pentas kelas akhir tahun yang dilaporkan keKomite sekolah

Menerima masukan-masukan dari perwakilan paguyuban-paguyuban kelas tentang pelaksanaan pentas kelas akhir tahun

Mempelajari hasil rapat komite sekolah bersama kepala sekolah serta memberikan masukan-masukan

Mempelajari hasil rapat komite dan memberikan masukan-masukan

Melaporkan hasil kesepakatan dan perencanaan melalui proposal pelaksanaan pentas kelas akhir tahun ke pihak sekolah terkait perizinan dan rekomendasi.

Bila mencapai kesepakatan, kepala sekolah membuatkan surat perizinan, rekomendasi maupun yang berurusan dengan surat menyurat.

Page 12: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

7

2. Pengumpulan dana dan pembagian tugas

Yang Harus Dilakukan

Komite sekolah

Paguyuban kelas/orang tua

Guru

Komite sekolah membuat susunan kegiatan dan pembagian tugas bersama paguyuban kelas

Melaksanakan pembagian tugas oleh komite.

1. Penyiapan penampilan peserta didik

2. Konsumsi kegiatan

3. Persiapan Bahan-bahan pentas kelas

4. Persiapan tempat pelaksanaan

Memfasilitasi yang dibutuhkan paguyuban kelas dalam persiapan pelaksanaan pentas kelas

Membuat kesepakatan dengan paguyuban kelas terkait pengumpulan dana dari masing-masing

Mengumpulkan dana patungan di masing-masing paguyuban kelas tanpa memberatkan orang tua. Dan memberikan kesempatan

Page 13: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

8

Yang Harus Dilakukan

Komite sekolah

Paguyuban kelas/orang tua

Guru

paguyuban kelas maupun sumber dana dari donatur

kepada orang tua untuk membantu mencarikan donatur atau sponsor dari luar terkait kegiatan pentas kelas

3. Gladi Resik Persiapan Pelaksanaan Pentas Kelas

Yang Harus Dilakukan

Komite sekolah

Paguyuban kelas/orang tua

Kepala Sekolah

Komite sekolah mengundang perwakilan paguyuban kelas terkait kesiapan pentas kelas

Paguyuban memberikan masukan terkait hal-hal yang penting dibicarakan sebelum dimulai kegiatan pentas

Memfasilitasi rapat komite, serta memberikan masukan serta rekomendasi bila ada hal yang di butuhkan

Page 14: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

9

Yang Harus Dilakukan

Komite sekolah

Paguyuban kelas/orang tua

Kepala Sekolah

Membuat laporan dan memaparkan hasil pengumpulan dana kepada perwakilan paguyuban dan pemanfaatan dana untuk pentas kelas

kelas sehingga pihak sekolah dapat membantu

4. Pelaksanaan Pentas Kelas

Yang Harus Dilakukan

Paguyuban kelas/orang tua

Kepala Sekolah Guru/wali kelas

Orang tua berperan aktif sesuai dengan tanggung jawab dan kesepakatan paguyuban demi

Memberikan sambutan dalam pelaksanaan pentas kelas akhir tahun

Membantu peserta didiknya dalam penampilan di pentas kelas.

Page 15: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

10

Yang Harus Dilakukan

Paguyuban kelas/orang tua

Kepala Sekolah Guru/wali kelas

terlaksananya pentas kelas

Orang tua berpartisipasi aktif dari mulai hingga akhir kegiatan.

Memberikan penghargaan kepada peserta didik terbaik serta orang tua yang terlibat aktif di sekolah

Memfasilitasi dan mengkondisikan orang tua dan tamu undangan

5. Penutupan Kegiatan

Yang Harus Dilakukan

Paguyuban kelas/orang tua

Guru/wali kelas Kepala Sekolah

Paguyuban kelas serta orang tua bersama membersihkan area pentas kelas bersama-

Memfasilitasi dan membantu orang tua menyiapkan dan merapihkan

Mengajak seluruh orang tua untuk tetap menjaga kebersihan

Page 16: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

11

Yang Harus Dilakukan

Paguyuban kelas/orang tua

Guru/wali kelas Kepala Sekolah

sama

akhir kegiatan pentas kelas

K. SUSUNAN ACARA PENTAS KELAS

Jam Penampilan Pengisi

Acara

Sinopsis Moderator

08.00-08.30 1. Pembukaan

2. Pembacaan Doa

3. Sambutan-

sambutan

sekaligus

membuka acara

4. Penutup

1. Komite

Sekolah

2. Kepala

Sekolah

Orang

tua/wali

kelas

08.30-10.00

(setiap

penampilan

+/- 15

Menit)

Penampilan masing-

masing kelas

Kelas TK A.

dst

Penjelasan

singkat

terkait yang

akan

ditampilkan

Orang

tua/wali

kelas

Page 17: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

12

Jam Penampilan Pengisi

Acara

Sinopsis Moderator

10.00–10.30 Penampilan dari

paguyuban kelas

Kelas TK A,

atau

gabungan

Penjelasan

singkat

terkait yang

akan

ditampilkan

Orang

tua/wali

kelas

10.30-11.00 Pemberian

penghargaan kepada

peserta didik dan

orang tua terbaik dan

teraktif di sekolah

Penjelasan

singkat

terkait yang

akan

ditampilkan

Orang

tua/wali

kelas

11.00–11.30 Penutupan kegiatan

(bernyanyi

bersama/pembacaan

doa,...)

Seluruh

orang tua,

pihak

sekolah dan

peserta

didik

11.30-12.00 Orang tua, pihak

sekolah dan peserta

didik kerja bakti.

L. PENAMPILAN YANG DAPAT MELIBATKAN ORANG TUA

a. Penampilan menyanyikan Indonesia Raya

Orang tua dan anak membentuk barisan

Page 18: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

13

memanjang dengan posisi anak di depan dan orang

tua di belakang.

b. Penampilan celoteh anak

Pada penampilan celoteh anak bercerita tentang

arti seorang ayah atau ibu yang didampingi oleh

orang tua pada saat kegiatan

c. Penampilan Fashion Show

Penampilan fashion show dilakukan bersama-sama

orang tua dengan mengenakan pakaian yang siap

dipamerkan.

d. Penampilan Hafalan doa

Pada penampilan ini orang tua dan anak bersama-

sama membacakan doa sehari-hari.

Page 19: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

14

e. Penampilan kumpulan paguyuban kelas (bagi

anak yang sudah lulus)

Perwakilan paguyuban kelas bisa membacakan

puisi, menyanyikan lagu, bercerita pengalaman

selama aktif di TK, dan memberikan kenang-

kenangan kepada guru.

f. Penampilan Senam kreasi, modern atau tari

tradisional.

Penampilan ini dilaksanakan bersama orang tua

mengenakan pakaian senam bersama anak dapat

berupa tarian maupun senam ceria yang biasa di

lakukan di satuan pendidikan.

Page 20: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

15

LAMPIRAN 1. DAFTAR HASIL KARYA/PENAMPILAN PESERTA DIDIK PROGRAM PELIBATAN KELUARGA PADA PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN Bentuk dan Jenis/ Wujud Kegiatan : Contoh, Pentas Kegiatan Akhir Pelajaran* Kelas : ..................………................................

Hari/Tgl Kegiatan : ………………………………………………....……

Tempat Kegiatan : …………………………………………………....…

Penanggung jawab : ……….....……...……………………...............

No Nama Peserta Didik Dan NIS

Penampilan Deskripsi Singkat

(Sinopsis)

Orang Tua dan Apresiasi

1

2

3

4

5

6

7

8

dst

Page 21: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

16

LAMPIRAN 2. DAFTAR KENDALI PARTISIPASI ORANG TUA DALAM PROGRAM PELIBATAN KELUARGA PADA PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN Bentuk dan Jenis/Wujud Kegiatan :

Contoh, Pentas Kelas Akhir Tahun*

Tujuan : Merekam Kesan/Pesan Orang Tua

Kelas : .....................................................

Hari/Tgl Kegiatan : ................................................

Tempat Kegiatan : ................................................

Penanggung jawab : ................................................

No Nama Peserta Didik dan NIS

Alamat dan No

Telp/HP

Nama Orang Tua

Kesan/Pesan/Saran

1

2

3

4

5

6

7

8

9

dst

Page 22: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

17

LAMPIRAN 3. CONTOH NARASI SERTIFIKAT UNTUK KELUARGA/ ORANG TUA YANG BERPARTISIPASI

AKTIF DALAM PROGRAM PELIBATAN KELUARGA PADA PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN

(Dari Pihak Sekolah/Satuan Pendidikan) PIAGAM PENGHARGAAN

KEPADA KELUARGA/ORANG TUA PESERTA DIDIK Dengan menyampaikan rasa syukur tak terhingga, segenap pimpinan dan seluruh staf Sekolah ........................................................................................................................................................................................................................................................................................................

MENGUCAPKAN TERIMA KASIH, kepada: .......................................................................................

orang tua dari ananda .................................kelas.........................

yang telah berpartisipasi aktif dalam kegiatan: ...............................................................................................................................................................................................................................................................................................................

SEMOGA SETIAP PARTISIPASI YANG TELAH DIBERIKAN MENDAPATKAN BALASAN DARI TUHAN YANG MAHA ESA DENGAN SEGALA KEBAIKAN YANG BERLIPAT GANDA DAN MEMBAWA KEBAIKAN BAGI KELUARGA SERTA ANANDA

DALAM MERAIH PRESTASI SELANJUTNYA

Hormat Kami, KEPALA SEKOLAH

..................................

Page 23: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

18

LAMPIRAN 4. CONTOH NARASI SERTIFIKAT UNTUK KELUARGA /ORANG TUA YANG BERPARTISIPASI

AKTIF DALAM PROGRAM PELIBATAN KELUARGAPADA PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN

(Dari Pengurus Komite Sekolah/Satuan Pendidikan) PIAGAM PENGHARGAAN

KEPADA KELUARGA/ORANG TUA PESERTA DIDIK Dengan menyampaikan rasa syukur tak terhingga, segenap

pengurus Komite Sekolah/Satuan Pendidikan: ..................................................................................................................................... MENGUCAPKAN TERIMA KASIH, kepada:

....................................................................................... orang tua dari ananda

................................................................kelas......................... yang telah berpartisipasi aktif dalam kegiatan:

.....................................................................................................

..................................................................................................... SEMOGA SETIAP PARTISIPASI YANG TELAH DIBERIKAN

MENDAPATKAN BALASAN DARI TUHAN YANG MAHA ESA DENGAN SEGALA KEBAIKAN YANG BERLIPAT GANDA DAN MEMBAWA KEBAIKAN BAGI KELUARGA SERTA ANANDA

DALAM MERAIH PRESTASI SELANJUTNYA

Hormat Kami, Ketua Komite

..................................

Kepala Sekolah ..................................

Page 24: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

19

LAMPIRAN 5. CONTOH DENAH PENTAS INDOOR

Contoh Denah Pentas

Page 25: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

20

LAMPIRAN 6. CONTOH DENAH PENTAS OUTDOOR

3

1

4 4

2

s s

s s

6

5 5

Keterangan: 1. Ruang penampil/MC 2. Ruang persiapan/MC 3. Panggung Utama 4. Tamu Undangan 5. Orang tua/guru 6. Penerima tamu

Page 26: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

21

Page 27: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

22

Page 28: PANDUAN PENTAS KELAS AKHIR TAHUNrepositori.kemdikbud.go.id/8781/1/Pentas Kelas Akhir Tahun.pdf · Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun 3 kelas akhir tahun; 3. menyiapkan pembagian tugas

Panduan Pentas Kelas Akhir Tahun

23