mengenal teknik geomatika its

18
Yang dipelaja ri Geomatik a TEKNIK GEOMATIKA - ITS Geomatika? http://www.geomatika.its.ac.id/lang/id

Upload: dedy-kurniawan

Post on 31-Jul-2015

241 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mengenal Teknik Geomatika ITS

Yang dipelajari

Geomatika

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Geomatika?

http://www.geomatika.its.ac.id/lang/id

Page 2: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Apa itu geomatika?

Page 3: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Apa Sih… TEKNIK GEOMATIKA itu??Geomatika berasal dari kata GEO dan INFORMATIKA.GEO berarti bumi. INFORMATIKA berarti sistem informasi untuk manajemen data dan penyajian data dalam bentuk informasi.TEKNIK GEOMATIKA adalah bidang ilmu modern yang melakukan pengumpulan, pemodelan, analisis dan manajemen data spasial (berbasis lokasi)

Page 4: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Page 5: Mengenal Teknik Geomatika ITS

Geomatika?

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Yang dipelajari Geomatika

http://www.geomatika.its.ac.id/lang/id

Page 6: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Yang dipelajari Geomatika1. Geodesi2. Sistem Navigasi3. Pencitraan Satelit4. Sistem Informasi Geografis (SIG)5. Hidrografi

Page 7: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

geodesiGeodesi adalah cabang dari ilmu matematika terapan, yang menentukan:1. Posisi di permukaan bumi melalui

pengukuran dan pengamatan2. Ukuran dan luas dari sebagian besar

permukaan bumi3. Bentuk dan ukuran bumi, variasi dari

gaya berat terestrial serta geodinamika bumi

Page 8: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

geodesi

Page 9: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Sistem NavigasiSistem navigasi ini dipergunakan oleh berbagai macam moda transportasi di bumi. Kendaraan pribadi, pesawat terbang, kapal laut, kereta api bahkan peralatan perang modern pun menggunakan sistem navigasi

Page 10: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Sistem NavigasiSistem navigasi ini beperan dalam memandu objek yang sedang dalam perjalanan agar tidak tersesat. Dan bahkan informasi posisi dalam pernavigasian sangat berharga untuk melakukan SAR secara cepat ketika terjadi kehilangan kontak atau kecelakaan pada objek tersebut.

Page 11: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Sistem Navigasi

Page 12: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Pencitraan Satelitdidefinisikan sebagai ilmu dan seni untuk memperoleh informasi tentang suatu objek, daerah atau fenomena melalui analisis data yang diperoleh dengan suatu alat tanpa kontak langsung dengan objek, daerah atau fenomena tersebut.

Page 13: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Pencitraan Satelit

Page 14: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Sistem Informasi Geografis (SIG)SIG dapat menggabungkan data,

mengatur data dan melakukan analisis data yang akhirnya akan menghasilkan keluaran yang dapat dijadikan acuan dalam pengambilan keputusan pada masalah yang berhubungan dengan geografi

Page 15: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Sistem Informasi Geografis (SIG)

Page 16: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Hidrografiilmu tentang pemetaan laut dan pesisir. Hidrografi menurut International Hydrographic Organization (IHO) adalah ilmu tentang pengukuran dan penggambaran parameter-parameter yang diperlukan untuk menjelaskan sifat-sifat dan konfigurasi dasar laut secara tepat, hubungan geografisnya dengan daratan, serta karakteristik-karakteristik dan dinamika-dinamika lautan

Page 17: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Hidrografi

Page 18: Mengenal Teknik Geomatika ITS

TEKNIK GEOMATIKA - ITS

Terima kasih