laporan tahunan tahun 2015 pengadilan negeri...

59
LAPORAN TAHUNAN TAHUN 2015 PENGADILAN NEGERI WATES PENGADILAN NEGERI WATES JALAN SUGIMAN NO. 19 WATES, KULON PROGO www.pn-wates.go.id

Upload: truongliem

Post on 09-Mar-2019

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

LAPORAN TAHUNAN

TAHUN 2015

PENGADILAN NEGERI WATES

PENGADILAN NEGERI WATES JALAN SUGIMAN NO. 19 WATES, KULON PROGO

www.pn-wates.go.id

LAPORAN TAHUNAN

TAHUN 2015

PENGADILAN NEGERI WATES MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

JL. SUGIMAN NO. 19 WATES KULON PROGO

http://www.pn-wates.go.id

i

PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa, bahwa Buku Laporan

Tahunan 2015 ini dapat tersusun meskipun dengan waktu yang sangat singkat, semua ini

berkat kerja sama antara sub-sub bagian di kantor Pengadilan Negeri Wates.

Penyusunan Buku Laporan Tahunan 2015 ini disusun berdasarkan Surat dari

Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor 525-1/SEK/KU.01/XII/2015 tanggal 15 Desember 2015

perihal Penyusunan Laporan Tahunan 2015 dan surat dari Pengadilan Tinggi Yogyakarta

Nomor : W13-U/1923/OT.01.2/XII/2015 tanggal 21 Desember 2015 perihal Penyusunan

Laporan Tahunan 2015.

Buku Laporan Tahunan 2015 berisikan semua kegitan-kegiatan yang ada pada kantor

Pengadilan Negeri Wates tahun 2015, Buku Laporan Tahunan 2015 ini disamping sebagai

laporan atasan juga sebagai pedoman evaluasi kinerja kantor Pengadilan Negeri Wates pada

tahun yang akan datang, sehingga hambatan atau kekurangan-kekurangan yang ada dapat

diselesaikan dengan baik dan profesional.

Demikian Laporan Tahunan ini kami susun walaupun masih jauh dari sempurna,

namun kami sudah berusaha semaksimal mungkin untuk melengkapi data yang ada, semoga

Buku Laporan Tahunan ini dapat berguna sebagai laporan maupun sebagai bahan evaluasi

dikemudian hari.

Wates, 31 Desember 2015

Ketua Pengadilan Negeri Wates

SUHARNO, SH., MH.

NIP. 19620112 199212 1 001

ii

DAFTAI ISI

PENGANTAR ................................................................................................................... i

DAFTAR ISI ......................................................................................................................ii

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................................... 1

BAB II STRUKTUR ORGANISASI (TUPOKSI) ............................................................ 4

A. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) ......................................... 6

1. Eselon IV .................................................................................................. 6

2. Eselon V ................................................................................................... 6

3. Staf ........................................................................................................... 7

4. Fungsional .............................................................................................. 10

B. KINERJA/SASARAN KERJA PEGAWAI (SKP) ........................................ 13

1. Eselon IV ................................................................................................ 13

2. Eselon V ................................................................................................. 15

3. Staf ......................................................................................................... 17

4. Fungsional .............................................................................................. 20

BAB III PEMBINAAN DAN PENGELOLAAN .............................................................. 33

A. SUMBER DAYA MANUSIA ........................................................................ 33

1. Profil Sumber Daya Manusia ................................................................ 33

2. Kebutuhan Sumber Daya Manusia ...................................................... 38

3. Mutasi ..................................................................................................... 38

4. Promosi .................................................................................................. 40

5. Pensiun .................................................................................................. 42

B. KEADAAN PERKARA ................................................................................ 42

1. Rekapitulasi Perkara .............................................................................. 42

2. Rasio Perkara Terhadap Majelis ........................................................... 43

3. Putusan yang diajukan Banding :

a. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding ................... 43

b. Putusan Pengadilan Tk. I yang dibatalkan Tk. Banding .................. 43

c. Putusan Pengadilan Tk. I yang tidak dapat diterima Tk. Banding ... 43

4. Putusan yang diajukan Kasasi :

a. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan

dikuatkan Tk. Kasasi ......................................................................... 43

b. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan

dibatalkan Tk. Kasasi ........................................................................ 43

c. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan tidak

dapat diterima Tk. Kasasi ................................................................. 43

d. Putusan Pengadilan Tk. I yang dibatalkan Tk. Banding dan

dikuatkan Tk. Kasasi ......................................................................... 43

e. Putusan Pengadilan Tk. I yang dibatalkan Tk. Banding dan

dibatalkan Tk. Kasasi ........................................................................ 43

iii

5. Putusan yang diajukan Peninjauan Kembali (PK) :

a. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan

dikuatkan Tk. Kasasi Yang dikuatkan Tk. PK ................................... 43

b. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan

dibatalkan Tk. Kasasi Yang dikuatkan Tk. PK .................................. 43

c. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan tidak

dapat diterima Tk. Kasasi Yang dikuatkan Tk. PK ........................... 43

d. Putusan Pengadilan Tk. I yang dibatalkan Tk. Banding dan

dikuatkan Tk. Kasasi Yang dikuatkan Tk. PK ................................... 43

e. Putusan Pengadilan Tk. I yang dibatalkan Tk. Banding dan

dibatalkan Tk. Kasasi Yang dikuatkan Tk. PK .................................. 43

f. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan

dikuatkan Tk. Kasasi Yang dibatalkan Tk. PK .................................. 43

g. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan

dibatalkan Tk. Kasasi Yang dibatalkan Tk. PK ................................. 43

h. Putusan Pengadilan Tk. I yang dikuatkan Tk. Banding dan tidak

dapat diterima Tk. Kasasi Yang dibatalkan Tk. PK .......................... 43

i. Putusan Pengadilan Tk. I yang dibatalkan Tk. Banding dan

dikuatkan Tk. Kasasi Yang dibatalkan Tk. PK .................................. 43

j. Putusan Pengadilan Tk. I yang dibatalkan Tk. Banding dan

dibatalkan Tk. Kasasi Yang dibatalkan Tk. PK ................................. 43

k. Putusan Pengadilan Tk. I yang Berkekuatan Hukum Tetap yang

dikuatkan Tk. PK ............................................................................... 43

l. Putusan Pengadilan Tk. Banding yang Berkekuatan Hukum Tetap

yang dikuatkan Tk. PK ...................................................................... 43

m. Putusan Pengadilan Tk. Kasasi yang Berkekuatan Hukum Tetap

yang dikuatkan Tk. PK ...................................................................... 43

n. Putusan Pengadilan Tk. I yang Berkekuatan Hukum Tetap yang

dibatalkan Tk. PK .............................................................................. 43

o. Putusan Pengadilan Tk. Banding yang Berkekuatan Hukum Tetap

yang dibatalkan Tk. PK ..................................................................... 43

p. Putusan Pengadilan Tk. Kasasi yang Berkekuatan yang

berkekuatan Hukum tetap yang dibatalkan Tk. PK .......................... 43

q. PPutusan Pengadilan Tk. I yang Berkekuatan Hukum Tetap yang

tidak dapat diterima Tk. PK ............................................................... 43

r. Putusan Pengadilan Tk. Banding yang Berkekuatan Hukum Tetap

yang tidak dapat diterima Tk. PK ...................................................... 43

C. PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA ........................................ 43

D. PENGELOLAAN KEUANGAN ................................................................... 47

1. Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis

Lainnya ................................................................................................. 47

2. Program Sarana dan Prasarana Aparatur Mahkamah Agung .............. 48

iv

3. Program Peningkatan Manajemen Peradilan ....................................... 48

E. DUKUNGAN TEKNOLOGI INFORMASI ................................................... 49

- Perangkat Keras .................................................................................... 49

- Perangkat Lunak .................................................................................... 49

F. REGULASI TAHUN 2015 .......................................................................... 50

- Pelaksanaan Reformasi Birokrasi pada Area :

1. Manajemen Perubahan ..................................................................... 50

2. Perundang-undangan ....................................................................... 50

3. Penataan dan Penguatan Organisasi ............................................... 50

4. Penataan Tata Laksana .................................................................... 50

5. Penataan Sistem Manajemen SDM ................................................. 50

6. Penguatan Akuntabilitas ................................................................... 50

7. Penguatan Pengawasan ................................................................... 50

8. Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik ........................................... 50

BAB IV PENGAWASAN ............................................................................................... 51

A. INTERNAL .................................................................................................. 51

B. EVALUASI .................................................................................................. 51

BAB VI KESIMPULAN DAN REKOMENDASI ............................................................ 52

1

BAB I

PENDAHULUAN

A. KEBIJAKSANAAN UMUM PERADILAN

Pengadilan Negeri Wates adalah peradilan tingkat pertama yang melaksanakan

peradilan di tingkat kabupaten, dalam perkembanganya pada tahun 2004 Pengadilan

Negeri telah resmi menjadi satu atap dengan Mahkamah Agung RI, yang sebelumnya

kantor Pengadilan Negeri untuk bidang kesekretariatan di bawah Departemen Kehakiman

RI dan pada saat itu diberlakukannya Undang-undang Republik Indonesia Nomor 5 Tahun

2004 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah

Agung, dimana Mahkamah Agung RI dituntut agar lebih independen hal tersebut

tercantum pada pasal 2 Undang-Undang Tahun 2004 yaitu Mahkamah Agung adalah

Pengadilan Negara Tertinggi dari semua Lingkungan Peradilan, yang dalam melaksanakan

tugasnya terlepas dari pengaruh Pemerintah dan pengaruh-pengaruh lainnya.

Pada era reformasi lembaga peradilan dituntut lebih transparan dan profesional

dibidang hukum, begitupula dengan Laporan Keuangan Mahkamah Agung menargetkan

untuk mendapatkan opini dari BPK yaitu “WAJAR TANPA PENGECUALIAN (WTP)”.

Dengan perbaikan-perbaikan di segala bidang yang dilakukan oleh Mahkamah Agung RI

diharapkan lembaga peradilan dimata mayarakat umum tidak lagi menjadi momok yang

menakutkan, akan tetapi menjadikan pengayom masyarat dalam mencari keadilan.

Dasar dari pembuatan Laporan Tahunan pada kantor Pengadilan Negeri Wates yaitu

Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor 143/KMA/SK/VIII//2007 tentang

pemberlakuan Buku I pada bagian ketiga (Prosedur Penyampaian Laporan Pelaksanaan

Kegiatan), Surat Sekretaris Mahkamah Agung Nomor 525-1/SEK/KU.01/XII/2015 tanggal

15 Desember 2015 perihal Penusunan Laporan Tahunan 2015 dan surat dari Pengadilan

Tinggi Yogyakarta Nomor : W13-U/1923/OT.01.2/XII/2015 tanggal 21 Desember 2015

perihal Penyusunan Laporan Tahunan 2015.

Tujuan Laporan tahunan ini yaitu untuk mengevaluasi semua kegiatan-kegiatan yang

telah dilaksanakan pada tahun 2015 dan juga sebagai barometer untuk peningkatan kinerja

pada tahun yang akan datang. Laporan Tahunan berisi tentang capaian kegiatan-kegiatan

di bidang Kepaniteraan dan Kesekretariatan.

B. VISI DAN MISI

Visi

Visi adalah suatu gambaran tentang keadaan masa depan yang berisikan cita-cita

dan citra yang ingin diwujudkan organisasi Pengadilan Negeri Wates.

Visi Pengadilan Negeri Wates adalah :

“Mendukung Terwujudnya Peradilan Yang Agung Di Lingkungan Pengadilan Negeri

Wates”

2

Misi

Untuk mencapai visi tersebut, Pengadilan Negeri Wates menetapkan misi yang

menggambarkan hal yang harus dilaksanakan, yaitu :

a. Mewujudkan peradilan yang sederhana, cepat, biaya ringan dan transparasi;

b. Meningkatkan kualitas Sumber Daya Aparatur Peradilan dalam rangka peningkatan

pelayanan pada masyarakat

c. Melaksanakan pengawasan dan pembinaan yang efektif dan efisien;

d. Melaksanakan tertib administrasi dan manajemen peradilan yang efektif dan efisien;

e. Mengupayakan tersedianya sarana dan prasarana peradilan sesuai dengan ketentuan

yang berlaku.

C. RENCANA STRATEGIS

NO

KINERJA UTAMA

INDIKATOR KINERJA

1. Meningkatnya penyelesaian

perkara

a. Persentase mediasi yang menjadi akta

perdamaian

b. Persentase sisa perkara yang diselesaikan:

- Pidana

- Perdata

c. Persentase perkara yang diselesaikan:

- Pidana

- Perkara

d. Persentase perkara yang diselesaikan dalam

jangka waktu maksimal 6 bulan

e. Persentase perkara yang diselesaikan dalam

jangka waktu lebih dari 6 bulan

2. Peningkatan akseptabilitas

putusan Hakim

Persentase perkara yang tidak mengajukan upaya

hukum:

- Banding

- Kasasi

- Peninjauan Kembali

3. Peningkatan efektifitas

pengelolaan penyelesaian

perkara

a. Persentase berkas yang diajukan kasasi dan PK

yang disampaikan secara lengkap

b. Persentase berkas yang diregister dan siap

didistribusikan ke Majelis

c. Persentase penyampaian pemberitahuan relaas

putusan tepat waktu, tempat dan para pihak

d. Prosentase penyitaan tepat waktu dan tempat

3

e. Ratio Majelis Hakim terhadap perkara

f. Persentase responden yang puas terhadap

proses peradilan

4. Peningkatan aksesibilitas

masyarakat terhadap

peradilan (acces to justice)

a. Persentase perkara prodeo yang diselesaikan

b. Persentase masyarakat pencari keadilan yang

mendapat layanan bantuan hukum

(POSBAKUM)

c. Persentase (amar) putusan perkara (yang

menarik perhatian masyarakat) yang dapat

diakses secara on line dalam waktu maksimal 1

hari kerja sejak diputus.

5. Meningkatnya kepatuhan

terhadap putusan

pengadilan.

Persentase permohonan eksekusi atas putusan

perkara perdata yang berkekuatan hukum tetap

yang ditindaklanjuti

6. Meningkatnya kualitas

pengawasan

a. Persentase pengaduan masyarakat yang

ditindaklanjuti

b. Persentase temuan hasil pemeriksaan eksternal

yang ditindaklanjuti.

4

BAB II

STRUKTUR ORGANISASI ( TUPOKSI )

Organisasi dan Tata Kerja Pengadilan Negeri Wates telah diatur dalam undang

undang Nomor 2 Tahun 1986 Tentang Peradilan Umum Jo Undang undang Nomor 8 tahun

2004 Jo Undang undang Nomor 49 tahun 2009, Keputusan Presiden Nomor 21 Tahun 2004

tentang Pengalihan Organisasi, Administrasi dan Finansial di lingkungan Peradilan Umum,

Peradilan Tata Usaha Negara dan Peradilan Agama serta Keputusan Ketua Mahkamah

Agung RI Nomor KMA/004/SK/I/1993, sedangkan dalam Pelaksanaan Tugas dan

Administrasi Peradilan berpedoman pada Buku I dan II Mahkamah Agung RI dan

Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor KMA/001/SK/I/1991.

Berdasar Struktur Organisasi dan Tata Kerja serta Pedoman Pelaksanaan Tugas

tersebut, Pengadilan Negeri Wates dapat melaksanakan tugas tugas pokok dan fungsi

lembaga peradilan yakni memeriksa, memutus, dan menyelesaikan perkara yang diajukan

oleh para pencari keadilan. Pelaksanaan Tugas tersebut juga dilaksanakan dalam rangka

meningkatkan citra dan wibawa Pengadilan Negeri sebagai Pengadilan yang mandiri yakni

dengan meningkatkan kemampuan sumber daya manusia untuk mencapai hasil lebih baik

yang menyangkut tugas-tugas Teknis dan Administrasi Yudisial maupun tugas-tugas

Administrasi Umum.

STRUKTUR ORGANISASI PENGADILAN NEGERI WATES

Kemudian berdasarkan Peraturan Mahkamah Agung Nomor 7 Tahun 2015 tentang

Organisasi dan Tata Kerja Kepaniteraan dan Kesekretariatan Peradilan terjadi perubahan

struktur pada Pengadilan Negeri Wates sebagai berikut :

5

Ketua SUHARNO, SH., MH.

Wakil Ketua MATEUS SUKUSNO AJI, SH., M.Hum.

Panitera NUNUS SETIYADI, SH.

Sekretaris SULISTIYO

Hakim 1. LIS SUSILOWATI, SH. MH. 2. NANANG HERJUNANTO, SH., M.Hum. 3. IKA DHIANAWATI, SH.MH. 4. DWI MELANINGSIH UTAMI, SH., M.Hum. 5. DYAH RETNO YULIARTI, SH., MH. 6. ADHIL PRAYOGI ISNAWAN, SH., MH. 7. NUR KHOLIDA DWI WATI, SH., MH.

8. DIAN YUSTICIA ANGGRAINI, SH., MH.

Wakil Panitera SUDARTI, SH.

Kepala Sub. Bagian Perencanaan, TI dan

Pelaporan SUGITO, SH.

Kepala Sub. Bagian Umum dan Keuangan

WARISNO

Kepala Sub. Bagian Kepegawaian, Organisasi dan

Tata Laksana HARYATNO

Panitera Muda Hukum WAHYU ASTUTI, SH.

Panitera Muda Perdata

SUKARJO, SH.

Panitera Muda Pidana

SULARDI

Staff Kepaniteraan Perdata 1. WIBOWO HARYOKO,

SH.

Staff Kepaniteraan Pidana 1. ARIEF SETYO

WIBOWO, SH.

Staff Sub. Bagian Perencanaan, TI dan

Pelaporan 1. FX. P MONANG J S, SH.,

MH. 2. TONI SUBAGYO, A.Md.

Staff Sub. Bagian Umum dan Keuangan

1. MARDIONO 2. SUKAMDI 3. KURNIA SIWI HASTUTI,

SH.

Staff Sub. Bagian Kepegawaian, Organisasi dan

Tata Laksana 1. RUSDIYANTO

Fungsional Panitera Pengganti 1. HESTI PAWUNTAT 2. SUTIJO 3. ENDANG SUMARDIYATI 4. ENY WIDAYATI 5. Rr. SRI SUBUR P, SH. 6. TRI HADIYANTO 7. MUJIMIN 8. SRI SUWANTI, SH. 9. SATIYEM 10. R. SUKAMTA 11. SITI NGAISAH 12. THESIANA MAYA F A, SH. 13. ANTON HERIYANTONO, SH. 14. AGUS RIYADI, SH.

Fungsional Jurusita 1. ZULKARNAEN UMAR 2. SUDIYONO 3. SUPRIYADI

Jurusita Pengganti 1. PAINEM 2. TRIS SULISTIYO 3. HARTONO 4. SUTAMININGSIH, SH. 5. ESTI NASTITI D W 6. NANANG LATIEF A, SH. 7. PRASTOWO A R, SH. 8. NURDIANA S M., S.Kom. 9. ADE WAHYU H., SH. 10. WARIS

6

A. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

- Eselon IV

Sekretaris Pengadilan kelas II (eselon IV.a)

Sekretaris Pengadilan bertugas melaksanakan sebagian tugas-tugas Pengadilan

yaitu menyelenggarakan Administrasi Umum Pengadilan, yang meliputi

kepegawaian, keuangan dan umum dengan dibantu oleh Wakil Sekretaris, Kepala

Urusan Kepegawaian, Kepala Urusan Keuangan dan Kepala Urusan Umum.

Wakil Sekretaris Pengadilan kelas II (eselon IV.b)

Membantu Pimpinan Pengadilan dalam membuat Program Kerja jangka pendek

dan jangka panjang, pelaksaannya serta pengorganisasiannya.

Membantu Sekretaris didalam membina dan mengawasi pelaksanaan tugas-

tugas administrasi umum.

Melaksanakan tugas Sekretaris apabila Sekretaris berhalangan.

Melaksanakan tugas yang didelegasikan kepadanya.

- Eselon V

Kepala Urusan Pengadilan Negeri kelas II (eselon V.a)

Kepala Urusan Kepegawaian

o Menyusun rencana pelaksanaan tugas dibidang Kepegawaian dengan

berpedoman kepada Rencana Kerja Kesekretariatan.

o Membuat konsep surat yang berkaitan dengan urusan kepegawaian dan

pengetikannya.

o Membuat Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan bawahan / Staf.

o Mengkoordinasi, meneliti segala surat-surat yang dikerjakan para staf bagian

kepegawaian.

Kepala Urusan Keuangan

o Menyusun Rencana kerja Sub. Keuangan.

o Mengkoordinasi pengelolaan daftar usulan kegiatan sebagai bahan

penyediaan dana kegiatan.

o Meneliti kelengkapan dan kebenaran konsep register penutupan kas sesuai

dengan ketentuan yang berlaku.

o Melakukan pembinaan pegawai dalam lingkungan Sub. Keuangan.

o Menyiapkan dan menyusun laporan Sub. Keuangan Laporan bulanan,

triwulan dan RKA-KL.

Kepala Urusan Umum

o Membuat perencanaan belanja ATK.

o Mendayagunakan staf umum menurut tugas-tugasnya.

o Membebani kearsipan inventaris barang bergerak dan barang tidak

bergerak.

o Membuat laporan bulanan, triwulan, enam bulanan, tahunan.

o Menyelesaikan Penjadwalan atau penyusunan buku-buku perpustakaan.

o Memantau pengiriman surat-surat.

7

o Mengkoordinasikan pengadaandan perawatan, barang investaris yang

bersifat menjadi prasarana dan sarana kantor

- Staf

Staf Kepaniteraan Hukum

Membuat laporan bulanan perdata.

Membuat laporan per Empat Bulanan Perdata.

Membuat laporan per Enam Bulanan Perdata.

Membuat Laporan Pidana.

Membuat laporan per Empat Bulanan pidana dan perdata.

Membuat laporan per Enam Bulanan pidana dan perdata.

Menerima berkas yang telah diminutasi dari bidang pidana dan perdata.

Memeriksa dan membuat daftar lembaran berkas yang telah diminutasi.

Menyusun dan menyimpan serta menata berkas pidana dan perdata di gudang

arsip.

Staf Kepaniteraan Pidana

Mengerjakan berkas perkara pidana biasa, singkat ringan dan mendaftarkannya

dalam Buku Register Induk.

Mencatat penetapan hari sidang pertama dan penundaan sidang yang

dilaporkan oleh Panitera Pengganti.

Mencatat pembagian perkara dalam Buku Bantu.

Menerima berkas perkara yang diminutasi dan mencatatnya didalam buku

register.

Menyusun, menjahit, mempersiapkan berkas perkara pidana yang akan dikirim

ke Bidang Hukum.

Menutup buku register pidana biasa, singkat, ringan setiap bulannya.

Mengerjakan Legalisasi Surat Kuasa.

Mencatat dengan cermat Register Penahanan.

Membuat laporan perkara putus, laporan perkara masuk ke Bidang Hukum

setiap bulannya.

Menyiapkan dan menyerahkan salinan-salinan putusan pengadilan, apabila ada

permintaan dari pihak yang bersangkutan.

Mengerjakan pernyataan kasasi.

Mendaftarkan perkara tindak pidana Lalu Lintas setelah perkara diputus Hakim.

Mengerjakan tanda terima atas Memori Kasasi, Kontra Memori Kasasi.

Mengerjakan tanda terima atas jawaban / tanggapan Peninjauan Kembali,

alasan Peninjauan Kembali.

Menyusun, menjahit, mempersiapkan berkas Kasasi yang akan dikirim.

Menutup buku Register perkara pidana lalu lintas setiap bulannya.

Mengerjakan pernyataan banding.

Menyerahkan tanda terima memori banding, kontra memori banding.

Membuat Akta tidak mengajukan permohonan banding.

8

Menyusun, menjahit, mempersiapkan berkas perkara banding yang akan

dikirim ke Pengadilan Tinggi Jambi.

Menerima serta menyimpan barang bukti yang telah diserahkan dari jaksa.

Mencatat kedalam Buku Register Banding tentang upaya hukum banding.

Mencatat kedalam Buku Register Kasasi tentang upaya hukum kasasi.

Mencatat kedalam Buku Register Pidana banding, kasasi, biasa, singkat, cepat,

pra peradilan, setelah putus dicatat dalam Register tersebut.

Staf Kepaniteraan Perdata

Melaksanakan tugas Kasir :

o Mencatat setiap penerimaan dan pengeluaran uang perkara baik dalam

Buku Jurnal maupun Buku Bantu.

o Melaporkan setiap penerimaan dan pengeluaran dan penerimaan setiap hari

kepada Panitera untuk mencatat dalam Buku Induk Keuangan yang

bersangkutan.

o Menerima dan membukukan uang panjar biaya perkara sesuai dalam SKUM

dan buku jurnal keuangan perkara yang bersangkutan.

Melaksanakan tugas Meja III :

o Menyiapkan dan menyerahkan salinan putusan PN / PT / MA kepada yang

bersangkutan.

o Menyerahkan salinan penetapan PN kepada yang bersangkutan.

o Menerima dan memberikan tanda terima atas memori banding, Kontra

Memori Banding, Memori Kasasi, Kontra Memori Kasasi, Jawaban /

Tanggapan atas alasan peninjauan kembali.

o Menyusun, menjahit, mempersiapkan berkas banding, kasasi dan PK.

o Mengirimkan berkas perkara tersebut.

Mendaftarkan perkara yang masuk kedalam Register Induk perkara perdata

sesuai dengan nomor yang tercantum dalam SKUM / Surat Gugatan /

Permohonan.

Surat Gugatan / Permohonan dengan melampirkan tindasan SKUM dan surat-

surat yang berhubungan dengan gugatan di sampaikan kepada Ketua

Pengadilan Negeri melalui Panitera dan kemudian diserahkan kepada Majelis

Hakim.

Meregister Permohonan.

Staf Urusan Kepegawaian

Bertanggung-jawab atas SK Pegawai.

Mengarsipakan surat masuk dan keluar.

Membuat DP3.

Mengerjakan usulan Kenaikan Pangkat Pegawai.

Mengerjakan SK Kenaikan Gaji Berkala Pegawai.

Mengerjakan Usulan Pensiun.

Mengerjakan Surat Pernyataan menduduki Jabatan setiap awal tahun.

9

Membuat Berita Acara Sumpah, Pelantikan Jabatan.

Membuat DUK per Desember dan Bezetting per April dan Oktober.

Membuat dan mengerjakan absen Hakim dan Pegawai setiap Triwulan ke

Pengadilan Tinggi Jambi.

Membuat buku Cuti dan Izin Cuti.

Membuat KP 4.

Membuat impasing.

Membuat Buku Daftar Induk Pegawai.

Staf Urusan Keuangan

Bendahara Pengeluaran

o Melakukan pencairan berdasarkan SPM yang diterima.

o Melakukan pembayaran belanja rutin atas tagihan beban anggaran.

o Melaksanakan pemotongan pajak pada setiap pengeluaran sesuai ketentuan

yang berlaku.

o Meneliti kelengkapan dan kebenaran konsep SPP beban sementara dan

beban tetap dan SPP Belanja Pegawai sesuai dengan ketentuan yang

berlaku.

o Menyelenggarakan pembukuan atas SPJ kedalam Buku Kas Umum atau

Buku-Buku Pembantu lainnya untuk dilakukan perhitungan dan verivikasi

dengan mengetahui perkembangan realisasi anggaran yang telah tersedia.

Petugas Pengelola Administrasi Belanja Pegawai (PPABP)

o Membuat daftar gaji / lembur / uang makan / remunerasi dan Rapel Pegawai

sebagai bahan untuk melakukan pembayaran gaji/ lembur dan rapel.

o Melakukan pembayaran gaji pegawai sesuai daftar gaji.

Bedahara Penerimaan & Operator SAKPA

o Melakukan Penyetoran Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP).

o Membukukan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) dalam BKU, Buku

Pembantu dan Karwas MAP.

o Membuat Berita Acara Pemeriksaan Kas dan LPJ Bendahara Penerimaan.

o Membuat Laporan Bulanan dan Triwulanan PNBP.

o Menginput setiap transaksi baik Penerimaan maupun SPM ke dalam aplikasi

SAKPA.

o Melakukan Rekonsiliasi Internal dengan UAKPB.

o Melakukan Rekonsiliasi dengan KPPN dan UAKPA-W.

o Membuat Laporan Keuangan Semester I dan Tahunan.

o Menginput data penyerapan pada aplikasi komdanas, e-monev Bapennas

PP 39, e-monev Bapeda DIY, e-monev anggaran kementerian keuangan.

o Admin IT.

Staf Urusan Umum

Staf Kesekretariatan Umum di bagian perpustakaan

10

o Menyusun dan meregister buku-buku di perpustakaan.

o Meregister / mendata buku-buku yang baru masuk.

o Meregister barang / buku bersejarah.

o Mengklasifikasi penomoran buku.

o Membuat catalog buku.

o Membuat laporan.

Staf Kesekretariatan Umum

o Membuat laporan barang milik Negara.

o Membuat laporan Administrasi umum.

o Membuat Buku Daftar Inventaris Barang Milik Negara.

o Membuat daftar Inventaris Ruangan (DIR).

o Membuat Kartu Inventaris Banrang (KIB) Gedung/ Bangunan/ tanah.

o Mendata barang inventaris kantor.

o Menerima surat masuk dari pengantar surat

o Mengirimkan surat-surat kekantor pos

o Mengagendakan surat-surat masuk dan surat keluar.

o Membuat laporan bulanan dan laporan triwulan barang milik Negara

o Meregister barang bersejarah

o Mengkoordinasikan barang-barang ATK masuk dan keluar

o Mendata barang-barang ATK masuk dan keluar

o Mendata barang-barang inventaris kantor.

- Fungsional

Ketua Pengadilan

Membuat program kerja jangka pendek dan jangka panjang, pelaksanaannya

serta pengorganisasiannya.

Membuat penetapan tentang penunjukan susunan majelis Hakim untuk

memeriksa dan mengadili perkara.

Melakukan pengawasan secara rutin terhadap pelaksanaan tugas dan memberi

petunjuk serta bimbingan yang diperlukan baik bagi para Hakim maupun

seluruh pegawai.

Sebagai kawal depan Mahkamah Agung, yaitu dalam melakukan pengawasan

atas :

o Penyelenggaraan peradilan dan pelaksanaan tugas; para Hakim, pejabat

Kepaniteraan, Sekretaris, dan Jurusita di daerah hukumnya.

o Masalah-masalah yang timbul.

o Masalah tingkah laku / perbuatan Hakim, pejabat Kepaniteraan Sekretaris,

dan Jurusita di daerah hukumnya.

o Masalah eksekusi yang berada di wilayah hukumnya untuk diselesaikan dan

dilaporkan kepada Mahkamah Agung.

11

Memberikan izin berdasarkan ketentuan undang-undang untuk membawa

keluar dari ruang Kepaniteraan: daftar, catatan, risalah, berita acara serta

berkas perkara.

Menetapkan panjar biaya perkara (dalam hal penggugat atau tergugat tidak

mampu, Ketua dapat mengizinkan untuk beracara secara prodeo atau tanpa

membayar biaya perkara).

Wakil Ketua Pengadilan

Membantu Ketua dalam membuat program kerja jangka pendek dan jangka

panjang, pelaksanaannya serta pengorganisasiannya.

Mewakili dan melaksanakan tugas Ketua, apabila Ketua berhalangan.

Melaksanakan tugas yang didelegasikan oleh Ketua kepadanya.

Melaksanakan tugas sebagai Koordinator Pengawasan, yakni melakukan

pengawasan intern untuk mengamati apakah pelaksanaan tugas telah

dikerjakan sesuai dengan rencana kerja dan ketentuan yang berlaku serta

melaporkan hasil pengawasan tersebut kepada Ketua.

Hakim

Menerima, memeriksa dan mengadili serta menyelesaikan semua perkara yang

diajukan kepadanya.

Bertanggung jawab atas berita acara persidangan.

Mengemukakan pendapat dalam musyawarah.

Mengambil putusan berdasarkan musyawarah.

Wajib menandatangani putusan yang diucapkan dalam persidangan.

Melaksanakan pengawasan yang ditugaskan oleh Ketua.

Panitera

Membantu pimpinan Pengadilan dalam membuat program kerja jangka pendek

dan jangka panjang, pelaksanaannya serta pengorganisasiannya.

Panitera dengan dibantu oleh Wakil Panitera dan Panitera Muda harus

menyelenggarakan administrasi secara cermat mengenai jalannya perkara

perdata dan pidana maupun situasi keuangan.

Bertanggung-jawab atas pengurusan administrasi Kepaniteraan, seperti berkas

perkara, putusan, dokumen, akta, buku daftar, biaya perkara, uang titipan pihak

ketiga, surat-surat bukti dan surat-surat lainnya yang disimpan di Kepaniteraan.

Membuat salinan putusan.

Menerima dan mengirimkan berkas perkara.

Melaksanakan eksekusi putusan perkara perdata yang diperintahkan oleh

Ketua Pengadilan dalam jangka waktu yang ditentukan.

Wakil Panitera

Membantu pimpinan Pengadilan dalam membuat program kerja jangka pendek

dan jangka panjang, pelaksanaannya serta pengorganisasiannya.

Membantu Panitera dalam melaksanakan tugasnya didalam memimpin

Kepaniteraan.

12

Membantu Panitera untuk secara langsung membina, meneliti dan mengawasi

pelaksanaan tugas-tugas administrasi perkara, membuat laporan periodik, dan

lain-lain.

Melaksanakan tugas Panitera apabila Panitera berhalangan.

Melaksanakan tugas yang didelegasikan Panitera kepadanya.

Panitera Muda Perdata

Membimbing para staf dalam menjalankan tugas masing-masing.

Menetapkan rencana biaya perkara yang dituangkan dalam SKUM.

Mengatur urutan dan giliran tugas Jurusita / Jurusita Pengganti.

Melaksanakan tugas meja I :

o Menerima Gugatan, Permohonan Banding, Permohonan Kasasi,

Permohonan Peninjauan Kembali, Permohonan Eksekusi dan Permohonan

Somasi.

o Membuat SKUM dan menyerahkan SKUM tersebut kepada calon Penggugat

/ Pemohon.

o Menyerahkan kembali Surat Gugatan kepada calon Penggugat / Pemohon.

Panitera Muda Hukum

Mengumpulkan data, mengelola dan mengkaji data, menyajikan pada statistik

perkara, menyusun laporan perkara, menyiapkan arsip / berkas perkara /

permohonan grasi dan tugas lainnya yang diberikan berdasarkan peraturan

perundang-undangan.

Legalisasi Akte Notaris.

Membuat / membagi tugas-tugas Staf Kepaniteraan Hukum.

Panitera Muda Pidana

Membimbing para staf dalam menjalankan tugas masing-masing.

Melengkapi formulir Penetapan Majelis Hakim dan Formulir penunjukan

Panitera Pengganti yang akan disampaikan kepada Wakil Panitera, selanjutnya

segera diserahkan kepada Ketua Pengadilan melalui Panitera.

Menyerahkan kepada Majelis Hakim yang ditunjuk, setelah dilengkapi dengan

Formulir Penetapan Hari Sidang dan pembagian perkara dicatat dengan tertib.

Mengatur urutan dan pembagian tugas Jurusita Penganti perkara pidana.

Mencatat Register Izin / Persetujuan Penyitaan dan Penggeledahan.

Memberikan Surat Penetapan Izin / Persetujuan Penyitaan dan Penggeledahan

kepada polisi.

Panitera Pengganti

Membantu Majelis Hakim dalam membuat penetapan hari pemeriksaan dan

persiapan sidang, menyelesaikan berita acara persidangan sebelum sidang

berikutnya dan mengetik putusan.

Membantu Hakim dalam persidangan perkara perdata dan pidana serta

melaporkan kegiatan persidangan tersebut kepada Panitera Muda yang

bersangkutan.

13

Melaporkan kepada Panitera Muda Perkara tentang penundaan hari sidang dan

berkas perkara yang sudah diputus berikut amar putusannya.

Menyerahkan berkas perkara kepada Panitera Muda Perkara bila telah selesai

diminutasi.

Jurusita/Jurusita Pengganti

Melaksanakan panggilan sidang terhadap para pihak berperkara.

Melaksanakan pemberitahuan putusan Pengadilan Negeri, Pengadilan Tinggi

dan Mahkamah Agung RI kepada para pihak berperkara.

Melaksanakan penyerahan risalah-risalah kepada para pihak berperkara.

Melaksanakan pemanggilan Aanmaning kepada pihak Termohon Sita,

Termohon Eksekusi.

Melaksanakan Sita Eksekusi sekaligus Berita Acaranya berdasarkan

Penetapan Ketua Pengadilan Negeri.

Melaksanakan Pemberitahuan Banding, Kasasi, dalam perkara pidana kepada

yang bersangkutan.

B. KINERJA/SASARAN KERJA PEGAWAI (SKP)

- Eselon IV

Sekretaris Pengadilan kelas II (eselon IV.a)

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Membuat penilaian prestasi kerja PNS untuk Wapan, Wasek, dan Panitera Pengganti

17 orang 100 12 bln -

2 Menandatangani surat-surat keluar

1.200 surat 100 12 bl

-

3 Meneruskan disposisi surat masuk dari Ketua Pengadilan Negeri Wates

1.200 surat 100 12 bl

4 Membuat Program kerja untuk 1 tahun 1 keg 100 1 bl -

5 Membuat laporan SAKPA dan SIMAK BMN 28 laporan 100 12 bl -

6 Membuat laporan realisasi anggaran 12 laporan 100 12 bl -

7

Memeriksa dan memaraf kelengkapan usulan kenaikan pangkat, KGB, Pensiun dan Promosi Jabatan, CPNS menjadi PNS, Mutasi, Kartu Pegawai, Kartu Askes, Kartu Taspen, Karis/Karsu, Pemberian Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya

85 pegawai 100 12 bl -

8 Membuat laporan bulanan, triwulan, semesteran dan tahunan Bidang Kesekretariatan

75 laporan 100 12 bl -

9 Melaksanakan belanja rutin dan Belanja Modal 15 keg 100 12 bl -

10 Melaksanakan pemeliharaan, kebersihan dan keamanan kantor

12 keg 100 12 bl -

11 Membuat laporan e-monev anggaran secara online baik dari Bapedda DIY, Bappenas, Komdanas, Kemenkeu

32 laporan 100 12 bl -

12 Menyusun LAKIP, LAPTAH, SAKIP (RENSTRA, PKT, RKT, IKU) Pengadilan Negeri Wates

2 laporan 100 12 bl -

13 Merumuskan program/kegiatan/sub kegiatan dalam bentuk RKA-K/L

11 kegiatan 100 12 bln

14

14 Melakukan penelaahan/konsultasi RKAKL dan DIPA tingkat pusat dan daerah

5 kali 100 12 bln

15 Meneliti dan memaraf SK (Surat Keputusan), Penetapan yang diterbitkan oleh KPN

18 SK

16 Menyusun SOP (Standard Operasional Prosedur) dan SP (Standard Pelayanan) Pengadilan Negeri Wates

2 dokumen 100 1 bl -

17

Menunjuk dan mengatur tugas dan tanggung jawab Pejabat Pembuat Komitmen, Pejabat Penandatangan SPM/Penguji SPP, Pejabat/Staf Pengelola Keuangan, Pejabat/Panitia Pengadaan Barang/Jasa, Pejabat/Panitia Pemeriksa/Penerima Barang/Jasa, dan Pengelola Teknis Proyek serta Tenaga Honorer

7 SK 100 12 bln

Wakil Sekretaris Pengadilan kelas II (eselon IV.b)

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Melaksanakan penatausahaan surat masuk dan keluar

2.400 surat 100 12 bl

-

2 Mengoreksi dan memaraf surat-surat keluar yang berkaitan dengan sekretariatan

152 surat 100 12 bl -

3 Menerima, meneliti dan memproses surat masuk yang didisposisi ke Wakil Sekretaris

12 surat 100 12 bl

4 Membuat Program Kerja Kesekretariatan dan membuat jadwal rencana penyerapan dan realisasi DIPA

1 berkas 100 12 bl -

5 Memeriksa, meneliti dan memaraf laporan SAKPA dan SIMAK BMN

28 laporan 100 12 bl -

6 Mengoreksi dan memaraf laporan realisasi anggaran

12 laporan 100 12 bl -

7

Memeriksa kelengkapan usulan kenaikan pangkat, KGB, Pensiun dan Promosi Jabatan, CPNS menjadi PNS, Mutasi, Kartu Pegawai, Kartu Askes, Kartu Taspen, Karis/Karsu, Pemberian Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya

85 pegawai 100 12 bl -

8 Memeriksa, meneliti dan memaraf laporan bulanan, triwulan, semesteran dan tahunan Bidang Kesekretariatan

75 laporan 100 12 bl -

9 Melaksanakan koordinasi belanja rutin dan Belanja Modal

15 keg 100 12 bl -

10 Melaksanakan koordinasi pemeliharaan kantor 12 keg 100 12 bl -

11 Melaksanakan koordinasi kebersihan dan keamanan kantor

12 keg 100 12 bl -

12 Menyiapkan data-data untuk bahan laporan e-monev anggaran secara online baik dari Bapedda DIY, Bappenas, Komdanas, Kemenkeu

32 laporan 100 12 bl -

13 Menghimpun data keperluan-keperluan kantor untuk penyusunan usulan RKA-K/L

1 keg 100 12 bl -

14 Melaksanakan koordinasi Pengelolaan Perpustakaan

12 keg 100 12 bl -

15 Menyusun LAKIP dan LAPTAH Pengadilan Negeri Wates

2 laporan 100 12 bl -

16 Membuat Notulen rapat dinas 12 dokumen 100 12 bl -

17 Melaksanakan penilaian prestasi kerja PNS Kaur Kepegawaian, Kaur Keuangan, Kaur Umum

3 pegawai 100 1 bl -

18 Menjalankan tugas sebagai Pejabat Pembuat Komitmen

1 keg 100 12 bl -

15

- Eselon V

Kepala Urusan Pengadilan Negeri kelas II (eselon V.a)

Kepala Urusan Kepegawaian

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT

KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1

Mempelajari peraturan perundang-undangan, pedoman, petunjuk tekhnis dan Surat Edaran Mahkamah Agung RI yang berkaitan dengan kepegawaian.

12 Kegiatan 100 12 bln -

2 Memeriksa dan memaraf rekapitulasi daftar hadir dan daftar pulang pegawai (untuk Reumunerasi, Uang makan dan untuk keperluan lain)

36 dokumen 100 12 bln -

3 Menyusun program kerja Urusan Kepegawaian. 1 dokumen 100 12 bln -

4 Melakukan koordinasi dengan BKN, Pengadilan Tinggi dan Mahkamah Agung RI serta Instansi lain yang berhubungan dengan kepegawaian.

15 Kegiatan 100 12 bln -

5 Mengusulkan Kenaikan Pangkat PNS 9 Pegawai 100 12 bln -

6 Mengusulkan Kenaikan Gaji Berkala 19 Pegawai 100 12 bln -

7 Mengusulkan pengangkatan CPNS menjadi PNS, Promosi Jabatan, Mutasi, dan Pensiun

2 Pegawai 100 12 bln -

8 Mengusulkan Kartu Pegawai, Kartu Askes, Kartu Taspen, Karis/Karsu, Pemberian Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya.

5 Pegawai 100 12 bln -

9 Memproses permohonan Cuti pegawai 50 berkas 100 12 bln -

10 Menyelenggarakan upacara pengambilan sumpah PNS dan pelantikan jabatan.

1 Kegiatan 100 12 bln -

11 Menyusun Daftar Urut Kepangkatan, Daftar Urut Senioritas dan Bezetting Pegawai.

6 Laporan 100 12 bln -

12 Memeriksa dan memberi paraf surat-surat keluar Urusan Kepegawaian.

120 Surat 100 12 bln -

13 Menyusun laporan bulanan, triwulanan dan tahunan Urusan Kepegawaian

17 Laporan 100 12 bln -

14 Melakukan penilaian Prestasi Kerja PNS staf Urusan Kepegawaian

1 Pegawai 100 12 bln -

Kepala Urusan Keuangan

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN TARGET

KUANT/OUTPUT

KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Menyusun rencana pelaksanaan tugas dibidang Keuangan dan berpedoman pada rencana kerja Kesekretariatan

1 keg 100 1 bl -

2

Melakukan Pengawasan, bimbingan, arahan dan petunjuk kepada staf Keuangan, mekanisme pelakanaan tugas, agar pelaksanaan tugas sesuai dengan ketentuan yang berlaku;

12 keg 100 12 bl -

3 Meneliti SPP yang berkaitan dengan penggunaan dana bersumber DIPA

100 spp 100 12 bl -

4 Membuat dan menandatangani SPM dan meneliti kelengkapannya untuk disampaikan ke KPPN

100 spm 100 12 bl -

5 Membuat konsep surat yang berhubungan dengan tugas Keuangan

12 surat 100 12 bl -

6 Memberikan Penilaian Prestasi Kerja PNS pada urusan Keuangan

1 orang 100 1 bl -

16

7 Menyiapkan data untuk permintaan pembayaran tunjangan kinerja pegawai (reumunerasi)

13 berkas 100 12 bl

8 Meneliti dan memaraf laporan bulanan, triwulan, semester dan tahunan bagian Keuangan

42 lapora

n 100 12 bl

-

9 Meneliti kelengkapan permohonan pembayaran gaji, dan mutasi pegawai (SKPP)

17 berkas 100 12 bl -

10 Membuat laporan pelaksanakan tugas kepada atasan sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas

12 lapora

n 100 12 bl

-

11 Mengelola Aplikasi SAKPA, SPM, GPP, RKAKL, POK, PIN PPSPM, PP 39 (BAPEDDA DIY DAN BAPENAS), KOMDANAS

8 keg 100 12 bl -

12 Meneliti data penghitungan pajak (formulir A2) 54 data 100 1 bl -

Kepala Urusan Umum

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Menyusun Program Kerja Urusan Umum 1 keg 100 1 bl -

2 Menatausahakan surat masuk

1.200 surat 100 12 bl

-

3 Menatausahakan surat keluar

1.200 surat 100 12 bl

-

4 Menyusun Laporan Bulanan 12 keg 100 12 bl -

5 Membagi tugas dan mengatur jadwal kegiatan pegawai kontrak (Satpam, Sopir, dan Pramubakti)

12 keg 100 12 bl -

6 Melaksanakan Perawatan Gedung Kantor (BMN) 4 keg 100 12 bl -

7 Melaksanakan Perawatan Inventaris Kantor (BMN)

20 keg 100 12 bl -

8 Melaksanakan Perawatan Kendaraan Dinas (BMN)

15 keg 100 12 bl -

9 Melaksanakan koordinasi Pengelolaan Perpustakaan

12 keg 100 12 bl -

10 Mengelola Aplikasi SIMAK BMN dan Persediaan 4 aplikasi 100 12 bl -

11 Membuat DIR/KIB 10 dokume

n 100 1 bl

-

12 Melaksanakan Rekonsiliasi internal data SIMAK BMN dan SAKPA

24 keg 100 12 bl -

13 Melaksanakan Opnam fisik barang persediaan 24 keg 100 12 bl -

14 Melaksanakan kegiatan Kebersihan Lingkungan Kantor termasuk menyiapkan ruang sidang dan mengkoordinasi keamanan kantor

240 keg 100 12 bl -

15 Mempersiapkan Penyelenggaraan Rapat Dinas dan kegiatan kedinasan lainnya

20 keg 100 12 bl -

16 Menindaklanjuti/membalas surat masuk yang di disposisi ke bagian umum

20 surat 100 12 bl -

17 Meneliti laporan bulanan dan surat keluar dari urusan umum

32 surat 100 12 bl -

18 Menerima dan Mengelola Barang Persediaan 240 keg 100 12 bl -

19 Menyiapkan bahan penyusunan LAKIP dan LAPTAH

2 dokume

n 100 1 bl

-

20 Menatausahakan arsip surat keluar dan surat masuk urusan umum

1.220 arsip 100 12 bl

-

17

- Staf

Staf Kepaniteraan Hukum

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT

KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Membuat Laporan Bulanan tentang Keadaan Perkara, Jenis Perkara , Keuangan Perkara dan Rekapitulasi Perkara Perdata dan Pidana

12 laporan 100 12 bln -

2

Membuat Laporan Catur Wulan tentang Perkara Perdata yang dimohonkan Banding, Kasasi, Eksekusi dan Peninjauan Kembali serta Perkara Pidana yang dimohonkan Banding, Kasasi, Grasi dan Peninjauan kembali.

3 laporan 100 12 bln -

3 Membuat Laporan Semesteran tentang kegiatan Hakim perkara Perdata dan Pidana.

2 laporan 100 12 bln -

4 Membuat Laporan Tahunan keadaan Perkara Perdata dan Pidana

1 laporan 100 12 bln -

5 Menerima pengaduan dari masyarakat 4 laporan 100 12 bln -

6 Membuat Laporan Triwulanan Penanganan Pengaduan

4 laporan 100 12 bln -

7 Menjalankan Aplikasi CTS2 yaitu mengupdata ke Web Pengadilan Negeri Wates dan ke Mahkamah Agung

240 keg 100 12 bln -

8 Melayani permintaan data dari Instansi lain 30 dokum

en 100 12 bln -

9 Mengolah/Membenahi tata administrasi kearsipan perkara dengan sistem komputerisasi

600 berkas 100 12 bln -

10 Melayani permintaan Informasi Publik (SK KMA 1-144 Tahun 2012)

30 data 100 12 bln -

11 Melayani peminjaman berkas perkara 40 berkas 100 12 bln -

12

Membantu mahasiswa yang riset di Pengadilan Negeri Wates yaitu dengan mencarikan data yang diminta sampai dengan selesai dan membuatkan surat keterangan riset.

15 keg 100 12 bln -

13 Menerima dan meneliti Perkara Perdata dan Pidana yang telah diminutasi untuk diarsipkan

270 berkas 100 12 bln -

Staf Kepaniteraan Pidana

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Menerima Berkas Perkara Pidana Biasa dari Panmud Pidana untuk dimasukkan data-data yang diperlukan ke dalam SIPP/CTS

160 perkara 100 12 bln -

2 Menerima Berkas Perkara Pidana Singkat dari Panmud Pidana untuk dimasukkan data-data yang diperlukan ke dalam SIPP/CTS

20 perkara 100 12 bln -

3

Menerima Berkas Perkara Pidana Cepat/Tipiring dari Panmud Pidana untuk dimasukkan data-data yang diperlukan ke dalam SIPP/CTS

20 perkara 100 12 bln -

4

Menerima Berkas Perkara Pidana Lalu Lintas dari Panmud Pidana dan diurutkan dan diberikan nomor Register Tilang untuk Sidang Tilang

12.000 perkara 100 12 bln -

18

5

Menerima berkas perkara Pidana Biasa yang Minutasi dari Panmud Pidana untuk digunakan sebagai kontrol terhadap data di dalam SIPP/CTS

160 perkara 100 12 bln -

6

Menerima berkas perkara Pidana Singkat yang Minutasi dari Panmud Pidana untuk digunakan sebagai kontrol terhadap data di dalam SIPP/CTS

20 perkara 100 12 bln -

7

Menerima berkas perkara Pidana Tipiring yang Minutasi dari Panmud Pidana untuk digunakan sebagai kontrol terhadap data di dalam SIPP/CTS

20 perkara 100 12 bln -

8

Menerima berkas perkara Pidana Lalu Lintas yang Minutasi dari Panmud Pidana untuk dikirimkan ke Kejaksaan dan diarsipkan ke Bagian Hukum

12.000 perkara 100 12 bln -

9 Mengetik penetapan ijin/persetujuan penyitaan

225 penetapan 100 12 bln -

10 Mengetik penetapan ijin/persetujuan penggeledahan

40 penetapan 100 12 bln -

11 Menulis Register Ijin/ Persetujuan Penyitaan 225 perkara 100 12 bln -

12 Menulis Register Ijin/ Persetujuan Penggeledahan

40 penetapan 100 12 bln -

13

Menerima berkas upaya hukum banding, Kasasi, Peninjauan Kembali, Grasi dari Panmud Pidana dan memasukkan data-datanya ke dalam SIPP/CTS

25 perkara 100 12 bln -

Staf Kepaniteraan Perdata

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Meregister Perkara Gugatan dan Permohonan yang masuk

70 perkara 100 12 bln

2

Menerima berkas Perkara Gugatan dan Permohonan dari Panmud Perdata untuk dimasukkan data-data yang diperlukan ke dalam CTS

70 perkara 100 12 bln

3 Membuat Penetapan Penunjukan Hakim, Panitera Pengganti dan Hari Sidang

210 penunjukan 100 12 bln

4 Meminta penunjukan Majelis Hakim dan Hakim kepada Ketua Pengadilan Negeri

70 penunjukan 100 12 bln

5 Meminta Penunjukan Panitera Pengganti kepada Panitera / Sekretaris

70 penunjukan 100 12 bln

6 Meminta Penetapan hari sidang kepada Hakim yang ditunjuk

70 penunjukan 100 12 bln

7 Menginput penunjukan Majelis Hakim, Panitera Pengganti, dan Hari sidang untuk dimasukkan data-data yang diperlukan ke dalam CTS

210 kali 100 12 bln

8 Mengisi tundaan sidang pada register 190 tundaan 100 12 bln

19

9

Menerima berkas Perkara Gugatan dan Permohonan yang minutasi untuk digunakan sebagai kontrol terhadap data di dalam CTS dan Buku Register

70 berkas 100 12 bln

10 Menyerahkan berkas yang sudah Berkekuatan Hukum Tetap kepada kepaniteraan hukum

60 berkas 100 12 bln

Staf Urusan Kepegawaian

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Menginput dan peremajaan data SAPK, SIMPEG dan KOMDANAS.

55 dokumen 100 12 bln -

2 Mengetik usulan Kenaikan Pangkat PNS 9 Pegawai 100 12 bln -

3 Mengetik Kenaikan Gaji Berkala 19 Pegawai 100 12 bln -

4 Mengetik usulan pengangkatan CPNS menjadi PNS, Promosi Jabatan, Mutasi, dan Pensiun

2 Pegawai 100 12 bln -

5 Mengetik usulan Kartu Pegawai, Kartu Askes, Kartu Taspen, Karis/Karsu, Pemberian Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya.

5 Pegawai 100 12 bln -

6 Mengetik surat penetapan cuti pegawai 50 Surat 100 12 bln -

7 Mengetik Berita Acara Sumpah Jabatan / PNS, Surat Pernyataan Pelantikan dan Surat Pernyataan Telah Menduduki Jabatan

1 Kegiatan 100 12 bln -

8 Mengetik Daftar Urut Kepangkatan, Daftar Urut Senioritas dan Bezetting Pegawai.

6 Laporan 100 12 bln -

9 Mengetik dan mengarsipkan surat-surat urusan kepegawaian

120 Surat 100 12 bln -

10 Mengetik laporan bulanan, triwulanan dan tahunan Urusan Kepegawaian

17 Laporan 100 12 bln -

Staf Urusan Keuangan

Bedahara Penerimaan & Operator SAKPA

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT

KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1

Menatausahakan pembukuan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) yang meliputi : Buku Kas Umum, Buku Pembantu Kas, Buku Pengawasan

36 berkas 100 12 bln

2

Membuat berita acara pemeriksaan kas oleh atasan langsung bendahara penerima serta Laporan Pertanggung Jawaban Bendahara Penerima setiap bulan

12 berkas 100 12 bln

3 Menyusun Laporan Bulanan dan Triwulanan PNBP

16 laporan 100 12 bln

4 Rekonsiliasi SAI dengan KPPN dan KORWIL 24 rekon 100 12 bln

5 Menyusun Laporan Penyerapan DIPA 12 laporan 100 12 bln

6 Menyusun Laporan Pajak 12 laporan 100 12 bln

7 Menyusun Laporan PP 39 Tahun 2006 4 laporan 100 12 bln

8 Menyusun Laporan Keuangan / CaLK 2 laporan 100 12 bln

9 Menyusun Laporan TGR 12 laporan 100 12 bln

10 Mengisi Monev Bapennas, Kemenkeu, Bapeda DIY

20 kali 100 12 bln

20

11 Update Komdanas MA-RI 12 update 100 12 bln

12 Update Konten / Isi Website 20 update 100 12 bln

- Fungsional

Ketua Pengadilan

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Membagi Perkara Pidana dengan membuat dan menandatangani Penetapan Penunjukan Majelis Hakim

160 perkara 100 12 bl -

2 Membagi Perkara Perdata dengan membuat dan menandatangani Penetapan Penunjukan Majelis Hakim

30 perkara 100 12 bl -

3 Mempelajari berkas perkara pidana yang ditangani 16 perkara 100 12 bl -

4 Mempelajari berkas perkara perdata yang ditangani 3 perkara 100 12 bl -

5 Membuat penetapan hari sidang perkara pidana 16 penetapan 100 12 bl -

6 Membuat penetapan hari sidang perkara perdata 3 penetapan 100 12 bl -

7 Membuat penetapan Penahanan 12 penetapan 100 12 bl -

8 Menandatangani Perpanjangan Penahanan (60hr/psl.26 ayat 2 KUHAP)

144 penetapan 100 12 bl -

9 Sidang Perkara pidana 96 sidang 100 12 bl -

10 Sidang Perkara Perdata 36 sidang 100 12 bl -

11 memeriksa dan menandatangani Berita Acara Sidang pkr Pidana

96 keg 100 12 bl -

12 Memeriksa dan menandatangani Berita Acara Sidang pkr perdata

36 keg 100 12 bl -

13 Memeriksa, konsep, koreksi dan tanda tangan Putusan Perkara Pidana

16 putusan 100 12 bl -

14 Memeriksa, konsep, koreksi dan tanda tangan Putusan Perkara Perdata

3 putusan 100 12 bl -

15 Membuat dan menandatangani Permohonan Perpanjangan Penahanan (psl. 29 KUHAP) tahap I kepada KPT

20 permohona

n 100 12 bl -

16 Membuat dan menandatangani Permohonan Perpanjangan Penahanan (psl. 29 KUHAP) tahap II kepada KPT

10 permohona

n 100 12 bl -

17 Membuat dan menandatangani Penetapan Perpanjangan Penahanan (psl.29 KUHAP) oleh Penyidik dan Penuntut Umum

10 penetapan 100 12 bl -

18 Membuat dan menandatangani penetapan penangguhan penahanan, pengalihan jenis penahanan, dan pembantaran

3 penetapan 100 12 bl -

19 Men-disposisi Surat Masuk

1.000 surat 100 12 bl -

20

Memimpin rapat berkala Hakim dan pegawai Pengadilan Negeri Wates untuk membahas masalah teknis dan non teknis peradilan dalam rangka pelaksanaan tugas pokok dan fungsi serta perbaikan kinerja

12 keg 100 12 bl -

21 Melaksanakan evaluasi terhadap laporan hasil pengawasan dari WKPN dan Hakim Pengawas Bidang

6 keg 100 12 bl -

22 Membuat Program kerja untuk 1 tahun 1 keg 100 1 bl -

23 Membuat Renstra, RKT, Penetapan Kinerja, IKU (SAKIP)

1 keg 100 1 bl -

21

24 Memeriksa Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP)

1 keg 100 1 bl -

25 Membuat Laporan Tahunan 1 Laporan 100 1 bl -

26

Melakukan pemeriksaan langsung dan menandatangani register-register perkara pidana dan perdata, serta buku induk dan jurnal keuangan perkara perdata

4 keg 100 12 bl -

27 Memeriksa dan menandatangani laporan-laporan rutin tentang keadaan perkara pidana dan perdata (Bulanan, Catur Wulanan, Semesteran, Tahunan)

18 Laporan 100 12 bl -

28 Memeriksa dan menandatangani laporan-laporan bidang kesekretariatan (keuangan, Kepegawaian, dan Umum)

75 Laporan 100 12 bl -

29

Menerbitkan surat-surat dinas dan surat-surat keputusan berdasarkan ketentuan perundang-undangan yang berlaku, seperti surat-surat yang berhubungan dengan cuti pegawai, SK Kenaikan gaji berkala, kenaikan pangkat, usulan promosi mutasi, dan lain-lain;

85 surat 100 12 bl -

30 Membuat/menerbitkan SK (Surat Keputusan) tentang Panjar Biaya Perkara Perdata /Radius

1 SK 100 1 bl -

31 Membuat/menerbitkan SK (Surat Keputusan) tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara (BAPP) dan Pengelolaannya

1 SK 100 1 bl -

32

Membuat/menerbitkan SK (Surat Keputusan) tentang Penunjukkan Pengelola Biaya Proses beserta Pejabat Pembuat Komitmen, Bendahara, dan Staf Pelaksananya

1 SK 100 1 bl -

33 Membuat penetapan SKBH (Surat Keterangan Bantuan Hukum/Kuasa Insidentil)

5 SKBH 100 1 bl -

34 Membuat perjanjian kerja sama Pos Bantuan Hukum (POSBAKUM)

1 dokumen 100 1 bl -

35 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang Susunan Majelis Hakim PN Wates

2 SK 100 2 bl -

36 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang Hakim Pengawas Bidang dan Humas

1 SK 100 1 bl -

37 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang Penunjukan Pejabat PPID dan Petugas Informasi(SK KMA 1-144 Tahun 2012)

1 SK 100 1 bl -

38 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang Penunjukan Petugas Meja Pengaduan

1 SK 100 1 bl -

39 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang Penunjukan Hakim dan Pegawai yang ditugaskan untuk memeriksa Pengaduan

1 SK 100 1 bl -

40 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang Standar biaya perolehan salinan informasi

1 SK 100 1 bl -

41 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang penetapan daftar informasi public

1 SK 100 1 bl -

42 Membuat panduan tata cara permohonan informasi 1 dokumen 100 1 bl -

43 Membuat laporan Tahunan pelayanan keterbukaan informasi

1 Laporan 100 1 bl -

44 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang JOB Description

1 SK 100 1 bl -

45 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang Petugas Pengelola Absensi dan tim pengawasan ketentuan Penegakan Disiplin Kerja

1 SK 100 1 bl -

46 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang tim penyusun SAKIP dan LAKIP

1 SK 100 1 bl -

47 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang pembentukan tim monitoring pelaksanaan DIPA dan evaluasi hasil kegiatan

1 SK 100 1 bl -

48 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang pembentukan tim BAPERJAKAT

1 SK 100 1 bl -

49 Membuat SK (Surat Keputusan) tentang penunjukkan petugas pengelola Teknologi Informasi, Website, Desk Info, dan SIPP/CTS

1 SK 100 1 bl -

22

50 Membuat SOP (Standard Operasional Prosedur) dan SP (Standard Pelayanan) Pengadilan Negeri Wates

2 dokumen 100 1 bl -

51 Memberikan Penilaian Prestasi Kerja PNS untuk WKPN, Hakim dan Pansek

12 pegawai 100 1 bl -

52 Melakukan pembinaan terhadap organisasi Korpri, Dharmayukti Karini, IKAHI, Koperasi, PTWP dan lain-lain di Lingkungan Pengadilan Negeri Wates

5 keg 100 12 bl -

Wakil Ketua Pengadilan

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Memimpin rapat berkala Hakim, Pejabat dan Pegawai Pengadilan Negeri Wates dalam rangka pelaksanaan tugas pengawasan

6 keg 100 12 bl

2 Melaksanakan tugas pengawasan Bidang Administrasi Kepaniteraan (Administrasi Perkara Pidana, Perdata dan Hukum)

6 Laporan 100 12 bl

3 Melaksanakan tugas pengawasan Bidang Administrasi Kesekretariatan (Kepegawaian, Keuangan dan Umum )

6 Laporan 100 12 bl

4 Membagi Perkara Perdata Permohonan dengan membuat dan menandatangani Penetapan Penunjukan Hakim

40 Penetapan 100 12 bl -

5 Membagi Perkara Pidana Singkat dan Cepat dengan membuat dan menandatangani Penetapan Penunjukan Majelis Hakim/Hakim Tunggal

88 Penetapan 100 12 bl -

6 Mempelajari dan mendisposisi surat permohonan persetujuan/ijin penyitaan/penggeledahan dari Penyidik

225 surat 100 12 bl -

7 Membuat penetapan ijin/persetujuan penyitaan/penggeledahan

225 Penetapan 100 12 bl -

8 Memimpin sidang BAPERJAKAT 4 keg 100 12 bl -

9 Mempelajari berkas perkara pidana Biasa dan Singkat yang diterima

16 keg 100 12 bl -

10 Membuat Penetapan hari sidang perkara pidana Biasa dan Singkat

16 Penetapan 100 12 bl -

11 Membuat Penetapan Penahanan (Psl. 26 ayat 1 KUHAP)

14 Penetapan 100 12 bl -

12 Membuat Penetapan Pengalihan jenis penahanan dan Penangguhan Penahanan

2 Penetapan 100 12 bl -

13 Mempelajari berkas perkara perdata Gugatan yang diterima

3 keg 100 12 bl

14 Membuat Penetapan hari sidang perkara perdata Gugatan

3 Penetapan 100 12 bl

15 Mempelajari berkas perkara perdata Permohonan yang diterima

13 keg 100 12 bl

16 Membuat Penetapan hari sidang perkara perdata Permohonan

13 Penetapan 100 12 bl

17 Melaksanakan sidang Perkara Pidana, Perdata Gugatan dan Permohonan

158 sidang 100 12 bl -

18 Memeriksa Berita Acara Persidangan 158 keg 100 12 bl -

19 Menandatangani Berita Acara Persidangan 158 keg 100 12 bl

20 Musyawarah Majelis 19 keg 100 12 bl -

21 Memeriksa dan Menandatangani Putusan 19 keg 100 12 bl -

22 Minutasi 19 keg 100 12 bl -

23 Melaksanakan Sidang perkara pidana Cepat (Tipiring/Lalu-lintas) dan Praperadilan

7 sidang 100 12 bl -

24 Membuat Putusan/Penetapan perkara Permohonan 13 putusan 100 12 bl -

25 Membuat penetapan Penunjukan Penasihat Hukum, Putusan Sela dan Penunjukan Hakim Mediator

10 keg 100 12 bl -

23

26 Melaksanakan Sidang ditempat 2 sidang 100 12 bl -

Hakim

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

Unsur Utama

1 Mempelajari berkas perkara pidana Biasa dan Singkat yang diterima

43 keg 100 12 bl

2 Membuat Penetapan hari sidang perkara pidana Biasa dan Singkat

43 Penetapan 100 12 bl

3 Membuat Penetapan Penahanan (Psl. 26 ayat 1 KUHAP)

40 Penetapan 100 12 bl

4 Membuat Penetapan Pengalihan jenis penahanan dan Penangguhan Penahanan

2 Penetapan 100 12 bl

5 Mempelajari berkas perkara perdata Gugatan yang diterima

8 keg 100 12 bl

6 Membuat Penetapan hari sidang perkara perdata Gugatan

8 Penetapan 100 12 bl

7 Mempelajari berkas perkara perdata Permohonan yang diterima

4 keg 100 12 bl

8 Membuat Penetapan hari sidang perkara perdata Permohonan

4 Penetapan 100 12 bl

9 Melaksanakan sidang Perkara Pidana, Perdata Gugatan dan Permohonan

362 sidang 100 12 bl

10 Memeriksa Berita Acara Persidangan 362 keg 100 12 bl

11 Menandatangani Berita Acara Persidangan 362 keg 100 12 bl

12 Musyawarah Majelis 51 keg 100 12 bl

13 Membuat konsep putusan 17 keg 100 12 bl

14 Memeriksa dan Menandatangani Putusan 51 keg 100 12 bl

15 Minutasi 51 keg 100 12 bl

16 Melaksanakan Sidang perkara pidana Cepat (Tipiring/Lalu-lintas) dan Praperadilan

7 sidang 100 12 bl

17 Membuat Putusan/Penetapan perkara Permohonan 4 putusan 100 12 bl

18 Membuat penetapan Penunjukan Penasihat Hukum, Putusan Sela dan Penunjukan Hakim Mediator

10 keg 100 12 bl

19 Melaksanakan Sidang ditempat 2 sidang 100 12 bl

Unsur Penunjang

20 Hakim Mediator 20 mediasi 100 12 bl

Panitera

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Menerima dan meneliti berkas perkara pidana dan perdata yang diterima di Kepaniteraan

318 perkara 100 12 bln

2 Memeriksa berkas perkara pidana dan perdata yang diminutasi

318 perkara 100 12 bln

3 Membuat, meniliti, dan menandatangani salinan putusan dan salinan penetapan pengadilan

318 perkara 100 12 bln

4 Menandatangani salinan resmi penetapan (hari sidang, penahanan, perpanjangan penahanan), petikan putusan, salinan putusan perkara pidana

808 penetapan 100 12 bln -

24

5

Menandatangani surat permintaan bantuan pemanggilan/pemberitahuan delegasi ke PN lain dalam perkara perdata (permohonan bantuan panggilan/pemberitahuan putusan pernyataan Banding/Kasasi/PK; penyerahan Memori Banding/Kasasi/alasanPK; penyerahan Kontra Memori Banding/Kasasi/jawaban PK; Inzage, pemberitahuan putusan banding/Kasasi/PK ), aanmaning, dan Konsinyasi

90 surat 100 12 bln -

6 Menandatangani akta pernyataan upaya hukum, tanda terima memori/kontra memori, inzage (banding, kasasai, PK)

100 akta 100 12 bln -

7 Menunjuk Panitera Pengganti dalam perkara pidana Biasa dan perkara perdata Gugatan

190 penunjuka

n 100 12 bln -

8 Membuat laporan bulanan, triwulanan, caturwulan, dan tahunan serta laporan/permintaan data dari instansi lain

56 laporan 100 12 bln -

9 Membuat surat pengantar berkas upaya hukum yang siap dikirim ke PT / MA

35 berkas 100 12 bln -

10 Menandatangani pendaftaran badan hukum (CV, UD, PB, PO ), Surat Kuasa

100 akta 100 12 bln -

Wakil Panitera

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1

Menandatangani surat pengantar pengiriman salinan penetapan (hari sidang, penahanan,perpanjangan penahanan), petikan putusan, salinan putusan perkara pidana yang ditujukan ke Kejaksaan, Polres, Rutan

400 surat 100 12 bln -

2 Menandatangani salinan resmi penetapan (hari sidang, penahanan, perpanjangan penahanan), petikan putusan, salinan putusan perkara pidana

808 penetapan 100 12 bln -

3

Menandatangani surat permintaan bantuan pemanggilan/pemberitahuan delegasi ke PN lain dalam perkara perdata (permohonan bantuan panggilan/pemberitahuan putusan pernyataan Banding/Kasasi/PK; penyerahan Memori Banding/Kasasi/alasanPK; penyerahan Kontra Memori Banding/Kasasi/jawaban PK; Inzage, pemberitahuan putusan banding/Kasasi/PK ), aanmaning, dan Konsinyasi

90 surat 100 12 bln -

4 Menandatangani surat pengantar pengiriman relaas panggilan/pemberitahuan permohonan bantuan dari PN lain

10 surat 100 12 bln -

5 Meneliti dan memaraf penetapan perpanjangan penahanan KPN atas permintaan Penyidik/Penuntut Umum

10 penetapan 100 12 bln -

6 Meneliti dan memaraf laporan banding/kasasi yang terdakwanya ditahan

25 laporan 100 12 bln -

7 Menandatangani akta pernyataan upaya hukum, tanda terima memori/kontra memori, inzage (banding, kasasai, PK)

100 akta 100 12 bln -

8

Meneliti dan memaraf berkas perkara pidana/perdata yang sudah dilampiri blangko penunjukan Majelis hakim/Hakim untuk diteruskan ke KPN/Waka PN

270 berkas 100 12 bln -

9 Menunjuk Panitera Pengganti dalam perkara pidana singkat, tipiring, lalu lintas dan perkara perdata permohonan

128 penunjukan 100 12 bln -

10 Meneliti dan memaraf laporan bulanan, triwulanan, caturwulan, dan tahunan serta laporan/permintaan data dari instansi lain

56 laporan 100 12 bln -

25

11 Meneliti register perkara pidana dan perdata 12 keg 100 12 bln -

12 Meneliti dan memaraf surat pengantar berkas upaya hukum yang siap dikirim ke PT / MA

35 berkas 100 12 bln -

13 Menandatangani pendaftaran badan hukum (CV, UD, PB, PO ), Surat Kuasa

100 akta 100 12 bln -

14 Menginventarisir data untuk bahan laporan tahunan dan LAKIP

2 keg 100 12 bln -

15 Menandatangani jadwal piket jurusita/jurusita pengganti

12 keg 100 12 bln -

16 Membuat penilaian prestasi kerja PNS untuk Panitera muda dan jurusita/jurusita pengganti

17 orang 100 12 bln -

17 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana biasa yang dibagikan

8 perkara 100 12 bln -

18 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Singkat yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

19 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Cepat/Tipiring yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

20 Menerima berkas perkara pidana Lalu Lintas yang dibagikan

600 perkara 100 12 bln -

21 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Permohonan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

22 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Gugatan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

23 Mengetik penetapan hari sidang dalam perkara pidana/perdata

12 penetapan 100 12 bln -

24 Mengetik penetapan penahanan 8 penetapan 100 12 bln -

25 Mengetik perpanjangan penahanan ketua PN (psl. 26 KUHAP),

8 penetapan 100 12 bln -

26 Mengetik permohonan perpanjangan penahanan Pengadilan Tinggi kepada KPT melalui KPN yang ditanda tangani Ketua Majelis (psl. 29 KUHAP)

1 penetapan 100 12 bln -

27

Mengetik penetapan penunjukan penasehat hukum, Putusan Sela, Pengalihan jenis Penahanan, Penangguhan Penahanan dan Pembantaran Penahanan

5 penetapan 100 12 bln -

28 Mempersiapkan persidangan, mengikuti persidangan dengan mencatat jalannya sidang dan segala sesuatu yang terjadi di persidangan

81 sidang 100 12 bln -

29 Mengetik penetapan penunjukan Hakim Mediasi 2 penetapan 100 12 bln -

30 Melaporkan penundaan sidang kepada panitera muda pidana/perdata

81 kali 100 12 bln -

31 Menginput data dalam CTS tentang penundaan sidang, putusan sela, tuntutan, putusan akhir

81 kali 100 12 bln -

32 Membuat dan menandatangani Berita Acara Persidangan

81 BAP 100 12 bln -

33 Mengetik dan menandatangani petikan putusan 8 petikan putusan

100 12 bln -

34 Mengetik dan menandatangani putusan 14 putusan 100 12 bln -

35

Minutasi perkara dilengkapi CD (Compact Disk) untuk perkara Pidana Biasa, Singkat, Perdata Permohonan dan Gugatan yang selanjutnya menyerahkan kepada Panitera Muda Pidana/Perdata

614 perkara 100 12 bln -

36 Mengikuti sidang Pemeriksaan Setempat 1 perkara 100 12 bln -

26

Panitera Muda Perdata

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Menerima dan meneliti Perkara Gugatan, Permohonan dan Perlawanan (Verzet) yang masuk

70 perkara 100 12 bln -

2 Menerima dan meneliti Perkara Permohonan Banding, Kasasi, Permohonan Peninjauan Kembali dan Permohonan Eksekusi yang masuk

10 perkara 100 12 bln -

3 Penjelasan dan Penaksiran biaya perkara Gugatan, Permohonan, upaya hukum (Banding, Kasasi, PK), Eksekusi

80 perkara 100 12 bln -

4 Membuat Surat Kuasa Membayar (SKUM) kepada calon penggugat atau pemohon

80 perkara 100 12 bln -

5

Membagi tugas panggilan / pemberitahuan kepada Juru Sita / Juru Sita Pengganti ( pemberitahuan putusan, pernyataan Banding/Kasasi/PK; penyerahan Memori Banding/Kasasi/alasanPK; penyerahan Kontra Memori Banding/Kasasi/jawaban PK; Inzage, pemberitahuan putusan banding/Kasasi/PK ), aanmaning dan Konsinyasi

266 kali 100 12 bln -

6

Meneliti dan memaraf surat keluar (permohonan bantuan panggilan/pemberitahuan putusan pernyataan Banding/Kasasi/PK; penyerahan Memori Banding/Kasasi/alasanPK; penyerahan Kontra Memori Banding/Kasasi/jawaban PK; Inzage, pemberitahuan putusan banding/Kasasi/PK ), aanmaning, dan Konsinyasi

90 surat 100 12 bln -

7 Menerima dan memeriksa perkara perdata yang diminutasi

70 perkara 100 12 bln -

8 Menyiapkan data perkara perdata untuk laporan 19 laporan 100 12 bln -

9

Memeriksa pengisian buku-buku Register perkara perdata (Register Gugatan, Permohonan, Banding, Kasasi, PK, Penyitaan, Eksekusi, Buku Induk Keuangan Perdata, Keuangan Eksekusi, Jurnal Gugatan, Jurnal Permohonan, Jurnal Banding, Jurnal Kasasi, Jurnal PK, Jurnal Eksekusi, Hak-hak Kepaniteraan dan Buku Kas Pembantu, Buku Biaya Proses)

18 register 100 12 bln -

10 Memberikan Penilaian Prestasi Kerja PNS pada kepaniteraan Perdata

1 orang 100 1 bln -

11 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana biasa yang dibagikan

8 perkara 100 12 bln -

12 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Singkat yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

13 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Cepat/Tipiring yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

14 Menerima berkas perkara pidana Lalu Lintas yang dibagikan

600 perkara 100 12 bln -

15 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Permohonan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

16 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Gugatan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

17 Mengetik penetapan hari sidang dalam perkara pidana/perdata

12 penetapan 100 12 bln -

27

18 Mengetik penetapan penahanan 8 penetapan 100 12 bln -

19 Mengetik perpanjangan penahanan ketua PN (psl. 26 KUHAP),

8 penetapan 100 12 bln -

20 Mengetik permohonan perpanjangan penahanan Pengadilan Tinggi kepada KPT melalui KPN yang ditanda tangani Ketua Majelis (psl. 29 KUHAP)

1 penetapan 100 12 bln -

21

Mengetik penetapan penunjukan penasehat hukum, Putusan Sela, Pengalihan jenis Penahanan, Penangguhan Penahanan dan Pembantaran Penahanan

5 penetapan 100 12 bln -

22 Mempersiapkan persidangan, mengikuti persidangan dengan mencatat jalannya sidang dan segala sesuatu yang terjadi di persidangan

81 sidang 100 12 bln -

23 Mengetik penetapan penunjukan Hakim Mediasi 2 penetapan 100 12 bln -

24 Melaporkan penundaan sidang kepada panitera muda pidana/perdata

81 kali 100 12 bln -

25 Menginput data dalam CTS tentang penundaan sidang, putusan sela, tuntutan, putusan akhir

81 kali 100 12 bln -

26 Membuat dan menandatangani Berita Acara Persidangan

81 BAP 100 12 bln -

27 Mengetik dan menandatangani petikan putusan 8 petikan putusan

100 12 bln -

28 Mengetik dan menandatangani putusan 14 putusan 100 12 bln -

29

Minutasi perkara dilengkapi CD (Compact Disk) untuk perkara Pidana Biasa, Singkat, Perdata Permohonan dan Gugatan yang selanjutnya menyerahkan kepada Panitera Muda Pidana/Perdata

614 perkara 100 12 bln -

30 Mengikuti sidang Pemeriksaan Setempat 1 perkara 100 12 bln -

Panitera Muda Hukum

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1

Meneliti dan memaraf Laporan Bulanan tentang Keadaan Perkara, Jenis Perkara , Keuangan Perkara dan Rekapitulasi Perkara Perdata dan Pidana

12 laporan 100 12 bln -

2

Meneliti dan memaraf Laporan Catur Wulan tentang Perkara Perdata yang dimohonkan Banding, Kasasi, Eksekusi dan Peninjauan Kembali serta Perkara Pidana yang dimohonkan Banding, Kasasi, Grasi dan Peninjauan kembali.

3 laporan 100 12 bln -

3 Meneliti dan memaraf Laporan Semesteran tentang kegiatan Hakim perkara Perdata dan Pidana.

2 laporan 100 12 bln -

4 Meneliti dan memaraf Laporan Tahunan keadaan Perkara Perdata dan Pidana

1 laporan 100 12 bln -

5 Menerima, meneliti, memaraf dan meneruskan Laporan Pengaduan Masyarakat/delegasi kepada Pimpinan

4 laporan 100 12 bln -

6 Membuat Laporan Triwulanan Penanganan Pengaduan

4 laporan

7 Mengawasi Aplikasi CTS2 yaitu mengupdate ke Web Pengadilan Negeri Wates dan ke Mahkamah Agung

240 keg 100 12 bln -

8 Meneliti dan memerintahkan kepada staff untuk memenuhi permintaan data dari Instansi lain

30 dokumen 100 12 bln -

28

9 Mengolah/Membenahi tata administrasi kearsipan perkara dengan sistem komputerisasi

270 perkara 100 12 bln -

10 Melayani permohonan Informasi publik (SK KMA 1-144 Tahun 2012)

30 data 100 12 bln -

12 Menerima dan menindak lanjuti surat masuk sesuai dengan disposisi

40 surat 100 12 bln -

13 Menerima dan meneliti pendaftaran Akta CV, UD, PO, PB

100 akta 100 12 bln -

14 Menerima dan meneliti pendaftaran Surat Kuasa Khusus

50 surat kuasa 100 12 bln -

15 Menerima dan meneliti perkara Perdata dan Pidana yang telah diminutasi untuk di arsipkan

270 perkara 100 12 bln -

16 Menerima dan meneliti pendaftaran SKBH (Surat Keterangan Bantuan Hukum/Kuasa Insidentil)

5 SKBH 100 12 bln -

17 Mengawasi Pelaksanaan Posbakum 4 LBH 100 12 bln -

18 Memberikan Penilaian Prestasi Kerja PNS pada kepaniteraan Pidana

20 perkara 100 12 bln -

19 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana biasa yang dibagikan

8 perkara 100 12 bln -

20 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Singkat yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

21 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Cepat/Tipiring yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

22 Menerima berkas perkara pidana Lalu Lintas yang dibagikan

600 perkara 100 12 bln -

23 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Permohonan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

24 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Gugatan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

25 Mengetik penetapan hari sidang dalam perkara pidana/perdata

12 penetapan 100 12 bln -

26 Mengetik penetapan penahanan 8 penetapan 100 12 bln -

27 Mengetik perpanjangan penahanan ketua PN (psl. 26 KUHAP),

8 penetapan 100 12 bln -

28 Mengetik permohonan perpanjangan penahanan Pengadilan Tinggi kepada KPT melalui KPN yang ditanda tangani Ketua Majelis (psl. 29 KUHAP)

1 penetapan 100 12 bln -

29

Mengetik penetapan penunjukan penasehat hukum, Putusan Sela, Pengalihan jenis Penahanan, Penangguhan Penahanan dan Pembantaran Penahanan

5 penetapan 100 12 bln -

30 Mempersiapkan persidangan, mengikuti persidangan dengan mencatat jalannya sidang dan segala sesuatu yang terjadi di persidangan

81 sidang 100 12 bln -

31 Mengetik penetapan penunjukan Hakim Mediasi 2 penetapan 100 12 bln -

32 Melaporkan penundaan sidang kepada panitera muda pidana/perdata

81 kali 100 12 bln -

33 Menginput data dalam CTS tentang penundaan sidang, putusan sela, tuntutan, putusan akhir

81 kali 100 12 bln -

34 Membuat dan menandatangani Berita Acara Persidangan

81 BAP 100 12 bln -

35 Mengetik dan menandatangani petikan putusan 8 petikan putusan

100 12 bln -

36 Mengetik dan menandatangani putusan 14 putusan 100 12 bln -

29

37

Minutasi perkara dilengkapi CD (Compact Disk) untuk perkara Pidana Biasa, Singkat, Perdata Permohonan dan Gugatan yang selanjutnya menyerahkan kepada Panitera Muda Pidana/Perdata

614 perkara 100 12 bln -

38 Mengikuti sidang Pemeriksaan Setempat 1 perkara 100 12 bln -

Panitera Muda Pidana

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Menerima, Meneliti Berkas Perkara Pidana Biasa dan menandatangi tanda terimanya

160 perkara 100 12 bln -

2 Menerima, meneliti Berkas Perkara Pidana Singkat dan menandatangi tanda terimanya

20 perkara 100 12 bln -

3 Menerima, meneliti Berkas Perkara Pidana Cepat/Tipiring dan menandatangani tanda terimanya

20 perkara 100 12 bln -

4 Menerima, meneliti Berkas Perkara Pidana Lalu Lintas

12.000 perkara 100 12 bln -

5

Menerima, meneliti surat-surat masuk pada kepaniteraan Pidana dan menanda tangani tanda terimanya serta menindak lanjuti disposisi Ketua Pengadilan Negeri Wates

400 surat 100 12 bln -

6 Menerima, Meneliti berkas perkara Pidana biasa yang Minutasi dan menandatangani tanda terimanya

160 perkara 100 12 bln -

7 Menerima, Meneliti berkas perkara Pidana Singkat yang Minutasi dan menandatangani tanda terimanya

20 perkara 100 12 bln -

8 Menerima, Meneliti berkas perkara Pidana Tipiring yang Minutasi dan menandatangani tanda terimanya

20 perkara 100 12 bln -

9 Menerima, Meneliti berkas perkara Pidana lalu lintas yang Minutasi dan menandatangani tanda terimanya

12.000 perkara 100 12 bln -

10 Meneliti surat ijin/persetujuan penyitaan/penggeledahan dan memparafnya

225 penetap

an 100 12 bln -

11 Meneliti CTS Perkara Pidana Biasa, Singkat dan Cepat

200 perkara 100 12 bln -

12

Meneliti Register Perkara Pidana Biasa, Singkat, Tipiring, Lalu-Lintas, Penyitaan, Penggeledahan, Penahanan, Banding, Kasasi, PK, Grasi, Barang Bukti, Wasmat, Praperadilan, Keuangan Pidana

15 register 100 12 bln -

13 Meneliti berkas upaya hukum banding, Kasasi, Peninjauan Kembali, Grasi dan membuat laporan Banding/Kasasi

25 perkara 100 12 bln -

14 Menerima dan meneliti pelimpahan barang bukti

12.200 Barang Bukti

100 12 bln -

15 Memberikan Penilaian Prestasi Kerja PNS pada kepaniteraan Pidana

1 Orang 100 12 bln -

16 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana biasa yang dibagikan

8 perkara 100 12 bln -

17 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Singkat yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

18 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Cepat/Tipiring yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

30

19 Menerima berkas perkara pidana Lalu Lintas yang dibagikan

600 perkara 100 12 bln -

20 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Permohonan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

21 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Gugatan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

22 Mengetik penetapan hari sidang dalam perkara pidana/perdata

12 penetap

an 100 12 bln -

23 Mengetik penetapan penahanan 8 penetap

an 100 12 bln -

24 Mengetik perpanjangan penahanan ketua PN (psl. 26 KUHAP),

8 penetap

an 100 12 bln -

25 Mengetik permohonan perpanjangan penahanan Pengadilan Tinggi kepada KPT melalui KPN yang ditanda tangani Ketua Majelis (psl. 29 KUHAP)

1 penetap

an 100 12 bln -

26

Mengetik penetapan penunjukan penasehat hukum, Putusan Sela, Pengalihan jenis Penahanan, Penangguhan Penahanan dan Pembantaran Penahanan

5 penetap

an 100 12 bln -

27 Mempersiapkan persidangan, mengikuti persidangan dengan mencatat jalannya sidang dan segala sesuatu yang terjadi di persidangan

81 sidang 100 12 bln -

28 Mengetik penetapan penunjukan Hakim Mediasi 2 penetap

an 100 12 bln -

29 Melaporkan penundaan sidang kepada panitera muda pidana/perdata

81 kali 100 12 bln -

30 Menginput data dalam CTS tentang penundaan sidang, putusan sela, tuntutan, putusan akhir

81 kali 100 12 bln -

31 Membuat dan menandatangani Berita Acara Persidangan

81 BAP 100 12 bln -

32 Mengetik dan menandatangani petikan putusan 8 petikan putusan

100 12 bln -

33 Mengetik dan menandatangani putusan 14 putusan 100 12 bln -

34

Minutasi perkara dilengkapi CD (Compact Disk) untuk perkara Pidana Biasa, Singkat, Perdata Permohonan dan Gugatan yang selanjutnya menyerahkan kepada Panitera Muda Pidana/Perdata

614 perkara 100 12 bln -

35 Mengikuti sidang Pemeriksaan Setempat 1 perkara 100 12 bln -

Panitera Pengganti

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

1 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana biasa yang dibagikan

8 perkara 100 12 bln -

2 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Singkat yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

3 Menerima, membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara pidana Cepat/Tipiring yang dibagikan

1 perkara 100 12 bln -

4 Menerima berkas perkara pidana Lalu Lintas yang dibagikan

600 perkara 100 12 bln -

31

5 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Permohonan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

6 Menerima,membaca dan meneliti kelengkapan berkas perkara Perdata Gugatan yang dibagikan

2 perkara 100 12 bln -

7 Mengetik penetapan hari sidang dalam perkara pidana/perdata

12 penetapan 100 12 bln -

8 Mengetik penetapan penahanan 8 penetapan 100 12 bln -

9 Mengetik perpanjangan penahanan ketua PN (psl. 26 KUHAP),

8 penetapan 100 12 bln -

10 Mengetik permohonan perpanjangan penahanan Pengadilan Tinggi kepada KPT melalui KPN yang ditanda tangani Ketua Majelis (psl. 29 KUHAP)

1 penetapan 100 12 bln -

11

Mengetik penetapan penunjukan penasehat hukum, Putusan Sela, Pengalihan jenis Penahanan, Penangguhan Penahanan dan Pembantaran Penahanan

5 penetapan 100 12 bln -

12 Mempersiapkan persidangan, mengikuti persidangan dengan mencatat jalannya sidang dan segala sesuatu yang terjadi di persidangan

81 sidang 100 12 bln -

13 Mengetik penetapan penunjukan Hakim Mediasi 2 penetapan 100 12 bln -

14 Melaporkan penundaan sidang kepada panitera muda pidana/perdata

81 kali 100 12 bln -

15 Menginput data dalam CTS tentang penundaan sidang, putusan sela, tuntutan, putusan akhir

81 kali 100 12 bln -

16 Membuat dan menandatangani Berita Acara Persidangan

81 BAP 100 12 bln -

17 Mengetik dan menandatangani petikan putusan 8 petikan putusan

100 12 bln -

18 Mengetik dan menandatangani putusan 14 putusan 100 12 bln -

19

Minutasi perkara dilengkapi CD (Compact Disk) untuk perkara Pidana Biasa, Singkat, Perdata Permohonan dan Gugatan yang selanjutnya menyerahkan kepada Panitera Muda Pidana/Perdata

614 perkara 100 12 bln -

20 Mengikuti sidang Pemeriksaan Setempat 1 perkara 100 12 bln -

Jurusita/Jurusita Pengganti

NO KEGIATAN TUGAS JABATAN

TARGET

KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU

WAKTU BIAYA

Unsur Utama

1 Melaksanakan panggilan sidang kepada pemohon atas perintah Hakim dengan membuat dan menandatangani relaas panggilan

3 kali 100 12 bln -

2

Melaksanakan panggilan sidang kepada Penggugat/Tergugat/Kuasanya atas perintah Hakim dengan membuat dan menandatangani relaas panggilan

10 kali 100 12 bln -

3 Melaksanakan pemberitahuan putusan verstek atas perintah Hakim dengan membuat dan menandatangani relaas pemberitahuan

1 kali 100 12 bln -

4 Melaksanakan panggilan/pemberitahuan delegasi dari PN lain dengan membuat dan menandatangani relaas panggilan/pemberitahuan

1 kali 100 12 bln -

32

5

Melaksanakan pemberitahuan upaya hukum kepada para pihak dalam perkara Perdata dan Pidana (pernyataan Banding/Kasasi/PK; penyerahan Memori Banding/Kasasi/alasanPK; penyerahan Kontra Memori Banding/Kasasi/jawabanPK; Inzage, pemberitahuan putusan banding/Kasasi/PK, Grasi) dengan membuat dan menandatangani relaas

3 kali 100 12 bln -

6

Melaksanakan panggilan aanmaning, Pemberitahuan sita eksekusi, Pemberitahuan eksekusi, Membuat Berita Acara Sita, Melaksanakan Eksekusi

1 kali 100 12 bln -

Unsur Penunjang

7 Melaksanakan tugas jaga sidang dan menyumpah sesuai jadwal yang ada

48 kali 100 12 bln -

33

BAB III

PEMBINAAN DAN PENGELOLAAN

A. SUMBER DAYA MANUSIA

1. Profil Sumber Daya Manusia

Pengadilan Negeri Wates dalam rangka meningkatkan kinerja guna

mewujudkan peradilan yang agung, telah memiliki sumber daya manusia yang mampu

melaksanakan pekerjaan-pekerjaan yang diemban satuan kerja. Adapun sumber daya

manusia tersebut terdiri atas tenaga teknis peradilan, pejabat struktural, staf pelaksana,

dan tenaga honorer.

Tenaga Teknis Peradilan di Pengadilan Negeri Wates sampai dengan bulan

Desember 2015 terdiri dari:

a. Ketua / Hakim : 1 orang

b. Wakil Ketua / Hakim : 1 orang

c. Hakim : 8 orang

d. Panitera : 1 orang

e. Wakil Panitera : 1 orang

f. Panitera Muda : 3 orang

g. Panitera Pengganti : 15 orang

h. Jurusita : 3 orang

i. Jurusita Pengganti : 10 orang

JUMLAH : 43 orang

Diterbitkannya Peraturan Mahkamah Agung No 7 Tahun 2015 tentang

Organisasi dan Tata Kerja Kepaniteraan dan Kesekretariatan Peradilan menimbulkan

adanya pemisahan antara kepaniteraan dengan kesekretariatan. Berdasarkan kebijakan

dari pimpinan Mahkamah Agung Republik Indonesia ini, pada hari Selasa, 29 Desember

2015 di Pengadilan Negeri Wates telah dilaksanakan pengambilan sumpah dan

pelantikan pejabat struktural baru. Jabatan baru yang diambil sumpah ini meliputi

jabatan:

1. Panitera;

2. Sekretaris;

3. Kepala Sub Bagian Perencanaan, Teknologi Informasi, dan Pelaporan;

4. Kepala Sub Bagian Kepegawaian, Organisasi dan Tata Laksana; dan

5. Kepala Sub Bagian Umum dan Keuangan.

Formasi jabatan struktural baru tersebut didasarkan pada surat Keputusan

Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum Nomor 1975/DJU/SK/KP04.5/11/2015

tertanggal 25 November 2015 dan surat Keputusan Sekretaris Mahkamah Agung RI

Nomor 37/SEK/Peng.06.1/12/2015 yang tertanggal 16 Desember 2015.

34

Pengadilan Negeri Wates per 31 Desember 2015 memiliki 10 orang hakim

sebagai berikut:

S2

9ADHIL PRAYOGI

ISNAWAN, SH.,MH.

19770418

200312 1

001

III/c 1/4/2012 Hakim 20/2/2007

8 8 S2

12 0 S2

10

DIAN YUSTISIA

ANGGRAINI, S.H.,

M.Hum.

19840623

200704 2

001

III/c01/04/20

15Hakim 29/9/2010

8NUR KHOLIDA DWI WATI,

S.H., M.H.

19810508

200312 2

002

III/c 1/4/2012 Hakim 1/12/2006 12 0

S2

7DYAH RETNO YULIATI,

SH.,MH.

19790728

200212 2

004

III/d1/04/201

5Hakim 1/3/2006 13 0 S2

6DWI MELANINGSIH

UTAMI, SH.

19780518

200212 2

001

III/d1/04/201

5Hakim 25/1/2006 13 0

S2

5IKA DHIANAWATI, SH.,

MH.

19760416

200112 2

002

III/d 1/4/2014 Hakim 11/1/2006 14 0 S2

4NANANG HERJUNANTO,

S.H., M.Hum.

19780125

200112 1

003

III/d 1/4/2014 Hakim 24/3/2005 14 0

S2

PENDI

DIKAN

S2

3LIS SUSILOWATI,

SH.,MH.

19760404

200112 2

001

III/d 1/4/2014 Hakim 22/3/2005 14 0 S2

2MATEUS SUKUSNO AJI,

S.H.,M.Hum.

19720430

199603 1

001

IV/a 1/4/2012 Wakil Ketua 18/12/2015 19 9

TH BLN

MASA KER

GOL. TMT NAMA TMT

23 01 SUHARNO, S.H.,M.H.

19620112

199212 1

001

IV/b 1/4/2013 Ketua 6/9/2015

NO. N A M A NIPPANGKAT JABATAN

Rekapitulasi Jumlah Pegawai Pengadilan Negeri Wates menurut Golongan,

Pendidikan dan Jenis Kelamin dapat ditunjukkan dalam tabel di bawah ini:

IV III II I

L P L P L P L P L P L P

2 1 1

47 13 15 14 6 27 21

5 1 3 1 4 1

JUMLAH 2 47 5 14 15 1 17 7 32 22

PENGADILAN NEGERI

WATES

5454 29 1 24

NAMA KANTORNO

1

KELAMIN

JUMLAH PEGAWAI BERDASARKAN

GOLONGAN P E N D I D I K A N JUMLAH

SARJANA SARMUD SLTA SLTP SD

Berdasarkan tabel, pegawai Pengadilan Negeri Wates berjumlah 54 orang yang terdiri

atas 32 orang laki-laki dan 22 orang perempuan. Hampir semua pegawai sudah

bergolongan III dan lebih dari separuhnya berlatar pendidikan sarjana.

35

Berikut nama-nama pegawai pada Pengadilan Negeri Wates:

No Nama Pangkat/Golongan Jabatan Pend.

1 NUNUS SETIYADI, SH

195711301983101001

Penata Tingkat I

III/d Panitera S1

2 SULISTIYO

196209291982111001

Penata

III/c Sekretaris SMA

3 SUDARTI, SH

196507121986032004

Penata Tingkat I

III/d Wakil Panitera S1

4 WAHYU ASTUTI, SH

196808081993032006

Penata Tingkat I

III/d

Panitera Muda

Hukum S1

5 SULARDI

195911031983031005

Penata

III/c

Panitera Muda

Pidana (PN) STM

6 SUKARJO, SH

195906121981031006

Penata Tingkat I

III/d

Panitera Muda

Perdata (PN) S1

7 SUGITO, SH

197404071993031002

Penata

III/c

Kasubbag

Perencanaan,

Teknologi

Informasi, dan

Pelaporan

S1

8 HARYATNO

196405091989031002

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Kasubbag

Kepegawaian,

Organisasi, dan

Tatalaksana

SMEA

9 WARISNO

196409161986031001

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Kasubbag Umum

dan Keuangan STM

10 SUTIJO

195912151980031003

Penata Tingkat I

III/d

Panitera

Pengganti SLTA

11

Rr. SRI SUBUR

PANTARANINGSIH, SH

196111081985032004

Penata Tingkat I

III/d

Panitera

Pengganti S1

12 SRI SUWANTI, SH

197006101992032002

Penata Tingkat I

III/d

Panitera

Pengganti S1

13 ENDANG SUMARDIYATI

195808041978032002

Penata

III/c

Panitera

Pengganti SMA

14 MUJIMIN

195903071982031013

Penata

III/c

Panitera

Pengganti KPAA

15 HESTI PAWUNTAT

196009241981032001

Penata

III/c

Panitera

Pengganti SMEA

16 ENY WIDAYATI

196010201982032005

Penata

III/c

Panitera

Pengganti SMEA

36

17 RADEN SUKAMTA

196101191987031003

Penata

III/c

Panitera

Pengganti SMA

18 SITI NGAISAH

196102051983032002

Penata

III/c

Panitera

Pengganti SMA

19 TRI HADIYANTO

196110311982031002

Penata

III/c

Panitera

Pengganti SMA

20 SATIYEM

196505081987032001

Penata

III/c

Panitera

Pengganti SMA

21

THESIANA MAYA FITRI

ATIEN,SH.

197801272002122003

Penata

III/c

Panitera

Pengganti S1

22 ANTON HERIYANTONO, SH

198209292006041001

Penata

III/c

Panitera

Pengganti S1

23 AGUS RIYANTO, SH

197111061993031002

Penata Muda

III/a

Panitera

Pengganti S1

24 SUDIYONO

196701131989031005

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Jurusita SPG

25 ZULKARNAEN UMAR

196908181993031008

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Jurusita SLTA

26 SUPRIYADI

197006061993031002

Penata Muda

III/a Jurusita SMA

27 TRIS SULISTYO

196606071992031003

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Jurusita Pengganti SMA

28 PAINEM

196606161992032001

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Jurusita Pengganti SMEA

29 SUTAMININGSIH,SH

197607271998032002

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Jurusita Pengganti SMEA

30

PRASTOWO AGUS RIYADI,

SH

198008122009041004

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Jurusita Pengganti S1

31

NANANG LATIF

ANDRIANTO, SH

198201262008011005

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Jurusita Pengganti S1

32 HARTONO

196901201993031004

Penata Muda

III/a Jurusita Pengganti SMA

33 NURDIANA SHINTA

MAHARANI, S.Kom

Penata Muda

III/a Jurusita Pengganti S1

37

198405312009042004

34 ADE WAHYU HIDAYAT,SH

198502142006041001

Penata Muda

III/a Jurusita Pengganti S1

35 ESTI NASTITI DWI WAHYUNI

196809021990032003

Pengatur Tingkat I

II/d Jurusita Pengganti SMA

36 WARIS

198308232006041003

Pengatur

II/c Jurusita Pengganti SMA

37 ARIEF SETYO WIBOWO, SH

198410242009121003

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Staf Pelaksana

Golongan III/b S1

38 WIBOWO HARYOKO, SH

198704132011011014

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Staf Pelaksana

Golongan III/b S1

39

FX. P. MONANG. J.

SIDABALOK, SH., MH.

197909192007041001

Penata Muda

Tingkat I

III/b

Staf Pelaksana

Golongan III/b S2

40 RUSDIYANTO.

197304041993031003

Penata Muda

III/a

Staf Pelaksana

Golongan III/a MAN

41 TONI SUBAGYO, A. Md.

198806022011011011

Pengatur Tingkat I

II/d

Staf Pelaksana

Golongan II/d D3

42 SUKAMDI

196509072014081001

Pengatur Muda

II/a

Staf Pelaksana

Golongan II/a STM

43 MARDIONO

197702072014081005

Pengatur Muda

II/a

Staf Pelaksana

Golongan II/a STM

44 KURNIA SIWI HASTUTI, SH.

199204302015032002

CPNS

Penata Muda

III/a

CPNS Staf

Pelaksana

Golongan III/a

S1

Pada Tahun Anggaran 2015, berdasarkan Surat Keputusan

Panitera/Sekretaris Pengadilan Negeri Wates selaku Kuasa Pengguna Anggaran telah

menunjuk 7 (tujuh) orang pegawai harian lepas yang masing-masing ditugaskan

sebagai:

- Petugas Pengamanan (SATPAM) : SUMARYONO

MUHAMMAD SANTIKO

SUKAMTO

BERLIAN DAMBA PRAKOSA

- Petugas Kebersihan (Cleaning servis) : SUKIRDI

- Petugas Pengemudi : AHMAD FAKHRUDIN

HANANG HASYANTONO WIRAWAN

38

2. Kebutuhan Sumber Daya Manusia

Pengadilan Negeri Wates secara garis besar telah dapat melaksanakan tugas-

tugas, baik dalam urusan kepaniteraan maupun kesekretariatan. Namun demikian,

untuk efektivitas kinerja, masih membutuhkan pegawai untuk urusan kesekretariatan.

Sampai saat ini, Pranata Komputer yang dimiliki Pengadilan Negeri Wates baru 2 (dua)

orang, itu pun 1 (satu) pegawai sebagai Jurusita Pengganti dan Operator SIMAK BMN

dan 1 (satu) pegawai lainnya sebagai Bendahara Penerima dan Operator SAKPA, serta

Admin IT. Oleh karena itu, mohon Mahkamah Agung dalam penerimaan pegawai

selanjutnya dapat mengalokasikan formasi pranata komputer dengan kualifikasi Sarjana

Komputer sebanyak 4 (empat) orang untuk Pengadilan Negeri Wates.

Selain itu, Pengadilan Negeri Wates juga belum memiliki Tenaga Arsiparis,

Pustakawan, dan Penata Laporan Keuangan. Akan lebih baik apabila ada tenaga

pegawai sesuai kualifikasi setiap pekerjaan sehingga akan mendukung semua proses

dalam rangka memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat pencari keadilan

dan mewujudkan peradilan yang agung.

3. Mutasi

No Jenis

Mutasi Nama/NIP

Satker

Asal

Satker

Tujuan SK

1 Mutasi

masuk

tgl

16/06/2015

AGUS RIYANTO, SH

197111061993031002

040065039

Pengadilan

Tinggi

Yogyakarta

DI

Yogyakarta

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

SK Direktur Jenderal

Badan Peradilan

Umum Mahakamah

Agung RI

No.

1016/DJU/SK/KP04.

5/4/2015

tgl. 29/04/2015

2 Mutasi

masuk

tgl

09/06/2015

SUHARNO, SH. MH.

196201121992121001

040064522

Pengadilan

Negeri

Bangkinang

Klas II

Riau

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

SK Ketua

Mahkamah Agung

RI

No.

585/DJU/SK/KP04.5

/4/2015

tgl. 07/04/2015

3 Mutasi

masuk

tgl

30/07/2015

NUNUS SETIYADI, SH

195711301983101001

040045110

Pengadilan

Negeri

Boyolali

Klas II

Jawa

Tengah

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

SK DIRJEN

BADILUM MA RI

No.

1007/DJU/SK/KP04.

5/4/2015

tgl. 28/04/2015

39

4 Mutasi

masuk

tgl

05/10/2015

RUSDIYANTO

197304041993031003

040065973

Pengadilan

Negeri

Kabupaten

Magelang

Mungkid

Klas II

Jawa

Tengah

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

SK Skretaris

Mahkamah Agung

RI

No.

65/SEK/Mts.06.1/9/2

015

tgl. 11/09/2015

5 Mutasi

masuk

tgl

18/12/2015

MATEUS SUKUSNO

AJI, SH.

197204301996031001

040070163

Pengadilan

Negeri

Tarutung

Klas II

Sumatera

Utara

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

SK MAHKAMAH

AGUNG RI

No.

1885/DJU/KP.04.5/2

015

tgl. 28/10/2015

6. Mutasi

keluar

tgl

29/01/2015

ERNI PRILIAWATI,

SH., SE

197404282000032001

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

Pengadilan

Negeri

Selong Klas

IB

Nusa

Tenggara

Barat

SK KMA

No.

10/Dju/K/KP.04.5/12

/2014

tgl. 12/12/2014

7. Mutasi

keluar

tgl

20/02/2015

SAGUNG BUNGA

MAYASAPUTRI

ANTARA,SH.

197701292001122003

040074267

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

Pengadilan

Negeri

Klaten Klas

IB

Jawa

Tengah

SK KMA

No.

10/Dju/SK/KP.04.5/1

2/2014

tgl. 12/12/2014

8 Mutasi

keluar

tgl

16/06/2015

BUYUNG DWIKORA,

SH, MH

196405031992121001

040064515

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

Pengadilan

Negeri

Lubuk

Linggau

Klas IB

Sumatera

Selatan

SK DIRJEN BADAN

PERADILAN UMUM

No.

585/DJU/SK/KP04.5

/4/2015

tgl. 07/04/2015

40

9 Mutasi

keluar

tgl

01/07/2015

LESTIJONO

WARSITO, SH., MH.

196605221991031002

040059856

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

Pengadilan

Negeri

Wonosobo

Klas II

Jawa

Tengah

SK Direktur Jenderal

Badan Peradilan

Umum

No.

1007/DJU/SK/KP04.

5/4/2015

tgl. 28/04/2015

10 Mutasi

keluar

tgl

04/11/2015

ESTHER MEGARIA

SITORUS, SH.,M.Hum.

196310061992122001

040064577

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

Pengadilan

Negeri

Sengeti

Klas II

Jambi

SK KETUA

MAHKAMAH

AGUNG RI

No.

1458/DJU/SK/KP04.

5/8/2015

tgl. 25/08/2015

11 Mutasi

keluar

tgl

23/12/2015

KURNIA

FITRIANINGSIH,SH.

198102082005022003

220001730

Pengadilan

Negeri

Wates Klas

II

DI

Yogyakarta

Pengadilan

Negeri

Temanggun

g Klas II

Jawa

Tengah

SK Dirjen Badan

Peradilan Umum

MARI

No.

1885/DJU/SK/KP04.

5/10/2015

tgl. 26/10/2015

4. Promosi

No Nama/NIP Tanggal SK

1. ANTON HERIYANTONO,

S.H.

198209292006041001

220002803

tgl. 04/06/2015

dari Staf Pelaksana

Golongan III/c

menjadi Panitera

Pengganti pada

Pengadilan Negeri

Wates Klas II - DIY

SK DIRJEN BADILUM MARI

No. 1015/DJU/KP.04.5/4/2015

tgl. 29/04/2015

2 AGUS RIYANTO, S.H.

197111061993031002

040065039

tgl. 16/06/2015

dari Staf Pelaksana

Golongan III/a

menjadi Panitera

Pengganti pada

Pengadilan Negeri

Wates Klas II – DIY

SK DIRJEN BADILUM MARI

No. 1016/DJU/KP.04.5/4/2015

tgl. 29/04/2015

41

3 ESTHER MEGARIA

SITORUS, S.H., M.Hum.

196310061992122001

040064577

dari Wakil Ketua pada

Pengadilan Negeri

Wates menjadi Ketua

Pengadilan Negeri

Sengeti Klas II

Jambi

SK KETUA MAHKAMAH

AGUNG RI

Nomor

1458/DJU/SK/KP04.5/8/2015

tgl. 25/08/2015

4. NUNUS SETIYADI, S.H.

195711301983101001

040045110

tgl. 29/12/2015

dari Panitera/Sekretaris

menjadi Panitera pada

Pengadilan Negeri

Wates

SK DIRJEN BADILUM MARI

Nomor

1975/DJU/KP.04.5/11/2015

tgl. 25-11-2015

5. SULISTIYO

196209291982111001

tgl. 29/12/2015

dari Wakil Sekretaris

menjadi Sekretaris pada

Pengadilan Negeri

Wates

SK Sekretaris MARI

Nomor

37/SEK/Peng.06.1/12/2015

tgl. 16/12/2015

6 SUGITO, S.H.

197404071993031002

tgl. 29/12/2015

dari Kepala Urusan

Umum menjadi Kepala

Sub Bagian

Perencanaan, Teknologi

Informasi, dan

Pelaporan pada

Pengadilan Negeri

Wates

SK Sekretaris MARI

Nomor

37/SEK/Peng.06.1/12/2015

tgl. 16/12/2015

7 HARYATNO

196405091989031002

tgl. 29/12/2015

dari Kepala Urusan

Kepegawaian menjadi

Kepala Sub Bagian

Kepegawaian,

Organisasi dan Tata

Laksana pada

Pengadilan Negeri

Wates

SK Sekretaris MARI

Nomor

37/SEK/Peng.06.1/12/2015

tgl. 16/12/2015

8 WARISNO

196409161986031001

tgl. 29/12/2015

dari Kepala Urusan

Umum menjadi Kepala

Sub Bagian Umum dan

Keuangan pada

Pengadilan Negeri

Wates

SK Sekretaris MARI

Nomor

37/SEK/Peng.06.1/12/2015

tgl. 16/12/2015

42

5. Pensiun

No Nama/NIP Tanggal SK

1. BAMBANG TRIATMOKO

195503271978031002

040030427

Pensiun/berhenti

tgl. 01/04/2015

SK KEPALA KANTOR REGIONAL

I BADAN KEPEGAWAIAN

NEGARA

No. 000041/KEP/BV/14004/14

tgl. 07/11/2015

B. KEADAAN PERKARA

1. Rekapitulasi Perkara

No. PERKARA PIDANA BIASA PID SUS

ANAK SINGKAT KETERANGAN

01. 02. 03. 04. 05.

06.

07.

Sisa tahun 2014,…………………… Masuk tahun 2015, ………………. P u t u s, ……………………….….. Terdakwa/Jaksa menerima, …….. Terdakwa/Jaksa minta Banding : - Sisa Banding tahun sebelumnya - Tambah tahun ini………………... Terdakwa/Jaksa minta Kasasi, …. - Sisa Kasasi tahun sebelumnya.… - Tambah tahun ini……………….... Terdakwa minta Grasi, ………….... - Sisa Kasasi tahun sebelumnya… - Tambah tahun ini…………………

3 172 157 150

2 7

5 6

24 -

- 7 4 2 - 2 - - - -

- 25 25 25 - - - - - -

Sisa tahun 2015 : - Pidana Biasa : 18 - Pid.Sus Anak : 3 - Pidana Singkat : -

No. PERKARA PIDANA CEPAT DAN

LALU LINTAS JUMLAH KETERANGAN

01. 02. 03. 04. 05.

Sisa tahun 2014, …………………. Masuk tahun 2015, ……………… P u t u s , ……………………….…. K a s a s i , …………………….….. G r a s i, ……………………………

- 13.335 13.335

- -

Sisa tahun 2015 :

- Nihil : -

No. PERKARA PERDATA GUGATAN JUMLAH KETERANGAN

01. 02. 03. 04. 05.

06.

07.

Sisa tahun 2014, ………………… Masuk tahun 2015, ……………… P u t u s , ………………………….. Para pihak menerima, …………… Para pihak minta Banding, ……… - Sisa Banding tahun sebelumnya - Tambah tahun ini………………… Para pihak minta Kasasi, ……….… - Sisa Kasasi tahun sebelumnya…. - Tambah tahun ini…………………. Para Pihak minta PK…………….... - Sisa PK tahun sebelumnya……… - Tambah tahun ini………………….

9 25 24 23 1 1 6 2 - -

Sisa tahun 2015 :

- Gugatan : 10

No.

PERKARA PERDATA PERMOHONAN

JUMLAH

KETERANGAN

43

01. 02. 03.

Sisa tahun 2014, …………………. Masuk tahun 2015, ………………. P u t u s , …………………………..

- 103 98

Sisa tahun 2015 :

- Permohonan : 5

2. Rasio Perkara Terhadap Majelis

5 ; 228

3. Putusan yang diajukan Banding

a. Putusan Pengadilan TK.I yang dikuatkan TK Banding

- 14/Pdt.G/2014/PN WT. Jo. 44/PDT/2015/PT YYK

- 06/Pdt.G/2014/PN WT. Jo. 4/PDT/2015/PT YYK

- 91/Pid.Sus/2015/ PN Wat Jo. 88/PID.SUS/2015/PT YYK

- 97/Pid.Sus/2015/PN Wat Jo. 83/PID.SUS/2015/PT YYK

- 63/Pid.B/2015/PN Wat Jo. 51/PID/2015/PT YYK

- 24/Pid.B/2015/PN Wat Jo. 25/PID/2015/PT YYK

- 114/Pid.B/2015/PN Wat Jo. 2/PID/2015/PT YYK

- 110/Pid.SUS/2015/PN Wat Jo. 5/PID.SUS/2015/PT YYK

b. Putusan Pengadilan Tk.I yang dibatalkan Tk. Banding

- 70/Pid.B/2015/ PN Wat Jo. 52/PID/2015/PT YYK

- 62/Pid.Sus/2015/PN Wat Jo. 49/PID.SUS/2015/PT YYK

4. Putusan yang diajukan Kasasi

b. Putusan Pengadilan Tk.I yang dikuatkan Tk. Banding dan dibatalkan Tk. Kasasi

- 56/Pid.B/2013/PN WT

c. Putusan Pengadilan Tk.I yang dikuatkan Tk. Banding dan tidak dapat diterima Tk.

Kasasi

- 11/Pdt.G/2012/PN WTJo. 48/PDT/2013/PT YYK

- 06/Pdt.G/2010/PN WT Jo. 04/PDT/2015/PT YYK

- 116/Pid.Sus/2012/PN WT

- 34/Pid.B/2014/PN WT

- 70/Pid.Sus/2013/PN WT

5. Putusan yang diajukan Peninjauan Kembali (PK)

nihil

C. PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA

NO NAMA SARANA DAN PRASARANA KETERANGAN

1 2 3

I. SARANA GEDUNG

1 GEDUNG DAN TANAH

1. Statusnya Baru/Lama Lama ( 2 lantai )

2. Dibangun Tahun 1973

3. Luas Bangunan 1.169 m2

4. Luas Tanah 2.182 m2

44

5. Lokasi

- Jalan Protokol Jln. Sugiman No.

19

- Pusat Niaga Wates

- Pusat Perkantoran Wates

- Pemukiman Wates

- Terpencil -

6. Simbol di depan Pengadilan Ada

2 RUANG SIDANG

1. Jumlahnya 3 ruang

2. Luasnya 270, 56 m2

3. Kelengkapan Ruang Sidang dan Keadaan masing-masing

- Meja Hakim Ada

- Palu Ada

- Bendera Merah Putih Ada

- Bendera Cakra Ada

- Keadaan Ruang Sidang ber-AC, Kipas angin

4. Ruang Sidang Anak Ada (48,56 m2)

3 RUANG KETUA 37, 60 m2

4 RUANG WAKIL KETUA 34, 15 m2

5 RUANG HAKIM 1 ruang ( 45,22

m2)

6 RUANG MEDIASI 38,00 m2

7 RUANG PANITERA/SEKRETARIS 21,00 m2

8 RUANG KEPANITERAAN

- Wakil Panitera luasnya 18,00 m2

- Kepaniteraan Perdata luasnya 36,00 m2

- Kepaniteraan Pidana luasnya 36,00 m2

- Kepaniteraan Hukum luasnya 30,00 m2

9 RUANG KESEKRETARIATAN

- Wakil Sekretaris luasnya 15,36 m2

- Ruang Umum luasnya 40,71 m2

- Ruang Keuangan luasnya 24,00 m2

- Ruang Kepegawaian luasnya 23,76 m2

10 RUANG ARSIP

- Ruang Arsip Perkara luasnya 25,70 m2

- Ruang Arsip Umum luasnya 15,37 m2

11 RUANG TUNGGU PENASEHAT HUKUM 6,60 m2

12 RUANG JAKSA 37,44 m2

13 RUANG TUNGGU PIHAK YANG BERPERKARA/

PENGUNJUNG

32,10 m2

14 RUANG TAHANAN 3,87 m2

15 RUANG BARANG BUKTI 25,50 m2

16 RUANG PERPUSTAKAAN 41,08 m2

17 RUANG DAPUR 19,60 m2

18 TEMPAT IBADAH/ MUSHOLAH 24,00 m2

19 TOILET/WC- UMUM 4 Kamar ( 14,00

m2)

Dan untuk jumlah perumahan dinas di Pengadilan Negeri Wates ada 8 (delapan) unit.

Perumahan dinas ini diperuntukkan bagi hakim dan panitera/ sekretaris. Kondisi rumah

dinas sebagian rusak ringan tetapi tetap terawat dengan baik.

45

Walaupun Pengadilan Negeri Wates telah memiliki Ruang Arsip dan Ruan

Perpustakaan akan tetapi belum memiliki tenaga yang berkompeten baik Arsiparis untuk

mengelola ruang Arsip maupun Pustakawan untuk mengelola Perpustakaan.

a) Pengadaan Sarana dan Prasarana Gedung

Pada tahun 2015 Pengadilan Negeri Wates mendapatkan pengadaan Sarana dan

Prasarana berupa pembangunan Gedung Kantor dan Pagar Pengadilan Negeri

Wates Tahap II yang akan dilanjutkan tahap III finishing pada tahun 2016.

b) Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Gedung.

Pada tahun 2015 pemeliharaan untuk sarana dan prasarana gedung kantor yaitu

perbaikan halaman dan teras kantor.

c) Penghapusan Sarana dan Prasarana Gedung.

Pada tahun 2015 Pengadilan Negeri Wates tidak ada penghapusan Sarana dan

Prasarana Gedung.

NO NAMA SARANA DAN PRASARANA KETERANGAN

1 2 3

II. SARANA KANTOR

1 KENDARAAN OPERASIONAL / DINAS

1. Mobil ( Kendaraan Roda 4 ) 3 buah

2. Sepeda Motor ( Kendaraan Roda 2 ) 15 buah

2 ALAT PENGOLAH DATA

1. PC. Unit 29 Unit

2. Notebook 6 Unit

3. Printer 28 Unit

3 MESIN KETIK - MESIN HITUNG

1. Mesin Ketik Manual 18 buah

2. Mesin Hitung Listrik 2 buah

4 MESIN FOTO COPY 1 Unit

5 MEUBELAIR

1. Lemari Besi / metal 6 buah

2. Lemari kayu 48 buah

3. Rak Besi 7 buah

4. Rak Kayu 6 buah

5. Meja Kerja Besi 3 buah

6. Meja Kerja kayu 122 buah

7. Kursi Besi / Metal 269 buah

8. Kursi Kayu 150 buah

9. Sice 7 buah

10. Bangku Panjang Kayu 29 buah

11. Meja Komputer 5 buah

12. Meja Rapat 5 buah

13. Kursi Fiber Glass 31 buah

1. Meja Receptionis 1 buah

2. Sketsel 4 buah

6 PERALATAN AUDIO

1. Loudspeker 10 buah

2. Soundsystem 3 buah

3. Microphone 1 buah

46

4. Boom stand 5 buah

5. Tape recorder 2 buah

7 PERALATAN PENDINGIN

1. AC Split 18 Unit

2. Kipas angin 17 Unit

8 ALAT KOMUNIKASI

1. Facsimile 1 Unit

2. Telephone 2 Unit

3. Telepone PABX 1 Unit

9 ALAT PENYIMPAN

1. Brangkas 2 buah

2. Filling Cabinet Metal 8 buah

10 ALAT KANTOR LAINNYA

1. White board 21 buah

2. Papan Visual / Nama 3 buah

3. Hand metal Detector 1 buah

4. Tabung Pemadam Api 2 buah

5. Televisi 1 buah

6. Mesin Penghisap Debu 1 buah

7. Jam Dinding 13 buah

8. Rol Meter 1 buah

9. Rambu-rambu 5 buah

1. CCTV-Camera Control Television System 8 buah

2. Mesin Absensi 1 buah

3. Alat Pemotong Kertas 1 buah

4. LCD Projector/Infocus 1 buah

5. Mesin Pemotong rumput 1 buah

6. Stabilisator 1 buah

7. Lambang Garuda Pancasila 3 buah

8. Gambar Presiden/Wakil Presiden 1 buah

9. Tiang Bendera 3 buah

10. Mimbar/Podium 1 buah

11. Lambang Instansi 1 buah

12. Kabel Roll 2 buah

13. Camera Digital 1 buah

14. TV Monitor 1 buah

15. Stabilizer/UPS 2 buah

16. Alat Press Kertas 1 buah

17. Auto Switch/Data Switch 1 buah

18. Server 1 buah

19. Hub 2 buah

20. Modem 1 buah

21. Terminal 2 buah

a) Pengadaan Sarana dan Prasarana Fasilitas Gedung :

Pada Tahun 2015 pengadaan Sarana dan Prasarana fasilitas Gedung berupa :

- Teknologi Informasi (Server).

- Perangkat Pengolah Data dan Komunikasi (PC, Laptop, Scanner, LCD

Proyektor)

- Peralatan dan Fasilitas Perkantoran (Ruang Sidang Video Conference, TV

Monitor, Papan Data, finger print, mesin antrian tilang, microphon)

47

a) Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Fasilitas Gedung

Untuk tahun Anggaran 2015 semua Fasilitas Gedung mendapatkan perawatan

anggaran diantaranya Komputer, Printer, Peralatan Rumah Tangga, Kendaraan roda

dua dan empat, namun biaya tersebut masih belum mencukupi.

b) Penghapusan Sarana dan Prasarana Fasilitas Gedung

Pada tahun 2015 Pengadilan Negeri Wates mempunyai program penghapusan, akan

tetapi terkendala Rekomendasi yang belum turun dari Badan Urusan Administrasi

Mahkamah Agung Republik Indonesia.

D. PENGELOLAAN KEUANGAN

1. Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya

URAIAN AKUN ANGGARAN REALISASI SISA

ANGGARAN

1 2 3 4 5

1066 Pembinaan Administrasi dan Pengelolaan Keuangan Badan Urusan Administrasi

1066.007 Layanan Dukungan Manajemen Pengadilan

Obat-obatan 521219 900.000 899.200 800

Jamuan Tamu / Delegasi / Misi 521211 3.960.000 3.402.500 557.500

Belanja Perjalanan Biasa 524111 38.088.000 33.567.800 4.520.200

Belanja Perjalanan Dinas Dalam

Kota 524113 2.400.000 150.000 2.250.000

Jumlah Kegiatan 1066.007 45.348.000 38.019.500 7.328.500

1066.994 Layanan Perkantoran

001 PEMBAYARAN GAJI DAN TUNJANGAN

Belanja Gaji Pokok PNS 511111 2.355.377.000 2.351.676500 3.700.500

Belanja Pembulatan Gaji PNS 511119 39.000 32.772 6.228

Belanja Tunj. Suami/isteri PNS 511121 161.456.000 161.450.610 5.390

Belanja Tunj. Anak PNS 511122 47.930.000 47.777.486 152.514

Belanja Tunj. Struktural PNS 511123 20.410.000 20.410.000 0

Belanja Tunj. Fungsional PNS 511124 1.763.480.000 1.748.050.000 15.430.000

Belanja Tunj. PPh PNS 511125 258.700.000 243.600.198 15.099.802

Belanja Tunj. Beras PNS 511126 140.467.000 128.871.560 11.595.440

Belanja Uang Makan PNS 511129 417.500.000 383.295.000 33.529.000

Belanja Tunj. Lain-lain termasuk

Uang Duka PN Dalam dan Luar

Negeri

511129 15.000.000 0 15.000.000

Belanja Tunjangan Umum PNS 511151 35.977.000 18.62.000 17.352.000

Jumlah Kegiatan 1066.994.001 5.216.336.000 5.103.789.126 112.546.874

1066.994 Layanan Perkantoran

002 PENYELENGGARAAN OPERASIONAL DAN PEMELIHARAAN PERKANTORAN

Belanja Keperluan Perkantoran 521111 155.000.000 146.433.100 8.566.900

Belanja Pengiriman Surat Dinas

Pos Pusat 521114 10.800.000 9.336.020 1.463.980

48

Honor Operasional Satuan Kerja 521115 40.440.000 40.440.000 0

Belanja Barang Persediaan

Konsumsi 521811 19.860.000 19.820.480 39.520

Belanja Barang Persediaan Pita

Cukai, Materai dan Leges 521813 2.040.000 1.556.500 483.500

Belanja Langganan Listrik 522111 84.342.000 67.371.260 16.970.740

Belanja Langganan Telepon 522112 5.940.000 4.300.384 1.639.616

Belanja Langganan Air 522113 11.460.000 9.442.500 2.017.500

Belanja Langgaran Daya dan

jasa Lainnya 522119 1.800.000 1.300.000 500.000

Perawatan Gedung Kantor 523111 41.596.000 41.580.500 15.500

Belanja Pemeliharaan Peralatan

dan Mesin 523121 115.582.000 115.547.544 34.456

Pakaian Sopir/ Pramubakti/

Satpam 521219 2.550.000 2.550.000 0

Julmah Kegiatan 1066.01.002 491.410.000 459.678.288 31.731.712

TOTAL PROGRAM 5.753.094.000 5.601.486.914 151.607.086

2. Program Sarana dan Prasarana Aparatur Mahkamah Agung

URAIAN AKUN ANGGARAN REALISASI SISA

ANGGARAN

1 2 3 4 5

1071 Pengadaan Sarana dan Prasarana di Lingkungan Mahkamah Agung

Server CTS 532111 40.000.000 39.900.000 100.000

Perangkat Pengolah Data dan

Komunikasi 532111 162.200.000 161.100.000 1.100.000

Peralatan dan Fasilitas

Perkantoran 532111 158.700.000 156.625.000 2.075.000

Pembangunan Gedung dan

Pagar Kantor Pengadilan Negeri

Wates Tahap II

533111 8.179.100.000 8.178.380.653 719.347

Jumlah Kegiatn 1049 8.540.000.000 8.536.005.653 3.994.347

3. Program Peningkatan Manajemen Peradilan

URAIAN AKUN ANGGARAN REALISASI SISA

ANGGARAN

1 2 3 4 5

1049 Peningkatan Manajemen Peradilan Umum

1049.005 Pos Pelayanan Hukum

Belanja Barang Persediaan

Barang Konsumsi 521811 135.000 135.000 0

Belanja Jasa Profesi 522151 36.000.000 35.925.000 75.000

49

1049.006 Berkas Perkara yang diselesaikan dengan Zitting Plaatz dan Prodeo

Belanja Bahan 521211 300.000 0 300.000

Belanja Barang Persediaan

Barang Konsumsi 521811 145.000 0 145.000

Belanja Barang Persediaan Pita

Cukai, Materai dan Leges 521813 240.000 0 240.000

Belanja Perjalanan Biasa 524111 1.500.000 0 1.500.000

1049.006 Terlaksananya Penyelesain administrasi perkara di Tingkat Pertama dan

Tingkat Banding yang Diselesaikan Tepat Waktu

Belanja Pengiriman Surat Dinas

Pos Pusat 521114 1.000.000 122.500 877.500

Belanja Bahan 521211 14.164.000 13.458.000 706.000

Belanja Barang Persediaan

Barang Konsumsi 521811 16.536.000 16.523.700 12.300

Belanja Barang Persediaan Pita

Cukai, Materai dan Leges 521813 300.000 180.000 120.000

Belanja Perjalanan Dinas Dalam

Kota 524113 6.000.000 2.640.000 3.360.000

Jumlah Kegiatan 1049 76.320.000 68.984.200 7.335.800

E. DUKUNGAN TEKNOLOGI INFORMASI

a) Perangkat Keras

1) Personal Komputer (PC) : 39 Unit

Prosesor Memori Hardisk

Pentium 4 Dual Core

Core two duo

< 1 GB >= 1 GB <40 GB >= 40

GB

6 Unit 18 Unit 15 Unit 5 Unit 34 Unit 0 Unit 39 Unit

2) Note Book : 8 Unit

Prosesor Memori Hardisk

Pentium 4 Dual Core

Core two duo

< 1 GB >= 1 GB <40 GB >= 40

GB

2 Unit 0 Unit 6 Unit 2 Unit 6 Unit 0 Unit 8 Unit

3) Monitor : 39 Unit

< 17 inchi non LCD : 5 buah

>= 17 inchi LCD : 34 buah

4) Printer : 40 buah

b) Perangkat Lunak

1) Sistem Operasi Komputer

Windows XP : 9 Unit

50

Windows 7 : 35 Unit

Linux : 1 Unit

2) Aplikasi umum yang terpasang dan digunakan

Web Browser : Mozilla, internet explorer, Google Chrom

PDF Reader : nitro pdf, adobe reader 9

Office : Open Office, Microsoft Office 2007

Kompresi : Win rar

Antivirus : Smadav, McAfee, Avast, Antivir, Kaspersky

3) Aplikasi Khusus yang terpasang dan digunakan untuk mendukung penyelesaian

pekerjaan di pengadilan

Administrasi Perkara : SIPP / CTS

Administrasi Keuangan : GPP, SAKPA, SPM, PP 39, PIN

PPSPM, Silabi, AFS

Administrasi Kepegawaian/SDM : SAPK, SIKEP

Administrasi Aset : Persediaan, SIMAK BMN

Administrasi Perencanaan Anggaran : RKA K/L

Selain Perangkat Lunak yang disebutkan di atas Pengadilan Negeri Wates juga sudah

mempunyai website dengan nama domain www.pn-wates.go.id dengan platform yang

digunakan joomla 3.4, selain itu juga penampilan aplikasi SIPP/CTS secara on line dengan

situs www.sipp.pn-wates.go.id untuk mempermudah akses informasi pencari keadilan.

c) Brainware (user)

Pengadilan Negeri Wates banyak memiliki hardware dan software akan tetapi belum

memiliki SDM untuk merawat dan menjalankannya, baru memiliki 2 pegawai dengan

latar belakang pendidikan komputer 1 pegawai sebagai Jurusita Pengganti sekaligus

operator SIMAK BMN 1 pegawai sebagai Staf Keuangan sekaligus Bendahara

Penerimaan dan Operator SAIBA serta Admin IT.

F. REGULASI TAHUN 2015

1. Peraturan MA No 2 Tahun 2015 tentang Gugatan Sederhana.

2. Ketua MA menerbitkan surat nomor 73/KMA/HK.01/IX/2015 tanggal 25 September 2015

perihal penyumpahan advokat yang ditujukan kepada para Pengadilan Tingkat Banding

se-Indonesia.

3. Perma Nomor 1 Tahun 2015 tanggal 6 Agustus 2015 tentang Pelayanan Terpadu

Sidang Keliling Pengadilan Negeri dan Pengadilan Agama/Mahkamah Syar’iyah dalam

Rangka Penerbitan Akta Perkawinan. Dalam Perma ini Mahkamah Agung memberikan

pengaturan yang progresif mengenai beberapa ketentuan hukum acara yaitu mengenai

pemanggilan dan pemeriksaan perkara oleh hakim.

4. PERMA 7 TAHUN 2015 Tentang Struktur Organisasi Kepaniteraan dan Kesekretariatan

Pengadilan.

Pengadilan Negeri Wates sudah melaksanakan Penyumpahan dan Pelantikan kepada

pejabat sesuai strukur baru kepaniteraan dan kesekretariatan sesuai PERMA No. 7

Tahun 2015..

51

BAB IV

PENGAWASAN

A. INTERNAL

1. Waskat

Pengawasan melekat dalam organisasi Mahkamah Agung dan Lembaga Peradilan

di bawahnya adalah pengawasan secara struktural yang melekat dalam suatu

organisasi, sebagaimana yang dimaksudkan oleh Pedoman Umum Angka 1 huruf a

Intruksi Presiden Nomor 1 Tahun 1989 Tentang Pedoman Pengawasan Melekat.

Dengan pedoman aturan tersebut kantor Pengadilan Negeri Wates telah melaksanakan

secara terus-menerus.

2. Pengawasan Oleh Hakim Pengawas Bidang

Untuk melaksanan aturan yang dikeluarkan oleh Mahkamah Agung RI tentang

pengawasan yang dilaksanakan oleh Hakim Pengawas Bidang maka Ketua Pengadilan

Negeri Wates menunjuk hakim-hakim untuk mengawasi bagian-bagian dengan sk

nomor : W13-U3/646/PS.01/VI/2015 tanggal 22 Juni 2015 tentang Penunjukan Hakim

Pengawas Bidang :

1. Esther Megaria Sitorus, SH., MH. Koordinator Pengawas Bidang ;

2. Lis Susilowati, SH., MH. Pengawas Bidang Kepaniteraan Pidana;

3. Nur Kholida Dwi Wati, SH., MH. Pengawas Bidang Kepaniteraan Perdata;

4. Dyah Reno Yuliarti, SH., MH. Hakim Pengawas Bidang Kepaniteraan Hukum;

5. Ika Dhianawati, SH., MH. Hakim Pengawas Pelaksanaan Putusan (KIMWASMAT);

6. Dwi Melaningsih Utami, SH., M.Hum. Hakim Pengawas bidang Urusan Keuangan;

7. Dian Yustisia Anggraini, SH., M.Hum.. Hakim Pengawas Bidang Urusan Umum

dan Perpustakaan;

8. Kurnia Fitrianingsih, SH. Hakim Pengawas Bidang Urusan Kepegawaian;

9. Adhil Prayogi Isnawan, SH., MH. Hakim Pengawas IT (CTS/Desk Info/Website);

10. Nanang Herjunanto, SH,M.Hum Pejabat Humas.

B. EVALUASI

Dari hasil pengawasan yang telah dilaksanakan baik Hakim Pengawas Bidang

maupun Hakim Pengawas dan Pengamat telah dilaksanakan evaluasi yang dilaksanakan

sekaligus bersamaan dengan Rapat Dinas secara rutin minimal 1 kali dalam 1 bulan.

Temuan-temuan dan permasalahan dari hasil pengawasan sudah hampir semua dibenahi

dan dilaksanakan sesuai arahan Hakim Pengawas Bidang dan dari hasil evaluasi.

52

BAB V

KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

KESIMPULAN

Pada prinsipnya pelaksanaan tugas pada Pengadilan Negeri Wates telah berjalan dengan

baik sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) yang telah ditetapkan, namun begitu

masih perlu adanya peningkatan kinerja agar lebih baik dalam hal pengadministrasian baik

Kepaniteraan maupun Kesekretariatan dan juga peningkatan disiplin kerja sehingga dengan

adanya upaya peningkatan kinerja tersebut maka prestasi kerja dapat dicapai secara maksimal.

REKOMENDASI

a. Kendaraan dinas roda empat yang hilang sampai sekarang belum ada gantinya mohon

tahun 2016 bisa disediakan anggaran untuk pengadaan kendaraan dinas roda empat.

b. Kendaraan dinas roda dua ada tiga yang umur manfaatnya sudah habis mohon tahun

2016 bisa disediakan anggaran untuk pengadaan kendaraan dinas roda dua.

c. Pengadilan Negeri Wates belum memiliki Tenaga Arsiparis, Pustakawan dan Penata

Laporan Keuangan mohon untuk penerimaan pegawai selanjutnya bisa dialokasikan

tenaga tersebut untuk Pengadilan Negeri Wates.

d. Pranata Komputer yang dimiliki Pengadilan Negeri Wates baru 2 orang itupun 1 pegawai

sebagai Jurusita Pengganti dan Operator SIMAK BMN dan 1 pegawai sebagai

Bendahara Penerima dan Operator SAIBA, mohon untuk penerimaan pegawai

selanjutnya bisa dialokasi pranata komputer untuk Pengadilan Negeri Wates.

e. Pekerjaan yang berkaitan dengan Teknologi Informasi atau komputer kadang bertumpu

pada satu orang mohon diadakan pelatihan untuk menambah pengetahuan dan

kemampuan missal untuk aplikasi komdanas, LPSE, SIMPEG, direktori putusan dan

lain-lain.

Melalui laporan tahunan ini kami mengusulkan bahwa kekurangan-kurangan yang kami

hadapi mohon segera dipenuhi atau ditindak lanjuti sehingga pekerjaan di kantor Pengadilan

Negeri Wates dapat berjalan lancar dan tidak ada hambatan.

Demikian laporan tahunan ini dibuat untuk menjadikan periksa dan dapat dipergunakan

sebagaimana mestinya.

53