laporan tahunan balai karantina pertanian kelas i ... bkp bjm 2015.pdf · laporan kegiatan balai...

86
LAPORAN TAHUNAN BALAI KARANTINA PERTANIAN KELAS I BANJARMASIN TAHUN 2015 KEMENTERIAN PERTANIAN BADAN KARANTINA PERTANIAN BALAI KARANTINA PERTANIAN KELAS I BANJARMASIN

Upload: haque

Post on 10-Jul-2019

247 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

LAPORAN TAHUNAN BALAI KARANTINA PERTANIAN

KELAS I BANJARMASIN TAHUN 2015

KEMENTERIAN PERTANIAN BADAN KARANTINA PERTANIAN

BALAI KARANTINA PERTANIAN KELAS I BANJARMASIN

i

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT, berkat Rakhmat dan

Hidayah-Nya Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin telah mampu

melaksanakan kegiatan tahun 2015 tanpa ada hambatan yang berarti.

Laporan Tahunan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun

Anggaran 2015 merupakan gambaran pelaksanaan penyelenggaraan

kegiatan Ketata Usahaan, Seksi Karantina Hewan, Seksi Karantina

Tumbuhan serta Seksi Pengawasan dan Penindakan, sekaligus sebagai

pertanggungjawaban dan informasi dalam upaya meningkatkan kinerja

penyelenggaraan perkarantinaan dan pengawasan keamanan hayati serta

dapat dipergunakan sebagai bahan acuan dalam pencapaian Visi dan

Misi.

Ucapan terima kasih disampaikan kepada semua pihak atas dedikasi dan

kerja keras dalam penyusunan Laporan Tahunan Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun Anggaran 2015.

Akhirnya harapan kami semoga laporan tahunan ini dapat bermanfaat dan

Allah SWT selalu menjaga serta membimbing kita semua.

Banjarmasin, Mei 2016

Kepala Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

drh. H. Achmad Gozali, MM. NIP. 19620331 199103 1 001

ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................ i

DAFTAR ISI ......................................................................................................... ii

DAFTAR TABEL .................................................................................................. iv

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................... vi

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................................ ix

BAB I. PENDAHULUAN .................................................................................................. 1

A Latar Belakang ..................................................................................................... 1

B. Tujuan .................................................................................................................. 2

BAB II. VISI DAN MISI BALAI KARANTINA PERTANIAN KELAS I BANJARMASIN .................................................................................................. 3

A. Visi dan Misi ......................................................................................................... 3

B. Struktur Organisasi .............................................................................................. 3

BAB III. KEGIATAN PENGELOLAAN ADMINISTRASI ..................................................... 5

A. Kepegawaian ...................................................................................................... 5

1. Jumlah dan Komposisi Pegawai .......................................................................... 5

2. Pendidikan/Pelatihan ........................................................................................... 6

3. Jabatan Fungsional .............................................................................................. 6

B. Keuangan ............................................................................................................. 7

1. Pelaksanan DIPA Tahun Anggaran 2015 ............................................................ 7

1.1. Belanja Pegawai .................................................................................................. 8

1.2. Belanja Barang .................................................................................................... 8

1.3. Belanja Modal Tanah ........................................................................................... 9

1.4. Belanja Modal Peralatan dan Mesin .................................................................... 10

1.5. Belanja Modal Gedung dan Bangunan ................................................................ 10

1.4. Belanja Modal Jalan, Irigasi dan Jaringan ...............................................................................................................

11

2. Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) .......................................................... 12

C. Sarana dan Prasarana ......................................................................................... 12

D. Kesekretariatan .................................................................................................... 13

E. Reformasi Birokrasi .............................................................................................. 13

BAB IV. KEGIATAN OPERASIONAL ................................................................................ 19

iii

A. Seksi Karantina Hewan ........................................................................................ 19

1. Kegiatan Impor ..................................................................................................... 19

2. Kegiatan Ekspor ................................................................................................... 20

3. Kegiatan Pemasukan Antar Area ......................................................................... 20

4. Kegiatan Pengeluaran Antar Area ....................................................................... 27

5. Kegiatan Penahanan ........................................................................................... 30

5. Kegiatan Penolakan ............................................................................................. 30

6. Kegiatan Pemusnahan .......................................................................................... 30

5. Kegiatan Pemantauan dan Koleksi ...................................................................... 31

7. Penggunaan Formulir ........................................................................................... 32

B. Seksi Karantina Tumbuhan .................................................................................. 32

1. Tindakan Karantina Tumbuhan ............................................................................ 33

2. Kegiatan Intersepsi .............................................................................................. 48

3. Kegiatan Pemantauan dan Koleksi ...................................................................... 49

4. Sistem Informasi Perkarantinaan Tumbuhan ....................................................... 50

5. Penggunaan Sertifikat Karantina Tumbuhan ....................................................... 52

C. Kegiatan Laboratorium ......................................................................................... 55

1. Gambaran Umum ................................................................................................ 55

2. Kegiatan Akreditasi Laboratorium ........................................................................ 55

3. Kegiatan Pengujian .............................................................................................. 59

D. Seksi Pengawasan dan Penindakan .................................................................... 64

1. Pendahuluan ........................................................................................................ 64

2. Pelaksanaan Kegiatan Seksi Pengawasan dan Penindakan ........................................................................................................... 64

4. Penutup ................................................................................................................ 68

BAB V. PERMASALAHAN DAN SOLUSINYA ................................................................... 69

A. Permasalahan ...................................................................................................... 69

B. Solusi ................................................................................................................... 69

BAB VI. KESIMPULAN DAN SARAN ................................................................................ 71

A. Kesimpulan .......................................................................................................... 71

B. Saran .................................................................................................................... 71

iv

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Komposisi Personel Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Berdasarkan Pendidikan per 31 Desember 2012 ...............................................................................................................

5

Tabel 2. Daftar Pegawai Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Yang Mengikuti Pelatihan Tahun 2015 ..................................... 6

Tabel 3. Komposisi Pejabat dan Calon Pejabat Fungsional pada Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin per 31 Desember 2015 ............................................................................................. 7

Tabel 4. Realisasi Anggaran DIPA Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin per 31 Desember 2015 Menurut Per Jenis Anggaran Belanja ..........................................................................

7

Tabel 5. Perbandingan Belanja Pegawai per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014 ................................................................................. 8

Tabel 6. Perbandingan Belanja Barang per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014 ................................................................................. 9

Tabel 7. Perbandingan Modal Tanah per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014 ........................................................................................ 9

Tabel 8. Perbandingan Belanja Modal Peralatan dan Mesin per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014 .................................................. 10

Tabel 9. Perbandingan Belanja Modal Gedung dan Bangunan per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014 .................................................. 11

Tabel 10. Perbandingan Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014 ........................................................ 12

Tabel 11. Realisasi Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Pada Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin TA. 2015 ...............................................................................................................

12

Tabel 12. Rincian penerimaan gratifikasi umum maupun gratifkasi dalam kedinasan Tahun 2015 ....................................................................... 17

Tabel 13. Data Operasional Pemasukan Antar Area Karantina Hewan Berdasarkan Daerah Asal Tahun 2015 ............................................. 22

Tabel 14. Data Operasional Pemasukan Antar Area Karantina Hewan berdasarkan jenis media pembawa HPHK Tahun 2015 ...............................................................................................................

24

Tabel 15. Data Operasional Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ...................................................................................................

28

v

Tabel 16. Data Operasional Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan Berdasarkan Daerah Tujuan Tahun 2015 ......................................... 29

Tabel 17. Rekapitulasi penggunaan formulir utama Karantina Hewan Tahun 2015 ....................................................................................... 32

Tabel 18. Sertifikat Karantina Tumbuhan BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ................................................................................................... 53

vi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Struktur Organisasi Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin ..................................................................................................... 4

Gambar 2. Website Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin .................................. 15

Gambar 3. Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin raih Predikat Kepatuhan Pelayanan Publik berdasarkan UU 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik dari Ombudsman RI ...............................................................................................

15

Gambar 4. Grafik Perbandingan Frekuensi Pemasukan Antar Area Karantina Hewan Tahun 2012-2015 ............................................................... 20

Gambar 5. Grafik Perbandingan Frekwensi Pemasukan Antar Area Karantina Hewan per Wilayah Kerja Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin ........................................................................

21

Gambar 6. Grafik Frekwensi Pemasukan Antar Area Karantina Hewan Berdasarkan Kelompok Komoditi per wilayah kerja BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ...................................................

21

Gambar 7. Pengawasan Lalulintas MP HPHK dapat dimonitor secara on line melalui EQVET dan IQVDS ...................................................... 23

Gambar 8. Grafik Perbandingan Frekuensi Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan Tahun 2012-2015 ........................................................ 27

Gambar 9. Grafik Perbandingan Frekuensi Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan per Wilayah Kerja Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin tahun 2015 ..................................... 27

Gambar 10. Grafik Frekwensi Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan Berdasarkan Kelompok Komoditi per Wilayah Kerja Tahun 2015 ............................................................................................ 28

Gambar 11. Peta Status dan Situasi HPHK Di Seluruh Kabupaten Tahun 2015 ..................................................................................................... 31

Gambar 12. Grafik frekuensi kegiatan operasional karantina tumbuhan pada dua tahun terakhir ................................................................. 34

Gambar 13. Grafik frekuensi kegiatan operasional karantina tumbuhan setiap wilker di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin tahun 2015 ..................................................................... 34

Gambar 14. Grafik frekuensi pemeriksaan pada media pembawa impor tahun 2014-2015 ................................................................................... 37

Gambar 15. Grafik frekuensi pemeriksaan media pembawa impor berdasarkan kelompok komoditas di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 ...........................................

37

vii

Gambar 16. Grafik frekuensi media pembawa impor yang masuk ke wilayah Kalimantan Selatan selama tahun 2015 .............................................. 38

Gambar 17. Grafik lima media pembawa impor dengan kuantitas (m3) terbanyak yang masuk ke wilayah Kalimantan Selatan selama tahun 2015 ............................................................................ 38

Gambar 18. Grafik media pembawa impor dengan kuantitas (kg) terbanyak yang masuk ke wilayah Kalimantan Selatan selama tahun 2015 ........................................................................................... 38

Gambar 19. Grafik frekuensi pemeriksaan pada media pembawa ekspor tahun 2014-2015 ................................................................................. 39

Gambar 20. Grafik frekuensi pemeriksaan media pembawa ekspor berdasarkan kelompok komoditas di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 ............................................ 40

Gambar 21. Grafik frekuensi media pembawa ekspor yang masuk ke wilayah Kalimantan Selatan selama tahun 2015 ......................................... 40

Gambar 22. Grafik frekuensi pemeriksaan pada media pembawa antar area masuk di BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 ....................................................................................................... 41

Gambar 23. Grafik frekuensi pemeriksaan media pembawa antar area masuk di setiap wilker BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 ............................................................................................ 42

Gambar 24. Grafik frekuensi pemeriksaan media pembawa antar area masuk berdasarkan kelompok media pembawa di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 ....................................................................................................... 42

Gambar 25. Grafik frekuensi pemeriksaan pada media pembawa antar area keluar di BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 ....................................................................................................... 43

Gambar 26. Grafik Frekuensi pemeriksaan media pembawa antar area keluar di setiap wilker BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 ............................................................................................ 44

Gambar 27. Grafik Frekuensi pemeriksaan media pembawa antar area keluar berdasarkan kelompok media pembawa di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 .......................................................................................................

44

Gambar 28. Grafik frekuensi tindakan penahanan, penolakan dan pemusnahan di BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015 ................................................................................................................

47

Gambar 29. Grafik Frekuensi Tindakan Pembebasan Karantina Tumbuhan Tahun 2015 ................................................................................... 48

Gambar 30. Tampilan user interface aplikasi inhouse Eplaq System BARANTAN ..................................................................................................... 50

viii

Gambar 31. Grafik Perbandingan antara jumlah frekuensi kegiatan operasional dan penggunaan sertifikat (formulir utama) karantina tumbuhan BKP Kelas I Banjarmasin tahun 2015 ................................................................................................................

54

Gambar 32. Diagram jumlah permohonan dan sampel laboratorium hewan tahun 2015 ........................................................................................... 59

Gambar 33. Frekuensi dan jumlah Pengujian Media Pembawa HPH/HPHK dan PSAH di Laboratorium Karantina Hewan tahun 2015 ........................................................................................... 61

Gambar 34. Frekuensi Pengujian di Laboratorium Karantina Tumbuhan tahun 2015 .................................................................................... 63

ix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Data Personel Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin (Per 31 Desember 2015) ............................................................

72

Lampiran 2. Realisasi Mutasi Alih Tugas Pegawai Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ...................................................

73

Lampiran 3. Daftar Pegawai Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin yang Mengikuti Pelatihan (Per 31 Desember 2015) .............................................................................................

74

Lampiran 4. Rekapitulasi Tindakan Karantina Hewan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ....................................

75

Lampiran 5. Rekapitulasi Tindakan Karantina Hewan Wiler Bandara Syamsudin Noor Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ................................................................................

76

Lampiran 6. Rekapitulasi Kegiatan Operasional Karantina Hewan Wilker Trisakti Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 .................................................................................

92

Lampiran 7. Rekapitulasi Kegiatan Operasional Karantina Hewan Wilker Batulicin Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 .................................................................................

99

Lampiran 8. Rekapitulasi Kegiatan Operasional Karantina Hewan Wilker Kotabaru Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 .................................................................................

103

Lampiran 9. Rekapitulasi Penggunaan Formulir Utama Karantina Hewan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 .....................................................................................................

105

Lampiran 10. Rekapitulasi Kegiatan Intersepsi Karantina Hewan, Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 .................................................................................................................

106

Lampiran 11. Tindakan Penahanan, Karantina Hewan-Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ..................................... 107

Lampiran 12. Tindakan Penolakan, Karantina Hewan-Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 .................................................... 109

Lampiran 13. Tindakan Pemusnahan, Karantina Hewan-Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ....................................

110

Lampiran 14. Rekapitulasi Kegiatan Operasional Karantina Tumbuhan Per Wilker, Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ..............................................................................

111

Lampiran 15 Rekapitulasi Tindakan Karantina Tumbuhan, Balai

x

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 .................................... 116

Lampiran 16. Komoditas Yang Tidak Diperlukan Tindakan Karantina (SP 7) Per Wilker Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ................................................................................

117

Lampiran 17. Rekapitulasi Komoditas Yang Tidak Dikenakan Tindakan Karantina (SP 7), Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ....................................................................

121

Lampiran 18. Tindakan Penahanan, Karantina Tumbuhan-Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ....................................

123

Lampiran 19. Tindakan Penolakan, Karantina Tumbuhan-Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ....................................

124

Lampiran 20. Tindakan Pemusnahan, Karantina Tumbuhan-Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015 ....................................

124

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Laporan kegiatan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

tahun 2015 yang dituangkan dalam Laporan Tahunan merupakan

laporan pencapaian kinerja selama tahun 2015 yang meliputi:

1. Kegiatan Ketatausahaan dan rumah tangga perkantoran,

mencakup pengelolaan keuangan, kepegawaian, barang milik

negara,tata persuratan dan kearsipan, sistem pengendalian

internal (SPI), reformasi birokrasi (RB), kehumasan, pelayanan

informasi dan dokumentasi serta sistem akuntabilitas kinerja

instansi pemerintah (SAKIP);

2. Kegiatan operasional perkarantinaan yang mencakup pelaksanaan

tugas dan fungsi Unit Pelaksana Teknis dalam bidang Karantina

Hewan dan Karantina Tumbuhan dan Keamanan Hayati Hewani

dan Nabati;

3. Kegiatan Pengawasan dan Penindakan yang mencakup kegiatan

Preventif, Represif dan Penindakan Hukum.

Hal – hal yang terkait dalam cakupan pencapaian kinerja di atas

merupakan implementasi dari pelaksanaan kebijakan Badan Karantina

Pertanian yang mengacu kepada arah kebijakan nasional yang

tertuang dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional

(RPJMN 2010-2014) Kementerian Pertanian yang berada pada bidang

Sumberdaya Alam dan Lingkungan Hidup (SDA-LH), yang mendukung

tujuan nasional yaitu: Peningkatan Kesejahteraan rakyat dan

peningkatan kualitas hidup.

Capaian kinerja Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

ditujukan dapat menciptakan kondisi keamanan pangan yang bebas

dari hama dan penyakit hewan karantina (HPHK) dan organisme

pengganggu tumbuhan karantina (OPTK) khususnya untuk Provinsi

Kalimantan Selatan yang memiliki luas daratan 37.530,52 KM2.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

2

Berdasarkan Peraturan Menteri Pertanian Nomor :

22/Permentan/OT.140/4/ 2008 tanggal 4 April 2008, Balai Karantina

Pertanian mempunyai Wilayah Kerja meliputi Pelabuhan Laut Trisakti,

Bandar Udara Syamsudin Noor, Pelabuhan Laut Batulicin dan

Kotabaru, Pelabuhan Laut Stagen serta Kantor Pos Banjarmasin.

B. Tujuan

Tujuan Penyusunan Laporan Tahunan Tahun Anggaran 2015

diantaranya adalah :

1. Sebagai pertanggungjawaban penyelenggaraan kegiatan kebijakan

Badan Karantina Pertanian Tahun Anggaran 2015.

2. Sebagai bahan informasi tingkat capaian kinerja BKP Kelas I

Banjarmasin Tahun Anggaran 2015 dan diharapkan menjadi

sebagian dari bahan acuan dalam penyusunan kebijakan Badan

Karantina Pertanian diwaktu mendatang.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

3

BAB II

VISI DAN MISI BALAI KARANTINA PERTANIAN KELAS I BANJARMASIN

A. Visi dan Misi

1. Visi Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

Mengacu pada Visi Badan Karantina Pertanian serta

tuntutan situasi dan kondisi, maka Visi Balai Karantina Pertanian

Kelas I Banjarmasin adalah ”Terwujudnya Karantina Pertanian

Banjarmasin Yang Tangguh, Prefesional dan Terpercaya ”.

2. Misi Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

Guna mewujudkan visi tersebut di atas, maka Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin mengemban misi sebagai

berikut :

- Melindungi kelestarian sumberdaya alam hayati hewan dan

tumbuhan dari serangan hama dan penyakit hewan karantina

(HPHK) dan organisme pengganggu tumbuhan karantina

(OPTK);

- Mendukung terwujudnya keamanan pangan;

- Memfasilitasi perdagangan dalam rangka mempertahankan dan

meningkatkan akses pasar komoditas pertanian;

- Meningkatkan kualitas layanan publik;

- Mendukung keberhasilan program agribisnis dan ketahanan

pangan nasional;

- Mendorong peran serta masyarakat dalam penyelenggaraan

karantina pertanian.

B. Struktur Organisasi

Struktur Organisasi Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin ditetapkan berdasarkan Permentan Nomor :

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

4

22/Permentan/OT.140/4/2008 tanggal 3 April 2008 yang terdiri dari :

Kepala Balai ( Eselon III-a ), 3 Kepala Seksi ( Eselon IV-a ) dan 1

Kepala Sub Bagian Tata Usaha ( Eselon IV-a ) dan Para Pejabat

Fungsional seperti terlihat pada Gambar 1.

Gambar 1. Struktur Organisasi Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

5

BAB III

KEGIATAN PENGELOLAAN ADMINISTRASI A. Kepegawaian

1. Jumlah dan Komposisi Pegawai

Jumlah Pegawai pada Balai Karantina Pertanian Kelas I

BanjarmasinTahun Anggaran 2015 mengalami penambahan

pegawai sebanyak 2 orang (CPNS), 1 orang mutasi dari Balai

Karantina Pertanian Kelas I Palangkaraya, 1 orang mutasi ke Balai

Besar Karantina Pertanian Tanjung Priok, 1 orang mutasi ke Balai

Karantina Pertanian Kelas I Palangkaraya, dan 1 orang berhenti

dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil pada Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin. Komposisi pegawai pada Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin sampai dengan 31

Desember 2015 dapat kami sampaikan sebagai berikut :

a. Pegawai Negeri Sipil : 71 orang

b. CPNS : 2 orang

Jumlah Total : 73 0rang

Dari sejumlah 73 orang pegawai tersebut diatas, memiliki

pendidikan sebagai berikut:

Tabel 1. Komposisi Personel Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Berdasarkan Pendidikan per 31 Desember 2015

Golongan PendidikanTerakhir

S3 S2 S1 D3 SLTA SLTP Jumlah

IV - 1 2 - - - 3

III - 8 21 2 11 - 42

II - - - 5 23 - 28

I - - - - - - 0

Jumlah 0 9 23 7 34 0 73

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

6

2. Pendidikan/Pelatihan

Upaya peningkatan kualitas sumberdaya manusia pada

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin adalah melalui

pendididikan/pelatihan yang diselenggarakan oleh instansi lingkup

Kementerian Pertanian.

Adapaun jenis pendidikan/pelatihan/magang yang telah

diikuti oleh pegawai Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

selama tahun 2015 adalah sebagai berikut:

Pendidikan S3 di Institut Pertanian Bogor

Pendidikan S2 di Universitas Gajah Mada

Pelatihan Dasar Fungsional Calon Medik Veteriner dan Calon POPT

Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan

Tabel 2. Daftar Pegawai Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Yang Mengikuti Pelatihan Tahun 2015

No. Nama Nama Pelatihan Tempat

1 Afrian Wijaya, SP.

NIP. 19890404 201503 3 003

Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan

Ciawi- Bogor

2 Mursyidah Amniati, S.Si

NIP. 19910424 201503 2 002

Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan

Ciawi- Bogor

3 Is Priyanto

NIP. 19830501 201403 1 001

Pelatihan Dasar Perkarantinaan Calon Pejabat Fungsional POPT

Bekasi

4 I Made Agus Susilo

NIP. 19830802 201101 1 001

Pelatihan Dasar Perkarantinaan Calon Pejabat Fungsional Paramedik Veteriner

Bekasi

3. Jabatan Fungsional

Pejabat Fungsional pada Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin sampai dengan tanggal 31 Desember 2015 berjumlah

41 (empat puluh satu) orang, terdiri dari Pejabat Fungsional POPT

jabatan Calon Pejabat Fungsional atau jabatan fungsional umum

seperti terlihat pada Tabel 3.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

7

Tabel 3. Komposisi Pejabat dan Calon Pejabat Fungsional pada Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin per 31 Desember 2015

B. Keuangan

1. Pelaksanan DIPA Tahun Anggaran 2015

Pagu Anggaran Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

TA. 2015 sebesar Rp. 10.054.317.000, - bersumber dari anggaran

rupiah murni sebesar Rp. 9.729.317.000, - (sembilan milyar tujuh

ratus dua puluh sembilan juta tiga ratus tujuh belas ribu rupiah) dan

anggaran PNP sebesar Rp. 325.000.000, - (tiga ratus dua puluh lima

juta rupiah).

Realisasi belanja secara netto pada Balai Karantina Pertanian

Kelas I Banjarmasin per 31 Desember 2015 sebesar Rp.

9.755.509.316,- atau sebesar 97,03 % dari anggaran yang tersedia.

Sebagai gambaran realisasi anggaran kegiatan Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun Anggaran 2015 tersaji pada

Tabel 4.

Tabel 4. Realisasi Anggaran DIPA Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin per 31 Desember 2015 Menurut Per Jenis Anggaran Belanja

No. Uraian Jenis Belanja Anggaran

(Rp) Realisasi

(Rp) Sisa Anggaran

(%)

1 Belanja Pegawai 4.149.086.000 4.101.578.476 98,85

2 Belanja Barang 4.457.816.000 4.220.105.840 94,67

3 Belanja Modal 1.447.415.000 1.433.825.000 99,06

Jumlah 10.054.317.000 9.755.509.316 298.807.684

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

8

1.1. Belanja Pegawai

Realisasi Belanja Pegawai per 31 Desember 2015 dan 31

Desember 2014 adlah masing-masing sebesar Rp.

4.101.578.476,00 dan Rp. 3. 593.637.253,00. Realisasi belanja

TA 2015 mengalami kenaikan sebesar 14,14% dari TA 2014. Hal

ini disebabkan antara lain:

a. Kenaikan gaji dan tunjangan PNS sebesar 6%

b. Kenaikan uang makan PNS

Tabel 5. Perbandingan Belanja Pegawai per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014

Uraian Realisasi 31 Desember 2015

Realisasi 31 Desember 2014

Naik (Turun) %

Belanja Gaji dan Tunjangan PNS

3.983.577.194 3.601.369.994 10,61

Belanja Lembur 124.987.000 0 0,00

Jumlah Belanja Kotor

4.108.564.194 3.601.369.994 14,08

Pengembalian Belanja Pegawai

-6.985.718 -7.732.741 -9,66

Jumlah Belanja 4.101.578.476 3.593.637.253 14,14

1.2. Belanja Barang

Realisasi Belanja Barang per 31 Desember 2015 dan 31

Desember 2014 adalah masing-masing sebesar Rp.

4.220.105.840 dan Rp 3.770.816.464. Realisasi belanja barang

TA 2015 mengalami kenaikan sebesar 11,92% dari TA 2014. Hal

ini disebabkan antara lain:

a. Kenaikan Belanja Barang Persediaan

b. Kenaikan Belanja Pemeliharaan

c. Kenaikan Belanja Perjalanan Dalam Negeri dan penambahan

biaya perjalanan UPSUS

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

9

Tabel 6. Perbandingan Belanja Barang per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014

Uraian Realisasi 31 Desember 2015

Realisasi 31 Desember 2014

Naik (Turun) %

Belanja Barang Operasional

993.519.126 1.145.409.428 -13,26

Belanja Barang Non Operasional

360.031.750 633.408.100 -43,16

Belanja Barang Persediaan

571.726.590 0 0,00

Belanja Jasa 487.057.188 571.633.446 -14,80

Belanja Pemeliharaan 922.485.494 656.861.360 40,44

Belanja Perjalanan Dalam Negeri

885.285.692 771.057.450 14,82

Jumlah Belanja Kotor

4.220.105.840 3.778.369.784 11,69

Pengembalian Belanja Barang

0 -7.553.320 -100,00

Jumlah Belanja 4.220.105.840 3.770.816.464 11,92

1.3. Belanja Modal Tanah

Realisasi Belanja Modal Tanah per 31 Desember 2015

dan 31 Desember 2014 adalah masing-masing sebesar Rp.

840.350.000 dan Rp 0. Realisasi Belanja Modal Tanah TA 2015

mengalami kenaikan sebesar 0,00% dibandingkan TA 2014. Hal

ini disebabkan antara lain ada pembelian tanah yang akan

digunakan sebagai kantor Wilker Batulicin seluas 574 M2.

Tabel 7. Perbandingan Modal Tanah per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014

Uraian Realisasi 31 Desember 2015

Realisasi 31 Desember 2014

Naik (Turun) %

Belanja Modal Tanah 840.350.000 0 0,00

Jumlah Belanja Kotor

840.350.000 0 0,00

Pengembalian Belanja 0 0 0,00

Jumlah Belanja 840.350.000 0 0,00

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

10

1.4. Belanja Modal Peralatan dan Mesin

Realisasi Belanja Modal Peralatan dan Mesin per 31

Desember 2015 dan 31 Desember 2014 adalah masing-masing

sebesar Rp. 240.036.000 dan Rp 0. Realisasi Belanja

disebabkan antara lain penambahan peralatan dan mesin untuk

fasilitas dan operasional kantor berupa : Pembelian Peralatan

Mesin dalam periode tahun 2015, sebesar Rp 240.036.000

dengan rincian pembelian barang sebagai berikut ;

Kendaraan bermotor roda 2 sebanyak 3 unit dengan nilai Rp

50.961.000;

Meubel ruang operasional sebanyak 22 unit dan pengadaan

AC sebanyak 10 buah dengan niai Rp 118.700.000;

Meubelair ruang laboratorium yaitu lemari steril sebanyak 1

unit dengan nilai Rp 3.825.000;

Meubelair ruang laboratorium yaitu lemari pengering 1 unit

dengan nilai Rp 4.500.000 dan meja kerja (alat laboratorium

lainnya) 2 unit dengan nilai Rp 12.250.000;

Perangkat pengolah data dan komunikasi berupa PC Unit

sebanyak 3 unit senilai Rp 32.850.000 dan Printer sebanyak

2 unit senilai Rp. 16.950.000.

Tabel 8. Perbandingan Belanja Modal Peralatan dan Mesin per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014

Uraian Realisasi 31 Desember 2015

Realisasi 31 Desember 2014

Naik (Turun) %

Belanja Modal Peralatan dan Mesin

240.036.000 0 0,00

Jumlah Belanja Kotor

240.036.000 0 0,00

Pengembalian Belanja 0 0 0,00

Jumlah Belanja 240.036.000 0 0,00

1.5. Belanja Modal Gedung dan Bangunan

Realisasi Belanja Modal Gedung dan Bangunan per 31

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

11

Desember 2015 dan 31 Desember 2014 adalah masing-masing

sebesar Rp 210.297.000 dan Rp 3.044.529.650. Realisasi

Belanja Modal Gedung dan Bangunan TA 2015 mengalami

penurunan sebesar 93,09% dibandingkan TA 2014. Pada tahun

2014 digunakan belanja untuk Rehabilitasi Gedung Bangunan

sedangkan pada Tahun 2015 digunakan belanja untuk saranan

dan prasarana Gedung bangunan berupa :

a. Pembangunan paving blok halaman kantr BKP Kelas I

Banjarmasin (bangunan terbuka lainnya) sebesar Rp

118.158.000 dan pembangunan incinerator (bangunan

pembakaran bangkai hewan permanen) sebesar Rp

21.340.000.

b. Pembangunan pagar tanah kantor Wilker Batulicin (pagar

permanen) senilai Rp 50.480.000.

Tabel 9. Perbandingan Belanja Modal Gedung dan Bangunan per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014

Uraian Realisasi 31 Desember 2015

Realisasi 31 Desember 2014

Naik (Turun) %

Belanja Belanja Modal Gedung dan Bangunan

210.297.000 3.044.529.650 -93,09

Jumlah Belanja Kotor

210.297.000 3.044.529.650 -93,09

Pengembalian Belanja 0 0 0,00

Jumlah Belanja 210.297.000 3.044.529.650 -93,09

1.6. Belanja Modal Jalan, Irigasi dan Jaringan

Realisasi Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan per 31

Desember 2015 dan 31 Desember 2014 adalah masing-masing

sebesar Rp 143.142.000 dan Rp 0. Realisasi Belanja Jalan,

Irigasi dan Jaringan TA 2015 mengalami kenaikan sebesar

0,00% dibandingkan TA 2014. Hal ini disebabkan abtara lain

untuk pembangunan saluran air 136 M senilai Rp 143.142.000.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

12

Tabel 10. Perbandingan Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan per 31 Desember 2015 dan 31 Desember 2014

Uraian Realisasi 31 Desember 2015

Realisasi 31 Desember 2014

Naik (Turun) %

Belanja Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan

143.142.000 0 0,00

Jumlah Belanja Kotor

143.142.000 0 0,00

Pengembalian Belanja 143.142.000 0 0,00

Jumlah Belanja 143.142.000 0 0,00

2. Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP)

Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) pada Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun Anggaran 2015

sebesar Rp 812.585.914,- atau sebesar 125,01% dari target

penerimaan sebesar Rp. 650.000.000,-

Realisasi penerimaan PNBP Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin disajikan dalam Tabel 8.

Tabel 11. Realisasi Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Pada Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin TA. 2015

No. MAP Uraian Penerimaan (Rp)

Keterangan

1 -

423141

Penerimaan Umum

Pendapatan Sewa Rumah Dinas

296.580

423921 Pendapatan Pelunasan Piutang Non Bendahara

3.617.210

423951 Penerimaan Kembali Belanja Pegawai Pusat TAYL

4.252.829

2 -

423215

Penerimaan Fungsional

Pendapatan Sensor/Karantina, Pengawasan/Pemeriksaan

804.419.295

Jumlah 812.585.914

C. Sarana dan Prasarana

Kantor Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin yang

beralamat di Jl. Mayjend. Sutoyo S. No. 1134 Banjarmasin, memiliki

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

13

luas tanah 11.530 m2 berdiri bangunan diantaranya perkantoran,

screen house, kandang hewan kecil, mess pegawai sebanyak 4 unit,

serta 1 unit bangunan laboratorium seluas 273 M2.

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin memiliki

beberapa Wilayah Kerja, di Pelabuhan Sungai Trisakti dengan

layanan operasional di Gedung Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin, sedangkan Wilayah Kerja Bandar Udara Syamsudin

Noor memiliki gedung kantor seluas 70 M² di Jl. Angkasa Banjarbaru

dan counter Karantina Pertanian yang disediakan oleh PT (Persero)

Angkasa Pura I di area Bandar Udara Syamsudin Noor, sedangkan

Wilayah Kerja Batulicin dan Kotabaru masih status menyewa.

D. Kesekretariatan

Selama tahun 2015 Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin mencatat surat yang masuk sebanyak 2.000 berkas

surat dan mengirim surat sebanyak 3.500 berkas surat.

Kedepan diharapkan adanya sistem arsiparis secara elektronik

yang bisa diterapkan di tingkat UPT dan tersedia ruang arsip,

mengingat frekuensi surat yang masuk dan keluar meningkat dengan

kondisi sumber daya manusia yang belum mencukupi dan mutasi

pejabat yang relatif dinamis sehingga penyimpanan/pengarsipan surat

bisa lebih tertata secara maksimal.

E. Reformasi Birokrasi

Reformasi birokrasi merupakan salah satu upaya pemerintah

untuk mencapai good governance dan melakukan pembaharuan dan

perubahan mendasar terhadap sistem penyelenggaraan pemerintahan

terutama menyangkut aspek-aspek kelembagaan (organisasi),

ketatalaksanaan dan sumber daya manusia aparatur. Melalui

reformasi birokrasi, dilakukan penataan terhadap

sistem penyelangggaraan pemerintah dimana uang tidak hanya efektif

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

14

dan efisien, tetapi juga reformasi birokrasi menjadi tulang punggung

dalam perubahan kehidupan berbangsa dan bernegara.

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin telah

melaksanakan Reformasi Birokrasi semenjak bulan Juli 2010, dengan

tujuan untuk menciptakan birokrasi pemerintah yang profesional

dengan karakteristik, berintegrasi, berkinerja tinggi, bebas dan bersih

KKN, mampu melayani publik, netral, sejahtera, berdedikasi, dan

memegang teguh nilai-nilai dasar dan kode etik aparatur Negara,

melalui berbagai macam kegiatan, antara lain :

1. Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM)

Pemerintah telah menerbitkan Peraturan Presiden Nomor 81

Tahun 2010 tentang Grand Design Refrormasi Birokrasi

yang mengatur tentang pelaksanaan program reformasi birokrasi.

Peraturan tersebut menargetkan tercapainya tiga sasaran hasil

utama yaitu peningkatan kapasitas dan akuntabilitas organisasi,

pemerintah yang bersih dan bebas KKN, serta peningkatan

pelayanan publik. Dalam rangka mengakselerasi pencapaian

sasaran hasil tersebut, maka berdasarkan Peraturan Menteri PAN

dan RB No. 52 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan Zona

Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah

Birokrasi Bersih dan Melayani di Lingkungan Instansi Pemerintah,

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin menjadi salah satu

unit kerja di lingkup Kementerian Pertanian yang memperoleh

predikat Menuju WBK/Menuju WBBM. Prestasi tinggi ini diperoleh

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin malaui berbagai

macam upaya antara lain : penataan tatalaksana,

penataan sistem manajemen SDM, penguatan pengawasan,

penguatan akuntabilitas kinerja, dan penguatan kualitas pelayanan

publik seperti menerapkan sistem piket untuk melayani pengguna

jasa selama 24 jam, memberikan informasi yang jelas tentang

prosedur pelaksanaan tindakan karantina, tarif jasa karantina

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

15

hewan dan tumbuhan yang telah ditampilkan diruangan dalam

bentuk bahan tayang maupun leaflet, dan pengumpulan dan

pengolahan data informasi publikasi dan dokumentasi melalui

website (www.bkpbanjarmasin.karantina.pertanian.go.id).

Gambar 2. Website Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin berkomitmen

akan terus berupaya meningkatkan pelayanan kepada masyarakat

sebagai pengguna jasa. Atas upayanya tersebut, akhirnya pada

tahun 2015 Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin meraih

Predikat Kepatuhan Pelayanan Publik berdasarkan UU 25 Tahun

2009 Tentang Pelayanan Publik dari Ombudsman RI, dari 78

instansi Negara yang memperoleh penghargaan, dengan meraih

nilai tertinggi di lingkup Kementerian Pertanian RI, yaitu 110.

Gambar 3. Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin raih Predikat Kepatuhan Pelayanan Publik berdasarkan UU 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik dari Ombudsman RI

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

16

Menurut Ketua Ombudsman RI Danang Girindrawardana,

proses penilaian yang dilakukan Ombudsman menggunakan

metode observasi tanpa pemberitahuan dan mengikuti standar

kode etik Ombudsman. Penyampaian predikat kepatuhan itu

merupakan salah satu bentuk apresiasi atas usaha peningkatan

kualitas pelayanan publik di tingkat unit layanan.

2. Layanan pengaduan maupun informasi publik (PPID)

Dalam rangka pelaksanaan Undang-undang Keterbukaan

Informasi Publik dan Peraturan Pemerintah No. 61 Tahun 2010

tentang Pelaksanaan Undang-undang No. 14 Tahun 2008,

Kementerian Pertanian menerbitkan Permentan No.

32/Permentan/OT.140/ 5/2011 tentang Pengelolaan dan Pelayanan

Informasi Publik Lingkup Kementerian Pertanian. Berdasarkan

ketentuan tersebut, Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

telah menetapkan Tim Pengelola Informasi dan Dokumentasi

lingkup Wilayah Kalimantan Selatan (SK Kepala Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin No. 0037/Kpts/KP.240/01/2015

tanggal 4 Januari 2015).

Pada Tahun 2015 permohonan Informasi Publik dari

pemohon yang berbadan hukum sebanyak 3 pemohon, yaitu dari

Perhimpunan Insan Perunggasan Rakyat Indonesia Wilayah

Kalimantan Selatan, Kejaksaan Tinggi Kalimantan Selatan dan

Dinas Peternakan Provinsi Kalimanatan Selatan, sedangkan

permohonan dari perseorangan tidak ada.

Pada Tahun 2015 tidak pernah terjadi sengketa antara

Penyelenggara Pelayanan Publik dengan Pemohon Informasi

Publik.

3. Unit Pengendalian Gratifikasi (UPG)

Terkait dengan hubungan pelaksanaan tugas maupun

kerjasama, hal yang sering terjadi dan tidak terhindarkan dalam

kegiatan sehari-hari adalah pemberian gratifikasi dari satu pihak

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

17

lainnya. Pasal 128 ayat (1) Undang–Undang Nomor 31 Tahun 1999

Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana

telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001, telah

menyatakan bahwa setiap gratifikasi kepada pegawai negeri atau

penyelenggara negara dianggap pemberian suap, apabila

pemberian tersebut dilakukan karena berhubungan dengan

jabatannya dan berlawanan dengan kewajiban atau tugasnya.

Dalam rangka meningkatkan pencegahan terjadinya tindak

pidana korupsi di lingkungan Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin dan mewujudkan good governance and clean

government yang amanah, transparan, dan akuntabel, maka

Kepala Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin telah

mengatur pelaporan gratifikasi di lingkungan Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin melalui Surat Keputusan Kepala

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin No.

0040/Kpts/OT.160/L.18.B/01/2016, tanggal 4 Januari 2016 tentang

Sub Unit Pengelola Gratifikasi Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin.

Pada tahun anggaran 2015 beberapa pegawai Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin telah menerima gratifikasi

dalam kedinasan, seperti yang dijelaskan pada Tabel 12.

Tabel 12. Rincian penerimaan gratifikasi umum maupun gratifkasi dalam kedinasan Tahun 2015

No. Bulan Jumlah Penerimaa/

Pegawai

Nilai/ Equifalent

(Rp)

Penerimaan Umum/

Penerimaan Kedinasan

Keterangan

1 2 3 4 5 6

1 Januari - - - Nihil

2 Februari - - - Nihil

3 Maret - - - Nihil

4 April 2 2.460.000 Kedinasan -

5 Mei 1 1.900.000 Kedinasan -

6 Juni 4 2.787.000 Kedinasan -

7 Juli 3 9.927.400 Kedinasan -

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

18

1 2 3 4 5 6

8 Agustus 5 6.555.000 Kedinasan -

9 September 1 808.000 Kedinasan -

10 Oktober 3 3.716.000 Kedinasan -

11 November 4 1.008.000 Kedinasan -

12 Desember - - - Nihil

JUMLAH 23 29.161.400 - -

4. Pengukuran Indeks Kepuasan masyarakat (IKM)

Untuk menumbuh kembangkan semangat dan etos kerja

aparatur yang bertanggungjawab, bermoral, berdisiplin, profesional,

produktif dan dalam rangka mewujudkan kepemerintahan yang

baik, sekaligus untuk memantapkan penerapan ISO 9001:2008

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin, maka dilakukan

pengukuran Indeks Kepuasan Masyarakat terhadap Pelayanan

Pengkarantinaan Pertanian di Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin. Pengukuran ini bertujuan untuk mendapatkan

gambaran tingkat kepuasan masyarakat yang tertuang pada unsur-

unsur pelayanan diantaranya mengenai Prosedur Pelayanan,

Persyaratan Pelayanan, Kejelasan Petugas Pelayanan,

Kedisiplinan Petugas Pelayanan, Tanggung Jawab Petugas

Pelayanan, Kemampuan Petugas Pelayanan, Kecepatan

Pelayanan, Keadilan Mendapatkan Pelayanan, Kesopanan Dan

Keramahan Petugas, Kewajaran Biaya Pelayanan, Kepastian Biaya

Pelayanan, Kepastian Jadwal Pelayanan, Kenyamanan Lingkungan

serta Keamanan Pelayanan.

Hasil pengukuran nilai IKM Unit Pelayanan (Nilai Interval

Konversi IKM) diperoleh 81,674. Hal ini menunjukkan bahwa

Kinerja Unit Pelayanan dan Mutu Pelayanan di Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin dikategorikan “SANGAT BAIK”.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

19

BAB IV

KEGIATAN OPERASIONAL

A. Seksi Karantina Hewan

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin terus berupaya

meningkatkan pelayanan sehingga mampu menghadirkan pelayanan

yang prima (efektif, efisien dan profesional) untuk mencegah masuk

dan menyebarnya hama dan penyakit hewan karantina (HPHK) yang

dibawa melalui media pembawa HPHK yang dilalulintaskan, termasuk

peningkatan kualitas sertifikasi.

Pelayanan laboratorium berjalan dengan baik dan ouput-nya

dapat dijadikan sebagai rekomendasi dari tahapan tindakan karantina

selanjutnya. Pengembangan wilayah kerja secara signifikan telah

berjalan dengan adanya pelayanan di wilayah kerja Batulicin dan

Kotabaru. Pelaksanaan tindakan karantina di Pelabuhan Batulicin dan

Kotabaru telah berjalan dengan baik. Wilker Pagatan untuk sementara

masih ditangani secara rangkap oleh petugas dari Wilker Batulicin.

1. Kegiatan Impor

Selama tahun 2015 tidak ada kegiatan impor. Hal ini

dikarenakan belum adanya jalur perdagangan internasional untuk

komoditi karantina hewan baik di Wilker Trisakti, Bandara

Syamsudin Noor, Batulicin maupun Kotabaru. Sebagian besar

media pembawa HPHK impor yang datang ke Kalimantan Selatan

merupakan media pembawa eks –impor yang masuk melalui

tempat-tempat pemasukan yang telah ditetapkan menurut

Permentan No. 44/Permentan/OT.140/3/2014, tentang Perubahan

atas Permentan No. 94/Permentan/OT.140/12/2011 tentang

Tempat-Tempat Pemasukan dan Pengeluaran Media Pembawa

Penyakit Hewan Karantina dan Organisme Pengganggu Tumbuhan

Karantina, yang kemudian dilalulintaskan antar area. Tempat-

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

20

tempat pemasukan tersebut antara lain dari Surabaya, Tanjung

Priok dan Makassar.

2. Kegiatan Ekspor

Seperti halnya kegiatan impor, pelayanan karantina hewan

selama tahun 2015 tidak ada kegiatan ekspor. Hal ini dikarenakan

belum adanya jalur perdagangan internasional untuk komoditi

karantina hewan baik di Wilker Trisakti, Bandara Syamsudin Noor,

Batulicin maupun Kotabaru.

3. Kegiatan Pemasukan Antar Area

Kegiatan pemasukan antar area komoditi wajib periksa

karantina pada Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin yang

dilakukan melalui Wilker Pelabuhan Trisakti, Bandara Syamsudin

Noor, Batulicin dan Kotabaru telah berjalan dengan baik.

Gambar 4. Grafik Perbandingan Frekuensi Pemasukan Antar Area Karantina Hewan Tahun 2012-2015

Seperti yang terlihat pada gambar 4, pemasukan antar area

media pembawa hama penyakit hewan karantina (MP HPHK)

mengalami penurunan sebesar 0,97% dari tahun 2014. Hal ini

menjadi tantangan bagi Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin dalam mempertahankan status bebas HPHK tertentu

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

21

dan mengurangi penyebaran HPHK yang sudah ada di Kalimantan

Selatan khususnya dan umumnya di Pulau Kalimantan.

Gambar 5. Grafik Perbandingan Frekwensi Pemasukan Antar Area Karantina Hewan per Wilayah Kerja Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

Gambar 6. Grafik Frekwensi Pemasukan Antar Area Karantina Hewan Berdasarkan Kelompok Komoditi per wilayah kerja BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2015

Pada gambar 5. menunjukkan bahwa aktifitas pemasukan

antar area MP HPHK menuju Balai Karantina Pertanian Kelas I

-

500

1,000

1,500

2,000

2,500

3,000

HWN BAH HBAH BL

1,233 1,147

608

2,692

2,901

338 411 464

725

18 0 3 45 0 0 1

FREK

WEN

SI (

Kal

i)

Wilker Pelabuhan Trisakti Wilker Bandara Syamsudin Noor Wilker Batulicin Wilker Kotabaru

Keterangan: HWN : Hewan, BAH: Bahan Asal Hewan, HBAH: Hasil Bahan Asal Hewan, BL: Benda Lain

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

22

Banjarmasin lebih sering melalui wilker Pelabuhan Trisakti yakni

sebesar 53,88%. Pemasukan MP HPHK ini didominasi oleh

kelompok komoditi benda lain berupa pakan ternak sebesar

47,39% dari semua MP HPHK yang masuk ke Wilker Trisakti,

seperti yang tampak pada gambar 6. Sedangkan yang menuju

Wilker Syamsudin Noor, Batulicin, dan Kotabaru, didominasi oleh

kelompok komoditi hewan. Dominasi hewan yang masuk melalui

wilker-wilker tersebut juga berbeda pula, seperti di Bandara

Syamsudin Noor berupa unggas antara lain burung, ayam, dan day

old chick (DOC) sedangkan di Wilker Batulicin dan Kotabaru berupa

ruminansia besar (sapi) dan ruminasia kecil (kambing). Data

operasinal pemasukan antar area karantina hewan berdasarkan

daerah asal pada tahun 2015 dapat dilihat pada tabel 13.

Tabel 13. Data Operasional Pemasukan Antar Area Karantina Hewan Berdasarkan Daerah Asal Tahun 2015

Pada Tabel 13 menunjukkan kegiatan operasional

pemasukan antar area MP HPHK berdasarkan daerah asal dengan

tujuan Banjarmasin, lebih banyak berasal dari Balai Besar

Satuan Volume Frek. Satuan Volume Frek. Satuan Volume Frek. Satuan Volume Frek.

1 BBKP Surabaya Ekor 1,195,936 1,940 Kg 3,905,286 918 Kg 700,287 346 Kg 77,004,919 2,711

Kg Butir 15,948,689 330 Kms 2,813 137

Koloni 9 1

2 BBKP Soekarno Hatta Ekor 899,024 269 Kg 119 3 Kg 3,485 34 Kms 39,025 259

Ekor 10,000 1

3 BBKP Tanjung Priok 0 - - Kg 364,881 223 Kg 571,607 469 - - -

4 BBKP Makassar Ekor 162,408 33 - - - Kg 3,579 125 Kg 6,463,000 7

Kms 3 2

5 BKP Kelas I Semarang Ekor 8,913 844 Kg 360 9 Kg 58 2 Kg 21 5

6 BKP Kelas I Jambi Ekor 3 1 - - - - - - - - -

7 BKP Kelas I Balikpapan Ekor 5,038 20 - - - - - - - - -

8 BKP Kelas I Bandar Lampung Ekor 3 2 - - - - - - - - -

9 BKP Kelas I Denpasar - - - - - - Kg 102 6 - - -

10 BKP Kelas I Batam Ekor 19 7 - - - - - - - - -

11 BKP Kelas I Pekanbaru Ekor 1 1 - - - - - - - - -

12 BKP Kelas I Padang Ekor 4 4 - - - - - - - - -

13 BKP Kelas I Pontianak Ekor 1 1 - - - - - - Kms 1 1

14 BKP Kelas I Palembang Ekor 4 3 - - - - - - - - -

15 BKP Kelas I Manado Ekor 20 6 - - - - - - Kms 1 1

16 BKP Kelas II Yogyakarta Ekor 139,719 222 Kg 77 1 Kg 99 3 Kg 45 5

Koloni 25 1

17 BKP Kelas II Tarakan Ekor 17 6 - - - - - - Kms 1 1

18 BKP Kelas II Palangkaraya Ekor 1 1 - - - - - - - - -

19 BKP Kelas II Palu Ekor 8 5 - - - - - - - - -

20 BKP Kelas II Medan Ekor 17 5 - - - - - - - - -

21 SKP Kelas I Pare-Pare Ekor 21,912 495 Kg 9,400 18 - - - - - -

22 SKP Kelas I Aceh Ekor 2 2 - - - - - - - - -

23 SKP Kelas I Bandung Ekor 3,380 106 Kg 45 1 Kg 1,858 37 Kg 20 2

Kms 875 23

24 SKP Kelas I Sumbaw a Ekor 10,957 166 - - - - - - - - -

Besar

25 SKP Kelas II Bangkalan Ekor 44,846 223 - - - - - - - - -

26 SKP Kelas II Mamuju Ekor 143 45 - - - - - - - - -

NO NAMA UPTHEWAN BAHAN ASAL HEWAN

HASIL BAHAN BENDA LAIN

ASAL HEWAN

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

23

Karantina Pertanian Surabaya dengan persentase frekuensi

sebanyak 70,39%. Baik melalui Wilker Trisakti, Wilker Bandara

Syamsudin Noor, Wilker Batulicin, maupun Wilker Kotabaru.

Adapun jenis komoditinya berupa : ternak ruminasia (ruminansia

besar dan kecil), DOC, telur konsumsi, telur ayam tetas dan pakan

ternak.

Dengan melihat gambaran peta lalu lintas pemasukan MP

HPHK di atas, maka kita bisa memperkirakan jenis HPHK yang

harus diawasi penyebarannya. Terutama untuk HPHK yang

statusnya bebas di Kalimantan misalnya brucellosis dan anthrax.

Tindakan Pemeriksaan terhadap Media Pembawa Hama

Penyakit Hewan Karantina dilakukan secara intensif terutama di

Wilayah Kerja Pelabuhan Trisakti yang merupakan Pusat

Perekonomian Kalimantan Selatan saat ini, sama halnya di

Bandara Syamsudin Noor yang saat ini berkembang menjadi

bandara dengan penerbangan yang semakin padat. Wilayah Kerja

Batulicin dan Kotabaru menunjukan perkembangan cukup

signifikan pula, terutama pemasukan dan pengeluaran dari dan ke

Pulau Sulawesi.

Dengan adanya modernisasi sistem informasi di Pelabuhan

Banjarmasin, aktivitas bongkar muat kapal yang sandar di

pelabuahan, selain dilakukan pengawasan langsung di pelabuhan,

juga dapat diakses melalui internet, dengan mengakses hompage

Pelabuhan Banjarmasin.

Gambar 7. Pengawasan Lalulintas MP HPHK dapat dimonitor secara on line melalui EQVET dan IQVDS

Pengawasan lalu lintas MP HPHK juga dapat dilakukan

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

24

secara on line, dengan menggunakan program aplikasi internal

Badan Karantina Pertaniaan yaitu EQVET. Dengan menggunakan

fasilitas e-Cert, maka kita dapat mengetahui MP HPHK yang akan

ditujukan ke wilker-wilker di Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin. Program aflikasi tersebut tentunya akan kurang

bermanfaat apabila dari Karantina daerah asal tidak mengirimkan

datanya secara real time dan alat angkut yang digunakan tidak

ditulis secara lengkap. Data yang masuk dapat dianalisis secara on

line menggunakan IQVDS.

Pemeriksaan dokumen dan fisik hewan, bahan asal hewan

serta hasil bahan asal hewan dilakukan secara ketat oleh petugas

dalam setiap pemeriksaan di atas alat angkut sebelum tindakan

karantina yang lain dilakukan.

Data operasional pemasukan antar area Karantina Hewan

pada Tahun 2015 berdasarkan jenis media pembawa HPHK dapat

dilihat pada Tabel 14.

Tabel 14. Data Operasional Pemasukan Antar Area Karantina Hewan berdasarkan jenis media pembawa HPHK Tahun 2015

NONAMA MEDIA

PEMBAWASATUAN VOLUME FREKWENSI NO NAMA MEDIA PEMBAWA SATUAN VOLUME FREKWENSI

1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

1 Kambing Potong Ekor 45,736 206 35 Cacing tanah Kg 20 2

2 Domba Potong Ekor 32 2 36 Jangkrik Kg 10 2

3 Kambing Bibit Ekor 240 5 37 SemutJepang Kg 1 1

4 Sapi Potong Ekor 31,497 962 38 Kroto Kg 10 2

5 Sapi Bibit Ekor 535 12 39 Lebah Madu Koloni 10,034 3

6 Kerbau Potong Ekor 1,071 145 40 Daging Ayam Beku Kg 366,729 106

7 Kerbau Bibit Ekor 151 2 41 Daging Sapi Beku Kg 304,840 148

8 Kuda Ekor 9 5 42 Daging Kambing Beku Kg 12,529 39

9 DOC PS Ekor 715,257 103 43 Daging Domba Beku Kg 300 1

10 DOC FS Ekor 1,356,510 258 44 Daging Bebek Beku Kg 14,001 17

11 DOC layer Ekor 124,880 20 45 Daging Burung dara Kg 360 9

12 DOQ Ekor 130,100 30 46 Jeroan Sapi Kg 6,070 12

13 DOD Ekor 12,700 8 47 Jeroan Ayam Kg 34,354 15

14 Ayam Ekor 3,457 1,093 48 Telur Konsumsi Kg 3,540,965 825

15 Itik Bibit Ekor 6,000 3 49 Telur Tetas Butir 15,948,689 330

16 Itik Potong Ekor 16,100 27 50 Sarang Burung Walet Kg 20 1

17 Burung Ekor 19,513 1,446 51 Daging Sapi Olah Kg 353,175 396

18 Anjing Ekor 231 165 52 Daging Ayam Olah Kg 940,361 484

19 Kucing Ekor 192 122 53 Daging Bebek Olah Kg 5,066 40

20 Musang Ekor 2 2 54 Daging Babi Olah Kg 40 1

21 Luw ak Ekor 1 1 55 Hasil Susu Olahan Kg 10,742 1

22 Kelinci Ekor 8,508 176 56 Keju Kg 49,867 58

23 Marmut Ekor 49 5 57 Youghurt Kg 24,594 67

24 Hamster Ekor 2,970 22 58 Mentega Kg 3,550 7

25 Tikus Putih Ekor 651 13 59 Butter Kg 7,093 25

26 Mencit Ekor 996 9 60 Es Krim Kg 67 2

27 Tupai Ekor 2 1 61 Cream Kg 10,544 4

28 Kadal Ekor 2 2 62 Semen Beku Kemasan 60 2

29 Ular Ekor 6 1 63 Vaksin Hew an Kemasan 42,645 406

30 Landak Mini Ekor 16 5 64 Obat Hew an Kemasan 80 16

31 Biaw ak Ekor 2 1 65 Serum Kemasan 4 4

32 Iguana Ekor 11 5 66 Pakan Hew an Kg 230 7

33 Ulat Hongkong Kg 5,270 89 Kesayangan

34 Ulat Bumbung Kg 8,079 496 67 Pakan Ternak Kg 83,454,385 2,138

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

25

Pada Tabel 14. menunjukkan bahwa unggas merupakan

MP HPHK yang frekwensinya paling banyak yang dimaksukkan ke

Kalimantan Selatan sebesar 32,92%. Jenis unggas tersebut adalah

burung (15,95%), ayam (12,05%) dan DOC (4,20%). Selain itu,

pakan ternak merupakan media pembawa HKPHK yang

frekwensinya paling banyak kedua yang dilalulintaskan ke wilayah

kerja BKP Kelas I Banjarmasin, yakni sebesar 23,58%. Media

pembawa HPHK ini seluruhnya dimasukkan ke Kalimantan Selatan

melalui Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin, dan daerah pengirimnya

adalah BBKP Surabaya (99,67%) dan BBKP Makassar (0,33%).

Pemasukan ruminansia besar menempati posisi ketiga yakni

sebesar 12,36% yang terdiri dari sapi (10,74%) dan Kerbau

(1,62%), dan daerah pengirimnya adalah SKP Kelas I Pare-Pare

(38,53%), SKP Kelas I Sumbawa Besar (14,63%), BBKP Surabaya

(9,72%), SKP Kelas II Bangkalan (7,76%), SKP Kelas II Mamuju

(0,80%), dan BKP Kelas I Semarang (0,45%). Apabila didasarkan

pada jumlah volume, pemasukan ruminansia besar paling banyak

berasal dari SKP Kelas II Bangkalan (10.936 ekor dari 33.254 ekor

total ruminansia besar yang masuk).

Pemeriksaan laboratorium dilakukan terhadap media

pembawa HPHK baik hewan maupun produk hewan seperti daging

ayam beku, daging sapi beku yang berasal dari dalam negeri dan

eks-impor yang diantar-areakan. Tindakan pemeriksaan terhadap

produk hewan ini merupakan salah satu bentuk pengawasan

keamanan hayati hewani dan hasil pemeriksaannya masih

merupakan data monitoring. Tindakan pemeriksaan terhadap hama

penyakit hewan karantina dijelaskan pada kegiatan laboratorium

karantina hewan.

Tindakan Pengasingan terhadap Media Pembawa Hama

Penyakit Hewan Karantina difokuskan pada Media Pembawa highly

pathogenic avian influenza (HPAI), rabies, brucellosis, anthrax.

Kegiatan pengasingan selain dilakukan di instalasi karantina hewan

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

26

(IKH) Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin, juga dilakukan

di tempat pemilik yang telah ditetapkan sebagai instalasi karantina

hewan sementara (IKHS) baik untuk hewan maupun produk hewan.

Komoditi hewan seperti ruminansia besar, unggas, telur tetas dan

day old chick, sedangkan untuk anjing dan kucing yang merupakan

Hewan Penular Rabies (HPR), pengasingan masih dilakukan di

tempat pemilik dikarenakan frekuensi kedatangan yang meningkat,

sehingga IKH yang dimiliki tidak dapat menampung HPR yang

datang. Pertimbangan lain adalah bahwa HPR tersebut berasal dari

daerah bebas rabies serta sudah dilengkapi dengan persyaratan

tambahan lainnya seperti rekomendasi pemasukan/pengeluaran

dari dinas peternakan atau yang membidangi kesehatan hewan

dan sertifikat vaksinasi dari dokter hewan dari daerah asal.

Tindakan Pengamatan terhadap Media Pembawa Hama

Penyakit Hewan Karantina difokuskan pada Media Pembawa HPAI,

HPR dan brucellosis. Tindakan pengamatan dilakukan di Instalasi

Karantina Hewan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

dan di IKHS yang telah ditetapkan, terutama untuk pemasukan

media pembawa brucellosis. Tindakan pengamatan terhadap

komoditi eks-pemasukan/pemantuan daerah sebar HPHK telah

dilakukan dengan baik setiap tahunnya sesuai instruksi Badan

Karantina Pertanian.

Tindakan Pembebasan dilakukan pada komoditi wajib

periksa karantina yang telah melalui tindakan pemerikasaan

dan/atau pengasingan, pengamatan dan perlakuan, yang secara

administratif, teknis dan ilmiah dapat diberikan sertifikat

pembebasan, dalam hal teknis pasca pembebasan menjadi

tanggung jawab instansi terkait yang membidangi fungsi

peternakan dan kesehatan hewan yang selama ini telah terjalin

hubungan sangat baik terutama dengan Dinas Peternakan Propinsi

Kalimanatan Selatan dan Balai Penyidikan Penyakit Veteriner

Wilayah V Banjarbaru.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

27

3. Kegiatan Pengeluaran Antar Area

Kegiatan pengeluaran antar area komoditi wajib periksa

karantina pada Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin yang

dilakukan melalui Wilker Pelabuhan Trisakti, Bandara Syamsudin

Noor, Batulicin dan Kotabaru telah berjalan dengan baik bahkan

setiap tahunnya mengalami peningkatan, seperti yang terlihat pada

gambar 8.

Gambar 8. Grafik Perbandingan Frekuensi Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan Tahun 2012-2015

Berbeda dengan kegiatan pemasukan antar area,

pengeluaran antar area MP HPHK lebih banyak melalui Wilker

Bandara Syamsudin Noor, yakni sebesar 72,81 %, seperti terlihat

pada gambar 9.

Gambar 9. Grafik Perbandingan Frekuensi Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan per Wilayah Kerja Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin tahun 2015

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

28

Pengeluaran MP HPHK antar area didominasi oleh kelompok

jenis hewan dan kelompok bahan asal hewan seperti yang terlihat

pada gambar 10 di bawah.

Gambar 10. Grafik Frekwensi Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan Berdasarkan Kelompok Komoditi per Wilayah Kerja Tahun 2015

Data operasional pegeluaran antar area dapat dilihat pada

Tabel. 11 di bawah, yang menunjukan bahwa Propinsi Kalimantan

Selatan selain sebagai tujuan utama pemasukan hampir semua

jenis komoditi, juga telah menjadi produsen beberapa komoditi,

walaupun masih dalam jumlah yang sedikit.

Tabel 15. Data Operasional Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015

-

500

1,000

1,500

2,000

2,500

3,000

3,500

4,000

4,500

5,000

HWN BAH HBAH BL

644 248

0 0

4,749

1,730

0 94

1,390

1 0 0 149 21 0 1

FREK

WEN

SI (

Kal

i)

BULAN

Wilker Pelabuhan Trisakti Wilker Bandara Syamsudin Noor Wilker Batulicin Wilker Kotabaru

Keterangan: HWN : Hewan, BAH: Bahan Asal Hewan, HBAH: Hasil Bahan Asal Hewan, BL: Benda Lain

NONAMA MEDIA

PEMBAWASATUAN VOLUME FREKWENSI NO

NAMA MEDIA

PEMBAWASATUAN VOLUME FREKWENSI

1 Burung Ekor 40,551 5,126 20 Semut Jepang Kg 29 19

2 Ayam Ekor 2,253 1,050 21 Semut Rangrang Kg 10 2

3 Itik Ekor 1,030 16 22 Daging Itik Beku Kg 165 4

4 DOC Ekor 1,059,400 211 23 Daging Sapi Beku Kg 2 1

5 DOD Ekor 30,665 26 24 Daging Ayam Beku Kg 140,000 20

6 Kerbau Potong Ekor 44 15 25 Sarang Burung Kg 96,916 1,733

7 Sapi Potong Ekor 4 1 26 Telur Tetas Butir 5,181,230 65

8 Kucing Ekor 42 29 27 Madu Kg 10 1

9 Anjing Ekor 5 4 28 Kulit Sapi Lembar 33,224 51

10 Kelinci Ekor 3 1 29 Kulit Kerbau Lembar 412 5

11 Ular Ekor 628 357 30 Kulit Hew an Kecil Lembar 15,069 13

12 Lebah Madu Koloni 2 1 31 Tanduk Sapi Kg 2,234 6

13 Biaw ak Ekor 70 56 32 Tulang Sapi Kg 88,500 18

14 Landak Mini Ekor 18 3 33 Bulu Ayam Kg 198,610 83

15 Tokek Ekor 3 2 34 Obat Hew an Kemasan 4 4

16 Iguana Ekor 23 20 35 Serum Kemasan 34 16

17 Kadal Ekor 105 84 36 Vaksin Hew an Kemasan 864 39

18 Serangga Koloni 1 1 37 Semen Beku Kemasan 4 3

19 Kroto Kg 72 10

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

29

Berdasarkan Tabel 15, kelompok komoditi hewan berupa

unggas merupakan MP HPHK yang paling banyak dikeluarkan

(70,68%). Adapun jenis unggas tersebut adalah burung (56,35%),

ayam (11,54%), DOC (2,32%), dan DOD (0,29%). Sedangkan dari

kelompok bahan asal hewan adalah berupa sarang burung walet

(19,05%). Peningkatan jumlah pengeluaran unggas yang signifikan

ini, salah satunya disebabkan oleh adanya penerbitan Permentan

No. 37/Permentan/OT.140/3/2014 tentang Tindakan Karantina

Hewan terhadap Pemasukan dan Pengeluaran Unggas.

Tabel 16. Data Operasional Pengeluaran Antar Area Karantina Hewan Berdasarkan Daerah Tujuan Tahun 2015

Volume

(Ekor)Frek. Satuan Volume Frek. Satuan Volume Frek.

1 BBKP Soekarno Hatta 1,066,738 1,188 Kg 31,267 428 Kemasan 384 36

Butir 239,030 13 Koloni 2 1

Kg 18 7

2 BBKP Surabaya 7,164 1,048 Kg 355,409 1,131 Kemasan 67 4

Lembar 45,485 64 Kg 1 1

Butir 4,942,200 52

3 BBKP Tanjung Priok 8 4 Kg 119,000 17

Lembar 3,220 5

4 BBKP Makassar 4,098 319 Kg 1 1 Kemasan 379 12

Koloni 1 1

Kg 6 6

5 BKP Kelas I Semarang 2,366 1,401 Kg 13,429 184 Kemasan 1 1

Kg 68 11

6 BKP Kelas I Kupang 12 5

7 BKP Kelas I Jambi 6 5

8 BKP Kelas I Balikpapan 60 40 Kg 349 15 Kemasan 69 4

9 BKP Kelas I Bandar 25 21 Kg 7 1

Lampung

10 BKP Kelas I Batam 20 13

11 BKP Kelas I Pekanbaru 2,511 12 Kg 20 1

12 BKP Kelas I Pontianak 1,105 34 Kg 256 3

13 BKP Kelas I Manado 8,007 11

14 BKP Kelas I Palembang 21 16 Kg 697 7

15 BKP Kelas I Mataram 13,407 16

16 BKP Kelas I Padang 516 14 Kg 1 1

17 BKP Kelas I Batam Kg 168 11

18 BKP Kelas I Denpasar 32 19

19 BKP Kelas I Jayapura 1 1

20 BKP Kelas II Yogyakarta 24,305 1,716 Kg 417 15

21 BKP Kelas II Tarakan 58 27

22 BKP Kelas II Palangkaraya 4 3 Kemasan 1 1

23 BKP Kelas II Tarakan

24 BKP Kelas II Medan 551 21 Kg 5,337 48 Kemasan 1 1

25 BKP Kelas II Kendari

26 BKP Kelas II Palu 2 1

27 BKP Kelas II Gorontalo 1 1

28 BKP Kelas II Kendari 1 1

29 BKP Kelas II Pangkal

Pinang

6 4

30 SKP Kelas I Pare-Pare 1,827 799

31 SKP Kelas I Bandung 1,839 155 Kg 30 3 Kemasan 4 3

Kg 1 1

32 SKP Kelas I Bengkulu 2 2

33 SKP Kelas I Samarinda

34 SKP Kelas I Banda Aceh 3 2 Kg 50 1

35 SKP Kelas I Ambon 2 1

36 SKP Kelas I Timika 5 4

37SKP Kelas I Sumbawa

Besarimika45 23

38 SKP Kelas II Bangkalan 10 4

39 SKP Kelas II Ende 2 1

NO NAMA UPT

HEWAN BAHAN ASAL HEWAN BENDA LAIN

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

30

Seperti yang terlihat pada Tabel 16, pengeluaran antar area

MP HPHK didominasi menuju Pulau Jawa terutama menuju BBKP

Surabaya (25,49%), BBKP Soekarno Hatta (18,54%) dan BKP

Kelas I Semarang (17, 70%).

4. Kegiatan Penahanan

Kegiatan penahanan pada tahun 2015 dilakukan pada media

pembawa Highly Pathogenik avian Influenza (HPAI) yaitu Ayam (52

ekor, frekwensi 17 kali), burung (621 ekor, frekwensi 8 kali), telur

ayam konsumsi (11.368 kg, frekwensi 1 kali). Selain itu juga

terhadap media pembawa hewan penular rabies yaitu kucing (5

ekor, frekwensi 2 kali). Hewan percobaan yaitu kelinci (1 ekor,

frekwensi 1 kali) dan marmut (2 ekor, frekwensi 1 kali), serta media

pembawa lain yaitu pakan hewan kesayangan berupa ulat bambu

(39 koli, frekwensi 3 kali).

5. Kegiatan Penolakan

Kegiatan penolakan dilakukan pada media pembawa Highly

Pathogenik avian Influenza (HPAI) yaitu ayam (8 ekor, frekwensi 5

kali) dan burung (102 ekor, frekwensi 4 kali). Selain itu juga

terhadap hewan penular rabies yaitu kucing (5 ekor, frekwensi 2

kali) dan media pembawa lain yaitu pakan hewan kesayangan

berupa ulat bambu (31 koli, frekwensi 1 kali).

6. Kegiatan Pemusnahan

Kegiatan pemusnahan dilakukan pada media pembawa

Highly Pathogenik avian Influenza (HPAI) yaitu ayam (44 ekor,

frekwensi 12 kali), burung (7 ekor, frekwensi 3 kali) dan telur

konsumsi (11.368 Kg, frekwensi 1 kali). Hewan percobaan yaitu

kelinci (1 ekor, frekwensi 1 kali) dan marmut (2 ekor, frekwensi 1

kali)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

31

7. Kegiatan Pemantauan dan Koleksi

Pelaksanaan pemantauan daerah sebar HPHK pada

tahun 2015 didasarkan pada Surat Kepala Badan Karantina

Pertanian Nomor 207/Kpts/OT.160/L/02/2015 tentang Pedoman

Pemantauan Daerah Sebar Hama Penyakit Hewan Karantina

Tahun 2015, pengumpulan informasi menggunakan kuisioner yang

mencakup informasi data temuan gejala klinik, data hasil uji lab

pasif, dan data surveillance dengan durasi waktu tahun 2014.

Pengambilan data dilakukan pada beberapa Kabupaten di

Kalimantan Selatan yaitu Kabupaten Barito Kuala, Kabupaten

Tapin, Kabupaten Tanah Laut, Kabupaten Tanah Bumbu,

Kabupaten Kota Baru, Kabupaten Tabalong, Kabupaten Tapin,

Kabupaten Banjarbaru, Kota Banjarmasin, Kota Banjarbaru, Dinas

Peternakan Propinsi Kalimantan Selatan dan Balai Veteriner

Banjarbaru.

Gambar 11. Peta Status dan Situasi HPHK Di Seluruh Kabupaten Tahun 2015

Berdasarkan data dan informasi kejadian penyakit selama

tahun 2014 yang diperoleh dari dinas Propinsi, Balai Veteriner

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

32

Banjarbaru dan dinas yang membawahi fungsi kesehatan hewan di

kabupaten, maka untuk Wilayah Kalimantan Selatan teridentifikasi

11 penyakit HPHK Golongan II yaitu AI, ND, Brucellosis, BVD, IBR,

Rabies, Scabies, Babesiosis, Theilerisosis, Trypanosomiasis, dan

ORF.

8. Penggunaan Formulir

Formulir Dokumen Utama (KH-9 s/d KH-12) memperoleh

distribusi dari Badan Karantina Pertanian, sedangkan untuk

dokumen penunjang (KH-1 s.d. KH-8c) pengadaannya

dilaksanakan oleh Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

sesuai kebutuhan terutama untuk kegiatan Antar area

Masuk/Keluar.

Tabel 17. Rekapitulasi penggunaan formulir utama Karantina Hewan Tahun 2015

No. Jenis Form Saldo Awal Jumlah Pemakaian

Saldo Akhir

1 KH-9 10.418 6.439 3.979

2 KH-10 5.379 1.967 3.412

3 KH-11 1.330 81 1.249

4 KH-12 12.797 9.598 3.199

B. Seksi Karantina Tumbuhan

Salah satu tugas pokok dan fungsi petugas karantina adalah

melaksanakan tindakan karantina yang meliputi 8P (pemeriksaan,

pengasingan, pengamatan, perlakuan, penahanan, penolakan,

pemusnahan dan pembebasan). Pada tahun 2015 Karantina

Tumbuhan Balai Karantina Pertanian (BKP) Kelas I Banjarmasin

melakukan kegiatan tindakan karantina meliputi pemeriksaan,

penahanan, penolakan, pemusnahan dan pembebasan.

Tindakan pemeriksaan dilakukan terhadap semua media

pembawa yang masuk dan keluar pulau (antar area) serta keluar

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

33

masuk wilayah Indonesia (antar negara/ ekspor-impor) yang meliputi

pemeriksaan dokumen, fisik dan pemeriksaan kesehatan

(laboratorium). Tindakan pembebasan merupakan pelayanan

sertifikasi terhadap komoditas pertanian pada kegiatan ekspor, impor,

dan antar area (domestik masuk/keluar) setelah dilakukan

pemeriksaan secara administratif dan fisik (termasuk kesehatan media

pembawa yang dilalulintaskan) di Provinsi Kalimantan Selatan.

Pada tahun 2015, tindakan pengasingan dan pengamatan

(singmat) tidak dilakukan, hal ini dikarenakan tidak adanya media

pembawa yang harus dilakukan tindakan singmat. Tindakan perlakuan

selama tahun 2015 adalah kegiatan fumigasi untuk media pembawa

dan kemasan kayu serta perlakuan panas (heat treatment) untuk

kemasan kayu, tindakan ini dilakukan oleh pihak ketiga (provider

AFASID dan ISPM) di bawah pengawasan petugas karantina.

Tindakan pemeriksaan kesehatan media pembawa di

Laboratorium sudah mulai berjalan dengan baik dan outputnya

dijadikan sebagai dasar rekomendasi tindakan selanjutnya. Pengujian

yang dapat dilakukan di Laboratorium Karantina Tumbuhan antara

lain: Uji Cendawan dengan metode Agar test dan Blotter test, Uji

Bakteri dengan metode Agar test dan Uji Serangga dengan metode uji

morfologi.

Sistem Informasi Perkarantinaan Tumbuhan sudah berjalan

dengan baik. Sinkron data dari UPT ke Pusat dan sebaliknya dapat

berjalan dengan baik dan real time, dengan didukung fasilitas internet

yang memadai. Permohonan Pemeriksaan Karantina dari pengguna

jasa ekspor dan impor sudah dilakukan dengan sistem online,

sehingga dapat memberikan kemudahan bagi pengguna jasa dalam

membuat dan mengirimkan permohonan pemeriksaan karantina tanpa

adanya batasan ruang dan waktu.

1. Tindakan Karantina Tumbuhan

Pelaksanaan tindakan karantina tumbuhan dalam rangka

pelayanan sertifikasi kepada pengguna jasa terus ditingkatkan,

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

34

baik dari prosedur pelayanan, mobilisasi petugas fungsional,

waktu pelayanan, serta perangkat lainnya yang mendukung dalam

pelayanan prima kepada pemakai jasa. Secara umum, kegiatan

tindakan karantina tumbuhan pada tahun 2015 mengalami

kenaikan sekitar 8,34 % dibandingkan dengan tahun 2014

(Rincian frekuensi tindakan karantina tumbuhan Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin tahun 2015 dapat dilihat pada

lampiran).

Gambar 12. Grafik frekuensi kegiatan operasional karantina tumbuhan pada dua tahun terakhir

Tindakan Karantina Tumbuhan Pemeriksaan pada tahun

2015 di masing-masing wilker di Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin dapat dilihat pada gambar 13.

Gambar 13. Grafik frekuensi kegiatan operasional karantina tumbuhan setiap wilker di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin tahun 2015

-

1,000

2,000

3,000

4,000

5,000

6,000

Ekspor Impor DomestikMasuk

DomestikKeluar

2015 1,079 86 5,973 57

2014 774 72 5,292 503

Frek

uen

si (

kali)

41%

57%

2% 0%

Trisakti (2,937 kali)

Syamsudin Noor (4,127 kali)

Batulicin (126 kali)

Kotabaru (5 kali)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

35

Secara umum dapat diketahui bahwa frekuensi kegiatan

operasional karantina tumbuhan paling banyak dilakukan di Wilker

Bandar Udara Syamsudin Noor yang mencapai 57% dari total

seluruh kegiatan operasional karantina tumbuhan di Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin. Dengan frekuensi

penerbangan yang cukup tinggi, Bandara yang melayani

penerbangan domestik ini merupakan salah satu alternatif yang

cukup strategis dalam lalu-lintas media pembawa. Selain kegiatan

Pemasukan dari area lain dan Pengeluaran antar area, pada

tahun 2015 di wilker Bandar Udara Syamsudin Noor mulai

terdapat kegiatan ekspor walau masih dalam jumlah sedikit

dibandingkan dengan wilker Pelabuhan Trisakti.

Wilker Pelabuhan Trisakti merupakan wilker dengan

kegiatan terbanyak kedua setelah Wilker Bandar Udara

Syamsudin Noor, dengan frekuensi kegiatan mencapai 41% dari

total kegiatan di BKP Kelas I Banjarmasin. Pelabuhan Trisakti

merupakan pelabuhan sungai yang terletak di Sungai Barito Kota

Banjarmasin. Pelabuhan ini melayani pelayaran Kapal

Penumpang dan Kapal Barang. Pelabuhan Trisakti memiliki

beberapa pelabuhan kecil yang biasa dilakukan kegiatan bongkar

muat antara lain Pelabuhan Basirih dan Pelabuhan Martapura

Baru. Kapal-Kapal yang masuk ke Pelabuhan Trisakti dan Sub

nya antara lain dari Tanjung Perak-Jawa Timur, Tanjung Emas-

Jawa Tengah, Tanjung Priok-Jakarta dan Bima-Nusa Tenggara

Barat. Sehingga arus lalu lintas media pembawa cukup tinggi di

Wilker Pelabuhan Trisakti.

Wilker Batulicin merupakan wilker dengan kegiatan

terbanyak ketiga dengan frekuensi kegiatan mencapai 2% dari

total kegiatan di BKP Kelas I Banjarmasin. Wilker Batulicin yang

terletak di Kabupaten Tanah Bumbu ini merupakan pelabuhan laut

yang langsung berhubungan dengan Laut Jawa dan Selat

Karimata. Pelabuhan ini melayani Pelayaran yang

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

36

menghubungkan Kalimantan Selatan dengan Pulau Jawa (Jawa

Timur dan Jawa Tengah) serta menghubungkan Kalimantan

Selatan dengan Pulau Sulawesi (Pare-pare dan Garongkong).

Wilayah Kerja Kotabaru merupakan wilker yang terletak di

Pulau Laut, di Wilker ini terdapat 2 pelabuhan laut yaitu Pelabuhan

Panjang dan Pelabuhan Stagen serta Bandar udara Gusti Sjamsir

Alam yang melayani penerbangan domestik ke Jawa Timur,

Kalimantan Timur dan Sulawesi. Frekuensi Kegiatan di wilker ini

untuk saat ini masih terhitung sangat rendah yakni mendekati 0%

dari total kegiatan.

Perkembangan Tindakan Karantina Tumbuhan (8P) tahun

2015 dijelaskan berikut ini:

a) Pemeriksaan

Tindakan pemeriksaan terdiri dari pemeriksaan

administratif yang bertujuan untuk mengetahui kelengkapan,

kebenaran dan keabsahan dokumen persyaratan serta

pemeriksaan kesehatan untuk mendeteksi kemungkinan

adanya Organisme Pengganggu Tumbuhan dan/atau

Organisme Pengganggu Tumbuhan Karantina baik yang

dilakukan secara visual dan/atau laboratoris. Tindakan

pemeriksaan secara umum mengalami kenaikan sekitar

8,34% pada tahun 2015 jika dibandingkan dengan tahun

2014.

a.1. Pemeriksaan Media Pembawa Impor

Pemeriksaan terhadap media pembawa yang

berasal dari luar wilayah Republik Indonesia (impor)

pada tahun 2015 mengalami kenaikan sekitar 19,4%

dibandingkan dengan tahun 2014 seperti yang terlihat

pada gambar 14.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

37

Gambar 14. Grafik frekuensi pemeriksaan pada media pembawa impor tahun 2014-2015

Pemeriksaan terhadap media pembawa impor

selama tahun 2015 didominasi oleh hasil tanaman mati

diolah/belum diolah (Gambar 15). Komoditas kayu

menduduki peringkat pertama dalam frekuensi impor

dengan frekuensi sebanyak 65 kali, diikuti tepung industri

sebanyak 21 kali (Gambar 16). Komoditas-komoditas

yang diimpor tersebut antara lain adalah tepung untuk

bahan baku industri dan kayu, seperti: kayu oak merah,

kayu olahan, perabotan kayu, kayu sapeli, kayu oak

putih (Gambar 17), serta tepung industri (Gambar 18).

Gambar 15. Grafik frekuensi pemeriksaan media pembawa impor berdasarkan kelompok komoditas di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

-

20

40

60

80

100

Trisakti(naik

19,4%)

SyamsudinNoor

Batulicin Kotabaru

2015 (kali) 86 - - -

2014 (kali) 72 - - -Fr

eku

ensi

(ka

li)

- 10 20 30 40 50 60 70 80 90

Hasiltanaman

hidupbenih/bibit

Hasiltanaman

hidup nonbenih/bibit

Hasiltanaman

mati telahdiolah/belum

diolah

Benda lain

2015 (kali) - - 86 -

2014 (kali) - - 72 -

Frek

uen

si (

kali)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

38

Gambar 16. Grafik frekuensi media pembawa impor yang masuk ke wilayah Kalimantan Selatan selama tahun 2015

Gambar 17. Grafik lima media pembawa impor dengan kuantitas (m

3) terbanyak yang masuk ke

wilayah Kalimantan Selatan selama tahun 2015

Gambar 18. Grafik Media pembawa impor dengan kuantitas (kg) terbanyak yang masuk ke wilayah Kalimantan Selatan selama tahun 2015

0

10

20

30

40

50

60

70

Kayu Tepungindustri

Frekuensi (kali) 65 21Fr

eku

ensi

-

500.000

1,000.000

1,500.000

2,000.000

2,500.000

Red Oak KayuOlahan

PerabotKayu

KayuSapeli

WhiteOak

Kuantitas (m3) 2,426.932 920.00 411.50 228.168 189.139

Ku

anti

tas

-

500,000

1,000,000

1,500,000

2,000,000

2,500,000

TepungIndustri

kuantitas (Kilogram) 2,398,000

Ku

anti

tas

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

39

a.2. Pemeriksaan Komoditas Ekspor

Pemeriksaan terhadap media pembawa yang

dikeluarkan dari Wilayah Republik Indonesia (ekspor)

pada tahun 2015 mengalami kenaikan sekitar 39,4%

dibandingkan tahun 2014 (Gambar 19).

Gambar 19. Grafik frekuensi pemeriksaan pada media pembawa ekspor tahun 2014-2015

Pemeriksaan terhadap media pembawa ekspor

selama tahun 2015 didominasi oleh komoditas hasil

tanaman mati diolah/belum diolah (Gambar 20).

Komoditas bahan baku menduduki peringkat pertama

dalam frekuensi ekspor sebanyak 429 kali, diikuti

komoditas kayu sebanyak 379 kali, kemudian diikuti

bahan kemas dengan frekuensi sebanyak 267 kali

(Gambar 21). Komoditas tersebut antara lain: kayu

olahan, bahan kemas, palm kernel oil, palm kernel meal

expeller, karet lempengan, dll.

-

200

400

600

800

1,000

1,200

Trisakti SyamsudinNoor

Batulicin Kotabaru

2015 (kali) 1,075 4 - -

2014 (kali) 774 - - -

Frek

uen

si (

kali)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

40

Gambar 20. Grafik Frekuensi pemeriksaan media pembawa ekspor berdasarkan kelompok komoditas di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

Gambar 21. Grafik Frekuensi media pembawa ekspor yang masuk ke wilayah Kalimantan Selatan selama tahun 2015

Kayu olahan menduduki peringkat pertama dalam

frekuensi ekspor dengan frekuensi sebanyak 378 kali,

diikuti bahan kemas sebanyak 257 kali, palm kernel oil

sebanyak 126 kali, karet lempengan dan palm kernel

meal expeller sebanyak 122 kali. Negara tujuan ekspor

tersebar di berbagai negara, antara lain: Asia: Cina,

Hongkong, India, Jepang, Korea Selatan, Saudi Arabia,

-

200

400

600

800

1,000

1,200

Hasiltanaman

hidupbenih/bibit

Hasiltanaman

hidup nonbenih/bibit

Hasiltanaman

mati telahdiolah/belu

m diolah

Benda lain

2015 (kali) - - 1,079 -

2014 (kali) - - 774 -

Frek

uen

si (

kali)

0

50

100

150

200

250

300

350

400

450

Bahanbaku

Kayu Bahankemas

Frekuensi (kali) 429 379 267

Frek

uen

si

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

41

Taiwan, Pakistan, Filipina, Vietnam, dll. Amerika:

Amerika Serikat, Brazil, Kanada, Argentina, Meksiko, dll.

Eropa: Finlandia, Jerman, Israel, Rusia, dll. Negara

tujuan ekspor tertinggi adalah Cina dan India.

a.3. Pemeriksaan Pemasukan Media Pembawa Antar Area

Pemeriksaan terhadap media pembawa yang

berasal dari luar wilayah Kalimantan Selatan (antar area

masuk) pada tahun 2015 mengalami kenaikan sekitar

12,8% dibandingkan tahun 2014 (Gambar 22). Frekuensi

pemeriksaan terhadap media pembawa antar area

masuk pada masing-masing wilker mengalami

penurunan, kecuali di Wilker Syamsudin Noor yang

mengalami kenaikan sebanyak 63,39% dari tahun

sebelumnya, frekuensi pemeriksaan antar area masuk di

Wilker Trisakti, Batulicin dan Kotabaru mengalami

penurunan masing-masing sekitar 26,87%, 61,70% dan

94,28% (Gambar 23).

Gambar 22. Grafik Frekuensi pemeriksaan pada media pembawa antar area masuk di BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

4,800

5,000

5,200

5,400

5,600

5,800

6,000

2015 (naik12,8%)

2014

Pemeriksaan (kali) 5,973 5,292

Frek

uen

si (

kali)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

42

Gambar 23. Grafik Frekuensi pemeriksaan media pembawa antar area masuk di setiap wilker BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

Pemasukan media pembawa antar area ke

Kalimantan Selatan melalui Balai Karantina Pertanian

Kelas I Banjarmasin tahun 2015 sebanyak 5.973 kali

yang terdiri dari komoditas: hasil tanaman hidup

benih/bibit, hasil tanaman hidup non benih/bibit dan hasil

tanaman mati diolah/belum diolah (Gambar 24).

Gambar 24. Grafik Frekuensi pemeriksaan media pembawa antar area masuk berdasarkan kelompok media pembawa di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

-

500

1,000

1,500

2,000

2,500

3,000

3,500

4,000

4,500

Trisakti(turun

26,87%)

SyamsudinNoor (naik

63,39%)

Batulicin(turun

61,70%)

Kotabaru(turun

94,28%)

2105 1,750 4,093 126 4

2014 2,393 2,505 329 70

Frek

uen

si (

kali)

0

1000

2000

3000

4000

5000

Hasiltanaman

hidupbenih/bibit

Hasiltanaman

hidup nonbenih/bibit

Hasiltanaman

matidiolah/belum

diolah

Benda lain

2015 1091 4856 26 0

2014 683 4919 70 0

Frek

uen

si (

kali)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

43

Hasil tanaman hidup benih/bibit yang masuk ke

wilayah Kalsel antara lain berupa benih/bibit tanaman

perkebunan, tanaman hortikultura, tanaman buah, dan

tanaman hias. Pemasukan antar area didominasi

pemasukan dari wilayah Jawa Timur terutama di Wilker

Trisakti, Syamsudin Noor dan Batulicin.

a.4. Pemeriksaan Pengeluaran Media Pembawa Antar Area

Pemeriksaan terhadap media pembawa yang

dikeluarkan dari wilayah Kalimantan Selatan (antar area

keluar) pada tahun 2015 secara umum mengalami

penurunan sekitar 88,66% dibandingkan tahun 2014

(Gambar 25). Frekuensi pemeriksaan antar area keluar

pada masing-masing wilker mengalami fluktuasi, wilker

Trisakti mengalami kenaikan sekitar 188,89% dari tahun

sebelumnya, wilker Syamsudin Noor, Kotabaru dan

Batulicin mengalami penurunan masing-masing sekitar

93,30%, 85,71% dan 100% (Gambar 26).

Gambar 25. Grafik frekuensi pemeriksaan pada media pembawa antar area keluar di BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

0

100

200

300

400

500

600

2015 (turun88,66%)

2014

Frekuensi (kali) 57 503

Fre

kue

nsi

(ka

li)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

44

Gambar 26. Grafik Frekuensi pemeriksaan media pembawa antar area keluar di setiap wilker BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

Pemeriksaan terhadap pengeluaran media

pembawa dari Kalimantan Selatan melalui Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin tahun 2015

sebanyak 57 kali yang terdiri dari: hasil tanaman hidup

benih/bibit, hasil tanaman hidup non benih/bibit, dan

hasil tanaman mati diolah/belum diolah (Gambar 27).

Gambar 27. Grafik Frekuensi pemeriksaan media pembawa antar area keluar berdasarkan kelompok media pembawa di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

-

50

100

150

200

250

300

350

400

450

Trisakti(naik

188,89%)

SyamsudinNoor

(turun93,30%)

Batulicin(turun100%)

Kotabaru(turun

85,71%)

2015 26 30 - 1

2014 9 448 39 7

Frek

uen

si (

kali)

050

100150200250300350400450

Hasiltanaman

hidupbenih/bibit

Hasiltanaman

hidup nonbenih/bibit

Hasiltanaman

matidiolah/belu

m diolah

Benda lain

2015 52 5 - -

2014 435 49 35 4

Frek

uen

si (

kali)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

45

Sebagai monitoring terhadap perkembangan

OPT/OPTK maka pada beberapa media pembawa yang

memiliki target pest berdasarkan Permentan No. 51

Tahun 2015 tentang Jenis Organisme Pengganggu

Tumbuhan Karantina, dilakukan pemeriksaan

laboratorium secara berkala untuk pemasukan media

pembawa ke wilayah Kalimantan Selatan dari area lain,

serta khusus untuk bibit/benih karet yang akan dikirim

ke luar area dilakukan pemeriksaan laboratorium setiap

kali pengiriman hal ini berkaitan dengan Kalimantan

Selatan tidak bebas dari Ceratocystis fimbriata.

Hasil tanaman hidup benih/bibit yang keluar dari

wilayah Kalsel didominasi oleh benih/bibit tanaman

perkebunan yaitu bibit karet dengan tujuan Sulawesi.

Terhadap media pembawa yang keluar wilayah

Kalimantan Selatan dan tidak memiliki target pest sesuai

Permentan No. 51 Tahun 2015, tidak dilakukan sertifikasi

(diterbitkan Sertifikat Kesehatan Tumbuhan Antar

Area/KT12), namun di terbitkan Surat Pemberitahuan

Tidak Diperlukan Tindakan Karantina Tumbuhan (SP7).

b) Pengasingan dan Pengamatan

Pada tahun 2015, tidak ada tindakan pengasingan dan

pengamatan. Tidak ada pemasukan benih/bibit yang

memerlukan tindakan pengasingan dan pengamatan selama

tahun 2015.

c) Perlakuan

Sejak tahun 2009 sampai sekarang tidak ada kegiatan

tindakan perlakuan yang dilakukan oleh Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin. Perlakuan Karantina dilakukan

oleh Provider ISPM untuk pelakuan panas (Heat treatment)

dan Provider AFASID untuk perlakuan fumigasi. Saat ini

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

46

terdapat 3 Provider AFASID untuk wilayah layanan Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin yaitu: PT. Sucofindo

(ID 0106 MB), PT. Samudera Alam Sejahtera (ID 0136 MB, ID

0010 PH3) dan PT Nurciptasari Moeda Sentosa (ID 0137 MB,

ID 0019 PH3). Fumigasi dilakukan dengan menggunakan

fumigant Methyl Bromide (CH3Br) dan Phospine (PH3).

Fumigasi dilakukan terhadap kemasan kayu (pallet) sebagai

pemenuhan persyaratan ISMP#15, pada komoditas yang akan

diekspor apabila dipersyaratan negara tujuan, bukan karena

ada temuan OPT/OPTK, yaitu seperti pada kayu olahan

(plywood, moulding) serta pada pemasukan kayu log dari luar

Wilayah RI (Impor). Provider ISPM#15 untuk perlakuan Heat

Treatment dilakukan oleh PT. Packing Material Indonesia (ID

015) dan PT. Wood Packing Lestari (ID 087). Hingga saat ini

perlakuan panas hanya digunakan untuk perlakuan kemasan

kayu dan bahan baku plywood.

d) Penahanan

Selama tahun 2015 terdapat tindakan penahanan

terhadap media pembawa OPTK di Balai Karantina Pertanian

Kelas I Banjarmasin sebanyak 5 (empat) kali (Gambar 28).

Tindakan penahanan dilakukan terhadap media pembawa

OPTK yang tidak dilengkapi dokumen yang dipersyaratkan.

Tindakan penahanan selama tahun 2015 didominasi oleh bibit

jeruk yang tidak dilengkapi dokumen yang dipersyaratkan,

seperti: sertifikat kesehatan antar area (KT-12) dan label bibit

jeruk bebas penyakit CVPD.

e) Penolakan

Selama tahun 2015 terdapat tindakan penolakan

terhadap media pembawa OPTK di Balai Karantina Pertanian

sebanyak 6 (enam) kali (Gambar 28). Tindakan penolakan

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

47

dilakukan terhadap bibit jeruk yang diantar areakan masuk

(domas) dan terhadap bibit karet yang akan diantar areakan

keluar (dokel). Bibit jeruk tidak dilengkapi dokumen yang

dipersyaratkan, seperti: sertifikat kesehatan antar area (KT-

12) dan label bibit bebas penyakit CVPD. Setelah 14 hari kerja

masa penahanan, pemilik tidak memenuhi persyaratan yang

dipersyaratkan untuk pemasukan media pembawa tersebut

maka selanjutnya dilakukan penolakan. Sedangkan pada bibit

karet yang akan diantar arean keluar dari Kalsel, ditemukan

OPTK A2, Ceratocyctis fimbriata, setelah dilakukan pengujian

laboratorium.

f) Pemusnahan

Selama tahun 2015 terdapat tindakan pemusnahan

terhadap media pembawa OPTK di Balai Karantina Pertanian

Kelas I Banjarmasin sebanyak 4 (empat) kali (Gambar 28).

Tindakan pemusnahan dilakukan terhadap bibit jeruk yang

tidak dilengkapi dokumen yang dipersyaratkan, seperti:

sertifikat kesehatan antar area (KT-12) dan label bibit bebas

penyakit CVPD. Setelah 14 hari masa penolakan, pemilik tidak

mengembalikan media pembawa tersebut ke daerah asal

maka selanjutnya dilakukan pemusnahan.

Gambar 28. Grafik frekuensi tindakan penahanan, penolakan dan pemusnahan di BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2014-2015

-

1

2

3

4

5

6

Penahanan Penolakan Pemusnahan

2015 5 6 4

2014 - - -

Frek

uen

si (

kali)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

48

g) Pembebasan

Tindakan pembebasan dilakukan setelah pemeriksaan

dokumen maupun fisik serta kesehatan selesai dilakukan

dan media pembawa dinyatakan bebas dari OPTK maupun

OPTP. Tindakan pembebasan yang dilakukan oleh Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin pada tahun 2015

sebanyak 7.195 kali, dengan rincian: impor 83 kali, ekspor

1.075 kali, antar area masuk 4.263 kali, antar area keluar

dengan sertifikat 60 kali (Gambar 29). Dapat diketahui pada

Grafik 18. Bahwa Impor mengalami kenaikan sebanyak

15,27% dan ekspor naik sebanyak 38,88%, sedangkan

domestik masuk dan keluar mengalami penurunan masing-

masing sebanyak 19,44% dan 88,09%.

Gambar 29. Grafik Frekuensi Tindakan Pembebasan Karantina Tumbuhan Tahun 2015

2. Kegiatan Intersepsi

Pelaksanaan kegiatan intersepsi berupa determinasi dan

identifikasi terhadap OPT/OPTK di laboratorium Karantina

Tumbuhan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin.

Kegiatan intersepsi ini merupakan kegiatan rutin yang dilakukan di

Laboratorium Karantina Tumbuhan berupa pemeriksaan media

0

1000

2000

3000

4000

5000

6000

Impor Ekspor DomestikMasuk

DomestikKeluar

2015 83 1075 4263 60

2014 72 774 5292 504

Pem

beb

asan

(ka

li)

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

49

pembawa OPT/OPTK yang dilalulintaskan dari atau ke wilayah

Kalimantan Selatan. Pada tahun 2015 tidak ditemukan OPTK

kategori A1 golongan I dan II.

3. Kegiatan Pemantauan dan Koleksi

Pelaksanaan pemantauan daerah sebar OPT/OPTK pada

tahun ini didasarkan pada Surat Kepala Badan Karantina

Pertanian No 16.a/KR.010/L/01/2015 perihal Pedoman

Pemantauan OPT/OPTK 2015. Berdasarkan Surat Kepala Badan

Karantina Pertanian tersebut diatas, komoditas pemantauan

OPT/OPTK tahun anggaran 2015 adalah tanaman padi, jagung

dan kedelai serta tanaman unggulan di daerah masing-masing

UPT dan jenis-jenis OPTK yang kemungkinan terbawa melalui

produk pertanian impor maupun antar area, serta melakukan

verifikasi ulang terhadap temuan OPTK A1 dan/atau A2 yang

pernah ditemukan di wilayah pemantauan sekaligus memantau

keberadaan OPTK yang telah ditemukan.

Pemantauan dilaksanakan pada bulan April- Juli tahun 2015.

Lokasi pemantauan tahun 2015 ada lima lokasi yaitu: 1)

Kabupaten Barito Kuala (Kec. Rantau Bedauh, Kec. Cerbon, Kec.

Marabahan, Kec. Mandastana, Kec. Mekarsari, Kec. Alalak, Kec.

Anjir Muara, Kec. Bakumpai, Kec. Wanaraya), 2) Kabupaten

Tabalong (Kec. Murung Pudak, Kec. Bintang Ara, Kec. Jaro, Kec.

Tanjung, Kec. Haruai), 3) Kabupaten Balangan(Kec. Batu Mandi,

Kec. Paringin Selatan, Kec. Paringin, Kec. Juai, Kec. Awayan,

Kec. Halong), 4) Kabupaten Hulu Sungai Selatan (Kec.

Angkinang, Kec. Telaga Langsat, Kec. Kandangan, Kec. Padang

Batung, Kec. Loksado) dan 5) Kabupaten Tanah Bumbu (Kec.

Kusan Hilir, Batu Licin, Kec. Karang Bintang, Kec. Simpang

Empat).

Hasil yang didapat setelah pelaksanaan pemantauan adalah

sebagai berikut:

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

50

1. Ditemukan lalat buah Bactrocera occipitalis (OPTK A2) di

Kabupaten Barito Kuala, Kabupaten Tabalong, Kabupaten

Balangan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan dan Kabupaten

Tanah Bumbu. Ditemukan lalat buah Bactrocera musae

(OPTK A2) di Kabupaten Balangan.

2. Ditemukan Paraeucosmestus pallicornis (OPTK A2) di Desa

Murung Uyam Kecamatan Juai Kabupaten Balangan.

3. Ditemukan Paraeucosmestus pallicornis (OPTK A2) di Desa

Murung Uyam Kecamatan Juai Kabupaten Balangan.

4. Ditemukan OPT target Shizotetranychus sp. di Kabupaten

Barito Kuala.

5. Ditemukan Dysmicoccus brevipes (OPTK A2) pada tanaman

nanas di Desa Mekarsari Kecamatan Mekarsari Kabupaten

Barito Kuala.

6. Dysmicoccus brevipes (OPTK A2) ditemukan di Desa Batu

Licin Irigasi Kecamatan Karang Bintang Kabupaten Tanah

Bumbu . Meskipun bukan tujuan utama, tetapi pertanaman

nanas berada di sekitar kebun karet di lokasi tersebut menjadi

pertimbangan untuk turut melakukan pemeriksaan dan

pengambilan sampel.

4. Sistem Informasi Perkarantinaan Tumbuhan

Sistem informasi perkarantinaan tumbuhan merupakan

sistem yang digunakan sebagai alat pelaporan kegiatan tindakan

karantina tumbuhan secara elektronik dengan menggunakan

program Eplaq (Electronic for Plant Quarantine System). Dengan

menggunakan sistem ini kegiatan operasional tumbuhan dapat

dilaporkan secara langsung (real time) dan up to date melalui

proses sinkronisasi dengan server Badan Karantina Pertanian.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

51

Gambar 30. Tampilan user interface aplikasi inhouse Eplaq System BARANTAN

User management sistem eplaq sudah diterapkan di Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin sejak tahun 2013.

Dengan diterapkannya user management ini, semua pengguna

sistem eplaq akan bekerja sesuai dengan tugas/fungsinya masing-

masing, sehingga kesalahan dan penyalahgunaan akan dapat

diminimalisir, karena dengan penerapan user management ini,

setiap pengguna (user) hanya dapat mengakses apa yang

menjadi kewenangannya saja. Setiap pengguna memiliki

username dan password masing-masing.

Pengguna jasa Karantina Tumbuhan untuk kegiatan

Pemasukan (Impor) dan Pengeluaran (Ekspor) ke dan dari

Wilayah Indonesia sudah menggunatan sistem PPK Online

(Permohonan Pemeriksaan Karantina Online) dalam mengajukan

permohonan pemeriksaan. Penerapan sistem ini memberikan

kemudahan bagi pengguna jasa Karantina Tumbuhan dalam

pengajuan permohonan pemeriksaan karantina, karena dengan

sistem ini tidak ada lagi batasan ruang dan waktu, pengguna jasa

dapat membuat dan mengirimkan PPK dimana saja dan kapan

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

52

saja, tanpa harus mendatangi dan mengisi formulir di Kantor

Pelayanan Karantina. Sistem PPK Online dapat diakses melalui

website Badan Karantina Pertanian di:

www.karantina.pertanian.go.id/ atau dengan menggunakan

website Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

www.bkpbanjarmasin.karantina.pertanian.go.id/.

Khusus untuk impor, pada pertengahan tahun 2015, sistem Eplaq

BKP Kelas I Banjarmasin juga telah terintegrasi dengan sistem

Indonesia National Single Window (INSW). Hal tersebut

menjadikan sistem alur informasi mengenai impor menjadi lebih

dimudah diakses oleh berbagai instansi terkait.

5. Penggunaan Sertifikat Karantina Tumbuhan

Jenis-jenis formulir utama (sertifikat) yang terdapat di Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Seksi Karantina

Tumbuhan antara lain:

1. KT - 4a : Fumigation Certificate

2. KT - 4b : Sertifikat Fumigasi

3. KT - 5a : Certificate of Desinfestation / Desinfection

4. KT - 5b : Sertifikat Perlakuan

5. KT - 9 : Sertifikat Pelepasan Karantina Tumbuhan

/Keamanan PSAT

6. KT - 10 : Phytosanitary Certificate

7. KT - 11 : Phytosanitary Certificate for Re Eksport

8. KT - 12 : Sertifikat Kesehatan Tumbuhan Antar Area

Beberapa jenis sertifikat yang belum digunakan hingga saat

ini antara lain KT-4a, KT-4b, KT-5a, KT-5b dan KT-11 hal ini

dikarenakan tidak ada kegiatan/ tindakan karantina yang

memerlukan penggunaan sertifikat tersebut. Tindakan perlakuan

Fumigasi dan perlakuan lainnya (heat treatment) dilakukan oleh

pihak ketiga, sehingga Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin tidak menerbitkan Sertifikat Fumigasi/Fumigation

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

53

Certificate dan Sertifikat Perlakuan/Certificate of Desinfestation/

Desinfection. Selain itu kegiatan Re-Eksport belum pernah terjadi

di Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin, sehingga

Phytosanitary Certificate for Re Eksport belum pernah digunakan.

Tabel 18. Sertifikat Karantina Tumbuhan BKP Kelas I Banjarmasin Tahun 2015

No. Jenis Sertifikat

Saldo Awal Jumlah Pemakaian

Saldo Akhir

1 KT-4a 250 - 250

2 KT-4b 250 - 250

3 KT-5a 250 - 250

4 KT-5b 250 - 250

5 KT-9 5367 4361 1006

6 KT-10 1169 1079 72

7 KT-11 250 - 250

8 KT-12 1102 57 1045

Sertifikat Pelepasan Karantina Tumbuhan/Keamanan PSAT

(KT-9) digunakan untuk membebaskan media pembawa yang

dimasukkan dari area lain ke Kalimantan Selatan (antar area

masuk) atau yang dimasukkan dari luar wilayah Negara Republik

Indonesia setelah dinyatakan bebas dari OPT/ OPTK dan

dokumen persyaratan dipenuhi. Phytosanitary certificate (KT-10)

digunakan untuk membebaskan Media Pembawa/ Kemasan Kayu

yang akan dikirim ke Luar Wilayah RI (ekspor) setelah dilakukan

Tindakan Karantina dan merupakan pernyataan bahwa Media

Pembawa yang disebutkan dalam sertifikat telah bebas dari

OPT/OPTK. Sertifikat Kesehatan Tumbuhan Antar Area (KT-12)

digunakan untuk membebaskan media pembawa yang akan

dilalu-lintaskan ke luar wilayah Kalimantan Selatan, setelah

dilakukan Tindakan Karantina.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

54

Gambar 31. Grafik Perbandingan antara jumlah frekuensi kegiatan operasional dan penggunaan sertifikat (formulir utama) karantina tumbuhan BKP Kelas I Banjarmasin tahun 2015

Pada Gambar 31. menunjukkan bahwa adanya perbedaan

antara jumlah frekuensi kegiatan operasional dengan sertifikat

yang digunakan, seperti halnya penggunaan Sertifikat Pelepasan

Karantina Tumbuhan/Keamanan PSAT (KT-9) terlihat lebih sedikit

daripada jumlah frekuensi komoditas yang masuk (Impor dan

Antar Area Masuk), hal ini disebabkan karena adanya beberapa

jenis komoditas antar area masuk yang dibebaskan dengan

menggunakan satu sertifikat (dalam satu sertifikat terdiri dari

beberapa jenis komoditas, namun dalam rekapitulasi frekuensi

terhitung sesuai jumlah jenis komoditas), sehingga jumlah

frekuensi lebih tinggi dibanding dengan jumlah pemakaian

sertifikat. Frekuensi pengeluaran antar area sama dengan jumlah

sertifikat (KT-12) yang digunakan, hal tersebut berarti dalam

pembebasan terdapat hanya satu komoditas yang dibebaskan,

begitu pula halnya dengan ekspor.

Sertifikat yang batal selama tahun 2015 antara lain:

1. KT-9 (Sertifikat Pelepasan Karantina Tumbuhan/Keamanan

PSAT): 13 Lembar

0

1000

2000

3000

4000

5000

6000

7000

DomestikMasuk dan

Impor

DomestikKeluar

Ekspor

Frekuensi (kali) 6059 57 1079

Sertifikasi (lembar) 4361 57 1079

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

55

2. KT-10 (Phytosanitary Certificate): 26 Lembar

3. KT-12 (Sertifikat Kesehatan Tumbuhan Antar Area): 1

Lembar

C. Kegiatan Laboratorium

1. Gambaran Umum

Laboratorium BKP Kelas I Banjarmasin merupakan salah

satu sarana pendukung kegiatan tindakan karantina tumbuhan dan

hewan. Laboratorium merupakan fasilitas yang sangat penting bagi

penyelenggaraan karantina karena hasil pemeriksaan di

laboratorium akan menentukan keputusan yang akan diambil

tentang bebas tidaknya suatu media pembawa dari Organisme

Pengganggu Tumbuhan Karantina (OPTK) atau Hama Penyakit

Hewan Karantina (HPHK) serta mendukung pengujian keamanan

hayati.

Laboratorium BKP Kelas I Banjarmasin terdiri dari

Laboratorium Karantina Hewan dan Laboratorium Karantina

Tumbuhan. Kegiatan pengujian di Laboratorium Karantina Hewan

meliputi pemeriksaan HPH/HPHK yaitu virus, parasit, bakteri,

cendawan, dan keamanan hayati hewani, serta melakukan koleksi

media pembawa HPHK. Kegiatan pengujian di Laboratorium

Karantina Tumbuhan meliputi pemeriksaan OPT/OPTK yaitu

serangga, cendawan, bakteri, nematode, serta melakukan koleksi

media pembawa OPT/OPTK dan koleksi OPT/OPTK.

2. Kegiatan Akreditasi Laboratorium

Laboratorium merupakan salah satu sarana pengujian

kegiatan deteksi, identifikasi, dan diagnostik hasil pelaksanaan

tindak karantina yang selanjutnya dapat menjadi pusat aktifitas

pengembangan dan pelaksanaan kegiatan pengujian. Penerapan

konsep manajemen mutu laboratorium berdasarkan SNI ISO/IEC

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

56

17025:2008 yang merupakan syarat utama laboratorium yang

terakreditasi. Hasil pengujian dari laboratorium yang terakreditasi

dapat menjamin tingkat ketelitian, akurasi dan validitasnya sebagai

dasar untuk pengambilan keputusan yang dapat

dipertanggungjawabkan.

Kegiatan akreditasi laboratorium merupakan salah satu

bagian kegiatan unjuk kerja Program Peningkatan Kualitas

Perkarantinaan Pertanian dan Pengawasan Keamanan Hayati.

Melalui kegiatan akreditasi laboratorium diharapkan laboratorium

BKP Kelas I Banjarmasin memiliki standar pelayanan mutu

pengujian sesuai dengan metode dan persyaratan yang telah

ditetapkan oleh pihak yang berkepentingan yakni pengguna jasa

karantina dan Badan Karantina Pertanian. Laboratorium karantina

dituntut menjadi instansi penyelenggara jasa yang kredibel melalui

jaminan keakuratan setiap Sertifikat Kesehatan Karantina. Untuk itu

diperlukan laboratorium Karantina Pertanian yang handal sebagai

sarana pendukung utama dalam proses pelaksanaan tindakan

karantina pertanian.

Pada tanggal 26 November 2014 Laboratorium BKP Kelas I

Banjarmasin menerima akreditasi sebagai laboratorium penguji dari

Komite Akreditasi Nasional dengan ruang lingkup pengujian TPC

dan RBT di Laboratorium Karantina Hewan dan identifikasi F. solani

di Laboratorium Karantina Tumbuhan dengan nomor akreditasi LP-

867-IDN. Tahun 2014 merupakan tahun pertama akreditasi.

Sertifikat akreditasi diterima setelah dilakukan pembayaran iuaran

tahun pertama akreditasi pada bulan Januari 2015, sekaligus pada

saat ada perjalanan konsultasi ke Komite Akreditasi Nasional untuk

berkonsultasi terkait rencana penambahan ruang lingkup akreditasi

di tahun 2015.

Rangkaian kegiatan akreditasi laboratorium pada tahun 2015

dimulai dengan kegiatan pemutakhiran dokumen sekaligus

sosialisasi dokumen sistem mutu laboratorum sehingga terbitlah

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

57

dokumen mutu sebagai Terbitan kedua pada tanggal 19 Januari

2015. Kemudian pada tanggal 17-18 Februari 2015 dilaksanakan

inhouse training Uji HA HI AI dan ND di laboratorium Karantina

Hewan serta sekaligus verifikasi metode uji tersebut. Inhouse

training juga dilaksanakan di laboratorium Karantina Tumbuhan

dengan materi ”Identifikasi Lalat Buah (Bactrocera spp.)” pada

tanggal 24-26 Februari 2015. Validasi metode di laboratorium

Karantina Tumbuhan dilaksanakan dengan 3 tahap yaitu :

Identifikasi Lalat Buah (Bactrocera spp.) pada bulan April-Mei 2015

dengan narasumber Dosen dari Universitas Lambung Mangkurat

yaitu Indar Pramudi, SP. MP., validasi metode berikutnya ialah

Sterilisasi Daun Anyelir Untuk Memacu Sporulasi Fusarium solani

pada bulan Mei 2015; kemudian pada bulan Juni-Juli 2015

dilakukan validasi metode ”Periode Inkubasi Fusarium solani pada

media Carnation Leaf Agar (CLA)”.

Pada tahun 2015 juga dilaksanakan seminar dan pelatihan

dengan narasumber pihak ketiga yaitu ”Seminar Biological Safety

Cabinet and Serological Test as Diagnostic Support” pada tanggal

08 April 2015 dengan narasumber dari PT. Elokarsa, kemudian

pada tanggal 15-16 Juni 2015 diadakan pelatihan ”Identifikasi

Bakteri Dengan API 20E/NE” dengan narasumber dari PT. Enseval

Medika Prima. Melalui kegiatan tersebut diharapkan dapat

meningkatkan pengetahuan dan kompetensi personel laboratorium

dan pejabat fungsional baik Medik/Paramedik/POPT Ahli/POPT

Terampil di lingkup BKP Kelas I Banjarmasin.

Pada tahun 2015, laboratorium BKP Kelas I Banjarmasin

mengikuti uji banding sebagai unjuk kerja laboratorium yaitu :

Identifikasi Lalat Buah yang diselenggarakan oleh BKP Kelas I

Mataram dengan hasil memuaskan, Identifikasi Peronospora

manshurica yang diselenggarakan oleh BKP Kelas I Batam dengan

hasil memuaskan, Identifikasi Raoiella indica yang diselenggarakan

oleh BKP Kelas II Tarakan dengan hasil memuaskan, Identifikasi

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

58

Uloma takagi yang diselenggarakan oleh SKP Kelas I Samarinda

(Hasil belum keluar), dan Identifikasi Sitophilus oryzae, Sitophilus

zeamays, dan Tribolium castaneum yang diselenggarakan oleh

BKP Kelas I Balikpapan (Hasil belum keluar). Pada bulan Agustus

2015 Laboratorium Karantina Tumbuhan juga mengikuti uji

profisiensi untuk identifikasi Trogoderma granarium dan

Helminthosporium solani yang diselenggarakan oleh BBUSKP

dengan hasil memuaskan.

Uji profisiensi yang diselenggarakan oleh BBUSKP yang

diikuti oleh laboratorium Karantina Hewan adalah uji profisiensi

RBT dengan hasil memuaskan. Sedangkan Uji profisiensi TPC

hasilnya tidak bisa diolah karena kondisi sampel seluruh peserta

tidak stabil. Uji banding karantina hewan yang sudah diikuti adalah

uji banding HA HI AI yang diselenggarakan oleh BKP Kelas I

Manado dengan hasil memuaskan. Uji banding RBT yang

diselenggarakan oleh SKP II Bangkalan, BKP Kelas II

Palangkaraya, BKP Kelas I Pontianak dan SKP Kelas I Samarinda

dengan hasil memuaskan.

Kegaiatan terkait dengan akreditasi laboratorium ialah audit

internal yang dilaksanakan pada 22-23 Juli 2015. Pada bulan

Agustus 2015 dilakukan pendaftaran ke Komite Akreditasi Nasional

(KAN) untuk penambahan ruang lingkup akreditasi dan surveilen.

Pada bulan September 2015 dilaksanakan program peningkatan

kompetensi SDM dengan mengikuti pelatihan di LPPT UGM

dengan tema pemeliharaan mikroskop dan dasar-dasar kalibrasi.

Pada bulan Oktober 2015 dilaksanakan kaji ulang manajemen

laboratorium. Pada tanggal 22-23 Oktober 2015 dilaksanakan

Asesmen Penambahan Ruang Lingkup dan Surveilen (I) dengan

dua orang asesor dari KAN yaitu Drh. Tati Ariyanti, MP dan Drh. Ida

Lestari Soedijar, MSc. Perbaikan temuan ketidaksesuaian dapat

diselesaikan selama 30 hari. Melalui kegiatan ini diharapkan status

akteditasi terhadap uji Fusarium solani, uji TPC, dan uji RBT dapat

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

59

dipertahankan, serta dapat diberikan sertifikasi atas ruang lingkup

uji yang baru yaitu identifikasi lalat buah (Bactrocera spp.) dan Uji

HA HI AI ND.

3. Kegiatan Pengujian

a. Laboratorium Karantina Hewan

Laboratorium Karantina Hewan melakukan berbagai

macam kegiatan pengujian.diantaranya pengujian deteksi dan

identifikasi HPH/HPHK dan keamanan hayati hewani, validasi

metode, uji profisiensi serta uji banding. Selama tahun 2015

jumlah pengujian yang sudah dilaksanakan sebanyak 184

permohonan uji, total jumlah sampel 3.021 dengan rincian

pengujian media pembawa HPH/HPHK 124 permohonan uji

sebanyak 2.914 sampel, Pengujian Pangan Asal Hewan

(PSAH) sebanyak 51 permohonan uji, sebanyak 55 sampel. Uji

Validasi Metode dilaksanakan 2 permohonan uji, sebanyak 16

sampel. Uji profisiensi yang diikuti 1 permohonan uji HPHK

sebanyak 4 sampel dan 1 permohonan uji profisiensi PSAH

dengan jumlah 3 sampel. Uji Banding yang sudah diikuti

sebanyak 4 kali, sebanyak 29 sampel. Kegiatan pengujian

laboratorium karantina hewan selama 2015 dijelaskan pada

Gambar 32.

Gambar 32. Diagram jumlah permohonan dan sampel laboratorium hewan tahun 2015

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

60

Dari 184 jumlah keseluruhan permohonan uji yang

masuk, 68% adalah uji HPHK sebanyak 124 permohonan,

28% uji PSAH sebanyak 51 permohonan, 1% uji validasi

metode sebanyak 2 permohonan, 0,01% uji profisiensi HPHK

sebanyak 1 permohonan, 1% uji profisiensi PSAH sebanyak

1 permohonan dan 2% uji banding sebanyak 4 permohonan.

Sedangkan dari 3.021 jumlah sampel yang masuk 96%

adalah sampel HPHK sebanyak 2.914 sampel, 2% adalah

sampel PSAH sebanyak 55 sampel, 1% sampel uji validasi

metode sebanyak 16 sampel, 0,01% sampel uji profisiensi

HPHK sebanyak 4 sampel, 1% sampel uji profisiensi PSAH

sebanyak 3 sampel dan 2% sampel uji banding sebayak 29

sampel.

Pengujian media HPHK dengan berbagai kegiatan

pengujian antara lain uji RBT, Giemsa, Gram, Native, HA-HI

AI dan ND. Jenis sampel yang diuji antara serum darah sapi

bibit, serum darah sapi potong, serum darah unggas, ulas

darah, kerokan kulit dan feses. Pada tahun 2015 ditemukan

pengujian positif RPA, HA - HI AI dan ND serta pada serum

unggas.

Pengujian PSAH di Laboratorium Karantina Hewan

sebanyak 55 kali, dengan jenis sampel daging ayam beku,

daging bebek beku, daging sapi beku, jeroan sapi, telur

ayam, telur bebek, daging bebek beku, daging olahan terdiri

dari daging sapi olahan dan daging ayam olahan dengan

produknya antara lain nugget, sosis, daging ayam yang

sudah dibumbui, rolade dan bakso. Jenis pengujian untuk

PSAH adalah uji organoleptic, pH (khusus daging beku), uji

kesempurnaan pengeluaran darah (khusus daging beku), uji

awal pembusukan/eber (khusus daging beku), TPC, uji rapid

test Escherechia colli, Staphylococus aureus, Salmonela sp.,

uji konfirmasi API 20E, uji formalin, uji boraks dan uji nitrit.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

61

Pengujian yang termasuk ruang lingkup akreditasi

ialah uji TPC dan RBT. Uji TPC termasuk dalam pengujian

PSAH, sedangkan uji RBT untuk menguji serum darah sapi

dan kerbau. Jumlah pengujian TPC selama tahun 2015

adalah 50 kali, sedangkan uji RBT sebanyak 67 kali dengan

jumlah 1.772 sampel. Pengujian di luar ruang lingkup

akreditasi selama tahun 2015 yaitu uji HA/HI AI dan ND serta

pullorum pada serum unggas adalah 8 kali sebanyak 533

sampel. Uji Pewarnaan Gram pada sampel ulas darah

kambing adalah 6 kali sebanyak 336 sampel. Uji Natif pada

sampel feses sebanyak 1 kali dengan jumlah 1 sampel. Uji

Nitrit pada Sarang Burung Walet sebanyak 1 kali dengan

jumlah 1 sampel. Uji pewarnaan Giemza pada ulas darah

sebanyak 1 kali dengan jumlah 5 sampel. Frekuensi dan

jumlah sampel HPHK dan PSAH tersebut dijelaskan pada

Gambar 33.

Gambar 33. Frekuensi dan jumlah Pengujian Media Pembawa HPH/HPHK dan PSAH di Laboratorium Karantina Hewan tahun 2015

b. Laboratorium Karantina Tumbuhan

Laboratorium Karantina Tumbuhan melakukan

pengujian deteksi dan identifikasi OPT/OPTK dan belum

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

62

melakukan pengujian keamanan hayati hayati. Selama tahun

2015 jumlah pengujian media pembawa OPT/OPTK

sebanyak 481 permohonan dengan total sampel 3.662 yang

berasal dari kegiatan intersepsi 62 permohonan jumlah

sampel 62, monitoring 116 permohonan jumlah sampel 148,

validasi metode 4 permohonan jumlah sampel 4, uji banding

8 permohonan jumlah sampel 15, uji profisiensi 6

permohonan jumlah sampel 7, pemantauan permohonan 178

jumlah sampel 2.960, pengamatan/pemantauan UPSUS

PAJALE 107 permohonan jumlah sampel 466. Jenis sampel

yang masuk antara lain bibit karet, biji sawit, bungkil sawit,

bawang putih, lalat buah, hama gudang, tungau, serangga

lapang, daun padi, daun gulinggang, buah eks impor seperti

apel, jeruk Sunkist, pir, kiwi, dll.

Hasil pengujian di tahun 2015 ditemukan beberapa

jenis OPTK pada kegiatan intersepsi, pemantauan reguler,

dan pengamatan UPSUS PAJALAI. Pada bulan Februari

2015, ditemukan OPTK A2 yaitu cendawan Ceratocystis

fimbriata pada 2 pengujian bibit karet yang akan

dilalulintaskan keluar pulau Kalimantan. Cendawan tersebut

daerah sebarnya berdasarkan Permentan No.

51/Permentan/KR.010/9/2015. Sudah terdapat di

Kalimantan. Pada kegiatan pemantauan daerah sebar

OPT/OPTK reguler diperoleh hasil temuan positif serangga

OPTK yaitu Bactrocera musae (40 sampel), Bactrocera

occipitalis (149 sampel), Atherigona soccata (1 sampel)

pada pemantauan padi, Paraecosmetus pallicornis (10

sampel) pada pemantauan padi, Dysmicocus brevipes (5

sampel) pada pemantauan nanas. Pada kegiatan

pengamatan UPSUS PAJALAI ditemukan cendawan OPTK

yaitu Pernosclerospora manshurica pada benih kedelai.

Pada kegiatan pemantauan hama gudang UPSUS

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

63

PAJALAI, yang ditemukan adalah ham-hama OPT, OPTK

target yaitu Trogoderma granarium dan Sitophilus granarius

tidak ditemukan.

Gambar 34. Frekuensi Pengujian di Laboratorium Karantina Tumbuhan tahun 2015

Pengujian yang termasuk ruang lingkup akreditasi

adalah identifikasi Fusarium solani secara morfologi dan

identifikasi lalat buah Bactrocera spp. Pengujian ini

dimaksudkan dengan target utama OPTK A1 yaitu Fusarium

oxysporum f.sp. elaedis yang menyerang kelapa sawit.

Karena OPTK tersebut termasuk OPTK A1 maka sulit

diperoleh, sehingga digunakan target F. solani yang memiliki

kemiripan terdekat dengan F. oxysporum f.sp. elaedis.

Jumlah pengujian untuk ruang lingkup akreditasi pengujian

F. solani pada tahun 2015 sebanyak 36 kali dengan rincian

bungkil kelapa sawit 22 kali, benih kelapa sawit 2 kali, butir

sawit 6 dan cangkang kelapa sawit 6 kali. Sedangkan

pengujian lalat buah selama tahun 2015 sebanyak 181

permohonan dengan rincian 127 pengujian dengan sampel

buah dan 54 pengujian serangga dengan jumlah sampel

2.494 ekor.

62 116 4 8 6 178

107 62 148 4 15 7

2960

466

0

500

1000

1500

2000

2500

3000

3500

Permohonan

Sampel

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

64

D. Seksi Pengawasan dan Penindakan

1. Pendahuluan

a. Latar belakang

Berdasarkan Peraturan Menteri Pertanian Nomor 22

tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana

Teknis Karantina Pertanian, Seksi Pengawasan dan Penindakan

mempunyai tugas melakukan pengawasan dan penindakan

pelanggaran peraturan perundang undangan di bidang Karantina

Hewan, Karantina Tumbuhan serta Keamanan Hayati. Hewani

dan Nabati.

Untuk mengetahui tingkat keberhasilan dan tantangan

kinerja selama 1 (satu) tahun, sekaligus memberikan gambaran

tentang tugas, peran sebagaimana ketentuan di atas, dengan ini

disampaikan Laporan Kegiatan Seksi Pengawasan dan

Penindakan Tahun 2015.

b. Maksud dan Tujuan

Laporan Kegiatan ini, dimaksudkan sebagai tolok ukur

kinerja selama satu tahun tentang apa yang telah dicapai.

Laporan Kegiatan ini bertujuan memberikan data dan

informasi tentang pelaksanaan kegiatan pengawasan dan

penindakan.

2. Pelaksanaan Kegiatan Seksi Pengawasan dan Penindakan

Sesuai ketentuan dari Permentan tersebut di atas, selama

tahun 2015 Seksi Wasdak melakukan kegiatan strategis meliputi :

a. Tindakan Pre-emptif

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran

masyarakat dalam mematuhi peraturan perundang-undangan

di bidang Karantina Hewan, Karantina Tumbuhan dan

Pengawasan Keamanan Hayati. Kegiatan yang dilakukan

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

65

adalah, melaksanakan sosialisasi kepada semua masyarakat

pengguna jasa karantina pertanian, dan melakukan koordinasi,

kerjasama dengan instansi terkait.

Tindakan pre-emptif yang dilaksanakan pada tahun 2015 antara

lain :

a.1 Sosialisasi Karantina Pertanian sekaligus kegiatan Bulan

Bakti Karantina Pertanian Tahun 2015 bersamaan dengan

program acara 1 (satu) ton darah untuk kemanusiaan, pada

hari Selasa tanggal 9 Juni 2015 di Balai Karantina Pertanian

Kelas I Banjarmasin. Pada acara ini, Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin bekerjasama dengan Palang

Merah Indonesia (PMI) Kota Banjarmasin mengundang

pejabat dan karyawan instansi terkait, karyawan perusahaan

agen pelayaran, ekspedisi, eksportir dan importir, serta

masyarakat pengguna jasa karantina pertanian. Acara ini

bertujuan untuk meningkatkan pemahaman tentang

Karantina Pertanian. Pada kegiatan sosialisasi ini

disampaikan pula Profil Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin.

a.2 Sosialisasi Tahap II masih suasana Bulan Bakti Karantina

Pertanian yang ke 138 Tahun 2015 bersamaan acara buka

puasa bersama di Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin pada hari Jum’at tanggal 3 Juli 2015. Undangan

terdiri dari Pejabat instansi terkait lingkup pemerintah

daerah, dan lingkup Pertanian, pengusaha/ pengguna jasa

Karantina Pertanian dan masyarakat. Acara sosialisasi ini

bertujuan meningkatkan pemahaman masyarakat tentang

aturan prosedur dan tindakan karantina pertanian. Pada

kegiatan ini disosialisasikan pula tentang peraturan dan

ketentuan karantina pertanian oleh Kepala Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

66

a.3 Mengikuti pameran daerah pada Banjarbaru Fair 2015

tanggal 25 s.d 29 April 2015 di Lapangan DR. Murjani,

Banjarbaru. Pameran ini dilaksanakan sehubungan dengan

hari ulang tahun pemerintah daerah Kota Banjarbaru.

Banyak nya jumlah masyarakat umum yang menyaksikan

pameran, merupakan momen yang tepat untuk

menyampaikan informasi perkarantinaan pertanian yang

disampaikan melalui billboard berisi peraturan perundangan

tentang perkarantinaan pertanian. Brosur yang menerangkan

berbagai jenis penyakit hewan dan tumbuhan yang dicegah

pemasukannya dari luar negeri dan penyebarannnya dari

suatu area ke area lain di dalam wilayah Negara Republik

Indonesia.

a.4 Mengikuti pameran daerah pada Kalsel Expo 2015 tanggal

31 Juli s.d 4 Agustus 2015 di Lapangan DR. Murjani,

Banjarbaru. Pameran ini bertepatan dengan hari ulang tahun

Propinsi Kalimantan Selatan. Dalam pameran ini diputarkan

video tentang karantina, khususnya kegiatan tindakan

karantina, kemudian dilakukan komunikasi, penyebaran

informasi untuk meningkatkan kesadaran masyarakat

sehingga dapat memahami tentang penyelenggaraaan

perkarantinaaan pertanian dalam rangka melindungi sumber

daya alam hayati nabati dan hewani.

b. Tindakan Preventif

Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah terjadinya

pelanggaran tindak pidana di bidang Karantina Hewan, Karantina

Tumbuhan dan Pengawasan Keamanan Hayati. Pada tahun

2015 telah dilaksanakan patroli pengawasan karantina pertanian

di tempat pemasukan, pengeluaran di wilayah kerja Balai

Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin, dan melakukan

koordinasi dengan instansi terkait melalui rapat yang diadakan

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

67

pada hari Selasa tanggal 17 November 2015 di Aston Banua

Hotel & Convention Center Banjarmasin.

c. Tindakan Penegakan Hukum (Refresif)

Pelaksanaan kegiatan melalui tindakan penyidikan

terhadap tindak pidana di bidang Karantina Hewan, Karantina

Tumbuhan dan Pengawasan Keamanan Hayati. Pada tahun

2015 Penyidik Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

telah melakukan penyidikan terjadinya tindak pidana dibidang

Karantina Hewan terhadap tersangka MOH. KLASIN BIN JUPRI

karena mengirim Burung Cucak Hijau 433 ekor, Murai Batu 55

ekor, Pelatuk Sampit 1 ekor, Kapas Tembak 2 ekor, Beo 2 ekor,

Pleci 20 ekor, Colibri Ninja 19 ekor dari Pelabuhan Trisakti

Banjarmasin dengan tujuan ke Pelabuhan Tanjung Perak

Surabaya tanpa dilengkapi sertifikat karantina daerah asal, tidak

dilaporkan dan tidak diserahkan kepada petugas karantina

ditempat pengeluaran . Penyidikan kedua terhadap tersangka

HERGIYANTO BIN SISWADI karena mengirim Burung Cucak

Hijau 230 ekor, Murai 60 ekor, Beo 2 ekor, Pleci 30 ekor, Kacer

30 ekor dari Pelabuhan Trisakti Banjarmasin tujuan ke

Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya tanpa dilengkapi sertifikat

karantina daerah asal, tidak dilaporkan dan tidak diserahkan

kepada petugas karantina ditempat pengeluaran . Penyidikan

ketiga terhadap tersangka HERI SUWITO BIN PAIMAN karena

memasukkan telur ayam konsumsi 10.513 Kg dan telur itik

konsumsi 27.000 butir dari Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya

ke Pelabuhan Trisakti Banjarmasin, tanpa dilengkapi sertifikat

karantina daerah asal, tidak dilaporkan dan tidak diserahkan

kepada petugas karantina ditempat pengeluaran dan

pemasukan. Semua berkas penyidikan tersangka dinyatakan P-

21 (Berkas lengkap) oleh Jaksa Penuntut Umum dari Kejaksaan

Tinggi Kalimantan Selatan.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

68

3. Penutup

Keberhasilan pelaksanaan tindakan pre-emptif, preventif dan

penegakan hukum di bidang karantina hewan, karantina tumbuhan

dan pengawasan keamanan hayati selama tahun 2015, karena

adanya koordinasi dan kerjasama yang baik dengan instansi terkait

dan unit kerja di internal Balai Karantina Pertanian Kelas I

Banjarmasin. Semoga di tahun-tahun yang akan datang, koordinasi

dan kerjasama yang sudah terbina dapat lebih ditingkatkan lagi.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

69

BAB V

PERMASALAHAN DAN SOLUSINYA

A. Permasalahan

1. Sumberdaya manusia yang sesuai dengan kompetensinya yang

diperlukan oleh organisasi masih terbatas;

2. Sarana dan prasarana di wilayah kerja sangat terbatas, terutama

ketersediaan instalasi karantina hewan (IKH) dan instalasi karantina

tumbuhan (IKT) serta gedung kantor yang digunakan sebagai Unit

Pelayanan;

3. Tersedianya laboratorium mini di wilayah kerja sangat diperlukan,

terutama di Wilayah Kerja Batulicin, dimana untuk kegiatan

operasional Karantina Tumbuhan terdapat kegiatan ekspor.

Kehadiran laboratorium mini ini diperlukan untuk mendukung

tindakan pemeriksaan sehingga Phytosanitary Certificate (KT-10)

yang diterbitkan dapat dipertanggungjawabkan. Pengajuan

laboratorium mini ini telah diajukan di tahun-tahun sebelumnya,

namun sampai dengan tahun 2015 belum terealisasi.

4. Laboratorium BKP Kelas I Banjarmasin telah menerapkan SNI

ISO/IEC 17025:2008 dan telah diakreditasi oleh Komite Akreditasi

Nasional dengan ruang lingkup pengujian tertentu. Penambahan

ruang lingkup akreditasi laboratorium sedikit terhambat dikarenakan

terbatasnya sarana dan prasarana laboratorium serta anggaran

yang disediakan.

5. Pelanggaran terhadap perkarantinaan pertanian masih terjadi.

B. Solusi

1. Penambahan dan penataan SDM yang sesuai dengan

kompetensinya;

2. Peningkatan sarana dan prasarana, terutama di wilayah kerja, agar

pelayanan kepada masyarakat dan tindakan karantina yang sudah

berjalan akan semakin optimal;

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

70

3. Pembangunan laboratorium mini di Wilayah Kerja Batulicin, untuk

mendukung kegiatan operasional karantina, terutama dalam

tindakan pemeriksaan untuk mencegah masuk, tersebar dan

keluarnya HPHK dan OPTK;

4. Dukungan berupa sarana dan prasarana serta anggaran untuk

laboratorium agar ruang lingkup akreditasi laboratorium dapat

ditambah di tahun berikutnya;

5. Public awareness tentang perkarantinaan pertanian kepada

masyarakat lebih digencarkan lagi, untuk menumbuhkan kesadaran

masyarakat tentang pentingnya perkarantinaan pertanian sehingga

mereka dapat ikut berperan aktif menjaga wilayahnya dari masuk

dan tersebarnya HPHK dan OPTK. Selain itu, perlu adanya

dukungan keamanan dari instansi terkait dalam mendukung

pelayanan perkarantinaan pertanian di Kalimantan Selatan.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

71

BAB VI

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

1. Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin terus berupaya

meningkatkan kinerja sesuai dengan sumberdaya manusia,

sarana/prasarana dan data dukung lainnya;

2. Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin masih dapat

mempertahankan Kalimantan Selatan bebas dari hama penyakit

hewan karantina tertentu seperti brucellosis (Kepmentan No.

2540/Kpts/PD.610/2009 tentang Pernyataan Pulau Kalimantan

Bebas Penyakit Hewan Keluron Menular/Brucellosis pada Sapi dan

Kerbau) dan organisme pengganggu tumbuhan karantina tertentu;

3. Pelayanan kepada masyarakat khususnya pengguna jasa telah

berjalan dengan baik, hal ini dapat dilihat dari nilai Indeks

Kepuasan Masyarakat terhadap pelayanan kinerja Balai Karantina

Pertanian Kelas I Banjarmasin berkategori Sangat Baik.

B. Saran

1. Perlu dipertimbangkan pemenuhan sumberdaya manusia, baik

dari segi kuantitas maupun kualitas baik sebagai tenaga teknis

fungsional maupun administratif;

2. Perlu dipertimbangkan pemenuhan sarana/prasarana laboratorium

sebagai alat utama pendukung kegiatan operasional;

3. Perlunya peningkatan sarana dan prasarana dasar pelaksanaan

tindakan karantina di Wilayah kerja, terutama Wilayah Kerja

Batulicin dan Kotabaru.

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

72

Lampiran 1. Data Personel Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin (Per 31 Desember 2015)

Alamat : Jl. Mayjend. Sutoyo S. No.1134 Banjarmasin

Telepon : 0511 - 3353980, 7401927

Faksimile : 0511 - 3353980

Homepage : www.bkpbanjarmasin.or.id

Kepala Balai : drh. Sri Hanum

Kepala Sub Bagian TU : Sri Wiharti

Kepala Seksi Karantina Hewan : drh. Umar Suryanaga

Kepala Seksi Karantina Tumbuhan : Ir. M. Supian Noor

Kepala Seksi Wasdak : H. Edi Susanto, S.IP

Jumlah Pegawai : 73 orang, terdiri dari :

Gol. I : 0 orang

Gol. II : 29 orang

Gol. III : 43 orang

Gol. IV : 1 orang

Wilayah Kerja Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin :

1. Wilayah Kerja Bandara Syamsudin Noor

Alamat : Bandara Syamsudin Noor, Banjarbaru Telepon : 0511 - 705277 pes. 695 Penanggung Jawab : drh. Yeni Lusiana Staf Wilker : 11 (sebelas) orang

2. Wilayah Kerja Pelabuhan Laut Trisakti

Alamat : Pelabuhan Laut Trisakti, Banjarmasin Telp./Fax : 0511 – 3353980,7401927 / 0511 – 3353980 Penanggung Jawab : Deni Hidayat, SP Staf Wilker : 33 (tiga puluh tiga) orang

3. Wilayah Kerja Batulicin

Alamat : Batulicin, Tanah Bumbu Telp./Fax. : On call, 0511 - 3353980, 7401927/0511 – 3353980 Penanggung Jawab : Masdar, SP Staf Wilker : 4 (empat) orang

4. Wilayah Kerja Kotabaru

Alamat : Kotabaru Telp./Fax : On call, 0511 - 3353980, 7401927/0511 – 3353980 Penanggung Jawab : drh. Lila Widiyanti Staf Wilker : 4 (empat) orang

5. Wilayah Kerja Kantor Pos Besar Banjarmasin

Alamat : Jl. Lambung Mangkurat Banjarmasin Telp./ Fax. : On call, 0511 - 3353980, 7401927/0511 – 3353980

6. Laboratorium Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

Alamat : Jl. Mayjen. Sutoyo. S. No. 1134 Banjarmasin Staf Laboratorium : 8 (delapan) orang

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

73

Lampiran 2. Realisasi Mutasi Alih Tugas Pegawai Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015

No N a m a / N I P Pangkat / Golongan

Penugasan dan Tempat Penugasan Keterangan

L a m a B a r u Alasan Mutasi

1 2 3 4 5 6

1

Dian Ayu Pradai, A.Md

NIP. 19830131 201101 2 013

Penata/ III-a Paramedik Veteriner Pelaksana Berhenti dengan hormat dari PNS Permintaan Sendiri

SK.358/Kpts/Kp.610/L.1/III/2015

Tgl. 27 Maret 2015

2 Subiantoro Purwo Bodoyo

NIP. 197312131998031001

Penata / III- a POPT Pelaksana Lanjutan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

POPT Pelaksana Lanjutan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

Palangkaraya

SK. Kepala Badan Karantina Pertanian No. 985/KPTS/KP.250/L.8/2015 Tanggal. 4 Agustus 2015

3 Iqna Khayatina Rusli, SP NIP. 198805132011012015

Penata / III- a POPT Pertama Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

POPT Pertama Balai Besar Karantina Pertanian Tanjung Priok

SK. Kepala Badan Karantina Pertanian No. 985/KPTS/KP.250/L.8/2015 Tanggal 14 Agustus 2015

4 Jumadi, S.IP

NIP. 196307261983031001

Penata TK.I / III-d Kepala Seksi Karantina Tumbuhan Balai Karantina Pertanian Kelas II Palangkaraya

POPT Pelaksana Lanjutan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

SK.. Mentan No. 487/Kpts/KP.250/7/2015

Tgl. 30 Juli 2015

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

74

Lampiran 3. Daftar Pegawai Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin yang Mengikuti Pelatihan (Per 31 Desember 2015)

No Nama Nama Pelatihan Tempat Tanggal

1 2 3 4 5

1 Afrian Wijaya, SP

NIP. 198904042015031003

Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan Ciawi - BogorBekasi 27 Mei 2015 s/d 10 Juli 2015

2 Mursyidah Amniati, S.Si

NIP. 199104242015032002

Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan Ciawi - BogorBekasi 27 Mei 2015 s/d 10 Juli 2015

3 Is Priyanto

NIP. 1983050 2014031 001

Pelatihan Dasar Perkarantinaan Calon

Pejabat Fungsional POPT

Bekasi 23 Juli 2015 s/d 8 Nopember 2015

4 I Made Agus Susilo

NIP. 19830802 201101 1 011

Pelatihan Dasar Perkarantinaan Calon

Pejabat Fungsional Paramedik Veteriner

Bekasi 23 Juli 2015 s/d8 Nopember 2015

Laporan Tahunan 2015

Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin

75

Lampiran 4. Rekapitulasi Tindakan Karantina Hewan Balai Karantina Pertanian Kelas I Banjarmasin Tahun 2015

Volume Frekwensi Volume Frekwensi Volume Frekwensi Volume Frekwensi Volume Frekwensi Volume Frekwensi Volume Frekwensi Volume Frekwensi

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19

T7 T8

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

No. Kegiatan Satuan

Tindakan Karantina Hewan

T1 T2 T3 T4 T5 T6

1 Impor

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

2 Ekspor

3 Domestik Masuk

a. Hewan Ekor 2,497,845 4,891 727,183 419 727,183 419 336,801 376 58 19 15 8 45 13 2,555,419 4,834

b. BAH Kg 4,553,195 1,166 - - - - - - 77 1 77 1 - - 4,553,195 1,167

Butir 15,948,659 330 - - - - - - - - - - - - 15,948,659 330

c. HABAH Kg 1,357,913 1,083 - - - - - - - - - - - - 1,357,644 1,082

d. Benda Lain Kemasan 48,107 468 - - - - - - - - - - - - 48,107 468

Kg 83,468,161 2,736 - - - - - - 1 1 1 1 - - 83,468,036 2,729

Koloni 10,034 3 - - - - - - - - - - - - 10,034 3

4 Domestik Keluar

a. Hewan Ekor 1,218,527 7,436 15 5 15 5 15 5 - - - - - - 1,233,496 7,420

b. BAH Kg 581,892 2,173 - - - - - - - - - - - - 806,892 2,173

Lembar 50,080 71 - - - - - - - - - - - - 50,080 71

Butir 5,181,230 65 - - - - - - - - - - - - 5,181,230 65

c. Benda Lain Kemasan 633 45 - - - - - - - - - - - - 633 45

Kg 61 22 ;- ;- ;- ;- ;- ;- ;- ;- ;- ;- ;- ;- 61 22

Koloni 1 1 - - - - - - - - - - - - 1 1

Keterangan : T1 (Pemeriksaan), T2 (Pengasingan), T3 (Pengamatan), T4 (Perlakuan), T5 (Penahanan), T6 (Penolakan), T7 (Pemusnahan), T8 (Pembebasan)

F = Frekw ensi (satuan : kali )

BAH = Bahan Asal Hew an

HBAH = Hasil Bahan Asal Hew an

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L

N I H I L